SlideShare a Scribd company logo
1 of 42
MEMBANGUN MEREK
Building A Brand
Oleh: Dr. Reniati, S.E., M.Si
APAKAH ITU
Branding merupakan kumpulan proses
mendesain, merencanakan, dan
mengkomunikasikan identitas (Brand)
dengan tujuan membangun, mengelola,
membesarkan brand, dan
mempertahankan reputasi usaha.
TUJUAN BRANDING
● Mampu menyampaikan pesan dengan jelas
● Memastikan kredibilitas anda
● Mampu menghubungkan target pasar atau
konsumen secara emosional
● Mampu menggerakkan atau memotivasi
konsumen
● Memastikan terciptanya kesetiaan
pelanggan
Sun Tzu dalam “The Art of War”
 Orang Bodoh tidak pernah belajar dari
kesalahannya sendiri
 Orang Pintar belajar dari
kesalahannya sendiri
 Orang Bijak belajar dari kesalahan orang lain
Merek (Brand) ?
 Nama, istilah, tanda, simbol atau desain (atau
kombinasi darinya) yang digunakan untuk
mengidentifikasi suatu produk dan membedakannya
dari produk lainnya
 Sesuatu yang digunakan untuk menunjukkan pada
pelanggan bahwa suatu produk berbeda dari produk
lain yang dihasilkan produser lain
Tahap Kesetiaan Merek
Kesetiaan Merek (brand insistence)
“bersedia mencari merek tertentu,
kalau tidak ada, pelanggan tidak mau beli merek lain”
Merek Pilihan (brand preference)
“pelanggan pilih merek tertentu dan meninggalkan yang lain”
Pengakuan Merek (brand recognition)
“pelanggan ingat akan merek”
Merek Terkemuka di Indonesia
The 22 Immutable Laws of
Branding (Al Ries)
 Prinsip-prinsip dasar dalam branding
(pembangunan merek) yang berhasil
 Sudah teruji oleh banyak perusahaan
 Tidak bersifat mutlak, namun disesuaikan dengan situasi
& kondisi
 Marketing (dan juga branding) adalah 50% ilmu
pengetahuan & 50% seni
Aspek Ekspansi
 Semakin luas cakupan suatu merek, semakin
lemah merek tersebut
 Maspion: panci metal, baskom plastik, kipas angin,
TV (?), …
 Samsung: HP, TV, traktor, mobil truk, …
 Jangka pendek OK, jangka panjang NO
 Bandingkan dengan Gillette atau Rolex !
Aspek Kontraksi
 Merek akan semakin kuat apabila fokus dipertajam
 Kratingdaeng & Bata: Adakah hal lain?
 Samarinda Pos, koran khusus kriminal
 Banyak sekali perusahaan tergoda untuk memperluas
cakupan merek
Aspek Publisitas
 Kelahiran merek yang kuat diperoleh bukan dari
iklan, tetapi dari publisitas
 Promosi terbaik datang dari perkataan orang lain
tentang merek anda (misalnya berita di TV)
 Blue Band: Menjadi sponsor di berbagai majalah,
buku, acara TV tentang resep masakan
Aspek Pengiklanan
 Merek harus terus dijaga agar tidak mati dengan
pengiklanan
 Rinso, Indomie: Masih perlu iklan kah?
 Iklan diarahkan untuk membentuk persepsi
konsumen bahwa merek kita adalah yang
terbaik/terdepan
Aspek Kata
 Merek harus diusahakan terasosiasikan dengan
sebuah kata di benak konsumen
 Mercedes-Benz: mobil mewah
 Indomie: mie instan, Aqua: air mineral
 Honda: sepeda motor, Kodak: kamera
 Perlu waktu panjang & biasanya produk pertama
pencipta kategori baru
Aspek Klaim Otentik
 Merek akan sangat berhasil apabila ada keotentikan
(keaslian) yang berbeda dengan yang lain
 Merek anda adalah yang asli, yang lain hanya meniru
saja
 Aqua, Zippo, Levi’s, Nescafe
Aspek Kualitas
 Kualitas penting, namun merek tidak hanya dibangun oleh
kualitas
 Apakah benar jam Rolex lebih tepat dibanding Seiko? Yakin?
 Apakah oli Top1 lebih unggul dibanding Mesran?
 Hasil riset: hampir tidak ada korelasi antara kesuksesan
merek dengan tes kualitas antar merek
Aspek Kategori Baru
 Perkenalkan kategori baru di pasar, maka merek anda akan
menang
 Xerox: pencipta kategori pasar baru yaitu mesin fotokopi
 Indomie: kategori mie instan siap makan
 Daihatsu Xenia: mobil murah yang bagus (?)
 Dawet Ayu: minuman segar siap saji di pinggir jalan
Aspek Nama
 Secara jangka panjang, nama merek yang baik akan
lebih berhasil
 Baik bukan berarti manis, indah, dll, namun mampu
menggambarkan persepsi yang ingin ditampilkan dari
merek
 Kijang: lincah, tahan banting, sederhana
 Ayam Goreng Mbok Berek?
Aspek Perluasan Usaha
 Cara termudah menghancurkan merek adalah
menaruh namanya pada semua produk
 Hyundai: membuat segala sesuatu kecuali uang…
 Aqua rasa buah: sukses atau jalan menuju kematian ?
Aspek Perkawanan
 Biarkan merek lain masuk, karena pangsa pasar akan
tumbuh apabila digarap secara bersama-sama
 Kategori pasar ”minuman kekuatan” tumbuh pesat
karena semua merek bertarung habis-habisan
(Kratingdaeng, Extra Joss, Hemaviton, dll)
Aspek Nama Generik
 Memberi nama generik pada merek akan memperlemah
 Bandingkan Televisi Pendidikan Indonesia dengan SCTV
 Nama generik cenderung mudah dilupakan
karena tidak unik
Aspek Perusahaan
 Merek adalah merek, perusahaan adalah perusahaan,
keduanya berbeda
 Konsumen membeli merek, bukan perusahaan
 Perusahaan: Gudang Garam, Telkomsel
 Merek: Surya, Simpati
 Perusahaan sekaligus merek: Coca-Cola
Aspek Anak Merek
 Anak merek dapat menghancurkan merek induknya
 Gudang Garam Nusantara yang mengganggu persepsi
GG sebagai rokok “berat”
 BMW tidak akan membuat mobil versi murah
misalnya BMW Economy Class
Aspek Saudara Sekandung
 Merek kedua bisa memperkuat dan memperluas
pangsa pasar apabila tepat waktu dan tempat
 Toyota dan Lexus
 Djarum dan LA Lights
 Simpati dan Kartu As
 RCTI dan TPI
Aspek Bentuk
 Logo sebaiknya didesain enak dilihat oleh kedua mata
kita, bentuk persegi panjang horizontal adalah yang
terbaik
Aspek Warna
 Suatu merek harus menggunakan warna yang
berlawanan dengan pesaing utamanya
 Mentari = kuning, Simpati = merah
 Lalu pra bayar XL ?
Jempol = hijau
Bebas = oranye
Aspek Batas
 Tidak ada batas dalam mengembangkan merek secara
global
 Heineken (bir dari Belanda), Lippo (merek lokal
Indonesia), Kratingdaeng (bahasa Thailand), Nokia (HP
dari Finlandia)
 Amplang Kaltim ?
Aspek Konsistensi
 Suatu merek tidak dibangun semalam, keberhasilan
diukur dalam puluhan tahun, bukan tahunan
 BMW telah mampu mempertahankan citra yang sama
selama 35 tahun
 Bayangkan apabila ada bir Coca-Cola ?
Aspek Perubahan
 Merek dapat berubah posisi, namun hanya sesekali
dan dilakukan dengan ekstra hati-hati
 Marlboro (dari rokok wanita menjadi rokok pria sejati)
Aspek Kefanaan
 Merek tidak bisa kekal selamanya, ada saatnya akan
“mati”
 HP merek Ericsson “dibunuh” dan digantikan
dengan Sony Ericsson
 Ditemukannya kategori baru biasanya akan
memunculkan merek sukses baru dan
menghilangkan merek lama
Aspek Ketunggalan Arti
 Merek akan kuat apabila memiliki kekhasan tertentu
dan tidak diasosiaskan dengan banyak hal sekaligus
 Aqua, Zippo, Levi’s, Nescafe
Perlindungan Hukum
 UU No. 19 Tahun 2002 tentang Hak Cipta
 Pelanggaran Hak Cipta dapat dipidana hingga 7
tahun penjara dan/atau denda hingga Rp 5 milyar
 Awalnya dianggap membuat bisnis lesu
 Secara jangka panjang akan mendorong kreatifitas
bangsa untuk mencipta
THANK YOU …

