SlideShare a Scribd company logo
1 of 181
Kelas X-2
Tahun Pelajaran 2013/2014
SMA NEGERI 1 KARANGAN TRENGGALEK
Jln.raya Trenggalek - Ponorogo km.3
Wednesday, January 18, 2023 1
KATA PENGANTAR
Puji syukur kami penjatkan kehadirat Allah SWT, yang
atas rahmat-Nya maka kami tim penulis dapat
menyelesaikan penyusunan materi ekonomi semester
1 dan 2.
Penulisan ini adalah merupakan salah satu tugas
untuk menyelesaikan tugas mata pelajaran Ekonomi.
Dalam Penulisan tugas ini tim penulis merasa masih
banyak kekurangan-kekurangan baik pada teknis
penulisan maupun materi, mengingat akan
kemampuan yang dimiliki penulis. Untuk itu kritik dan
saran dari semua pihak sangat penulis harapkan demi
penyempurnaan pembuatan ringkasan meteri Ekonomi
ini.
Wednesday, January 18, 2023 2
DAFTAR ISI
Kata Pengantar 2
Daftar Isi 3
BAB I Kebutuhan dan Kelangkaan sumber Daya
Peta Konsep 7
Pengertian Kebutuhan Manusia 8
Macam Kebutuhan Manusia 9
Alat Pemenuh Kebutuhan 14
Kelangkaan Sumber Daya 22
BAB II Permasalahan Ekonomi dan Sistem Ekonomi
Peta Konsep 25
Masalah Pokok Ekonomi 26
Biaya Peluang 27
Sistem Ekonomi 28
Wednesday, January 18, 2023 3
BAB III Perilaku Konsumen dan Produsen
Peta Konsep___________________ 38
Perilaku konsumen______________ 43
Perilaku Produsen_______________55
BAB IV Circular Flo Diagram dan Pelaku Ekonomi
Peta Konsep___________________ 81
Peran Konsumen dan Produsen____ 82
BAB V Permintaan, Penawaran, dan Hraga Keseimbangan
Peta Konsep___________________ 90
Permintaan____________________ 91
Penawaran____________________ 104
Harga Keseimbangan____________ 124
Wednesday, January 18, 2023 4
BAB VI Pasar Barang dan Pasar Input
Peta Konsep__________________
Bentuk-bentuk Pasar Barang______137
Bentuk-bentuk Pasar Input_______
Daftar Pustaka________________________151
Anggota_____________________________153
Wednesday, January 18, 2023 5
Wednesday, January 18, 2023 6
PETAKONSEP POKOK BAHASAN
Wednesday, January 18, 2023
Kebutuhan dan Kelangkaan
Sumber Daya
Kebutuhan Manusia
Yang Tidak Terbatas
Kelangkaan
PengertianKebutuhan
Faktor-FaktorYang
Mempengaruhi
Macam-Macam
Kebutuhan
AlatPemuasKebutuhan
Intensitasnya
Subjeknya
Sifatnya
Waktunya
Hubungannya
dengan Barang
Lain
Proses Produksi
Ketersediannya
Tujuan
Penggunaan
7
Pengertian kebutuhan : segala sesuatu yang harus
dipenuhi, apabila tidak dipenuhi akan mengganggu
kelangsungan hidup manusia.
Sedangkan keinginan adalah segala sesuatu yang yang
diperlukan oleh manusia, jika tidak dipenuhi tidak akan
mengganggu kelangsungan hidup manusia.
Faktor-faktor yang mempengaruhi kebutuhan manusia:
a. tingkat harga barang
b.kegunaan barang
c.pendapatan seseorang
d.kualitas barang
e.tingkat usia
f.iklan
g. keadaan geografis
Wednesday, January 18, 2023 8
Penjelasan dari faktor-faktor yang
mempengaruhi kebutuhan manusia
a.Tingkat usia
tingkat usia sangat mempengaruhi kebutuhan
manusia karena apabila tingkat usia
bertambah maka kebutuhan manusia akan
semakin bertambah dan beraneka ragam
b.Tingkat pendidikan
tingkat pendidikan manusia mempengaruhi
kebutuhan manusia
Wednesday, January 18, 2023 9
C. tingkat pendapatan
tingkat pendapatan sangata berpengaruh terhadap
kebutuhan manusia, karena semakin besar
pendapatan seseorang semakin besar dan beraneka
pula kebutuhan seseorang. Begitupun sebaliknya
semakin kecil pendapatan seseorang semakin
sedikit kebutuhannya.
d. kualitas barang
semakin tinggi kualitas barang semakin dibutuhkan
barang tersebut oleh manusia dan sebaliknya jika
semakin rendah kualitas barang semakin sedikit
pula barang tersebut dibutuhkan.
Wednesday, January 18, 2023 10
e. tingkat harga barang
semakin tinggi tingkat harga suatu barang semakin
sedikit barang tersebut diperlukan, semakin murah
harga suatu barang semakin banyak manusia
mencarinya dan membutuhnkannya.
f. kegunaan barang
semakin berguna suatu barang semakin dibutuhkan
barang tersebut, dan sebaliknya semakin tidak
berguna suatu barang semakin tidak dibutuhkan
barang tersebut.
Wednesday, January 18, 2023 11
g. iklan
iklan juga mempengaruhi jumlah kebutuhan,
semakin menarik iklan suatu barang dan jasa
semakin tertarik masyarakat untuk membelinya,
dan sebaliknya semakin tidak menarik suatu iklan
barang dan jasa semakin tidak tertarik masyarakat
untuk membelinya.
h. keadaan geografis
manusia akan menyesuaikan kebutuhannya dengan
keadaan sekitarnya, sehingga jika terjadi suatu
perubahan keadaan maka manusia akan juga
mengikuti perubahan tersebut.
Wednesday, January 18, 2023 12
Macam - macam kebutuhan dan
keinginan
Wednesday, January 18, 2023 13
Macam-macam kebutuhan manusia
• Kebutuhan menurut intensitas kegunaan
- Kebutuhan primer adalah kebutuhan yang paling
utama untuk di penuhi. Contoh makan, tempat
tinggal, pakaian.
- Kebutuhan sekunder adalah kebutuhan setelah
kebutuhan primer terpenuhi. Contoh perabotan
rumah tangga.
- Kebutuhan tersier adalah kebutuhan yang timbul
setelah kebutuhan primer dan sekunder terpenuhi,
biasanya di artikan sebagai keinginan karena
termasuk kebutuhan akan barang yang mewah.
Contoh mobil.
Wednesday, January 18, 2023 14
• Kebutuhan menurut bentuk dan sifatnya
- Kebutuhan jasmani adalah kebutuhan yang
menyangkut badan dan raga manusia.
Contoh fitness
- Kebutuhan rohani adalah kebutuhan yang
menyangkut rohani atau batin manusia.
Contoh rekreasi, shalat.
Wednesday, January 18, 2023 15
• Kebutuhan menurut subjek yang
membutuhkan
- Kebutuhan individu adalah kebutuhan yang di
lakukan oleh seorang individu. Contoh
seorang siswa membutuhkan buku, pensil,
tas, sepatu dll
- Kebutuhan kelompok adalah kebutuhan dari
kelompok atau banyak orang. Contoh
jembatan di perlukan oleh semua orang.
Wednesday, January 18, 2023 16
• Kebutuhan menurut waktu
- Kebutuhhan sekarang kebutuhan yang harus
di penuhi sekarang. Contoh saat sakit
seseorang memerlukan obat.
- Kebutuhan masa yang akan datang adalah
kebutuhan yang di penuhi di kemudian hari.
Contoh penyediaan peralatan bayi bagi ibu
yang mengandung.
Wednesday, January 18, 2023 17
Alat Pemenuhan Kebutuhan Manusia
• Barang : segala sesuatu yang berwujud, dapat
dilihat dan diraba
• Jasa : segala sesuatu yang tidak berwujud,
tidak dapat dilihat, tetapi dapat dirasakan
manfaatnya.
Wednesday, January 18, 2023 18
Kebutuhan primer Kebutuhan sekunder
Wednesday, January 18, 2023 19
Kebutuhan Tersier
Wednesday, January 18, 2023 20
Lanjutan….
Wednesday, January 18, 2023 21
Alat pemenuhan kebutuhan berdasarkan
ketersediaannya:
• Barang ekonomi adalah alat pemuas yang di perlukan
pengorbanan untuk mendapatkannya karena
jumlahnya terbatas. Contoh seseorang butuh sepatu
membutuhkan uang untuk membelinya.
• Barang bebas adalah barang yeng tersedia dalam
jumlah melimpah. Contoh air, udara.
• Barang Illith adalah barang yang dalam jumlah besar
merugikan. Contoh saat banjir.
Wednesday, January 18, 2023 22
Barang berdasarkan tujuan penggunaan:
• Barang konsumsi adalah barang yang dapat
untuk memenuhi kebutuhan . Contoh
pakaian, makanan.
• Barang produksi adalah barang yang
mendukung proses produksi. Contoh mesin.
Wednesday, January 18, 2023 23
Barang berdasarkan proses produksi
• Barang mentah adalah barang yang belum
melalui proses produksi. Contoh hasil
perkebunan.
• Barang setengah jadi adalah barang yang sudah di
proses tetapi belum dapat digunakan. Contoh
kopra minyak goreng.
• Barang jadi adalah barang yang sudah bisa
digunakan. Contoh makanan dalam kaleng.
Wednesday, January 18, 2023 24
Barang menurut hubungan dengan barang lain:
• Barang substitusi adalah barang yang dapat
menggantikan barang lain. Contoh jagung
dapat mengganti nasi.
• Barang komplementer adalah barang yang
dapat dimanfaatkan bila digunakan dengan
barang pelengakapnya. Contoh sepatu dengan
kaos kaki.
Wednesday, January 18, 2023 25
Kelangkaan sumber daya ekonomi
Pengertian kelangkaan: kesenjangan antar
sumberdaya ekonomi yang terbatas dengan jumlah
kebutuhan hidup tidak terbatas
Faktor-faktor yang meyebabkan kelangkaan:
a. Keterbatasan sumber daya
b. Perbedaan letak geografis
c. Ketidakseimbangan pertumbuhan penduduk
d. Rendahnya kemampuan produksi
e. Lambatnya perkembangan teknologi
f. Terjadinya bencana alam
Wednesday, January 18, 2023 26
Lanjutan.....
Keterbatasan Sumber daya Ekonomi
a. Keterbatasan sumber daya alam
b. Keterbatasan sumber daya manusia
c. Keterbatasn sumber daya modal
Alokasi Sumber daya Ekonomi secara Bijak
a. Sumber Daya Alam: sesuatu yang tersedia di alam yang
dapat dialokasikan untuk mengahsilkan barang dan jasa.
b. Sumber Daya Manusia: faktor produksi tenaga kerja
dan kewirausahaan yang berperan penting dalam proses
produksi.
c. Sumber Daya Modal : meliputi teknologi, perlatan,
informasi, keuangan, dan fasilitas fisik.
Wednesday, January 18, 2023 27
KESIMPULAN
Jadi dari penjelasan diatas dapat disimpulkan
bahwa manusia memiliki kebutuhan untuk
mempertahankan hidupnya, jika tidak
dipenuhi maka akan mengganggu
kelangsungan hidupnya. Sehingga mereka
berusaha memenuhinya . Dan kebutuhan
setiap manusia berbeda karena faktor-faktor
tertentu.
Wednesday, January 18, 2023 28
Wednesday, January 18, 2023 29
Wednesday, January 18, 2023
Masalah pokok
ekonomi
For whom
?
How to
produce
What to
produce
Sistem ekonomi
Sistem ekonomi
tradisional
Sistem ekonomi
komando
Sistem ekonomi
pasar
Sistem
ekonomi
campuran
30
A. Masalah Pokok Ekonomi dalam
Masyarakat
1. Apa (What) barang yang akan diproduksi
Menentukan jenis dan jumlah barang yang akan
diproduksi.
2. Bagaimana (How) barang yag akan diproduksi
Penentuan teknik produksi yang akan di gunakan
(teknik padat karya atau teknik padat modal)
3. Untuk Siapa (For Whom) barang diproduksi
Menentukan barang yang akan diproduksi di
tujukan untuk konsumen anak-anak, remaja,
ataupun dewasa.
Wednesday, January 18, 2023 31
B. Hilangnya Kesempatan Tenaga Kerja (Biaya
Peluang)
1. Pengertian biaya peluang (opportunity Cost)
diartikan pengorbanan atau biaya yang tibul
akibat menentukan pilihan yang lain dari
berbagai alternatif yang tersedia
2. Biaya peluang pada tenaga kerja
diartikan hilangnya kesempatan tenaga kerja
dalam memproduksi barang dan jasa karena
memilih memproduksi barang
Wednesday, January 18, 2023 32
C. Sistem Ekonomi
• Pengertian sistem ekonomi
diartikan suatu cara yang diterapkan negara
untuk mengatur dan mengorganisasi segala
aktivitas ekonomi dalam masyarakat. Fungsi
sistem ekonomi dalam perekonomian :
a. Menjadi perangsang bagi masyarakat untuk
melakukankegiatan produksi.
b. Menyediakan metode untuk mengkoordinasi
kegiatan individu dalam perekonomian
c. Menyediakan mekanisme tertentu agar hasil
produksi dapat dibagi secara merata
Wednesday, January 18, 2023 33
• Macam-macam sistem ekonomi
a. Sistem eknomi tradisional,
ciri-ciri:
- Belum terdapat pembagian kerja dalam
masyarakat
- Berkembanganya sistem barter dalam
pemenuhan sistem kebutuhan
- Kegiatan ekonomi dilakukan berdasarkan
tradisi masyarakat
Kelebihan:
- Tidak terdapat persaingan dalam kegiatan ekonomi
- Kegiatan ekonomi hanya untuk memnuhi kebutuhan
Kelemahan:
- Kegiatan ekonomi tidak diunjukan untuk mencari
keuntungan
- Menganggap tabu adanya perubahan sehingga sulit
berkembang
Wednesday, January 18, 2023 34
b. Sistem ekonomi komando,
ciri-ciri :
- Alat dan sumber produksi dikuasai dan dimiliki
negara
- Kebijakan ekonomi diatur dan ditetapkan
pemerintah
Kelebihan
- Pemerintah bertanggungjawab penuh terhadap jenis
dan kegiatan ekonomi
- Kondisi perekonomian relatif setabil dan jarang
terjadi krisis ekonomi
Kelemahan
- Tidak adanya kebebasan atas hak milik alat dan
sumber daya ekonomi
- Sulitnya menghitung kebutuhan masyarakat
Wednesday, January 18, 2023 35
c. Sistem Ekonomi Liberal,
ciri-ciri:
- Alat dan sumber dayadimiliki dan diatur swasta
- Adanya persaingan dalam usaha yang ketat
dalam kegiatan ekonomi
Kelebihan :
- Adanya persaingan usaha dalam memproduksi
produk berkualitas
- Setiap individu bebas berekonomi sesuai dengan
keahlian dan keterampilannya
Kelemahan :
- Adanya persaingan usaha tidak sehat karena
terjadinya eksploitasi ekonomi oleh pemilik modal
- Adanya kesenjangan ekonomi karena distribusi
pendapatan tidak merata.
Wednesday, January 18, 2023 36
d. Sistem ekonomi campuran,
ciri-ciri:
- Tatanan ekonomi menggambarkan perpaduan
antara sistem ekonomi pasar dan komando.
- Negara mengelola sektor vital yang menyangkut
hajat hidup orang banyak
Kelebihan:
- Kestabilan tingkat pertumbuhan ekonomi dapat
dipertahankan
- Campur tangan pemerintah bisa meminimalkan monopoli
yang dilakukan pihak swasta
Kelemahan:
- Campur tangan pemerintah yang lemah dalam
perekonomian memungkinkan berkembangnya sistem
ekonomi pasar.
- Campur tangan pemerintah yang terlalu kuat dapat
menumbuhkan sistem ekonomi komando
Wednesday, January 18, 2023 37
e. Sistem Ekonomi Indonesia
Pada pasal 33 UUD 1945 sistem ekonomi dirumuskan
sebagai berikut:
1. Perekonomian disusun sebagai usaha bersama
berdasarkan atas asas kekeluargaan.
2. Cabang-cabang produksi yang enting bagi negara dan
yang menguasai derajat hidup orang banyak dikuasai
oleh negara.
3. Bumi dan air dan kekayaan alam yang terkandung
didlamnya dikuasai oleh negara dan dipergunakan untuk
sebesar-besar kemakmuran rakyat.
Wednesday, January 18, 2023 38
Penerapan Sistem Ekonomi di Indonesia
yang harus dihindari
1. Sistem persaingan bebas (Free Fight Liberalism ) yaitu
sistem yang memungkinkan timbulnya eksploitasi
terhadap manusia dan bangsa lain.
2. Sistem etatisme yaitu suatu sistem yang lebih
mementingkan negara dari pada rakyatnya. Sistem ini
mematikan kreasi dan inisiatif pelaku ekonomi diluar
sektor ekonomi negara.
3. Monopoli yaitu suatu pemusatan kekuatan ekonomi yang
dilakukan oleh sekelompok tertentu yang mengakibatkan
persaingan usaha yang tidak sehat.
Wednesday, January 18, 2023 39
Contoh soal
Fani seorang tenaga kerja berpeluang menjadi penjaga toko
dengan gaji Rpl.500.000,00/bulan, menjadi sales barang
kosmetik dengan gaji Rpl.200.000,00/bulan, dan berpeluang
menjadi karyawan swasta dengan
gaji Rp2.000.000,00.
Apabila Fani memilih menjadi wirausaha maka biaya
peluang yang dikorbankan adalah ....
A. Rp1.200.000,00 D. Rp3.500.000,00
B. Rpl.500.000,00 E. Rp4.700.000,00
C. Rp2.000.000,00
Pembahasan
Jadi, total biaya peluang yang dikorbankan Fani adalah
Rp1.500.000,00 + Rp1.200.000,00 + Rp2.000.000,00
= Rp4.700.000,00
Jawaban: E
Wednesday, January 18, 2023 40
Lanjutan
• Pak Santoso sebagai produsen minyak goreng melihat kondisi
masyarakat yang tidak memiliki daya beli berusaha menekan biaya
produksinya sehingga menghasilkan minyak goreng dengan harga murah
dan berkualitas, sehingga masyarakat mampu membelinya.
Dari ilustrasi di atas yang merupakan masalah ekonomi adalah ....
A. untuk siapa barang diproduksi
B. berapa barang akan diproduksi
C. barang apa yang akan diproduksi
D. mengapa barang diproduksi
E. bagaimana cara memproduksi
Pembahasan
Jadi, sikap Pak Santoso, menggambarkan masalah ekonomi For Whom,
yaitu untuk siapa.
Jawaban: A
Wednesday, January 18, 2023 41
BAB 3
PERILAKU KONSUMEN DAN
PRODUSEN
Wednesday, January 18, 2023 42
Wednesday, January 18, 2023
PERILAKU
KONSUMEN
NILAI DAN
KEGUNAAN
BARANG
THE LAW OF
DIMINISHING
RETURNS
PERILAKU
PRODUSEN
YANG BERETIKA
PENDEKATAN
PERILAKU
KONSUMSI
PENDEKATAN
ORDINAL
PERILAKU
PRODUSEN
FAKTOR-
FAKTOR
PRODUKSI
FUNGSI
PRODUKSI
PERILAKU KONSUMEN
RASIONAL, IRASIONAL DAN
KONSUMTIF
PERILAKU
KONSUMEN DAN
PRODUSEN
HUKUM GOSEN I
PENDEKATAN
KARDINAL
HUKUM GOSSEN
II
43
PERILAKU KONSUMEN DALAM KEGIATAN EKONOMI
1. Kegunaan barang
Kegunaan dapat diartikan sebagai suatu kepuasan yang diperoleh
manusia karena mengonsumsi barang atau jasa.
Kegunaan barang dapat dikekelompokan sebagai berikut:
1. Kegunaan Bentuk (Form Utility)
Barang atau benda itu memiliki nilai guna setelah diubah dulu dari
bentuk aslinya. Contohnya, kayu gelondong akan mempunyai nilai guna
yang lebih tinggi apabila diubah bentuknya menjadi meja kursi lemari dan
bentuk lainnya.
2. Kegunaan Dasar (Elementary utility)
Kegunaan macam ini merupakan peningkatan dari bahan dasar
menjadi barang jadi yang mempunyai nilai guna lebih tinggi daripada
barang atau bahan asalnya. Misalnya, kapas sebagai dasar benang, benang
sebagai bahan dasar untuk membuat kain, kain merupakan bahan dasar
untuk membuat pakaian.
Wednesday, January 18, 2023 44
Lanjutan
3. Kegunaan Tempat (Utility Of Place)
Ada kalanya barang akan menjadi lebih berguna jika dipindahkan ke
tempat lain. Msialnya, pasir yang ada di sungai atau di daerah gunung
berapi (bekas letusan gunung berapi) akan sangat berguna setelah diangkut
ke tempat lain sebagai bahan bangunan.
4. Kegunaan Kepemilikkan (Ownership utility)
Suatu barang akan menjadi lebih berguna apabila barang tersebut
telah dimiliki. Kegunaan kepemilikan ini menunjukkan pada pertambahan
nilai guna barang pemuas kebutuhan, sesudah barang itu dimiliki.
Misalnya, komputer yang dipajang di toko akan memiliki nilai guna lebih
jika sudah dimiliki oleh seorang (wartawan, pengarang, dan mahasiswa)
5. Kegunaan waktu (Time Utility)
Kegunaan macam ini lebih menunjukkan, bahwa barang pemuas
kebutuhan akan lebih berguna pada saat barang tersebut dimanfaatkan atau
digunakan. Misalnya, jas hujan dan payung akan besar manfaatnya pada
musim penghujan.
Wednesday, January 18, 2023 45
Nilai barang
Nilai barang atau jasa dapat dibedakan menjadi:
1) Nilai pakai dapat dibedakan menjadi:
 Nilai pakai subjektif yaitu nilai suatu barang
yang diberikan seseorang dapat memenuhi
kebutuhan hidupnya.
 Nilai pakai objektif,yaitu nilai suatu barang
karena dapat memenuhi kebutuhan hidup
setiap orang.
Wednesday, January 18, 2023 46
Lanjutan…
• Nilai tukar dibedakan menjadi:
1) Nilai tukar subjektif yaitu kemampuan suatu
barang berkaitan dengan penilaian seseorang
untuk dapat ditukarkan dengan barang lain.
2) Nilai tukar objektif, yaitu nilai tukar barang
ang dapat ditukarkan dengan barang lain
( bisa disebut harga).
Wednesday, January 18, 2023 47
PERILAKU KONSUMEN
Dalam perilaku konsumen ada empat
konsep dasar yang akan dibahas :
1) Kepuasan total ( total utility)
2) Kepuasan Marginal (marginal utylity)
3) Kepuasan total dan marginal yang semakin
menurun.
4) Kepuasan yang sama.
Wednesday, January 18, 2023 48
Kepuasan total
• Kepuasan total adalah kepuasan dari
mengkonsumsi barang atau jasa tertentu dalam
suatu periode waktu.
Contoh: Pembelian sawo oleh para konsumen
di kebanyakan super market meningkat terus
dari minggu ke minggu.
Wednesday, January 18, 2023 49
Kepuasan marginal
Kepuasan marjinal adalah penambahan
kepuasan yang di nikmati akibat penambahan
1 unit barang atau jasa yang di konsumsi.
Sebagai contoh,konsumsi 1 buah jeruk pertama
memberi kepuasan total 40. konsumsi ke 2
menghasilkan kepuasan total sebesar 70,
berarti kepuasan marjinal adalah 30 (70-40) .
Wednesday, January 18, 2023 50
Kepuasan total dan marginal yang semakin
menurun
Konsumen berusaha menikmati barang
atau jasa yang di miliki sepuas puasnya.
Setelah kepuasan dari mengkonsumsi barang
atau jasa berlangsung terus menerus, sampai
titik tertentu akhirnya kepuasan itu akan
sampai pada tingkat kejemuan tertentu. Setelah
mencapai tingkat tertentu, kepuasan tersebut
akan menurun.
Wednesday, January 18, 2023 51
Kepuasan yang sama
Konsumen, selain mencari kepuasan untuk suatu
barang dan jasa tertentu, juga mencari kepuasan akan
barang (jasa) dan kebutuhan lainnya. Gejala ini dapat kita
pahami mengingat kebutuhan manusia yang beragam.
Hanya saja, manusia memiliki pendapatan yang terbatas,
sehingga hanya mampu mengkonsumsi barang (jasa) yang
terbatas pula. Dalam kegiatan konsumsipun, manusia juga
dihadapkan pada kondisi konsumsi yang memberikaan
tingkat kepuasan yang sama.
Wednesday, January 18, 2023 52
2. Faktor – faktor yang mempengaruhi
komsumsi
• Tingkat pendapatan
• Harga barang dan jasa itu sendiri
• Sera masyarakat
• Harga barng subtitusi ( pengganti )
• Prakiraan terhadap masa depan
• Lingkungan sosial budaya
Wednesday, January 18, 2023 53
3. Pendekatan perilaku konsumen
a. Pendekatan kardinal
Nilai guna barang dikelompokan sebagai
berikut:
1. Nilai guna total (total utility)
2. Nilai guna marginal (marginal utility)
b. Pendekatan ordinal
Wednesday, January 18, 2023 54
Pendekatan Perilaku Konsumen
A. PENDEKATAN KARDINAL, tingkat kepuasan
konsumen diukur secara kuantitatif berupa
angka.
Nilai guna barang dikelompokkan sebagai berikut
1. Nilai guna total, yaitu nilai kepuasan seluruh
konsumen karena mengonsumsi barang atau jasa
tertentu
2. Nilai guna marginal, yaitu tambahan niali
kepuasan yang diperoleh konsumen sebagai
akibat bertambahnya barang yang dikonsumsi
Wednesday, January 18, 2023 55
HUKUM GOSSEN I
Wednesday, January 18, 2023
JIKA ,JUMLAH BARANG YANG DIKONSUMSI
DALAM JANGKA WAKTU TERTENTU TERUS
DITAMBAH,KEPUASAN TOTAL YANG DIPEROLEH
JUGA BERTAMBAH.AKAN TETAPI,KEPUASAN
MARGINALNYA SEMAKIN BERKURANG.BAHKAN
JIKA KONSUMSI TERUS DILAKUKAN PADA
AKHIRNYA TAMBAHAN KEPUASAN YANG
DIPEROLEH MENJADI NEGATIF DAN KEPUASAN
TOTAL KAN BERKURANG
56
B. Teori Nilai Guna Ordinal (Ordinal Theory)
Menurut teori ini kegunaan suatu barang dan
jasa tidak dapat dihitung, hanya dapat
dibandingkan. Teori Ordinal dijelaskan oleh
kurva indeferensi.
Kurva indeverensi dipergunakan untuk
menentukan suatu keseimbangan pembelian
konsumen dari dua produk dan menganalisis
pengaruh perubahan harga relatif dari kedua
produk tersebut terhadap jumlah yang diminta.
Wednesday, January 18, 2023 57
HUKUM GOSSEN II
Wednesday, January 18, 2023
JIKA SEORANG KONSUMEN AKAN
MEMBAGI-BAGI PENGELUARANNYA
UNTUK MEMBELI BERBAGAI MACAM
BARANG SEDEMIKIAN RUPA ,SEHINGGA
KEBUTUHANNYA TERPENUHI SECARA
SEIMBANG
58
Ciri-ciri perilaku konsumtif
1. Memiliki sikap boros dalam membelanjakan
dana tanpa memperhatikan nilai guna barang
yang dibeli
2. Membeli barang tanpa memperhatikan prioritas
kebuyuhan
3. Mementingkan selera dan keinginan bukan
kebutuhan hidupnya
Wednesday, January 18, 2023 59
PERILAKU PRODUSEN DALAM KEGIATAN
EKONOMI
Produksi adalah kegiatan menghasilkan atau
menambah nilai guna barang dan jasa dalam rangka
