SlideShare a Scribd company logo
LAPORAN HASIL PRAKTEK KERJA
INDUSTRI
DI PANTI WREDA SITI KHADIJAH CIREBON
ASUHAN KEPERAWATAN
A. Pengkajian
Nama : Ny.Y
Umur : 68 tahun
Alamat : Jl. Kasepuhan Cirebon RT.01/RW.01
Agama : Islam
Pendidikan : D3
Jenis Kelamin : Perempuan
Suku : Jawa
Status Perkawinan : Cerai mati
Tanggal Pengkajian : 19 Januari 2022
B. Pengkajian Psikologis
1. Emosi : Klien meluapkan emosinya dengan cara
menangis atau dengan bercerita.
2. Konsep diri : Klien mudah menerima masukan atau
pendapat orang lain, klien juga tipe
orang yang terbuka (mudah
menceritakan tentang kehidupan
pribadinya) dan mudah menyesuaikan
diri dengan lingkungannya.
3. Pola komunikasi : Klien saat diajak berbicara
komunikasinya baik dan jelas saat
berbicara.
4. Pola interaksi : Interaksi klien sangat baik karena klien
terlihat berinteraksi dengan sesama
lansia lain dan pengurus panti.
5. Pola pertahanan diri : Klien ketika melakukan interaksi atau
kontak mata, mata klien selalu menatap
(tidak menunduk).
Harapan Keluarga
Harapan keluarga untuk klien agar klien lebih mandiri dan juga bisa
mengikhlaskan dan mampu meluapkan masa lalunya dan agar klien dirumah tidak
merasa kesepian.
C. Pengkajian Fungsional
1. Katz Indeks
Termasuk / kategori manakah klien?
a. Mandiri dalam makan, kontinensia, menggunakan
pakaian, pergi ketoilet, berpindah tempat dan mandi.
b. Mandiri semua kecuali salah satu dari fungsi diatas.
c. Mandiri, kecuali mandi + satu fungsi yang lain.
d. Mandiri, kecuali berpakaian, mandi dan satu fungsi lain.
e. Mandiri, kecuali mandi, berpakaian, ketoilet, dan satu fungsi
yang lain.
f. Mandiri, kecuali mandi, berpakaian, ketoilet, berpindah
tempat dan satu fungsi yang lain.
g. Ketergantungan untuk semua fungsi.
Ketergantungan :
• Mandiri : berarti tanpa pengawasan, pengarahan atau bantuan aktif dari orang lain.
• Ketergantungan artinya : apabila klien menolak melakukan fungsi tersebut / tidak
mampu melakukan fungsi tersebut
2. Barthel Indeks
Termasuk manakah klien?
NO KRITERIA DENGAN
BANTUAN
MANDIRI KETERANGAN
1 Makan 10 Frekuensi : 3 x/sehari
Jumlah : 1 porsi
Jenis : Nasi
2 Minum 10 Frekuensi : Tidak tentu
Jumlah : Tidak tentu
Jenis : Air putih
3 Berpindah dari kursi
ketempat tidur,
sebaliknya
15 Frekuensi : -
4 Personal toilet (Cuci
muka, menyisir rambut,
menggosok gigi)
5 Frekuensi : 5 x/sehari
5 Keluar masuk toilet
(Mencuci pakaian,
menyeka tubuh)
10 Frekuensi : 1 x/sehari
6 Mandi 15 Frekuensi : 3 x/sehari
7 Jalan dipermukaan datar 5 Frekuensi : -
8 Naik turun tangga 10 Frekuensi : -
9 Mengenakan pakaian 10 Frekuensi : -
10 Kontrol bowel (BAB) 10 Frekuensi : 2 x/sehari
Konsistensi : jika sedang
sakit cair
11 Kontrol Beladder (BAK) 10 Frekuensi : 7 x/sehari
Jumlah : Tidak menentu
Warna : Kuning
12 Olahraga / latihan 10 Frekuensi : 1 x/sehari
Jenis : Senam
Kesimpulan : Klien termasuk seseorang yang melakukan aktifitas sehari-hari secara mandiri.
D. Pengkajian Status Mental Pasien
1. SPMSQ (Short Portable Mental Status Question)
Identifikasi tingkat kerusakan intelektual
13 Reaksi pemanfaatan
waktu luang
10 Frekuensi : 1 x/sehari
Jenis : Ngaji dan
menonton TV
Total score 130
NO PERTANYAAN BENAR SALAH KETERANGAN
1 Tanggal berapa hari ini ? √
2 Hari apa sekarang ini ? √
3 Apa tempat ini ? √
4 Dimana alamat anda ? √
5 Berapa umur anda ? √
6 Kapan anda lahir (minimal
tahun lahir) ?
√
Interprestasi hasil : Hasil dari interprestasi, hasil nilai fungsi intelektual utuh.
2. MMSE (Mini Mental Status Exam)
Identifikasi aspek kognitif dari fungsi mental
7 Siapa presiden Indonesia
sekarang ?
√
8 Siapa presiden Indonesia
sebelumnya ?
√
9 Siapa nama ibu anda ? √
10 Kurangi 3 dari 20 dan tetap
lakukan pengurangan 3 dari
setiap angka baru (20-3, 17-
3, 14-3,11-3)
√
Total score
ASPEK KOGNITIF NILAI
MAX
NILAI
KLIEN
KRITERIA KET.
Orientasi waktu 5 Menyebut dengan benar :
Tahun
Musim
Tanggal
Hari
Bulan
Orientasi ruang 5 Dimana sekarang kita berada:
Negara
Provinsi
Kota
Desa
Rumah
Registrasi 3 Sebutkan nama objek yang
telah disebut oleh pemeriksa :
(Contoh)
Gelas
Sendok
Piring
Perhatian dan
Kalkulasi
5 Minta klien untuk menyebutkan
angka 100-15 sampai 5 kali :
85
70
55
40
25
Mengingat kembali 3 Minta klien untuk mengulang 3
obyek pada no.2 (Pada registrasi
diatas)
Gelas
Sendok
Piring
Bahasa 9 Tunjukan klien benda, tanyakan
apa namanya :
(Contoh)
Jam tangan
Pensil
Minta klien untuk mengulangi
kata-kata “tidak ada, jika dan
atau tetapi.
Bila benar, 1 point
Minta klien untuk mengikuti
Total Score 30
Interpensi nilai : Hasil dari interprestasi nilai tidak ada gangguan kognitif