More Related Content

What's hot

Bab 9 menciptakan ekuitas merek
Bab 9 menciptakan ekuitas merekBab 9 menciptakan ekuitas merek
Bab 9 menciptakan ekuitas merekJudianto Nugroho
 
Desain Kemasan.ppt
Desain Kemasan.pptDesain Kemasan.ppt
Desain Kemasan.pptmada341303
 
Ppt 8 kwu-pemasaran
Ppt 8 kwu-pemasaranPpt 8 kwu-pemasaran
Ppt 8 kwu-pemasaranparulian
 
Bab 5 menciptakan nilai, kepuasan dan loyalitas pelanggan
Bab 5 menciptakan nilai, kepuasan dan loyalitas pelangganBab 5 menciptakan nilai, kepuasan dan loyalitas pelanggan
Bab 5 menciptakan nilai, kepuasan dan loyalitas pelangganJudianto Nugroho
 
NILAI KEPUASAN DAN LOYALITAS PELANGGAN BAB 5 PHILIP KOTLER
NILAI KEPUASAN DAN LOYALITAS PELANGGAN BAB 5 PHILIP KOTLERNILAI KEPUASAN DAN LOYALITAS PELANGGAN BAB 5 PHILIP KOTLER
NILAI KEPUASAN DAN LOYALITAS PELANGGAN BAB 5 PHILIP KOTLERdiadzjeje
 
