SlideShare a Scribd company logo
1
RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER
Universitas : Universitas Negeri Jakarta
Fakultas : Ilmu Sosial
Jurusan : Pendidikan IPS
Program Studi : Pendidikan IPS
Mata Kuliah : Multikulturalisme dan Integrasi Nasional
Bobot/SKS : 2 SKS
Kode Mata Kuliah : 49150282
Semester : Ganjil 2017/2018
Periode Kuliah : September – Desember 2017
Jumlah Pertemuan tatap muka : 16 Kali, @ 100 Menit
Jadwal Kuliah : Selasa, jam 10.00 – 11.40
Ruang : K. 314
Dosen Pengampu : Dr. Budiaman, M.Si
A. TUJUAN
Mahasiswa diharapkan dapat menganalisis hakikat multikulturalisme, faktor-faktor
penyebab multikulturalisme, prasangka antarkelompok etnis, potensi konflik antar
kelompok berdasar suku, agama, dan antargolongan, komunikasi lintas budaya,
proses belajar kebudayaan, proses akulturasi dan asimilasi, proses terjadinya
integrasi sosial, pendidikan multikulturalisme di Indonesia, serta proses integrasi
nasional.
B. DESKRIPSI
Mata kuliah ini membahas akar filsafat multikulturalisme, hakikat
multikulturaslisme, faktor-faktor penyebab pluralisme dan multikulturalisme,
prasangka antarkelompok etnik, potensi konflik antarkelompok etnik, konflik
berdasarkan suku, konflik antaragama, konflik antargolongan, komunikasi lintas
budaya dalam masyarakat multikultural, proses belajar kebudayaan, proses
terjadinya akulturasi dan asimilasi, proses terjadinya integrasi sosial, hakikat
pendidikan multikultural di Indonesia, dan proses integrasi nasional.
C. KOMPETENSI LULUSAN (PROGRAM LEARNING OUTCOME)
1. Mampu menganalisis penyebab pluralisme dan multikulturalisme.
2. Mampu menganalisis relevansi multikulturalisme dan integrasi nasional.
3. Mampu menganalisis pentingnya pendidikan multikultural di Indonesia.
D. KOMPETENSI MATA KULIAH (COURSES LEARNING OUTCOME)
1. Mahasiswa mampu menganalisis akar filsafat multikulturalisme.
2. Mahasiswa mampu menganalisis pluralisme dan multikulturalisme.
2
3. Mahasiswa mampu menganalisis faktor-faktor penyebab pluralisme dan
multikulturalisme.
4. Mahasiswa mampu menganalisis prasangka antarkelompok etnik.
5. Mahasiswa mampu menganalisis potensi konflik antarkelompok etnik.
6. Mahasiswa mampu menganalisis konflik berdasarkan suku.
7. Mahasiswa mampu menganalisis konflik antaragama.
8. Ujian Tengah Semester
9. Mahasiswa mampu menganalisis konflik antargolongan.
10.Mahasiswa mampu menganalisis komunikasi lintas budaya dalam masyarakat
multikultur.
11.Mahasiswa mampu menganalisis proses belajar kebudayaan.
12.Mahasiswa mampu menganalisis proses terjadinya akulturasi dan asimilasi.
13.Mahasiswa dapat menganalisis proses terjadinya integrasi sosial.
14.Mahasiswa dapat menganalisis hakikat pendidikan multikultural di Indonesia.
15.Mahasiswa dapat menganalisis proses integrasi nasional.
16.Ujian Akhir Semester
E. SUBSTANSI KAJIAN (TOPIK BAHASAN)
1. Pengantar filsafat multikulturalisme.
2. Hakikat pluralisme dan multikulturalisme.
3. Faktor-faktor penyebab pluralisme dan multikulturalisme.
4. Prasangka antarkelompok etnik.
5. Potensi konflik antarkelompok etnik.
6. Konflik berdasarkan suku.
7. Konflik antaragama.
8. Ujian Tengah Semester
9. Konflik antargolongan.
10.Komunikasi lintas budaya dalam masyarakat.
11.Proses belajar kebudayaan.
12.Proses terjadinya akulturasi dan asimilasi.
13.Proses terjadinya integrasi sosial.
14.Hakikat pendidikan multikultural di Indonesia.
15.Proses integrasi nasional.
16.Ujian Akhir Semester
F. STRATEGI
Pembelajaran akan dilakukan dengan strategi student active learning. Dosen
akan mendorong dan memfasilitasi mahasiswa untuk aktif mencari dan
menemukan berbagai konsep yang harus dikuasai. Untuk memenuhi kondisi
tersebut, ada 4 kegiatan utama yang akan dilaksanakan dalam perkuliahan:
1. Presentasi (penyajian) materi oleh dosen. Dosen mempresentasikan materi di
1 - 4 kali pertemuan pertama. Materi yang dipresentasikan adalah kontrak
kuliah, garis besar keseluruhan konsep/materi yang akan dipelajari dalam satu
semester. Pembagian tugas (individu dan kelompok) juga diinformasikan dan
3
disepakati pada pertemuan ke-5 sampai dengan ke-14. Pada setiap diskusi
kelas dosen juga mempunyai kewajiban untuk menyajikan paparan sebagai
klarifikasi atas materi yang dibahas dalam diskusi kelas.
2. Penugasan. Mencakup penugasan membuat paper kelompok, membuat
resume perkuliahan dan tugas studi kasus.
3. Diskusi kelas. Setiap kelompok mendapat kesempatan untuk presentasi paper
kelompok dalam diskusi kelas. Pada setiap akhir diskusi kelas, dosen harus
memberikan presentasi untuk mengklarifikasi materi yang dibahas dalam
diskusi.
4. Tanya jawab untuk membahas kasus tertentu.
G. TAGIHAN
Ada 3 tugas (sebagai tagihan) yang harus dikerjakan dan diserahkan oleh
mahasiswa, selama mengikuti perkuliahan, yaitu:
1. Membuat paper kelompok. Kelas dibagi kedalam 11 kelompok. Setiap
kelompok ditugaskan untuk membuat paper tentang topik tertentu. Topik
diambil dari daftar substansi kajian yang telah ditetapkan. Paper disajikan
dalam diskusi kelas. Petunjuk penulisan paper lebih detail dapat dilihat pada
lampiran.
2. Membuat laporan studi kasus. Setiap mahasiswa ditugaskan untuk melakukan
studi kasus, sebagai tugas akhir perkuliahan. Tugas dan pedoman studi kasus
disosialisasikan di awal perkuliahan. Mahasiswa memiliki waktu untuk studi
kasus sepanjang semester. Petunjuk lebih detail pelaksanaan studi dapat
dilihat pada lampiran.
3. Membuat resume perkuliahan. Pada setiap akhir pertemuan kuliah, mahasiswa
ditugaskan membuat resume singkat, tentang materi/informasi yang diperoleh
pada pertemuan tersebut. Resume menggunakan format yang telah
ditetapkan, dan dikirim melalui email, paling lambat 24 jam dari waktu akhir
perkuloiahan. Petunjuk pembuatan resume lebih detail dapat dilihat pada
lampiran.
H. PENILAIAN
Aspek-aspek yang akan dinilai untuk menentukan nilai akhir dalam perkuliahan
adalah:
1. Tugas membuat paper kelompok 20 %
2. Performance presentasi paper 15 %
3. Ujian tengah semester 30 %
