SlideShare a Scribd company logo
1 of 2
Download to read offline
KEHARUSAN PERENCANAAN JASA KONSTRUKSI DENGAN METODE BIM
Oleh Aninda Mughniy Rahayu Jaswadi
Infrastruktur merupakan prasarana dasar untuk mendukung kegiatan ekonomi di suatu
negara. Eksistensi infrastruktur menjadi penentu dalam tingkat efisiensi dan efektivitas
kegiatan ekonomi. Inilah yang menjadi alasan mengapa pembangunan infrastruktur
menjadi fondasi dari pembangunan ekonomi yang berkelanjutan. Dikutip dari laporan
yang disusun oleh World Economic Forum (WEF) yang berjudul Global Competitiveness
Report 2019 menyatakan bahwa dalam bidang infrastruktur Indonesia menduduki posisi
ke-72 dengan nilai sub-indeks 66,8 mengalami penurunan dari tahun sebelumnya yaitu
67,7. Namun, jika ditinjau dari kondisi di Indonesia nyatanya hampir seluruh komponen
infrastruktur mengalami perbaikan.
Bertambahnya infrastruktur dan perbaikannya yang dilakukan oleh pemerintah
diharapkan dapat memacu pertumbuhan ekonomi. Perbaikan dan pengembangkan
infrastruktur yang dilakukan menunjukkan bahwa Indonesia sudah berada di jalan yang
tepat mengenai pembangunan infrastruktur. Namun pada hasil report malah terjadi
penurunan indeks. Setelah ditelusuri, ternyata penurunan nilai indeks kemungkinan
besar disebabkan karena lemahnya daya saing dari beberapa factor. Salah satu faktor
yang paling berpengaruh yaitu dari sisi teknologi informasi dan komunikasi (ICT).
Teknologi informasi dan komunikasi (ICT) merupakan perangkat teknologi yang dapat
membantu manusia dalam membuat, mengubah, menyimpan dan mengkomunikasikan
informasi ternyata pemanfaatan pengunaannya telah berkembang dalam bidang
infrastruktur. Salah satu aplikasi atau system yang terlahir dari kecanggihan ICT dalam
bidang infrastruktur adalah Building Information Modeling (BIM). BIM memiliki banyak
manfaat dalam mendukung perkembangan konstruksi. Keuntungan dengan
menggunakan BIM dibandingkan dengan sistem informasi berbasis kertas
(konvensional) dapat ditinjau dari segi efektivitas dan produktivitas dalam pembangunan
sebuah infrastruktur. Penggunaan BIM dapat membantu desainer, drafter, kontraktor,
dan tim manajemen untuk berkolaborasi, memvisualisasikan, dan mengelola pekerjaan
konstruksi mulai dari tahap perencanaan atau perancangan hingga fase facility
management.
Pengaplikasian BIM yang merupakan seperangkat teknologi canggih, membuat seluruh
proses berjalan secara terintegrasi dalam sebuah model digital yang kemudian
diterjemahkan sebagai gambar tiga hingga lima dimensi. Kecanggihan BIM
menjadikannya bukan hanya sekedar aplikasi melainkan suatu alat yang dapat
mendukung pencapaian target pembangunan. Melihat kecanggihan yang ditawarkan
membuat Kementrian di PUPR membuat Keputusan Menteri PUPR No.22 tahun 2018
yang berisi tentang kewajiban/mewajibkan segala kegiatan konstruksi untuk
menggunakan BIM dalam perencanaan dan pembangunan bangunan diatas 2000m2
.
Atas dasar inilah yang menlatarbelakangi banyak kontraktor atau pelaksana
pembangunan infrastruktur ingin mempelajari lebih dalam tentang BIM. Namun, ketika
teknologi terlalu canggih dan tidak diimbagi dengan kemampuan penguna dalam
megoprasikannya adalah sebuah kerugian bagi penggunanya. Dengan demikian, agar
dapat mengoptimalakan teknologi tersebut maka kapabilitas dan kompetensi Sumber
Daya Manusia (SDM) terlebih dahulu harus terpenuhi.
Menjawab tantangan dalam pengembangan kompetensi Sumber Daya Manusia (SDM)
yang kompeten, Tekno Sains Academy (unit bisnis PT. ITS Tekno Sains) berusaha
mengadakan pelatihan dengan menyesuaikan perkembangan jaman. Saat ini, Tekno
Sains Academy bekerjasama dengan Glodon Indonesia dalam mendukung peningkatan
kompetensi SDM guna mempersiapkan penerapan BIM dalam sektor infrastruktur. Pada
tanggal 10 September 2020 Tekno Sains Academy dengan Glodon Indonesia telah
selesai melaksanakan webinar terbuka sebagai langkah awal dalam pengenalan BIM
secara umum. Acara telah berlangsung dan diikuti oleh lebih dari 170 orang dari
berbagai macam latar belakang. Dokumentasi acara tersebut bisa dilihat di galeri di
bawah artikel ini. Langkah selanjutnya, pada tanggal 26-27 September 2020 Tekno
Sains Academy dengan Glodon Indonesia mengadakan pelatihan lebih intensif daripada
webinar sebelumnya. Pelatihan dilakukan selama 2 hari berturut-turut secara daring
Peserta akan mendapatkan banyak keuntungan mulai dari free license software dari
Glodon Indonesia selama 14 hari, pengoperasian software akan dipandu langsung
oleh trainer Glodon Indonesia, mendapatkan e-certificate usai pelatihan, dan ada grup
diskusi yang dapat dimanfaatkan tanpa batas waktu meski pelatihan telah usai. Jika
ditinjau dari peminat peserta pada pelatihan di gelombang pertama. Tekno Sains
Academy akan membuka kelas lanjutan gelombang kedua yang akan dilaksanakan akhir
bulan Oktober. Harapan dari berlangsungnya kegiatan ini adalah untuk mengenalkan
kepada berbagai kalangan mulai dari mahasiswa dan profesional betapa efektif dan
efesien pengaplikasian BIM dalam sektor Infrastruktur. (amrj)
Sumber :
World Economic Forum. (2019). The Global Competitiveness Report 2019. Retrieved
from World Economic Forum Website:
http://www3.weforum.org/docs/WEF_TheGlobalCompetitivenessReport2019.pdf

