SlideShare a Scribd company logo
1 of 29
EDUCATION IN UK
November, 9,
2016
1
EDUCATION IN ENGLAND
November, 9,
2016
2
O Grammar school adalah sekolah yang diperkirakan
pertama kali didirikan pada tahun 598 di Inggris.
O Di Inggris, pertama kali program wajib belajar
diberlakukan pada tahun 1880. Wajib belajar yang
diberlakukan pada saat itu hanya untuk anak berusia 5-
10 tahun. Namun, pada tahun 1918 bertambah menjadi
14 tahun dan pada tahun selanjutnya berkembang
menjadi 15 tahun, 16 tahun, 18 tahun (Soelaiman,
2012).
November, 9,
2016
3
November, 9,
2016
source: http://ppilondon.org/studi-di-london/pendidikan-di-inggris/
4
System pendidikan di Inggris dibagi menjadi beberapa jenjang
berdasarkan umur:
O Pendidikan pra-primer (pre-primary education), usia 3-4 tahun.
O Pendidikan primer (primary education), usia 4-11 tahun.
O Pendidikan sekunder (secondary education), usia 11-16 tahun.
O Pendidikan lanjutan (further education), usia 16-18 tahun.
O Pendidikan tinggi (higher education), usia >18 tahun.
Umumnya setelah menyelesaikan pendidikan sekunder, siswa mengambil
ujian General Certificate of Secondary Education (GCSE) untuk
melajutkan ke pendidikan lanjutan (further education) selama 2 tahun.
Setelah mendapatkan nilai GCSE, biasanya siswa di Inggris mengambil
kualifikasi AS (Advance Subsidiary) level yang kemudian dilanjutkan
dengan A-Level yang dipakai sebagai syarat melanjutkan pendidikan ke
universitas.
November, 9,
2016
5
Bagi yang memilih sekolah kejuruan dan ingin memasuki lapangan kerja lebih
cepat, mereka dapat mengambil pendidikan kejuruan (vocational), sebagai contoh,
pendidikan untuk mendapatkan sertifikat National Vocational Qualification (NVQ).
Pemegang kualifikasi pendidikan kejuruan NVQ tetap mempunyai peluang untuk
dapat meneruskan pendidikan mereka ke tingkat perguruan tinggi setelah memenuhi
beberapa ketentuan akademis.
Terdapat dua tipe sekolah di Inggris berdasarkan sumber pembiayaannya:
O Sekolah yang dibiayai pemerintah (publicly-funded schools) atau state school.
O Sekolah swasta (non grant-aided schools) atau private school.
Pada pendidikan pra-primer (pre-primary education) waktu pengajaran yang
diterapkan adalah 12 jam dalam seminggu.
Pada pendidikan primer (primary education) dan pendidikan sekunder (secondary
education) tahun ajaran baru biasanya dimulai awal September dan diakhiri bulan
Juli tahun berikutnya. Umumnya sekolah beroperasi pada hari Senin sampai Jum’at.
Waktu pengajaran minimum dalam satu minggu:
November, 9,
2016
6
Di Inggris, peran pengembangan kurikulum wajib belajar berada
di tangan Departemen Pendidikan (DfE). Pada tingkat
pendidikan primer, mata pelajaran yang diajarkan dibagi
berdasarkan tingkatan Key Stage. Materi yang termasuk dalam
tingkatan Key Stage 1 sampai dengan Key Stage 3 adalah Bahasa
Inggris, Matematika, Sains, Desain dan Teknologi, Teknologi
Informasi dan Komunikasi, Sejarah, Geografi, Seni dan Desain,
Musik dan Olahraga. Pada Key Stage 3siswa wajib mengambil
mata pelajaran Bahasa Asing dan Kewarganegaraan.
Setelah menyelesaikan Key Stage 3, siswa mulai dihadapkan
dengan berbagai pilihan, yaitu setelah menyelesaikan Year 9.
Saat baru memasuki Year 10 pilihan tersebut adalah siswa mulai
memilih mata pelajaran, yaitu mata pelajaran wajib dan pilihan.
November, 9,
2016
7
Mata pelajaran wajib dan termasuk yang diujikan, antara lain: Bahasa
Inggris, Matematika, Sains. Mata pelajaran tersebut juga yang termasuk
diujikan dalam ujian nasional General Certificate of Secondary Education
(GCSE) di akhir Year 11. Sebagai catatan, cakupan mata pelajaran wajib
dapat beragam tergantung sekolah.
Terdapat pula mata pelajaran wajib namun mungkin tidak diujikan
(tergantung sekolah), antara lain:
 Pendidikan karir
 Kewarganegaraan
 Teknologi Informasi dan Komunikasi
 Olahraga
 Pelajaran Agama
 Pendidikan hubungan manusia
 Pendidikan kerja praktek
November, 9,
2016
8
Mata pelajaran pilihan sangat beragam dan
tergantung dari sekolah yang menyediakannya.
Namun setiap sekolah harus menyediakan satu dari 4
bidang di bawah:
 Seni (termasuk Seni Desain, Musik, Tari, Drama
dan Art Media )
 Teknologi dan Desain
 Kemanusiaan (Sejarah dan Geografi)
 Bahasa Asing Modern
Mata pelajaran pilihan lainnya dapat termasuk: Studi
