SlideShare a Scribd company logo
1 of 12
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)
Nama Sekolah : SMAYASIHA Gubug
Nama Guru : Sarinah, S.Pd
Mata Pelajaran : Sejarah Indonesia
Kelas / Semester : XI / 1
Materi Pokok : Antara Kolonialisme dan Imperialisme
Sub Materi : Melacak Perburuan Mutiara Dari Timur
Alokasi Waktu : 2x 45 menit
A. KOMPETENSI INTI (KI)
1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya
2. Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab,
peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif, dan
pro-aktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai
permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial
dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam
pergaulan dunia.
3. Memahami, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual,
konseptual, prosedural berdasarkan rasa ingin tahunya dalam ilmu
pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan
kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait
fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada
bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk
memecahkan masalah.
4. Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak
terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara
mandiri, dan mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan.
B. KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR
1.1. Menghayati nilai-nilai persatuan dan keinginan bersatu dalam
perjuangan pergerakan nasional menuju kemerdekaan bangsa sebagai
karunia Tuhan Yang Maha Esa terhadap bangsa dan Negara Indonesia.
2.1. Mengembangkan nilai dan perilaku mempertahankan harga diri bangsa
dengan bercermin pada kegigihan para pejuang dalam melawan penjajah.
3.2. Menganalisis proses masuk dan perkembangan penjajahan bangsa
Barat di Indonesia.
Indikator:
3.2.1. Sikap bangsa Indonesia dalam menerima kedatangan bangsa
Barat.
3.2.2. menjelaskan jalur pelayaran dan kedatangan bangsa barat ke
Indonesia
3.2.3. menganalisis mengapa nusantara yang kaya dan indah itu dapat
dikuasai bangsa asing
4.2. Mengolah informasi tentang proses masuk dan perkembangan
penjajahan bangsa Barat di Indonesia dan menyajikannya dalam bentuk
cerita sejarah.
Indikator:
1.2.1. Menyusun karya sejarah yang berjudul “ Kepulauan Nusantara
Bagaikan Mutiaran Dari Timur”.
C. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Dengan memperhatikan tayangan siswadapat menganalisis latar
belakang dan tujuan datangnya bangsa barat ke Indonesia.
2. Melaui diskusi siswa dapat menjelaskan jalur pelayaran dan kedatangan
bangsa barat ke Indonesia.
3. Melalui diskusi dan kerja kelompok siswa dapat menganalisis mengapa
nusantarayang kaya dan indah itu dapat dikuasai oleh bangsa asing.
4. Melalui diskusi dan kerja kelompok siswa dapat menyusun karya tulis
sejarah yang berjudul “ Kepulauan Nusantara Bagaikan Mutiaran Dari
Timur”.
D. MATERI PEMBELAJARAN
1. Materi Fakta :
Keadaan alam di Nusantara
Bangsa barat memburu hasil alam (rempah) di Nusantara
2. Materi Konsep :
Factor yang menyebabkan nusantara yang kaya dan indah terpaksa
dikuasai oleh bangsa asing
3. Materi Prinsip :
Nusantara kaya akan sumber alam rempah
E. METODE PEMBELAJARAN
1. Pendekatan : Scientific
2. Model Pembelajaran : Discovery Learning
F. MEDIA, ALAT DAN SUMBER PEMBELAJARAN
1. Gambar : jalur pelayaran samudra serta tokoh-tokohnya
2. Alat : Globe, Laptop, LCD Monitor
3. Sumber Belajar : Buku Sejarah Indonesia Kelas XI (Kemendikbud) dan
buku lain yang relevan, internet, Koran/Majalah.
G. LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN
Tahap KEGIATAN BELAJAR Alokasi
waktu
Pendahulua
n
 Guru meminta salah seorang peserta didik
memimpin do’a
 Guru mengabsensi Peserta didik
 Guru mempersiapkan kelas lebih kondusif dan
siap belajar
 Menjelaskan tujuan pembelajaran
 Guru menympaikan topic “ perburuan mutiara
dari timur”
 Guru membagi peserta didik kedalam kelompok
10 menit
kecil 5 – 6 orang, menjadi kelompok I, II, III, IV,
V, VI
Kegiatan Inti  Guru menayangkan gambar jalur pelayaran
dan penjelajahan
Mengamati
 Peserta didik diminta untuk mengamati gambar
tersebut
Menanya/Merumuskan Masalah
 Guru mendorong peserta didik untuk bertanya
hal-hal terkait dengan gambar yang ditayangkan
 Guru kembali menegaskan topic pembelajaran
yang akan dibahas
 Guru menegaskan model pembelajaran yang
akan dilaksanakan dengan model discovery
Mengeksplorasi dan Mengasosiasi
 Guru memberikan pengantar singkat misalnya
menjelaskan kondisi Indonesia pada sekitar
abad ke-15 yang kaya hasil bumi, pertanian, dan
perkebunan, aktivitas perdagangan juga
berkembang luas. Masyarakat hidup merdeka,
bebas menjalin hubungan dagang dengan
kerjaan-kerajaan nusantara, bahkan dengan
kerajaan di luar nusantara. Setelah kedatangan
bangsa barat keadaan menjadi berubah.
Mengapa bangsa barat datang ke nusantara,
apa tujuannya, bagaimana proseskedatangan
bangsa barat ke Indonesia. Nah, untuk
memecahkan beberapa pertanyaan dan
70 menit
Vasco da gama Colombus
bagaimana perkembangan nusantara waktu itu,
para peserta didik unuk melakukan diskusi
kelompok
 Setiap kelompok mendapatkan tugas melakukan
eksplorasi/mengumpulkan informasi dan
mengasosiasi melalui dikusi kelompok untuk
mengasosiasikan fakta-fakta yang berhasil
ditemukan dan dirumuskan. :
1. Kelompok 1 dan 2 betugas mendiskusikan
dan merumukan materi tentang latar
belakang dan tujuan datangnya bangsa barat
ke Indonesia
2. Kelompok 3 dan 4 berdiskusi dan
merumuskan tentang tujuan datangnya
bangsa barat ke Indonesia
3. Kelompok 5 dan 6 mendiskusikan dan
merumuskan tentang beberapa factor yang
menyebabkan nusantara jatuh dalam
kekuasaan bangsa asing.
Mengkomunikasikan
 Presentasi hasil kelompok (masing-masing
kelompok) dalam rangka mengomunikasikan
hasil karya klompok, dan ditanggapi oeh
kelompok lain
Penutup  Klarifikasi/Kesimpuan Peserta Didik Dibantu
Oleh Guru Menyimpulkan Materi Tentang
“Perburuan Mutiara Dari Timur” Sebagai
Gambaran Dari Motivasi Orang-Orang Barat
Datang
 Peserta Didik Melakukan Refleksi Tentang
Pelaksanaan Pembelajaran Dan Pelajaran Apa
Yang Diperoleh Setelah Belajar Tentang
Topik“Perburuan Mutiara Dari Timur”.
 Guru Sekali Lagi Menegaskan Agar Para
Peserta Didik Tetap Bersyukur Kepada Tuhan
YME Yang Telah Memberikan Kekayaan Dan
Keindahan Tanah Air Indonesia, Para Peserta
Didik Harus Belajar Dan Kerja Keras Agar Mnjadi
Bangsa Yag Cerdas Agar Tidak Mudah
Dibohongi Orang Alin Apalagi Orang Lain Akan
Menguasai Kehidupan Bangsa Kita.
 Guru Melakukan Evaluasi Untuk Mengukur
Ketercapaian Tujuan Pembelajaran Misalnya
Dengan Mengajukan Pertanyaan :
1. Bagaimana Kondisi Eropa Barat Stelah
Jatuhnya Konstantinopel Ketangan Turki
Usmani Tahun 1453?
2. Apa Tujuan Orang-Orang Barat Datnag Ke
Indonesia?
3. Bagaimana Proses Kedatangan Belanda Ke
Indonesia ?
10 menit
Tugas
1. Siapkan Peta Dunia Kemudian dengan peta Itu
tunjukkan dengan Gambar Garis-Garis Yang
Menunjukkan Perjalanaan Masing-Masing
Kelompok Bangsa Eropa untuk menuju
kepulauan Indonesia. Jangan lupa tempat-tempat
persinggahan dan bedakan (warna atau bentuk)
garis untuk masng-masing kelompok Bangsa
(Portugis, Spanyol, Belanda, Inggris)
2. Peserta didik diberi tugas untuk membuat
laporan atau karya tulis tentang “Barat Memburu
Mutiara Dari Timur”
H. PENILAIAN HASIL BELAJAR
Penilaian dilakukan menggunakan penilaian otentik yang meliputi
penilaian sikap, pengetahuan dan ketrampilan.
1. Penilaian Sikap
Keterangan :
a. Sikap spiritual
Indikator sikap spiritual ”mensyukuri”:
 Berdoa sebelum dn sesudah kegiiatan pembelajaran.
 Memberi salam pada saat awal dan akhir presentasi sesuai agama yang
dianut.
 Saling menghormati, toleransi
 Memelihara hubungan baik dengan sesama teman.
Rubrik pemberian skor:
- 4 = jika siswa melakukan 4 (empat) kegiatan tersebut
- 3 = jika siswa melakukan 3 (empat) kegiatan tersebut
- 2 = jika siswa melakukan 2 (empat) kegiatan tersebut
- 1 = jika siswa melakukan salah satu (empat) kegiatan tersebut
b. Sikap Sosial
1) Sikap jujur
Indikator sikap sosial ”Jujur”
- Tidak bohong
- Mengembalikan kepada yang berhak bila menemukan sesuatu.
- Terus terang
Rubrik pemberian skor
- 4 = jika siswa melakukan 4 (empat) kegiatan tersebut
No.
Nama
Siswa
Sikap
Spiritual
Sikap Sosial
Jumlah
Skor
Nilai Ket.
Mensyukuri
(1-4)
Jujur
(1-4)
Kerjasa
ma (1-
4)
Hargadiri
(1-4)
1 Amin
2 Rani
3 Suroto
4 Paimin
- 3 = jika siswa melakukan 3 (empat) kegiatan tersebut
- 2 = jika siswa melakukan 2 (empat) kegiatan tersebut
- 1 = jika siswa melakukan salah satu (empat) kegiatan tersebut
2) Sikap kerja sama
Indikator sikap sosial ”kerja sama”:
- Peduli pada sesama
- Saling membantu dalam hal kebaikan
- Saling menghargai/toleransi
- Ramah dengan sesama
Rubrik pemberian skor
- 4 = jika siswa melakukan 4 (empat) kegiatan tersebut
- 3 = jika siswa melakukan 3 (empat) kegiatan tersebut
- 2 = jika siswa melakukan 2 (empat) kegiatan tersebut
- 1 = jika siswa melakukan salah satu (empat) kegiatan tersebut
3) Sikap harga diri
Indikator sikap sosial ” harga diri”:
- Tidak suka dengan dominasi asing
- Bersikap sopan untuk menegur bagi mereka yang mengejek
- Cinta produk negeri sendiri
- Menghargai dan menjaga karya-karya sekolah dan masyarakat
sendiri
Rubrik pemberian skor
- 4 = jika siswa melakukan 4 (empat) kegiatan tersebut
- 3 = jika siswa melakukan 3 (empat) kegiatan tersebut
- 2 = jika siswa melakukan 2 (empat) kegiatan tersebut
- 1 = jika siswa melakukan salah satu (empat) kegiatan tersebut
2. Penilaian Pengetahuan
No. Butir Soal
1. Jelaskan Keadaan Eropa Barat Setelah Konstantinopel Jatuh
Ketangan Turki Usmani? Mengapa Lisabon pada abad ke -16
cepat menjadi pusat perdagangan di Eropa
2. Jlaskan tujuan Portugis datang ke Indonesia, bagaimana penelitian
kalian tentang pasangan patok padrao?
3. Jelaskan posisi Maluku dalam konteks perdagangan Internasional
perdagangan pada abad ke-16?
4. Disebut-sebut bahwa Magallan atau Magelhaes sebagai tokoh
yang pertama kali mengelilingi dunia, betulkah demikian, lakukan
telaah secara kritis.
5. Mengapa Del Cano setelah sampai di Maluku segera memenuhi
kapal-kapalnya dengan rempah-rempah dan terus bertolak ke
Eropa, mengapa?
6. Negeri kia negeri yang kaya raya dan indah permai Tuhan telah
berkenaan melimpahkan rahmatnya kepada masyarakat Indonesia
tetapi negera yang berabad-abad sebagai daerah yang berdaulat
kemudian dikendalikan bahkan kemudian dijajah orang asing,
bagaimana sikap Anda, dan bagaimana upaya Anda agar peristiwa
itu tidak terulang!
7. Apa yang dimaksud konsep perubahan dan keberlanjutan dalam
sejarah?. Jelaskan bukti empirik prinsip perubahan dan
keberlanjutan dalam sejarah perjalan Belanda di Indonesia,
misalnya unsur-unsur yang sampai sekarang masih kita rasakan?
Kunci Jawaban :
1. Keadaan Eropa Barat setelah Konstantinopel jatuh ketangan Turki
Usmani:
- Orang-orang eropa Barat tertutup tidak dapat membeli rempah-
