SlideShare a Scribd company logo
1 of 12
Menggunakan Kutipan dalam Menyusun
Karya Tulis
1. Kutipan langsung
a.Kutipan langsung pendek : kutipan yang setelah diketik hasilnya tidak
lebih dari empat baris.
1. Kutipan dibaurkan langsung dengan teks atau tulisan kita.
2. jarak antara baris dengan baris dua spasi.
3. kalimat kutipan diapit dengan tanda kutip.
4. Sesudah kutipan selesai diberi nomor urut penunjukkan setengah spasi
ke atas atau dalam kurung ditempatkan nama singkat pengarang,tahun
terbit,dan nomor halaman tempat terdapat kutipan tersebut.
Contoh :
……………………………………………………………………………………………………
Untuk dapat berkomunikasi dengan sesamanya,manusia sebagai mahluk
Sosial melaksanakan lewat berbicara. Prof.Dr. Henry Guntur Tarigan dalam
bukunya,Berbicara Sebagai Suatu Keterampilan Berbahasa memberikan batasan
bahwa berbicara adalah “ kemampuan mengucapkan bunyi-bunyi artikulasi atau katakata untuk mengekspresikan,menyatakan serta menyampaikan pikiran,gagasan dan
perasaan “1. Jelaslah bahwa …………………………………………………………………….
b. Kutipan langsung panjang : kutipan yang setelah diketik lebih dari empat baris.
Cara penulisannya :
1. Kutipan itu dipisahkan dari teks dalam jarak 2,5 spasi.
2. Jarak antara baris denga baris kutipan satu spasi
3. Kutipan boleh tidak diapit dengan tanda kutip.
4. Sesudah kutipan selesai diberi nomor urut penunjukkan setengah spasi ke atas
atau dalam kurung ditempatkan nama singkat pengarang,tahun terbit dan nomor
halaman.
5.Tempat penulisannya tersendiri yaitu 5-7 ketikan,bila kutipan itu dimulai dengan
paragraf dan alinea baru maka baris pertama dari kutipan itu dimasukkan
Lagi 5-7 ketik.
Contoh :
……………………………………………………………………………………………………..
Hubungan antara novel populer dengan kenyataan sosial yang melingkunginya
antara lain dinyatakan oleh Jakob Sumardjo dalam bukunya,Novel Populer
Indonesia sebagai berikut :
“ Hampir semua novel pop bermain dikalangan orang-orang berada di Jakarta.
Mereka memiliki rumah,kalau tidak di Kebayoran,ya bilangan Menteng.Daerah
orang-orang elite.Selain ada mobil. Pekerjaan orang tua kalau tidak pegawai tinggi
di pemerintahan,juga bisnis.Baik orang tua maupun anak hidup dalam langgam
gaya modern yang mutakhir.(mobil,pakaian,tas kantor,rekreasi,dsb).Tetapi
kehidupan orang tua elite ini berantakan baik dalam rumah tangga maupun
moralnya .”2
………………………………………………………………………………………………………….
Jika di belakang kutipan tidak menggunakan nomor maka sesudah kutipan di
tempatkan nama singkat pengarang,tahun terbit,dan nomor halaman buku dalam
kurung,misal : ( Sumardjo,1982:72).
2.Kutipan Tidak langsung
Dalam kutipan tidak langsung yang dikemukakan adalah intisari dari pendapat itu.
Cara penulisannya;
a. Kutipan dibaurkan dengan teks
b. Jarak antara baris dua spasi
c. Kutipan tidak diapit dengan tanda kutip
d. Sesudah kutipan selesai diberi nomor urut penunjukkan setengah ke atas atau dalam
kurung ditempatkan nama singkat pengarang,tahun terbit,dan nomor halaman tempat
terdapat kutipan tersebut.
I
………………………………………………………………………………………………………………………
Menurut Hutagalung (1975:30) situasi kritik sastra Indonesia jauh lebih baik daripada
Kritik dibidang seni yang lain. Ia menyatakan bahwa kritik dibidang seni di luar sastra masih
Sedikit jumlahnya dan masih dipenuhi dengan kritik yang bersifat pribadi serta
mempersoalkan hal-hal yang di luar apa yang seharusnya dikritik.Tetapi ia pun mengakui
adanya bau apek yang menyelusup ke dalam kehidupan kritik sastra.Tampaknya apa yang
disebut bau apek ialah sekitar kericuhan atau kemelut perdebatan polemik kritik sastra
antara ahli-ahli atau sarjana sastra disatu pihak dan pengarang atau penyair dipihak lain.

…………………………………………………………………………………………………………
B.Membuat Catatan Kaki
Catatan kaki atau foot not keterangan-keterangan atau karangan yang di tempatkan
pada kaki halaman atau marjin bawah pada halaman karangan yang bersangkutan .
Tujuan pembuatan catatan kaki :
1.
Pembuktian atas sumber informasi.
2.
Pernyataan utang budi kepada pengarang .
3.
memperkuat uraian
4.
Penunjukkan bagian lain dalam naskah.

Tempat catatan kaki:
1. Catatan kaki dapat ditempatkan antarparagraf (jarang dipakai )
2. Catatan kaki pada halaman yang sama yang ditempatkan pada bagian akhir
dipakai pada karangan ilmiah).
3. Catatan kaki yang dikumpulkan pada halaman tersendiri (penulisan artikel )
Teknik Pengetikan catatan Kaki :
1.