More Related Content

Similar to TUGAS LAPORAN PRESENTASI KELOMPOK (1) (1).pptx

Askep Histerektomi indikasi Tumor Padat Ovarii
Askep Histerektomi indikasi Tumor Padat OvariiAskep Histerektomi indikasi Tumor Padat Ovarii
Askep Histerektomi indikasi Tumor Padat Ovariibertha wulan
 
172703336 case-ckd
172703336 case-ckd172703336 case-ckd
172703336 case-ckd
homeworkping8
 
Proses keperawatan pada lansia
Proses keperawatan pada lansiaProses keperawatan pada lansia
Proses keperawatan pada lansia
UNMER Surabaya n SMK Roudlotul Hikmah
 
8 kebiasaan yang membuat hidup menjadi kaya
8 kebiasaan yang membuat hidup menjadi kaya8 kebiasaan yang membuat hidup menjadi kaya
8 kebiasaan yang membuat hidup menjadi kaya
Helmon Chan
 
Bpk. Risang - Pelatihan AMSI 26 FEB21.pdf
Bpk. Risang - Pelatihan AMSI 26 FEB21.pdfBpk. Risang - Pelatihan AMSI 26 FEB21.pdf
Bpk. Risang - Pelatihan AMSI 26 FEB21.pdf
MayaYulastiLuikMonas
 
Makalah asertifitas
Makalah asertifitasMakalah asertifitas
Makalah asertifitas
Septian Muna Barakati
 
Presentase potensi diri
Presentase potensi diriPresentase potensi diri
Presentase potensi diri
sitizaharajamil
 
LK DHF MUHAMMAD YOGI.docx
LK DHF MUHAMMAD YOGI.docxLK DHF MUHAMMAD YOGI.docx
LK DHF MUHAMMAD YOGI.docx
KopkarMitrasejati
 
