SlideShare a Scribd company logo
Acute Coronary Syndrome
Percutaneous Coronary Intervention (PCI)
Identitas
 Nama : Tn. SN
 Usia : 51 Tahun
 Tempat, tanggal lahir : Sangata, 05/04/1971
 Eselon : BPJS
 Jenis kelamin : Laki-laki
 Agama : Islam
 Alamat : Gg. Nurilllah, Sangata Utara, Kutai
Timur
 Masuk Rumah Sakit : 28-03-2023 s/d 31-03-2023
 Pekerjaan : Swasta
 Ruangan : ICU
ANAMNESIS
Keluhan Utama:
Pasien datang dengan keluhan nyeri dada sebelah kiri
Riwayat Penyakit Sekarang:
Pasien datang dengan keluhan nyeri dada sebelah kiri, nyeri di rasakan seperti terterkan benda berat,
dan hal ini sudah berlansung sejak kemarin sore. Dan biasanya dengan posisi duduk nyeri dada sekdikit
berkurang. Nyeri dirasakan menjalar ke tangan kiri sampai ke hujung jari dan tembus ke bagian
punggung belakang
Riwayat Penyakit Dahulu
Hipertensi (+), Diabetus Melitus (-), Stroke (-), Jantung (-)
PEMERIKSAAN FISIK
Kesadaran: Compos Mentis (GCS E4V5M6)
Pernafasan: 20 x/menit
Tekanan Darah 159/79 mmHg
Suhu 37.0 C
SpO2 100%
Berat Badan 73 kg
Tinggi Badan 165 cm
IMT 26,81
Kepala Normachepali, rambut hitam, distribusi merata, tidak mudah dicabut, tidak tampak jejas trauma dan
kelainan kongenital, tidak tampak bekas operasi
Mata Pupil bulat isokor dengan diameter3mm/3mm, konjungtiva anemis (+/+) ,sklera ikterik (-), refleks pupil
(+/+).
Hidung Discharge (-), nafas cuping hidung(-), deviasi septum (-), deformitas (-).
Telinga Simetris, discharge (-), serumen (-)
Mulut/Gigi Bibir sianosis (-), lidah kotor (-), faring hiperemis(-), tonsil T1-T1 tenang
STATUS GENERALIS
Thoraks
Inspeksi
Dada simetris kanan dan kiri, statis dan dinamis, retraksi dada tidak ada, tidak nampak adanya massa,
tidak tampak adanya peradangan, spider naevi tidak ada.
Palpasi
Tidak ada nyeri tekan, fremitus vocal dan fremitus raba dada kanan dan kiri sama.
Perkusi
Sonor dikedua lapang paru
Auskultasi
Vesikuler diseluruh lapang paru, rhongki (-), wheezing (-),
STATUS GENERALIS
Abdomen Inspeksi
striage gravidarum (-) luka bekasoperasi (-)
Palpasi
nyeri tekan seluruh lapang abdomen (-), depans muscular (-)
Perkusi
Timpani diseluruh kuadran abdomen
Ekstremitas
Auskultasi
BU (+) 10x/menit, peristaltik normal
Akral Hangat +/+
PEMERIKSAAN PENUNJANG
PEMERIKSAAN HASIL UNIT NILAI RUJUKAN
WBC 10.76 x103/uL 3.60 – 11.00
RBC 4.78 X106/uL 4.00 – 5.40
HGB 14.3 g/dL 11.7 – 15.5
PLT 276 x103/uL 150 – 450
GDS 188 <170
KREATININ 1.0 0.7-1.2
HBsAg Non reaktif Non reaktif
PEMERIKSAAN PENUNJANG
PEMERIKSAAN PENUNJANG
Diagnosis
CAD pro CAG
Planning
1. EKG
2. Terapi IGD  Brochilot 1x1, Nevodia 1x5 mg, Trizedon mr 2x1, Stator 2x1
3. O2 3 lpm
4. Cek DL, GDS, Elektrolit, Troponin T, Ureum dan Kreatinin
5. R.O Thoraks AP
6. Pro PCI
7. Terapi lanjutan Brochilot 2x1, Aspilet 1x80 mg, Nevodia 1x5 mg, trizedon mr 2x1, Stator 1x1
Identitas
 Nama : Tn. J
 Usia : 52 Tahun
 Tempat, tanggal lahir : Busui, 17/02/1971
 Eselon : PT SIMS JAYA KALTIM
 Jenis kelamin : Laki-laki
 Agama : Islam
 Alamat : Busui, Batu Sopang, Kab. Paser Utara,
KalimantanTimur
 Masuk Rumah Sakit : 28-03-2023 s/d 31-03-2023
 Pekerjaan : Swasta
 Ruangan : ICU
ANAMNESIS
Keluhan Utama:
Pasien datang dengan keluhan nyeri dada
Riwayat Penyakit Sekarang:
Pasien datang dengan keluhan nyeri dada sebelah kiri, sejak 4 hari yang lalu, nyeri dirasakan hilang
timbul. Saat nyeri pasien mengeluhkan keringat dingin. Dan saat nyeri pasien merasa keringat dingin,
nyeri dirasakan seperti terterkan benda berat di dada. Nyeri juga di rasakan sampai ke punggung