Bisnis, Teknik (Engineering), Kesehatan dan
Kesejahteraan Sosial, Pariwisata (leisure and
tourism), Manufaktur dan lain sebagainya.
November, 9,
2016
9
FURTHER EDUCATION
Siswa yang ingin melanjutkan ke tingkat perguruan tinggi atau universitas memilih
melanjutkan di sekolah yang sama (Year 12) atau melanjutkan ke sixth form college.
Kriteria penerimaan siswa baru untuk jenjang pendidikan ini ditentukan oleh sekolah atau
college masing-masing. Biaya pendidikan gratis diberikan bagi siswa sampai dengan usia 19
tahun.
Tidak ada kurikulum wajib di jenjang pendidikan tingkat lanjutan ini. Siswa dapat memilih
berbagai mata pelajaran yang ditawarkan oleh sekolah atau lembaga pendidikan tingkat lanjutan
berdasarkan kualifikasi yang mereka inginkan. Pengajar diberi kebebasan untuk memutuskan
metode dan materi pengajaran yang dianggap sesuai .
Kurikulum yang ditawarkan di sekolah kejuruan, antara lain :
 Desain dan Seni (Desain 3D, Desain Kerajinan, Mode dan Tata Busana, Seni Murni, Desain
Grafis, Media Interaktif, Fotografi and Tekstil), Bisnis (Business and Technician Education
Council), Konstruksi (Teknik Sipil, Dasar Konstruksi, Layanan Bisnis Teknik), Kesehatan
dan Kesejahteraan (Kesehatan dan Kesejahteraan Sosial, Ilmu Kesehatan),
 Teknologi Informasi dan Komputer (Pengembangan Piranti Lunak, Sistem Jaringan),
 Land Based Subjects (Countryside Management, Manajemen Perikanan, Hortikultura,
Pengajin Besi dengan Pengerjaan Logam), Media, Musik, dan Seni Pertunjukan (Media
Produksi, Pengembangan Games, Media Interaktif dan Radio, Produksi Musik, Teknologi
Musik, Seni Pertunjukan dengan Peran, Tari dan Desain), Sains (Sains Terapan, Teknologi
Gigi, Ilmu Forensik, Olahraga dan Ilmu Olahraga).
November, 9,
2016
10
Terdapat berbagai macam tipe lembaga pendidikan tinggi termasuk diantaranya
adalah universitas, perguruan tinggi (higher education colleges), dan university
colleges. Lembaga pendidikan tinggi di England sangat beragam baik segi
ukuran, misi dan sejarahnya.
Tahun 2011 tercatat 165 institusi pendidikan tinggi di Inggris yang pendanaannya
diatur pemerintah. Hanya terdapat satu universitas yang tergolong swasta
(independent), yaitu The University of Buckingham yang didirikan pada tahun
1970. Salah satu yang termasuk grup bergengsi dengan termasuk didalamnya 24
universitas-universitas terkemuka seperti Universitas Cambridge, Imperial College
London, London School of Economics & Political Science, dan Universitas Oxford
, adalah Russell Group.
Di England terdapat sistem universitas yang terdiri dari colleges (collegiate
system). Sistem pendidikan berupa colleges ini diadopsi oleh universitas
terkemuka, yaitu: Universitas Oxford, Universitas Cambridge dan Universitas
Durham. Universitas Oxford terdiri dari 38 colleges dan 6 permanent private halls.
Dengan jumlah yang tidak kalah banyaknya, Universitas Cambridge terdiri atas
31 colleges; yang tertua bernama Peterhouse yang didirikan pada tahun 1284
dan college terbaru yaitu Robinson didirikan pada tahun 1979. Sedangkan
Universitas Durham terbagi menjadi 16 colleges.
November, 9,
2016
11
EDUCATION IN WALES
November, 9,
2016
12
The structure of the Welsh educational system :
• Compulsory schooling
Most parents are choosing to educate through school-based provision and it may
take place at either home or school. Most children begin school at age four or four
and a half year when parents enroll their children in September of the reception
year.
1. Primary education
The foundation phase, a unique new curriculum in 2008, places great
emphasis on children learning by doing. Children are given more
opportunities to gain first hand experiences through play and active
involvement rather than by completing exercises in books.
2. Secondary education
Pupils in secondary school take part in the compulsory GSCE and the non-
compulsory A-level or BTEC qualifications at age 16 and 18.
November, 9,
2016
13
3. Further education
It includes full- and part-time learning for people over compulsory school age,
excluding higher education
4. Adult Community Learning
It is a form of adult education or lifelong learning delivered and supported by local
authorities in Wales. Programs can be formal or informal, vocational, an academic
