SlideShare a Scribd company logo
1 of 14
Proses Rekayasa Perangkat Lunak 
Kelompok 2 : 
Abdul Chofur (01) 
Davy Arya Atmaja (06) 
Khairul Rahmawan (17) 
Yazid Muzzaky (31) 
Yoga Yuniantoro (32)
Proses perangkat lunak adalah serangkaian kegiatan dan hasil-hasil 
relevannya yang menghasilkan perangkat lunak (sebagian besar 
dilakukan oleh perekayasa perangkat lunak). 
Dalam rekayasa perangkat lunak tahap awalnya adalah 
pendefinisian tentang rekayasa system apa yang akan dibuat. Sehingga 
diperlukan proses perencanaan dan analisis kebutuhan. Setelah 
pendefinisian tahap selanjutnya adalah pengembangan, dalam tahap ini 
adalah bagaimana produk yang telah didefinisikan dengan jelas kemudian 
akan mulai diimplementasikan. Maka pada proses pengembangan ini 
akan dilakukan design software atau mendesain software, kemudian 
mengenerate koding-koding pembangun program, hingga program siap 
dites kebenarannya. 
Proses rekayasa perangkat lunak adalah proses yang terus 
berulang, karena karakteristik perangkat lunak yang membutuhkan 
pemeliharaan dan continue development agar perangkat lunak tidak 
kadaluarsa. Dalam proses pemelihataan kita melakukan koreksi 
kesalahan, adaptasi kebutuhan, peningkatan kemampuan atau fungsi dan 
bentuk pencegahan lainnya agar perangkat lunak tersebut tidak 
kadaluarsa.
Ada 4 macam kegiatan/aktivitas pada proses 
perangkat lunak : 
ā€¢ 1. Spesifikasi Perangkat Lunak : Fungsionalitas 
perangkat lunak dan batasan kemampuan operasinya 
harus didefinisikan. 
ā€¢ 2. Pengembangan Perangkat Lunak : Perangkat lunak 
yang memenuhi spesifikasi harus diproduksi. 
ā€¢ 3. Validasi Perangkat Lunak : Perangkat lunak harus 
divalidasi untuk menjamin bahwa perangkat lunak 
melakukan apa yang diinginkan oleh pelanggan. 
ā€¢ 4. Evolusi Perangkat Lunak : Perangkat lunak harus 
berkembang untuk memenuhi kebutuhan pelanggan.
Penyebab kegagalan rekayasa perangkat lunak 
adalah : 
ā€¢ Perencanaan yang tidak realistik, terlalu optimis 
dalam perhitungan. 
ā€¢ sistem pemantauan kerja yang tidak berjalan dengan 
seharusnya. 
ā€¢ Perubahan kebutuhan. 
ā€¢ Resiko-resiko lainnya
Pengembangan sistem dapat berarti menyusun suatu 
sistem yang baru untuk menggantikan sistem yang lama secara 
keseluruhan/memperbaiki sistem yang telah ada. Sistem yang 
lama perlu diperbaiki/diganti disebabkan karena beberapa hal, 
yaitu : 
ā€¢ Adanya permasalahan-permasalahan (problems) yang timbul 
di sistem yang lama. 
ā€¢ Untuk meraih kesempatan-kesempatan (opportunities). 
ā€¢ Adanya instruksi-instruksi (directives).
METODE PENGEMBANGAN 
PERANGKAT LUNAK 
ā€¢ Adapun metode pengembangan perangkat 
lunak yaitu : 
ā€¢ Model Sekuensial Linier / Waterfall Method 
ā€¢ Model Prototipe 
ā€¢ Model RAD (Rapid Application Development) 
ā€¢ Model Spiral
1. Model Sekuensial Linier / 
Waterfall Method 
Model Sekuensial Linier sering disebut Model Air Terjun merupakan 
paradigma rekayasa perangkat lunak yang paling tua dan paling banyak dipakai. 
Model ini mengusulkan sebuah pendekatan perkembangan perangkat lunak yang 
sistematik dan sekunsial yang dimulai pada tingkat dan kemajuan sistem pada 
seluruh analisis, desain , kode, pengujian, dan pemeliharaan. 
Tahapan dalam Model Sekuensial Linier : 
ā€¢ Rekayasa dan Pemodelan Sistem/Informasi 
Karena perangkat lunak merupakan bagian dari suatu sistem maka 
langkah pertama dimulai dengan membangun syarat semua elemen 
sistem dan mengalokasikan ke perangkat lunak dengan 
memeperhatikan hubungannya dengan manusia, perangkat keras 
dan database. 
ā€¢ Analisis Kebutuhan Perangkat Lunak 
Proses menganalisis dan pengumpulan kebutuhan sistem yang sesuai 
dengan domain informasi tingkah laku, unjuk kerja, dan antar muka (interface) 
yang diperlukan. Kebutuhan-kebutuhan tersebut didokumentasikan dan 
dilihat lagi dengan pelanggan.
ā€¢ Desain 
Proses desain akan menerjemahkan syarat kebutuhan ke sebuah perancangan 
perangkat lunak yang dapat diperkirakan sebelum dibuat coding. Proses ini 
berfokus pada : struktur data, arsitektur perangkat lunak, representasi 
interface, dan detail (algoritma) prosedural. 
ā€¢ Pengkodeaan (Coding) 
Pengkodean merupakan prses menerjemahkan desain ke dalam suatu bahasa 
yang bisa dimengerti oleh komputer. 
ā€¢ Pengujian. 
Proses pengujian dilakukan pada logika internal untuk memastikan semua 
pernyataan sudah diuji. Pengujian eksternal fungsional untuk menemukan 
kesalahan-kesalahan dan memastikan bahwa input akan memberikan hasil 
yang aktual sesuai yang dibutuhkan 
ā€¢ Pemeliharaan 
Perangkat lunak yang sudah disampaikan kepada pelanggan pasti akan 
mengalami perubahan. Perubahan tersebut bisa karena mengalami kesalahan 
karena perangkat lunak harus menyesuaikan dengan lingkungan (periperal 
atau sistem operasi baru) baru, atau karena pelanggan membutuhkan 
perkembangan fungsional atau unjuk kerja.
2. Model Prototipe 
Sebuah prototipe adalah bagian dari produk yang mengekspresikan logika 