More Related Content

Similar to keharusan perencanaan konstruksi mempergunakan BIM

Siaran-Pers-Cerita-Inspiratif-Menjadi-Inovator-Muda-dari-Siswa-Peserta-Samsun...
Siaran-Pers-Cerita-Inspiratif-Menjadi-Inovator-Muda-dari-Siswa-Peserta-Samsun...Siaran-Pers-Cerita-Inspiratif-Menjadi-Inovator-Muda-dari-Siswa-Peserta-Samsun...
Siaran-Pers-Cerita-Inspiratif-Menjadi-Inovator-Muda-dari-Siswa-Peserta-Samsun...Fajar Baskoro
 
PERAN PROFESI AKUNTAN BERKUALITAS, KOMPETITIF DAN INTERGRITAS (Akademisi).pptx
PERAN PROFESI AKUNTAN BERKUALITAS, KOMPETITIF DAN INTERGRITAS (Akademisi).pptxPERAN PROFESI AKUNTAN BERKUALITAS, KOMPETITIF DAN INTERGRITAS (Akademisi).pptx
PERAN PROFESI AKUNTAN BERKUALITAS, KOMPETITIF DAN INTERGRITAS (Akademisi).pptxYulisaLin
 
Presentasi 8 April 2022.pptx
Presentasi 8 April 2022.pptxPresentasi 8 April 2022.pptx
Presentasi 8 April 2022.pptxnurazulfia1
 
Aminullah assagaf akuntansi digital di era new normal
Aminullah assagaf akuntansi digital di era new normalAminullah assagaf akuntansi digital di era new normal
Aminullah assagaf akuntansi digital di era new normalAminullah Assagaf
 
Tb 1 infrastruktur teknologi informasi dan perkembangan selasa 07.30-10.00 ke...
Tb 1 infrastruktur teknologi informasi dan perkembangan selasa 07.30-10.00 ke...Tb 1 infrastruktur teknologi informasi dan perkembangan selasa 07.30-10.00 ke...
Tb 1 infrastruktur teknologi informasi dan perkembangan selasa 07.30-10.00 ke...NenengGalis
 
Tugas 1 Dinar Wahyu Hidayat-21010117130127.pptx
Tugas 1 Dinar Wahyu Hidayat-21010117130127.pptxTugas 1 Dinar Wahyu Hidayat-21010117130127.pptx
Tugas 1 Dinar Wahyu Hidayat-21010117130127.pptxDinarWahyuHidayat
 