or leisure oriented
5. Higher education
Students normally enter higher education from 18 onwards. The typical first degree
offered at Welsh universities is the Bachelor’s degree, taking three years to
complete full-time. Some institutions offer an undergraduate master’s degree as a
first degree, lasting four years. Some universities offer a vocationally based
Foundation degree, typically two years in length.
November, 9,
2016
14
in Scotland
Structure of Scottish Education System
•Primary education:
7 years of education (P1 to P7) : Ages 4 ½ to 11 ½
2,184 schools & 382,783 pupils
•Secondary education:
6 years of education (S1 to S6) : Ages 11 ½ to 17
Compulsory to S4
381 schools & 312,979 pupils
Curriculum
• The national curriculum for Scottish schools for learners from age 3 to 18. In
2003, work began on an education reform program, to produce a
new Curriculum for Excellence that would replace existing guidance on the
school curriculum. Curriculum for Excellence was launched in Scottish
secondary schools from school session 2012–2013.
Curriculum for
Excellence
• Designed to develop skills rather than specific knowledge
• 4 key purposes of education enable learners to become:
Successful learners
Confident individuals
Responsible citizens
Effective contributors
EDUCATION IN NORTHERN
IRELAND
November, 9,
2016
21
Year Groups (Age Groups)
Year Groups (Age
Groups)
O Based on their age
on 1 September,
children join a
specific year group
in September.
O All children move up
one year group
every year, so that
all the children in a
class are a similar
age.
November, 9,
2016
22
Key Stages of Education
1. Early years (0-4 years)
Childcare settings for babies and toddlers.
2. Primary Education
O All children must attend primary school between the
ages of five and eleven.
O Most children start primary school in Year 1. The rest
of primary education is divided into three key stages:
a) Foundation stage: Year 1 and Year 2.
b) Key Stage 1: Years 3 and 4
c) Key Stage 2: Years 5, 6 and 7
O Teachers assess pupils at regular intervals throughout
the year, with more detailed tests at the end of Key
Stage 1 and 2.
November, 9,
2016
23
3. Secondary education
O Secondary school starts with Year 8 (aged 11-
12) and students move up a year every
September.
O Students will be assessed by teachers and take
tests to monitor their progress.
O At the end of Year 12 (aged 16) pupils take
important exams called GCSEs.
O Pupils may choose to leave school after these
exams, or continue to study for further exams
to gain entry to college or university.
August 30,
2022
24
In Primary School
November, 9,
2016
25
Timetable of A Typical Day
In Primary School
In secondary school
O Registration or tutor time
O Assembly: meeting of teachers and children at set times
during the week. In some schools, this might include
prayers and religious songs.
O Period (lesson) 1
O Period 2
O Morning break
O Period 3
O Period 4
O Period 5
O Lunch break and playtime
O Period 6 and registration
O Period 7
November, 9,
2016
26
August 30,
2022
27
Source:
O Sulaiman, Fauzi T.A. 2012. Sistem Pendidikan di Inggris. London: Divisi
Pendidikan, Kedutaan Besar Republik Indonesia (KBRI) London
O https://eal.britishcouncil.org/parents/education-system-northern-ireland
O https://googleweblight.com/?lite_url=https://en.m.wikipedia.org/wiki/Education_in
_Wales&ei=kLjmtzBF&lc=en-
ID&s=1&m=348&host=www.google.co.id&ts=1479468785&sig=AF9NednRi-
7on0n5ZOrYU-JNxg1VqsWXgQ
O http://www.kuberbagi17.com/2015/02/sistem-pendidikan-di-inggris.html?m=1
O http://ppilondon.org/studi-di-london/pendidikan-di-inggris/
O https://www.google.com/url?q=http://gatheredtogether.bemis.org.uk/wp-
content/uploads/The-Scottish-Education-
System.pptx&sa=U&ved=0ahUKEwjyy8ajv7LQAhVCQY8KHakyBBoQFggMMAM
&usg=AFQjCNEUjIGSbhjiqvAsT4xWaPjTVjsJ8w
O http://www.curriculumforexcellencescotland.gov.uk
O https://en.m.wikipedia.org/wiki/Education_in_Scotlandhttps://en.m.wikipedia.org/
wiki/Curriculum_for_Excellencehttps://www.google.com/url?q=http://www.oecd.or
g/std/na/38685019.ppt&sa=U&ved=0ahUKEwij3qKVw7LQAhWHRo8KHT_sCu8
QFggGMAA&usg=AFQjCNHu4zx1gYnx3KG93wPPO2oG0gjmZQ
November, 9,
2016
28
THANK YOU 
November, 9,
2016
29