4. Ujian akhir semester 35 %
4
I. PERATURAN (TATA TERTIB)
1. Mahasiswa hadir dalam perkuliahan tatap muka minimal 80% dari jumlah
pertemuan ideal. Setiap mahasiswa harus aktif dan partisipatif dalam
perkuliahan.
2. Dosen dan Mahasiswa tiba di kelas tepat waktu sesuai dengan waktu yang
ditetapkan/disepakati.
3. Ada pemberitahuan jika tidak hadir dalam perkuliahan tatap muka.
4. Selama perkuliahan berlangsung, HP dalam posisi off atau silent.
5. Meminta izin (dengan cara mengangkat tangan) jika ingin berbicara, bertanya,
menjawab, meninggalkan kelas atau keperluan lain.
6. Saling menghargai dan tidak membuat kegaduhan/gangguan/kerusakan dalam
kelas.
7. Tidak boleh ada plagiat dan bentuk-bentuk pelanggaran norma lainnya.
J. SUMBER (REFERENSI)
1. Haviland, William A (1993) Antropologi Jilid I. Jakarta: Erlangga.
2. Koentjaraningrat (1990). Sejarah Teori Antropologi II. Jakarta: UI Press.
3. Koentjaraningrat (1993). Masalah Kesukubangsaan dan Integrasi Nasional.
Jakarta: UI Press.
4. Koentjaraningrat (2003). Pengantar Antropologi Edisi Keempat Jilid I. Jakarta:
Rineka Cipta.
5. Kymlicka, Will (2002). Kewargaan Multikultural. Jakarta: LP3ES.
6. Liliweri, Alo (2003). Makna Budaya dalam Komunikasi Antarbudaya.
Yogyakarta: LKIS.
7. Liliweri, Alo (2005). Prasangka dan Konflik, Yogyakarta: LKIS.
8. Madjid, Nurcholis (2001). Pluralitas Agama; Kerukunan dalam Keragaman.
Jakarta: Kompas.
9. Mahfud, Choirul (2006). Pendidikan Multikultural. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
10.Mulyana, Deddy dan Jalaluddin Rakhmat (2009). Komunikasi Antarbudaya.
Bandung: Remaja Rosdakarya.
11.Parera, Frans M. dan T. Jakob Koekerits (2002). Masyarakat Versus Negara.
Jakarta: Kompas.
12.Purwasito, Andrik (2015). Komunikasi Multikultural. Yogyakarta: Pustaka
Pelajar.
13.Sulasman, Setia Gumilar (2013). Teori Teori Kebudayaan Dari Teori Hingga
Aplikasi. Bandung: Pustaka Setia.
14.Sumartana, Th. (2001). Pluralisme, Konflik, dan Pendidikan Agama di
Indonesia. Yogyakarta: Interfidei.
15.Suparlan, Parsudi (2004). Hubungan Antarsuku Bangsa. Jakarta: YPKIK.
16.Suryana, Yaya dan Rusdiana (2015). Pendidikan Multikultural Suatu Upaya
Penguatan Jati Diri Bangsa; Konsep, Prinsip, Implikasi. Bandung: Pustaka
Setia.
5
17.Tilaar, HAR (2004) Multikulturalisme: Tantangan Global Masa Depan dalam
transformasi Pendidikan Nasional. Jakarta: Gramedia Widiasarana Indonesia.
18.Ting, Stella – Toomey (1999). Communicating Across Cultures. New York:
Guilford Press.
19.Wahid, Abdurrahman (2001). Pergulatan Negara, Agama, dan Kebudayaan.
Depok: Desantara.
20.Warnaen, Suwarsih (2002). Stereotip Etnis dalam Masyarakat Multi Etnis.
Yogyakarta: Mata Bangsa.
6
J. SATUAN ACARA PERKULIAHAN
Minggu
Ke-
Capaian Pembelajaran Bahan Kajian Metode
Pembelajaran
Alokasi
Waktu
Sumber dan
Media
Tagihan/
Penilaian
1 Mahasiswa mampu
menganalisis akar
filsafat
multikulturalisme.
Kontrak dan orientasi
perkuliahan:
membahas tujuan,
materi, strategi,
sumber dan evaluasi,
tugas dan tagihan
dalam perkuliahan.
Ceramah 100’ 1. Laptop
2. LCD
Rencana
Pembelajaran
Semester
2 Mahasiswa mampu
menganalisis hakikat
pluralisme dan
multikulturalisme.
Hakikat pluralisme
dan
multikulturalisme
Ceramah
bervariasi
100’ 1. Laptop
2. LCD
3. Literatur
relevan
Materi presentasi
3 Mahasiswa mampu
menganalisis faktor-
faktor penyebab
pluralisme dan
multikulturalisme.
Faktor-faktor
penyebab
pluralisme dan
multikulturalisme
Ceramah
bervariasi
100’ 1. Laptop
2. LCD
3. Literatur
relevan
Materi presentasi
4 Mahasiswa mampu
menganalisis
prasangka
antarkelompok etnik.
Prasangka
antarkelompok
etnik
Ceramah
bervariasi
100’ 1. Laptop
2. LCD
3. Literatur
relevan
Materi presentasi
5 Mahasiswa mampu
menganalisis potensi
konflik antarkelompok
etnik.
Potensi konflik
antarkelompok
etnik
Diskusi
Kelompok
100’ 1. Laptop
2. LCD
3. Literatur
relevan
1. Makalah Kelompok
2. Bahan presentasi
7
Minggu
Ke-
Capaian Pembelajaran Bahan Kajian Metode
Pembelajaran
Alokasi
Waktu
Sumber dan
Media
Tagihan/
Penilaian
6 Mahasiswa mampu
menganalisis konflik
berdasarkan suku.
Konflik berdasarkan
suku
Diskusi
Kelompok
100’ 1. Laptop
2. LCD
3. Literatur
relevan
1. Makalah Kelompok
2. Bahan presentasi
7 Mahasiswa mampu
menganalisis konflik
antaragama.
Konflik antaragama Diskusi
Kelompok
100’ 1. Laptop
2. LCD
3. Literatur
relevan
1. Makalah Kelompok
2. Bahan presentasi
8 Ujian Tengah Semester 100’
9 Mahasiswa mampu
menganalisis konflik
antargolongan.
Konflik
antargolongan
Diskusi
Kelompok
100’ 1. Laptop
2. LCD
3. Literatur
relevan
1. Makalah Kelompok
2. Bahan presentasi
10 Mahasiswa mampu
menganalisis
komunikasi lintas
budaya dalam
masyarakat multikultur.
Komunikasi lintas
budaya dalam
masyarakat
multikultur
Diskusi
Kelompok
100’ 1. Laptop
2. LCD
3. Literatur
relevan
1. Makalah Kelompok
2. Bahan presentasi
11 Mahasiswa mampu
menganalisis proses
belajar kebudayaan.
Proses belajar
kebudayaan
Diskusi
Kelompok
100’ 1. Laptop
2. LCD
3. Literatur
relevan
1. Makalah Kelompok
2. Bahan presentasi
12 Mahasiswa mampu
menganalisis proses
terjadinya akulturasi
dan asimilasi.
proses terjadinya
akulturasi dan
asimilasi
Diskusi
Kelompok
100’ 1. Laptop
2. LCD
3. Literatur
relevan
1. Makalah Kelompok
2. Bahan presentasi
8
Minggu
Ke-
Capaian Pembelajaran Bahan Kajian Metode
Pembelajaran
Alokasi
Waktu
Sumber dan
Media
Tagihan/
Penilaian
13 Mahasiswa dapat
menganalisis proses
terjadinya integrasi
sosial.
Proses terjadinya
integrasi sosial
Diskusi
Kelompok
100’ 1. Laptop
2. LCD
3. Literatur
relevan
1. Makalah Kelompok
2. Bahan presentasi
14 Mahasiswa dapat
menganalisis hakikat
pendidikan multikultural
di Indonesia.
Pendidikan
multikultural di
Indonesia
Diskusi
Kelompok
100’ 1. Laptop
2. LCD
3. Literatur
relevan
1. Makalah Kelompok
2. Bahan presentasi
15 Mahasiswa dapat
menganalisis proses
integrasi nasional.
Proses integrasi
nasional
Diskusi
Kelompok
100’ 1. Laptop
2. LCD
3. Literatur
relevan
1. Makalah Kelompok
2. Bahan presentasi
16 UAS 100’
Jakarta, 4 September 2017
Dosen,
Dr. Budiaman, M.Si