memenuhi kebutuhan hidup.
Tujuan produksi :
1. Menciptakan atau menambah nilai guna barang atau
jasa
2. Menghasilkan barang atau jasa yang berkualitas
3. Memenuhi kebutuhan sesuai tingkat peradaban dan
kemajuan tekhnologi
4. Mengganti barang yang rusak atau habis
5. Memenuhi kebutuhan pasar dalam negeri dan luar
negeri
Wednesday, January 18, 2023 60
Wednesday, January 18, 2023 61
Sumber daya alam adalah sesuatu yang dapat
dimanfaatkan untuk berbagai kepentingan dan
kebutuhan hidup manusia agar hidup lebih sejahtera
yang ada di sekitar alam lingkungan hidup kita
A. Sumber daya alam berdasarkan jenis :
- Sumber daya alam hayati / biotik
adalah sumber daya alam yang berasal dari makhluk
hidup.
contoh : tumbuhan, hewan, mikro organisme, dan lain-
lain
- Sumber daya alam non hayati / abiotik
adalah sumber daya alam yang berasal dari benda mati.
contoh : bahan tambang, air, udara, batuan, dan lain-lain
Wednesday, January 18, 2023 62
B. Sumber daya alam berdasarkan sifat pembaharuan :
- Sumber daya alam yang dapat diperbaharui /
renewable
yaitu sumber daya alam yang dapat digunakan
berulang-ulang kali dan dapat dilestarikan.
contoh : air, tumbuh-tumbuhan, hewan, hasil hutan, dan
lain-lain
- Sumber daya alam yang tidak dapat diperbaharui /
non renewable
ialah sumber daya alam yang tidak dapat di daur ulang
atau bersifat hanya dapat digunakan sekali saja atau
tidak dapat dilestarikan serta dapat punah.
contoh : minyak bumi, batubara, timah, gas alam.
- Sumber daya alam yang tidak terbatas jumlahnya /
unlimited
contoh : sinar matahari, arus air laut, udara, dan lain
lain.
Wednesday, January 18, 2023 63
KURVA TENAGA KERJA
PENJELASAN
• ss : penawaran tenaga kerja
pertama
• s1s1 : penawaran tenaga kerja
kedua
• s2s2 : penawaran tenaga kerja
ketiga
• dd : permintaan tenaga kerja
• w : tingkat upah
Wednesday, January 18, 2023 64
Tenaga kerja adalah orang yang terlibat dalam proses produksi.
Berdasarkan kualitasnya:
a.Tenaga kerja terdidik
Tenaga kerja terdidik adalah tenaga kerja yang memiliki suatu keahlian atau
kemahiran dalam bidang tertentu dengan cara sekolah atau pendidikan
formal dan nonformal. Contohnya: pengacara,dokter, guru, dan lain-lain.
b.Tenaga kerja terlatih
Tenaga kerja terlatih adalah tenaga kerjayang memiliki keahlian dalam
bidang tertentudengan melalui pengalaman kerja. Tenaga kerja terampil ini
dibutuhkan latihan secara berulang-ulang sehingga mampu menguasai
pekerjaan tersebut. Contohnya: apoteker, ahli bedah, mekanik, dan lain-lain.
c.Tenaga kerja tidak terdidik dan tidak terlatih
Tenaga kerja tidak terdidik dan tidak terlatih adalah tenaga kerja kasar yang
hanya mengandalkan tenaga saja. Contoh: kuli, buruh angkut, pembantu
rumah tangga, dan sebagainya
Wednesday, January 18, 2023 65
Sumber daya modal
Sumber daya modal meliputi teknologi, peralatan, informasi, dan fasilitas fisik.
Sumber daya modal merupakan hasil karya manusia. Modal dapat
dikelompokkan menjadi sebagai berikut:
1. Menurut wujudnya, modal dikelompokkan sebagai berikut:
a. Uang, merupakan dana yang dapat dipergunakan untuk membeli sarana,
alat, dan bahan yang dipergunakan dalam produksi.
b. Barang merupakan alat yang digunakan untuk proses produksi. Contoh:
tanah, gedung, mesin, dan alat transportasi.
2. Menurut sifatnya, modal dikelompokkan sebagai berikut:
a. Modal tetap, adalah modal yang dapat digunakan lebih dari satu kali masa
produksi. Contoh: gedung dan mesin.
b. Modal lancar, adalah modal yang hanya sekali dipakai dalam proses
produksi langsung habis. Contohnya bahan baku seperti kapas untuk membuat
kain, gandum untuk membuat kue, dan sebagainya.
Wednesday, January 18, 2023 66
Lanjutan.....
3. Menurut subjeknya, modal dikelompokkan sebagai berikut:
a. Modal perorangan, merupakan modal yang dimiliki oleh satu orang.
Contoh: sewa tanah, upah, dan bunga deposito.
b. Modal kemasyarakatan, merupakan modal yang berasal dari banyak orang
dan untuk kepentingan orang banyak. Contoh: jalan, jembatan, dan sekolah.
4. Menurut bentuknya, modal dikelompokkan sebagai berikut:
a. Modal konkret (nyata), merupakan modal yang terlihat jelas dalam proses
produksi. Contoh: mesin, peralatan, dan uang.
b. Modal abstrak, merupakan modal yang tidak terlihat namun kegunaannya
dapat dirasakan. Contoh: keahlian dan kepercayaan masyarakat.
5. Menurut sumbernya, modal dikelompokkan sebagai berikut:
a. Modal sendiri, merupakan modal yang berasal dari pemilik perusahaan.
Contoh: saham cadangan dan laba yang tidak dibagi.
b. Modal pinjaman, merupakan modal yang diperoleh dari pihak lain.
Contoh: pinjaman dari lembaga keuangan atau perorangan.
Wednesday, January 18, 2023 67
Kewirausahaan
Kewirausahaan (Entrepreneurship)atau Wirausaha adalah proses
mengidentifikasi, mengembangkan, dan membawa visi ke dalam kehidupan.
Ciri-ciri dan Sifat kewirausahaan
• Untuk dapat mencapai tujuan yang diharapkan, maka setiap orang memerlukan
ciri-ciri dan juga memiliki sifat-sifat dalam kewirausahaan. Ciri-ciri seorang
wirausaha adalah:
• Percaya diri
• Berorientasikan tugas dan hasil
• Berani mengambil risiko
• Kepemimpinan
• Keorisinilan
• Berorientasi ke masa depan
• Jujur dan tekun
Wednesday, January 18, 2023 68
Sifat-sifat seorang wirausaha adalah:
1. Memiliki sifat keyakinan, kemandirian, individualitas,
optimisme.
2. Selalu berusaha untuk berprestasi, berorientasi pada laba,
memiliki ketekunan dan ketabahan, memiliki tekad yang kuat,
suka bekerja keras, energik dan memiliki inisiatif.
3. Memiliki kemampuan mengambil risiko dan suka pada
tantangan.
4. Bertingkah laku sebagai pemimpin, dapat bergaul dengan
orang lain dan suka terhadap saran dan kritik yang membangun.
5. Memiliki inovasi dan kreativitas tinggi, fleksibel, serba bisa
dan memiliki jaringan bisnis yang luas.
6. Memiliki persepsi dan cara pandang yang berorientasi pada
masa depan.
7. Memiliki keyakinan bahwa hidup itu sama dengan kerja keras.
Wednesday, January 18, 2023 69
FUNGSI PRODUKSI
Fungsi produksi adalah suatu fungsi atau
persamaan yang menggambarkan hubungan
fungsional antara jumlah faktor produksi
(input) yang digunakan dengan jumlah produk
yang dihasilkan (output) per satuan waktu
tanpa memperhatikan harga faktor produksi
ataupun harga produksi.
Wednesday, January 18, 2023 70
Secara matematis, fungsi produksi dirumuskan
sebagai berikut :
Wednesday, January 18, 2023
Q = f (R,L C,E)
Keterangan :
Q = Quantity/ Jumlah barang produksi
f = Function/ simbol persamaan fungsional
R = Resources / sumber daya alam
L = Labour/ tenaga kerja
C = Capital/ modal
E = Entrepreneurship/ kewirausahaan
71
Perilaku Produsen
Perilaku produsen sering kali disebut teori
produksi. Teori produksi menggambarkan
perilaku produsen dalam memproduksi barang
atau jasa. Teori produksi yang sederhana
menggambarkan keterkaitan antara jumlah
produksi dengan faktor produk yang digunakan
dalam proses produksi, atau dalam kata lain teori
produksi memuat penjelasan mengenai dinamika
hubungan antara inpu dan output produksi.
Wednesday, January 18, 2023 72
Produksi Marjinal
Setiap penambahan satu unit faktor
produksi akan menambaha sejumlah unit
produksi, sebagai contoh tambahan jumlah
tenaga kerja akan mengakibatkan jumlah
output bertambah, meskipun jumlah faktor
produksi lainnya dianggap tetap.penambahan
output semacam ini dinamakan Produksi
Marjinal.
Wednesday, January 18, 2023 73
Untuk mengetahui produksi marjinal,
terlebih dahulu kita perlu mengetahui dua hal.
Hal pertama adalah penambahan jumlah
tenaga kerja. Hal kedua adalah Penambahan
jumlah produksi secara keseluruhan atau
penambahan total produksi. Lebih jauh dari
kedua hal tersebut dapat juga diketahui
produksi rata-rata.
Wednesday, January 18, 2023 74
Lanjutan....
Jika dirumuskan secara matematis produksi
marjinal akan menjadi sebagai berikut:
MP = ∆ TP/∆ L
Sementara itu produksi rata-rata (AP)
dirumuskan secara matematis sebagai berikut:
AP = TP/L
Keterangan:
TP: Total produksi (total production)
L: Tenaga kerja (labour)
MP: Produksi marjinal (marginal production)
AP: Produksi rata-rata (average production)
: Selisih atau perubahan
Wednesday, January 18, 2023 75
Hukum Produksi Marjinal yang semakin
menurun
Hubungan antara total produksi, produksi
marjinal, dan produksi rata-rata menimbulkan
hukum produksi marjinal yang semakin
menurun (the law of diminishing marginal
return). Menurut hukum ini, apabila faktor
produksi ( tenaga kerja ) ditambah terus
menerus sebanyak unit tertentu, pada mulanya
total produksi akan semakin meningkat. Akan
tetapi, hingga titik tertentu tambahan produksi
akan menurun dan akhirnya negatif.
Wednesday, January 18, 2023 76
Produksi yang sama
Pada tingkatan-tingkatan produksi tertentu,
proses produksi memiliki jumlah output yang
sama meskipun menggunakan sejumlah
kombinasi faktor produksi yang berbeda. Hal
ini dikarenakan satu faktor produksi dapat
mensubtitusi faktor produksi yang lain.
Wednesday, January 18, 2023 77
Diminshing Marginal Physical Productivity
Wednesday, January 18, 2023
TANAH (K) TENAGA(I) TOTAL
PROD.(Q)
PROD RATA-
RATA(APPI)
PROD
MARGINAL(
MPPI)
1 0 0 0
1 1 10 10 10
1 2 30 15 20
1 3 60 20 30
1 4 80 20 20
1 5 90 18 10
1 6 96 16 6
1 7 98 14 2
1 8 98 12,3 0,7
1 9 99 11 0,3
1 10 99 9,9 0
1 11 97 8,8 -2
1 12 92 7,7 -5
78
Dari data-data yang terdapat ditabel tersebut
dapat dibuat grafiknya seperti dibawah ini:
Wednesday, January 18, 2023 79
4. The Law of Diminishing
Returns
Dalam hubungannya dengan produksi jangka
pendek, di mana satu factor produksi bersifat
variabel dan factor-faktor produksi lainya tetap, akan
dijumpai suatu kenaikan produksi total apabila kita
menambah factor produksi variabel secara terus menerus,
produksi total akan bertambah terus tetapi dengan
tambahan yang semakin kecil, dan setelah seatu jumlah
tertentu akan mencapai maksimum dan kemudian
menurun.
Teori perilaku produsen mempelajari bagaimana
seorang produsen memilih kombinasi faktor-faktor
produksi yang akan digunakan untuk menghasilkan
sejumlah barang (produk) dan jasa dengan biaya
serendah-rendahnya.
Wednesday, January 18, 2023 80
Pasar Faktor Produksi
Memiliki karakter yang khas bila dibandingkan dengan
pasar barang dan jasa. Adapun ciri-ciri pasar faktor
produksi antar lain sebagai berikut :
1. Pasar faktor produksi tidak berwujud fisik tetapi
berwujud dengan kegiatan.
2. Permintaan dan penawaran faktor produksi dilakukan
dalam jumlah besar
3. Jenis penawaran dan permintaan faktor produksi
sesuai dengan produksi yang dihasilkan.
4. Penawaran faktor produksi sering kali merupakan
monopoli sementara permintaan faktor produksi
bersifat kolektif.
Wednesday, January 18, 2023 81
5. PERILAKU PRODUSEN YANG BERETIKA
Perilakuprodusen yang beretika antara lain,
Memberikan keuntungan bagi pemilih
perusahaan (Stakholders)
Menjaga dan merawat kelestarian lingkungan
Menghindari kegiatan operasional yang tidak
etis
memahami peraturan perundang-udangan yang
berlaku
Menumbuhkan kepercayaan masyarakat
terhadap perusahaan.
Memberikan sumbangan sosial bagi masyarakat
sekitar lokasi perusahaan
Wednesday, January 18, 2023 82
Kurva modal
Gambar kurva Penjelasan
• DD : permintaan modal
pertama
• D1D1 : permintaan modal
kedua
• D2D2 : permintaan modal
ketiga
• SS : penawaran modal
Wednesday, January 18, 2023 83
Kurva tanah
Gambar kurva Penjelasan
• SS : penawaran tanah
• DD : permintaan pertama
• D1D1 : permintaan kedua
• D2D2 : permintaan ketiga
• R : harga sewa tanah
Wednesday, January 18, 2023 84
BAB 4
CIRCULAIR FLOW DIAGRAM DAN
PELAKU EKONOMI
Wednesday, January 18, 2023 85
Wednesday, January 18, 2023
Pelaku ekonomi
R.T
konsumsi
R.T
produksi
R.T negara Masyarakat
LN
Model kegiatan
ekonomi terbuka
( 4 sektor)
Model kegiatan
ekonomi sederhana
(2 sektor)
Model dengan
campur tangan
pemerintah (3
sektor)
86
Siklus Aktivitas ekonomi dapat diartikan sebagai
pola hubungan yang saling berkaitan dan saling
mempengaruhi dari para pelaku ekonomi
• Siklus ekonomi sederrhana
Wednesday, January 18, 2023
87
Siklus Ekonomi 3 sektor
Wednesday, January 18, 2023
Dalam siklus aktivitas ekonomi 3 sektor terjadi
hubungan timbal balik antara rumah tangga
konsumsi, rumah tangga produksi dan rumah
tangga pemerintah.
Sebagai pelaku ekonomi, pemerintah berusaha
untuk melakukan produksi terutama jasa-jasa
produktif. Dan biaya yang digunakan salah
satunya diperoleh dari pajak yang dibayarkan
oleh rumah tangga konsumsi dan rumah tangga
produksi
88
Masyarakat luar negeri
e
k
s
p
o
r
Dalam negeri
I
m
p
o
r
Wednesday, January 18, 2023 89
• Bagi Pemerintah diagram interaksi bermanfaat sebagai
alat bantu untuk :
1. Membuat pola pembangunan nasinal
2. Mengatur dan mengontrol arus barang dan jasa dan
faktor-faktor produksi
3. Mengatur dan mengontrol arus peredaran uang
4. Membuat APBN
5. Mengatur distribusi pendapatan nasional
6. Menentukan struktur ekonomi nasioanl
7. Mengetahui hak dan kewajiban pemerintah kepada
masyarakat
Wednesday, January 18, 2023 90
Rumah Tangga
konsumsi
Rumah tangga
Perusahaan
Rumah tangga
Negara
Masyarakat
Luar negeri
Wednesday, January 18, 2023 91
Peran Rumah Tangga Konsumen
• Sebagai konsumen
• Sebagai penyedia faktor produks
Peran Rumah Tangga Produksi
• Sebagi produsen
• Sebagai pengguna faktor produksi
• Sebagai agen pembangunan
Wednesday, January 18, 2023 92
Peran Rumah Tangga Pemerintah
• Sebagai pengatur
• Sebagai produsen
• Sebagai konsumen
Peran Masyarakat Ekonomi Luar Negeri
• Pertukaran Tenaga Kerja
• Pinjaman
• Penanaman modal
• Perdagangan internasional
Wednesday, January 18, 2023 93
Wednesday, January 18, 2023 94
Wednesday, January 18, 2023 95
Pasar
Titik Ekuilibrum
Terwujud Dalam
Harga
Keseimbangan
akan
menghasilkan
Dipengaruhi oleh
Permintaan Penawaran
Dijelaskan
Oleh
Dipengaruhi
Oleh
Dijelaskan
oleh
Dipengaruhui
Oleh
Hukum Penawaran:
Jumlah barang atau jasa yang
ditawarkan akan bertambah
jika harga naik dan akan
berkurang jika harga turun
atau perubahan penawaran
berbanding lurus dengan
harga
1. Hrga barang itu sendiri
2. Teknologi Produksi
3. Munculnya produsen
baru
4. Harga faktor-faktor
Produksi
5. Harapan
6. Harga barang lain yang
berhubungan
Hukum Permintaan: jumlah
barang atau jasa yang
diminta akan bertambah jika
harga turun dan akan
berkurang jika harga naik
pada periode tertentu
1. Harga barang itu
2. Selera
3. Pendapatan
4. Jumlah Penduduk
5. Harpan
6. Harga barang lain
yang berhubungan
Wednesday, January 18, 2023 96
Faktor-faktor yang
Mempengaruhi
Permintaan
•Harga barang itu sendiri
•Harga barang substitusi
dan komplementer
•Pendapatan masyarakat
•Intensitas kebutuhan
•Pertambahan penduduk
•Selera (Taste)
Wednesday, January 18, 2023 97
HUKUM PERMINTAAN
Wednesday, January 18, 2023
JUMLAH BARANG ATAU JASA YANG
DIMINTAAKAN BERTAMBAH JIKA
HARGA TURUN DAN AKAN BERKURANG
JIKA HARGA NAIK PAD A PERIODE
TERTENTU
98
Kurva permintaan
• Kurva permintaan (demand curve) adalah kurva
yang menggambarkan hubungan antara harga
dengan jumlah barang yang diminta. Sesuai
dengan hukum permintaan, maka bentuk kurva
permintaan melereng dari kiri atas ke kanan
bawah atau dari kanan bawah ke kiri atas.
Wednesday, January 18, 2023 99
Fungsi Permintaan
Fungsi permintaan diartikan hubungan antara jumlah
barang yang diminta dengan berbagai faktor yang
mempengaruhinya.
Wednesday, January 18, 2023
Q = -aP
+ b
100
keterangan
Q = quantity, kuantitas
atau jumlah barang
P = price, harga barang.
a = koefisien P
b = konstanta
P1 = harga mula- mula
P2 = Harga Setelah
mengalami kenaikan
Q1 = Jumlah barang
mula-mula
Q2 = Jumlah barang
setelah mengalami
kenaikan atau
penurunan
Wednesday, January 18, 2023 101
Pergeseran Kurva Permintaan
Penjelasan
• Kurva permintaan dapat bergeser
ke kanan dan ke kiri, jika
keadaan lain yang ceteris paribus
tidak dipenuhi. Apabila
pendapatan seseorang bertambah,
maka permintaan barang yang
akan dibeli juga bertambah,
sehingga kurva bergeser ke
kanan. Sebaliknya apabila
pendapatan seseorang berkurang,
maka permintaan juga berkurang,
sehingga kurva bergeser ke kiri.
Jika digambarkan dalam bentuk
grafik akan tampak sebagai
berikut.
Gambar kurva
Wednesday, January 18, 2023 102
Untuk memahami hubungan permintaan dengan
harga, amatilah tabel berikut ini
Tabel
Harga Permintaan
Rp. 1.000,00 20 unit
Rp. 900,00 40 unit
Rp. 700,00 60 unit
Rp. 500,00 80 unit
Rp. 300,00 100 unit
Kurva
Wednesday, January 18, 2023 103
Elastisitas Permintaan
Pada saat harga Rp400,00 jumlah barang
yang diminta 30 unit, kemudian harga turun
menjadi Rp360,00 jumlah barang yang
diminta 60 unit. Hitunglah besar koefisien
elastisitasnya!
Jawab:
Wednesday, January 18, 2023 104
a. Macam-Macam Elastisitas Permintaan
Elastisitas permintaan terdiri atas lima macam.
Keterangan:
% ΔQd = Persentase perubahan jumlah barang
yang diminta
% ΔPd = Persentase perubahan harga barang
Wednesday, January 18, 2023 105
b. Kurva Elastisitas Permintaan
Kurva Elastisitas Permintaan
Wednesday, January 18, 2023 106
c. Menghitung Elastisitas Permintaan secara
Matematis
Dari rumus elastistas:
menunjukkan, bahwa:
adalah turunan pertama dari Q atau Q1.
Wednesday, January 18, 2023 107
Contoh 1:
Fungsi permintaan suatu barang ditunjukkan oleh
persamaan Q = 50 – -P. Tentukan besar elastisitas
permintaan pada tingkat harga P = 80!
Jawab:
Diket: P = 80, maka Q = 50 – 1/2 (80)
Q = 50 – 40
Q = 10
Wednesday, January 18, 2023 108
Wednesday, January 18, 2023 109
Contoh 2:
Diketahui fungsi permintaan P = 100 – 2Q.
Hitung elastisitas permintaan pada tingkat
harga P = 50!
Jawab:
Wednesday, January 18, 2023 110
Faktor-faktor yang
Mempengaruhi
Penawaran
• Harga barang itu sendiri
• Teknik / Biaya produksi
• Harga sumber produksi
• Perkiraan harga di masa
yang akan datang
Wednesday, January 18, 2023 111
HUKUM PENAWARAN
Wednesday, January 18, 2023
JIKA BARANG YANG DITAWARKAN
AKAN MENINGKAT APABILA HARGA
NAIK, DAN AKAN BERKURANG JIKA
HARGA TURUN ATAU PERUBAHAN
PENAWARAN BERBANDING LURUS
DENGAN PERUBAHAN HARGA
112
Kurva penawaran
• Kurva Penawaran
Kurva penawaran (supply curve) adalah kurva
yang menggambarkan hubungan antara harga
dengan jumlah barang yang dijual atau
ditawarkan pada masing-masing tingkat harga.
Sudah menjadi sifat produsen/penjual bahwa bila
harga naik, mereka akan menambah jumlah
barang yang dijual dan sebaliknya. Sehingga
bentuk kurva penawaran melereng dari kiri bawah
ke kanan atas atau dari kanan atas ke kiri bawah.
Wednesday, January 18, 2023 113
Fungsi Penawaran
fungsi penawaran diartikan hubungan antara tingkat harga
dan jumlah barang yang ditawarkan dapat dinyatakan
dalam sebuah fungsi, yaitu fungsi penawaran
keterangan
Q = quantity, kuantitas
atau jumlah barang
P = price, harga barang.
a = koefisien P
b = konstanta
Wednesday, January 18, 2023
Q = aP
+ b
114
Pergeseran kurva penawaran
Penjelasan
Pergeseran Kurva
Penawaran
Bentuk kurva penawaran
tersebut akan dapat bergeser ke
kanan jika jumlah barang yang
diproduksi melimpah karena
kemajuan teknologi/karena
laba yang diinginkan.
Sebaliknya kurva penawaran
bergeser ke kiri jika jumlah
produksinya menurun
Gambar
Wednesday, January 18, 2023 115
Tabel
Wednesday, January 18, 2023 116
Lanjutan,,,,
Wednesday, January 18, 2023 117
Elastisitas Penawaran
Elastisitas penawaraan (elasticity of supply)
adalah pengaruh perubahan harga terhadap besar
kecilnya jumlah barang yang ditawarkan atau
tingkat kepekaan perubahan jumlah barang yang
ditawarkan terhadap perubahan harga barang.
Adapun yang dimaksud koefisien elastisitas
penawaran adalah angka yang menunjukkan
perbandingan antara perubahan jumlah barang
yang ditawarkan dengan perubahan harganya.
Besar kecilnya koefisien elastisitas penawaran
dapat dihitung dapat dengan rumus sebagai
berkut.
Wednesday, January 18, 2023 118
Keterangan:
ΔQ : perubahan jumlah penawaran
ΔP : perubahan harga barang
P : harga barang mula-mula
Q : jumlah penawaran mula-mula
Es : elastisitas penawaran
Wednesday, January 18, 2023 119
Contoh:
Pada saat harga Rp500,00 jumlah barang yang
ditawarkan 40 unit, kemudian harga turun
menjadi Rp300,00 jumlah barang yang
ditawarkan 32 unit. Hitunglah besarnya
koefisien elastisitas penawarannya!
Jawab:
Wednesday, January 18, 2023 120
Macam-macam Elastisitas Penawaran
Keterangan:
% ΔQs : Persentase perubahan jumlah barang
yang ditawarkan
% ΔPs : Persentase perubahan harga barang
Wednesday, January 18, 2023 121
b. Kurva Elastisitas Penawaran
Kurva Elastisitas Penawaran
Wednesday, January 18, 2023 122
Cara praktis menentukan besarnya
elastisitas tanpa mencari turunan Q atau Q1,
yaitu:
1) Jika persamaan fungsi menunjukkan P = a –
bQ (fungsi permintaan) dan P = a + bQ
(fungsi Penawaran), maka rumus
elastisitasnya adalah sebagai berikut.
Wednesday, January 18, 2023 123
Contoh 1:
Diketahui fungsi permintaan P = 100 – 2Q. Hitung elastisitas
permintaan pada tingkat harga P = 50!
Jawab:
Dengan cara biasa Jika P = 50, maka
50 = 100 – 2Q
2Q = 50
Q = 25
Wednesday, January 18, 2023 124
Contoh 3:
Diketahui Fungsi penawaran P = -100 + 2Q. Hitung
elastisitas penawaran pada tingkat harga P = 400!
Jawab:
Dengan cara biasa Jika P = 400, maka
400 = -100 + 2Q
-2Q = -500
Q = 250
Wednesday, January 18, 2023 125
2) Jika persamaan fungsi menunjukkan Q = a – bP (fungsi
permintaan) dan Q = a + bP (fungsi penawaran), maka
rumus elastisitasnya adalah sebagai berkut:
Contoh 1:
Fungsi permintaan suatu barang ditunjukkan oleh
persamaan Q =50 – 1/2 P.
Tentukan besar elastisitas permintaan pada tingkat
harga P = 80!
Jawab:
Dengan cara biasa
Jika P = 80, maka Q =50 – 1/2 (80)
Q = 50 – 40
Q = 10
Wednesday, January 18, 2023 126
Contoh 1:
Fungsi permintaan suatu barang ditunjukkan oleh persamaan Q
=50 – 1/2 P.
Tentukan besar elastisitas permintaan pada tingkat harga P = 80!
Jawab:
Dengan cara biasa
Jika P = 80, maka Q =50 – 1/2 (80)
Q = 50 – 40
Q = 10
Wednesday, January 18, 2023 127
Contoh 2:
Fungsi penawaran suatu barang ditunjukkan oleh
persamaan Q = 50 + 2P. Tentukan besar elastisitas
penawaran pada tingkat harga P = 50!
Jawab:
Dengan cara biasa
Jika P = 50, maka Q = 50 + 2(50)
Q = 50 + 100
Q = 150
Wednesday, January 18, 2023 128
