SlideShare a Scribd company logo
1 of 2
PANCASILA SEBAGAI KONTEKS SEJARAH PERJUANGAN BANGSA INDONESIA 
A. PENGANTAR 
Pancasila sebagai dasar Negara republic Indonesia sebelum di syahkan pada tanggal 18 agustus 
1945 oleh PPKI , nilai-nilai telah ada pada bangsa Indonesia sejak zaman dahulu kala sebelum 
bangsa Indonesia mendirikan Negara , yang berupa nilai -nilai adat istiadat , kebudayaan serta 
nilai-nilai religious . Nilai-nilai tersebut telah ada dan melekat serta teramalkan dalam sebagai 
pandangan hidup . Nilai-nilai tersebut kemudian di angkat dan dirumuskan secara formal para 
pendiri Negara untuk dijadikan sebagai filsafat Negara Indonesia . Nila-nilai yang terkandung 
dalam pacasila yaitu ; Ketuhanan , kemanusiaan , perstuan ,kerakyatan serta keadilan . 
Proses terbentuknya Negara dan bangsa Indonesia yaitu sejak zaman batu kemudian timbulnya 
kerajaan-kerajaan pada abad ke IV , ke V kemudian dasar kebangsaan Indonesia telah mulai 
Nampak pada abad ke VII , yaitu ketika timbulnya kerajaan sriwijaya dibawah wangsa syailendra 
di palembang , kemudian kerajaan erlangga dan Majapahit di jawa serta kerajaan-kerajaan 
lainnya . 
B. ZAMAN KUTAI 
Indonesia memasuki zaman sejarah pada tahun 400 M, dengan di temukannya prasasti yang 
berupa 7 yupa (tiang batu). Masyarakat kutai yang membuka zaman sejarah Indonesia pertama 
kalinya ini menampilkan nilai-nilai politik , dan ketuhanan dalam bentuk kerajaan , keduri , serta 
sedekah kepada para brahmana. Dalam zaman kuno (400-1500) terdapat dua kerajaan yang 
meliputi hampir separuh Indonesia dan seluruh wilayah Indonesia sekarang yaitu kerajaan 
sriwijaya dan majapahit yang berpusat di jawa . 
C. ZAMAN SRIWIJAYA 
Menurut Mr. M. Yamin bahwa berdirinya Negara kebangsaan Indonesia tidak dapat dipisahakan 
oleh kerajaan-kerajaan lama yang merupakan warisan nenek moyang bangsa Indonesia . Negara 
kebangsaan Indonesia terbentuk melalui tiga yaitu ; pertama zaman sriwijaya di bwah shailendra 
(600-1400), yang bercirikan kesatuan , kedua Negara kebangsaan zaman majapahit (1293-1525) 
, kedua tahap tersebut merupakan Negara kebangsaan Indonesia lama . Negara kebangsaan 
modern yaitu Negara Indonesia merdeka (sekarang Negara proklamasi 17 agustus 1945) . 
Pada abad ke VII muncullah suatu kerajaan di Sumatra yaitu kerajaan sriwijaya di bawah 
kekuasaan bangsa sailendra . dalam bahasa Melayu kuno dan huruf pallawa . kerajaan itu adalah 
kerajaan maritim yang mengandalkan kekuatan lautnya . Pada zaman itu kerajaan sriwijaya 
merupakan suatu kerajaan besar yang cukup disegani dikawasaan asia selatan . Agama dan 
kebudayaan dikembangkan dengan mendirikan suatu universitas agama budha , yang sangat 
terkenal di Negara lain di asia . 
D. ZAMAN KERAJAAN-KERAJAAN SEBELUM MAJAPAHIT
Sebelum kerajaan Majapahit muncul sebagai suatu kerajaan yang memancangkan nilai -nilai 
nasionalisme, telah muncul kerajaan-kerajaan di jawa tengah dan jawa timur secara silih 
berganti . Kerajaan kalingga pada abad ke VII , Sanjaya pada abad ke VIII yang ikut membantu 
membangun candi kalasan untuk dewa tara dan sebuah wihara untuk pendeta budha didirikan 
di Jawa Tengah bersama dinasti syailendra (abad ke VII dan IX). 
Selain kerajaan-kerajaan di jawa tengah tersebut di jawa timur munculah kerajaan-kerajaan 
isana (pada abad ke IX), darmawangsa (abad ke X) demikian juga kerajaan erlangga pada abad 
ke XI . Agama yang diakui oleh kerajaan adalah Budha , agama Wisnu dan agama Syiwa yang 
hidup berdampingan secara damai (Toyibin,1997) . 
Di wilayah Jawa Timur berdiri pula kerajaan singasari (pada abad ke XIII), yang kemudian sangat 
erat hubungannya dengan berdirinya kerajaan majapahit .