More Related Content

What's hot

1. materi shared based on_fogarty_yunita
1. materi shared based on_fogarty_yunita1. materi shared based on_fogarty_yunita
1. materi shared based on_fogarty_yunita
Yunita Anggraeni
 
Rubrik lkpd pemantulan
Rubrik lkpd pemantulanRubrik lkpd pemantulan
Rubrik lkpd pemantulan
nooraisy22
 
Ppt pembelajaran terpadu model networked
Ppt pembelajaran terpadu model networkedPpt pembelajaran terpadu model networked
Ppt pembelajaran terpadu model networkedCha-cha Taulanys
 
Silabus IPA SD Kelas 5 Semester I
Silabus IPA SD Kelas 5 Semester ISilabus IPA SD Kelas 5 Semester I
Silabus IPA SD Kelas 5 Semester ITri Suwandi
 
Makalah Model Pembelajaran Discovery Learning
Makalah Model Pembelajaran Discovery LearningMakalah Model Pembelajaran Discovery Learning
Makalah Model Pembelajaran Discovery Learning
silva a'yun
 
Koneksi Antar Materi-5 Contoh Teks Multimoda.docx
Koneksi Antar Materi-5 Contoh Teks Multimoda.docxKoneksi Antar Materi-5 Contoh Teks Multimoda.docx
Koneksi Antar Materi-5 Contoh Teks Multimoda.docx
HennySihombing1
 
RPP Lengkap Matematika Kelas 3 SD/MI semester 1
RPP Lengkap Matematika Kelas 3 SD/MI semester 1RPP Lengkap Matematika Kelas 3 SD/MI semester 1
RPP Lengkap Matematika Kelas 3 SD/MI semester 1
Alfan Fazan Jr.
 
Rubrik penilaian
Rubrik penilaianRubrik penilaian
Rubrik penilaianSunardi Makmur
 
Gerak(kelas 7)
Gerak(kelas 7)Gerak(kelas 7)
Gerak(kelas 7)
Ahmad Ilhami
 
Group Investigation ppt
Group Investigation pptGroup Investigation ppt
Group Investigation pptMuhamad Yogi
 
PPT Keterampilan Dasar Mengajar
PPT Keterampilan Dasar MengajarPPT Keterampilan Dasar Mengajar
PPT Keterampilan Dasar Mengajar
Rizka Lubis
 
Belajar Sebagai Perubahan Tingkah Laku (Makalah Belajar dan Pembelajaran)
Belajar Sebagai Perubahan Tingkah Laku (Makalah Belajar dan Pembelajaran)Belajar Sebagai Perubahan Tingkah Laku (Makalah Belajar dan Pembelajaran)
Belajar Sebagai Perubahan Tingkah Laku (Makalah Belajar dan Pembelajaran)
Mayawi Karim
 
LK. 1.2 Eksplorasi Penyebab Masalah-Ismariyana.docx
LK. 1.2 Eksplorasi Penyebab Masalah-Ismariyana.docxLK. 1.2 Eksplorasi Penyebab Masalah-Ismariyana.docx
LK. 1.2 Eksplorasi Penyebab Masalah-Ismariyana.docx
erica233597
 
Angket berpikir kritis ok
Angket berpikir kritis okAngket berpikir kritis ok
Angket berpikir kritis okRosyid Althaf
 
SKEMA DAN ATURAN PPG PRAJABATAN 2022.pdf
SKEMA DAN ATURAN PPG PRAJABATAN 2022.pdfSKEMA DAN ATURAN PPG PRAJABATAN 2022.pdf
SKEMA DAN ATURAN PPG PRAJABATAN 2022.pdf
IkaMaulida5
 
Karakteristik wni dalam konteks individu yang ber bhinneka tunggal
Karakteristik wni dalam konteks individu yang ber bhinneka tunggalKarakteristik wni dalam konteks individu yang ber bhinneka tunggal
Karakteristik wni dalam konteks individu yang ber bhinneka tunggalInDraa putrybulan17
 
