SlideShare a Scribd company logo
1 of 12
BAB 4
Sistem Koordinasi (Sistem
Saraf)
Kelas 11 IPA Semester 2
SMAN 7 Bogor
Tujuan Pembelajaran Hari Ini
Mendeskripsikan struktur, fungsi dan
jenis neuron
menganalisis mekanisme penghantaran
impuls.
menganalisis mekanisme gerak sadar dan
gerak refleks.
Penilaian yang Akan Dilakukan
Hari Ini
Asesmen awal
Tanya jawab interaktif
Keaktifan diskusi berkelompok:
Penilaian guru dan penilaian antar
teman
Presentasi hasil LKPD
SAKSIKAN VIDEO BERIKUT INI!
Konsep mengenai impuls
(rangsang)
 Impuls saraf (rangsang): pesan yang diterima oleh
reseptor (indera) dari lingkungan luar, diubah menjadi
ion bermuatan listrik
 Dibawa oleh neuron-neuron (sel saraf), lalu diolah di
otak atau sumsum tulang belakang (sistem saraf
pusat/SSP)
 Lalu neuron lain meneruskan ke efektor (otot atau
kelenjar) yang akan menyebabkan terjadinya gerakan
atau sekresi zat
Neuron (Sel Saraf)
1. Dendrit (juluran pendek bercabang): menerima impuls dari
reseptor (indera) atau neuron lain untuk dikirimkan ke badan sel.
2. Badan sel (perikarion): mengendalikan metabolisme neuron,
memiliki sitoplasma, nukleus (inti) di tengah dan nukleolus.
Nukleus tidak memiliki sentriol dan tidak dapat bereplikasi.
Sitoplasma mengandung badan Nissl (retikulum endoplasma
dengan ribosom untuk sintesis protein). Juga mengandung badan
Golgi, mitokondria, dan neurofibril.
Struktur dasar neuron:
Dendi Badannya Aksi
Dendrit - Badan sel -
Akson
Neuron (Sel Saraf)
3. Akson (juluran panjang dan tunggal berbentuk silindris)
• Akson hillock (bukit akson): bagian yang tidak mengandung badan
Nissl.
• Pada umumnya akson dibungkus oleh substansi lemak berwarna
putih kekuningan yang disebut selubung mielin, tapi ada bagian
yang tidak diselubungi mielin, disebut nodus Ranvier yang
berfungsi mempercepat jalannya impuls.
• Selubung mielin ditutupi oleh rangkaian sel- sel Schwann
(neurilema) yang berfungsi membentuk selubung mielin.
• Ujung akson bercabang-cabang seperti ranting disebut terminal
akson (telodendrion), berfungsi mengirimkan impuls ke neuron
lainnya.
Neuroglia (Glia)
Sel penunjang/pendukung pada susunan saraf pusat yang
berfungsi sebagai jaringan ikat dan dapat membelah. Jenis sel
glia:
1. Astrosit, berbentuk bintang, berfungsi sebagai lem yang
menyatukan neuron-neuron (memperkuat integritas).
2. Oligodendrosit (oligodendroglia), bentuk menyerupai astrosit
dengan badan sel yang lebih kecil, membentuk lapisan mielin
untuk melapisi akson.
3. Mikroglia (berukuran paling kecil dan bersifat fagosit),
berfungsi untuk pertahanan dari kuman (imun).
