SlideShare a Scribd company logo
1 of 7
Download to read offline
SURAT KEPUTUSAN KEPALA SEKOLAH
TENTANG
TIM PERENCANAAN BERBASIS DATA (PBD)
SEKOLAH DASAR NEGERI 03 MADIUN LOR
TAHUN 2023
SD NEGERI 03 MADIUN LOR
KECAMATAN MANGUHARJO
KOTA MADIUN
PEMERINTAH KOTA MADIUN
DINAS PENDIDIKAN
SEK0LAH DASAR NEGERI 03 MADIUN LOR
Jalan Yos Sudarso Nomor 102 Madiun, Kode Pos : 63122
Telepon (0351) 492797
Website : sdn03madiunlor.sch.id / Email : sdnmdnlor3@gmail.com
KEPUTUSAN KEPALA SD NEGERI 03 MADIUN LOR
Nomor : 800-401.101.1.08/ /2023
TENTANG
TIM PERENCANAAN BERBASIS DATA (PBD)
SEKOLAH DASAR NEGERI 03 MADIUN LOR KOTA MADIUN
TAHUN 2023
KEPALA SD NEGERI 03 MADIUN LOR
Menimbang : a. bahwa untuk memastikan seluruh proses
penyelenggaraan pendidikan telah sesuai dengan
standar mutu dan aturan yang telah ditetapkan;
b. bahwa untuk dapat melakukan penjaminan mutu
pendidikan dengan baik diperlukan adanya Sistem
Perencanaan Berbasis Data di SD Negeri 03 Madiun Lor;
c. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana
dimaksud pada huruf a dan huruf b, perlu menetapkan
Surat Keputusan tentang Tim Perencanaan Berbasis
Data di SD Negeri 03 Madiun Lor
Mengingat : 1. Undang-undang Nomor 20 Tahun 2003, tentang Sistem
Pendidikan Nasional.
2. Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 4 tahun 2022
Tentang Perubahan PP Nomor 57 Tahun 2021 Tentang
Standar Nasional Pendidikan
3. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional RI Nomor 19
Tahun 2007 tentang Standar Pengelolaan Satuan
Pendidikan Dasar dan Menengah
4. Permendikbud No. 53 Tahun 2015 Tentang Penilaian
Hasil Belajar Oleh Pendidik dan Satuan Pendidikan Pada
Pendidikan Dasar dan Pendidikan Menengah;
5. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor
22 Tahun 2020 tentang Rencana Strategis Kementerian
Pendidikan dan Kebudayaan Tahun 2020-2024.
6. Permendikbudristek Nomor 5 Tahun 2022
Tentang SKL Standar Kompetensi Lulusan Jenjang
Pendidikan Dasar, dan Jenjang Pendidikan Menengah
7. Permendikbudristek Nomor 7 Tahun 2022 Tentang
Standar Isi Pada PAUD dan Dikdasmen
8. Permendikbudristek Nomor 16 Tahun 2022
Tentang Standar Proses TK PAUD SD SMP SMA SMK
Sederajat
9. Permendikbudristek Nomor 21 Tahun 2022
Tentang Standar Penilaian Pendidikan TK PAUD SD SMP
SMA SMK Sederajat
Memperhatikan : 1. Hasil Rapat Dewan Guru Tanggal 18 Juli 2023 tentang
pembentukan Tim Perencanaan Berbasis Data di SD
Negeri 03 Madiun Lor
M E M U T U S K A N
Menetapkan :
PERTAMA : Pembentukan Tim Perencanaan Berbasis Data di SD Negeri
03 Madiun Lor dalam lampiran I surat keputusan ini.
KEDUA : Tim Perencanaan Berbasis Data sebagaimana dimaksud pada
diktum pertama, melaksanakan rincian tugas dalam lampiran
II surat keputusan ini.
KETIGA : Segala biaya yang timbul akibat keputusan ini dibebankan
pada anggaran yang sesuai.
KEEMPAT : Apabila terdapat kekeliruan dalam keputusan ini akan
dibetulkan sebagaimana mestinya.
KELIMA : Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan.
Ditetapkan di : M a d i u n
Pada Tanggal : 19 Juli 2023
Kepala SDN 03 Madiun Lor
INDARTIK,S.Pd
NIP. 19681001 199403 2 008
Lampiran I : Surat Keputusan Kepala SD Negeri 03 Madiun Lor
Nomor : 800-401.101.1.08/ /2023
Tanggal : Juli 2023
SUSUNAN TIM PERENCANAAN BERBASIS DATA
DI SD NEGERI 03 MADIUN LOR
TAHUN 2023
Madiun, Juli 2023
Kepala SDN 03 Madiun Lor
INDARTIK,S.Pd
NIP. 19681001 199403 2 008
NO JABATAN DALAM TIM NAMA
JABATAN
KEDINASAN
1 Pembina MARIYANTO,S.Pd.,M.Pd Pengawas Sekolah
2 Penanggung jawab INDARTIK,S.Pd Kepala Sekolah