Harga keseimbangan adalah harga yang menunjukkan
keseimbangan antara jumlah barang yang diminta dan
jumlah barang yang ditawarkan pada tingkat harga
dan waktu tertentu.
Harga Keseimbangan
Wednesday, January 18, 2023 129
• Proses terbentuknya Harga Keseimbangan
Supaya keinginan antara kedua belah pihak
dapat bertemu, maka konsumen harus berani
membayar lebih tinggi dan produsen harus
mau menurunkan harga, sehingga
kesepakatan harga antara pihak konsumen
dan pihak prosusen dapat terbentuk. Pada
keadaan semacam ini, keseimbangan antara
permintaan dan penawaran terjalin. Harga ini
disebut sebagai harga keseimbangan atau
harga pasar
Wednesday, January 18, 2023 130
1. Keseimbangan Pasar Setelah Pajak (t)
Fungsi penawaran setelah pajak adalah Qs’ = a (P-
t)+b atau P’ = aQ + b + t
a. Pajak yang diterima pemerintah
To = QE’ x t
b. Pajak yang ditanggung konsumen
Tk = (PE’ – PE) x QE’
c. Pajak yang ditanggung produsen
Tp = To – Tk
Wednesday, January 18, 2023 131
2. Keseimbangan Pasar Setelah Subsidi (s)
Fungsi Penawaran setelah subsidi adalah Qs’ = a (P
+ S) + b atau P’ = aQ + b – S
a. Subsidi yang dikeluarkan pemerintah
St= S+ QE’
b. Subsidi yang diterima konsumen
Sk = ( PE – PE’) x QE’
c. Subsidi yang diterima produsen
Sp= St - Sk
Wednesday, January 18, 2023 132
• Dampak pergeseran kurva permintaan dan penawaran
terhadap keseimbangan pasar
• A. Pergeseran kurva permintaan
. Pada saat barang yang diminta bertambah
kurva permintaan bergeser ke kanan atas
. Pada saat barang yang diminta berkurang
kurva permintaan bergeser ke kiri bawah
B. Pergeseran kurva penawaran
. Tingkat harga menurun jumlah barang yang
ditawarkan bertambah akan menggeser kurva
ke kanan bawah
. Tingkat harga bertambah jumlah barang yang
ditawarkan berkurang akan menggeser kurva ke
kiri atas
Wednesday, January 18, 2023 133
Kesimpulan Bab V
• Permintaan adalah sejumlah barang dan jasa
yang diinginkan untuk dibeli atau dimiliki.
• Penawaran adalah sejumlah barang dan jasa yang
disediakan untuk dijual
• Harga keseimbangan adalah harga yang
menunjukkan keseimbangan antara jumlah
barang yang diminta dan jumlah barang yang
ditawarkan
• Kurva permintaan (demand curve) adalah kurva
yang menggambarkan hubungan antara harga
dengan jumlah barang yang diminta
Wednesday, January 18, 2023 134
• Fungsi permintaan diartikan hubungan antara
jumlah barang yang diminta dengan berbagai
faktor yang mempengaruhinya
• Kurva penawaran (supply curve) adalah kurva
yang menggambarkan hubungan antara harga
dengan jumlah barang yang dijual atau
ditawarkan pada masing-masing tingkat harga
• fungsi penawaran diartikan hubungan antara
tingkat harga dan jumlah barang yang
ditawarkan
Wednesday, January 18, 2023 135
• Kurva permintaan dapat bergeser ke kanan
dan ke kiri, jika keadaan lain yang ceteris
paribus tidak dipenuhi
• Kurva penawaran dapat bergeser ke kanan jika
jumlah barang yang diproduksi melimpah
karena kemajuan teknologi/karena laba yang
diinginkan. Sebaliknya kurva penawaran
bergeser ke kiri jika jumlah produksinya
menurun
Wednesday, January 18, 2023 136
BAB 6
PASAR BARANG DAN PASAR INPUT
Wednesday, January 18, 2023 137
Pengertian pasar
• Dalam arti sempit pasar diartikan tempat pada
umumnya barang atau jasa diperjualbelikan.
• sedangkan secara luas diartikan sebagai proses
dimana pembeli dan penjual saling berinteraksi
untuk menentukan atau menetapakan harga
keseimbangan .
Wednesday, January 18, 2023 138
Struktur Pasar
Syarat pasar Fungsi pasar
• Fungsi Distribusi
• Dalam fungsi distribusi, pasar
berperan memperlancar
penyaluran barang dan jasa dari
produsen ke konsumen.
• Fungsi Pembentukan Harga
• Dalam fungsi pembentukan
harga, pasar berperan
mewujudkan kesepakatan harga
antara penjual dan pembeli.
• Ada Penjual
• Ada Pembeli
• Ada Uang
• Ada Barang
• Ada Tempat .
Wednesday, January 18, 2023 139
Macam - Macam Pasar.
Macam-macam Pasar
Berdasarkan jenisnya, pasar dibedakan menjadi 2 yaitu :
1) Pasar Barang Konsumsi
Yaitu tempat untuk memperjualbelikan barang-barang
konsumsi. Contohnya : barang-barang kebutuhan sehari-
hari seperti sayur mayur, dll.
2) Pasar Barang Produksi
Adalah tempat untuk memperdagangkan faktor-faktor
produksi. Contohnya : mesin-mesin produksi, alat
pertanian dan alat transportasi.
Wednesday, January 18, 2023 140
Lanjutan…
Menurut luas jaringan distribusi, pasar dibedakan menjadi :
a. Pasar Setempat
Adalah pasar yang hanya digunakan oleh anggota
masyarakat yang meliputi suatu daerah kecil tertentu.
b. Pasar Daerah
Adalah pasar yang meliputi daerah tertentu, misalnya
pasar-pasar di kota kabupaten.
c. Pasar Nasional
Merupakan pasar yang meliputi suatu wilayah negara
tertentu.
d. Pasar Internasional
Adalah pasar yang memperdagangkan barang-barang yang
penjual dan pembelinya meliputi seluruh dunia.
Wednesday, January 18, 2023 141
Menurut waktu bertemunya penjual dan pembeli, pasar
dibedakan menjadi :
a. Pasar Harian
Yaitu pasar yang berlangsung setiap hari.
b. Pasar Mingguan
Yaitu pasar yang berlangsung seminggu/sepekan sekali.
c. Pasar Bulanan
Yaitu pasar yang berlangsung sebulan sekali.
d. Pasar Tahunan
Yaitu pasar yang berlangsung setahun sekali. Pasar ini
bersifat nasional bahkan internasional.
•
Wednesday, January 18, 2023 142
Menurut sifatnya, pasar dibedakan menjadi :
a. Pasar Konkret / Nyata
Pasar ini merupakan tempat bertemunya
penjual dan pembeli untuk melakukan transaksi
jual beli. Dalam pasar nyata terdapat penjual,
pembeli dan barang yang diperjualbelikan dalam
suatu tempat.
b. Pasar Abstrak
Adalah proses interaksi (hubungan timbal
balik) yang dilakukan penjual dan pembeli dalam
rangka mencapai kesepakatan harga dan barang
(output) yang akan diperjualbelikan.
Wednesday, January 18, 2023 143
• Menurut hubungan proses pasar :
a. Pasar Input (faktor-faktor produk)
b. Pasar Output (hasil produk)
• Menurut struktur/bentuk :
a. Pasar Persaingan Sempurna
b. Pasar Persaingan Tidak Sempurna
• Peranan Pemerintah
a. Menetapkan harga dasar/eceran
b. Menetapkan harga maksimum
c. Sebagai pemberi subsidi
d. Penarik pajak.
Wednesday, January 18, 2023 144
Bentuk – Bentuk Pasar Barang
A. Pasar persaingan sempurna
Adalah bentuk pasar yang terdapat penjual dan
pembeli dalam jumlah besar sehingga didalam pasar
tidak ada dalam pasar tidak ada yang bisa
mempengaruhi harga.
Ciri-ciri Pasar Persaingan Sempurna :
a. Jumlah penjual dan pembeli masing-masing banyak
dan mereka masing-masing bertindak sebagai penerima
harga
b. Jenis barang yang diperjualbelikan bersifat homogen
(sama).
Wednesday, January 18, 2023 145
c. Adanya kebebasan bagi penjual dan pembeli untuk
keluar masuk pada bidang usaha atau pasar barang
yang bersangkutan.
d. Setiap pembeli dan penjual memiliki pengetahuan
yang sempurna tentang keadaan pasar.
e. Adanya mobilitas sumber daya yang ada secara
sempurna, artinya pembeli mudah untuk
mendapatkan barang dan penjual mudah untuk
mendapatkan sumber daya produksi.
f. Tidak ada campur tangan pemerintah.
Wednesday, January 18, 2023 146
Pasar persaingan sempurna
Kelebihan
a. Kelebihan :
1) Mampu mendorong
penghematan
2) Tidak memerlukan iklan
3) Pembeli dan penjual bebas
bertindak
4) Harga tidak dikendalikan
oleh satu penjual atau satu
pembeli.
Kelemahan
b. Kelemahan :
1) Tidak ada dana untuk
penelitian dan
pengembangan produk
2) Terbatasnya kebebasan
memilih bagi pembeli
3) Produsen memberi gaji dan
upah terlalu rendah demi
penghematan.
Wednesday, January 18, 2023 147
B. Pasar persaingan tidak sempurna
Adalah bentuk pasar yang jumlah
penjual dan pembelinya tidak
seimbang.
Wednesday, January 18, 2023 148
Macam – Macam Pasar Persaingan Sempurna
1. Monopoli
Struktur pasar yang sangat betentangan ciri-
cirinya dengan persaingan sempurna adalah pasar
monopoli. Monopoli adalah suatu bentuk pasar
dimana hanya terdapat satu perusahaan saja. Dan
perusahaan ini menghasilkan barang yang tidak
mempunyai barang pengganti yang sangat dekat.
Wednesday, January 18, 2023 149
Ciri-ciri Pasar Monopoli
a. Pasar monopoli adalah industry satu
perusahaan.
Hanya ada satu saja perusahaan dalam
industry tersebut. Dengan demikian barang atau
jasa yang dihasilkan tidak dapat dibeli dari tempat
lain.
b. Tidak mempunyai barang pengganti yang
mirip.
Barang yang dihasilkan perusahaan tidak
dapat digantikan oleh barang lain yang ada dalam
pasar. Barang tersebut merupakan satu-satunya
jenis yang barang yang seperti itu dan tidak
terdapat barang mirip yang dapat.
Wednesday, January 18, 2023 150
MONOPOLI
KELEBIHAN
Adapun kebaikan pasar
monopoli yaitu:
1. Dengan keuntungan yang
diperolehnya, perusahaan
dapat melakukan penelitian
pengembangan produknya.
2. Adanya efisiensi usaha
karena produksinya
dilakukan dalam skala besar.
KEKURANGAN
Adapun kelemahan pasar
monopoli yaitu:
1.Tidak adanya pemerataan
distribusi pendapatan.
2. Kemungkinan harga yang
ditetapkan tidak dalam tingkat
rendah.
3. Masyarakat tidak memiliki
banyak pilihan dalam
mengonsumsi barang dan jasa.
Wednesday, January 18, 2023 151
2. OLIGOPOLI
Pasar oligopoli adalah suatu bentuk
persaingan pasar yang didominasi oleh
beberapa produsen atau penjual dalam satu
wilayah area.
Wednesday, January 18, 2023 152
CIRI-CIRI PASAR OLIGOPOLI
a. Menghasilkan barang standar maupun barang berbeda
corak.
Industry dalam pasar oligopoly yang demikian sifaanya
banyak dijumpai dalam industry yang menghasilkan bahan
mentah seperti pda produsen bensin, industry baja dan
alumunium dan industry bahan baku seperti industry semen
dan bahan bangunan
b. Kekuasaan menentukan harga adakalanya lemah dan
adakalanya sangat tanggu.
Dari dua kemungkinan ini, yang mana yang akan wujud
tergantung kepada bentuk kerjasama di antara perusahaan-
perusahaa dalam pasar oligopoly. Tanpa ada kerjasama,
kekuasaan menentukan harga menjadi lebih terbatas. Apabila
suatu perusahaan menurunkan harga, dalam waktu yang
singkat ia akan menarik banyak pembeli.
Wednesday, January 18, 2023 153
c. Pada umumnya perusahaan oligopoly perlu
melakukan promosi secara iklan.
Iklan sangat diperlukan oleh perusahaan
oligopoly yang menghasilkan barang yang
berbeda corak. Kegiatan promosi secara iklan
yang sangat aktif tersebut adalah untuk dua
tujuan, yaitu menarik pembeli baru dan
mempertahankan pembeli lama.
Wednesday, January 18, 2023 154
OLIGOPOLI
KELEBIHAN
1. Adanya efisiensi dalam
menjalankan kegiatan
produksi
2. Persaingan di antara
perusahaan akan
memberikan keuntungan
bagi konsumen dalam hal
harga dan kualitas barang.
KEKURANGAN
1. Dibutuhkan investasi dan modal
yang besar untuk memasuki pasar,
karena adanya skala ekonomis yang
telah diciptakan perusahaan
sehingga sulit bagi pesaing baru
untuk masuk ke dalam pasar.
2. Apabila terdapat perusahaan yang
memiliki hak paten atas sebuah
produk, maka tidak memungkinkan
bagi perusahaan lain untuk
memproduksi barang sejenis.
3. Perusahaan yang telah memiliki
pelanggan setia akan menyulitkan
perusahaan lain untuk
menyainginya.
Wednesday, January 18, 2023 155
Monopolistik
Pasar monopolistik pada dasarnya adalah
pasar yang berada di antara dua jenis bentuk pasar
yang ekstrem, yaitu persaingan sempurna dan
monopoli. Oleh karena itu sifat-sifat bentuk pasar
ini mengandung unsur-unsur sifat pasar monopoli
dan sifat pasar persaingan sempurna.
Secara umum, pasar persaingan monopolistic
dapat didefinisikan sebagai suatu pasar di mana
terdapat banyak produsen/penjual yang
menghasilkan dan menjual produk yang berbeda
coraknya (differentiated product).
Wednesday, January 18, 2023 156
Ciri – ciri pasar monopolistik
a. Terdapat banyak penjual.
Terdapat banyak penjual tetapi tidak sebanyak pada
pasar persaingan sempurna. Perusahaan-perusahaan
dalam pasar persaingan monopolistic mempunyai
ukuran yang relatif sama.
b. Produknya tidak homogen (berbeda corak).
Produk perusahaan persaingan monopolistic
berbeda coraknya dan secara fisik mudah untuk
membedakan antara produk perusahaan yang satu
dengan produk perusahaan lainnya. Sifat ini adalah sifat
yang penting untuk membedakannya dengan sifat pada
pasar persaingan sempurna.
Wednesday, January 18, 2023 157
Monopolistik
Kelebihan
1. Konsumen bebas memilih
barang karena barang yang
diperdagangkan memiliki
berbagai corak.
2. Persaingan usaha memicu
kreativitas dan
produktivitas perusahaan.
3. Pemilihan barang didasari
oleh jenis mutu,model,dan
harga.
Kelemahan
1. Konsumen mengeluarkan
biaya tinggi untuk
memperoleh barang.
2. Persaingan sangat ketat
karena pasar didominasi
produk tertentu.
3. Memungkinkan perusahaan
melakukan kegiatan
operasional secara tidak
efisien.
Wednesday, January 18, 2023 158
Pasar Input
Pasar input adalah suatu pasar yang
melakukan kegiatan penawaran atas fakor-
faktor produksi perusahaan yang berasal
dari penawaran rumah tangga atas
permintaan yang dilakukan perusahaan
antara lain SDA (tanah),SDM (tenaga
kerja),modal dan kewirausahaan.
Wednesday, January 18, 2023 159
1. Pasar Input Tanah
Tanah merupakan sarana perusahaan
dalam melakukan proses produksi, atas
penggunaan tanah perusahaan wajib
memberikan balas jasa berupa sewa tanah
kepada rumah tangga. Tanah merupakan
faktor produksi yang jumlahnya tidak dapat
diubah, ketersedian tanah yang terbatas
menyebabkan adanya permintaan dan
penawaran tanah hal tersebut mempengaruhi
inggi rendahnya harga tanah sehingga
membuat penawaran bersifat tanah bersifat
inelastis sempurna
Wednesday, January 18, 2023 160
Tinggi rendahnya harga tanah dipengaruhi oleh
beberapa faktor, yaitu :
A. Teori kesuburan tanah
Menurut teori ini harga sewa tanah semakin mahal apabila tingkat kesuburan
asli tanah semakin tinggi karena dapat meningkatkan produktitas produksi
B. Teori perbedaan kesuburan tanah
Teori ini cenderung menitik beratkan pada terbatasnya jumlah tanah yang
subur karena ketersediaannya yang langka. Semakin jarang tanah yang subur
semakin tinggi harga sewa tanah yang ditawarkan oleh rumah tangga
C. Teori letak tanah
Menurut teori ini perbedaan harga sewa tanah dipengaruhi letak tanah.
Letak tanah yan strategis memungkinkan peluang ekonomi yang lebih
besar
D. Teori harga derivasi tanah
Teori menyatakan bahwa harga sewa tanah ditentukan pada
perubahan permintaan barang yang dihasilkan oleh tanah sebagai
faktor produksi
Wednesday, January 18, 2023 161
2. Pasar input tenaga kerja
• Pasar input tenaga kerja adalah pasar yang
menyediakan/mepertemukan para pencari kerja dengan
perusahaan baik angkatan kerja yang terdidik maupun
tidak terdidik guna menjalankan proses produksi
perusahaan.
• A. Upah tenaga kerja
upah merupakan imbalan yan diterima pekerja atas jasa yang
diberikan dalam menggerakkan proses produksi barang dan
jasa
• B. Teori upah tenaga kerja
1. Teori upah normal
upah diberikan sesuai kebutuhan hidup minimum tenaga kerja
beserta keluarganya
Wednesday, January 18, 2023 162
2. Teori upah besi
besarnya upah rata-rata tenaga kerja sama dengan biaya
hidup minimum buruh. Teori memungkinkan biaya produksi
dapat dikeluarkan seminimal mungkin sehingga keuntungan
yang akan diperoleh perusahaan semakin besar.
3. Teori dana upah
pemberian upah bergantung pada kemampuan keuangan
perusahaan. Jika keuntungan yang diperoleh perusahaan
tinggi upah yang diberikan pada pekerja akan bertambah
begtu juga sebaliknya
4. Teori upah etika
Besar upah akan bergantung pada besar biaya pemeliharaan
hidup dan produktivitas kerja buruh. Semakin tinggi tingkat
produktivitas tenaga kerja,semakin besarupah yang diterima
Wednesday, January 18, 2023 163
3. Pasar Input Modal
Modal adalah segala sesuatu yang
digunakan dalam proses produksi lanjutan
pada perusahaan. Modal dapat diperoleh
melalui pasar modal yang diselenggarakan
oleh lemaga pemodalan.
Wednesday, January 18, 2023 164
Bunga Modal
Bunga Modal adalah balas jasa yang diterima
investor (pemilik modal) atas modal yang
disertakannya dalam proses produksi perusahaan.
Modal dapat berupa barang mentah/bahan baku,
misalnya rotan untuk industri mebel, barang
setengah jadi, misalnya pulp(bubur kayu) untuk
industri kertas, serta barang jadi, misalnya sebuah
mesin-mesin dan sejumlah uang. Perusahaan wajib
memberikan bunga atau tingkat pengembalian
modal yang dipinjam.
Wednesday, January 18, 2023 165
Teori Bunga Modal
1) Teori Produktivitas
Dikemukakan oleh Jean Baptiste Say,
ekonom dan wirausaha dari Prancis. Modal
pinjaman bisa digunakan untuk kegiatan
usaha produktif. Dengan demikian,
perusahaan bisa meningkatkan kapasitas
produksi. Kelebihan investasi modal
diberikan kepada pemilik modal dalam
bentuk bunga modal.
Wednesday, January 18, 2023 166
2) Teori Pengorbanan
Dikemukakan oleh Nassau Willem Senior dan Marshall,
ekonom dari Inggris. Bunga modal diberikan sebagai balas jasa
pemilik modal atas investasi yang tidak digunakan oleh orang
atau perusahaan lain.
3) Teori Aigo
Dikemukakan oleh von Bohm Bawerk, ahli ekonomi
Austria. Bunga modal diberikan kepada pemilik modal atas
kerugian akibat perbedaan nilai. Alasannya antara lain alasan
ekonomi, yaitu nilai riil mata uang sekarang lebih tinggi daripada
nilai riil mata uang pada satu tahun ke depan; alasan psikologi,
yaitu adanya asumsi bahwa nilai dari alat pemuas kebutuhan
pada masa datang lebih rendah; dan alasan teknik, yaitu modal
baik berupa barang maupun uang dapat digunakan untuk
melakukan proses produksi selanjutnya.
Wednesday, January 18, 2023 167
4) Teori Liquidity Preference
Dikemukakan oleh John Maynard Keynes, ahli
ekonomi dan keuangan inggris. Bunga modal
diberikan sebagai ganti rugi atas pengorbanan
karena tidak mengunakan uang liquid akibat
dipinjam orang lain.
5) Teori Bunga Dinamis
Dikemukakan oleh J.B.Schumpeter, ekonom
dari Austria. Barang modal yang digunakan dalam
proses produksi akan menghasilkan laba usaha.
Sebagian laba akn diberikan kepada pemilik modal.
Wednesday, January 18, 2023 168
Fungsi Pasar Input Modal
Fungsinya antara lain memudahkan pengusaha
memperoleh modal jangka pendek atau jangka
panjang; memperlancar kegiatan pengembangan
kegiatan usaha; membantu perusahaan atau
masyarakat untuk memanfaatkan dananya dalam
kegiatan produktif pada suatu perusahaan; serta
membantu pemerintah membiayai pembangunan.
Wednesday, January 18, 2023 169
4. Pasar Input Kewirausahaan
Kewirausahaan adalah suatu kemampuan untuk
berpikir kreatif dan berperilaku inovatif guna
menghadapi tantangan usaha. Konstribusi yang
diberikan wirausaha dalam proses produksi akan
menghasilkan balas jasa berupa laba.
Wednesday, January 18, 2023 170
a. Laba Wirausaha
Laba wirausaha adalah balas jasa yang
diterima wirausaha dalam menjalankan kegiatan
usahanya. Keberhasilan wirausaha dapat
ditunjukkan dari kemampuan wirausaha
mmengahdapi resiko.
b. Teori Laba Wirausaha
Dasar-dasar terbentuknya laba wirausaha
dapat ditinjau dari teori-teori berikut ini:
Wednesday, January 18, 2023 171
1) Teori Inovasi
Dikemukakan oleh J.B. Schumpeter, ekonom
dari Austria. Menurutnya, laba wirausaha
merupakan balas jasa atas kemampuan pengusaha
dalam mengadakan kombinasi baru atau inovasi
baru dalam proses produksinya, yang meliputi
penggunaanteknik produksi, penemuan bahan
dasar, penentuan daerah pemasaran, penrapan
manajemen, teknik produksi, dan teknik
pemasaran. Penerapan ini dapat memudahkan
suatu produk dalam memasuki pasar.
Wednesday, January 18, 2023 172
2) Teori Nilai Lebih
Dikemukakan oleh Karl Marx, ekonom dan
politikus dari Jerman. Karl Marx menganggap tenaga
kerja memiliki nilai tukar dan nilai pakai bagi wirausaha.
Artinya, wirausaha harus membayar kegiatan tenaga
kerja untuk memperoleh produktivitas tenaga kerja.
Nilai lebih diperoleh berdasarkan selisih nilai pakai
dikurangi nilai tukar.
3) Teori Keuntungan
Dikemukakan oleh Jea Baptiste Say, ekonom dan
wirausaha dari Prancis. Menurutnya laba yang
diperoleh wirausaha akan ditentukan dari keahlian
wirausaha dalam memimpin perusahaan dan mampu
mengatasi resiko yang akan dihadapinya.
Wednesday, January 18, 2023 173
4) Teori Resiko Usaha
Dikemukakan Hawley, ekonom dari Amerika
Serikat. Wirausaha akan menanggung resiko
kerugian jika usaha yang dikelolanya mengalami
kegagalan. Oleh karena itu wirausaha berhak
memperoleh laba atas bagian dari pengelolaan
usaha.
5) Teori Residu
Dikemukakan oleh David Ricardo, ahli
ekonomi dari Inggris. Wirausaha memperoleh laba
jika ada kelebihan penerimaan perusahaan. Labaa
wirausaha dihasilkan dari selisih pendapatan total
dikurangi biaya total
Wednesday, January 18, 2023 174
c. Unsur-unsur Laba Wirausaha
1) Upah wirausaha diartikan balas jasa wirausaha
atas kemampuannya dalam mengelola
perusahaan.
2) Bunga modal diartikan balas jasa wirausaha
karena menginvestasikan modal di suatu
perusahaan.
3) Sewa tanah diartikan balas jasa wirausaha
sebagai pemilik faktor produksi tanah atau lahan.
4) Premi resiko diterima wirausaha atas
kemungkinan terjadinya resiko kerugian.
Wednesday, January 18, 2023 175
d. Fungsi Kewirausahaan
Dalam proses produksi antara lain
wirausaha akan memikirkan ide; menentukan
keputusan; menanggung resiko selama proses
produksi dan pemasaran berlangsung;
wirausaha akan mengatur dan mengawasi
proses produksi agar perusahaan dapat
berjalan sesuai rencana yang diharapkan; serta
menentukan cara yang paling efisien dalam
rangka menjalankan proses produksi guna
menghasilkan dan menyediakan barang
kebutuhan masyarakat.
Wednesday, January 18, 2023 176
Daftar Pustaka
• http://www.slideshare.net/IndriGustiantiII/bab-7-12117369#
• http://www.slideshare.net/hairinasukesti12/ppt-pendapatan-nasional
• http://www.slideshare.net/kawidian_putri/kelompok-5-16574839
• http://www.slideshare.net/SouLeLiTe/bab-6ekonomi
• http://ekonomikelasx.blogspot.com/2012/02/membandingkan-pdb-
dan-pendapatan-per.html
• http://agungsentol.wordpress.com/2012/11/03/pasar-persaingan-
tidak-sempurna/
 Buku lks ekonomi penerbit intan pariwara
 Buku lks semester 1
 Buku paket esis kelas X
 Buku paket kelas X karya Pibheta
Wednesday, January 18, 2023 177
Pembimbing
Drs. Sujiono
(Master of economic’s
SMANESKA)
Wednesday, January 18, 2023 178
Wednesday, January 18, 2023 179
Wednesday, January 18, 2023 180
Wednesday, January 18, 2023 181