Yogyakarta 24 Oktober 2022 - Bahan Rapat Pelaksanaan Tender Seleksi Dini TA 2...
Yogyakarta 24 Oktober 2022 - Bahan Rapat Pelaksanaan Tender Seleksi Dini TA 2...Yogyakarta 24 Oktober 2022 - Bahan Rapat Pelaksanaan Tender Seleksi Dini TA 2...
Yogyakarta 24 Oktober 2022 - Bahan Rapat Pelaksanaan Tender Seleksi Dini TA 2...masgon
 
Design UI With Figma.pptx
Design UI With Figma.pptxDesign UI With Figma.pptx
Design UI With Figma.pptxAnanda389897
 
jurnal Anggaran dan keuangan Penyebab Keterlambatan Penyelesaian Proyek Kontr...
jurnal Anggaran dan keuangan Penyebab Keterlambatan Penyelesaian Proyek Kontr...jurnal Anggaran dan keuangan Penyebab Keterlambatan Penyelesaian Proyek Kontr...
jurnal Anggaran dan keuangan Penyebab Keterlambatan Penyelesaian Proyek Kontr...heniekowati
 
Prinsip-prinsip Asas E-Construction, K-Constructions dan Groupware Technology
Prinsip-prinsip Asas E-Construction, K-Constructions dan Groupware TechnologyPrinsip-prinsip Asas E-Construction, K-Constructions dan Groupware Technology
Prinsip-prinsip Asas E-Construction, K-Constructions dan Groupware TechnologyMateri Kuliah Online
 
Inovasi Digital Pelayanan Publik
Inovasi Digital Pelayanan PublikInovasi Digital Pelayanan Publik
Inovasi Digital Pelayanan PublikTri Widodo W. UTOMO
 
BKK-Online v1.0.pptx
BKK-Online v1.0.pptxBKK-Online v1.0.pptx
BKK-Online v1.0.pptxDiyaz2
 
CDCA2103 INFORMATION TECHNOLOGY AND APPLICATIONS.docx
CDCA2103 INFORMATION TECHNOLOGY AND APPLICATIONS.docxCDCA2103 INFORMATION TECHNOLOGY AND APPLICATIONS.docx
CDCA2103 INFORMATION TECHNOLOGY AND APPLICATIONS.docxOpen University Malaysia
 
Sistem rantai pasok konstruksi sislognas samarinda
Sistem rantai pasok konstruksi   sislognas samarindaSistem rantai pasok konstruksi   sislognas samarinda
Sistem rantai pasok konstruksi sislognas samarindaTogar Simatupang
 
[SIARAN PERS] Microsoft TechDays 2015
[SIARAN PERS] Microsoft TechDays 2015[SIARAN PERS] Microsoft TechDays 2015
[SIARAN PERS] Microsoft TechDays 2015Edwin Chandra
 
BIM Workshop CDE 2023 ADSK - ARM-Public.pdf
BIM Workshop CDE 2023 ADSK - ARM-Public.pdfBIM Workshop CDE 2023 ADSK - ARM-Public.pdf
BIM Workshop CDE 2023 ADSK - ARM-Public.pdfArief Rahman
 

Similar to keharusan perencanaan konstruksi mempergunakan BIM (20)

Siaran-Pers-Cerita-Inspiratif-Menjadi-Inovator-Muda-dari-Siswa-Peserta-Samsun...
Siaran-Pers-Cerita-Inspiratif-Menjadi-Inovator-Muda-dari-Siswa-Peserta-Samsun...Siaran-Pers-Cerita-Inspiratif-Menjadi-Inovator-Muda-dari-Siswa-Peserta-Samsun...
Siaran-Pers-Cerita-Inspiratif-Menjadi-Inovator-Muda-dari-Siswa-Peserta-Samsun...
 
PERAN PROFESI AKUNTAN BERKUALITAS, KOMPETITIF DAN INTERGRITAS (Akademisi).pptx
PERAN PROFESI AKUNTAN BERKUALITAS, KOMPETITIF DAN INTERGRITAS (Akademisi).pptxPERAN PROFESI AKUNTAN BERKUALITAS, KOMPETITIF DAN INTERGRITAS (Akademisi).pptx
PERAN PROFESI AKUNTAN BERKUALITAS, KOMPETITIF DAN INTERGRITAS (Akademisi).pptx
 
Presentasi 8 April 2022.pptx
Presentasi 8 April 2022.pptxPresentasi 8 April 2022.pptx
Presentasi 8 April 2022.pptx
 
Aminullah assagaf akuntansi digital di era new normal
Aminullah assagaf akuntansi digital di era new normalAminullah assagaf akuntansi digital di era new normal
Aminullah assagaf akuntansi digital di era new normal
 
Tb 1 infrastruktur teknologi informasi dan perkembangan selasa 07.30-10.00 ke...
Tb 1 infrastruktur teknologi informasi dan perkembangan selasa 07.30-10.00 ke...Tb 1 infrastruktur teknologi informasi dan perkembangan selasa 07.30-10.00 ke...
Tb 1 infrastruktur teknologi informasi dan perkembangan selasa 07.30-10.00 ke...
 
