SlideShare a Scribd company logo
1 of 26
1
Analisis Kemampuan Siswa Dalam Memecahkan Masalah
Berbentuk Soal Cerita Pada Materi Gerak Lurus Beraturan (GLB)
dan Gerak Lurus Berubah Beraturan (GLBB)
Jurusan Pendidikan Fisika
Universitas Islam Negeri Ar-
Raniry
Banda Aceh
Meisya Atiya
(170204048)
2
Pendahuluan
Tinjauan
Pustaka
Metode
Penelitian
Sesi
Pertanyaan
SELAMAT DATANG
SELAMAT
PAGI
Terimakasih sudah hadir di
sini
Sidang Skripsi
Pendidikan Fisika
Hasil Penelitian Kesimpulan dan
Saran
3
Latar Belakang
Sebagian siswa belum
dapat menyelesaikan soal
fisika dengan baik dan
benar
Siswa tidak lancar dalam
operasi hitung
Dikarnakan siswa tidak mengulang kembali
materi yang diberikan dan juga tidak melatih
diri dengan soal latihan
Siswa tidak dapat mengola
informasi yang di dapatkan
dari soal cerita
Siswa tidak mencantumkan data diketahui
maupun yang di tanya sehingga, dibutuhkan
langkah-langkah dalam pemecahan masalah atau
langkah-langkah menyelesaikan soal
4
02
01
Untuk mengetahui kemampuan dasar
siswa dalam menyelesaikan masalah
pada konsep Gerak Lurus Beraturan dan
Gerak Lurus Berubah Beraturan di kelas
X SMA Negeri 4 Banda Aceh
01
Bagaimana kemampuan dasar siswa
yang dihadapi siswa SMAN 4 Banda
Aceh kelas X dalam menyelesaikan soal
fisika pada materi GLB dan GLBB ?
Rumusan Masalah Tujuan Penelitian
02
Untuk mengetahui cara
mengatasi dan mencegah
kesulitan yang dihadapi siswa
dalam memecahkan masalah
dalam konsep Gerak Lurus
Beraturan dan Gerak Lurus
Berubah Beraturan di kelas X
SMA Negeri 4 Banda Aceh.
Bagaimana cara siswa dalam
memecahkan masalah pada
soal fisika dalam bentuk soal
cerita dengan materi GLB dan
GLBB ?
5
Dapat meningkatkan kemampuan
menyelesaikan masalah untuk mendukung
dalam mempelajari pelajaran Fisika.
Bagi Siswa
Penelitian ini diharapkan bisa menjadi alternatif bagi guru untuk
menanggulangi sumber masalah pada pemahaman yang salah
Bagi Guru
Manfaat Penelitian
Memperoleh informasi adanya tingkat kemampuan
siswa dalam menyelesaikan masalah serta cara
siswa dalam memecahkan masalah yang
mempengaruhi siswa dalam menyelesaikan
masalah konsep GLB dan GLBB di kelas X SMA
Negeri 4 Banda Aceh.
.
Bagi Peneliti
6
Pembatasan Masalah
Analisis dalam penelitian ini ialah untuk
mengenali kemampuan siswa dan pemecahan
masalah berbentuk soal cerita yang berlangsung
pada kelas X IPA 1 SMA Negeri 4 Banda Aceh
Aspek yang diukur dalam peneltian ini hanya
pada aspek kemampuan siswa dalam
memecahkan masalah
Kemampuan yang dimaksud disini ialah
kemampuan pada siswa dalam memecahkan
masalah, baik dalam menganalisis data, serta bisa
membedakan simbol dari rumus yang hendak
digunakan.
Subjek penelitian untuk siswa kelas X IPA 1 SMA
Negeri 4 Banda Aceh
Agar fokus pada materi yang dibahas, maka peneliti membatasi
masalah sebagai berikut.
7
Definisi
Operasional
Tinjauan Pustaka
Kemampuan Siswa
Menyelesaikan Masalah
(problem solving)
Fisika
Konsep Gerak Lurus
Lurus Beraturan
(GLB) dan Gerak
Lurus Berubah
Beraturan (GLBB)
8
Kemampuan
Kemampuan dibagiakan menjadi dua kelompok
yaitu :
1. Kemampuan Intelektual
• Bertindak, berfikir, menganalisis dan memecahkan
masalah.
2. Kemampuan Fisik
• Keterampilan dan kekuatan
Kemampuan
Kemampuan berasal dari kata mampu yang
artinya sanggup. Kemampuan merupakan
potensi atau kesanggupan yang berasal dari
dalam diri siswa untuk menyelesaikan suatu
pekerjaan tanpa bantuan orang lain dengan
adanya usaha untuk mendapatkan hasil yang
sebaik-baiknya. Kemampuan sama halnya
dengan pengetahuan, keterampilan, nilai dan
sikap yang tercerminkan oleh siswa itu sendiri
Tinjauan Pustaka
9
• Pemecahan masalah merupakan suatu proses usaha
untuk mencari penjelasan dan jawaban dari setiap
masalah yang dihadapi
• Faktor-Faktor yang mempengaruhi tingkat kemampuan
pemecahan masalah:
1. Kemampuan pengetahuan awal.
2. Apresiasi.
3. Kecerdasan yang logis.
Pemecahan Masalah (Problem Solving) Tinjauan Pustaka
1
0
Teori Polya
pemecahan Soal (Understanding)
perencanaan (Planning)
Pelaksanaan Rencana (Solving)
Peninjauan Kembali(Checking)
Tinjauan Pustaka
Konsep Gerak Lurus beraturan (GLB) dan Gerak Lurus
Berubah Beraturan (GLBB)
• Gerak lurus beraturan (GLB) adalah gerak benda pada suatu lintasan
lurus dengan kecepatan konstan
• Gerak lurus berubah beraturan adalah (GLBB) adalah gerak dengan
percepatan konstan atau gerak dengan kecepatan yang berubah-
ubah
𝑆 = 𝑉
𝑜 ∙ 𝑡 +
1
2
𝑎 ∙ 𝑡2
𝑉𝑡 = 𝑉0 + 𝑎𝑡
𝑉𝑡
2
= 𝑉0
2
± 2𝑎𝑠
11
𝑉 =
𝑠
𝑡
Tinjauan Pustaka
11
1
2
Metode Penelitian
O1 X O2
Rancangan Penelitian
Penelitian ini menggunakan pendekatan
kuantitatif. Pendekatan kuantitatif merupakan
pendekatan yang disajikan dalam bentuk angka
dan analisis datanya menggunakan statistika.
Metode yang digunakan pada penelitian ini yaitu
metode deskriptif-kuantitatif. Metode deskriptif
merupakan metode yang digunakan untuk
mendeskripsikan tingkat kemampuan siswa
dalam memecahkan masalah yang dinyatakan
dengan angka-angka
1
3
Lokasi
SMAN 4 Banda Aceh
Waktu
Semester Ganjil Tahun Ajaran
2021/2022
Subjek Penelitian
Siswa Kelas X IPA 1
Subyek & Lokasi Penelitian Metode Penelitian
Tes
Untuk mengetahui tingkat kemampuan
peserta didik dalam memecahkan masalah
sesuai dengan indikator yang telah
ditetapkan. Soal tes yang digunakan berbentuk
soal cerita dengan jumlah soal sebanyak 5
butir.
Instrumen Penelitian
Lembar Angket
Lembar Angket bertujuan mengetahui
tanggapan siswa yang berisi pernyataan-
pernyataan terhadap pelajaran fisika yang
mereka anggap sulit dan kurang dimengerti
salah satunya pada konsep gerak lurus
beraturan (glb) dan gerak lurus berubah
beraturan (glbb)
1
5
Soal Tes
Pada penelitian ini instrumen yang digunakan
berbentuk soal test. Soal tes akan diberikan kepada
siswa sebanyak 5 butir soal cerita. Skor maksimal
