SlideShare a Scribd company logo
1 of 6
TEKS EKSPOSISI
Oleh:
Rizka Irawan
X IIS 1
SMA Negeri 65 Jakarta
PENGERTIAN TEKS EKSPOSISI
Teks Eksposisi adalah salah satu bentuk
pengembangan paragraf yang bertujuan untuk
menjabarkan suatu pengertian dengan gaya penulisan
yang singkat, padat, dan akurat.
STRUKTUR TEKS EKSPOSISI
 Tesis (Pernyataan pendapat) : Merupakan gagasan utama atau
prediksi penulis tentang sebuah permasalahan yang berdasarkan
fakta.
 Argumentasi : Merupakan penjelasan secara lebih mendalam
pernyataan pendapat (tesis) yang diyakini kebenarannya oleh penulis
melalui pengungkapan fakta-fakta sebagai penjelasan argumen
penulis.
 Penegasan ulang pendapat : Merupakan penguatan kembali atas
pendapat yang telah ditunjang oleh fakta-fakta dalam bagian
argumentasi bagian sebelumnya. Terdapat dalam bagian akhir dari
suatu teks eksposisi.
CIRI-CIRI UMUM TEKS EKSPOSISI
 Uraian bersifat obyektif
 Bersifat non fiksi/ilmiah
 Menjelaskan tentang sesuatu
 Berdasarkan pada fakta
CIRI-CIRI KEBAHASAAN TEKS
EKSPOSISI
 Sering menggunakan kata pronomina (kita/saya)
 Menggunakan bahasa baku
 Menggunakan istilah
Akhir teks berupa penegasan yaitu bagian akhir dari teks eksposisi
berupa penguatan kembali atau penegasan terhadap pendapat yang
telah ditunjang oleh fakta-fakta.
CONTOH TEKS EKSPOSISI
Manfaat Wortel
Wortel merupakan salah satu sayuran yang paling populer di
dunia. Wortel sering dilibatkan dalam berbagai masakan seperti sup
ayam atau salad. Wortel mengandung sekitar 88% air, 7% gula, 1%
protein, 1% serat, 1% abu, dan 0,2% lemak. Wortel kaya akan
antioksidan, mineral, dan sejumlah nutrisi lainnya yang baik bagi
kesehatan tubuh.
Sayuran wortel ini ternyata juga sangat nikmat jika dibuat jus.
Manfaat jus wortel bagi kesehatan tubuh antara lain menjaga
kesehatan mata, mencegah rabun senja, mencegah penyakit kanker,
dan menghilangkan racun dalam tubuh. Selain dibuat jus, wortel juga
berguna untuk obat tradisional, adapun manfaatnya yaitu mengobati
demam pada anak, menghilangkan nyeri haid, dan menyembuhkan
luka bakar.
Manfaat jus wortel yang paling utama adalah memberikan
asupan vitamin A untuk tubuh sehingga kesehatan mata dapat

More Related Content

What's hot

PPT TEKS LAPORAN HASIL PERCOBAAN
PPT TEKS LAPORAN HASIL PERCOBAANPPT TEKS LAPORAN HASIL PERCOBAAN
PPT TEKS LAPORAN HASIL PERCOBAANViraVira22
 
PPT-Teks Argumentasi.ppt
PPT-Teks Argumentasi.pptPPT-Teks Argumentasi.ppt
PPT-Teks Argumentasi.pptwira40654
 
1. teks laporan hasil percobaan
1. teks laporan hasil percobaan1. teks laporan hasil percobaan
1. teks laporan hasil percobaanhoesnaeni
 
PPT TEKS TANGGAPAN.pptx
PPT TEKS TANGGAPAN.pptxPPT TEKS TANGGAPAN.pptx
PPT TEKS TANGGAPAN.pptxUtamiAndriani
 
2. teks pidato persuasif
2. teks pidato persuasif2. teks pidato persuasif
2. teks pidato persuasifhoesnaeni
 
Teks Persuasi.pptx
Teks Persuasi.pptxTeks Persuasi.pptx
Teks Persuasi.pptxAgung Wibowo
 