4. Sel ependima, merupakan membran epitelium yang melapisi
rongga otak dan sumsum tulang belakang.
Jenis sel glia:
Aslinya Oli Mirip Epen
Atrosit, Oligodendrosit, Mikroglia, sel
Ependima
Jenis Neuron berdasarkan
Fungsi
1. Neuron sensoris (aferen): menghantarkan impuls dari organ
sensor/reseptor (indera) ke pusat saraf (otak atau sumsum tulang
belakang).
2. Neuron konektor (interneuron), berfungsi menghubungkan neuron
yang satu dengan neuron lainnya, terdapat di SSP (otak dan sumsum
tulang belakang).
3. Neuron motoris (eferen), berfungsi menghantarkan impuls dari SSP ke
efektor (otot atau kelenjar).
Fungsi SKM
Sensorik - Konektor -
Motorik
Jenis Neuron berdasarkan
Struktur
1. Neuron Bipolar: badan sel memiliki dua juluran yang terdiri dari
1 dendrit dan 1 akson, terdapat pada reseptor telinga, mata, dan
hidung (alat indera) ke otak.
2. Neuron Unipolar: hanya memiliki satu juluran dari badan sel,
terdapat pada embrio dan fotoreseptor mata.
3. Neuron Multipolar: badan sel memiliki satu akson dan banyak
dendrit, terdapat pada saraf motorik pada otak dan sumsum
tulang belakang.
Struktur Bibir Uni Mundur
Bipolar - Unipolar -
Multipolar
Mekanisme Penghantaran Impuls
A. Melalui Sinapsis
 hubungan antara neuron yang satu dengan neuron lainnya atau ke
efektor yang membentuk celah sinaps.
 Untuk menyeberangkan impuls, terdapat substansi kimia
neurotransmiter misalnya asetilkolin yang berperan mengirimkan
impuls (transmisi sinapsis).
 Tiga bagian sinapsis: prasinaps (bagian akson terminal), celah
sinaps (ruang antara yang prasinaps dengan pascasinaps), dan
pasca/postsinaps (bagian dendrit neuron lain).
Pre/pra: sebelum
Pasca/post:
setelah
Mekanisme
Penghantaran
Impuls
B. Melalui Neuron
 Dalam keadaan istirahat (Polarisasi): ketika neuron tidak
menghantarkan impuls, saluran ion Na dan K tertutup.
 Keadaan di bagian luar membran bermuatan positif (+)
karena banyak ion Na+, sedangkan di bagian
permukaan dalam membran bermuatan negatif (-)
karena banyak ion K+.
 Jika ada impuls (Depolarisasi): saluran Na akan terbuka
dan ion Na masuk ke dalam sel.
 Terjadi perubahan muatan listrik (penurunan gradien
listrik), yaitu di bagian luar membran menjadi
bermuatan negatif (-) dan di bagian dalam membran
menjadi bermuatan positif (+).
 Tahap repolarisasi (kembali istirahat): rangsang telah
lewat, saluran K terbuka sehingga ion K keluar.
 Bagian dalam membran menjadi bermuatan negatif
kembali.
Energi potensial membran (istirahat):
Ke Dalam -, Luar Na +
Di dalam sel dominan ion K (-), di luar sel
neuron dominan Na (+)
Pola Depan Repot
Polarisasi -
Depolarisasi -
Repolarisasi