3 Mitra Strategis KRISTYANTO Ketua Komite
Sekolah
4 Koordinator Tim JOKO SUSILO,S.Pd.M.Si Guru PJOK
5 Bendahara AMALYA TRISUCI DEWANTI,S.Pd Guru Kelas
6 Sekretaris NUR ACHMAD CAHYADI,S.Kom
MASHURI ANDI NURCAHYO,S.Pd
Tenaga Administrasi
Tenaga Administrasi
7 Koordinator Komponen
/Indikator Rapor
Pendidikan
a. Pengembangan
kemampuan literasi
1. PENI SUYATI,S.Pd
2. SITI ROCHANA,S.Pd
Guru Kelas
Guru Kelas
b. Pengembangan
kemampuan numerasi
1. FITA MAULA,S.Pd
2. YANIK SUPRIYANI
Guru Kelas
Guru Kelas
c. Pengembangan
karakter
1. NOPI HAPIANTO,S.Pd
2. NANDA BAGUS KASTIKO,S.Pd.I
Guru PAI
Guru PAI
d. Pengembangan Kualitas
Pembelajaran
1. SULISTYANI,S.Pd
2. LAMIJO,S.Pd
Guru Kelas
Guru Kelas
e. Pengembangan Iklim
Kemanan Sekolah
1. ROSI ALI MASHUDI,S.Pd
2. SULISTYO
Guru PJOK
Pramu Kebersihan
f. Pengembangan Iklim
kebinekaan
1. FANINDYA DESWITA W,S.Pd
2. SHONNYA DYAH P,S.Pd.I
Guru Kelas
Guru PAI
Lampiran II : Surat Keputusan Kepala SD Negeri 03 Madiun Lor
Nomor : 800-401.101.1.08/ /2023
Tanggal : Juli 2023
URAIAN TUGAS TIM PERENCANAAN BERBASIS DATA
DI SD NEGERI 03 MADIUN LOR
TAHUN 2022
NO JABATAN URAIAN TUGAS
1 Pembina Membina dan memberikan arahan terkait
pelaksanaan perencanaan berbasis data di
SD Negeri 03 Madiun Lor
2 Penanggung jawab Bertanggung jawab terhadap segala
proses perencanaan berbasis data mulai
dari analisis rapor pendidikan sampai
dengan tersusunnya RKAS
3 Mitra Strategis Memberikan saran dan masukan terhadap
program-program yang perlu dilaksanakan
di sekolah
4 Koordinator Tim Mengkoordinasikan kegiatan-kegiatan
perencanaan berbasis data bersama
seluruh anggota tim
5 Bendahara Mengelola segala biaya yang muncul dari
kegiatan perencanaan berbasis data
6 Sekretaris Mencatat dan mendokumentasikan semua
kegiatan perencanaan berbasis data
7 Koordinator Komponen
/Indikator Rapor Pendidikan
a. Pengembangan
kemampuan literasi
1) Menganalisis rapor pendidikan
untuk indikator kemampuan literasi
2) Menyusun program yang berkaitan
dengan pengembangan
kemampuan literasi di sekolah
3) Mengkoordinasikan kegiatan
pengembangan kemampuan literasi
di sekolah
b. Pengembangan
kemampuan numerasi
1) Menganalisis rapor pendidikan
untuk indikator kemampuan
numerasi
2) Menyusun program yang berkaitan
dengan pengembangan
kemampuan numerasi di sekolah
3) Mengkoordinasikan kegiatan
pengembangan kemampuan
NO JABATAN URAIAN TUGAS
numerasi di sekolah
c. Pengembangan karakter 1) Menganalisis rapor pendidikan
untuk indikator karakter
2) Menyusun program yang berkaitan
dengan pengembangan karakter
peserta didik di sekolah
3) Mengkoordinasikan kegiatan
pengembangan karakter peserta
didik
d. Pengembangan Kualitas
Pembelajaran
1) Menganalisis rapor pendidikan
untuk indikator kualitas
pembelajaran
2) Menyusun program yang berkaitan
dengan pengembangan kualitas
pembelajaran di sekolah
3) Mengkoordinasikan kegiatan
pengembangan kualitas
pembelajaran di sekolah
e. Pengembangan Iklim
Kemanan Sekolah
1) Menganalisis rapor pendidikan
untuk indikator iklim keamanan
sekolah
2) Menyusun program yang berkaitan
dengan pengembangan iklim
keamanan sekolah
3) Mengkoordinasikan kegiatan
pengembangan iklim keamanan
sekolah
f. Pengembangan Iklim
kebinekaan
1) Menganalisis rapor pendidikan
untuk indikator iklim kebinekaan di
sekolah
2) Menyusun program yang berkaitan
dengan pengembangan iklim
kebinekaan di sekolah
3) Mengkoordinasikan kegiatan
pengembangan kebinekaan di
sekolah
Madiun, Juli 2023
Kepala SDN 03 Madiun Lor
INDARTIK,S.Pd
NIP. 19681001 199403 2 008
TIM PBD SDN 03 MADIUN