More Related Content

What's hot

Makalah panca
Makalah pancaMakalah panca
Makalah panca
yuli s
 
Proses interaksi antara tradisi lokal, hindu-buddha dan islam di indonesia
Proses interaksi antara tradisi lokal, hindu-buddha dan islam di indonesiaProses interaksi antara tradisi lokal, hindu-buddha dan islam di indonesia
Proses interaksi antara tradisi lokal, hindu-buddha dan islam di indonesia
Dian Anisa Putri
 
Tamadun melayu (1)
Tamadun melayu (1)Tamadun melayu (1)
Tamadun melayu (1)
faizah12
 
powerpoint sejarah untuk smp/mts kelas VII
powerpoint sejarah untuk smp/mts kelas VIIpowerpoint sejarah untuk smp/mts kelas VII
powerpoint sejarah untuk smp/mts kelas VII
febritalia
 

What's hot (20)

Pp jalur masuknya hindu buddha ke indonesia
Pp jalur masuknya hindu buddha ke indonesiaPp jalur masuknya hindu buddha ke indonesia
Pp jalur masuknya hindu buddha ke indonesia
 
Akulturasi hindu islam bidang arsitektur
Akulturasi hindu islam bidang arsitekturAkulturasi hindu islam bidang arsitektur
Akulturasi hindu islam bidang arsitektur
 
Makalah panca
Makalah pancaMakalah panca
Makalah panca
 
Akulturasi budaya islam dengan hindu
Akulturasi budaya islam dengan hinduAkulturasi budaya islam dengan hindu
Akulturasi budaya islam dengan hindu
 
Alkuturasi budaya islam dengan budaya tradisional
Alkuturasi budaya islam dengan budaya tradisionalAlkuturasi budaya islam dengan budaya tradisional
Alkuturasi budaya islam dengan budaya tradisional
 
Ppt sejarah bab 5 sma x wajib
Ppt sejarah bab 5 sma x wajibPpt sejarah bab 5 sma x wajib
Ppt sejarah bab 5 sma x wajib
 
Pengaruh agama hindhu dan buddha dalam kerajaan awal
Pengaruh agama hindhu dan buddha dalam kerajaan awalPengaruh agama hindhu dan buddha dalam kerajaan awal
Pengaruh agama hindhu dan buddha dalam kerajaan awal
 
Bidang politik dan pemerintahan
Bidang politik dan pemerintahanBidang politik dan pemerintahan
Bidang politik dan pemerintahan
 
Pengaruh hindu buddha
Pengaruh hindu buddhaPengaruh hindu buddha
Pengaruh hindu buddha
 
Proses interaksi antara tradisi lokal, hindu-buddha dan islam di indonesia
Proses interaksi antara tradisi lokal, hindu-buddha dan islam di indonesiaProses interaksi antara tradisi lokal, hindu-buddha dan islam di indonesia
Proses interaksi antara tradisi lokal, hindu-buddha dan islam di indonesia
 
pedagang penguasa dan pujangga pada masa hindu budha
pedagang penguasa dan pujangga pada masa hindu budhapedagang penguasa dan pujangga pada masa hindu budha
pedagang penguasa dan pujangga pada masa hindu budha
 
Sejarah Hindu-Buddha di Indonesia
Sejarah Hindu-Buddha di IndonesiaSejarah Hindu-Buddha di Indonesia
Sejarah Hindu-Buddha di Indonesia
 
Cara cara kedatangan pengaruh hindu buddha
Cara cara kedatangan pengaruh hindu buddhaCara cara kedatangan pengaruh hindu buddha
Cara cara kedatangan pengaruh hindu buddha
 
Tamadun melayu
Tamadun melayuTamadun melayu
Tamadun melayu
 
Makalah sejarah kerajaan hindu budha di indonesia
Makalah sejarah kerajaan hindu budha di indonesiaMakalah sejarah kerajaan hindu budha di indonesia
Makalah sejarah kerajaan hindu budha di indonesia
 
Tamadun melayu (1)
Tamadun melayu (1)Tamadun melayu (1)
Tamadun melayu (1)
 
Jawa Pra Islam
Jawa Pra IslamJawa Pra Islam
Jawa Pra Islam
 
Pancasila makalah I
Pancasila makalah IPancasila makalah I
Pancasila makalah I
 
powerpoint sejarah untuk smp/mts kelas VII
powerpoint sejarah untuk smp/mts kelas VIIpowerpoint sejarah untuk smp/mts kelas VII
powerpoint sejarah untuk smp/mts kelas VII
 
Sistem Beraja
Sistem BerajaSistem Beraja
Sistem Beraja
 

Similar to Tugas (pancasila)