rempah di kawasan laut tengah, karena dilarang oleh Turki Usmani
- Di Eropa Barat saat itu banyak penemuan alat-alat mesin uap, alat
persenjataan, dsb sehingga mendorong mareka untuk melakukan
pelayaran dan penjelajahan ke dunia Timur untuk mendapatkan
rempah-rempah
- Rempah-rempah, lada, kopi, dsb di Erops Barat meupakan komoditi
yang ramai dijual belikan.
- Dengan demikian abad ke-16 Lisabon menjadi ramai pusat
perdagangan remph-rempah di Eropa jadi orang-orang Eropa Barat
pada abad tersebut sudah menjual belikan rempah-rempah di
kawasan laut Tengah.
2. Tujuan :
- Gold atau kekayaan : mencari kekayaan dan keuntungan dengan
mencari dan mengumpulkan emas, perak dan bahan tambang serta
bahan-bahan lain yang sangat berharga.
- Glory/kejayaan : memburu kejayaan, superioritas, dan kekuasaan.
Dalam hal ini Ingin berkuasa di dunia baru yang ditemukan
- Gospel/penyebaran agama nasrani : menjalankan tugas suci untuk
menyebarkan agama.
Patok padrao adalah patok abtu yang disiapkan oleh vasco da gama
dan rombongan yang di pasang di setia daerah yang disinggahi dan
diakui sebagai daerah milik bangsa portugis, patok ini diberi pahatan
lambang bola dunia.
3. Posisi maluku dalam konteks perdagangan internasinal pada abad ke-
16 adalah penghasil terbesar rempah-rempah.
4. Betul, atas dasar pendapat dari galelio bahwa bumi adalah bulat, orang
berlayar kemana saja maka akan kembali ketempat semula. Hal ini
membawa keberanian magelhaens untuk ekspedisi penjelajahan
samudra. Di ujung selatan benua Amerika terdapat selat yang agak
sempit yang diberi nama selat magelhaens, kemudian magelhaens
memasuki samudra pasifik dan akhirnya pada bulan maret 1521 tiba di
Pulau Guam.
5. Karena tujuan utama untuk mencari rempah-rempah dan pemimpin
rombongan (magelhaens) terbunuh dengan penduduk filipina.
6. Saya berpendapat negara kita yang kaya raya indah dan permai
supaya tidak dikendalikan dan dijajah orang lain harus segera merubah
pola pikir menjadi bangsa yang berkarakter (religius, jujur, mandiri,
disiplin, demokratis, tanggung jawab, toleransi, kreatif, kerja keras,
komunikatif, cinta damai, cinta tanah air, semangat, rasa ingin tahu,
gemar membaca, menghargai prestasi, peduli lingkunagn dan peduli
sosial)
7. Ilmu sejarah yang mempelajari peristiwa-peristiwa yang terjadi pada
masa lampau. Rangkaian peristiwa sejarah sejak adanya manusia
sampai sekarang adalah peristiwa yang berkelanjutan dan
berkesinambungan.
Panta Rei, artinya tidak ada yang tidak berubah, semuanya
mengalir, masyarakat sewaktu-waktu bergerak dan berubah ( Herclitus
) . Semua sisi kehidupan terus bergerak seiring dengan perjalanan
waktu dari masa lampau ke masa kini menuju masa yang akan datang.
3. Penilaian Ketrampilan
Penilaian utuk kegiatan mengamati film/gambar pelayaran, petuaangan
dan penjelajahan samudra oleh bangsa-bangsa Barat yng akhirnya
samapai di Indonesia.
No. Nama
Relevansi
( 1 – 4)
Kelengkap
an
( 1 – 4)
Kebahas
an
( 1 – 4)
Jumlah
Skor
1. Amin
2. Rani
3. Suroto
4. Paimin
Nilai = jumlah skor : 3
Keterangan :
a. Kegiatan mengamati dalam hal ini dipahami sebagai cara siswa
mengumpulkn informasi faktual dengan memanfaatkan indera penglihat,
pembau, pendengar, pengecap dan peraba. Maka secara keseluruhan
yang dinilai adalah HASIL pengamatan (berupa informasi) bukan CARA
,engamati.
b. Relevansi, kelengkapan, dan kebahasaan diperlakukan sebagai
indikator penilaian kegiatan mengamati.
o Relevansi merujuk pada ketepatan atau keterhubungan fakta yang
diamati dengan informasi yang dibutuhkan untuk mencapai tujuan
Kompetensi Dasar/Tujuan Pembelajaran (TP).
o Kelengkapan dalamarti semakin banyak komponen fakta yang
terliput atau semakin sedikit sisa (residu) fakta yang tertinggal.
o Kebahasan menunjukkan bagaimana peserta mendiskripsikan fakta-
fakta yang dikumpulkan dalam bahasa tulis yang efektif (tata kata
atau tata kalimat yang benar dan mudah dipahami).
c. Skor terentang antara 1 - 4
1 = Kurang
2 = Cukup
3 = Baik
4 = Amat Baik
4. Penilaian untuk kegiatan Diskusi Kelompok
No Nama Mengkomuni
kasikan
(1 – 4)
Mendengark
an
(1 – 4)
Berargument
asi
(1 – 4)
Berkontrib
usi
(1 – 4)
Jumlah
skor
1 Amin
2 Rani
3 Suroto
4 Paimin
5
Nilai = jumlah skor dibagi 3
Keterangan :
a. Ketrampilan mengkomunikasikan adalah kemampuan siswa untuk
mengungkapkan atau menyampaikan ide atau gagasan dengan bahasa
lisan ang efektif
b. Ketrampilan mendengarkan dipahami sebagai kemampuan siswa untuk
tidak menyela memotong, atau menginterupsi pembicaraan seseorang
ketika sedang mengungkapkan gagasannya
c. Ketrampilan berargumentasi menunjukkan kemampuan siswa dlam
mngemukakan argumentasi logis ketika ada pihak yang bertanya atau
mempertanyakan gagasannya
d. Ketrampilan berkontribusi dimaksudkan sebagai kemampuan siswa
memberikan gagasan yang mendukung atau mengarah ke penarikan
kesimpulan, termasuk di dalamnya menghargai perbedaan pendapat
e. Skor terentang antara 1 -4
1 = Kurang
2 = Cukup
3 = Baik
4 = Amat Baik
5. Penilaian Presentasi
No Nama Menjelaskan
1-4
Memvisualkan
1-4
Merespon
1-4
Jumlah
Skor
1 Amin
2 Rani
3 Suroto
4 Paimin
Nilai = jumlah skor dibagi 3
Keterangan :
a. Ketrapian menjelaskan adalah kemampuan menyampaikan hasil
observasi dan diskusi secara meyakinkan
b. Ketrampilan memvisualisasikan berkaitan dengn kemampuan siswa
untuk membuat atau mengemas informasi seunik mungkin, semenarik
mungkin, atau sekreatif mungkin’
c. Ketrampilan merespon adalah kemampuan siswa menyampaikan
tanggapan atas pertanyaan, bantahan, sanggahan dari pihaklain
secara empatik.
d. Skor terentang antara 1 – 4
 1 = Kurang
 2 = Cukup
 3 = Baik
 4 = Amat Baik
Gubug, 12 Juli 2014
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran
Drs. H.Syafi’i. Sarinah.S.Pd.
RINGKASAN MATERI
Melacak perburuan “Mutiara dari timur”
Latar belakang bangsa eropa datang ke Indonesia yaitu pada awalnya, bangsa-
bangsa Eropa mencari kepulauan Indonesia karena ingin mencari sumber
rempah-rempah. Pada tahap selanjutnya, mereka berusaha menjajah Indonesia.
Kaum penjajah berusaha menguasai kekayaan bumi Indonesia dengan
menempuh berbagai cara untuk mencari keuntungan.
Jatuhnya Kerajaan Bizantium (Romawi Timur) dengan ibu kota Konstantinopel ke
tangan Turki Utsmani tahun 1453. Pada saat itu, Bizantium merupakan daerah
transit dan penghubung perdagangan antara Eropa dan Asia. Jatuhnya kota
Konstantinopel (Ibu Kota kerajaan Romawi Timur) ke tangan Turki Usmani tahun
1453,kemudian bangsa Turki menutup Konstantinopel untuk orang Eropa
akibatnya di Eropa terjadi kelangkaan rempah-rempah, maka mulailah mereka
mencari Negeri asal rempah-rempah.
Tujuan kedatangan Bangsa Eropa ke Indonesia :
1. GOLD, mencari kekayaan (rempah-rempah)
2. GLORY, mencari Kejayaan (menjajah)
3. GOSPEL, menyebarkan agama Nasrani.
Faktor-faktor yang mendorong penjelajahan samudra, antara lain sebagai
berikut.
a. Bangsa Eropa ingin mendapatkan rempah-rempah dari daerah asal dengan
harga yang lebih murah.
b. Kemajuan di bidang ilmu pengetahuan dan teknologi seperti penemuan
kompas yang dapat memperlancar kegiatan penjalajahan samudra.
c. Adanya prinsip 3G, yaitu mencari logam mulia atau kekayaan (gold),
mendapatkan kejayaan bangsa (glory), dan menyebarkan agama Nasrani
(gospel).
d. Adanya keinginan untuk membuktikan pendapat bahwa bentuk bumi itu
bulat, seperti yang dikemukakan oleh Copernicus (1473-1543).
e. Semangat reconquesta atau semangat pembalasan terhadap kekuasaan
Islam di mana pun yang dijumpainya sebagai tindak lanjut dari Perang Salib.
Bangsa barat yang datang di Indonesia
1. portugis tahun 1511
2. spanyol tahun 1521
3. belanda tahun 1596
4. inggris tahun 1811
1. Bangsa Portugis
Bangsa portugis menguasai malaka tahun 1511 dibawah pimpinan alfonso
d’albuquerque. Bangsa portugis datang ke Indonesia bertujuan untuk mencari
rempah2.
Bangsa Indonesia menolak bangsa portugis karena
-portugis akan melakukan monopoli perdangan rempah2
-portugis akan merampas kedaulatan raja-raja Indonesia
Perlawanan terhadap bangsa portugis pernah dilakukan oleh raja demak r. patah
dengan mengutus putranya pati unus tetapi mengalami kegagalan. Portugis
diterima oleh kerajaan ternate karena
-portugis membeli rempah2 dengan harga tinggi
-portugis diminta untuk membantu menyerang kerajaan tidore
2. Bangsa Spanyol
Ekspedisi yang dipimpin oleh Ferdinand de magelhaen dan yuan Sebastian del
cono sampai filiphina tahun 1521. magelhein meninggal dalam pertempuran di
filiphina dan perjalanan dilanjutkan oleh Sebastian del cono, sampai maluku tahun
1521. kemudian bertemu dengan portugis sehingga terjadi perselisihan. Perselisihan
diakhiri dengan perjanjian saragosa yang isinya : keturunan portugis disebelah barat
garis saragosa dan spanyol di sebelah timur garis saragosa
3. Bangsa Belanda
Bangsa belanda sampai di Indonesia tahun 1596 dibawah pimpinan cornelis de
houtman dan peter keyzer. Tujuan bangsa belanda adalah berdagang rempah2.
untuk melancarkan usahanya maka dibentuk voc tahun 1602.
Tujuan voc sbb :
-untuk menyaingi kongsi2 dagang lainnya. Co: eic
-untuk menyaingi pedagang2 belanda lain
-untuk meningkatkan keuangan Negara
-untuk memonopoli perdagangan rempah2
Dalam memperkuat posisi voc, pemerintah belanda mengangkat gubernur
jendral Pieter both. Tetapi tidak lama, maka tahun 1603 digantikan oleh jon
Pieterzoon coen (j.p coen). Voc memiliki hak2 istimewa yang disebut hak octroi.
4. Bangsa Inggris
Pada tahun 1811, inggris mampu menguasai daerah jajahan belanda, maka
belanda harus menandatangani kapitulasi tuntang tanggal 18 september 1811, yang
isinya:
-daerah jajahan belanda diserahkan kepada inggris
-tentara belanda menjadi tawanan inggris
-orang2 belanda dapat menjadi pegawai inggris
#pemerintahan inggris di Indonesia 1811-1816#
berdasarkan kapitulasi tuntang tahun 1811, inggris secara resmi menguasai
Indonesia, maka gubernur jendral eic, lord minto menunjuk Stanford raffles untuk
membentuk pemerintahan di Indonesia. Tugas pokok raffles :
*memperbaiki dalam bidang pemerintahan. Caranya :
-indonesia (pulau jawa) dibagi menjadi 16 karesidenan
-para bupati diangkat menjadi pegawai negri
-daerah keratin jogjakarta dan surakarta dipersempit
-mengurangi kekuasaan raja
*memperbaiki dalam bidang keuangan. Caranya :
-melaksanakan system perdagangan bebas
-melaksanakan system sewa tanah / land-rente
-melanjutkan system perdagangan perkebunan kopi
-memonopoli perdagangan garam
*memperbaiki dalam bidang social. Caranya :
-menghapuskan system perbudakan
-mengurangi pengaruh kekuasaan tradisional
Jasa2 raffles selama memerintah Indonesia
-mendukung lembaga kebudayaan dan ilmu pengetahuan yang bernama
bataviaasch genootschop
di harmoni
-menulis buku –the history of java-
-menemukan bunga –rafflesia arnoldi-
-istrinya, Olivia Marianne, -merintis kebun raya bogor-
-mengembalikan sultan sepuh menjadi sultan yogyakarta