More Related Content

What's hot

Skbm paud salamah 2021 2022 smstr i
Skbm paud salamah 2021 2022 smstr iSkbm paud salamah 2021 2022 smstr i
Skbm paud salamah 2021 2022 smstr iTKSISLAMDARULHIKMAH
 
Surat permohonan blanko ijazah 2017 2018
Surat permohonan blanko ijazah 2017 2018Surat permohonan blanko ijazah 2017 2018
Surat permohonan blanko ijazah 2017 2018smkndahaselatan
 
Sk penunjukan bendahara bos
Sk penunjukan bendahara bosSk penunjukan bendahara bos
Sk penunjukan bendahara bosAdi Patriansah
 
Aksi Nyata Profil Pelajar Pancasila Oleh Sri Wahyuni,S Pd SD.pdf
Aksi Nyata Profil Pelajar Pancasila Oleh Sri Wahyuni,S Pd SD.pdfAksi Nyata Profil Pelajar Pancasila Oleh Sri Wahyuni,S Pd SD.pdf
Aksi Nyata Profil Pelajar Pancasila Oleh Sri Wahyuni,S Pd SD.pdfSriWahyuni909323
 
Undangan rapat wali murid 2018
Undangan rapat wali murid 2018Undangan rapat wali murid 2018
Undangan rapat wali murid 2018Mahmud Hidayat
 
03 20200107 sosialisasi program sekolah penggerak (1)
03 20200107 sosialisasi program sekolah penggerak (1)03 20200107 sosialisasi program sekolah penggerak (1)
03 20200107 sosialisasi program sekolah penggerak (1)SiswoAriyanto1
 
Raport proyek pelajar pancasila
Raport proyek pelajar pancasila Raport proyek pelajar pancasila
Raport proyek pelajar pancasila Prilia Beck
 
Undangan surat awal tahun
Undangan surat awal tahunUndangan surat awal tahun
Undangan surat awal tahunLuthfi Maolani
 
Contoh sk tugas penugasan operator sekolah di sdm 2015
Contoh sk tugas penugasan operator sekolah di sdm 2015Contoh sk tugas penugasan operator sekolah di sdm 2015
Contoh sk tugas penugasan operator sekolah di sdm 2015Suparman Man
 
Modul 2.3 Angkatan 5 Reguler. Coaching untuk Supervisi Akademik - Final.pdf
Modul 2.3 Angkatan 5 Reguler. Coaching untuk Supervisi Akademik - Final.pdfModul 2.3 Angkatan 5 Reguler. Coaching untuk Supervisi Akademik - Final.pdf
Modul 2.3 Angkatan 5 Reguler. Coaching untuk Supervisi Akademik - Final.pdfIrman Ramly
 
Surat perubahan bendahara BOSDA bank BPD
Surat perubahan bendahara BOSDA bank BPDSurat perubahan bendahara BOSDA bank BPD
Surat perubahan bendahara BOSDA bank BPDWidi Dharmawan
 
Sk tim-pencegahan-tindak-kekerasan-smk-dm
Sk tim-pencegahan-tindak-kekerasan-smk-dmSk tim-pencegahan-tindak-kekerasan-smk-dm
Sk tim-pencegahan-tindak-kekerasan-smk-dmYuda Zuliansa
 
Program kerja go green school
Program kerja go green schoolProgram kerja go green school
Program kerja go green schoolhasan46
 
Sk osis smp satap smpn 4 kulbar
Sk osis smp satap smpn 4 kulbarSk osis smp satap smpn 4 kulbar
Sk osis smp satap smpn 4 kulbarArhie Lipu
 
Berita acara pelantikan dan serah terima pengurus osis
Berita acara pelantikan dan serah terima pengurus osisBerita acara pelantikan dan serah terima pengurus osis
Berita acara pelantikan dan serah terima pengurus osisEfie PunKerockmantic
 
Modul 3.1. Angkatan 5 Reguler. Pengambilan Keputusan Berbasis Nilai-nilai Keb...
Modul 3.1. Angkatan 5 Reguler. Pengambilan Keputusan Berbasis Nilai-nilai Keb...Modul 3.1. Angkatan 5 Reguler. Pengambilan Keputusan Berbasis Nilai-nilai Keb...
Modul 3.1. Angkatan 5 Reguler. Pengambilan Keputusan Berbasis Nilai-nilai Keb...Irman Ramly
 

What's hot (20)

Skbm paud salamah 2021 2022 smstr i
Skbm paud salamah 2021 2022 smstr iSkbm paud salamah 2021 2022 smstr i
Skbm paud salamah 2021 2022 smstr i
 
Surat permohonan blanko ijazah 2017 2018
Surat permohonan blanko ijazah 2017 2018Surat permohonan blanko ijazah 2017 2018
Surat permohonan blanko ijazah 2017 2018
 
Sk penunjukan bendahara bos
Sk penunjukan bendahara bosSk penunjukan bendahara bos
Sk penunjukan bendahara bos
 
Aksi Nyata Profil Pelajar Pancasila Oleh Sri Wahyuni,S Pd SD.pdf
Aksi Nyata Profil Pelajar Pancasila Oleh Sri Wahyuni,S Pd SD.pdfAksi Nyata Profil Pelajar Pancasila Oleh Sri Wahyuni,S Pd SD.pdf
Aksi Nyata Profil Pelajar Pancasila Oleh Sri Wahyuni,S Pd SD.pdf
 
Undangan rapat wali murid 2018
Undangan rapat wali murid 2018Undangan rapat wali murid 2018
Undangan rapat wali murid 2018
 
03 20200107 sosialisasi program sekolah penggerak (1)
03 20200107 sosialisasi program sekolah penggerak (1)03 20200107 sosialisasi program sekolah penggerak (1)
03 20200107 sosialisasi program sekolah penggerak (1)
 
Raport proyek pelajar pancasila
Raport proyek pelajar pancasila Raport proyek pelajar pancasila
Raport proyek pelajar pancasila
 
2. ipmlh dan rencana aksi
2. ipmlh dan rencana aksi2. ipmlh dan rencana aksi
2. ipmlh dan rencana aksi
 
Undangan surat awal tahun
Undangan surat awal tahunUndangan surat awal tahun
Undangan surat awal tahun
 
Contoh sk tugas penugasan operator sekolah di sdm 2015
Contoh sk tugas penugasan operator sekolah di sdm 2015Contoh sk tugas penugasan operator sekolah di sdm 2015
Contoh sk tugas penugasan operator sekolah di sdm 2015
 
