SlideShare a Scribd company logo
1 of 21
Pertemuan 4
Analisis Regresi Berganda
Pengertian
 Regresi Linier Berganda digunakan untuk
menguji hipotesis terhadap hubungan
antara variabel dependen (Y) dengan 2
(dua) atau lebih variabel independen (X)
 Adapun model yang digunakan sebagai
berikut:
i
i
2
2
i
1
1
0
i u
X
b
X
b
b
Y 



Proses Pendugaan (Estimasi)
 Proses Estimasi dapat dipecah
menjadi 2 Kelas Utama
1. Least Square
– Cara ini mencari jumlah kuadrat error
yang terkecil, dengan kata lain, Proses
optimalisasi dilakukan dalam bentuk
meminimalkan error
2. Maximum Likelihood
– Cara ini memaksimalkan coverage fungsi
densitas F(.) dan mencari bentuk fungsi
densitas yang optimal dalam pengertian
mampu melingkupi sebanyak mungkin
observasi
Proses Pendugaan (Estimasi)
 Least square
– Rumpun ini terbagi menjadi beberapa
pendekatan:
 Pendekatan yang paling dasar adalah OLS
( Ordinary Least Square)
 GLS (Generalized Least Square)
 ILS (Indirect Least Square)
 2-SLS (Two Stage Least Square)
 3-SLS (Three Stage Least Square)
Proses Pendugaan (Estimasi)
 Maximum Likelihood
– Metode ini berupaya memaksimumkan
peluang munculnya observasi.
– Secara teknis prosesi ini melibatkan
fungsi densitas (fungsi kepadatan)
f (ε1)
Asumsi Penting dari model Regresi
Linier Berganda:
1. Modelnya adalah peubah terikat y yang
merupakan fungsi linier sejumlah peubah
bebas X1, X2, … , Xn.
2. E (u) = 0, asumsi ini menginginkan
model yang dipakai dapat secara tepat
menggambarkan rata-rata variabel
endogen dalam tiap observasi
3. Cov (ui ,uj ) = 0, i ≠ j tidak ada masalah
dengan autokorelasi, artinya error atau
gangguan disatu observasi tidak
berkorelasi dengan error atau gangguan
di observasi lainnya
Asumsi Penting dari model Regresi
Linier Berganda:
4. Var (Ui|Xi) = ơ2 sama untuk setiap I
(homokedastisitas), Varians error tidak
berbeda dari satu observasi ke observasi
lainnya. Jadi setiap observasi memiliki
reliabilitas yang sama
5. Cov (ui,Xi) = 0, artinya nilai variabel
bebas (independen) tidak berkorelasi
dengan error atau gangguan
6. Tidak ada kesalahan spesifikasi model
pada Model Regresi
Asumsi Penting dari model Regresi
Linier Berganda:
Asumsi ini pada dasarnya akan
menjamin hasil estimasi parameter
menjadi:
1. Efisien
2. Tidak bias
3. Konsisten
 Dengan terpenuhinya asumsi-asumsi
diatas maka model regresi dapat
diselesaikan dengan menggunakan
metode pendugaan parameter regresi
yaitu ordinary least square (OLS)
Yang perlu diketahui Analisis
Regresi Berganda
 Uji F
– Menguji kelayakan model dan menguji
pengaruh secara bersama-sama variabel
independen dengan variabel dependennya
 Uji t
– Menguji pengaruh secara parsial variabel
independen dengan variabel dependennya
 R2
– Menguji kemampuan variabel independen
dalam menjelaskan variabel dependennya
Asumsi Klasik
Adapun Asumsi Klasik terbagi
menjadi:
1. Multikolinearitas
2. Autokorelasi
3. Heterokedastisitas
Multi kolinearitas
Multi kolinearitas adalah adanya hubungan
(korelasi) diantara variabel-variabel independen
(X)
Penyebab Multikolinearitas :
 Terbatasnya variabel independen karena adanya
keterbatasan dalam pengumpulan data.
 Kendala Model pada populasi yang diamati.
Contoh diuji pengaruh antara Konsumsi Listrik
