SlideShare a Scribd company logo
Bab 5 Konstitusi UUD 1945 dan Perundangan
Fakultas Teknik
Universitas Nahdlatul Ulama Sidoarjo
Afia Deiftita
Argasetia Dawami
Nur. Alip Ananda
Rivandy Fahmi Haris
1. Apa yang belum dilaksanakan dengan baik atas kewajiban negara sesuai
UUD & UU RI terhadap WNI? Bagaimana cara agar kewajiban itu dapat
terlaksana optimal?
Proses pembuatan E-KTP, saat ini proses pembuatan E-KTP
cukup lama jadinya minimal 6 bulan baru jadi E-KTP nya. caranya
agar terlaksana dengan optimal, pemerintah pusat harus
memonitor para pegawai kecamatan / pegawai catatan sipil
mencari tahu kenapa proses pembuatan E-KTPnya lama, setelah
mencari tahu permasalahannya, pemerintah harus memberikan
solusi permasalahan tersebut dengan segera.
Apa kewajiban sebagai WNI yang sering tidak dilaksanakan? Bagaimana cara agar
kewajiban itu dapat terlaksana optimal?
Membayar Pajak. Pemerintah sebaiknya memberi
penyuluhan kepada warga, khususnya warga yang ada
di desa tentang pentingnya membayar pajak. Karena
dengan membayar pajak, uang itu kembali ke rakyat
yang kurang mampu, seperti program dana BOS (Biaya
Operasional Sekolah), Jaminan Kesehatan, serta
subsidi subsidi yang lain.
Apa hak dan kewajiban negara terhadap warga negara menurut al Qur'an
dan hadist? Apakah sudah dilaksanakan?
Hak pemimpin
Al-Mawardi menyebutkan ada dua hak imam, yaitu hak untuk di taati dan hak untuk di
bantu. Akan tetapi, apabila kita pelajari sejarah ternyata ada hak lain bagi imam, yaitu hak untuk
mendapat imbalan dari harta baitul Mal untuk keperluan hidupnya dan keluarganya secara patut,
sesuai dengan kedudukanya sebagai imam.
Selain itu Dhafir Al-Qasimy menyebutkan lagi hak imam dalam melaksanakan tugas imam
dalam melaksanakan tugas Negara:
Hak mendapat penghasilan (Al-Qasimy). Hak ini terang adanya, sebab imam telah melakukan
pekerjaan demi kemaslahatan umum, sehingga tak ada waktu lagi baginya memikirkan
kepentingan pribadinya. Hal ini jelas sekali jika di lihat dari ukuran sekarang, meskipun lain halnya
dibandingkan di masa-masa awal dahulunya, Khalifah Abu Bakar ra, atas desakan beberapa
Sahabat juga mendapatkan penghasilan dari jabatan khalifahnya.
Hak mengeluarkan peraturan (Haq Al-Tasyri’).
Kewajiban Pemimpin
kewajiban imam menurut al-Mawardi adalah:
Memelihara agama, dasar-dasarnya yang telah di tetapkan dan apa yang telah di sepakati oleh
umat salaf.
Mentafidzkan hukum-hukum di antara orang-orang yang bersengketa, dan menyelesaikan
perselisihan, sehingga keadilan terlaksana secara umum.
Memelihara dan menjaga keamanan agar manusia dapat dengan tentram dan tenang berusaha
mencari kehidupan, serta dapat berpergian dengan aman, tanpa ada gangguan terhadap jiwanya
atau hartanya.
4. Apa hak dan kewajiban warga negara
menurut alqur'an dan hadist?
Beberapa kewajiban yang harus ditunaikan oleh tiap warga Negara, menurut al-
Maududi meliputi antara lain:
· Patuh dan taat kepada pemerintah dalam batas-batas yang tidak bertentangan
dengan agama
· Setia kepada negara dan rela bekerja demi kemakmuran Negara
· Rela berkorban untuk membela Negara dari berbagai ancaman , tantangan,
hambatan, dan gangguan, baik dari luar maupun dari dalam negeri sendiri
· Bersedia memenuhi kewajiban materiel yang dibebankan kepaanya oleh
Negara, seperti membayar zakat dan pajak.
Matur
suwun

More Related Content

Similar to Afia kel.5 bab 4

Hak Dan kewajiban Dapat Menimbulkan Keadilan
Hak Dan kewajiban Dapat Menimbulkan KeadilanHak Dan kewajiban Dapat Menimbulkan Keadilan
Hak Dan kewajiban Dapat Menimbulkan Keadilan
SyaifOer
 
Pjk dlm perspektif islam
Pjk dlm perspektif islamPjk dlm perspektif islam
Pjk dlm perspektif islam
adininks
 
Uu no.38 pengelolaan zakat
Uu no.38 pengelolaan zakatUu no.38 pengelolaan zakat
Uu no.38 pengelolaan zakat
Iffa Tabahati
 
Tugas sofskill apa yang terjadi jika hak dan kewajiban tidak seimbang
Tugas sofskill apa yang terjadi jika hak dan kewajiban tidak seimbangTugas sofskill apa yang terjadi jika hak dan kewajiban tidak seimbang
Tugas sofskill apa yang terjadi jika hak dan kewajiban tidak seimbang
Candra Waskito
 