belakang yang di ikuti oleh tangan sebelah kiri terasa kesemutan
Riwayat Penyakit Dahulu
Hipertensi (-), Diabetus Melitus (-), Stroke (-), Jantung (-)
PEMERIKSAAN FISIK
Kesadaran: Compos Mentis (GCS E4V5M6)
Pernafasan: 20 x/menit
Tekanan Darah 164/101 mmHg
Suhu 360 C
SpO2 92%
Berat Badan 66 kg
Tinggi Badan 169 cm
IMT 23,11
Kepala Normachepali, rambut hitam, distribusi merata, tidak mudah dicabut, tidak tampak jejas trauma dan
kelainan kongenital, tidak tampak bekas operasi
Mata Pupil bulat isokor dengan diameter3mm/3mm, konjungtiva anemis (-/-) ,sklera ikterik (-), refleks pupil (+/+).
Hidung Discharge (-), nafas cuping hidung(-), deviasi septum (-), deformitas (-).
Telinga Simetris, discharge (-), serumen (-)
Mulut/Gigi Bibir sianosis (-), lidah kotor (-), faring hiperemis(-), tonsil T1-T1 tenang
STATUS GENERALIS
Thoraks
Inspeksi
Dada simetris kanan dan kiri, statis dan dinamis, retraksi dada tidak ada, tidak nampak adanya massa,
tidak tampak adanya peradangan, spider naevi tidak ada.
Palpasi
Tidak ada nyeri tekan, fremitus vocal dan fremitus raba dada kanan dan kiri sama.
Perkusi
Sonor dikedua lapang paru
Auskultasi
Vesikuler diseluruh lapang paru, rhongki (-), wheezing (-),
Jantung
Bj 1 2 tunggal regular
STATUS GENERALIS
Abdomen Inspeksi
striage gravidarum (-) luka bekasoperasi (-)
Palpasi
nyeri tekan seluruh lapang abdomen (-), depans muscular (-)
Perkusi
Timpani diseluruh kuadran abdomen
Ekstremitas
Auskultasi
BU (+) 10x/menit, peristaltik normal
Akral Hangat +/+
PEMERIKSAAN PENUNJANG
PEMERIKSAAN HASIL UNIT NILAI RUJUKAN
WBC 14.7 x103/uL 3.60 – 11.00
RBC 5.30 X106/uL 4.00 – 5.40
HGB 15.3 g/dL 11.7 – 15.5
PLT 339 x103/uL 150 – 450
GDS 173 <170
KREATININ 1.4 0.7-1.2
HBsAg Non reaktif Non reaktif
Troponin T 0.323 < 0.014
PEMERIKSAAN PENUNJANG Tanggal 28/03/2023 di IGD
Diagnosis
CAD + CHF + STEMI
Planning
1. EKG
2. Aspilet 4 Tab
3. Brilinta 2 Tab
4. O2 3 lpm
5. Cek DL, GDS, Elektrolit, Troponin T, Ureum dan Kreatinin
6. R.O Thoraks AP
7. Pro PCI
Gambaran Angiografi
Koroner (LMCA: Left
main coronary artery,
LAD: Left Anterior
Descenden artery,
LCx: Left
cicumflexaartery,
RCA: Right Coronary
Artery)
Percutaneous
Coronary
Intervention
Percutaneous Coronary
Intervention (PCI) adalah
prosedur invasif non-bedah
dengan tujuan untuk
meringankan penyempitan
atau oklusi arteri koroner
dan meningkatkan suplai
darah
ke jaringan iskemik.
Definisi
SKA
ACS
IMA-
STEMI
IMA-
NSTEMI
APTS
UAP
ANAMNESIS PEMERIKSAAN
FISIK
PEMERIKSAAN
PENUNJANG
1. Nyeri dada tipikal/atipikal, >20
menit
2. Terdapat elevasi segmen ST
minimal 2 lead, atau terdapat
new LBBB/LBBB persangkaan
baru
3. Biomarka jantung (CKMB,
Troponin T&I) meningkat
1. Nyeri dada tipikal/atipikal, >20 menit
2. Terdapat depresi segmen ST
(horizontal/downslope), >1 mm
3. Atau, terdapat T inverted (simetris,
ujung lancip)
4. Atau, biomarka jantung (CKMB,
Troponin T&I) meningkat
1. Nyeri dada menetap, < 20
menit
2. Gambaran EKG
menunjukkan normal
3. Biomarka jantung (CKMB,
Troponin T&I) meningkat
tidak bermakna
PROSES PCI
Guide wire (GW)
Pilot 50
predilatasi
menggunakan
balloon Saphirre II
1.5 x 15 mm
pemasangan
stent DES
Firebird II
(Rapamycin)
pemasangan
stent Bar Metal
Stent (BMS)
Apollo 3.0 x 36
mm
*Drug Eluting Stent (DES)
Komplikasi Saat dan Setelah
Tindakan
STENT
DISLODGEME
NT
STENT
FRACTUR
SPIRAL
DISSECTION
J GUIDE WIRE
EXTRACTION
INTRAPROCEDURAL
STENT THROMBOSIS
MULTIPLE AIR
EMBOLISM
BALLOON
RUPTURE
Sumber: Oktaviono H Y. 2020. komplikasi pada intervensi coroner perkutan. E-book. UNAIR PRESS
Terimakasih