dengan Pendapatan dan Luas Rumah
 Variabel Independen yang berjumlah lebih
banyak dari jumlah observasinya (n)
 Data yang bersifat time series, dimana semua
data memiliki pertumbuhan yang sama.
Deteksi ada tidaknya multikolinearitas :
1. Koefisien determinasi yang tinggi, dan nilai
signifikannsi t rendah pada setiap variabel
X
2. Koefisien korelasi diantara variabel X tinggi
(diatas 0,5)
3. Nilai Koefisien parsial yang tinggi.
4. Auxiliary Regression. Dimana nilai F
auxiliary harus dihitung. Jika nilai F
auxiliary lebih tinggi dari nilai F table, maka
dapat dikatakan terdapat multkolinearitas.
Deteksi ada tidaknya multikolinearitas :
5. Eigen value dan Condition Index (CI)
Condition Number (k) = maximum
eigen value/eigen value Condition Index
(CI) = k 0,5. Jika 100  k  1000 maka
terjadi multikolinearitas ringan. Jika k >
1000 maka terjadi multikoliner berat.
Dan jika CI> 30 juga dapat dianggap
terjadi multikoliner serius.
6. Tolerance dan Variance Inflation factor
(VIF). Nilai VIF > 10 dan nilai TOL yang
mendekati 0, maka dideteksi terjadi
Multikolinearitas.
Mengatasi Masalah
Multikolinearitas :
 membuang salah satu variabel yang
berkolinearitas. Untuk menentukan
variabel mana yang dibuang,
dilakukan coba-coba. Dan dipilih
persamaan yang memiliki nilai
adjusted R2 yang lebih tinggi.
 Menambah jumlah sample, karena
mungkin saja multikolinearitas
terjadi hanya untuk sample yang
saat ini saja.
Autokorelasi
Otokorelasi adalah korelasi atau hubungan
yang terjadi diantara anggota-anggota
dari serangkaian data atau pengamatan
yang tersusun dalam rangkaian waktu.
Penyebab terjadinya auto korelasi :
 Kelembaman data.
 Mengeluarkan variabel yang relevan
dalam model
 Tengang waktu atau lags
 Manipulasi data
 Non stasioner
Hal yang terjadi akibat dari
otokorelasi adalah :
 Varians sample tidak dapat
menggambarkan varians populasi
 Uji t tidak berlaku lagi, apabila uji
t tetap diberlakukan maka uji t
tersebut tidak berlaku lagi
 Model regresi yang digunakan
tidak dapat digunakan untuk
menduga variabel terikat ataupun
variabel terikat tertentu
Deteksi Autokorelasi:
Durbin Watson Test
Prosedur pengujian :
H0 : Tidak ada autokorelasi
H1 : Ada autokorelasi
Kriteria pengujian :
 otokorelasi positif
 H0 terima jika d > du
Ho tolak jika d < dl
 Jika dl < d < du, maka tidak ada kesimpulan
otokorelasi negatif
 Ho terima jika (4 – d) > du
 Ho tolak jika (4-d) < dl
 Jika dl < (4-d) < du, maka tidak ada kesimpulan
Korelasi
Positif
Korelasi
Negatif
Tidak
Tahu
Tidak
Tahu
Tidak Ada Korelasi
0 DL DU 4-DU 4-DL 4
Menghilangkan masalah
autokorelasi :
Memilih variabel independen yang
relevan ke dalam model. Indikator
yang dipakai untuk mengukur
variabel yang relevan ke dalam
model :
 Signifikansi statistik
 Koefisien determinasi
 Standardized koefisien absolut
 Stepwise Regression
Heterosekedastisitas
Penyebab :
 Data yang mengikuti learning model
 Adanya outlier dalam sekelompok
data
 Kesalahan dalam memilih variabel
 Skewness atau kemencengan dalam
variabel tertentu
Mendeteksi
Heterosekedastisitas
Scatterplot
Dependent Variable: t shirt sold per month
Regression Adjusted (Press) Pr edicted V alue
2
80
2
70
2
60
2
50
2
40
2
30
2
90
2
80
2
70
2
60
2
50
2
40
2
30
2
20