Perubahan Organisasi
Perubahan OrganisasiPerubahan Organisasi
Perubahan Organisasi
Tri Widodo W. UTOMO
 
Paparan sapta dharma khw
Paparan sapta dharma khwPaparan sapta dharma khw
Paparan sapta dharma khwApoey Kompenie
 
ALAT_UKUR_-_Quesioner.pptx
ALAT_UKUR_-_Quesioner.pptxALAT_UKUR_-_Quesioner.pptx
ALAT_UKUR_-_Quesioner.pptx
ssuser7c01e3
 
4. Komunikasi Interpersonal.pdf
4. Komunikasi Interpersonal.pdf4. Komunikasi Interpersonal.pdf
4. Komunikasi Interpersonal.pdf
MuhammadEkoWidiyanto1
 
PPT Modul 1.4 pengimbasan aksi nyata efri.pdf
PPT Modul 1.4 pengimbasan aksi nyata efri.pdfPPT Modul 1.4 pengimbasan aksi nyata efri.pdf
PPT Modul 1.4 pengimbasan aksi nyata efri.pdf
ssuserdab611
 
Pengembangan Diri dan Prestasi.pptx
Pengembangan Diri dan Prestasi.pptxPengembangan Diri dan Prestasi.pptx
Pengembangan Diri dan Prestasi.pptx
SusiAgustini12
 
asuhan keperawatan pada klien dengan isolasi sosial_mata kuliah keperawatan jiwa
asuhan keperawatan pada klien dengan isolasi sosial_mata kuliah keperawatan jiwaasuhan keperawatan pada klien dengan isolasi sosial_mata kuliah keperawatan jiwa
asuhan keperawatan pada klien dengan isolasi sosial_mata kuliah keperawatan jiwa
wawanandrisusanto
 
COOMING SOON....Training "Effective COMMUNICATION SKILL" bagi Karyawan Bank ACEH
COOMING SOON....Training "Effective COMMUNICATION SKILL" bagi Karyawan Bank ACEHCOOMING SOON....Training "Effective COMMUNICATION SKILL" bagi Karyawan Bank ACEH
COOMING SOON....Training "Effective COMMUNICATION SKILL" bagi Karyawan Bank ACEH
Kanaidi ken
 
Pemahaman Kuesioner Survei EHRA
Pemahaman Kuesioner Survei EHRAPemahaman Kuesioner Survei EHRA
Pemahaman Kuesioner Survei EHRA
infosanitasi
 
3 cara pandang
3   cara pandang3   cara pandang
3 cara pandang
audhie senas
 

Similar to TUGAS LAPORAN PRESENTASI KELOMPOK (1) (1).pptx (20)

Askep Histerektomi indikasi Tumor Padat Ovarii
Askep Histerektomi indikasi Tumor Padat OvariiAskep Histerektomi indikasi Tumor Padat Ovarii
Askep Histerektomi indikasi Tumor Padat Ovarii
 
172703336 case-ckd
172703336 case-ckd172703336 case-ckd
172703336 case-ckd
 
Proses keperawatan pada lansia
Proses keperawatan pada lansiaProses keperawatan pada lansia
Proses keperawatan pada lansia
 
8 kebiasaan yang membuat hidup menjadi kaya
8 kebiasaan yang membuat hidup menjadi kaya8 kebiasaan yang membuat hidup menjadi kaya
8 kebiasaan yang membuat hidup menjadi kaya
 
Bpk. Risang - Pelatihan AMSI 26 FEB21.pdf
Bpk. Risang - Pelatihan AMSI 26 FEB21.pdfBpk. Risang - Pelatihan AMSI 26 FEB21.pdf
Bpk. Risang - Pelatihan AMSI 26 FEB21.pdf
 
Makalah asertifitas
Makalah asertifitasMakalah asertifitas
Makalah asertifitas
 
Presentase potensi diri
Presentase potensi diriPresentase potensi diri
Presentase potensi diri
 
LK DHF MUHAMMAD YOGI.docx
LK DHF MUHAMMAD YOGI.docxLK DHF MUHAMMAD YOGI.docx
LK DHF MUHAMMAD YOGI.docx
 
Perubahan Organisasi
Perubahan OrganisasiPerubahan Organisasi
Perubahan Organisasi
 