Bab 17 merancang dan mengelola komunikasi pemasaran terintegrasi
Bab 17 merancang dan mengelola komunikasi pemasaran terintegrasiBab 17 merancang dan mengelola komunikasi pemasaran terintegrasi
Bab 17 merancang dan mengelola komunikasi pemasaran terintegrasiJudianto Nugroho
 
MOTIVASI WIRAUSAHA
MOTIVASI WIRAUSAHAMOTIVASI WIRAUSAHA
MOTIVASI WIRAUSAHAAyah Abeeb
 
Ide & peluang kewirausahaan
Ide & peluang kewirausahaanIde & peluang kewirausahaan
Ide & peluang kewirausahaanHeffrizza Ahmad
 
.Membangun personal branding
.Membangun personal branding.Membangun personal branding
.Membangun personal brandingAlvian ega
 
komunikasi pemasaran dasar
komunikasi pemasaran dasarkomunikasi pemasaran dasar
komunikasi pemasaran dasarsuryawinata
 
Konsep dasar kewirausahaan
Konsep dasar kewirausahaanKonsep dasar kewirausahaan
Konsep dasar kewirausahaanFira Nursya`bani
 
materi - packaging design .pptx
materi - packaging design .pptxmateri - packaging design .pptx
materi - packaging design .pptxdapodiksekoci
 
Mempromosikan Produk - STRATEGI PROMOSI
Mempromosikan Produk - STRATEGI PROMOSIMempromosikan Produk - STRATEGI PROMOSI
Mempromosikan Produk - STRATEGI PROMOSIFalanni Firyal Fawwaz
 
Bab 15 merancang dan mengelola saluran pemasaran terintegrasi
Bab 15 merancang dan mengelola saluran pemasaran terintegrasiBab 15 merancang dan mengelola saluran pemasaran terintegrasi
Bab 15 merancang dan mengelola saluran pemasaran terintegrasiJudianto Nugroho
 

What's hot (20)

Pengembangan usaha umkm
Pengembangan usaha umkmPengembangan usaha umkm
Pengembangan usaha umkm
 
Bab 9 menciptakan ekuitas merek
Bab 9 menciptakan ekuitas merekBab 9 menciptakan ekuitas merek
Bab 9 menciptakan ekuitas merek
 
Ppt e marketing
Ppt e marketingPpt e marketing
Ppt e marketing
 
Desain Kemasan.ppt
Desain Kemasan.pptDesain Kemasan.ppt
Desain Kemasan.ppt
 
Ppt 8 kwu-pemasaran
Ppt 8 kwu-pemasaranPpt 8 kwu-pemasaran
Ppt 8 kwu-pemasaran
 
Bab 5 menciptakan nilai, kepuasan dan loyalitas pelanggan
Bab 5 menciptakan nilai, kepuasan dan loyalitas pelangganBab 5 menciptakan nilai, kepuasan dan loyalitas pelanggan
Bab 5 menciptakan nilai, kepuasan dan loyalitas pelanggan
 
NILAI KEPUASAN DAN LOYALITAS PELANGGAN BAB 5 PHILIP KOTLER
NILAI KEPUASAN DAN LOYALITAS PELANGGAN BAB 5 PHILIP KOTLERNILAI KEPUASAN DAN LOYALITAS PELANGGAN BAB 5 PHILIP KOTLER
NILAI KEPUASAN DAN LOYALITAS PELANGGAN BAB 5 PHILIP KOTLER
 
Presentasi digital branding
Presentasi digital brandingPresentasi digital branding
Presentasi digital branding
 
MEMBANGUN POSISI BRAND
MEMBANGUN POSISI BRANDMEMBANGUN POSISI BRAND
MEMBANGUN POSISI BRAND
 
Bab 17 merancang dan mengelola komunikasi pemasaran terintegrasi
Bab 17 merancang dan mengelola komunikasi pemasaran terintegrasiBab 17 merancang dan mengelola komunikasi pemasaran terintegrasi
Bab 17 merancang dan mengelola komunikasi pemasaran terintegrasi
 
MOTIVASI WIRAUSAHA
MOTIVASI WIRAUSAHAMOTIVASI WIRAUSAHA
MOTIVASI WIRAUSAHA
 
PPT Perilaku Konsumen Kel 3.pptx
PPT Perilaku Konsumen Kel 3.pptxPPT Perilaku Konsumen Kel 3.pptx
PPT Perilaku Konsumen Kel 3.pptx
 
Ide & peluang kewirausahaan
Ide & peluang kewirausahaanIde & peluang kewirausahaan
Ide & peluang kewirausahaan
 
.Membangun personal branding
.Membangun personal branding.Membangun personal branding
.Membangun personal branding
 
komunikasi pemasaran dasar
komunikasi pemasaran dasarkomunikasi pemasaran dasar
komunikasi pemasaran dasar
 