More Related Content

Similar to 12714108.ppt

Penelitian dan Statistik
Penelitian dan StatistikPenelitian dan Statistik
Penelitian dan StatistikOphyeDjamiManu
 
Pertemuan 10.pptx
Pertemuan 10.pptxPertemuan 10.pptx
Pertemuan 10.pptxDonaMarina
 
Miranda Akmaia Agustina.docx
Miranda Akmaia Agustina.docxMiranda Akmaia Agustina.docx
Miranda Akmaia Agustina.docxzuhri32
 
uji-hipotesis.ppt
uji-hipotesis.pptuji-hipotesis.ppt
uji-hipotesis.pptlizanora
 
regresi &korelasi
regresi &korelasiregresi &korelasi
regresi &korelasiRatu Bilqis
 
Makalah_Analisis_Regresi_Berganda.pdf
Makalah_Analisis_Regresi_Berganda.pdfMakalah_Analisis_Regresi_Berganda.pdf
Makalah_Analisis_Regresi_Berganda.pdffitriunissula
 
DEFRIJON REGRESI GANDA 5A.pptx
DEFRIJON REGRESI GANDA 5A.pptxDEFRIJON REGRESI GANDA 5A.pptx
DEFRIJON REGRESI GANDA 5A.pptxDepriZon1
 
Analisis data statistik oleh sudibyo supardi
Analisis data statistik oleh sudibyo supardiAnalisis data statistik oleh sudibyo supardi
Analisis data statistik oleh sudibyo supardiDedi Mukhlas
 
Analisis Regresi Upload
Analisis Regresi UploadAnalisis Regresi Upload
Analisis Regresi Uploadguestb59a8c8
 
Artikel tentang sifat statistik analisis regresi linier tertimbang
Artikel tentang sifat statistik analisis regresi linier tertimbangArtikel tentang sifat statistik analisis regresi linier tertimbang
Artikel tentang sifat statistik analisis regresi linier tertimbangmakanmakan
 
Regresi linear
Regresi linearRegresi linear
Regresi linearmery gita
 
Analisis regresi-sederhana
Analisis regresi-sederhanaAnalisis regresi-sederhana
Analisis regresi-sederhanaAchmad Alphianto
 
Panel Data Eviews BI.pptx
Panel Data Eviews BI.pptxPanel Data Eviews BI.pptx
Panel Data Eviews BI.pptxHendarNuryaman
 
Regresi Linear Berganda
Regresi Linear BergandaRegresi Linear Berganda
Regresi Linear BergandaDian Arisona
 

Similar to 12714108.ppt (20)

regresi-linier-berganda.pdf
regresi-linier-berganda.pdfregresi-linier-berganda.pdf
regresi-linier-berganda.pdf
 
Penelitian dan Statistik
Penelitian dan StatistikPenelitian dan Statistik
Penelitian dan Statistik
 
Pertemuan 10.pptx
Pertemuan 10.pptxPertemuan 10.pptx
Pertemuan 10.pptx
 
Analisis Regresi Liniear Sederhana
Analisis Regresi Liniear SederhanaAnalisis Regresi Liniear Sederhana
Analisis Regresi Liniear Sederhana
 
Regresi
RegresiRegresi
Regresi
 
Panduan aplikasi spss
Panduan aplikasi spssPanduan aplikasi spss
Panduan aplikasi spss
 
Miranda Akmaia Agustina.docx
Miranda Akmaia Agustina.docxMiranda Akmaia Agustina.docx
Miranda Akmaia Agustina.docx
 
uji-hipotesis.ppt
uji-hipotesis.pptuji-hipotesis.ppt
uji-hipotesis.ppt
 
regresi &korelasi
regresi &korelasiregresi &korelasi
regresi &korelasi
 
Analisis Faktor (1)
Analisis Faktor (1)Analisis Faktor (1)
Analisis Faktor (1)
 
Makalah_Analisis_Regresi_Berganda.pdf
Makalah_Analisis_Regresi_Berganda.pdfMakalah_Analisis_Regresi_Berganda.pdf
Makalah_Analisis_Regresi_Berganda.pdf
 
DEFRIJON REGRESI GANDA 5A.pptx
DEFRIJON REGRESI GANDA 5A.pptxDEFRIJON REGRESI GANDA 5A.pptx
DEFRIJON REGRESI GANDA 5A.pptx
 
Analisis data statistik oleh sudibyo supardi
Analisis data statistik oleh sudibyo supardiAnalisis data statistik oleh sudibyo supardi
Analisis data statistik oleh sudibyo supardi
 
Analisis Regresi Upload
Analisis Regresi UploadAnalisis Regresi Upload
Analisis Regresi Upload
 
Regresi Berganda (Yayan Udianto)
Regresi Berganda (Yayan Udianto)Regresi Berganda (Yayan Udianto)
Regresi Berganda (Yayan Udianto)
 
