SlideShare a Scribd company logo
1 of 20
Marketing
Mix
Muhammad Maulana Ziidan
Definisi
Dapat didefinisikan sebagai suatu strategi pemasaran yang menggabungkan beberapa elemen di
dalamnya secara terpadu demi mencapai sebuah tujuan marketing pasar yang telah ditargetkan.
Sejarah
Seorang ahli bernama Buchari Alma, menafsirkan marketing mix
merupakan suatu bentuk strategi dalam mengombinasikan berbagai
macam kegiatan marketing agar tercipta sebuah kombinasi maksimal
sehingga akan muncul hasil yang paling memuaskan.
Marketing mix atau yang dalam bahasa Indonesia dikenal dengan
'Bauran Pemasaran' menjadi fondasi model dasar suatu bisnis. Istilah
ini dikenalkan pertama kali oleh seorang profesor marketing Harvard
pada 1948, Neil Borden, yang terinspirasi dari jurnal koleganya, Prof.
James Culliton.
Satu di antara perkembangan konsep marketing mix yang paling
banyak dikenal adalah marketing mix 7P. Konsep ini dikenalkan oleh
Booms dan Bitner yang berisi empat elemen 4P ditambah tiga
elemen baru, yaitu physical evidence, people, dan process.
Konsep Marketing
Mix
Product (Produk)
Produk adalah suatu barang/layanan
yang dirancang bisnis guna
memenuhi kebutuhan dan keinginan
pelanggan. Agar produk/layanan bisa
dipasarkan secara efektif, suatu bisnis
harus memiliki “ciri khas” yang
membedakan produknya dengan
milik kompetitor. Selain itu,
perusahaan juga perlu mengetahui
dengan baik produk yang
ditawarkan, apa saja keunggulannya,
dan apakah produk itu bisa
memecahkan masalah pelanggan.
Contoh produk adalah layanan
ekspedisi barang.
Apa produk yang dijual?
– layanan ekspedisi barang-barang berat antarkota,
provinsi, dan negara dalam waktu kilat (menyesuaikan
jarak tempuh).
Untuk siapa produk ini?
– masyarakat yang ingin mengirim barang dalam
jumlah banyak dan berat dengan harga murah ke
berbagai wilayah, baik dalam maupun luar negeri.
Penawaran apa yang dimiliki?
– masyarakat dapat memilih berapa hari barang
tersebut akan sampai ke penerima. Semakin cepat
proses pengiriman yang diinginkan, harga pengiriman
semakin tinggi, pun sebaliknya.
Masalah apa yang bisa dipecahkan untuk produk
ini?
– ekspedisi yang menyediakan layanan berat barang
standar tidak cocok untuk barang dengan muatan
besar. Harga yang dipatok terlalu tinggi dan disesuaikan
dengan harga per kilogram.
Apa produk yang dijual?
Untuk siapa produk ini?
Penawaran apa yang dimiliki?
Masalah apa yang bisa
dipecahkan untuk produk ini?
Price (Harga)
Harga (price) menunjukkan berapa biaya yang bersedia dibayar konsumen
saat membeli produk.
Harga umumnya ditentukan dengan cost-based pricing. Ini mencakup
research, manufaktur, pemasaran, distribusi, dan pengembangan.
Penetapan harga suatu produk didasarkan pada bagaimana kualitas dan
value produk yang nantinya dirasakan oleh konsumen. Ketika
harga, perusahaan juga perlu melihat bagaimana kompetitor memasang
harga untuk produk serupa dan berapa banyak pelanggan yang bersedia
membayar.
Contoh harga bisa dilihat dari penawaran Netflix, salah satu layanan
streaming media digital. Netflix menyediakan berbagai pilihan harga
sebagai berikut:
- Mobile: Rp54.000,- per bulan.
- Basic: Rp120.000,- per bulan.
- Standard: Rp153.000,- per bulan.
- Premium: Rp186.000,- per bulan.
Harga Jual - HPP = Margin
Place (Tempat)