2.
3.

4.

5.

6.

7.

Sediakan ruang pada kaki halaman tersebut sehingga margin bawah tidak boleh lebih sempit
dari 3 cm.Setelah baris terakhir diketik dari catatan kaki.
Catatan kaki dipisahkan dari naskah halaman yang sama dengan tiga spasi .
Buatlah sebuah garis (
) mulai dari margin kiri sepanjang 15 ketikan jika
menggunakan huruf pica atau 18 ketikan jika menggunakan huruf elite.
Dari garis tadi buatlah jarak dua spasi kemudian dari margin kiri dengan jarak 5-7 ketikan
diketik nomor penunjuk.
Sesudah nomor penunjukan buat jarak setengah spasi ke bawah,kemudian mulai diketik
baris pertama dari catatan kaki.
Jarak antarbaris dalam catatan kaki adalah spasi rapat sedangkan jarak antar catatan kaki
pada halaman yang sama (kalau ada ) adalah dua spasi.
Baris kedua dari setiap catatan kaki selalu dimulai dari margin kiri.

Cara Membuat catatan kaki
Contoh;
_______________
1.Prof.Dr.Henry Guntur Tarigan,Keterampilan Berbicara (Bandung:1987),hlm.16.
Mohon diperhatikan :
a. Nama pengarang ditulis lengkap dan tidak dibalik
b. Antara nama pengarang dan judul buku diberi tanda koma
c. Judul buku diberi garis bawah atau dicetak miring
d. Tempat dan tahun terbit ditempatkan dalam kurung dipisahkan dengan tanda koma
e. Tanda koma setelah kurung tutup kemudian halaman

Contoh yang dua atau tiga pengarang
_______________
2. Dr.Gorys Keraf,Dra.Suparni,Anton Mulyono, Belajar Menulis (Jakarta:Gramedia,1988)
hlm.35.
Perhatikan : Nama penerbit dimasukkan,maka antara nama tempat dan penerbit diberi titik
dua(:) .Penulisan yang lain sama dengan penulisan referensi kepada buku dengan
seorang pengarang.
Contoh Referensi dari banyak pengarang dan buku yang terdiri atas dua jilid atau lebih.
_______________
3.Dra.Hj.Edja Suhaedja,et.al…,Panduan Belajar Bahasa Indonesia ( Jakarta:Galaxy Puspa
Mega,1985),II,hlm.234.

Perhatikan :
a.
Hanya nama pengarang pertama yang disebut,nama-nama lainnya diganti dengan singkatan
et.al …,( et alli artinya dan lain-lain ) yang dipergunakan untuk menyatakan atau
menggantikan pengarang-pengarang yang tidak disebut namanya.
b.
Antara nama pengarang dan singkatan et.al.,serta antara singkatan et.al dengan judul diberi
tanda pemisah koma.
c.
Keterangan tentang nomor jilid ditempatkan dalam kurung sebelum tempat terbit atau
ditempatkan di luar tanda kurung sebelumnomor halaman.
d.
Nomor halaman dengan angka Arab sedangkan nomor jilid dengan angka Romawi.
Referensi sebuah terjemahan
Contoh :

________________
5.Lawrence,H,Van Vlack.Ilmu dan Teknologi Bahan,Terj.Ir.Sriati
Djafrie,M.E.,M.Met.(Jakarta,1983),hlm.305.
Perhatikan :
a.
Nama pengarang asli ditempatkan di depan
b.
Keterangan tentang penterjemah ditempatkan sesudah judul buku,dipisahkan oleh tanda
koma.

Referensi pada artikel harian
_________________
4.Abu Zabra,” Condominium :Budaya Rumah Kaca “,Republika,22 Juni 1999,hlm.8.
5.Tajuk Rencana dalam Republika ,22 Juni1999,hlm.7.


Penggunaan Ibid,Op.Cit,dan Loc.Cit.
1 . Ibid adalah singkatan dari kata latin ibidem yang berarti pada tempat yang sama .
2. Ibid dipergunakan bila catatan kaki yang berikut menunjuk pada karya yang telah
disebut dalam catatan nomor sebelumnya.
3. Bila halamannya sama maka hanya dipergunakan singkatan Ibid ,bila halamannya
berbeda maka sesudah singkatan Ibid.dicantumkan nomor halamannya.
4. Singkatan Ibid.dicetak dengan huruf italic. (miring) atau digaris bawahi dan ditulis
dengan huruf kapital pada awal kata kemudian diakhiri dengan titik.

Op. Cit.
1.
2.
3.

Op. Cit adalah singkatan dari kata latin Opere Citato yang artinya karya

yang telah

dikutip.
Dipergunakan apabila catatan kaki ini menunjuk kembali kepada sumber yang telah
disebut lebih dahulu tetapi diselingi oleh sumber yang lain.
Singkatan ini didahului dengan nama pengarang kemudian dicantumkan singkatan

Op.Cit.

4. Bila ada penunjukan kepada nomor atau jilid dan halaman maka nomor atau
jilid serta halaman ditempatkan sesudah singkatan Op.Cit.
5. Op.Cit. ditulis dengan huruf italic atau diberi garis bawahdan titik untuk masingmasing singkatan itu.
Loc.Cit.
1.

