SlideShare a Scribd company logo
1 of 6
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
Nama Sekolah : SD IT El-Fitra
Kelas/Semester : 1(SATU)/1(SATU)
Tema/Subtema : Kegiatanku/Kegiatan Pagi Hari
Pembelajaran ke : 5 (Lima)
Fokus Pembelajaran : Bahasa Indonesia dan Matematika
Alokasi waktu : 2 X 35 menit (2 JP)
• Kompetensi Inti
1. Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya.
2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri
dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru dan tetangga.
3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati (mendengar, melihat,
membaca) dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk
ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah dan di
sekolah.
4. Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas, sistematis, dan logis,
dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan
dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia.
• Kompetensi Dasar dan Indiktor
Bahasa Indonesia
Kompetensi Dasar
3.8 Mengenal ungkapan penyampaian terima kasih, permintaan maaf, tolong, dan
pemberian pujian, ajakan, pemberitahuan, perintah, dan petunjuk kepada orang lain
dengan menggunakan bahasa yang santun secara lisan dan tulisan yang dapat dibantu
dengan kosa kata bahasa daerah
4.8 Mengucapkan ungkapan terima kasih, permintaan maaf, tolong, dan pemberian pujian,
dengan menggunakan bahasa yang santun kepada orang lain secara lisan dan tulisan
Indikator :
1.8.3 Menunjukkan ungkapan permintaan tolong lisan atau tulisan dengan tepat
4.8.3 Menggunakan ungkapan permintaan tolong lisan atau tulis dengan tepat
Matematika
Kompetensi Dasar
3.1 Menjelaskan makna bilangan cacah sampai dengan 99 sebagai banyak anggota suatu
kumpulan obyek.
3.2 Menjelaskan lambang bilangan sampai dua angka dan nilai tempat penyusun lambang
bilangan menggunakan kumpulan benda konkret serta cara membacanya.
4.1 Menyajikan bilangan cacah sampai dengan 99 yang bersesuaian dengan banyak
anggota kumpulan obyek yang disajikan
4.2 Menuliskan lambang bilangan sampai dua angka yang menyatakan banyak anggota
suatu kumpulan obyek dengan ide nilai tempat
Indikator
3.1.2 Membilang secara urut, bilangan 11 sampai dengan 20 dengan bantuan benda
konkret
4.1.2 Mengelompokkan benda sesuai dengan bilangan yang ditentukan (11 sampai
dengan 20)
3.2.2 Mengenal lambang bilangan 11 sampai dengan 20 dengan tepat
4.2.2 Menuliskan lambang bilangan 11 sampai dengan 20 dengan tepat
• Tujuan Pembelajaran :
• Melalui penjelasan guru siswa mampu mengidentifikasi ungkapan permintaan tolong yang
ada dalam percakapan dengan tepat.
• Melalui kegiatan bercakap-cakap siswa mampu memeragakan ungkapan permintaan tolong
dengan tepat.
• Dengan menggunakan benda-benda konkret/gambar siswa dapat membilang 11 sampai
dengan 20 secara urut dengan tepat.
• Dengan menggunakan gambar dan kartu bilangan siswa mampu menunjukkan lambang
bilangan 11 sampai dengan 20 dengan tepat.
• Dengan menggunakan benda-benda konkret/gambar, siswa dapat mengelompokkan benda
sesuai dengan bilangan 11 sampai dengan 20 yang ditentukan, dengan tepat.
• Dengan menggunakan lembar latihan soal siswa mampu menuliskan lambang bilangan 11
sampai dengan 20 dengan tepat.
• Materi Pembelajaran
• Menunjukkan ungkapan permintaan tolong lisan atau tulisan dengan tepat
• Menggunakan ungkapan permintaan tolong lisan atau tulis dengan tepat
• Membilang secara urut, bilangan 11 sampai dengan 20 dengan bantuan benda konkret
• Mengelompokkan benda sesuai dengan bilangan yang ditentukan (11 sampai dengan
20)
• Mengenal lambang bilangan 11 sampai dengan 20 dengan tepat
• Menuliskan lambang bilangan 11 sampai dengan 20 dengan tepat
• Pendekatan dan Metode Pembelajaran
• Pendekatan Pembelajaran
Pendekatan whole language, pendekatan saintifik, pendekatan kolaboratif dengan