Model Assure
Model AssureModel Assure
Model Assure
Nurul Faqih Isro'i
 
Keterkaitan Mipa, Teknologi, dan Masyarakat
Keterkaitan Mipa, Teknologi, dan MasyarakatKeterkaitan Mipa, Teknologi, dan Masyarakat
Keterkaitan Mipa, Teknologi, dan Masyarakat
Herry Purwanto Panjaitan
 
Teori belajar behaviorisme kemudian kognitivisme, dan terakhir konstrutivisme.
Teori belajar  behaviorisme kemudian kognitivisme, dan terakhir konstrutivisme.Teori belajar  behaviorisme kemudian kognitivisme, dan terakhir konstrutivisme.
Teori belajar behaviorisme kemudian kognitivisme, dan terakhir konstrutivisme.
Nurulbanjar1996
 
10 model pembelajaran sains terpadu
10 model pembelajaran sains terpadu10 model pembelajaran sains terpadu
10 model pembelajaran sains terpaduWarman Tateuteu
 

What's hot (20)

1. materi shared based on_fogarty_yunita
1. materi shared based on_fogarty_yunita1. materi shared based on_fogarty_yunita
1. materi shared based on_fogarty_yunita
 
Rubrik lkpd pemantulan
Rubrik lkpd pemantulanRubrik lkpd pemantulan
Rubrik lkpd pemantulan
 
Ppt pembelajaran terpadu model networked
Ppt pembelajaran terpadu model networkedPpt pembelajaran terpadu model networked
Ppt pembelajaran terpadu model networked
 
Silabus IPA SD Kelas 5 Semester I
Silabus IPA SD Kelas 5 Semester ISilabus IPA SD Kelas 5 Semester I
Silabus IPA SD Kelas 5 Semester I
 
Makalah Model Pembelajaran Discovery Learning
Makalah Model Pembelajaran Discovery LearningMakalah Model Pembelajaran Discovery Learning
Makalah Model Pembelajaran Discovery Learning
 
Koneksi Antar Materi-5 Contoh Teks Multimoda.docx
Koneksi Antar Materi-5 Contoh Teks Multimoda.docxKoneksi Antar Materi-5 Contoh Teks Multimoda.docx
Koneksi Antar Materi-5 Contoh Teks Multimoda.docx
 
RPP Lengkap Matematika Kelas 3 SD/MI semester 1
RPP Lengkap Matematika Kelas 3 SD/MI semester 1RPP Lengkap Matematika Kelas 3 SD/MI semester 1
RPP Lengkap Matematika Kelas 3 SD/MI semester 1
 
Rubrik penilaian
Rubrik penilaianRubrik penilaian
Rubrik penilaian
 
Gerak(kelas 7)
Gerak(kelas 7)Gerak(kelas 7)
Gerak(kelas 7)
 
Group Investigation ppt
Group Investigation pptGroup Investigation ppt
Group Investigation ppt
 
PPT Keterampilan Dasar Mengajar
PPT Keterampilan Dasar MengajarPPT Keterampilan Dasar Mengajar
PPT Keterampilan Dasar Mengajar
 
Belajar Sebagai Perubahan Tingkah Laku (Makalah Belajar dan Pembelajaran)
Belajar Sebagai Perubahan Tingkah Laku (Makalah Belajar dan Pembelajaran)Belajar Sebagai Perubahan Tingkah Laku (Makalah Belajar dan Pembelajaran)
Belajar Sebagai Perubahan Tingkah Laku (Makalah Belajar dan Pembelajaran)
 
LK. 1.2 Eksplorasi Penyebab Masalah-Ismariyana.docx
LK. 1.2 Eksplorasi Penyebab Masalah-Ismariyana.docxLK. 1.2 Eksplorasi Penyebab Masalah-Ismariyana.docx
LK. 1.2 Eksplorasi Penyebab Masalah-Ismariyana.docx
 
Angket berpikir kritis ok
Angket berpikir kritis okAngket berpikir kritis ok
Angket berpikir kritis ok
 
SKEMA DAN ATURAN PPG PRAJABATAN 2022.pdf
SKEMA DAN ATURAN PPG PRAJABATAN 2022.pdfSKEMA DAN ATURAN PPG PRAJABATAN 2022.pdf
SKEMA DAN ATURAN PPG PRAJABATAN 2022.pdf
 
Karakteristik wni dalam konteks individu yang ber bhinneka tunggal
Karakteristik wni dalam konteks individu yang ber bhinneka tunggalKarakteristik wni dalam konteks individu yang ber bhinneka tunggal
Karakteristik wni dalam konteks individu yang ber bhinneka tunggal
 
Model Assure
Model AssureModel Assure
Model Assure
 
Keterkaitan Mipa, Teknologi, dan Masyarakat
Keterkaitan Mipa, Teknologi, dan MasyarakatKeterkaitan Mipa, Teknologi, dan Masyarakat
Keterkaitan Mipa, Teknologi, dan Masyarakat
 
Teori belajar behaviorisme kemudian kognitivisme, dan terakhir konstrutivisme.
Teori belajar  behaviorisme kemudian kognitivisme, dan terakhir konstrutivisme.Teori belajar  behaviorisme kemudian kognitivisme, dan terakhir konstrutivisme.
Teori belajar behaviorisme kemudian kognitivisme, dan terakhir konstrutivisme.
 
10 model pembelajaran sains terpadu
10 model pembelajaran sains terpadu10 model pembelajaran sains terpadu
10 model pembelajaran sains terpadu
 

Similar to 120732 rencana pembelajaran semester

Rpkps komunikasi lintas budaya
Rpkps komunikasi lintas budayaRpkps komunikasi lintas budaya
Rpkps komunikasi lintas budayaUniversity of Andalas
 
RPP Pertemuan ke 11 Sejarah kelas X
RPP Pertemuan ke 11 Sejarah kelas XRPP Pertemuan ke 11 Sejarah kelas X
RPP Pertemuan ke 11 Sejarah kelas X
Ressa
 
Geografi sma xi rpp xi 5
Geografi sma xi rpp xi 5Geografi sma xi rpp xi 5
Geografi sma xi rpp xi 5
eli priyatna laidan
 
Pertemuan 1. pengantar pancasila.pptx
Pertemuan 1. pengantar pancasila.pptxPertemuan 1. pengantar pancasila.pptx
Pertemuan 1. pengantar pancasila.pptx
SukmaMappasulle
 
RPP Sejarah kelas X 25
RPP Sejarah kelas X 25RPP Sejarah kelas X 25
RPP Sejarah kelas X 25
Ressa
 
Seminar Internasional Bahasa dan Sastra Indonesia 4-6 November 2014
Seminar Internasional Bahasa dan Sastra Indonesia 4-6 November 2014Seminar Internasional Bahasa dan Sastra Indonesia 4-6 November 2014
Seminar Internasional Bahasa dan Sastra Indonesia 4-6 November 2014
Wulandari Fajriyah
 
