SlideShare a Scribd company logo
1 of 10
Latihan ulangan Ulangan
tengah semester 1 kelas XI
1.Porgram riset yang dilakukan oleh DARPA di kenal dengan nama
a. protocol d.TCP/IP
b.ARPAnet e.MILNET
c. DARPA internet
2. berikut merupakan manfaat internet di bidang perdagangan kecuali…..
a. mempermudah pencarian resensi buku
b. pembeli dapat menghemat waktu dan biaya transportasi belanja
c. mempermudah melakukan transaksi perdagangan
d. perusahaan bisa memasarkan produk secara luas ke berbagai wilayah
e. perusahaan tidak perlu membuka banyak cabang-cabang distribusi
3.Layanan yang menyediakan informasi di internet yang di susun secara hierarkis adalah…
a.telnet d.gopher
b.newsgroup e.e-mail
c.mailing list
4.VOIP Merupakan fasilitas yang digunakan untuk…..
A.mengakses komputer lain dari jarak jauh
B. menyediakan informasi di internet yang disusun berbasis menu
c.mengirim dan menerima pesan dalam bentuk surat elektronik melalui internet
d.bertukaran, menyalin dan menepatkan file, data serta program yang tersimpan di internet
e.melakukan pembicaraan telepon melalui jaringan internet
5.Jenis modem yang langsung di hubungkan melalui saluran telepon adalah modem….
a. kabel d.GSM
b.ADSL e. dial up
C.CDMA
6. Penggunaan modem kabel internet menggunakan media transmisi…..
a.TV kabel
b.Ffiber optic
c. satellite
d. gelombang elektromagnetik
e. ISDN
7.Kecepatan upstream dari modem kabelmencapai…..
a. 1 Mbps d. 5 Mbps
b. 2 Mbps e. 10 Mbps
c. 2,5 Mbps
8.Keuntungan menggunakan modem eksternal adalah
a. lebih hemat tempat
b. harga lebih ekonomis
c.tidak memerlukan adaptor
c. tidak membutuhkan banyak kabel
e. dilengkapi dengan lampu indikator
9.Kelemahan dari modem eksternal adalah
a. tidak di lengkapi lampu indicator
b.harganya relative mahal
c.susah untuk memantau ststus modem
d.tidak bisa di pindahkan komputer lain
e. membutuhkan daya dari power supply
10. Salah satu modem yang menggunakan teknologi DSL adalah modem
a. GSM d. kabel
b. ADSL e. dial up
c. CDMA
11.Kelebihan dari modem GSM adalah….
a.konektivitas lebih stabil
b.jalur akses data dan jalur seluler tidak terpisah
c. memiliki jaringan yang sangat luas
d.adanya pembagian secara professional antara frekuensi rendah dan tinggi
e. harga langganan untuk akses lebih murah
12.Konektor yang di hubungkan pada jaringan komputer yang menggunakan kabel koaksial adalah…
a. RJ-11 d.STP
b. RJ-45 e.FTP
c. BNC
13. Kartu jaringan yang digunakan pada personal komputer adalah
a.network d.local talk
b.token ring e. ethmet
c.konektor
14.Konektor yang di butuhkan pada jaringan komputer yang menggunakan kabel twisted pair adalah
a. BNV d.CNB
b.RJ-11 e. CNN
c.RJ-45
15.Sistem telekomunikasi dimana layanan antar data, suara dan gambar diintergerasikan ke dlam suatu jaringan serta
merupakan tranmisi sistem telepon analog ke sistem digital adalah
a. WAP
b. GSM
c. ISDN
d. GPRS
e. CDMA
16.Protokol yang sering di pakai pada handphone disebut
A.TCP/IP
B.IP Andress
C.FTP
D.WAP
E.HTTP
17.Berikut merupakan ciri ciri dari hub kecuali
a.di jual dengan aplikasi khusus yang mengatur manajemen port tersebut
b. digunakan untuk mengatur lalu lintas jaringan
c. di pasangkan rak khusus yang di dalam nya terdapat brdge dan rourter
d.di pakai untuk topologi jaringan star
e. terdiri dari 8, 12 atau 24 port RJ-45
18.Berikut merupakan fungsi router kecuali….
a.mengatur kuat lemahnya sinyal
b.digunakan untuk mengatur lalu lintas jaringan
c.mengatur pesan diantara dua buah protocol
d.mengatur pesan melalui media tranmisi
e.mengatur pesan diantara dua protokol
19. Berikut merupakan isp yang menyediakan layanan tv kabel kecuali
a.telnet d.centrin
b.mynet e.CNB
c.linknet
20.Asosiasi isp yang ada di Indonesia adalah
a.APJII d.APJSI
b.AISP e.APISI
c.ASPI
21.Komputer atau laptop yang memiliki wireless card bisa terhubung ke internet melalui titik akses yang disebut
a.Link d.Hotspot
b. node e.GPRS
c. Wifi
22.Koneksi internet yang juga disebut dedicated line connection adalah
a.leased line
b.wireless fidelity
c. night saver access
d.personal dial up
e. lan dial up isdn
23.Penghitungan biaya akses internet yang bergantung pada waktu yang di pakai mengakses internet adalah
a.free time
b.time based
c.volume based
d.date based
e. free access
24.Berikut merupakan tombol yang terdapat pada tolbar internet explore kecuali
a.information
b.favorites
c.history
d.forward
e.home
25.Ikon perintah untuk melihat perkembangan atau jalur penjelajahan yang dilakukan adalah
a.home
b.researce
c.discuss
d.history
e.favorites
26.Proses pengambilan file dari sebuah komputer server di internet ke komputer yang digunakan disebut
a.download
b.surfing
c.browsing
d.upload
e.searching
27.Konsep url berkembang menjadi uri ( uniform resource indifitier ) sejak tahun
a.1990
b1991
c.1992
d.1993
e.1994
28. Berikut merupakan nama domain yang termasuk TLD ( Top Level Domain ) negara, kecuali
a. .id
b. .co
c. .jp
d. .au
e. .in
29. .org merupakan nama domain untuk situs….
a.pemerintah
b.Pendidikan
c. kesehatan
d. Lembaga komserional
e. Lembaga nonkomersial
30. Youtube merupakan situs yang menyediakan fasilitas upload untuk
a.film
b.video
c.gambar
d.program
e.teks