model Student Teams Achievement Division (STAD)
• Metode Pembelajaran
Tanya jawab, diskusi, penugasan, demonstrasi
• Langkah – langkah pembelajaran
Kegiatan Uraian Alokasi
waktu
Pendahuluan • Guru mengawali pembelajaran dengan memberi salam
dan guru menyapa siswa dan mengkondisikan kelas agar
siap untuk belajar
• Salah satu siswa diminta untuk memimpin doa.
• guru mengecek kehadiran siswa
• Guru mengingatkan siswa tentang pelajaran sebelumnya
dan mengaitkan dengan pelajaran yang akan
disampaikan. ( menyanyikan lagu pergi belajar )
• Guru menjelaskan kegiatan yang akan dilakukan dan
tujuan kegiatan belajar.
• Siswa menyimak penjelasan guru tentang apa kegiatan
belajar yang akan dilakukan hari ini.
10
Menit
Inti • Siswa menyimak dulu teks percakapan yang dibacakan
oleh guru.
• Setelah membacakan teks percakapan tersebut guru
meminta siswa mencermati ungkapan permintaan tolong
45
Menit
yang ada pada percakapan tersebut.
• Siswa menyimak penjelasan guru tentang ciri-ciri
ungkapan permintaan tolong serta fungsinya dalam
komunikasi sehari-hari.
• Lalu beberapa siswa diminta memberi contoh ungkapan
permintaan tolong yang biasa disampaikan baik di rumah
maupun di sekolah.
• Setelah siswa memahami ungkapan permintaan tolong,
siswa diminta menyusun sendiri ungkapan permintaan
tolong. Guru memberi waktu kepada siswa untuk berlatih.
• Kemudian guru meminta siswa satu persatu
menyampaikan ungkapan permintaan tolongnya di depan
kelas.
• Guru meminta siswa lain menyimak temannya.
• Setelah selesai guru meminta siswa melakukan refleksi
kegiatan yang telah mereka lakukan. Setelah itu guru
mengingatkan kembali tentang bilangan 11 sampai
dengan 20 lewat permainan mengelompokkan benda-
benda.
• Guru menyiapkan 4 buah kardus (kardus kemasan
bekas). Di dalam kardus itu guru sudah memasukkan 21
sendok plastik, 21 garpu plastik, 21 piring kertas, dan 21
gelas plastik. (Jumlah kelompok dan jumlah kardus dapat
disesuaikan dengan kondisi kelas)
• Siswa dibagi menjadi 4 kelompok. Masing-masing
kelompok diberikan 1 kardus. Siswa duduk melingkari
kardus masing-masing kelompok.
• Guru menjelaskan prosedur permainannya, yaitu guru
akan menginstruksikan kepada masing-masing kelompok
untuk mengambil benda yang ada di dalam kardus sesuai
dengan bilangan yang ditentukan guru. Dalam hitungan 3
(atau dengan ditandai bunyi peluit) setiap kelompok akan
memulai menghitung benda-benda sesuai permintaan
guru. Kelompok yang benar akan mendapat 1 poin. Guru
juga mencatat kelompok mana yang paling cepat selesai.
Setelah itu guru melanjutkan dengan bilangan berikutnya
(jika memungkinkan waktunya guru dapat memberikan
soal dari semua bilangan 11 sampai dengan 20).
• Selesai permainan siswa menyelesaikan lembar kerja
tentang bilangan 11 sampai dengan 20 lambang dan
urutannya.
Penutup • Siswa dan guru menyimpulkan materi pembelajaran
• Sebagai penutup siswa diminta melakukan refleksi
kegiatan dengan panduan guru.
• Siswa diberi tindak lanjut berupa pr
• Siswa diminta memimpin doa.
• Siswa berpamitan dan bersalaman kepada guru
15
Menit
• Penilaian Pembelajaran:
Penilaian Sikap : Observasi selama kegiatan
Penilaian Pengetahuan: Tes tertulis (dari buku teks)
Penilaian Keterampilan:
• Menyampaikan ungkapan permintaan tolong secara lisan
• Menentukan urutan lambang bilangan
• Media, Alat Pembelajaran dan sumber belajar
• Media dan Alat Pembelajaran
• Buku teks
• Media berhitung berupa benda konkret (block dine, lidi, biji-Bijian, dll)
• Kardus bekas
• Kartu-kartu bilangan 11 sampai dengan 20
• Sumber belajar
• Lingkungan sekolah
• Buku Guru Tema 3 Kegiatanku. Buku Tematik terpadu kurikulum 2013
• Buku Siswa Tema 3 kegiatanku. Buku Tematik terpadu kurikulum 2013
Mengetahui,
Kepala SD IT El-Fitra
___________________
NIP.
Bandung, 17 Juli 2018
Guru Kelas 1
GILANG RAMADHAN Spd
NIP.

