SlideShare a Scribd company logo
1 of 18
DAMPAK
BULLYING
BULLYING?
Bullying adalah suatu tindakan menyakiti dari
seseorang kepada orang lain dengan sengaja,
yang dilakukan lebih dari sekali. Bullying ini
bisa berwujud tindakan fisik maupun psikis.
Dalam Pergaulan disekolah sering kita jumpai Perilaku
anak yang suka mengejek, memukul, mengintimidasi,
mengompas, menfitnah dan sebagainya, perilaku ini
dikategorikan dalam perilaku bullying. Bullying sangat
merugikan karena korban bullying akan merasa tidak
nyaman, terancam, terganggu konsentrasi belajarnya
sampai pada ketakutan yang berlebihan.
Bentuk Bentuk Bullying
Bullying secara Relasional Bullying Secara Verbal
Bullying Elektronik Bullying Secara Fisik
Sebab Sebab Munculnya Perilaku Bullying
Kecewa karena orang
lain tidak berperilaku
sesuai yang diharapkan
Dianggap menghina atau
menggangu kelompok
tertentu ( gank)
Keinginan untuk balas
dendan karena
perilaku yang sama
Bullying terjadi
karena tradisi turun
temurun dari senior
Perasaan ingin
menunjukan kekuasaan
dan kekuatan
Dorongan untuk
mendapatkan kepuasan
Dampak Negatif Bullying Bagi Anak Yang
Menjadi Korban
 Terganggu fisiknya seperti cedera, terluka, sakit, dan
sebagainya.
 Tertekan psikisnya (kejiwaannya) seperti takut,
cemas, rasa tidak nyaman, resah, tertekan dan gejala
psikis lainnya.
 Pergaulan sosial terganggu, seperti minder,
menyendiri, grogi, pendiam dan tertutup.
 Terganggu prestasi belajarnya seperti niali jelek, tidak
konsentrasi belajar, lupa mengerjakan tugas, sampai
menurunnya rangking atau tidak naik kelas.
Bagaimana Mencegah dan Melawan Bullying
Untuk mencegah agar kita tidak menjadi korban tindakan
bullying antara lain yang dapat kita lakukan adalah :
Hindari membawa atau memakai barang-barang mahal
atau uang yang berlebihan.
Jangan sendirian terutama di tempat sepi.
Hindari cari gara-gara dengan pelaku bullying.
Jangan berada di dekat dengan orang yang suka
melakukan tindakan bullying atau berada di sekitar
mereka.
Kenali dan perhatikan pelaku bullying.
Jangan ikut-ikutan melakukan tindakan bullying dalam
bentuk apapun.
Lanjutan..
Sedangkan untuk melawan pelaku bullying kita dapat mengambil
sikap sebagai berikut :
Jadilah orang yang percaya diri dan tunjukkan ketahanan diri
bahwa kita tidak mau mengganggu dan diganggu.
Bersikap tenang saat ada yang mengganggu.
Jangan biarkan emosi terpancing.
Jika melihat ada teman yang menjadi korban, maka tolonglah
korban dan laporkan.
Lakukan perlawanan diikuti dengan berteriak, lari atau tindakan
apapun sambil mencari pertolongan.
Catatlah tempat, orang-orang yang terlibat dan jenis gangguan
yang mereka lakukan, laporkan pada orang tua, guru atau pihak
berwajib.
SEKIAN
BAHAYA
ROKOK
Merokok merupakan aktivitas yang tidak asing lagi
bagi kita dalam kehidupan sehari hari pada saat
sekarang ini. Kegitatan merokok ini dapat kita temui
dimana saja, didaerah pedesaan maupun didaerah
perkotaan, bahkan ditempat fasilitas fasilitas umum,
seperti tempat kerja, angkutan umum, tempat ibadah,
arena kegiatan anak-anak, tempat pelayanan kesehatan
dan instansi pendidikan seperti sekolah dan kampus.
Kegiataan merokok ini seakan tidak pernah terlepas dari
kehidupan bermasyarakat namun, kegiatan merokok
menjadi masalah karena menimbulkan banyak kerugian,
baik dari segi sosial, moral, ekonomi finansial, maupun
kesehatan yang dapat mengakibatkan kematian atau
penurunan Sumber Daya Manusia yang produktif
Rokok yang dikonsumsi menghasilkan asap rokok
yang sangat berbahaya bagi kesehatan, baik perokok
aktif, maupun perokok pasif. Pada dasarnya asap rokok
terdiri dari asap utama yang mengandung 25% kadar
berbahaya dan asap sampingan yang mengandung 75%
kadar berbahaya. Kandungan bahan kimia tersebut dapat
menyebabkan berbagai penyakit tidak menular seperti
penyakit jantung, gangguan pembuluh darah, stroke,
kanker paru, dan kanker mulut. Rokok juga dapat
menyebabkan penurunan kesuburan, penurunan
pertumbuhan janin baik fisik maupun IQ (Intelegent
Quotient) yang menghambat gangguan imunitas bayi, dan
peningkatan kematian
Data WHO, pada Tahun 2005 menyatakan
bahwasanya merokok merupakan penyebab utama 58
juta kematian didunia, meliputi penyakit jantung dan
pembuluh darah 30%, penyakit pernafasan kronik dan
penyakit kronik lainnya 16%, kanker 13%, dan diabetes
melitus 2% (Depkes, 2013). Rokok juga membunuh
hampir 6 juta orang pertahun, dan lebih dari lima juta
perokok berasal dari perokok aktif dan lebih dari
600.000 bukan perokok atau perokok pasif. Sekitar
satu orang meninggal setiap enam detik akibat rokok.
Peringatan kesehatan dibungkus rokok sudah
diterapkan dalam bentuk tulisan sejak Tahun 1999
melalui PP No.8/1999 tentang Pengamanan Rokok
bagi Kesehatan yang mewajibkan produsen rokok
untuk mencetak lima gambar iklan bahaya merokok
dibungkus rokok, gambar yang terdapat dibungkus
rokok itu adalah:
1. Gambar Kanker mulut.
2. Merokok lebih dekat dengan kematian, dengan
diberi gambar pria dan tengkorak.
3. Kanker leher tenggorokan.
4. Merokok dekat anak berbahaya.
5. Kanker paru-paru.
SEKIAN DAN
TERIMAKASIH