Tugas 1 Dinar Wahyu Hidayat-21010117130127.pptx
Tugas 1 Dinar Wahyu Hidayat-21010117130127.pptxTugas 1 Dinar Wahyu Hidayat-21010117130127.pptx
Tugas 1 Dinar Wahyu Hidayat-21010117130127.pptx
 
Yogyakarta 24 Oktober 2022 - Bahan Rapat Pelaksanaan Tender Seleksi Dini TA 2...
Yogyakarta 24 Oktober 2022 - Bahan Rapat Pelaksanaan Tender Seleksi Dini TA 2...Yogyakarta 24 Oktober 2022 - Bahan Rapat Pelaksanaan Tender Seleksi Dini TA 2...
Yogyakarta 24 Oktober 2022 - Bahan Rapat Pelaksanaan Tender Seleksi Dini TA 2...
 
Design UI With Figma.pptx
Design UI With Figma.pptxDesign UI With Figma.pptx
Design UI With Figma.pptx
 
jurnal Anggaran dan keuangan Penyebab Keterlambatan Penyelesaian Proyek Kontr...
jurnal Anggaran dan keuangan Penyebab Keterlambatan Penyelesaian Proyek Kontr...jurnal Anggaran dan keuangan Penyebab Keterlambatan Penyelesaian Proyek Kontr...
jurnal Anggaran dan keuangan Penyebab Keterlambatan Penyelesaian Proyek Kontr...
 
Prinsip-prinsip Asas E-Construction, K-Constructions dan Groupware Technology
Prinsip-prinsip Asas E-Construction, K-Constructions dan Groupware TechnologyPrinsip-prinsip Asas E-Construction, K-Constructions dan Groupware Technology
Prinsip-prinsip Asas E-Construction, K-Constructions dan Groupware Technology
 
Inovasi Digital Pelayanan Publik
Inovasi Digital Pelayanan PublikInovasi Digital Pelayanan Publik
Inovasi Digital Pelayanan Publik
 
BKK-Online v1.0.pptx
BKK-Online v1.0.pptxBKK-Online v1.0.pptx
BKK-Online v1.0.pptx
 
CDCA2103 INFORMATION TECHNOLOGY AND APPLICATIONS.docx
CDCA2103 INFORMATION TECHNOLOGY AND APPLICATIONS.docxCDCA2103 INFORMATION TECHNOLOGY AND APPLICATIONS.docx
CDCA2103 INFORMATION TECHNOLOGY AND APPLICATIONS.docx
 
University Day Presentation 2019
University Day Presentation 2019University Day Presentation 2019
University Day Presentation 2019
 
Mp fp montirku
Mp fp montirkuMp fp montirku
Mp fp montirku
 
Sistem rantai pasok konstruksi sislognas samarinda
Sistem rantai pasok konstruksi   sislognas samarindaSistem rantai pasok konstruksi   sislognas samarinda
Sistem rantai pasok konstruksi sislognas samarinda
 
BUMA News April 2018 IND
BUMA News April 2018 INDBUMA News April 2018 IND
BUMA News April 2018 IND
 
[SIARAN PERS] Microsoft TechDays 2015
[SIARAN PERS] Microsoft TechDays 2015[SIARAN PERS] Microsoft TechDays 2015
[SIARAN PERS] Microsoft TechDays 2015
 
BIM Workshop CDE 2023 ADSK - ARM-Public.pdf
BIM Workshop CDE 2023 ADSK - ARM-Public.pdfBIM Workshop CDE 2023 ADSK - ARM-Public.pdf
BIM Workshop CDE 2023 ADSK - ARM-Public.pdf
 
BDP_PPT 4DX HCS.pptx
BDP_PPT 4DX HCS.pptxBDP_PPT 4DX HCS.pptx
BDP_PPT 4DX HCS.pptx
 