Paparan sapta dharma khw
Paparan sapta dharma khwPaparan sapta dharma khw
Paparan sapta dharma khw
 
ALAT_UKUR_-_Quesioner.pptx
ALAT_UKUR_-_Quesioner.pptxALAT_UKUR_-_Quesioner.pptx
ALAT_UKUR_-_Quesioner.pptx
 
4. Komunikasi Interpersonal.pdf
4. Komunikasi Interpersonal.pdf4. Komunikasi Interpersonal.pdf
4. Komunikasi Interpersonal.pdf
 
PPT Modul 1.4 pengimbasan aksi nyata efri.pdf
PPT Modul 1.4 pengimbasan aksi nyata efri.pdfPPT Modul 1.4 pengimbasan aksi nyata efri.pdf
PPT Modul 1.4 pengimbasan aksi nyata efri.pdf
 
Pengembangan Diri dan Prestasi.pptx
Pengembangan Diri dan Prestasi.pptxPengembangan Diri dan Prestasi.pptx
Pengembangan Diri dan Prestasi.pptx
 
Ppt syukur
Ppt syukurPpt syukur
Ppt syukur
 
asuhan keperawatan pada klien dengan isolasi sosial_mata kuliah keperawatan jiwa
asuhan keperawatan pada klien dengan isolasi sosial_mata kuliah keperawatan jiwaasuhan keperawatan pada klien dengan isolasi sosial_mata kuliah keperawatan jiwa
asuhan keperawatan pada klien dengan isolasi sosial_mata kuliah keperawatan jiwa
 
COOMING SOON....Training "Effective COMMUNICATION SKILL" bagi Karyawan Bank ACEH
COOMING SOON....Training "Effective COMMUNICATION SKILL" bagi Karyawan Bank ACEHCOOMING SOON....Training "Effective COMMUNICATION SKILL" bagi Karyawan Bank ACEH
COOMING SOON....Training "Effective COMMUNICATION SKILL" bagi Karyawan Bank ACEH
 
Pemahaman Kuesioner Survei EHRA
Pemahaman Kuesioner Survei EHRAPemahaman Kuesioner Survei EHRA
Pemahaman Kuesioner Survei EHRA
 
3 cara pandang
3   cara pandang3   cara pandang
3 cara pandang
 
Pendidikan karakter
Pendidikan karakterPendidikan karakter
Pendidikan karakter
 

Recently uploaded

Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           xKoneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
johan199969
 
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfLaporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
yuniarmadyawati361
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER MULYADI.A S.Pd.,M.Pd.pdf
LAPORAN EKSTRAKURIKULER MULYADI.A S.Pd.,M.Pd.pdfLAPORAN EKSTRAKURIKULER MULYADI.A S.Pd.,M.Pd.pdf
LAPORAN EKSTRAKURIKULER MULYADI.A S.Pd.,M.Pd.pdf
pkbmattariqpaud
 
Naufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Naufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfNaufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Naufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
NaufalKhawariz
 
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdfLaporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
heridawesty4
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
NurSriWidyastuti1
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
EkoPutuKromo
 
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
SABDA
 
Susi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Susi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfSusi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Susi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
SusiSusanti94678
 
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
AgusRahmat39
 
BUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptx
BUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptxBUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptx
BUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptx
DWIHANDOYOPUTRO2
 
Najwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Najwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfNajwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Najwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
naqarin2
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
bobobodo693
 
Teori Profetik Kuntowijoyo (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
Teori Profetik Kuntowijoyo (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)Teori Profetik Kuntowijoyo (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
Teori Profetik Kuntowijoyo (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
LabibAqilFawaizElB
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
PURWANTOSDNWATES2
 
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawasPrensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
suprihatin1885
 
CONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docx
CONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docxCONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docx
CONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docx
AhmadBarkah2
 
perumusan visi, misi dan tujuan sekolah.ppt
perumusan visi, misi dan tujuan sekolah.pptperumusan visi, misi dan tujuan sekolah.ppt
perumusan visi, misi dan tujuan sekolah.ppt
AryLisawaty
 