More Related Content

Similar to Dampak Bullying dan Bahaya Rokok.pptx

Makalah merokok, miras, hiv
Makalah merokok, miras, hivMakalah merokok, miras, hiv
Makalah merokok, miras, hivWarnet Raha
 
Penularan dari rokok
Penularan dari rokokPenularan dari rokok
Penularan dari rokokWarnet Raha
 
Makalah pergaulan bebas
Makalah pergaulan bebasMakalah pergaulan bebas
Makalah pergaulan bebasFreddy Then
 
teks tentang pebulyian anak sekolah.docx
teks tentang pebulyian anak sekolah.docxteks tentang pebulyian anak sekolah.docx
teks tentang pebulyian anak sekolah.docxEDISISWOYO9
 
Bagi Iklim aman mencegah perundungan.pdf
Bagi Iklim aman mencegah perundungan.pdfBagi Iklim aman mencegah perundungan.pdf
Bagi Iklim aman mencegah perundungan.pdfKayoraWulandari
 
2. BULLYING (FISIK, VERBAL, SOSIAL, CYBER, SEKSUAL).pptx
2. BULLYING (FISIK, VERBAL, SOSIAL, CYBER, SEKSUAL).pptx2. BULLYING (FISIK, VERBAL, SOSIAL, CYBER, SEKSUAL).pptx
2. BULLYING (FISIK, VERBAL, SOSIAL, CYBER, SEKSUAL).pptxnursamsi40
 
hentikan perundungan di sekolah untuk anak ramah.pptx
hentikan perundungan di sekolah untuk anak ramah.pptxhentikan perundungan di sekolah untuk anak ramah.pptx
hentikan perundungan di sekolah untuk anak ramah.pptxKaista Glow
 
stop perundungan terhadap teman di sekolahBullying.pptx
stop perundungan terhadap teman di sekolahBullying.pptxstop perundungan terhadap teman di sekolahBullying.pptx
stop perundungan terhadap teman di sekolahBullying.pptxdiana309362
 