yang diberikan untuk soal tersebut ialah 100,
dengan waktu yang diberikan 2 x 45 ( 2 jam
pelajaran). Soal yang akan diberikan kepada siswa
yakni soal yang dirangkai oleh guru bidang studi.
Teknik Pengumpulan Data Metode Penelitian
Lembar Angket
Angket atau sering disebut kuesioner merupakan
teknik pengumpulan data dengan menggunakan
pertanyaan atau pernyataan tertulis dan jawaban
yang diberikan juga dalam bentuk tertulis, yaitu
dalam bentuk isian atau simbol/tanda
Presentase Kemampuan Siswa Menyelesaikan Soal:
Analisis Instrumen Soal dan Angket
Keterangan:
P = Presentase kemampuan siswa
f = Frekuensi
n = Jumlah siswa keseluruhan
Kategori Nilai
Sangat Baik 81-100
Baik 61-80
Cukup 41-60
Kurang 21-40
Sangat Kurang 0-20
Hasil Penelitian dan Pembahasan
Hasil tes soal nomor 1
No. Inisial Siswa Tahap I Tahap II Tahap III
Tahap
IV
Total
1. ML 0 5 5 5 15
2. CS 0 0 0 5 5
3. NR 0 5 5 5 15
4. AN 0 0 0 5 5
5. SF 1 5 0 0 6
6. SK 0 0 0 0 0
7. QZ 0 0 0 0 0
8. AR 0 0 0 5 5
Jumlah 51
Frekuensi 0 3 2 5
Rata-rata 6,3 %
0 %
37.5 % 35 %
62.5 %
6.3 %
0
10
20
30
40
50
60
70
Tahap I Tahap II Tahap III Tahap IV Rata-rata
Persentase
(%)
Kriteria Tingkat Kemampuan
Persentase Kemampuan Siswa
pada Masing-Masing Tahapan Teori
Polya
Hasil Penelitian dan Pembahasan
Hasil tes soal nomor 2
No. Inisial Siswa Tahap I Tahap II Tahap III Tahap IV Total
1. ML 5 5 10 0 20
2. CS 0 0 0 5 5
3. NR 5 5 10 0 20
4. AN 0 0 0 5 5
5. SF 1 5 0 0 6
6. SK 0 0 0 0 0
7. QZ 0 0 0 0 0
8. AR 0 0 0 0 0
Jumlah 56
Frekuensi 2 3 2 2
Rata-rata 7 %
25 %
37.5 %
25 % 25 %
7 %
0
5
10
15
20
25
30
35
40
Tahap I Tahap II Tahap III Tahap IV Rata-rata
Persentase
(%)
Kriteria Kemampuan Siswa
Persentase Kemampuan Siswa
pada Masing-Masing Tahapan Teori
Polya
Hasil Penelitian dan Pembahasan
Hasil tes soal nomor 3
No. Inisial Siswa Tahap I Tahap II
Tahap
III
Tahap
IV
Total
1. ML 0 5 5 5 15
2. CS 0 0 0 5 5
3. NR 0 5 10 5 20
4. AN 0 0 0 5 5
5. SF 2 5 0 0 7
6. SK 0 0 0 5 5
7. QZ 0 0 0 5 5
8. AR 0 0 0 0 0
Jumlah 62
Frekuensi 0 3 2 6
Rata-rata
7,75
%
0 %
37.5 %
25 %
75 %
7.75 %
0
10
20
30
40
50
60
70
80
Tahap I Tahap II Tahap III Tahap IV Rata-rata
Persentase
(%)
Kriteria Kemampuan Siswa
Persentase Kemampuan Siswa pada
Masing-Masing Tahapan Teori Polya
Hasil Penelitian dan Pembahasan
Hasil tes soal nomor 4
No. Inisial Siswa Tahap I Tahap II Tahap III Tahap IV Total
1. ML 0 5 5 5 15
2. CS 0 0 0 5 5
3. NR 0 0 5 0 5
4. AN 0 0 0 5 5
5. SF 1 5 0 0 6
6. SK 0 0 0 5 0
7. QZ 0 0 0 5 0
8. AR 0 0 0 5 5
Jumlah 41
Frekuensi 0 2 2 6
Rata-rata
5,12
%
0 %
25 % 25 %
75 %
5.12 %
0
10
20
30
40
50
60
70
80
Tahap I Tahap II Tahap III Tahap IV Rata-rata
Persentase
(%)
Kriteria Kemampuan Siswa
Persentase Kemampuan Siswa pada
Masing-Masing Tahapan Teori Polya
Hasil Penelitian dan Pembahasan
Hasil tes soal nomor 5
No. Inisial Siswa Tahap I Tahap II Tahap III Tahap IV Total
1. ML 0 5 10 5 20
2. CS 0 0 0 5 5
3. NR 0 5 5 0 10
4. AN 0 0 0 5 5
5. SF 0 5 0 0 5
6. SK 0 0 0 5 5
7. QZ 0 0 0 5 5
8. AR 0 0 0 5 5
Jumlah 60
Frekuensi 0 3 2 6
Rata-rata 7,5 %
0 %
37.5 %
25 %
75 %
7.5 %
0
20
40
60
80
Tahap I Tahap II Tahap III Tahap IV Rata-rata
Persentase
(%)
Keterangan Dari Teori George Polya
Persentase Kemampuan Peseta
Didik Dalam Soal Nomor 5
Hasil Penelitian dan Pembahasan
Hasil tes keseluruhan kemampuan siswa
No. Inisial Siswa Tahap I Tahap II Tahap III Tahap IV Total
1. ML 5 25 35 20 85
2. CS 0 0 0 25 25
3. NR 5 20 35 10 70
4. AN 0 0 0 25 25
5. SF 5 25 0 0 30
6. SK 0 0 0 15 15
7. QZ 0 0 0 15 15
8. AR 0 0 0 15 15
Frekuensi 15 70 70 125 280
Rata-rata 1,8 % 8,75 % 8,75 % 15,62 % 35 %
Nilai Banyak Siswa Kriteria
81-100 1 Sangat Baik
61-80 1 Baik
41-60 0 Sedang
21-40 3 Kurang Baik
0-20 3 Buruk
12.5 % 12.5 %
0 %
37.5 % 37.5 %
0
5
10
15
20
25
30
35
40
Sangat Baik Baik Sedang Kurang Baik Buruk
Persentase
(%)
Keterangan Dari Teori George Polya
Persentase Kemampuan Peseta Didik
Hasil Penelitian dan Pembahasan
Hasil Perhitungan Keseluruhan Respon Siswa
15 %
70 %
15 %
0 %
0
10
20
30
40
50
60
70
80
Sangat Setuju Setuju Tidak Setuju Sangat Tidak
Setuju
Persentase
(%)
Keterangan Angket
Hasil Perhitungan Angket Respon
Siswa
Hasil dari keseluruhan respon bahwa hanya sedikit siswa yang memiliki kesulitan
terhadap pembelajaran fisika pada materi Gerak Lurus Beraturan (GLB) Dan
Gerak Lurus Berubah Beraturan (GLBB) di SMA Negeri 4 Banda Aceh dengan
persentase 85% yang menjawab setuju dan sangat setuju dan 15% yang menjawab
tidak setuju
2
4
Kesimpulan
Tingkat kemampuan siswa kelas X IPA 1 SMA Negeri 4 Banda Aceh ditinjau
dari proses menyelesaikan masalah pada materi Gerak Lurus Beraturan
(GLB) Dan Gerak Lurus Berubah Beraturan (GLBB) masih dikategorikan
Kurang Baik. Hal itu dapat dibuktikan dengan jumlah nilai yang diperoleh
siswa pada setiap aspek yang diujikan berdasarkan tahapan Polya. Dari
keseluruhan soal siswa hanya terdapat 1 siswa yang mempunyai
kemampuan sangat baik untuk menyelesaikan pemecahan masalah
berbentuk soal cerita.
Berdasarkan hasil penelitian banyak siswa yang tidak mampu tidak mampu
melanjutkan rencana penyelesaian masalah setelah mereka menuliskan apa
yang diketahui dan apa yang ditanyakan dari soal. Siswa hanya mampu
melakukan perencanaan soal strategi penyelesaian tanpa pemahami soal.
2
5
Saran
Guru hendaknya lebih menekankan/memperhatikan (membimbing) dalam
memecahkan soal-soal dalam bentuk essay sehingga penyelesaiannya lebih
sistematis
Untuk peneliti selanjutnya diharapkan bisa mengerjakan penelitian ini
dengan menggunakan jumlah sampel lebih banyak dan juga diharapkan agar
dapat melakukan penelitian mengenai motivasi belajar siswa pada saat
menyelesaikan soal-soal uraian Fisika agar dapat meningkatkan semangat
serta pengetahuan siswa khususnya pada pembelajaran Fisika.
2
6
Terima Kasih