More Related Content

Similar to Education System in UK.pptx

SMA Terbuka Negeri 5 Depok, Jawa Barat
SMA Terbuka Negeri 5 Depok, Jawa BaratSMA Terbuka Negeri 5 Depok, Jawa Barat
SMA Terbuka Negeri 5 Depok, Jawa Barat
andrianopsyah
 
Pendidikan Umum Dan TVET
Pendidikan Umum Dan TVETPendidikan Umum Dan TVET
Pendidikan Umum Dan TVET
afinde
 
Perbandingan pendidikan
Perbandingan pendidikanPerbandingan pendidikan
Perbandingan pendidikan
Ahmad Mu'alim
 
belajar-ke-inggris-stp-bandung-10-maret-2014.pptx
belajar-ke-inggris-stp-bandung-10-maret-2014.pptxbelajar-ke-inggris-stp-bandung-10-maret-2014.pptx
belajar-ke-inggris-stp-bandung-10-maret-2014.pptx
RumahBeasiswaBudiWal
 
Pilihan setelah lulus smp
Pilihan setelah lulus smpPilihan setelah lulus smp
Pilihan setelah lulus smp
Naya Ti
 
pendahuluan minta bangunan 2013.doc
pendahuluan minta bangunan 2013.docpendahuluan minta bangunan 2013.doc
pendahuluan minta bangunan 2013.doc
indrayud
 
Perbandingan Sistem Pendidikan Indonesia dan Singapura
Perbandingan Sistem Pendidikan Indonesia dan SingapuraPerbandingan Sistem Pendidikan Indonesia dan Singapura
Perbandingan Sistem Pendidikan Indonesia dan Singapura
Emirita Reta
 

Similar to Education System in UK.pptx (20)

Makalah kurikulum belanda
Makalah kurikulum belandaMakalah kurikulum belanda
Makalah kurikulum belanda
 
kurikulum malaysia dan france.docx
kurikulum malaysia dan france.docxkurikulum malaysia dan france.docx
kurikulum malaysia dan france.docx
 
3 finlandia kurikulum pendidikan finlandia
3 finlandia kurikulum pendidikan finlandia3 finlandia kurikulum pendidikan finlandia
3 finlandia kurikulum pendidikan finlandia
 
SMA Terbuka Negeri 5 Depok, Jawa Barat
SMA Terbuka Negeri 5 Depok, Jawa BaratSMA Terbuka Negeri 5 Depok, Jawa Barat
SMA Terbuka Negeri 5 Depok, Jawa Barat
 
1. Perbandingan Pendidikan Islam.ppt
1. Perbandingan Pendidikan Islam.ppt1. Perbandingan Pendidikan Islam.ppt
1. Perbandingan Pendidikan Islam.ppt
 
Pendidikan Umum Dan TVET
Pendidikan Umum Dan TVETPendidikan Umum Dan TVET
Pendidikan Umum Dan TVET
 
Perbandingan pendidikan
Perbandingan pendidikanPerbandingan pendidikan
Perbandingan pendidikan
 
Kurikulum di belanda
Kurikulum di belandaKurikulum di belanda
Kurikulum di belanda
 
AUSTRALIA
AUSTRALIAAUSTRALIA
AUSTRALIA
 
SISTEM PENDIDIKAN PRANCIS & INDONESIA
SISTEM PENDIDIKAN PRANCIS & INDONESIASISTEM PENDIDIKAN PRANCIS & INDONESIA
SISTEM PENDIDIKAN PRANCIS & INDONESIA
 
PPT KURIKULUM PENGGERAK.pptx
PPT KURIKULUM PENGGERAK.pptxPPT KURIKULUM PENGGERAK.pptx
PPT KURIKULUM PENGGERAK.pptx
 
Program Beasiswa Kampung Inggris
Program Beasiswa Kampung InggrisProgram Beasiswa Kampung Inggris
Program Beasiswa Kampung Inggris
 
belajar-ke-inggris-stp-bandung-10-maret-2014.pptx
belajar-ke-inggris-stp-bandung-10-maret-2014.pptxbelajar-ke-inggris-stp-bandung-10-maret-2014.pptx
belajar-ke-inggris-stp-bandung-10-maret-2014.pptx
 
2_PAKEJ MP.pptx
2_PAKEJ MP.pptx2_PAKEJ MP.pptx
2_PAKEJ MP.pptx
 
cross culture understanding
cross culture understandingcross culture understanding
cross culture understanding
 