More Related Content

Similar to 2.pptx

Makalah
MakalahMakalah
MakalahURY29
 
permasalahan ekonomi
permasalahan ekonomipermasalahan ekonomi
permasalahan ekonomiharjunode
 
Rpp kls vii 2016 2017 genap
Rpp kls vii 2016 2017 genapRpp kls vii 2016 2017 genap
Rpp kls vii 2016 2017 genapagus adi
 
Sk1 kd1-2-kelangkaan
Sk1 kd1-2-kelangkaanSk1 kd1-2-kelangkaan
Sk1 kd1-2-kelangkaanDwi Dn
 
Sistem perekonomian indonesia
Sistem perekonomian indonesiaSistem perekonomian indonesia
Sistem perekonomian indonesiaPipit Pitriyanti
 

Similar to 2.pptx (11)

Economic X 1
Economic  X 1Economic  X 1
Economic X 1
 
Makalah
MakalahMakalah
Makalah
 
permasalahan ekonomi
permasalahan ekonomipermasalahan ekonomi
permasalahan ekonomi
 
Rpp kls vii 2016 2017 genap
Rpp kls vii 2016 2017 genapRpp kls vii 2016 2017 genap
Rpp kls vii 2016 2017 genap
 
Media
MediaMedia
Media
 
Kelangkaan.ppt
Kelangkaan.pptKelangkaan.ppt
Kelangkaan.ppt
 
Modul Ekonomi Bisnis_SMK
Modul Ekonomi Bisnis_SMKModul Ekonomi Bisnis_SMK
Modul Ekonomi Bisnis_SMK
 
Sk1 kd1-2-kelangkaan
Sk1 kd1-2-kelangkaanSk1 kd1-2-kelangkaan
Sk1 kd1-2-kelangkaan
 
Modul Mengajar Ekonomi.docx
Modul Mengajar Ekonomi.docxModul Mengajar Ekonomi.docx
Modul Mengajar Ekonomi.docx
 
Buku IPS X GENAP SMK
Buku IPS X GENAP SMKBuku IPS X GENAP SMK
Buku IPS X GENAP SMK
 
Sistem perekonomian indonesia
Sistem perekonomian indonesiaSistem perekonomian indonesia
Sistem perekonomian indonesia
 

More from Rizal Fahmi

TANAMAN OBAT KELUARGA.pptx
TANAMAN OBAT KELUARGA.pptxTANAMAN OBAT KELUARGA.pptx
TANAMAN OBAT KELUARGA.pptxRizal Fahmi
 
Macam-macam Jenis Format File.pptx
Macam-macam Jenis Format File.pptxMacam-macam Jenis Format File.pptx
Macam-macam Jenis Format File.pptxRizal Fahmi
 
Industri 4.0 dan Internet of Things no vid.pptx
Industri 4.0 dan Internet of Things no vid.pptxIndustri 4.0 dan Internet of Things no vid.pptx
Industri 4.0 dan Internet of Things no vid.pptxRizal Fahmi
 
SKKNI dan SOP.pptx
SKKNI dan SOP.pptxSKKNI dan SOP.pptx
SKKNI dan SOP.pptxRizal Fahmi
 
perkembangan produksi broadcasting.pptx
perkembangan produksi broadcasting.pptxperkembangan produksi broadcasting.pptx
perkembangan produksi broadcasting.pptxRizal Fahmi
 

More from Rizal Fahmi (6)

