SlideShare a Scribd company logo
1 of 7
Download to read offline
Recruitment
karyawan di
era digital
Agam Dwi Hastri Pamungkas (2208044038)
Ni Luh Resmiadi (2208044051)
Restu Patria Ananda (2208044051)
Anggota Kelompok :
1.
2.
3.
Latar Belakang
Salah Satu kegitan yang paling penting dalam manajemen sumber daya
manusia ialah kegiatan untuk mendapatkan seorang yang tepat bagi
perusahaan (recruitment) baik perusahaan besar maupun perusahaan kecil
sangat memperhatikan proses rekrutmen karyawan, karena karyawan
merupakan salah satu modal penting (human capital) bagi perusahaan.
Di era globalisasi yang terus berkembang diiringi dengan perkembangan
teknologi yang semakin canggih, para departemen SDM dituntut untuk dapat
mengikuti dengan adanya perkembangan itu. Proses seleksi karyawan dapat
menjadi salah satu alternatif bagi departemen SDM untuk menerapkan
kehadiran teknologi bagi perusahaan
Kajian
Konsep
Manajemen Sumber Daya Manusia
Rekrutment Karyawan
Seleksi Penerimaan Karyawan
Era Digital
Manajemen sumber daya manusia adalah ilmu dan seni mengatur
hubungan dan peranan tenaga kerja agar efektif dan efisien membantu
terwujudnya tujuan perusahaan, karyawan, dan masyarakat
Rekrutmen karyawan menurut Noe, (2011) adalah proses pencarian dan
penarikan sekelompok calon karyawan yang memiliki potensi untuk
mengisi lowongan pekerjaan. Sebagian besar organisasi melakukan fungsi
rekrutmen yang dikelola oleh departemen sumber daya manusia
Seleksi Penerimaan
Era digital adalah masa dimana
semua manusia dapat saling
berkomunikasi sedemikian dekat
walaupun saling berjauhan
Era Digital
Manajemen Sumber Daya Manusia
Recruitment Karyawan
Kajian Konsep
WHELTON SCHOOL OF MARKETING | SESSION 1
Rekruitment
Era Digital
Di era digital ini, setiap kandidat dapat
memperoleh setiap detail penting yang
diperlukan dan mereka dapat menyaring
perusahaan dengan sangat mudah. Jadi
perekrut mungkin merasa sangat sulit
untuk memenuhi permintaan kandidat
sehingga akan menjadi faktor yang cukup
signifikan di tahun mendatang.
Calon Akan Mendorong
Pasar Rekruitment
Perubahan Metologi
Perekrutan
Berfokus Pada
Keterampilan Teknis
Metodologi perekrutan akan mencakup
berbagai alat seperti tes penilaian
keterampilan online untuk mengevaluasi
rasa ingin tahu dan kualitas kerja tim dari
SDM
Tahun ini, perekrutan akan lebih terfokus
pada keahlian para kandidat daripada
sekadar gelar.
Dalam social conversation
perusahaan harus bisa menarik
perhatian pada calon kandidat.
Hal itu bisa dilakukan dengan
mengidentifikasi kualifikasi
karyawan yang dibutuhkan
perusahaan, membuat media
sosial dan akun resmi
perusahaan seperti Facebook
page, linkedIn dan lainnya
Social Conversation
Untuk mempromosikan brand
perusahaan, kita bisa
memanfaatkan kekuatan
teknologi dan media sosia
sesuai dengan karakter generai
milenial sekarang ini.
Mempromosikan
Brand Perusahaan
Adalah cara mudah untuk
mengakses lowongan
pekerjaan dan pekerjaan
deskripsi di situs web. Untuk
itu kita harus bisa memastikan
untuk memiliki lowongan
pekerjaan saat ini dan
informasi yang jelas tentang
aplikasi proses
Mengoptimalkan
Karier Situs Web
Pada tahap ini bisa dilakukan
dengan perusahaan
mengartikulasikan apa saja
keuntungan atau benefit yang
diterima kandidat jika mereka
masuk dalam perusahaan.
Membangun
Pengalaman Positif
Ini bisa dilakukan dengan
mendorong karyawan untuk
menulis ulasan digital dari
perusahaan, mengajak
karyawan untuk berbagi
pengalaman mereka bekerja di
perusahaan, buat testimonial
video dan kasus studi untuk
menunjukkan pengalaman di
tempat kerjadan peluang karir
Memberdayakan
Karyawan Di Bidang
Digital
Strategi
Recruitment
Kandidat Di Era
Digital
Terimakasih