More Related Content

What's hot

[3] rpp sd kelas 4 semester 1 berbagi pekerjaan
[3] rpp sd kelas 4 semester 1   berbagi pekerjaan[3] rpp sd kelas 4 semester 1   berbagi pekerjaan
[3] rpp sd kelas 4 semester 1 berbagi pekerjaan
eli priyatna laidan
 
Kelas 1a t 1 st 2 pb 5 ( teguh hidayat)
Kelas 1a t 1 st 2 pb 5 ( teguh hidayat)Kelas 1a t 1 st 2 pb 5 ( teguh hidayat)
Kelas 1a t 1 st 2 pb 5 ( teguh hidayat)
Teguh Hidayat
 
Rpp ips 3 sd
Rpp ips 3 sdRpp ips 3 sd
Rpp ips 3 sd
kypoenya
 
RPP TEMATIK KELAS 3 SD SEMESTER 1
RPP TEMATIK KELAS 3 SD SEMESTER 1RPP TEMATIK KELAS 3 SD SEMESTER 1
RPP TEMATIK KELAS 3 SD SEMESTER 1
Sanjaya Koembara
 
RPP Kelas 7 Kurikulum 2013 ( noviyanto husada )
RPP Kelas 7 Kurikulum 2013 ( noviyanto husada )RPP Kelas 7 Kurikulum 2013 ( noviyanto husada )
RPP Kelas 7 Kurikulum 2013 ( noviyanto husada )
Noviyanto Husada
 

What's hot (18)

[3] rpp sd kelas 4 semester 1 berbagi pekerjaan
[3] rpp sd kelas 4 semester 1   berbagi pekerjaan[3] rpp sd kelas 4 semester 1   berbagi pekerjaan
[3] rpp sd kelas 4 semester 1 berbagi pekerjaan
 
RPP BAHASA INDONESIA KELAS 6 Semester 2
RPP BAHASA INDONESIA KELAS 6 Semester 2 RPP BAHASA INDONESIA KELAS 6 Semester 2
RPP BAHASA INDONESIA KELAS 6 Semester 2
 
Kelas 1a t 1 st 2 pb 5 ( teguh hidayat)
Kelas 1a t 1 st 2 pb 5 ( teguh hidayat)Kelas 1a t 1 st 2 pb 5 ( teguh hidayat)
Kelas 1a t 1 st 2 pb 5 ( teguh hidayat)
 
RPP tematik kelas 4
RPP tematik kelas 4RPP tematik kelas 4
RPP tematik kelas 4
 
Rpp tematik kelas 2 SD
Rpp tematik kelas 2 SD Rpp tematik kelas 2 SD
Rpp tematik kelas 2 SD
 
Bing dayli activity
Bing dayli activityBing dayli activity
Bing dayli activity
 
Rpp Kelas 1 Subtema Perbedaan Antar Keluarga
Rpp Kelas 1 Subtema Perbedaan Antar KeluargaRpp Kelas 1 Subtema Perbedaan Antar Keluarga
Rpp Kelas 1 Subtema Perbedaan Antar Keluarga
 