More from setiyo agustiono

Guru mengajar dan Pelatih dalam pelatihan.pdf
Guru mengajar dan Pelatih dalam pelatihan.pdfGuru mengajar dan Pelatih dalam pelatihan.pdf
Guru mengajar dan Pelatih dalam pelatihan.pdfsetiyo agustiono
 
tulisan Peta okupasi_sat.pdf
tulisan Peta okupasi_sat.pdftulisan Peta okupasi_sat.pdf
tulisan Peta okupasi_sat.pdfsetiyo agustiono
 
Indonesia saatnya melalukan loncatan pendidikan SMK dengan Teknologi terkini.pdf
Indonesia saatnya melalukan loncatan pendidikan SMK dengan Teknologi terkini.pdfIndonesia saatnya melalukan loncatan pendidikan SMK dengan Teknologi terkini.pdf
Indonesia saatnya melalukan loncatan pendidikan SMK dengan Teknologi terkini.pdfsetiyo agustiono
 
MATERI COACHING(BMC_SWOT).pptx
MATERI COACHING(BMC_SWOT).pptxMATERI COACHING(BMC_SWOT).pptx
MATERI COACHING(BMC_SWOT).pptxsetiyo agustiono
 
Sudah waktu SMK mengunakan Agile.pdf
Sudah waktu SMK mengunakan Agile.pdfSudah waktu SMK mengunakan Agile.pdf
Sudah waktu SMK mengunakan Agile.pdfsetiyo agustiono
 
Sudah Siapkan Lulusan SMK Dalam Situasi VUCA.pdf
Sudah Siapkan Lulusan SMK Dalam Situasi VUCA.pdfSudah Siapkan Lulusan SMK Dalam Situasi VUCA.pdf
Sudah Siapkan Lulusan SMK Dalam Situasi VUCA.pdfsetiyo agustiono
 
Kondisi smk pada masa pandemi covid
Kondisi smk pada masa pandemi covidKondisi smk pada masa pandemi covid
Kondisi smk pada masa pandemi covidsetiyo agustiono
 
Pengembangan SMA Double Track
Pengembangan SMA Double TrackPengembangan SMA Double Track
Pengembangan SMA Double Tracksetiyo agustiono
 
Buku memulai berwirausaha isbn
Buku memulai berwirausaha isbnBuku memulai berwirausaha isbn
Buku memulai berwirausaha isbnsetiyo agustiono
 
Kumpulan materi untuk SMK masa Pandemi
Kumpulan materi untuk SMK masa PandemiKumpulan materi untuk SMK masa Pandemi
Kumpulan materi untuk SMK masa Pandemisetiyo agustiono
 
Buku memulai berwirausaha ber isbn_sat
Buku memulai berwirausaha ber isbn_satBuku memulai berwirausaha ber isbn_sat
Buku memulai berwirausaha ber isbn_satsetiyo agustiono
 
Panduan praktik kerja industri
Panduan praktik kerja industriPanduan praktik kerja industri
Panduan praktik kerja industrisetiyo agustiono
 

More from setiyo agustiono (14)

Guru mengajar dan Pelatih dalam pelatihan.pdf
Guru mengajar dan Pelatih dalam pelatihan.pdfGuru mengajar dan Pelatih dalam pelatihan.pdf
Guru mengajar dan Pelatih dalam pelatihan.pdf
 
tulisan Peta okupasi_sat.pdf
tulisan Peta okupasi_sat.pdftulisan Peta okupasi_sat.pdf
tulisan Peta okupasi_sat.pdf
 
Indonesia saatnya melalukan loncatan pendidikan SMK dengan Teknologi terkini.pdf
Indonesia saatnya melalukan loncatan pendidikan SMK dengan Teknologi terkini.pdfIndonesia saatnya melalukan loncatan pendidikan SMK dengan Teknologi terkini.pdf
Indonesia saatnya melalukan loncatan pendidikan SMK dengan Teknologi terkini.pdf
 
MATERI COACHING(BMC_SWOT).pptx
MATERI COACHING(BMC_SWOT).pptxMATERI COACHING(BMC_SWOT).pptx
MATERI COACHING(BMC_SWOT).pptx
 
SMK menggunakan Agile.pdf
SMK menggunakan Agile.pdfSMK menggunakan Agile.pdf
SMK menggunakan Agile.pdf
 
Sudah waktu SMK mengunakan Agile.pdf
Sudah waktu SMK mengunakan Agile.pdfSudah waktu SMK mengunakan Agile.pdf
Sudah waktu SMK mengunakan Agile.pdf
 