Artikel tentang sifat statistik analisis regresi linier tertimbang
Artikel tentang sifat statistik analisis regresi linier tertimbangArtikel tentang sifat statistik analisis regresi linier tertimbang
Artikel tentang sifat statistik analisis regresi linier tertimbang
 
Regresi linear
Regresi linearRegresi linear
Regresi linear
 
Analisis regresi-sederhana
Analisis regresi-sederhanaAnalisis regresi-sederhana
Analisis regresi-sederhana
 
Panel Data Eviews BI.pptx
Panel Data Eviews BI.pptxPanel Data Eviews BI.pptx
Panel Data Eviews BI.pptx
 
Regresi Linear Berganda
Regresi Linear BergandaRegresi Linear Berganda
Regresi Linear Berganda
 

Recently uploaded

Unikbet: Situs Slot Pragmatic Bank Seabank Terpercaya
Unikbet: Situs Slot Pragmatic Bank Seabank TerpercayaUnikbet: Situs Slot Pragmatic Bank Seabank Terpercaya
Unikbet: Situs Slot Pragmatic Bank Seabank Terpercayaunikbetslotbankmaybank
 
PRTOTO SITUS SPORTING BET DAN TOGEL TERPERCAYA
PRTOTO SITUS SPORTING BET DAN TOGEL TERPERCAYAPRTOTO SITUS SPORTING BET DAN TOGEL TERPERCAYA
PRTOTO SITUS SPORTING BET DAN TOGEL TERPERCAYALex PRTOTO
 
Contoh contoh soal dan jawaban persediaan barang
Contoh contoh soal dan jawaban persediaan barangContoh contoh soal dan jawaban persediaan barang
Contoh contoh soal dan jawaban persediaan barangRadhialKautsar
 
"Melompati Ramtoto: Keterampilan dan Kebahagiaan Anak-anak"
"Melompati Ramtoto: Keterampilan dan Kebahagiaan Anak-anak""Melompati Ramtoto: Keterampilan dan Kebahagiaan Anak-anak"
"Melompati Ramtoto: Keterampilan dan Kebahagiaan Anak-anak"HaseebBashir5
 
Cimahitoto: Situs Togel Online Terpercaya untuk Penggemar Judi
Cimahitoto: Situs Togel Online Terpercaya untuk Penggemar JudiCimahitoto: Situs Togel Online Terpercaya untuk Penggemar Judi
Cimahitoto: Situs Togel Online Terpercaya untuk Penggemar JudiHaseebBashir5
 
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Rumah 2 Pintu di Banda Aceh.pptx
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Rumah 2 Pintu di Banda Aceh.pptxTERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Rumah 2 Pintu di Banda Aceh.pptx
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Rumah 2 Pintu di Banda Aceh.pptxFORTRESS
 
PPT Presentasimatkul Hukum Komersial.pptx
PPT Presentasimatkul Hukum Komersial.pptxPPT Presentasimatkul Hukum Komersial.pptx
PPT Presentasimatkul Hukum Komersial.pptxYasfinaQurrotaAyun
 
10. (D) LEASING (PSAK-73-Sewa-20012020) .pptx
10. (D)  LEASING (PSAK-73-Sewa-20012020) .pptx10. (D)  LEASING (PSAK-73-Sewa-20012020) .pptx
10. (D) LEASING (PSAK-73-Sewa-20012020) .pptxerlyndakasim2
 
Time Value of Money Mata Kuliah Ekonomi 2
Time Value of Money Mata Kuliah Ekonomi 2Time Value of Money Mata Kuliah Ekonomi 2
Time Value of Money Mata Kuliah Ekonomi 2PutriMuaini
 
WA/TELP : 0822-3006-6162, Toko Box Delivery Sayur, Toko Box Delivery Donat, T...
WA/TELP : 0822-3006-6162, Toko Box Delivery Sayur, Toko Box Delivery Donat, T...WA/TELP : 0822-3006-6162, Toko Box Delivery Sayur, Toko Box Delivery Donat, T...
WA/TELP : 0822-3006-6162, Toko Box Delivery Sayur, Toko Box Delivery Donat, T...gamal imron khoirudin
 