More Related Content

Similar to Acute Coronary Syndrome.pptx

Laporan Kasus DVT.pptx
Laporan Kasus DVT.pptxLaporan Kasus DVT.pptx
Laporan Kasus DVT.pptx
ClassicNeil
 
dokumen.tips_ppt-hhd.pptx
dokumen.tips_ppt-hhd.pptxdokumen.tips_ppt-hhd.pptx
dokumen.tips_ppt-hhd.pptx
adelydiabrsiregar1
 
Laporan Kasus ACS STEMI
Laporan Kasus ACS STEMILaporan Kasus ACS STEMI
Laporan Kasus ACS STEMI
DhimasReyhanPutraSay
 
CRS dan CSS Gallstone(1).pptx
CRS dan CSS Gallstone(1).pptxCRS dan CSS Gallstone(1).pptx
CRS dan CSS Gallstone(1).pptx
reseptianIlhamsyah
 
Kasus 1_PETA_17032022.ppt
Kasus 1_PETA_17032022.pptKasus 1_PETA_17032022.ppt
Kasus 1_PETA_17032022.ppt
UswatunAortatikaKhas
 
Lapsus tbc rossy
Lapsus tbc rossyLapsus tbc rossy
Lapsus tbc rossy
Rossy Kris Valentina
 
ukbukbubuununnjnkubjswjkdwjkdnjkwendjknjkndkwnkdenkden
ukbukbubuununnjnkubjswjkdwjkdnjkwendjknjkndkwnkdenkdenukbukbubuununnjnkubjswjkdwjkdnjkwendjknjkndkwnkdenkden
ukbukbubuununnjnkubjswjkdwjkdnjkwendjknjkndkwnkdenkden
CyntiaAndrina1
 
IdaolxnalzljalKxmalzlxnalzmwnmsmzzmwm.pptx
IdaolxnalzljalKxmalzlxnalzmwnmsmzzmwm.pptxIdaolxnalzljalKxmalzlxnalzmwnmsmzzmwm.pptx
IdaolxnalzljalKxmalzlxnalzmwnmsmzzmwm.pptx
HusnulAridha1
 