4. teks tanggapan
4. teks tanggapan4. teks tanggapan
4. teks tanggapanhoesnaeni
 
PPT Teks berita
PPT Teks beritaPPT Teks berita
PPT Teks beritaViraVira22
 
PPT Bahasa Indonesia - Mengenal Teks Anekdot - Kelas X SMA
PPT Bahasa Indonesia - Mengenal Teks Anekdot - Kelas X SMAPPT Bahasa Indonesia - Mengenal Teks Anekdot - Kelas X SMA
PPT Bahasa Indonesia - Mengenal Teks Anekdot - Kelas X SMADebby Zalina
 
Materi Bahasa Indonesia Kelas XI (Karya Ilmiah)
Materi Bahasa Indonesia Kelas XI (Karya Ilmiah) Materi Bahasa Indonesia Kelas XI (Karya Ilmiah)
Materi Bahasa Indonesia Kelas XI (Karya Ilmiah) fifinfadriah
 
PPT PIDATO BAHASA INDONESIA KLP 8.pdf
PPT PIDATO BAHASA INDONESIA KLP 8.pdfPPT PIDATO BAHASA INDONESIA KLP 8.pdf
PPT PIDATO BAHASA INDONESIA KLP 8.pdfNabila Triana
 
Materi Bahasa Indonesia Kelas XI (Resensi)
Materi Bahasa Indonesia Kelas XI (Resensi) Materi Bahasa Indonesia Kelas XI (Resensi)
Materi Bahasa Indonesia Kelas XI (Resensi) fifinfadriah
 
6. teks cerita inspiratif
6. teks cerita inspiratif6. teks cerita inspiratif
6. teks cerita inspiratifhoesnaeni
 
ppt Teks laporan hasil observasi
ppt Teks laporan hasil observasippt Teks laporan hasil observasi
ppt Teks laporan hasil observasiDalilah Adani
 

What's hot (20)

PPT TEKS LAPORAN HASIL PERCOBAAN
PPT TEKS LAPORAN HASIL PERCOBAANPPT TEKS LAPORAN HASIL PERCOBAAN
PPT TEKS LAPORAN HASIL PERCOBAAN
 
PPT-Teks Argumentasi.ppt
PPT-Teks Argumentasi.pptPPT-Teks Argumentasi.ppt
PPT-Teks Argumentasi.ppt
 
1. teks laporan hasil percobaan
1. teks laporan hasil percobaan1. teks laporan hasil percobaan
1. teks laporan hasil percobaan
 
PPT TEKS TANGGAPAN.pptx
PPT TEKS TANGGAPAN.pptxPPT TEKS TANGGAPAN.pptx
PPT TEKS TANGGAPAN.pptx
 
2. teks pidato persuasif
2. teks pidato persuasif2. teks pidato persuasif
2. teks pidato persuasif
 
Teks Persuasi.pptx
Teks Persuasi.pptxTeks Persuasi.pptx
Teks Persuasi.pptx
 
Teks tanggapan kritis
Teks tanggapan kritisTeks tanggapan kritis
Teks tanggapan kritis
 
Eksposisi ppt
Eksposisi pptEksposisi ppt
Eksposisi ppt
 
4. teks tanggapan
4. teks tanggapan4. teks tanggapan
4. teks tanggapan
 
Ppt cerpen
Ppt cerpenPpt cerpen
Ppt cerpen
 
PPT Teks berita
PPT Teks beritaPPT Teks berita
PPT Teks berita
 
Teks ulasan kel 8
Teks ulasan kel 8Teks ulasan kel 8
Teks ulasan kel 8
 
PPT Bahasa Indonesia - Mengenal Teks Anekdot - Kelas X SMA
PPT Bahasa Indonesia - Mengenal Teks Anekdot - Kelas X SMAPPT Bahasa Indonesia - Mengenal Teks Anekdot - Kelas X SMA
PPT Bahasa Indonesia - Mengenal Teks Anekdot - Kelas X SMA
 