RISK BASED INTERNAL AUDIT - AUDITING .pptx
RISK BASED INTERNAL AUDIT - AUDITING .pptxRISK BASED INTERNAL AUDIT - AUDITING .pptx
RISK BASED INTERNAL AUDIT - AUDITING .pptxerlyndakasim2
 
Tugas unjuk keterampilan_HERI PURWANTO1.pptx
Tugas unjuk keterampilan_HERI PURWANTO1.pptxTugas unjuk keterampilan_HERI PURWANTO1.pptx
Tugas unjuk keterampilan_HERI PURWANTO1.pptxHeripurwanto62
 
Togel Online: Panduan Lengkap tentang Dkitoto, Dkitogel, dan Situs Togel
Togel Online: Panduan Lengkap tentang Dkitoto, Dkitogel, dan Situs TogelTogel Online: Panduan Lengkap tentang Dkitoto, Dkitogel, dan Situs Togel
Togel Online: Panduan Lengkap tentang Dkitoto, Dkitogel, dan Situs TogelHaseebBashir5
 
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aneka Pintu Aluminium di Banda Aceh.pptx
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aneka Pintu Aluminium di Banda Aceh.pptxTERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aneka Pintu Aluminium di Banda Aceh.pptx
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aneka Pintu Aluminium di Banda Aceh.pptxFORTRESS
 
Tajuk: SV388: Platform Unggul Taruhan Sabung Ayam Online di Indonesia
Tajuk: SV388: Platform Unggul Taruhan Sabung Ayam Online di IndonesiaTajuk: SV388: Platform Unggul Taruhan Sabung Ayam Online di Indonesia
Tajuk: SV388: Platform Unggul Taruhan Sabung Ayam Online di IndonesiaHaseebBashir5
 
PCM STRUKTUR JALAN JONGKANGOK JONGKANG.pptx
PCM STRUKTUR JALAN JONGKANGOK JONGKANG.pptxPCM STRUKTUR JALAN JONGKANGOK JONGKANG.pptx
PCM STRUKTUR JALAN JONGKANGOK JONGKANG.pptxmuhammadfajri44049
 
Tentang Gerhanatoto: Situs Judi Online yang Menarik Perhatian
Tentang Gerhanatoto: Situs Judi Online yang Menarik PerhatianTentang Gerhanatoto: Situs Judi Online yang Menarik Perhatian
Tentang Gerhanatoto: Situs Judi Online yang Menarik PerhatianHaseebBashir5
 
10. (C) MERGER DAN AKUISISI Presentation.pptx
10. (C) MERGER DAN AKUISISI Presentation.pptx10. (C) MERGER DAN AKUISISI Presentation.pptx
10. (C) MERGER DAN AKUISISI Presentation.pptxerlyndakasim2
 
PROMOTIF KESEHATAN JIWA TERBARUHGFF.pptx
PROMOTIF KESEHATAN JIWA TERBARUHGFF.pptxPROMOTIF KESEHATAN JIWA TERBARUHGFF.pptx
PROMOTIF KESEHATAN JIWA TERBARUHGFF.pptxMelandaNiuwa
 
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aesthetic Pintu Aluminium di Banda Aceh
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aesthetic Pintu Aluminium di Banda AcehTERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aesthetic Pintu Aluminium di Banda Aceh
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aesthetic Pintu Aluminium di Banda AcehFORTRESS
 

Recently uploaded (20)

Unikbet: Situs Slot Pragmatic Bank Seabank Terpercaya
Unikbet: Situs Slot Pragmatic Bank Seabank TerpercayaUnikbet: Situs Slot Pragmatic Bank Seabank Terpercaya
Unikbet: Situs Slot Pragmatic Bank Seabank Terpercaya
 
PRTOTO SITUS SPORTING BET DAN TOGEL TERPERCAYA
PRTOTO SITUS SPORTING BET DAN TOGEL TERPERCAYAPRTOTO SITUS SPORTING BET DAN TOGEL TERPERCAYA
PRTOTO SITUS SPORTING BET DAN TOGEL TERPERCAYA
 
Contoh contoh soal dan jawaban persediaan barang
Contoh contoh soal dan jawaban persediaan barangContoh contoh soal dan jawaban persediaan barang
Contoh contoh soal dan jawaban persediaan barang
 