Ny. TS CHF MI MS .pptx
Ny. TS CHF MI MS .pptxNy. TS CHF MI MS .pptx
Ny. TS CHF MI MS .pptx
Anisa Karamina
 
170936090-Laporan-Kasus-TB-Paru.ppt
170936090-Laporan-Kasus-TB-Paru.ppt170936090-Laporan-Kasus-TB-Paru.ppt
170936090-Laporan-Kasus-TB-Paru.ppt
nurulhidayah887063
 
Parade Ameloblastoma
Parade AmeloblastomaParade Ameloblastoma
Parade Ameloblastoma
Bahar Maresho
 
PPT Kasus Kecil Rheumatologi LINTANG edit.pptx
PPT Kasus Kecil Rheumatologi LINTANG edit.pptxPPT Kasus Kecil Rheumatologi LINTANG edit.pptx
PPT Kasus Kecil Rheumatologi LINTANG edit.pptx
LintangFifgiAndila
 
Kolelitiasis lapsus Rezza.docx
Kolelitiasis lapsus Rezza.docxKolelitiasis lapsus Rezza.docx
Kolelitiasis lapsus Rezza.docx
MohammadRezzaRizaldi
 
Maju lapsus ima iship
Maju lapsus ima ishipMaju lapsus ima iship
Maju lapsus ima iship
BayuWicaksono69
 
Giovanni status bedah
Giovanni   status bedahGiovanni   status bedah
Giovanni status bedah
Giovanni Gilbiyanto
 
CRS Trauma tumpul abdomen fix.pptx
CRS Trauma tumpul abdomen fix.pptxCRS Trauma tumpul abdomen fix.pptx
CRS Trauma tumpul abdomen fix.pptx
RadiPd
 
Belajar i.pptx
 Belajar i.pptx Belajar i.pptx
Belajar i.pptx
FinnyOktaria
 
Dokumen tips laporan_kasus_ckd_562babf2d
Dokumen tips laporan_kasus_ckd_562babf2dDokumen tips laporan_kasus_ckd_562babf2d
Dokumen tips laporan_kasus_ckd_562babf2d
najmiatulislami
 

Similar to Acute Coronary Syndrome.pptx (20)

Laporan kasus
Laporan kasusLaporan kasus
Laporan kasus
 
Laporan Kasus DVT.pptx
Laporan Kasus DVT.pptxLaporan Kasus DVT.pptx
Laporan Kasus DVT.pptx
 
ssd
ssdssd
ssd
 
dokumen.tips_ppt-hhd.pptx
dokumen.tips_ppt-hhd.pptxdokumen.tips_ppt-hhd.pptx
dokumen.tips_ppt-hhd.pptx
 
Laporan Kasus ACS STEMI
Laporan Kasus ACS STEMILaporan Kasus ACS STEMI
Laporan Kasus ACS STEMI
 
CRS dan CSS Gallstone(1).pptx
CRS dan CSS Gallstone(1).pptxCRS dan CSS Gallstone(1).pptx
CRS dan CSS Gallstone(1).pptx
 
Kasus 1_PETA_17032022.ppt
Kasus 1_PETA_17032022.pptKasus 1_PETA_17032022.ppt
Kasus 1_PETA_17032022.ppt
 
Lapsus tbc rossy
Lapsus tbc rossyLapsus tbc rossy
Lapsus tbc rossy
 
ukbukbubuununnjnkubjswjkdwjkdnjkwendjknjkndkwnkdenkden
ukbukbubuununnjnkubjswjkdwjkdnjkwendjknjkndkwnkdenkdenukbukbubuununnjnkubjswjkdwjkdnjkwendjknjkndkwnkdenkden
ukbukbubuununnjnkubjswjkdwjkdnjkwendjknjkndkwnkdenkden
 
IdaolxnalzljalKxmalzlxnalzmwnmsmzzmwm.pptx
IdaolxnalzljalKxmalzlxnalzmwnmsmzzmwm.pptxIdaolxnalzljalKxmalzlxnalzmwnmsmzzmwm.pptx
IdaolxnalzljalKxmalzlxnalzmwnmsmzzmwm.pptx
 
Ny. TS CHF MI MS .pptx
Ny. TS CHF MI MS .pptxNy. TS CHF MI MS .pptx
Ny. TS CHF MI MS .pptx
 