More Related Content

What's hot

Geografi-Materi Tentang Suhu Udara
Geografi-Materi Tentang Suhu UdaraGeografi-Materi Tentang Suhu Udara
Geografi-Materi Tentang Suhu UdaraStefannnnny
 
BAB 1. A.Pengertian Ruang dan Interaksi Antarruang(1)
BAB 1. A.Pengertian Ruang dan Interaksi Antarruang(1)BAB 1. A.Pengertian Ruang dan Interaksi Antarruang(1)
BAB 1. A.Pengertian Ruang dan Interaksi Antarruang(1)Risdiana Hidayat
 
B. Letak dan Luas Indonesia PPT (1).pptx
B. Letak dan Luas Indonesia PPT (1).pptxB. Letak dan Luas Indonesia PPT (1).pptx
B. Letak dan Luas Indonesia PPT (1).pptxthomas323962
 
Ips Bentuk-Bentuk Keragaman Sosial dan Budaya Indonesia kelas 7 kurikulum 2013
Ips Bentuk-Bentuk Keragaman Sosial dan Budaya Indonesia kelas 7 kurikulum 2013 Ips Bentuk-Bentuk Keragaman Sosial dan Budaya Indonesia kelas 7 kurikulum 2013
Ips Bentuk-Bentuk Keragaman Sosial dan Budaya Indonesia kelas 7 kurikulum 2013 Ovadhea Ariesta
 
Geografi - Letak, Luas dan Batas Indonesia
Geografi - Letak, Luas dan Batas IndonesiaGeografi - Letak, Luas dan Batas Indonesia
Geografi - Letak, Luas dan Batas Indonesiahanakamilah4
 
Presentasi Malaysia
Presentasi MalaysiaPresentasi Malaysia
Presentasi Malaysiasahobby68
 
1. keadaan alam indonesia
1. keadaan alam indonesia1. keadaan alam indonesia
1. keadaan alam indonesiaAdi Rachmanto
 
Pengaruh Masuknya Hindu-Buddha terhadap Masyarakat Indonesia
Pengaruh Masuknya Hindu-Buddha terhadap Masyarakat IndonesiaPengaruh Masuknya Hindu-Buddha terhadap Masyarakat Indonesia
Pengaruh Masuknya Hindu-Buddha terhadap Masyarakat IndonesiaRani Insani
 
