SlideShare a Scribd company logo
1 of 17
Rangga Wahyu Saputra
3EA03
15210639
 Faktor faktor yang mempengaruhi
  pembelian sepatu :

 Faktor ekonomi
 Faktor pribadi
 Faktor sosial
 Faktor psikologis
Faktor ekonomi ini merupakan faktor penting dalam keputusan pembelian
konsumen. Dalam hal ini saya memilih sepatu ini karna harga yang sangat
terjangkau untuk semua kalangan.
Usia                            Pekerjaan
Dari segi usia sepatu ini sangat      Dari segi pekerjaan baik dari
cocok untuk segala jenis usia, baik   pelajar, mahasiswa sampai orang
anak – anak sampai ke orang           kantoran pun cocok untuk
dewasa pun masih pantas untuk         memakai sepatu merk ternama
memakai sepatu ini.                   ini.
Gaya Hidup                            Kepribadian
Dalam hal ini saya lebih memilih   Dari segi kepribadian, faktor ini
sepatu ini karna model yang        berkaitan dengan individu dan
selalu up to date dan banyak       kepribadian masing – masing.
digemari kalangan muda.            Salah satu alasan memilih sepatu
                                   ini karna selera dan bisa dipakai
                                   di kegiatan formal maupun
                                   informal.
Faktor ini berkaitan dengan sosial atau dengan lingkungan sekitar
kita. Karna banyak yang memakai dan banyak peminat nya selain itu
dengan sepatu ini penampilan pun dapat terlihat good looking
Dalam hal ini sayang memilih sepatu ini karna dengan sepatu ini bisa
membuat kita lebih percaya diri dengan memakai sepatu ini dan juga
karna harga yang relatif terjangkau kita tidak perlu lagi berkeinginan
untuk membeli sepatu yang harganya diluar kemampuan kita.
Siapa yang membuat keputusan pembelian ?




Dalam melakukan keputusan pembelian, semua ini dilakukan oleh saya
sendiri. Karna sepatu ini sesuai dengan kebutuhan saya dan
pembelian nya pun dilakukan oleh saya sendiri di sebuah mall di
Jakarta.
Perilaku konsumen

  Perilaku pembelian pencari variasi

Dalam hal ini saya melakukan pembelian ini karna ingin
manambah variasi koleksi pribadi sepau sepatu saya.
Perilaku pembelian kebiasaan

Dalam hal ini berkaitan dengan kebiasaan membeli sepatu. Karna saya
gemar mengoleksi sepatu sepatu casual seperti sepatu Converse.
Pengenalan                        Pencarian
          Produk                          Informasi

Merk sepatu ternama ini           Saya mendapatkan informasi
mengenalkan produk nya            tentang sepatu ini dari teman
melalui situs situs di internet   – teman dan juga dari
dan banyak juga outlet –          internet.
outlet di mall yang ada di
Jakarta
 Evaluasi alternatif yang ada
  Banyak sepatu diluar sana yang menwarkan harga dan model yang
  beragam, tapi saya lebih memilih sepatu ini karna model yang simpel dan
  selalu up to date.
• Perilaku setelah pembelian




Setelah melakukan pembelian tas ini, saya merasa sepatu ini
sangat nyaman untuk digunakan dan sepatu ini sangat awet untuk
dipakai.
Harapan saya terhadap
 Harapan   produk sepatu ini agar
Konsumen   terus menciptakan
           sepatu sepatu yang
           berkualitas.
Setelah mendapatkan sepatu
            ini saya merasa puas, dan
Kepuasan    saya sangat
  Pasca     merekomendasikan sepatu
Pembelian   ini kepada teman – teman
            dan saura – saudara saya.
Pemasar harus lebih meningkatkan kualitas produknya, dan
tau apa yang diinginkan konsumen dan apa kesan konsumen
terhadap barang yang sudah dibeli oleh konsumen. Baik dari
bahan, model, dan kualitas nya.
Referensi

More Related Content

Similar to Pertimbangan yang dilakukan saat membeli produk

Perilaku konsumen II (softskill)
Perilaku konsumen II (softskill)Perilaku konsumen II (softskill)
Perilaku konsumen II (softskill)rendy25
 