More Related Content

Similar to Recruitment Era Digital.pdf

Training "MANAJEMEN PERSONALIA" dalam Menghadapi Era Ekonomi Digital di Revol...
Training "MANAJEMEN PERSONALIA" dalam Menghadapi Era Ekonomi Digital di Revol...Training "MANAJEMEN PERSONALIA" dalam Menghadapi Era Ekonomi Digital di Revol...
Training "MANAJEMEN PERSONALIA" dalam Menghadapi Era Ekonomi Digital di Revol...Kanaidi ken
 
Sdm berbasis kompetensi dan profesional
Sdm berbasis kompetensi dan profesionalSdm berbasis kompetensi dan profesional
Sdm berbasis kompetensi dan profesionalEkawati Saleh
 
6. be gg. vidya anggraeni, hapzi ali, marketing ethics, universitas mercubuan...
6. be gg. vidya anggraeni, hapzi ali, marketing ethics, universitas mercubuan...6. be gg. vidya anggraeni, hapzi ali, marketing ethics, universitas mercubuan...
6. be gg. vidya anggraeni, hapzi ali, marketing ethics, universitas mercubuan...Vidya Anggraeni
 
Tegar fikri alamsyah 4520210038
Tegar fikri alamsyah 4520210038Tegar fikri alamsyah 4520210038
Tegar fikri alamsyah 4520210038TegarFikri
 
(2022) Silabus Training "Effective MEASUREMENT of Training IMPACT" di era Dig...
(2022) Silabus Training "Effective MEASUREMENT of Training IMPACT" di era Dig...(2022) Silabus Training "Effective MEASUREMENT of Training IMPACT" di era Dig...
(2022) Silabus Training "Effective MEASUREMENT of Training IMPACT" di era Dig...Kanaidi ken
 
Review Jurnal ESDM - Yasmin.pdf
Review Jurnal ESDM - Yasmin.pdfReview Jurnal ESDM - Yasmin.pdf
Review Jurnal ESDM - Yasmin.pdfNajwaRizkaAmelia
 
201210 HC Magazine: HR & Social Media (Portal HR)
201210 HC Magazine: HR & Social Media (Portal HR)201210 HC Magazine: HR & Social Media (Portal HR)
201210 HC Magazine: HR & Social Media (Portal HR)Hora Tjitra
 
(2021) Silabus Training "Creating Value HUMAN RESOURCES MANAGEMENT (HRM) for ...
(2021) Silabus Training "Creating Value HUMAN RESOURCES MANAGEMENT (HRM) for ...(2021) Silabus Training "Creating Value HUMAN RESOURCES MANAGEMENT (HRM) for ...
(2021) Silabus Training "Creating Value HUMAN RESOURCES MANAGEMENT (HRM) for ...Kanaidi ken
 
Sim 1, nan dhini, hapzi ali, implementasi sim pd rekruitmen karyawan, univers...
Sim 1, nan dhini, hapzi ali, implementasi sim pd rekruitmen karyawan, univers...Sim 1, nan dhini, hapzi ali, implementasi sim pd rekruitmen karyawan, univers...
Sim 1, nan dhini, hapzi ali, implementasi sim pd rekruitmen karyawan, univers...NandhiniPutri
 
Teknologi informasi sebagai channell vital untuk internal e strategi komunikasi
Teknologi informasi sebagai channell vital untuk internal e strategi komunikasiTeknologi informasi sebagai channell vital untuk internal e strategi komunikasi
Teknologi informasi sebagai channell vital untuk internal e strategi komunikasirefidelia19
 