Pilihan setelah lulus smp
Pilihan setelah lulus smpPilihan setelah lulus smp
Pilihan setelah lulus smp
 
pendahuluan minta bangunan 2013.doc
pendahuluan minta bangunan 2013.docpendahuluan minta bangunan 2013.doc
pendahuluan minta bangunan 2013.doc
 
Ringkasan materi Komparasi Pendidikan
Ringkasan materi Komparasi PendidikanRingkasan materi Komparasi Pendidikan
Ringkasan materi Komparasi Pendidikan
 
Kurikulum di singapura
Kurikulum di singapuraKurikulum di singapura
Kurikulum di singapura
 
Perbandingan Sistem Pendidikan Indonesia dan Singapura
Perbandingan Sistem Pendidikan Indonesia dan SingapuraPerbandingan Sistem Pendidikan Indonesia dan Singapura
Perbandingan Sistem Pendidikan Indonesia dan Singapura
 

More from mochmalikalfirdaus (10)

Revise Need Analysis - Group 3.pptx
Revise Need Analysis - Group 3.pptxRevise Need Analysis - Group 3.pptx
Revise Need Analysis - Group 3.pptx
 
Tugas IHT Kelompok 4.pptx
Tugas IHT Kelompok 4.pptxTugas IHT Kelompok 4.pptx
Tugas IHT Kelompok 4.pptx
 
fraenkel4_ppt_ch06.ppt
fraenkel4_ppt_ch06.pptfraenkel4_ppt_ch06.ppt
fraenkel4_ppt_ch06.ppt
 
IMPLEMENTASI-KAMPUS-MERDEKA-BELAJAR-08062020.ppt
IMPLEMENTASI-KAMPUS-MERDEKA-BELAJAR-08062020.pptIMPLEMENTASI-KAMPUS-MERDEKA-BELAJAR-08062020.ppt
IMPLEMENTASI-KAMPUS-MERDEKA-BELAJAR-08062020.ppt
 
24022020-Kebijakan_BOS_Mendukung_Merdeka_Belajar.pptx
24022020-Kebijakan_BOS_Mendukung_Merdeka_Belajar.pptx24022020-Kebijakan_BOS_Mendukung_Merdeka_Belajar.pptx
24022020-Kebijakan_BOS_Mendukung_Merdeka_Belajar.pptx
 
fileCh 10 The Scope of the Contemporary Tourism Sector.ppt
fileCh 10 The Scope of the Contemporary Tourism Sector.pptfileCh 10 The Scope of the Contemporary Tourism Sector.ppt
fileCh 10 The Scope of the Contemporary Tourism Sector.ppt
 
IMPLEMENTASI-KAMPUS-MERDEKA-BELAJAR-08062020.ppt
IMPLEMENTASI-KAMPUS-MERDEKA-BELAJAR-08062020.pptIMPLEMENTASI-KAMPUS-MERDEKA-BELAJAR-08062020.ppt
IMPLEMENTASI-KAMPUS-MERDEKA-BELAJAR-08062020.ppt
 
cbd-good-practice-guide-tourism-powerpoint-en.ppt
cbd-good-practice-guide-tourism-powerpoint-en.pptcbd-good-practice-guide-tourism-powerpoint-en.ppt
cbd-good-practice-guide-tourism-powerpoint-en.ppt
 
1_Promoting sustainable tourism through an integrated cluster approach_Fabio ...
1_Promoting sustainable tourism through an integrated cluster approach_Fabio ...1_Promoting sustainable tourism through an integrated cluster approach_Fabio ...
1_Promoting sustainable tourism through an integrated cluster approach_Fabio ...
 
EFT ADVENTURE TOUR.pptx
EFT ADVENTURE TOUR.pptxEFT ADVENTURE TOUR.pptx
EFT ADVENTURE TOUR.pptx
 

Recently uploaded

Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptxContoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
IvvatulAini
 
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptxPPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
MaskuratulMunawaroh
 
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docxKISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
DewiUmbar
 

Recently uploaded (20)

Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, FigmaPengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
 
Penyebaran Pemahaman Merdeka Belajar Aksi Nyata PMM
Penyebaran Pemahaman Merdeka Belajar Aksi Nyata PMMPenyebaran Pemahaman Merdeka Belajar Aksi Nyata PMM
Penyebaran Pemahaman Merdeka Belajar Aksi Nyata PMM
 
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptxMemperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
 
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
 
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusiaKonseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
 
Prakarsa Perubahan dan kanvas ATAP (1).pptx
Prakarsa Perubahan dan kanvas ATAP (1).pptxPrakarsa Perubahan dan kanvas ATAP (1).pptx
Prakarsa Perubahan dan kanvas ATAP (1).pptx
 
Topik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan Berkelanjutan
Topik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan BerkelanjutanTopik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan Berkelanjutan
Topik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan Berkelanjutan
 