"Melompati Ramtoto: Keterampilan dan Kebahagiaan Anak-anak"
"Melompati Ramtoto: Keterampilan dan Kebahagiaan Anak-anak""Melompati Ramtoto: Keterampilan dan Kebahagiaan Anak-anak"
"Melompati Ramtoto: Keterampilan dan Kebahagiaan Anak-anak"
 
Cimahitoto: Situs Togel Online Terpercaya untuk Penggemar Judi
Cimahitoto: Situs Togel Online Terpercaya untuk Penggemar JudiCimahitoto: Situs Togel Online Terpercaya untuk Penggemar Judi
Cimahitoto: Situs Togel Online Terpercaya untuk Penggemar Judi
 
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Rumah 2 Pintu di Banda Aceh.pptx
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Rumah 2 Pintu di Banda Aceh.pptxTERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Rumah 2 Pintu di Banda Aceh.pptx
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Rumah 2 Pintu di Banda Aceh.pptx
 
PPT Presentasimatkul Hukum Komersial.pptx
PPT Presentasimatkul Hukum Komersial.pptxPPT Presentasimatkul Hukum Komersial.pptx
PPT Presentasimatkul Hukum Komersial.pptx
 
10. (D) LEASING (PSAK-73-Sewa-20012020) .pptx
10. (D)  LEASING (PSAK-73-Sewa-20012020) .pptx10. (D)  LEASING (PSAK-73-Sewa-20012020) .pptx
10. (D) LEASING (PSAK-73-Sewa-20012020) .pptx
 
Time Value of Money Mata Kuliah Ekonomi 2
Time Value of Money Mata Kuliah Ekonomi 2Time Value of Money Mata Kuliah Ekonomi 2
Time Value of Money Mata Kuliah Ekonomi 2
 
WA/TELP : 0822-3006-6162, Toko Box Delivery Sayur, Toko Box Delivery Donat, T...
WA/TELP : 0822-3006-6162, Toko Box Delivery Sayur, Toko Box Delivery Donat, T...WA/TELP : 0822-3006-6162, Toko Box Delivery Sayur, Toko Box Delivery Donat, T...
WA/TELP : 0822-3006-6162, Toko Box Delivery Sayur, Toko Box Delivery Donat, T...
 
RISK BASED INTERNAL AUDIT - AUDITING .pptx
RISK BASED INTERNAL AUDIT - AUDITING .pptxRISK BASED INTERNAL AUDIT - AUDITING .pptx
RISK BASED INTERNAL AUDIT - AUDITING .pptx
 
Tugas unjuk keterampilan_HERI PURWANTO1.pptx
Tugas unjuk keterampilan_HERI PURWANTO1.pptxTugas unjuk keterampilan_HERI PURWANTO1.pptx
Tugas unjuk keterampilan_HERI PURWANTO1.pptx
 
Togel Online: Panduan Lengkap tentang Dkitoto, Dkitogel, dan Situs Togel
Togel Online: Panduan Lengkap tentang Dkitoto, Dkitogel, dan Situs TogelTogel Online: Panduan Lengkap tentang Dkitoto, Dkitogel, dan Situs Togel
Togel Online: Panduan Lengkap tentang Dkitoto, Dkitogel, dan Situs Togel
 
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aneka Pintu Aluminium di Banda Aceh.pptx
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aneka Pintu Aluminium di Banda Aceh.pptxTERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aneka Pintu Aluminium di Banda Aceh.pptx
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aneka Pintu Aluminium di Banda Aceh.pptx
 
Tajuk: SV388: Platform Unggul Taruhan Sabung Ayam Online di Indonesia
Tajuk: SV388: Platform Unggul Taruhan Sabung Ayam Online di IndonesiaTajuk: SV388: Platform Unggul Taruhan Sabung Ayam Online di Indonesia
Tajuk: SV388: Platform Unggul Taruhan Sabung Ayam Online di Indonesia
 
PCM STRUKTUR JALAN JONGKANGOK JONGKANG.pptx
PCM STRUKTUR JALAN JONGKANGOK JONGKANG.pptxPCM STRUKTUR JALAN JONGKANGOK JONGKANG.pptx
PCM STRUKTUR JALAN JONGKANGOK JONGKANG.pptx
 
Tentang Gerhanatoto: Situs Judi Online yang Menarik Perhatian
Tentang Gerhanatoto: Situs Judi Online yang Menarik PerhatianTentang Gerhanatoto: Situs Judi Online yang Menarik Perhatian
Tentang Gerhanatoto: Situs Judi Online yang Menarik Perhatian
 