Jenis produk yang dijual dalam bisnis memiliki wilayah distribusi berbeda, tergantung jenis produk itu. Produk-produk
berbentuk barang kebutuhan sehari-hari cocok untuk didistribusikan di offline store, seperti makanan, alat tulis kantor,
dan lain-lain.
Sementara produk berbasis layanan lebih sering ditawarkan secara online di website.
Perusahaan harus bisa memilih penempatan yang tepat dari produknya dengan memilih bagaimana produk itu akan
dijual, secara offline, online, atau keduanya.
Contoh placement bisa dilihat juga dari Netflix. Mereka menawarkan produknya langsung di website resmi (secara
online). Setiap kali pengguna ingin berlangganan, mereka bisa mengunjungi website Netflix di bagian pembelian.
Promotion (Promosi)
Promotion mengacu pada berbagai bentuk kegiatan yang bertujuan
menjualkan produk ke masyarakat luas. Kegiatan ini termasuk promosi
penjualan, public relation, periklanan, campaign, dan lain-lain.
Hal yang menjadi pertimbangan untuk melakukan promosi adalah
anggaran yang sudah ditetapkan perusahaan. Maka dari itu, tim
marketing harus memilih media yang tepat ketika melakukan promosi,
seperti social media, media cetak, atau lainnya.
Sebagai contoh, perusahaan teknologi Samsung memilih media sosial
Instagram untuk mempromosikan berbagai macam produknya. Ini
terlihat dari postingan di feeds Instagram Samsung yang sering
menunjukkan produk-produk mereka sekaligus keunggulannya.
Dikarenakan tidak semua bisnis menjual produk fisik,
perusahaan yang bergerak di bidang jasa menggunakan
tambahan 3P dalam strategi marketing mix mereka menjadi
7P.
People (Orang)
People dapat menjelaskan siapa yang terlibat di balik perusahaan dan
produk yang dijual. Orang-orang ini berperan penting dalam
mengelola layanan dengan cara memberi value lebih kepada
pelanggan.
Contohnya adalah perusahaan kopi Starbucks. Di sana, setiap memesan
kopi barista akan menuliskan nama dan beberapa ucapan
penyemangat, seperti “Dear, Kak Alexa. Have a nice day!”. Dengan
pelayanan yang baik dari barista dan pegawai lain, pengunjung tentu
berkeinginan untuk kembali ke cafe tersebut.
Contoh di atas mengartikan bahwa perusahaan tidak hanya fokus
untuk menjual produk yang enak, namun juga mengedepankan
pelayanan yang ramah dari pegawai.
Process (Proses)
Proses (process) berkaitan dengan bagaimana perusahaan dapat memenuhi ekspektasi pelanggan. Untuk ini,
perusahaan harus menerapkan SOP (Standard Operating Procedures) agar pelanggan mendapatkan pengalaman
yang baik ketika berbelanja.
Contohnya, restoran memiliki berbagai SOP untuk melayani pelanggan. SOP yang ada di restoran meliputi
makanan yang harus sesuai pesanan, karyawan harus bersikap ramah, dan kebijakan mengganti dengan makanan
baru ketika masakan tidak datang sesuai pesanan pelanggan.
Physical Evidence
(Bukti Fisik)
Bukti fisik (physical evidence) adalah apa yang dilihat
pelanggan ketika membeli produk/layanan perusahaan.
Umumnya, ini berkaitan dengan kemasan, branding, offline
store tempat menjual produk, dan sebagainya.
Misalnya, perusahaan makanan cepat saji McD pernah menjual
menu dengan tema BTS, salah satu grup vokal terkenal asal
Korea Selatan. Kerja sama antara McD dan BTS ini membuat
fans k-pop berbondong-bondong membeli menu McD.
Meski isi makanannya sama dengan menu McD pada
umumnya, namun dengan pengemasan bertema BTS,
pengunjung McD-pun membludak.
Terima Kasih