[5] rpp tematik 1
[5] rpp tematik 1[5] rpp tematik 1
[5] rpp tematik 1
 
RPP Bahasa Inggris SMP (politeness expressions for listening skill)
RPP Bahasa Inggris SMP (politeness expressions for listening skill)RPP Bahasa Inggris SMP (politeness expressions for listening skill)
RPP Bahasa Inggris SMP (politeness expressions for listening skill)
 
Rpp 1 Tema Keluarga
Rpp 1 Tema KeluargaRpp 1 Tema Keluarga
Rpp 1 Tema Keluarga
 
Rpp bahasa indonesia
Rpp bahasa indonesiaRpp bahasa indonesia
Rpp bahasa indonesia
 
Rpp ips 3 sd
Rpp ips 3 sdRpp ips 3 sd
Rpp ips 3 sd
 
Rpp k1 t2 st4 p5
Rpp k1 t2 st4 p5Rpp k1 t2 st4 p5
Rpp k1 t2 st4 p5
 
RPP TEMATIK KELAS 3 SD SEMESTER 1
RPP TEMATIK KELAS 3 SD SEMESTER 1RPP TEMATIK KELAS 3 SD SEMESTER 1
RPP TEMATIK KELAS 3 SD SEMESTER 1
 
RPP Matematika Kelas 1 Semester 2 (bagian 9)
RPP Matematika Kelas 1 Semester 2 (bagian 9)RPP Matematika Kelas 1 Semester 2 (bagian 9)
RPP Matematika Kelas 1 Semester 2 (bagian 9)
 
Rpp k1 t2 st4 p6
Rpp k1 t2 st4 p6Rpp k1 t2 st4 p6
Rpp k1 t2 st4 p6
 
RPP Matematika Kelas 1 Semester 2 (bagian 5)
RPP Matematika Kelas 1 Semester 2 (bagian 5)RPP Matematika Kelas 1 Semester 2 (bagian 5)
RPP Matematika Kelas 1 Semester 2 (bagian 5)
 
RPP Kelas 7 Kurikulum 2013 ( noviyanto husada )
RPP Kelas 7 Kurikulum 2013 ( noviyanto husada )RPP Kelas 7 Kurikulum 2013 ( noviyanto husada )
RPP Kelas 7 Kurikulum 2013 ( noviyanto husada )
 

Similar to RPP SD Kelas 1

RPP Tematik bermain dengan benda-benda sekitar
RPP Tematik bermain dengan benda-benda sekitarRPP Tematik bermain dengan benda-benda sekitar
RPP Tematik bermain dengan benda-benda sekitar
Amalia si amal
 
Tez kelas 1 tema 1 sub tema 1 pelajaran 2.1
Tez kelas 1 tema 1 sub tema 1 pelajaran 2.1Tez kelas 1 tema 1 sub tema 1 pelajaran 2.1
Tez kelas 1 tema 1 sub tema 1 pelajaran 2.1
albarkah
 

Similar to RPP SD Kelas 1 (20)

K4 t1-st2-p2 rpp sd kelas 4 smt 1 sub tema 2a
K4 t1-st2-p2 rpp sd kelas 4 smt 1 sub tema 2aK4 t1-st2-p2 rpp sd kelas 4 smt 1 sub tema 2a
K4 t1-st2-p2 rpp sd kelas 4 smt 1 sub tema 2a
 
RPP....GURU...K1 t4-st1-p6
RPP....GURU...K1 t4-st1-p6RPP....GURU...K1 t4-st1-p6
RPP....GURU...K1 t4-st1-p6
 
K1 t4-st1-p6 rpp tema 4 kelas 1 sub tema 1 (1)
K1 t4-st1-p6 rpp tema 4 kelas 1 sub tema 1 (1)K1 t4-st1-p6 rpp tema 4 kelas 1 sub tema 1 (1)
K1 t4-st1-p6 rpp tema 4 kelas 1 sub tema 1 (1)
 