Modul 2.3 Angkatan 5 Reguler. Coaching untuk Supervisi Akademik - Final.pdf
Modul 2.3 Angkatan 5 Reguler. Coaching untuk Supervisi Akademik - Final.pdfModul 2.3 Angkatan 5 Reguler. Coaching untuk Supervisi Akademik - Final.pdf
Modul 2.3 Angkatan 5 Reguler. Coaching untuk Supervisi Akademik - Final.pdf
 
Kode kode surat
Kode kode suratKode kode surat
Kode kode surat
 
Mutasi asn ke pusat 2019 ACHMAD AVANDI
Mutasi asn ke pusat 2019 ACHMAD AVANDIMutasi asn ke pusat 2019 ACHMAD AVANDI
Mutasi asn ke pusat 2019 ACHMAD AVANDI
 
Surat perubahan bendahara BOSDA bank BPD
Surat perubahan bendahara BOSDA bank BPDSurat perubahan bendahara BOSDA bank BPD
Surat perubahan bendahara BOSDA bank BPD
 
Sk tim-pencegahan-tindak-kekerasan-smk-dm
Sk tim-pencegahan-tindak-kekerasan-smk-dmSk tim-pencegahan-tindak-kekerasan-smk-dm
Sk tim-pencegahan-tindak-kekerasan-smk-dm
 
Program kerja go green school
Program kerja go green schoolProgram kerja go green school
Program kerja go green school
 
Sk osis smp satap smpn 4 kulbar
Sk osis smp satap smpn 4 kulbarSk osis smp satap smpn 4 kulbar
Sk osis smp satap smpn 4 kulbar
 
Berita acara pelantikan dan serah terima pengurus osis
Berita acara pelantikan dan serah terima pengurus osisBerita acara pelantikan dan serah terima pengurus osis
Berita acara pelantikan dan serah terima pengurus osis
 
Modul 3.1. Angkatan 5 Reguler. Pengambilan Keputusan Berbasis Nilai-nilai Keb...
Modul 3.1. Angkatan 5 Reguler. Pengambilan Keputusan Berbasis Nilai-nilai Keb...Modul 3.1. Angkatan 5 Reguler. Pengambilan Keputusan Berbasis Nilai-nilai Keb...
Modul 3.1. Angkatan 5 Reguler. Pengambilan Keputusan Berbasis Nilai-nilai Keb...
 
CONTOH SK
CONTOH SKCONTOH SK
CONTOH SK
 

Similar to TIM PBD SDN 03 MADIUN

Surat Keputusan OSN.docx
Surat Keputusan OSN.docxSurat Keputusan OSN.docx
Surat Keputusan OSN.docxPelangiCell1
 
585. Drs.Derita Manurung, M.Si.pdf
585. Drs.Derita Manurung, M.Si.pdf585. Drs.Derita Manurung, M.Si.pdf
585. Drs.Derita Manurung, M.Si.pdfRatnaSarum
 
scribd.vpdfs.com_sk-komite-2023.pdf
scribd.vpdfs.com_sk-komite-2023.pdfscribd.vpdfs.com_sk-komite-2023.pdf
scribd.vpdfs.com_sk-komite-2023.pdfssuser1e3a22
 
Jadwal Implementasi Lanjutan Program PGP Angkatan 6 dan 7 Tahun 2023
Jadwal Implementasi Lanjutan Program PGP Angkatan 6 dan 7 Tahun 2023Jadwal Implementasi Lanjutan Program PGP Angkatan 6 dan 7 Tahun 2023
Jadwal Implementasi Lanjutan Program PGP Angkatan 6 dan 7 Tahun 2023IwanSumantri7
 
ilovepdf_merged-2.pdf
ilovepdf_merged-2.pdfilovepdf_merged-2.pdf
ilovepdf_merged-2.pdfRidwanEspede
 
Program dan laporan ucun dki tahap 1
Program dan laporan ucun dki tahap 1Program dan laporan ucun dki tahap 1
Program dan laporan ucun dki tahap 1HAMSYARAFINDASENA
 
UNDANGAN RESMI HUT.docx
UNDANGAN RESMI HUT.docxUNDANGAN RESMI HUT.docx
UNDANGAN RESMI HUT.docxMGunawan10
 
DISEMINASI WORKSHOP PBD ORO-ORO OMBO.pptx
DISEMINASI WORKSHOP PBD ORO-ORO OMBO.pptxDISEMINASI WORKSHOP PBD ORO-ORO OMBO.pptx
DISEMINASI WORKSHOP PBD ORO-ORO OMBO.pptxJatuSarah1
 
Edaran Tindak Lanjut Permenpan RB01 2023 oke(1).pdf
Edaran Tindak Lanjut Permenpan RB01 2023 oke(1).pdfEdaran Tindak Lanjut Permenpan RB01 2023 oke(1).pdf
Edaran Tindak Lanjut Permenpan RB01 2023 oke(1).pdfovied2014
 
Sk tpmps (smpn 3 kras) 2018
Sk tpmps (smpn 3 kras) 2018Sk tpmps (smpn 3 kras) 2018
Sk tpmps (smpn 3 kras) 2018QoyumMahbub
 
31 dk-2014 penyebaran informasi kebijakan smk tahun 2014
31 dk-2014 penyebaran informasi kebijakan smk tahun 201431 dk-2014 penyebaran informasi kebijakan smk tahun 2014
31 dk-2014 penyebaran informasi kebijakan smk tahun 2014Winarto Winartoap
 
