SlideShare a Scribd company logo
1 of 16
B A I T U L M A L L
“AL-KAROMAH”
• Adalah sebuah lembaga Keuangan yang
menangani :
- KAMBANK (Bank Kambing)
- Zakat
- Infaq
- Sodakoh
- Wakaf
• KAMBBANK adalah memiliki 2 unsur yaitu :
1. Pemeliharaan (Penggemukan & Peternakan)
2. Jual dan Beli
• KAMMBANK adalah Wadah Simpanan Investasi berupa
Kambing bibitan untuk dikelola dan diperjualbelikan oleh
Baitul Mal yang hasilnya di bagi sesuai dengan ketentuan dan
perjanjian.
PENGELOLAAN
MERUJUK PADA HADIST ROSULULLAH SAW
• Dari Abu Said berkata : Rasulullah SAW bersabda : “Hampir saja harta muslim
yang terbaik adalah kambing yang digembala di puncak gunung dan tempat
jatuhnya hujan. Dengan membawa agamanya dia lari dari beberapa
fitnah (kemungkaran atau peperangan sesama muslim)”. (H.R. Bukhari)
• Dari Abu Hurairah R.A. dari Rasulullah SAW, beliau bersabda : “Termasuk
penghidupan manusia yang terbaik, adalah seorang laki-laki yang memegang
kendali kudanya di jalan Allah. Dia terbang diatasnya (dia menaikinya dengan
jalan yang cepat). Setiap mendengar panggilan perang dia terbang
diatasnya dengan bersemangat untuk mencari kematian dengan jalan
terbunuh (dalam keadaan syahid) atau mati biasa. Atau seorang laki-laki
yang menggembala kambing di puncak gunung dari atas gunung ini atau
lembah dari beberapa lembah. Dia mendirikan sholat, memberikan zakat dan
menyembah kepada Tuhannya hingga kematian datang kepadanya. Dia tidak
mengganggu kepada manusia, dan hanya berbuat baik kepada mereka.” (H.R.
Muslim).
MERUJUK PADA HADIST ROSULULLAH SAW
• Dari Abu Hurairah R.A. dari Nabi SAW, dia bersabda : "Setiap Nabi yang diutus
oleh Allah adalah menggembala kambing". Sahabat-sahabat beliau bertanya :
“Begitu juga engkau ?” ; Rasulullah bersabda : “Ya, aku menggembalanya dengan
upah beberapa qirath penduduk Mekah”. (H.R. Bukhari)
• “Orang-orang muslim itu bersyirkah dalam tiga hal, dalam hal padang rumput, air
dan api” (Sunan Abu Daud, no 3745).
NILAI INVESTASI
Kambing Memiliki Nilai Aset yang meningkat setiap tahun,
tidak tergerus oleh Inflasi. Tidak seperti uang yang setiap
tahun tergerus oleh inflasi. Investasi Riil terbukti tidak kenal
Krisis Dunia.
Tabungan Riil untuk masa depan, bukan hanya tabungan uang
yang setiap hari semakin turun nilainya.
KEBUTUHAN PANGAN DUNIA
Kebutuhan Daging di Indonesia saat ini Hanya 10 kg /
orang / tahun, itu sudah termasuk impor, Standar
Kebutuhan Daging adalah 41 kg/orang /tahun.
(Menteri Pertanian RI)
Kebutuhan Domba di Arab Saudi adalah 3,2 juta
ekor/tahun untuk keperluan haji dan qurban.
Artinya Kambing berpotensi besar dalam standarisasi
kebutuhan pangan di Indonesia maupun dunia.
NILAI INVESTASI MENINGKAT DAN BERKEMBANG
Merupakan Investasi yang terus berkembang karena
dikelola dan Berkembang biak.
• Sebaik-baik harta
• Penghidupan Manusia Terbaik
• Kebutuhan Pangan Dunia
• Nilai Investasi Meningkat & Berkembang
Hasi l Syi r kah di al i r kan unt uk kepent i ngan Umat
; Pendi di kan, Duaf a, Anak Yat i m, kaum Jompo dl l .
( “Har t a dan anak-anak adal ah per hi asan kehi dupan duni a
t et api amal an-amal an yang kekal l agi shal eh adal ah l ebi h
bai k pahal anya di si si Tuhanmu ser t a l ebi h bai k unt uk
menj adi harapan.” - QS 18 : 46 )
Ber si st emSyi r kah (Unt ung r ugi di pet i k ber sama)
Pengel ol aan dengan penuh amanah, kehat i -hat i an
dan pr of esi onal i sme unt uk kepent i ngan pemi l i k
dan pengel ol a.
Mendapat kan Ser t i f i kat (Hak Mi l i k) di set i ap
kambi ng I nvest asi maupun Hasi l dengan payung
hukumyang ber l aku.
HASIL UNTUK PENGELOLA DAN BAITUL MALL
HASIL UNTUK NASABAH
TAHUN 1
TAHUN 2
TAHUN 3
KAMBING BIBITAN (USIA 10BLN)
JML
INVESTASI
(EKOR)
TAHUN JUMLAH
SELURUH
(EKOR)1 2 3
1 3 3 3 9
5 15 15 15 45
10 30 30 30 90
20 60 60 60 180
HARGA JUAL KAMBING (40KG) = Rp. 2.000.000.-
HARGA BELI KAMBING (40KG) = Rp. 1.900.000.-
(www.lambbank.com – per April 2014)
INVESTASI
• Investasi berupa kambing betina usia 10 bulan (bibitan) dan usia 1 bulan (cempe)
• Investasi berupa uang, akan tukarkan dengan Kambing bibitan atau cempe dengan harga yang
disepakati
• Untuk investasi awal tidak dapat ditarik sebelum jangka waktu 1 tahun
• Hasil Investasi dapat ditarik atau diuangkan kapanpun sesuai dengan usia dan harga yang berlaku
• Pengelolaan Makanan, Manajerial dsb dilakukakn pengelola dengan penuh amanah, kehati-hatian
dan profesionalisme untuk kepentingan pemilik dan pengelola.
SYIRKAH (PEMBAGIAN)
Syirkah untuk kambing betina usia 10 bulan (bibitan):
• Pembagian anak kambing adalah 50% - 50%
Syirkah untuk kambing usia 2 bulan (cempe untuk bibitan):
• Anak kambing di kelahiran pertama adalah milik baitul mal
• Anak kambing di kelahiran kedua dan seterusnya adalah 50%-50%
• Jika bibit kambing nasabah mengalami kematian, maka akan diganti 50%.
• Jika anak kambing nasabah mengalami kematian, tidak ada ganti rugi.
BAITUL MALL
Kambbank

