SlideShare a Scribd company logo
1 of 15

ASSALAMUALAIKUM WR.WB
SIKLUS HAID
DISUSUN OLEH:
Dwi Risky Sarliyani
Ayu Permata Sari
PENGERTIAN
 Haid adalah perdarahan secara periodik dan siklik dari uterus, disertai
pelepasan (deskuamasi) endometrium (Prof. dr. Hanifa Wiknjosastro,
SpOG , 2005: 103).
 Menstruasi adalah penumpahan lapisan uterus yang terjadi setiap bulan
berupa darah dan jaringan, yang dimulai pada masa pubertas, ketika
seorang perempuan mulai memproduksi cukup hormon tertentu (‘kurir’
kimiawi yang dibawa didalam aliran darah) yang menyebabkan mulainya
aliran darah ini (Robert P. Masland dan David Estridge, 2004: 51).
 Menstruasi adalah puncak dari serangkaian perubahan yang terjadi
karena adanya serangkaian interaksi antara beberapa kelenjer didalam
tubuh (Virnye Winiastri,dkk, 2002: 19).
FAKTOR – FAKTOR YANG MEMPENGARUHI
MENSTRUASI
1. Faktor
hormon 2. Faktor enzim
3. Faktor
vascular
4. Faktor
prostaglandin
GANGGUAN HAID DAN SIKLUSNYA
1. OLIGOMENORRHOE (HAID YANG TIDAK TERATUR)
Oligomenorea adalah panjang siklus haid yang memanjang dari
panjang siklus haid klasik, yaitu lebih dari 35 hari per siklusnya. Volume
perdarahannya umumnya lebih sedikit dari volume perdarahan haid
biasanya.
Penyebab :
 Perpanjangan stadium folikuler ( lamanya 8-9 hari di mulai dari hari ke-5
menstruasi )
 Perpanjangan stadium luteal ( lamanya 15-18 hari setelah ovulasi
 Kedua stadium diatas panjang yang mengakibatkan perpanjangan siklus
haid
Tanda dan gejala :
 Haid jarang yaitu setiap 35 hari sekali
 Pendarahan hadi biasanya berkurang
 Pada beberapa wanita yang mengalami oligomenore terkadang juga
mengalami kesulitan untuk hamil.
PEMERIKSAAN HAID YANG DATANG
TIDAK TERATUR (OLIGOMENORE)
1. Pemeriksaan fisik
dan riwayat siklus haid
2. Tanyakan untuk
kasus yang dialami
3. Pemeriksaan LAB
4. Pemeriksaan
lanjutan
2. AMENORE (TIDAK MENSTRUASI )
Amenore adalah tidak terjadinya menstruasi. Jika menstruasi tidak
pernah terjadi maka disebut amenore primer, jika menstruasi pernah
terjadi tetapi kemudian berhenti selama 6 bulan atau lebih maka disebut
amenore sekunder. Amenore yang normal hanya terjadi sebelum masa
pubertas, selama kehamilan, selama menyusui dan setelah menopause.
Penyebab :
 Amenore bisa terjadi akibat kelainan di otak,
 kelenjar hipofisa,
 kelenjar tiroid,
 kelenjar adrenal,
 ovarium (indung telur) maupun bagian dari sistem reproduksi lainnya.
LANJUTAN…………………………………………
Penyebab amenore primer:
 Tertundanya menarke (menstruasi pertama)
 Kelainan bawaan pada sistem kelamin (misalnya tidak memiliki rahim atau vagina, adanya sekat pada vagina,
serviks yang sempit, lubang pada selaput yang menutupi vagina terlalu sempit/himen imperforata)
 Penurunan berat badan yang drastis (akibat kemiskinan, diet berlebihan, anoreksia nervosa, bulimia, dan lain
lain)
 Kelainan bawaan pada sistem kelamin
 Kelainan kromosom (misalnya sindroma Turner atau sindroma Swyer) dimana sel hanya mengandung 1
kromosom X)
 Obesitas yang ekstrim
 Hipoglikemia
 Disgenesis gonad
 Hipogonadisme hipogonadotropik