maupun fisik antarmuka eksternal yang ditampilkan. Konsumen potensial menggunakan 
prototipe dan menyediakan masukan untuk tim pengembang sebelum pengembangan 
skal besar dimulai. Melihat dan mempercayai menjadi hal yang diharapkan untuk dicapai 
dalam prototipe. Dengan menggunakan pendekatan ini, konsumen dan tim pengembang 
dapat mengklarifikasi kebutuhan dan interpretasi mereka. 
Tahapan-tahapan dalam Prototyping adalah sebagai berikut: 
1. Pengumpulan kebutuhan 
Pelanggan dan pengembang bersama-sama mendefinisikan format seluruh 
perangkat lunak, mengidentifikasikan semua kebutuhan, dan garis besar sistem yang akan 
dibuat. 
2. Membangun prototyping 
Membangun prototyping dengan membuat perancangan sementara yang 
berfokus pada penyajian kepada pelanggan (misalnya dengan membuat input dan format 
output). 
3. Evaluasi protoptyping 
Evaluasi ini dilakukan oleh pelanggan apakah prototyping yang sudah dibangun 
sudah sesuai dengan keinginann pelanggan. Jika sudah sesuai maka langkah 4 akan 
diambil. Jika tidak prototyping direvisi dengan mengulang langkah 1, 2 , dan 3.
4. Mengkodekan sistem 
Dalam tahap ini prototyping yang sudah di sepakati 
diterjemahkan ke dalam bahasa pemrograman yang sesuai. 
5. Menguji sistem 
Setelah sistem sudah menjadi suatu perangkat lunak yang siap 
pakai, harus dites dahulu sebelum digunakan. Pengujian ini dilakukan 
dengan White Box, Black Box, Basis Path, pengujian arsitektur dan lain-lain. 
6. Evaluasi Sistem 
Pelanggan mengevaluasi apakah sistem yang sudah jadi sudah 
sesuai dengan yang diharapkan . Jika ya, langkah 7 dilakukan; jika tidak, 
ulangi langkah 4 dan 
7. Menggunakan sistem 
Perangkat lunak yang telah diuji dan diterima pelanggan siap 
untuk digunakan.
3. Model RAD 
Rapid Aplication Development (RAD) adalah sebuah model proses 
perkembanganperangkat lunak sekuensial linier yang menekankan siklus 
perkembangan yang sangat pendek (kira-kira 60 sampai 90 hari). Model RAD ini 
merupakan sebuah adaptasi ā€œkecepatan tinggiā€ dari model sekuensial linier dimana 
perkembangan cepat dicapai dengan menggunakan pendekatan konstruksi berbasis 
komponen. 
Tahapan-tahapan dalam RAD 
1. Bussiness Modeling. 
ā€¢ Fase ini untuk mencari aliran informasi yang dapat menjawab pertanyaan berikut: 
ā€¢ Informasi apa yang menegndalikan proses bisnis? 
ā€¢ Informasi apa yang dimunculkan? 
ā€¢ Di mana informasi digunakan ? 
ā€¢ Siapa yang memprosenya ? 
2. Data Modeling. 
Aliran informasi yang didefinisikan sebagai bagian dari fase bussiness 
modeling disaring ke dalam serangkaian objek data yang dibutuhkan untuk menopang 
bisnis tersebut. Karakteristik (atribut) masing-masing objek diidentifikasi dan hubungan 
antar objek-objek tersebut didefinisikan.
3. Proses Modeling. 
Aliran informasi yang didefinisikan di dalam fase data modeling 
ditransformasikan untuk mencapai aliran informasi yang perlu bagi 
implementasi sebuah fungsi bisnis. Gambaran pemrosesan diciptakan untuk 
menambah, memodifikasi, menghapus, atau mendapatkan kembali sebuah 
objek data. 
4. Aplication Generation. 
Selain menggunakan bahasa pemrograman generasi ketiga, RAD juga 
memakai komponen program yang telah ada atau menciptakan komponen 
yang bisa dipakai lagi. Ala-alat bantu bisa dipakai untuk memfasilitasi 
konstruksi perangkat lunak. 
5. Testing dan Turnover. 
Karena proses RAD menekankan pada pemakaian kembali, banyak 
komponen program telah diuji. Hal ini mengurangi keseluruhan waktu 
pengujian. Tetapi komponen baru harus diuji dan semua interface harus 
dilatih secara penuh.
3. Model Spiral 
Model spiral pada awalnya diusulkan oleh Boehm, adalah model 
proses perangkat lunak evolusioner yang merangkai sifat iteratif dari 
prototype dengan cara kontrol dan aspek sistematis model sequensial linier. 
Model iteratif ditandai dengan tingkah laku yang memungkinkan 
pengembang mengembangkan versi perangkat lunak yang lebih lengkap 
secara bertahap. Perangkat lunak dikembangkan dalam deretan 
pertambahan. Selama awal iterasi, rilis inkremantal bisa berupa 
model/prototype kertas, kemudian sedikit demi sedikit dihasilkan versi sistem 
yang lebih lengkap.
Tahapan-Tahapan Model Spiral 
Model spiral dibagi menjadi enam wilayah tugas yaitu: 
ā€¢ Komunikasi pelanggan 
Yaitu tugas-tugas untuk membangun komunikasi antara pelanggan 
dan kebutuhan ā€“ kebutuhan yang diinginkan oleh pelanggan 
ā€¢ Perencanaan 
Yaitu tugas-tugas untuk mendefinisikan sumber daya, ketepatan waktu, 
dan proyek informasi lain yg berhubungan. 
ā€¢ Analisis Resiko 
Yaitu tugas-tugas yang dibutuhkan untuk menaksir resikomanajemen 
dan teknis. 
ā€¢ Perekayasaan 
Yaitu tugas yang dibutuhkan untuk membangun satu atau lebih 
representasi dari apikasi tersebut. 
ā€¢ Konstruksi dan peluncuran 
Yaitu tugas-tugas yang dibutuhkan untuk mengkonstruksi, menguji, 
memasang , dan memberi pelayanan kepada pemakai. 
ā€¢ Evaluasi Pelanggan 
Yaitu tugas-tugas untuk mendapatkan umpan balik dari pelanggan.