Materi Bahasa Indonesia Kelas XI (Karya Ilmiah)
Materi Bahasa Indonesia Kelas XI (Karya Ilmiah) Materi Bahasa Indonesia Kelas XI (Karya Ilmiah)
Materi Bahasa Indonesia Kelas XI (Karya Ilmiah)
 
PPT PIDATO BAHASA INDONESIA KLP 8.pdf
PPT PIDATO BAHASA INDONESIA KLP 8.pdfPPT PIDATO BAHASA INDONESIA KLP 8.pdf
PPT PIDATO BAHASA INDONESIA KLP 8.pdf
 
PPT Teks Prosedur
PPT Teks ProsedurPPT Teks Prosedur
PPT Teks Prosedur
 
Materi Bahasa Indonesia Kelas XI (Resensi)
Materi Bahasa Indonesia Kelas XI (Resensi) Materi Bahasa Indonesia Kelas XI (Resensi)
Materi Bahasa Indonesia Kelas XI (Resensi)
 
6. teks cerita inspiratif
6. teks cerita inspiratif6. teks cerita inspiratif
6. teks cerita inspiratif
 
ppt Teks laporan hasil observasi
ppt Teks laporan hasil observasippt Teks laporan hasil observasi
ppt Teks laporan hasil observasi
 
Teks deskripsi
Teks deskripsiTeks deskripsi
Teks deskripsi
 

Viewers also liked

Karangan eksposisi indonesia
Karangan eksposisi indonesiaKarangan eksposisi indonesia
Karangan eksposisi indonesiaEka Nur'aeni
 
Presentasi teks eksposisi
Presentasi teks eksposisiPresentasi teks eksposisi
Presentasi teks eksposisisyifanblh
 
Contoh karangan eksposisi
Contoh karangan eksposisiContoh karangan eksposisi
Contoh karangan eksposisi'Evie Gitcu'
 
Tugas bahasa indonesia struktur teks ulasan
Tugas bahasa indonesia struktur teks ulasanTugas bahasa indonesia struktur teks ulasan
Tugas bahasa indonesia struktur teks ulasanAli Must Can
 
Memahami Teks Eksposisi & Mengembangkan Pendapat Melalui Teks Eksposisi
Memahami Teks Eksposisi & Mengembangkan Pendapat Melalui Teks EksposisiMemahami Teks Eksposisi & Mengembangkan Pendapat Melalui Teks Eksposisi
Memahami Teks Eksposisi & Mengembangkan Pendapat Melalui Teks EksposisiRachim Vadrian
 
Slide Observasi pada Sekolah SMA Kemala Bhayangkari I Medan
Slide Observasi pada Sekolah SMA Kemala Bhayangkari I Medan Slide Observasi pada Sekolah SMA Kemala Bhayangkari I Medan
Slide Observasi pada Sekolah SMA Kemala Bhayangkari I Medan eprida
 
Bersihkah sekolahmu ( TEKS EKSPOSISI)
Bersihkah sekolahmu ( TEKS EKSPOSISI)Bersihkah sekolahmu ( TEKS EKSPOSISI)
Bersihkah sekolahmu ( TEKS EKSPOSISI)Nat Auditasi
 
Teks Prosedur Kompleks
Teks Prosedur KompleksTeks Prosedur Kompleks
Teks Prosedur KompleksRachmalia Dewi
 

Viewers also liked (20)

Teks eksposisi
Teks eksposisiTeks eksposisi
Teks eksposisi
 
Teks ekposisi
Teks ekposisiTeks ekposisi
Teks ekposisi
 
Karangan eksposisi indonesia
Karangan eksposisi indonesiaKarangan eksposisi indonesia
Karangan eksposisi indonesia
 
Teks Eksposisi
Teks EksposisiTeks Eksposisi
Teks Eksposisi
 
Ppt eksposisi
Ppt eksposisiPpt eksposisi
Ppt eksposisi
 
Presentasi teks eksposisi
Presentasi teks eksposisiPresentasi teks eksposisi
Presentasi teks eksposisi
 