REGIONALISASI KAWASAN DUNIA BERDASARKAN PUSAT PERTUMBUHAN EKONOMI.pptx
REGIONALISASI KAWASAN DUNIA BERDASARKAN PUSAT PERTUMBUHAN EKONOMI.pptxREGIONALISASI KAWASAN DUNIA BERDASARKAN PUSAT PERTUMBUHAN EKONOMI.pptx
REGIONALISASI KAWASAN DUNIA BERDASARKAN PUSAT PERTUMBUHAN EKONOMI.pptxchristin84
 
Tradisi Manusia Sebelum Mengenal Tulisan
Tradisi Manusia Sebelum Mengenal TulisanTradisi Manusia Sebelum Mengenal Tulisan
Tradisi Manusia Sebelum Mengenal TulisanWiyanto Hardjono
 
Ppt SNI Organisasi Masa Pendudukan Jepang
Ppt SNI Organisasi Masa Pendudukan JepangPpt SNI Organisasi Masa Pendudukan Jepang
Ppt SNI Organisasi Masa Pendudukan JepangDewi_Sejarah
 
Sistem tanam paksa
Sistem tanam paksaSistem tanam paksa
Sistem tanam paksaSindhu Rizky
 
kerajaan-kerajaan maritim masa hindu-buddha
kerajaan-kerajaan maritim masa hindu-buddhakerajaan-kerajaan maritim masa hindu-buddha
kerajaan-kerajaan maritim masa hindu-buddhafian assan
 
Perjuangan mempertahankan kemerdekaan indonesia
Perjuangan mempertahankan kemerdekaan indonesiaPerjuangan mempertahankan kemerdekaan indonesia
Perjuangan mempertahankan kemerdekaan indonesiaAbiyu Muhammad Akmal
 
PPT KEDATANGAN BANGSA BARAT K(2).pptx
PPT KEDATANGAN BANGSA BARAT K(2).pptxPPT KEDATANGAN BANGSA BARAT K(2).pptx
PPT KEDATANGAN BANGSA BARAT K(2).pptxRyanList4
 
Presentasi Kedatangan Bangsa Barat ke nusantara
Presentasi Kedatangan Bangsa Barat ke nusantaraPresentasi Kedatangan Bangsa Barat ke nusantara
Presentasi Kedatangan Bangsa Barat ke nusantaraWinie Dwicahyandari
 
Soal sejarah wajib kelas xi iis kerjaan hidu budha di Indonesia
Soal sejarah wajib kelas xi iis kerjaan hidu budha di IndonesiaSoal sejarah wajib kelas xi iis kerjaan hidu budha di Indonesia
Soal sejarah wajib kelas xi iis kerjaan hidu budha di Indonesiasofiana S
 
Masa pergerakan nasional
Masa pergerakan nasionalMasa pergerakan nasional
Masa pergerakan nasionalUmi Pujiati
 

What's hot (20)

Geografi-Materi Tentang Suhu Udara
Geografi-Materi Tentang Suhu UdaraGeografi-Materi Tentang Suhu Udara
Geografi-Materi Tentang Suhu Udara
 
BAB 1. A.Pengertian Ruang dan Interaksi Antarruang(1)
BAB 1. A.Pengertian Ruang dan Interaksi Antarruang(1)BAB 1. A.Pengertian Ruang dan Interaksi Antarruang(1)
BAB 1. A.Pengertian Ruang dan Interaksi Antarruang(1)
 
B. Letak dan Luas Indonesia PPT (1).pptx
B. Letak dan Luas Indonesia PPT (1).pptxB. Letak dan Luas Indonesia PPT (1).pptx
B. Letak dan Luas Indonesia PPT (1).pptx
 
Ips Bentuk-Bentuk Keragaman Sosial dan Budaya Indonesia kelas 7 kurikulum 2013
Ips Bentuk-Bentuk Keragaman Sosial dan Budaya Indonesia kelas 7 kurikulum 2013 Ips Bentuk-Bentuk Keragaman Sosial dan Budaya Indonesia kelas 7 kurikulum 2013
Ips Bentuk-Bentuk Keragaman Sosial dan Budaya Indonesia kelas 7 kurikulum 2013
 
Geografi - Letak, Luas dan Batas Indonesia
Geografi - Letak, Luas dan Batas IndonesiaGeografi - Letak, Luas dan Batas Indonesia
Geografi - Letak, Luas dan Batas Indonesia
 
Presentasi Malaysia
Presentasi MalaysiaPresentasi Malaysia
Presentasi Malaysia
 
geografi kelas 8
geografi kelas 8geografi kelas 8
geografi kelas 8
 
1. keadaan alam indonesia
1. keadaan alam indonesia1. keadaan alam indonesia
1. keadaan alam indonesia
 
Pengaruh Masuknya Hindu-Buddha terhadap Masyarakat Indonesia
Pengaruh Masuknya Hindu-Buddha terhadap Masyarakat IndonesiaPengaruh Masuknya Hindu-Buddha terhadap Masyarakat Indonesia
Pengaruh Masuknya Hindu-Buddha terhadap Masyarakat Indonesia
 
REGIONALISASI KAWASAN DUNIA BERDASARKAN PUSAT PERTUMBUHAN EKONOMI.pptx
REGIONALISASI KAWASAN DUNIA BERDASARKAN PUSAT PERTUMBUHAN EKONOMI.pptxREGIONALISASI KAWASAN DUNIA BERDASARKAN PUSAT PERTUMBUHAN EKONOMI.pptx
REGIONALISASI KAWASAN DUNIA BERDASARKAN PUSAT PERTUMBUHAN EKONOMI.pptx
 
Tradisi Manusia Sebelum Mengenal Tulisan
Tradisi Manusia Sebelum Mengenal TulisanTradisi Manusia Sebelum Mengenal Tulisan
Tradisi Manusia Sebelum Mengenal Tulisan
 
Ppt SNI Organisasi Masa Pendudukan Jepang
Ppt SNI Organisasi Masa Pendudukan JepangPpt SNI Organisasi Masa Pendudukan Jepang
Ppt SNI Organisasi Masa Pendudukan Jepang
 
Sistem tanam paksa
Sistem tanam paksaSistem tanam paksa
Sistem tanam paksa
 
kerajaan-kerajaan maritim masa hindu-buddha
kerajaan-kerajaan maritim masa hindu-buddhakerajaan-kerajaan maritim masa hindu-buddha
kerajaan-kerajaan maritim masa hindu-buddha
 
Perjuangan mempertahankan kemerdekaan indonesia
Perjuangan mempertahankan kemerdekaan indonesiaPerjuangan mempertahankan kemerdekaan indonesia
Perjuangan mempertahankan kemerdekaan indonesia
 
Iklim di indonesia
Iklim di indonesiaIklim di indonesia
Iklim di indonesia
 
PPT KEDATANGAN BANGSA BARAT K(2).pptx
PPT KEDATANGAN BANGSA BARAT K(2).pptxPPT KEDATANGAN BANGSA BARAT K(2).pptx
PPT KEDATANGAN BANGSA BARAT K(2).pptx
 
Presentasi Kedatangan Bangsa Barat ke nusantara
Presentasi Kedatangan Bangsa Barat ke nusantaraPresentasi Kedatangan Bangsa Barat ke nusantara
Presentasi Kedatangan Bangsa Barat ke nusantara
 
Soal sejarah wajib kelas xi iis kerjaan hidu budha di Indonesia
Soal sejarah wajib kelas xi iis kerjaan hidu budha di IndonesiaSoal sejarah wajib kelas xi iis kerjaan hidu budha di Indonesia
Soal sejarah wajib kelas xi iis kerjaan hidu budha di Indonesia
 
Masa pergerakan nasional
Masa pergerakan nasionalMasa pergerakan nasional
Masa pergerakan nasional
 

Similar to RPP Pertemuan ke 4

RPP Pertemuan ke 1 Sejarah kelas X
RPP Pertemuan ke 1 Sejarah kelas XRPP Pertemuan ke 1 Sejarah kelas X
RPP Pertemuan ke 1 Sejarah kelas XRessa
 
Rpp pertemuan 1
Rpp pertemuan 1Rpp pertemuan 1
Rpp pertemuan 1Ressa
 
Rpp ski kelas 9 kurikulum 2013
Rpp ski kelas 9 kurikulum 2013Rpp ski kelas 9 kurikulum 2013
Rpp ski kelas 9 kurikulum 2013miftah1984
 
RPP MODEL PEMBELAJARAN TERPADU SEQUENCED
RPP MODEL PEMBELAJARAN TERPADU SEQUENCEDRPP MODEL PEMBELAJARAN TERPADU SEQUENCED
RPP MODEL PEMBELAJARAN TERPADU SEQUENCEDRofiani Intan
 
RPP Pertemuan ke 3 Sejarah kelas X
RPP Pertemuan ke 3 Sejarah kelas XRPP Pertemuan ke 3 Sejarah kelas X
RPP Pertemuan ke 3 Sejarah kelas XRessa
 
Perjuangan organisasi
Perjuangan organisasiPerjuangan organisasi
Perjuangan organisasiLili Suryani
 
RPP Pertemuan ke 2 Sejarah kelas X
RPP Pertemuan ke 2 Sejarah kelas XRPP Pertemuan ke 2 Sejarah kelas X
RPP Pertemuan ke 2 Sejarah kelas XRessa
 
Rpp pertemuan 1 10
Rpp pertemuan 1 10Rpp pertemuan 1 10
Rpp pertemuan 1 10mashud94jkt
 
3.7.rpp imperialisme dan kolonialisme
3.7.rpp imperialisme dan kolonialisme3.7.rpp imperialisme dan kolonialisme
3.7.rpp imperialisme dan kolonialismeRessa
 