Pertimbangan konsumen dalam memilih produk
Pertimbangan konsumen dalam memilih produkPertimbangan konsumen dalam memilih produk
Pertimbangan konsumen dalam memilih produkMedhy Achmad
 
pertimbangan yang dilakukan saat membeli produk
pertimbangan yang dilakukan saat membeli produkpertimbangan yang dilakukan saat membeli produk
pertimbangan yang dilakukan saat membeli produktaofiqgoeritno
 
Softskill 7 pengaruh individu terhadap perilaku konsumen
Softskill 7 pengaruh individu terhadap perilaku konsumenSoftskill 7 pengaruh individu terhadap perilaku konsumen
Softskill 7 pengaruh individu terhadap perilaku konsumenNhofa Eriana
 
Softskil 7 pengaruh individu terhadap perilaku konsumen
Softskil 7 pengaruh individu terhadap perilaku konsumenSoftskil 7 pengaruh individu terhadap perilaku konsumen
Softskil 7 pengaruh individu terhadap perilaku konsumenNhofa Eriana
 
Sepatu
SepatuSepatu
Sepatushasaa
 
Sepatu
SepatuSepatu
Sepatushasaa
 
Pertimbangan saat melakukan pembelian hp blackberry
Pertimbangan  saat melakukan pembelian hp blackberryPertimbangan  saat melakukan pembelian hp blackberry
Pertimbangan saat melakukan pembelian hp blackberryRahay_anggraini
 
Pertimbangan pembeli dalam memilih barang
Pertimbangan pembeli dalam memilih  barangPertimbangan pembeli dalam memilih  barang
Pertimbangan pembeli dalam memilih barangRahmat Hidayat
 
Perilaku konsumen
Perilaku konsumenPerilaku konsumen
Perilaku konsumenrezayulian
 
presentasi kel 4.pptx
presentasi kel 4.pptxpresentasi kel 4.pptx
presentasi kel 4.pptxArryAnanda
 
OK TUGAS 5 INDIVIDU PELUANG PASAR.pdf
OK TUGAS 5 INDIVIDU PELUANG PASAR.pdfOK TUGAS 5 INDIVIDU PELUANG PASAR.pdf
OK TUGAS 5 INDIVIDU PELUANG PASAR.pdfmelijapriani06
 

Similar to Pertimbangan yang dilakukan saat membeli produk (20)

Perilaku konsumen II (softskill)
Perilaku konsumen II (softskill)Perilaku konsumen II (softskill)
Perilaku konsumen II (softskill)
 
Pertimbangan konsumen dalam memilih produk
Pertimbangan konsumen dalam memilih produkPertimbangan konsumen dalam memilih produk
Pertimbangan konsumen dalam memilih produk
 
Intan softskill
Intan softskillIntan softskill
Intan softskill
 
Intan softskill
Intan softskillIntan softskill
Intan softskill
 
Intan softskill
Intan softskillIntan softskill
Intan softskill
 
Intan softskill
Intan softskillIntan softskill
Intan softskill
 
pertimbangan yang dilakukan saat membeli produk
pertimbangan yang dilakukan saat membeli produkpertimbangan yang dilakukan saat membeli produk
pertimbangan yang dilakukan saat membeli produk
 
Eki
EkiEki
Eki
 
Eki
EkiEki
Eki
 
Softskill 7 pengaruh individu terhadap perilaku konsumen
Softskill 7 pengaruh individu terhadap perilaku konsumenSoftskill 7 pengaruh individu terhadap perilaku konsumen
Softskill 7 pengaruh individu terhadap perilaku konsumen
 
Softskil 7 pengaruh individu terhadap perilaku konsumen
Softskil 7 pengaruh individu terhadap perilaku konsumenSoftskil 7 pengaruh individu terhadap perilaku konsumen
Softskil 7 pengaruh individu terhadap perilaku konsumen
 
Sepatu
SepatuSepatu
Sepatu
 
Sepatu
SepatuSepatu
Sepatu
 
Pertimbangan saat melakukan pembelian hp blackberry
Pertimbangan  saat melakukan pembelian hp blackberryPertimbangan  saat melakukan pembelian hp blackberry
Pertimbangan saat melakukan pembelian hp blackberry
 
Pertimbangan pembeli dalam memilih barang
Pertimbangan pembeli dalam memilih  barangPertimbangan pembeli dalam memilih  barang
Pertimbangan pembeli dalam memilih barang
 
