SlideShare a Scribd company logo
KONSEP DASAR IPA SD
Muslimin Ibrahim
Tinggal di musliminibrahim@unesa.ac.id
KONSEP DASAR IPA SD
Konsep Dasar IPA di SD. Mata kuliah ini
berisi tentang konsep dasar IPA dalam
pembelajaran di SD. Pengetahuan yang
diberikan untuk menunjang kemampuan
tersebut meliputi konsep, miskonsepsi,
makhluk hidup, pengukuran, kinematika
dan dinamika; sifat termal zat; gelombang
dan bunyi; kelistrikan dan kemagnetan;
bumi dan antariksa
IPA DAPAT DIDEFINISIKAN SEBAGAI…
IPA
Produk
Ilmiah
Proses
Ilmiah
Sikap
Ilmiah
Model
Karakter
Terdiri atas: fakta, konsep,
teori, prinsip/hukum,
prosedur
Terdiri atas: keterampilan
proses dasar (misalnya
pengamatan) dan
keterampilan proses terpadu
misalnya eksperimen
Kritis, skeptic, selalu ingin
tahu, teliti, jujur, disiplin
Fenomena IPA seringkali
merupakan analogi Sikap
dan karakter manusia
PENGERTIAN/PENJELASAN NAMA PRODUK
ILMIAH
Abstrasi kumpulan stimulus (benda, peristiwa, data,
makhluk hidup) yang memiliki ciri sama
Hubungan antar konsep yang membentuk penjelasan atau
prediksi
Teori yang teruji berkali-kali dan hasilnya konsisten benar
CONTOH PRODUK ILMIAH
KONSEP
TEORI
HUKUM
PROSEDUR
Abstrasi kumpulan stimulus (persitiwa, benda, data,
makhluk hidup) yang memiliki ciri sama
Urutan langkah melakukan sesuatu. Ururtan tidak dapat
diubah-ubah
Teori yang diuji berkali-kali dan hasilnya selalu komsiste
benar
Hubungan antar konsep yang membentuk penjelasan atau
prediksi
CONTOH PROSES ILMIAH
Fenomena IPA sebagai
Model karakter
Konsep Serangga
Jumlah Kaki enam buah
Semakin tinggi frekuensi aktivitas, semakin
cepat denyut nadi
KONSEP MEMILIKI 5KOMPONEN
Nilai/Manfaat
Atribut
Contoh
Pengertian
Nama
CONTOH KONSEP: BURUNG
• Nama konsep: Burung
• Apa cirinya (Pembeda dengan hewan lain)?
• Apa contoh
• Apa manfaatnya
• Apa pengertiannya
Observation (Pengamatan)
BURUNG
Apa betul ciri burung dapat
terbang?
BUKAN BURUNG
Observation (Pengamatan)
BURUNG
Apa betul ciri burung memiliki
sayap?
BUKAN BURUNG
Observation (Pengamatan)
BURUNG
Apa betul ciri burung memiliki
paruh?
BUKAN BURUNG
Observation (Pengamatan)
BURUNG BUKAN BURUNG
Apa betul ciri burung memiliki dua
kaki?
Observation (Pengamatan)
BURUNG BUKAN BURUNG
Apa betul ciri burung bertelur?
Observation (Pengamatan)
BURUNG
Apa persamaan mereka?
CIRI BURUNG
TUBUHNYA DITUTUPI
BULU
BAGAIMANA DENGAN INI
BURUNG BUKAN BURUNG
Apakah kesimpulan tadi masih berlaku?
ADA PERBEDAAN BULU
DAN RAMBUT
BULU RAMBUT
ADA PERBEDAAN BULU
DAN RAMBUT
BULU RAMBUT
Mengalami
miskonsepsi
Tidak
menguasai
konsep
Menguasai
konsep
PROFIL KONSEPSI SISWA
SESEORANG YANG MENGALAMI MISKONSEPSI
• Konsepsinya SALAH
• Sangat yakin bahwa konsepsinya benar
• Bersifat resisten (selalu bertahan) sulit berubah)
NO. PERNYATAAN
JAWABAN TINGKAT KEYAKINAN
B S 1 2 3 4 5
1. Zat cair yang dituangkan ke dalam suatu
bejana, bentuknya berubah mengikuti
bentuk bejana tersebut
2. Salah satu contoh perkembangbiakan
vegetative buatan adalah menyambung dan
menempel
3. Magnet dapat menarik besi/baja
4. Perubahan bentuk bulan seperti sabit,
setengah lingkaran, bulat disebabkan
karena ditutup bayangan bumi
Jawablah dan tentukan tingkat keyakinan Anda
MISKONSEPSI TERJADI JIKA … .
Bertentangan dengan fakta, fakta atau realita
adalah HAKIM yang menentukan kebenaran
Penjelasan bertentangan dengan konsep lain
yang telah dianggap benar
Penjelasannya tidak komprehensif/ tidak utuh
CONTOH MISKONSEPSI
Bertentangan dengan fakta, fakta atau realita
adalah HAKIM yang menentukan kebenaran:
Batang monokotil tidak bercabang
CONTOH MISKONSEPSI
Penjelasan bertentangan dengan konsep lain
yang telah dianggap benar: Menyambung dan
menempel termasuk perkembangbiakan vegetative
buatan
Konsep tersebut bertentang dengan konsep bahwa
perkembangan biakan adalah pertambahan jumlah
sedang pada menyambung dan menempel, prinsip
tersebut tidak dipenuhi
CONTOH MISKONSEPSI
Penjelasannya tidak komprehensif/ tidak utuh;
Respirasi anaerob adalah respirasi yang tidak
memerlukan oksigen.
Penjelasan tidak komprehensif, semua proses
respirasi adalah oksidasi, jadi perlu oksigen
Seharusnya penjelasaannya dibuat komprehensif:
respirasi anaerob adalah respirasi yang tidak
memerlukan oksigen bebas
Respirasi aerob: Oksigen dari udara bebas
Respirasi Anaerob: Oksigen diambil dari
molekul glukosa itu sendiri (Intramolekuler)
• Molekul Glukosa direduksi sekalikus dioksidasi
Respirasi Anaerob
MACAM KONSEP
• Konsep Konyunktif--- yaitu konsep yang memiliki struktur aturan yang
tetap, Contoh Konsep pulau--- adalah daratan yang dikelilingi oleh
laut; Sigitiga adalah suatu bidang datar yang dibatasi oleh tiga ruas
garis
• Konsep disjunktif, konsep yang lebih fleksibel dan luas, memungkin
ada lebih dari satu atribut---Contoh konsep memukul
• Konsep relasional: Konsep yang aturan strukturnya tergantung pada
hubungan. Sebagai contoh: konsep tante/Bibi sangat bergantung
pada hubungan antara seseorang dengan adik perempuan dari ayah
atau ibunya