Konsep dasar kewirausahaan
Konsep dasar kewirausahaanKonsep dasar kewirausahaan
Konsep dasar kewirausahaan
 
materi - packaging design .pptx
materi - packaging design .pptxmateri - packaging design .pptx
materi - packaging design .pptx
 
Mempromosikan Produk - STRATEGI PROMOSI
Mempromosikan Produk - STRATEGI PROMOSIMempromosikan Produk - STRATEGI PROMOSI
Mempromosikan Produk - STRATEGI PROMOSI
 
Bab 15 merancang dan mengelola saluran pemasaran terintegrasi
Bab 15 merancang dan mengelola saluran pemasaran terintegrasiBab 15 merancang dan mengelola saluran pemasaran terintegrasi
Bab 15 merancang dan mengelola saluran pemasaran terintegrasi
 
Mengelola Merek
Mengelola MerekMengelola Merek
Mengelola Merek
 

Similar to MEMBANGUN MEREK

Similar to MEMBANGUN MEREK (20)

Manajemen-Komunikasi-Pemasaran-Pertemuan-4.ppt
Manajemen-Komunikasi-Pemasaran-Pertemuan-4.pptManajemen-Komunikasi-Pemasaran-Pertemuan-4.ppt
Manajemen-Komunikasi-Pemasaran-Pertemuan-4.ppt
 
Building brand excellence for general - module 1 final
Building brand excellence   for general - module 1 finalBuilding brand excellence   for general - module 1 final
Building brand excellence for general - module 1 final
 
Branding.docx
Branding.docxBranding.docx
Branding.docx
 
Sesi 7 brand crisis
Sesi 7 brand crisisSesi 7 brand crisis
Sesi 7 brand crisis
 
Strategi Merk
Strategi MerkStrategi Merk
Strategi Merk
 
Strategi merek
Strategi merekStrategi merek
Strategi merek
 
Merek produk
Merek produkMerek produk
Merek produk
 
Qu
QuQu
Qu
 
Integrated Marcomm, Sesi3
Integrated Marcomm, Sesi3Integrated Marcomm, Sesi3
Integrated Marcomm, Sesi3
 
Brand Management.pptx
Brand Management.pptxBrand Management.pptx
Brand Management.pptx
 
Brand Equity
Brand EquityBrand Equity
Brand Equity
 
strategi-merek.ppt
strategi-merek.pptstrategi-merek.ppt
strategi-merek.ppt
 
131 191026 B2B Brand Management 1-3 by Philip Kotler and Waldemar Pfoertsch
131 191026 B2B Brand Management 1-3 by Philip Kotler and Waldemar Pfoertsch131 191026 B2B Brand Management 1-3 by Philip Kotler and Waldemar Pfoertsch
131 191026 B2B Brand Management 1-3 by Philip Kotler and Waldemar Pfoertsch
 
cara-membangun-merek
cara-membangun-merekcara-membangun-merek
cara-membangun-merek
 
Kelompok 1 -Value Based Marketing
Kelompok 1 -Value Based MarketingKelompok 1 -Value Based Marketing
Kelompok 1 -Value Based Marketing
 
Marketing - Brand
Marketing - BrandMarketing - Brand
Marketing - Brand
 
[Brandna]Vol3no2 Preview
[Brandna]Vol3no2 Preview[Brandna]Vol3no2 Preview
[Brandna]Vol3no2 Preview
 
Membangun ekuitas merk
Membangun ekuitas merkMembangun ekuitas merk
Membangun ekuitas merk
 
Tugas babe
Tugas babeTugas babe
Tugas babe
 
Kelompok 1 vbm
Kelompok 1 vbmKelompok 1 vbm
Kelompok 1 vbm
 

Recently uploaded

MANAJEMEN-ASET SEKTOR PUBLIK1111111-.ppt
MANAJEMEN-ASET SEKTOR PUBLIK1111111-.pptMANAJEMEN-ASET SEKTOR PUBLIK1111111-.ppt
MANAJEMEN-ASET SEKTOR PUBLIK1111111-.pptnugrohoaditya12334
 
saw method aaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
saw method aaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaasaw method aaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
saw method aaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaNovaRuwanti
 
PROGRAM WALI KELAS TAHUN PELAJARAN 2023 2024
PROGRAM WALI KELAS TAHUN PELAJARAN 2023 2024PROGRAM WALI KELAS TAHUN PELAJARAN 2023 2024
PROGRAM WALI KELAS TAHUN PELAJARAN 2023 2024DarmiePootwo
 
PRTOTO SITUS SPORTING BET DAN TOGEL TERPERCAYA
PRTOTO SITUS SPORTING BET DAN TOGEL TERPERCAYAPRTOTO SITUS SPORTING BET DAN TOGEL TERPERCAYA
PRTOTO SITUS SPORTING BET DAN TOGEL TERPERCAYALex PRTOTO
 