RPP Pertemuan ke 5 Sejarah kelas X
RPP Pertemuan ke 5 Sejarah kelas XRPP Pertemuan ke 5 Sejarah kelas X
RPP Pertemuan ke 5 Sejarah kelas XRessa
 
RPP Sejarah kelas X
RPP Sejarah kelas X RPP Sejarah kelas X
RPP Sejarah kelas X Ressa
 
Rpp kolonialisme dan imperialisme
Rpp kolonialisme dan imperialismeRpp kolonialisme dan imperialisme
Rpp kolonialisme dan imperialismeseptiputri
 
A_08_Made Savitri Yugakisha_RPP IPS UAS.pdf
A_08_Made Savitri Yugakisha_RPP IPS UAS.pdfA_08_Made Savitri Yugakisha_RPP IPS UAS.pdf
A_08_Made Savitri Yugakisha_RPP IPS UAS.pdfSavitriYugakisha1
 
RPP SKI Lengkap Kelas X Kurikulum 2013
RPP SKI Lengkap Kelas X Kurikulum 2013RPP SKI Lengkap Kelas X Kurikulum 2013
RPP SKI Lengkap Kelas X Kurikulum 2013miftah1984
 
RPP sejarah indonesia 11 revisi 2017
RPP sejarah indonesia 11 revisi 2017RPP sejarah indonesia 11 revisi 2017
RPP sejarah indonesia 11 revisi 2017miftah1984
 
Rpp 2 terbentuknya kep. indon
Rpp 2 terbentuknya kep. indonRpp 2 terbentuknya kep. indon
Rpp 2 terbentuknya kep. indonRessa
 
RPP Sejarah kelas X 22
RPP Sejarah kelas X 22RPP Sejarah kelas X 22
RPP Sejarah kelas X 22Ressa
 

Similar to RPP Pertemuan ke 4 (20)

RPP Pertemuan ke 1 Sejarah kelas X
RPP Pertemuan ke 1 Sejarah kelas XRPP Pertemuan ke 1 Sejarah kelas X
RPP Pertemuan ke 1 Sejarah kelas X
 
Rpp pertemuan 1
Rpp pertemuan 1Rpp pertemuan 1
Rpp pertemuan 1
 
Rpp ski kelas 9 kurikulum 2013
Rpp ski kelas 9 kurikulum 2013Rpp ski kelas 9 kurikulum 2013
Rpp ski kelas 9 kurikulum 2013
 
RPP MODEL PEMBELAJARAN TERPADU SEQUENCED
RPP MODEL PEMBELAJARAN TERPADU SEQUENCEDRPP MODEL PEMBELAJARAN TERPADU SEQUENCED
RPP MODEL PEMBELAJARAN TERPADU SEQUENCED
 
Rpp 1, 2 dan 3
Rpp 1, 2 dan 3Rpp 1, 2 dan 3
Rpp 1, 2 dan 3
 
RPP Pertemuan ke 3 Sejarah kelas X
RPP Pertemuan ke 3 Sejarah kelas XRPP Pertemuan ke 3 Sejarah kelas X
RPP Pertemuan ke 3 Sejarah kelas X
 
Perjuangan organisasi
Perjuangan organisasiPerjuangan organisasi
Perjuangan organisasi
 
Rpp sejarah
Rpp sejarah Rpp sejarah
Rpp sejarah
 
RPP Pertemuan ke 2 Sejarah kelas X
RPP Pertemuan ke 2 Sejarah kelas XRPP Pertemuan ke 2 Sejarah kelas X
RPP Pertemuan ke 2 Sejarah kelas X
 
Rpp pertemuan 1 10
Rpp pertemuan 1 10Rpp pertemuan 1 10
Rpp pertemuan 1 10
 
3.7.rpp imperialisme dan kolonialisme
3.7.rpp imperialisme dan kolonialisme3.7.rpp imperialisme dan kolonialisme
3.7.rpp imperialisme dan kolonialisme
 
12. rpp 4
12. rpp 412. rpp 4
12. rpp 4
 
RPP Pertemuan ke 5 Sejarah kelas X
RPP Pertemuan ke 5 Sejarah kelas XRPP Pertemuan ke 5 Sejarah kelas X
RPP Pertemuan ke 5 Sejarah kelas X
 
RPP Sejarah kelas X
RPP Sejarah kelas X RPP Sejarah kelas X
RPP Sejarah kelas X
 
Rpp kolonialisme dan imperialisme
Rpp kolonialisme dan imperialismeRpp kolonialisme dan imperialisme
Rpp kolonialisme dan imperialisme
 
A_08_Made Savitri Yugakisha_RPP IPS UAS.pdf
A_08_Made Savitri Yugakisha_RPP IPS UAS.pdfA_08_Made Savitri Yugakisha_RPP IPS UAS.pdf
A_08_Made Savitri Yugakisha_RPP IPS UAS.pdf
 
RPP SKI Lengkap Kelas X Kurikulum 2013
RPP SKI Lengkap Kelas X Kurikulum 2013RPP SKI Lengkap Kelas X Kurikulum 2013
RPP SKI Lengkap Kelas X Kurikulum 2013
 
RPP sejarah indonesia 11 revisi 2017
RPP sejarah indonesia 11 revisi 2017RPP sejarah indonesia 11 revisi 2017
RPP sejarah indonesia 11 revisi 2017
 
Rpp 2 terbentuknya kep. indon
Rpp 2 terbentuknya kep. indonRpp 2 terbentuknya kep. indon
Rpp 2 terbentuknya kep. indon
 
RPP Sejarah kelas X 22
RPP Sejarah kelas X 22RPP Sejarah kelas X 22
RPP Sejarah kelas X 22
 

More from Ressa

155316-1600962030-dikonversi.pptx
155316-1600962030-dikonversi.pptx155316-1600962030-dikonversi.pptx
155316-1600962030-dikonversi.pptxRessa
 
Kuesioner uji validitas pengguna software Web menurut DeLone dan McLean
Kuesioner uji validitas pengguna software Web menurut DeLone dan McLean Kuesioner uji validitas pengguna software Web menurut DeLone dan McLean
Kuesioner uji validitas pengguna software Web menurut DeLone dan McLean Ressa
 
Formulir magang bem ft
Formulir magang bem ftFormulir magang bem ft
Formulir magang bem ftRessa
 
7. lpj qurban
7. lpj qurban7. lpj qurban
7. lpj qurbanRessa
 
1a. lpj class meeting
1a. lpj class meeting1a. lpj class meeting
1a. lpj class meetingRessa
 
1. lpj osis 2015
1. lpj osis 20151. lpj osis 2015
1. lpj osis 2015Ressa
 
Formulir
FormulirFormulir
FormulirRessa
 
Laporan pertanggung jawaban osis 2014.2015
Laporan pertanggung jawaban osis 2014.2015Laporan pertanggung jawaban osis 2014.2015
Laporan pertanggung jawaban osis 2014.2015Ressa
 
Pengelolaan Air Hujan
Pengelolaan Air HujanPengelolaan Air Hujan
Pengelolaan Air HujanRessa
 
Prediksi 2
Prediksi 2Prediksi 2
Prediksi 2Ressa
 
Prediksi 1
Prediksi 1Prediksi 1
Prediksi 1Ressa
 
Soal Ujian Nasional 2014
Soal Ujian Nasional 2014Soal Ujian Nasional 2014
Soal Ujian Nasional 2014Ressa
 
Soal Ujian Nasional 2014
Soal Ujian Nasional 2014Soal Ujian Nasional 2014
Soal Ujian Nasional 2014Ressa
 
3.9.rpp kehidupan sosek jaman jepang
3.9.rpp kehidupan sosek jaman jepang3.9.rpp kehidupan sosek jaman jepang
3.9.rpp kehidupan sosek jaman jepangRessa
 
3.8.rpp sumpah pemuda
3.8.rpp sumpah pemuda3.8.rpp sumpah pemuda
3.8.rpp sumpah pemudaRessa
 
2. rpp peristiwa rengasdengklok
2. rpp peristiwa rengasdengklok2. rpp peristiwa rengasdengklok
2. rpp peristiwa rengasdengklokRessa
 
5. rpp sidang ppki
5. rpp sidang ppki5. rpp sidang ppki
5. rpp sidang ppkiRessa
 
4. rpp penyebaran berita proklamasi
4. rpp penyebaran berita proklamasi4. rpp penyebaran berita proklamasi
4. rpp penyebaran berita proklamasiRessa
 
3. rpp roklamasi
3. rpp roklamasi3. rpp roklamasi
3. rpp roklamasiRessa
 
4. pbb
4. pbb4. pbb
4. pbbRessa
 

More from Ressa (20)

155316-1600962030-dikonversi.pptx
155316-1600962030-dikonversi.pptx155316-1600962030-dikonversi.pptx
155316-1600962030-dikonversi.pptx
 
Kuesioner uji validitas pengguna software Web menurut DeLone dan McLean
Kuesioner uji validitas pengguna software Web menurut DeLone dan McLean Kuesioner uji validitas pengguna software Web menurut DeLone dan McLean
Kuesioner uji validitas pengguna software Web menurut DeLone dan McLean
 
Formulir magang bem ft
Formulir magang bem ftFormulir magang bem ft
Formulir magang bem ft
 
7. lpj qurban
7. lpj qurban7. lpj qurban
7. lpj qurban
 
1a. lpj class meeting
1a. lpj class meeting1a. lpj class meeting
1a. lpj class meeting
 
1. lpj osis 2015
1. lpj osis 20151. lpj osis 2015
1. lpj osis 2015
 
Formulir
FormulirFormulir
Formulir
 
Laporan pertanggung jawaban osis 2014.2015
Laporan pertanggung jawaban osis 2014.2015Laporan pertanggung jawaban osis 2014.2015
Laporan pertanggung jawaban osis 2014.2015
 