Rpp ppkn sma xi kur13 bab 9-mencermati-potret-budaya-politik-masyarakat-indon...
Rpp ppkn sma xi kur13 bab 9-mencermati-potret-budaya-politik-masyarakat-indon...Rpp ppkn sma xi kur13 bab 9-mencermati-potret-budaya-politik-masyarakat-indon...
Rpp ppkn sma xi kur13 bab 9-mencermati-potret-budaya-politik-masyarakat-indon...
eli priyatna laidan
 
USR.DEWw5Bvkm9.1699282583-MPWGBX8ZpY.pdf
USR.DEWw5Bvkm9.1699282583-MPWGBX8ZpY.pdfUSR.DEWw5Bvkm9.1699282583-MPWGBX8ZpY.pdf
USR.DEWw5Bvkm9.1699282583-MPWGBX8ZpY.pdf
masnaeni05
 
USR.DEWw5Bvkm9.1699282583-MPWGBX8ZpY.pdf
USR.DEWw5Bvkm9.1699282583-MPWGBX8ZpY.pdfUSR.DEWw5Bvkm9.1699282583-MPWGBX8ZpY.pdf
USR.DEWw5Bvkm9.1699282583-MPWGBX8ZpY.pdf
masnaeni05
 
USR.DEWw5Bvkm9.1699282583-MPWGBX8ZpY.pdf
USR.DEWw5Bvkm9.1699282583-MPWGBX8ZpY.pdfUSR.DEWw5Bvkm9.1699282583-MPWGBX8ZpY.pdf
USR.DEWw5Bvkm9.1699282583-MPWGBX8ZpY.pdf
masnaeni05
 
USR.DEWw5Bvkm9.1699282583-MPWGBX8ZpY.pdf
USR.DEWw5Bvkm9.1699282583-MPWGBX8ZpY.pdfUSR.DEWw5Bvkm9.1699282583-MPWGBX8ZpY.pdf
USR.DEWw5Bvkm9.1699282583-MPWGBX8ZpY.pdf
masnaeni05
 
RPS dan Silabus Sosiologi Pendidikan.docx
RPS dan Silabus Sosiologi Pendidikan.docxRPS dan Silabus Sosiologi Pendidikan.docx
RPS dan Silabus Sosiologi Pendidikan.docx
MTs Nurul Huda Sukaraja
 
RPS dan Silabus Sosiologi Pendidikan.pdf
RPS dan Silabus Sosiologi Pendidikan.pdfRPS dan Silabus Sosiologi Pendidikan.pdf
RPS dan Silabus Sosiologi Pendidikan.pdf
MTs Nurul Huda Sukaraja
 
RPS Studi Masyarakat Indonesia.docx
RPS Studi Masyarakat Indonesia.docxRPS Studi Masyarakat Indonesia.docx
RPS Studi Masyarakat Indonesia.docx
UlulAzmiMuhammad1
 
Bab 9 rpp ppkn sma kls xi mencermati potret budaya politik masyarakat indonesia
Bab 9 rpp ppkn sma kls xi  mencermati potret budaya politik masyarakat indonesiaBab 9 rpp ppkn sma kls xi  mencermati potret budaya politik masyarakat indonesia
Bab 9 rpp ppkn sma kls xi mencermati potret budaya politik masyarakat indonesia
eli priyatna laidan
 
Bab 9 rpp ppkn sma kls xi mencermati potret budaya politik masyarakat indonesia
Bab 9 rpp ppkn sma kls xi  mencermati potret budaya politik masyarakat indonesiaBab 9 rpp ppkn sma kls xi  mencermati potret budaya politik masyarakat indonesia
Bab 9 rpp ppkn sma kls xi mencermati potret budaya politik masyarakat indonesia
eli priyatna laidan
 
Perjuangan organisasi
Perjuangan organisasiPerjuangan organisasi
Perjuangan organisasiLili Suryani
 
Pemetaan Bahan Matrikulasi Kurikulum 2013 SMP Kelas VIII
Pemetaan Bahan Matrikulasi Kurikulum 2013 SMP Kelas VIIIPemetaan Bahan Matrikulasi Kurikulum 2013 SMP Kelas VIII
Pemetaan Bahan Matrikulasi Kurikulum 2013 SMP Kelas VIII
Guss No
 
Silabus Sejarah SMA Peminatan.docx
Silabus Sejarah SMA Peminatan.docxSilabus Sejarah SMA Peminatan.docx
Silabus Sejarah SMA Peminatan.docx
Tien Agustini mistiawati
 

Similar to 120732 rencana pembelajaran semester (20)

Rpkps komunikasi lintas budaya
Rpkps komunikasi lintas budayaRpkps komunikasi lintas budaya
Rpkps komunikasi lintas budaya
 
RPP Pertemuan ke 11 Sejarah kelas X
RPP Pertemuan ke 11 Sejarah kelas XRPP Pertemuan ke 11 Sejarah kelas X
RPP Pertemuan ke 11 Sejarah kelas X
 
Geografi sma xi rpp xi 5
Geografi sma xi rpp xi 5Geografi sma xi rpp xi 5
Geografi sma xi rpp xi 5
 
Pertemuan 1. pengantar pancasila.pptx
Pertemuan 1. pengantar pancasila.pptxPertemuan 1. pengantar pancasila.pptx
Pertemuan 1. pengantar pancasila.pptx
 
RPP Sejarah kelas X 25
RPP Sejarah kelas X 25RPP Sejarah kelas X 25
RPP Sejarah kelas X 25
 
Seminar Internasional Bahasa dan Sastra Indonesia 4-6 November 2014
Seminar Internasional Bahasa dan Sastra Indonesia 4-6 November 2014Seminar Internasional Bahasa dan Sastra Indonesia 4-6 November 2014
Seminar Internasional Bahasa dan Sastra Indonesia 4-6 November 2014
 
Rpp ppkn sma xi kur13 bab 9-mencermati-potret-budaya-politik-masyarakat-indon...
Rpp ppkn sma xi kur13 bab 9-mencermati-potret-budaya-politik-masyarakat-indon...Rpp ppkn sma xi kur13 bab 9-mencermati-potret-budaya-politik-masyarakat-indon...
Rpp ppkn sma xi kur13 bab 9-mencermati-potret-budaya-politik-masyarakat-indon...
 
