SlideShare a Scribd company logo
1 of 24
TINGKAT DISKON
DAN DISKON TUNAI
 Contoh aset finansial yang menggunakan
tingkat bunga adalah deposito yaitu:
Setor Rp 100 juta untuk memperoleh Rp 102 juta
saat jatuh tempo (memperoleh tingkat bunga 2%
yang dihitung dari nilai awal).
 Contoh aset finansial yang menggunakan
tingkat bunga adalah sertifikat deposito, SBI,
dan wesel yang didiskontokan yaitu:
Cukup menyetor Rp 98 juta untuk menjadi Rp 100
juta saat jatuh tempo (memperoleh tingkat diskon
2% yang dihitung dari saldo akhir).
Bab 2 Matematika Keuangan Edisi 3 - 2010 2
 Diskon merupakan pengurangan jumlah dari yang
seharusnya dibayarkan, yang dilakukan di muka.
 Konsep diskon dan tingkat diskon sering digunakan untuk
produk pasar uang yaitu produk keuangan berjangka waktu
< 270 hari, seperti: wesel (promissory notes), NCD
(Negotiable Certificate of Deposit), dan CP (commercial
paper).
 Surat-surat berharga yang dijual dengan diskon ini disebut
discount securities.
 Penghitungan diskon dengan tingkat bunga:
Dengan: D = diskon
S = jumlah nominal akhir
P = principal (pokok)
r = tingkat bunga
t = waktu dalam tahun
P
S
D
t
r
1
S
P




Bab 2 Matematika Keuangan Edisi 3 - 2010 3
Berapa besarnya diskon dari Rp 8.000.000 selama 9
bulan pada tingkat bunga 10% p.a.?
Jawab:
S = Rp 8.000.000
r = 10%
t = = 0,75
12
9
47
860
441
7
75
0
1
0
1
000
000
8
1
,
.
.
Rp
))
,
,
(
(
.
.
Rp
P
)
rt
(
S
P






Bab 2 Matematika Keuangan Edisi 3 - 2010 4
D = S – P
= Rp 8.000.000 – Rp 7.441.860,47
= Rp 558.139,53
D = S d t
P = S – D
P = S – (S d t) = S (1 – d t)
dengan:
D = diskon
S = jumlah nominal akhir
P = principal (pokok)
d = tingkat diskon
t = waktu dalam tahun
Bab 2 Matematika Keuangan Edisi 3 - 2010
5
 Perbedaan diskon untuk aset keuangan dan
produk yang kita temui di mal atau pasar
adalah variabel t yang tidak ada pada
barang-barang di mal dan pasar.
 Jadi, persamaan diskon untuk barang dan
jasa pada umumnya adalah:
D = S d
P = S – D
P = S – (S d) = S (1 – d)
Bab 2 Matematika Keuangan Edisi 3 - 2010 6
Bapak Tri meminjam Rp 50.000.000 selama enam bulan
dari sebuah bank yang mengenakan tingkat diskon 12%.
Berapakah besarnya diskon dan berapa uang yang
diterima Bapak Tri?
Jawab:
12
6
Bab 2 Matematika Keuangan Edisi 3 - 2010 7
D = S d t
= Rp 50.000.000 x 12% x 0,5
= Rp 3.000.000
Maka uang yang diterima Bapak Tri :
P = S – D
= Rp 50.000.000 – Rp 3.000.000
= Rp 47.000.000
S = Rp 50.000.000
d = 12%
t = = 0, 5
)
t
r
(
r
d


1
)
t
d
(
d
r


1
Bab 2 Matematika Keuangan Edisi 3 - 2010 8
t
d
P
S


1
Berapa besarnya pinjaman yang harus Bapak Tri ajukan
supaya ia dapat menerima uang tunai Rp 50.000.000
secara penuh? (dengan lama meminjam 6 bulan dan
tingkat diskon bank adalah 12%)
Jawab:
P = Rp 50.000.000
d = 12%
t = = 0,5
12
6
36
489
191
53
5
0
12
0
1
000
000
50
1
,
.
.
Rp
))
,
,
(
(
.
.
Rp
S
dt
P
S






Bab 2 Matematika Keuangan Edisi 3 - 2010 9
 Untuk deposan atau investor, tingkat diskon 2% lebih
menguntungkan daripada tingkat bunga 2%.
 Karena itu, tingkat diskon 2% akan ekuivalen dengan
tingkat bunga 2% lebih.
 Sebaliknya, tingkat bunga 2% akan memberikan yield
yang sama dengan tingkat diskon di bawah 2% untuk
waktu yang sama.
Bab 2 Matematika Keuangan Edisi 3 - 2010 10
 Untuk tujuan mencari ekuivalensi ini, kita
mempunyai 2 persamaan yang dapat
digunakan yaitu mencari d yang ekuivalen
diberikan r dan t dan mencari r yang
ekuivalen diberikan d dan t.
 Untungnya, tingkat bunga dan tingkat
diskon berarti sama untuk jangka panjang
seperti dalam evaluasi proyek,
penganggaran modal, dan valuasi saham
dan obligasi.
Bab 2 Matematika Keuangan Edisi 3 - 2010 11
Jika diketahui tingkat diskon sebuah bank adalah 9%,
berapakah tingkat bunga yang ekuivalen untuk t = 1?
Jawab:
%
,
)
%
(
%
r
dt
d
r
89
9
1
9
1
9
1