More Related Content

Similar to PPT SIDANG MA.pptx

Topik 1 Pembinaan Item Objektif dan Subjektif.pdf
Topik 1 Pembinaan Item Objektif dan Subjektif.pdfTopik 1 Pembinaan Item Objektif dan Subjektif.pdf
Topik 1 Pembinaan Item Objektif dan Subjektif.pdfNORLELABINTIZAKARIAH
 
Rian vebrianto- sidik-purnawati (BELAJAR SISWA DALAM PEMBELAJARAN IPA BIOLOGI...
Rian vebrianto- sidik-purnawati (BELAJAR SISWA DALAM PEMBELAJARAN IPA BIOLOGI...Rian vebrianto- sidik-purnawati (BELAJAR SISWA DALAM PEMBELAJARAN IPA BIOLOGI...
Rian vebrianto- sidik-purnawati (BELAJAR SISWA DALAM PEMBELAJARAN IPA BIOLOGI...Rian vebrianto
 
Jurnal sutayanti- rian vebrianto.(Hasil Belajar Siswa dalam pembelajaran IP...
Jurnal  sutayanti-  rian vebrianto.(Hasil Belajar Siswa dalam pembelajaran IP...Jurnal  sutayanti-  rian vebrianto.(Hasil Belajar Siswa dalam pembelajaran IP...
Jurnal sutayanti- rian vebrianto.(Hasil Belajar Siswa dalam pembelajaran IP...Rian vebrianto
 