Perilaku konsumen
Perilaku konsumenPerilaku konsumen
Perilaku konsumen
 
Perilaku konsumen
Perilaku konsumenPerilaku konsumen
Perilaku konsumen
 
presentasi kel 4.pptx
presentasi kel 4.pptxpresentasi kel 4.pptx
presentasi kel 4.pptx
 
OK TUGAS 5 INDIVIDU PELUANG PASAR.pdf
OK TUGAS 5 INDIVIDU PELUANG PASAR.pdfOK TUGAS 5 INDIVIDU PELUANG PASAR.pdf
OK TUGAS 5 INDIVIDU PELUANG PASAR.pdf
 
Tips untuk membeli sepatu wedges
Tips untuk membeli sepatu wedgesTips untuk membeli sepatu wedges
Tips untuk membeli sepatu wedges
 

Recently uploaded

Materi: Mengapa tidak memanfaatkan Media ?
Materi: Mengapa tidak memanfaatkan Media ?Materi: Mengapa tidak memanfaatkan Media ?
Materi: Mengapa tidak memanfaatkan Media ?AdePutraTunggali
 
PWS KIA (Pemantauan Wilayah Setempat) Kesehatan Ibu dan Anak
PWS KIA (Pemantauan Wilayah Setempat) Kesehatan Ibu dan AnakPWS KIA (Pemantauan Wilayah Setempat) Kesehatan Ibu dan Anak
PWS KIA (Pemantauan Wilayah Setempat) Kesehatan Ibu dan AnakOcieocietralalatrilili Tharigan
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
SK PANITIA PELAKSANA IHT SMPN 2 KEMPAS KECAMATAN KEMPAS
SK PANITIA PELAKSANA IHT SMPN 2 KEMPAS KECAMATAN KEMPASSK PANITIA PELAKSANA IHT SMPN 2 KEMPAS KECAMATAN KEMPAS
SK PANITIA PELAKSANA IHT SMPN 2 KEMPAS KECAMATAN KEMPASsusilowati82
 
UAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdf
UAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdfUAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdf
UAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdfssuser29a952
 
prinsip dasar kepramukaan dan metode kepramukaan
prinsip dasar kepramukaan dan metode kepramukaanprinsip dasar kepramukaan dan metode kepramukaan
prinsip dasar kepramukaan dan metode kepramukaanaji guru
 
E-modul materi Ekosistem Kelas 10 SMA (Preview)
E-modul materi Ekosistem Kelas 10 SMA (Preview)E-modul materi Ekosistem Kelas 10 SMA (Preview)
E-modul materi Ekosistem Kelas 10 SMA (Preview)Ammar Ahmad
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
Materi E-modul Ekosistem kelas X SMA.docx
Materi E-modul Ekosistem kelas X SMA.docxMateri E-modul Ekosistem kelas X SMA.docx
Materi E-modul Ekosistem kelas X SMA.docxAmmar Ahmad
 
Aksi Nyata Modul 1.3 Visi Guru penggerak
Aksi Nyata Modul 1.3 Visi Guru penggerakAksi Nyata Modul 1.3 Visi Guru penggerak
Aksi Nyata Modul 1.3 Visi Guru penggerakDianPermana63
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 5.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 5.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 5.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 5.pdfAndiCoc
 
Mekanisme Mendengar Pada Manusia dan Hewan.pptx
Mekanisme Mendengar Pada Manusia dan Hewan.pptxMekanisme Mendengar Pada Manusia dan Hewan.pptx
Mekanisme Mendengar Pada Manusia dan Hewan.pptxEkoPoerwantoe2
 
PPt-Juknis-PPDB-2024 (TerbarU) kabupaten GIanyar.pptx
PPt-Juknis-PPDB-2024 (TerbarU) kabupaten GIanyar.pptxPPt-Juknis-PPDB-2024 (TerbarU) kabupaten GIanyar.pptx
PPt-Juknis-PPDB-2024 (TerbarU) kabupaten GIanyar.pptxiwidyastama85
 
Materi Penggolongan Obat Undang-Undang Kesehatan
Materi Penggolongan Obat Undang-Undang KesehatanMateri Penggolongan Obat Undang-Undang Kesehatan
Materi Penggolongan Obat Undang-Undang KesehatanTitaniaUtami
 
Penjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwu
Penjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwuPenjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwu
Penjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwuKhiyaroh1
 
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI RUPA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
perwalian IKLIM SEKOLAH AMAN Mencegah Intoleransi.pptx
perwalian IKLIM SEKOLAH AMAN Mencegah Intoleransi.pptxperwalian IKLIM SEKOLAH AMAN Mencegah Intoleransi.pptx
perwalian IKLIM SEKOLAH AMAN Mencegah Intoleransi.pptxMas PauLs
 
Obat pada masa kehamilan: uteretonik dan tokolitik
Obat pada masa kehamilan: uteretonik dan tokolitikObat pada masa kehamilan: uteretonik dan tokolitik
Obat pada masa kehamilan: uteretonik dan tokolitikNegustinNegustin
 
Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Fathan Emran
 

Recently uploaded (20)

Materi: Mengapa tidak memanfaatkan Media ?
Materi: Mengapa tidak memanfaatkan Media ?Materi: Mengapa tidak memanfaatkan Media ?
Materi: Mengapa tidak memanfaatkan Media ?
 
PWS KIA (Pemantauan Wilayah Setempat) Kesehatan Ibu dan Anak
PWS KIA (Pemantauan Wilayah Setempat) Kesehatan Ibu dan AnakPWS KIA (Pemantauan Wilayah Setempat) Kesehatan Ibu dan Anak
PWS KIA (Pemantauan Wilayah Setempat) Kesehatan Ibu dan Anak
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
SK PANITIA PELAKSANA IHT SMPN 2 KEMPAS KECAMATAN KEMPAS
SK PANITIA PELAKSANA IHT SMPN 2 KEMPAS KECAMATAN KEMPASSK PANITIA PELAKSANA IHT SMPN 2 KEMPAS KECAMATAN KEMPAS
SK PANITIA PELAKSANA IHT SMPN 2 KEMPAS KECAMATAN KEMPAS
 
UAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdf
UAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdfUAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdf
UAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdf
 
prinsip dasar kepramukaan dan metode kepramukaan
prinsip dasar kepramukaan dan metode kepramukaanprinsip dasar kepramukaan dan metode kepramukaan
prinsip dasar kepramukaan dan metode kepramukaan
 
E-modul materi Ekosistem Kelas 10 SMA (Preview)
E-modul materi Ekosistem Kelas 10 SMA (Preview)E-modul materi Ekosistem Kelas 10 SMA (Preview)
E-modul materi Ekosistem Kelas 10 SMA (Preview)
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Materi E-modul Ekosistem kelas X SMA.docx
Materi E-modul Ekosistem kelas X SMA.docxMateri E-modul Ekosistem kelas X SMA.docx
Materi E-modul Ekosistem kelas X SMA.docx
 
Aksi Nyata Modul 1.3 Visi Guru penggerak
Aksi Nyata Modul 1.3 Visi Guru penggerakAksi Nyata Modul 1.3 Visi Guru penggerak
Aksi Nyata Modul 1.3 Visi Guru penggerak
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 5.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 5.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 5.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 5.pdf
 
Mekanisme Mendengar Pada Manusia dan Hewan.pptx
Mekanisme Mendengar Pada Manusia dan Hewan.pptxMekanisme Mendengar Pada Manusia dan Hewan.pptx
Mekanisme Mendengar Pada Manusia dan Hewan.pptx
 
PPt-Juknis-PPDB-2024 (TerbarU) kabupaten GIanyar.pptx
PPt-Juknis-PPDB-2024 (TerbarU) kabupaten GIanyar.pptxPPt-Juknis-PPDB-2024 (TerbarU) kabupaten GIanyar.pptx
PPt-Juknis-PPDB-2024 (TerbarU) kabupaten GIanyar.pptx
 
Materi Penggolongan Obat Undang-Undang Kesehatan
Materi Penggolongan Obat Undang-Undang KesehatanMateri Penggolongan Obat Undang-Undang Kesehatan
Materi Penggolongan Obat Undang-Undang Kesehatan
 
Penjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwu
Penjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwuPenjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwu
Penjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwu
 