More Related Content

Similar to Pertemuan 1 konsep dasar ipa

ILMU ALAMIAH DASAR
ILMU ALAMIAH DASARILMU ALAMIAH DASAR
ILMU ALAMIAH DASAR
INDAHMAWARNI1
 
Dasar dasar penelitian
Dasar dasar penelitianDasar dasar penelitian
Dasar dasar penelitian
Bayu Rizky Aditya
 
UAS FILSAFAT 2015
UAS FILSAFAT 2015UAS FILSAFAT 2015
UAS FILSAFAT 2015
PPS Universitas Sriwijaya
 
IPA Modul 2 KB 4 Rev
IPA Modul 2 KB 4 RevIPA Modul 2 KB 4 Rev
IPA Modul 2 KB 4 Rev
PPGhybrid3
 
Teoripembaharuanpemmatrikulasi2013 130712025326-phpapp02
Teoripembaharuanpemmatrikulasi2013 130712025326-phpapp02Teoripembaharuanpemmatrikulasi2013 130712025326-phpapp02
Teoripembaharuanpemmatrikulasi2013 130712025326-phpapp02
nurngaeni
 
HAKIKAT FISIKA DALAM KEHIDUPAN SEHARI-HARI
HAKIKAT FISIKA DALAM KEHIDUPAN SEHARI-HARIHAKIKAT FISIKA DALAM KEHIDUPAN SEHARI-HARI
HAKIKAT FISIKA DALAM KEHIDUPAN SEHARI-HARI
FarrelJordan
 
Filsafat peluang dalam ilmu
Filsafat peluang dalam ilmuFilsafat peluang dalam ilmu
Filsafat peluang dalam ilmu
Dr. Zar Rdj
 
[Metpen pgsd2015] 3. metode penelitian 2,3,12 (kelompok 5)
[Metpen pgsd2015] 3. metode penelitian 2,3,12 (kelompok 5)[Metpen pgsd2015] 3. metode penelitian 2,3,12 (kelompok 5)
[Metpen pgsd2015] 3. metode penelitian 2,3,12 (kelompok 5)
Ida Susanti
 
Tugas kuliah metode penelitian
Tugas kuliah metode penelitianTugas kuliah metode penelitian
Tugas kuliah metode penelitian
Chandra Agustian
 