Sidang skripsi muji
Sidang skripsi mujiSidang skripsi muji
Sidang skripsi mujiGE CENTRE
 
PPT Kelompok 8 (Deskriptif Komparatif).pptx
PPT Kelompok 8 (Deskriptif Komparatif).pptxPPT Kelompok 8 (Deskriptif Komparatif).pptx
PPT Kelompok 8 (Deskriptif Komparatif).pptxHapsari Indriani
 
Analisis soal secara manual
Analisis soal secara manualAnalisis soal secara manual
Analisis soal secara manualAbu Abdirrahman
 
Publikasi ilmiah suyasa
Publikasi ilmiah suyasaPublikasi ilmiah suyasa
Publikasi ilmiah suyasaSuyasa Devdan
 
TUGAS A ASSESMEN PEMBELAJARANn.docx
TUGAS A  ASSESMEN PEMBELAJARANn.docxTUGAS A  ASSESMEN PEMBELAJARANn.docx
TUGAS A ASSESMEN PEMBELAJARANn.docxIrawatiAmsar
 
8. Analisis Butir Soal CTT.pptx
8. Analisis Butir Soal CTT.pptx8. Analisis Butir Soal CTT.pptx
8. Analisis Butir Soal CTT.pptxMiyamizu1
 
pengembangan soal berpikir tingkat tinggi
pengembangan soal berpikir tingkat tinggipengembangan soal berpikir tingkat tinggi
pengembangan soal berpikir tingkat tinggiPPs Unsri
 
Contoh RPP 04 BBD30202 Beserta Comment
Contoh RPP 04 BBD30202 Beserta CommentContoh RPP 04 BBD30202 Beserta Comment
Contoh RPP 04 BBD30202 Beserta CommentGhazally Spahat
 
Seminar Hasil Tesis Eksperimen
Seminar Hasil Tesis EksperimenSeminar Hasil Tesis Eksperimen
Seminar Hasil Tesis EksperimenWahyu PM
 

Similar to PPT SIDANG MA.pptx (20)

Perancangan ujian
Perancangan ujianPerancangan ujian
Perancangan ujian
 
Topik 1 Pembinaan Item Objektif dan Subjektif.pdf
Topik 1 Pembinaan Item Objektif dan Subjektif.pdfTopik 1 Pembinaan Item Objektif dan Subjektif.pdf
Topik 1 Pembinaan Item Objektif dan Subjektif.pdf
 
Rian vebrianto- sidik-purnawati (BELAJAR SISWA DALAM PEMBELAJARAN IPA BIOLOGI...
Rian vebrianto- sidik-purnawati (BELAJAR SISWA DALAM PEMBELAJARAN IPA BIOLOGI...Rian vebrianto- sidik-purnawati (BELAJAR SISWA DALAM PEMBELAJARAN IPA BIOLOGI...
Rian vebrianto- sidik-purnawati (BELAJAR SISWA DALAM PEMBELAJARAN IPA BIOLOGI...
 
EVALUASI HASIL BELAJAR.ppt
EVALUASI  HASIL BELAJAR.pptEVALUASI  HASIL BELAJAR.ppt
EVALUASI HASIL BELAJAR.ppt
 
Bab iv 1. konsep plsv
Bab iv   1. konsep plsvBab iv   1. konsep plsv
Bab iv 1. konsep plsv
 
Jurnal sutayanti- rian vebrianto.(Hasil Belajar Siswa dalam pembelajaran IP...
Jurnal  sutayanti-  rian vebrianto.(Hasil Belajar Siswa dalam pembelajaran IP...Jurnal  sutayanti-  rian vebrianto.(Hasil Belajar Siswa dalam pembelajaran IP...
Jurnal sutayanti- rian vebrianto.(Hasil Belajar Siswa dalam pembelajaran IP...
 
Sidang skripsi muji
Sidang skripsi mujiSidang skripsi muji
Sidang skripsi muji
 
Bab iv 4. konsep pt lsv
Bab iv   4. konsep pt lsvBab iv   4. konsep pt lsv
Bab iv 4. konsep pt lsv
 
PPT Kelompok 8 (Deskriptif Komparatif).pptx
PPT Kelompok 8 (Deskriptif Komparatif).pptxPPT Kelompok 8 (Deskriptif Komparatif).pptx
PPT Kelompok 8 (Deskriptif Komparatif).pptx
 
Analisis soal secara manual
Analisis soal secara manualAnalisis soal secara manual
Analisis soal secara manual
 
Publikasi ilmiah suyasa
Publikasi ilmiah suyasaPublikasi ilmiah suyasa
Publikasi ilmiah suyasa
 
Ev.pend5 hp
Ev.pend5 hpEv.pend5 hp
Ev.pend5 hp
 
TUGAS A ASSESMEN PEMBELAJARANn.docx
TUGAS A  ASSESMEN PEMBELAJARANn.docxTUGAS A  ASSESMEN PEMBELAJARANn.docx
TUGAS A ASSESMEN PEMBELAJARANn.docx
 
8. Analisis Butir Soal CTT.pptx
8. Analisis Butir Soal CTT.pptx8. Analisis Butir Soal CTT.pptx
8. Analisis Butir Soal CTT.pptx
 
pengembangan soal berpikir tingkat tinggi
pengembangan soal berpikir tingkat tinggipengembangan soal berpikir tingkat tinggi
pengembangan soal berpikir tingkat tinggi
 
Contoh RPP 04 BBD30202 Beserta Comment
Contoh RPP 04 BBD30202 Beserta CommentContoh RPP 04 BBD30202 Beserta Comment
Contoh RPP 04 BBD30202 Beserta Comment
 
Contoh RPP 04 BBD30202
Contoh RPP 04 BBD30202Contoh RPP 04 BBD30202
Contoh RPP 04 BBD30202
 
Jsu baiki
Jsu baikiJsu baiki
Jsu baiki
 
Fitriani Skriksi.pptx
Fitriani Skriksi.pptxFitriani Skriksi.pptx
Fitriani Skriksi.pptx
 