STOPMOTION.pptx
STOPMOTION.pptxSTOPMOTION.pptx
STOPMOTION.pptx
 
TANAMAN OBAT KELUARGA.pptx
TANAMAN OBAT KELUARGA.pptxTANAMAN OBAT KELUARGA.pptx
TANAMAN OBAT KELUARGA.pptx
 
Macam-macam Jenis Format File.pptx
Macam-macam Jenis Format File.pptxMacam-macam Jenis Format File.pptx
Macam-macam Jenis Format File.pptx
 
Industri 4.0 dan Internet of Things no vid.pptx
Industri 4.0 dan Internet of Things no vid.pptxIndustri 4.0 dan Internet of Things no vid.pptx
Industri 4.0 dan Internet of Things no vid.pptx
 
SKKNI dan SOP.pptx
SKKNI dan SOP.pptxSKKNI dan SOP.pptx
SKKNI dan SOP.pptx
 
perkembangan produksi broadcasting.pptx
perkembangan produksi broadcasting.pptxperkembangan produksi broadcasting.pptx
perkembangan produksi broadcasting.pptx
 

Recently uploaded

sistem digesti dan ekskresi pada unggas ppt
sistem digesti dan ekskresi pada unggas pptsistem digesti dan ekskresi pada unggas ppt
sistem digesti dan ekskresi pada unggas ppthidayatn24
 
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docxKisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docxFitriaSarmida1
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKAKELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKAppgauliananda03
 
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
.....................Swamedikasi 2-2.pptx
.....................Swamedikasi 2-2.pptx.....................Swamedikasi 2-2.pptx
.....................Swamedikasi 2-2.pptxfurqanridha
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
Ceramah Antidadah SEMPENA MINGGU ANTIDADAH DI PERINGKAT SEKOLAH
Ceramah Antidadah SEMPENA MINGGU ANTIDADAH DI PERINGKAT SEKOLAHCeramah Antidadah SEMPENA MINGGU ANTIDADAH DI PERINGKAT SEKOLAH
Ceramah Antidadah SEMPENA MINGGU ANTIDADAH DI PERINGKAT SEKOLAHykbek
 
,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,Swamedikasi 3.pptx
,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,Swamedikasi 3.pptx,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,Swamedikasi 3.pptx
,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,Swamedikasi 3.pptxfurqanridha
 
contoh-kisi-kisi-bahasa-inggris-kelas-9.docx
contoh-kisi-kisi-bahasa-inggris-kelas-9.docxcontoh-kisi-kisi-bahasa-inggris-kelas-9.docx
contoh-kisi-kisi-bahasa-inggris-kelas-9.docxdedyfirgiawan
 
Skenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru Penggerak
Skenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru PenggerakSkenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru Penggerak
Skenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru Penggerakputus34
 
PPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptx
PPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptxPPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptx
PPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptxJawahirIhsan
 
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptxBab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptxrizalhabib4
 
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docxKISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docxDewiUmbar
 
PPT BAHASA INDONESIA KELAS 1 SEKOLAH DASAR
PPT BAHASA INDONESIA KELAS 1 SEKOLAH DASARPPT BAHASA INDONESIA KELAS 1 SEKOLAH DASAR
PPT BAHASA INDONESIA KELAS 1 SEKOLAH DASARElviraDemona
 
Bioteknologi Konvensional dan Modern kelas 9 SMP
Bioteknologi Konvensional dan Modern  kelas 9 SMPBioteknologi Konvensional dan Modern  kelas 9 SMP
Bioteknologi Konvensional dan Modern kelas 9 SMPNiPutuDewikAgustina
 
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdf
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdfAksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdf
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdfsubki124
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 

Recently uploaded (20)

sistem digesti dan ekskresi pada unggas ppt
sistem digesti dan ekskresi pada unggas pptsistem digesti dan ekskresi pada unggas ppt
sistem digesti dan ekskresi pada unggas ppt
 
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docxKisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKAKELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
 
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
.....................Swamedikasi 2-2.pptx
.....................Swamedikasi 2-2.pptx.....................Swamedikasi 2-2.pptx
.....................Swamedikasi 2-2.pptx
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Ceramah Antidadah SEMPENA MINGGU ANTIDADAH DI PERINGKAT SEKOLAH
Ceramah Antidadah SEMPENA MINGGU ANTIDADAH DI PERINGKAT SEKOLAHCeramah Antidadah SEMPENA MINGGU ANTIDADAH DI PERINGKAT SEKOLAH
Ceramah Antidadah SEMPENA MINGGU ANTIDADAH DI PERINGKAT SEKOLAH
 
,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,Swamedikasi 3.pptx
,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,Swamedikasi 3.pptx,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,Swamedikasi 3.pptx
,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,Swamedikasi 3.pptx
 
contoh-kisi-kisi-bahasa-inggris-kelas-9.docx
contoh-kisi-kisi-bahasa-inggris-kelas-9.docxcontoh-kisi-kisi-bahasa-inggris-kelas-9.docx
contoh-kisi-kisi-bahasa-inggris-kelas-9.docx
 
Skenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru Penggerak
Skenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru PenggerakSkenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru Penggerak
Skenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru Penggerak
 
PPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptx
PPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptxPPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptx
PPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptx
 
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptxBab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
 
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docxKISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
 
PPT BAHASA INDONESIA KELAS 1 SEKOLAH DASAR
PPT BAHASA INDONESIA KELAS 1 SEKOLAH DASARPPT BAHASA INDONESIA KELAS 1 SEKOLAH DASAR
PPT BAHASA INDONESIA KELAS 1 SEKOLAH DASAR
 
Bioteknologi Konvensional dan Modern kelas 9 SMP
Bioteknologi Konvensional dan Modern  kelas 9 SMPBioteknologi Konvensional dan Modern  kelas 9 SMP
Bioteknologi Konvensional dan Modern kelas 9 SMP
 
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdf
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdfAksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdf
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdf
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 