 Sindroma feminisasi testis
 Hermafrodit sejati
 Penyakit menahun
 Kekurangan gizi
 Penyakit Cushing
 Fibrosis kistik
 Penyakit jantung bawaan (sianotik)
 Kraniofaringioma, tumor ovarium, tumor adrenal
 Hipotiroidisme
 Sindroma adrenogenital
 Sindroma Prader-Willi
 Penyakit ovarium polikista
 Hiperplasia adrenal kongenital
Penyebab amenore sekunder:
 Kehamilan
 Kecemasan akan kehamilan
 Penurunan berat badan yang drastis
 Olah raga yang berlebihan
 Lemak tubuh kurang dari 15-17%extreme
 Mengkonsumsi hormon tambahan
 Obesitas
 Stres emosional
 Menopause
 Kelainan endokrin (misalnya sindroma Cushing yang menghasilkan
sejumlah besar hormon kortisol oleh kelenjar adrenal)
 Obat-obatan (misalnya busulfan, klorambusil, siklofosfamid, pil KB,
fenotiazid)
 Prosedur dilatasi dan kuretase
 Kelainan pada rahim, seperti mola hidatidosa (tumor plasenta) dan
sindrom Asherman (pembentukan jaringan parut pada lapisan rahim
akibat infeksi atau pembedahan).
GEJALA
Gejala lainnya yang mungkin ditemukan pada amenore:
 Sakit kepala
 Galaktore (pembentukan air susu pada wanita yang tidak
hamil dan tidak sedang menyusui)
 Gangguan penglihatan (pada tumor hipofisa)
 Penurunan atau penambahan berat badan yang berarti
 Vagina yang kering
 Hirsutisme (pertumbuhan rambut yang berlebihan, yang
mengikuti pola pria), perubahan suara dan perubahan
ukuran payudara
- DIAGNOSA
- PENGOBATAN
PENDARAHAN BUKAN HAID
Perdarahan Bukan Haid Adalah Perdarahan Yang Terjadi
Dalam Masa Antara 2 Haid Yaitu :
 Metroragia adalah perdarahan dari vagina yang tidak
berhubungan dengan siklus haid. Perdarahan ovulatoir terjadi
pada pertengahan siklus sebagai suatu spotting dan dapat lebih
diyakinkan dengan pengukuran suhu basal tubuh.
Penyebabnya adalah kelainan organik (polip endometrium,
karsinoma endometrium, karsinoma serviks), kelainan fungsional
dan penggunaan estrogen eksogen
 Menoragia adalah Perdarahan siklik yang berlangsung lebih dari 7
hari dengan jumlah darah kadang-kadang cukup banyak.
Penyebab dan pengobatan kasus ini sama dengan hipermenorea.
penyebab pendarahaan di luar haid yaitu :
 Polip serviks
 Erosi portio
 Ulkus portio
 Trauma
 Polip endometrium
Perdarahan di luar haid :
 Metroragia adalah perdarahan yang tidak teratur dan tidak ada hubungannya
 Dengan haid.
Klasifikasi :
 Metroragia oleh karena adanya kehamilan; seperti abortus, kehamilan ektopik.
 Metroragia diluar kehamilan.
Sebab-sebab :
 Metroragia diluar kehamilan dapat disebabkan oleh luka yang tidak sembuh;
carcinoma corpus uteri, carcinoma cervicitis; peradangan dari haemorrhagis (seperti
kolpitis haemorrhagia, endometritis haemorrhagia); hormonal.
Perdarahan fungsional :
 a) Perdarahan Anovulatoar; disebabkan oleh psikis, neurogen, hypofiser, ovarial
(tumor atau ovarium yang polikistik) dan kelainan gizi, metabolik, penyakit akut
maupun kronis.
 b) Perdarahan Ovulatoar; akibat korpus luteum persisten, kelainan pelepasan
endometrium, hipertensi, kelainan darah dan penyakit akut ataupun kronis.
 Terapi : kuretase dan hormonal.