Bab 2 Matematika Keuangan Edisi 3 - 2010 12
Jika diketahui tingkat bunga sebuah bank adalah 10%,
berapakah tingkat diskon yang ekuivalen untuk
periode 6 bulan?
Jawab:
%
,
)
,
%
(
%
d
t
r
r
d
52
9
5
0
10
1
10
1






Bab 2 Matematika Keuangan Edisi 3 - 2010 13
 Wesel atau promissory notes adalah janji
tertulis seorang debitor (pembuat wesel) untuk
membayar sejumlah uang kepada atau atas
perintah dari kreditor (penerima wesel), dengan
atau tanpa bunga, pada tanggal tertentu.
◦ interest bearing notes  wesel yang mengandung
bunga
◦ non-interest bearing notes  wesel yang tidak
berbunga
Wesel dapat dijual sebelum tanggal jatuh
temponya tiba.
Bab 2 Matematika Keuangan Edisi 3 - 2010
14
Wesel senilai Rp 100.000.000 dengan bunga 11%
yang ditandatangani Tuan Achmad pada tanggal
1 Juli 2005 dijual oleh Tuan Bachtiar kepada Bank
AAA dengan menggunakan tingkat diskon 15%
pada tanggal 1 Agustus 2005. Jika wesel tersebut
akan jatuh tempo pada tanggal 30 Agustus 2005,
hitunglah:
a. Berapa yang akan diterima oleh Tuan Bachtiar?
b. Berapa tingkat bunga yang akan diterima oleh
bank atas investasinya dalam wesel di atas jika
wesel tersebut dipegang hingga tanggal jatuh
tempo?
c. Berapa tingkat bunga yang didapat Tuan Bachtiar
ketika ia menjualnya pada tanggal 1 Agustus
2005?
Bab 2 Matematika Keuangan Edisi 3 - 2010 15
Bab 2 Matematika Keuangan Edisi 3 - 2010 16
1 Juli 2005
Rp 100.000.000
1 Agustus 2005 30 Agustus 2005
60 hari
r = 11%
29 hari
d = 15%
Bab 2 Matematika Keuangan Edisi 3 - 2010 17
 
 
    
 
 
 

  
a. Jumlah yang akan diterima oleh Tuan Bachtiar :
Nilai jatuh tempo wesel adalah :
60
S Rp100.000.000 1 0,11
365
S Rp101.808.219,2
Nilai yang akan diterima penjual pada1Agustus 2005adalah :
P Rp101.808.219,2 1
 
 
 
 
 
 

29
0,15
365
P Rp100.594.888,4
%
18
,
15
15181
,
0
365
29
15
,
0
1
15
,
0
dt
1
d
r
:
%
15
d
dengan
ekuivalen
yang
r
menghitung
adalah
lain
Cara
%
18
,
15
15181
,
0
365
29
4
,
888
.
594
.
100
Rp
8
,
330
.
213
.
1
Rp
r
t
P
SI
r


















Bab 2 Matematika Keuangan Edisi 3 - 2010
18
%
7
07004
,
0
r
365
31
000
.
000
.
100
Rp
4
,
888
.
594
Rp
r
t
P
SI
r











Bab 2 Matematika Keuangan Edisi 3 - 2010 19
 Untuk mendorong pembayaran yang lebih
cepat, produsen dan pedagang grosir
menawarkan potongan tunai untuk
pembayaran jauh sebelum tanggal jatuh
tempo, yang dinyatakan dalam termin kredit
(credit terms). Tingkat bunga efektif yang
didapatkan dengan cara ini biasanya sangat
tinggi.
 Misalnya: 2/10, n/30  diskon tunai (potongan
tunai) sebesar 2% akan diberikan jika
pembayaran dilakukan dalam waktu 10 hari.
Jika tidak, jumlah keseluruhan harus dilunasi
dalam waktu 30 hari.
Bab 2 Matematika Keuangan Edisi 3 - 2010 20
Seorang pedagang membeli sebuah peralatan
kantor seharga Rp 40.000.000 dengan termin
kredit 4/30, n/100. Berapakah tingkat bunga
efektif yang ditawarkan kepada pedagang tadi?
(catatan: Jika pedagang tadi ingin mendapatkan
potongan maka ia akan membayarnya pada
hari ke-30 dan jika tidak, ia harus membayar
barang yang dibelinya pada hari ke-100 atau
ada perbedaan waktu 70 hari).
Bab 2 Matematika Keuangan Edisi 3 - 2010
21
%
73
,
21
21726
,
0
r
365
70
000
.
400
.
38
Rp
000
.
600
.
1
Rp
r
t
P
SI
r