Pengelolaan Air Hujan
Pengelolaan Air HujanPengelolaan Air Hujan
Pengelolaan Air Hujan
 
Prediksi 2
Prediksi 2Prediksi 2
Prediksi 2
 
Prediksi 1
Prediksi 1Prediksi 1
Prediksi 1
 
Soal Ujian Nasional 2014
Soal Ujian Nasional 2014Soal Ujian Nasional 2014
Soal Ujian Nasional 2014
 
Soal Ujian Nasional 2014
Soal Ujian Nasional 2014Soal Ujian Nasional 2014
Soal Ujian Nasional 2014
 
3.9.rpp kehidupan sosek jaman jepang
3.9.rpp kehidupan sosek jaman jepang3.9.rpp kehidupan sosek jaman jepang
3.9.rpp kehidupan sosek jaman jepang
 
3.8.rpp sumpah pemuda
3.8.rpp sumpah pemuda3.8.rpp sumpah pemuda
3.8.rpp sumpah pemuda
 
2. rpp peristiwa rengasdengklok
2. rpp peristiwa rengasdengklok2. rpp peristiwa rengasdengklok
2. rpp peristiwa rengasdengklok
 
5. rpp sidang ppki
5. rpp sidang ppki5. rpp sidang ppki
5. rpp sidang ppki
 
4. rpp penyebaran berita proklamasi
4. rpp penyebaran berita proklamasi4. rpp penyebaran berita proklamasi
4. rpp penyebaran berita proklamasi
 
3. rpp roklamasi
3. rpp roklamasi3. rpp roklamasi
3. rpp roklamasi
 
4. pbb
4. pbb4. pbb
4. pbb
 

Recently uploaded

Materi IPAS Kelas 1 SD Bab 3. Hidup Sehat.pptx
Materi IPAS Kelas 1 SD Bab 3. Hidup Sehat.pptxMateri IPAS Kelas 1 SD Bab 3. Hidup Sehat.pptx
Materi IPAS Kelas 1 SD Bab 3. Hidup Sehat.pptxmuhammadkausar1201
 
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdfMODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdfNurulHikmah50658
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfirwanabidin08
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDNurainiNuraini25
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7IwanSumantri7
 
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)MustahalMustahal
 
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..ikayogakinasih12
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptArkhaRega1
 
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxPEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxsukmakarim1998
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdfsdn3jatiblora
 
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxPERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxRizkyPratiwi19
 
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxPerumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxadimulianta1
 
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...Kanaidi ken
 
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ikaIntegrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ikaAtiAnggiSupriyati
 
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdfMAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdfChananMfd
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSovyOktavianti
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAAndiCoc
 
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...asepsaefudin2009
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfbibizaenab
 
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMMAKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMMIGustiBagusGending
 

Recently uploaded (20)

Materi IPAS Kelas 1 SD Bab 3. Hidup Sehat.pptx
Materi IPAS Kelas 1 SD Bab 3. Hidup Sehat.pptxMateri IPAS Kelas 1 SD Bab 3. Hidup Sehat.pptx
Materi IPAS Kelas 1 SD Bab 3. Hidup Sehat.pptx
 
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdfMODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
 
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
 
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
 
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxPEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
 
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxPERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
 
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxPerumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
 
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
 
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ikaIntegrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
 
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdfMAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
 
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMMAKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
 