TERIMA KASIH
WASSALAMUALAIKUM WR.WB

More Related Content

What's hot

What's hot (19)

Mola hydatidosa
Mola hydatidosaMola hydatidosa
Mola hydatidosa
 
8. penyakit serta kelainan plasenta
8. penyakit serta kelainan plasenta8. penyakit serta kelainan plasenta
8. penyakit serta kelainan plasenta
 
Mola hidatidosa dan Koriokarsinoma, endometriosis
Mola hidatidosa dan Koriokarsinoma, endometriosisMola hidatidosa dan Koriokarsinoma, endometriosis
Mola hidatidosa dan Koriokarsinoma, endometriosis
 
komplikasi dlm kehamilan
komplikasi dlm kehamilankomplikasi dlm kehamilan
komplikasi dlm kehamilan
 
Kriptorkidisme
KriptorkidismeKriptorkidisme
Kriptorkidisme
 
mola hidatidosa
mola hidatidosamola hidatidosa
mola hidatidosa
 
Endometriosis
EndometriosisEndometriosis
Endometriosis
 
Mioma uteri
Mioma uteriMioma uteri
Mioma uteri
 
Artikel Penyakit & Kelainan Pada Sistem Produksi
Artikel Penyakit & Kelainan Pada Sistem ProduksiArtikel Penyakit & Kelainan Pada Sistem Produksi
Artikel Penyakit & Kelainan Pada Sistem Produksi
 
Penyebab terjadinya pecah ketuban
Penyebab terjadinya pecah ketubanPenyebab terjadinya pecah ketuban
Penyebab terjadinya pecah ketuban
 
Tata laksana praktis gangguan haid
Tata laksana praktis gangguan haidTata laksana praktis gangguan haid
Tata laksana praktis gangguan haid
 
KELAINAN TALI PUSAT Ppt
KELAINAN TALI PUSAT PptKELAINAN TALI PUSAT Ppt
KELAINAN TALI PUSAT Ppt
 
SIKLUS MENSTRUASI
SIKLUS MENSTRUASISIKLUS MENSTRUASI
SIKLUS MENSTRUASI
 
Solusio plasenta AKPER PEMKAB MUNA
Solusio plasenta AKPER PEMKAB MUNA Solusio plasenta AKPER PEMKAB MUNA
Solusio plasenta AKPER PEMKAB MUNA
 
Mola hidatidosa
Mola hidatidosaMola hidatidosa
Mola hidatidosa
 
Sistem Reproduksi pada Manusia
Sistem Reproduksi pada ManusiaSistem Reproduksi pada Manusia
Sistem Reproduksi pada Manusia
 
Mola hidatidosa
Mola hidatidosaMola hidatidosa
Mola hidatidosa
 
Bab ii. tinjauan pustaka
Bab ii. tinjauan pustakaBab ii. tinjauan pustaka
Bab ii. tinjauan pustaka
 
Pp mola
Pp molaPp mola
Pp mola
 

Viewers also liked

Viewers also liked (13)

Marioly Ccs Museo Emilio Caraffa(Remodelacion).
Marioly Ccs Museo Emilio Caraffa(Remodelacion).Marioly Ccs Museo Emilio Caraffa(Remodelacion).
Marioly Ccs Museo Emilio Caraffa(Remodelacion).
 
Vacaciones Navidad 09 10, Alejandro Parres
Vacaciones Navidad 09 10, Alejandro ParresVacaciones Navidad 09 10, Alejandro Parres
Vacaciones Navidad 09 10, Alejandro Parres
 
Convocatoria Facultad de Administración
Convocatoria Facultad de AdministraciónConvocatoria Facultad de Administración
Convocatoria Facultad de Administración
 
Roy lichtenstein
Roy lichtensteinRoy lichtenstein
Roy lichtenstein
 
Topwear Collection For Men- Bewakoof.com
Topwear Collection For Men- Bewakoof.comTopwear Collection For Men- Bewakoof.com
Topwear Collection For Men- Bewakoof.com
 
Financial management unit 1
Financial management unit  1Financial management unit  1
Financial management unit 1
 
Transforming Finance Industry using Data Analytics
Transforming Finance Industry using Data AnalyticsTransforming Finance Industry using Data Analytics
Transforming Finance Industry using Data Analytics
 
5 infatec02
5 infatec025 infatec02
5 infatec02
 
SIKUR / GranitePhone
SIKUR / GranitePhoneSIKUR / GranitePhone
SIKUR / GranitePhone
 
Ana Quelhas, Directora de Planificación Energética del Grupo EDP
Ana Quelhas, Directora de Planificación Energética del Grupo EDPAna Quelhas, Directora de Planificación Energética del Grupo EDP
Ana Quelhas, Directora de Planificación Energética del Grupo EDP
 