Judul: Memahami Jabrix4D: Situs Togel dan Slot Online Terpercaya di Indonesia
Judul: Memahami Jabrix4D: Situs Togel dan Slot Online Terpercaya di IndonesiaJudul: Memahami Jabrix4D: Situs Togel dan Slot Online Terpercaya di Indonesia
Judul: Memahami Jabrix4D: Situs Togel dan Slot Online Terpercaya di IndonesiaHaseebBashir5
 
Teknik Proyeksi Bisnis (Peramalan Bisnis)
Teknik Proyeksi Bisnis (Peramalan Bisnis)Teknik Proyeksi Bisnis (Peramalan Bisnis)
Teknik Proyeksi Bisnis (Peramalan Bisnis)DenniPratama2
 
Unikbet: Situs Slot Pragmatic Bank Seabank Terpercaya
Unikbet: Situs Slot Pragmatic Bank Seabank TerpercayaUnikbet: Situs Slot Pragmatic Bank Seabank Terpercaya
Unikbet: Situs Slot Pragmatic Bank Seabank Terpercayaunikbetslotbankmaybank
 
10. (C) MERGER DAN AKUISISI Presentation.pptx
10. (C) MERGER DAN AKUISISI Presentation.pptx10. (C) MERGER DAN AKUISISI Presentation.pptx
10. (C) MERGER DAN AKUISISI Presentation.pptxerlyndakasim2
 
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Rumah 2 Pintu di Banda Aceh.pptx
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Rumah 2 Pintu di Banda Aceh.pptxTERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Rumah 2 Pintu di Banda Aceh.pptx
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Rumah 2 Pintu di Banda Aceh.pptxFORTRESS
 
RISK BASED INTERNAL AUDIT - AUDITING .pptx
RISK BASED INTERNAL AUDIT - AUDITING .pptxRISK BASED INTERNAL AUDIT - AUDITING .pptx
RISK BASED INTERNAL AUDIT - AUDITING .pptxerlyndakasim2
 
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aneka Pintu Aluminium di Banda Aceh.pptx
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aneka Pintu Aluminium di Banda Aceh.pptxTERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aneka Pintu Aluminium di Banda Aceh.pptx
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aneka Pintu Aluminium di Banda Aceh.pptxFORTRESS
 
Togel Online: Panduan Lengkap tentang Dkitoto, Dkitogel, dan Situs Togel
Togel Online: Panduan Lengkap tentang Dkitoto, Dkitogel, dan Situs TogelTogel Online: Panduan Lengkap tentang Dkitoto, Dkitogel, dan Situs Togel
Togel Online: Panduan Lengkap tentang Dkitoto, Dkitogel, dan Situs TogelHaseebBashir5
 
10. (D) LEASING (PSAK-73-Sewa-20012020) .pptx
10. (D)  LEASING (PSAK-73-Sewa-20012020) .pptx10. (D)  LEASING (PSAK-73-Sewa-20012020) .pptx
10. (D) LEASING (PSAK-73-Sewa-20012020) .pptxerlyndakasim2
 
KELOMPOK 7_ANALISIS INVESTASI PUBLIK.pdf
KELOMPOK 7_ANALISIS INVESTASI PUBLIK.pdfKELOMPOK 7_ANALISIS INVESTASI PUBLIK.pdf
KELOMPOK 7_ANALISIS INVESTASI PUBLIK.pdfPritaRatuliu
 
Investment Analysis Chapter 5 and 6 Material
Investment Analysis Chapter 5 and 6 MaterialInvestment Analysis Chapter 5 and 6 Material
Investment Analysis Chapter 5 and 6 MaterialValenciaAnggie
 
Contoh contoh soal dan jawaban persediaan barang
Contoh contoh soal dan jawaban persediaan barangContoh contoh soal dan jawaban persediaan barang
Contoh contoh soal dan jawaban persediaan barangRadhialKautsar
 
"Melompati Ramtoto: Keterampilan dan Kebahagiaan Anak-anak"
"Melompati Ramtoto: Keterampilan dan Kebahagiaan Anak-anak""Melompati Ramtoto: Keterampilan dan Kebahagiaan Anak-anak"
"Melompati Ramtoto: Keterampilan dan Kebahagiaan Anak-anak"HaseebBashir5
 
PPT Presentasimatkul Hukum Komersial.pptx
PPT Presentasimatkul Hukum Komersial.pptxPPT Presentasimatkul Hukum Komersial.pptx
PPT Presentasimatkul Hukum Komersial.pptxYasfinaQurrotaAyun
 
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aesthetic Pintu Aluminium di Banda Aceh
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aesthetic Pintu Aluminium di Banda AcehTERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aesthetic Pintu Aluminium di Banda Aceh
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aesthetic Pintu Aluminium di Banda AcehFORTRESS
 
PPT DENIES SUSANTO AHLI MADYA BANGUNAN PERAWATAN GEDUNG 1.pptx
PPT  DENIES SUSANTO AHLI MADYA BANGUNAN PERAWATAN GEDUNG 1.pptxPPT  DENIES SUSANTO AHLI MADYA BANGUNAN PERAWATAN GEDUNG 1.pptx
PPT DENIES SUSANTO AHLI MADYA BANGUNAN PERAWATAN GEDUNG 1.pptxvickrygaluh59
 