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran
Rencana Pelaksanaan PembelajaranRencana Pelaksanaan Pembelajaran
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran
 
Rpp k1 t2 st4 p3
Rpp k1 t2 st4 p3Rpp k1 t2 st4 p3
Rpp k1 t2 st4 p3
 
Rpp k1 t2 st4 p3
Rpp k1 t2 st4 p3Rpp k1 t2 st4 p3
Rpp k1 t2 st4 p3
 
RPP Tematik bermain dengan benda-benda sekitar
RPP Tematik bermain dengan benda-benda sekitarRPP Tematik bermain dengan benda-benda sekitar
RPP Tematik bermain dengan benda-benda sekitar
 
Rpp tema 4 sub 3
Rpp tema 4 sub 3Rpp tema 4 sub 3
Rpp tema 4 sub 3
 
RPP kelas 4 semester 1 tema 3 Kurikulum 2013 revisi 2016 by : www.wallpes.com
RPP kelas 4 semester 1 tema 3 Kurikulum 2013 revisi 2016 by : www.wallpes.comRPP kelas 4 semester 1 tema 3 Kurikulum 2013 revisi 2016 by : www.wallpes.com
RPP kelas 4 semester 1 tema 3 Kurikulum 2013 revisi 2016 by : www.wallpes.com
 
Rpp k1 t2 st4 p6
Rpp k1 t2 st4 p6Rpp k1 t2 st4 p6
Rpp k1 t2 st4 p6
 
Rpp k1 t2 st4 p6
Rpp k1 t2 st4 p6Rpp k1 t2 st4 p6
Rpp k1 t2 st4 p6
 
RPP
RPPRPP
RPP
 
RPH PENDIDIKAN MORAL TAHUN 3
RPH PENDIDIKAN MORAL TAHUN 3RPH PENDIDIKAN MORAL TAHUN 3
RPH PENDIDIKAN MORAL TAHUN 3
 
RPP TEMATIK KHUSUS BAHASA INDONESIA KELAS V
RPP TEMATIK KHUSUS BAHASA INDONESIA KELAS VRPP TEMATIK KHUSUS BAHASA INDONESIA KELAS V
RPP TEMATIK KHUSUS BAHASA INDONESIA KELAS V
 
Rpp Bahasa Arab MTs kelas 7 Edisi Revisi
Rpp Bahasa Arab MTs kelas 7 Edisi RevisiRpp Bahasa Arab MTs kelas 7 Edisi Revisi
Rpp Bahasa Arab MTs kelas 7 Edisi Revisi
 
RENCANA PP DAN PERANGKAT PEMBELAJARAN.docx
RENCANA PP DAN PERANGKAT PEMBELAJARAN.docxRENCANA PP DAN PERANGKAT PEMBELAJARAN.docx
RENCANA PP DAN PERANGKAT PEMBELAJARAN.docx
 
K1 t1-st1-p6 rpp tema 1 kelas 1sub tema 1 (1)
K1 t1-st1-p6 rpp tema 1 kelas 1sub tema 1 (1)K1 t1-st1-p6 rpp tema 1 kelas 1sub tema 1 (1)
K1 t1-st1-p6 rpp tema 1 kelas 1sub tema 1 (1)
 
operasi-hitung-bilangan-bulat (1).pdf
operasi-hitung-bilangan-bulat (1).pdfoperasi-hitung-bilangan-bulat (1).pdf
operasi-hitung-bilangan-bulat (1).pdf
 
K1 t1 st 3 pb5
K1 t1 st 3 pb5K1 t1 st 3 pb5
K1 t1 st 3 pb5
 
Tez kelas 1 tema 1 sub tema 1 pelajaran 2.1
Tez kelas 1 tema 1 sub tema 1 pelajaran 2.1Tez kelas 1 tema 1 sub tema 1 pelajaran 2.1
Tez kelas 1 tema 1 sub tema 1 pelajaran 2.1
 

More from Lukman Al-Farisy (15)

Tag Name
Tag NameTag Name
Tag Name
 
Undangan Rapat Karang Taruna
Undangan Rapat Karang TarunaUndangan Rapat Karang Taruna
Undangan Rapat Karang Taruna
 
