SlideShare a Scribd company logo
1 of 20
Yesus dan Paulus
Kebenaran mengenai saulus / paulus
kenyataan
• Banyak orang non kristen banyak berkata
bahwa yesus tidak sama dengan paulus
• Paulus dinyatakan sesat tidak sejalan dengan
yesus
• Yang menjadi pertanyaan : apakah benar
mereka membaca alkitab dengan benar ??
• Mari kita lihat apa yang ditulis di alkitab
Paulus
• kis 8:1 Saulus juga setuju, bahwa Stefanus mati
dibunuh. (8-1b) Pada waktu itu mulailah
penganiayaan yang hebat terhadap jemaat di
Yerusalem. Mereka semua, kecuali rasul-rasul,
tersebar ke seluruh daerah Yudea dan Samaria.
• kis 8:2 Orang-orang saleh menguburkan mayat
Stefanus serta meratapinya dengan sangat.
• kis 8:3 Tetapi Saulus berusaha membinasakan
jemaat itu dan ia memasuki rumah demi rumah dan
menyeret laki-laki dan perempuan ke luar dan
menyerahkan mereka untuk dimasukkan ke dalam
penjara
• kis 9:1 Sementara itu berkobar-kobar hati Saulus
untuk mengancam dan membunuh murid-murid
Tuhan. Ia menghadap Imam Besar,
• kis 9:2 dan meminta surat kuasa dari padanya
untuk dibawa kepada majelis-majelis Yahudi di
Damsyik, supaya, jika ia menemukan laki-laki
atau perempuan yang mengikuti Jalan Tuhan, ia
menangkap mereka dan membawa mereka ke
Yerusalem.
Catatan : bahwa saulus/paulus, sangat kejam,
sadis, pembunuh, membenci orang pengikut
Yesus. Sudah jelas
Paulus
Dipilih oleh Yesus
• kis 9:3 Dalam perjalanannya ke Damsyik, ketika ia sudah dekat kota itu,
tiba-tiba cahaya memancar dari langit mengelilingi dia.
• kis 9:4 Ia rebah ke tanah dan kedengaranlah olehnya suatu suara yang
berkata kepadanya: "Saulus, Saulus, mengapakah engkau menganiaya
Aku?"
• kis 9:5 Jawab Saulus: "Siapakah Engkau, Tuhan?" Kata-Nya: "Akulah
Yesus yang kauaniaya itu.
• kis 9:6 Tetapi bangunlah dan pergilah ke dalam kota, di sana akan
dikatakan kepadamu, apa yang harus kauperbuat."
• kis 9:7 Maka termangu-mangulah teman-temannya seperjalanan,
karena mereka memang mendengar suara itu, tetapi tidak melihat
seorang jugapun.
• kis 9:8 Saulus bangun dan berdiri, lalu membuka matanya, tetapi ia
tidak dapat melihat apa-apa; mereka harus menuntun dia masuk ke
Damsyik.
• kis 9:9 Tiga hari lamanya ia tidak dapat melihat dan tiga hari lamanya ia
tidak makan dan minum.
• kis 9:10 Di Damsyik ada seorang murid Tuhan bernama Ananias. Firman Tuhan kepadanya
dalam suatu penglihatan: "Ananias!" Jawabnya: "Ini aku, Tuhan!"
• kis 9:11 Firman Tuhan: "Mari, pergilah ke jalan yang bernama Jalan Lurus, dan carilah di
rumah Yudas seorang dari Tarsus yang bernama Saulus. Ia sekarang berdoa,
• kis 9:12 dan dalam suatu penglihatan ia melihat, bahwa seorang yang bernama Ananias
masuk ke dalam dan menumpangkan tangannya ke atasnya, supaya ia dapat melihat lagi."
• kis 9:13 Jawab Ananias: "Tuhan, dari banyak orang telah kudengar tentang orang itu, betapa
banyaknya kejahatan yang dilakukannya terhadap orang-orang kudus-Mu di Yerusalem.
• kis 9:14 Dan ia datang ke mari dengan kuasa penuh dari imam-imam kepala untuk
menangkap semua orang yang memanggil nama-Mu."
• kis 9:15 Tetapi firman Tuhan kepadanya: "Pergilah, sebab orang ini adalah alat pilihan bagi-
Ku untuk memberitakan nama-Ku kepada bangsa-bangsa lain serta raja-raja dan orang-orang
Israel.
• kis 9:16 Aku sendiri akan menunjukkan kepadanya, betapa banyak penderitaan yang harus ia
tanggung oleh karena nama-Ku."
• kis 9:17 Lalu pergilah Ananias ke situ dan masuk ke rumah itu. Ia menumpangkan tangannya
ke atas Saulus, katanya: "Saulus, saudaraku, Tuhan Yesus, yang telah menampakkan diri
kepadamu di jalan yang engkau lalui, telah menyuruh aku kepadamu, supaya engkau dapat
melihat lagi dan penuh dengan Roh Kudus."
Dipilih oleh Yesus
• kis 9:15 Tetapi firman Tuhan kepadanya: "Pergilah, sebab
orang ini adalah alat pilihan bagi-Ku untuk memberitakan
nama-Ku kepada bangsa-bangsa lain serta raja-raja dan
orang-orang Israel.
• kis 9:16 Aku sendiri akan menunjukkan kepadanya, betapa
banyak penderitaan yang harus ia tanggung oleh karena
nama-Ku."
Catatan : ayat ini merupakan konfirmasi bahwa saulus/paulus
dipilih oleh Yesus sendiri, bahkan diteguhkan oleh ananias.
Jadi tidak bisa sahabat2 Islam saya di manapun, mengelak
akan ayat ini. Dan harus mengakui bahwa saulus/paulus
tidak bertentangan dengan Yesus
Dipilih oleh Yesus
Memberitakan Yesus adalah Mesias,
Sang Pencipta, Tuhan, Allah
• kis 9:18 Dan seketika itu juga seolah-olah selaput gugur dari matanya, sehingga ia dapat melihat lagi. Ia bangun lalu dibaptis.
• kis 9:19 Dan setelah ia makan, pulihlah kekuatannya. (9-19b) Saulus tinggal beberapa hari bersama-sama dengan murid-murid di
Damsyik.
• kis 9:20 Ketika itu juga ia memberitakan Yesus di rumah-rumah ibadat, dan mengatakan bahwa Yesus adalah Anak Allah.
• kis 9:21 Semua orang yang mendengar hal itu heran dan berkata: "Bukankah dia ini yang di Yerusalem mau membinasakan
barangsiapa yang memanggil nama Yesus ini? Dan bukankah ia datang ke sini dengan maksud untuk menangkap dan membawa
mereka ke hadapan imam-imam kepala?"
• kis 9:22 Akan tetapi Saulus semakin besar pengaruhnya dan ia membingungkan orang-orang Yahudi yang tinggal di Damsyik, karena
ia membuktikan, bahwa Yesus adalah Mesias.
• kis 9:23 Beberapa hari kemudian orang Yahudi merundingkan suatu rencana untuk membunuh Saulus.
• kis 9:24 Tetapi maksud jahat itu diketahui oleh Saulus. Siang malam orang-orang Yahudi mengawal semua pintu gerbang kota, supaya
dapat membunuh dia.
• kis 9:25 Sungguhpun demikian pada suatu malam murid-muridnya mengambilnya dan menurunkannya dari atas tembok kota dalam
sebuah keranjang.
• kis 9:26 Setibanya di Yerusalem Saulus mencoba menggabungkan diri kepada murid-murid, tetapi semuanya takut kepadanya,
karena mereka tidak dapat percaya, bahwa ia juga seorang murid.
• kis 9:27 Tetapi Barnabas menerima dia dan membawanya kepada rasul-rasul dan menceriterakan kepada mereka, bagaimana Saulus
melihat Tuhan di tengah jalan dan bahwa Tuhan berbicara dengan dia dan bagaimana keberaniannya mengajar di Damsyik dalam
nama Yesus.
• kis 9:28 Dan Saulus tetap bersama-sama dengan mereka di Yerusalem, dan dengan keberanian mengajar dalam nama Tuhan.
• kis 9:29 Ia juga berbicara dan bersoal jawab dengan orang-orang Yahudi yang berbahasa Yunani, tetapi mereka itu berusaha
membunuh dia.
• kis 9:30 Akan tetapi setelah hal itu diketahui oleh saudara-saudara anggota jemaat, mereka membawa dia ke Kaisarea dan dari situ
membantu dia ke Tarsus.
• kis 9:31 Selama beberapa waktu jemaat di seluruh Yudea, Galilea dan Samaria berada dalam keadaan damai. Jemaat itu dibangun
dan hidup dalam takut akan Tuhan. Jumlahnya makin bertambah besar oleh pertolongan dan penghiburan Roh Kudus.
• kis 9:20 Ketika itu juga ia memberitakan Yesus di rumah-rumah
ibadat, dan mengatakan bahwa Yesus adalah Anak Allah.
• kis 9:22 Akan tetapi Saulus semakin besar pengaruhnya dan ia
membingungkan orang-orang Yahudi yang tinggal di Damsyik,
karena ia membuktikan, bahwa Yesus adalah Mesias.
• kis 9:27 Tetapi Barnabas menerima dia dan membawanya
kepada rasul-rasul dan menceriterakan kepada mereka,
bagaimana Saulus melihat Tuhan di tengah jalan dan bahwa
Tuhan berbicara dengan dia dan bagaimana keberaniannya
mengajar di Damsyik dalam nama Yesus.
• Yesus adalah Anak Allah, saulus/paulus membuktikan bahwa
Yesus adalah Mesias. Saulus/paulus berbicara dengan dia,
berani mengajar dalam nama Yesus
Memberitakan Yesus adalah Mesias,
Sang Pencipta, Tuhan, Allah
Mari kita buktikan bahwa Yesus adalah
Allah, Sang Pencipta
• Mat 16:15 Lalu Yesus bertanya kepada mereka: "Tetapi apa
katamu, siapakah Aku ini?"
• Mat 16:16 Maka jawab Simon Petrus: "Engkau adalah
Mesias, Anak Allah yang hidup!"
• Joh 6:68 Jawab Simon Petrus kepada-Nya: "Tuhan, kepada
siapakah kami akan pergi? Perkataan-Mu adalah perkataan
hidup yang kekal;
• Joh 6:69 dan kami telah percaya dan tahu, bahwa Engkau
adalah Yang Kudus dari Allah."
Catatan : contoh seorang marketing, bertanya kepada
temannya,”siapakah aku?”. Temannya menjawab,”kamu
akunting”. Tentu marketing itu akan menjawab, salah.
Dalam hal ini Yesus bertanya dan mengiyakan jawaban
murid2nya.
Mari kita buktikan bahwa Yesus adalah
Allah, Sang Pencipta
• Mat 16:15 Lalu Yesus bertanya kepada mereka:
"Tetapi apa katamu, siapakah Aku ini?"
• Mat 16:16 Maka jawab Simon Petrus: "Engkau
adalah Mesias, Anak Allah yang hidup!"