365
70
%
73
,
21
21726
,
0
r
96
,
0
04
,
0
70
365
r




Bab 2 Matematika Keuangan Edisi 3 - 2010 22
Cara 1: Cara 2:
 Jika pedagang tadi tidak memiliki uang tunai,
tetapi memiliki akses untuk meminjam,
tingkat bunga tertinggi yang masih
menguntungkan untuk meminjam guna
mengambil diskon di atas adalah 21,73%.
 Jika tingkat bunga pinjaman lebih rendah dari
21,73%, pedagang sebaiknya meminjam
karena diskon tunai yang didapat lebih besar
daripada beban bunga yang harus dibayar
untuk periode waktu yang sama.
Bab 2 Matematika Keuangan Edisi 3 - 2010 23
 Amir membeli peralatan Rp 100.000.000
dengan termin kredit 4/20.n/90.
◦ Jika Amir ingin memenjam ke bank untuk
mengambil diskon tunai berapa bungan tertinggi
yang masih menguntungkan Amir
◦ Berapa besarnya pinjaman yang harus diajukan?
◦ Jika Amir dapat meminjam dengan bungan 17%
berapa keuntungan yang didaptkan Amir yang akan
membayar dalam waktu 20 hari
Bab 2 Matematika Keuangan Edisi 3 -
2010 24

More Related Content

Similar to Berikut penyelesaiannya:1. Jika Amir ingin meminjam untuk mengambil diskon tunai, tingkat bunga tertinggi yang masih menguntungkan adalah: - Diskon tunai = 4% - Jangka waktu = 20 - 90 = 70 hari - Tingkat bunga maksimal = 21,73% (dihitung seperti soal sebelumnya)2. Pinjaman yang harus diajukan Amir = Rp 100.000.000 / (1 - 4%) = Rp 104.000.000 3. Jika

Skedul Amortisasi Pinjaman
Skedul Amortisasi PinjamanSkedul Amortisasi Pinjaman
Skedul Amortisasi PinjamanDiarta
 
Kewajiban Jangka Pendek dan Kewajiban jangka Panjang
Kewajiban Jangka Pendek dan Kewajiban jangka PanjangKewajiban Jangka Pendek dan Kewajiban jangka Panjang
Kewajiban Jangka Pendek dan Kewajiban jangka PanjangDesi Nurmalasari
 
wesel tagih.pptx
wesel tagih.pptxwesel tagih.pptx
wesel tagih.pptxAswarAswad
 
matematika keuangan tingkat diskon dan diskon tunai
matematika keuangan tingkat diskon dan diskon tunaimatematika keuangan tingkat diskon dan diskon tunai
matematika keuangan tingkat diskon dan diskon tunaiAsep suryadi
 
PPT Pengantar Akuntansi II Seme[TM5].pdf
PPT Pengantar Akuntansi II Seme[TM5].pdfPPT Pengantar Akuntansi II Seme[TM5].pdf
PPT Pengantar Akuntansi II Seme[TM5].pdfWULANNURBAITI
 
5 manajemen piutang
5 manajemen piutang5 manajemen piutang
5 manajemen piutangAbdul Razak
 
BAB 7 DEPOSITO.pptx
BAB 7 DEPOSITO.pptxBAB 7 DEPOSITO.pptx
BAB 7 DEPOSITO.pptxJuliaAnn6
 
Pertemuan 12.pptx
Pertemuan 12.pptxPertemuan 12.pptx
Pertemuan 12.pptxSaveFile1
 
AK2-Pertemuan-2-Liabilitas-Jangka-Panjang.pptx
AK2-Pertemuan-2-Liabilitas-Jangka-Panjang.pptxAK2-Pertemuan-2-Liabilitas-Jangka-Panjang.pptx
AK2-Pertemuan-2-Liabilitas-Jangka-Panjang.pptxHarisAsad2
 
penyusunan anggaran piutang
penyusunan anggaran piutang penyusunan anggaran piutang
penyusunan anggaran piutang 9elevenStarUnila
 
Kewajiban jangka pendek
Kewajiban jangka pendekKewajiban jangka pendek
Kewajiban jangka pendekragaalif6
 
TIME VALUE OF MONEY.pptx
TIME  VALUE  OF  MONEY.pptxTIME  VALUE  OF  MONEY.pptx
TIME VALUE OF MONEY.pptxfirstioAditya
 
BAB 7.pptx
BAB 7.pptxBAB 7.pptx
BAB 7.pptxRyoILenk
 
Makalah manajemen keuangan UTS agus niar nazara kelas 2T MA
Makalah manajemen keuangan UTS agus niar nazara kelas 2T MAMakalah manajemen keuangan UTS agus niar nazara kelas 2T MA
Makalah manajemen keuangan UTS agus niar nazara kelas 2T MAagus niar nazara niar nazara
 

Similar to Berikut penyelesaiannya:1. Jika Amir ingin meminjam untuk mengambil diskon tunai, tingkat bunga tertinggi yang masih menguntungkan adalah: - Diskon tunai = 4% - Jangka waktu = 20 - 90 = 70 hari - Tingkat bunga maksimal = 21,73% (dihitung seperti soal sebelumnya)2. Pinjaman yang harus diajukan Amir = Rp 100.000.000 / (1 - 4%) = Rp 104.000.000 3. Jika (20)

Skedul Amortisasi Pinjaman
Skedul Amortisasi PinjamanSkedul Amortisasi Pinjaman
Skedul Amortisasi Pinjaman
 
Kewajiban Jangka Pendek dan Kewajiban jangka Panjang
Kewajiban Jangka Pendek dan Kewajiban jangka PanjangKewajiban Jangka Pendek dan Kewajiban jangka Panjang
Kewajiban Jangka Pendek dan Kewajiban jangka Panjang
 
wesel tagih.pptx
wesel tagih.pptxwesel tagih.pptx
wesel tagih.pptx
 
matematika keuangan tingkat diskon dan diskon tunai
matematika keuangan tingkat diskon dan diskon tunaimatematika keuangan tingkat diskon dan diskon tunai
matematika keuangan tingkat diskon dan diskon tunai
 