Chester barnard
Chester barnardChester barnard
Chester barnard
 
Plain Half Sleeves T-Shirt Collection - Bewakoof.com
Plain Half Sleeves T-Shirt Collection - Bewakoof.comPlain Half Sleeves T-Shirt Collection - Bewakoof.com
Plain Half Sleeves T-Shirt Collection - Bewakoof.com
 
Crm infoventures manual
Crm infoventures manualCrm infoventures manual
Crm infoventures manual
 

Similar to Mekanisme kontrol fisiologi

Makalah konsep ginekologi dan obstetri
Makalah konsep ginekologi dan obstetriMakalah konsep ginekologi dan obstetri
Makalah konsep ginekologi dan obstetriSeptian Muna Barakati
 
Jenis dan penyebab penyakit pada alat reproduksi pada wanita
Jenis dan penyebab penyakit pada alat reproduksi pada wanitaJenis dan penyebab penyakit pada alat reproduksi pada wanita
Jenis dan penyebab penyakit pada alat reproduksi pada wanitarayiputri
 
Makalah konsep ginekologi dan obstetri
Makalah konsep ginekologi dan obstetriMakalah konsep ginekologi dan obstetri
Makalah konsep ginekologi dan obstetriWarnet Raha
 
E booklet - Nyeri Haid dan Kesehatan Reproduksi Remaja 2020
E booklet - Nyeri Haid dan Kesehatan Reproduksi Remaja 2020E booklet - Nyeri Haid dan Kesehatan Reproduksi Remaja 2020
E booklet - Nyeri Haid dan Kesehatan Reproduksi Remaja 2020Ramadina Goethe
 
kanker endometrium kelas keperawatan .pptx
kanker endometrium kelas keperawatan .pptxkanker endometrium kelas keperawatan .pptx
kanker endometrium kelas keperawatan .pptxkurniawati48
 
1. pengantar ginekologi
1. pengantar ginekologi1. pengantar ginekologi
1. pengantar ginekologiJoko Wiwied
 
pdfcoffee.com_haid-gangguanppt-pdf-free.pdf
pdfcoffee.com_haid-gangguanppt-pdf-free.pdfpdfcoffee.com_haid-gangguanppt-pdf-free.pdf
pdfcoffee.com_haid-gangguanppt-pdf-free.pdfnathan pratama
 
Anatomi Fisiologi Sistem Reproduksi Wanita
Anatomi Fisiologi Sistem Reproduksi WanitaAnatomi Fisiologi Sistem Reproduksi Wanita
Anatomi Fisiologi Sistem Reproduksi WanitaMeliFrdl
 
MK ASKEB KOMPLEK 1 BU NIDYA.pdf
MK ASKEB KOMPLEK 1 BU NIDYA.pdfMK ASKEB KOMPLEK 1 BU NIDYA.pdf
MK ASKEB KOMPLEK 1 BU NIDYA.pdfYuyunyagustina
 

Similar to Mekanisme kontrol fisiologi (20)

Makalah konsep ginekologi dan obstetri
Makalah konsep ginekologi dan obstetriMakalah konsep ginekologi dan obstetri
Makalah konsep ginekologi dan obstetri
 
Jenis dan penyebab penyakit pada alat reproduksi pada wanita
Jenis dan penyebab penyakit pada alat reproduksi pada wanitaJenis dan penyebab penyakit pada alat reproduksi pada wanita
Jenis dan penyebab penyakit pada alat reproduksi pada wanita
 
Makalah konsep ginekologi dan obstetri
Makalah konsep ginekologi dan obstetriMakalah konsep ginekologi dan obstetri
Makalah konsep ginekologi dan obstetri
 
Makalah konsep ginekologi dan obstetri
Makalah konsep ginekologi dan obstetriMakalah konsep ginekologi dan obstetri
Makalah konsep ginekologi dan obstetri
 
Makalah konsep ginekologi dan obstetri
Makalah konsep ginekologi dan obstetriMakalah konsep ginekologi dan obstetri
Makalah konsep ginekologi dan obstetri
 
Apakah perdarahan vagina normal
Apakah perdarahan vagina normalApakah perdarahan vagina normal
Apakah perdarahan vagina normal
 