Name Tag Bina Muda
Name Tag Bina MudaName Tag Bina Muda
Name Tag Bina Muda
 
Biodata anggota osis smansan 2018 2019-2
Biodata anggota osis smansan 2018 2019-2Biodata anggota osis smansan 2018 2019-2
Biodata anggota osis smansan 2018 2019-2
 
Tugas Biografi
Tugas BiografiTugas Biografi
Tugas Biografi
 
Tugas Bahasa Indonesia
Tugas Bahasa IndonesiaTugas Bahasa Indonesia
Tugas Bahasa Indonesia
 
Makalah Menginstal Windows 10 Pro
Makalah Menginstal Windows 10 ProMakalah Menginstal Windows 10 Pro
Makalah Menginstal Windows 10 Pro
 
Daftar hadir
Daftar hadirDaftar hadir
Daftar hadir
 
Tugas Biologi
Tugas BiologiTugas Biologi
Tugas Biologi
 
Tugas Biologi
Tugas BiologiTugas Biologi
Tugas Biologi
 
Tugas IPS
Tugas IPSTugas IPS
Tugas IPS
 
Mikroskop
MikroskopMikroskop
Mikroskop
 
Makalah IPS
Makalah IPSMakalah IPS
Makalah IPS
 
Makalah ragam kebudayaan Nusantara
Makalah ragam kebudayaan NusantaraMakalah ragam kebudayaan Nusantara
Makalah ragam kebudayaan Nusantara
 
Tugas TKJ
Tugas TKJTugas TKJ
Tugas TKJ
 

Recently uploaded

Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).pptKenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
novibernadina
 
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptxContoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
IvvatulAini
 
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
pipinafindraputri1
 
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptxBAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
JuliBriana2
 

Recently uploaded (20)

AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptxAKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
 
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
 
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKAKELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
 
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Panduan Memahami Data Rapor Pendidikan 2024
Panduan Memahami Data Rapor Pendidikan 2024Panduan Memahami Data Rapor Pendidikan 2024
Panduan Memahami Data Rapor Pendidikan 2024
 
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusiaKonseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
 
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).pptKenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
 
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptxContoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
 
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
 
Prakarsa Perubahan dan kanvas ATAP (1).pptx
Prakarsa Perubahan dan kanvas ATAP (1).pptxPrakarsa Perubahan dan kanvas ATAP (1).pptx
Prakarsa Perubahan dan kanvas ATAP (1).pptx
 
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptxBAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
 
PANDUAN PENGEMBANGAN KSP SMA SUMBAR TAHUN 2024 (1).pptx
PANDUAN PENGEMBANGAN KSP SMA SUMBAR TAHUN 2024 (1).pptxPANDUAN PENGEMBANGAN KSP SMA SUMBAR TAHUN 2024 (1).pptx
PANDUAN PENGEMBANGAN KSP SMA SUMBAR TAHUN 2024 (1).pptx
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...
Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...
Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...
 
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptxPPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
 
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptxMemperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
 
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxvIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
 
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptxBab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Topik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan Berkelanjutan
Topik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan BerkelanjutanTopik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan Berkelanjutan
Topik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan Berkelanjutan
 