2.pptx

  • 1. Kelas X-2 Tahun Pelajaran 2013/2014 SMA NEGERI 1 KARANGAN TRENGGALEK Jln.raya Trenggalek - Ponorogo km.3 Wednesday, January 18, 2023 1
  • 2. KATA PENGANTAR Puji syukur kami penjatkan kehadirat Allah SWT, yang atas rahmat-Nya maka kami tim penulis dapat menyelesaikan penyusunan materi ekonomi semester 1 dan 2. Penulisan ini adalah merupakan salah satu tugas untuk menyelesaikan tugas mata pelajaran Ekonomi. Dalam Penulisan tugas ini tim penulis merasa masih banyak kekurangan-kekurangan baik pada teknis penulisan maupun materi, mengingat akan kemampuan yang dimiliki penulis. Untuk itu kritik dan saran dari semua pihak sangat penulis harapkan demi penyempurnaan pembuatan ringkasan meteri Ekonomi ini. Wednesday, January 18, 2023 2
  • 3. DAFTAR ISI Kata Pengantar 2 Daftar Isi 3 BAB I Kebutuhan dan Kelangkaan sumber Daya Peta Konsep 7 Pengertian Kebutuhan Manusia 8 Macam Kebutuhan Manusia 9 Alat Pemenuh Kebutuhan 14 Kelangkaan Sumber Daya 22 BAB II Permasalahan Ekonomi dan Sistem Ekonomi Peta Konsep 25 Masalah Pokok Ekonomi 26 Biaya Peluang 27 Sistem Ekonomi 28 Wednesday, January 18, 2023 3
  • 4. BAB III Perilaku Konsumen dan Produsen Peta Konsep___________________ 38 Perilaku konsumen______________ 43 Perilaku Produsen_______________55 BAB IV Circular Flo Diagram dan Pelaku Ekonomi Peta Konsep___________________ 81 Peran Konsumen dan Produsen____ 82 BAB V Permintaan, Penawaran, dan Hraga Keseimbangan Peta Konsep___________________ 90 Permintaan____________________ 91 Penawaran____________________ 104 Harga Keseimbangan____________ 124 Wednesday, January 18, 2023 4
  • 5. BAB VI Pasar Barang dan Pasar Input Peta Konsep__________________ Bentuk-bentuk Pasar Barang______137 Bentuk-bentuk Pasar Input_______ Daftar Pustaka________________________151 Anggota_____________________________153 Wednesday, January 18, 2023 5
  • 7. PETAKONSEP POKOK BAHASAN Wednesday, January 18, 2023 Kebutuhan dan Kelangkaan Sumber Daya Kebutuhan Manusia Yang Tidak Terbatas Kelangkaan PengertianKebutuhan Faktor-FaktorYang Mempengaruhi Macam-Macam Kebutuhan AlatPemuasKebutuhan Intensitasnya Subjeknya Sifatnya Waktunya Hubungannya dengan Barang Lain Proses Produksi Ketersediannya Tujuan Penggunaan 7
  • 8. Pengertian kebutuhan : segala sesuatu yang harus dipenuhi, apabila tidak dipenuhi akan mengganggu kelangsungan hidup manusia. Sedangkan keinginan adalah segala sesuatu yang yang diperlukan oleh manusia, jika tidak dipenuhi tidak akan mengganggu kelangsungan hidup manusia. Faktor-faktor yang mempengaruhi kebutuhan manusia: a. tingkat harga barang b.kegunaan barang c.pendapatan seseorang d.kualitas barang e.tingkat usia f.iklan g. keadaan geografis Wednesday, January 18, 2023 8
  • 9. Penjelasan dari faktor-faktor yang mempengaruhi kebutuhan manusia a.Tingkat usia tingkat usia sangat mempengaruhi kebutuhan manusia karena apabila tingkat usia bertambah maka kebutuhan manusia akan semakin bertambah dan beraneka ragam b.Tingkat pendidikan tingkat pendidikan manusia mempengaruhi kebutuhan manusia Wednesday, January 18, 2023 9
  • 10. C. tingkat pendapatan tingkat pendapatan sangata berpengaruh terhadap kebutuhan manusia, karena semakin besar pendapatan seseorang semakin besar dan beraneka pula kebutuhan seseorang. Begitupun sebaliknya semakin kecil pendapatan seseorang semakin sedikit kebutuhannya. d. kualitas barang semakin tinggi kualitas barang semakin dibutuhkan barang tersebut oleh manusia dan sebaliknya jika semakin rendah kualitas barang semakin sedikit pula barang tersebut dibutuhkan. Wednesday, January 18, 2023 10
  • 11. e. tingkat harga barang semakin tinggi tingkat harga suatu barang semakin sedikit barang tersebut diperlukan, semakin murah harga suatu barang semakin banyak manusia mencarinya dan membutuhnkannya. f. kegunaan barang semakin berguna suatu barang semakin dibutuhkan barang tersebut, dan sebaliknya semakin tidak berguna suatu barang semakin tidak dibutuhkan barang tersebut. Wednesday, January 18, 2023 11
  • 12. g. iklan iklan juga mempengaruhi jumlah kebutuhan, semakin menarik iklan suatu barang dan jasa semakin tertarik masyarakat untuk membelinya, dan sebaliknya semakin tidak menarik suatu iklan barang dan jasa semakin tidak tertarik masyarakat untuk membelinya. h. keadaan geografis manusia akan menyesuaikan kebutuhannya dengan keadaan sekitarnya, sehingga jika terjadi suatu perubahan keadaan maka manusia akan juga mengikuti perubahan tersebut. Wednesday, January 18, 2023 12
  • 13. Macam - macam kebutuhan dan keinginan Wednesday, January 18, 2023 13
  • 14. Macam-macam kebutuhan manusia • Kebutuhan menurut intensitas kegunaan - Kebutuhan primer adalah kebutuhan yang paling utama untuk di penuhi. Contoh makan, tempat tinggal, pakaian. - Kebutuhan sekunder adalah kebutuhan setelah kebutuhan primer terpenuhi. Contoh perabotan rumah tangga. - Kebutuhan tersier adalah kebutuhan yang timbul setelah kebutuhan primer dan sekunder terpenuhi, biasanya di artikan sebagai keinginan karena termasuk kebutuhan akan barang yang mewah. Contoh mobil. Wednesday, January 18, 2023 14
  • 15. • Kebutuhan menurut bentuk dan sifatnya - Kebutuhan jasmani adalah kebutuhan yang menyangkut badan dan raga manusia. Contoh fitness - Kebutuhan rohani adalah kebutuhan yang menyangkut rohani atau batin manusia. Contoh rekreasi, shalat. Wednesday, January 18, 2023 15
  • 16. • Kebutuhan menurut subjek yang membutuhkan - Kebutuhan individu adalah kebutuhan yang di lakukan oleh seorang individu. Contoh seorang siswa membutuhkan buku, pensil, tas, sepatu dll - Kebutuhan kelompok adalah kebutuhan dari kelompok atau banyak orang. Contoh jembatan di perlukan oleh semua orang. Wednesday, January 18, 2023 16
  • 17. • Kebutuhan menurut waktu - Kebutuhhan sekarang kebutuhan yang harus di penuhi sekarang. Contoh saat sakit seseorang memerlukan obat. - Kebutuhan masa yang akan datang adalah kebutuhan yang di penuhi di kemudian hari. Contoh penyediaan peralatan bayi bagi ibu yang mengandung. Wednesday, January 18, 2023 17
  • 18. Alat Pemenuhan Kebutuhan Manusia • Barang : segala sesuatu yang berwujud, dapat dilihat dan diraba • Jasa : segala sesuatu yang tidak berwujud, tidak dapat dilihat, tetapi dapat dirasakan manfaatnya. Wednesday, January 18, 2023 18
  • 19. Kebutuhan primer Kebutuhan sekunder Wednesday, January 18, 2023 19
  • 22. Alat pemenuhan kebutuhan berdasarkan ketersediaannya: • Barang ekonomi adalah alat pemuas yang di perlukan pengorbanan untuk mendapatkannya karena jumlahnya terbatas. Contoh seseorang butuh sepatu membutuhkan uang untuk membelinya. • Barang bebas adalah barang yeng tersedia dalam jumlah melimpah. Contoh air, udara. • Barang Illith adalah barang yang dalam jumlah besar merugikan. Contoh saat banjir. Wednesday, January 18, 2023 22
  • 23. Barang berdasarkan tujuan penggunaan: • Barang konsumsi adalah barang yang dapat untuk memenuhi kebutuhan . Contoh pakaian, makanan. • Barang produksi adalah barang yang mendukung proses produksi. Contoh mesin. Wednesday, January 18, 2023 23
  • 24. Barang berdasarkan proses produksi • Barang mentah adalah barang yang belum melalui proses produksi. Contoh hasil perkebunan. • Barang setengah jadi adalah barang yang sudah di proses tetapi belum dapat digunakan. Contoh kopra minyak goreng. • Barang jadi adalah barang yang sudah bisa digunakan. Contoh makanan dalam kaleng. Wednesday, January 18, 2023 24
  • 25. Barang menurut hubungan dengan barang lain: • Barang substitusi adalah barang yang dapat menggantikan barang lain. Contoh jagung dapat mengganti nasi. • Barang komplementer adalah barang yang dapat dimanfaatkan bila digunakan dengan barang pelengakapnya. Contoh sepatu dengan kaos kaki. Wednesday, January 18, 2023 25
  • 26. Kelangkaan sumber daya ekonomi Pengertian kelangkaan: kesenjangan antar sumberdaya ekonomi yang terbatas dengan jumlah kebutuhan hidup tidak terbatas Faktor-faktor yang meyebabkan kelangkaan: a. Keterbatasan sumber daya b. Perbedaan letak geografis c. Ketidakseimbangan pertumbuhan penduduk d. Rendahnya kemampuan produksi e. Lambatnya perkembangan teknologi f. Terjadinya bencana alam Wednesday, January 18, 2023 26
  • 27. Lanjutan..... Keterbatasan Sumber daya Ekonomi a. Keterbatasan sumber daya alam b. Keterbatasan sumber daya manusia c. Keterbatasn sumber daya modal Alokasi Sumber daya Ekonomi secara Bijak a. Sumber Daya Alam: sesuatu yang tersedia di alam yang dapat dialokasikan untuk mengahsilkan barang dan jasa. b. Sumber Daya Manusia: faktor produksi tenaga kerja dan kewirausahaan yang berperan penting dalam proses produksi. c. Sumber Daya Modal : meliputi teknologi, perlatan, informasi, keuangan, dan fasilitas fisik. Wednesday, January 18, 2023 27
  • 28. KESIMPULAN Jadi dari penjelasan diatas dapat disimpulkan bahwa manusia memiliki kebutuhan untuk mempertahankan hidupnya, jika tidak dipenuhi maka akan mengganggu kelangsungan hidupnya. Sehingga mereka berusaha memenuhinya . Dan kebutuhan setiap manusia berbeda karena faktor-faktor tertentu. Wednesday, January 18, 2023 28
  • 30. Wednesday, January 18, 2023 Masalah pokok ekonomi For whom ? How to produce What to produce Sistem ekonomi Sistem ekonomi tradisional Sistem ekonomi komando Sistem ekonomi pasar Sistem ekonomi campuran 30
  • 31. A. Masalah Pokok Ekonomi dalam Masyarakat 1. Apa (What) barang yang akan diproduksi Menentukan jenis dan jumlah barang yang akan diproduksi. 2. Bagaimana (How) barang yag akan diproduksi Penentuan teknik produksi yang akan di gunakan (teknik padat karya atau teknik padat modal) 3. Untuk Siapa (For Whom) barang diproduksi Menentukan barang yang akan diproduksi di tujukan untuk konsumen anak-anak, remaja, ataupun dewasa. Wednesday, January 18, 2023 31
  • 32. B. Hilangnya Kesempatan Tenaga Kerja (Biaya Peluang) 1. Pengertian biaya peluang (opportunity Cost) diartikan pengorbanan atau biaya yang tibul akibat menentukan pilihan yang lain dari berbagai alternatif yang tersedia 2. Biaya peluang pada tenaga kerja diartikan hilangnya kesempatan tenaga kerja dalam memproduksi barang dan jasa karena memilih memproduksi barang Wednesday, January 18, 2023 32
  • 33. C. Sistem Ekonomi • Pengertian sistem ekonomi diartikan suatu cara yang diterapkan negara untuk mengatur dan mengorganisasi segala aktivitas ekonomi dalam masyarakat. Fungsi sistem ekonomi dalam perekonomian : a. Menjadi perangsang bagi masyarakat untuk melakukankegiatan produksi. b. Menyediakan metode untuk mengkoordinasi kegiatan individu dalam perekonomian c. Menyediakan mekanisme tertentu agar hasil produksi dapat dibagi secara merata Wednesday, January 18, 2023 33
  • 34. • Macam-macam sistem ekonomi a. Sistem eknomi tradisional, ciri-ciri: - Belum terdapat pembagian kerja dalam masyarakat - Berkembanganya sistem barter dalam pemenuhan sistem kebutuhan - Kegiatan ekonomi dilakukan berdasarkan tradisi masyarakat Kelebihan: - Tidak terdapat persaingan dalam kegiatan ekonomi - Kegiatan ekonomi hanya untuk memnuhi kebutuhan Kelemahan: - Kegiatan ekonomi tidak diunjukan untuk mencari keuntungan - Menganggap tabu adanya perubahan sehingga sulit berkembang Wednesday, January 18, 2023 34
  • 35. b. Sistem ekonomi komando, ciri-ciri : - Alat dan sumber produksi dikuasai dan dimiliki negara - Kebijakan ekonomi diatur dan ditetapkan pemerintah Kelebihan - Pemerintah bertanggungjawab penuh terhadap jenis dan kegiatan ekonomi - Kondisi perekonomian relatif setabil dan jarang terjadi krisis ekonomi Kelemahan - Tidak adanya kebebasan atas hak milik alat dan sumber daya ekonomi - Sulitnya menghitung kebutuhan masyarakat Wednesday, January 18, 2023 35
  • 36. c. Sistem Ekonomi Liberal, ciri-ciri: - Alat dan sumber dayadimiliki dan diatur swasta - Adanya persaingan dalam usaha yang ketat dalam kegiatan ekonomi Kelebihan : - Adanya persaingan usaha dalam memproduksi produk berkualitas - Setiap individu bebas berekonomi sesuai dengan keahlian dan keterampilannya Kelemahan : - Adanya persaingan usaha tidak sehat karena terjadinya eksploitasi ekonomi oleh pemilik modal - Adanya kesenjangan ekonomi karena distribusi pendapatan tidak merata. Wednesday, January 18, 2023 36
  • 37. d. Sistem ekonomi campuran, ciri-ciri: - Tatanan ekonomi menggambarkan perpaduan antara sistem ekonomi pasar dan komando. - Negara mengelola sektor vital yang menyangkut hajat hidup orang banyak Kelebihan: - Kestabilan tingkat pertumbuhan ekonomi dapat dipertahankan - Campur tangan pemerintah bisa meminimalkan monopoli yang dilakukan pihak swasta Kelemahan: - Campur tangan pemerintah yang lemah dalam perekonomian memungkinkan berkembangnya sistem ekonomi pasar. - Campur tangan pemerintah yang terlalu kuat dapat menumbuhkan sistem ekonomi komando Wednesday, January 18, 2023 37
  • 38. e. Sistem Ekonomi Indonesia Pada pasal 33 UUD 1945 sistem ekonomi dirumuskan sebagai berikut: 1. Perekonomian disusun sebagai usaha bersama berdasarkan atas asas kekeluargaan. 2. Cabang-cabang produksi yang enting bagi negara dan yang menguasai derajat hidup orang banyak dikuasai oleh negara. 3. Bumi dan air dan kekayaan alam yang terkandung didlamnya dikuasai oleh negara dan dipergunakan untuk sebesar-besar kemakmuran rakyat. Wednesday, January 18, 2023 38
  • 39. Penerapan Sistem Ekonomi di Indonesia yang harus dihindari 1. Sistem persaingan bebas (Free Fight Liberalism ) yaitu sistem yang memungkinkan timbulnya eksploitasi terhadap manusia dan bangsa lain. 2. Sistem etatisme yaitu suatu sistem yang lebih mementingkan negara dari pada rakyatnya. Sistem ini mematikan kreasi dan inisiatif pelaku ekonomi diluar sektor ekonomi negara. 3. Monopoli yaitu suatu pemusatan kekuatan ekonomi yang dilakukan oleh sekelompok tertentu yang mengakibatkan persaingan usaha yang tidak sehat. Wednesday, January 18, 2023 39
  • 40. Contoh soal Fani seorang tenaga kerja berpeluang menjadi penjaga toko dengan gaji Rpl.500.000,00/bulan, menjadi sales barang kosmetik dengan gaji Rpl.200.000,00/bulan, dan berpeluang menjadi karyawan swasta dengan gaji Rp2.000.000,00. Apabila Fani memilih menjadi wirausaha maka biaya peluang yang dikorbankan adalah .... A. Rp1.200.000,00 D. Rp3.500.000,00 B. Rpl.500.000,00 E. Rp4.700.000,00 C. Rp2.000.000,00 Pembahasan Jadi, total biaya peluang yang dikorbankan Fani adalah Rp1.500.000,00 + Rp1.200.000,00 + Rp2.000.000,00 = Rp4.700.000,00 Jawaban: E Wednesday, January 18, 2023 40
  • 41. Lanjutan • Pak Santoso sebagai produsen minyak goreng melihat kondisi masyarakat yang tidak memiliki daya beli berusaha menekan biaya produksinya sehingga menghasilkan minyak goreng dengan harga murah dan berkualitas, sehingga masyarakat mampu membelinya. Dari ilustrasi di atas yang merupakan masalah ekonomi adalah .... A. untuk siapa barang diproduksi B. berapa barang akan diproduksi C. barang apa yang akan diproduksi D. mengapa barang diproduksi E. bagaimana cara memproduksi Pembahasan Jadi, sikap Pak Santoso, menggambarkan masalah ekonomi For Whom, yaitu untuk siapa. Jawaban: A Wednesday, January 18, 2023 41
  • 42. BAB 3 PERILAKU KONSUMEN DAN PRODUSEN Wednesday, January 18, 2023 42
  • 43. Wednesday, January 18, 2023 PERILAKU KONSUMEN NILAI DAN KEGUNAAN BARANG THE LAW OF DIMINISHING RETURNS PERILAKU PRODUSEN YANG BERETIKA PENDEKATAN PERILAKU KONSUMSI PENDEKATAN ORDINAL PERILAKU PRODUSEN FAKTOR- FAKTOR PRODUKSI FUNGSI PRODUKSI PERILAKU KONSUMEN RASIONAL, IRASIONAL DAN KONSUMTIF PERILAKU KONSUMEN DAN PRODUSEN HUKUM GOSEN I PENDEKATAN KARDINAL HUKUM GOSSEN II 43
  • 44. PERILAKU KONSUMEN DALAM KEGIATAN EKONOMI 1. Kegunaan barang Kegunaan dapat diartikan sebagai suatu kepuasan yang diperoleh manusia karena mengonsumsi barang atau jasa. Kegunaan barang dapat dikekelompokan sebagai berikut: 1. Kegunaan Bentuk (Form Utility) Barang atau benda itu memiliki nilai guna setelah diubah dulu dari bentuk aslinya. Contohnya, kayu gelondong akan mempunyai nilai guna yang lebih tinggi apabila diubah bentuknya menjadi meja kursi lemari dan bentuk lainnya. 2. Kegunaan Dasar (Elementary utility) Kegunaan macam ini merupakan peningkatan dari bahan dasar menjadi barang jadi yang mempunyai nilai guna lebih tinggi daripada barang atau bahan asalnya. Misalnya, kapas sebagai dasar benang, benang sebagai bahan dasar untuk membuat kain, kain merupakan bahan dasar untuk membuat pakaian. Wednesday, January 18, 2023 44
  • 45. Lanjutan 3. Kegunaan Tempat (Utility Of Place) Ada kalanya barang akan menjadi lebih berguna jika dipindahkan ke tempat lain. Msialnya, pasir yang ada di sungai atau di daerah gunung berapi (bekas letusan gunung berapi) akan sangat berguna setelah diangkut ke tempat lain sebagai bahan bangunan. 4. Kegunaan Kepemilikkan (Ownership utility) Suatu barang akan menjadi lebih berguna apabila barang tersebut telah dimiliki. Kegunaan kepemilikan ini menunjukkan pada pertambahan nilai guna barang pemuas kebutuhan, sesudah barang itu dimiliki. Misalnya, komputer yang dipajang di toko akan memiliki nilai guna lebih jika sudah dimiliki oleh seorang (wartawan, pengarang, dan mahasiswa) 5. Kegunaan waktu (Time Utility) Kegunaan macam ini lebih menunjukkan, bahwa barang pemuas kebutuhan akan lebih berguna pada saat barang tersebut dimanfaatkan atau digunakan. Misalnya, jas hujan dan payung akan besar manfaatnya pada musim penghujan. Wednesday, January 18, 2023 45
  • 46. Nilai barang Nilai barang atau jasa dapat dibedakan menjadi: 1) Nilai pakai dapat dibedakan menjadi:  Nilai pakai subjektif yaitu nilai suatu barang yang diberikan seseorang dapat memenuhi kebutuhan hidupnya.  Nilai pakai objektif,yaitu nilai suatu barang karena dapat memenuhi kebutuhan hidup setiap orang. Wednesday, January 18, 2023 46
  • 47. Lanjutan… • Nilai tukar dibedakan menjadi: 1) Nilai tukar subjektif yaitu kemampuan suatu barang berkaitan dengan penilaian seseorang untuk dapat ditukarkan dengan barang lain. 2) Nilai tukar objektif, yaitu nilai tukar barang ang dapat ditukarkan dengan barang lain ( bisa disebut harga). Wednesday, January 18, 2023 47
  • 48. PERILAKU KONSUMEN Dalam perilaku konsumen ada empat konsep dasar yang akan dibahas : 1) Kepuasan total ( total utility) 2) Kepuasan Marginal (marginal utylity) 3) Kepuasan total dan marginal yang semakin menurun. 4) Kepuasan yang sama. Wednesday, January 18, 2023 48
  • 49. Kepuasan total • Kepuasan total adalah kepuasan dari mengkonsumsi barang atau jasa tertentu dalam suatu periode waktu. Contoh: Pembelian sawo oleh para konsumen di kebanyakan super market meningkat terus dari minggu ke minggu. Wednesday, January 18, 2023 49
  • 50. Kepuasan marginal Kepuasan marjinal adalah penambahan kepuasan yang di nikmati akibat penambahan 1 unit barang atau jasa yang di konsumsi. Sebagai contoh,konsumsi 1 buah jeruk pertama memberi kepuasan total 40. konsumsi ke 2 menghasilkan kepuasan total sebesar 70, berarti kepuasan marjinal adalah 30 (70-40) . Wednesday, January 18, 2023 50
  • 51. Kepuasan total dan marginal yang semakin menurun Konsumen berusaha menikmati barang atau jasa yang di miliki sepuas puasnya. Setelah kepuasan dari mengkonsumsi barang atau jasa berlangsung terus menerus, sampai titik tertentu akhirnya kepuasan itu akan sampai pada tingkat kejemuan tertentu. Setelah mencapai tingkat tertentu, kepuasan tersebut akan menurun. Wednesday, January 18, 2023 51
  • 52. Kepuasan yang sama Konsumen, selain mencari kepuasan untuk suatu barang dan jasa tertentu, juga mencari kepuasan akan barang (jasa) dan kebutuhan lainnya. Gejala ini dapat kita pahami mengingat kebutuhan manusia yang beragam. Hanya saja, manusia memiliki pendapatan yang terbatas, sehingga hanya mampu mengkonsumsi barang (jasa) yang terbatas pula. Dalam kegiatan konsumsipun, manusia juga dihadapkan pada kondisi konsumsi yang memberikaan tingkat kepuasan yang sama. Wednesday, January 18, 2023 52
  • 53. 2. Faktor – faktor yang mempengaruhi komsumsi • Tingkat pendapatan • Harga barang dan jasa itu sendiri • Sera masyarakat • Harga barng subtitusi ( pengganti ) • Prakiraan terhadap masa depan • Lingkungan sosial budaya Wednesday, January 18, 2023 53
  • 54. 3. Pendekatan perilaku konsumen a. Pendekatan kardinal Nilai guna barang dikelompokan sebagai berikut: 1. Nilai guna total (total utility) 2. Nilai guna marginal (marginal utility) b. Pendekatan ordinal Wednesday, January 18, 2023 54
  • 55. Pendekatan Perilaku Konsumen A. PENDEKATAN KARDINAL, tingkat kepuasan konsumen diukur secara kuantitatif berupa angka. Nilai guna barang dikelompokkan sebagai berikut 1. Nilai guna total, yaitu nilai kepuasan seluruh konsumen karena mengonsumsi barang atau jasa tertentu 2. Nilai guna marginal, yaitu tambahan niali kepuasan yang diperoleh konsumen sebagai akibat bertambahnya barang yang dikonsumsi Wednesday, January 18, 2023 55
  • 56. HUKUM GOSSEN I Wednesday, January 18, 2023 JIKA ,JUMLAH BARANG YANG DIKONSUMSI DALAM JANGKA WAKTU TERTENTU TERUS DITAMBAH,KEPUASAN TOTAL YANG DIPEROLEH JUGA BERTAMBAH.AKAN TETAPI,KEPUASAN MARGINALNYA SEMAKIN BERKURANG.BAHKAN JIKA KONSUMSI TERUS DILAKUKAN PADA AKHIRNYA TAMBAHAN KEPUASAN YANG DIPEROLEH MENJADI NEGATIF DAN KEPUASAN TOTAL KAN BERKURANG 56
  • 57. B. Teori Nilai Guna Ordinal (Ordinal Theory) Menurut teori ini kegunaan suatu barang dan jasa tidak dapat dihitung, hanya dapat dibandingkan. Teori Ordinal dijelaskan oleh kurva indeferensi. Kurva indeverensi dipergunakan untuk menentukan suatu keseimbangan pembelian konsumen dari dua produk dan menganalisis pengaruh perubahan harga relatif dari kedua produk tersebut terhadap jumlah yang diminta. Wednesday, January 18, 2023 57
  • 58. HUKUM GOSSEN II Wednesday, January 18, 2023 JIKA SEORANG KONSUMEN AKAN MEMBAGI-BAGI PENGELUARANNYA UNTUK MEMBELI BERBAGAI MACAM BARANG SEDEMIKIAN RUPA ,SEHINGGA KEBUTUHANNYA TERPENUHI SECARA SEIMBANG 58
  • 59. Ciri-ciri perilaku konsumtif 1. Memiliki sikap boros dalam membelanjakan dana tanpa memperhatikan nilai guna barang yang dibeli 2. Membeli barang tanpa memperhatikan prioritas kebuyuhan 3. Mementingkan selera dan keinginan bukan kebutuhan hidupnya Wednesday, January 18, 2023 59