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI RUPA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
perwalian IKLIM SEKOLAH AMAN Mencegah Intoleransi.pptx
perwalian IKLIM SEKOLAH AMAN Mencegah Intoleransi.pptxperwalian IKLIM SEKOLAH AMAN Mencegah Intoleransi.pptx
perwalian IKLIM SEKOLAH AMAN Mencegah Intoleransi.pptx
 
Obat pada masa kehamilan: uteretonik dan tokolitik
Obat pada masa kehamilan: uteretonik dan tokolitikObat pada masa kehamilan: uteretonik dan tokolitik
Obat pada masa kehamilan: uteretonik dan tokolitik
 
Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
 

Pertimbangan yang dilakukan saat membeli produk

  • 2.  Faktor faktor yang mempengaruhi pembelian sepatu :  Faktor ekonomi  Faktor pribadi  Faktor sosial  Faktor psikologis
  • 3. Faktor ekonomi ini merupakan faktor penting dalam keputusan pembelian konsumen. Dalam hal ini saya memilih sepatu ini karna harga yang sangat terjangkau untuk semua kalangan.
  • 4. Usia Pekerjaan Dari segi usia sepatu ini sangat Dari segi pekerjaan baik dari cocok untuk segala jenis usia, baik pelajar, mahasiswa sampai orang anak – anak sampai ke orang kantoran pun cocok untuk dewasa pun masih pantas untuk memakai sepatu merk ternama memakai sepatu ini. ini.
  • 5. Gaya Hidup Kepribadian Dalam hal ini saya lebih memilih Dari segi kepribadian, faktor ini sepatu ini karna model yang berkaitan dengan individu dan selalu up to date dan banyak kepribadian masing – masing. digemari kalangan muda. Salah satu alasan memilih sepatu ini karna selera dan bisa dipakai di kegiatan formal maupun informal.
  • 6. Faktor ini berkaitan dengan sosial atau dengan lingkungan sekitar kita. Karna banyak yang memakai dan banyak peminat nya selain itu dengan sepatu ini penampilan pun dapat terlihat good looking
  • 7. Dalam hal ini sayang memilih sepatu ini karna dengan sepatu ini bisa membuat kita lebih percaya diri dengan memakai sepatu ini dan juga karna harga yang relatif terjangkau kita tidak perlu lagi berkeinginan untuk membeli sepatu yang harganya diluar kemampuan kita.
  • 8. Siapa yang membuat keputusan pembelian ? Dalam melakukan keputusan pembelian, semua ini dilakukan oleh saya sendiri. Karna sepatu ini sesuai dengan kebutuhan saya dan pembelian nya pun dilakukan oleh saya sendiri di sebuah mall di Jakarta.
  • 9. Perilaku konsumen Perilaku pembelian pencari variasi Dalam hal ini saya melakukan pembelian ini karna ingin manambah variasi koleksi pribadi sepau sepatu saya.
  • 10. Perilaku pembelian kebiasaan Dalam hal ini berkaitan dengan kebiasaan membeli sepatu. Karna saya gemar mengoleksi sepatu sepatu casual seperti sepatu Converse.
  • 11. Pengenalan Pencarian Produk Informasi Merk sepatu ternama ini Saya mendapatkan informasi mengenalkan produk nya tentang sepatu ini dari teman melalui situs situs di internet – teman dan juga dari dan banyak juga outlet – internet. outlet di mall yang ada di Jakarta
  • 12.  Evaluasi alternatif yang ada Banyak sepatu diluar sana yang menwarkan harga dan model yang beragam, tapi saya lebih memilih sepatu ini karna model yang simpel dan selalu up to date.
  • 13. • Perilaku setelah pembelian Setelah melakukan pembelian tas ini, saya merasa sepatu ini sangat nyaman untuk digunakan dan sepatu ini sangat awet untuk dipakai.
  • 14. Harapan saya terhadap Harapan produk sepatu ini agar Konsumen terus menciptakan sepatu sepatu yang berkualitas.
  • 15. Setelah mendapatkan sepatu ini saya merasa puas, dan Kepuasan saya sangat Pasca merekomendasikan sepatu Pembelian ini kepada teman – teman dan saura – saudara saya.
  • 16. Pemasar harus lebih meningkatkan kualitas produknya, dan tau apa yang diinginkan konsumen dan apa kesan konsumen terhadap barang yang sudah dibeli oleh konsumen. Baik dari bahan, model, dan kualitas nya.