Similar to Afia kel.5 bab 4 (20)

Hak dan kewajiban wni dan negara
Hak dan kewajiban wni dan negaraHak dan kewajiban wni dan negara
Hak dan kewajiban wni dan negara
 
Makalah hak & kewajiban warga negara
Makalah hak & kewajiban warga negaraMakalah hak & kewajiban warga negara
Makalah hak & kewajiban warga negara
 
Makalah koperasi
Makalah koperasiMakalah koperasi
Makalah koperasi
 
Makalah koperasi
Makalah koperasiMakalah koperasi
Makalah koperasi
 
Hak Dan kewajiban Dapat Menimbulkan Keadilan
Hak Dan kewajiban Dapat Menimbulkan KeadilanHak Dan kewajiban Dapat Menimbulkan Keadilan
Hak Dan kewajiban Dapat Menimbulkan Keadilan
 
Sejarah Pemikiran Ekonomi Islam Asy-Syatibi
Sejarah Pemikiran Ekonomi Islam Asy-SyatibiSejarah Pemikiran Ekonomi Islam Asy-Syatibi
Sejarah Pemikiran Ekonomi Islam Asy-Syatibi
 
Pjk dlm perspektif islam
Pjk dlm perspektif islamPjk dlm perspektif islam
Pjk dlm perspektif islam
 
Studi hukum islam kel.2
Studi hukum islam kel.2Studi hukum islam kel.2
Studi hukum islam kel.2
 
Studi hukum islam kel.2
Studi hukum islam kel.2Studi hukum islam kel.2
Studi hukum islam kel.2
 
Legislations sahril
Legislations sahrilLegislations sahril
Legislations sahril
 
Kewajiban Rakyat Sebagai Warga Negara.pptx
Kewajiban Rakyat Sebagai Warga Negara.pptxKewajiban Rakyat Sebagai Warga Negara.pptx
Kewajiban Rakyat Sebagai Warga Negara.pptx
 
Hak dan kewajiban warga negara indonesia
Hak dan kewajiban warga negara indonesiaHak dan kewajiban warga negara indonesia
Hak dan kewajiban warga negara indonesia
 
Legislations
LegislationsLegislations
Legislations
 
Legislations
LegislationsLegislations
Legislations
 
Uu no.38 pengelolaan zakat
Uu no.38 pengelolaan zakatUu no.38 pengelolaan zakat
Uu no.38 pengelolaan zakat
 
Pkn
Pkn Pkn
Pkn
 
Makalah hak dan_kewajiban_warga_negara
Makalah hak dan_kewajiban_warga_negaraMakalah hak dan_kewajiban_warga_negara
Makalah hak dan_kewajiban_warga_negara
 
3, be & gg, novita dewi purnama, hapzi ali, ethics and consumer protectio...
3, be & gg, novita dewi purnama, hapzi ali, ethics and consumer protectio...3, be & gg, novita dewi purnama, hapzi ali, ethics and consumer protectio...
3, be & gg, novita dewi purnama, hapzi ali, ethics and consumer protectio...
 
Tugas sofskill apa yang terjadi jika hak dan kewajiban tidak seimbang
Tugas sofskill apa yang terjadi jika hak dan kewajiban tidak seimbangTugas sofskill apa yang terjadi jika hak dan kewajiban tidak seimbang
Tugas sofskill apa yang terjadi jika hak dan kewajiban tidak seimbang
 
Urusan zakatpun tak luput dari keterbukaan Informasi Publik
Urusan zakatpun tak luput dari keterbukaan Informasi PublikUrusan zakatpun tak luput dari keterbukaan Informasi Publik
Urusan zakatpun tak luput dari keterbukaan Informasi Publik
 

Recently uploaded

PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptxPRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
muhammadyudiyanto55
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
SEMUELSAMBOKARAENG
 

Recently uploaded (20)

Presentasi visi misi revisi sekolah dasar.pptx
Presentasi visi misi revisi sekolah dasar.pptxPresentasi visi misi revisi sekolah dasar.pptx
Presentasi visi misi revisi sekolah dasar.pptx
 
Lidia_Lidia_2021B_Analisis Kritis Jurnal
Lidia_Lidia_2021B_Analisis Kritis JurnalLidia_Lidia_2021B_Analisis Kritis Jurnal
Lidia_Lidia_2021B_Analisis Kritis Jurnal
 
Nor Azizah_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Nor Azizah_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfNor Azizah_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Nor Azizah_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
 
Najwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Najwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfNajwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Najwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
 
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptxPRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
 
Dokumen Tindak Lanjut Pengelolaan Kinerja Guru.docx
Dokumen Tindak Lanjut Pengelolaan Kinerja Guru.docxDokumen Tindak Lanjut Pengelolaan Kinerja Guru.docx
Dokumen Tindak Lanjut Pengelolaan Kinerja Guru.docx
 
Susi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Susi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfSusi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Susi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
 
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
 
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnal
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis JurnalRepi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnal
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnal
 