PPT Bullying - Power pont untuk belajar Bersama
PPT Bullying - Power pont untuk belajar BersamaPPT Bullying - Power pont untuk belajar Bersama
PPT Bullying - Power pont untuk belajar Bersamapurwaningsihratih65
 
Tugas agama pergaulan bebas remaja-tugas kelas x smk
Tugas agama pergaulan bebas remaja-tugas kelas x smkTugas agama pergaulan bebas remaja-tugas kelas x smk
Tugas agama pergaulan bebas remaja-tugas kelas x smkvitafristina9
 
Salinan dari Copy of PERUNDUNGAN DI SATUAN PENDIDIKAN (2).pdf
Salinan dari Copy of PERUNDUNGAN DI SATUAN PENDIDIKAN (2).pdfSalinan dari Copy of PERUNDUNGAN DI SATUAN PENDIDIKAN (2).pdf
Salinan dari Copy of PERUNDUNGAN DI SATUAN PENDIDIKAN (2).pdfRonaYulianMarudur
 
Pidato bahaya penyalahgunaan narkoba di kalangan belajar
Pidato bahaya penyalahgunaan narkoba di kalangan belajarPidato bahaya penyalahgunaan narkoba di kalangan belajar
Pidato bahaya penyalahgunaan narkoba di kalangan belajarOperator Warnet Vast Raha
 
PDF PPT ANCAMAN NARKOBA BAGI GENERASI BANGSA ( Fix ).pdf
PDF PPT ANCAMAN NARKOBA BAGI GENERASI BANGSA ( Fix ).pdfPDF PPT ANCAMAN NARKOBA BAGI GENERASI BANGSA ( Fix ).pdf
PDF PPT ANCAMAN NARKOBA BAGI GENERASI BANGSA ( Fix ).pdfLuckyPeranginangin
 

Similar to Dampak Bullying dan Bahaya Rokok.pptx (20)

Makalah merokok, miras, hiv
Makalah merokok, miras, hivMakalah merokok, miras, hiv
Makalah merokok, miras, hiv
 
Penularan dari rokok
Penularan dari rokokPenularan dari rokok
Penularan dari rokok
 
Makalah pergaulan bebas
Makalah pergaulan bebasMakalah pergaulan bebas
Makalah pergaulan bebas
 
TIK
TIKTIK
TIK
 
REMAJA.pptx
REMAJA.pptxREMAJA.pptx
REMAJA.pptx
 
teks tentang pebulyian anak sekolah.docx
teks tentang pebulyian anak sekolah.docxteks tentang pebulyian anak sekolah.docx
teks tentang pebulyian anak sekolah.docx
 
Bagi Iklim aman mencegah perundungan.pdf
Bagi Iklim aman mencegah perundungan.pdfBagi Iklim aman mencegah perundungan.pdf
Bagi Iklim aman mencegah perundungan.pdf
 
2. BULLYING (FISIK, VERBAL, SOSIAL, CYBER, SEKSUAL).pptx
2. BULLYING (FISIK, VERBAL, SOSIAL, CYBER, SEKSUAL).pptx2. BULLYING (FISIK, VERBAL, SOSIAL, CYBER, SEKSUAL).pptx
2. BULLYING (FISIK, VERBAL, SOSIAL, CYBER, SEKSUAL).pptx
 
hentikan perundungan di sekolah untuk anak ramah.pptx
hentikan perundungan di sekolah untuk anak ramah.pptxhentikan perundungan di sekolah untuk anak ramah.pptx
hentikan perundungan di sekolah untuk anak ramah.pptx
 
stop perundungan terhadap teman di sekolahBullying.pptx
stop perundungan terhadap teman di sekolahBullying.pptxstop perundungan terhadap teman di sekolahBullying.pptx
stop perundungan terhadap teman di sekolahBullying.pptx
 