• Joh 6:68 Jawab Simon Petrus kepada-Nya: "Tuhan,
kepada siapakah kami akan pergi? Perkataan-Mu
adalah perkataan hidup yang kekal;
• Joh 6:69 dan kami telah percaya dan tahu, bahwa
Engkau adalah Yang Kudus dari Allah.
Catatan : kedua hal ini mempunyai tujuan yang sama.
Yesus, anak Allah
• Mat 4:3 Lalu datanglah si pencoba itu dan berkata kepada-Nya: "Jika Engkau Anak Allah,
perintahkanlah supaya batu-batu ini menjadi roti."
• Mat 4:4 Tetapi Yesus menjawab: "Ada tertulis: Manusia hidup bukan dari roti saja, tetapi dari
setiap firman yang keluar dari mulut Allah."
• Mat 4:5 Kemudian Iblis membawa-Nya ke Kota Suci dan menempatkan Dia di bubungan Bait
Allah,
• Mat 4:6 lalu berkata kepada-Nya: "Jika Engkau Anak Allah, jatuhkanlah diri-Mu ke bawah,
sebab ada tertulis: Mengenai Engkau Ia akan memerintahkan malaikat-malaikat-Nya dan
mereka akan menatang Engkau di atas tangannya, supaya kaki-Mu jangan terantuk kepada
batu."
• Mat 4:7 Yesus berkata kepadanya: "Ada pula tertulis: Janganlah engkau mencobai Tuhan,
Allahmu!"
• Mat 4:8 Dan Iblis membawa-Nya pula ke atas gunung yang sangat tinggi dan memperlihatkan
kepada-Nya semua kerajaan dunia dengan kemegahannya,
• Mat 4:9 dan berkata kepada-Nya: "Semua itu akan kuberikan kepada-Mu, jika Engkau sujud
menyembah aku."
• Mat 4:10 Maka berkatalah Yesus kepadanya: "Enyahlah, Iblis! Sebab ada tertulis: Engkau harus
menyembah Tuhan, Allahmu, dan hanya kepada Dia sajalah engkau berbakti!"
• Mat 4:11 Lalu Iblis meninggalkan Dia, dan lihatlah, malaikat-malaikat datang melayani Yesus.
• Iblis dua kali, menanyakan atau memastikan
bahwa Yesus adalah anak Allah. Dan Yesus tidak
menjawab iya atau tidak.
• Ada satu hal yang special, Yesus dilayani oleh
malaikat. Dari kejadian sampai wahyu, hanya
Yesus yang dilayani malaikat
Yesus, anak Allah
• Mat 8:28 Setibanya di seberang, yaitu di daerah orang Gadara, datanglah dari pekuburan
dua orang yang kerasukan setan menemui Yesus. Mereka sangat berbahaya, sehingga
tidak seorangpun yang berani melalui jalan itu.
• Mat 8:29 Dan mereka itupun berteriak, katanya: "Apa urusan-Mu dengan kami, hai Anak
Allah? Adakah Engkau ke mari untuk menyiksa kami sebelum waktunya?“
• Mar 1:23 Pada waktu itu di dalam rumah ibadat itu ada seorang yang kerasukan roh
jahat. Orang itu berteriak:
• Mar 1:24 "Apa urusan-Mu dengan kami, hai Yesus orang Nazaret? Engkau datang hendak
membinasakan kami? Aku tahu siapa Engkau: Yang Kudus dari Allah.“
• Luk 8:27 Setelah Yesus naik ke darat, datanglah seorang laki-laki dari kota itu menemui
Dia; orang itu dirasuki oleh setan-setan dan sudah lama ia tidak berpakaian dan tidak
tinggal dalam rumah, tetapi dalam pekuburan.
• Luk 8:28 Ketika ia melihat Yesus, ia berteriak lalu tersungkur di hadapan-Nya dan berkata
dengan suara keras: "Apa urusan-Mu dengan aku, hai Yesus Anak Allah Yang Mahatinggi?
Aku memohon kepada-Mu, supaya Engkau jangan menyiksa aku."
• Luk 8:30 Dan Yesus bertanya kepadanya: "Siapakah namamu?" Jawabnya: "Legion,"
karena ia kerasukan banyak setan.
• Luk 8:31 Lalu setan-setan itu memohon kepada Yesus, supaya Ia jangan memerintahkan
mereka masuk ke dalam jurang maut.
Yesus, anak Allah
• Cerita diatas jelas dan gamblang.
• Bahwa Yesus adalah Anak Allah, Allah
• Yesus bisa memerintahkan setan ke jurang maut
Yesus, anak Allah
• Kis 13:2 Pada suatu hari ketika mereka
beribadah kepada Tuhan dan berpuasa,
berkatalah Roh Kudus: "Khususkanlah
Barnabas dan Saulus bagi-Ku untuk tugas yang
telah Kutentukan bagi mereka."
• Kis 13:9 Tetapi Saulus, juga disebut Paulus,
yang penuh dengan Roh Kudus, menatap dia,
Bukti yang jelas
• kis 13:16 Maka bangkitlah Paulus. Ia memberi isyarat dengan tangannya, lalu berkata: "Hai
orang-orang Israel dan kamu yang takut akan Allah, dengarkanlah!
• kis 13:17 Allah umat Israel ini telah memilih nenek moyang kita dan membuat umat itu
menjadi besar, ketika mereka tinggal di Mesir sebagai orang asing. Dengan tangan-Nya yang
luhur Ia telah memimpin mereka keluar dari negeri itu.
• kis 13:18 Empat puluh tahun lamanya Ia sabar terhadap tingkah laku mereka di padang gurun.
• kis 13:19 Dan setelah membinasakan tujuh bangsa di tanah Kanaan, Ia membagi-bagikan
tanah itu kepada mereka untuk menjadi warisan mereka
• kis 13:20 selama kira-kira empat ratus lima puluh tahun. Sesudah itu Ia memberikan mereka
hakim-hakim sampai pada zaman nabi Samuel.
• kis 13:21 Kemudian mereka meminta seorang raja dan Allah memberikan kepada mereka Saul
bin Kish dari suku Benyamin, empat puluh tahun lamanya.
• kis 13:22 Setelah Saul disingkirkan, Allah mengangkat Daud menjadi raja mereka. Tentang
Daud Allah telah menyatakan: Aku telah mendapat Daud bin Isai, seorang yang berkenan di
hati-Ku dan yang melakukan segala kehendak-Ku.
• kis 13:23 Dan dari keturunannyalah, sesuai dengan yang telah dijanjikan-Nya, Allah telah
membangkitkan Juruselamat bagi orang Israel, yaitu Yesus.
• kis 13:24 Menjelang kedatangan-Nya Yohanes telah menyerukan kepada seluruh bangsa Israel
supaya mereka bertobat dan memberi diri dibaptis.
• kis 13:25 Dan ketika Yohanes hampir selesai menunaikan tugasnya, ia berkata: Aku bukanlah
Dia yang kamu sangka, tetapi Ia akan datang kemudian dari padaku. Membuka kasut dari
kaki-Nyapun aku tidak layak.
• kis 13:26 Hai saudara-saudaraku, baik yang termasuk keturunan Abraham, maupun yang
takut akan Allah, kabar keselamatan itu sudah disampaikan kepada kita.
• kis 13:27 Sebab penduduk Yerusalem dan pemimpin-pemimpinnya tidak mengakui Yesus.
Dengan menjatuhkan hukuman mati atas Dia, mereka menggenapi perkataan nabi-nabi yang
dibacakan setiap hari Sabat.
• kis 13:28 Dan meskipun mereka tidak menemukan sesuatu yang dapat menjadi alasan untuk
hukuman mati itu, namun mereka telah meminta kepada Pilatus supaya Ia dibunuh.
• kis 13:29 Dan setelah mereka menggenapi segala sesuatu yang ada tertulis tentang Dia,
mereka menurunkan Dia dari kayu salib, lalu membaringkan-Nya di dalam kubur.
• kis 13:30 Tetapi Allah membangkitkan Dia dari antara orang mati.
• kis 13:31 Dan selama beberapa waktu Ia menampakkan diri kepada mereka yang mengikuti
Dia dari Galilea ke Yerusalem. Mereka itulah yang sekarang menjadi saksi-Nya bagi umat ini.
• kis 13:32 Dan kami sekarang memberitakan kabar kesukaan kepada kamu, yaitu bahwa janji
yang diberikan kepada nenek moyang kita,
• kis 13:33 telah digenapi Allah kepada kita, keturunan mereka, dengan membangkitkan
Yesus, seperti yang ada tertulis dalam mazmur kedua: Anak-Ku Engkau! Aku telah
memperanakkan Engkau pada hari ini.
Bukti yang jelas
• kis 13:34 Allah telah membangkitkan Dia dari antara orang mati dan Ia tidak akan diserahkan
kembali kepada kebinasaan. Hal itu dinyatakan oleh Tuhan dalam firman ini: Aku akan menggenapi
kepadamu janji-janji yang kudus yang dapat dipercayai, yang telah Kuberikan kepada Daud.
• kis 13:35 Sebab itu Ia mengatakan dalam mazmur yang lain: Engkau tidak akan membiarkan Orang
Kudus-Mu melihat kebinasaan.
• kis 13:36 Sebab Daud melakukan kehendak Allah pada zamannya, lalu ia mangkat dan dibaringkan
di samping nenek moyangnya, dan ia memang diserahkan kepada kebinasaan.
• kis 13:37 Tetapi Yesus, yang dibangkitkan Allah, tidak demikian.
• kis 13:38 Jadi ketahuilah, hai saudara-saudara, oleh karena Dialah maka diberitakan kepada kamu
pengampunan dosa.
• kis 13:39 Dan di dalam Dialah setiap orang yang percaya memperoleh pembebasan dari segala
dosa, yang tidak dapat kamu peroleh dari hukum Musa.
• kis 13:40 Karena itu, waspadalah, supaya jangan berlaku atas kamu apa yang telah dikatakan dalam
kitab nabi-nabi:
• kis 13:41 Ingatlah, hai kamu penghina-penghina, tercenganglah dan lenyaplah, sebab Aku
melakukan suatu pekerjaan dalam zamanmu, suatu pekerjaan, yang tidak akan kamu percayai, jika
diceriterakan kepadamu."
• kis 13:42 Ketika Paulus dan Barnabas keluar, mereka diminta untuk berbicara tentang pokok itu
pula pada hari Sabat berikutnya.
Bukti yang jelas
Konfirmasi
• Ayat ini mengkonfirmasi bahwa paulus
menyampaikan berita yang sudah disampaikan
oleh rasul2 pendahulu
• Kepentingan paulus apa dengan menyatakan
Yesus adalah Anak Allah ? kematian. Jadi kalau
kematian, tentu tidak akan mau memberitakan
Yesus.
• Jadi paulus tidak bertentangan dengan Yesus.
• Berarti sanggahan ini, tidak terbukti
• Coba cari bukti yang lebih menyakinkan