E booklet - Nyeri Haid dan Kesehatan Reproduksi Remaja 2020
E booklet - Nyeri Haid dan Kesehatan Reproduksi Remaja 2020E booklet - Nyeri Haid dan Kesehatan Reproduksi Remaja 2020
E booklet - Nyeri Haid dan Kesehatan Reproduksi Remaja 2020
 
kanker endometrium kelas keperawatan .pptx
kanker endometrium kelas keperawatan .pptxkanker endometrium kelas keperawatan .pptx
kanker endometrium kelas keperawatan .pptx
 
Gangguan haid
Gangguan haidGangguan haid
Gangguan haid
 
Kel 3 fertilisasi
Kel 3 fertilisasiKel 3 fertilisasi
Kel 3 fertilisasi
 
askep infertilisasi
askep infertilisasiaskep infertilisasi
askep infertilisasi
 
Siklus Reproduksi Wanita
Siklus Reproduksi WanitaSiklus Reproduksi Wanita
Siklus Reproduksi Wanita
 
MIOMA_UTERI.pptx
MIOMA_UTERI.pptxMIOMA_UTERI.pptx
MIOMA_UTERI.pptx
 
Kista askep 2
Kista askep 2Kista askep 2
Kista askep 2
 
1. pengantar ginekologi
1. pengantar ginekologi1. pengantar ginekologi
1. pengantar ginekologi
 
Tumor dan kanker
Tumor dan kankerTumor dan kanker
Tumor dan kanker
 
pdfcoffee.com_haid-gangguanppt-pdf-free.pdf
pdfcoffee.com_haid-gangguanppt-pdf-free.pdfpdfcoffee.com_haid-gangguanppt-pdf-free.pdf
pdfcoffee.com_haid-gangguanppt-pdf-free.pdf
 
Makalah endometriosis
Makalah endometriosisMakalah endometriosis
Makalah endometriosis
 
Anatomi Fisiologi Sistem Reproduksi Wanita
Anatomi Fisiologi Sistem Reproduksi WanitaAnatomi Fisiologi Sistem Reproduksi Wanita
Anatomi Fisiologi Sistem Reproduksi Wanita
 
MK ASKEB KOMPLEK 1 BU NIDYA.pdf
MK ASKEB KOMPLEK 1 BU NIDYA.pdfMK ASKEB KOMPLEK 1 BU NIDYA.pdf
MK ASKEB KOMPLEK 1 BU NIDYA.pdf
 

Recently uploaded

Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docxModul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docxherisriwahyuni
 
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxPrakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxSyaimarChandra1
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxRezaWahyuni6
 
alat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptx
alat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptxalat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptx
alat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptxRioNahak1
 
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional DuniaKarakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional DuniaNadia Putri Ayu
 
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptxTopik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptxsyafnasir
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxFuzaAnggriana
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docxbkandrisaputra
 
Kelompok 1 Bimbingan Konseling Islami (Asas-Asas).pdf
Kelompok 1 Bimbingan Konseling Islami (Asas-Asas).pdfKelompok 1 Bimbingan Konseling Islami (Asas-Asas).pdf
Kelompok 1 Bimbingan Konseling Islami (Asas-Asas).pdfmaulanayazid
 
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxnerow98
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxWirionSembiring2
 
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxJurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxBambang440423
 
Modul 9 Penjas kelompok 7 (evaluasi pembelajaran penjas).ppt
Modul 9 Penjas kelompok 7 (evaluasi pembelajaran penjas).pptModul 9 Penjas kelompok 7 (evaluasi pembelajaran penjas).ppt
Modul 9 Penjas kelompok 7 (evaluasi pembelajaran penjas).pptYanseBetnaArte
 
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptxMODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptxarnisariningsih98
 
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptx
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptxMateri Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptx
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptxc9fhbm7gzj
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...Kanaidi ken
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...Kanaidi ken
 
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxKesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxDwiYuniarti14
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggeraksupriadi611
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5KIKI TRISNA MUKTI
 

Recently uploaded (20)

Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docxModul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
 
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxPrakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
 
alat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptx
alat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptxalat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptx
alat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptx
 
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional DuniaKarakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
 
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptxTopik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
 