Sosialisasi PKKS SMK 2022 - FGD.pptx
Sosialisasi PKKS SMK 2022 - FGD.pptxSosialisasi PKKS SMK 2022 - FGD.pptx
Sosialisasi PKKS SMK 2022 - FGD.pptxssuserb9d66e
 
30 dk-2014 pemantauan dan evaluasi program smk 2014
30 dk-2014 pemantauan dan evaluasi program smk 201430 dk-2014 pemantauan dan evaluasi program smk 2014
30 dk-2014 pemantauan dan evaluasi program smk 2014Winarto Winartoap
 
32 dk-2014 koordinasi program smk tahun 2015
32 dk-2014 koordinasi program smk tahun 201532 dk-2014 koordinasi program smk tahun 2015
32 dk-2014 koordinasi program smk tahun 2015Winarto Winartoap
 
32 dk-2014 koordinasi program smk tahun 2015
32 dk-2014 koordinasi program smk tahun 201532 dk-2014 koordinasi program smk tahun 2015
32 dk-2014 koordinasi program smk tahun 2015Winarto Winartoap
 

Similar to TIM PBD SDN 03 MADIUN (20)

RESUM HASIL DIKLAT.pptx
RESUM HASIL DIKLAT.pptxRESUM HASIL DIKLAT.pptx
RESUM HASIL DIKLAT.pptx
 
Surat Keputusan OSN.docx
Surat Keputusan OSN.docxSurat Keputusan OSN.docx
Surat Keputusan OSN.docx
 
585. Drs.Derita Manurung, M.Si.pdf
585. Drs.Derita Manurung, M.Si.pdf585. Drs.Derita Manurung, M.Si.pdf
585. Drs.Derita Manurung, M.Si.pdf
 
Sk tim pengembang sekolah
Sk tim pengembang sekolahSk tim pengembang sekolah
Sk tim pengembang sekolah
 
scribd.vpdfs.com_sk-komite-2023.pdf
scribd.vpdfs.com_sk-komite-2023.pdfscribd.vpdfs.com_sk-komite-2023.pdf
scribd.vpdfs.com_sk-komite-2023.pdf
 
SK KEPUTUSAN KURIKULUM Deskripsi tugas 2022 2023.docx
SK KEPUTUSAN KURIKULUM Deskripsi tugas 2022 2023.docxSK KEPUTUSAN KURIKULUM Deskripsi tugas 2022 2023.docx
SK KEPUTUSAN KURIKULUM Deskripsi tugas 2022 2023.docx
 
Jadwal Implementasi Lanjutan Program PGP Angkatan 6 dan 7 Tahun 2023
Jadwal Implementasi Lanjutan Program PGP Angkatan 6 dan 7 Tahun 2023Jadwal Implementasi Lanjutan Program PGP Angkatan 6 dan 7 Tahun 2023
Jadwal Implementasi Lanjutan Program PGP Angkatan 6 dan 7 Tahun 2023
 
ilovepdf_merged-2.pdf
ilovepdf_merged-2.pdfilovepdf_merged-2.pdf
ilovepdf_merged-2.pdf
 
Program dan laporan ucun dki tahap 1
Program dan laporan ucun dki tahap 1Program dan laporan ucun dki tahap 1
Program dan laporan ucun dki tahap 1
 
UNDANGAN RESMI HUT.docx
UNDANGAN RESMI HUT.docxUNDANGAN RESMI HUT.docx
UNDANGAN RESMI HUT.docx
 
SE - Kaldik 2023-2024.doc
SE - Kaldik 2023-2024.docSE - Kaldik 2023-2024.doc
SE - Kaldik 2023-2024.doc
 
DISEMINASI WORKSHOP PBD ORO-ORO OMBO.pptx
DISEMINASI WORKSHOP PBD ORO-ORO OMBO.pptxDISEMINASI WORKSHOP PBD ORO-ORO OMBO.pptx
DISEMINASI WORKSHOP PBD ORO-ORO OMBO.pptx
 
Edaran Tindak Lanjut Permenpan RB01 2023 oke(1).pdf
Edaran Tindak Lanjut Permenpan RB01 2023 oke(1).pdfEdaran Tindak Lanjut Permenpan RB01 2023 oke(1).pdf
Edaran Tindak Lanjut Permenpan RB01 2023 oke(1).pdf
 
Sk tpmps (smpn 3 kras) 2018
Sk tpmps (smpn 3 kras) 2018Sk tpmps (smpn 3 kras) 2018
Sk tpmps (smpn 3 kras) 2018
 
31 dk-2014 penyebaran informasi kebijakan smk tahun 2014
31 dk-2014 penyebaran informasi kebijakan smk tahun 201431 dk-2014 penyebaran informasi kebijakan smk tahun 2014
31 dk-2014 penyebaran informasi kebijakan smk tahun 2014
 
wawanhati 14 des 2022-berta.pptx
wawanhati 14 des 2022-berta.pptxwawanhati 14 des 2022-berta.pptx
wawanhati 14 des 2022-berta.pptx
 
Sosialisasi PKKS SMK 2022 - FGD.pptx
Sosialisasi PKKS SMK 2022 - FGD.pptxSosialisasi PKKS SMK 2022 - FGD.pptx
Sosialisasi PKKS SMK 2022 - FGD.pptx
 
30 dk-2014 pemantauan dan evaluasi program smk 2014
30 dk-2014 pemantauan dan evaluasi program smk 201430 dk-2014 pemantauan dan evaluasi program smk 2014
30 dk-2014 pemantauan dan evaluasi program smk 2014
 