More Related Content

Similar to PPT Sistem Saraf 1.ppt

Fun with my small note uploud 1
Fun with my small note uploud 1Fun with my small note uploud 1
Fun with my small note uploud 1Iseu Pranyoto
 
fdokumen.com_slide-powerpoint-sistem-koordinasi-kelas-xi-mipa-kurikulum-2013....
fdokumen.com_slide-powerpoint-sistem-koordinasi-kelas-xi-mipa-kurikulum-2013....fdokumen.com_slide-powerpoint-sistem-koordinasi-kelas-xi-mipa-kurikulum-2013....
fdokumen.com_slide-powerpoint-sistem-koordinasi-kelas-xi-mipa-kurikulum-2013....MeinaLegista
 
BIOLOGI - JARINGAN SARAF
BIOLOGI - JARINGAN SARAFBIOLOGI - JARINGAN SARAF
BIOLOGI - JARINGAN SARAF12aihana
 
PPT BIOLOGI SISTEM SARAF & INDRA
PPT BIOLOGI SISTEM SARAF & INDRAPPT BIOLOGI SISTEM SARAF & INDRA
PPT BIOLOGI SISTEM SARAF & INDRANafiah RR
 
SEL DALAM SISTEM SARAF DAN HUBUNGAN ANTAR NEURON
SEL DALAM SISTEM SARAF DAN HUBUNGAN ANTAR NEURONSEL DALAM SISTEM SARAF DAN HUBUNGAN ANTAR NEURON
SEL DALAM SISTEM SARAF DAN HUBUNGAN ANTAR NEURONMaharani517
 
SISTEM SARAF (NURHALIZA-105441101421).pptx
SISTEM SARAF (NURHALIZA-105441101421).pptxSISTEM SARAF (NURHALIZA-105441101421).pptx
SISTEM SARAF (NURHALIZA-105441101421).pptxNavantryRosyida
 
SISTEM SARAF.pptx
SISTEM SARAF.pptxSISTEM SARAF.pptx
SISTEM SARAF.pptxDestiAyu9
 
Regulasi syaraf
Regulasi syarafRegulasi syaraf
Regulasi syarafbasysyar
 
Sistem Koordinasi (SARAF) By Astrid A. Hermanto
Sistem Koordinasi (SARAF) By Astrid A. HermantoSistem Koordinasi (SARAF) By Astrid A. Hermanto
Sistem Koordinasi (SARAF) By Astrid A. HermantoAstridAnanda3
 
Anatomi dan Fisiologi Sistem Saraf
Anatomi dan Fisiologi Sistem Saraf Anatomi dan Fisiologi Sistem Saraf
Anatomi dan Fisiologi Sistem Saraf pjj_kemenkes
 

Similar to PPT Sistem Saraf 1.ppt (20)

Fun with my small note uploud 1
Fun with my small note uploud 1Fun with my small note uploud 1
Fun with my small note uploud 1
 
Makalah saraf
Makalah sarafMakalah saraf
Makalah saraf
 
Makalah saraf
Makalah sarafMakalah saraf
Makalah saraf
 
fdokumen.com_slide-powerpoint-sistem-koordinasi-kelas-xi-mipa-kurikulum-2013....
fdokumen.com_slide-powerpoint-sistem-koordinasi-kelas-xi-mipa-kurikulum-2013....fdokumen.com_slide-powerpoint-sistem-koordinasi-kelas-xi-mipa-kurikulum-2013....
fdokumen.com_slide-powerpoint-sistem-koordinasi-kelas-xi-mipa-kurikulum-2013....
 
Sistem koordinasi
Sistem koordinasiSistem koordinasi
Sistem koordinasi
 
BIOLOGI - JARINGAN SARAF
BIOLOGI - JARINGAN SARAFBIOLOGI - JARINGAN SARAF
BIOLOGI - JARINGAN SARAF
 
Sistem saraf
Sistem sarafSistem saraf
Sistem saraf
 
PPT BIOLOGI SISTEM SARAF & INDRA
PPT BIOLOGI SISTEM SARAF & INDRAPPT BIOLOGI SISTEM SARAF & INDRA
PPT BIOLOGI SISTEM SARAF & INDRA
 
SEL DALAM SISTEM SARAF DAN HUBUNGAN ANTAR NEURON
SEL DALAM SISTEM SARAF DAN HUBUNGAN ANTAR NEURONSEL DALAM SISTEM SARAF DAN HUBUNGAN ANTAR NEURON
SEL DALAM SISTEM SARAF DAN HUBUNGAN ANTAR NEURON
 
SISTEM SARAF (NURHALIZA-105441101421).pptx
SISTEM SARAF (NURHALIZA-105441101421).pptxSISTEM SARAF (NURHALIZA-105441101421).pptx
SISTEM SARAF (NURHALIZA-105441101421).pptx
 
sistem saraf
sistem sarafsistem saraf
sistem saraf
 
Jaringan Saraf
Jaringan SarafJaringan Saraf
Jaringan Saraf
 
Coordination book
Coordination bookCoordination book
Coordination book
 
SISTEM SARAF.pptx
SISTEM SARAF.pptxSISTEM SARAF.pptx
SISTEM SARAF.pptx
 
Regulasi syaraf
Regulasi syarafRegulasi syaraf
Regulasi syaraf
 
Sistem Koordinasi (SARAF) By Astrid A. Hermanto
Sistem Koordinasi (SARAF) By Astrid A. HermantoSistem Koordinasi (SARAF) By Astrid A. Hermanto
Sistem Koordinasi (SARAF) By Astrid A. Hermanto
 