USR.DEWw5Bvkm9.1699282583-MPWGBX8ZpY.pdf
USR.DEWw5Bvkm9.1699282583-MPWGBX8ZpY.pdfUSR.DEWw5Bvkm9.1699282583-MPWGBX8ZpY.pdf
USR.DEWw5Bvkm9.1699282583-MPWGBX8ZpY.pdf
 
USR.DEWw5Bvkm9.1699282583-MPWGBX8ZpY.pdf
USR.DEWw5Bvkm9.1699282583-MPWGBX8ZpY.pdfUSR.DEWw5Bvkm9.1699282583-MPWGBX8ZpY.pdf
USR.DEWw5Bvkm9.1699282583-MPWGBX8ZpY.pdf
 
USR.DEWw5Bvkm9.1699282583-MPWGBX8ZpY.pdf
USR.DEWw5Bvkm9.1699282583-MPWGBX8ZpY.pdfUSR.DEWw5Bvkm9.1699282583-MPWGBX8ZpY.pdf
USR.DEWw5Bvkm9.1699282583-MPWGBX8ZpY.pdf
 
USR.DEWw5Bvkm9.1699282583-MPWGBX8ZpY.pdf
USR.DEWw5Bvkm9.1699282583-MPWGBX8ZpY.pdfUSR.DEWw5Bvkm9.1699282583-MPWGBX8ZpY.pdf
USR.DEWw5Bvkm9.1699282583-MPWGBX8ZpY.pdf
 
RPS dan Silabus Sosiologi Pendidikan.docx
RPS dan Silabus Sosiologi Pendidikan.docxRPS dan Silabus Sosiologi Pendidikan.docx
RPS dan Silabus Sosiologi Pendidikan.docx
 
RPS dan Silabus Sosiologi Pendidikan.pdf
RPS dan Silabus Sosiologi Pendidikan.pdfRPS dan Silabus Sosiologi Pendidikan.pdf
RPS dan Silabus Sosiologi Pendidikan.pdf
 
RPS Studi Masyarakat Indonesia.docx
RPS Studi Masyarakat Indonesia.docxRPS Studi Masyarakat Indonesia.docx
RPS Studi Masyarakat Indonesia.docx
 
Bab 9 rpp ppkn sma kls xi mencermati potret budaya politik masyarakat indonesia
Bab 9 rpp ppkn sma kls xi  mencermati potret budaya politik masyarakat indonesiaBab 9 rpp ppkn sma kls xi  mencermati potret budaya politik masyarakat indonesia
Bab 9 rpp ppkn sma kls xi mencermati potret budaya politik masyarakat indonesia
 
Bab 9 rpp ppkn sma kls xi mencermati potret budaya politik masyarakat indonesia
Bab 9 rpp ppkn sma kls xi  mencermati potret budaya politik masyarakat indonesiaBab 9 rpp ppkn sma kls xi  mencermati potret budaya politik masyarakat indonesia
Bab 9 rpp ppkn sma kls xi mencermati potret budaya politik masyarakat indonesia
 
Rpp sejarah
Rpp sejarah Rpp sejarah
Rpp sejarah
 
Perjuangan organisasi
Perjuangan organisasiPerjuangan organisasi
Perjuangan organisasi
 
Pemetaan Bahan Matrikulasi Kurikulum 2013 SMP Kelas VIII
Pemetaan Bahan Matrikulasi Kurikulum 2013 SMP Kelas VIIIPemetaan Bahan Matrikulasi Kurikulum 2013 SMP Kelas VIII
Pemetaan Bahan Matrikulasi Kurikulum 2013 SMP Kelas VIII
 
Silabus Sejarah SMA Peminatan.docx
Silabus Sejarah SMA Peminatan.docxSilabus Sejarah SMA Peminatan.docx
Silabus Sejarah SMA Peminatan.docx
 

Recently uploaded

Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa BaratPendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Eldi Mardiansyah
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
DEVI390643
 
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOKPENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
GusniartiGusniarti5
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
TEDYHARTO1
 
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
lindaagina84
 
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
arianferdana
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
DataSupriatna
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
safitriana935
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
Indah106914
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
setiatinambunan
 
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdfLaporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
OcitaDianAntari
 
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdfEVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
Rismawati408268
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
astridamalia20
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
ahyani72
 
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdfTabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
ppgpriyosetiawan43
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
 
PERSENTASI AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pptx
PERSENTASI AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pptxPERSENTASI AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pptx
PERSENTASI AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pptx
TeukuEriSyahputra
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 

Recently uploaded (20)

Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa BaratPendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
 
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOKPENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
 
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
 
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
 
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdfLaporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
 
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdfEVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
 
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdfTabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
 
PERSENTASI AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pptx
PERSENTASI AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pptxPERSENTASI AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pptx
PERSENTASI AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pptx
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
 