Sudah Siapkan Lulusan SMK Dalam Situasi VUCA.pdf
Sudah Siapkan Lulusan SMK Dalam Situasi VUCA.pdfSudah Siapkan Lulusan SMK Dalam Situasi VUCA.pdf
Sudah Siapkan Lulusan SMK Dalam Situasi VUCA.pdf
 
Guru smk masa pandemi
Guru smk masa pandemiGuru smk masa pandemi
Guru smk masa pandemi
 
Kondisi smk pada masa pandemi covid
Kondisi smk pada masa pandemi covidKondisi smk pada masa pandemi covid
Kondisi smk pada masa pandemi covid
 
Pengembangan SMA Double Track
Pengembangan SMA Double TrackPengembangan SMA Double Track
Pengembangan SMA Double Track
 
Buku memulai berwirausaha isbn
Buku memulai berwirausaha isbnBuku memulai berwirausaha isbn
Buku memulai berwirausaha isbn
 
Kumpulan materi untuk SMK masa Pandemi
Kumpulan materi untuk SMK masa PandemiKumpulan materi untuk SMK masa Pandemi
Kumpulan materi untuk SMK masa Pandemi
 
Buku memulai berwirausaha ber isbn_sat
Buku memulai berwirausaha ber isbn_satBuku memulai berwirausaha ber isbn_sat
Buku memulai berwirausaha ber isbn_sat
 
Panduan praktik kerja industri
Panduan praktik kerja industriPanduan praktik kerja industri
Panduan praktik kerja industri
 

Recently uploaded

4. GWTJWRYJJJJJJJJJJJJJJJJJJWJSNJYSRR.pdf
4. GWTJWRYJJJJJJJJJJJJJJJJJJWJSNJYSRR.pdf4. GWTJWRYJJJJJJJJJJJJJJJJJJWJSNJYSRR.pdf
4. GWTJWRYJJJJJJJJJJJJJJJJJJWJSNJYSRR.pdfAnonymous6yIobha8QY
 
MODUL AJAR PENGANTAR SURVEY PEMETAAN.pdf
MODUL AJAR PENGANTAR SURVEY PEMETAAN.pdfMODUL AJAR PENGANTAR SURVEY PEMETAAN.pdf
MODUL AJAR PENGANTAR SURVEY PEMETAAN.pdfihsan386426
 
Manual Desain Perkerasan jalan 2017 FINAL.pptx
Manual Desain Perkerasan jalan 2017 FINAL.pptxManual Desain Perkerasan jalan 2017 FINAL.pptx
Manual Desain Perkerasan jalan 2017 FINAL.pptxRemigius1984
 
Materi Asesi SKK Manajer Pelaksana SPAM- jenjang 6.pptx
Materi Asesi SKK Manajer Pelaksana SPAM- jenjang 6.pptxMateri Asesi SKK Manajer Pelaksana SPAM- jenjang 6.pptx
Materi Asesi SKK Manajer Pelaksana SPAM- jenjang 6.pptxarifyudianto3
 
Strategi Pengembangan Agribisnis di Indonesia
Strategi Pengembangan Agribisnis di IndonesiaStrategi Pengembangan Agribisnis di Indonesia
Strategi Pengembangan Agribisnis di IndonesiaRenaYunita2
 
TEKNIS TES TULIS REKRUTMEN PAMSIMAS 2024.pdf
TEKNIS TES TULIS REKRUTMEN PAMSIMAS 2024.pdfTEKNIS TES TULIS REKRUTMEN PAMSIMAS 2024.pdf
TEKNIS TES TULIS REKRUTMEN PAMSIMAS 2024.pdfYogiCahyoPurnomo
 
MAteri:Penggunaan fungsi pada pemrograman c++
MAteri:Penggunaan fungsi pada pemrograman c++MAteri:Penggunaan fungsi pada pemrograman c++
MAteri:Penggunaan fungsi pada pemrograman c++FujiAdam
 
10.-Programable-Logic-Controller (1).ppt
10.-Programable-Logic-Controller (1).ppt10.-Programable-Logic-Controller (1).ppt
10.-Programable-Logic-Controller (1).ppttaniaalda710
 
Metode numerik Bidang Teknik Sipil perencanaan.pdf
Metode numerik Bidang Teknik Sipil perencanaan.pdfMetode numerik Bidang Teknik Sipil perencanaan.pdf
Metode numerik Bidang Teknik Sipil perencanaan.pdfArvinThamsir1
 