Metodologi Penelitian Biologi Lengkap (3).ppt
Metodologi Penelitian Biologi Lengkap (3).pptMetodologi Penelitian Biologi Lengkap (3).ppt
Metodologi Penelitian Biologi Lengkap (3).ppt
TariAnjani1
 
Kumpulan soal soal filsafat ilmu
Kumpulan soal   soal filsafat ilmuKumpulan soal   soal filsafat ilmu
Kumpulan soal soal filsafat ilmu
oktavianidiann
 
Bagian 6 peran eksperimen dalam sains
Bagian 6   peran eksperimen dalam sainsBagian 6   peran eksperimen dalam sains
Bagian 6 peran eksperimen dalam sainsNanda Reda
 
Powerpoint FILSAFAT ILMUuuuuuuuuuuu.pptx
Powerpoint FILSAFAT ILMUuuuuuuuuuuu.pptxPowerpoint FILSAFAT ILMUuuuuuuuuuuu.pptx
Powerpoint FILSAFAT ILMUuuuuuuuuuuu.pptx
LulukLailul1
 
@ Kd 3.1 kls x hakikat fisika
@ Kd 3.1 kls x hakikat fisika@ Kd 3.1 kls x hakikat fisika
@ Kd 3.1 kls x hakikat fisika
ZulyanahZulyanah
 
Ppt penalaran
Ppt penalaranPpt penalaran
Ppt penalaran
Riska Ratnasari
 
Penelitian dan penulisan ilmiah new heri
Penelitian dan penulisan ilmiah new heriPenelitian dan penulisan ilmiah new heri
Penelitian dan penulisan ilmiah new heri
Heri Indra Gunawan
 

Similar to Pertemuan 1 konsep dasar ipa (20)

ILMU ALAMIAH DASAR
ILMU ALAMIAH DASARILMU ALAMIAH DASAR
ILMU ALAMIAH DASAR
 
Dasar dasar penelitian
Dasar dasar penelitianDasar dasar penelitian
Dasar dasar penelitian
 
UAS FILSAFAT 2015
UAS FILSAFAT 2015UAS FILSAFAT 2015
UAS FILSAFAT 2015
 
IPA Modul 2 KB 4 Rev
IPA Modul 2 KB 4 RevIPA Modul 2 KB 4 Rev
IPA Modul 2 KB 4 Rev
 
Hakekat sains
Hakekat sainsHakekat sains
Hakekat sains
 
Teoripembaharuanpemmatrikulasi2013 130712025326-phpapp02
Teoripembaharuanpemmatrikulasi2013 130712025326-phpapp02Teoripembaharuanpemmatrikulasi2013 130712025326-phpapp02
Teoripembaharuanpemmatrikulasi2013 130712025326-phpapp02
 
HAKIKAT FISIKA DALAM KEHIDUPAN SEHARI-HARI
HAKIKAT FISIKA DALAM KEHIDUPAN SEHARI-HARIHAKIKAT FISIKA DALAM KEHIDUPAN SEHARI-HARI
HAKIKAT FISIKA DALAM KEHIDUPAN SEHARI-HARI
 
Filsafat peluang dalam ilmu
Filsafat peluang dalam ilmuFilsafat peluang dalam ilmu
Filsafat peluang dalam ilmu
 
[Metpen pgsd2015] 3. metode penelitian 2,3,12 (kelompok 5)
[Metpen pgsd2015] 3. metode penelitian 2,3,12 (kelompok 5)[Metpen pgsd2015] 3. metode penelitian 2,3,12 (kelompok 5)
[Metpen pgsd2015] 3. metode penelitian 2,3,12 (kelompok 5)
 
Tugas kuliah metode penelitian
Tugas kuliah metode penelitianTugas kuliah metode penelitian
Tugas kuliah metode penelitian
 
MATERI 1 - Pengantar Filsafat Ilmu
MATERI 1 - Pengantar Filsafat IlmuMATERI 1 - Pengantar Filsafat Ilmu
MATERI 1 - Pengantar Filsafat Ilmu
 
Metodologi Penelitian Biologi Lengkap (3).ppt
Metodologi Penelitian Biologi Lengkap (3).pptMetodologi Penelitian Biologi Lengkap (3).ppt
Metodologi Penelitian Biologi Lengkap (3).ppt
 
Kumpulan soal soal filsafat ilmu
Kumpulan soal   soal filsafat ilmuKumpulan soal   soal filsafat ilmu
Kumpulan soal soal filsafat ilmu
 
Bagian 6 peran eksperimen dalam sains
Bagian 6   peran eksperimen dalam sainsBagian 6   peran eksperimen dalam sains
Bagian 6 peran eksperimen dalam sains
 