Seminar Hasil Tesis Eksperimen
Seminar Hasil Tesis EksperimenSeminar Hasil Tesis Eksperimen
Seminar Hasil Tesis Eksperimen
 

Recently uploaded

Kartu Undangan Softcover + Amplop Hazelnut Foliage Hibiscus Sunny Orange✨
Kartu Undangan Softcover + Amplop Hazelnut Foliage Hibiscus Sunny Orange✨Kartu Undangan Softcover + Amplop Hazelnut Foliage Hibiscus Sunny Orange✨
Kartu Undangan Softcover + Amplop Hazelnut Foliage Hibiscus Sunny Orange✨Kartu Undangan Bandung
 
persentasi tentang modul ajar kelas lima kelas enam semster 2458902569-Modul-...
persentasi tentang modul ajar kelas lima kelas enam semster 2458902569-Modul-...persentasi tentang modul ajar kelas lima kelas enam semster 2458902569-Modul-...
persentasi tentang modul ajar kelas lima kelas enam semster 2458902569-Modul-...ahmadirhamni
 
sagdjasgfjckasbkfjhsakjkadjvjnskdjvnjkdvnv
sagdjasgfjckasbkfjhsakjkadjvjnskdjvnjkdvnvsagdjasgfjckasbkfjhsakjkadjvjnskdjvnjkdvnv
sagdjasgfjckasbkfjhsakjkadjvjnskdjvnjkdvnvademahdiyyah
 
Presentasi Prinsip-prinsip Desain Grafis.pdf
Presentasi Prinsip-prinsip Desain Grafis.pdfPresentasi Prinsip-prinsip Desain Grafis.pdf
Presentasi Prinsip-prinsip Desain Grafis.pdfgeoartorthoplan
 
undangan tahlil dan kirim doa pendak 1.doc
undangan tahlil dan kirim doa pendak 1.docundangan tahlil dan kirim doa pendak 1.doc
undangan tahlil dan kirim doa pendak 1.docLaelaSafitri7
 
KEL 1 KCKT KAI.pptx. kromatografi cair kinerja tinggi
KEL 1 KCKT KAI.pptx. kromatografi cair kinerja tinggiKEL 1 KCKT KAI.pptx. kromatografi cair kinerja tinggi
KEL 1 KCKT KAI.pptx. kromatografi cair kinerja tinggiLookWWE
 
KELOMPOK 4 asma ppok jhyfydfdrfdtfghghghh
KELOMPOK 4 asma ppok jhyfydfdrfdtfghghghhKELOMPOK 4 asma ppok jhyfydfdrfdtfghghghh
KELOMPOK 4 asma ppok jhyfydfdrfdtfghghghhRatriShintya
 
TUGAS BIOTRANSFORMASI.ppt kelompok enam.
TUGAS BIOTRANSFORMASI.ppt kelompok enam.TUGAS BIOTRANSFORMASI.ppt kelompok enam.
TUGAS BIOTRANSFORMASI.ppt kelompok enam.Monhik1
 
kk eko junianto.pdf ada yang terjual tapi ngecer nggak bisa mijid nggak bisa ...
kk eko junianto.pdf ada yang terjual tapi ngecer nggak bisa mijid nggak bisa ...kk eko junianto.pdf ada yang terjual tapi ngecer nggak bisa mijid nggak bisa ...
kk eko junianto.pdf ada yang terjual tapi ngecer nggak bisa mijid nggak bisa ...achmadwalidi444
 
Pertemuan kuliah 6 Reduksi data State.ppt
Pertemuan kuliah 6 Reduksi data State.pptPertemuan kuliah 6 Reduksi data State.ppt
Pertemuan kuliah 6 Reduksi data State.pptDAVIDSTEVENSONSIMBOL
 
POWER POINT BUNDEL HAIS PPTDALAM PELAKSANAAN DI PUSKESMAS
POWER POINT BUNDEL HAIS PPTDALAM PELAKSANAAN DI PUSKESMASPOWER POINT BUNDEL HAIS PPTDALAM PELAKSANAAN DI PUSKESMAS
POWER POINT BUNDEL HAIS PPTDALAM PELAKSANAAN DI PUSKESMASAfrilyakurniarezki
 

Recently uploaded (11)

Kartu Undangan Softcover + Amplop Hazelnut Foliage Hibiscus Sunny Orange✨
Kartu Undangan Softcover + Amplop Hazelnut Foliage Hibiscus Sunny Orange✨Kartu Undangan Softcover + Amplop Hazelnut Foliage Hibiscus Sunny Orange✨
Kartu Undangan Softcover + Amplop Hazelnut Foliage Hibiscus Sunny Orange✨
 
persentasi tentang modul ajar kelas lima kelas enam semster 2458902569-Modul-...
persentasi tentang modul ajar kelas lima kelas enam semster 2458902569-Modul-...persentasi tentang modul ajar kelas lima kelas enam semster 2458902569-Modul-...
persentasi tentang modul ajar kelas lima kelas enam semster 2458902569-Modul-...
 
sagdjasgfjckasbkfjhsakjkadjvjnskdjvnjkdvnv
sagdjasgfjckasbkfjhsakjkadjvjnskdjvnjkdvnvsagdjasgfjckasbkfjhsakjkadjvjnskdjvnjkdvnv
sagdjasgfjckasbkfjhsakjkadjvjnskdjvnjkdvnv
 
Presentasi Prinsip-prinsip Desain Grafis.pdf
Presentasi Prinsip-prinsip Desain Grafis.pdfPresentasi Prinsip-prinsip Desain Grafis.pdf
Presentasi Prinsip-prinsip Desain Grafis.pdf
 
undangan tahlil dan kirim doa pendak 1.doc
undangan tahlil dan kirim doa pendak 1.docundangan tahlil dan kirim doa pendak 1.doc
undangan tahlil dan kirim doa pendak 1.doc
 
KEL 1 KCKT KAI.pptx. kromatografi cair kinerja tinggi
KEL 1 KCKT KAI.pptx. kromatografi cair kinerja tinggiKEL 1 KCKT KAI.pptx. kromatografi cair kinerja tinggi
KEL 1 KCKT KAI.pptx. kromatografi cair kinerja tinggi
 