Sejarah perkembangan hindu budha di indonesia
Sejarah perkembangan hindu budha di indonesiaSejarah perkembangan hindu budha di indonesia
Sejarah perkembangan hindu budha di indonesia
Chatrine Lau
 
-wDGNA_8YI69zpj3C_QjJOxGAv5UIaWW9zLfoRR6bWUPPqhvjOWOeLY0jxADpOvd14GK0vs-JwruL...
-wDGNA_8YI69zpj3C_QjJOxGAv5UIaWW9zLfoRR6bWUPPqhvjOWOeLY0jxADpOvd14GK0vs-JwruL...-wDGNA_8YI69zpj3C_QjJOxGAv5UIaWW9zLfoRR6bWUPPqhvjOWOeLY0jxADpOvd14GK0vs-JwruL...
-wDGNA_8YI69zpj3C_QjJOxGAv5UIaWW9zLfoRR6bWUPPqhvjOWOeLY0jxADpOvd14GK0vs-JwruL...
ImatusBripdayanti
 
Makalah spi kerajaan islam sebelum penjajahan belanda
Makalah spi kerajaan islam sebelum penjajahan belandaMakalah spi kerajaan islam sebelum penjajahan belanda
Makalah spi kerajaan islam sebelum penjajahan belanda
juniska efendi
 
SITUASI DAN KONDISI PRA ISLAM.pptx
SITUASI DAN KONDISI PRA ISLAM.pptxSITUASI DAN KONDISI PRA ISLAM.pptx
SITUASI DAN KONDISI PRA ISLAM.pptx
Mira Nurhasanah
 
Presentasi ips bab 1
Presentasi ips bab 1Presentasi ips bab 1
Presentasi ips bab 1
paimun
 
Sejarah indonesia meliputi suatu rentang waktu yang sangat panjang yang dimul...
Sejarah indonesia meliputi suatu rentang waktu yang sangat panjang yang dimul...Sejarah indonesia meliputi suatu rentang waktu yang sangat panjang yang dimul...
Sejarah indonesia meliputi suatu rentang waktu yang sangat panjang yang dimul...
Novi Pemimpi
 
Perkembanganislamdiindonesia 130204033309-phpapp01 (1)
Perkembanganislamdiindonesia 130204033309-phpapp01 (1)Perkembanganislamdiindonesia 130204033309-phpapp01 (1)
Perkembanganislamdiindonesia 130204033309-phpapp01 (1)
fuji10
 
Kerajaan hindu buddha di nusantara.doc
Kerajaan hindu buddha di nusantara.docKerajaan hindu buddha di nusantara.doc
Kerajaan hindu buddha di nusantara.doc
Gian Angelo
 

Similar to Tugas (pancasila) (20)

Materi 2 (konteks sejarah perjuangan bangsa indonesia)
Materi 2 (konteks sejarah perjuangan bangsa indonesia)Materi 2 (konteks sejarah perjuangan bangsa indonesia)
Materi 2 (konteks sejarah perjuangan bangsa indonesia)
 
Ppt sejarah bab 3 sma x wajib
Ppt sejarah bab 3 sma x wajibPpt sejarah bab 3 sma x wajib
Ppt sejarah bab 3 sma x wajib
 
Sejarah perkembangan hindu budha di indonesia
Sejarah perkembangan hindu budha di indonesiaSejarah perkembangan hindu budha di indonesia
Sejarah perkembangan hindu budha di indonesia
 
-wDGNA_8YI69zpj3C_QjJOxGAv5UIaWW9zLfoRR6bWUPPqhvjOWOeLY0jxADpOvd14GK0vs-JwruL...
-wDGNA_8YI69zpj3C_QjJOxGAv5UIaWW9zLfoRR6bWUPPqhvjOWOeLY0jxADpOvd14GK0vs-JwruL...-wDGNA_8YI69zpj3C_QjJOxGAv5UIaWW9zLfoRR6bWUPPqhvjOWOeLY0jxADpOvd14GK0vs-JwruL...
-wDGNA_8YI69zpj3C_QjJOxGAv5UIaWW9zLfoRR6bWUPPqhvjOWOeLY0jxADpOvd14GK0vs-JwruL...
 