Eksposisi
EksposisiEksposisi
Eksposisi
 
Teks eksposisi
Teks eksposisi Teks eksposisi
Teks eksposisi
 
Contoh karangan eksposisi
Contoh karangan eksposisiContoh karangan eksposisi
Contoh karangan eksposisi
 
Anekdot
AnekdotAnekdot
Anekdot
 
Tugas bahasa indonesia struktur teks ulasan
Tugas bahasa indonesia struktur teks ulasanTugas bahasa indonesia struktur teks ulasan
Tugas bahasa indonesia struktur teks ulasan
 
Memahami Teks Eksposisi & Mengembangkan Pendapat Melalui Teks Eksposisi
Memahami Teks Eksposisi & Mengembangkan Pendapat Melalui Teks EksposisiMemahami Teks Eksposisi & Mengembangkan Pendapat Melalui Teks Eksposisi
Memahami Teks Eksposisi & Mengembangkan Pendapat Melalui Teks Eksposisi
 
Slide Observasi pada Sekolah SMA Kemala Bhayangkari I Medan
Slide Observasi pada Sekolah SMA Kemala Bhayangkari I Medan Slide Observasi pada Sekolah SMA Kemala Bhayangkari I Medan
Slide Observasi pada Sekolah SMA Kemala Bhayangkari I Medan
 
TEKS EKSPOSISI
TEKS EKSPOSISITEKS EKSPOSISI
TEKS EKSPOSISI
 
Bersihkah sekolahmu ( TEKS EKSPOSISI)
Bersihkah sekolahmu ( TEKS EKSPOSISI)Bersihkah sekolahmu ( TEKS EKSPOSISI)
Bersihkah sekolahmu ( TEKS EKSPOSISI)
 
Ppt hasil observasi
Ppt hasil observasiPpt hasil observasi
Ppt hasil observasi
 
Teks Prosedur Kompleks
Teks Prosedur KompleksTeks Prosedur Kompleks
Teks Prosedur Kompleks
 
Teks negosiasi
Teks negosiasiTeks negosiasi
Teks negosiasi
 
Laporan observasi..........
Laporan observasi..........Laporan observasi..........
Laporan observasi..........
 
Jenis jenis paragraf
Jenis jenis paragrafJenis jenis paragraf
Jenis jenis paragraf
 

Similar to TEKS EKSPOSISI

Eksposisi
EksposisiEksposisi
Eksposisiditajs
 
Teks eksposisi bahasa indonesia kelas X
Teks eksposisi bahasa indonesia kelas XTeks eksposisi bahasa indonesia kelas X
Teks eksposisi bahasa indonesia kelas XFarshal r
 
Teks eksposisi maudy
Teks eksposisi maudyTeks eksposisi maudy
Teks eksposisi maudypaulananlohy
 
Pemaparan objek untuk memperluas pengetahuan
Pemaparan objek untuk memperluas pengetahuanPemaparan objek untuk memperluas pengetahuan
Pemaparan objek untuk memperluas pengetahuanrezayoga5
 
PPT. TEKS EKSPOSISI.pptx
PPT. TEKS EKSPOSISI.pptxPPT. TEKS EKSPOSISI.pptx
PPT. TEKS EKSPOSISI.pptxAntesPutra2
 
MATERI ANALYTICAL EXPOSITION.pdf
MATERI ANALYTICAL EXPOSITION.pdfMATERI ANALYTICAL EXPOSITION.pdf
MATERI ANALYTICAL EXPOSITION.pdfleli69
 
TEKS EDITORIAL PENDEK-1.pptx
TEKS EDITORIAL  PENDEK-1.pptxTEKS EDITORIAL  PENDEK-1.pptx
TEKS EDITORIAL PENDEK-1.pptxChintia9
 
PPT SIKLUS 1 2.pptx
PPT SIKLUS 1 2.pptxPPT SIKLUS 1 2.pptx
PPT SIKLUS 1 2.pptxAyinAntisyah
 
PresentasiTeks Eksposisi
PresentasiTeks EksposisiPresentasiTeks Eksposisi
PresentasiTeks Eksposisiandrynskyy21
 