KELOMPOK 4 asma ppok jhyfydfdrfdtfghghghh
KELOMPOK 4 asma ppok jhyfydfdrfdtfghghghhKELOMPOK 4 asma ppok jhyfydfdrfdtfghghghh
KELOMPOK 4 asma ppok jhyfydfdrfdtfghghghh
 
TUGAS BIOTRANSFORMASI.ppt kelompok enam.
TUGAS BIOTRANSFORMASI.ppt kelompok enam.TUGAS BIOTRANSFORMASI.ppt kelompok enam.
TUGAS BIOTRANSFORMASI.ppt kelompok enam.
 
kk eko junianto.pdf ada yang terjual tapi ngecer nggak bisa mijid nggak bisa ...
kk eko junianto.pdf ada yang terjual tapi ngecer nggak bisa mijid nggak bisa ...kk eko junianto.pdf ada yang terjual tapi ngecer nggak bisa mijid nggak bisa ...
kk eko junianto.pdf ada yang terjual tapi ngecer nggak bisa mijid nggak bisa ...
 
Pertemuan kuliah 6 Reduksi data State.ppt
Pertemuan kuliah 6 Reduksi data State.pptPertemuan kuliah 6 Reduksi data State.ppt
Pertemuan kuliah 6 Reduksi data State.ppt
 
POWER POINT BUNDEL HAIS PPTDALAM PELAKSANAAN DI PUSKESMAS
POWER POINT BUNDEL HAIS PPTDALAM PELAKSANAAN DI PUSKESMASPOWER POINT BUNDEL HAIS PPTDALAM PELAKSANAAN DI PUSKESMAS
POWER POINT BUNDEL HAIS PPTDALAM PELAKSANAAN DI PUSKESMAS
 