PPT Pengantar Akuntansi II Seme[TM5].pdf
PPT Pengantar Akuntansi II Seme[TM5].pdfPPT Pengantar Akuntansi II Seme[TM5].pdf
PPT Pengantar Akuntansi II Seme[TM5].pdf
 
5 manajemen piutang
5 manajemen piutang5 manajemen piutang
5 manajemen piutang
 
BAB 7 DEPOSITO.pptx
BAB 7 DEPOSITO.pptxBAB 7 DEPOSITO.pptx
BAB 7 DEPOSITO.pptx
 
Pertemuan 12.pptx
Pertemuan 12.pptxPertemuan 12.pptx
Pertemuan 12.pptx
 
AK2-Pertemuan-2-Liabilitas-Jangka-Panjang.pptx
AK2-Pertemuan-2-Liabilitas-Jangka-Panjang.pptxAK2-Pertemuan-2-Liabilitas-Jangka-Panjang.pptx
AK2-Pertemuan-2-Liabilitas-Jangka-Panjang.pptx
 
penyusunan anggaran piutang
penyusunan anggaran piutang penyusunan anggaran piutang
penyusunan anggaran piutang
 
Makalah
MakalahMakalah
Makalah
 
Bab 11 - Manajemen Piutang Dagang
Bab 11 - Manajemen Piutang DagangBab 11 - Manajemen Piutang Dagang
Bab 11 - Manajemen Piutang Dagang
 
BAB 9 - Obligasi
BAB 9 - ObligasiBAB 9 - Obligasi
BAB 9 - Obligasi
 
Kewajiban Lancar
Kewajiban LancarKewajiban Lancar
Kewajiban Lancar
 
Minggu 4_manajemen_piutang.ppt
Minggu 4_manajemen_piutang.pptMinggu 4_manajemen_piutang.ppt
Minggu 4_manajemen_piutang.ppt
 
Kewajiban jangka pendek
Kewajiban jangka pendekKewajiban jangka pendek
Kewajiban jangka pendek
 
Resume uts man.keuangan 1
Resume uts man.keuangan 1Resume uts man.keuangan 1
Resume uts man.keuangan 1
 
TIME VALUE OF MONEY.pptx
TIME  VALUE  OF  MONEY.pptxTIME  VALUE  OF  MONEY.pptx
TIME VALUE OF MONEY.pptx
 
BAB 7.pptx
BAB 7.pptxBAB 7.pptx
BAB 7.pptx
 
Makalah manajemen keuangan UTS agus niar nazara kelas 2T MA
Makalah manajemen keuangan UTS agus niar nazara kelas 2T MAMakalah manajemen keuangan UTS agus niar nazara kelas 2T MA
Makalah manajemen keuangan UTS agus niar nazara kelas 2T MA
 

Recently uploaded

10. (C) MERGER DAN AKUISISI Presentation.pptx
10. (C) MERGER DAN AKUISISI Presentation.pptx10. (C) MERGER DAN AKUISISI Presentation.pptx
10. (C) MERGER DAN AKUISISI Presentation.pptxerlyndakasim2
 
Unikbet: Situs Slot Pragmatic Bank Seabank Terpercaya
Unikbet: Situs Slot Pragmatic Bank Seabank TerpercayaUnikbet: Situs Slot Pragmatic Bank Seabank Terpercaya
Unikbet: Situs Slot Pragmatic Bank Seabank Terpercayaunikbetslotbankmaybank
 
"Melompati Ramtoto: Keterampilan dan Kebahagiaan Anak-anak"
"Melompati Ramtoto: Keterampilan dan Kebahagiaan Anak-anak""Melompati Ramtoto: Keterampilan dan Kebahagiaan Anak-anak"
"Melompati Ramtoto: Keterampilan dan Kebahagiaan Anak-anak"HaseebBashir5
 
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aneka Pintu Aluminium di Banda Aceh.pptx
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aneka Pintu Aluminium di Banda Aceh.pptxTERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aneka Pintu Aluminium di Banda Aceh.pptx
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aneka Pintu Aluminium di Banda Aceh.pptxFORTRESS
 
RISK BASED INTERNAL AUDIT - AUDITING .pptx
RISK BASED INTERNAL AUDIT - AUDITING .pptxRISK BASED INTERNAL AUDIT - AUDITING .pptx
RISK BASED INTERNAL AUDIT - AUDITING .pptxerlyndakasim2
 
PPT Presentasimatkul Hukum Komersial.pptx
PPT Presentasimatkul Hukum Komersial.pptxPPT Presentasimatkul Hukum Komersial.pptx
PPT Presentasimatkul Hukum Komersial.pptxYasfinaQurrotaAyun
 
WA/TELP : 0822-3006-6162, Toko Box Delivery Sayur, Toko Box Delivery Donat, T...
WA/TELP : 0822-3006-6162, Toko Box Delivery Sayur, Toko Box Delivery Donat, T...WA/TELP : 0822-3006-6162, Toko Box Delivery Sayur, Toko Box Delivery Donat, T...
WA/TELP : 0822-3006-6162, Toko Box Delivery Sayur, Toko Box Delivery Donat, T...gamal imron khoirudin
 