More Related Content

What's hot

Silsilah Yesus Kristus
Silsilah Yesus KristusSilsilah Yesus Kristus
Silsilah Yesus KristusJohan Setiawan
 
Pengertian yang harus saudara ketahui
Pengertian yang harus saudara ketahuiPengertian yang harus saudara ketahui
Pengertian yang harus saudara ketahuihenry jaya teddy
 
4 Macam Solusi Dalam Menghadapi berbagai Persoalan Kehidupan
4 Macam Solusi Dalam Menghadapi berbagai Persoalan Kehidupan4 Macam Solusi Dalam Menghadapi berbagai Persoalan Kehidupan
4 Macam Solusi Dalam Menghadapi berbagai Persoalan KehidupanHendra Kasenda
 
Kehadiran yang Berdampak (Kis 8)
Kehadiran yang Berdampak (Kis 8)Kehadiran yang Berdampak (Kis 8)
Kehadiran yang Berdampak (Kis 8)Johan Setiawan
 
Indonesian bible gospel of john
Indonesian bible   gospel of johnIndonesian bible   gospel of john
Indonesian bible gospel of johnEternalWord
 
Kisah Yesus untuk anak anak prasekolah: buku mewarnai
Kisah Yesus untuk anak anak prasekolah: buku mewarnaiKisah Yesus untuk anak anak prasekolah: buku mewarnai
Kisah Yesus untuk anak anak prasekolah: buku mewarnaiFreeChildrenStories
 
Islam agama untuk manusia mulai nabi adam dari
Islam agama untuk manusia mulai nabi adam dariIslam agama untuk manusia mulai nabi adam dari
Islam agama untuk manusia mulai nabi adam dariHelmon Chan
 
Kitab Ratapan (Lamentation)
Kitab Ratapan (Lamentation)Kitab Ratapan (Lamentation)
Kitab Ratapan (Lamentation)Naomi Fortuna
 
Kitab yosua: pendudukan tanah terjanji
Kitab yosua: pendudukan tanah terjanji Kitab yosua: pendudukan tanah terjanji
Kitab yosua: pendudukan tanah terjanji albertus purnomo
 
SABDA MLC - Kehidupan Rasul Paulus
SABDA MLC - Kehidupan Rasul PaulusSABDA MLC - Kehidupan Rasul Paulus
SABDA MLC - Kehidupan Rasul PaulusSABDA
 
Finding your calling in the unknown era ( belajar dari Ezra pasal 7)
Finding your calling in the unknown era ( belajar dari Ezra pasal 7)Finding your calling in the unknown era ( belajar dari Ezra pasal 7)
Finding your calling in the unknown era ( belajar dari Ezra pasal 7)Naomi Fortuna
 
Indonesian Basic Training Juni 2009
Indonesian Basic Training Juni 2009Indonesian Basic Training Juni 2009
Indonesian Basic Training Juni 2009'Davy Hermanus
 
Teol pb 2
Teol pb 2Teol pb 2
Teol pb 2teolpb2
 
Makalah pak hery
Makalah pak heryMakalah pak hery
Makalah pak heryMeiman Gulo
 
Pelajaran sekolah sabat ke-10 triwulan I 2019
Pelajaran sekolah sabat ke-10 triwulan I 2019Pelajaran sekolah sabat ke-10 triwulan I 2019
Pelajaran sekolah sabat ke-10 triwulan I 2019David Syahputra
 
Kitab Pertama tentang Masa Kecil Yesus Kristus
Kitab Pertama tentang Masa Kecil Yesus KristusKitab Pertama tentang Masa Kecil Yesus Kristus
Kitab Pertama tentang Masa Kecil Yesus KristusNur Agustinus
 

What's hot (20)

Silsilah Yesus Kristus
Silsilah Yesus KristusSilsilah Yesus Kristus
Silsilah Yesus Kristus
 
Pengertian yang harus saudara ketahui
Pengertian yang harus saudara ketahuiPengertian yang harus saudara ketahui
Pengertian yang harus saudara ketahui
 
4 Macam Solusi Dalam Menghadapi berbagai Persoalan Kehidupan
4 Macam Solusi Dalam Menghadapi berbagai Persoalan Kehidupan4 Macam Solusi Dalam Menghadapi berbagai Persoalan Kehidupan
4 Macam Solusi Dalam Menghadapi berbagai Persoalan Kehidupan
 
Kehadiran yang Berdampak (Kis 8)
Kehadiran yang Berdampak (Kis 8)Kehadiran yang Berdampak (Kis 8)
Kehadiran yang Berdampak (Kis 8)
 
Indonesian bible gospel of john
Indonesian bible   gospel of johnIndonesian bible   gospel of john
Indonesian bible gospel of john
 
Tindakan simbolis
Tindakan simbolisTindakan simbolis
Tindakan simbolis
 
Kisah Yesus untuk anak anak prasekolah: buku mewarnai
Kisah Yesus untuk anak anak prasekolah: buku mewarnaiKisah Yesus untuk anak anak prasekolah: buku mewarnai
Kisah Yesus untuk anak anak prasekolah: buku mewarnai
 
Kitab Talmud Yahudi
Kitab Talmud YahudiKitab Talmud Yahudi
Kitab Talmud Yahudi
 
Islam agama untuk manusia mulai nabi adam dari
Islam agama untuk manusia mulai nabi adam dariIslam agama untuk manusia mulai nabi adam dari
Islam agama untuk manusia mulai nabi adam dari
 
Kitab Ratapan (Lamentation)
Kitab Ratapan (Lamentation)Kitab Ratapan (Lamentation)
Kitab Ratapan (Lamentation)
 
Angkat tangan
Angkat tanganAngkat tangan
Angkat tangan
 
Kitab yosua: pendudukan tanah terjanji
Kitab yosua: pendudukan tanah terjanji Kitab yosua: pendudukan tanah terjanji
Kitab yosua: pendudukan tanah terjanji
 
SABDA MLC - Kehidupan Rasul Paulus
SABDA MLC - Kehidupan Rasul PaulusSABDA MLC - Kehidupan Rasul Paulus
SABDA MLC - Kehidupan Rasul Paulus
 
Finding your calling in the unknown era ( belajar dari Ezra pasal 7)
Finding your calling in the unknown era ( belajar dari Ezra pasal 7)Finding your calling in the unknown era ( belajar dari Ezra pasal 7)
Finding your calling in the unknown era ( belajar dari Ezra pasal 7)
 