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
 
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptxAKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
 
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
 
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptxContoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
 
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptxOPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
 
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptxPPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
 
Panduan Memahami Data Rapor Pendidikan 2024
Panduan Memahami Data Rapor Pendidikan 2024Panduan Memahami Data Rapor Pendidikan 2024
Panduan Memahami Data Rapor Pendidikan 2024
 
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docxKISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
 
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 

Education System in UK.pptx

  • 3. O Grammar school adalah sekolah yang diperkirakan pertama kali didirikan pada tahun 598 di Inggris. O Di Inggris, pertama kali program wajib belajar diberlakukan pada tahun 1880. Wajib belajar yang diberlakukan pada saat itu hanya untuk anak berusia 5- 10 tahun. Namun, pada tahun 1918 bertambah menjadi 14 tahun dan pada tahun selanjutnya berkembang menjadi 15 tahun, 16 tahun, 18 tahun (Soelaiman, 2012). November, 9, 2016 3
  • 5. System pendidikan di Inggris dibagi menjadi beberapa jenjang berdasarkan umur: O Pendidikan pra-primer (pre-primary education), usia 3-4 tahun. O Pendidikan primer (primary education), usia 4-11 tahun. O Pendidikan sekunder (secondary education), usia 11-16 tahun. O Pendidikan lanjutan (further education), usia 16-18 tahun. O Pendidikan tinggi (higher education), usia >18 tahun. Umumnya setelah menyelesaikan pendidikan sekunder, siswa mengambil ujian General Certificate of Secondary Education (GCSE) untuk melajutkan ke pendidikan lanjutan (further education) selama 2 tahun. Setelah mendapatkan nilai GCSE, biasanya siswa di Inggris mengambil kualifikasi AS (Advance Subsidiary) level yang kemudian dilanjutkan dengan A-Level yang dipakai sebagai syarat melanjutkan pendidikan ke universitas. November, 9, 2016 5
  • 6. Bagi yang memilih sekolah kejuruan dan ingin memasuki lapangan kerja lebih cepat, mereka dapat mengambil pendidikan kejuruan (vocational), sebagai contoh, pendidikan untuk mendapatkan sertifikat National Vocational Qualification (NVQ). Pemegang kualifikasi pendidikan kejuruan NVQ tetap mempunyai peluang untuk dapat meneruskan pendidikan mereka ke tingkat perguruan tinggi setelah memenuhi beberapa ketentuan akademis. Terdapat dua tipe sekolah di Inggris berdasarkan sumber pembiayaannya: O Sekolah yang dibiayai pemerintah (publicly-funded schools) atau state school. O Sekolah swasta (non grant-aided schools) atau private school. Pada pendidikan pra-primer (pre-primary education) waktu pengajaran yang diterapkan adalah 12 jam dalam seminggu. Pada pendidikan primer (primary education) dan pendidikan sekunder (secondary education) tahun ajaran baru biasanya dimulai awal September dan diakhiri bulan Juli tahun berikutnya. Umumnya sekolah beroperasi pada hari Senin sampai Jum’at. Waktu pengajaran minimum dalam satu minggu: November, 9, 2016 6
  • 7. Di Inggris, peran pengembangan kurikulum wajib belajar berada di tangan Departemen Pendidikan (DfE). Pada tingkat pendidikan primer, mata pelajaran yang diajarkan dibagi berdasarkan tingkatan Key Stage. Materi yang termasuk dalam tingkatan Key Stage 1 sampai dengan Key Stage 3 adalah Bahasa Inggris, Matematika, Sains, Desain dan Teknologi, Teknologi Informasi dan Komunikasi, Sejarah, Geografi, Seni dan Desain, Musik dan Olahraga. Pada Key Stage 3siswa wajib mengambil mata pelajaran Bahasa Asing dan Kewarganegaraan. Setelah menyelesaikan Key Stage 3, siswa mulai dihadapkan dengan berbagai pilihan, yaitu setelah menyelesaikan Year 9. Saat baru memasuki Year 10 pilihan tersebut adalah siswa mulai memilih mata pelajaran, yaitu mata pelajaran wajib dan pilihan. November, 9, 2016 7
  • 8. Mata pelajaran wajib dan termasuk yang diujikan, antara lain: Bahasa Inggris, Matematika, Sains. Mata pelajaran tersebut juga yang termasuk diujikan dalam ujian nasional General Certificate of Secondary Education (GCSE) di akhir Year 11. Sebagai catatan, cakupan mata pelajaran wajib dapat beragam tergantung sekolah. Terdapat pula mata pelajaran wajib namun mungkin tidak diujikan (tergantung sekolah), antara lain:  Pendidikan karir  Kewarganegaraan  Teknologi Informasi dan Komunikasi  Olahraga  Pelajaran Agama  Pendidikan hubungan manusia  Pendidikan kerja praktek November, 9, 2016 8