RPP Pertemuan ke 4

  • 1. RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) Nama Sekolah : SMAYASIHA Gubug Nama Guru : Sarinah, S.Pd Mata Pelajaran : Sejarah Indonesia Kelas / Semester : XI / 1 Materi Pokok : Antara Kolonialisme dan Imperialisme Sub Materi : Melacak Perburuan Mutiara Dari Timur Alokasi Waktu : 2x 45 menit A. KOMPETENSI INTI (KI) 1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya 2. Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif, dan pro-aktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia. 3. Memahami, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural berdasarkan rasa ingin tahunya dalam ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah. 4. Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan. B. KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR 1.1. Menghayati nilai-nilai persatuan dan keinginan bersatu dalam perjuangan pergerakan nasional menuju kemerdekaan bangsa sebagai karunia Tuhan Yang Maha Esa terhadap bangsa dan Negara Indonesia. 2.1. Mengembangkan nilai dan perilaku mempertahankan harga diri bangsa dengan bercermin pada kegigihan para pejuang dalam melawan penjajah. 3.2. Menganalisis proses masuk dan perkembangan penjajahan bangsa Barat di Indonesia. Indikator: 3.2.1. Sikap bangsa Indonesia dalam menerima kedatangan bangsa Barat. 3.2.2. menjelaskan jalur pelayaran dan kedatangan bangsa barat ke Indonesia 3.2.3. menganalisis mengapa nusantara yang kaya dan indah itu dapat dikuasai bangsa asing
  • 2. 4.2. Mengolah informasi tentang proses masuk dan perkembangan penjajahan bangsa Barat di Indonesia dan menyajikannya dalam bentuk cerita sejarah. Indikator: 1.2.1. Menyusun karya sejarah yang berjudul “ Kepulauan Nusantara Bagaikan Mutiaran Dari Timur”. C. TUJUAN PEMBELAJARAN 1. Dengan memperhatikan tayangan siswadapat menganalisis latar belakang dan tujuan datangnya bangsa barat ke Indonesia. 2. Melaui diskusi siswa dapat menjelaskan jalur pelayaran dan kedatangan bangsa barat ke Indonesia. 3. Melalui diskusi dan kerja kelompok siswa dapat menganalisis mengapa nusantarayang kaya dan indah itu dapat dikuasai oleh bangsa asing. 4. Melalui diskusi dan kerja kelompok siswa dapat menyusun karya tulis sejarah yang berjudul “ Kepulauan Nusantara Bagaikan Mutiaran Dari Timur”. D. MATERI PEMBELAJARAN 1. Materi Fakta : Keadaan alam di Nusantara Bangsa barat memburu hasil alam (rempah) di Nusantara 2. Materi Konsep : Factor yang menyebabkan nusantara yang kaya dan indah terpaksa dikuasai oleh bangsa asing 3. Materi Prinsip : Nusantara kaya akan sumber alam rempah E. METODE PEMBELAJARAN 1. Pendekatan : Scientific 2. Model Pembelajaran : Discovery Learning F. MEDIA, ALAT DAN SUMBER PEMBELAJARAN 1. Gambar : jalur pelayaran samudra serta tokoh-tokohnya 2. Alat : Globe, Laptop, LCD Monitor 3. Sumber Belajar : Buku Sejarah Indonesia Kelas XI (Kemendikbud) dan buku lain yang relevan, internet, Koran/Majalah. G. LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN Tahap KEGIATAN BELAJAR Alokasi waktu Pendahulua n  Guru meminta salah seorang peserta didik memimpin do’a  Guru mengabsensi Peserta didik  Guru mempersiapkan kelas lebih kondusif dan siap belajar  Menjelaskan tujuan pembelajaran  Guru menympaikan topic “ perburuan mutiara dari timur”  Guru membagi peserta didik kedalam kelompok 10 menit
  • 3. kecil 5 – 6 orang, menjadi kelompok I, II, III, IV, V, VI Kegiatan Inti  Guru menayangkan gambar jalur pelayaran dan penjelajahan Mengamati  Peserta didik diminta untuk mengamati gambar tersebut Menanya/Merumuskan Masalah  Guru mendorong peserta didik untuk bertanya hal-hal terkait dengan gambar yang ditayangkan  Guru kembali menegaskan topic pembelajaran yang akan dibahas  Guru menegaskan model pembelajaran yang akan dilaksanakan dengan model discovery Mengeksplorasi dan Mengasosiasi  Guru memberikan pengantar singkat misalnya menjelaskan kondisi Indonesia pada sekitar abad ke-15 yang kaya hasil bumi, pertanian, dan perkebunan, aktivitas perdagangan juga berkembang luas. Masyarakat hidup merdeka, bebas menjalin hubungan dagang dengan kerjaan-kerajaan nusantara, bahkan dengan kerajaan di luar nusantara. Setelah kedatangan bangsa barat keadaan menjadi berubah. Mengapa bangsa barat datang ke nusantara, apa tujuannya, bagaimana proseskedatangan bangsa barat ke Indonesia. Nah, untuk memecahkan beberapa pertanyaan dan 70 menit Vasco da gama Colombus
  • 4. bagaimana perkembangan nusantara waktu itu, para peserta didik unuk melakukan diskusi kelompok  Setiap kelompok mendapatkan tugas melakukan eksplorasi/mengumpulkan informasi dan mengasosiasi melalui dikusi kelompok untuk mengasosiasikan fakta-fakta yang berhasil ditemukan dan dirumuskan. : 1. Kelompok 1 dan 2 betugas mendiskusikan dan merumukan materi tentang latar belakang dan tujuan datangnya bangsa barat ke Indonesia 2. Kelompok 3 dan 4 berdiskusi dan merumuskan tentang tujuan datangnya bangsa barat ke Indonesia 3. Kelompok 5 dan 6 mendiskusikan dan merumuskan tentang beberapa factor yang menyebabkan nusantara jatuh dalam kekuasaan bangsa asing. Mengkomunikasikan  Presentasi hasil kelompok (masing-masing kelompok) dalam rangka mengomunikasikan hasil karya klompok, dan ditanggapi oeh kelompok lain Penutup  Klarifikasi/Kesimpuan Peserta Didik Dibantu Oleh Guru Menyimpulkan Materi Tentang “Perburuan Mutiara Dari Timur” Sebagai Gambaran Dari Motivasi Orang-Orang Barat Datang  Peserta Didik Melakukan Refleksi Tentang Pelaksanaan Pembelajaran Dan Pelajaran Apa Yang Diperoleh Setelah Belajar Tentang Topik“Perburuan Mutiara Dari Timur”.  Guru Sekali Lagi Menegaskan Agar Para Peserta Didik Tetap Bersyukur Kepada Tuhan YME Yang Telah Memberikan Kekayaan Dan Keindahan Tanah Air Indonesia, Para Peserta Didik Harus Belajar Dan Kerja Keras Agar Mnjadi Bangsa Yag Cerdas Agar Tidak Mudah Dibohongi Orang Alin Apalagi Orang Lain Akan Menguasai Kehidupan Bangsa Kita.  Guru Melakukan Evaluasi Untuk Mengukur Ketercapaian Tujuan Pembelajaran Misalnya Dengan Mengajukan Pertanyaan : 1. Bagaimana Kondisi Eropa Barat Stelah Jatuhnya Konstantinopel Ketangan Turki Usmani Tahun 1453? 2. Apa Tujuan Orang-Orang Barat Datnag Ke Indonesia? 3. Bagaimana Proses Kedatangan Belanda Ke Indonesia ? 10 menit
  • 5. Tugas 1. Siapkan Peta Dunia Kemudian dengan peta Itu tunjukkan dengan Gambar Garis-Garis Yang Menunjukkan Perjalanaan Masing-Masing Kelompok Bangsa Eropa untuk menuju kepulauan Indonesia. Jangan lupa tempat-tempat persinggahan dan bedakan (warna atau bentuk) garis untuk masng-masing kelompok Bangsa (Portugis, Spanyol, Belanda, Inggris) 2. Peserta didik diberi tugas untuk membuat laporan atau karya tulis tentang “Barat Memburu Mutiara Dari Timur” H. PENILAIAN HASIL BELAJAR Penilaian dilakukan menggunakan penilaian otentik yang meliputi penilaian sikap, pengetahuan dan ketrampilan. 1. Penilaian Sikap Keterangan : a. Sikap spiritual Indikator sikap spiritual ”mensyukuri”:  Berdoa sebelum dn sesudah kegiiatan pembelajaran.  Memberi salam pada saat awal dan akhir presentasi sesuai agama yang dianut.  Saling menghormati, toleransi  Memelihara hubungan baik dengan sesama teman. Rubrik pemberian skor: - 4 = jika siswa melakukan 4 (empat) kegiatan tersebut - 3 = jika siswa melakukan 3 (empat) kegiatan tersebut - 2 = jika siswa melakukan 2 (empat) kegiatan tersebut - 1 = jika siswa melakukan salah satu (empat) kegiatan tersebut b. Sikap Sosial 1) Sikap jujur Indikator sikap sosial ”Jujur” - Tidak bohong - Mengembalikan kepada yang berhak bila menemukan sesuatu. - Terus terang Rubrik pemberian skor - 4 = jika siswa melakukan 4 (empat) kegiatan tersebut No. Nama Siswa Sikap Spiritual Sikap Sosial Jumlah Skor Nilai Ket. Mensyukuri (1-4) Jujur (1-4) Kerjasa ma (1- 4) Hargadiri (1-4) 1 Amin 2 Rani 3 Suroto 4 Paimin
  • 6. - 3 = jika siswa melakukan 3 (empat) kegiatan tersebut - 2 = jika siswa melakukan 2 (empat) kegiatan tersebut - 1 = jika siswa melakukan salah satu (empat) kegiatan tersebut 2) Sikap kerja sama Indikator sikap sosial ”kerja sama”: - Peduli pada sesama - Saling membantu dalam hal kebaikan - Saling menghargai/toleransi - Ramah dengan sesama Rubrik pemberian skor - 4 = jika siswa melakukan 4 (empat) kegiatan tersebut - 3 = jika siswa melakukan 3 (empat) kegiatan tersebut - 2 = jika siswa melakukan 2 (empat) kegiatan tersebut - 1 = jika siswa melakukan salah satu (empat) kegiatan tersebut 3) Sikap harga diri Indikator sikap sosial ” harga diri”: - Tidak suka dengan dominasi asing - Bersikap sopan untuk menegur bagi mereka yang mengejek - Cinta produk negeri sendiri - Menghargai dan menjaga karya-karya sekolah dan masyarakat sendiri Rubrik pemberian skor - 4 = jika siswa melakukan 4 (empat) kegiatan tersebut - 3 = jika siswa melakukan 3 (empat) kegiatan tersebut - 2 = jika siswa melakukan 2 (empat) kegiatan tersebut - 1 = jika siswa melakukan salah satu (empat) kegiatan tersebut 2. Penilaian Pengetahuan No. Butir Soal 1. Jelaskan Keadaan Eropa Barat Setelah Konstantinopel Jatuh Ketangan Turki Usmani? Mengapa Lisabon pada abad ke -16 cepat menjadi pusat perdagangan di Eropa 2. Jlaskan tujuan Portugis datang ke Indonesia, bagaimana penelitian kalian tentang pasangan patok padrao? 3. Jelaskan posisi Maluku dalam konteks perdagangan Internasional perdagangan pada abad ke-16? 4. Disebut-sebut bahwa Magallan atau Magelhaes sebagai tokoh yang pertama kali mengelilingi dunia, betulkah demikian, lakukan telaah secara kritis. 5. Mengapa Del Cano setelah sampai di Maluku segera memenuhi kapal-kapalnya dengan rempah-rempah dan terus bertolak ke Eropa, mengapa? 6. Negeri kia negeri yang kaya raya dan indah permai Tuhan telah berkenaan melimpahkan rahmatnya kepada masyarakat Indonesia tetapi negera yang berabad-abad sebagai daerah yang berdaulat kemudian dikendalikan bahkan kemudian dijajah orang asing, bagaimana sikap Anda, dan bagaimana upaya Anda agar peristiwa itu tidak terulang! 7. Apa yang dimaksud konsep perubahan dan keberlanjutan dalam sejarah?. Jelaskan bukti empirik prinsip perubahan dan keberlanjutan dalam sejarah perjalan Belanda di Indonesia, misalnya unsur-unsur yang sampai sekarang masih kita rasakan?