Indonesian Basic Training Juni 2009
Indonesian Basic Training Juni 2009Indonesian Basic Training Juni 2009
Indonesian Basic Training Juni 2009
 
Teol pb 2
Teol pb 2Teol pb 2
Teol pb 2
 
Isra
IsraIsra
Isra
 
Makalah pak hery
Makalah pak heryMakalah pak hery
Makalah pak hery
 
Pelajaran sekolah sabat ke-10 triwulan I 2019
Pelajaran sekolah sabat ke-10 triwulan I 2019Pelajaran sekolah sabat ke-10 triwulan I 2019
Pelajaran sekolah sabat ke-10 triwulan I 2019
 
Kitab Pertama tentang Masa Kecil Yesus Kristus
Kitab Pertama tentang Masa Kecil Yesus KristusKitab Pertama tentang Masa Kecil Yesus Kristus
Kitab Pertama tentang Masa Kecil Yesus Kristus
 

Viewers also liked

Apakah saudara sudah tahu 25
Apakah saudara sudah tahu 25Apakah saudara sudah tahu 25
Apakah saudara sudah tahu 25henry jaya teddy
 
Apakah saudara sudah tahu 70 pestamirasalkitab
Apakah saudara sudah tahu 70 pestamirasalkitabApakah saudara sudah tahu 70 pestamirasalkitab
Apakah saudara sudah tahu 70 pestamirasalkitabhenry jaya teddy
 
Apakah saudara sudah tahu 5
Apakah saudara sudah tahu 5Apakah saudara sudah tahu 5
Apakah saudara sudah tahu 5henry jaya teddy
 
Marketing yang bisa menjadi overkilled produk atau jasa
Marketing yang bisa menjadi overkilled produk atau jasaMarketing yang bisa menjadi overkilled produk atau jasa
Marketing yang bisa menjadi overkilled produk atau jasahenry jaya teddy
 
Semakin tersebar kebohongankebangkitantuhanyesus
Semakin tersebar kebohongankebangkitantuhanyesusSemakin tersebar kebohongankebangkitantuhanyesus
Semakin tersebar kebohongankebangkitantuhanyesushenry jaya teddy
 
Daun afrika mudah di budidayakan
Daun afrika mudah di budidayakanDaun afrika mudah di budidayakan
Daun afrika mudah di budidayakanhenry jaya teddy
 
Apakah saudara sudah tahu 40 ayat porno2
Apakah saudara sudah tahu 40 ayat porno2Apakah saudara sudah tahu 40 ayat porno2
Apakah saudara sudah tahu 40 ayat porno2henry jaya teddy
 
Apakah saudara sudah tahu kemacetanituharusteratur
Apakah saudara sudah tahu kemacetanituharusteraturApakah saudara sudah tahu kemacetanituharusteratur
Apakah saudara sudah tahu kemacetanituharusteraturhenry jaya teddy
 
MCBS Storyboard
MCBS Storyboard MCBS Storyboard
MCBS Storyboard kclodfelter
 
1 popcorn word powerpoint
1 popcorn word powerpoint1 popcorn word powerpoint
1 popcorn word powerpointrzionts
 
Bus 401 week 3 quiz version a
Bus 401 week 3 quiz version aBus 401 week 3 quiz version a
Bus 401 week 3 quiz version aditenrira1979
 
History of the Horror Genre
History of the Horror GenreHistory of the Horror Genre
History of the Horror Genrejordy_taylor97
 
Apakah saudara sudah tahu 89 kontradiktif
Apakah saudara sudah tahu 89 kontradiktifApakah saudara sudah tahu 89 kontradiktif
Apakah saudara sudah tahu 89 kontradiktifhenry jaya teddy
 
Apakah saudara sudah tahu 97 doktrinyangsalahtentangyesus
Apakah saudara sudah tahu 97 doktrinyangsalahtentangyesusApakah saudara sudah tahu 97 doktrinyangsalahtentangyesus
Apakah saudara sudah tahu 97 doktrinyangsalahtentangyesushenry jaya teddy
 

Viewers also liked (20)

Apakah saudara sudah tahu 25
Apakah saudara sudah tahu 25Apakah saudara sudah tahu 25
Apakah saudara sudah tahu 25
 
Apakah saudara sudah tahu 70 pestamirasalkitab
Apakah saudara sudah tahu 70 pestamirasalkitabApakah saudara sudah tahu 70 pestamirasalkitab
Apakah saudara sudah tahu 70 pestamirasalkitab
 
Apakah saudara sudah tahu 5
Apakah saudara sudah tahu 5Apakah saudara sudah tahu 5
Apakah saudara sudah tahu 5
 
Marketing yang bisa menjadi overkilled produk atau jasa
Marketing yang bisa menjadi overkilled produk atau jasaMarketing yang bisa menjadi overkilled produk atau jasa
Marketing yang bisa menjadi overkilled produk atau jasa
 
Semakin tersebar kebohongankebangkitantuhanyesus
Semakin tersebar kebohongankebangkitantuhanyesusSemakin tersebar kebohongankebangkitantuhanyesus
Semakin tersebar kebohongankebangkitantuhanyesus
 
Once in a lifetime
Once in a lifetimeOnce in a lifetime
Once in a lifetime
 
Daun afrika mudah di budidayakan
Daun afrika mudah di budidayakanDaun afrika mudah di budidayakan
Daun afrika mudah di budidayakan
 
Zapatistas
Zapatistas Zapatistas
Zapatistas
 
Apakah saudara sudah tahu 40 ayat porno2
Apakah saudara sudah tahu 40 ayat porno2Apakah saudara sudah tahu 40 ayat porno2
Apakah saudara sudah tahu 40 ayat porno2
 
Apakah saudara sudah tahu kemacetanituharusteratur
Apakah saudara sudah tahu kemacetanituharusteraturApakah saudara sudah tahu kemacetanituharusteratur
Apakah saudara sudah tahu kemacetanituharusteratur
 
MCBS Storyboard
MCBS Storyboard MCBS Storyboard
MCBS Storyboard
 
Presentazione Axess at glance
Presentazione Axess at glance Presentazione Axess at glance
Presentazione Axess at glance
 
1 popcorn word powerpoint
1 popcorn word powerpoint1 popcorn word powerpoint
1 popcorn word powerpoint
 
Bus 401 week 3 quiz version a
Bus 401 week 3 quiz version aBus 401 week 3 quiz version a
Bus 401 week 3 quiz version a
 
Obituari
ObituariObituari
Obituari
 
History of the Horror Genre
History of the Horror GenreHistory of the Horror Genre
History of the Horror Genre
 
Apakah saudara sudah tahu 89 kontradiktif
Apakah saudara sudah tahu 89 kontradiktifApakah saudara sudah tahu 89 kontradiktif
Apakah saudara sudah tahu 89 kontradiktif
 
Pengalaman foodpanda
Pengalaman foodpandaPengalaman foodpanda
Pengalaman foodpanda
 
Apakah saudara sudah tahu 97 doktrinyangsalahtentangyesus
Apakah saudara sudah tahu 97 doktrinyangsalahtentangyesusApakah saudara sudah tahu 97 doktrinyangsalahtentangyesus
Apakah saudara sudah tahu 97 doktrinyangsalahtentangyesus
 
Presentacion dhtic
Presentacion dhticPresentacion dhtic
Presentacion dhtic
 

Similar to YESUS DAN PAULUS] Yesus Memilih dan Membebaskan Paulus dari Penganiayaan

Bacalah dengan saksama Kisah Para Rasul 9.docx
Bacalah dengan saksama Kisah Para Rasul 9.docxBacalah dengan saksama Kisah Para Rasul 9.docx
Bacalah dengan saksama Kisah Para Rasul 9.docxecclesiagbi9
 
Mitos atau fakta paulusitusesat
Mitos atau fakta paulusitusesatMitos atau fakta paulusitusesat
Mitos atau fakta paulusitusesathenry jaya teddy
 
Kehidupan Yesus untuk anak anak - buku mewarnai
Kehidupan Yesus untuk anak anak - buku mewarnaiKehidupan Yesus untuk anak anak - buku mewarnai
Kehidupan Yesus untuk anak anak - buku mewarnaiFreeChildrenStories
 
Pertobatan yang sesungguhnya
Pertobatan yang sesungguhnyaPertobatan yang sesungguhnya
Pertobatan yang sesungguhnyaCharlie Tanara
 
The Inner Circle (Lingkaran Dalam)
The Inner Circle (Lingkaran Dalam)The Inner Circle (Lingkaran Dalam)
The Inner Circle (Lingkaran Dalam)Johan Setiawan
 
From persecutor to preacher indonesian
From persecutor to preacher indonesianFrom persecutor to preacher indonesian
From persecutor to preacher indonesiankarangpanas
 
KISAH SENGSARA MENURUT LUKAS (MINGGU PALMA)
KISAH SENGSARA MENURUT LUKAS (MINGGU PALMA)KISAH SENGSARA MENURUT LUKAS (MINGGU PALMA)
KISAH SENGSARA MENURUT LUKAS (MINGGU PALMA)Benedictus Ajix ajix
 
Sejak penciptaan hingga Paskah: Buku Mewarnai.pdf
Sejak penciptaan hingga Paskah: Buku Mewarnai.pdfSejak penciptaan hingga Paskah: Buku Mewarnai.pdf
Sejak penciptaan hingga Paskah: Buku Mewarnai.pdfFreeChildrenStories
 