10. (D) LEASING (PSAK-73-Sewa-20012020) .pptx
10. (D)  LEASING (PSAK-73-Sewa-20012020) .pptx10. (D)  LEASING (PSAK-73-Sewa-20012020) .pptx
10. (D) LEASING (PSAK-73-Sewa-20012020) .pptxerlyndakasim2
 
Contoh contoh soal dan jawaban persediaan barang
Contoh contoh soal dan jawaban persediaan barangContoh contoh soal dan jawaban persediaan barang
Contoh contoh soal dan jawaban persediaan barangRadhialKautsar
 
Togel Online: Panduan Lengkap tentang Dkitoto, Dkitogel, dan Situs Togel
Togel Online: Panduan Lengkap tentang Dkitoto, Dkitogel, dan Situs TogelTogel Online: Panduan Lengkap tentang Dkitoto, Dkitogel, dan Situs Togel
Togel Online: Panduan Lengkap tentang Dkitoto, Dkitogel, dan Situs TogelHaseebBashir5
 
PRTOTO SITUS SPORTING BET DAN TOGEL TERPERCAYA
PRTOTO SITUS SPORTING BET DAN TOGEL TERPERCAYAPRTOTO SITUS SPORTING BET DAN TOGEL TERPERCAYA
PRTOTO SITUS SPORTING BET DAN TOGEL TERPERCAYALex PRTOTO
 
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aesthetic Pintu Aluminium di Banda Aceh
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aesthetic Pintu Aluminium di Banda AcehTERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aesthetic Pintu Aluminium di Banda Aceh
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aesthetic Pintu Aluminium di Banda AcehFORTRESS
 
Tentang Gerhanatoto: Situs Judi Online yang Menarik Perhatian
Tentang Gerhanatoto: Situs Judi Online yang Menarik PerhatianTentang Gerhanatoto: Situs Judi Online yang Menarik Perhatian
Tentang Gerhanatoto: Situs Judi Online yang Menarik PerhatianHaseebBashir5
 
"Menjelajahi Keberagaman Permainan di Sumaterabet: Situs Slot Terbesar di Ind...
"Menjelajahi Keberagaman Permainan di Sumaterabet: Situs Slot Terbesar di Ind..."Menjelajahi Keberagaman Permainan di Sumaterabet: Situs Slot Terbesar di Ind...
"Menjelajahi Keberagaman Permainan di Sumaterabet: Situs Slot Terbesar di Ind...HaseebBashir5
 
KEAGENAN KAPAL DALAM DUNIA MARITIME INDO
KEAGENAN KAPAL DALAM DUNIA MARITIME INDOKEAGENAN KAPAL DALAM DUNIA MARITIME INDO
KEAGENAN KAPAL DALAM DUNIA MARITIME INDOANNISAUMAYAHS
 
Time Value of Money Mata Kuliah Ekonomi 2
Time Value of Money Mata Kuliah Ekonomi 2Time Value of Money Mata Kuliah Ekonomi 2
Time Value of Money Mata Kuliah Ekonomi 2PutriMuaini
 
Investment Analysis Chapter 5 and 6 Material
Investment Analysis Chapter 5 and 6 MaterialInvestment Analysis Chapter 5 and 6 Material
Investment Analysis Chapter 5 and 6 MaterialValenciaAnggie
 
Judul: Mengenal Lebih Jauh Tentang Jamintoto: Platform Perjudian Online yang ...
Judul: Mengenal Lebih Jauh Tentang Jamintoto: Platform Perjudian Online yang ...Judul: Mengenal Lebih Jauh Tentang Jamintoto: Platform Perjudian Online yang ...
Judul: Mengenal Lebih Jauh Tentang Jamintoto: Platform Perjudian Online yang ...HaseebBashir5
 
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Rumah 2 Pintu di Banda Aceh.pptx
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Rumah 2 Pintu di Banda Aceh.pptxTERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Rumah 2 Pintu di Banda Aceh.pptx
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Rumah 2 Pintu di Banda Aceh.pptxFORTRESS
 
Cimahitoto: Situs Togel Online Terpercaya untuk Penggemar Judi
Cimahitoto: Situs Togel Online Terpercaya untuk Penggemar JudiCimahitoto: Situs Togel Online Terpercaya untuk Penggemar Judi
Cimahitoto: Situs Togel Online Terpercaya untuk Penggemar JudiHaseebBashir5
 

Recently uploaded (20)

10. (C) MERGER DAN AKUISISI Presentation.pptx
10. (C) MERGER DAN AKUISISI Presentation.pptx10. (C) MERGER DAN AKUISISI Presentation.pptx
10. (C) MERGER DAN AKUISISI Presentation.pptx
 
Unikbet: Situs Slot Pragmatic Bank Seabank Terpercaya
Unikbet: Situs Slot Pragmatic Bank Seabank TerpercayaUnikbet: Situs Slot Pragmatic Bank Seabank Terpercaya
Unikbet: Situs Slot Pragmatic Bank Seabank Terpercaya
 
"Melompati Ramtoto: Keterampilan dan Kebahagiaan Anak-anak"
"Melompati Ramtoto: Keterampilan dan Kebahagiaan Anak-anak""Melompati Ramtoto: Keterampilan dan Kebahagiaan Anak-anak"
"Melompati Ramtoto: Keterampilan dan Kebahagiaan Anak-anak"
 