More Related Content

Viewers also liked

ITFT - BUSINESS LAW
ITFT - BUSINESS LAWITFT - BUSINESS LAW
ITFT - BUSINESS LAWPooja
 
My Name Is Nobody
My Name Is NobodyMy Name Is Nobody
My Name Is NobodyTeodor Laci
 
ITFT - PRINCIPLE OF MANAGEMENT
ITFT - PRINCIPLE OF MANAGEMENTITFT - PRINCIPLE OF MANAGEMENT
ITFT - PRINCIPLE OF MANAGEMENTPooja
 
The applicationform
The applicationformThe applicationform
The applicationformjavatwojava
 
ITFT - BUSINESS ENVIRONMENT
ITFT - BUSINESS ENVIRONMENTITFT - BUSINESS ENVIRONMENT
ITFT - BUSINESS ENVIRONMENTPooja
 
The applicationform
The applicationformThe applicationform
The applicationformjavatwojava
 
APISAT_Volkova_Comparison_Road_Extraction_Approaches_USYD
APISAT_Volkova_Comparison_Road_Extraction_Approaches_USYDAPISAT_Volkova_Comparison_Road_Extraction_Approaches_USYD
APISAT_Volkova_Comparison_Road_Extraction_Approaches_USYDAnastasiia Volkova
 
ITFT - PRINCIPALS OF MANAGEMENT
ITFT - PRINCIPALS OF MANAGEMENTITFT - PRINCIPALS OF MANAGEMENT
ITFT - PRINCIPALS OF MANAGEMENTPooja
 
ITFT - PRINCIPLE OF MANAGEMENT
ITFT - PRINCIPLE OF MANAGEMENTITFT - PRINCIPLE OF MANAGEMENT
ITFT - PRINCIPLE OF MANAGEMENTPooja
 
ITFT - Project Management
ITFT - Project ManagementITFT - Project Management
ITFT - Project ManagementPooja
 
ITFT - HRM
ITFT - HRMITFT - HRM
ITFT - HRMPooja
 
ITFT - PROJECT MANAGEMENT
ITFT - PROJECT MANAGEMENTITFT - PROJECT MANAGEMENT
ITFT - PROJECT MANAGEMENTPooja
 
ITFT - Human resource Mangement
ITFT - Human resource Mangement                                   ITFT - Human resource Mangement
ITFT - Human resource Mangement Pooja
 
ITFT - COST ACCOUNTING
ITFT - COST ACCOUNTINGITFT - COST ACCOUNTING
ITFT - COST ACCOUNTINGPooja
 

Viewers also liked (20)

ITFT - BUSINESS LAW
ITFT - BUSINESS LAWITFT - BUSINESS LAW
ITFT - BUSINESS LAW
 
My Name Is Nobody
My Name Is NobodyMy Name Is Nobody
My Name Is Nobody
 
Resuma_-_karthik_kandasamy
Resuma_-_karthik_kandasamyResuma_-_karthik_kandasamy
Resuma_-_karthik_kandasamy
 