Loc.Cit. singkatan dari kata latin Loco Citato yang berarti pada tempat yang telah
dikutif.

2.

dipergunakan untuk menyebut atau menunjuk kepada sumber yang telah disebut lebih
dahulu tetapi diselingi oleh sumber lain.
Singkatan ini didahului oleh nama pengarang kemudian dicantumkan
singkatan

3.
4.
5.

Loc.Cit.

Singkatan Loc.Cit tidak pernah diikuti oleh nomor halaman karena sudah merujuk pada
halaman yang dimaksud.
Loc.Cit ditulis dengan huruf italic atau diberi garis bawah dan titik untuk masingmasing singkatan.
_______________
1.Prof.Dr.Gorys Keraf, Komposisi (Ende -Flores : Nusa Indah,1993),hlm.283.
2. Slamet Suseno, Teknik Penulisan Ilmiah Populer Kiat Menulis Non Fiksi Majalah
(Jakarta:Gramedia ,1993),hlm.111.
3. Prof.Dr.Henry Guntur Tarigan,Menulis Sebagai Suatu Keterampilan Berbahasa
(Bandung:Angkasa,1986),hlm.108.
4. Ibid.
5. Ibid.hlm.109.
6. Suseno,Loc.Cit.
7. Ibid.hlm.115.
8. Keraf,Op.Cit.hlm.286.

More Related Content

What's hot

84044823 contoh-kasus-hukum-perdata-internasional 3
84044823 contoh-kasus-hukum-perdata-internasional 384044823 contoh-kasus-hukum-perdata-internasional 3
84044823 contoh-kasus-hukum-perdata-internasional 3Adi Nugraha
 
Kutipan dan Cara Menulis Kutipan
Kutipan dan Cara Menulis KutipanKutipan dan Cara Menulis Kutipan
Kutipan dan Cara Menulis Kutipantiharum
 
Menjaga kesehatan jantung
Menjaga kesehatan jantung Menjaga kesehatan jantung
Menjaga kesehatan jantung Bany_31
 
Perbandingan:Persamaan dan Perbedaan Orde Baru dan Reformasi
Perbandingan:Persamaan dan Perbedaan Orde Baru dan ReformasiPerbandingan:Persamaan dan Perbedaan Orde Baru dan Reformasi
Perbandingan:Persamaan dan Perbedaan Orde Baru dan ReformasiDewi Setiyani Putri
 
Kutipan, Sistem Rujukan dan Daftar Pustaka
Kutipan, Sistem Rujukan dan Daftar PustakaKutipan, Sistem Rujukan dan Daftar Pustaka
Kutipan, Sistem Rujukan dan Daftar PustakaBonadea Visakha
 
TEKNIK NEGOSIASI - MATERI : Lobi dan Negosiasi
TEKNIK NEGOSIASI - MATERI : Lobi dan NegosiasiTEKNIK NEGOSIASI - MATERI : Lobi dan Negosiasi
TEKNIK NEGOSIASI - MATERI : Lobi dan NegosiasiDiana Amelia Bagti
 
Keterampilan menulis
Keterampilan menulisKeterampilan menulis
Keterampilan menulisDevhy vhy
 
Kelebihan dan kekurangan televisi dan radio
Kelebihan dan kekurangan televisi dan radioKelebihan dan kekurangan televisi dan radio
Kelebihan dan kekurangan televisi dan radioRatih Aini
 
Ejaan, Diksi, Kalimat, dan Paragraf Bahasa Indonesia
Ejaan, Diksi, Kalimat, dan Paragraf Bahasa IndonesiaEjaan, Diksi, Kalimat, dan Paragraf Bahasa Indonesia
Ejaan, Diksi, Kalimat, dan Paragraf Bahasa IndonesiaUNIB
 
Power point makalah
Power point makalahPower point makalah
Power point makalahoqpram
 
Power point membaca indah puisi
Power point membaca indah puisiPower point membaca indah puisi
Power point membaca indah puisisuhartonotono9
 
Periode Pengesahan Pancasila
Periode Pengesahan PancasilaPeriode Pengesahan Pancasila
Periode Pengesahan Pancasiladayurikaperdana19
 
Pemisahan suku kata Bahasa Indonesia
Pemisahan suku kata Bahasa IndonesiaPemisahan suku kata Bahasa Indonesia
Pemisahan suku kata Bahasa IndonesiaArham Ramlan
 
MAKALAH peristiwa PETRUS (Penembakan Misterius)
MAKALAH peristiwa PETRUS (Penembakan Misterius)MAKALAH peristiwa PETRUS (Penembakan Misterius)
MAKALAH peristiwa PETRUS (Penembakan Misterius)Alorka 114114
 

What's hot (20)

84044823 contoh-kasus-hukum-perdata-internasional 3
84044823 contoh-kasus-hukum-perdata-internasional 384044823 contoh-kasus-hukum-perdata-internasional 3
84044823 contoh-kasus-hukum-perdata-internasional 3
 
Kutipan dan Cara Menulis Kutipan
Kutipan dan Cara Menulis KutipanKutipan dan Cara Menulis Kutipan
Kutipan dan Cara Menulis Kutipan
 