170936090-Laporan-Kasus-TB-Paru.ppt
170936090-Laporan-Kasus-TB-Paru.ppt170936090-Laporan-Kasus-TB-Paru.ppt
170936090-Laporan-Kasus-TB-Paru.ppt
 
Parade Ameloblastoma
Parade AmeloblastomaParade Ameloblastoma
Parade Ameloblastoma
 
PPT Kasus Kecil Rheumatologi LINTANG edit.pptx
PPT Kasus Kecil Rheumatologi LINTANG edit.pptxPPT Kasus Kecil Rheumatologi LINTANG edit.pptx
PPT Kasus Kecil Rheumatologi LINTANG edit.pptx
 
Kolelitiasis lapsus Rezza.docx
Kolelitiasis lapsus Rezza.docxKolelitiasis lapsus Rezza.docx
Kolelitiasis lapsus Rezza.docx
 
Maju lapsus ima iship
Maju lapsus ima ishipMaju lapsus ima iship
Maju lapsus ima iship
 
Giovanni status bedah
Giovanni   status bedahGiovanni   status bedah
Giovanni status bedah
 
CRS Trauma tumpul abdomen fix.pptx
CRS Trauma tumpul abdomen fix.pptxCRS Trauma tumpul abdomen fix.pptx
CRS Trauma tumpul abdomen fix.pptx
 
Belajar i.pptx
 Belajar i.pptx Belajar i.pptx
Belajar i.pptx
 
Dokumen tips laporan_kasus_ckd_562babf2d
Dokumen tips laporan_kasus_ckd_562babf2dDokumen tips laporan_kasus_ckd_562babf2d
Dokumen tips laporan_kasus_ckd_562babf2d
 

Recently uploaded

Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
agusmulyadi08
 
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdfTabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
ppgpriyosetiawan43
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
Dedi Dwitagama
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
mohfedri24
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
agusmulyadi08
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
DEVI390643
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
Nur afiyah
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
ssuser289c2f1
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
lindaagina84
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
SEMUELSAMBOKARAENG
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
LucyKristinaS
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
UditGheozi2
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
Indah106914
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
PURWANTOSDNWATES2
 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
adolfnuhujanan101
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
gloriosaesy
 
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkdpenjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
jaya35ml2
 

Recently uploaded (20)

Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
 
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdfTabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
 
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkdpenjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
 