ITFT - PRINCIPLE OF MANAGEMENT
ITFT - PRINCIPLE OF MANAGEMENTITFT - PRINCIPLE OF MANAGEMENT
ITFT - PRINCIPLE OF MANAGEMENT
 
Who Am I
Who Am IWho Am I
Who Am I
 
The applicationform
The applicationformThe applicationform
The applicationform
 
ITFT - BUSINESS ENVIRONMENT
ITFT - BUSINESS ENVIRONMENTITFT - BUSINESS ENVIRONMENT
ITFT - BUSINESS ENVIRONMENT
 
The applicationform
The applicationformThe applicationform
The applicationform
 
APISAT_Volkova_Comparison_Road_Extraction_Approaches_USYD
APISAT_Volkova_Comparison_Road_Extraction_Approaches_USYDAPISAT_Volkova_Comparison_Road_Extraction_Approaches_USYD
APISAT_Volkova_Comparison_Road_Extraction_Approaches_USYD
 
ITFT - PRINCIPALS OF MANAGEMENT
ITFT - PRINCIPALS OF MANAGEMENTITFT - PRINCIPALS OF MANAGEMENT
ITFT - PRINCIPALS OF MANAGEMENT
 
Karthik international cv
Karthik international cvKarthik international cv
Karthik international cv
 
ITFT - PRINCIPLE OF MANAGEMENT
ITFT - PRINCIPLE OF MANAGEMENTITFT - PRINCIPLE OF MANAGEMENT
ITFT - PRINCIPLE OF MANAGEMENT
 
ITFT - Project Management
ITFT - Project ManagementITFT - Project Management
ITFT - Project Management
 
ITFT - HRM
ITFT - HRMITFT - HRM
ITFT - HRM
 
ITFT - PROJECT MANAGEMENT
ITFT - PROJECT MANAGEMENTITFT - PROJECT MANAGEMENT
ITFT - PROJECT MANAGEMENT
 
Kraft Foods
Kraft FoodsKraft Foods
Kraft Foods
 
ITFT - Human resource Mangement
ITFT - Human resource Mangement                                   ITFT - Human resource Mangement
ITFT - Human resource Mangement
 
ITFT - COST ACCOUNTING
ITFT - COST ACCOUNTINGITFT - COST ACCOUNTING
ITFT - COST ACCOUNTING
 
Come è fatto Internet
Come è fatto InternetCome è fatto Internet
Come è fatto Internet
 
теплоход альянс
теплоход альянстеплоход альянс
теплоход альянс
 

Similar to Kambbank

E-Book_Korban_YBIM.pdf
E-Book_Korban_YBIM.pdfE-Book_Korban_YBIM.pdf
E-Book_Korban_YBIM.pdfsultanfatih3
 
Panduan Untuk Qurban dan Aqiqah
Panduan Untuk Qurban dan Aqiqah Panduan Untuk Qurban dan Aqiqah
Panduan Untuk Qurban dan Aqiqah Berbagi Semangat
 
Materi Power Poin tentang Hukum Zakat, Pengertian zakat dan Pembagian Zakat
Materi Power Poin tentang Hukum Zakat, Pengertian zakat dan Pembagian ZakatMateri Power Poin tentang Hukum Zakat, Pengertian zakat dan Pembagian Zakat
Materi Power Poin tentang Hukum Zakat, Pengertian zakat dan Pembagian ZakatHusainiAbubakar2
 
Zakat fitrah.................................................
Zakat fitrah.................................................Zakat fitrah.................................................
Zakat fitrah.................................................badrudinsaputra1
 
Panduan ibadah qurban dan aqiqah
Panduan ibadah qurban dan aqiqahPanduan ibadah qurban dan aqiqah
Panduan ibadah qurban dan aqiqahLAZISMU
 
Bidang Ekonomi
Bidang EkonomiBidang Ekonomi
Bidang Ekonomim10ehebat
 
bidang ekonomi
 bidang ekonomi bidang ekonomi
bidang ekonomim10ehebat
 
15hidayatul nabila rosaidi bidang ekonomi
15hidayatul nabila rosaidi bidang ekonomi15hidayatul nabila rosaidi bidang ekonomi
15hidayatul nabila rosaidi bidang ekonomiDania Azmy
 
fiks_zakat - Copy.pptx
fiks_zakat - Copy.pptxfiks_zakat - Copy.pptx
fiks_zakat - Copy.pptxSDN03Manisrejo
 
Sijil Tinggi Muammalat 3 - Zakat sebagai sumber harta umat islam (jpm)
Sijil Tinggi Muammalat 3 - Zakat sebagai sumber harta umat islam (jpm)Sijil Tinggi Muammalat 3 - Zakat sebagai sumber harta umat islam (jpm)
Sijil Tinggi Muammalat 3 - Zakat sebagai sumber harta umat islam (jpm)Izzuddin Norrahman
 