More Related Content

Similar to Marketing Mix - M. Maulana Ziidan.pptx

12 kewirausahaan, asri lestari, hapzi ali, manajemen pemasaran, mercu buana 2018
12 kewirausahaan, asri lestari, hapzi ali, manajemen pemasaran, mercu buana 201812 kewirausahaan, asri lestari, hapzi ali, manajemen pemasaran, mercu buana 2018
12 kewirausahaan, asri lestari, hapzi ali, manajemen pemasaran, mercu buana 2018asri lestari
 
12. mengegelola komunikasi pemasaran massal dan personal.pptx
12. mengegelola komunikasi pemasaran massal dan personal.pptx12. mengegelola komunikasi pemasaran massal dan personal.pptx
12. mengegelola komunikasi pemasaran massal dan personal.pptxvictorianusmahendrad
 
Latihan marketing - pengertian marketing, fungsi marketing
Latihan marketing - pengertian marketing, fungsi marketingLatihan marketing - pengertian marketing, fungsi marketing
Latihan marketing - pengertian marketing, fungsi marketingFajar Binawati
 
MANAJEMEN PEMASARAN
MANAJEMEN PEMASARANMANAJEMEN PEMASARAN
MANAJEMEN PEMASARANriskarahma
 
Hendra Bastian, Hapzi Ali, Draft Proposal Bab I MPB, UT-Tarakan, 2018
Hendra Bastian, Hapzi Ali, Draft Proposal Bab I MPB, UT-Tarakan, 2018Hendra Bastian, Hapzi Ali, Draft Proposal Bab I MPB, UT-Tarakan, 2018
Hendra Bastian, Hapzi Ali, Draft Proposal Bab I MPB, UT-Tarakan, 2018hendra_bastian
 
Manajemen Pemasaran Barang dan Jasa dalam Bisnis
Manajemen Pemasaran Barang dan Jasa dalam BisnisManajemen Pemasaran Barang dan Jasa dalam Bisnis
Manajemen Pemasaran Barang dan Jasa dalam BisnisShanti Putri
 
Marketing Mix Indomie
Marketing Mix IndomieMarketing Mix Indomie
Marketing Mix IndomieAndori San
 
STRATEGI PEMASARAN KWU LANJUT 3.pptx
STRATEGI PEMASARAN KWU LANJUT 3.pptxSTRATEGI PEMASARAN KWU LANJUT 3.pptx
STRATEGI PEMASARAN KWU LANJUT 3.pptxAjengPutriSulistyawa
 
Makalah manajemen pemasaran (studi kasus marketing mix pt. gudang garam) jian...
Makalah manajemen pemasaran (studi kasus marketing mix pt. gudang garam) jian...Makalah manajemen pemasaran (studi kasus marketing mix pt. gudang garam) jian...
Makalah manajemen pemasaran (studi kasus marketing mix pt. gudang garam) jian...Jiantari Marthen
 
Aminullah Assagaf_PJJ PBD_29 Mei 2023.pptx
Aminullah Assagaf_PJJ PBD_29 Mei 2023.pptxAminullah Assagaf_PJJ PBD_29 Mei 2023.pptx
Aminullah Assagaf_PJJ PBD_29 Mei 2023.pptxAminullah Assagaf
 
4. BMC & SWOT SMBC.pptx
4. BMC & SWOT SMBC.pptx4. BMC & SWOT SMBC.pptx
4. BMC & SWOT SMBC.pptxArifinMasruri
 
12, kwh, rizki may rozi, hapzi ali, manajemen pemasaran dan marketing mix, ma...
12, kwh, rizki may rozi, hapzi ali, manajemen pemasaran dan marketing mix, ma...12, kwh, rizki may rozi, hapzi ali, manajemen pemasaran dan marketing mix, ma...
12, kwh, rizki may rozi, hapzi ali, manajemen pemasaran dan marketing mix, ma...RiskyRimaro
 
