SlideShare a Scribd company logo
1 of 7
PENDIDIKAN TERBUKA DAN JARAK JAUH
Membuka Akses Pendidikan Tinggi bagi Semua
Making Higher Education Open to All
Materi tuton
2018
INISIASI 4
HUBUNGAN ANTARA HUKUM, PERUBAHAN
DAN PERUBAHAN BUDAYA
Oleh:
Ustad Adil, SS., SHI., MH.
ustadil@yahoo.com
MULANYA PERUBAHAN
Manusia sebagai homosocius, dalam kehidupannya
tidak terlepas dari interaksi dengan manusia lain.
Dalam proses interaksi tersebut, sering terjadi
benturan kepentingan atau kebutuhan. Kepentingan
antara individu yang satu dengan yang lain kadang-
kadang bersamaan seperti dalam tugas menjaga
keselamatan dari berbagai gangguan. Ada
kepentingan yang saling sesuai dan ada pula yang
bertentangan satu dengan yang lain.
HUKUM DAN PERUBAHAN
Kelompok masyarakat berkembang dari bentuk yang sederhana sampai
dengan yang kompleks. Bersamaan dengan itu, timbullah hukum dalam
masyarakat, mulai dari yang sederhana sampai pada saatnya menjadi
semakin rumit. Corak kehidupan masyarakat diikuti oleh corak hukum
yang berlaku pada masyarakat tersebut. Dalam perkembangannya saling
pengaruh mempengaruhi. Setiap kelompok masyarakat selalu ada
permasalahan sebagai akibat perbedaan antara yang ideal dan aktual,
antara yang standar dan yang praktis, bahkan antar budaya.
Penyimpangan nilai yang ideal dalam masyarakat seperti pencurian,
pembunuhan, pemerkosaan menimbulkan persoalan dalam masyarakat.
MUNCULNYA PERUBAHAN BUDAYA
Perubahan-perubahan sosial yang terjadi dalam masyarakat
dapat disebabkan berbagai faktor. Faktor tersebut dapat
berasal dari masyarakat itu sendiri (internal) maupun dari
luar masyarakat tersebut (eksternal). Faktor-faktor internal
dapat berupa pertambahan penduduk, penemuan baru,
pertentangan, atau mungkin terjadinya revolusi. Selanjutnya
faktor eksternal dapat berupa sebab-sebab lingkungan fisik,
pengaruh kebudayaan masyarakat lain, perang dan
sebagainya.
Faktor-faktor Yang memengaruhi terjadinya perubahan
sosial:
a. Sikap masyarakat yang mengagungkan masa
lampau (tradisionalisme).
b. Adanya kepentingan-kepentingan yang tertanam dengan
kuat (vestedinterest).
c. Prasangka terhadap hal-hal yang baru atau
asing, hambatan-hambatan yang bersifat ideologis, dan
seterusnya.
5. Materi Inisiasi 5.pptx

More Related Content

Similar to 5. Materi Inisiasi 5.pptx

Konsep konsep asas hubungan etnik
Konsep konsep asas hubungan etnikKonsep konsep asas hubungan etnik
Konsep konsep asas hubungan etnik
Firdaus Khalid
 
Laporan sosiologi pedesaan
Laporan sosiologi pedesaanLaporan sosiologi pedesaan
Laporan sosiologi pedesaan
Hafshah Zuhairoh
 
Harmoni Keberagaman Masyarakat Indonesia (1).pptx
Harmoni Keberagaman Masyarakat Indonesia (1).pptxHarmoni Keberagaman Masyarakat Indonesia (1).pptx
Harmoni Keberagaman Masyarakat Indonesia (1).pptx
FaisalAkbar680461
 

Similar to 5. Materi Inisiasi 5.pptx (20)

Edukasi dan Peran Aktif dalam Pencegahan.pdf
Edukasi dan Peran Aktif dalam Pencegahan.pdfEdukasi dan Peran Aktif dalam Pencegahan.pdf
Edukasi dan Peran Aktif dalam Pencegahan.pdf
 