  • 7. Kunci Jawaban : 1. Keadaan Eropa Barat setelah Konstantinopel jatuh ketangan Turki Usmani: - Orang-orang eropa Barat tertutup tidak dapat membeli rempah- rempah di kawasan laut tengah, karena dilarang oleh Turki Usmani - Di Eropa Barat saat itu banyak penemuan alat-alat mesin uap, alat persenjataan, dsb sehingga mendorong mareka untuk melakukan pelayaran dan penjelajahan ke dunia Timur untuk mendapatkan rempah-rempah - Rempah-rempah, lada, kopi, dsb di Erops Barat meupakan komoditi yang ramai dijual belikan. - Dengan demikian abad ke-16 Lisabon menjadi ramai pusat perdagangan remph-rempah di Eropa jadi orang-orang Eropa Barat pada abad tersebut sudah menjual belikan rempah-rempah di kawasan laut Tengah. 2. Tujuan : - Gold atau kekayaan : mencari kekayaan dan keuntungan dengan mencari dan mengumpulkan emas, perak dan bahan tambang serta bahan-bahan lain yang sangat berharga. - Glory/kejayaan : memburu kejayaan, superioritas, dan kekuasaan. Dalam hal ini Ingin berkuasa di dunia baru yang ditemukan - Gospel/penyebaran agama nasrani : menjalankan tugas suci untuk menyebarkan agama. Patok padrao adalah patok abtu yang disiapkan oleh vasco da gama dan rombongan yang di pasang di setia daerah yang disinggahi dan diakui sebagai daerah milik bangsa portugis, patok ini diberi pahatan lambang bola dunia. 3. Posisi maluku dalam konteks perdagangan internasinal pada abad ke- 16 adalah penghasil terbesar rempah-rempah. 4. Betul, atas dasar pendapat dari galelio bahwa bumi adalah bulat, orang berlayar kemana saja maka akan kembali ketempat semula. Hal ini membawa keberanian magelhaens untuk ekspedisi penjelajahan samudra. Di ujung selatan benua Amerika terdapat selat yang agak sempit yang diberi nama selat magelhaens, kemudian magelhaens memasuki samudra pasifik dan akhirnya pada bulan maret 1521 tiba di Pulau Guam. 5. Karena tujuan utama untuk mencari rempah-rempah dan pemimpin rombongan (magelhaens) terbunuh dengan penduduk filipina. 6. Saya berpendapat negara kita yang kaya raya indah dan permai supaya tidak dikendalikan dan dijajah orang lain harus segera merubah pola pikir menjadi bangsa yang berkarakter (religius, jujur, mandiri, disiplin, demokratis, tanggung jawab, toleransi, kreatif, kerja keras, komunikatif, cinta damai, cinta tanah air, semangat, rasa ingin tahu, gemar membaca, menghargai prestasi, peduli lingkunagn dan peduli sosial) 7. Ilmu sejarah yang mempelajari peristiwa-peristiwa yang terjadi pada masa lampau. Rangkaian peristiwa sejarah sejak adanya manusia sampai sekarang adalah peristiwa yang berkelanjutan dan berkesinambungan. Panta Rei, artinya tidak ada yang tidak berubah, semuanya mengalir, masyarakat sewaktu-waktu bergerak dan berubah ( Herclitus ) . Semua sisi kehidupan terus bergerak seiring dengan perjalanan waktu dari masa lampau ke masa kini menuju masa yang akan datang.
  • 8. 3. Penilaian Ketrampilan Penilaian utuk kegiatan mengamati film/gambar pelayaran, petuaangan dan penjelajahan samudra oleh bangsa-bangsa Barat yng akhirnya samapai di Indonesia. No. Nama Relevansi ( 1 – 4) Kelengkap an ( 1 – 4) Kebahas an ( 1 – 4) Jumlah Skor 1. Amin 2. Rani 3. Suroto 4. Paimin Nilai = jumlah skor : 3 Keterangan : a. Kegiatan mengamati dalam hal ini dipahami sebagai cara siswa mengumpulkn informasi faktual dengan memanfaatkan indera penglihat, pembau, pendengar, pengecap dan peraba. Maka secara keseluruhan yang dinilai adalah HASIL pengamatan (berupa informasi) bukan CARA ,engamati. b. Relevansi, kelengkapan, dan kebahasaan diperlakukan sebagai indikator penilaian kegiatan mengamati. o Relevansi merujuk pada ketepatan atau keterhubungan fakta yang diamati dengan informasi yang dibutuhkan untuk mencapai tujuan Kompetensi Dasar/Tujuan Pembelajaran (TP). o Kelengkapan dalamarti semakin banyak komponen fakta yang terliput atau semakin sedikit sisa (residu) fakta yang tertinggal. o Kebahasan menunjukkan bagaimana peserta mendiskripsikan fakta- fakta yang dikumpulkan dalam bahasa tulis yang efektif (tata kata atau tata kalimat yang benar dan mudah dipahami). c. Skor terentang antara 1 - 4 1 = Kurang 2 = Cukup 3 = Baik 4 = Amat Baik 4. Penilaian untuk kegiatan Diskusi Kelompok No Nama Mengkomuni kasikan (1 – 4) Mendengark an (1 – 4) Berargument asi (1 – 4) Berkontrib usi (1 – 4) Jumlah skor 1 Amin 2 Rani 3 Suroto 4 Paimin 5 Nilai = jumlah skor dibagi 3 Keterangan : a. Ketrampilan mengkomunikasikan adalah kemampuan siswa untuk mengungkapkan atau menyampaikan ide atau gagasan dengan bahasa lisan ang efektif b. Ketrampilan mendengarkan dipahami sebagai kemampuan siswa untuk tidak menyela memotong, atau menginterupsi pembicaraan seseorang ketika sedang mengungkapkan gagasannya c. Ketrampilan berargumentasi menunjukkan kemampuan siswa dlam mngemukakan argumentasi logis ketika ada pihak yang bertanya atau mempertanyakan gagasannya
  • 9. d. Ketrampilan berkontribusi dimaksudkan sebagai kemampuan siswa memberikan gagasan yang mendukung atau mengarah ke penarikan kesimpulan, termasuk di dalamnya menghargai perbedaan pendapat e. Skor terentang antara 1 -4 1 = Kurang 2 = Cukup 3 = Baik 4 = Amat Baik 5. Penilaian Presentasi No Nama Menjelaskan 1-4 Memvisualkan 1-4 Merespon 1-4 Jumlah Skor 1 Amin 2 Rani 3 Suroto 4 Paimin Nilai = jumlah skor dibagi 3 Keterangan : a. Ketrapian menjelaskan adalah kemampuan menyampaikan hasil observasi dan diskusi secara meyakinkan b. Ketrampilan memvisualisasikan berkaitan dengn kemampuan siswa untuk membuat atau mengemas informasi seunik mungkin, semenarik mungkin, atau sekreatif mungkin’ c. Ketrampilan merespon adalah kemampuan siswa menyampaikan tanggapan atas pertanyaan, bantahan, sanggahan dari pihaklain secara empatik. d. Skor terentang antara 1 – 4  1 = Kurang  2 = Cukup  3 = Baik  4 = Amat Baik Gubug, 12 Juli 2014 Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran Drs. H.Syafi’i. Sarinah.S.Pd.
  • 10. RINGKASAN MATERI Melacak perburuan “Mutiara dari timur” Latar belakang bangsa eropa datang ke Indonesia yaitu pada awalnya, bangsa- bangsa Eropa mencari kepulauan Indonesia karena ingin mencari sumber rempah-rempah. Pada tahap selanjutnya, mereka berusaha menjajah Indonesia. Kaum penjajah berusaha menguasai kekayaan bumi Indonesia dengan menempuh berbagai cara untuk mencari keuntungan. Jatuhnya Kerajaan Bizantium (Romawi Timur) dengan ibu kota Konstantinopel ke tangan Turki Utsmani tahun 1453. Pada saat itu, Bizantium merupakan daerah transit dan penghubung perdagangan antara Eropa dan Asia. Jatuhnya kota Konstantinopel (Ibu Kota kerajaan Romawi Timur) ke tangan Turki Usmani tahun 1453,kemudian bangsa Turki menutup Konstantinopel untuk orang Eropa akibatnya di Eropa terjadi kelangkaan rempah-rempah, maka mulailah mereka mencari Negeri asal rempah-rempah. Tujuan kedatangan Bangsa Eropa ke Indonesia : 1. GOLD, mencari kekayaan (rempah-rempah) 2. GLORY, mencari Kejayaan (menjajah) 3. GOSPEL, menyebarkan agama Nasrani. Faktor-faktor yang mendorong penjelajahan samudra, antara lain sebagai berikut. a. Bangsa Eropa ingin mendapatkan rempah-rempah dari daerah asal dengan harga yang lebih murah. b. Kemajuan di bidang ilmu pengetahuan dan teknologi seperti penemuan kompas yang dapat memperlancar kegiatan penjalajahan samudra. c. Adanya prinsip 3G, yaitu mencari logam mulia atau kekayaan (gold), mendapatkan kejayaan bangsa (glory), dan menyebarkan agama Nasrani (gospel). d. Adanya keinginan untuk membuktikan pendapat bahwa bentuk bumi itu bulat, seperti yang dikemukakan oleh Copernicus (1473-1543). e. Semangat reconquesta atau semangat pembalasan terhadap kekuasaan Islam di mana pun yang dijumpainya sebagai tindak lanjut dari Perang Salib. Bangsa barat yang datang di Indonesia 1. portugis tahun 1511 2. spanyol tahun 1521 3. belanda tahun 1596 4. inggris tahun 1811 1. Bangsa Portugis Bangsa portugis menguasai malaka tahun 1511 dibawah pimpinan alfonso d’albuquerque. Bangsa portugis datang ke Indonesia bertujuan untuk mencari rempah2. Bangsa Indonesia menolak bangsa portugis karena -portugis akan melakukan monopoli perdangan rempah2 -portugis akan merampas kedaulatan raja-raja Indonesia
  • 11. Perlawanan terhadap bangsa portugis pernah dilakukan oleh raja demak r. patah dengan mengutus putranya pati unus tetapi mengalami kegagalan. Portugis diterima oleh kerajaan ternate karena -portugis membeli rempah2 dengan harga tinggi -portugis diminta untuk membantu menyerang kerajaan tidore 2. Bangsa Spanyol Ekspedisi yang dipimpin oleh Ferdinand de magelhaen dan yuan Sebastian del cono sampai filiphina tahun 1521. magelhein meninggal dalam pertempuran di filiphina dan perjalanan dilanjutkan oleh Sebastian del cono, sampai maluku tahun 1521. kemudian bertemu dengan portugis sehingga terjadi perselisihan. Perselisihan diakhiri dengan perjanjian saragosa yang isinya : keturunan portugis disebelah barat garis saragosa dan spanyol di sebelah timur garis saragosa 3. Bangsa Belanda Bangsa belanda sampai di Indonesia tahun 1596 dibawah pimpinan cornelis de houtman dan peter keyzer. Tujuan bangsa belanda adalah berdagang rempah2. untuk melancarkan usahanya maka dibentuk voc tahun 1602. Tujuan voc sbb : -untuk menyaingi kongsi2 dagang lainnya. Co: eic -untuk menyaingi pedagang2 belanda lain -untuk meningkatkan keuangan Negara -untuk memonopoli perdagangan rempah2 Dalam memperkuat posisi voc, pemerintah belanda mengangkat gubernur jendral Pieter both. Tetapi tidak lama, maka tahun 1603 digantikan oleh jon Pieterzoon coen (j.p coen). Voc memiliki hak2 istimewa yang disebut hak octroi. 4. Bangsa Inggris Pada tahun 1811, inggris mampu menguasai daerah jajahan belanda, maka belanda harus menandatangani kapitulasi tuntang tanggal 18 september 1811, yang isinya: -daerah jajahan belanda diserahkan kepada inggris -tentara belanda menjadi tawanan inggris -orang2 belanda dapat menjadi pegawai inggris #pemerintahan inggris di Indonesia 1811-1816# berdasarkan kapitulasi tuntang tahun 1811, inggris secara resmi menguasai Indonesia, maka gubernur jendral eic, lord minto menunjuk Stanford raffles untuk membentuk pemerintahan di Indonesia. Tugas pokok raffles : *memperbaiki dalam bidang pemerintahan. Caranya : -indonesia (pulau jawa) dibagi menjadi 16 karesidenan -para bupati diangkat menjadi pegawai negri
  • 12. -daerah keratin jogjakarta dan surakarta dipersempit -mengurangi kekuasaan raja *memperbaiki dalam bidang keuangan. Caranya : -melaksanakan system perdagangan bebas -melaksanakan system sewa tanah / land-rente -melanjutkan system perdagangan perkebunan kopi -memonopoli perdagangan garam *memperbaiki dalam bidang social. Caranya : -menghapuskan system perbudakan -mengurangi pengaruh kekuasaan tradisional Jasa2 raffles selama memerintah Indonesia -mendukung lembaga kebudayaan dan ilmu pengetahuan yang bernama bataviaasch genootschop di harmoni -menulis buku –the history of java- -menemukan bunga –rafflesia arnoldi- -istrinya, Olivia Marianne, -merintis kebun raya bogor- -mengembalikan sultan sepuh menjadi sultan yogyakarta