Anatomi dan Fisiologi Sistem Saraf
Anatomi dan Fisiologi Sistem Saraf Anatomi dan Fisiologi Sistem Saraf
Anatomi dan Fisiologi Sistem Saraf
 
sistem saraf manusia
sistem saraf manusiasistem saraf manusia
sistem saraf manusia
 
Biologi bab 8
Biologi bab 8Biologi bab 8
Biologi bab 8
 
SISTEM SARAF.pdf
SISTEM SARAF.pdfSISTEM SARAF.pdf
SISTEM SARAF.pdf
 

Recently uploaded

Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxTugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxmawan5982
 
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptxHendryJulistiyanto
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxJamhuriIshak
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxmawan5982
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BAbdiera
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDNurainiNuraini25
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfDimanWr1
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfirwanabidin08
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAAndiCoc
 
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDmawan5982
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxmawan5982
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...Kanaidi ken
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7IwanSumantri7
 
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxAksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxsdn3jatiblora
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxssuser35630b
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1udin100
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKirwan461475
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMmulyadia43
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdfsdn3jatiblora
 
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxPERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxRizkyPratiwi19
 

Recently uploaded (20)

Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxTugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
 
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
 
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxAksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
 
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxPERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
 

PPT Sistem Saraf 1.ppt

  • 1. BAB 4 Sistem Koordinasi (Sistem Saraf) Kelas 11 IPA Semester 2 SMAN 7 Bogor
  • 2. Tujuan Pembelajaran Hari Ini Mendeskripsikan struktur, fungsi dan jenis neuron menganalisis mekanisme penghantaran impuls. menganalisis mekanisme gerak sadar dan gerak refleks.
  • 3. Penilaian yang Akan Dilakukan Hari Ini Asesmen awal Tanya jawab interaktif Keaktifan diskusi berkelompok: Penilaian guru dan penilaian antar teman Presentasi hasil LKPD
  • 5. Konsep mengenai impuls (rangsang)  Impuls saraf (rangsang): pesan yang diterima oleh reseptor (indera) dari lingkungan luar, diubah menjadi ion bermuatan listrik  Dibawa oleh neuron-neuron (sel saraf), lalu diolah di otak atau sumsum tulang belakang (sistem saraf pusat/SSP)  Lalu neuron lain meneruskan ke efektor (otot atau kelenjar) yang akan menyebabkan terjadinya gerakan atau sekresi zat
  • 6. Neuron (Sel Saraf) 1. Dendrit (juluran pendek bercabang): menerima impuls dari reseptor (indera) atau neuron lain untuk dikirimkan ke badan sel. 2. Badan sel (perikarion): mengendalikan metabolisme neuron, memiliki sitoplasma, nukleus (inti) di tengah dan nukleolus. Nukleus tidak memiliki sentriol dan tidak dapat bereplikasi. Sitoplasma mengandung badan Nissl (retikulum endoplasma dengan ribosom untuk sintesis protein). Juga mengandung badan Golgi, mitokondria, dan neurofibril. Struktur dasar neuron: Dendi Badannya Aksi Dendrit - Badan sel - Akson