CBIC_MDP PALEMBANG.docx
CBIC_MDP PALEMBANG.docxCBIC_MDP PALEMBANG.docx
CBIC_MDP PALEMBANG.docxEvan Erlando
 
Sakura Webinar Series with HR Note - Recruitment Challenges.pdf
Sakura Webinar Series with HR Note -  Recruitment Challenges.pdfSakura Webinar Series with HR Note -  Recruitment Challenges.pdf
Sakura Webinar Series with HR Note - Recruitment Challenges.pdfThatyHadinova3
 
Sistem Informasi di Era Digital
Sistem Informasi di Era DigitalSistem Informasi di Era Digital
Sistem Informasi di Era Digitaldesyliaika
 
Sia,putri riana,suryani,stiami t1
Sia,putri riana,suryani,stiami t1Sia,putri riana,suryani,stiami t1
Sia,putri riana,suryani,stiami t1Putri Riana
 
Resume KNOWLEDGE MANAGEMENT Karya Paul L. Tobing
Resume KNOWLEDGE MANAGEMENT  Karya Paul L. TobingResume KNOWLEDGE MANAGEMENT  Karya Paul L. Tobing
Resume KNOWLEDGE MANAGEMENT Karya Paul L. TobingDianKurniawatii
 
Inhouse Training "Effective DIGITAL MARKETING" bagi para Karyawan PT. KPBN Ja...
Inhouse Training "Effective DIGITAL MARKETING" bagi para Karyawan PT. KPBN Ja...Inhouse Training "Effective DIGITAL MARKETING" bagi para Karyawan PT. KPBN Ja...
Inhouse Training "Effective DIGITAL MARKETING" bagi para Karyawan PT. KPBN Ja...Kanaidi ken
 

Similar to Recruitment Era Digital.pdf (20)

Training "MANAJEMEN PERSONALIA" dalam Menghadapi Era Ekonomi Digital di Revol...
Training "MANAJEMEN PERSONALIA" dalam Menghadapi Era Ekonomi Digital di Revol...Training "MANAJEMEN PERSONALIA" dalam Menghadapi Era Ekonomi Digital di Revol...
Training "MANAJEMEN PERSONALIA" dalam Menghadapi Era Ekonomi Digital di Revol...
 
Rekrutmen uas makalah
Rekrutmen uas makalah Rekrutmen uas makalah
Rekrutmen uas makalah
 
Bahan Ajar
Bahan AjarBahan Ajar
Bahan Ajar
 
Sdm berbasis kompetensi dan profesional
Sdm berbasis kompetensi dan profesionalSdm berbasis kompetensi dan profesional
Sdm berbasis kompetensi dan profesional
 
6. be gg. vidya anggraeni, hapzi ali, marketing ethics, universitas mercubuan...
6. be gg. vidya anggraeni, hapzi ali, marketing ethics, universitas mercubuan...6. be gg. vidya anggraeni, hapzi ali, marketing ethics, universitas mercubuan...
6. be gg. vidya anggraeni, hapzi ali, marketing ethics, universitas mercubuan...
 
Prencanaan SDM
Prencanaan SDMPrencanaan SDM
Prencanaan SDM
 
4
44
4
 
Tegar fikri alamsyah 4520210038
Tegar fikri alamsyah 4520210038Tegar fikri alamsyah 4520210038
Tegar fikri alamsyah 4520210038
 
(2022) Silabus Training "Effective MEASUREMENT of Training IMPACT" di era Dig...
(2022) Silabus Training "Effective MEASUREMENT of Training IMPACT" di era Dig...(2022) Silabus Training "Effective MEASUREMENT of Training IMPACT" di era Dig...
(2022) Silabus Training "Effective MEASUREMENT of Training IMPACT" di era Dig...
 