Recently uploaded (20)

MANAJEMEN-ASET SEKTOR PUBLIK1111111-.ppt
MANAJEMEN-ASET SEKTOR PUBLIK1111111-.pptMANAJEMEN-ASET SEKTOR PUBLIK1111111-.ppt
MANAJEMEN-ASET SEKTOR PUBLIK1111111-.ppt
 
saw method aaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
saw method aaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaasaw method aaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
saw method aaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
 
PROGRAM WALI KELAS TAHUN PELAJARAN 2023 2024
PROGRAM WALI KELAS TAHUN PELAJARAN 2023 2024PROGRAM WALI KELAS TAHUN PELAJARAN 2023 2024
PROGRAM WALI KELAS TAHUN PELAJARAN 2023 2024
 
PRTOTO SITUS SPORTING BET DAN TOGEL TERPERCAYA
PRTOTO SITUS SPORTING BET DAN TOGEL TERPERCAYAPRTOTO SITUS SPORTING BET DAN TOGEL TERPERCAYA
PRTOTO SITUS SPORTING BET DAN TOGEL TERPERCAYA
 
Judul: Memahami Jabrix4D: Situs Togel dan Slot Online Terpercaya di Indonesia
Judul: Memahami Jabrix4D: Situs Togel dan Slot Online Terpercaya di IndonesiaJudul: Memahami Jabrix4D: Situs Togel dan Slot Online Terpercaya di Indonesia
Judul: Memahami Jabrix4D: Situs Togel dan Slot Online Terpercaya di Indonesia
 
Teknik Proyeksi Bisnis (Peramalan Bisnis)
Teknik Proyeksi Bisnis (Peramalan Bisnis)Teknik Proyeksi Bisnis (Peramalan Bisnis)
Teknik Proyeksi Bisnis (Peramalan Bisnis)
 
Unikbet: Situs Slot Pragmatic Bank Seabank Terpercaya
Unikbet: Situs Slot Pragmatic Bank Seabank TerpercayaUnikbet: Situs Slot Pragmatic Bank Seabank Terpercaya
Unikbet: Situs Slot Pragmatic Bank Seabank Terpercaya
 
10. (C) MERGER DAN AKUISISI Presentation.pptx
10. (C) MERGER DAN AKUISISI Presentation.pptx10. (C) MERGER DAN AKUISISI Presentation.pptx
10. (C) MERGER DAN AKUISISI Presentation.pptx
 
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Rumah 2 Pintu di Banda Aceh.pptx
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Rumah 2 Pintu di Banda Aceh.pptxTERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Rumah 2 Pintu di Banda Aceh.pptx
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Rumah 2 Pintu di Banda Aceh.pptx
 
RISK BASED INTERNAL AUDIT - AUDITING .pptx
RISK BASED INTERNAL AUDIT - AUDITING .pptxRISK BASED INTERNAL AUDIT - AUDITING .pptx
RISK BASED INTERNAL AUDIT - AUDITING .pptx
 
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aneka Pintu Aluminium di Banda Aceh.pptx
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aneka Pintu Aluminium di Banda Aceh.pptxTERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aneka Pintu Aluminium di Banda Aceh.pptx
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aneka Pintu Aluminium di Banda Aceh.pptx
 
Togel Online: Panduan Lengkap tentang Dkitoto, Dkitogel, dan Situs Togel
Togel Online: Panduan Lengkap tentang Dkitoto, Dkitogel, dan Situs TogelTogel Online: Panduan Lengkap tentang Dkitoto, Dkitogel, dan Situs Togel
Togel Online: Panduan Lengkap tentang Dkitoto, Dkitogel, dan Situs Togel
 
10. (D) LEASING (PSAK-73-Sewa-20012020) .pptx
10. (D)  LEASING (PSAK-73-Sewa-20012020) .pptx10. (D)  LEASING (PSAK-73-Sewa-20012020) .pptx
10. (D) LEASING (PSAK-73-Sewa-20012020) .pptx
 
KELOMPOK 7_ANALISIS INVESTASI PUBLIK.pdf
KELOMPOK 7_ANALISIS INVESTASI PUBLIK.pdfKELOMPOK 7_ANALISIS INVESTASI PUBLIK.pdf
KELOMPOK 7_ANALISIS INVESTASI PUBLIK.pdf
 
Investment Analysis Chapter 5 and 6 Material
Investment Analysis Chapter 5 and 6 MaterialInvestment Analysis Chapter 5 and 6 Material
Investment Analysis Chapter 5 and 6 Material
 
Contoh contoh soal dan jawaban persediaan barang
Contoh contoh soal dan jawaban persediaan barangContoh contoh soal dan jawaban persediaan barang
Contoh contoh soal dan jawaban persediaan barang
 
"Melompati Ramtoto: Keterampilan dan Kebahagiaan Anak-anak"
"Melompati Ramtoto: Keterampilan dan Kebahagiaan Anak-anak""Melompati Ramtoto: Keterampilan dan Kebahagiaan Anak-anak"
"Melompati Ramtoto: Keterampilan dan Kebahagiaan Anak-anak"
 