More Related Content

What's hot

Pertemuan 2-pemecahan-masalah-ai
Pertemuan 2-pemecahan-masalah-aiPertemuan 2-pemecahan-masalah-ai
Pertemuan 2-pemecahan-masalah-ai
willyhayon
Ā 
Rpl 5-perencanaan proyek perangkat lunak
Rpl 5-perencanaan proyek perangkat lunakRpl 5-perencanaan proyek perangkat lunak
Rpl 5-perencanaan proyek perangkat lunak
f' yagami
Ā 
Dokumen Perencanaan Proyek
Dokumen Perencanaan ProyekDokumen Perencanaan Proyek
Dokumen Perencanaan Proyek
Hamka Aminullah
Ā 
PERANCANGAN PERANGKAT LUNAK
PERANCANGAN PERANGKAT LUNAKPERANCANGAN PERANGKAT LUNAK
PERANCANGAN PERANGKAT LUNAK
Dhika The'Lover
Ā 
ppt_IMK-design-interface
ppt_IMK-design-interfaceppt_IMK-design-interface
ppt_IMK-design-interface
yusuf09
Ā 
Penyelesaian sistem persamaan linear dengan metode iterasi gauss seidel
Penyelesaian sistem persamaan linear dengan metode iterasi gauss seidelPenyelesaian sistem persamaan linear dengan metode iterasi gauss seidel
Penyelesaian sistem persamaan linear dengan metode iterasi gauss seidel
BAIDILAH Baidilah
Ā 

What's hot (20)

Pertemuan 2-pemecahan-masalah-ai
Pertemuan 2-pemecahan-masalah-aiPertemuan 2-pemecahan-masalah-ai
Pertemuan 2-pemecahan-masalah-ai
Ā 
Rpl 5-perencanaan proyek perangkat lunak
Rpl 5-perencanaan proyek perangkat lunakRpl 5-perencanaan proyek perangkat lunak
Rpl 5-perencanaan proyek perangkat lunak
Ā 
Intermediate code kode antara
Intermediate code   kode antaraIntermediate code   kode antara
Intermediate code kode antara
Ā 
Rekayasa Perangkat Lunak
Rekayasa Perangkat LunakRekayasa Perangkat Lunak
Rekayasa Perangkat Lunak
Ā 
Modul 07 Rich Picture
Modul 07 Rich PictureModul 07 Rich Picture
Modul 07 Rich Picture
Ā 
Manajemen Komunikasi Proyek Perangkat Lunak
Manajemen Komunikasi Proyek Perangkat LunakManajemen Komunikasi Proyek Perangkat Lunak
Manajemen Komunikasi Proyek Perangkat Lunak
Ā 
metode-pengujian-blackbox
 metode-pengujian-blackbox metode-pengujian-blackbox
metode-pengujian-blackbox
Ā 
Kumpulan catatan Teknik Kompilasi
Kumpulan catatan Teknik KompilasiKumpulan catatan Teknik Kompilasi
Kumpulan catatan Teknik Kompilasi
Ā 
Data Mining - Naive Bayes
Data Mining - Naive BayesData Mining - Naive Bayes
Data Mining - Naive Bayes
Ā 
Algoritma penjadwalan proses
Algoritma penjadwalan prosesAlgoritma penjadwalan proses
Algoritma penjadwalan proses
Ā 
03 limit dan kekontinuan
03 limit dan kekontinuan03 limit dan kekontinuan
03 limit dan kekontinuan
Ā 
Test plan Document Example
Test plan Document ExampleTest plan Document Example
Test plan Document Example
Ā 
Interaksi Manusia Dan Komputer 10
Interaksi Manusia Dan Komputer 10Interaksi Manusia Dan Komputer 10
Interaksi Manusia Dan Komputer 10
Ā 
Dokumen Perencanaan Proyek
Dokumen Perencanaan ProyekDokumen Perencanaan Proyek
Dokumen Perencanaan Proyek
Ā 
PERANCANGAN PERANGKAT LUNAK
PERANCANGAN PERANGKAT LUNAKPERANCANGAN PERANGKAT LUNAK
PERANCANGAN PERANGKAT LUNAK
Ā 
ppt_IMK-design-interface
ppt_IMK-design-interfaceppt_IMK-design-interface
ppt_IMK-design-interface
Ā 
Distribusi sampling
Distribusi samplingDistribusi sampling
Distribusi sampling
Ā 
Software Requirement Specification SRS
Software Requirement Specification SRSSoftware Requirement Specification SRS
Software Requirement Specification SRS
Ā 
Rekayasa Perangkat Lunak - Model Pengembangan Sistem
Rekayasa Perangkat Lunak - Model Pengembangan SistemRekayasa Perangkat Lunak - Model Pengembangan Sistem
Rekayasa Perangkat Lunak - Model Pengembangan Sistem
Ā 
Penyelesaian sistem persamaan linear dengan metode iterasi gauss seidel
Penyelesaian sistem persamaan linear dengan metode iterasi gauss seidelPenyelesaian sistem persamaan linear dengan metode iterasi gauss seidel
Penyelesaian sistem persamaan linear dengan metode iterasi gauss seidel
Ā 