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aneka Pintu Aluminium di Banda Aceh.pptx
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aneka Pintu Aluminium di Banda Aceh.pptxTERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aneka Pintu Aluminium di Banda Aceh.pptx
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aneka Pintu Aluminium di Banda Aceh.pptx
 
RISK BASED INTERNAL AUDIT - AUDITING .pptx
RISK BASED INTERNAL AUDIT - AUDITING .pptxRISK BASED INTERNAL AUDIT - AUDITING .pptx
RISK BASED INTERNAL AUDIT - AUDITING .pptx
 
PPT Presentasimatkul Hukum Komersial.pptx
PPT Presentasimatkul Hukum Komersial.pptxPPT Presentasimatkul Hukum Komersial.pptx
PPT Presentasimatkul Hukum Komersial.pptx
 
WA/TELP : 0822-3006-6162, Toko Box Delivery Sayur, Toko Box Delivery Donat, T...
WA/TELP : 0822-3006-6162, Toko Box Delivery Sayur, Toko Box Delivery Donat, T...WA/TELP : 0822-3006-6162, Toko Box Delivery Sayur, Toko Box Delivery Donat, T...
WA/TELP : 0822-3006-6162, Toko Box Delivery Sayur, Toko Box Delivery Donat, T...
 
10. (D) LEASING (PSAK-73-Sewa-20012020) .pptx
10. (D)  LEASING (PSAK-73-Sewa-20012020) .pptx10. (D)  LEASING (PSAK-73-Sewa-20012020) .pptx
10. (D) LEASING (PSAK-73-Sewa-20012020) .pptx
 
Contoh contoh soal dan jawaban persediaan barang
Contoh contoh soal dan jawaban persediaan barangContoh contoh soal dan jawaban persediaan barang
Contoh contoh soal dan jawaban persediaan barang
 
Togel Online: Panduan Lengkap tentang Dkitoto, Dkitogel, dan Situs Togel
Togel Online: Panduan Lengkap tentang Dkitoto, Dkitogel, dan Situs TogelTogel Online: Panduan Lengkap tentang Dkitoto, Dkitogel, dan Situs Togel
Togel Online: Panduan Lengkap tentang Dkitoto, Dkitogel, dan Situs Togel
 
PRTOTO SITUS SPORTING BET DAN TOGEL TERPERCAYA
PRTOTO SITUS SPORTING BET DAN TOGEL TERPERCAYAPRTOTO SITUS SPORTING BET DAN TOGEL TERPERCAYA
PRTOTO SITUS SPORTING BET DAN TOGEL TERPERCAYA
 
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aesthetic Pintu Aluminium di Banda Aceh
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aesthetic Pintu Aluminium di Banda AcehTERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aesthetic Pintu Aluminium di Banda Aceh
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aesthetic Pintu Aluminium di Banda Aceh
 
Tentang Gerhanatoto: Situs Judi Online yang Menarik Perhatian
Tentang Gerhanatoto: Situs Judi Online yang Menarik PerhatianTentang Gerhanatoto: Situs Judi Online yang Menarik Perhatian
Tentang Gerhanatoto: Situs Judi Online yang Menarik Perhatian
 
"Menjelajahi Keberagaman Permainan di Sumaterabet: Situs Slot Terbesar di Ind...
"Menjelajahi Keberagaman Permainan di Sumaterabet: Situs Slot Terbesar di Ind..."Menjelajahi Keberagaman Permainan di Sumaterabet: Situs Slot Terbesar di Ind...
"Menjelajahi Keberagaman Permainan di Sumaterabet: Situs Slot Terbesar di Ind...
 
KEAGENAN KAPAL DALAM DUNIA MARITIME INDO
KEAGENAN KAPAL DALAM DUNIA MARITIME INDOKEAGENAN KAPAL DALAM DUNIA MARITIME INDO
KEAGENAN KAPAL DALAM DUNIA MARITIME INDO
 
Time Value of Money Mata Kuliah Ekonomi 2
Time Value of Money Mata Kuliah Ekonomi 2Time Value of Money Mata Kuliah Ekonomi 2
Time Value of Money Mata Kuliah Ekonomi 2
 
Investment Analysis Chapter 5 and 6 Material
Investment Analysis Chapter 5 and 6 MaterialInvestment Analysis Chapter 5 and 6 Material
Investment Analysis Chapter 5 and 6 Material
 
Judul: Mengenal Lebih Jauh Tentang Jamintoto: Platform Perjudian Online yang ...
Judul: Mengenal Lebih Jauh Tentang Jamintoto: Platform Perjudian Online yang ...Judul: Mengenal Lebih Jauh Tentang Jamintoto: Platform Perjudian Online yang ...
Judul: Mengenal Lebih Jauh Tentang Jamintoto: Platform Perjudian Online yang ...
 