PPT Bullying - Power pont untuk belajar Bersama
PPT Bullying - Power pont untuk belajar BersamaPPT Bullying - Power pont untuk belajar Bersama
PPT Bullying - Power pont untuk belajar Bersama
 
Ppt
PptPpt
Ppt
 
Tugas agama pergaulan bebas remaja-tugas kelas x smk
Tugas agama pergaulan bebas remaja-tugas kelas x smkTugas agama pergaulan bebas remaja-tugas kelas x smk
Tugas agama pergaulan bebas remaja-tugas kelas x smk
 
Lampiran materi
Lampiran materiLampiran materi
Lampiran materi
 
Bahaya narkoba
Bahaya narkobaBahaya narkoba
Bahaya narkoba
 
Salinan dari Copy of PERUNDUNGAN DI SATUAN PENDIDIKAN (2).pdf
Salinan dari Copy of PERUNDUNGAN DI SATUAN PENDIDIKAN (2).pdfSalinan dari Copy of PERUNDUNGAN DI SATUAN PENDIDIKAN (2).pdf
Salinan dari Copy of PERUNDUNGAN DI SATUAN PENDIDIKAN (2).pdf
 
Pidato bahaya penyalahgunaan narkoba di kalangan belajar
Pidato bahaya penyalahgunaan narkoba di kalangan belajarPidato bahaya penyalahgunaan narkoba di kalangan belajar
Pidato bahaya penyalahgunaan narkoba di kalangan belajar
 
Diskusi tentang genersi muda bebas narkoba
Diskusi tentang genersi muda bebas narkobaDiskusi tentang genersi muda bebas narkoba
Diskusi tentang genersi muda bebas narkoba
 
Tips menjaga kesehatan tubuh
Tips menjaga kesehatan tubuhTips menjaga kesehatan tubuh
Tips menjaga kesehatan tubuh
 
PDF PPT ANCAMAN NARKOBA BAGI GENERASI BANGSA ( Fix ).pdf
PDF PPT ANCAMAN NARKOBA BAGI GENERASI BANGSA ( Fix ).pdfPDF PPT ANCAMAN NARKOBA BAGI GENERASI BANGSA ( Fix ).pdf
PDF PPT ANCAMAN NARKOBA BAGI GENERASI BANGSA ( Fix ).pdf
 

Recently uploaded

MESYUARAT KURIKULUM BIL 1/2024 SEKOLAH KEBANGSAAN SRI SERDANG
MESYUARAT KURIKULUM BIL 1/2024 SEKOLAH KEBANGSAAN SRI SERDANGMESYUARAT KURIKULUM BIL 1/2024 SEKOLAH KEBANGSAAN SRI SERDANG
MESYUARAT KURIKULUM BIL 1/2024 SEKOLAH KEBANGSAAN SRI SERDANGmamaradin
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdfProv.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdfIwanSumantri7
 
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024ssuser0bf64e
 
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptxAKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptxnursariheldaseptiana
 
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI TARI KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
Kegiatan Komunitas Belajar dalam sekolah .pptx
Kegiatan Komunitas Belajar dalam sekolah .pptxKegiatan Komunitas Belajar dalam sekolah .pptx
Kegiatan Komunitas Belajar dalam sekolah .pptxWulanEnggarAnaskaPut
 
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docxKISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docxDewiUmbar
 
Aksi Nyata profil pelajar pancasila.pptx
Aksi Nyata profil pelajar pancasila.pptxAksi Nyata profil pelajar pancasila.pptx
Aksi Nyata profil pelajar pancasila.pptxTekiMulyani
 
UAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdf
UAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdfUAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdf
UAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdfssuser29a952
 