  • 9. Mata pelajaran pilihan sangat beragam dan tergantung dari sekolah yang menyediakannya. Namun setiap sekolah harus menyediakan satu dari 4 bidang di bawah:  Seni (termasuk Seni Desain, Musik, Tari, Drama dan Art Media )  Teknologi dan Desain  Kemanusiaan (Sejarah dan Geografi)  Bahasa Asing Modern Mata pelajaran pilihan lainnya dapat termasuk: Studi Bisnis, Teknik (Engineering), Kesehatan dan Kesejahteraan Sosial, Pariwisata (leisure and tourism), Manufaktur dan lain sebagainya. November, 9, 2016 9
  • 10. FURTHER EDUCATION Siswa yang ingin melanjutkan ke tingkat perguruan tinggi atau universitas memilih melanjutkan di sekolah yang sama (Year 12) atau melanjutkan ke sixth form college. Kriteria penerimaan siswa baru untuk jenjang pendidikan ini ditentukan oleh sekolah atau college masing-masing. Biaya pendidikan gratis diberikan bagi siswa sampai dengan usia 19 tahun. Tidak ada kurikulum wajib di jenjang pendidikan tingkat lanjutan ini. Siswa dapat memilih berbagai mata pelajaran yang ditawarkan oleh sekolah atau lembaga pendidikan tingkat lanjutan berdasarkan kualifikasi yang mereka inginkan. Pengajar diberi kebebasan untuk memutuskan metode dan materi pengajaran yang dianggap sesuai . Kurikulum yang ditawarkan di sekolah kejuruan, antara lain :  Desain dan Seni (Desain 3D, Desain Kerajinan, Mode dan Tata Busana, Seni Murni, Desain Grafis, Media Interaktif, Fotografi and Tekstil), Bisnis (Business and Technician Education Council), Konstruksi (Teknik Sipil, Dasar Konstruksi, Layanan Bisnis Teknik), Kesehatan dan Kesejahteraan (Kesehatan dan Kesejahteraan Sosial, Ilmu Kesehatan),  Teknologi Informasi dan Komputer (Pengembangan Piranti Lunak, Sistem Jaringan),  Land Based Subjects (Countryside Management, Manajemen Perikanan, Hortikultura, Pengajin Besi dengan Pengerjaan Logam), Media, Musik, dan Seni Pertunjukan (Media Produksi, Pengembangan Games, Media Interaktif dan Radio, Produksi Musik, Teknologi Musik, Seni Pertunjukan dengan Peran, Tari dan Desain), Sains (Sains Terapan, Teknologi Gigi, Ilmu Forensik, Olahraga dan Ilmu Olahraga). November, 9, 2016 10
  • 11. Terdapat berbagai macam tipe lembaga pendidikan tinggi termasuk diantaranya adalah universitas, perguruan tinggi (higher education colleges), dan university colleges. Lembaga pendidikan tinggi di England sangat beragam baik segi ukuran, misi dan sejarahnya. Tahun 2011 tercatat 165 institusi pendidikan tinggi di Inggris yang pendanaannya diatur pemerintah. Hanya terdapat satu universitas yang tergolong swasta (independent), yaitu The University of Buckingham yang didirikan pada tahun 1970. Salah satu yang termasuk grup bergengsi dengan termasuk didalamnya 24 universitas-universitas terkemuka seperti Universitas Cambridge, Imperial College London, London School of Economics & Political Science, dan Universitas Oxford , adalah Russell Group. Di England terdapat sistem universitas yang terdiri dari colleges (collegiate system). Sistem pendidikan berupa colleges ini diadopsi oleh universitas terkemuka, yaitu: Universitas Oxford, Universitas Cambridge dan Universitas Durham. Universitas Oxford terdiri dari 38 colleges dan 6 permanent private halls. Dengan jumlah yang tidak kalah banyaknya, Universitas Cambridge terdiri atas 31 colleges; yang tertua bernama Peterhouse yang didirikan pada tahun 1284 dan college terbaru yaitu Robinson didirikan pada tahun 1979. Sedangkan Universitas Durham terbagi menjadi 16 colleges. November, 9, 2016 11
  • 13. The structure of the Welsh educational system : • Compulsory schooling Most parents are choosing to educate through school-based provision and it may take place at either home or school. Most children begin school at age four or four and a half year when parents enroll their children in September of the reception year. 1. Primary education The foundation phase, a unique new curriculum in 2008, places great emphasis on children learning by doing. Children are given more opportunities to gain first hand experiences through play and active involvement rather than by completing exercises in books. 2. Secondary education Pupils in secondary school take part in the compulsory GSCE and the non- compulsory A-level or BTEC qualifications at age 16 and 18. November, 9, 2016 13