Menjaga kesehatan jantung
Menjaga kesehatan jantung Menjaga kesehatan jantung
Menjaga kesehatan jantung
 
Perbandingan:Persamaan dan Perbedaan Orde Baru dan Reformasi
Perbandingan:Persamaan dan Perbedaan Orde Baru dan ReformasiPerbandingan:Persamaan dan Perbedaan Orde Baru dan Reformasi
Perbandingan:Persamaan dan Perbedaan Orde Baru dan Reformasi
 
Kutipan, Sistem Rujukan dan Daftar Pustaka
Kutipan, Sistem Rujukan dan Daftar PustakaKutipan, Sistem Rujukan dan Daftar Pustaka
Kutipan, Sistem Rujukan dan Daftar Pustaka
 
TEKNIK NEGOSIASI - MATERI : Lobi dan Negosiasi
TEKNIK NEGOSIASI - MATERI : Lobi dan NegosiasiTEKNIK NEGOSIASI - MATERI : Lobi dan Negosiasi
TEKNIK NEGOSIASI - MATERI : Lobi dan Negosiasi
 
Hukum perjanjian
Hukum perjanjianHukum perjanjian
Hukum perjanjian
 
Makalah Masalah ekonomi
Makalah Masalah ekonomiMakalah Masalah ekonomi
Makalah Masalah ekonomi
 
Keterampilan menulis
Keterampilan menulisKeterampilan menulis
Keterampilan menulis
 
Kelebihan dan kekurangan televisi dan radio
Kelebihan dan kekurangan televisi dan radioKelebihan dan kekurangan televisi dan radio
Kelebihan dan kekurangan televisi dan radio
 
Arbitrase
ArbitraseArbitrase
Arbitrase
 
Ejaan, Diksi, Kalimat, dan Paragraf Bahasa Indonesia
Ejaan, Diksi, Kalimat, dan Paragraf Bahasa IndonesiaEjaan, Diksi, Kalimat, dan Paragraf Bahasa Indonesia
Ejaan, Diksi, Kalimat, dan Paragraf Bahasa Indonesia
 
Power point makalah
Power point makalahPower point makalah
Power point makalah
 
Power point membaca indah puisi
Power point membaca indah puisiPower point membaca indah puisi
Power point membaca indah puisi
 
Periode Pengesahan Pancasila
Periode Pengesahan PancasilaPeriode Pengesahan Pancasila
Periode Pengesahan Pancasila
 
Makalah retorika
Makalah retorika Makalah retorika
Makalah retorika
 
UU No. 40 Tahun 1999
UU No. 40 Tahun 1999UU No. 40 Tahun 1999
UU No. 40 Tahun 1999
 
Pemisahan suku kata Bahasa Indonesia
Pemisahan suku kata Bahasa IndonesiaPemisahan suku kata Bahasa Indonesia
Pemisahan suku kata Bahasa Indonesia
 
Makalah Olahraga Renang
Makalah Olahraga RenangMakalah Olahraga Renang
Makalah Olahraga Renang
 
MAKALAH peristiwa PETRUS (Penembakan Misterius)
MAKALAH peristiwa PETRUS (Penembakan Misterius)MAKALAH peristiwa PETRUS (Penembakan Misterius)
MAKALAH peristiwa PETRUS (Penembakan Misterius)
 

Similar to Bahasa Indonesia Hukum 3

Bab 4 tatulis karya ilmiah
Bab 4 tatulis karya ilmiahBab 4 tatulis karya ilmiah
Bab 4 tatulis karya ilmiahTika D'Zinkrax
 
Catatan Kaki atau Footnote sebagai Sistem Rujukan
Catatan Kaki atau Footnote sebagai Sistem RujukanCatatan Kaki atau Footnote sebagai Sistem Rujukan
Catatan Kaki atau Footnote sebagai Sistem RujukanBonadea Visakha
 
Notasi ilmiah
Notasi ilmiahNotasi ilmiah
Notasi ilmiahaks247
 
Penulisan kutipan
Penulisan kutipanPenulisan kutipan
Penulisan kutipanRock Holik
 
5. teknik tulisan
5. teknik tulisan5. teknik tulisan
5. teknik tulisanevinurleni
 
TEKNIK PENULISAN PENELITIAN PERGURUAN TINGGI
TEKNIK PENULISAN PENELITIAN PERGURUAN TINGGITEKNIK PENULISAN PENELITIAN PERGURUAN TINGGI
TEKNIK PENULISAN PENELITIAN PERGURUAN TINGGIrivalarief221
 
Merangkum dan mengutip dalam penulisan karya ilmiah
Merangkum dan mengutip dalam penulisan karya ilmiahMerangkum dan mengutip dalam penulisan karya ilmiah
Merangkum dan mengutip dalam penulisan karya ilmiahKastam Syamsi S
 
MKU Bahasa Indonesia Kutipan, Daftar Pustaka dan Catatan Kaki
MKU Bahasa Indonesia Kutipan, Daftar Pustaka dan Catatan KakiMKU Bahasa Indonesia Kutipan, Daftar Pustaka dan Catatan Kaki
MKU Bahasa Indonesia Kutipan, Daftar Pustaka dan Catatan KakiAsepPerdiansyah
 