Zakat Fitrah dan Zakat Mal.pptx
Zakat Fitrah dan Zakat Mal.pptxZakat Fitrah dan Zakat Mal.pptx
Zakat Fitrah dan Zakat Mal.pptxDiniHidayanti4
 
Ekonomi dalam Agama Islam
Ekonomi dalam Agama IslamEkonomi dalam Agama Islam
Ekonomi dalam Agama Islamtrahgroo
 
Presentasi Ramadhan1435-1
Presentasi Ramadhan1435-1Presentasi Ramadhan1435-1
Presentasi Ramadhan1435-1wakafquran
 
Apa yang dimaksud dengan zakat secara umum
Apa yang dimaksud dengan zakat secara umumApa yang dimaksud dengan zakat secara umum
Apa yang dimaksud dengan zakat secara umumZhuelye Asztuty
 
manajemen pemasaran ikan kerapu
manajemen pemasaran ikan kerapumanajemen pemasaran ikan kerapu
manajemen pemasaran ikan kerapuJulita Anggrek
 
Proposal Qurban 1436 H
Proposal Qurban 1436 HProposal Qurban 1436 H
Proposal Qurban 1436 HTohir Haliwaza
 

Similar to Kambbank (20)

E-Book_Korban_YBIM.pdf
E-Book_Korban_YBIM.pdfE-Book_Korban_YBIM.pdf
E-Book_Korban_YBIM.pdf
 
Panduan Untuk Qurban dan Aqiqah
Panduan Untuk Qurban dan Aqiqah Panduan Untuk Qurban dan Aqiqah
Panduan Untuk Qurban dan Aqiqah
 
fiks_zakat.pptx
fiks_zakat.pptxfiks_zakat.pptx
fiks_zakat.pptx
 
Materi Power Poin tentang Hukum Zakat, Pengertian zakat dan Pembagian Zakat
Materi Power Poin tentang Hukum Zakat, Pengertian zakat dan Pembagian ZakatMateri Power Poin tentang Hukum Zakat, Pengertian zakat dan Pembagian Zakat
Materi Power Poin tentang Hukum Zakat, Pengertian zakat dan Pembagian Zakat
 
Zakat fitrah.................................................
Zakat fitrah.................................................Zakat fitrah.................................................
Zakat fitrah.................................................
 
MAKALAH QURBAN
MAKALAH QURBANMAKALAH QURBAN
MAKALAH QURBAN
 
Panduan ibadah qurban dan aqiqah
Panduan ibadah qurban dan aqiqahPanduan ibadah qurban dan aqiqah
Panduan ibadah qurban dan aqiqah
 
Bidang Ekonomi
Bidang EkonomiBidang Ekonomi
Bidang Ekonomi
 
bidang ekonomi
 bidang ekonomi bidang ekonomi
bidang ekonomi
 
15hidayatul nabila rosaidi bidang ekonomi
15hidayatul nabila rosaidi bidang ekonomi15hidayatul nabila rosaidi bidang ekonomi
15hidayatul nabila rosaidi bidang ekonomi
 
fiks_zakat.pptx
fiks_zakat.pptxfiks_zakat.pptx
fiks_zakat.pptx
 
fiks_zakat - Copy.pptx
fiks_zakat - Copy.pptxfiks_zakat - Copy.pptx
fiks_zakat - Copy.pptx
 
Sijil Tinggi Muammalat 3 - Zakat sebagai sumber harta umat islam (jpm)
Sijil Tinggi Muammalat 3 - Zakat sebagai sumber harta umat islam (jpm)Sijil Tinggi Muammalat 3 - Zakat sebagai sumber harta umat islam (jpm)
Sijil Tinggi Muammalat 3 - Zakat sebagai sumber harta umat islam (jpm)
 
Zakat Fitrah dan Zakat Mal.pptx
Zakat Fitrah dan Zakat Mal.pptxZakat Fitrah dan Zakat Mal.pptx
Zakat Fitrah dan Zakat Mal.pptx
 
Ekonomi dalam Agama Islam
Ekonomi dalam Agama IslamEkonomi dalam Agama Islam
Ekonomi dalam Agama Islam
 
Presentasi Ramadhan1435-1
Presentasi Ramadhan1435-1Presentasi Ramadhan1435-1
Presentasi Ramadhan1435-1
 
Apa yang dimaksud dengan zakat secara umum
Apa yang dimaksud dengan zakat secara umumApa yang dimaksud dengan zakat secara umum
Apa yang dimaksud dengan zakat secara umum
 
manajemen pemasaran ikan kerapu
manajemen pemasaran ikan kerapumanajemen pemasaran ikan kerapu
manajemen pemasaran ikan kerapu
 