Materi Sistem Pernapasan Pada Manusia untuk kelas 5 SD
Materi Sistem Pernapasan Pada Manusia untuk kelas 5 SDMateri Sistem Pernapasan Pada Manusia untuk kelas 5 SD
Materi Sistem Pernapasan Pada Manusia untuk kelas 5 SDsulistyaningsihcahyo
 
Materi Asuransi Kesehatan di Indonesia ppt
Materi Asuransi Kesehatan di Indonesia pptMateri Asuransi Kesehatan di Indonesia ppt
Materi Asuransi Kesehatan di Indonesia pptParulianGultom2
 
BAB 1 BEBATAN DAN BALUTAN DALAM PERTOLONGAN CEMAS
BAB 1 BEBATAN DAN BALUTAN DALAM PERTOLONGAN CEMASBAB 1 BEBATAN DAN BALUTAN DALAM PERTOLONGAN CEMAS
BAB 1 BEBATAN DAN BALUTAN DALAM PERTOLONGAN CEMASNursKitchen
 
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Abdiera
 
konsep pidato Bahaya Merokok bagi kesehatan
konsep pidato Bahaya Merokok bagi kesehatankonsep pidato Bahaya Merokok bagi kesehatan
konsep pidato Bahaya Merokok bagi kesehatanSuzanDwiPutra
 
PPT BAHASA INDONESIA KELAS 1 SEKOLAH DASAR
PPT BAHASA INDONESIA KELAS 1 SEKOLAH DASARPPT BAHASA INDONESIA KELAS 1 SEKOLAH DASAR
PPT BAHASA INDONESIA KELAS 1 SEKOLAH DASARElviraDemona
 
sistem digesti dan ekskresi pada unggas ppt
sistem digesti dan ekskresi pada unggas pptsistem digesti dan ekskresi pada unggas ppt
sistem digesti dan ekskresi pada unggas ppthidayatn24
 
Topik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan Berkelanjutan
Topik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan BerkelanjutanTopik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan Berkelanjutan
Topik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan BerkelanjutanAyuApriliyanti6
 
Pembahasan Soal Ujian Komprehensif Farmasi Perapotekan
Pembahasan Soal Ujian Komprehensif Farmasi PerapotekanPembahasan Soal Ujian Komprehensif Farmasi Perapotekan
Pembahasan Soal Ujian Komprehensif Farmasi PerapotekanNesha Mutiara
 
RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".
RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".
RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".Kanaidi ken
 

Recently uploaded (20)

MESYUARAT KURIKULUM BIL 1/2024 SEKOLAH KEBANGSAAN SRI SERDANG
MESYUARAT KURIKULUM BIL 1/2024 SEKOLAH KEBANGSAAN SRI SERDANGMESYUARAT KURIKULUM BIL 1/2024 SEKOLAH KEBANGSAAN SRI SERDANG
MESYUARAT KURIKULUM BIL 1/2024 SEKOLAH KEBANGSAAN SRI SERDANG
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdfProv.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
 
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
 
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptxAKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
 
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI TARI KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Kegiatan Komunitas Belajar dalam sekolah .pptx
Kegiatan Komunitas Belajar dalam sekolah .pptxKegiatan Komunitas Belajar dalam sekolah .pptx
Kegiatan Komunitas Belajar dalam sekolah .pptx
 
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docxKISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
 
Aksi Nyata profil pelajar pancasila.pptx
Aksi Nyata profil pelajar pancasila.pptxAksi Nyata profil pelajar pancasila.pptx
Aksi Nyata profil pelajar pancasila.pptx
 
UAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdf
UAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdfUAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdf
UAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdf
 
Materi Sistem Pernapasan Pada Manusia untuk kelas 5 SD
Materi Sistem Pernapasan Pada Manusia untuk kelas 5 SDMateri Sistem Pernapasan Pada Manusia untuk kelas 5 SD
Materi Sistem Pernapasan Pada Manusia untuk kelas 5 SD
 