Acute Coronary Syndrome.pptx

  • 1. Acute Coronary Syndrome Percutaneous Coronary Intervention (PCI)
  • 2. Identitas  Nama : Tn. SN  Usia : 51 Tahun  Tempat, tanggal lahir : Sangata, 05/04/1971  Eselon : BPJS  Jenis kelamin : Laki-laki  Agama : Islam  Alamat : Gg. Nurilllah, Sangata Utara, Kutai Timur  Masuk Rumah Sakit : 28-03-2023 s/d 31-03-2023  Pekerjaan : Swasta  Ruangan : ICU
  • 3. ANAMNESIS Keluhan Utama: Pasien datang dengan keluhan nyeri dada sebelah kiri Riwayat Penyakit Sekarang: Pasien datang dengan keluhan nyeri dada sebelah kiri, nyeri di rasakan seperti terterkan benda berat, dan hal ini sudah berlansung sejak kemarin sore. Dan biasanya dengan posisi duduk nyeri dada sekdikit berkurang. Nyeri dirasakan menjalar ke tangan kiri sampai ke hujung jari dan tembus ke bagian punggung belakang Riwayat Penyakit Dahulu Hipertensi (+), Diabetus Melitus (-), Stroke (-), Jantung (-)
  • 4. PEMERIKSAAN FISIK Kesadaran: Compos Mentis (GCS E4V5M6) Pernafasan: 20 x/menit Tekanan Darah 159/79 mmHg Suhu 37.0 C SpO2 100% Berat Badan 73 kg Tinggi Badan 165 cm IMT 26,81
  • 5. Kepala Normachepali, rambut hitam, distribusi merata, tidak mudah dicabut, tidak tampak jejas trauma dan kelainan kongenital, tidak tampak bekas operasi Mata Pupil bulat isokor dengan diameter3mm/3mm, konjungtiva anemis (+/+) ,sklera ikterik (-), refleks pupil (+/+). Hidung Discharge (-), nafas cuping hidung(-), deviasi septum (-), deformitas (-). Telinga Simetris, discharge (-), serumen (-) Mulut/Gigi Bibir sianosis (-), lidah kotor (-), faring hiperemis(-), tonsil T1-T1 tenang STATUS GENERALIS Thoraks Inspeksi Dada simetris kanan dan kiri, statis dan dinamis, retraksi dada tidak ada, tidak nampak adanya massa, tidak tampak adanya peradangan, spider naevi tidak ada. Palpasi Tidak ada nyeri tekan, fremitus vocal dan fremitus raba dada kanan dan kiri sama. Perkusi Sonor dikedua lapang paru Auskultasi Vesikuler diseluruh lapang paru, rhongki (-), wheezing (-),
  • 6. STATUS GENERALIS Abdomen Inspeksi striage gravidarum (-) luka bekasoperasi (-) Palpasi nyeri tekan seluruh lapang abdomen (-), depans muscular (-) Perkusi Timpani diseluruh kuadran abdomen Ekstremitas Auskultasi BU (+) 10x/menit, peristaltik normal Akral Hangat +/+ PEMERIKSAAN PENUNJANG PEMERIKSAAN HASIL UNIT NILAI RUJUKAN WBC 10.76 x103/uL 3.60 – 11.00 RBC 4.78 X106/uL 4.00 – 5.40 HGB 14.3 g/dL 11.7 – 15.5 PLT 276 x103/uL 150 – 450 GDS 188 <170 KREATININ 1.0 0.7-1.2 HBsAg Non reaktif Non reaktif
  • 9. Diagnosis CAD pro CAG Planning 1. EKG 2. Terapi IGD  Brochilot 1x1, Nevodia 1x5 mg, Trizedon mr 2x1, Stator 2x1 3. O2 3 lpm 4. Cek DL, GDS, Elektrolit, Troponin T, Ureum dan Kreatinin 5. R.O Thoraks AP 6. Pro PCI 7. Terapi lanjutan Brochilot 2x1, Aspilet 1x80 mg, Nevodia 1x5 mg, trizedon mr 2x1, Stator 1x1
  • 10.
  • 11. Identitas  Nama : Tn. J  Usia : 52 Tahun  Tempat, tanggal lahir : Busui, 17/02/1971  Eselon : PT SIMS JAYA KALTIM  Jenis kelamin : Laki-laki  Agama : Islam  Alamat : Busui, Batu Sopang, Kab. Paser Utara, KalimantanTimur  Masuk Rumah Sakit : 28-03-2023 s/d 31-03-2023  Pekerjaan : Swasta  Ruangan : ICU
  • 12. ANAMNESIS Keluhan Utama: Pasien datang dengan keluhan nyeri dada Riwayat Penyakit Sekarang: Pasien datang dengan keluhan nyeri dada sebelah kiri, sejak 4 hari yang lalu, nyeri dirasakan hilang timbul. Saat nyeri pasien mengeluhkan keringat dingin. Dan saat nyeri pasien merasa keringat dingin, nyeri dirasakan seperti terterkan benda berat di dada. Nyeri juga di rasakan sampai ke punggung belakang yang di ikuti oleh tangan sebelah kiri terasa kesemutan Riwayat Penyakit Dahulu Hipertensi (-), Diabetus Melitus (-), Stroke (-), Jantung (-)