PPT Presentasimatkul Hukum Komersial.pptx
PPT Presentasimatkul Hukum Komersial.pptxPPT Presentasimatkul Hukum Komersial.pptx
PPT Presentasimatkul Hukum Komersial.pptx
 
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aesthetic Pintu Aluminium di Banda Aceh
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aesthetic Pintu Aluminium di Banda AcehTERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aesthetic Pintu Aluminium di Banda Aceh
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aesthetic Pintu Aluminium di Banda Aceh
 
PPT DENIES SUSANTO AHLI MADYA BANGUNAN PERAWATAN GEDUNG 1.pptx
PPT  DENIES SUSANTO AHLI MADYA BANGUNAN PERAWATAN GEDUNG 1.pptxPPT  DENIES SUSANTO AHLI MADYA BANGUNAN PERAWATAN GEDUNG 1.pptx
PPT DENIES SUSANTO AHLI MADYA BANGUNAN PERAWATAN GEDUNG 1.pptx
 

MEMBANGUN MEREK

  • 1. MEMBANGUN MEREK Building A Brand Oleh: Dr. Reniati, S.E., M.Si
  • 2.
  • 3.
  • 4.
  • 5.
  • 6.
  • 7.
  • 8.
  • 9.
  • 11. Branding merupakan kumpulan proses mendesain, merencanakan, dan mengkomunikasikan identitas (Brand) dengan tujuan membangun, mengelola, membesarkan brand, dan mempertahankan reputasi usaha.
  • 12. TUJUAN BRANDING ● Mampu menyampaikan pesan dengan jelas ● Memastikan kredibilitas anda ● Mampu menghubungkan target pasar atau konsumen secara emosional ● Mampu menggerakkan atau memotivasi konsumen ● Memastikan terciptanya kesetiaan pelanggan
  • 13.
  • 14. Sun Tzu dalam “The Art of War”  Orang Bodoh tidak pernah belajar dari kesalahannya sendiri  Orang Pintar belajar dari kesalahannya sendiri  Orang Bijak belajar dari kesalahan orang lain
  • 15. Merek (Brand) ?  Nama, istilah, tanda, simbol atau desain (atau kombinasi darinya) yang digunakan untuk mengidentifikasi suatu produk dan membedakannya dari produk lainnya  Sesuatu yang digunakan untuk menunjukkan pada pelanggan bahwa suatu produk berbeda dari produk lain yang dihasilkan produser lain
  • 16. Tahap Kesetiaan Merek Kesetiaan Merek (brand insistence) “bersedia mencari merek tertentu, kalau tidak ada, pelanggan tidak mau beli merek lain” Merek Pilihan (brand preference) “pelanggan pilih merek tertentu dan meninggalkan yang lain” Pengakuan Merek (brand recognition) “pelanggan ingat akan merek”
  • 17. Merek Terkemuka di Indonesia
  • 18. The 22 Immutable Laws of Branding (Al Ries)  Prinsip-prinsip dasar dalam branding (pembangunan merek) yang berhasil  Sudah teruji oleh banyak perusahaan  Tidak bersifat mutlak, namun disesuaikan dengan situasi & kondisi  Marketing (dan juga branding) adalah 50% ilmu pengetahuan & 50% seni
  • 19. Aspek Ekspansi  Semakin luas cakupan suatu merek, semakin lemah merek tersebut  Maspion: panci metal, baskom plastik, kipas angin, TV (?), …  Samsung: HP, TV, traktor, mobil truk, …  Jangka pendek OK, jangka panjang NO  Bandingkan dengan Gillette atau Rolex !
  • 20. Aspek Kontraksi  Merek akan semakin kuat apabila fokus dipertajam  Kratingdaeng & Bata: Adakah hal lain?  Samarinda Pos, koran khusus kriminal  Banyak sekali perusahaan tergoda untuk memperluas cakupan merek
  • 21. Aspek Publisitas  Kelahiran merek yang kuat diperoleh bukan dari iklan, tetapi dari publisitas  Promosi terbaik datang dari perkataan orang lain tentang merek anda (misalnya berita di TV)  Blue Band: Menjadi sponsor di berbagai majalah, buku, acara TV tentang resep masakan
  • 22. Aspek Pengiklanan  Merek harus terus dijaga agar tidak mati dengan pengiklanan  Rinso, Indomie: Masih perlu iklan kah?  Iklan diarahkan untuk membentuk persepsi konsumen bahwa merek kita adalah yang terbaik/terdepan
  • 23. Aspek Kata  Merek harus diusahakan terasosiasikan dengan sebuah kata di benak konsumen  Mercedes-Benz: mobil mewah  Indomie: mie instan, Aqua: air mineral  Honda: sepeda motor, Kodak: kamera  Perlu waktu panjang & biasanya produk pertama pencipta kategori baru