Review Jurnal ESDM - Yasmin.pdf
Review Jurnal ESDM - Yasmin.pdfReview Jurnal ESDM - Yasmin.pdf
Review Jurnal ESDM - Yasmin.pdf
 
201210 HC Magazine: HR & Social Media (Portal HR)
201210 HC Magazine: HR & Social Media (Portal HR)201210 HC Magazine: HR & Social Media (Portal HR)
201210 HC Magazine: HR & Social Media (Portal HR)
 
(2021) Silabus Training "Creating Value HUMAN RESOURCES MANAGEMENT (HRM) for ...
(2021) Silabus Training "Creating Value HUMAN RESOURCES MANAGEMENT (HRM) for ...(2021) Silabus Training "Creating Value HUMAN RESOURCES MANAGEMENT (HRM) for ...
(2021) Silabus Training "Creating Value HUMAN RESOURCES MANAGEMENT (HRM) for ...
 
Sim 1, nan dhini, hapzi ali, implementasi sim pd rekruitmen karyawan, univers...
Sim 1, nan dhini, hapzi ali, implementasi sim pd rekruitmen karyawan, univers...Sim 1, nan dhini, hapzi ali, implementasi sim pd rekruitmen karyawan, univers...
Sim 1, nan dhini, hapzi ali, implementasi sim pd rekruitmen karyawan, univers...
 
Teknologi informasi sebagai channell vital untuk internal e strategi komunikasi
Teknologi informasi sebagai channell vital untuk internal e strategi komunikasiTeknologi informasi sebagai channell vital untuk internal e strategi komunikasi
Teknologi informasi sebagai channell vital untuk internal e strategi komunikasi
 
CBIC_MDP PALEMBANG.docx
CBIC_MDP PALEMBANG.docxCBIC_MDP PALEMBANG.docx
CBIC_MDP PALEMBANG.docx
 
Sakura Webinar Series with HR Note - Recruitment Challenges.pdf
Sakura Webinar Series with HR Note -  Recruitment Challenges.pdfSakura Webinar Series with HR Note -  Recruitment Challenges.pdf
Sakura Webinar Series with HR Note - Recruitment Challenges.pdf
 
Sistem Informasi di Era Digital
Sistem Informasi di Era DigitalSistem Informasi di Era Digital
Sistem Informasi di Era Digital
 
Sia,putri riana,suryani,stiami t1
Sia,putri riana,suryani,stiami t1Sia,putri riana,suryani,stiami t1
Sia,putri riana,suryani,stiami t1
 
Resume KNOWLEDGE MANAGEMENT Karya Paul L. Tobing
Resume KNOWLEDGE MANAGEMENT  Karya Paul L. TobingResume KNOWLEDGE MANAGEMENT  Karya Paul L. Tobing
Resume KNOWLEDGE MANAGEMENT Karya Paul L. Tobing
 
Inhouse Training "Effective DIGITAL MARKETING" bagi para Karyawan PT. KPBN Ja...
Inhouse Training "Effective DIGITAL MARKETING" bagi para Karyawan PT. KPBN Ja...Inhouse Training "Effective DIGITAL MARKETING" bagi para Karyawan PT. KPBN Ja...
Inhouse Training "Effective DIGITAL MARKETING" bagi para Karyawan PT. KPBN Ja...
 

Recently uploaded

Fail Pengurusan Kelas Sesi Akademik 2024-2025-By Cikgu Mu_113743.pptx
Fail Pengurusan Kelas Sesi Akademik 2024-2025-By Cikgu Mu_113743.pptxFail Pengurusan Kelas Sesi Akademik 2024-2025-By Cikgu Mu_113743.pptx
Fail Pengurusan Kelas Sesi Akademik 2024-2025-By Cikgu Mu_113743.pptxShyLinZumi
 
PPT Materi Sosiologi Kelas X Bab 4. Proses Sosialisasi dan Pembentukan Keprib...
PPT Materi Sosiologi Kelas X Bab 4. Proses Sosialisasi dan Pembentukan Keprib...PPT Materi Sosiologi Kelas X Bab 4. Proses Sosialisasi dan Pembentukan Keprib...
PPT Materi Sosiologi Kelas X Bab 4. Proses Sosialisasi dan Pembentukan Keprib...disnakerkotamataram
 