Qurban
QurbanQurban
Qurban
 
Proposal Qurban 1436 H
Proposal Qurban 1436 HProposal Qurban 1436 H
Proposal Qurban 1436 H
 

Recently uploaded

Tentang Gerhanatoto: Situs Judi Online yang Menarik Perhatian
Tentang Gerhanatoto: Situs Judi Online yang Menarik PerhatianTentang Gerhanatoto: Situs Judi Online yang Menarik Perhatian
Tentang Gerhanatoto: Situs Judi Online yang Menarik PerhatianHaseebBashir5
 
1A. INTRODUCTION TO Good corporate governance .ppt
1A. INTRODUCTION TO Good corporate governance .ppt1A. INTRODUCTION TO Good corporate governance .ppt
1A. INTRODUCTION TO Good corporate governance .ppterlyndakasim2
 
2. PRINSIP KEUANGAN HIJAU- PELATIHAN GREEN FINANCE.pptx
2. PRINSIP KEUANGAN HIJAU- PELATIHAN GREEN FINANCE.pptx2. PRINSIP KEUANGAN HIJAU- PELATIHAN GREEN FINANCE.pptx
2. PRINSIP KEUANGAN HIJAU- PELATIHAN GREEN FINANCE.pptxerlyndakasim2
 
Judul: Memahami Jabrix4D: Situs Togel dan Slot Online Terpercaya di Indonesia
Judul: Memahami Jabrix4D: Situs Togel dan Slot Online Terpercaya di IndonesiaJudul: Memahami Jabrix4D: Situs Togel dan Slot Online Terpercaya di Indonesia
Judul: Memahami Jabrix4D: Situs Togel dan Slot Online Terpercaya di IndonesiaHaseebBashir5
 
MAKALAH MANAJEMEN BISNIS RIRIS DAN YUDI.docx
MAKALAH MANAJEMEN BISNIS RIRIS DAN YUDI.docxMAKALAH MANAJEMEN BISNIS RIRIS DAN YUDI.docx
MAKALAH MANAJEMEN BISNIS RIRIS DAN YUDI.docxYogiAJ
 
Time Value of Money Mata Kuliah Ekonomi 2
Time Value of Money Mata Kuliah Ekonomi 2Time Value of Money Mata Kuliah Ekonomi 2
Time Value of Money Mata Kuliah Ekonomi 2PutriMuaini
 
PRESTIGE BUSINESS PRESENTATION BULAN APRIL 2024
PRESTIGE BUSINESS PRESENTATION BULAN APRIL 2024PRESTIGE BUSINESS PRESENTATION BULAN APRIL 2024
PRESTIGE BUSINESS PRESENTATION BULAN APRIL 2024HelmyTransformasi
 
Tajuk: SV388: Platform Unggul Taruhan Sabung Ayam Online di Indonesia
Tajuk: SV388: Platform Unggul Taruhan Sabung Ayam Online di IndonesiaTajuk: SV388: Platform Unggul Taruhan Sabung Ayam Online di Indonesia
Tajuk: SV388: Platform Unggul Taruhan Sabung Ayam Online di IndonesiaHaseebBashir5
 
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Bisa Deposit Ovo 24 Jam Online Banyak Bonus
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Bisa Deposit Ovo 24 Jam Online Banyak BonusUNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Bisa Deposit Ovo 24 Jam Online Banyak Bonus
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Bisa Deposit Ovo 24 Jam Online Banyak Bonusunikbetslotbankmaybank
 
Memaksimalkan Waktu untuk Mendapatkan Kampus Impian melalui SBMPTN (1).pptx
Memaksimalkan Waktu untuk Mendapatkan Kampus Impian melalui SBMPTN (1).pptxMemaksimalkan Waktu untuk Mendapatkan Kampus Impian melalui SBMPTN (1).pptx
Memaksimalkan Waktu untuk Mendapatkan Kampus Impian melalui SBMPTN (1).pptxSintaDosi
 
Capital Asset Priceng Model atau CAPM 11
Capital Asset Priceng Model atau CAPM 11Capital Asset Priceng Model atau CAPM 11
Capital Asset Priceng Model atau CAPM 11Al-ghifari Erik
 
KEAGENAN KAPAL DALAM DUNIA MARITIME INDO
KEAGENAN KAPAL DALAM DUNIA MARITIME INDOKEAGENAN KAPAL DALAM DUNIA MARITIME INDO
KEAGENAN KAPAL DALAM DUNIA MARITIME INDOANNISAUMAYAHS
 
RISK BASED INTERNAL AUDIT - AUDITING .pptx
RISK BASED INTERNAL AUDIT - AUDITING .pptxRISK BASED INTERNAL AUDIT - AUDITING .pptx
RISK BASED INTERNAL AUDIT - AUDITING .pptxerlyndakasim2
 