  • 60. PERILAKU PRODUSEN DALAM KEGIATAN EKONOMI Produksi adalah kegiatan menghasilkan atau menambah nilai guna barang dan jasa dalam rangka memenuhi kebutuhan hidup. Tujuan produksi : 1. Menciptakan atau menambah nilai guna barang atau jasa 2. Menghasilkan barang atau jasa yang berkualitas 3. Memenuhi kebutuhan sesuai tingkat peradaban dan kemajuan tekhnologi 4. Mengganti barang yang rusak atau habis 5. Memenuhi kebutuhan pasar dalam negeri dan luar negeri Wednesday, January 18, 2023 60
  • 62. Sumber daya alam adalah sesuatu yang dapat dimanfaatkan untuk berbagai kepentingan dan kebutuhan hidup manusia agar hidup lebih sejahtera yang ada di sekitar alam lingkungan hidup kita A. Sumber daya alam berdasarkan jenis : - Sumber daya alam hayati / biotik adalah sumber daya alam yang berasal dari makhluk hidup. contoh : tumbuhan, hewan, mikro organisme, dan lain- lain - Sumber daya alam non hayati / abiotik adalah sumber daya alam yang berasal dari benda mati. contoh : bahan tambang, air, udara, batuan, dan lain-lain Wednesday, January 18, 2023 62
  • 63. B. Sumber daya alam berdasarkan sifat pembaharuan : - Sumber daya alam yang dapat diperbaharui / renewable yaitu sumber daya alam yang dapat digunakan berulang-ulang kali dan dapat dilestarikan. contoh : air, tumbuh-tumbuhan, hewan, hasil hutan, dan lain-lain - Sumber daya alam yang tidak dapat diperbaharui / non renewable ialah sumber daya alam yang tidak dapat di daur ulang atau bersifat hanya dapat digunakan sekali saja atau tidak dapat dilestarikan serta dapat punah. contoh : minyak bumi, batubara, timah, gas alam. - Sumber daya alam yang tidak terbatas jumlahnya / unlimited contoh : sinar matahari, arus air laut, udara, dan lain lain. Wednesday, January 18, 2023 63
  • 64. KURVA TENAGA KERJA PENJELASAN • ss : penawaran tenaga kerja pertama • s1s1 : penawaran tenaga kerja kedua • s2s2 : penawaran tenaga kerja ketiga • dd : permintaan tenaga kerja • w : tingkat upah Wednesday, January 18, 2023 64
  • 65. Tenaga kerja adalah orang yang terlibat dalam proses produksi. Berdasarkan kualitasnya: a.Tenaga kerja terdidik Tenaga kerja terdidik adalah tenaga kerja yang memiliki suatu keahlian atau kemahiran dalam bidang tertentu dengan cara sekolah atau pendidikan formal dan nonformal. Contohnya: pengacara,dokter, guru, dan lain-lain. b.Tenaga kerja terlatih Tenaga kerja terlatih adalah tenaga kerjayang memiliki keahlian dalam bidang tertentudengan melalui pengalaman kerja. Tenaga kerja terampil ini dibutuhkan latihan secara berulang-ulang sehingga mampu menguasai pekerjaan tersebut. Contohnya: apoteker, ahli bedah, mekanik, dan lain-lain. c.Tenaga kerja tidak terdidik dan tidak terlatih Tenaga kerja tidak terdidik dan tidak terlatih adalah tenaga kerja kasar yang hanya mengandalkan tenaga saja. Contoh: kuli, buruh angkut, pembantu rumah tangga, dan sebagainya Wednesday, January 18, 2023 65
  • 66. Sumber daya modal Sumber daya modal meliputi teknologi, peralatan, informasi, dan fasilitas fisik. Sumber daya modal merupakan hasil karya manusia. Modal dapat dikelompokkan menjadi sebagai berikut: 1. Menurut wujudnya, modal dikelompokkan sebagai berikut: a. Uang, merupakan dana yang dapat dipergunakan untuk membeli sarana, alat, dan bahan yang dipergunakan dalam produksi. b. Barang merupakan alat yang digunakan untuk proses produksi. Contoh: tanah, gedung, mesin, dan alat transportasi. 2. Menurut sifatnya, modal dikelompokkan sebagai berikut: a. Modal tetap, adalah modal yang dapat digunakan lebih dari satu kali masa produksi. Contoh: gedung dan mesin. b. Modal lancar, adalah modal yang hanya sekali dipakai dalam proses produksi langsung habis. Contohnya bahan baku seperti kapas untuk membuat kain, gandum untuk membuat kue, dan sebagainya. Wednesday, January 18, 2023 66
  • 67. Lanjutan..... 3. Menurut subjeknya, modal dikelompokkan sebagai berikut: a. Modal perorangan, merupakan modal yang dimiliki oleh satu orang. Contoh: sewa tanah, upah, dan bunga deposito. b. Modal kemasyarakatan, merupakan modal yang berasal dari banyak orang dan untuk kepentingan orang banyak. Contoh: jalan, jembatan, dan sekolah. 4. Menurut bentuknya, modal dikelompokkan sebagai berikut: a. Modal konkret (nyata), merupakan modal yang terlihat jelas dalam proses produksi. Contoh: mesin, peralatan, dan uang. b. Modal abstrak, merupakan modal yang tidak terlihat namun kegunaannya dapat dirasakan. Contoh: keahlian dan kepercayaan masyarakat. 5. Menurut sumbernya, modal dikelompokkan sebagai berikut: a. Modal sendiri, merupakan modal yang berasal dari pemilik perusahaan. Contoh: saham cadangan dan laba yang tidak dibagi. b. Modal pinjaman, merupakan modal yang diperoleh dari pihak lain. Contoh: pinjaman dari lembaga keuangan atau perorangan. Wednesday, January 18, 2023 67
  • 68. Kewirausahaan Kewirausahaan (Entrepreneurship)atau Wirausaha adalah proses mengidentifikasi, mengembangkan, dan membawa visi ke dalam kehidupan. Ciri-ciri dan Sifat kewirausahaan • Untuk dapat mencapai tujuan yang diharapkan, maka setiap orang memerlukan ciri-ciri dan juga memiliki sifat-sifat dalam kewirausahaan. Ciri-ciri seorang wirausaha adalah: • Percaya diri • Berorientasikan tugas dan hasil • Berani mengambil risiko • Kepemimpinan • Keorisinilan • Berorientasi ke masa depan • Jujur dan tekun Wednesday, January 18, 2023 68
  • 69. Sifat-sifat seorang wirausaha adalah: 1. Memiliki sifat keyakinan, kemandirian, individualitas, optimisme. 2. Selalu berusaha untuk berprestasi, berorientasi pada laba, memiliki ketekunan dan ketabahan, memiliki tekad yang kuat, suka bekerja keras, energik dan memiliki inisiatif. 3. Memiliki kemampuan mengambil risiko dan suka pada tantangan. 4. Bertingkah laku sebagai pemimpin, dapat bergaul dengan orang lain dan suka terhadap saran dan kritik yang membangun. 5. Memiliki inovasi dan kreativitas tinggi, fleksibel, serba bisa dan memiliki jaringan bisnis yang luas. 6. Memiliki persepsi dan cara pandang yang berorientasi pada masa depan. 7. Memiliki keyakinan bahwa hidup itu sama dengan kerja keras. Wednesday, January 18, 2023 69
  • 70. FUNGSI PRODUKSI Fungsi produksi adalah suatu fungsi atau persamaan yang menggambarkan hubungan fungsional antara jumlah faktor produksi (input) yang digunakan dengan jumlah produk yang dihasilkan (output) per satuan waktu tanpa memperhatikan harga faktor produksi ataupun harga produksi. Wednesday, January 18, 2023 70
  • 71. Secara matematis, fungsi produksi dirumuskan sebagai berikut : Wednesday, January 18, 2023 Q = f (R,L C,E) Keterangan : Q = Quantity/ Jumlah barang produksi f = Function/ simbol persamaan fungsional R = Resources / sumber daya alam L = Labour/ tenaga kerja C = Capital/ modal E = Entrepreneurship/ kewirausahaan 71
  • 72. Perilaku Produsen Perilaku produsen sering kali disebut teori produksi. Teori produksi menggambarkan perilaku produsen dalam memproduksi barang atau jasa. Teori produksi yang sederhana menggambarkan keterkaitan antara jumlah produksi dengan faktor produk yang digunakan dalam proses produksi, atau dalam kata lain teori produksi memuat penjelasan mengenai dinamika hubungan antara inpu dan output produksi. Wednesday, January 18, 2023 72
  • 73. Produksi Marjinal Setiap penambahan satu unit faktor produksi akan menambaha sejumlah unit produksi, sebagai contoh tambahan jumlah tenaga kerja akan mengakibatkan jumlah output bertambah, meskipun jumlah faktor produksi lainnya dianggap tetap.penambahan output semacam ini dinamakan Produksi Marjinal. Wednesday, January 18, 2023 73
  • 74. Untuk mengetahui produksi marjinal, terlebih dahulu kita perlu mengetahui dua hal. Hal pertama adalah penambahan jumlah tenaga kerja. Hal kedua adalah Penambahan jumlah produksi secara keseluruhan atau penambahan total produksi. Lebih jauh dari kedua hal tersebut dapat juga diketahui produksi rata-rata. Wednesday, January 18, 2023 74
  • 75. Lanjutan.... Jika dirumuskan secara matematis produksi marjinal akan menjadi sebagai berikut: MP = ∆ TP/∆ L Sementara itu produksi rata-rata (AP) dirumuskan secara matematis sebagai berikut: AP = TP/L Keterangan: TP: Total produksi (total production) L: Tenaga kerja (labour) MP: Produksi marjinal (marginal production) AP: Produksi rata-rata (average production) : Selisih atau perubahan Wednesday, January 18, 2023 75
  • 76. Hukum Produksi Marjinal yang semakin menurun Hubungan antara total produksi, produksi marjinal, dan produksi rata-rata menimbulkan hukum produksi marjinal yang semakin menurun (the law of diminishing marginal return). Menurut hukum ini, apabila faktor produksi ( tenaga kerja ) ditambah terus menerus sebanyak unit tertentu, pada mulanya total produksi akan semakin meningkat. Akan tetapi, hingga titik tertentu tambahan produksi akan menurun dan akhirnya negatif. Wednesday, January 18, 2023 76
  • 77. Produksi yang sama Pada tingkatan-tingkatan produksi tertentu, proses produksi memiliki jumlah output yang sama meskipun menggunakan sejumlah kombinasi faktor produksi yang berbeda. Hal ini dikarenakan satu faktor produksi dapat mensubtitusi faktor produksi yang lain. Wednesday, January 18, 2023 77
  • 78. Diminshing Marginal Physical Productivity Wednesday, January 18, 2023 TANAH (K) TENAGA(I) TOTAL PROD.(Q) PROD RATA- RATA(APPI) PROD MARGINAL( MPPI) 1 0 0 0 1 1 10 10 10 1 2 30 15 20 1 3 60 20 30 1 4 80 20 20 1 5 90 18 10 1 6 96 16 6 1 7 98 14 2 1 8 98 12,3 0,7 1 9 99 11 0,3 1 10 99 9,9 0 1 11 97 8,8 -2 1 12 92 7,7 -5 78
  • 79. Dari data-data yang terdapat ditabel tersebut dapat dibuat grafiknya seperti dibawah ini: Wednesday, January 18, 2023 79
  • 80. 4. The Law of Diminishing Returns Dalam hubungannya dengan produksi jangka pendek, di mana satu factor produksi bersifat variabel dan factor-faktor produksi lainya tetap, akan dijumpai suatu kenaikan produksi total apabila kita menambah factor produksi variabel secara terus menerus, produksi total akan bertambah terus tetapi dengan tambahan yang semakin kecil, dan setelah seatu jumlah tertentu akan mencapai maksimum dan kemudian menurun. Teori perilaku produsen mempelajari bagaimana seorang produsen memilih kombinasi faktor-faktor produksi yang akan digunakan untuk menghasilkan sejumlah barang (produk) dan jasa dengan biaya serendah-rendahnya. Wednesday, January 18, 2023 80
  • 81. Pasar Faktor Produksi Memiliki karakter yang khas bila dibandingkan dengan pasar barang dan jasa. Adapun ciri-ciri pasar faktor produksi antar lain sebagai berikut : 1. Pasar faktor produksi tidak berwujud fisik tetapi berwujud dengan kegiatan. 2. Permintaan dan penawaran faktor produksi dilakukan dalam jumlah besar 3. Jenis penawaran dan permintaan faktor produksi sesuai dengan produksi yang dihasilkan. 4. Penawaran faktor produksi sering kali merupakan monopoli sementara permintaan faktor produksi bersifat kolektif. Wednesday, January 18, 2023 81
  • 82. 5. PERILAKU PRODUSEN YANG BERETIKA Perilakuprodusen yang beretika antara lain, Memberikan keuntungan bagi pemilih perusahaan (Stakholders) Menjaga dan merawat kelestarian lingkungan Menghindari kegiatan operasional yang tidak etis memahami peraturan perundang-udangan yang berlaku Menumbuhkan kepercayaan masyarakat terhadap perusahaan. Memberikan sumbangan sosial bagi masyarakat sekitar lokasi perusahaan Wednesday, January 18, 2023 82
  • 83. Kurva modal Gambar kurva Penjelasan • DD : permintaan modal pertama • D1D1 : permintaan modal kedua • D2D2 : permintaan modal ketiga • SS : penawaran modal Wednesday, January 18, 2023 83
  • 84. Kurva tanah Gambar kurva Penjelasan • SS : penawaran tanah • DD : permintaan pertama • D1D1 : permintaan kedua • D2D2 : permintaan ketiga • R : harga sewa tanah Wednesday, January 18, 2023 84
  • 85. BAB 4 CIRCULAIR FLOW DIAGRAM DAN PELAKU EKONOMI Wednesday, January 18, 2023 85
  • 86. Wednesday, January 18, 2023 Pelaku ekonomi R.T konsumsi R.T produksi R.T negara Masyarakat LN Model kegiatan ekonomi terbuka ( 4 sektor) Model kegiatan ekonomi sederhana (2 sektor) Model dengan campur tangan pemerintah (3 sektor) 86
  • 87. Siklus Aktivitas ekonomi dapat diartikan sebagai pola hubungan yang saling berkaitan dan saling mempengaruhi dari para pelaku ekonomi • Siklus ekonomi sederrhana Wednesday, January 18, 2023 87
  • 88. Siklus Ekonomi 3 sektor Wednesday, January 18, 2023 Dalam siklus aktivitas ekonomi 3 sektor terjadi hubungan timbal balik antara rumah tangga konsumsi, rumah tangga produksi dan rumah tangga pemerintah. Sebagai pelaku ekonomi, pemerintah berusaha untuk melakukan produksi terutama jasa-jasa produktif. Dan biaya yang digunakan salah satunya diperoleh dari pajak yang dibayarkan oleh rumah tangga konsumsi dan rumah tangga produksi 88
  • 89. Masyarakat luar negeri e k s p o r Dalam negeri I m p o r Wednesday, January 18, 2023 89
  • 90. • Bagi Pemerintah diagram interaksi bermanfaat sebagai alat bantu untuk : 1. Membuat pola pembangunan nasinal 2. Mengatur dan mengontrol arus barang dan jasa dan faktor-faktor produksi 3. Mengatur dan mengontrol arus peredaran uang 4. Membuat APBN 5. Mengatur distribusi pendapatan nasional 6. Menentukan struktur ekonomi nasioanl 7. Mengetahui hak dan kewajiban pemerintah kepada masyarakat Wednesday, January 18, 2023 90
  • 91. Rumah Tangga konsumsi Rumah tangga Perusahaan Rumah tangga Negara Masyarakat Luar negeri Wednesday, January 18, 2023 91
  • 92. Peran Rumah Tangga Konsumen • Sebagai konsumen • Sebagai penyedia faktor produks Peran Rumah Tangga Produksi • Sebagi produsen • Sebagai pengguna faktor produksi • Sebagai agen pembangunan Wednesday, January 18, 2023 92
  • 93. Peran Rumah Tangga Pemerintah • Sebagai pengatur • Sebagai produsen • Sebagai konsumen Peran Masyarakat Ekonomi Luar Negeri • Pertukaran Tenaga Kerja • Pinjaman • Penanaman modal • Perdagangan internasional Wednesday, January 18, 2023 93
  • 95. Wednesday, January 18, 2023 95 Pasar Titik Ekuilibrum Terwujud Dalam Harga Keseimbangan akan menghasilkan Dipengaruhi oleh Permintaan Penawaran Dijelaskan Oleh Dipengaruhi Oleh Dijelaskan oleh Dipengaruhui Oleh Hukum Penawaran: Jumlah barang atau jasa yang ditawarkan akan bertambah jika harga naik dan akan berkurang jika harga turun atau perubahan penawaran berbanding lurus dengan harga 1. Hrga barang itu sendiri 2. Teknologi Produksi 3. Munculnya produsen baru 4. Harga faktor-faktor Produksi 5. Harapan 6. Harga barang lain yang berhubungan Hukum Permintaan: jumlah barang atau jasa yang diminta akan bertambah jika harga turun dan akan berkurang jika harga naik pada periode tertentu 1. Harga barang itu 2. Selera 3. Pendapatan 4. Jumlah Penduduk 5. Harpan 6. Harga barang lain yang berhubungan
  • 97. Faktor-faktor yang Mempengaruhi Permintaan •Harga barang itu sendiri •Harga barang substitusi dan komplementer •Pendapatan masyarakat •Intensitas kebutuhan •Pertambahan penduduk •Selera (Taste) Wednesday, January 18, 2023 97
  • 98. HUKUM PERMINTAAN Wednesday, January 18, 2023 JUMLAH BARANG ATAU JASA YANG DIMINTAAKAN BERTAMBAH JIKA HARGA TURUN DAN AKAN BERKURANG JIKA HARGA NAIK PAD A PERIODE TERTENTU 98
  • 99. Kurva permintaan • Kurva permintaan (demand curve) adalah kurva yang menggambarkan hubungan antara harga dengan jumlah barang yang diminta. Sesuai dengan hukum permintaan, maka bentuk kurva permintaan melereng dari kiri atas ke kanan bawah atau dari kanan bawah ke kiri atas. Wednesday, January 18, 2023 99
  • 100. Fungsi Permintaan Fungsi permintaan diartikan hubungan antara jumlah barang yang diminta dengan berbagai faktor yang mempengaruhinya. Wednesday, January 18, 2023 Q = -aP + b 100
  • 101. keterangan Q = quantity, kuantitas atau jumlah barang P = price, harga barang. a = koefisien P b = konstanta P1 = harga mula- mula P2 = Harga Setelah mengalami kenaikan Q1 = Jumlah barang mula-mula Q2 = Jumlah barang setelah mengalami kenaikan atau penurunan Wednesday, January 18, 2023 101
  • 102. Pergeseran Kurva Permintaan Penjelasan • Kurva permintaan dapat bergeser ke kanan dan ke kiri, jika keadaan lain yang ceteris paribus tidak dipenuhi. Apabila pendapatan seseorang bertambah, maka permintaan barang yang akan dibeli juga bertambah, sehingga kurva bergeser ke kanan. Sebaliknya apabila pendapatan seseorang berkurang, maka permintaan juga berkurang, sehingga kurva bergeser ke kiri. Jika digambarkan dalam bentuk grafik akan tampak sebagai berikut. Gambar kurva Wednesday, January 18, 2023 102
  • 103. Untuk memahami hubungan permintaan dengan harga, amatilah tabel berikut ini Tabel Harga Permintaan Rp. 1.000,00 20 unit Rp. 900,00 40 unit Rp. 700,00 60 unit Rp. 500,00 80 unit Rp. 300,00 100 unit Kurva Wednesday, January 18, 2023 103
  • 104. Elastisitas Permintaan Pada saat harga Rp400,00 jumlah barang yang diminta 30 unit, kemudian harga turun menjadi Rp360,00 jumlah barang yang diminta 60 unit. Hitunglah besar koefisien elastisitasnya! Jawab: Wednesday, January 18, 2023 104
  • 105. a. Macam-Macam Elastisitas Permintaan Elastisitas permintaan terdiri atas lima macam. Keterangan: % ΔQd = Persentase perubahan jumlah barang yang diminta % ΔPd = Persentase perubahan harga barang Wednesday, January 18, 2023 105
  • 106. b. Kurva Elastisitas Permintaan Kurva Elastisitas Permintaan Wednesday, January 18, 2023 106
  • 107. c. Menghitung Elastisitas Permintaan secara Matematis Dari rumus elastistas: menunjukkan, bahwa: adalah turunan pertama dari Q atau Q1. Wednesday, January 18, 2023 107
  • 108. Contoh 1: Fungsi permintaan suatu barang ditunjukkan oleh persamaan Q = 50 – -P. Tentukan besar elastisitas permintaan pada tingkat harga P = 80! Jawab: Diket: P = 80, maka Q = 50 – 1/2 (80) Q = 50 – 40 Q = 10 Wednesday, January 18, 2023 108
  • 110. Contoh 2: Diketahui fungsi permintaan P = 100 – 2Q. Hitung elastisitas permintaan pada tingkat harga P = 50! Jawab: Wednesday, January 18, 2023 110
  • 111. Faktor-faktor yang Mempengaruhi Penawaran • Harga barang itu sendiri • Teknik / Biaya produksi • Harga sumber produksi • Perkiraan harga di masa yang akan datang Wednesday, January 18, 2023 111
  • 112. HUKUM PENAWARAN Wednesday, January 18, 2023 JIKA BARANG YANG DITAWARKAN AKAN MENINGKAT APABILA HARGA NAIK, DAN AKAN BERKURANG JIKA HARGA TURUN ATAU PERUBAHAN PENAWARAN BERBANDING LURUS DENGAN PERUBAHAN HARGA 112
  • 113. Kurva penawaran • Kurva Penawaran Kurva penawaran (supply curve) adalah kurva yang menggambarkan hubungan antara harga dengan jumlah barang yang dijual atau ditawarkan pada masing-masing tingkat harga. Sudah menjadi sifat produsen/penjual bahwa bila harga naik, mereka akan menambah jumlah barang yang dijual dan sebaliknya. Sehingga bentuk kurva penawaran melereng dari kiri bawah ke kanan atas atau dari kanan atas ke kiri bawah. Wednesday, January 18, 2023 113
  • 114. Fungsi Penawaran fungsi penawaran diartikan hubungan antara tingkat harga dan jumlah barang yang ditawarkan dapat dinyatakan dalam sebuah fungsi, yaitu fungsi penawaran keterangan Q = quantity, kuantitas atau jumlah barang P = price, harga barang. a = koefisien P b = konstanta Wednesday, January 18, 2023 Q = aP + b 114
  • 115. Pergeseran kurva penawaran Penjelasan Pergeseran Kurva Penawaran Bentuk kurva penawaran tersebut akan dapat bergeser ke kanan jika jumlah barang yang diproduksi melimpah karena kemajuan teknologi/karena laba yang diinginkan. Sebaliknya kurva penawaran bergeser ke kiri jika jumlah produksinya menurun Gambar Wednesday, January 18, 2023 115
  • 118. Elastisitas Penawaran Elastisitas penawaraan (elasticity of supply) adalah pengaruh perubahan harga terhadap besar kecilnya jumlah barang yang ditawarkan atau tingkat kepekaan perubahan jumlah barang yang ditawarkan terhadap perubahan harga barang. Adapun yang dimaksud koefisien elastisitas penawaran adalah angka yang menunjukkan perbandingan antara perubahan jumlah barang yang ditawarkan dengan perubahan harganya. Besar kecilnya koefisien elastisitas penawaran dapat dihitung dapat dengan rumus sebagai berkut. Wednesday, January 18, 2023 118
  • 119. Keterangan: ΔQ : perubahan jumlah penawaran ΔP : perubahan harga barang P : harga barang mula-mula Q : jumlah penawaran mula-mula Es : elastisitas penawaran Wednesday, January 18, 2023 119
  • 120. Contoh: Pada saat harga Rp500,00 jumlah barang yang ditawarkan 40 unit, kemudian harga turun menjadi Rp300,00 jumlah barang yang ditawarkan 32 unit. Hitunglah besarnya koefisien elastisitas penawarannya! Jawab: Wednesday, January 18, 2023 120
  • 121. Macam-macam Elastisitas Penawaran Keterangan: % ΔQs : Persentase perubahan jumlah barang yang ditawarkan % ΔPs : Persentase perubahan harga barang Wednesday, January 18, 2023 121
  • 122. b. Kurva Elastisitas Penawaran Kurva Elastisitas Penawaran Wednesday, January 18, 2023 122
  • 123. Cara praktis menentukan besarnya elastisitas tanpa mencari turunan Q atau Q1, yaitu: 1) Jika persamaan fungsi menunjukkan P = a – bQ (fungsi permintaan) dan P = a + bQ (fungsi Penawaran), maka rumus elastisitasnya adalah sebagai berikut. Wednesday, January 18, 2023 123
  • 124. Contoh 1: Diketahui fungsi permintaan P = 100 – 2Q. Hitung elastisitas permintaan pada tingkat harga P = 50! Jawab: Dengan cara biasa Jika P = 50, maka 50 = 100 – 2Q 2Q = 50 Q = 25 Wednesday, January 18, 2023 124
  • 125. Contoh 3: Diketahui Fungsi penawaran P = -100 + 2Q. Hitung elastisitas penawaran pada tingkat harga P = 400! Jawab: Dengan cara biasa Jika P = 400, maka 400 = -100 + 2Q -2Q = -500 Q = 250 Wednesday, January 18, 2023 125
  • 126. 2) Jika persamaan fungsi menunjukkan Q = a – bP (fungsi permintaan) dan Q = a + bP (fungsi penawaran), maka rumus elastisitasnya adalah sebagai berkut: Contoh 1: Fungsi permintaan suatu barang ditunjukkan oleh persamaan Q =50 – 1/2 P. Tentukan besar elastisitas permintaan pada tingkat harga P = 80! Jawab: Dengan cara biasa Jika P = 80, maka Q =50 – 1/2 (80) Q = 50 – 40 Q = 10 Wednesday, January 18, 2023 126
  • 127. Contoh 1: Fungsi permintaan suatu barang ditunjukkan oleh persamaan Q =50 – 1/2 P. Tentukan besar elastisitas permintaan pada tingkat harga P = 80! Jawab: Dengan cara biasa Jika P = 80, maka Q =50 – 1/2 (80) Q = 50 – 40 Q = 10 Wednesday, January 18, 2023 127
  • 128. Contoh 2: Fungsi penawaran suatu barang ditunjukkan oleh persamaan Q = 50 + 2P. Tentukan besar elastisitas penawaran pada tingkat harga P = 50! Jawab: Dengan cara biasa Jika P = 50, maka Q = 50 + 2(50) Q = 50 + 100 Q = 150 Wednesday, January 18, 2023 128