10. (C) MERGER DAN AKUISISI Presentation.pptx
10. (C) MERGER DAN AKUISISI Presentation.pptx10. (C) MERGER DAN AKUISISI Presentation.pptx
10. (C) MERGER DAN AKUISISI Presentation.pptx
 
PROMOTIF KESEHATAN JIWA TERBARUHGFF.pptx
PROMOTIF KESEHATAN JIWA TERBARUHGFF.pptxPROMOTIF KESEHATAN JIWA TERBARUHGFF.pptx
PROMOTIF KESEHATAN JIWA TERBARUHGFF.pptx
 
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aesthetic Pintu Aluminium di Banda Aceh
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aesthetic Pintu Aluminium di Banda AcehTERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aesthetic Pintu Aluminium di Banda Aceh
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aesthetic Pintu Aluminium di Banda Aceh
 

12714108.ppt

  • 2. Pengertian  Regresi Linier Berganda digunakan untuk menguji hipotesis terhadap hubungan antara variabel dependen (Y) dengan 2 (dua) atau lebih variabel independen (X)  Adapun model yang digunakan sebagai berikut: i i 2 2 i 1 1 0 i u X b X b b Y    
  • 3. Proses Pendugaan (Estimasi)  Proses Estimasi dapat dipecah menjadi 2 Kelas Utama 1. Least Square – Cara ini mencari jumlah kuadrat error yang terkecil, dengan kata lain, Proses optimalisasi dilakukan dalam bentuk meminimalkan error 2. Maximum Likelihood – Cara ini memaksimalkan coverage fungsi densitas F(.) dan mencari bentuk fungsi densitas yang optimal dalam pengertian mampu melingkupi sebanyak mungkin observasi
  • 4. Proses Pendugaan (Estimasi)  Least square – Rumpun ini terbagi menjadi beberapa pendekatan:  Pendekatan yang paling dasar adalah OLS ( Ordinary Least Square)  GLS (Generalized Least Square)  ILS (Indirect Least Square)  2-SLS (Two Stage Least Square)  3-SLS (Three Stage Least Square)
  • 5. Proses Pendugaan (Estimasi)  Maximum Likelihood – Metode ini berupaya memaksimumkan peluang munculnya observasi. – Secara teknis prosesi ini melibatkan fungsi densitas (fungsi kepadatan) f (ε1)
  • 6. Asumsi Penting dari model Regresi Linier Berganda: 1. Modelnya adalah peubah terikat y yang merupakan fungsi linier sejumlah peubah bebas X1, X2, … , Xn. 2. E (u) = 0, asumsi ini menginginkan model yang dipakai dapat secara tepat menggambarkan rata-rata variabel endogen dalam tiap observasi 3. Cov (ui ,uj ) = 0, i ≠ j tidak ada masalah dengan autokorelasi, artinya error atau gangguan disatu observasi tidak berkorelasi dengan error atau gangguan di observasi lainnya
  • 7. Asumsi Penting dari model Regresi Linier Berganda: 4. Var (Ui|Xi) = ơ2 sama untuk setiap I (homokedastisitas), Varians error tidak berbeda dari satu observasi ke observasi lainnya. Jadi setiap observasi memiliki reliabilitas yang sama 5. Cov (ui,Xi) = 0, artinya nilai variabel bebas (independen) tidak berkorelasi dengan error atau gangguan 6. Tidak ada kesalahan spesifikasi model pada Model Regresi
  • 8. Asumsi Penting dari model Regresi Linier Berganda: Asumsi ini pada dasarnya akan menjamin hasil estimasi parameter menjadi: 1. Efisien 2. Tidak bias 3. Konsisten  Dengan terpenuhinya asumsi-asumsi diatas maka model regresi dapat diselesaikan dengan menggunakan metode pendugaan parameter regresi yaitu ordinary least square (OLS)
  • 9. Yang perlu diketahui Analisis Regresi Berganda  Uji F – Menguji kelayakan model dan menguji pengaruh secara bersama-sama variabel independen dengan variabel dependennya  Uji t – Menguji pengaruh secara parsial variabel independen dengan variabel dependennya  R2 – Menguji kemampuan variabel independen dalam menjelaskan variabel dependennya
  • 10. Asumsi Klasik Adapun Asumsi Klasik terbagi menjadi: 1. Multikolinearitas 2. Autokorelasi 3. Heterokedastisitas