  • 7. Neuron (Sel Saraf) 3. Akson (juluran panjang dan tunggal berbentuk silindris) • Akson hillock (bukit akson): bagian yang tidak mengandung badan Nissl. • Pada umumnya akson dibungkus oleh substansi lemak berwarna putih kekuningan yang disebut selubung mielin, tapi ada bagian yang tidak diselubungi mielin, disebut nodus Ranvier yang berfungsi mempercepat jalannya impuls. • Selubung mielin ditutupi oleh rangkaian sel- sel Schwann (neurilema) yang berfungsi membentuk selubung mielin. • Ujung akson bercabang-cabang seperti ranting disebut terminal akson (telodendrion), berfungsi mengirimkan impuls ke neuron lainnya.
  • 8. Neuroglia (Glia) Sel penunjang/pendukung pada susunan saraf pusat yang berfungsi sebagai jaringan ikat dan dapat membelah. Jenis sel glia: 1. Astrosit, berbentuk bintang, berfungsi sebagai lem yang menyatukan neuron-neuron (memperkuat integritas). 2. Oligodendrosit (oligodendroglia), bentuk menyerupai astrosit dengan badan sel yang lebih kecil, membentuk lapisan mielin untuk melapisi akson. 3. Mikroglia (berukuran paling kecil dan bersifat fagosit), berfungsi untuk pertahanan dari kuman (imun). 4. Sel ependima, merupakan membran epitelium yang melapisi rongga otak dan sumsum tulang belakang. Jenis sel glia: Aslinya Oli Mirip Epen Atrosit, Oligodendrosit, Mikroglia, sel Ependima
  • 9. Jenis Neuron berdasarkan Fungsi 1. Neuron sensoris (aferen): menghantarkan impuls dari organ sensor/reseptor (indera) ke pusat saraf (otak atau sumsum tulang belakang). 2. Neuron konektor (interneuron), berfungsi menghubungkan neuron yang satu dengan neuron lainnya, terdapat di SSP (otak dan sumsum tulang belakang). 3. Neuron motoris (eferen), berfungsi menghantarkan impuls dari SSP ke efektor (otot atau kelenjar). Fungsi SKM Sensorik - Konektor - Motorik
  • 10. Jenis Neuron berdasarkan Struktur 1. Neuron Bipolar: badan sel memiliki dua juluran yang terdiri dari 1 dendrit dan 1 akson, terdapat pada reseptor telinga, mata, dan hidung (alat indera) ke otak. 2. Neuron Unipolar: hanya memiliki satu juluran dari badan sel, terdapat pada embrio dan fotoreseptor mata. 3. Neuron Multipolar: badan sel memiliki satu akson dan banyak dendrit, terdapat pada saraf motorik pada otak dan sumsum tulang belakang. Struktur Bibir Uni Mundur Bipolar - Unipolar - Multipolar
  • 11. Mekanisme Penghantaran Impuls A. Melalui Sinapsis  hubungan antara neuron yang satu dengan neuron lainnya atau ke efektor yang membentuk celah sinaps.  Untuk menyeberangkan impuls, terdapat substansi kimia neurotransmiter misalnya asetilkolin yang berperan mengirimkan impuls (transmisi sinapsis).  Tiga bagian sinapsis: prasinaps (bagian akson terminal), celah sinaps (ruang antara yang prasinaps dengan pascasinaps), dan pasca/postsinaps (bagian dendrit neuron lain). Pre/pra: sebelum Pasca/post: setelah
  • 12. Mekanisme Penghantaran Impuls B. Melalui Neuron  Dalam keadaan istirahat (Polarisasi): ketika neuron tidak menghantarkan impuls, saluran ion Na dan K tertutup.  Keadaan di bagian luar membran bermuatan positif (+) karena banyak ion Na+, sedangkan di bagian permukaan dalam membran bermuatan negatif (-) karena banyak ion K+.  Jika ada impuls (Depolarisasi): saluran Na akan terbuka dan ion Na masuk ke dalam sel.  Terjadi perubahan muatan listrik (penurunan gradien listrik), yaitu di bagian luar membran menjadi bermuatan negatif (-) dan di bagian dalam membran menjadi bermuatan positif (+).  Tahap repolarisasi (kembali istirahat): rangsang telah lewat, saluran K terbuka sehingga ion K keluar.  Bagian dalam membran menjadi bermuatan negatif kembali. Energi potensial membran (istirahat): Ke Dalam -, Luar Na + Di dalam sel dominan ion K (-), di luar sel neuron dominan Na (+) Pola Depan Repot Polarisasi - Depolarisasi - Repolarisasi