Pelajaran sekolah sabat ke 5 triwulan iii 2018
Pelajaran sekolah sabat ke 5 triwulan iii 2018Pelajaran sekolah sabat ke 5 triwulan iii 2018
Pelajaran sekolah sabat ke 5 triwulan iii 2018David Syahputra
 
PRODUKTIF DIMASA KRISIS
PRODUKTIF DIMASA KRISISPRODUKTIF DIMASA KRISIS
PRODUKTIF DIMASA KRISISGOWESARO
 
Resurrection of jesus christ (malayo)
Resurrection of jesus christ (malayo)Resurrection of jesus christ (malayo)
Resurrection of jesus christ (malayo)Martin M Flynn
 
Tugas paper pak rudy teologi pb 2
Tugas paper pak rudy teologi pb 2Tugas paper pak rudy teologi pb 2
Tugas paper pak rudy teologi pb 2morisonama
 
Pelajaran sekolah sabat ke-12 triwulan III 2018
Pelajaran sekolah sabat ke-12 triwulan III 2018Pelajaran sekolah sabat ke-12 triwulan III 2018
Pelajaran sekolah sabat ke-12 triwulan III 2018David Syahputra
 
Pel 2.. kebangkitan yesus
Pel 2.. kebangkitan yesusPel 2.. kebangkitan yesus
Pel 2.. kebangkitan yesusKornelis Ruben
 
INTEGRITY IN FAMILY.ppt
INTEGRITY IN FAMILY.pptINTEGRITY IN FAMILY.ppt
INTEGRITY IN FAMILY.pptGBIMyFamily
 
Empat Puluh Tahun
Empat Puluh TahunEmpat Puluh Tahun
Empat Puluh TahunBang Tonang
 
God's Dream For You Part 3
God's Dream For You Part 3God's Dream For You Part 3
God's Dream For You Part 3SIB Central City
 

Similar to YESUS DAN PAULUS] Yesus Memilih dan Membebaskan Paulus dari Penganiayaan (20)

Bacalah dengan saksama Kisah Para Rasul 9.docx
Bacalah dengan saksama Kisah Para Rasul 9.docxBacalah dengan saksama Kisah Para Rasul 9.docx
Bacalah dengan saksama Kisah Para Rasul 9.docx
 
Mitos atau fakta paulusitusesat
Mitos atau fakta paulusitusesatMitos atau fakta paulusitusesat
Mitos atau fakta paulusitusesat
 
Kehidupan Yesus untuk anak anak - buku mewarnai
Kehidupan Yesus untuk anak anak - buku mewarnaiKehidupan Yesus untuk anak anak - buku mewarnai
Kehidupan Yesus untuk anak anak - buku mewarnai
 
Pertobatan yang sesungguhnya
Pertobatan yang sesungguhnyaPertobatan yang sesungguhnya
Pertobatan yang sesungguhnya
 
The Inner Circle (Lingkaran Dalam)
The Inner Circle (Lingkaran Dalam)The Inner Circle (Lingkaran Dalam)
The Inner Circle (Lingkaran Dalam)
 
From persecutor to preacher indonesian
From persecutor to preacher indonesianFrom persecutor to preacher indonesian
From persecutor to preacher indonesian
 
KISAH SENGSARA MENURUT LUKAS (MINGGU PALMA)
KISAH SENGSARA MENURUT LUKAS (MINGGU PALMA)KISAH SENGSARA MENURUT LUKAS (MINGGU PALMA)
KISAH SENGSARA MENURUT LUKAS (MINGGU PALMA)
 
Sejak penciptaan hingga Paskah: Buku Mewarnai.pdf
Sejak penciptaan hingga Paskah: Buku Mewarnai.pdfSejak penciptaan hingga Paskah: Buku Mewarnai.pdf
Sejak penciptaan hingga Paskah: Buku Mewarnai.pdf
 
Pelajaran sekolah sabat ke 5 triwulan iii 2018
Pelajaran sekolah sabat ke 5 triwulan iii 2018Pelajaran sekolah sabat ke 5 triwulan iii 2018
Pelajaran sekolah sabat ke 5 triwulan iii 2018
 
2022 04 22 Yerikho.pptx
2022 04 22 Yerikho.pptx2022 04 22 Yerikho.pptx
2022 04 22 Yerikho.pptx
 
PRODUKTIF DIMASA KRISIS
PRODUKTIF DIMASA KRISISPRODUKTIF DIMASA KRISIS
PRODUKTIF DIMASA KRISIS
 
Resurrection of jesus christ (malayo)
Resurrection of jesus christ (malayo)Resurrection of jesus christ (malayo)
Resurrection of jesus christ (malayo)
 
Tugas paper pak rudy teologi pb 2
Tugas paper pak rudy teologi pb 2Tugas paper pak rudy teologi pb 2
Tugas paper pak rudy teologi pb 2
 
Pelajaran sekolah sabat ke-12 triwulan III 2018
Pelajaran sekolah sabat ke-12 triwulan III 2018Pelajaran sekolah sabat ke-12 triwulan III 2018
Pelajaran sekolah sabat ke-12 triwulan III 2018
 
Kehidupan Yesus untuk anak anak
Kehidupan Yesus untuk anak anakKehidupan Yesus untuk anak anak
Kehidupan Yesus untuk anak anak
 
Pel 2.. kebangkitan yesus
Pel 2.. kebangkitan yesusPel 2.. kebangkitan yesus
Pel 2.. kebangkitan yesus
 
INTEGRITY IN FAMILY.ppt
INTEGRITY IN FAMILY.pptINTEGRITY IN FAMILY.ppt
INTEGRITY IN FAMILY.ppt
 
Holy week (malayo)
Holy week (malayo)Holy week (malayo)
Holy week (malayo)
 
Empat Puluh Tahun
Empat Puluh TahunEmpat Puluh Tahun
Empat Puluh Tahun
 
God's Dream For You Part 3
God's Dream For You Part 3God's Dream For You Part 3
God's Dream For You Part 3
 

More from henry jaya teddy

Kenapa membuat vaksin lama
Kenapa membuat vaksin lamaKenapa membuat vaksin lama
Kenapa membuat vaksin lamahenry jaya teddy
 
Bagaimana melihat saham dikuasi oleh asing
Bagaimana melihat saham dikuasi oleh asingBagaimana melihat saham dikuasi oleh asing
Bagaimana melihat saham dikuasi oleh asinghenry jaya teddy
 
Bagaimana prediksi bursa sampai minggu ini
Bagaimana prediksi bursa sampai minggu iniBagaimana prediksi bursa sampai minggu ini
Bagaimana prediksi bursa sampai minggu inihenry jaya teddy
 
Covid19 terapi plasma darah
Covid19 terapi plasma darahCovid19 terapi plasma darah
Covid19 terapi plasma darahhenry jaya teddy
 
Covid19 memang mematikan 2
Covid19 memang mematikan 2Covid19 memang mematikan 2
Covid19 memang mematikan 2henry jaya teddy
 
Bagaimana saya menebak harga naik atau turun saham
Bagaimana saya menebak harga naik atau turun sahamBagaimana saya menebak harga naik atau turun saham
Bagaimana saya menebak harga naik atau turun sahamhenry jaya teddy
 
Bagaimana saya menggunakan stochastic
Bagaimana saya menggunakan stochasticBagaimana saya menggunakan stochastic
Bagaimana saya menggunakan stochastichenry jaya teddy
 
Bagaimana mendapat untung di bursa saham yang bergejolak
Bagaimana mendapat untung di bursa saham yang bergejolakBagaimana mendapat untung di bursa saham yang bergejolak
Bagaimana mendapat untung di bursa saham yang bergejolakhenry jaya teddy
 
Bagaimana melepaskan diri dari saham yg nyangkut
Bagaimana melepaskan diri dari saham yg nyangkutBagaimana melepaskan diri dari saham yg nyangkut
Bagaimana melepaskan diri dari saham yg nyangkuthenry jaya teddy
 
Kebiasan dalam sebuah angka
Kebiasan dalam sebuah angkaKebiasan dalam sebuah angka
Kebiasan dalam sebuah angkahenry jaya teddy
 
Benarkah pemerintah lambat
Benarkah pemerintah lambatBenarkah pemerintah lambat
Benarkah pemerintah lambathenry jaya teddy
 
Informasi yang menenangkan
Informasi yang menenangkanInformasi yang menenangkan
Informasi yang menenangkanhenry jaya teddy
 

More from henry jaya teddy (20)

Cantolan henry jaya teddy
Cantolan henry jaya teddyCantolan henry jaya teddy
Cantolan henry jaya teddy
 
Kenapa membuat vaksin lama
Kenapa membuat vaksin lamaKenapa membuat vaksin lama
Kenapa membuat vaksin lama
 
Bagaimana melihat saham dikuasi oleh asing
Bagaimana melihat saham dikuasi oleh asingBagaimana melihat saham dikuasi oleh asing
Bagaimana melihat saham dikuasi oleh asing
 
Bagaimana prediksi bursa sampai minggu ini
Bagaimana prediksi bursa sampai minggu iniBagaimana prediksi bursa sampai minggu ini
Bagaimana prediksi bursa sampai minggu ini
 
Covid19 terapi plasma darah
Covid19 terapi plasma darahCovid19 terapi plasma darah
Covid19 terapi plasma darah
 
Covid19 memang mematikan 2
Covid19 memang mematikan 2Covid19 memang mematikan 2
Covid19 memang mematikan 2
 