More Related Content

What's hot (14)

Assalamualaikum wr(pp buat blog puji)
Assalamualaikum wr(pp buat blog puji)Assalamualaikum wr(pp buat blog puji)
Assalamualaikum wr(pp buat blog puji)
 
Assalamualaikum wr(pp buat blog novita)
Assalamualaikum wr(pp buat blog novita)Assalamualaikum wr(pp buat blog novita)
Assalamualaikum wr(pp buat blog novita)
 
soal tik semester 1 kelas 7
soal tik semester 1 kelas 7soal tik semester 1 kelas 7
soal tik semester 1 kelas 7
 
Internet 3
Internet 3Internet 3
Internet 3
 
A dip
A dipA dip
A dip
 
Soal dan jawaban jaringan komputer
Soal dan jawaban jaringan komputerSoal dan jawaban jaringan komputer
Soal dan jawaban jaringan komputer
 
Soal topologi
Soal topologiSoal topologi
Soal topologi
 
7.pengenalan internet
7.pengenalan internet7.pengenalan internet
7.pengenalan internet
 
Pengenalan+internet
Pengenalan+internetPengenalan+internet
Pengenalan+internet
 
Soal uas x jardas genap
Soal uas  x jardas genapSoal uas  x jardas genap
Soal uas x jardas genap
 
Soal uas tik kelas 9
Soal uas tik kelas 9Soal uas tik kelas 9
Soal uas tik kelas 9
 
Pengenalan internet 1
Pengenalan internet 1Pengenalan internet 1
Pengenalan internet 1
 
Tugas topologi jaringan
Tugas topologi jaringanTugas topologi jaringan
Tugas topologi jaringan
 
Bab 5
Bab 5Bab 5
Bab 5
 

Similar to UTS TIK ANTONI GENZ

Kunci jawaban soal mid semester kelas ix
Kunci jawaban soal mid semester kelas ixKunci jawaban soal mid semester kelas ix
Kunci jawaban soal mid semester kelas ix
onoyrad
 