Teks eksposisi 01
Teks eksposisi 01Teks eksposisi 01
Teks eksposisi 01joshuapht
 
Teks eksplanasi
Teks eksplanasi Teks eksplanasi
Teks eksplanasi Anniwulqiah
 
PPT KOMBI BAB 1-1.pptx
PPT KOMBI BAB 1-1.pptxPPT KOMBI BAB 1-1.pptx
PPT KOMBI BAB 1-1.pptxMerryBaban
 
BAB 3 Teks Eksposisi.pptx
BAB 3 Teks Eksposisi.pptxBAB 3 Teks Eksposisi.pptx
BAB 3 Teks Eksposisi.pptxagusmurniaji1
 

Similar to TEKS EKSPOSISI (20)

Kelas x
Kelas xKelas x
Kelas x
 
Eksposisi
EksposisiEksposisi
Eksposisi
 
Teks eksposisi bahasa indonesia kelas X
Teks eksposisi bahasa indonesia kelas XTeks eksposisi bahasa indonesia kelas X
Teks eksposisi bahasa indonesia kelas X
 
Teks eksposisi maudy
Teks eksposisi maudyTeks eksposisi maudy
Teks eksposisi maudy
 
Pemaparan objek untuk memperluas pengetahuan
Pemaparan objek untuk memperluas pengetahuanPemaparan objek untuk memperluas pengetahuan
Pemaparan objek untuk memperluas pengetahuan
 
PPT. TEKS EKSPOSISI.pptx
PPT. TEKS EKSPOSISI.pptxPPT. TEKS EKSPOSISI.pptx
PPT. TEKS EKSPOSISI.pptx
 
MATERI ANALYTICAL EXPOSITION.pdf
MATERI ANALYTICAL EXPOSITION.pdfMATERI ANALYTICAL EXPOSITION.pdf
MATERI ANALYTICAL EXPOSITION.pdf
 
Teks eksposisi
Teks eksposisiTeks eksposisi
Teks eksposisi
 
Teks ekposisi
Teks ekposisiTeks ekposisi
Teks ekposisi
 
TEKS EDITORIAL PENDEK-1.pptx
TEKS EDITORIAL  PENDEK-1.pptxTEKS EDITORIAL  PENDEK-1.pptx
TEKS EDITORIAL PENDEK-1.pptx
 
PPT SIKLUS 1 2.pptx
PPT SIKLUS 1 2.pptxPPT SIKLUS 1 2.pptx
PPT SIKLUS 1 2.pptx
 
PPT TEKS EKSPOSISI
PPT TEKS EKSPOSISIPPT TEKS EKSPOSISI
PPT TEKS EKSPOSISI
 
PresentasiTeks Eksposisi
PresentasiTeks EksposisiPresentasiTeks Eksposisi
PresentasiTeks Eksposisi
 
Teks eksposisi 01
Teks eksposisi 01Teks eksposisi 01
Teks eksposisi 01
 
Pengertian teks eksposisi
Pengertian teks eksposisiPengertian teks eksposisi
Pengertian teks eksposisi
 
ESAI BIND.pptx
ESAI BIND.pptxESAI BIND.pptx
ESAI BIND.pptx
 
Ppt eksposisi
Ppt eksposisiPpt eksposisi
Ppt eksposisi
 
Teks eksplanasi
Teks eksplanasi Teks eksplanasi
Teks eksplanasi
 
PPT KOMBI BAB 1-1.pptx
PPT KOMBI BAB 1-1.pptxPPT KOMBI BAB 1-1.pptx
PPT KOMBI BAB 1-1.pptx
 
BAB 3 Teks Eksposisi.pptx
BAB 3 Teks Eksposisi.pptxBAB 3 Teks Eksposisi.pptx
BAB 3 Teks Eksposisi.pptx
 