Similar to Proses rekayasa perangkat lunak

Pert 3-5 Model Proses Rekayasa Perangkat.pptx
Pert 3-5 Model Proses Rekayasa Perangkat.pptxPert 3-5 Model Proses Rekayasa Perangkat.pptx
Pert 3-5 Model Proses Rekayasa Perangkat.pptx
merinovamarito7
Ā 
Rpl 2- sw process model
Rpl 2- sw process modelRpl 2- sw process model
Rpl 2- sw process model
f' yagami
Ā 
KUALITAS SOURCE CODE DAN PENGUJIAN PROGAM.pptx
KUALITAS SOURCE CODE DAN PENGUJIAN PROGAM.pptxKUALITAS SOURCE CODE DAN PENGUJIAN PROGAM.pptx
KUALITAS SOURCE CODE DAN PENGUJIAN PROGAM.pptx
viierpii
Ā 

Similar to Proses rekayasa perangkat lunak (20)

Rangkuman SDLC
Rangkuman SDLCRangkuman SDLC
Rangkuman SDLC
Ā 
Pemodelan perangkat lunak XI_ Pertemuan 2.pptx
Pemodelan perangkat lunak XI_ Pertemuan 2.pptxPemodelan perangkat lunak XI_ Pertemuan 2.pptx
Pemodelan perangkat lunak XI_ Pertemuan 2.pptx
Ā 
Model life cycle software
Model life cycle softwareModel life cycle software
Model life cycle software
Ā 
kualitas source code dan pengujian program
kualitas source code dan pengujian programkualitas source code dan pengujian program
kualitas source code dan pengujian program
Ā 
Pert 3-5 Model Proses Rekayasa Perangkat.pptx
Pert 3-5 Model Proses Rekayasa Perangkat.pptxPert 3-5 Model Proses Rekayasa Perangkat.pptx
Pert 3-5 Model Proses Rekayasa Perangkat.pptx
Ā 
Rpl 2- sw process model
Rpl 2- sw process modelRpl 2- sw process model
Rpl 2- sw process model
Ā 
Dwi h (09)
Dwi h (09)Dwi h (09)
Dwi h (09)
Ā 
Rpl upload #3
Rpl upload #3Rpl upload #3
Rpl upload #3
Ā 
Pemodelan perangkat lunak
Pemodelan perangkat lunakPemodelan perangkat lunak
Pemodelan perangkat lunak
Ā 
Apsi (modul 2)
Apsi  (modul 2)Apsi  (modul 2)
Apsi (modul 2)
Ā 
Metode pengembangan RPL dan DFD
Metode pengembangan RPL dan DFDMetode pengembangan RPL dan DFD
Metode pengembangan RPL dan DFD
Ā 
KUALITAS SOURCE CODE DAN PENGUJIAN PROGAM.pptx
KUALITAS SOURCE CODE DAN PENGUJIAN PROGAM.pptxKUALITAS SOURCE CODE DAN PENGUJIAN PROGAM.pptx
KUALITAS SOURCE CODE DAN PENGUJIAN PROGAM.pptx
Ā 
. Kualitas Source Code.pptx
. Kualitas Source Code.pptx. Kualitas Source Code.pptx
. Kualitas Source Code.pptx
Ā 
Rpl 2017 b_k02_t04_a
Rpl 2017 b_k02_t04_aRpl 2017 b_k02_t04_a
Rpl 2017 b_k02_t04_a
Ā 
septria sendy.pptx
septria sendy.pptxseptria sendy.pptx
septria sendy.pptx
Ā 
Ragam Model Proses Perangkat Lunak
Ragam Model Proses Perangkat LunakRagam Model Proses Perangkat Lunak
Ragam Model Proses Perangkat Lunak
Ā 
Pemodelan perangkat lunak 1
Pemodelan perangkat lunak 1Pemodelan perangkat lunak 1
Pemodelan perangkat lunak 1
Ā 
Perancangan perangkat lunak
Perancangan perangkat lunakPerancangan perangkat lunak
Perancangan perangkat lunak
Ā 
Model Pengembangan Perangkat Lunak
Model Pengembangan Perangkat LunakModel Pengembangan Perangkat Lunak
Model Pengembangan Perangkat Lunak
Ā 
Waterfall Process Model
Waterfall Process ModelWaterfall Process Model
Waterfall Process Model
Ā 