Presentasi visi misi revisi sekolah dasar.pptx
Presentasi visi misi revisi sekolah dasar.pptxPresentasi visi misi revisi sekolah dasar.pptx
Presentasi visi misi revisi sekolah dasar.pptx
DWIHANDOYOPUTRO2
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
lastri261
 

Recently uploaded (20)

Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           xKoneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
 
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfLaporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER MULYADI.A S.Pd.,M.Pd.pdf
LAPORAN EKSTRAKURIKULER MULYADI.A S.Pd.,M.Pd.pdfLAPORAN EKSTRAKURIKULER MULYADI.A S.Pd.,M.Pd.pdf
LAPORAN EKSTRAKURIKULER MULYADI.A S.Pd.,M.Pd.pdf
 
Naufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Naufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfNaufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Naufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
 
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdfLaporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
 
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
 
Susi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Susi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfSusi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Susi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
 
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
 
BUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptx
BUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptxBUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptx
BUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptx
 
Najwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Najwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfNajwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Najwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
 
Teori Profetik Kuntowijoyo (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
Teori Profetik Kuntowijoyo (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)Teori Profetik Kuntowijoyo (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
Teori Profetik Kuntowijoyo (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
 
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawasPrensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
 
CONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docx
CONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docxCONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docx
CONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docx
 
perumusan visi, misi dan tujuan sekolah.ppt
perumusan visi, misi dan tujuan sekolah.pptperumusan visi, misi dan tujuan sekolah.ppt
perumusan visi, misi dan tujuan sekolah.ppt
 
Presentasi visi misi revisi sekolah dasar.pptx
Presentasi visi misi revisi sekolah dasar.pptxPresentasi visi misi revisi sekolah dasar.pptx
Presentasi visi misi revisi sekolah dasar.pptx
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 