PPT SIDANG MA.pptx

  • 1. 1 Analisis Kemampuan Siswa Dalam Memecahkan Masalah Berbentuk Soal Cerita Pada Materi Gerak Lurus Beraturan (GLB) dan Gerak Lurus Berubah Beraturan (GLBB) Jurusan Pendidikan Fisika Universitas Islam Negeri Ar- Raniry Banda Aceh Meisya Atiya (170204048)
  • 2. 2 Pendahuluan Tinjauan Pustaka Metode Penelitian Sesi Pertanyaan SELAMAT DATANG SELAMAT PAGI Terimakasih sudah hadir di sini Sidang Skripsi Pendidikan Fisika Hasil Penelitian Kesimpulan dan Saran
  • 3. 3 Latar Belakang Sebagian siswa belum dapat menyelesaikan soal fisika dengan baik dan benar Siswa tidak lancar dalam operasi hitung Dikarnakan siswa tidak mengulang kembali materi yang diberikan dan juga tidak melatih diri dengan soal latihan Siswa tidak dapat mengola informasi yang di dapatkan dari soal cerita Siswa tidak mencantumkan data diketahui maupun yang di tanya sehingga, dibutuhkan langkah-langkah dalam pemecahan masalah atau langkah-langkah menyelesaikan soal
  • 4. 4 02 01 Untuk mengetahui kemampuan dasar siswa dalam menyelesaikan masalah pada konsep Gerak Lurus Beraturan dan Gerak Lurus Berubah Beraturan di kelas X SMA Negeri 4 Banda Aceh 01 Bagaimana kemampuan dasar siswa yang dihadapi siswa SMAN 4 Banda Aceh kelas X dalam menyelesaikan soal fisika pada materi GLB dan GLBB ? Rumusan Masalah Tujuan Penelitian 02 Untuk mengetahui cara mengatasi dan mencegah kesulitan yang dihadapi siswa dalam memecahkan masalah dalam konsep Gerak Lurus Beraturan dan Gerak Lurus Berubah Beraturan di kelas X SMA Negeri 4 Banda Aceh. Bagaimana cara siswa dalam memecahkan masalah pada soal fisika dalam bentuk soal cerita dengan materi GLB dan GLBB ?
  • 5. 5 Dapat meningkatkan kemampuan menyelesaikan masalah untuk mendukung dalam mempelajari pelajaran Fisika. Bagi Siswa Penelitian ini diharapkan bisa menjadi alternatif bagi guru untuk menanggulangi sumber masalah pada pemahaman yang salah Bagi Guru Manfaat Penelitian Memperoleh informasi adanya tingkat kemampuan siswa dalam menyelesaikan masalah serta cara siswa dalam memecahkan masalah yang mempengaruhi siswa dalam menyelesaikan masalah konsep GLB dan GLBB di kelas X SMA Negeri 4 Banda Aceh. . Bagi Peneliti
  • 6. 6 Pembatasan Masalah Analisis dalam penelitian ini ialah untuk mengenali kemampuan siswa dan pemecahan masalah berbentuk soal cerita yang berlangsung pada kelas X IPA 1 SMA Negeri 4 Banda Aceh Aspek yang diukur dalam peneltian ini hanya pada aspek kemampuan siswa dalam memecahkan masalah Kemampuan yang dimaksud disini ialah kemampuan pada siswa dalam memecahkan masalah, baik dalam menganalisis data, serta bisa membedakan simbol dari rumus yang hendak digunakan. Subjek penelitian untuk siswa kelas X IPA 1 SMA Negeri 4 Banda Aceh Agar fokus pada materi yang dibahas, maka peneliti membatasi masalah sebagai berikut.
  • 7. 7 Definisi Operasional Tinjauan Pustaka Kemampuan Siswa Menyelesaikan Masalah (problem solving) Fisika Konsep Gerak Lurus Lurus Beraturan (GLB) dan Gerak Lurus Berubah Beraturan (GLBB)
  • 8. 8 Kemampuan Kemampuan dibagiakan menjadi dua kelompok yaitu : 1. Kemampuan Intelektual • Bertindak, berfikir, menganalisis dan memecahkan masalah. 2. Kemampuan Fisik • Keterampilan dan kekuatan Kemampuan Kemampuan berasal dari kata mampu yang artinya sanggup. Kemampuan merupakan potensi atau kesanggupan yang berasal dari dalam diri siswa untuk menyelesaikan suatu pekerjaan tanpa bantuan orang lain dengan adanya usaha untuk mendapatkan hasil yang sebaik-baiknya. Kemampuan sama halnya dengan pengetahuan, keterampilan, nilai dan sikap yang tercerminkan oleh siswa itu sendiri Tinjauan Pustaka
  • 9. 9 • Pemecahan masalah merupakan suatu proses usaha untuk mencari penjelasan dan jawaban dari setiap masalah yang dihadapi • Faktor-Faktor yang mempengaruhi tingkat kemampuan pemecahan masalah: 1. Kemampuan pengetahuan awal. 2. Apresiasi. 3. Kecerdasan yang logis. Pemecahan Masalah (Problem Solving) Tinjauan Pustaka
  • 10. 1 0 Teori Polya pemecahan Soal (Understanding) perencanaan (Planning) Pelaksanaan Rencana (Solving) Peninjauan Kembali(Checking) Tinjauan Pustaka
  • 11. Konsep Gerak Lurus beraturan (GLB) dan Gerak Lurus Berubah Beraturan (GLBB) • Gerak lurus beraturan (GLB) adalah gerak benda pada suatu lintasan lurus dengan kecepatan konstan • Gerak lurus berubah beraturan adalah (GLBB) adalah gerak dengan percepatan konstan atau gerak dengan kecepatan yang berubah- ubah 𝑆 = 𝑉 𝑜 ∙ 𝑡 + 1 2 𝑎 ∙ 𝑡2 𝑉𝑡 = 𝑉0 + 𝑎𝑡 𝑉𝑡 2 = 𝑉0 2 ± 2𝑎𝑠 11 𝑉 = 𝑠 𝑡 Tinjauan Pustaka 11
  • 12. 1 2 Metode Penelitian O1 X O2 Rancangan Penelitian Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif. Pendekatan kuantitatif merupakan pendekatan yang disajikan dalam bentuk angka dan analisis datanya menggunakan statistika. Metode yang digunakan pada penelitian ini yaitu metode deskriptif-kuantitatif. Metode deskriptif merupakan metode yang digunakan untuk mendeskripsikan tingkat kemampuan siswa dalam memecahkan masalah yang dinyatakan dengan angka-angka
  • 13. 1 3 Lokasi SMAN 4 Banda Aceh Waktu Semester Ganjil Tahun Ajaran 2021/2022 Subjek Penelitian Siswa Kelas X IPA 1 Subyek & Lokasi Penelitian Metode Penelitian
  • 14. Tes Untuk mengetahui tingkat kemampuan peserta didik dalam memecahkan masalah sesuai dengan indikator yang telah ditetapkan. Soal tes yang digunakan berbentuk soal cerita dengan jumlah soal sebanyak 5 butir. Instrumen Penelitian Lembar Angket Lembar Angket bertujuan mengetahui tanggapan siswa yang berisi pernyataan- pernyataan terhadap pelajaran fisika yang mereka anggap sulit dan kurang dimengerti salah satunya pada konsep gerak lurus beraturan (glb) dan gerak lurus berubah beraturan (glbb)