  • 24. Aspek Klaim Otentik  Merek akan sangat berhasil apabila ada keotentikan (keaslian) yang berbeda dengan yang lain  Merek anda adalah yang asli, yang lain hanya meniru saja  Aqua, Zippo, Levi’s, Nescafe
  • 25. Aspek Kualitas  Kualitas penting, namun merek tidak hanya dibangun oleh kualitas  Apakah benar jam Rolex lebih tepat dibanding Seiko? Yakin?  Apakah oli Top1 lebih unggul dibanding Mesran?  Hasil riset: hampir tidak ada korelasi antara kesuksesan merek dengan tes kualitas antar merek
  • 26. Aspek Kategori Baru  Perkenalkan kategori baru di pasar, maka merek anda akan menang  Xerox: pencipta kategori pasar baru yaitu mesin fotokopi  Indomie: kategori mie instan siap makan  Daihatsu Xenia: mobil murah yang bagus (?)  Dawet Ayu: minuman segar siap saji di pinggir jalan
  • 27. Aspek Nama  Secara jangka panjang, nama merek yang baik akan lebih berhasil  Baik bukan berarti manis, indah, dll, namun mampu menggambarkan persepsi yang ingin ditampilkan dari merek  Kijang: lincah, tahan banting, sederhana  Ayam Goreng Mbok Berek?
  • 28. Aspek Perluasan Usaha  Cara termudah menghancurkan merek adalah menaruh namanya pada semua produk  Hyundai: membuat segala sesuatu kecuali uang…  Aqua rasa buah: sukses atau jalan menuju kematian ?
  • 29. Aspek Perkawanan  Biarkan merek lain masuk, karena pangsa pasar akan tumbuh apabila digarap secara bersama-sama  Kategori pasar ”minuman kekuatan” tumbuh pesat karena semua merek bertarung habis-habisan (Kratingdaeng, Extra Joss, Hemaviton, dll)
  • 30. Aspek Nama Generik  Memberi nama generik pada merek akan memperlemah  Bandingkan Televisi Pendidikan Indonesia dengan SCTV  Nama generik cenderung mudah dilupakan karena tidak unik
  • 31. Aspek Perusahaan  Merek adalah merek, perusahaan adalah perusahaan, keduanya berbeda  Konsumen membeli merek, bukan perusahaan  Perusahaan: Gudang Garam, Telkomsel  Merek: Surya, Simpati  Perusahaan sekaligus merek: Coca-Cola
  • 32. Aspek Anak Merek  Anak merek dapat menghancurkan merek induknya  Gudang Garam Nusantara yang mengganggu persepsi GG sebagai rokok “berat”  BMW tidak akan membuat mobil versi murah misalnya BMW Economy Class
  • 33. Aspek Saudara Sekandung  Merek kedua bisa memperkuat dan memperluas pangsa pasar apabila tepat waktu dan tempat  Toyota dan Lexus  Djarum dan LA Lights  Simpati dan Kartu As  RCTI dan TPI
  • 34. Aspek Bentuk  Logo sebaiknya didesain enak dilihat oleh kedua mata kita, bentuk persegi panjang horizontal adalah yang terbaik
  • 35. Aspek Warna  Suatu merek harus menggunakan warna yang berlawanan dengan pesaing utamanya  Mentari = kuning, Simpati = merah  Lalu pra bayar XL ? Jempol = hijau Bebas = oranye
  • 36. Aspek Batas  Tidak ada batas dalam mengembangkan merek secara global  Heineken (bir dari Belanda), Lippo (merek lokal Indonesia), Kratingdaeng (bahasa Thailand), Nokia (HP dari Finlandia)  Amplang Kaltim ?
  • 37. Aspek Konsistensi  Suatu merek tidak dibangun semalam, keberhasilan diukur dalam puluhan tahun, bukan tahunan  BMW telah mampu mempertahankan citra yang sama selama 35 tahun  Bayangkan apabila ada bir Coca-Cola ?
  • 38. Aspek Perubahan  Merek dapat berubah posisi, namun hanya sesekali dan dilakukan dengan ekstra hati-hati  Marlboro (dari rokok wanita menjadi rokok pria sejati)
  • 39. Aspek Kefanaan  Merek tidak bisa kekal selamanya, ada saatnya akan “mati”  HP merek Ericsson “dibunuh” dan digantikan dengan Sony Ericsson  Ditemukannya kategori baru biasanya akan memunculkan merek sukses baru dan menghilangkan merek lama
  • 40. Aspek Ketunggalan Arti  Merek akan kuat apabila memiliki kekhasan tertentu dan tidak diasosiaskan dengan banyak hal sekaligus  Aqua, Zippo, Levi’s, Nescafe
  • 41. Perlindungan Hukum  UU No. 19 Tahun 2002 tentang Hak Cipta  Pelanggaran Hak Cipta dapat dipidana hingga 7 tahun penjara dan/atau denda hingga Rp 5 milyar  Awalnya dianggap membuat bisnis lesu  Secara jangka panjang akan mendorong kreatifitas bangsa untuk mencipta