120732 rencana pembelajaran semester

  • 1. 1 RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER Universitas : Universitas Negeri Jakarta Fakultas : Ilmu Sosial Jurusan : Pendidikan IPS Program Studi : Pendidikan IPS Mata Kuliah : Multikulturalisme dan Integrasi Nasional Bobot/SKS : 2 SKS Kode Mata Kuliah : 49150282 Semester : Ganjil 2017/2018 Periode Kuliah : September – Desember 2017 Jumlah Pertemuan tatap muka : 16 Kali, @ 100 Menit Jadwal Kuliah : Selasa, jam 10.00 – 11.40 Ruang : K. 314 Dosen Pengampu : Dr. Budiaman, M.Si A. TUJUAN Mahasiswa diharapkan dapat menganalisis hakikat multikulturalisme, faktor-faktor penyebab multikulturalisme, prasangka antarkelompok etnis, potensi konflik antar kelompok berdasar suku, agama, dan antargolongan, komunikasi lintas budaya, proses belajar kebudayaan, proses akulturasi dan asimilasi, proses terjadinya integrasi sosial, pendidikan multikulturalisme di Indonesia, serta proses integrasi nasional. B. DESKRIPSI Mata kuliah ini membahas akar filsafat multikulturalisme, hakikat multikulturaslisme, faktor-faktor penyebab pluralisme dan multikulturalisme, prasangka antarkelompok etnik, potensi konflik antarkelompok etnik, konflik berdasarkan suku, konflik antaragama, konflik antargolongan, komunikasi lintas budaya dalam masyarakat multikultural, proses belajar kebudayaan, proses terjadinya akulturasi dan asimilasi, proses terjadinya integrasi sosial, hakikat pendidikan multikultural di Indonesia, dan proses integrasi nasional. C. KOMPETENSI LULUSAN (PROGRAM LEARNING OUTCOME) 1. Mampu menganalisis penyebab pluralisme dan multikulturalisme. 2. Mampu menganalisis relevansi multikulturalisme dan integrasi nasional. 3. Mampu menganalisis pentingnya pendidikan multikultural di Indonesia. D. KOMPETENSI MATA KULIAH (COURSES LEARNING OUTCOME) 1. Mahasiswa mampu menganalisis akar filsafat multikulturalisme. 2. Mahasiswa mampu menganalisis pluralisme dan multikulturalisme.
  • 2. 2 3. Mahasiswa mampu menganalisis faktor-faktor penyebab pluralisme dan multikulturalisme. 4. Mahasiswa mampu menganalisis prasangka antarkelompok etnik. 5. Mahasiswa mampu menganalisis potensi konflik antarkelompok etnik. 6. Mahasiswa mampu menganalisis konflik berdasarkan suku. 7. Mahasiswa mampu menganalisis konflik antaragama. 8. Ujian Tengah Semester 9. Mahasiswa mampu menganalisis konflik antargolongan. 10.Mahasiswa mampu menganalisis komunikasi lintas budaya dalam masyarakat multikultur. 11.Mahasiswa mampu menganalisis proses belajar kebudayaan. 12.Mahasiswa mampu menganalisis proses terjadinya akulturasi dan asimilasi. 13.Mahasiswa dapat menganalisis proses terjadinya integrasi sosial. 14.Mahasiswa dapat menganalisis hakikat pendidikan multikultural di Indonesia. 15.Mahasiswa dapat menganalisis proses integrasi nasional. 16.Ujian Akhir Semester E. SUBSTANSI KAJIAN (TOPIK BAHASAN) 1. Pengantar filsafat multikulturalisme. 2. Hakikat pluralisme dan multikulturalisme. 3. Faktor-faktor penyebab pluralisme dan multikulturalisme. 4. Prasangka antarkelompok etnik. 5. Potensi konflik antarkelompok etnik. 6. Konflik berdasarkan suku. 7. Konflik antaragama. 8. Ujian Tengah Semester 9. Konflik antargolongan. 10.Komunikasi lintas budaya dalam masyarakat. 11.Proses belajar kebudayaan. 12.Proses terjadinya akulturasi dan asimilasi. 13.Proses terjadinya integrasi sosial. 14.Hakikat pendidikan multikultural di Indonesia. 15.Proses integrasi nasional. 16.Ujian Akhir Semester F. STRATEGI Pembelajaran akan dilakukan dengan strategi student active learning. Dosen akan mendorong dan memfasilitasi mahasiswa untuk aktif mencari dan menemukan berbagai konsep yang harus dikuasai. Untuk memenuhi kondisi tersebut, ada 4 kegiatan utama yang akan dilaksanakan dalam perkuliahan: 1. Presentasi (penyajian) materi oleh dosen. Dosen mempresentasikan materi di 1 - 4 kali pertemuan pertama. Materi yang dipresentasikan adalah kontrak kuliah, garis besar keseluruhan konsep/materi yang akan dipelajari dalam satu semester. Pembagian tugas (individu dan kelompok) juga diinformasikan dan
  • 3. 3 disepakati pada pertemuan ke-5 sampai dengan ke-14. Pada setiap diskusi kelas dosen juga mempunyai kewajiban untuk menyajikan paparan sebagai klarifikasi atas materi yang dibahas dalam diskusi kelas. 2. Penugasan. Mencakup penugasan membuat paper kelompok, membuat resume perkuliahan dan tugas studi kasus. 3. Diskusi kelas. Setiap kelompok mendapat kesempatan untuk presentasi paper kelompok dalam diskusi kelas. Pada setiap akhir diskusi kelas, dosen harus memberikan presentasi untuk mengklarifikasi materi yang dibahas dalam diskusi. 4. Tanya jawab untuk membahas kasus tertentu. G. TAGIHAN Ada 3 tugas (sebagai tagihan) yang harus dikerjakan dan diserahkan oleh mahasiswa, selama mengikuti perkuliahan, yaitu: 1. Membuat paper kelompok. Kelas dibagi kedalam 11 kelompok. Setiap kelompok ditugaskan untuk membuat paper tentang topik tertentu. Topik diambil dari daftar substansi kajian yang telah ditetapkan. Paper disajikan dalam diskusi kelas. Petunjuk penulisan paper lebih detail dapat dilihat pada lampiran. 2. Membuat laporan studi kasus. Setiap mahasiswa ditugaskan untuk melakukan studi kasus, sebagai tugas akhir perkuliahan. Tugas dan pedoman studi kasus disosialisasikan di awal perkuliahan. Mahasiswa memiliki waktu untuk studi kasus sepanjang semester. Petunjuk lebih detail pelaksanaan studi dapat dilihat pada lampiran. 3. Membuat resume perkuliahan. Pada setiap akhir pertemuan kuliah, mahasiswa ditugaskan membuat resume singkat, tentang materi/informasi yang diperoleh pada pertemuan tersebut. Resume menggunakan format yang telah ditetapkan, dan dikirim melalui email, paling lambat 24 jam dari waktu akhir perkuloiahan. Petunjuk pembuatan resume lebih detail dapat dilihat pada lampiran. H. PENILAIAN Aspek-aspek yang akan dinilai untuk menentukan nilai akhir dalam perkuliahan adalah: 1. Tugas membuat paper kelompok 20 % 2. Performance presentasi paper 15 % 3. Ujian tengah semester 30 % 4. Ujian akhir semester 35 %