MKU Bahasa Indonesia Kutipan, Daftar Pustaka, dan Catatan Kaki
MKU Bahasa Indonesia Kutipan, Daftar Pustaka, dan Catatan KakiMKU Bahasa Indonesia Kutipan, Daftar Pustaka, dan Catatan Kaki
MKU Bahasa Indonesia Kutipan, Daftar Pustaka, dan Catatan KakiAsepPerdiansyah
 
Makalah notasi ilmiah
Makalah notasi ilmiahMakalah notasi ilmiah
Makalah notasi ilmiahf471h
 
Teknik penulisan-referensi
Teknik penulisan-referensiTeknik penulisan-referensi
Teknik penulisan-referensiJhonNaga Ahimsa
 
Merangkum dan mengutip dalam penulisan karya ilmiah transparansi
Merangkum dan mengutip dalam penulisan karya ilmiah transparansiMerangkum dan mengutip dalam penulisan karya ilmiah transparansi
Merangkum dan mengutip dalam penulisan karya ilmiah transparansiKastam Syamsi S
 
6_Catatan Kaki_C9_Erica,Nadien,Palupi,Tegar,Vinna.pptx
6_Catatan Kaki_C9_Erica,Nadien,Palupi,Tegar,Vinna.pptx6_Catatan Kaki_C9_Erica,Nadien,Palupi,Tegar,Vinna.pptx
6_Catatan Kaki_C9_Erica,Nadien,Palupi,Tegar,Vinna.pptxericaanden29
 
Penyusunan Laporan Tugas Akhir
Penyusunan Laporan Tugas AkhirPenyusunan Laporan Tugas Akhir
Penyusunan Laporan Tugas Akhirpjj_kemenkes
 
PPT 10 - Teknik Penulisan Karya Ilmiah (2).pptx
PPT 10 - Teknik Penulisan Karya Ilmiah (2).pptxPPT 10 - Teknik Penulisan Karya Ilmiah (2).pptx
PPT 10 - Teknik Penulisan Karya Ilmiah (2).pptxgitra5043
 
Makalah kelompok 4 tif e
Makalah kelompok 4 tif eMakalah kelompok 4 tif e
Makalah kelompok 4 tif eBrury Arismanto
 
Penulisan Rujukan dan Daftar_Pustaka.pptx
Penulisan Rujukan dan Daftar_Pustaka.pptxPenulisan Rujukan dan Daftar_Pustaka.pptx
Penulisan Rujukan dan Daftar_Pustaka.pptxkhulelbuyun1
 

Similar to Bahasa Indonesia Hukum 3 (20)

Bab 4 tatulis karya ilmiah
Bab 4 tatulis karya ilmiahBab 4 tatulis karya ilmiah
Bab 4 tatulis karya ilmiah
 
Catatan Kaki atau Footnote sebagai Sistem Rujukan
Catatan Kaki atau Footnote sebagai Sistem RujukanCatatan Kaki atau Footnote sebagai Sistem Rujukan
Catatan Kaki atau Footnote sebagai Sistem Rujukan
 
Notasi ilmiah
Notasi ilmiahNotasi ilmiah
Notasi ilmiah
 
Penulisan kutipan
Penulisan kutipanPenulisan kutipan
Penulisan kutipan
 
5. teknik tulisan
5. teknik tulisan5. teknik tulisan
5. teknik tulisan
 
TEKNIK PENULISAN PENELITIAN PERGURUAN TINGGI
TEKNIK PENULISAN PENELITIAN PERGURUAN TINGGITEKNIK PENULISAN PENELITIAN PERGURUAN TINGGI
TEKNIK PENULISAN PENELITIAN PERGURUAN TINGGI
 
Merangkum dan mengutip dalam penulisan karya ilmiah
Merangkum dan mengutip dalam penulisan karya ilmiahMerangkum dan mengutip dalam penulisan karya ilmiah
Merangkum dan mengutip dalam penulisan karya ilmiah
 
MKU Bahasa Indonesia Kutipan, Daftar Pustaka dan Catatan Kaki
MKU Bahasa Indonesia Kutipan, Daftar Pustaka dan Catatan KakiMKU Bahasa Indonesia Kutipan, Daftar Pustaka dan Catatan Kaki
MKU Bahasa Indonesia Kutipan, Daftar Pustaka dan Catatan Kaki
 
MKU Bahasa Indonesia Kutipan, Daftar Pustaka, dan Catatan Kaki
MKU Bahasa Indonesia Kutipan, Daftar Pustaka, dan Catatan KakiMKU Bahasa Indonesia Kutipan, Daftar Pustaka, dan Catatan Kaki
MKU Bahasa Indonesia Kutipan, Daftar Pustaka, dan Catatan Kaki
 
Makalah notasi ilmiah
Makalah notasi ilmiahMakalah notasi ilmiah
Makalah notasi ilmiah
 
Teknik penulisan-referensi
Teknik penulisan-referensiTeknik penulisan-referensi
Teknik penulisan-referensi
 
Merangkum dan mengutip dalam penulisan karya ilmiah transparansi
Merangkum dan mengutip dalam penulisan karya ilmiah transparansiMerangkum dan mengutip dalam penulisan karya ilmiah transparansi
Merangkum dan mengutip dalam penulisan karya ilmiah transparansi
 