Kelompok 1 Bimbingan Konseling Islami (Asas-Asas).pdf
Kelompok 1 Bimbingan Konseling Islami (Asas-Asas).pdfKelompok 1 Bimbingan Konseling Islami (Asas-Asas).pdf
Kelompok 1 Bimbingan Konseling Islami (Asas-Asas).pdf
 
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
 
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxJurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
 
Modul 9 Penjas kelompok 7 (evaluasi pembelajaran penjas).ppt
Modul 9 Penjas kelompok 7 (evaluasi pembelajaran penjas).pptModul 9 Penjas kelompok 7 (evaluasi pembelajaran penjas).ppt
Modul 9 Penjas kelompok 7 (evaluasi pembelajaran penjas).ppt
 
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptxMODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
 
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptx
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptxMateri Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptx
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptx
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
 
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxKesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
 

Mekanisme kontrol fisiologi

  • 2. SIKLUS HAID DISUSUN OLEH: Dwi Risky Sarliyani Ayu Permata Sari
  • 3. PENGERTIAN  Haid adalah perdarahan secara periodik dan siklik dari uterus, disertai pelepasan (deskuamasi) endometrium (Prof. dr. Hanifa Wiknjosastro, SpOG , 2005: 103).  Menstruasi adalah penumpahan lapisan uterus yang terjadi setiap bulan berupa darah dan jaringan, yang dimulai pada masa pubertas, ketika seorang perempuan mulai memproduksi cukup hormon tertentu (‘kurir’ kimiawi yang dibawa didalam aliran darah) yang menyebabkan mulainya aliran darah ini (Robert P. Masland dan David Estridge, 2004: 51).  Menstruasi adalah puncak dari serangkaian perubahan yang terjadi karena adanya serangkaian interaksi antara beberapa kelenjer didalam tubuh (Virnye Winiastri,dkk, 2002: 19).
  • 4. FAKTOR – FAKTOR YANG MEMPENGARUHI MENSTRUASI 1. Faktor hormon 2. Faktor enzim 3. Faktor vascular 4. Faktor prostaglandin
  • 5. GANGGUAN HAID DAN SIKLUSNYA 1. OLIGOMENORRHOE (HAID YANG TIDAK TERATUR) Oligomenorea adalah panjang siklus haid yang memanjang dari panjang siklus haid klasik, yaitu lebih dari 35 hari per siklusnya. Volume perdarahannya umumnya lebih sedikit dari volume perdarahan haid biasanya. Penyebab :  Perpanjangan stadium folikuler ( lamanya 8-9 hari di mulai dari hari ke-5 menstruasi )  Perpanjangan stadium luteal ( lamanya 15-18 hari setelah ovulasi  Kedua stadium diatas panjang yang mengakibatkan perpanjangan siklus haid Tanda dan gejala :  Haid jarang yaitu setiap 35 hari sekali  Pendarahan hadi biasanya berkurang  Pada beberapa wanita yang mengalami oligomenore terkadang juga mengalami kesulitan untuk hamil.
  • 6. PEMERIKSAAN HAID YANG DATANG TIDAK TERATUR (OLIGOMENORE) 1. Pemeriksaan fisik dan riwayat siklus haid 2. Tanyakan untuk kasus yang dialami 3. Pemeriksaan LAB 4. Pemeriksaan lanjutan
  • 7. 2. AMENORE (TIDAK MENSTRUASI ) Amenore adalah tidak terjadinya menstruasi. Jika menstruasi tidak pernah terjadi maka disebut amenore primer, jika menstruasi pernah terjadi tetapi kemudian berhenti selama 6 bulan atau lebih maka disebut amenore sekunder. Amenore yang normal hanya terjadi sebelum masa pubertas, selama kehamilan, selama menyusui dan setelah menopause. Penyebab :  Amenore bisa terjadi akibat kelainan di otak,  kelenjar hipofisa,  kelenjar tiroid,  kelenjar adrenal,  ovarium (indung telur) maupun bagian dari sistem reproduksi lainnya.