Konsep konsep asas hubungan etnik
Konsep konsep asas hubungan etnikKonsep konsep asas hubungan etnik
Konsep konsep asas hubungan etnik
 
Kekerasan
KekerasanKekerasan
Kekerasan
 
PPT Tugas Ilmu Sosial Dasar 3
PPT Tugas Ilmu Sosial Dasar 3PPT Tugas Ilmu Sosial Dasar 3
PPT Tugas Ilmu Sosial Dasar 3
 
Tugas ilmu sosial dasar pembahasan ppt 3
Tugas ilmu sosial dasar pembahasan ppt 3Tugas ilmu sosial dasar pembahasan ppt 3
Tugas ilmu sosial dasar pembahasan ppt 3
 
Laporan sosiologi pedesaan
Laporan sosiologi pedesaanLaporan sosiologi pedesaan
Laporan sosiologi pedesaan
 
Tata TIK
Tata TIKTata TIK
Tata TIK
 
KOMUNIKASI POLITIK - Politik Multikultural
KOMUNIKASI POLITIK - Politik MultikulturalKOMUNIKASI POLITIK - Politik Multikultural
KOMUNIKASI POLITIK - Politik Multikultural
 
ISB abstrak Daffa Achmad Jabir
ISB abstrak Daffa Achmad JabirISB abstrak Daffa Achmad Jabir
ISB abstrak Daffa Achmad Jabir
 
Hubungan Antara Sosiologi dan Ilmu Sosial Lain (Powerpoint)
Hubungan Antara Sosiologi dan Ilmu Sosial Lain (Powerpoint)Hubungan Antara Sosiologi dan Ilmu Sosial Lain (Powerpoint)
Hubungan Antara Sosiologi dan Ilmu Sosial Lain (Powerpoint)
 
Agama dan masyarakat
Agama dan masyarakatAgama dan masyarakat
Agama dan masyarakat
 
Harmoni Keberagaman Masyarakat Indonesia (1).pptx
Harmoni Keberagaman Masyarakat Indonesia (1).pptxHarmoni Keberagaman Masyarakat Indonesia (1).pptx
Harmoni Keberagaman Masyarakat Indonesia (1).pptx
 
Manusia, Keseragaman dan Kesederajatan
Manusia, Keseragaman dan KesederajatanManusia, Keseragaman dan Kesederajatan
Manusia, Keseragaman dan Kesederajatan
 
Manusia dan Peradaban
Manusia dan PeradabanManusia dan Peradaban
Manusia dan Peradaban
 
3 refleksi akhir tahun 2012 ust ismail yusanto
3 refleksi akhir tahun 2012   ust ismail yusanto3 refleksi akhir tahun 2012   ust ismail yusanto
3 refleksi akhir tahun 2012 ust ismail yusanto
 
Handout Science Class Kriminologi 2020
Handout Science Class Kriminologi 2020Handout Science Class Kriminologi 2020
Handout Science Class Kriminologi 2020
 
Masyarakat madani
Masyarakat madaniMasyarakat madani
Masyarakat madani
 
Wawancara iii
Wawancara iiiWawancara iii
Wawancara iii
 
Masyarakat Madani ppt
Masyarakat Madani pptMasyarakat Madani ppt
Masyarakat Madani ppt
 
Interaksi sosial 2[1]
Interaksi sosial 2[1]Interaksi sosial 2[1]
Interaksi sosial 2[1]
 

Recently uploaded (7)

aspek hukum ttg kepailitan, pkpu, pengadilan niaga
aspek hukum ttg kepailitan, pkpu, pengadilan niagaaspek hukum ttg kepailitan, pkpu, pengadilan niaga
aspek hukum ttg kepailitan, pkpu, pengadilan niaga
 
PPT-UEU-Manajemen-Logistik-Pelayanan-Kesehatan-Pertemuan-5.pptx
PPT-UEU-Manajemen-Logistik-Pelayanan-Kesehatan-Pertemuan-5.pptxPPT-UEU-Manajemen-Logistik-Pelayanan-Kesehatan-Pertemuan-5.pptx
PPT-UEU-Manajemen-Logistik-Pelayanan-Kesehatan-Pertemuan-5.pptx
 