Kelompok 8 promotion
Kelompok 8   promotionKelompok 8   promotion
Kelompok 8 promotionDudin Supti
 

Similar to Marketing Mix - M. Maulana Ziidan.pptx (20)

12 kewirausahaan, asri lestari, hapzi ali, manajemen pemasaran, mercu buana 2018
12 kewirausahaan, asri lestari, hapzi ali, manajemen pemasaran, mercu buana 201812 kewirausahaan, asri lestari, hapzi ali, manajemen pemasaran, mercu buana 2018
12 kewirausahaan, asri lestari, hapzi ali, manajemen pemasaran, mercu buana 2018
 
12. mengegelola komunikasi pemasaran massal dan personal.pptx
12. mengegelola komunikasi pemasaran massal dan personal.pptx12. mengegelola komunikasi pemasaran massal dan personal.pptx
12. mengegelola komunikasi pemasaran massal dan personal.pptx
 
Latihan marketing - pengertian marketing, fungsi marketing
Latihan marketing - pengertian marketing, fungsi marketingLatihan marketing - pengertian marketing, fungsi marketing
Latihan marketing - pengertian marketing, fungsi marketing
 
MANAJEMEN PEMASARAN
MANAJEMEN PEMASARANMANAJEMEN PEMASARAN
MANAJEMEN PEMASARAN
 
Riska 6
Riska 6Riska 6
Riska 6
 
Hendra Bastian, Hapzi Ali, Draft Proposal Bab I MPB, UT-Tarakan, 2018
Hendra Bastian, Hapzi Ali, Draft Proposal Bab I MPB, UT-Tarakan, 2018Hendra Bastian, Hapzi Ali, Draft Proposal Bab I MPB, UT-Tarakan, 2018
Hendra Bastian, Hapzi Ali, Draft Proposal Bab I MPB, UT-Tarakan, 2018
 
Manajemen Pemasaran Barang dan Jasa dalam Bisnis
Manajemen Pemasaran Barang dan Jasa dalam BisnisManajemen Pemasaran Barang dan Jasa dalam Bisnis
Manajemen Pemasaran Barang dan Jasa dalam Bisnis
 
Marketing Mix Indomie
Marketing Mix IndomieMarketing Mix Indomie
Marketing Mix Indomie
 
STRATEGI PEMASARAN KWU LANJUT 3.pptx
STRATEGI PEMASARAN KWU LANJUT 3.pptxSTRATEGI PEMASARAN KWU LANJUT 3.pptx
STRATEGI PEMASARAN KWU LANJUT 3.pptx
 
Makalah manajemen pemasaran (studi kasus marketing mix pt. gudang garam) jian...
Makalah manajemen pemasaran (studi kasus marketing mix pt. gudang garam) jian...Makalah manajemen pemasaran (studi kasus marketing mix pt. gudang garam) jian...
Makalah manajemen pemasaran (studi kasus marketing mix pt. gudang garam) jian...
 
PEMASARAN.pptx
PEMASARAN.pptxPEMASARAN.pptx
PEMASARAN.pptx
 
PJJ PBD_29 Mei 2023.pptx
PJJ PBD_29 Mei 2023.pptxPJJ PBD_29 Mei 2023.pptx
PJJ PBD_29 Mei 2023.pptx
 
Aminullah Assagaf_PJJ PBD_29 Mei 2023.pptx
Aminullah Assagaf_PJJ PBD_29 Mei 2023.pptxAminullah Assagaf_PJJ PBD_29 Mei 2023.pptx
Aminullah Assagaf_PJJ PBD_29 Mei 2023.pptx
 
4. BMC & SWOT SMBC.pptx
4. BMC & SWOT SMBC.pptx4. BMC & SWOT SMBC.pptx
4. BMC & SWOT SMBC.pptx
 
Final
FinalFinal
Final
 
pemasaran 2009
pemasaran 2009pemasaran 2009
pemasaran 2009
 
Bagaimana Hendak
Bagaimana HendakBagaimana Hendak
Bagaimana Hendak
 
12, kwh, rizki may rozi, hapzi ali, manajemen pemasaran dan marketing mix, ma...
12, kwh, rizki may rozi, hapzi ali, manajemen pemasaran dan marketing mix, ma...12, kwh, rizki may rozi, hapzi ali, manajemen pemasaran dan marketing mix, ma...
12, kwh, rizki may rozi, hapzi ali, manajemen pemasaran dan marketing mix, ma...
 