  • 4. 4 I. PERATURAN (TATA TERTIB) 1. Mahasiswa hadir dalam perkuliahan tatap muka minimal 80% dari jumlah pertemuan ideal. Setiap mahasiswa harus aktif dan partisipatif dalam perkuliahan. 2. Dosen dan Mahasiswa tiba di kelas tepat waktu sesuai dengan waktu yang ditetapkan/disepakati. 3. Ada pemberitahuan jika tidak hadir dalam perkuliahan tatap muka. 4. Selama perkuliahan berlangsung, HP dalam posisi off atau silent. 5. Meminta izin (dengan cara mengangkat tangan) jika ingin berbicara, bertanya, menjawab, meninggalkan kelas atau keperluan lain. 6. Saling menghargai dan tidak membuat kegaduhan/gangguan/kerusakan dalam kelas. 7. Tidak boleh ada plagiat dan bentuk-bentuk pelanggaran norma lainnya. J. SUMBER (REFERENSI) 1. Haviland, William A (1993) Antropologi Jilid I. Jakarta: Erlangga. 2. Koentjaraningrat (1990). Sejarah Teori Antropologi II. Jakarta: UI Press. 3. Koentjaraningrat (1993). Masalah Kesukubangsaan dan Integrasi Nasional. Jakarta: UI Press. 4. Koentjaraningrat (2003). Pengantar Antropologi Edisi Keempat Jilid I. Jakarta: Rineka Cipta. 5. Kymlicka, Will (2002). Kewargaan Multikultural. Jakarta: LP3ES. 6. Liliweri, Alo (2003). Makna Budaya dalam Komunikasi Antarbudaya. Yogyakarta: LKIS. 7. Liliweri, Alo (2005). Prasangka dan Konflik, Yogyakarta: LKIS. 8. Madjid, Nurcholis (2001). Pluralitas Agama; Kerukunan dalam Keragaman. Jakarta: Kompas. 9. Mahfud, Choirul (2006). Pendidikan Multikultural. Yogyakarta: Pustaka Pelajar. 10.Mulyana, Deddy dan Jalaluddin Rakhmat (2009). Komunikasi Antarbudaya. Bandung: Remaja Rosdakarya. 11.Parera, Frans M. dan T. Jakob Koekerits (2002). Masyarakat Versus Negara. Jakarta: Kompas. 12.Purwasito, Andrik (2015). Komunikasi Multikultural. Yogyakarta: Pustaka Pelajar. 13.Sulasman, Setia Gumilar (2013). Teori Teori Kebudayaan Dari Teori Hingga Aplikasi. Bandung: Pustaka Setia. 14.Sumartana, Th. (2001). Pluralisme, Konflik, dan Pendidikan Agama di Indonesia. Yogyakarta: Interfidei. 15.Suparlan, Parsudi (2004). Hubungan Antarsuku Bangsa. Jakarta: YPKIK. 16.Suryana, Yaya dan Rusdiana (2015). Pendidikan Multikultural Suatu Upaya Penguatan Jati Diri Bangsa; Konsep, Prinsip, Implikasi. Bandung: Pustaka Setia.
  • 5. 5 17.Tilaar, HAR (2004) Multikulturalisme: Tantangan Global Masa Depan dalam transformasi Pendidikan Nasional. Jakarta: Gramedia Widiasarana Indonesia. 18.Ting, Stella – Toomey (1999). Communicating Across Cultures. New York: Guilford Press. 19.Wahid, Abdurrahman (2001). Pergulatan Negara, Agama, dan Kebudayaan. Depok: Desantara. 20.Warnaen, Suwarsih (2002). Stereotip Etnis dalam Masyarakat Multi Etnis. Yogyakarta: Mata Bangsa.
  • 6. 6 J. SATUAN ACARA PERKULIAHAN Minggu Ke- Capaian Pembelajaran Bahan Kajian Metode Pembelajaran Alokasi Waktu Sumber dan Media Tagihan/ Penilaian 1 Mahasiswa mampu menganalisis akar filsafat multikulturalisme. Kontrak dan orientasi perkuliahan: membahas tujuan, materi, strategi, sumber dan evaluasi, tugas dan tagihan dalam perkuliahan. Ceramah 100’ 1. Laptop 2. LCD Rencana Pembelajaran Semester 2 Mahasiswa mampu menganalisis hakikat pluralisme dan multikulturalisme. Hakikat pluralisme dan multikulturalisme Ceramah bervariasi 100’ 1. Laptop 2. LCD 3. Literatur relevan Materi presentasi 3 Mahasiswa mampu menganalisis faktor- faktor penyebab pluralisme dan multikulturalisme. Faktor-faktor penyebab pluralisme dan multikulturalisme Ceramah bervariasi 100’ 1. Laptop 2. LCD 3. Literatur relevan Materi presentasi 4 Mahasiswa mampu menganalisis prasangka antarkelompok etnik. Prasangka antarkelompok etnik Ceramah bervariasi 100’ 1. Laptop 2. LCD 3. Literatur relevan Materi presentasi 5 Mahasiswa mampu menganalisis potensi konflik antarkelompok etnik. Potensi konflik antarkelompok etnik Diskusi Kelompok 100’ 1. Laptop 2. LCD 3. Literatur relevan 1. Makalah Kelompok 2. Bahan presentasi
  • 7. 7 Minggu Ke- Capaian Pembelajaran Bahan Kajian Metode Pembelajaran Alokasi Waktu Sumber dan Media Tagihan/ Penilaian 6 Mahasiswa mampu menganalisis konflik berdasarkan suku. Konflik berdasarkan suku Diskusi Kelompok 100’ 1. Laptop 2. LCD 3. Literatur relevan 1. Makalah Kelompok 2. Bahan presentasi 7 Mahasiswa mampu menganalisis konflik antaragama. Konflik antaragama Diskusi Kelompok 100’ 1. Laptop 2. LCD 3. Literatur relevan 1. Makalah Kelompok 2. Bahan presentasi 8 Ujian Tengah Semester 100’ 9 Mahasiswa mampu menganalisis konflik antargolongan. Konflik antargolongan Diskusi Kelompok 100’ 1. Laptop 2. LCD 3. Literatur relevan 1. Makalah Kelompok 2. Bahan presentasi 10 Mahasiswa mampu menganalisis komunikasi lintas budaya dalam masyarakat multikultur. Komunikasi lintas budaya dalam masyarakat multikultur Diskusi Kelompok 100’ 1. Laptop 2. LCD 3. Literatur relevan 1. Makalah Kelompok 2. Bahan presentasi 11 Mahasiswa mampu menganalisis proses belajar kebudayaan. Proses belajar kebudayaan Diskusi Kelompok 100’ 1. Laptop 2. LCD 3. Literatur relevan 1. Makalah Kelompok 2. Bahan presentasi 12 Mahasiswa mampu menganalisis proses terjadinya akulturasi dan asimilasi. proses terjadinya akulturasi dan asimilasi Diskusi Kelompok 100’ 1. Laptop 2. LCD 3. Literatur relevan 1. Makalah Kelompok 2. Bahan presentasi
  • 8. 8 Minggu Ke- Capaian Pembelajaran Bahan Kajian Metode Pembelajaran Alokasi Waktu Sumber dan Media Tagihan/ Penilaian 13 Mahasiswa dapat menganalisis proses terjadinya integrasi sosial. Proses terjadinya integrasi sosial Diskusi Kelompok 100’ 1. Laptop 2. LCD 3. Literatur relevan 1. Makalah Kelompok 2. Bahan presentasi 14 Mahasiswa dapat menganalisis hakikat pendidikan multikultural di Indonesia. Pendidikan multikultural di Indonesia Diskusi Kelompok 100’ 1. Laptop 2. LCD 3. Literatur relevan 1. Makalah Kelompok 2. Bahan presentasi 15 Mahasiswa dapat menganalisis proses integrasi nasional. Proses integrasi nasional Diskusi Kelompok 100’ 1. Laptop 2. LCD 3. Literatur relevan 1. Makalah Kelompok 2. Bahan presentasi 16 UAS 100’ Jakarta, 4 September 2017 Dosen, Dr. Budiaman, M.Si