  • 13. PEMERIKSAAN FISIK Kesadaran: Compos Mentis (GCS E4V5M6) Pernafasan: 20 x/menit Tekanan Darah 164/101 mmHg Suhu 360 C SpO2 92% Berat Badan 66 kg Tinggi Badan 169 cm IMT 23,11
  • 14. Kepala Normachepali, rambut hitam, distribusi merata, tidak mudah dicabut, tidak tampak jejas trauma dan kelainan kongenital, tidak tampak bekas operasi Mata Pupil bulat isokor dengan diameter3mm/3mm, konjungtiva anemis (-/-) ,sklera ikterik (-), refleks pupil (+/+). Hidung Discharge (-), nafas cuping hidung(-), deviasi septum (-), deformitas (-). Telinga Simetris, discharge (-), serumen (-) Mulut/Gigi Bibir sianosis (-), lidah kotor (-), faring hiperemis(-), tonsil T1-T1 tenang STATUS GENERALIS Thoraks Inspeksi Dada simetris kanan dan kiri, statis dan dinamis, retraksi dada tidak ada, tidak nampak adanya massa, tidak tampak adanya peradangan, spider naevi tidak ada. Palpasi Tidak ada nyeri tekan, fremitus vocal dan fremitus raba dada kanan dan kiri sama. Perkusi Sonor dikedua lapang paru Auskultasi Vesikuler diseluruh lapang paru, rhongki (-), wheezing (-), Jantung Bj 1 2 tunggal regular
  • 15. STATUS GENERALIS Abdomen Inspeksi striage gravidarum (-) luka bekasoperasi (-) Palpasi nyeri tekan seluruh lapang abdomen (-), depans muscular (-) Perkusi Timpani diseluruh kuadran abdomen Ekstremitas Auskultasi BU (+) 10x/menit, peristaltik normal Akral Hangat +/+ PEMERIKSAAN PENUNJANG PEMERIKSAAN HASIL UNIT NILAI RUJUKAN WBC 14.7 x103/uL 3.60 – 11.00 RBC 5.30 X106/uL 4.00 – 5.40 HGB 15.3 g/dL 11.7 – 15.5 PLT 339 x103/uL 150 – 450 GDS 173 <170 KREATININ 1.4 0.7-1.2 HBsAg Non reaktif Non reaktif Troponin T 0.323 < 0.014
  • 16. PEMERIKSAAN PENUNJANG Tanggal 28/03/2023 di IGD
  • 17. Diagnosis CAD + CHF + STEMI Planning 1. EKG 2. Aspilet 4 Tab 3. Brilinta 2 Tab 4. O2 3 lpm 5. Cek DL, GDS, Elektrolit, Troponin T, Ureum dan Kreatinin 6. R.O Thoraks AP 7. Pro PCI
  • 18.
  • 19. Gambaran Angiografi Koroner (LMCA: Left main coronary artery, LAD: Left Anterior Descenden artery, LCx: Left cicumflexaartery, RCA: Right Coronary Artery) Percutaneous Coronary Intervention
  • 20. Percutaneous Coronary Intervention (PCI) adalah prosedur invasif non-bedah dengan tujuan untuk meringankan penyempitan atau oklusi arteri koroner dan meningkatkan suplai darah ke jaringan iskemik. Definisi
  • 21. SKA ACS IMA- STEMI IMA- NSTEMI APTS UAP ANAMNESIS PEMERIKSAAN FISIK PEMERIKSAAN PENUNJANG 1. Nyeri dada tipikal/atipikal, >20 menit 2. Terdapat elevasi segmen ST minimal 2 lead, atau terdapat new LBBB/LBBB persangkaan baru 3. Biomarka jantung (CKMB, Troponin T&I) meningkat 1. Nyeri dada tipikal/atipikal, >20 menit 2. Terdapat depresi segmen ST (horizontal/downslope), >1 mm 3. Atau, terdapat T inverted (simetris, ujung lancip) 4. Atau, biomarka jantung (CKMB, Troponin T&I) meningkat 1. Nyeri dada menetap, < 20 menit 2. Gambaran EKG menunjukkan normal 3. Biomarka jantung (CKMB, Troponin T&I) meningkat tidak bermakna
  • 22.
  • 23.
  • 24. PROSES PCI Guide wire (GW) Pilot 50 predilatasi menggunakan balloon Saphirre II 1.5 x 15 mm pemasangan stent DES Firebird II (Rapamycin) pemasangan stent Bar Metal Stent (BMS) Apollo 3.0 x 36 mm *Drug Eluting Stent (DES) Komplikasi Saat dan Setelah Tindakan STENT DISLODGEME NT STENT FRACTUR SPIRAL DISSECTION J GUIDE WIRE EXTRACTION INTRAPROCEDURAL STENT THROMBOSIS MULTIPLE AIR EMBOLISM BALLOON RUPTURE Sumber: Oktaviono H Y. 2020. komplikasi pada intervensi coroner perkutan. E-book. UNAIR PRESS
  • 25.
  • 26.