Makalah pemasaran digital
Makalah pemasaran digitalMakalah pemasaran digital
Makalah pemasaran digital
 
Kelompok 8 promotion
Kelompok 8   promotionKelompok 8   promotion
Kelompok 8 promotion
 

Recently uploaded

AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptxAKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptxnursariheldaseptiana
 
Penyebaran Pemahaman Merdeka Belajar Aksi Nyata PMM
Penyebaran Pemahaman Merdeka Belajar Aksi Nyata PMMPenyebaran Pemahaman Merdeka Belajar Aksi Nyata PMM
Penyebaran Pemahaman Merdeka Belajar Aksi Nyata PMMRiniGela
 
Topik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan Berkelanjutan
Topik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan BerkelanjutanTopik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan Berkelanjutan
Topik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan BerkelanjutanAyuApriliyanti6
 
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdfProv.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdfIwanSumantri7
 
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptxMemperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptxsalmnor
 
Panduan Memahami Data Rapor Pendidikan 2024
Panduan Memahami Data Rapor Pendidikan 2024Panduan Memahami Data Rapor Pendidikan 2024
Panduan Memahami Data Rapor Pendidikan 2024RahmadLalu1
 
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024ssuser0bf64e
 
Prakarsa Perubahan dan kanvas ATAP (1).pptx
Prakarsa Perubahan dan kanvas ATAP (1).pptxPrakarsa Perubahan dan kanvas ATAP (1).pptx
Prakarsa Perubahan dan kanvas ATAP (1).pptxHaryKharismaSuhud
 
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"baimmuhammad71
 
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 20241. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024DessyArliani
 
Skenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru Penggerak
Skenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru PenggerakSkenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru Penggerak
Skenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru Penggerakputus34
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...Kanaidi ken
 
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHANTUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHANwawan479953
 
PPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptx
PPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptxPPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptx
PPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptxJawahirIhsan
 
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdfAksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdfEniNuraeni29
 
RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".
RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".
RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".Kanaidi ken
 
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Abdiera
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 

Recently uploaded (20)

AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptxAKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
 
Penyebaran Pemahaman Merdeka Belajar Aksi Nyata PMM
Penyebaran Pemahaman Merdeka Belajar Aksi Nyata PMMPenyebaran Pemahaman Merdeka Belajar Aksi Nyata PMM
Penyebaran Pemahaman Merdeka Belajar Aksi Nyata PMM
 
Topik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan Berkelanjutan
Topik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan BerkelanjutanTopik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan Berkelanjutan
Topik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan Berkelanjutan
 
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdfProv.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
 
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptxMemperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
 
Panduan Memahami Data Rapor Pendidikan 2024
Panduan Memahami Data Rapor Pendidikan 2024Panduan Memahami Data Rapor Pendidikan 2024
Panduan Memahami Data Rapor Pendidikan 2024
 
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
 
Prakarsa Perubahan dan kanvas ATAP (1).pptx
Prakarsa Perubahan dan kanvas ATAP (1).pptxPrakarsa Perubahan dan kanvas ATAP (1).pptx
Prakarsa Perubahan dan kanvas ATAP (1).pptx
 
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
 
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 20241. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024
 
Skenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru Penggerak
Skenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru PenggerakSkenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru Penggerak
Skenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru Penggerak
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
 
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHANTUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
 
PPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptx
PPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptxPPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptx
PPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptx
 
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdfAksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
 
RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".
RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".
RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".
 