Recently uploaded

Obat Aborsi jakarta WA 082223109953 Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Di jakarta
Obat Aborsi jakarta WA 082223109953  Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Di jakartaObat Aborsi jakarta WA 082223109953  Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Di jakarta
Obat Aborsi jakarta WA 082223109953 Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Di jakarta
Obat Aborsi jakarta WA 082223109953 Cytotec Asli Di jakarta
Ā 
ESTIMASI BIAYA PEMELIHARAAN BANGUNAN BERDASARKAN PEDOMAN PEMELIHARAAN DAN.pptx
ESTIMASI BIAYA PEMELIHARAAN BANGUNAN BERDASARKAN PEDOMAN PEMELIHARAAN DAN.pptxESTIMASI BIAYA PEMELIHARAAN BANGUNAN BERDASARKAN PEDOMAN PEMELIHARAAN DAN.pptx
ESTIMASI BIAYA PEMELIHARAAN BANGUNAN BERDASARKAN PEDOMAN PEMELIHARAAN DAN.pptx
adnijayautama
Ā 
Bahan kuliah elemen mesin semester 2 rekayasa manufaktur
Bahan kuliah elemen mesin semester 2 rekayasa manufakturBahan kuliah elemen mesin semester 2 rekayasa manufaktur
Bahan kuliah elemen mesin semester 2 rekayasa manufaktur
AhmadAffandi36
Ā 
Jual Obat Aborsi Batam ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953 Tempat Klinik Jual Ob...
Jual Obat Aborsi Batam ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953 Tempat Klinik Jual Ob...Jual Obat Aborsi Batam ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953 Tempat Klinik Jual Ob...
Jual Obat Aborsi Batam ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953 Tempat Klinik Jual Ob...
Jual Obat Aborsi Batam ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953
Ā 
Obat Aborsi Sungai Penuh 082223109953 Jual Cytotec Asli Di Sungai Penuh
Obat Aborsi Sungai Penuh 082223109953 Jual Cytotec Asli Di Sungai PenuhObat Aborsi Sungai Penuh 082223109953 Jual Cytotec Asli Di Sungai Penuh
Obat Aborsi Sungai Penuh 082223109953 Jual Cytotec Asli Di Sungai Penuh
Obat Aborsi Sungai Penuh 082223109953 Jual Cytotec Asli
Ā 
Presentation Bisnis Teknologi Modern Biru & Ungu_20240429_074226_0000.pptx
Presentation Bisnis Teknologi Modern Biru & Ungu_20240429_074226_0000.pptxPresentation Bisnis Teknologi Modern Biru & Ungu_20240429_074226_0000.pptx
Presentation Bisnis Teknologi Modern Biru & Ungu_20240429_074226_0000.pptx
yoodika046
Ā 
Electrostatic Precipitator handbook manual
Electrostatic Precipitator handbook manualElectrostatic Precipitator handbook manual
Electrostatic Precipitator handbook manual
dendranov19
Ā 
Jual Cytotec Di Batam Ori šŸ‘™082122229359šŸ‘™Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Di Batam Ori šŸ‘™082122229359šŸ‘™Pusat Peluntur Kandungan KonsultasiJual Cytotec Di Batam Ori šŸ‘™082122229359šŸ‘™Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Di Batam Ori šŸ‘™082122229359šŸ‘™Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
ssupi412
Ā 
Jual Obat Aborsi Denpasar Bali ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953 Tempat Klinik...
Jual Obat Aborsi Denpasar Bali ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953 Tempat Klinik...Jual Obat Aborsi Denpasar Bali ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953 Tempat Klinik...
Jual Obat Aborsi Denpasar Bali ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953 Tempat Klinik...
Jual Obat Aborsi Denpasar ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953
Ā 
obat aborsi Pangkal pinang Wa 082223109953 Jual obat aborsi Cytotec asli Di P...
obat aborsi Pangkal pinang Wa 082223109953 Jual obat aborsi Cytotec asli Di P...obat aborsi Pangkal pinang Wa 082223109953 Jual obat aborsi Cytotec asli Di P...
obat aborsi Pangkal pinang Wa 082223109953 Jual obat aborsi Cytotec asli Di P...
obat aborsi Pangkal pinang 082223109953 Jual obat aborsi
Ā 
Petunjuk teknis Pengisian Usulan Alat Kesehatan SOPHI.pptx
Petunjuk teknis Pengisian Usulan Alat Kesehatan SOPHI.pptxPetunjuk teknis Pengisian Usulan Alat Kesehatan SOPHI.pptx
Petunjuk teknis Pengisian Usulan Alat Kesehatan SOPHI.pptx
pkmcipakudrive
Ā 

Recently uploaded (16)