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aesthetic Pintu Aluminium di Banda Aceh
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aesthetic Pintu Aluminium di Banda AcehTERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aesthetic Pintu Aluminium di Banda Aceh
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aesthetic Pintu Aluminium di Banda AcehFORTRESS
 
Mengenal Rosa777: Situs Judi Online yang Populer
Mengenal Rosa777: Situs Judi Online yang PopulerMengenal Rosa777: Situs Judi Online yang Populer
Mengenal Rosa777: Situs Judi Online yang PopulerHaseebBashir5
 
LAPORAN PKP yang telah jadi dan dapat dijadikan contoh
LAPORAN PKP yang telah jadi dan dapat dijadikan contohLAPORAN PKP yang telah jadi dan dapat dijadikan contoh
LAPORAN PKP yang telah jadi dan dapat dijadikan contohkhunagnes1
 
"Mengungkap Misteri Kemenangan di Xinslot: Situs Slot Online Gacor"
"Mengungkap Misteri Kemenangan di Xinslot: Situs Slot Online Gacor""Mengungkap Misteri Kemenangan di Xinslot: Situs Slot Online Gacor"
"Mengungkap Misteri Kemenangan di Xinslot: Situs Slot Online Gacor"HaseebBashir5
 
PREMIUM!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Kamar Mandi di ...
PREMIUM!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Kamar Mandi di ...PREMIUM!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Kamar Mandi di ...
PREMIUM!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Kamar Mandi di ...FORTRESS
 
ESTETIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Coklat di Denpa...
ESTETIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Coklat di Denpa...ESTETIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Coklat di Denpa...
ESTETIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Coklat di Denpa...FORTRESS
 
PPT-Business-Plan makanan khas indonesia
PPT-Business-Plan makanan khas indonesiaPPT-Business-Plan makanan khas indonesia
PPT-Business-Plan makanan khas indonesiaSukmaWati809736
 

Recently uploaded (20)

Tentang Gerhanatoto: Situs Judi Online yang Menarik Perhatian
Tentang Gerhanatoto: Situs Judi Online yang Menarik PerhatianTentang Gerhanatoto: Situs Judi Online yang Menarik Perhatian
Tentang Gerhanatoto: Situs Judi Online yang Menarik Perhatian
 
1A. INTRODUCTION TO Good corporate governance .ppt
1A. INTRODUCTION TO Good corporate governance .ppt1A. INTRODUCTION TO Good corporate governance .ppt
1A. INTRODUCTION TO Good corporate governance .ppt
 
2. PRINSIP KEUANGAN HIJAU- PELATIHAN GREEN FINANCE.pptx
2. PRINSIP KEUANGAN HIJAU- PELATIHAN GREEN FINANCE.pptx2. PRINSIP KEUANGAN HIJAU- PELATIHAN GREEN FINANCE.pptx
2. PRINSIP KEUANGAN HIJAU- PELATIHAN GREEN FINANCE.pptx
 
Judul: Memahami Jabrix4D: Situs Togel dan Slot Online Terpercaya di Indonesia
Judul: Memahami Jabrix4D: Situs Togel dan Slot Online Terpercaya di IndonesiaJudul: Memahami Jabrix4D: Situs Togel dan Slot Online Terpercaya di Indonesia
Judul: Memahami Jabrix4D: Situs Togel dan Slot Online Terpercaya di Indonesia
 
MAKALAH MANAJEMEN BISNIS RIRIS DAN YUDI.docx
MAKALAH MANAJEMEN BISNIS RIRIS DAN YUDI.docxMAKALAH MANAJEMEN BISNIS RIRIS DAN YUDI.docx
MAKALAH MANAJEMEN BISNIS RIRIS DAN YUDI.docx
 
Time Value of Money Mata Kuliah Ekonomi 2
Time Value of Money Mata Kuliah Ekonomi 2Time Value of Money Mata Kuliah Ekonomi 2
Time Value of Money Mata Kuliah Ekonomi 2
 
PRESTIGE BUSINESS PRESENTATION BULAN APRIL 2024
PRESTIGE BUSINESS PRESENTATION BULAN APRIL 2024PRESTIGE BUSINESS PRESENTATION BULAN APRIL 2024
PRESTIGE BUSINESS PRESENTATION BULAN APRIL 2024
 
Tajuk: SV388: Platform Unggul Taruhan Sabung Ayam Online di Indonesia
Tajuk: SV388: Platform Unggul Taruhan Sabung Ayam Online di IndonesiaTajuk: SV388: Platform Unggul Taruhan Sabung Ayam Online di Indonesia
Tajuk: SV388: Platform Unggul Taruhan Sabung Ayam Online di Indonesia
 
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Bisa Deposit Ovo 24 Jam Online Banyak Bonus
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Bisa Deposit Ovo 24 Jam Online Banyak BonusUNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Bisa Deposit Ovo 24 Jam Online Banyak Bonus
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Bisa Deposit Ovo 24 Jam Online Banyak Bonus
 