Soal uts kls 9 tp.12 13
Soal uts kls 9 tp.12 13Soal uts kls 9 tp.12 13
Soal uts kls 9 tp.12 13
aidawirat
 
Soal kls 10_jar_dsr_gjl
Soal kls 10_jar_dsr_gjlSoal kls 10_jar_dsr_gjl
Soal kls 10_jar_dsr_gjl
rolly2015
 
Ujian semester ganjil tik
Ujian semester ganjil tikUjian semester ganjil tik
Ujian semester ganjil tik
RimaAja
 
Soal uh tik ix
Soal uh tik ixSoal uh tik ix
Soal uh tik ix
SUDIYANA
 
Tik bab 4..pptx [autosaved]
Tik bab 4..pptx [autosaved]Tik bab 4..pptx [autosaved]
Tik bab 4..pptx [autosaved]
ulpri
 

Similar to UTS TIK ANTONI GENZ (20)

Kunci jawaban soal mid semester kelas ix
Kunci jawaban soal mid semester kelas ixKunci jawaban soal mid semester kelas ix
Kunci jawaban soal mid semester kelas ix
 
soal us 2020 mustopa.docx
soal us 2020 mustopa.docxsoal us 2020 mustopa.docx
soal us 2020 mustopa.docx
 
Soal latihan-uts-tik-kls-9
Soal latihan-uts-tik-kls-9Soal latihan-uts-tik-kls-9
Soal latihan-uts-tik-kls-9
 
Emester 3
Emester 3Emester 3
Emester 3
 
Soal uts kls 9 tp.12 13
Soal uts kls 9 tp.12 13Soal uts kls 9 tp.12 13
Soal uts kls 9 tp.12 13
 
Soal kls 10_jar_dsr_gjl
Soal kls 10_jar_dsr_gjlSoal kls 10_jar_dsr_gjl
Soal kls 10_jar_dsr_gjl
 
BANK SOAL JARINGAN KOMPUTER TKJ KELAS 12
BANK SOAL JARINGAN KOMPUTER TKJ KELAS 12BANK SOAL JARINGAN KOMPUTER TKJ KELAS 12
BANK SOAL JARINGAN KOMPUTER TKJ KELAS 12
 
Soal latihan
Soal latihanSoal latihan
Soal latihan
 
Ujian semester ganjil tik
Ujian semester ganjil tikUjian semester ganjil tik
Ujian semester ganjil tik
 
Soal uas tik kelas ix semester i
Soal uas tik kelas ix semester iSoal uas tik kelas ix semester i
Soal uas tik kelas ix semester i
 
Dasar Jaringan Komputer (Media Pembelajaran Ms.Power Point BAB IV)
Dasar Jaringan Komputer (Media Pembelajaran Ms.Power Point BAB IV)Dasar Jaringan Komputer (Media Pembelajaran Ms.Power Point BAB IV)
Dasar Jaringan Komputer (Media Pembelajaran Ms.Power Point BAB IV)
 
SOAL MID-SEMESTER GANJIL TIK KELAS XI TP. 2017/2018
SOAL MID-SEMESTER GANJIL TIK KELAS XI TP. 2017/2018SOAL MID-SEMESTER GANJIL TIK KELAS XI TP. 2017/2018
SOAL MID-SEMESTER GANJIL TIK KELAS XI TP. 2017/2018
 
Tik bab 4.
Tik bab 4.Tik bab 4.
Tik bab 4.
 
Soal latihan 2 tkj 2012
Soal latihan 2 tkj 2012Soal latihan 2 tkj 2012
Soal latihan 2 tkj 2012
 
Soal ulangan harian kelas 9
Soal ulangan harian kelas 9Soal ulangan harian kelas 9
Soal ulangan harian kelas 9
 
Tik bab 4
Tik bab 4Tik bab 4
Tik bab 4
 
Tik bab 4.
Tik bab 4.Tik bab 4.
Tik bab 4.
 