RPP SD Kelas 1

  • 1. RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Nama Sekolah : SD IT El-Fitra Kelas/Semester : 1(SATU)/1(SATU) Tema/Subtema : Kegiatanku/Kegiatan Pagi Hari Pembelajaran ke : 5 (Lima) Fokus Pembelajaran : Bahasa Indonesia dan Matematika Alokasi waktu : 2 X 35 menit (2 JP) • Kompetensi Inti 1. Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya. 2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru dan tetangga. 3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati (mendengar, melihat, membaca) dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah dan di sekolah. 4. Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas, sistematis, dan logis, dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia. • Kompetensi Dasar dan Indiktor Bahasa Indonesia Kompetensi Dasar 3.8 Mengenal ungkapan penyampaian terima kasih, permintaan maaf, tolong, dan pemberian pujian, ajakan, pemberitahuan, perintah, dan petunjuk kepada orang lain dengan menggunakan bahasa yang santun secara lisan dan tulisan yang dapat dibantu dengan kosa kata bahasa daerah
  • 2. 4.8 Mengucapkan ungkapan terima kasih, permintaan maaf, tolong, dan pemberian pujian, dengan menggunakan bahasa yang santun kepada orang lain secara lisan dan tulisan Indikator : 1.8.3 Menunjukkan ungkapan permintaan tolong lisan atau tulisan dengan tepat 4.8.3 Menggunakan ungkapan permintaan tolong lisan atau tulis dengan tepat Matematika Kompetensi Dasar 3.1 Menjelaskan makna bilangan cacah sampai dengan 99 sebagai banyak anggota suatu kumpulan obyek. 3.2 Menjelaskan lambang bilangan sampai dua angka dan nilai tempat penyusun lambang bilangan menggunakan kumpulan benda konkret serta cara membacanya. 4.1 Menyajikan bilangan cacah sampai dengan 99 yang bersesuaian dengan banyak anggota kumpulan obyek yang disajikan 4.2 Menuliskan lambang bilangan sampai dua angka yang menyatakan banyak anggota suatu kumpulan obyek dengan ide nilai tempat Indikator 3.1.2 Membilang secara urut, bilangan 11 sampai dengan 20 dengan bantuan benda konkret 4.1.2 Mengelompokkan benda sesuai dengan bilangan yang ditentukan (11 sampai dengan 20) 3.2.2 Mengenal lambang bilangan 11 sampai dengan 20 dengan tepat 4.2.2 Menuliskan lambang bilangan 11 sampai dengan 20 dengan tepat • Tujuan Pembelajaran : • Melalui penjelasan guru siswa mampu mengidentifikasi ungkapan permintaan tolong yang ada dalam percakapan dengan tepat. • Melalui kegiatan bercakap-cakap siswa mampu memeragakan ungkapan permintaan tolong dengan tepat. • Dengan menggunakan benda-benda konkret/gambar siswa dapat membilang 11 sampai dengan 20 secara urut dengan tepat. • Dengan menggunakan gambar dan kartu bilangan siswa mampu menunjukkan lambang bilangan 11 sampai dengan 20 dengan tepat. • Dengan menggunakan benda-benda konkret/gambar, siswa dapat mengelompokkan benda sesuai dengan bilangan 11 sampai dengan 20 yang ditentukan, dengan tepat.
  • 3. • Dengan menggunakan lembar latihan soal siswa mampu menuliskan lambang bilangan 11 sampai dengan 20 dengan tepat. • Materi Pembelajaran • Menunjukkan ungkapan permintaan tolong lisan atau tulisan dengan tepat • Menggunakan ungkapan permintaan tolong lisan atau tulis dengan tepat • Membilang secara urut, bilangan 11 sampai dengan 20 dengan bantuan benda konkret • Mengelompokkan benda sesuai dengan bilangan yang ditentukan (11 sampai dengan 20) • Mengenal lambang bilangan 11 sampai dengan 20 dengan tepat • Menuliskan lambang bilangan 11 sampai dengan 20 dengan tepat • Pendekatan dan Metode Pembelajaran • Pendekatan Pembelajaran Pendekatan whole language, pendekatan saintifik, pendekatan kolaboratif dengan model Student Teams Achievement Division (STAD) • Metode Pembelajaran Tanya jawab, diskusi, penugasan, demonstrasi • Langkah – langkah pembelajaran Kegiatan Uraian Alokasi waktu Pendahuluan • Guru mengawali pembelajaran dengan memberi salam dan guru menyapa siswa dan mengkondisikan kelas agar siap untuk belajar • Salah satu siswa diminta untuk memimpin doa. • guru mengecek kehadiran siswa • Guru mengingatkan siswa tentang pelajaran sebelumnya dan mengaitkan dengan pelajaran yang akan disampaikan. ( menyanyikan lagu pergi belajar ) • Guru menjelaskan kegiatan yang akan dilakukan dan tujuan kegiatan belajar. • Siswa menyimak penjelasan guru tentang apa kegiatan belajar yang akan dilakukan hari ini. 10 Menit Inti • Siswa menyimak dulu teks percakapan yang dibacakan oleh guru. • Setelah membacakan teks percakapan tersebut guru meminta siswa mencermati ungkapan permintaan tolong 45 Menit
  • 4. yang ada pada percakapan tersebut. • Siswa menyimak penjelasan guru tentang ciri-ciri ungkapan permintaan tolong serta fungsinya dalam komunikasi sehari-hari. • Lalu beberapa siswa diminta memberi contoh ungkapan permintaan tolong yang biasa disampaikan baik di rumah maupun di sekolah. • Setelah siswa memahami ungkapan permintaan tolong, siswa diminta menyusun sendiri ungkapan permintaan tolong. Guru memberi waktu kepada siswa untuk berlatih. • Kemudian guru meminta siswa satu persatu menyampaikan ungkapan permintaan tolongnya di depan kelas. • Guru meminta siswa lain menyimak temannya. • Setelah selesai guru meminta siswa melakukan refleksi kegiatan yang telah mereka lakukan. Setelah itu guru mengingatkan kembali tentang bilangan 11 sampai dengan 20 lewat permainan mengelompokkan benda- benda. • Guru menyiapkan 4 buah kardus (kardus kemasan bekas). Di dalam kardus itu guru sudah memasukkan 21 sendok plastik, 21 garpu plastik, 21 piring kertas, dan 21 gelas plastik. (Jumlah kelompok dan jumlah kardus dapat disesuaikan dengan kondisi kelas) • Siswa dibagi menjadi 4 kelompok. Masing-masing kelompok diberikan 1 kardus. Siswa duduk melingkari kardus masing-masing kelompok. • Guru menjelaskan prosedur permainannya, yaitu guru akan menginstruksikan kepada masing-masing kelompok untuk mengambil benda yang ada di dalam kardus sesuai dengan bilangan yang ditentukan guru. Dalam hitungan 3 (atau dengan ditandai bunyi peluit) setiap kelompok akan memulai menghitung benda-benda sesuai permintaan guru. Kelompok yang benar akan mendapat 1 poin. Guru juga mencatat kelompok mana yang paling cepat selesai. Setelah itu guru melanjutkan dengan bilangan berikutnya (jika memungkinkan waktunya guru dapat memberikan soal dari semua bilangan 11 sampai dengan 20). • Selesai permainan siswa menyelesaikan lembar kerja tentang bilangan 11 sampai dengan 20 lambang dan urutannya. Penutup • Siswa dan guru menyimpulkan materi pembelajaran • Sebagai penutup siswa diminta melakukan refleksi kegiatan dengan panduan guru. • Siswa diberi tindak lanjut berupa pr • Siswa diminta memimpin doa. • Siswa berpamitan dan bersalaman kepada guru 15 Menit
  • 5. • Penilaian Pembelajaran: Penilaian Sikap : Observasi selama kegiatan Penilaian Pengetahuan: Tes tertulis (dari buku teks) Penilaian Keterampilan: • Menyampaikan ungkapan permintaan tolong secara lisan • Menentukan urutan lambang bilangan • Media, Alat Pembelajaran dan sumber belajar • Media dan Alat Pembelajaran • Buku teks • Media berhitung berupa benda konkret (block dine, lidi, biji-Bijian, dll) • Kardus bekas
  • 6. • Kartu-kartu bilangan 11 sampai dengan 20 • Sumber belajar • Lingkungan sekolah • Buku Guru Tema 3 Kegiatanku. Buku Tematik terpadu kurikulum 2013 • Buku Siswa Tema 3 kegiatanku. Buku Tematik terpadu kurikulum 2013 Mengetahui, Kepala SD IT El-Fitra ___________________ NIP. Bandung, 17 Juli 2018 Guru Kelas 1 GILANG RAMADHAN Spd NIP.