TUGAS LAPORAN PRESENTASI KELOMPOK (1) (1).pptx

  • 1. LAPORAN HASIL PRAKTEK KERJA INDUSTRI DI PANTI WREDA SITI KHADIJAH CIREBON
  • 2. ASUHAN KEPERAWATAN A. Pengkajian Nama : Ny.Y Umur : 68 tahun Alamat : Jl. Kasepuhan Cirebon RT.01/RW.01 Agama : Islam Pendidikan : D3 Jenis Kelamin : Perempuan Suku : Jawa Status Perkawinan : Cerai mati Tanggal Pengkajian : 19 Januari 2022
  • 3. B. Pengkajian Psikologis 1. Emosi : Klien meluapkan emosinya dengan cara menangis atau dengan bercerita. 2. Konsep diri : Klien mudah menerima masukan atau pendapat orang lain, klien juga tipe orang yang terbuka (mudah menceritakan tentang kehidupan pribadinya) dan mudah menyesuaikan diri dengan lingkungannya. 3. Pola komunikasi : Klien saat diajak berbicara komunikasinya baik dan jelas saat berbicara. 4. Pola interaksi : Interaksi klien sangat baik karena klien terlihat berinteraksi dengan sesama lansia lain dan pengurus panti. 5. Pola pertahanan diri : Klien ketika melakukan interaksi atau kontak mata, mata klien selalu menatap (tidak menunduk).
  • 4. Harapan Keluarga Harapan keluarga untuk klien agar klien lebih mandiri dan juga bisa mengikhlaskan dan mampu meluapkan masa lalunya dan agar klien dirumah tidak merasa kesepian. C. Pengkajian Fungsional 1. Katz Indeks Termasuk / kategori manakah klien? a. Mandiri dalam makan, kontinensia, menggunakan pakaian, pergi ketoilet, berpindah tempat dan mandi. b. Mandiri semua kecuali salah satu dari fungsi diatas. c. Mandiri, kecuali mandi + satu fungsi yang lain. d. Mandiri, kecuali berpakaian, mandi dan satu fungsi lain. e. Mandiri, kecuali mandi, berpakaian, ketoilet, dan satu fungsi yang lain. f. Mandiri, kecuali mandi, berpakaian, ketoilet, berpindah tempat dan satu fungsi yang lain. g. Ketergantungan untuk semua fungsi.
  • 5. Ketergantungan : • Mandiri : berarti tanpa pengawasan, pengarahan atau bantuan aktif dari orang lain. • Ketergantungan artinya : apabila klien menolak melakukan fungsi tersebut / tidak mampu melakukan fungsi tersebut 2. Barthel Indeks Termasuk manakah klien? NO KRITERIA DENGAN BANTUAN MANDIRI KETERANGAN 1 Makan 10 Frekuensi : 3 x/sehari Jumlah : 1 porsi Jenis : Nasi 2 Minum 10 Frekuensi : Tidak tentu Jumlah : Tidak tentu Jenis : Air putih 3 Berpindah dari kursi ketempat tidur, sebaliknya 15 Frekuensi : -
  • 6. 4 Personal toilet (Cuci muka, menyisir rambut, menggosok gigi) 5 Frekuensi : 5 x/sehari 5 Keluar masuk toilet (Mencuci pakaian, menyeka tubuh) 10 Frekuensi : 1 x/sehari 6 Mandi 15 Frekuensi : 3 x/sehari 7 Jalan dipermukaan datar 5 Frekuensi : - 8 Naik turun tangga 10 Frekuensi : - 9 Mengenakan pakaian 10 Frekuensi : - 10 Kontrol bowel (BAB) 10 Frekuensi : 2 x/sehari Konsistensi : jika sedang sakit cair 11 Kontrol Beladder (BAK) 10 Frekuensi : 7 x/sehari Jumlah : Tidak menentu Warna : Kuning 12 Olahraga / latihan 10 Frekuensi : 1 x/sehari Jenis : Senam
  • 7. Kesimpulan : Klien termasuk seseorang yang melakukan aktifitas sehari-hari secara mandiri. D. Pengkajian Status Mental Pasien 1. SPMSQ (Short Portable Mental Status Question) Identifikasi tingkat kerusakan intelektual 13 Reaksi pemanfaatan waktu luang 10 Frekuensi : 1 x/sehari Jenis : Ngaji dan menonton TV Total score 130 NO PERTANYAAN BENAR SALAH KETERANGAN 1 Tanggal berapa hari ini ? √ 2 Hari apa sekarang ini ? √ 3 Apa tempat ini ? √ 4 Dimana alamat anda ? √ 5 Berapa umur anda ? √ 6 Kapan anda lahir (minimal tahun lahir) ? √
  • 8. Interprestasi hasil : Hasil dari interprestasi, hasil nilai fungsi intelektual utuh. 2. MMSE (Mini Mental Status Exam) Identifikasi aspek kognitif dari fungsi mental 7 Siapa presiden Indonesia sekarang ? √ 8 Siapa presiden Indonesia sebelumnya ? √ 9 Siapa nama ibu anda ? √ 10 Kurangi 3 dari 20 dan tetap lakukan pengurangan 3 dari setiap angka baru (20-3, 17- 3, 14-3,11-3) √ Total score
  • 9. ASPEK KOGNITIF NILAI MAX NILAI KLIEN KRITERIA KET. Orientasi waktu 5 Menyebut dengan benar : Tahun Musim Tanggal Hari Bulan Orientasi ruang 5 Dimana sekarang kita berada: Negara Provinsi Kota Desa Rumah Registrasi 3 Sebutkan nama objek yang telah disebut oleh pemeriksa : (Contoh) Gelas Sendok Piring
  • 10. Perhatian dan Kalkulasi 5 Minta klien untuk menyebutkan angka 100-15 sampai 5 kali : 85 70 55 40 25 Mengingat kembali 3 Minta klien untuk mengulang 3 obyek pada no.2 (Pada registrasi diatas) Gelas Sendok Piring Bahasa 9 Tunjukan klien benda, tanyakan apa namanya : (Contoh) Jam tangan Pensil Minta klien untuk mengulangi kata-kata “tidak ada, jika dan atau tetapi. Bila benar, 1 point Minta klien untuk mengikuti
  • 12. Interpensi nilai : Hasil dari interprestasi nilai tidak ada gangguan kognitif