Materi Asuransi Kesehatan di Indonesia ppt
Materi Asuransi Kesehatan di Indonesia pptMateri Asuransi Kesehatan di Indonesia ppt
Materi Asuransi Kesehatan di Indonesia ppt
 
BAB 1 BEBATAN DAN BALUTAN DALAM PERTOLONGAN CEMAS
BAB 1 BEBATAN DAN BALUTAN DALAM PERTOLONGAN CEMASBAB 1 BEBATAN DAN BALUTAN DALAM PERTOLONGAN CEMAS
BAB 1 BEBATAN DAN BALUTAN DALAM PERTOLONGAN CEMAS
 
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
 
konsep pidato Bahaya Merokok bagi kesehatan
konsep pidato Bahaya Merokok bagi kesehatankonsep pidato Bahaya Merokok bagi kesehatan
konsep pidato Bahaya Merokok bagi kesehatan
 
PPT BAHASA INDONESIA KELAS 1 SEKOLAH DASAR
PPT BAHASA INDONESIA KELAS 1 SEKOLAH DASARPPT BAHASA INDONESIA KELAS 1 SEKOLAH DASAR
PPT BAHASA INDONESIA KELAS 1 SEKOLAH DASAR
 
sistem digesti dan ekskresi pada unggas ppt
sistem digesti dan ekskresi pada unggas pptsistem digesti dan ekskresi pada unggas ppt
sistem digesti dan ekskresi pada unggas ppt
 
Topik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan Berkelanjutan
Topik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan BerkelanjutanTopik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan Berkelanjutan
Topik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan Berkelanjutan
 
Pembahasan Soal Ujian Komprehensif Farmasi Perapotekan
Pembahasan Soal Ujian Komprehensif Farmasi PerapotekanPembahasan Soal Ujian Komprehensif Farmasi Perapotekan
Pembahasan Soal Ujian Komprehensif Farmasi Perapotekan
 
RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".
RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".
RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".
 