Bagaimana saya menebak harga naik atau turun saham
Bagaimana saya menebak harga naik atau turun sahamBagaimana saya menebak harga naik atau turun saham
Bagaimana saya menebak harga naik atau turun saham
 
Bagaimana saya menggunakan stochastic
Bagaimana saya menggunakan stochasticBagaimana saya menggunakan stochastic
Bagaimana saya menggunakan stochastic
 
Bagaimana mendapat untung di bursa saham yang bergejolak
Bagaimana mendapat untung di bursa saham yang bergejolakBagaimana mendapat untung di bursa saham yang bergejolak
Bagaimana mendapat untung di bursa saham yang bergejolak
 
Bagaimana melepaskan diri dari saham yg nyangkut
Bagaimana melepaskan diri dari saham yg nyangkutBagaimana melepaskan diri dari saham yg nyangkut
Bagaimana melepaskan diri dari saham yg nyangkut
 
Kebiasan dalam sebuah angka
Kebiasan dalam sebuah angkaKebiasan dalam sebuah angka
Kebiasan dalam sebuah angka
 
Tips yang sama
Tips yang samaTips yang sama
Tips yang sama
 
Semua virus sifatnya sama
Semua virus sifatnya samaSemua virus sifatnya sama
Semua virus sifatnya sama
 
Benarkah pemerintah lambat
Benarkah pemerintah lambatBenarkah pemerintah lambat
Benarkah pemerintah lambat
 
Imunitas tubuh
Imunitas tubuhImunitas tubuh
Imunitas tubuh
 
Sekitar 14 hari
Sekitar 14 hariSekitar 14 hari
Sekitar 14 hari
 
Covid 19, sars, mers
Covid 19, sars, mersCovid 19, sars, mers
Covid 19, sars, mers
 
Flu dan covid 19
Flu dan covid 19Flu dan covid 19
Flu dan covid 19
 
Fokus kepada kesembuhan
Fokus kepada kesembuhanFokus kepada kesembuhan
Fokus kepada kesembuhan
 
Informasi yang menenangkan
Informasi yang menenangkanInformasi yang menenangkan
Informasi yang menenangkan
 

Recently uploaded

Renungan Doa Subuh EIUC July 2024 Mazmur 88 Short
Renungan Doa Subuh EIUC July 2024 Mazmur 88 ShortRenungan Doa Subuh EIUC July 2024 Mazmur 88 Short
Renungan Doa Subuh EIUC July 2024 Mazmur 88 ShortRobert Siby
 
PRAKTEK ADAB-ADAB JAMAAH HAJI DAN UMROH.pptx
PRAKTEK ADAB-ADAB JAMAAH HAJI DAN UMROH.pptxPRAKTEK ADAB-ADAB JAMAAH HAJI DAN UMROH.pptx
PRAKTEK ADAB-ADAB JAMAAH HAJI DAN UMROH.pptxSaeful Malik
 
PERAN FILSAFAT ILMU SEBAGAI LANDASAN PENGEMBANGAN ILMU PENGETAHUAN.pptx
PERAN FILSAFAT ILMU SEBAGAI LANDASAN PENGEMBANGAN ILMU PENGETAHUAN.pptxPERAN FILSAFAT ILMU SEBAGAI LANDASAN PENGEMBANGAN ILMU PENGETAHUAN.pptx
PERAN FILSAFAT ILMU SEBAGAI LANDASAN PENGEMBANGAN ILMU PENGETAHUAN.pptxAfifahNuri
 
WJIHS #44 - Renungan masa COVID-19 - MUREX - DARAH UNGU YESUS KRISTUS
WJIHS #44 - Renungan masa COVID-19 - MUREX - DARAH UNGU YESUS KRISTUSWJIHS #44 - Renungan masa COVID-19 - MUREX - DARAH UNGU YESUS KRISTUS
WJIHS #44 - Renungan masa COVID-19 - MUREX - DARAH UNGU YESUS KRISTUSRobert Siby
 
Penampakan Yesus setelah kebangkitan Lengkap.pdf
Penampakan Yesus setelah kebangkitan Lengkap.pdfPenampakan Yesus setelah kebangkitan Lengkap.pdf
Penampakan Yesus setelah kebangkitan Lengkap.pdfDianNovitaMariaBanun1
 
Sekolah Sabat - Triwulan 2 2024 - Pelajaran 5
Sekolah Sabat - Triwulan 2 2024 - Pelajaran 5Sekolah Sabat - Triwulan 2 2024 - Pelajaran 5
Sekolah Sabat - Triwulan 2 2024 - Pelajaran 5Adam Hiola
 

Recently uploaded (6)

Renungan Doa Subuh EIUC July 2024 Mazmur 88 Short
Renungan Doa Subuh EIUC July 2024 Mazmur 88 ShortRenungan Doa Subuh EIUC July 2024 Mazmur 88 Short
Renungan Doa Subuh EIUC July 2024 Mazmur 88 Short
 
PRAKTEK ADAB-ADAB JAMAAH HAJI DAN UMROH.pptx
PRAKTEK ADAB-ADAB JAMAAH HAJI DAN UMROH.pptxPRAKTEK ADAB-ADAB JAMAAH HAJI DAN UMROH.pptx
PRAKTEK ADAB-ADAB JAMAAH HAJI DAN UMROH.pptx
 
PERAN FILSAFAT ILMU SEBAGAI LANDASAN PENGEMBANGAN ILMU PENGETAHUAN.pptx
PERAN FILSAFAT ILMU SEBAGAI LANDASAN PENGEMBANGAN ILMU PENGETAHUAN.pptxPERAN FILSAFAT ILMU SEBAGAI LANDASAN PENGEMBANGAN ILMU PENGETAHUAN.pptx
PERAN FILSAFAT ILMU SEBAGAI LANDASAN PENGEMBANGAN ILMU PENGETAHUAN.pptx
 
WJIHS #44 - Renungan masa COVID-19 - MUREX - DARAH UNGU YESUS KRISTUS
WJIHS #44 - Renungan masa COVID-19 - MUREX - DARAH UNGU YESUS KRISTUSWJIHS #44 - Renungan masa COVID-19 - MUREX - DARAH UNGU YESUS KRISTUS
WJIHS #44 - Renungan masa COVID-19 - MUREX - DARAH UNGU YESUS KRISTUS
 
Penampakan Yesus setelah kebangkitan Lengkap.pdf
Penampakan Yesus setelah kebangkitan Lengkap.pdfPenampakan Yesus setelah kebangkitan Lengkap.pdf
Penampakan Yesus setelah kebangkitan Lengkap.pdf
 
Sekolah Sabat - Triwulan 2 2024 - Pelajaran 5
Sekolah Sabat - Triwulan 2 2024 - Pelajaran 5Sekolah Sabat - Triwulan 2 2024 - Pelajaran 5
Sekolah Sabat - Triwulan 2 2024 - Pelajaran 5
 