Powerpoint FILSAFAT ILMUuuuuuuuuuuu.pptx
Powerpoint FILSAFAT ILMUuuuuuuuuuuu.pptxPowerpoint FILSAFAT ILMUuuuuuuuuuuu.pptx
Powerpoint FILSAFAT ILMUuuuuuuuuuuu.pptx
 
@ Kd 3.1 kls x hakikat fisika
@ Kd 3.1 kls x hakikat fisika@ Kd 3.1 kls x hakikat fisika
@ Kd 3.1 kls x hakikat fisika
 
Ppt penalaran
Ppt penalaranPpt penalaran
Ppt penalaran
 
Materi kuliah mps i
Materi kuliah mps iMateri kuliah mps i
Materi kuliah mps i
 
1042 2013-1-pb
1042 2013-1-pb1042 2013-1-pb
1042 2013-1-pb
 
Penelitian dan penulisan ilmiah new heri
Penelitian dan penulisan ilmiah new heriPenelitian dan penulisan ilmiah new heri
Penelitian dan penulisan ilmiah new heri
 

Recently uploaded

Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfLaporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
yuniarmadyawati361
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
gloriosaesy
 
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdfLaporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
heridawesty4
 
Teori Profetik Kuntowijoyo (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
Teori Profetik Kuntowijoyo (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)Teori Profetik Kuntowijoyo (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
Teori Profetik Kuntowijoyo (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
LabibAqilFawaizElB
 
Najwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Najwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfNajwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Najwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
naqarin2
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.com
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.comModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.com
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.com
Fathan Emran
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
PURWANTOSDNWATES2
 
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           xKoneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
johan199969
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
gloriosaesy
 
Tugas 1 Statistik Pendidikan UT Tahun 2024
Tugas 1 Statistik Pendidikan UT Tahun 2024Tugas 1 Statistik Pendidikan UT Tahun 2024
Tugas 1 Statistik Pendidikan UT Tahun 2024
AndrianiWimarSarasWa1
 
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogortugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
WILDANREYkun
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
Dedi Dwitagama
 
Solusi dan Strategi ATHG yang di hadapi Indonesia (Kelas 11).pptx
Solusi dan Strategi ATHG yang di hadapi Indonesia (Kelas 11).pptxSolusi dan Strategi ATHG yang di hadapi Indonesia (Kelas 11).pptx
Solusi dan Strategi ATHG yang di hadapi Indonesia (Kelas 11).pptx
AgungRomadhon3
 
Naufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Naufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfNaufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Naufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
NaufalKhawariz
 
Konflik dan Negosiasi dalam perilaku organisai
Konflik dan Negosiasi dalam perilaku organisaiKonflik dan Negosiasi dalam perilaku organisai
Konflik dan Negosiasi dalam perilaku organisai
muhammadmasyhuri9
 
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptxPPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
Kurnia Fajar
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
agusmulyadi08
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
ferrydmn1999
 
BUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptx
BUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptxBUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptx
BUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptx
DWIHANDOYOPUTRO2
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
kinayaptr30
 

Recently uploaded (20)

Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfLaporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
 
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdfLaporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
 
Teori Profetik Kuntowijoyo (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
Teori Profetik Kuntowijoyo (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)Teori Profetik Kuntowijoyo (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
Teori Profetik Kuntowijoyo (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
 
Najwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Najwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfNajwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Najwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.com
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.comModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.com
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.com
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
 
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           xKoneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
 
Tugas 1 Statistik Pendidikan UT Tahun 2024
Tugas 1 Statistik Pendidikan UT Tahun 2024Tugas 1 Statistik Pendidikan UT Tahun 2024
Tugas 1 Statistik Pendidikan UT Tahun 2024
 
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogortugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
 
Solusi dan Strategi ATHG yang di hadapi Indonesia (Kelas 11).pptx
Solusi dan Strategi ATHG yang di hadapi Indonesia (Kelas 11).pptxSolusi dan Strategi ATHG yang di hadapi Indonesia (Kelas 11).pptx
Solusi dan Strategi ATHG yang di hadapi Indonesia (Kelas 11).pptx
 
Naufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Naufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfNaufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Naufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
 
Konflik dan Negosiasi dalam perilaku organisai
Konflik dan Negosiasi dalam perilaku organisaiKonflik dan Negosiasi dalam perilaku organisai
Konflik dan Negosiasi dalam perilaku organisai
 
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptxPPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
 
BUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptx
BUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptxBUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptx
BUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptx
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 

Pertemuan 1 konsep dasar ipa

Editor's Notes

  1. Ciri