PPT Media Pembelajaran Sosiologi XI KM - Bab 3.pptx
PPT Media Pembelajaran Sosiologi XI KM - Bab 3.pptxPPT Media Pembelajaran Sosiologi XI KM - Bab 3.pptx
PPT Media Pembelajaran Sosiologi XI KM - Bab 3.pptxdisnakerkotamataram
 
KEL 1 BIOSINTESIS GLIKOSIDA hgfddbjkj.pptx
KEL 1 BIOSINTESIS GLIKOSIDA hgfddbjkj.pptxKEL 1 BIOSINTESIS GLIKOSIDA hgfddbjkj.pptx
KEL 1 BIOSINTESIS GLIKOSIDA hgfddbjkj.pptxssuserd986061
 
KUMPULAN SOAL USBN SENI BUDAYA 2019.docx
KUMPULAN SOAL USBN SENI BUDAYA 2019.docxKUMPULAN SOAL USBN SENI BUDAYA 2019.docx
KUMPULAN SOAL USBN SENI BUDAYA 2019.docxUlfaBasyarewan
 
FAIL REKOD PERSEDIAN MENGAJAR 2024-25_070508.pptx
FAIL REKOD PERSEDIAN MENGAJAR 2024-25_070508.pptxFAIL REKOD PERSEDIAN MENGAJAR 2024-25_070508.pptx
FAIL REKOD PERSEDIAN MENGAJAR 2024-25_070508.pptxShyLinZumi
 

Recently uploaded (6)

Fail Pengurusan Kelas Sesi Akademik 2024-2025-By Cikgu Mu_113743.pptx
Fail Pengurusan Kelas Sesi Akademik 2024-2025-By Cikgu Mu_113743.pptxFail Pengurusan Kelas Sesi Akademik 2024-2025-By Cikgu Mu_113743.pptx
Fail Pengurusan Kelas Sesi Akademik 2024-2025-By Cikgu Mu_113743.pptx
 
PPT Materi Sosiologi Kelas X Bab 4. Proses Sosialisasi dan Pembentukan Keprib...
PPT Materi Sosiologi Kelas X Bab 4. Proses Sosialisasi dan Pembentukan Keprib...PPT Materi Sosiologi Kelas X Bab 4. Proses Sosialisasi dan Pembentukan Keprib...
PPT Materi Sosiologi Kelas X Bab 4. Proses Sosialisasi dan Pembentukan Keprib...
 
PPT Media Pembelajaran Sosiologi XI KM - Bab 3.pptx
PPT Media Pembelajaran Sosiologi XI KM - Bab 3.pptxPPT Media Pembelajaran Sosiologi XI KM - Bab 3.pptx
PPT Media Pembelajaran Sosiologi XI KM - Bab 3.pptx
 
KEL 1 BIOSINTESIS GLIKOSIDA hgfddbjkj.pptx
KEL 1 BIOSINTESIS GLIKOSIDA hgfddbjkj.pptxKEL 1 BIOSINTESIS GLIKOSIDA hgfddbjkj.pptx
KEL 1 BIOSINTESIS GLIKOSIDA hgfddbjkj.pptx
 
KUMPULAN SOAL USBN SENI BUDAYA 2019.docx
KUMPULAN SOAL USBN SENI BUDAYA 2019.docxKUMPULAN SOAL USBN SENI BUDAYA 2019.docx
KUMPULAN SOAL USBN SENI BUDAYA 2019.docx
 
FAIL REKOD PERSEDIAN MENGAJAR 2024-25_070508.pptx
FAIL REKOD PERSEDIAN MENGAJAR 2024-25_070508.pptxFAIL REKOD PERSEDIAN MENGAJAR 2024-25_070508.pptx
FAIL REKOD PERSEDIAN MENGAJAR 2024-25_070508.pptx
 