Memaksimalkan Waktu untuk Mendapatkan Kampus Impian melalui SBMPTN (1).pptx
Memaksimalkan Waktu untuk Mendapatkan Kampus Impian melalui SBMPTN (1).pptxMemaksimalkan Waktu untuk Mendapatkan Kampus Impian melalui SBMPTN (1).pptx
Memaksimalkan Waktu untuk Mendapatkan Kampus Impian melalui SBMPTN (1).pptx
 
Capital Asset Priceng Model atau CAPM 11
Capital Asset Priceng Model atau CAPM 11Capital Asset Priceng Model atau CAPM 11
Capital Asset Priceng Model atau CAPM 11
 
KEAGENAN KAPAL DALAM DUNIA MARITIME INDO
KEAGENAN KAPAL DALAM DUNIA MARITIME INDOKEAGENAN KAPAL DALAM DUNIA MARITIME INDO
KEAGENAN KAPAL DALAM DUNIA MARITIME INDO
 
RISK BASED INTERNAL AUDIT - AUDITING .pptx
RISK BASED INTERNAL AUDIT - AUDITING .pptxRISK BASED INTERNAL AUDIT - AUDITING .pptx
RISK BASED INTERNAL AUDIT - AUDITING .pptx
 
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aesthetic Pintu Aluminium di Banda Aceh
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aesthetic Pintu Aluminium di Banda AcehTERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aesthetic Pintu Aluminium di Banda Aceh
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aesthetic Pintu Aluminium di Banda Aceh
 
Mengenal Rosa777: Situs Judi Online yang Populer
Mengenal Rosa777: Situs Judi Online yang PopulerMengenal Rosa777: Situs Judi Online yang Populer
Mengenal Rosa777: Situs Judi Online yang Populer
 
LAPORAN PKP yang telah jadi dan dapat dijadikan contoh
LAPORAN PKP yang telah jadi dan dapat dijadikan contohLAPORAN PKP yang telah jadi dan dapat dijadikan contoh
LAPORAN PKP yang telah jadi dan dapat dijadikan contoh
 
"Mengungkap Misteri Kemenangan di Xinslot: Situs Slot Online Gacor"
"Mengungkap Misteri Kemenangan di Xinslot: Situs Slot Online Gacor""Mengungkap Misteri Kemenangan di Xinslot: Situs Slot Online Gacor"
"Mengungkap Misteri Kemenangan di Xinslot: Situs Slot Online Gacor"
 
PREMIUM!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Kamar Mandi di ...
PREMIUM!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Kamar Mandi di ...PREMIUM!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Kamar Mandi di ...
PREMIUM!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Kamar Mandi di ...
 
ESTETIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Coklat di Denpa...
ESTETIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Coklat di Denpa...ESTETIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Coklat di Denpa...
ESTETIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Coklat di Denpa...
 
PPT-Business-Plan makanan khas indonesia
PPT-Business-Plan makanan khas indonesiaPPT-Business-Plan makanan khas indonesia
PPT-Business-Plan makanan khas indonesia
 