Recently uploaded

MATERI SESI 2 KONSEP ETIKA KOMUNIKASI.pptx
MATERI SESI 2 KONSEP ETIKA KOMUNIKASI.pptxMATERI SESI 2 KONSEP ETIKA KOMUNIKASI.pptx
MATERI SESI 2 KONSEP ETIKA KOMUNIKASI.pptxrikosyahputra0173
 
pertemuan-3-distribusi pada-frekuensi.ppt
pertemuan-3-distribusi pada-frekuensi.pptpertemuan-3-distribusi pada-frekuensi.ppt
pertemuan-3-distribusi pada-frekuensi.pptAhmadSyajili
 
415418921-statistika- mean media modus data tunggal dan data kelompok
415418921-statistika- mean media modus data tunggal dan data kelompok415418921-statistika- mean media modus data tunggal dan data kelompok
415418921-statistika- mean media modus data tunggal dan data kelompokelmalinda2
 
kesalahan tipe 1 dan 2 pada statistik.pptx
kesalahan tipe 1 dan 2 pada statistik.pptxkesalahan tipe 1 dan 2 pada statistik.pptx
kesalahan tipe 1 dan 2 pada statistik.pptxAhmadSyajili
 
Metode penelitian Deskriptif atau Survei
Metode penelitian Deskriptif atau SurveiMetode penelitian Deskriptif atau Survei
Metode penelitian Deskriptif atau Surveikustiyantidew94
 
MARIA NOVILIA BOISALA FASILITATOR PMM.pptx
MARIA NOVILIA BOISALA FASILITATOR PMM.pptxMARIA NOVILIA BOISALA FASILITATOR PMM.pptx
MARIA NOVILIA BOISALA FASILITATOR PMM.pptxmariaboisala21
 
SKP GURU satuan kinerja pegawai tahun 2023 untuk PNS Aceh
SKP GURU satuan kinerja pegawai tahun 2023 untuk PNS AcehSKP GURU satuan kinerja pegawai tahun 2023 untuk PNS Aceh
SKP GURU satuan kinerja pegawai tahun 2023 untuk PNS AcehBISMIAULIA
 
Manajemen Lalu Lintas Baru Di Jalan Selamet Riyadi
Manajemen Lalu Lintas Baru Di Jalan Selamet RiyadiManajemen Lalu Lintas Baru Di Jalan Selamet Riyadi
Manajemen Lalu Lintas Baru Di Jalan Selamet RiyadiCristianoRonaldo185977
 
PPT Olah Nilai Kurikulum merdeka belajar.pptx
PPT Olah Nilai Kurikulum merdeka belajar.pptxPPT Olah Nilai Kurikulum merdeka belajar.pptx
PPT Olah Nilai Kurikulum merdeka belajar.pptxnursariheldaseptiana
 

Recently uploaded (9)

MATERI SESI 2 KONSEP ETIKA KOMUNIKASI.pptx
MATERI SESI 2 KONSEP ETIKA KOMUNIKASI.pptxMATERI SESI 2 KONSEP ETIKA KOMUNIKASI.pptx
MATERI SESI 2 KONSEP ETIKA KOMUNIKASI.pptx
 
pertemuan-3-distribusi pada-frekuensi.ppt
pertemuan-3-distribusi pada-frekuensi.pptpertemuan-3-distribusi pada-frekuensi.ppt
pertemuan-3-distribusi pada-frekuensi.ppt
 
415418921-statistika- mean media modus data tunggal dan data kelompok
415418921-statistika- mean media modus data tunggal dan data kelompok415418921-statistika- mean media modus data tunggal dan data kelompok
415418921-statistika- mean media modus data tunggal dan data kelompok
 
kesalahan tipe 1 dan 2 pada statistik.pptx
kesalahan tipe 1 dan 2 pada statistik.pptxkesalahan tipe 1 dan 2 pada statistik.pptx
kesalahan tipe 1 dan 2 pada statistik.pptx
 
Metode penelitian Deskriptif atau Survei
Metode penelitian Deskriptif atau SurveiMetode penelitian Deskriptif atau Survei
Metode penelitian Deskriptif atau Survei
 