  • 15. 1 5 Soal Tes Pada penelitian ini instrumen yang digunakan berbentuk soal test. Soal tes akan diberikan kepada siswa sebanyak 5 butir soal cerita. Skor maksimal yang diberikan untuk soal tersebut ialah 100, dengan waktu yang diberikan 2 x 45 ( 2 jam pelajaran). Soal yang akan diberikan kepada siswa yakni soal yang dirangkai oleh guru bidang studi. Teknik Pengumpulan Data Metode Penelitian Lembar Angket Angket atau sering disebut kuesioner merupakan teknik pengumpulan data dengan menggunakan pertanyaan atau pernyataan tertulis dan jawaban yang diberikan juga dalam bentuk tertulis, yaitu dalam bentuk isian atau simbol/tanda
  • 16. Presentase Kemampuan Siswa Menyelesaikan Soal: Analisis Instrumen Soal dan Angket Keterangan: P = Presentase kemampuan siswa f = Frekuensi n = Jumlah siswa keseluruhan Kategori Nilai Sangat Baik 81-100 Baik 61-80 Cukup 41-60 Kurang 21-40 Sangat Kurang 0-20
  • 17. Hasil Penelitian dan Pembahasan Hasil tes soal nomor 1 No. Inisial Siswa Tahap I Tahap II Tahap III Tahap IV Total 1. ML 0 5 5 5 15 2. CS 0 0 0 5 5 3. NR 0 5 5 5 15 4. AN 0 0 0 5 5 5. SF 1 5 0 0 6 6. SK 0 0 0 0 0 7. QZ 0 0 0 0 0 8. AR 0 0 0 5 5 Jumlah 51 Frekuensi 0 3 2 5 Rata-rata 6,3 % 0 % 37.5 % 35 % 62.5 % 6.3 % 0 10 20 30 40 50 60 70 Tahap I Tahap II Tahap III Tahap IV Rata-rata Persentase (%) Kriteria Tingkat Kemampuan Persentase Kemampuan Siswa pada Masing-Masing Tahapan Teori Polya
  • 18. Hasil Penelitian dan Pembahasan Hasil tes soal nomor 2 No. Inisial Siswa Tahap I Tahap II Tahap III Tahap IV Total 1. ML 5 5 10 0 20 2. CS 0 0 0 5 5 3. NR 5 5 10 0 20 4. AN 0 0 0 5 5 5. SF 1 5 0 0 6 6. SK 0 0 0 0 0 7. QZ 0 0 0 0 0 8. AR 0 0 0 0 0 Jumlah 56 Frekuensi 2 3 2 2 Rata-rata 7 % 25 % 37.5 % 25 % 25 % 7 % 0 5 10 15 20 25 30 35 40 Tahap I Tahap II Tahap III Tahap IV Rata-rata Persentase (%) Kriteria Kemampuan Siswa Persentase Kemampuan Siswa pada Masing-Masing Tahapan Teori Polya
  • 19. Hasil Penelitian dan Pembahasan Hasil tes soal nomor 3 No. Inisial Siswa Tahap I Tahap II Tahap III Tahap IV Total 1. ML 0 5 5 5 15 2. CS 0 0 0 5 5 3. NR 0 5 10 5 20 4. AN 0 0 0 5 5 5. SF 2 5 0 0 7 6. SK 0 0 0 5 5 7. QZ 0 0 0 5 5 8. AR 0 0 0 0 0 Jumlah 62 Frekuensi 0 3 2 6 Rata-rata 7,75 % 0 % 37.5 % 25 % 75 % 7.75 % 0 10 20 30 40 50 60 70 80 Tahap I Tahap II Tahap III Tahap IV Rata-rata Persentase (%) Kriteria Kemampuan Siswa Persentase Kemampuan Siswa pada Masing-Masing Tahapan Teori Polya
  • 20. Hasil Penelitian dan Pembahasan Hasil tes soal nomor 4 No. Inisial Siswa Tahap I Tahap II Tahap III Tahap IV Total 1. ML 0 5 5 5 15 2. CS 0 0 0 5 5 3. NR 0 0 5 0 5 4. AN 0 0 0 5 5 5. SF 1 5 0 0 6 6. SK 0 0 0 5 0 7. QZ 0 0 0 5 0 8. AR 0 0 0 5 5 Jumlah 41 Frekuensi 0 2 2 6 Rata-rata 5,12 % 0 % 25 % 25 % 75 % 5.12 % 0 10 20 30 40 50 60 70 80 Tahap I Tahap II Tahap III Tahap IV Rata-rata Persentase (%) Kriteria Kemampuan Siswa Persentase Kemampuan Siswa pada Masing-Masing Tahapan Teori Polya
  • 21. Hasil Penelitian dan Pembahasan Hasil tes soal nomor 5 No. Inisial Siswa Tahap I Tahap II Tahap III Tahap IV Total 1. ML 0 5 10 5 20 2. CS 0 0 0 5 5 3. NR 0 5 5 0 10 4. AN 0 0 0 5 5 5. SF 0 5 0 0 5 6. SK 0 0 0 5 5 7. QZ 0 0 0 5 5 8. AR 0 0 0 5 5 Jumlah 60 Frekuensi 0 3 2 6 Rata-rata 7,5 % 0 % 37.5 % 25 % 75 % 7.5 % 0 20 40 60 80 Tahap I Tahap II Tahap III Tahap IV Rata-rata Persentase (%) Keterangan Dari Teori George Polya Persentase Kemampuan Peseta Didik Dalam Soal Nomor 5
  • 22. Hasil Penelitian dan Pembahasan Hasil tes keseluruhan kemampuan siswa No. Inisial Siswa Tahap I Tahap II Tahap III Tahap IV Total 1. ML 5 25 35 20 85 2. CS 0 0 0 25 25 3. NR 5 20 35 10 70 4. AN 0 0 0 25 25 5. SF 5 25 0 0 30 6. SK 0 0 0 15 15 7. QZ 0 0 0 15 15 8. AR 0 0 0 15 15 Frekuensi 15 70 70 125 280 Rata-rata 1,8 % 8,75 % 8,75 % 15,62 % 35 % Nilai Banyak Siswa Kriteria 81-100 1 Sangat Baik 61-80 1 Baik 41-60 0 Sedang 21-40 3 Kurang Baik 0-20 3 Buruk 12.5 % 12.5 % 0 % 37.5 % 37.5 % 0 5 10 15 20 25 30 35 40 Sangat Baik Baik Sedang Kurang Baik Buruk Persentase (%) Keterangan Dari Teori George Polya Persentase Kemampuan Peseta Didik
  • 23. Hasil Penelitian dan Pembahasan Hasil Perhitungan Keseluruhan Respon Siswa 15 % 70 % 15 % 0 % 0 10 20 30 40 50 60 70 80 Sangat Setuju Setuju Tidak Setuju Sangat Tidak Setuju Persentase (%) Keterangan Angket Hasil Perhitungan Angket Respon Siswa Hasil dari keseluruhan respon bahwa hanya sedikit siswa yang memiliki kesulitan terhadap pembelajaran fisika pada materi Gerak Lurus Beraturan (GLB) Dan Gerak Lurus Berubah Beraturan (GLBB) di SMA Negeri 4 Banda Aceh dengan persentase 85% yang menjawab setuju dan sangat setuju dan 15% yang menjawab tidak setuju
  • 24. 2 4 Kesimpulan Tingkat kemampuan siswa kelas X IPA 1 SMA Negeri 4 Banda Aceh ditinjau dari proses menyelesaikan masalah pada materi Gerak Lurus Beraturan (GLB) Dan Gerak Lurus Berubah Beraturan (GLBB) masih dikategorikan Kurang Baik. Hal itu dapat dibuktikan dengan jumlah nilai yang diperoleh siswa pada setiap aspek yang diujikan berdasarkan tahapan Polya. Dari keseluruhan soal siswa hanya terdapat 1 siswa yang mempunyai kemampuan sangat baik untuk menyelesaikan pemecahan masalah berbentuk soal cerita. Berdasarkan hasil penelitian banyak siswa yang tidak mampu tidak mampu melanjutkan rencana penyelesaian masalah setelah mereka menuliskan apa yang diketahui dan apa yang ditanyakan dari soal. Siswa hanya mampu melakukan perencanaan soal strategi penyelesaian tanpa pemahami soal.
  • 25. 2 5 Saran Guru hendaknya lebih menekankan/memperhatikan (membimbing) dalam memecahkan soal-soal dalam bentuk essay sehingga penyelesaiannya lebih sistematis Untuk peneliti selanjutnya diharapkan bisa mengerjakan penelitian ini dengan menggunakan jumlah sampel lebih banyak dan juga diharapkan agar dapat melakukan penelitian mengenai motivasi belajar siswa pada saat menyelesaikan soal-soal uraian Fisika agar dapat meningkatkan semangat serta pengetahuan siswa khususnya pada pembelajaran Fisika.