YESUS DAN PAULUS] Yesus Memilih dan Membebaskan Paulus dari Penganiayaan

  • 1. Yesus dan Paulus Kebenaran mengenai saulus / paulus
  • 2. kenyataan • Banyak orang non kristen banyak berkata bahwa yesus tidak sama dengan paulus • Paulus dinyatakan sesat tidak sejalan dengan yesus • Yang menjadi pertanyaan : apakah benar mereka membaca alkitab dengan benar ?? • Mari kita lihat apa yang ditulis di alkitab
  • 3. Paulus • kis 8:1 Saulus juga setuju, bahwa Stefanus mati dibunuh. (8-1b) Pada waktu itu mulailah penganiayaan yang hebat terhadap jemaat di Yerusalem. Mereka semua, kecuali rasul-rasul, tersebar ke seluruh daerah Yudea dan Samaria. • kis 8:2 Orang-orang saleh menguburkan mayat Stefanus serta meratapinya dengan sangat. • kis 8:3 Tetapi Saulus berusaha membinasakan jemaat itu dan ia memasuki rumah demi rumah dan menyeret laki-laki dan perempuan ke luar dan menyerahkan mereka untuk dimasukkan ke dalam penjara
  • 4. • kis 9:1 Sementara itu berkobar-kobar hati Saulus untuk mengancam dan membunuh murid-murid Tuhan. Ia menghadap Imam Besar, • kis 9:2 dan meminta surat kuasa dari padanya untuk dibawa kepada majelis-majelis Yahudi di Damsyik, supaya, jika ia menemukan laki-laki atau perempuan yang mengikuti Jalan Tuhan, ia menangkap mereka dan membawa mereka ke Yerusalem. Catatan : bahwa saulus/paulus, sangat kejam, sadis, pembunuh, membenci orang pengikut Yesus. Sudah jelas Paulus
  • 5. Dipilih oleh Yesus • kis 9:3 Dalam perjalanannya ke Damsyik, ketika ia sudah dekat kota itu, tiba-tiba cahaya memancar dari langit mengelilingi dia. • kis 9:4 Ia rebah ke tanah dan kedengaranlah olehnya suatu suara yang berkata kepadanya: "Saulus, Saulus, mengapakah engkau menganiaya Aku?" • kis 9:5 Jawab Saulus: "Siapakah Engkau, Tuhan?" Kata-Nya: "Akulah Yesus yang kauaniaya itu. • kis 9:6 Tetapi bangunlah dan pergilah ke dalam kota, di sana akan dikatakan kepadamu, apa yang harus kauperbuat." • kis 9:7 Maka termangu-mangulah teman-temannya seperjalanan, karena mereka memang mendengar suara itu, tetapi tidak melihat seorang jugapun. • kis 9:8 Saulus bangun dan berdiri, lalu membuka matanya, tetapi ia tidak dapat melihat apa-apa; mereka harus menuntun dia masuk ke Damsyik. • kis 9:9 Tiga hari lamanya ia tidak dapat melihat dan tiga hari lamanya ia tidak makan dan minum.
  • 6. • kis 9:10 Di Damsyik ada seorang murid Tuhan bernama Ananias. Firman Tuhan kepadanya dalam suatu penglihatan: "Ananias!" Jawabnya: "Ini aku, Tuhan!" • kis 9:11 Firman Tuhan: "Mari, pergilah ke jalan yang bernama Jalan Lurus, dan carilah di rumah Yudas seorang dari Tarsus yang bernama Saulus. Ia sekarang berdoa, • kis 9:12 dan dalam suatu penglihatan ia melihat, bahwa seorang yang bernama Ananias masuk ke dalam dan menumpangkan tangannya ke atasnya, supaya ia dapat melihat lagi." • kis 9:13 Jawab Ananias: "Tuhan, dari banyak orang telah kudengar tentang orang itu, betapa banyaknya kejahatan yang dilakukannya terhadap orang-orang kudus-Mu di Yerusalem. • kis 9:14 Dan ia datang ke mari dengan kuasa penuh dari imam-imam kepala untuk menangkap semua orang yang memanggil nama-Mu." • kis 9:15 Tetapi firman Tuhan kepadanya: "Pergilah, sebab orang ini adalah alat pilihan bagi- Ku untuk memberitakan nama-Ku kepada bangsa-bangsa lain serta raja-raja dan orang-orang Israel. • kis 9:16 Aku sendiri akan menunjukkan kepadanya, betapa banyak penderitaan yang harus ia tanggung oleh karena nama-Ku." • kis 9:17 Lalu pergilah Ananias ke situ dan masuk ke rumah itu. Ia menumpangkan tangannya ke atas Saulus, katanya: "Saulus, saudaraku, Tuhan Yesus, yang telah menampakkan diri kepadamu di jalan yang engkau lalui, telah menyuruh aku kepadamu, supaya engkau dapat melihat lagi dan penuh dengan Roh Kudus." Dipilih oleh Yesus
  • 7. • kis 9:15 Tetapi firman Tuhan kepadanya: "Pergilah, sebab orang ini adalah alat pilihan bagi-Ku untuk memberitakan nama-Ku kepada bangsa-bangsa lain serta raja-raja dan orang-orang Israel. • kis 9:16 Aku sendiri akan menunjukkan kepadanya, betapa banyak penderitaan yang harus ia tanggung oleh karena nama-Ku." Catatan : ayat ini merupakan konfirmasi bahwa saulus/paulus dipilih oleh Yesus sendiri, bahkan diteguhkan oleh ananias. Jadi tidak bisa sahabat2 Islam saya di manapun, mengelak akan ayat ini. Dan harus mengakui bahwa saulus/paulus tidak bertentangan dengan Yesus Dipilih oleh Yesus
  • 8. Memberitakan Yesus adalah Mesias, Sang Pencipta, Tuhan, Allah • kis 9:18 Dan seketika itu juga seolah-olah selaput gugur dari matanya, sehingga ia dapat melihat lagi. Ia bangun lalu dibaptis. • kis 9:19 Dan setelah ia makan, pulihlah kekuatannya. (9-19b) Saulus tinggal beberapa hari bersama-sama dengan murid-murid di Damsyik. • kis 9:20 Ketika itu juga ia memberitakan Yesus di rumah-rumah ibadat, dan mengatakan bahwa Yesus adalah Anak Allah. • kis 9:21 Semua orang yang mendengar hal itu heran dan berkata: "Bukankah dia ini yang di Yerusalem mau membinasakan barangsiapa yang memanggil nama Yesus ini? Dan bukankah ia datang ke sini dengan maksud untuk menangkap dan membawa mereka ke hadapan imam-imam kepala?" • kis 9:22 Akan tetapi Saulus semakin besar pengaruhnya dan ia membingungkan orang-orang Yahudi yang tinggal di Damsyik, karena ia membuktikan, bahwa Yesus adalah Mesias. • kis 9:23 Beberapa hari kemudian orang Yahudi merundingkan suatu rencana untuk membunuh Saulus. • kis 9:24 Tetapi maksud jahat itu diketahui oleh Saulus. Siang malam orang-orang Yahudi mengawal semua pintu gerbang kota, supaya dapat membunuh dia. • kis 9:25 Sungguhpun demikian pada suatu malam murid-muridnya mengambilnya dan menurunkannya dari atas tembok kota dalam sebuah keranjang. • kis 9:26 Setibanya di Yerusalem Saulus mencoba menggabungkan diri kepada murid-murid, tetapi semuanya takut kepadanya, karena mereka tidak dapat percaya, bahwa ia juga seorang murid. • kis 9:27 Tetapi Barnabas menerima dia dan membawanya kepada rasul-rasul dan menceriterakan kepada mereka, bagaimana Saulus melihat Tuhan di tengah jalan dan bahwa Tuhan berbicara dengan dia dan bagaimana keberaniannya mengajar di Damsyik dalam nama Yesus. • kis 9:28 Dan Saulus tetap bersama-sama dengan mereka di Yerusalem, dan dengan keberanian mengajar dalam nama Tuhan. • kis 9:29 Ia juga berbicara dan bersoal jawab dengan orang-orang Yahudi yang berbahasa Yunani, tetapi mereka itu berusaha membunuh dia. • kis 9:30 Akan tetapi setelah hal itu diketahui oleh saudara-saudara anggota jemaat, mereka membawa dia ke Kaisarea dan dari situ membantu dia ke Tarsus. • kis 9:31 Selama beberapa waktu jemaat di seluruh Yudea, Galilea dan Samaria berada dalam keadaan damai. Jemaat itu dibangun dan hidup dalam takut akan Tuhan. Jumlahnya makin bertambah besar oleh pertolongan dan penghiburan Roh Kudus.
  • 9. • kis 9:20 Ketika itu juga ia memberitakan Yesus di rumah-rumah ibadat, dan mengatakan bahwa Yesus adalah Anak Allah. • kis 9:22 Akan tetapi Saulus semakin besar pengaruhnya dan ia membingungkan orang-orang Yahudi yang tinggal di Damsyik, karena ia membuktikan, bahwa Yesus adalah Mesias. • kis 9:27 Tetapi Barnabas menerima dia dan membawanya kepada rasul-rasul dan menceriterakan kepada mereka, bagaimana Saulus melihat Tuhan di tengah jalan dan bahwa Tuhan berbicara dengan dia dan bagaimana keberaniannya mengajar di Damsyik dalam nama Yesus. • Yesus adalah Anak Allah, saulus/paulus membuktikan bahwa Yesus adalah Mesias. Saulus/paulus berbicara dengan dia, berani mengajar dalam nama Yesus Memberitakan Yesus adalah Mesias, Sang Pencipta, Tuhan, Allah
  • 10. Mari kita buktikan bahwa Yesus adalah Allah, Sang Pencipta • Mat 16:15 Lalu Yesus bertanya kepada mereka: "Tetapi apa katamu, siapakah Aku ini?" • Mat 16:16 Maka jawab Simon Petrus: "Engkau adalah Mesias, Anak Allah yang hidup!" • Joh 6:68 Jawab Simon Petrus kepada-Nya: "Tuhan, kepada siapakah kami akan pergi? Perkataan-Mu adalah perkataan hidup yang kekal; • Joh 6:69 dan kami telah percaya dan tahu, bahwa Engkau adalah Yang Kudus dari Allah." Catatan : contoh seorang marketing, bertanya kepada temannya,”siapakah aku?”. Temannya menjawab,”kamu akunting”. Tentu marketing itu akan menjawab, salah. Dalam hal ini Yesus bertanya dan mengiyakan jawaban murid2nya.