Dampak Bullying dan Bahaya Rokok.pptx

  • 3. Bullying adalah suatu tindakan menyakiti dari seseorang kepada orang lain dengan sengaja, yang dilakukan lebih dari sekali. Bullying ini bisa berwujud tindakan fisik maupun psikis.
  • 4. Dalam Pergaulan disekolah sering kita jumpai Perilaku anak yang suka mengejek, memukul, mengintimidasi, mengompas, menfitnah dan sebagainya, perilaku ini dikategorikan dalam perilaku bullying. Bullying sangat merugikan karena korban bullying akan merasa tidak nyaman, terancam, terganggu konsentrasi belajarnya sampai pada ketakutan yang berlebihan.
  • 5. Bentuk Bentuk Bullying Bullying secara Relasional Bullying Secara Verbal Bullying Elektronik Bullying Secara Fisik
  • 6. Sebab Sebab Munculnya Perilaku Bullying Kecewa karena orang lain tidak berperilaku sesuai yang diharapkan Dianggap menghina atau menggangu kelompok tertentu ( gank) Keinginan untuk balas dendan karena perilaku yang sama Bullying terjadi karena tradisi turun temurun dari senior Perasaan ingin menunjukan kekuasaan dan kekuatan Dorongan untuk mendapatkan kepuasan
  • 7. Dampak Negatif Bullying Bagi Anak Yang Menjadi Korban  Terganggu fisiknya seperti cedera, terluka, sakit, dan sebagainya.  Tertekan psikisnya (kejiwaannya) seperti takut, cemas, rasa tidak nyaman, resah, tertekan dan gejala psikis lainnya.  Pergaulan sosial terganggu, seperti minder, menyendiri, grogi, pendiam dan tertutup.  Terganggu prestasi belajarnya seperti niali jelek, tidak konsentrasi belajar, lupa mengerjakan tugas, sampai menurunnya rangking atau tidak naik kelas.
  • 8. Bagaimana Mencegah dan Melawan Bullying Untuk mencegah agar kita tidak menjadi korban tindakan bullying antara lain yang dapat kita lakukan adalah : Hindari membawa atau memakai barang-barang mahal atau uang yang berlebihan. Jangan sendirian terutama di tempat sepi. Hindari cari gara-gara dengan pelaku bullying. Jangan berada di dekat dengan orang yang suka melakukan tindakan bullying atau berada di sekitar mereka. Kenali dan perhatikan pelaku bullying. Jangan ikut-ikutan melakukan tindakan bullying dalam bentuk apapun.
  • 9. Lanjutan.. Sedangkan untuk melawan pelaku bullying kita dapat mengambil sikap sebagai berikut : Jadilah orang yang percaya diri dan tunjukkan ketahanan diri bahwa kita tidak mau mengganggu dan diganggu. Bersikap tenang saat ada yang mengganggu. Jangan biarkan emosi terpancing. Jika melihat ada teman yang menjadi korban, maka tolonglah korban dan laporkan. Lakukan perlawanan diikuti dengan berteriak, lari atau tindakan apapun sambil mencari pertolongan. Catatlah tempat, orang-orang yang terlibat dan jenis gangguan yang mereka lakukan, laporkan pada orang tua, guru atau pihak berwajib.
  • 12. Merokok merupakan aktivitas yang tidak asing lagi bagi kita dalam kehidupan sehari hari pada saat sekarang ini. Kegitatan merokok ini dapat kita temui dimana saja, didaerah pedesaan maupun didaerah perkotaan, bahkan ditempat fasilitas fasilitas umum, seperti tempat kerja, angkutan umum, tempat ibadah, arena kegiatan anak-anak, tempat pelayanan kesehatan dan instansi pendidikan seperti sekolah dan kampus. Kegiataan merokok ini seakan tidak pernah terlepas dari kehidupan bermasyarakat namun, kegiatan merokok menjadi masalah karena menimbulkan banyak kerugian, baik dari segi sosial, moral, ekonomi finansial, maupun kesehatan yang dapat mengakibatkan kematian atau penurunan Sumber Daya Manusia yang produktif
  • 13. Rokok yang dikonsumsi menghasilkan asap rokok yang sangat berbahaya bagi kesehatan, baik perokok aktif, maupun perokok pasif. Pada dasarnya asap rokok terdiri dari asap utama yang mengandung 25% kadar berbahaya dan asap sampingan yang mengandung 75% kadar berbahaya. Kandungan bahan kimia tersebut dapat menyebabkan berbagai penyakit tidak menular seperti penyakit jantung, gangguan pembuluh darah, stroke, kanker paru, dan kanker mulut. Rokok juga dapat menyebabkan penurunan kesuburan, penurunan pertumbuhan janin baik fisik maupun IQ (Intelegent Quotient) yang menghambat gangguan imunitas bayi, dan peningkatan kematian
  • 14. Data WHO, pada Tahun 2005 menyatakan bahwasanya merokok merupakan penyebab utama 58 juta kematian didunia, meliputi penyakit jantung dan pembuluh darah 30%, penyakit pernafasan kronik dan penyakit kronik lainnya 16%, kanker 13%, dan diabetes melitus 2% (Depkes, 2013). Rokok juga membunuh hampir 6 juta orang pertahun, dan lebih dari lima juta perokok berasal dari perokok aktif dan lebih dari 600.000 bukan perokok atau perokok pasif. Sekitar satu orang meninggal setiap enam detik akibat rokok.
  • 15. Peringatan kesehatan dibungkus rokok sudah diterapkan dalam bentuk tulisan sejak Tahun 1999 melalui PP No.8/1999 tentang Pengamanan Rokok bagi Kesehatan yang mewajibkan produsen rokok untuk mencetak lima gambar iklan bahaya merokok dibungkus rokok, gambar yang terdapat dibungkus rokok itu adalah: 1. Gambar Kanker mulut. 2. Merokok lebih dekat dengan kematian, dengan diberi gambar pria dan tengkorak. 3. Kanker leher tenggorokan. 4. Merokok dekat anak berbahaya. 5. Kanker paru-paru.
  • 16.
  • 17.