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 

Marketing Mix - M. Maulana Ziidan.pptx

  • 2. Definisi Dapat didefinisikan sebagai suatu strategi pemasaran yang menggabungkan beberapa elemen di dalamnya secara terpadu demi mencapai sebuah tujuan marketing pasar yang telah ditargetkan.
  • 3. Sejarah Seorang ahli bernama Buchari Alma, menafsirkan marketing mix merupakan suatu bentuk strategi dalam mengombinasikan berbagai macam kegiatan marketing agar tercipta sebuah kombinasi maksimal sehingga akan muncul hasil yang paling memuaskan. Marketing mix atau yang dalam bahasa Indonesia dikenal dengan 'Bauran Pemasaran' menjadi fondasi model dasar suatu bisnis. Istilah ini dikenalkan pertama kali oleh seorang profesor marketing Harvard pada 1948, Neil Borden, yang terinspirasi dari jurnal koleganya, Prof. James Culliton. Satu di antara perkembangan konsep marketing mix yang paling banyak dikenal adalah marketing mix 7P. Konsep ini dikenalkan oleh Booms dan Bitner yang berisi empat elemen 4P ditambah tiga elemen baru, yaitu physical evidence, people, dan process.
  • 5. Product (Produk) Produk adalah suatu barang/layanan yang dirancang bisnis guna memenuhi kebutuhan dan keinginan pelanggan. Agar produk/layanan bisa dipasarkan secara efektif, suatu bisnis harus memiliki “ciri khas” yang membedakan produknya dengan milik kompetitor. Selain itu, perusahaan juga perlu mengetahui dengan baik produk yang ditawarkan, apa saja keunggulannya, dan apakah produk itu bisa memecahkan masalah pelanggan. Contoh produk adalah layanan ekspedisi barang. Apa produk yang dijual? – layanan ekspedisi barang-barang berat antarkota, provinsi, dan negara dalam waktu kilat (menyesuaikan jarak tempuh). Untuk siapa produk ini? – masyarakat yang ingin mengirim barang dalam jumlah banyak dan berat dengan harga murah ke berbagai wilayah, baik dalam maupun luar negeri. Penawaran apa yang dimiliki? – masyarakat dapat memilih berapa hari barang tersebut akan sampai ke penerima. Semakin cepat proses pengiriman yang diinginkan, harga pengiriman semakin tinggi, pun sebaliknya. Masalah apa yang bisa dipecahkan untuk produk ini? – ekspedisi yang menyediakan layanan berat barang standar tidak cocok untuk barang dengan muatan besar. Harga yang dipatok terlalu tinggi dan disesuaikan dengan harga per kilogram.
  • 6. Apa produk yang dijual? Untuk siapa produk ini? Penawaran apa yang dimiliki? Masalah apa yang bisa dipecahkan untuk produk ini?
  • 7. Price (Harga) Harga (price) menunjukkan berapa biaya yang bersedia dibayar konsumen saat membeli produk. Harga umumnya ditentukan dengan cost-based pricing. Ini mencakup research, manufaktur, pemasaran, distribusi, dan pengembangan. Penetapan harga suatu produk didasarkan pada bagaimana kualitas dan value produk yang nantinya dirasakan oleh konsumen. Ketika harga, perusahaan juga perlu melihat bagaimana kompetitor memasang harga untuk produk serupa dan berapa banyak pelanggan yang bersedia membayar. Contoh harga bisa dilihat dari penawaran Netflix, salah satu layanan streaming media digital. Netflix menyediakan berbagai pilihan harga sebagai berikut: - Mobile: Rp54.000,- per bulan. - Basic: Rp120.000,- per bulan. - Standard: Rp153.000,- per bulan. - Premium: Rp186.000,- per bulan.
  • 8. Harga Jual - HPP = Margin