  • 14. 3. Further education It includes full- and part-time learning for people over compulsory school age, excluding higher education 4. Adult Community Learning It is a form of adult education or lifelong learning delivered and supported by local authorities in Wales. Programs can be formal or informal, vocational, an academic or leisure oriented 5. Higher education Students normally enter higher education from 18 onwards. The typical first degree offered at Welsh universities is the Bachelor’s degree, taking three years to complete full-time. Some institutions offer an undergraduate master’s degree as a first degree, lasting four years. Some universities offer a vocationally based Foundation degree, typically two years in length. November, 9, 2016 14
  • 16.
  • 17. Structure of Scottish Education System •Primary education: 7 years of education (P1 to P7) : Ages 4 ½ to 11 ½ 2,184 schools & 382,783 pupils •Secondary education: 6 years of education (S1 to S6) : Ages 11 ½ to 17 Compulsory to S4 381 schools & 312,979 pupils
  • 18. Curriculum • The national curriculum for Scottish schools for learners from age 3 to 18. In 2003, work began on an education reform program, to produce a new Curriculum for Excellence that would replace existing guidance on the school curriculum. Curriculum for Excellence was launched in Scottish secondary schools from school session 2012–2013. Curriculum for Excellence • Designed to develop skills rather than specific knowledge • 4 key purposes of education enable learners to become: Successful learners Confident individuals Responsible citizens Effective contributors
  • 19.
  • 20.
  • 22. Year Groups (Age Groups) Year Groups (Age Groups) O Based on their age on 1 September, children join a specific year group in September. O All children move up one year group every year, so that all the children in a class are a similar age. November, 9, 2016 22
  • 23. Key Stages of Education 1. Early years (0-4 years) Childcare settings for babies and toddlers. 2. Primary Education O All children must attend primary school between the ages of five and eleven. O Most children start primary school in Year 1. The rest of primary education is divided into three key stages: a) Foundation stage: Year 1 and Year 2. b) Key Stage 1: Years 3 and 4 c) Key Stage 2: Years 5, 6 and 7 O Teachers assess pupils at regular intervals throughout the year, with more detailed tests at the end of Key Stage 1 and 2. November, 9, 2016 23
  • 24. 3. Secondary education O Secondary school starts with Year 8 (aged 11- 12) and students move up a year every September. O Students will be assessed by teachers and take tests to monitor their progress. O At the end of Year 12 (aged 16) pupils take important exams called GCSEs. O Pupils may choose to leave school after these exams, or continue to study for further exams to gain entry to college or university. August 30, 2022 24
  • 25. In Primary School November, 9, 2016 25 Timetable of A Typical Day In Primary School
  • 26. In secondary school O Registration or tutor time O Assembly: meeting of teachers and children at set times during the week. In some schools, this might include prayers and religious songs. O Period (lesson) 1 O Period 2 O Morning break O Period 3 O Period 4 O Period 5 O Lunch break and playtime O Period 6 and registration O Period 7 November, 9, 2016 26
  • 28. Source: O Sulaiman, Fauzi T.A. 2012. Sistem Pendidikan di Inggris. London: Divisi Pendidikan, Kedutaan Besar Republik Indonesia (KBRI) London O https://eal.britishcouncil.org/parents/education-system-northern-ireland O https://googleweblight.com/?lite_url=https://en.m.wikipedia.org/wiki/Education_in _Wales&ei=kLjmtzBF&lc=en- ID&s=1&m=348&host=www.google.co.id&ts=1479468785&sig=AF9NednRi- 7on0n5ZOrYU-JNxg1VqsWXgQ O http://www.kuberbagi17.com/2015/02/sistem-pendidikan-di-inggris.html?m=1 O http://ppilondon.org/studi-di-london/pendidikan-di-inggris/ O https://www.google.com/url?q=http://gatheredtogether.bemis.org.uk/wp- content/uploads/The-Scottish-Education- System.pptx&sa=U&ved=0ahUKEwjyy8ajv7LQAhVCQY8KHakyBBoQFggMMAM &usg=AFQjCNEUjIGSbhjiqvAsT4xWaPjTVjsJ8w O http://www.curriculumforexcellencescotland.gov.uk O https://en.m.wikipedia.org/wiki/Education_in_Scotlandhttps://en.m.wikipedia.org/ wiki/Curriculum_for_Excellencehttps://www.google.com/url?q=http://www.oecd.or g/std/na/38685019.ppt&sa=U&ved=0ahUKEwij3qKVw7LQAhWHRo8KHT_sCu8 QFggGMAA&usg=AFQjCNHu4zx1gYnx3KG93wPPO2oG0gjmZQ November, 9, 2016 28