  • 11. Multi kolinearitas Multi kolinearitas adalah adanya hubungan (korelasi) diantara variabel-variabel independen (X) Penyebab Multikolinearitas :  Terbatasnya variabel independen karena adanya keterbatasan dalam pengumpulan data.  Kendala Model pada populasi yang diamati. Contoh diuji pengaruh antara Konsumsi Listrik dengan Pendapatan dan Luas Rumah  Variabel Independen yang berjumlah lebih banyak dari jumlah observasinya (n)  Data yang bersifat time series, dimana semua data memiliki pertumbuhan yang sama.
  • 12. Deteksi ada tidaknya multikolinearitas : 1. Koefisien determinasi yang tinggi, dan nilai signifikannsi t rendah pada setiap variabel X 2. Koefisien korelasi diantara variabel X tinggi (diatas 0,5) 3. Nilai Koefisien parsial yang tinggi. 4. Auxiliary Regression. Dimana nilai F auxiliary harus dihitung. Jika nilai F auxiliary lebih tinggi dari nilai F table, maka dapat dikatakan terdapat multkolinearitas.
  • 13. Deteksi ada tidaknya multikolinearitas : 5. Eigen value dan Condition Index (CI) Condition Number (k) = maximum eigen value/eigen value Condition Index (CI) = k 0,5. Jika 100  k  1000 maka terjadi multikolinearitas ringan. Jika k > 1000 maka terjadi multikoliner berat. Dan jika CI> 30 juga dapat dianggap terjadi multikoliner serius. 6. Tolerance dan Variance Inflation factor (VIF). Nilai VIF > 10 dan nilai TOL yang mendekati 0, maka dideteksi terjadi Multikolinearitas.
  • 14. Mengatasi Masalah Multikolinearitas :  membuang salah satu variabel yang berkolinearitas. Untuk menentukan variabel mana yang dibuang, dilakukan coba-coba. Dan dipilih persamaan yang memiliki nilai adjusted R2 yang lebih tinggi.  Menambah jumlah sample, karena mungkin saja multikolinearitas terjadi hanya untuk sample yang saat ini saja.
  • 15. Autokorelasi Otokorelasi adalah korelasi atau hubungan yang terjadi diantara anggota-anggota dari serangkaian data atau pengamatan yang tersusun dalam rangkaian waktu. Penyebab terjadinya auto korelasi :  Kelembaman data.  Mengeluarkan variabel yang relevan dalam model  Tengang waktu atau lags  Manipulasi data  Non stasioner
  • 16. Hal yang terjadi akibat dari otokorelasi adalah :  Varians sample tidak dapat menggambarkan varians populasi  Uji t tidak berlaku lagi, apabila uji t tetap diberlakukan maka uji t tersebut tidak berlaku lagi  Model regresi yang digunakan tidak dapat digunakan untuk menduga variabel terikat ataupun variabel terikat tertentu
  • 17. Deteksi Autokorelasi: Durbin Watson Test Prosedur pengujian : H0 : Tidak ada autokorelasi H1 : Ada autokorelasi Kriteria pengujian :  otokorelasi positif  H0 terima jika d > du Ho tolak jika d < dl  Jika dl < d < du, maka tidak ada kesimpulan otokorelasi negatif  Ho terima jika (4 – d) > du  Ho tolak jika (4-d) < dl  Jika dl < (4-d) < du, maka tidak ada kesimpulan
  • 19. Menghilangkan masalah autokorelasi : Memilih variabel independen yang relevan ke dalam model. Indikator yang dipakai untuk mengukur variabel yang relevan ke dalam model :  Signifikansi statistik  Koefisien determinasi  Standardized koefisien absolut  Stepwise Regression
  • 20. Heterosekedastisitas Penyebab :  Data yang mengikuti learning model  Adanya outlier dalam sekelompok data  Kesalahan dalam memilih variabel  Skewness atau kemencengan dalam variabel tertentu
  • 21. Mendeteksi Heterosekedastisitas Scatterplot Dependent Variable: t shirt sold per month Regression Adjusted (Press) Pr edicted V alue 2 80 2 70 2 60 2 50 2 40 2 30 2 90 2 80 2 70 2 60 2 50 2 40 2 30 2 20