32 dk-2014 koordinasi program smk tahun 2015
32 dk-2014 koordinasi program smk tahun 201532 dk-2014 koordinasi program smk tahun 2015
32 dk-2014 koordinasi program smk tahun 2015
 
32 dk-2014 koordinasi program smk tahun 2015
32 dk-2014 koordinasi program smk tahun 201532 dk-2014 koordinasi program smk tahun 2015
32 dk-2014 koordinasi program smk tahun 2015
 

More from MGunawan10

LAMPIRAN DOKUMEN RENCANA AKSI KANTIN SDN 03 MADIUN LOR.pdf
LAMPIRAN DOKUMEN RENCANA AKSI KANTIN SDN 03 MADIUN LOR.pdfLAMPIRAN DOKUMEN RENCANA AKSI KANTIN SDN 03 MADIUN LOR.pdf
LAMPIRAN DOKUMEN RENCANA AKSI KANTIN SDN 03 MADIUN LOR.pdfMGunawan10
 
Fita Maula - Praktek GCE L1 - ke 2.pptx
Fita Maula - Praktek GCE L1 - ke 2.pptxFita Maula - Praktek GCE L1 - ke 2.pptx
Fita Maula - Praktek GCE L1 - ke 2.pptxMGunawan10
 
TUGAS UTS SULISTYANI_EVALUASI PEMBELAJARAN.pdf
TUGAS UTS SULISTYANI_EVALUASI PEMBELAJARAN.pdfTUGAS UTS SULISTYANI_EVALUASI PEMBELAJARAN.pdf
TUGAS UTS SULISTYANI_EVALUASI PEMBELAJARAN.pdfMGunawan10
 
PENINGKATAN HASIL DAN AKTIVITAS BELAJAR ILMU PENGETAHUAN SOSIAL.pptx
PENINGKATAN HASIL DAN AKTIVITAS BELAJAR ILMU PENGETAHUAN SOSIAL.pptxPENINGKATAN HASIL DAN AKTIVITAS BELAJAR ILMU PENGETAHUAN SOSIAL.pptx
PENINGKATAN HASIL DAN AKTIVITAS BELAJAR ILMU PENGETAHUAN SOSIAL.pptxMGunawan10
 
KEBERAGAMAN SOSIAL, BUDAYA DAN EKONOMI MASYARAKAT_KELAS 6.pptx
KEBERAGAMAN SOSIAL, BUDAYA DAN EKONOMI MASYARAKAT_KELAS 6.pptxKEBERAGAMAN SOSIAL, BUDAYA DAN EKONOMI MASYARAKAT_KELAS 6.pptx
KEBERAGAMAN SOSIAL, BUDAYA DAN EKONOMI MASYARAKAT_KELAS 6.pptxMGunawan10
 
Contoh Soal AKM Sulistyani.docx
Contoh Soal AKM Sulistyani.docxContoh Soal AKM Sulistyani.docx
Contoh Soal AKM Sulistyani.docxMGunawan10
 
BELANJA MODAL BOS.docx
BELANJA MODAL BOS.docxBELANJA MODAL BOS.docx
BELANJA MODAL BOS.docxMGunawan10
 
8 31 AGT - 4 SEP.docx
8 31 AGT - 4 SEP.docx8 31 AGT - 4 SEP.docx
8 31 AGT - 4 SEP.docxMGunawan10
 

More from MGunawan10 (9)

LAMPIRAN DOKUMEN RENCANA AKSI KANTIN SDN 03 MADIUN LOR.pdf
LAMPIRAN DOKUMEN RENCANA AKSI KANTIN SDN 03 MADIUN LOR.pdfLAMPIRAN DOKUMEN RENCANA AKSI KANTIN SDN 03 MADIUN LOR.pdf
LAMPIRAN DOKUMEN RENCANA AKSI KANTIN SDN 03 MADIUN LOR.pdf
 
Fita Maula - Praktek GCE L1 - ke 2.pptx
Fita Maula - Praktek GCE L1 - ke 2.pptxFita Maula - Praktek GCE L1 - ke 2.pptx
Fita Maula - Praktek GCE L1 - ke 2.pptx
 
COVER LS.pdf
COVER LS.pdfCOVER LS.pdf
COVER LS.pdf
 
TUGAS UTS SULISTYANI_EVALUASI PEMBELAJARAN.pdf
TUGAS UTS SULISTYANI_EVALUASI PEMBELAJARAN.pdfTUGAS UTS SULISTYANI_EVALUASI PEMBELAJARAN.pdf
TUGAS UTS SULISTYANI_EVALUASI PEMBELAJARAN.pdf
 
PENINGKATAN HASIL DAN AKTIVITAS BELAJAR ILMU PENGETAHUAN SOSIAL.pptx
PENINGKATAN HASIL DAN AKTIVITAS BELAJAR ILMU PENGETAHUAN SOSIAL.pptxPENINGKATAN HASIL DAN AKTIVITAS BELAJAR ILMU PENGETAHUAN SOSIAL.pptx
PENINGKATAN HASIL DAN AKTIVITAS BELAJAR ILMU PENGETAHUAN SOSIAL.pptx
 
KEBERAGAMAN SOSIAL, BUDAYA DAN EKONOMI MASYARAKAT_KELAS 6.pptx
KEBERAGAMAN SOSIAL, BUDAYA DAN EKONOMI MASYARAKAT_KELAS 6.pptxKEBERAGAMAN SOSIAL, BUDAYA DAN EKONOMI MASYARAKAT_KELAS 6.pptx
KEBERAGAMAN SOSIAL, BUDAYA DAN EKONOMI MASYARAKAT_KELAS 6.pptx
 