Obat Aborsi jakarta WA 082223109953 Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Di jakarta
Obat Aborsi jakarta WA 082223109953  Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Di jakartaObat Aborsi jakarta WA 082223109953  Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Di jakarta
Obat Aborsi jakarta WA 082223109953 Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Di jakarta
Ā 
ESTIMASI BIAYA PEMELIHARAAN BANGUNAN BERDASARKAN PEDOMAN PEMELIHARAAN DAN.pptx
ESTIMASI BIAYA PEMELIHARAAN BANGUNAN BERDASARKAN PEDOMAN PEMELIHARAAN DAN.pptxESTIMASI BIAYA PEMELIHARAAN BANGUNAN BERDASARKAN PEDOMAN PEMELIHARAAN DAN.pptx
ESTIMASI BIAYA PEMELIHARAAN BANGUNAN BERDASARKAN PEDOMAN PEMELIHARAAN DAN.pptx
Ā 
Bahan kuliah elemen mesin semester 2 rekayasa manufaktur
Bahan kuliah elemen mesin semester 2 rekayasa manufakturBahan kuliah elemen mesin semester 2 rekayasa manufaktur
Bahan kuliah elemen mesin semester 2 rekayasa manufaktur
Ā 
Jual Obat Aborsi Batam ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953 Tempat Klinik Jual Ob...
Jual Obat Aborsi Batam ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953 Tempat Klinik Jual Ob...Jual Obat Aborsi Batam ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953 Tempat Klinik Jual Ob...
Jual Obat Aborsi Batam ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953 Tempat Klinik Jual Ob...
Ā 
Obat Aborsi Sungai Penuh 082223109953 Jual Cytotec Asli Di Sungai Penuh
Obat Aborsi Sungai Penuh 082223109953 Jual Cytotec Asli Di Sungai PenuhObat Aborsi Sungai Penuh 082223109953 Jual Cytotec Asli Di Sungai Penuh
Obat Aborsi Sungai Penuh 082223109953 Jual Cytotec Asli Di Sungai Penuh
Ā 
K3 INSTALASI PENYALUR PETIR PERMEN 31 TH 2015
K3 INSTALASI PENYALUR PETIR PERMEN 31 TH 2015K3 INSTALASI PENYALUR PETIR PERMEN 31 TH 2015
K3 INSTALASI PENYALUR PETIR PERMEN 31 TH 2015
Ā 
Pelaksana Lapangan Pekerjaan Bangun air Limbah Permukiman Madya
Pelaksana Lapangan Pekerjaan Bangun air Limbah Permukiman MadyaPelaksana Lapangan Pekerjaan Bangun air Limbah Permukiman Madya
Pelaksana Lapangan Pekerjaan Bangun air Limbah Permukiman Madya
Ā 
PPT PELAKSANA LAPANGAN PERPIPAAN MADYA - IWAN SYAHRONI.pptx
PPT PELAKSANA LAPANGAN PERPIPAAN MADYA - IWAN SYAHRONI.pptxPPT PELAKSANA LAPANGAN PERPIPAAN MADYA - IWAN SYAHRONI.pptx
PPT PELAKSANA LAPANGAN PERPIPAAN MADYA - IWAN SYAHRONI.pptx
Ā 
Presentation Bisnis Teknologi Modern Biru & Ungu_20240429_074226_0000.pptx
Presentation Bisnis Teknologi Modern Biru & Ungu_20240429_074226_0000.pptxPresentation Bisnis Teknologi Modern Biru & Ungu_20240429_074226_0000.pptx
Presentation Bisnis Teknologi Modern Biru & Ungu_20240429_074226_0000.pptx
Ā 
Electrostatic Precipitator handbook manual
Electrostatic Precipitator handbook manualElectrostatic Precipitator handbook manual
Electrostatic Precipitator handbook manual
Ā 
Jual Cytotec Di Batam Ori šŸ‘™082122229359šŸ‘™Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Di Batam Ori šŸ‘™082122229359šŸ‘™Pusat Peluntur Kandungan KonsultasiJual Cytotec Di Batam Ori šŸ‘™082122229359šŸ‘™Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Di Batam Ori šŸ‘™082122229359šŸ‘™Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Ā 
Jual Obat Aborsi Denpasar Bali ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953 Tempat Klinik...
Jual Obat Aborsi Denpasar Bali ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953 Tempat Klinik...Jual Obat Aborsi Denpasar Bali ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953 Tempat Klinik...
Jual Obat Aborsi Denpasar Bali ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953 Tempat Klinik...
Ā 
Gambar Rencana TOYOMARTO KETINDAN Malang jawa timur.pdf
Gambar Rencana TOYOMARTO KETINDAN Malang jawa timur.pdfGambar Rencana TOYOMARTO KETINDAN Malang jawa timur.pdf
Gambar Rencana TOYOMARTO KETINDAN Malang jawa timur.pdf
Ā 
obat aborsi Pangkal pinang Wa 082223109953 Jual obat aborsi Cytotec asli Di P...
obat aborsi Pangkal pinang Wa 082223109953 Jual obat aborsi Cytotec asli Di P...obat aborsi Pangkal pinang Wa 082223109953 Jual obat aborsi Cytotec asli Di P...
obat aborsi Pangkal pinang Wa 082223109953 Jual obat aborsi Cytotec asli Di P...
Ā 
Petunjuk teknis Pengisian Usulan Alat Kesehatan SOPHI.pptx
Petunjuk teknis Pengisian Usulan Alat Kesehatan SOPHI.pptxPetunjuk teknis Pengisian Usulan Alat Kesehatan SOPHI.pptx
Petunjuk teknis Pengisian Usulan Alat Kesehatan SOPHI.pptx
Ā 
Makalah pptMOTOR LISTRIK DAN MOTOR AC.pptx
Makalah pptMOTOR LISTRIK DAN MOTOR AC.pptxMakalah pptMOTOR LISTRIK DAN MOTOR AC.pptx
Makalah pptMOTOR LISTRIK DAN MOTOR AC.pptx
Ā 