6_Catatan Kaki_C9_Erica,Nadien,Palupi,Tegar,Vinna.pptx
6_Catatan Kaki_C9_Erica,Nadien,Palupi,Tegar,Vinna.pptx6_Catatan Kaki_C9_Erica,Nadien,Palupi,Tegar,Vinna.pptx
6_Catatan Kaki_C9_Erica,Nadien,Palupi,Tegar,Vinna.pptx
 
Kb 1
Kb 1Kb 1
Kb 1
 
Penyusunan Laporan Tugas Akhir
Penyusunan Laporan Tugas AkhirPenyusunan Laporan Tugas Akhir
Penyusunan Laporan Tugas Akhir
 
PPT 10 - Teknik Penulisan Karya Ilmiah (2).pptx
PPT 10 - Teknik Penulisan Karya Ilmiah (2).pptxPPT 10 - Teknik Penulisan Karya Ilmiah (2).pptx
PPT 10 - Teknik Penulisan Karya Ilmiah (2).pptx
 
Makalah kelompok 4 tif e
Makalah kelompok 4 tif eMakalah kelompok 4 tif e
Makalah kelompok 4 tif e
 
Pedoman Umum EYD Part 3
Pedoman Umum EYD Part 3Pedoman Umum EYD Part 3
Pedoman Umum EYD Part 3
 
Teknik Penulisan Referensi
Teknik Penulisan ReferensiTeknik Penulisan Referensi
Teknik Penulisan Referensi
 
Penulisan Rujukan dan Daftar_Pustaka.pptx
Penulisan Rujukan dan Daftar_Pustaka.pptxPenulisan Rujukan dan Daftar_Pustaka.pptx
Penulisan Rujukan dan Daftar_Pustaka.pptx
 

Recently uploaded

power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"baimmuhammad71
 
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxvIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxsyahrulutama16
 
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptxPPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptxriscacriswanda
 
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.pptLATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.pptPpsSambirejo
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
E-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMA
E-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMAE-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMA
E-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMAAmmar Ahmad
 
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptxBab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptxrizalhabib4
 
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxPendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxdeskaputriani1
 
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptxMemperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptxsalmnor
 
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdfProv.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdfIwanSumantri7
 
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024ssuser0bf64e
 
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, FigmaPengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, FigmaAndreRangga1
 
TEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptx
TEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptxTEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptx
TEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptxMOHDAZLANBINALIMoe
 
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMKAksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMKgamelamalaal
 
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAYSOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAYNovitaDewi98
 
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdf
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdfKanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdf
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdfAkhyar33
 
PANDUAN PENGEMBANGAN KSP SMA SUMBAR TAHUN 2024 (1).pptx
PANDUAN PENGEMBANGAN KSP SMA SUMBAR TAHUN 2024 (1).pptxPANDUAN PENGEMBANGAN KSP SMA SUMBAR TAHUN 2024 (1).pptx
PANDUAN PENGEMBANGAN KSP SMA SUMBAR TAHUN 2024 (1).pptxfitriaoskar
 

Recently uploaded (20)

power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
 
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxvIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
 
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
 
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptxPPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
 
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.pptLATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
E-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMA
E-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMAE-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMA
E-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMA
 
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptxBab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
 
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxPendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
 
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptxMemperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
 
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdfProv.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
 
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
 
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, FigmaPengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
 
TEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptx
TEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptxTEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptx
TEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptx
 
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMKAksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
 
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAYSOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
 
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdf
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdfKanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdf
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdf
 
PANDUAN PENGEMBANGAN KSP SMA SUMBAR TAHUN 2024 (1).pptx
PANDUAN PENGEMBANGAN KSP SMA SUMBAR TAHUN 2024 (1).pptxPANDUAN PENGEMBANGAN KSP SMA SUMBAR TAHUN 2024 (1).pptx
PANDUAN PENGEMBANGAN KSP SMA SUMBAR TAHUN 2024 (1).pptx
 