Kambbank

  • 1. B A I T U L M A L L “AL-KAROMAH”
  • 2. • Adalah sebuah lembaga Keuangan yang menangani : - KAMBANK (Bank Kambing) - Zakat - Infaq - Sodakoh - Wakaf
  • 3. • KAMBBANK adalah memiliki 2 unsur yaitu : 1. Pemeliharaan (Penggemukan & Peternakan) 2. Jual dan Beli
  • 4. • KAMMBANK adalah Wadah Simpanan Investasi berupa Kambing bibitan untuk dikelola dan diperjualbelikan oleh Baitul Mal yang hasilnya di bagi sesuai dengan ketentuan dan perjanjian. PENGELOLAAN
  • 5. MERUJUK PADA HADIST ROSULULLAH SAW • Dari Abu Said berkata : Rasulullah SAW bersabda : “Hampir saja harta muslim yang terbaik adalah kambing yang digembala di puncak gunung dan tempat jatuhnya hujan. Dengan membawa agamanya dia lari dari beberapa fitnah (kemungkaran atau peperangan sesama muslim)”. (H.R. Bukhari) • Dari Abu Hurairah R.A. dari Rasulullah SAW, beliau bersabda : “Termasuk penghidupan manusia yang terbaik, adalah seorang laki-laki yang memegang kendali kudanya di jalan Allah. Dia terbang diatasnya (dia menaikinya dengan jalan yang cepat). Setiap mendengar panggilan perang dia terbang diatasnya dengan bersemangat untuk mencari kematian dengan jalan terbunuh (dalam keadaan syahid) atau mati biasa. Atau seorang laki-laki yang menggembala kambing di puncak gunung dari atas gunung ini atau lembah dari beberapa lembah. Dia mendirikan sholat, memberikan zakat dan menyembah kepada Tuhannya hingga kematian datang kepadanya. Dia tidak mengganggu kepada manusia, dan hanya berbuat baik kepada mereka.” (H.R. Muslim).
  • 6. MERUJUK PADA HADIST ROSULULLAH SAW • Dari Abu Hurairah R.A. dari Nabi SAW, dia bersabda : "Setiap Nabi yang diutus oleh Allah adalah menggembala kambing". Sahabat-sahabat beliau bertanya : “Begitu juga engkau ?” ; Rasulullah bersabda : “Ya, aku menggembalanya dengan upah beberapa qirath penduduk Mekah”. (H.R. Bukhari) • “Orang-orang muslim itu bersyirkah dalam tiga hal, dalam hal padang rumput, air dan api” (Sunan Abu Daud, no 3745).
  • 7. NILAI INVESTASI Kambing Memiliki Nilai Aset yang meningkat setiap tahun, tidak tergerus oleh Inflasi. Tidak seperti uang yang setiap tahun tergerus oleh inflasi. Investasi Riil terbukti tidak kenal Krisis Dunia. Tabungan Riil untuk masa depan, bukan hanya tabungan uang yang setiap hari semakin turun nilainya.
  • 8. KEBUTUHAN PANGAN DUNIA Kebutuhan Daging di Indonesia saat ini Hanya 10 kg / orang / tahun, itu sudah termasuk impor, Standar Kebutuhan Daging adalah 41 kg/orang /tahun. (Menteri Pertanian RI) Kebutuhan Domba di Arab Saudi adalah 3,2 juta ekor/tahun untuk keperluan haji dan qurban. Artinya Kambing berpotensi besar dalam standarisasi kebutuhan pangan di Indonesia maupun dunia.
  • 9. NILAI INVESTASI MENINGKAT DAN BERKEMBANG Merupakan Investasi yang terus berkembang karena dikelola dan Berkembang biak.
  • 10. • Sebaik-baik harta • Penghidupan Manusia Terbaik • Kebutuhan Pangan Dunia • Nilai Investasi Meningkat & Berkembang
  • 11. Hasi l Syi r kah di al i r kan unt uk kepent i ngan Umat ; Pendi di kan, Duaf a, Anak Yat i m, kaum Jompo dl l . ( “Har t a dan anak-anak adal ah per hi asan kehi dupan duni a t et api amal an-amal an yang kekal l agi shal eh adal ah l ebi h bai k pahal anya di si si Tuhanmu ser t a l ebi h bai k unt uk menj adi harapan.” - QS 18 : 46 ) Ber si st emSyi r kah (Unt ung r ugi di pet i k ber sama) Pengel ol aan dengan penuh amanah, kehat i -hat i an dan pr of esi onal i sme unt uk kepent i ngan pemi l i k dan pengel ol a. Mendapat kan Ser t i f i kat (Hak Mi l i k) di set i ap kambi ng I nvest asi maupun Hasi l dengan payung hukumyang ber l aku.
  • 12. HASIL UNTUK PENGELOLA DAN BAITUL MALL HASIL UNTUK NASABAH TAHUN 1 TAHUN 2 TAHUN 3 KAMBING BIBITAN (USIA 10BLN)
  • 13. JML INVESTASI (EKOR) TAHUN JUMLAH SELURUH (EKOR)1 2 3 1 3 3 3 9 5 15 15 15 45 10 30 30 30 90 20 60 60 60 180 HARGA JUAL KAMBING (40KG) = Rp. 2.000.000.- HARGA BELI KAMBING (40KG) = Rp. 1.900.000.- (www.lambbank.com – per April 2014)
  • 14. INVESTASI • Investasi berupa kambing betina usia 10 bulan (bibitan) dan usia 1 bulan (cempe) • Investasi berupa uang, akan tukarkan dengan Kambing bibitan atau cempe dengan harga yang disepakati • Untuk investasi awal tidak dapat ditarik sebelum jangka waktu 1 tahun • Hasil Investasi dapat ditarik atau diuangkan kapanpun sesuai dengan usia dan harga yang berlaku • Pengelolaan Makanan, Manajerial dsb dilakukakn pengelola dengan penuh amanah, kehati-hatian dan profesionalisme untuk kepentingan pemilik dan pengelola. SYIRKAH (PEMBAGIAN) Syirkah untuk kambing betina usia 10 bulan (bibitan): • Pembagian anak kambing adalah 50% - 50% Syirkah untuk kambing usia 2 bulan (cempe untuk bibitan): • Anak kambing di kelahiran pertama adalah milik baitul mal • Anak kambing di kelahiran kedua dan seterusnya adalah 50%-50% • Jika bibit kambing nasabah mengalami kematian, maka akan diganti 50%. • Jika anak kambing nasabah mengalami kematian, tidak ada ganti rugi.