Proses rekayasa perangkat lunak

  • 1. Proses Rekayasa Perangkat Lunak Kelompok 2 : Abdul Chofur (01) Davy Arya Atmaja (06) Khairul Rahmawan (17) Yazid Muzzaky (31) Yoga Yuniantoro (32)
  • 2. Proses perangkat lunak adalah serangkaian kegiatan dan hasil-hasil relevannya yang menghasilkan perangkat lunak (sebagian besar dilakukan oleh perekayasa perangkat lunak). Dalam rekayasa perangkat lunak tahap awalnya adalah pendefinisian tentang rekayasa system apa yang akan dibuat. Sehingga diperlukan proses perencanaan dan analisis kebutuhan. Setelah pendefinisian tahap selanjutnya adalah pengembangan, dalam tahap ini adalah bagaimana produk yang telah didefinisikan dengan jelas kemudian akan mulai diimplementasikan. Maka pada proses pengembangan ini akan dilakukan design software atau mendesain software, kemudian mengenerate koding-koding pembangun program, hingga program siap dites kebenarannya. Proses rekayasa perangkat lunak adalah proses yang terus berulang, karena karakteristik perangkat lunak yang membutuhkan pemeliharaan dan continue development agar perangkat lunak tidak kadaluarsa. Dalam proses pemelihataan kita melakukan koreksi kesalahan, adaptasi kebutuhan, peningkatan kemampuan atau fungsi dan bentuk pencegahan lainnya agar perangkat lunak tersebut tidak kadaluarsa.
  • 3. Ada 4 macam kegiatan/aktivitas pada proses perangkat lunak : ā€¢ 1. Spesifikasi Perangkat Lunak : Fungsionalitas perangkat lunak dan batasan kemampuan operasinya harus didefinisikan. ā€¢ 2. Pengembangan Perangkat Lunak : Perangkat lunak yang memenuhi spesifikasi harus diproduksi. ā€¢ 3. Validasi Perangkat Lunak : Perangkat lunak harus divalidasi untuk menjamin bahwa perangkat lunak melakukan apa yang diinginkan oleh pelanggan. ā€¢ 4. Evolusi Perangkat Lunak : Perangkat lunak harus berkembang untuk memenuhi kebutuhan pelanggan.
  • 4. Penyebab kegagalan rekayasa perangkat lunak adalah : ā€¢ Perencanaan yang tidak realistik, terlalu optimis dalam perhitungan. ā€¢ sistem pemantauan kerja yang tidak berjalan dengan seharusnya. ā€¢ Perubahan kebutuhan. ā€¢ Resiko-resiko lainnya
  • 5. Pengembangan sistem dapat berarti menyusun suatu sistem yang baru untuk menggantikan sistem yang lama secara keseluruhan/memperbaiki sistem yang telah ada. Sistem yang lama perlu diperbaiki/diganti disebabkan karena beberapa hal, yaitu : ā€¢ Adanya permasalahan-permasalahan (problems) yang timbul di sistem yang lama. ā€¢ Untuk meraih kesempatan-kesempatan (opportunities). ā€¢ Adanya instruksi-instruksi (directives).
  • 6. METODE PENGEMBANGAN PERANGKAT LUNAK ā€¢ Adapun metode pengembangan perangkat lunak yaitu : ā€¢ Model Sekuensial Linier / Waterfall Method ā€¢ Model Prototipe ā€¢ Model RAD (Rapid Application Development) ā€¢ Model Spiral
  • 7. 1. Model Sekuensial Linier / Waterfall Method Model Sekuensial Linier sering disebut Model Air Terjun merupakan paradigma rekayasa perangkat lunak yang paling tua dan paling banyak dipakai. Model ini mengusulkan sebuah pendekatan perkembangan perangkat lunak yang sistematik dan sekunsial yang dimulai pada tingkat dan kemajuan sistem pada seluruh analisis, desain , kode, pengujian, dan pemeliharaan. Tahapan dalam Model Sekuensial Linier : ā€¢ Rekayasa dan Pemodelan Sistem/Informasi Karena perangkat lunak merupakan bagian dari suatu sistem maka langkah pertama dimulai dengan membangun syarat semua elemen sistem dan mengalokasikan ke perangkat lunak dengan memeperhatikan hubungannya dengan manusia, perangkat keras dan database. ā€¢ Analisis Kebutuhan Perangkat Lunak Proses menganalisis dan pengumpulan kebutuhan sistem yang sesuai dengan domain informasi tingkah laku, unjuk kerja, dan antar muka (interface) yang diperlukan. Kebutuhan-kebutuhan tersebut didokumentasikan dan dilihat lagi dengan pelanggan.
  • 8. ā€¢ Desain Proses desain akan menerjemahkan syarat kebutuhan ke sebuah perancangan perangkat lunak yang dapat diperkirakan sebelum dibuat coding. Proses ini berfokus pada : struktur data, arsitektur perangkat lunak, representasi interface, dan detail (algoritma) prosedural. ā€¢ Pengkodeaan (Coding) Pengkodean merupakan prses menerjemahkan desain ke dalam suatu bahasa yang bisa dimengerti oleh komputer. ā€¢ Pengujian. Proses pengujian dilakukan pada logika internal untuk memastikan semua pernyataan sudah diuji. Pengujian eksternal fungsional untuk menemukan kesalahan-kesalahan dan memastikan bahwa input akan memberikan hasil yang aktual sesuai yang dibutuhkan ā€¢ Pemeliharaan Perangkat lunak yang sudah disampaikan kepada pelanggan pasti akan mengalami perubahan. Perubahan tersebut bisa karena mengalami kesalahan karena perangkat lunak harus menyesuaikan dengan lingkungan (periperal atau sistem operasi baru) baru, atau karena pelanggan membutuhkan perkembangan fungsional atau unjuk kerja.