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Rumah 2 Pintu di Banda Aceh.pptx
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Rumah 2 Pintu di Banda Aceh.pptxTERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Rumah 2 Pintu di Banda Aceh.pptx
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Rumah 2 Pintu di Banda Aceh.pptx
 
Cimahitoto: Situs Togel Online Terpercaya untuk Penggemar Judi
Cimahitoto: Situs Togel Online Terpercaya untuk Penggemar JudiCimahitoto: Situs Togel Online Terpercaya untuk Penggemar Judi
Cimahitoto: Situs Togel Online Terpercaya untuk Penggemar Judi
 

Berikut penyelesaiannya:1. Jika Amir ingin meminjam untuk mengambil diskon tunai, tingkat bunga tertinggi yang masih menguntungkan adalah: - Diskon tunai = 4% - Jangka waktu = 20 - 90 = 70 hari - Tingkat bunga maksimal = 21,73% (dihitung seperti soal sebelumnya)2. Pinjaman yang harus diajukan Amir = Rp 100.000.000 / (1 - 4%) = Rp 104.000.000 3. Jika

  • 2.  Contoh aset finansial yang menggunakan tingkat bunga adalah deposito yaitu: Setor Rp 100 juta untuk memperoleh Rp 102 juta saat jatuh tempo (memperoleh tingkat bunga 2% yang dihitung dari nilai awal).  Contoh aset finansial yang menggunakan tingkat bunga adalah sertifikat deposito, SBI, dan wesel yang didiskontokan yaitu: Cukup menyetor Rp 98 juta untuk menjadi Rp 100 juta saat jatuh tempo (memperoleh tingkat diskon 2% yang dihitung dari saldo akhir). Bab 2 Matematika Keuangan Edisi 3 - 2010 2
  • 3.  Diskon merupakan pengurangan jumlah dari yang seharusnya dibayarkan, yang dilakukan di muka.  Konsep diskon dan tingkat diskon sering digunakan untuk produk pasar uang yaitu produk keuangan berjangka waktu < 270 hari, seperti: wesel (promissory notes), NCD (Negotiable Certificate of Deposit), dan CP (commercial paper).  Surat-surat berharga yang dijual dengan diskon ini disebut discount securities.  Penghitungan diskon dengan tingkat bunga: Dengan: D = diskon S = jumlah nominal akhir P = principal (pokok) r = tingkat bunga t = waktu dalam tahun P S D t r 1 S P     Bab 2 Matematika Keuangan Edisi 3 - 2010 3
  • 4. Berapa besarnya diskon dari Rp 8.000.000 selama 9 bulan pada tingkat bunga 10% p.a.? Jawab: S = Rp 8.000.000 r = 10% t = = 0,75 12 9 47 860 441 7 75 0 1 0 1 000 000 8 1 , . . Rp )) , , ( ( . . Rp P ) rt ( S P       Bab 2 Matematika Keuangan Edisi 3 - 2010 4 D = S – P = Rp 8.000.000 – Rp 7.441.860,47 = Rp 558.139,53
  • 5. D = S d t P = S – D P = S – (S d t) = S (1 – d t) dengan: D = diskon S = jumlah nominal akhir P = principal (pokok) d = tingkat diskon t = waktu dalam tahun Bab 2 Matematika Keuangan Edisi 3 - 2010 5
  • 6.  Perbedaan diskon untuk aset keuangan dan produk yang kita temui di mal atau pasar adalah variabel t yang tidak ada pada barang-barang di mal dan pasar.  Jadi, persamaan diskon untuk barang dan jasa pada umumnya adalah: D = S d P = S – D P = S – (S d) = S (1 – d) Bab 2 Matematika Keuangan Edisi 3 - 2010 6
  • 7. Bapak Tri meminjam Rp 50.000.000 selama enam bulan dari sebuah bank yang mengenakan tingkat diskon 12%. Berapakah besarnya diskon dan berapa uang yang diterima Bapak Tri? Jawab: 12 6 Bab 2 Matematika Keuangan Edisi 3 - 2010 7 D = S d t = Rp 50.000.000 x 12% x 0,5 = Rp 3.000.000 Maka uang yang diterima Bapak Tri : P = S – D = Rp 50.000.000 – Rp 3.000.000 = Rp 47.000.000 S = Rp 50.000.000 d = 12% t = = 0, 5
  • 8. ) t r ( r d   1 ) t d ( d r   1 Bab 2 Matematika Keuangan Edisi 3 - 2010 8 t d P S   1
  • 9. Berapa besarnya pinjaman yang harus Bapak Tri ajukan supaya ia dapat menerima uang tunai Rp 50.000.000 secara penuh? (dengan lama meminjam 6 bulan dan tingkat diskon bank adalah 12%) Jawab: P = Rp 50.000.000 d = 12% t = = 0,5 12 6 36 489 191 53 5 0 12 0 1 000 000 50 1 , . . Rp )) , , ( ( . . Rp S dt P S       Bab 2 Matematika Keuangan Edisi 3 - 2010 9
  • 10.  Untuk deposan atau investor, tingkat diskon 2% lebih menguntungkan daripada tingkat bunga 2%.  Karena itu, tingkat diskon 2% akan ekuivalen dengan tingkat bunga 2% lebih.  Sebaliknya, tingkat bunga 2% akan memberikan yield yang sama dengan tingkat diskon di bawah 2% untuk waktu yang sama. Bab 2 Matematika Keuangan Edisi 3 - 2010 10