Bahasa Indonesia Hukum 3

  • 1. Menggunakan Kutipan dalam Menyusun Karya Tulis 1. Kutipan langsung a.Kutipan langsung pendek : kutipan yang setelah diketik hasilnya tidak lebih dari empat baris. 1. Kutipan dibaurkan langsung dengan teks atau tulisan kita. 2. jarak antara baris dengan baris dua spasi. 3. kalimat kutipan diapit dengan tanda kutip. 4. Sesudah kutipan selesai diberi nomor urut penunjukkan setengah spasi ke atas atau dalam kurung ditempatkan nama singkat pengarang,tahun terbit,dan nomor halaman tempat terdapat kutipan tersebut.
  • 2. Contoh : …………………………………………………………………………………………………… Untuk dapat berkomunikasi dengan sesamanya,manusia sebagai mahluk Sosial melaksanakan lewat berbicara. Prof.Dr. Henry Guntur Tarigan dalam bukunya,Berbicara Sebagai Suatu Keterampilan Berbahasa memberikan batasan bahwa berbicara adalah “ kemampuan mengucapkan bunyi-bunyi artikulasi atau katakata untuk mengekspresikan,menyatakan serta menyampaikan pikiran,gagasan dan perasaan “1. Jelaslah bahwa ……………………………………………………………………. b. Kutipan langsung panjang : kutipan yang setelah diketik lebih dari empat baris. Cara penulisannya : 1. Kutipan itu dipisahkan dari teks dalam jarak 2,5 spasi. 2. Jarak antara baris denga baris kutipan satu spasi 3. Kutipan boleh tidak diapit dengan tanda kutip. 4. Sesudah kutipan selesai diberi nomor urut penunjukkan setengah spasi ke atas atau dalam kurung ditempatkan nama singkat pengarang,tahun terbit dan nomor halaman. 5.Tempat penulisannya tersendiri yaitu 5-7 ketikan,bila kutipan itu dimulai dengan paragraf dan alinea baru maka baris pertama dari kutipan itu dimasukkan Lagi 5-7 ketik.
  • 3. Contoh : …………………………………………………………………………………………………….. Hubungan antara novel populer dengan kenyataan sosial yang melingkunginya antara lain dinyatakan oleh Jakob Sumardjo dalam bukunya,Novel Populer Indonesia sebagai berikut : “ Hampir semua novel pop bermain dikalangan orang-orang berada di Jakarta. Mereka memiliki rumah,kalau tidak di Kebayoran,ya bilangan Menteng.Daerah orang-orang elite.Selain ada mobil. Pekerjaan orang tua kalau tidak pegawai tinggi di pemerintahan,juga bisnis.Baik orang tua maupun anak hidup dalam langgam gaya modern yang mutakhir.(mobil,pakaian,tas kantor,rekreasi,dsb).Tetapi kehidupan orang tua elite ini berantakan baik dalam rumah tangga maupun moralnya .”2 …………………………………………………………………………………………………………. Jika di belakang kutipan tidak menggunakan nomor maka sesudah kutipan di tempatkan nama singkat pengarang,tahun terbit,dan nomor halaman buku dalam kurung,misal : ( Sumardjo,1982:72).
  • 4. 2.Kutipan Tidak langsung Dalam kutipan tidak langsung yang dikemukakan adalah intisari dari pendapat itu. Cara penulisannya; a. Kutipan dibaurkan dengan teks b. Jarak antara baris dua spasi c. Kutipan tidak diapit dengan tanda kutip d. Sesudah kutipan selesai diberi nomor urut penunjukkan setengah ke atas atau dalam kurung ditempatkan nama singkat pengarang,tahun terbit,dan nomor halaman tempat terdapat kutipan tersebut. I ……………………………………………………………………………………………………………………… Menurut Hutagalung (1975:30) situasi kritik sastra Indonesia jauh lebih baik daripada Kritik dibidang seni yang lain. Ia menyatakan bahwa kritik dibidang seni di luar sastra masih Sedikit jumlahnya dan masih dipenuhi dengan kritik yang bersifat pribadi serta mempersoalkan hal-hal yang di luar apa yang seharusnya dikritik.Tetapi ia pun mengakui adanya bau apek yang menyelusup ke dalam kehidupan kritik sastra.Tampaknya apa yang disebut bau apek ialah sekitar kericuhan atau kemelut perdebatan polemik kritik sastra antara ahli-ahli atau sarjana sastra disatu pihak dan pengarang atau penyair dipihak lain. …………………………………………………………………………………………………………
  • 5. B.Membuat Catatan Kaki Catatan kaki atau foot not keterangan-keterangan atau karangan yang di tempatkan pada kaki halaman atau marjin bawah pada halaman karangan yang bersangkutan . Tujuan pembuatan catatan kaki : 1. Pembuktian atas sumber informasi. 2. Pernyataan utang budi kepada pengarang . 3. memperkuat uraian 4. Penunjukkan bagian lain dalam naskah. Tempat catatan kaki: 1. Catatan kaki dapat ditempatkan antarparagraf (jarang dipakai ) 2. Catatan kaki pada halaman yang sama yang ditempatkan pada bagian akhir dipakai pada karangan ilmiah). 3. Catatan kaki yang dikumpulkan pada halaman tersendiri (penulisan artikel )