  • 9. Place (Tempat) Jenis produk yang dijual dalam bisnis memiliki wilayah distribusi berbeda, tergantung jenis produk itu. Produk-produk berbentuk barang kebutuhan sehari-hari cocok untuk didistribusikan di offline store, seperti makanan, alat tulis kantor, dan lain-lain. Sementara produk berbasis layanan lebih sering ditawarkan secara online di website. Perusahaan harus bisa memilih penempatan yang tepat dari produknya dengan memilih bagaimana produk itu akan dijual, secara offline, online, atau keduanya. Contoh placement bisa dilihat juga dari Netflix. Mereka menawarkan produknya langsung di website resmi (secara online). Setiap kali pengguna ingin berlangganan, mereka bisa mengunjungi website Netflix di bagian pembelian.
  • 10.
  • 11. Promotion (Promosi) Promotion mengacu pada berbagai bentuk kegiatan yang bertujuan menjualkan produk ke masyarakat luas. Kegiatan ini termasuk promosi penjualan, public relation, periklanan, campaign, dan lain-lain. Hal yang menjadi pertimbangan untuk melakukan promosi adalah anggaran yang sudah ditetapkan perusahaan. Maka dari itu, tim marketing harus memilih media yang tepat ketika melakukan promosi, seperti social media, media cetak, atau lainnya. Sebagai contoh, perusahaan teknologi Samsung memilih media sosial Instagram untuk mempromosikan berbagai macam produknya. Ini terlihat dari postingan di feeds Instagram Samsung yang sering menunjukkan produk-produk mereka sekaligus keunggulannya.
  • 12.
  • 13. Dikarenakan tidak semua bisnis menjual produk fisik, perusahaan yang bergerak di bidang jasa menggunakan tambahan 3P dalam strategi marketing mix mereka menjadi 7P.
  • 14. People (Orang) People dapat menjelaskan siapa yang terlibat di balik perusahaan dan produk yang dijual. Orang-orang ini berperan penting dalam mengelola layanan dengan cara memberi value lebih kepada pelanggan. Contohnya adalah perusahaan kopi Starbucks. Di sana, setiap memesan kopi barista akan menuliskan nama dan beberapa ucapan penyemangat, seperti “Dear, Kak Alexa. Have a nice day!”. Dengan pelayanan yang baik dari barista dan pegawai lain, pengunjung tentu berkeinginan untuk kembali ke cafe tersebut. Contoh di atas mengartikan bahwa perusahaan tidak hanya fokus untuk menjual produk yang enak, namun juga mengedepankan pelayanan yang ramah dari pegawai.
  • 15.
  • 16. Process (Proses) Proses (process) berkaitan dengan bagaimana perusahaan dapat memenuhi ekspektasi pelanggan. Untuk ini, perusahaan harus menerapkan SOP (Standard Operating Procedures) agar pelanggan mendapatkan pengalaman yang baik ketika berbelanja. Contohnya, restoran memiliki berbagai SOP untuk melayani pelanggan. SOP yang ada di restoran meliputi makanan yang harus sesuai pesanan, karyawan harus bersikap ramah, dan kebijakan mengganti dengan makanan baru ketika masakan tidak datang sesuai pesanan pelanggan.
  • 17.
  • 18. Physical Evidence (Bukti Fisik) Bukti fisik (physical evidence) adalah apa yang dilihat pelanggan ketika membeli produk/layanan perusahaan. Umumnya, ini berkaitan dengan kemasan, branding, offline store tempat menjual produk, dan sebagainya. Misalnya, perusahaan makanan cepat saji McD pernah menjual menu dengan tema BTS, salah satu grup vokal terkenal asal Korea Selatan. Kerja sama antara McD dan BTS ini membuat fans k-pop berbondong-bondong membeli menu McD. Meski isi makanannya sama dengan menu McD pada umumnya, namun dengan pengemasan bertema BTS, pengunjung McD-pun membludak.
  • 19.