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
 
Teori Profetik Kuntowijoyo (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
Teori Profetik Kuntowijoyo (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)Teori Profetik Kuntowijoyo (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
Teori Profetik Kuntowijoyo (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
 
Bukti dukung E kinerja kepala sekolah.pdf
Bukti dukung E kinerja  kepala sekolah.pdfBukti dukung E kinerja  kepala sekolah.pdf
Bukti dukung E kinerja kepala sekolah.pdf
 
AKSI NYATA PENYEBARAN PEMAHAMAN MERDEKA BELAJAR
AKSI NYATA PENYEBARAN PEMAHAMAN MERDEKA BELAJARAKSI NYATA PENYEBARAN PEMAHAMAN MERDEKA BELAJAR
AKSI NYATA PENYEBARAN PEMAHAMAN MERDEKA BELAJAR
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.com
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.comModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.com
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.com
 
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           xKoneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
 
Modul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptx
Modul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptxModul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptx
Modul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptx
 

Afia kel.5 bab 4

  • 1. Bab 5 Konstitusi UUD 1945 dan Perundangan Fakultas Teknik Universitas Nahdlatul Ulama Sidoarjo Afia Deiftita Argasetia Dawami Nur. Alip Ananda Rivandy Fahmi Haris
  • 2. 1. Apa yang belum dilaksanakan dengan baik atas kewajiban negara sesuai UUD & UU RI terhadap WNI? Bagaimana cara agar kewajiban itu dapat terlaksana optimal? Proses pembuatan E-KTP, saat ini proses pembuatan E-KTP cukup lama jadinya minimal 6 bulan baru jadi E-KTP nya. caranya agar terlaksana dengan optimal, pemerintah pusat harus memonitor para pegawai kecamatan / pegawai catatan sipil mencari tahu kenapa proses pembuatan E-KTPnya lama, setelah mencari tahu permasalahannya, pemerintah harus memberikan solusi permasalahan tersebut dengan segera.
  • 3. Apa kewajiban sebagai WNI yang sering tidak dilaksanakan? Bagaimana cara agar kewajiban itu dapat terlaksana optimal? Membayar Pajak. Pemerintah sebaiknya memberi penyuluhan kepada warga, khususnya warga yang ada di desa tentang pentingnya membayar pajak. Karena dengan membayar pajak, uang itu kembali ke rakyat yang kurang mampu, seperti program dana BOS (Biaya Operasional Sekolah), Jaminan Kesehatan, serta subsidi subsidi yang lain.
  • 4. Apa hak dan kewajiban negara terhadap warga negara menurut al Qur'an dan hadist? Apakah sudah dilaksanakan? Hak pemimpin Al-Mawardi menyebutkan ada dua hak imam, yaitu hak untuk di taati dan hak untuk di bantu. Akan tetapi, apabila kita pelajari sejarah ternyata ada hak lain bagi imam, yaitu hak untuk mendapat imbalan dari harta baitul Mal untuk keperluan hidupnya dan keluarganya secara patut, sesuai dengan kedudukanya sebagai imam. Selain itu Dhafir Al-Qasimy menyebutkan lagi hak imam dalam melaksanakan tugas imam dalam melaksanakan tugas Negara: Hak mendapat penghasilan (Al-Qasimy). Hak ini terang adanya, sebab imam telah melakukan pekerjaan demi kemaslahatan umum, sehingga tak ada waktu lagi baginya memikirkan kepentingan pribadinya. Hal ini jelas sekali jika di lihat dari ukuran sekarang, meskipun lain halnya dibandingkan di masa-masa awal dahulunya, Khalifah Abu Bakar ra, atas desakan beberapa Sahabat juga mendapatkan penghasilan dari jabatan khalifahnya. Hak mengeluarkan peraturan (Haq Al-Tasyri’). Kewajiban Pemimpin kewajiban imam menurut al-Mawardi adalah: Memelihara agama, dasar-dasarnya yang telah di tetapkan dan apa yang telah di sepakati oleh umat salaf. Mentafidzkan hukum-hukum di antara orang-orang yang bersengketa, dan menyelesaikan perselisihan, sehingga keadilan terlaksana secara umum. Memelihara dan menjaga keamanan agar manusia dapat dengan tentram dan tenang berusaha mencari kehidupan, serta dapat berpergian dengan aman, tanpa ada gangguan terhadap jiwanya atau hartanya.
  • 5. 4. Apa hak dan kewajiban warga negara menurut alqur'an dan hadist? Beberapa kewajiban yang harus ditunaikan oleh tiap warga Negara, menurut al- Maududi meliputi antara lain: · Patuh dan taat kepada pemerintah dalam batas-batas yang tidak bertentangan dengan agama · Setia kepada negara dan rela bekerja demi kemakmuran Negara · Rela berkorban untuk membela Negara dari berbagai ancaman , tantangan, hambatan, dan gangguan, baik dari luar maupun dari dalam negeri sendiri · Bersedia memenuhi kewajiban materiel yang dibebankan kepaanya oleh Negara, seperti membayar zakat dan pajak.