Recruitment Era Digital.pdf

  • 1. Recruitment karyawan di era digital Agam Dwi Hastri Pamungkas (2208044038) Ni Luh Resmiadi (2208044051) Restu Patria Ananda (2208044051) Anggota Kelompok : 1. 2. 3.
  • 2. Latar Belakang Salah Satu kegitan yang paling penting dalam manajemen sumber daya manusia ialah kegiatan untuk mendapatkan seorang yang tepat bagi perusahaan (recruitment) baik perusahaan besar maupun perusahaan kecil sangat memperhatikan proses rekrutmen karyawan, karena karyawan merupakan salah satu modal penting (human capital) bagi perusahaan. Di era globalisasi yang terus berkembang diiringi dengan perkembangan teknologi yang semakin canggih, para departemen SDM dituntut untuk dapat mengikuti dengan adanya perkembangan itu. Proses seleksi karyawan dapat menjadi salah satu alternatif bagi departemen SDM untuk menerapkan kehadiran teknologi bagi perusahaan
  • 3. Kajian Konsep Manajemen Sumber Daya Manusia Rekrutment Karyawan Seleksi Penerimaan Karyawan Era Digital
  • 4. Manajemen sumber daya manusia adalah ilmu dan seni mengatur hubungan dan peranan tenaga kerja agar efektif dan efisien membantu terwujudnya tujuan perusahaan, karyawan, dan masyarakat Rekrutmen karyawan menurut Noe, (2011) adalah proses pencarian dan penarikan sekelompok calon karyawan yang memiliki potensi untuk mengisi lowongan pekerjaan. Sebagian besar organisasi melakukan fungsi rekrutmen yang dikelola oleh departemen sumber daya manusia Seleksi Penerimaan Era digital adalah masa dimana semua manusia dapat saling berkomunikasi sedemikian dekat walaupun saling berjauhan Era Digital Manajemen Sumber Daya Manusia Recruitment Karyawan Kajian Konsep WHELTON SCHOOL OF MARKETING | SESSION 1
  • 5. Rekruitment Era Digital Di era digital ini, setiap kandidat dapat memperoleh setiap detail penting yang diperlukan dan mereka dapat menyaring perusahaan dengan sangat mudah. Jadi perekrut mungkin merasa sangat sulit untuk memenuhi permintaan kandidat sehingga akan menjadi faktor yang cukup signifikan di tahun mendatang. Calon Akan Mendorong Pasar Rekruitment Perubahan Metologi Perekrutan Berfokus Pada Keterampilan Teknis Metodologi perekrutan akan mencakup berbagai alat seperti tes penilaian keterampilan online untuk mengevaluasi rasa ingin tahu dan kualitas kerja tim dari SDM Tahun ini, perekrutan akan lebih terfokus pada keahlian para kandidat daripada sekadar gelar.
  • 6. Dalam social conversation perusahaan harus bisa menarik perhatian pada calon kandidat. Hal itu bisa dilakukan dengan mengidentifikasi kualifikasi karyawan yang dibutuhkan perusahaan, membuat media sosial dan akun resmi perusahaan seperti Facebook page, linkedIn dan lainnya Social Conversation Untuk mempromosikan brand perusahaan, kita bisa memanfaatkan kekuatan teknologi dan media sosia sesuai dengan karakter generai milenial sekarang ini. Mempromosikan Brand Perusahaan Adalah cara mudah untuk mengakses lowongan pekerjaan dan pekerjaan deskripsi di situs web. Untuk itu kita harus bisa memastikan untuk memiliki lowongan pekerjaan saat ini dan informasi yang jelas tentang aplikasi proses Mengoptimalkan Karier Situs Web Pada tahap ini bisa dilakukan dengan perusahaan mengartikulasikan apa saja keuntungan atau benefit yang diterima kandidat jika mereka masuk dalam perusahaan. Membangun Pengalaman Positif Ini bisa dilakukan dengan mendorong karyawan untuk menulis ulasan digital dari perusahaan, mengajak karyawan untuk berbagi pengalaman mereka bekerja di perusahaan, buat testimonial video dan kasus studi untuk menunjukkan pengalaman di tempat kerjadan peluang karir Memberdayakan Karyawan Di Bidang Digital Strategi Recruitment Kandidat Di Era Digital