  • 129. Harga keseimbangan adalah harga yang menunjukkan keseimbangan antara jumlah barang yang diminta dan jumlah barang yang ditawarkan pada tingkat harga dan waktu tertentu. Harga Keseimbangan Wednesday, January 18, 2023 129
  • 130. • Proses terbentuknya Harga Keseimbangan Supaya keinginan antara kedua belah pihak dapat bertemu, maka konsumen harus berani membayar lebih tinggi dan produsen harus mau menurunkan harga, sehingga kesepakatan harga antara pihak konsumen dan pihak prosusen dapat terbentuk. Pada keadaan semacam ini, keseimbangan antara permintaan dan penawaran terjalin. Harga ini disebut sebagai harga keseimbangan atau harga pasar Wednesday, January 18, 2023 130
  • 131. 1. Keseimbangan Pasar Setelah Pajak (t) Fungsi penawaran setelah pajak adalah Qs’ = a (P- t)+b atau P’ = aQ + b + t a. Pajak yang diterima pemerintah To = QE’ x t b. Pajak yang ditanggung konsumen Tk = (PE’ – PE) x QE’ c. Pajak yang ditanggung produsen Tp = To – Tk Wednesday, January 18, 2023 131
  • 132. 2. Keseimbangan Pasar Setelah Subsidi (s) Fungsi Penawaran setelah subsidi adalah Qs’ = a (P + S) + b atau P’ = aQ + b – S a. Subsidi yang dikeluarkan pemerintah St= S+ QE’ b. Subsidi yang diterima konsumen Sk = ( PE – PE’) x QE’ c. Subsidi yang diterima produsen Sp= St - Sk Wednesday, January 18, 2023 132
  • 133. • Dampak pergeseran kurva permintaan dan penawaran terhadap keseimbangan pasar • A. Pergeseran kurva permintaan . Pada saat barang yang diminta bertambah kurva permintaan bergeser ke kanan atas . Pada saat barang yang diminta berkurang kurva permintaan bergeser ke kiri bawah B. Pergeseran kurva penawaran . Tingkat harga menurun jumlah barang yang ditawarkan bertambah akan menggeser kurva ke kanan bawah . Tingkat harga bertambah jumlah barang yang ditawarkan berkurang akan menggeser kurva ke kiri atas Wednesday, January 18, 2023 133
  • 134. Kesimpulan Bab V • Permintaan adalah sejumlah barang dan jasa yang diinginkan untuk dibeli atau dimiliki. • Penawaran adalah sejumlah barang dan jasa yang disediakan untuk dijual • Harga keseimbangan adalah harga yang menunjukkan keseimbangan antara jumlah barang yang diminta dan jumlah barang yang ditawarkan • Kurva permintaan (demand curve) adalah kurva yang menggambarkan hubungan antara harga dengan jumlah barang yang diminta Wednesday, January 18, 2023 134
  • 135. • Fungsi permintaan diartikan hubungan antara jumlah barang yang diminta dengan berbagai faktor yang mempengaruhinya • Kurva penawaran (supply curve) adalah kurva yang menggambarkan hubungan antara harga dengan jumlah barang yang dijual atau ditawarkan pada masing-masing tingkat harga • fungsi penawaran diartikan hubungan antara tingkat harga dan jumlah barang yang ditawarkan Wednesday, January 18, 2023 135
  • 136. • Kurva permintaan dapat bergeser ke kanan dan ke kiri, jika keadaan lain yang ceteris paribus tidak dipenuhi • Kurva penawaran dapat bergeser ke kanan jika jumlah barang yang diproduksi melimpah karena kemajuan teknologi/karena laba yang diinginkan. Sebaliknya kurva penawaran bergeser ke kiri jika jumlah produksinya menurun Wednesday, January 18, 2023 136
  • 137. BAB 6 PASAR BARANG DAN PASAR INPUT Wednesday, January 18, 2023 137
  • 138. Pengertian pasar • Dalam arti sempit pasar diartikan tempat pada umumnya barang atau jasa diperjualbelikan. • sedangkan secara luas diartikan sebagai proses dimana pembeli dan penjual saling berinteraksi untuk menentukan atau menetapakan harga keseimbangan . Wednesday, January 18, 2023 138
  • 139. Struktur Pasar Syarat pasar Fungsi pasar • Fungsi Distribusi • Dalam fungsi distribusi, pasar berperan memperlancar penyaluran barang dan jasa dari produsen ke konsumen. • Fungsi Pembentukan Harga • Dalam fungsi pembentukan harga, pasar berperan mewujudkan kesepakatan harga antara penjual dan pembeli. • Ada Penjual • Ada Pembeli • Ada Uang • Ada Barang • Ada Tempat . Wednesday, January 18, 2023 139
  • 140. Macam - Macam Pasar. Macam-macam Pasar Berdasarkan jenisnya, pasar dibedakan menjadi 2 yaitu : 1) Pasar Barang Konsumsi Yaitu tempat untuk memperjualbelikan barang-barang konsumsi. Contohnya : barang-barang kebutuhan sehari- hari seperti sayur mayur, dll. 2) Pasar Barang Produksi Adalah tempat untuk memperdagangkan faktor-faktor produksi. Contohnya : mesin-mesin produksi, alat pertanian dan alat transportasi. Wednesday, January 18, 2023 140
  • 141. Lanjutan… Menurut luas jaringan distribusi, pasar dibedakan menjadi : a. Pasar Setempat Adalah pasar yang hanya digunakan oleh anggota masyarakat yang meliputi suatu daerah kecil tertentu. b. Pasar Daerah Adalah pasar yang meliputi daerah tertentu, misalnya pasar-pasar di kota kabupaten. c. Pasar Nasional Merupakan pasar yang meliputi suatu wilayah negara tertentu. d. Pasar Internasional Adalah pasar yang memperdagangkan barang-barang yang penjual dan pembelinya meliputi seluruh dunia. Wednesday, January 18, 2023 141
  • 142. Menurut waktu bertemunya penjual dan pembeli, pasar dibedakan menjadi : a. Pasar Harian Yaitu pasar yang berlangsung setiap hari. b. Pasar Mingguan Yaitu pasar yang berlangsung seminggu/sepekan sekali. c. Pasar Bulanan Yaitu pasar yang berlangsung sebulan sekali. d. Pasar Tahunan Yaitu pasar yang berlangsung setahun sekali. Pasar ini bersifat nasional bahkan internasional. • Wednesday, January 18, 2023 142
  • 143. Menurut sifatnya, pasar dibedakan menjadi : a. Pasar Konkret / Nyata Pasar ini merupakan tempat bertemunya penjual dan pembeli untuk melakukan transaksi jual beli. Dalam pasar nyata terdapat penjual, pembeli dan barang yang diperjualbelikan dalam suatu tempat. b. Pasar Abstrak Adalah proses interaksi (hubungan timbal balik) yang dilakukan penjual dan pembeli dalam rangka mencapai kesepakatan harga dan barang (output) yang akan diperjualbelikan. Wednesday, January 18, 2023 143
  • 144. • Menurut hubungan proses pasar : a. Pasar Input (faktor-faktor produk) b. Pasar Output (hasil produk) • Menurut struktur/bentuk : a. Pasar Persaingan Sempurna b. Pasar Persaingan Tidak Sempurna • Peranan Pemerintah a. Menetapkan harga dasar/eceran b. Menetapkan harga maksimum c. Sebagai pemberi subsidi d. Penarik pajak. Wednesday, January 18, 2023 144
  • 145. Bentuk – Bentuk Pasar Barang A. Pasar persaingan sempurna Adalah bentuk pasar yang terdapat penjual dan pembeli dalam jumlah besar sehingga didalam pasar tidak ada dalam pasar tidak ada yang bisa mempengaruhi harga. Ciri-ciri Pasar Persaingan Sempurna : a. Jumlah penjual dan pembeli masing-masing banyak dan mereka masing-masing bertindak sebagai penerima harga b. Jenis barang yang diperjualbelikan bersifat homogen (sama). Wednesday, January 18, 2023 145
  • 146. c. Adanya kebebasan bagi penjual dan pembeli untuk keluar masuk pada bidang usaha atau pasar barang yang bersangkutan. d. Setiap pembeli dan penjual memiliki pengetahuan yang sempurna tentang keadaan pasar. e. Adanya mobilitas sumber daya yang ada secara sempurna, artinya pembeli mudah untuk mendapatkan barang dan penjual mudah untuk mendapatkan sumber daya produksi. f. Tidak ada campur tangan pemerintah. Wednesday, January 18, 2023 146
  • 147. Pasar persaingan sempurna Kelebihan a. Kelebihan : 1) Mampu mendorong penghematan 2) Tidak memerlukan iklan 3) Pembeli dan penjual bebas bertindak 4) Harga tidak dikendalikan oleh satu penjual atau satu pembeli. Kelemahan b. Kelemahan : 1) Tidak ada dana untuk penelitian dan pengembangan produk 2) Terbatasnya kebebasan memilih bagi pembeli 3) Produsen memberi gaji dan upah terlalu rendah demi penghematan. Wednesday, January 18, 2023 147
  • 148. B. Pasar persaingan tidak sempurna Adalah bentuk pasar yang jumlah penjual dan pembelinya tidak seimbang. Wednesday, January 18, 2023 148
  • 149. Macam – Macam Pasar Persaingan Sempurna 1. Monopoli Struktur pasar yang sangat betentangan ciri- cirinya dengan persaingan sempurna adalah pasar monopoli. Monopoli adalah suatu bentuk pasar dimana hanya terdapat satu perusahaan saja. Dan perusahaan ini menghasilkan barang yang tidak mempunyai barang pengganti yang sangat dekat. Wednesday, January 18, 2023 149
  • 150. Ciri-ciri Pasar Monopoli a. Pasar monopoli adalah industry satu perusahaan. Hanya ada satu saja perusahaan dalam industry tersebut. Dengan demikian barang atau jasa yang dihasilkan tidak dapat dibeli dari tempat lain. b. Tidak mempunyai barang pengganti yang mirip. Barang yang dihasilkan perusahaan tidak dapat digantikan oleh barang lain yang ada dalam pasar. Barang tersebut merupakan satu-satunya jenis yang barang yang seperti itu dan tidak terdapat barang mirip yang dapat. Wednesday, January 18, 2023 150
  • 151. MONOPOLI KELEBIHAN Adapun kebaikan pasar monopoli yaitu: 1. Dengan keuntungan yang diperolehnya, perusahaan dapat melakukan penelitian pengembangan produknya. 2. Adanya efisiensi usaha karena produksinya dilakukan dalam skala besar. KEKURANGAN Adapun kelemahan pasar monopoli yaitu: 1.Tidak adanya pemerataan distribusi pendapatan. 2. Kemungkinan harga yang ditetapkan tidak dalam tingkat rendah. 3. Masyarakat tidak memiliki banyak pilihan dalam mengonsumsi barang dan jasa. Wednesday, January 18, 2023 151
  • 152. 2. OLIGOPOLI Pasar oligopoli adalah suatu bentuk persaingan pasar yang didominasi oleh beberapa produsen atau penjual dalam satu wilayah area. Wednesday, January 18, 2023 152
  • 153. CIRI-CIRI PASAR OLIGOPOLI a. Menghasilkan barang standar maupun barang berbeda corak. Industry dalam pasar oligopoly yang demikian sifaanya banyak dijumpai dalam industry yang menghasilkan bahan mentah seperti pda produsen bensin, industry baja dan alumunium dan industry bahan baku seperti industry semen dan bahan bangunan b. Kekuasaan menentukan harga adakalanya lemah dan adakalanya sangat tanggu. Dari dua kemungkinan ini, yang mana yang akan wujud tergantung kepada bentuk kerjasama di antara perusahaan- perusahaa dalam pasar oligopoly. Tanpa ada kerjasama, kekuasaan menentukan harga menjadi lebih terbatas. Apabila suatu perusahaan menurunkan harga, dalam waktu yang singkat ia akan menarik banyak pembeli. Wednesday, January 18, 2023 153
  • 154. c. Pada umumnya perusahaan oligopoly perlu melakukan promosi secara iklan. Iklan sangat diperlukan oleh perusahaan oligopoly yang menghasilkan barang yang berbeda corak. Kegiatan promosi secara iklan yang sangat aktif tersebut adalah untuk dua tujuan, yaitu menarik pembeli baru dan mempertahankan pembeli lama. Wednesday, January 18, 2023 154
  • 155. OLIGOPOLI KELEBIHAN 1. Adanya efisiensi dalam menjalankan kegiatan produksi 2. Persaingan di antara perusahaan akan memberikan keuntungan bagi konsumen dalam hal harga dan kualitas barang. KEKURANGAN 1. Dibutuhkan investasi dan modal yang besar untuk memasuki pasar, karena adanya skala ekonomis yang telah diciptakan perusahaan sehingga sulit bagi pesaing baru untuk masuk ke dalam pasar. 2. Apabila terdapat perusahaan yang memiliki hak paten atas sebuah produk, maka tidak memungkinkan bagi perusahaan lain untuk memproduksi barang sejenis. 3. Perusahaan yang telah memiliki pelanggan setia akan menyulitkan perusahaan lain untuk menyainginya. Wednesday, January 18, 2023 155
  • 156. Monopolistik Pasar monopolistik pada dasarnya adalah pasar yang berada di antara dua jenis bentuk pasar yang ekstrem, yaitu persaingan sempurna dan monopoli. Oleh karena itu sifat-sifat bentuk pasar ini mengandung unsur-unsur sifat pasar monopoli dan sifat pasar persaingan sempurna. Secara umum, pasar persaingan monopolistic dapat didefinisikan sebagai suatu pasar di mana terdapat banyak produsen/penjual yang menghasilkan dan menjual produk yang berbeda coraknya (differentiated product). Wednesday, January 18, 2023 156
  • 157. Ciri – ciri pasar monopolistik a. Terdapat banyak penjual. Terdapat banyak penjual tetapi tidak sebanyak pada pasar persaingan sempurna. Perusahaan-perusahaan dalam pasar persaingan monopolistic mempunyai ukuran yang relatif sama. b. Produknya tidak homogen (berbeda corak). Produk perusahaan persaingan monopolistic berbeda coraknya dan secara fisik mudah untuk membedakan antara produk perusahaan yang satu dengan produk perusahaan lainnya. Sifat ini adalah sifat yang penting untuk membedakannya dengan sifat pada pasar persaingan sempurna. Wednesday, January 18, 2023 157
  • 158. Monopolistik Kelebihan 1. Konsumen bebas memilih barang karena barang yang diperdagangkan memiliki berbagai corak. 2. Persaingan usaha memicu kreativitas dan produktivitas perusahaan. 3. Pemilihan barang didasari oleh jenis mutu,model,dan harga. Kelemahan 1. Konsumen mengeluarkan biaya tinggi untuk memperoleh barang. 2. Persaingan sangat ketat karena pasar didominasi produk tertentu. 3. Memungkinkan perusahaan melakukan kegiatan operasional secara tidak efisien. Wednesday, January 18, 2023 158
  • 159. Pasar Input Pasar input adalah suatu pasar yang melakukan kegiatan penawaran atas fakor- faktor produksi perusahaan yang berasal dari penawaran rumah tangga atas permintaan yang dilakukan perusahaan antara lain SDA (tanah),SDM (tenaga kerja),modal dan kewirausahaan. Wednesday, January 18, 2023 159
  • 160. 1. Pasar Input Tanah Tanah merupakan sarana perusahaan dalam melakukan proses produksi, atas penggunaan tanah perusahaan wajib memberikan balas jasa berupa sewa tanah kepada rumah tangga. Tanah merupakan faktor produksi yang jumlahnya tidak dapat diubah, ketersedian tanah yang terbatas menyebabkan adanya permintaan dan penawaran tanah hal tersebut mempengaruhi inggi rendahnya harga tanah sehingga membuat penawaran bersifat tanah bersifat inelastis sempurna Wednesday, January 18, 2023 160
  • 161. Tinggi rendahnya harga tanah dipengaruhi oleh beberapa faktor, yaitu : A. Teori kesuburan tanah Menurut teori ini harga sewa tanah semakin mahal apabila tingkat kesuburan asli tanah semakin tinggi karena dapat meningkatkan produktitas produksi B. Teori perbedaan kesuburan tanah Teori ini cenderung menitik beratkan pada terbatasnya jumlah tanah yang subur karena ketersediaannya yang langka. Semakin jarang tanah yang subur semakin tinggi harga sewa tanah yang ditawarkan oleh rumah tangga C. Teori letak tanah Menurut teori ini perbedaan harga sewa tanah dipengaruhi letak tanah. Letak tanah yan strategis memungkinkan peluang ekonomi yang lebih besar D. Teori harga derivasi tanah Teori menyatakan bahwa harga sewa tanah ditentukan pada perubahan permintaan barang yang dihasilkan oleh tanah sebagai faktor produksi Wednesday, January 18, 2023 161
  • 162. 2. Pasar input tenaga kerja • Pasar input tenaga kerja adalah pasar yang menyediakan/mepertemukan para pencari kerja dengan perusahaan baik angkatan kerja yang terdidik maupun tidak terdidik guna menjalankan proses produksi perusahaan. • A. Upah tenaga kerja upah merupakan imbalan yan diterima pekerja atas jasa yang diberikan dalam menggerakkan proses produksi barang dan jasa • B. Teori upah tenaga kerja 1. Teori upah normal upah diberikan sesuai kebutuhan hidup minimum tenaga kerja beserta keluarganya Wednesday, January 18, 2023 162
  • 163. 2. Teori upah besi besarnya upah rata-rata tenaga kerja sama dengan biaya hidup minimum buruh. Teori memungkinkan biaya produksi dapat dikeluarkan seminimal mungkin sehingga keuntungan yang akan diperoleh perusahaan semakin besar. 3. Teori dana upah pemberian upah bergantung pada kemampuan keuangan perusahaan. Jika keuntungan yang diperoleh perusahaan tinggi upah yang diberikan pada pekerja akan bertambah begtu juga sebaliknya 4. Teori upah etika Besar upah akan bergantung pada besar biaya pemeliharaan hidup dan produktivitas kerja buruh. Semakin tinggi tingkat produktivitas tenaga kerja,semakin besarupah yang diterima Wednesday, January 18, 2023 163
  • 164. 3. Pasar Input Modal Modal adalah segala sesuatu yang digunakan dalam proses produksi lanjutan pada perusahaan. Modal dapat diperoleh melalui pasar modal yang diselenggarakan oleh lemaga pemodalan. Wednesday, January 18, 2023 164
  • 165. Bunga Modal Bunga Modal adalah balas jasa yang diterima investor (pemilik modal) atas modal yang disertakannya dalam proses produksi perusahaan. Modal dapat berupa barang mentah/bahan baku, misalnya rotan untuk industri mebel, barang setengah jadi, misalnya pulp(bubur kayu) untuk industri kertas, serta barang jadi, misalnya sebuah mesin-mesin dan sejumlah uang. Perusahaan wajib memberikan bunga atau tingkat pengembalian modal yang dipinjam. Wednesday, January 18, 2023 165
  • 166. Teori Bunga Modal 1) Teori Produktivitas Dikemukakan oleh Jean Baptiste Say, ekonom dan wirausaha dari Prancis. Modal pinjaman bisa digunakan untuk kegiatan usaha produktif. Dengan demikian, perusahaan bisa meningkatkan kapasitas produksi. Kelebihan investasi modal diberikan kepada pemilik modal dalam bentuk bunga modal. Wednesday, January 18, 2023 166
  • 167. 2) Teori Pengorbanan Dikemukakan oleh Nassau Willem Senior dan Marshall, ekonom dari Inggris. Bunga modal diberikan sebagai balas jasa pemilik modal atas investasi yang tidak digunakan oleh orang atau perusahaan lain. 3) Teori Aigo Dikemukakan oleh von Bohm Bawerk, ahli ekonomi Austria. Bunga modal diberikan kepada pemilik modal atas kerugian akibat perbedaan nilai. Alasannya antara lain alasan ekonomi, yaitu nilai riil mata uang sekarang lebih tinggi daripada nilai riil mata uang pada satu tahun ke depan; alasan psikologi, yaitu adanya asumsi bahwa nilai dari alat pemuas kebutuhan pada masa datang lebih rendah; dan alasan teknik, yaitu modal baik berupa barang maupun uang dapat digunakan untuk melakukan proses produksi selanjutnya. Wednesday, January 18, 2023 167
  • 168. 4) Teori Liquidity Preference Dikemukakan oleh John Maynard Keynes, ahli ekonomi dan keuangan inggris. Bunga modal diberikan sebagai ganti rugi atas pengorbanan karena tidak mengunakan uang liquid akibat dipinjam orang lain. 5) Teori Bunga Dinamis Dikemukakan oleh J.B.Schumpeter, ekonom dari Austria. Barang modal yang digunakan dalam proses produksi akan menghasilkan laba usaha. Sebagian laba akn diberikan kepada pemilik modal. Wednesday, January 18, 2023 168
  • 169. Fungsi Pasar Input Modal Fungsinya antara lain memudahkan pengusaha memperoleh modal jangka pendek atau jangka panjang; memperlancar kegiatan pengembangan kegiatan usaha; membantu perusahaan atau masyarakat untuk memanfaatkan dananya dalam kegiatan produktif pada suatu perusahaan; serta membantu pemerintah membiayai pembangunan. Wednesday, January 18, 2023 169
  • 170. 4. Pasar Input Kewirausahaan Kewirausahaan adalah suatu kemampuan untuk berpikir kreatif dan berperilaku inovatif guna menghadapi tantangan usaha. Konstribusi yang diberikan wirausaha dalam proses produksi akan menghasilkan balas jasa berupa laba. Wednesday, January 18, 2023 170
  • 171. a. Laba Wirausaha Laba wirausaha adalah balas jasa yang diterima wirausaha dalam menjalankan kegiatan usahanya. Keberhasilan wirausaha dapat ditunjukkan dari kemampuan wirausaha mmengahdapi resiko. b. Teori Laba Wirausaha Dasar-dasar terbentuknya laba wirausaha dapat ditinjau dari teori-teori berikut ini: Wednesday, January 18, 2023 171
  • 172. 1) Teori Inovasi Dikemukakan oleh J.B. Schumpeter, ekonom dari Austria. Menurutnya, laba wirausaha merupakan balas jasa atas kemampuan pengusaha dalam mengadakan kombinasi baru atau inovasi baru dalam proses produksinya, yang meliputi penggunaanteknik produksi, penemuan bahan dasar, penentuan daerah pemasaran, penrapan manajemen, teknik produksi, dan teknik pemasaran. Penerapan ini dapat memudahkan suatu produk dalam memasuki pasar. Wednesday, January 18, 2023 172
  • 173. 2) Teori Nilai Lebih Dikemukakan oleh Karl Marx, ekonom dan politikus dari Jerman. Karl Marx menganggap tenaga kerja memiliki nilai tukar dan nilai pakai bagi wirausaha. Artinya, wirausaha harus membayar kegiatan tenaga kerja untuk memperoleh produktivitas tenaga kerja. Nilai lebih diperoleh berdasarkan selisih nilai pakai dikurangi nilai tukar. 3) Teori Keuntungan Dikemukakan oleh Jea Baptiste Say, ekonom dan wirausaha dari Prancis. Menurutnya laba yang diperoleh wirausaha akan ditentukan dari keahlian wirausaha dalam memimpin perusahaan dan mampu mengatasi resiko yang akan dihadapinya. Wednesday, January 18, 2023 173
  • 174. 4) Teori Resiko Usaha Dikemukakan Hawley, ekonom dari Amerika Serikat. Wirausaha akan menanggung resiko kerugian jika usaha yang dikelolanya mengalami kegagalan. Oleh karena itu wirausaha berhak memperoleh laba atas bagian dari pengelolaan usaha. 5) Teori Residu Dikemukakan oleh David Ricardo, ahli ekonomi dari Inggris. Wirausaha memperoleh laba jika ada kelebihan penerimaan perusahaan. Labaa wirausaha dihasilkan dari selisih pendapatan total dikurangi biaya total Wednesday, January 18, 2023 174
  • 175. c. Unsur-unsur Laba Wirausaha 1) Upah wirausaha diartikan balas jasa wirausaha atas kemampuannya dalam mengelola perusahaan. 2) Bunga modal diartikan balas jasa wirausaha karena menginvestasikan modal di suatu perusahaan. 3) Sewa tanah diartikan balas jasa wirausaha sebagai pemilik faktor produksi tanah atau lahan. 4) Premi resiko diterima wirausaha atas kemungkinan terjadinya resiko kerugian. Wednesday, January 18, 2023 175
  • 176. d. Fungsi Kewirausahaan Dalam proses produksi antara lain wirausaha akan memikirkan ide; menentukan keputusan; menanggung resiko selama proses produksi dan pemasaran berlangsung; wirausaha akan mengatur dan mengawasi proses produksi agar perusahaan dapat berjalan sesuai rencana yang diharapkan; serta menentukan cara yang paling efisien dalam rangka menjalankan proses produksi guna menghasilkan dan menyediakan barang kebutuhan masyarakat. Wednesday, January 18, 2023 176
  • 177. Daftar Pustaka • http://www.slideshare.net/IndriGustiantiII/bab-7-12117369# • http://www.slideshare.net/hairinasukesti12/ppt-pendapatan-nasional • http://www.slideshare.net/kawidian_putri/kelompok-5-16574839 • http://www.slideshare.net/SouLeLiTe/bab-6ekonomi • http://ekonomikelasx.blogspot.com/2012/02/membandingkan-pdb- dan-pendapatan-per.html • http://agungsentol.wordpress.com/2012/11/03/pasar-persaingan- tidak-sempurna/  Buku lks ekonomi penerbit intan pariwara  Buku lks semester 1  Buku paket esis kelas X  Buku paket kelas X karya Pibheta Wednesday, January 18, 2023 177
  • 178. Pembimbing Drs. Sujiono (Master of economic’s SMANESKA) Wednesday, January 18, 2023 178