Contoh Soal AKM Sulistyani.docx
Contoh Soal AKM Sulistyani.docxContoh Soal AKM Sulistyani.docx
Contoh Soal AKM Sulistyani.docx
 
BELANJA MODAL BOS.docx
BELANJA MODAL BOS.docxBELANJA MODAL BOS.docx
BELANJA MODAL BOS.docx
 
8 31 AGT - 4 SEP.docx
8 31 AGT - 4 SEP.docx8 31 AGT - 4 SEP.docx
8 31 AGT - 4 SEP.docx
 

Recently uploaded

JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5ssuserd52993
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)3HerisaSintia
 
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocxLembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocxbkandrisaputra
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxJamhuriIshak
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxmawan5982
 
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxTugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxmawan5982
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfirwanabidin08
 
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxPerumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxadimulianta1
 
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxPaparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxIgitNuryana13
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BAbdiera
 
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxAksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxsdn3jatiblora
 
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASreskosatrio1
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docxbkandrisaputra
 
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptxGiftaJewela
 
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxKONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxawaldarmawan3
 
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..ikayogakinasih12
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5KIKI TRISNA MUKTI
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKirwan461475
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxWirionSembiring2
 
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDmawan5982
 

Recently uploaded (20)

JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
 
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocxLembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
 
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxTugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
 
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxPerumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
 
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxPaparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
 
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxAksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
 
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
 
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
 
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxKONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
 