  • 11.  Untuk tujuan mencari ekuivalensi ini, kita mempunyai 2 persamaan yang dapat digunakan yaitu mencari d yang ekuivalen diberikan r dan t dan mencari r yang ekuivalen diberikan d dan t.  Untungnya, tingkat bunga dan tingkat diskon berarti sama untuk jangka panjang seperti dalam evaluasi proyek, penganggaran modal, dan valuasi saham dan obligasi. Bab 2 Matematika Keuangan Edisi 3 - 2010 11
  • 12. Jika diketahui tingkat diskon sebuah bank adalah 9%, berapakah tingkat bunga yang ekuivalen untuk t = 1? Jawab: % , ) % ( % r dt d r 89 9 1 9 1 9 1       Bab 2 Matematika Keuangan Edisi 3 - 2010 12
  • 13. Jika diketahui tingkat bunga sebuah bank adalah 10%, berapakah tingkat diskon yang ekuivalen untuk periode 6 bulan? Jawab: % , ) , % ( % d t r r d 52 9 5 0 10 1 10 1       Bab 2 Matematika Keuangan Edisi 3 - 2010 13
  • 14.  Wesel atau promissory notes adalah janji tertulis seorang debitor (pembuat wesel) untuk membayar sejumlah uang kepada atau atas perintah dari kreditor (penerima wesel), dengan atau tanpa bunga, pada tanggal tertentu. ◦ interest bearing notes  wesel yang mengandung bunga ◦ non-interest bearing notes  wesel yang tidak berbunga Wesel dapat dijual sebelum tanggal jatuh temponya tiba. Bab 2 Matematika Keuangan Edisi 3 - 2010 14
  • 15. Wesel senilai Rp 100.000.000 dengan bunga 11% yang ditandatangani Tuan Achmad pada tanggal 1 Juli 2005 dijual oleh Tuan Bachtiar kepada Bank AAA dengan menggunakan tingkat diskon 15% pada tanggal 1 Agustus 2005. Jika wesel tersebut akan jatuh tempo pada tanggal 30 Agustus 2005, hitunglah: a. Berapa yang akan diterima oleh Tuan Bachtiar? b. Berapa tingkat bunga yang akan diterima oleh bank atas investasinya dalam wesel di atas jika wesel tersebut dipegang hingga tanggal jatuh tempo? c. Berapa tingkat bunga yang didapat Tuan Bachtiar ketika ia menjualnya pada tanggal 1 Agustus 2005? Bab 2 Matematika Keuangan Edisi 3 - 2010 15
  • 16. Bab 2 Matematika Keuangan Edisi 3 - 2010 16 1 Juli 2005 Rp 100.000.000 1 Agustus 2005 30 Agustus 2005 60 hari r = 11% 29 hari d = 15%
  • 17. Bab 2 Matematika Keuangan Edisi 3 - 2010 17                    a. Jumlah yang akan diterima oleh Tuan Bachtiar : Nilai jatuh tempo wesel adalah : 60 S Rp100.000.000 1 0,11 365 S Rp101.808.219,2 Nilai yang akan diterima penjual pada1Agustus 2005adalah : P Rp101.808.219,2 1              29 0,15 365 P Rp100.594.888,4
  • 20.  Untuk mendorong pembayaran yang lebih cepat, produsen dan pedagang grosir menawarkan potongan tunai untuk pembayaran jauh sebelum tanggal jatuh tempo, yang dinyatakan dalam termin kredit (credit terms). Tingkat bunga efektif yang didapatkan dengan cara ini biasanya sangat tinggi.  Misalnya: 2/10, n/30  diskon tunai (potongan tunai) sebesar 2% akan diberikan jika pembayaran dilakukan dalam waktu 10 hari. Jika tidak, jumlah keseluruhan harus dilunasi dalam waktu 30 hari. Bab 2 Matematika Keuangan Edisi 3 - 2010 20
  • 21. Seorang pedagang membeli sebuah peralatan kantor seharga Rp 40.000.000 dengan termin kredit 4/30, n/100. Berapakah tingkat bunga efektif yang ditawarkan kepada pedagang tadi? (catatan: Jika pedagang tadi ingin mendapatkan potongan maka ia akan membayarnya pada hari ke-30 dan jika tidak, ia harus membayar barang yang dibelinya pada hari ke-100 atau ada perbedaan waktu 70 hari). Bab 2 Matematika Keuangan Edisi 3 - 2010 21
  • 23.  Jika pedagang tadi tidak memiliki uang tunai, tetapi memiliki akses untuk meminjam, tingkat bunga tertinggi yang masih menguntungkan untuk meminjam guna mengambil diskon di atas adalah 21,73%.  Jika tingkat bunga pinjaman lebih rendah dari 21,73%, pedagang sebaiknya meminjam karena diskon tunai yang didapat lebih besar daripada beban bunga yang harus dibayar untuk periode waktu yang sama. Bab 2 Matematika Keuangan Edisi 3 - 2010 23
  • 24.  Amir membeli peralatan Rp 100.000.000 dengan termin kredit 4/20.n/90. ◦ Jika Amir ingin memenjam ke bank untuk mengambil diskon tunai berapa bungan tertinggi yang masih menguntungkan Amir ◦ Berapa besarnya pinjaman yang harus diajukan? ◦ Jika Amir dapat meminjam dengan bungan 17% berapa keuntungan yang didaptkan Amir yang akan membayar dalam waktu 20 hari Bab 2 Matematika Keuangan Edisi 3 - 2010 24