SlideShare a Scribd company logo
1 of 7
KEMAMPUAN DALAM
MENGUKUR KEBERHASILA
METODOLOGI DAKWAH
NAMA KELOMPOK
ALIF NUR FADZILAH
2101056017
WAHYU JAYADINJNGGRAT
2101056029
AHMAD KHOURUL YANI
2101056038
Kholishna fatihatur Rohmah
2101056084
Dalam melakukan kegiatan
dakwah ada empat hal penting
yang terkait satu dengan
yang lainnya. Keempat hal
ini akan menentukan apakah
sebuah kegiatan dakwah
berhasil ataukah tidak
Pertama adalah dai sebagai subjeknya
atau pelaku dakwahnya."Maka dai sangat
menentukan karena harus memiliki
berbagai macam pengetahuan,
keterampilan, integritas dan akhlakul
karimah, sebab dakwah yang paling
efektif di zaman Rasulullah SAW adalah
dakwah dengan akhlakkarena akhlak
pembawa atau penyampai isi dakwah
Sebagaimana diketahui akhlak Rasulullah
SAW dan akhlak para sahabat Nabi
sebagai generasi pertama yang memeluk
Islam itu disebut generasi terbaik.
Maka berhasil dan tidaknya dakwah,
faktor yang pertama tergantung kepada
dai atau pelaku dakwahnya.
kedua adalah faktor materi dakwah.
Artinya isi atau materi dakwah itu perlu
diperhatikan. Konten yang disebarkan
melalui media sosial dan media yang
lainnya haruslah konten yang mencerahkan
dan baik. Serta harus konten yang
mempersatukan.
Faktor yang ketiga adalah sasaran
dakwah. Artinya pelaku dakwah tidak
bisa berdakwah dengan satu konten, satu
metode, dan satu materi. Pelaku dakwah
harus bervariasi, karena sekarang ada
istilah dakwah untuk kaum milenial.
Kaum milenial itu kaum yang bersifat
khusus, maka konten dakwah ini harus
diperhatikan sebaik-baiknya untuk
disesuaikan dengan kaum milenial.
keempat adalah metode dakwahnya. dalam berdakwah dan
proses mengajar, materi itu sangat penting tapi metode dan
cara lebih penting daripada sekedar materi.Oleh karena itu
dalam kondisi sekarang ini harus tetap yakin ada metode
yang bervariasi dan bisa dilakukan, terutama yang
berkaitan dengan teknologi canggih. Contohnya sekarang
menggelar Webinar dan dakwah secara daring yang lebih luas
cakupannya

More Related Content

Similar to alip.pptx

UTS ILMU PENDIDIKAN ISLAM (RIZANDIKA ADIE ROMADHONI PAI 2A). {TUGAS 1}.pptx
UTS ILMU PENDIDIKAN ISLAM (RIZANDIKA ADIE ROMADHONI PAI 2A). {TUGAS 1}.pptxUTS ILMU PENDIDIKAN ISLAM (RIZANDIKA ADIE ROMADHONI PAI 2A). {TUGAS 1}.pptx
UTS ILMU PENDIDIKAN ISLAM (RIZANDIKA ADIE ROMADHONI PAI 2A). {TUGAS 1}.pptxRizandikaAdieRomadho1
 
TUGAS MENEJEMEN PENGELOLAAN KELASS.docx
TUGAS MENEJEMEN PENGELOLAAN KELASS.docxTUGAS MENEJEMEN PENGELOLAAN KELASS.docx
TUGAS MENEJEMEN PENGELOLAAN KELASS.docxRamliAhong
 
Kelompok 12 evaluasi khitobah
Kelompok 12 evaluasi khitobahKelompok 12 evaluasi khitobah
Kelompok 12 evaluasi khitobahLBB. Mr. Q
 
USAHA, Dian Anggraeni, Hapzi Ali, Komunikasi dan mengetahui model kepemimpina...
USAHA, Dian Anggraeni, Hapzi Ali, Komunikasi dan mengetahui model kepemimpina...USAHA, Dian Anggraeni, Hapzi Ali, Komunikasi dan mengetahui model kepemimpina...
USAHA, Dian Anggraeni, Hapzi Ali, Komunikasi dan mengetahui model kepemimpina...Dian Anggraeni
 
Keterkaitan antara Ilmu Dakwah dengan Komunikasi
Keterkaitan antara Ilmu Dakwah dengan KomunikasiKeterkaitan antara Ilmu Dakwah dengan Komunikasi
Keterkaitan antara Ilmu Dakwah dengan KomunikasiAnisa Rochmiana
 
01 pengenalan kursus
01 pengenalan kursus01 pengenalan kursus
01 pengenalan kursusazlifairuz
 