Soal uts-tik-kelas-9
Soal uts-tik-kelas-9Soal uts-tik-kelas-9
Soal uts-tik-kelas-9
 
Soal uh tik ix
Soal uh tik ixSoal uh tik ix
Soal uh tik ix
 
Tik bab 4..pptx [autosaved]
Tik bab 4..pptx [autosaved]Tik bab 4..pptx [autosaved]
Tik bab 4..pptx [autosaved]
 

Recently uploaded

AKSI NYATA DISIPLIN POSITIF MEMBUAT KEYAKINAN KELAS_11zon.pptx
AKSI NYATA DISIPLIN POSITIF MEMBUAT KEYAKINAN KELAS_11zon.pptxAKSI NYATA DISIPLIN POSITIF MEMBUAT KEYAKINAN KELAS_11zon.pptx
AKSI NYATA DISIPLIN POSITIF MEMBUAT KEYAKINAN KELAS_11zon.pptx
cupulin
 
Asimilasi Masyarakat Cina Dengan Orang Melayu di Kelantan (Cina Peranakan Kel...
Asimilasi Masyarakat Cina Dengan Orang Melayu di Kelantan (Cina Peranakan Kel...Asimilasi Masyarakat Cina Dengan Orang Melayu di Kelantan (Cina Peranakan Kel...
Asimilasi Masyarakat Cina Dengan Orang Melayu di Kelantan (Cina Peranakan Kel...
luqmanhakimkhairudin
 
,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,Swamedikasi 3.pptx
,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,Swamedikasi 3.pptx,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,Swamedikasi 3.pptx
,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,Swamedikasi 3.pptx
furqanridha
 
Surat Pribadi dan Surat Dinas 7 SMP ppt.pdf
Surat Pribadi dan Surat Dinas 7 SMP ppt.pdfSurat Pribadi dan Surat Dinas 7 SMP ppt.pdf
Surat Pribadi dan Surat Dinas 7 SMP ppt.pdf
EirinELS
 
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdf
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdfAksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdf
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdf
subki124
 
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
ErikaPutriJayantini
 

Recently uploaded (20)

Materi Asuransi Kesehatan di Indonesia ppt
Materi Asuransi Kesehatan di Indonesia pptMateri Asuransi Kesehatan di Indonesia ppt
Materi Asuransi Kesehatan di Indonesia ppt
 
AKSI NYATA DISIPLIN POSITIF MEMBUAT KEYAKINAN KELAS_11zon.pptx
AKSI NYATA DISIPLIN POSITIF MEMBUAT KEYAKINAN KELAS_11zon.pptxAKSI NYATA DISIPLIN POSITIF MEMBUAT KEYAKINAN KELAS_11zon.pptx
AKSI NYATA DISIPLIN POSITIF MEMBUAT KEYAKINAN KELAS_11zon.pptx
 
Aksi Nyata profil pelajar pancasila.pptx
Aksi Nyata profil pelajar pancasila.pptxAksi Nyata profil pelajar pancasila.pptx
Aksi Nyata profil pelajar pancasila.pptx
 
Asimilasi Masyarakat Cina Dengan Orang Melayu di Kelantan (Cina Peranakan Kel...
Asimilasi Masyarakat Cina Dengan Orang Melayu di Kelantan (Cina Peranakan Kel...Asimilasi Masyarakat Cina Dengan Orang Melayu di Kelantan (Cina Peranakan Kel...
Asimilasi Masyarakat Cina Dengan Orang Melayu di Kelantan (Cina Peranakan Kel...
 
PPT BAHASA INDONESIA KELAS 1 SEKOLAH DASAR
PPT BAHASA INDONESIA KELAS 1 SEKOLAH DASARPPT BAHASA INDONESIA KELAS 1 SEKOLAH DASAR
PPT BAHASA INDONESIA KELAS 1 SEKOLAH DASAR
 
MODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,Swamedikasi 3.pptx
,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,Swamedikasi 3.pptx,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,Swamedikasi 3.pptx
,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,Swamedikasi 3.pptx
 
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
PPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptx
PPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptxPPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptx
PPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptx
 
sistem digesti dan ekskresi pada unggas ppt
sistem digesti dan ekskresi pada unggas pptsistem digesti dan ekskresi pada unggas ppt
sistem digesti dan ekskresi pada unggas ppt
 