  • 11. Mari kita buktikan bahwa Yesus adalah Allah, Sang Pencipta • Mat 16:15 Lalu Yesus bertanya kepada mereka: "Tetapi apa katamu, siapakah Aku ini?" • Mat 16:16 Maka jawab Simon Petrus: "Engkau adalah Mesias, Anak Allah yang hidup!" • Joh 6:68 Jawab Simon Petrus kepada-Nya: "Tuhan, kepada siapakah kami akan pergi? Perkataan-Mu adalah perkataan hidup yang kekal; • Joh 6:69 dan kami telah percaya dan tahu, bahwa Engkau adalah Yang Kudus dari Allah. Catatan : kedua hal ini mempunyai tujuan yang sama.
  • 12. Yesus, anak Allah • Mat 4:3 Lalu datanglah si pencoba itu dan berkata kepada-Nya: "Jika Engkau Anak Allah, perintahkanlah supaya batu-batu ini menjadi roti." • Mat 4:4 Tetapi Yesus menjawab: "Ada tertulis: Manusia hidup bukan dari roti saja, tetapi dari setiap firman yang keluar dari mulut Allah." • Mat 4:5 Kemudian Iblis membawa-Nya ke Kota Suci dan menempatkan Dia di bubungan Bait Allah, • Mat 4:6 lalu berkata kepada-Nya: "Jika Engkau Anak Allah, jatuhkanlah diri-Mu ke bawah, sebab ada tertulis: Mengenai Engkau Ia akan memerintahkan malaikat-malaikat-Nya dan mereka akan menatang Engkau di atas tangannya, supaya kaki-Mu jangan terantuk kepada batu." • Mat 4:7 Yesus berkata kepadanya: "Ada pula tertulis: Janganlah engkau mencobai Tuhan, Allahmu!" • Mat 4:8 Dan Iblis membawa-Nya pula ke atas gunung yang sangat tinggi dan memperlihatkan kepada-Nya semua kerajaan dunia dengan kemegahannya, • Mat 4:9 dan berkata kepada-Nya: "Semua itu akan kuberikan kepada-Mu, jika Engkau sujud menyembah aku." • Mat 4:10 Maka berkatalah Yesus kepadanya: "Enyahlah, Iblis! Sebab ada tertulis: Engkau harus menyembah Tuhan, Allahmu, dan hanya kepada Dia sajalah engkau berbakti!" • Mat 4:11 Lalu Iblis meninggalkan Dia, dan lihatlah, malaikat-malaikat datang melayani Yesus.
  • 13. • Iblis dua kali, menanyakan atau memastikan bahwa Yesus adalah anak Allah. Dan Yesus tidak menjawab iya atau tidak. • Ada satu hal yang special, Yesus dilayani oleh malaikat. Dari kejadian sampai wahyu, hanya Yesus yang dilayani malaikat Yesus, anak Allah
  • 14. • Mat 8:28 Setibanya di seberang, yaitu di daerah orang Gadara, datanglah dari pekuburan dua orang yang kerasukan setan menemui Yesus. Mereka sangat berbahaya, sehingga tidak seorangpun yang berani melalui jalan itu. • Mat 8:29 Dan mereka itupun berteriak, katanya: "Apa urusan-Mu dengan kami, hai Anak Allah? Adakah Engkau ke mari untuk menyiksa kami sebelum waktunya?“ • Mar 1:23 Pada waktu itu di dalam rumah ibadat itu ada seorang yang kerasukan roh jahat. Orang itu berteriak: • Mar 1:24 "Apa urusan-Mu dengan kami, hai Yesus orang Nazaret? Engkau datang hendak membinasakan kami? Aku tahu siapa Engkau: Yang Kudus dari Allah.“ • Luk 8:27 Setelah Yesus naik ke darat, datanglah seorang laki-laki dari kota itu menemui Dia; orang itu dirasuki oleh setan-setan dan sudah lama ia tidak berpakaian dan tidak tinggal dalam rumah, tetapi dalam pekuburan. • Luk 8:28 Ketika ia melihat Yesus, ia berteriak lalu tersungkur di hadapan-Nya dan berkata dengan suara keras: "Apa urusan-Mu dengan aku, hai Yesus Anak Allah Yang Mahatinggi? Aku memohon kepada-Mu, supaya Engkau jangan menyiksa aku." • Luk 8:30 Dan Yesus bertanya kepadanya: "Siapakah namamu?" Jawabnya: "Legion," karena ia kerasukan banyak setan. • Luk 8:31 Lalu setan-setan itu memohon kepada Yesus, supaya Ia jangan memerintahkan mereka masuk ke dalam jurang maut. Yesus, anak Allah
  • 15. • Cerita diatas jelas dan gamblang. • Bahwa Yesus adalah Anak Allah, Allah • Yesus bisa memerintahkan setan ke jurang maut Yesus, anak Allah
  • 16. • Kis 13:2 Pada suatu hari ketika mereka beribadah kepada Tuhan dan berpuasa, berkatalah Roh Kudus: "Khususkanlah Barnabas dan Saulus bagi-Ku untuk tugas yang telah Kutentukan bagi mereka." • Kis 13:9 Tetapi Saulus, juga disebut Paulus, yang penuh dengan Roh Kudus, menatap dia,
  • 17. Bukti yang jelas • kis 13:16 Maka bangkitlah Paulus. Ia memberi isyarat dengan tangannya, lalu berkata: "Hai orang-orang Israel dan kamu yang takut akan Allah, dengarkanlah! • kis 13:17 Allah umat Israel ini telah memilih nenek moyang kita dan membuat umat itu menjadi besar, ketika mereka tinggal di Mesir sebagai orang asing. Dengan tangan-Nya yang luhur Ia telah memimpin mereka keluar dari negeri itu. • kis 13:18 Empat puluh tahun lamanya Ia sabar terhadap tingkah laku mereka di padang gurun. • kis 13:19 Dan setelah membinasakan tujuh bangsa di tanah Kanaan, Ia membagi-bagikan tanah itu kepada mereka untuk menjadi warisan mereka • kis 13:20 selama kira-kira empat ratus lima puluh tahun. Sesudah itu Ia memberikan mereka hakim-hakim sampai pada zaman nabi Samuel. • kis 13:21 Kemudian mereka meminta seorang raja dan Allah memberikan kepada mereka Saul bin Kish dari suku Benyamin, empat puluh tahun lamanya. • kis 13:22 Setelah Saul disingkirkan, Allah mengangkat Daud menjadi raja mereka. Tentang Daud Allah telah menyatakan: Aku telah mendapat Daud bin Isai, seorang yang berkenan di hati-Ku dan yang melakukan segala kehendak-Ku. • kis 13:23 Dan dari keturunannyalah, sesuai dengan yang telah dijanjikan-Nya, Allah telah membangkitkan Juruselamat bagi orang Israel, yaitu Yesus. • kis 13:24 Menjelang kedatangan-Nya Yohanes telah menyerukan kepada seluruh bangsa Israel supaya mereka bertobat dan memberi diri dibaptis.
  • 18. • kis 13:25 Dan ketika Yohanes hampir selesai menunaikan tugasnya, ia berkata: Aku bukanlah Dia yang kamu sangka, tetapi Ia akan datang kemudian dari padaku. Membuka kasut dari kaki-Nyapun aku tidak layak. • kis 13:26 Hai saudara-saudaraku, baik yang termasuk keturunan Abraham, maupun yang takut akan Allah, kabar keselamatan itu sudah disampaikan kepada kita. • kis 13:27 Sebab penduduk Yerusalem dan pemimpin-pemimpinnya tidak mengakui Yesus. Dengan menjatuhkan hukuman mati atas Dia, mereka menggenapi perkataan nabi-nabi yang dibacakan setiap hari Sabat. • kis 13:28 Dan meskipun mereka tidak menemukan sesuatu yang dapat menjadi alasan untuk hukuman mati itu, namun mereka telah meminta kepada Pilatus supaya Ia dibunuh. • kis 13:29 Dan setelah mereka menggenapi segala sesuatu yang ada tertulis tentang Dia, mereka menurunkan Dia dari kayu salib, lalu membaringkan-Nya di dalam kubur. • kis 13:30 Tetapi Allah membangkitkan Dia dari antara orang mati. • kis 13:31 Dan selama beberapa waktu Ia menampakkan diri kepada mereka yang mengikuti Dia dari Galilea ke Yerusalem. Mereka itulah yang sekarang menjadi saksi-Nya bagi umat ini. • kis 13:32 Dan kami sekarang memberitakan kabar kesukaan kepada kamu, yaitu bahwa janji yang diberikan kepada nenek moyang kita, • kis 13:33 telah digenapi Allah kepada kita, keturunan mereka, dengan membangkitkan Yesus, seperti yang ada tertulis dalam mazmur kedua: Anak-Ku Engkau! Aku telah memperanakkan Engkau pada hari ini. Bukti yang jelas
  • 19. • kis 13:34 Allah telah membangkitkan Dia dari antara orang mati dan Ia tidak akan diserahkan kembali kepada kebinasaan. Hal itu dinyatakan oleh Tuhan dalam firman ini: Aku akan menggenapi kepadamu janji-janji yang kudus yang dapat dipercayai, yang telah Kuberikan kepada Daud. • kis 13:35 Sebab itu Ia mengatakan dalam mazmur yang lain: Engkau tidak akan membiarkan Orang Kudus-Mu melihat kebinasaan. • kis 13:36 Sebab Daud melakukan kehendak Allah pada zamannya, lalu ia mangkat dan dibaringkan di samping nenek moyangnya, dan ia memang diserahkan kepada kebinasaan. • kis 13:37 Tetapi Yesus, yang dibangkitkan Allah, tidak demikian. • kis 13:38 Jadi ketahuilah, hai saudara-saudara, oleh karena Dialah maka diberitakan kepada kamu pengampunan dosa. • kis 13:39 Dan di dalam Dialah setiap orang yang percaya memperoleh pembebasan dari segala dosa, yang tidak dapat kamu peroleh dari hukum Musa. • kis 13:40 Karena itu, waspadalah, supaya jangan berlaku atas kamu apa yang telah dikatakan dalam kitab nabi-nabi: • kis 13:41 Ingatlah, hai kamu penghina-penghina, tercenganglah dan lenyaplah, sebab Aku melakukan suatu pekerjaan dalam zamanmu, suatu pekerjaan, yang tidak akan kamu percayai, jika diceriterakan kepadamu." • kis 13:42 Ketika Paulus dan Barnabas keluar, mereka diminta untuk berbicara tentang pokok itu pula pada hari Sabat berikutnya. Bukti yang jelas
  • 20. Konfirmasi • Ayat ini mengkonfirmasi bahwa paulus menyampaikan berita yang sudah disampaikan oleh rasul2 pendahulu • Kepentingan paulus apa dengan menyatakan Yesus adalah Anak Allah ? kematian. Jadi kalau kematian, tentu tidak akan mau memberitakan Yesus. • Jadi paulus tidak bertentangan dengan Yesus. • Berarti sanggahan ini, tidak terbukti • Coba cari bukti yang lebih menyakinkan