Potensi Pelanggaran pemilu 2024 kesiapan
Potensi Pelanggaran pemilu 2024 kesiapanPotensi Pelanggaran pemilu 2024 kesiapan
Potensi Pelanggaran pemilu 2024 kesiapan
 
pilihan hukum dan perjanjian internasional dan pilihan forum
pilihan hukum dan perjanjian internasional dan pilihan forumpilihan hukum dan perjanjian internasional dan pilihan forum
pilihan hukum dan perjanjian internasional dan pilihan forum
 
materi hukum bisnis hukum persaingan usaha
materi hukum bisnis hukum persaingan usahamateri hukum bisnis hukum persaingan usaha
materi hukum bisnis hukum persaingan usaha
 
materi hukum perbankan di Indonesia untuk perguruan tinggi
materi hukum perbankan di Indonesia  untuk perguruan tinggimateri hukum perbankan di Indonesia  untuk perguruan tinggi
materi hukum perbankan di Indonesia untuk perguruan tinggi
 
interpretasi literal and purposive .pptx
interpretasi literal and purposive .pptxinterpretasi literal and purposive .pptx
interpretasi literal and purposive .pptx
 

5. Materi Inisiasi 5.pptx

  • 1. PENDIDIKAN TERBUKA DAN JARAK JAUH Membuka Akses Pendidikan Tinggi bagi Semua Making Higher Education Open to All Materi tuton 2018
  • 2. INISIASI 4 HUBUNGAN ANTARA HUKUM, PERUBAHAN DAN PERUBAHAN BUDAYA Oleh: Ustad Adil, SS., SHI., MH. ustadil@yahoo.com
  • 3. MULANYA PERUBAHAN Manusia sebagai homosocius, dalam kehidupannya tidak terlepas dari interaksi dengan manusia lain. Dalam proses interaksi tersebut, sering terjadi benturan kepentingan atau kebutuhan. Kepentingan antara individu yang satu dengan yang lain kadang- kadang bersamaan seperti dalam tugas menjaga keselamatan dari berbagai gangguan. Ada kepentingan yang saling sesuai dan ada pula yang bertentangan satu dengan yang lain.
  • 4. HUKUM DAN PERUBAHAN Kelompok masyarakat berkembang dari bentuk yang sederhana sampai dengan yang kompleks. Bersamaan dengan itu, timbullah hukum dalam masyarakat, mulai dari yang sederhana sampai pada saatnya menjadi semakin rumit. Corak kehidupan masyarakat diikuti oleh corak hukum yang berlaku pada masyarakat tersebut. Dalam perkembangannya saling pengaruh mempengaruhi. Setiap kelompok masyarakat selalu ada permasalahan sebagai akibat perbedaan antara yang ideal dan aktual, antara yang standar dan yang praktis, bahkan antar budaya. Penyimpangan nilai yang ideal dalam masyarakat seperti pencurian, pembunuhan, pemerkosaan menimbulkan persoalan dalam masyarakat.
  • 5. MUNCULNYA PERUBAHAN BUDAYA Perubahan-perubahan sosial yang terjadi dalam masyarakat dapat disebabkan berbagai faktor. Faktor tersebut dapat berasal dari masyarakat itu sendiri (internal) maupun dari luar masyarakat tersebut (eksternal). Faktor-faktor internal dapat berupa pertambahan penduduk, penemuan baru, pertentangan, atau mungkin terjadinya revolusi. Selanjutnya faktor eksternal dapat berupa sebab-sebab lingkungan fisik, pengaruh kebudayaan masyarakat lain, perang dan sebagainya.
  • 6. Faktor-faktor Yang memengaruhi terjadinya perubahan sosial: a. Sikap masyarakat yang mengagungkan masa lampau (tradisionalisme). b. Adanya kepentingan-kepentingan yang tertanam dengan kuat (vestedinterest). c. Prasangka terhadap hal-hal yang baru atau asing, hambatan-hambatan yang bersifat ideologis, dan seterusnya.