  • 9. 2. Model Prototipe Sebuah prototipe adalah bagian dari produk yang mengekspresikan logika maupun fisik antarmuka eksternal yang ditampilkan. Konsumen potensial menggunakan prototipe dan menyediakan masukan untuk tim pengembang sebelum pengembangan skal besar dimulai. Melihat dan mempercayai menjadi hal yang diharapkan untuk dicapai dalam prototipe. Dengan menggunakan pendekatan ini, konsumen dan tim pengembang dapat mengklarifikasi kebutuhan dan interpretasi mereka. Tahapan-tahapan dalam Prototyping adalah sebagai berikut: 1. Pengumpulan kebutuhan Pelanggan dan pengembang bersama-sama mendefinisikan format seluruh perangkat lunak, mengidentifikasikan semua kebutuhan, dan garis besar sistem yang akan dibuat. 2. Membangun prototyping Membangun prototyping dengan membuat perancangan sementara yang berfokus pada penyajian kepada pelanggan (misalnya dengan membuat input dan format output). 3. Evaluasi protoptyping Evaluasi ini dilakukan oleh pelanggan apakah prototyping yang sudah dibangun sudah sesuai dengan keinginann pelanggan. Jika sudah sesuai maka langkah 4 akan diambil. Jika tidak prototyping direvisi dengan mengulang langkah 1, 2 , dan 3.
  • 10. 4. Mengkodekan sistem Dalam tahap ini prototyping yang sudah di sepakati diterjemahkan ke dalam bahasa pemrograman yang sesuai. 5. Menguji sistem Setelah sistem sudah menjadi suatu perangkat lunak yang siap pakai, harus dites dahulu sebelum digunakan. Pengujian ini dilakukan dengan White Box, Black Box, Basis Path, pengujian arsitektur dan lain-lain. 6. Evaluasi Sistem Pelanggan mengevaluasi apakah sistem yang sudah jadi sudah sesuai dengan yang diharapkan . Jika ya, langkah 7 dilakukan; jika tidak, ulangi langkah 4 dan 7. Menggunakan sistem Perangkat lunak yang telah diuji dan diterima pelanggan siap untuk digunakan.
  • 11. 3. Model RAD Rapid Aplication Development (RAD) adalah sebuah model proses perkembanganperangkat lunak sekuensial linier yang menekankan siklus perkembangan yang sangat pendek (kira-kira 60 sampai 90 hari). Model RAD ini merupakan sebuah adaptasi ā€œkecepatan tinggiā€ dari model sekuensial linier dimana perkembangan cepat dicapai dengan menggunakan pendekatan konstruksi berbasis komponen. Tahapan-tahapan dalam RAD 1. Bussiness Modeling. ā€¢ Fase ini untuk mencari aliran informasi yang dapat menjawab pertanyaan berikut: ā€¢ Informasi apa yang menegndalikan proses bisnis? ā€¢ Informasi apa yang dimunculkan? ā€¢ Di mana informasi digunakan ? ā€¢ Siapa yang memprosenya ? 2. Data Modeling. Aliran informasi yang didefinisikan sebagai bagian dari fase bussiness modeling disaring ke dalam serangkaian objek data yang dibutuhkan untuk menopang bisnis tersebut. Karakteristik (atribut) masing-masing objek diidentifikasi dan hubungan antar objek-objek tersebut didefinisikan.
  • 12. 3. Proses Modeling. Aliran informasi yang didefinisikan di dalam fase data modeling ditransformasikan untuk mencapai aliran informasi yang perlu bagi implementasi sebuah fungsi bisnis. Gambaran pemrosesan diciptakan untuk menambah, memodifikasi, menghapus, atau mendapatkan kembali sebuah objek data. 4. Aplication Generation. Selain menggunakan bahasa pemrograman generasi ketiga, RAD juga memakai komponen program yang telah ada atau menciptakan komponen yang bisa dipakai lagi. Ala-alat bantu bisa dipakai untuk memfasilitasi konstruksi perangkat lunak. 5. Testing dan Turnover. Karena proses RAD menekankan pada pemakaian kembali, banyak komponen program telah diuji. Hal ini mengurangi keseluruhan waktu pengujian. Tetapi komponen baru harus diuji dan semua interface harus dilatih secara penuh.
  • 13. 3. Model Spiral Model spiral pada awalnya diusulkan oleh Boehm, adalah model proses perangkat lunak evolusioner yang merangkai sifat iteratif dari prototype dengan cara kontrol dan aspek sistematis model sequensial linier. Model iteratif ditandai dengan tingkah laku yang memungkinkan pengembang mengembangkan versi perangkat lunak yang lebih lengkap secara bertahap. Perangkat lunak dikembangkan dalam deretan pertambahan. Selama awal iterasi, rilis inkremantal bisa berupa model/prototype kertas, kemudian sedikit demi sedikit dihasilkan versi sistem yang lebih lengkap.
  • 14. Tahapan-Tahapan Model Spiral Model spiral dibagi menjadi enam wilayah tugas yaitu: ā€¢ Komunikasi pelanggan Yaitu tugas-tugas untuk membangun komunikasi antara pelanggan dan kebutuhan ā€“ kebutuhan yang diinginkan oleh pelanggan ā€¢ Perencanaan Yaitu tugas-tugas untuk mendefinisikan sumber daya, ketepatan waktu, dan proyek informasi lain yg berhubungan. ā€¢ Analisis Resiko Yaitu tugas-tugas yang dibutuhkan untuk menaksir resikomanajemen dan teknis. ā€¢ Perekayasaan Yaitu tugas yang dibutuhkan untuk membangun satu atau lebih representasi dari apikasi tersebut. ā€¢ Konstruksi dan peluncuran Yaitu tugas-tugas yang dibutuhkan untuk mengkonstruksi, menguji, memasang , dan memberi pelayanan kepada pemakai. ā€¢ Evaluasi Pelanggan Yaitu tugas-tugas untuk mendapatkan umpan balik dari pelanggan.