  • 6. Teknik Pengetikan catatan Kaki : 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. Sediakan ruang pada kaki halaman tersebut sehingga margin bawah tidak boleh lebih sempit dari 3 cm.Setelah baris terakhir diketik dari catatan kaki. Catatan kaki dipisahkan dari naskah halaman yang sama dengan tiga spasi . Buatlah sebuah garis ( ) mulai dari margin kiri sepanjang 15 ketikan jika menggunakan huruf pica atau 18 ketikan jika menggunakan huruf elite. Dari garis tadi buatlah jarak dua spasi kemudian dari margin kiri dengan jarak 5-7 ketikan diketik nomor penunjuk. Sesudah nomor penunjukan buat jarak setengah spasi ke bawah,kemudian mulai diketik baris pertama dari catatan kaki. Jarak antarbaris dalam catatan kaki adalah spasi rapat sedangkan jarak antar catatan kaki pada halaman yang sama (kalau ada ) adalah dua spasi. Baris kedua dari setiap catatan kaki selalu dimulai dari margin kiri. Cara Membuat catatan kaki Contoh; _______________ 1.Prof.Dr.Henry Guntur Tarigan,Keterampilan Berbicara (Bandung:1987),hlm.16.
  • 7. Mohon diperhatikan : a. Nama pengarang ditulis lengkap dan tidak dibalik b. Antara nama pengarang dan judul buku diberi tanda koma c. Judul buku diberi garis bawah atau dicetak miring d. Tempat dan tahun terbit ditempatkan dalam kurung dipisahkan dengan tanda koma e. Tanda koma setelah kurung tutup kemudian halaman Contoh yang dua atau tiga pengarang _______________ 2. Dr.Gorys Keraf,Dra.Suparni,Anton Mulyono, Belajar Menulis (Jakarta:Gramedia,1988) hlm.35. Perhatikan : Nama penerbit dimasukkan,maka antara nama tempat dan penerbit diberi titik dua(:) .Penulisan yang lain sama dengan penulisan referensi kepada buku dengan seorang pengarang.
  • 8. Contoh Referensi dari banyak pengarang dan buku yang terdiri atas dua jilid atau lebih. _______________ 3.Dra.Hj.Edja Suhaedja,et.al…,Panduan Belajar Bahasa Indonesia ( Jakarta:Galaxy Puspa Mega,1985),II,hlm.234. Perhatikan : a. Hanya nama pengarang pertama yang disebut,nama-nama lainnya diganti dengan singkatan et.al …,( et alli artinya dan lain-lain ) yang dipergunakan untuk menyatakan atau menggantikan pengarang-pengarang yang tidak disebut namanya. b. Antara nama pengarang dan singkatan et.al.,serta antara singkatan et.al dengan judul diberi tanda pemisah koma. c. Keterangan tentang nomor jilid ditempatkan dalam kurung sebelum tempat terbit atau ditempatkan di luar tanda kurung sebelumnomor halaman. d. Nomor halaman dengan angka Arab sedangkan nomor jilid dengan angka Romawi.
  • 9. Referensi sebuah terjemahan Contoh : ________________ 5.Lawrence,H,Van Vlack.Ilmu dan Teknologi Bahan,Terj.Ir.Sriati Djafrie,M.E.,M.Met.(Jakarta,1983),hlm.305. Perhatikan : a. Nama pengarang asli ditempatkan di depan b. Keterangan tentang penterjemah ditempatkan sesudah judul buku,dipisahkan oleh tanda koma. Referensi pada artikel harian _________________ 4.Abu Zabra,” Condominium :Budaya Rumah Kaca “,Republika,22 Juni 1999,hlm.8. 5.Tajuk Rencana dalam Republika ,22 Juni1999,hlm.7.
  • 10.  Penggunaan Ibid,Op.Cit,dan Loc.Cit. 1 . Ibid adalah singkatan dari kata latin ibidem yang berarti pada tempat yang sama . 2. Ibid dipergunakan bila catatan kaki yang berikut menunjuk pada karya yang telah disebut dalam catatan nomor sebelumnya. 3. Bila halamannya sama maka hanya dipergunakan singkatan Ibid ,bila halamannya berbeda maka sesudah singkatan Ibid.dicantumkan nomor halamannya. 4. Singkatan Ibid.dicetak dengan huruf italic. (miring) atau digaris bawahi dan ditulis dengan huruf kapital pada awal kata kemudian diakhiri dengan titik. Op. Cit. 1. 2. 3. Op. Cit adalah singkatan dari kata latin Opere Citato yang artinya karya yang telah dikutip. Dipergunakan apabila catatan kaki ini menunjuk kembali kepada sumber yang telah disebut lebih dahulu tetapi diselingi oleh sumber yang lain. Singkatan ini didahului dengan nama pengarang kemudian dicantumkan singkatan Op.Cit. 4. Bila ada penunjukan kepada nomor atau jilid dan halaman maka nomor atau jilid serta halaman ditempatkan sesudah singkatan Op.Cit. 5. Op.Cit. ditulis dengan huruf italic atau diberi garis bawahdan titik untuk masingmasing singkatan itu.
  • 11. Loc.Cit. 1. Loc.Cit. singkatan dari kata latin Loco Citato yang berarti pada tempat yang telah dikutif. 2. dipergunakan untuk menyebut atau menunjuk kepada sumber yang telah disebut lebih dahulu tetapi diselingi oleh sumber lain. Singkatan ini didahului oleh nama pengarang kemudian dicantumkan singkatan 3. 4. 5. Loc.Cit. Singkatan Loc.Cit tidak pernah diikuti oleh nomor halaman karena sudah merujuk pada halaman yang dimaksud. Loc.Cit ditulis dengan huruf italic atau diberi garis bawah dan titik untuk masingmasing singkatan.
  • 12. _______________ 1.Prof.Dr.Gorys Keraf, Komposisi (Ende -Flores : Nusa Indah,1993),hlm.283. 2. Slamet Suseno, Teknik Penulisan Ilmiah Populer Kiat Menulis Non Fiksi Majalah (Jakarta:Gramedia ,1993),hlm.111. 3. Prof.Dr.Henry Guntur Tarigan,Menulis Sebagai Suatu Keterampilan Berbahasa (Bandung:Angkasa,1986),hlm.108. 4. Ibid. 5. Ibid.hlm.109. 6. Suseno,Loc.Cit. 7. Ibid.hlm.115. 8. Keraf,Op.Cit.hlm.286.