Maulana malik ibrahim - IPI - PPT.pptx
Maulana malik ibrahim - IPI - PPT.pptxMaulana malik ibrahim - IPI - PPT.pptx
Maulana malik ibrahim - IPI - PPT.pptxMAULANAMALIKIBRAHIM34
 
FUNGSI JAMAL.pptx
FUNGSI JAMAL.pptxFUNGSI JAMAL.pptx
FUNGSI JAMAL.pptxJamal744983
 
ANALISA BAHAN AJAR KB4 SKP.docx
ANALISA BAHAN AJAR KB4 SKP.docxANALISA BAHAN AJAR KB4 SKP.docx
ANALISA BAHAN AJAR KB4 SKP.docxEsmandi1
 
Program IHT - Pelatihan Public Speaking Umum (two days)
Program IHT -  Pelatihan Public Speaking Umum (two days)Program IHT -  Pelatihan Public Speaking Umum (two days)
Program IHT - Pelatihan Public Speaking Umum (two days)Faiz Hayaza'
 
Ppt kelompok 7 manajemen tabligh a1
Ppt kelompok 7 manajemen tabligh a1Ppt kelompok 7 manajemen tabligh a1
Ppt kelompok 7 manajemen tabligh a1LBB. Mr. Q
 
KADERISASI DAKWAH DI PONDOK PESANTREN AL-QUR’AN JAMI’ATUL QURRO PALEMBANG.pptx
KADERISASI DAKWAH DI PONDOK PESANTREN AL-QUR’AN JAMI’ATUL QURRO PALEMBANG.pptxKADERISASI DAKWAH DI PONDOK PESANTREN AL-QUR’AN JAMI’ATUL QURRO PALEMBANG.pptx
KADERISASI DAKWAH DI PONDOK PESANTREN AL-QUR’AN JAMI’ATUL QURRO PALEMBANG.pptxDimasBagusSaputro
 
bimbingan dan konseling klp 7.docx
bimbingan dan konseling klp 7.docxbimbingan dan konseling klp 7.docx
bimbingan dan konseling klp 7.docxIrfanmuhajar1
 
Interaksi antar unsur dakwah
Interaksi antar unsur dakwahInteraksi antar unsur dakwah
Interaksi antar unsur dakwahIqbaal Ramazhaan
 
Hakikat Metode Pendidikan Dalam Islam
Hakikat Metode Pendidikan Dalam IslamHakikat Metode Pendidikan Dalam Islam
Hakikat Metode Pendidikan Dalam IslamNdya2
 

Similar to alip.pptx (20)

UTS ILMU PENDIDIKAN ISLAM (RIZANDIKA ADIE ROMADHONI PAI 2A). {TUGAS 1}.pptx
UTS ILMU PENDIDIKAN ISLAM (RIZANDIKA ADIE ROMADHONI PAI 2A). {TUGAS 1}.pptxUTS ILMU PENDIDIKAN ISLAM (RIZANDIKA ADIE ROMADHONI PAI 2A). {TUGAS 1}.pptx
UTS ILMU PENDIDIKAN ISLAM (RIZANDIKA ADIE ROMADHONI PAI 2A). {TUGAS 1}.pptx
 
TUGAS MENEJEMEN PENGELOLAAN KELASS.docx
TUGAS MENEJEMEN PENGELOLAAN KELASS.docxTUGAS MENEJEMEN PENGELOLAAN KELASS.docx
TUGAS MENEJEMEN PENGELOLAAN KELASS.docx
 
Kelompok 12 evaluasi khitobah
Kelompok 12 evaluasi khitobahKelompok 12 evaluasi khitobah
Kelompok 12 evaluasi khitobah
 
USAHA, Dian Anggraeni, Hapzi Ali, Komunikasi dan mengetahui model kepemimpina...
USAHA, Dian Anggraeni, Hapzi Ali, Komunikasi dan mengetahui model kepemimpina...USAHA, Dian Anggraeni, Hapzi Ali, Komunikasi dan mengetahui model kepemimpina...
USAHA, Dian Anggraeni, Hapzi Ali, Komunikasi dan mengetahui model kepemimpina...
 
Keterkaitan antara Ilmu Dakwah dengan Komunikasi
Keterkaitan antara Ilmu Dakwah dengan KomunikasiKeterkaitan antara Ilmu Dakwah dengan Komunikasi
Keterkaitan antara Ilmu Dakwah dengan Komunikasi
 
01 pengenalan kursus
01 pengenalan kursus01 pengenalan kursus
01 pengenalan kursus
 
Maulana malik ibrahim - IPI - PPT.pptx
Maulana malik ibrahim - IPI - PPT.pptxMaulana malik ibrahim - IPI - PPT.pptx
Maulana malik ibrahim - IPI - PPT.pptx
 