Recently uploaded (9)

4. GWTJWRYJJJJJJJJJJJJJJJJJJWJSNJYSRR.pdf
4. GWTJWRYJJJJJJJJJJJJJJJJJJWJSNJYSRR.pdf4. GWTJWRYJJJJJJJJJJJJJJJJJJWJSNJYSRR.pdf
4. GWTJWRYJJJJJJJJJJJJJJJJJJWJSNJYSRR.pdf
 
MODUL AJAR PENGANTAR SURVEY PEMETAAN.pdf
MODUL AJAR PENGANTAR SURVEY PEMETAAN.pdfMODUL AJAR PENGANTAR SURVEY PEMETAAN.pdf
MODUL AJAR PENGANTAR SURVEY PEMETAAN.pdf
 
Manual Desain Perkerasan jalan 2017 FINAL.pptx
Manual Desain Perkerasan jalan 2017 FINAL.pptxManual Desain Perkerasan jalan 2017 FINAL.pptx
Manual Desain Perkerasan jalan 2017 FINAL.pptx
 
Materi Asesi SKK Manajer Pelaksana SPAM- jenjang 6.pptx
Materi Asesi SKK Manajer Pelaksana SPAM- jenjang 6.pptxMateri Asesi SKK Manajer Pelaksana SPAM- jenjang 6.pptx
Materi Asesi SKK Manajer Pelaksana SPAM- jenjang 6.pptx
 
Strategi Pengembangan Agribisnis di Indonesia
Strategi Pengembangan Agribisnis di IndonesiaStrategi Pengembangan Agribisnis di Indonesia
Strategi Pengembangan Agribisnis di Indonesia
 
TEKNIS TES TULIS REKRUTMEN PAMSIMAS 2024.pdf
TEKNIS TES TULIS REKRUTMEN PAMSIMAS 2024.pdfTEKNIS TES TULIS REKRUTMEN PAMSIMAS 2024.pdf
TEKNIS TES TULIS REKRUTMEN PAMSIMAS 2024.pdf
 
MAteri:Penggunaan fungsi pada pemrograman c++
MAteri:Penggunaan fungsi pada pemrograman c++MAteri:Penggunaan fungsi pada pemrograman c++
MAteri:Penggunaan fungsi pada pemrograman c++
 
10.-Programable-Logic-Controller (1).ppt
10.-Programable-Logic-Controller (1).ppt10.-Programable-Logic-Controller (1).ppt
10.-Programable-Logic-Controller (1).ppt
 
Metode numerik Bidang Teknik Sipil perencanaan.pdf
Metode numerik Bidang Teknik Sipil perencanaan.pdfMetode numerik Bidang Teknik Sipil perencanaan.pdf
Metode numerik Bidang Teknik Sipil perencanaan.pdf
 