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
 
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
 

TIM PBD SDN 03 MADIUN

  • 1. SURAT KEPUTUSAN KEPALA SEKOLAH TENTANG TIM PERENCANAAN BERBASIS DATA (PBD) SEKOLAH DASAR NEGERI 03 MADIUN LOR TAHUN 2023 SD NEGERI 03 MADIUN LOR KECAMATAN MANGUHARJO KOTA MADIUN
  • 2. PEMERINTAH KOTA MADIUN DINAS PENDIDIKAN SEK0LAH DASAR NEGERI 03 MADIUN LOR Jalan Yos Sudarso Nomor 102 Madiun, Kode Pos : 63122 Telepon (0351) 492797 Website : sdn03madiunlor.sch.id / Email : sdnmdnlor3@gmail.com KEPUTUSAN KEPALA SD NEGERI 03 MADIUN LOR Nomor : 800-401.101.1.08/ /2023 TENTANG TIM PERENCANAAN BERBASIS DATA (PBD) SEKOLAH DASAR NEGERI 03 MADIUN LOR KOTA MADIUN TAHUN 2023 KEPALA SD NEGERI 03 MADIUN LOR Menimbang : a. bahwa untuk memastikan seluruh proses penyelenggaraan pendidikan telah sesuai dengan standar mutu dan aturan yang telah ditetapkan; b. bahwa untuk dapat melakukan penjaminan mutu pendidikan dengan baik diperlukan adanya Sistem Perencanaan Berbasis Data di SD Negeri 03 Madiun Lor; c. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud pada huruf a dan huruf b, perlu menetapkan Surat Keputusan tentang Tim Perencanaan Berbasis Data di SD Negeri 03 Madiun Lor Mengingat : 1. Undang-undang Nomor 20 Tahun 2003, tentang Sistem Pendidikan Nasional. 2. Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 4 tahun 2022 Tentang Perubahan PP Nomor 57 Tahun 2021 Tentang Standar Nasional Pendidikan 3. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional RI Nomor 19 Tahun 2007 tentang Standar Pengelolaan Satuan Pendidikan Dasar dan Menengah 4. Permendikbud No. 53 Tahun 2015 Tentang Penilaian Hasil Belajar Oleh Pendidik dan Satuan Pendidikan Pada Pendidikan Dasar dan Pendidikan Menengah; 5. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 22 Tahun 2020 tentang Rencana Strategis Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Tahun 2020-2024. 6. Permendikbudristek Nomor 5 Tahun 2022 Tentang SKL Standar Kompetensi Lulusan Jenjang Pendidikan Dasar, dan Jenjang Pendidikan Menengah 7. Permendikbudristek Nomor 7 Tahun 2022 Tentang
  • 3. Standar Isi Pada PAUD dan Dikdasmen 8. Permendikbudristek Nomor 16 Tahun 2022 Tentang Standar Proses TK PAUD SD SMP SMA SMK Sederajat 9. Permendikbudristek Nomor 21 Tahun 2022 Tentang Standar Penilaian Pendidikan TK PAUD SD SMP SMA SMK Sederajat Memperhatikan : 1. Hasil Rapat Dewan Guru Tanggal 18 Juli 2023 tentang pembentukan Tim Perencanaan Berbasis Data di SD Negeri 03 Madiun Lor M E M U T U S K A N Menetapkan : PERTAMA : Pembentukan Tim Perencanaan Berbasis Data di SD Negeri 03 Madiun Lor dalam lampiran I surat keputusan ini. KEDUA : Tim Perencanaan Berbasis Data sebagaimana dimaksud pada diktum pertama, melaksanakan rincian tugas dalam lampiran II surat keputusan ini. KETIGA : Segala biaya yang timbul akibat keputusan ini dibebankan pada anggaran yang sesuai. KEEMPAT : Apabila terdapat kekeliruan dalam keputusan ini akan dibetulkan sebagaimana mestinya. KELIMA : Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan. Ditetapkan di : M a d i u n Pada Tanggal : 19 Juli 2023 Kepala SDN 03 Madiun Lor INDARTIK,S.Pd NIP. 19681001 199403 2 008
  • 4. Lampiran I : Surat Keputusan Kepala SD Negeri 03 Madiun Lor Nomor : 800-401.101.1.08/ /2023 Tanggal : Juli 2023 SUSUNAN TIM PERENCANAAN BERBASIS DATA DI SD NEGERI 03 MADIUN LOR TAHUN 2023 Madiun, Juli 2023 Kepala SDN 03 Madiun Lor INDARTIK,S.Pd NIP. 19681001 199403 2 008 NO JABATAN DALAM TIM NAMA JABATAN KEDINASAN 1 Pembina MARIYANTO,S.Pd.,M.Pd Pengawas Sekolah 2 Penanggung jawab INDARTIK,S.Pd Kepala Sekolah 3 Mitra Strategis KRISTYANTO Ketua Komite Sekolah 4 Koordinator Tim JOKO SUSILO,S.Pd.M.Si Guru PJOK 5 Bendahara AMALYA TRISUCI DEWANTI,S.Pd Guru Kelas 6 Sekretaris NUR ACHMAD CAHYADI,S.Kom MASHURI ANDI NURCAHYO,S.Pd Tenaga Administrasi Tenaga Administrasi 7 Koordinator Komponen /Indikator Rapor Pendidikan a. Pengembangan kemampuan literasi 1. PENI SUYATI,S.Pd 2. SITI ROCHANA,S.Pd Guru Kelas Guru Kelas b. Pengembangan kemampuan numerasi 1. FITA MAULA,S.Pd 2. YANIK SUPRIYANI Guru Kelas Guru Kelas c. Pengembangan karakter 1. NOPI HAPIANTO,S.Pd 2. NANDA BAGUS KASTIKO,S.Pd.I Guru PAI Guru PAI d. Pengembangan Kualitas Pembelajaran 1. SULISTYANI,S.Pd 2. LAMIJO,S.Pd Guru Kelas Guru Kelas e. Pengembangan Iklim Kemanan Sekolah 1. ROSI ALI MASHUDI,S.Pd 2. SULISTYO Guru PJOK Pramu Kebersihan f. Pengembangan Iklim kebinekaan 1. FANINDYA DESWITA W,S.Pd 2. SHONNYA DYAH P,S.Pd.I Guru Kelas Guru PAI
  • 5. Lampiran II : Surat Keputusan Kepala SD Negeri 03 Madiun Lor Nomor : 800-401.101.1.08/ /2023 Tanggal : Juli 2023 URAIAN TUGAS TIM PERENCANAAN BERBASIS DATA DI SD NEGERI 03 MADIUN LOR TAHUN 2022 NO JABATAN URAIAN TUGAS 1 Pembina Membina dan memberikan arahan terkait pelaksanaan perencanaan berbasis data di SD Negeri 03 Madiun Lor 2 Penanggung jawab Bertanggung jawab terhadap segala proses perencanaan berbasis data mulai dari analisis rapor pendidikan sampai dengan tersusunnya RKAS 3 Mitra Strategis Memberikan saran dan masukan terhadap program-program yang perlu dilaksanakan di sekolah 4 Koordinator Tim Mengkoordinasikan kegiatan-kegiatan perencanaan berbasis data bersama seluruh anggota tim 5 Bendahara Mengelola segala biaya yang muncul dari kegiatan perencanaan berbasis data 6 Sekretaris Mencatat dan mendokumentasikan semua kegiatan perencanaan berbasis data 7 Koordinator Komponen /Indikator Rapor Pendidikan a. Pengembangan kemampuan literasi 1) Menganalisis rapor pendidikan untuk indikator kemampuan literasi 2) Menyusun program yang berkaitan dengan pengembangan kemampuan literasi di sekolah 3) Mengkoordinasikan kegiatan pengembangan kemampuan literasi di sekolah b. Pengembangan kemampuan numerasi 1) Menganalisis rapor pendidikan untuk indikator kemampuan numerasi 2) Menyusun program yang berkaitan dengan pengembangan kemampuan numerasi di sekolah 3) Mengkoordinasikan kegiatan pengembangan kemampuan
  • 6. NO JABATAN URAIAN TUGAS numerasi di sekolah c. Pengembangan karakter 1) Menganalisis rapor pendidikan untuk indikator karakter 2) Menyusun program yang berkaitan dengan pengembangan karakter peserta didik di sekolah 3) Mengkoordinasikan kegiatan pengembangan karakter peserta didik d. Pengembangan Kualitas Pembelajaran 1) Menganalisis rapor pendidikan untuk indikator kualitas pembelajaran 2) Menyusun program yang berkaitan dengan pengembangan kualitas pembelajaran di sekolah 3) Mengkoordinasikan kegiatan pengembangan kualitas pembelajaran di sekolah e. Pengembangan Iklim Kemanan Sekolah 1) Menganalisis rapor pendidikan untuk indikator iklim keamanan sekolah 2) Menyusun program yang berkaitan dengan pengembangan iklim keamanan sekolah 3) Mengkoordinasikan kegiatan pengembangan iklim keamanan sekolah f. Pengembangan Iklim kebinekaan 1) Menganalisis rapor pendidikan untuk indikator iklim kebinekaan di sekolah 2) Menyusun program yang berkaitan dengan pengembangan iklim kebinekaan di sekolah 3) Mengkoordinasikan kegiatan pengembangan kebinekaan di sekolah Madiun, Juli 2023 Kepala SDN 03 Madiun Lor INDARTIK,S.Pd NIP. 19681001 199403 2 008