FUNGSI JAMAL.pptx
FUNGSI JAMAL.pptxFUNGSI JAMAL.pptx
FUNGSI JAMAL.pptx
 
ANALISA BAHAN AJAR KB4 SKP.docx
ANALISA BAHAN AJAR KB4 SKP.docxANALISA BAHAN AJAR KB4 SKP.docx
ANALISA BAHAN AJAR KB4 SKP.docx
 
Pai(dakwah islam)
Pai(dakwah islam)Pai(dakwah islam)
Pai(dakwah islam)
 
Revisi pid klmpk 14
Revisi pid klmpk 14Revisi pid klmpk 14
Revisi pid klmpk 14
 
Program IHT - Pelatihan Public Speaking Umum (two days)
Program IHT -  Pelatihan Public Speaking Umum (two days)Program IHT -  Pelatihan Public Speaking Umum (two days)
Program IHT - Pelatihan Public Speaking Umum (two days)
 
Ppt kelompok 7 manajemen tabligh a1
Ppt kelompok 7 manajemen tabligh a1Ppt kelompok 7 manajemen tabligh a1
Ppt kelompok 7 manajemen tabligh a1
 
Ilmu dakwah.
Ilmu dakwah.Ilmu dakwah.
Ilmu dakwah.
 
Dakwah dan komunikasi
Dakwah dan komunikasiDakwah dan komunikasi
Dakwah dan komunikasi
 
KADERISASI DAKWAH DI PONDOK PESANTREN AL-QUR’AN JAMI’ATUL QURRO PALEMBANG.pptx
KADERISASI DAKWAH DI PONDOK PESANTREN AL-QUR’AN JAMI’ATUL QURRO PALEMBANG.pptxKADERISASI DAKWAH DI PONDOK PESANTREN AL-QUR’AN JAMI’ATUL QURRO PALEMBANG.pptx
KADERISASI DAKWAH DI PONDOK PESANTREN AL-QUR’AN JAMI’ATUL QURRO PALEMBANG.pptx
 
bimbingan dan konseling klp 7.docx
bimbingan dan konseling klp 7.docxbimbingan dan konseling klp 7.docx
bimbingan dan konseling klp 7.docx
 
Interaksi antar unsur dakwah
Interaksi antar unsur dakwahInteraksi antar unsur dakwah
Interaksi antar unsur dakwah
 
Hakikat Metode Pendidikan Dalam Islam
Hakikat Metode Pendidikan Dalam IslamHakikat Metode Pendidikan Dalam Islam
Hakikat Metode Pendidikan Dalam Islam
 
Da'wah dan methodenya
Da'wah dan methodenyaDa'wah dan methodenya
Da'wah dan methodenya
 

alip.pptx

  • 2. NAMA KELOMPOK ALIF NUR FADZILAH 2101056017 WAHYU JAYADINJNGGRAT 2101056029 AHMAD KHOURUL YANI 2101056038 Kholishna fatihatur Rohmah 2101056084
  • 3. Dalam melakukan kegiatan dakwah ada empat hal penting yang terkait satu dengan yang lainnya. Keempat hal ini akan menentukan apakah sebuah kegiatan dakwah berhasil ataukah tidak
  • 4. Pertama adalah dai sebagai subjeknya atau pelaku dakwahnya."Maka dai sangat menentukan karena harus memiliki berbagai macam pengetahuan, keterampilan, integritas dan akhlakul karimah, sebab dakwah yang paling efektif di zaman Rasulullah SAW adalah dakwah dengan akhlakkarena akhlak pembawa atau penyampai isi dakwah Sebagaimana diketahui akhlak Rasulullah SAW dan akhlak para sahabat Nabi sebagai generasi pertama yang memeluk Islam itu disebut generasi terbaik. Maka berhasil dan tidaknya dakwah, faktor yang pertama tergantung kepada dai atau pelaku dakwahnya.
  • 5. kedua adalah faktor materi dakwah. Artinya isi atau materi dakwah itu perlu diperhatikan. Konten yang disebarkan melalui media sosial dan media yang lainnya haruslah konten yang mencerahkan dan baik. Serta harus konten yang mempersatukan.
  • 6. Faktor yang ketiga adalah sasaran dakwah. Artinya pelaku dakwah tidak bisa berdakwah dengan satu konten, satu metode, dan satu materi. Pelaku dakwah harus bervariasi, karena sekarang ada istilah dakwah untuk kaum milenial. Kaum milenial itu kaum yang bersifat khusus, maka konten dakwah ini harus diperhatikan sebaik-baiknya untuk disesuaikan dengan kaum milenial.
  • 7. keempat adalah metode dakwahnya. dalam berdakwah dan proses mengajar, materi itu sangat penting tapi metode dan cara lebih penting daripada sekedar materi.Oleh karena itu dalam kondisi sekarang ini harus tetap yakin ada metode yang bervariasi dan bisa dilakukan, terutama yang berkaitan dengan teknologi canggih. Contohnya sekarang menggelar Webinar dan dakwah secara daring yang lebih luas cakupannya