  • 8. LANJUTAN………………………………………… Penyebab amenore primer:  Tertundanya menarke (menstruasi pertama)  Kelainan bawaan pada sistem kelamin (misalnya tidak memiliki rahim atau vagina, adanya sekat pada vagina, serviks yang sempit, lubang pada selaput yang menutupi vagina terlalu sempit/himen imperforata)  Penurunan berat badan yang drastis (akibat kemiskinan, diet berlebihan, anoreksia nervosa, bulimia, dan lain lain)  Kelainan bawaan pada sistem kelamin  Kelainan kromosom (misalnya sindroma Turner atau sindroma Swyer) dimana sel hanya mengandung 1 kromosom X)  Obesitas yang ekstrim  Hipoglikemia  Disgenesis gonad  Hipogonadisme hipogonadotropik  Sindroma feminisasi testis  Hermafrodit sejati  Penyakit menahun  Kekurangan gizi  Penyakit Cushing  Fibrosis kistik  Penyakit jantung bawaan (sianotik)  Kraniofaringioma, tumor ovarium, tumor adrenal  Hipotiroidisme  Sindroma adrenogenital  Sindroma Prader-Willi  Penyakit ovarium polikista  Hiperplasia adrenal kongenital
  • 9. Penyebab amenore sekunder:  Kehamilan  Kecemasan akan kehamilan  Penurunan berat badan yang drastis  Olah raga yang berlebihan  Lemak tubuh kurang dari 15-17%extreme  Mengkonsumsi hormon tambahan  Obesitas  Stres emosional  Menopause  Kelainan endokrin (misalnya sindroma Cushing yang menghasilkan sejumlah besar hormon kortisol oleh kelenjar adrenal)  Obat-obatan (misalnya busulfan, klorambusil, siklofosfamid, pil KB, fenotiazid)  Prosedur dilatasi dan kuretase  Kelainan pada rahim, seperti mola hidatidosa (tumor plasenta) dan sindrom Asherman (pembentukan jaringan parut pada lapisan rahim akibat infeksi atau pembedahan).
  • 10. GEJALA Gejala lainnya yang mungkin ditemukan pada amenore:  Sakit kepala  Galaktore (pembentukan air susu pada wanita yang tidak hamil dan tidak sedang menyusui)  Gangguan penglihatan (pada tumor hipofisa)  Penurunan atau penambahan berat badan yang berarti  Vagina yang kering  Hirsutisme (pertumbuhan rambut yang berlebihan, yang mengikuti pola pria), perubahan suara dan perubahan ukuran payudara
  • 12. PENDARAHAN BUKAN HAID Perdarahan Bukan Haid Adalah Perdarahan Yang Terjadi Dalam Masa Antara 2 Haid Yaitu :  Metroragia adalah perdarahan dari vagina yang tidak berhubungan dengan siklus haid. Perdarahan ovulatoir terjadi pada pertengahan siklus sebagai suatu spotting dan dapat lebih diyakinkan dengan pengukuran suhu basal tubuh. Penyebabnya adalah kelainan organik (polip endometrium, karsinoma endometrium, karsinoma serviks), kelainan fungsional dan penggunaan estrogen eksogen  Menoragia adalah Perdarahan siklik yang berlangsung lebih dari 7 hari dengan jumlah darah kadang-kadang cukup banyak. Penyebab dan pengobatan kasus ini sama dengan hipermenorea.
  • 13. penyebab pendarahaan di luar haid yaitu :  Polip serviks  Erosi portio  Ulkus portio  Trauma  Polip endometrium
  • 14. Perdarahan di luar haid :  Metroragia adalah perdarahan yang tidak teratur dan tidak ada hubungannya  Dengan haid. Klasifikasi :  Metroragia oleh karena adanya kehamilan; seperti abortus, kehamilan ektopik.  Metroragia diluar kehamilan. Sebab-sebab :  Metroragia diluar kehamilan dapat disebabkan oleh luka yang tidak sembuh; carcinoma corpus uteri, carcinoma cervicitis; peradangan dari haemorrhagis (seperti kolpitis haemorrhagia, endometritis haemorrhagia); hormonal. Perdarahan fungsional :  a) Perdarahan Anovulatoar; disebabkan oleh psikis, neurogen, hypofiser, ovarial (tumor atau ovarium yang polikistik) dan kelainan gizi, metabolik, penyakit akut maupun kronis.  b) Perdarahan Ovulatoar; akibat korpus luteum persisten, kelainan pelepasan endometrium, hipertensi, kelainan darah dan penyakit akut ataupun kronis.  Terapi : kuretase dan hormonal. 