Surat Pribadi dan Surat Dinas 7 SMP ppt.pdf
Surat Pribadi dan Surat Dinas 7 SMP ppt.pdfSurat Pribadi dan Surat Dinas 7 SMP ppt.pdf
Surat Pribadi dan Surat Dinas 7 SMP ppt.pdf
 
Detik-Detik Proklamasi Indonesia pada Tahun 1945
Detik-Detik Proklamasi Indonesia pada Tahun 1945Detik-Detik Proklamasi Indonesia pada Tahun 1945
Detik-Detik Proklamasi Indonesia pada Tahun 1945
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdf
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdfAksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdf
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdf
 
Sudut-sudut Berelasi Trigonometri - Sudut-sudut Berelasi Trigonometri
Sudut-sudut Berelasi Trigonometri - Sudut-sudut Berelasi TrigonometriSudut-sudut Berelasi Trigonometri - Sudut-sudut Berelasi Trigonometri
Sudut-sudut Berelasi Trigonometri - Sudut-sudut Berelasi Trigonometri
 
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MESYUARAT KURIKULUM BIL 1/2024 SEKOLAH KEBANGSAAN SRI SERDANG
MESYUARAT KURIKULUM BIL 1/2024 SEKOLAH KEBANGSAAN SRI SERDANGMESYUARAT KURIKULUM BIL 1/2024 SEKOLAH KEBANGSAAN SRI SERDANG
MESYUARAT KURIKULUM BIL 1/2024 SEKOLAH KEBANGSAAN SRI SERDANG
 
PPT kerajaan islam Maluku Utara PPT sejarah kelas XI
PPT kerajaan islam Maluku Utara PPT sejarah kelas XIPPT kerajaan islam Maluku Utara PPT sejarah kelas XI
PPT kerajaan islam Maluku Utara PPT sejarah kelas XI
 
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
 
Materi Bab 6 Algoritma dan bahasa Pemrograman
Materi Bab 6 Algoritma dan bahasa  PemrogramanMateri Bab 6 Algoritma dan bahasa  Pemrograman
Materi Bab 6 Algoritma dan bahasa Pemrograman
 