MARIA NOVILIA BOISALA FASILITATOR PMM.pptx
MARIA NOVILIA BOISALA FASILITATOR PMM.pptxMARIA NOVILIA BOISALA FASILITATOR PMM.pptx
MARIA NOVILIA BOISALA FASILITATOR PMM.pptx
 
SKP GURU satuan kinerja pegawai tahun 2023 untuk PNS Aceh
SKP GURU satuan kinerja pegawai tahun 2023 untuk PNS AcehSKP GURU satuan kinerja pegawai tahun 2023 untuk PNS Aceh
SKP GURU satuan kinerja pegawai tahun 2023 untuk PNS Aceh
 
Manajemen Lalu Lintas Baru Di Jalan Selamet Riyadi
Manajemen Lalu Lintas Baru Di Jalan Selamet RiyadiManajemen Lalu Lintas Baru Di Jalan Selamet Riyadi
Manajemen Lalu Lintas Baru Di Jalan Selamet Riyadi
 
PPT Olah Nilai Kurikulum merdeka belajar.pptx
PPT Olah Nilai Kurikulum merdeka belajar.pptxPPT Olah Nilai Kurikulum merdeka belajar.pptx
PPT Olah Nilai Kurikulum merdeka belajar.pptx
 

TEKS EKSPOSISI

  • 1. TEKS EKSPOSISI Oleh: Rizka Irawan X IIS 1 SMA Negeri 65 Jakarta
  • 2. PENGERTIAN TEKS EKSPOSISI Teks Eksposisi adalah salah satu bentuk pengembangan paragraf yang bertujuan untuk menjabarkan suatu pengertian dengan gaya penulisan yang singkat, padat, dan akurat.
  • 3. STRUKTUR TEKS EKSPOSISI  Tesis (Pernyataan pendapat) : Merupakan gagasan utama atau prediksi penulis tentang sebuah permasalahan yang berdasarkan fakta.  Argumentasi : Merupakan penjelasan secara lebih mendalam pernyataan pendapat (tesis) yang diyakini kebenarannya oleh penulis melalui pengungkapan fakta-fakta sebagai penjelasan argumen penulis.  Penegasan ulang pendapat : Merupakan penguatan kembali atas pendapat yang telah ditunjang oleh fakta-fakta dalam bagian argumentasi bagian sebelumnya. Terdapat dalam bagian akhir dari suatu teks eksposisi.
  • 4. CIRI-CIRI UMUM TEKS EKSPOSISI  Uraian bersifat obyektif  Bersifat non fiksi/ilmiah  Menjelaskan tentang sesuatu  Berdasarkan pada fakta
  • 5. CIRI-CIRI KEBAHASAAN TEKS EKSPOSISI  Sering menggunakan kata pronomina (kita/saya)  Menggunakan bahasa baku  Menggunakan istilah Akhir teks berupa penegasan yaitu bagian akhir dari teks eksposisi berupa penguatan kembali atau penegasan terhadap pendapat yang telah ditunjang oleh fakta-fakta.
  • 6. CONTOH TEKS EKSPOSISI Manfaat Wortel Wortel merupakan salah satu sayuran yang paling populer di dunia. Wortel sering dilibatkan dalam berbagai masakan seperti sup ayam atau salad. Wortel mengandung sekitar 88% air, 7% gula, 1% protein, 1% serat, 1% abu, dan 0,2% lemak. Wortel kaya akan antioksidan, mineral, dan sejumlah nutrisi lainnya yang baik bagi kesehatan tubuh. Sayuran wortel ini ternyata juga sangat nikmat jika dibuat jus. Manfaat jus wortel bagi kesehatan tubuh antara lain menjaga kesehatan mata, mencegah rabun senja, mencegah penyakit kanker, dan menghilangkan racun dalam tubuh. Selain dibuat jus, wortel juga berguna untuk obat tradisional, adapun manfaatnya yaitu mengobati demam pada anak, menghilangkan nyeri haid, dan menyembuhkan luka bakar. Manfaat jus wortel yang paling utama adalah memberikan asupan vitamin A untuk tubuh sehingga kesehatan mata dapat