keharusan perencanaan konstruksi mempergunakan BIM

  • 1. KEHARUSAN PERENCANAAN JASA KONSTRUKSI DENGAN METODE BIM Oleh Aninda Mughniy Rahayu Jaswadi Infrastruktur merupakan prasarana dasar untuk mendukung kegiatan ekonomi di suatu negara. Eksistensi infrastruktur menjadi penentu dalam tingkat efisiensi dan efektivitas kegiatan ekonomi. Inilah yang menjadi alasan mengapa pembangunan infrastruktur menjadi fondasi dari pembangunan ekonomi yang berkelanjutan. Dikutip dari laporan yang disusun oleh World Economic Forum (WEF) yang berjudul Global Competitiveness Report 2019 menyatakan bahwa dalam bidang infrastruktur Indonesia menduduki posisi ke-72 dengan nilai sub-indeks 66,8 mengalami penurunan dari tahun sebelumnya yaitu 67,7. Namun, jika ditinjau dari kondisi di Indonesia nyatanya hampir seluruh komponen infrastruktur mengalami perbaikan. Bertambahnya infrastruktur dan perbaikannya yang dilakukan oleh pemerintah diharapkan dapat memacu pertumbuhan ekonomi. Perbaikan dan pengembangkan infrastruktur yang dilakukan menunjukkan bahwa Indonesia sudah berada di jalan yang tepat mengenai pembangunan infrastruktur. Namun pada hasil report malah terjadi penurunan indeks. Setelah ditelusuri, ternyata penurunan nilai indeks kemungkinan besar disebabkan karena lemahnya daya saing dari beberapa factor. Salah satu faktor yang paling berpengaruh yaitu dari sisi teknologi informasi dan komunikasi (ICT). Teknologi informasi dan komunikasi (ICT) merupakan perangkat teknologi yang dapat membantu manusia dalam membuat, mengubah, menyimpan dan mengkomunikasikan informasi ternyata pemanfaatan pengunaannya telah berkembang dalam bidang infrastruktur. Salah satu aplikasi atau system yang terlahir dari kecanggihan ICT dalam bidang infrastruktur adalah Building Information Modeling (BIM). BIM memiliki banyak manfaat dalam mendukung perkembangan konstruksi. Keuntungan dengan menggunakan BIM dibandingkan dengan sistem informasi berbasis kertas (konvensional) dapat ditinjau dari segi efektivitas dan produktivitas dalam pembangunan sebuah infrastruktur. Penggunaan BIM dapat membantu desainer, drafter, kontraktor, dan tim manajemen untuk berkolaborasi, memvisualisasikan, dan mengelola pekerjaan konstruksi mulai dari tahap perencanaan atau perancangan hingga fase facility management. Pengaplikasian BIM yang merupakan seperangkat teknologi canggih, membuat seluruh proses berjalan secara terintegrasi dalam sebuah model digital yang kemudian diterjemahkan sebagai gambar tiga hingga lima dimensi. Kecanggihan BIM menjadikannya bukan hanya sekedar aplikasi melainkan suatu alat yang dapat mendukung pencapaian target pembangunan. Melihat kecanggihan yang ditawarkan membuat Kementrian di PUPR membuat Keputusan Menteri PUPR No.22 tahun 2018 yang berisi tentang kewajiban/mewajibkan segala kegiatan konstruksi untuk menggunakan BIM dalam perencanaan dan pembangunan bangunan diatas 2000m2 . Atas dasar inilah yang menlatarbelakangi banyak kontraktor atau pelaksana pembangunan infrastruktur ingin mempelajari lebih dalam tentang BIM. Namun, ketika teknologi terlalu canggih dan tidak diimbagi dengan kemampuan penguna dalam megoprasikannya adalah sebuah kerugian bagi penggunanya. Dengan demikian, agar dapat mengoptimalakan teknologi tersebut maka kapabilitas dan kompetensi Sumber Daya Manusia (SDM) terlebih dahulu harus terpenuhi. Menjawab tantangan dalam pengembangan kompetensi Sumber Daya Manusia (SDM) yang kompeten, Tekno Sains Academy (unit bisnis PT. ITS Tekno Sains) berusaha mengadakan pelatihan dengan menyesuaikan perkembangan jaman. Saat ini, Tekno Sains Academy bekerjasama dengan Glodon Indonesia dalam mendukung peningkatan kompetensi SDM guna mempersiapkan penerapan BIM dalam sektor infrastruktur. Pada tanggal 10 September 2020 Tekno Sains Academy dengan Glodon Indonesia telah
  • 2. selesai melaksanakan webinar terbuka sebagai langkah awal dalam pengenalan BIM secara umum. Acara telah berlangsung dan diikuti oleh lebih dari 170 orang dari berbagai macam latar belakang. Dokumentasi acara tersebut bisa dilihat di galeri di bawah artikel ini. Langkah selanjutnya, pada tanggal 26-27 September 2020 Tekno Sains Academy dengan Glodon Indonesia mengadakan pelatihan lebih intensif daripada webinar sebelumnya. Pelatihan dilakukan selama 2 hari berturut-turut secara daring Peserta akan mendapatkan banyak keuntungan mulai dari free license software dari Glodon Indonesia selama 14 hari, pengoperasian software akan dipandu langsung oleh trainer Glodon Indonesia, mendapatkan e-certificate usai pelatihan, dan ada grup diskusi yang dapat dimanfaatkan tanpa batas waktu meski pelatihan telah usai. Jika ditinjau dari peminat peserta pada pelatihan di gelombang pertama. Tekno Sains Academy akan membuka kelas lanjutan gelombang kedua yang akan dilaksanakan akhir bulan Oktober. Harapan dari berlangsungnya kegiatan ini adalah untuk mengenalkan kepada berbagai kalangan mulai dari mahasiswa dan profesional betapa efektif dan efesien pengaplikasian BIM dalam sektor Infrastruktur. (amrj) Sumber : World Economic Forum. (2019). The Global Competitiveness Report 2019. Retrieved from World Economic Forum Website: http://www3.weforum.org/docs/WEF_TheGlobalCompetitivenessReport2019.pdf