UTS TIK ANTONI GENZ

  • 1. Latihan ulangan Ulangan tengah semester 1 kelas XI
  • 2. 1.Porgram riset yang dilakukan oleh DARPA di kenal dengan nama a. protocol d.TCP/IP b.ARPAnet e.MILNET c. DARPA internet 2. berikut merupakan manfaat internet di bidang perdagangan kecuali….. a. mempermudah pencarian resensi buku b. pembeli dapat menghemat waktu dan biaya transportasi belanja c. mempermudah melakukan transaksi perdagangan d. perusahaan bisa memasarkan produk secara luas ke berbagai wilayah e. perusahaan tidak perlu membuka banyak cabang-cabang distribusi 3.Layanan yang menyediakan informasi di internet yang di susun secara hierarkis adalah… a.telnet d.gopher b.newsgroup e.e-mail c.mailing list 4.VOIP Merupakan fasilitas yang digunakan untuk….. A.mengakses komputer lain dari jarak jauh B. menyediakan informasi di internet yang disusun berbasis menu c.mengirim dan menerima pesan dalam bentuk surat elektronik melalui internet d.bertukaran, menyalin dan menepatkan file, data serta program yang tersimpan di internet e.melakukan pembicaraan telepon melalui jaringan internet
  • 3. 5.Jenis modem yang langsung di hubungkan melalui saluran telepon adalah modem…. a. kabel d.GSM b.ADSL e. dial up C.CDMA 6. Penggunaan modem kabel internet menggunakan media transmisi….. a.TV kabel b.Ffiber optic c. satellite d. gelombang elektromagnetik e. ISDN 7.Kecepatan upstream dari modem kabelmencapai….. a. 1 Mbps d. 5 Mbps b. 2 Mbps e. 10 Mbps c. 2,5 Mbps 8.Keuntungan menggunakan modem eksternal adalah a. lebih hemat tempat b. harga lebih ekonomis c.tidak memerlukan adaptor c. tidak membutuhkan banyak kabel e. dilengkapi dengan lampu indikator
  • 4. 9.Kelemahan dari modem eksternal adalah a. tidak di lengkapi lampu indicator b.harganya relative mahal c.susah untuk memantau ststus modem d.tidak bisa di pindahkan komputer lain e. membutuhkan daya dari power supply 10. Salah satu modem yang menggunakan teknologi DSL adalah modem a. GSM d. kabel b. ADSL e. dial up c. CDMA 11.Kelebihan dari modem GSM adalah…. a.konektivitas lebih stabil b.jalur akses data dan jalur seluler tidak terpisah c. memiliki jaringan yang sangat luas d.adanya pembagian secara professional antara frekuensi rendah dan tinggi e. harga langganan untuk akses lebih murah 12.Konektor yang di hubungkan pada jaringan komputer yang menggunakan kabel koaksial adalah… a. RJ-11 d.STP b. RJ-45 e.FTP c. BNC
  • 5. 13. Kartu jaringan yang digunakan pada personal komputer adalah a.network d.local talk b.token ring e. ethmet c.konektor 14.Konektor yang di butuhkan pada jaringan komputer yang menggunakan kabel twisted pair adalah a. BNV d.CNB b.RJ-11 e. CNN c.RJ-45 15.Sistem telekomunikasi dimana layanan antar data, suara dan gambar diintergerasikan ke dlam suatu jaringan serta merupakan tranmisi sistem telepon analog ke sistem digital adalah a. WAP b. GSM c. ISDN d. GPRS e. CDMA
  • 6. 16.Protokol yang sering di pakai pada handphone disebut A.TCP/IP B.IP Andress C.FTP D.WAP E.HTTP 17.Berikut merupakan ciri ciri dari hub kecuali a.di jual dengan aplikasi khusus yang mengatur manajemen port tersebut b. digunakan untuk mengatur lalu lintas jaringan c. di pasangkan rak khusus yang di dalam nya terdapat brdge dan rourter d.di pakai untuk topologi jaringan star e. terdiri dari 8, 12 atau 24 port RJ-45 18.Berikut merupakan fungsi router kecuali…. a.mengatur kuat lemahnya sinyal b.digunakan untuk mengatur lalu lintas jaringan c.mengatur pesan diantara dua buah protocol d.mengatur pesan melalui media tranmisi e.mengatur pesan diantara dua protokol
  • 7. 19. Berikut merupakan isp yang menyediakan layanan tv kabel kecuali a.telnet d.centrin b.mynet e.CNB c.linknet 20.Asosiasi isp yang ada di Indonesia adalah a.APJII d.APJSI b.AISP e.APISI c.ASPI 21.Komputer atau laptop yang memiliki wireless card bisa terhubung ke internet melalui titik akses yang disebut a.Link d.Hotspot b. node e.GPRS c. Wifi 22.Koneksi internet yang juga disebut dedicated line connection adalah a.leased line b.wireless fidelity c. night saver access d.personal dial up e. lan dial up isdn
  • 8. 23.Penghitungan biaya akses internet yang bergantung pada waktu yang di pakai mengakses internet adalah a.free time b.time based c.volume based d.date based e. free access 24.Berikut merupakan tombol yang terdapat pada tolbar internet explore kecuali a.information b.favorites c.history d.forward e.home 25.Ikon perintah untuk melihat perkembangan atau jalur penjelajahan yang dilakukan adalah a.home b.researce c.discuss d.history e.favorites
  • 9. 26.Proses pengambilan file dari sebuah komputer server di internet ke komputer yang digunakan disebut a.download b.surfing c.browsing d.upload e.searching 27.Konsep url berkembang menjadi uri ( uniform resource indifitier ) sejak tahun a.1990 b1991 c.1992 d.1993 e.1994 28. Berikut merupakan nama domain yang termasuk TLD ( Top Level Domain ) negara, kecuali a. .id b. .co c. .jp d. .au e. .in
  • 10. 29. .org merupakan nama domain untuk situs…. a.pemerintah b.Pendidikan c. kesehatan d. Lembaga komserional e. Lembaga nonkomersial 30. Youtube merupakan situs yang menyediakan fasilitas upload untuk a.film b.video c.gambar d.program e.teks