Pengaruh hindu buddha 1.1
Pengaruh hindu buddha 1.1Pengaruh hindu buddha 1.1
Pengaruh hindu buddha 1.1
 
makalah pancasila.pdf
makalah pancasila.pdfmakalah pancasila.pdf
makalah pancasila.pdf
 
Rangkuman x semester ii
Rangkuman x semester iiRangkuman x semester ii
Rangkuman x semester ii
 
6 peninggalan sejarah kebudayaan hindu buddha indonesia
6 peninggalan sejarah kebudayaan hindu buddha indonesia6 peninggalan sejarah kebudayaan hindu buddha indonesia
6 peninggalan sejarah kebudayaan hindu buddha indonesia
 
Pengaruh Agama dan Kebudayaan Hindu – Buddha di [Autosaved] 1.pptx
Pengaruh Agama dan Kebudayaan Hindu – Buddha di [Autosaved] 1.pptxPengaruh Agama dan Kebudayaan Hindu – Buddha di [Autosaved] 1.pptx
Pengaruh Agama dan Kebudayaan Hindu – Buddha di [Autosaved] 1.pptx
 
Sejarah kebudayaan hindu
Sejarah kebudayaan hinduSejarah kebudayaan hindu
Sejarah kebudayaan hindu
 
Sejarah kebudayaan hindu
Sejarah kebudayaan hinduSejarah kebudayaan hindu
Sejarah kebudayaan hindu
 
Kerajaan hindu-budha di indonesia
Kerajaan hindu-budha di indonesiaKerajaan hindu-budha di indonesia
Kerajaan hindu-budha di indonesia
 
Makalah spi kerajaan islam sebelum penjajahan belanda
Makalah spi kerajaan islam sebelum penjajahan belandaMakalah spi kerajaan islam sebelum penjajahan belanda
Makalah spi kerajaan islam sebelum penjajahan belanda
 
SITUASI DAN KONDISI PRA ISLAM.pptx
SITUASI DAN KONDISI PRA ISLAM.pptxSITUASI DAN KONDISI PRA ISLAM.pptx
SITUASI DAN KONDISI PRA ISLAM.pptx
 
Presentasi ips bab 1
Presentasi ips bab 1Presentasi ips bab 1
Presentasi ips bab 1
 
SEJARAH AGAMA HINDU DAN BUDDHA DI INDONESIA
SEJARAH AGAMA HINDU DAN BUDDHA DI INDONESIASEJARAH AGAMA HINDU DAN BUDDHA DI INDONESIA
SEJARAH AGAMA HINDU DAN BUDDHA DI INDONESIA
 
Sejarah indonesia meliputi suatu rentang waktu yang sangat panjang yang dimul...
Sejarah indonesia meliputi suatu rentang waktu yang sangat panjang yang dimul...Sejarah indonesia meliputi suatu rentang waktu yang sangat panjang yang dimul...
Sejarah indonesia meliputi suatu rentang waktu yang sangat panjang yang dimul...
 
Perkembanganislamdiindonesia 130204033309-phpapp01 (1)
Perkembanganislamdiindonesia 130204033309-phpapp01 (1)Perkembanganislamdiindonesia 130204033309-phpapp01 (1)
Perkembanganislamdiindonesia 130204033309-phpapp01 (1)
 
Kerajaan Budha di Indonesia
Kerajaan Budha di IndonesiaKerajaan Budha di Indonesia
Kerajaan Budha di Indonesia
 
Kerajaan hindu buddha di nusantara.doc
Kerajaan hindu buddha di nusantara.docKerajaan hindu buddha di nusantara.doc
Kerajaan hindu buddha di nusantara.doc
 

Tugas (pancasila)

  • 1. PANCASILA SEBAGAI KONTEKS SEJARAH PERJUANGAN BANGSA INDONESIA A. PENGANTAR Pancasila sebagai dasar Negara republic Indonesia sebelum di syahkan pada tanggal 18 agustus 1945 oleh PPKI , nilai-nilai telah ada pada bangsa Indonesia sejak zaman dahulu kala sebelum bangsa Indonesia mendirikan Negara , yang berupa nilai -nilai adat istiadat , kebudayaan serta nilai-nilai religious . Nilai-nilai tersebut telah ada dan melekat serta teramalkan dalam sebagai pandangan hidup . Nilai-nilai tersebut kemudian di angkat dan dirumuskan secara formal para pendiri Negara untuk dijadikan sebagai filsafat Negara Indonesia . Nila-nilai yang terkandung dalam pacasila yaitu ; Ketuhanan , kemanusiaan , perstuan ,kerakyatan serta keadilan . Proses terbentuknya Negara dan bangsa Indonesia yaitu sejak zaman batu kemudian timbulnya kerajaan-kerajaan pada abad ke IV , ke V kemudian dasar kebangsaan Indonesia telah mulai Nampak pada abad ke VII , yaitu ketika timbulnya kerajaan sriwijaya dibawah wangsa syailendra di palembang , kemudian kerajaan erlangga dan Majapahit di jawa serta kerajaan-kerajaan lainnya . B. ZAMAN KUTAI Indonesia memasuki zaman sejarah pada tahun 400 M, dengan di temukannya prasasti yang berupa 7 yupa (tiang batu). Masyarakat kutai yang membuka zaman sejarah Indonesia pertama kalinya ini menampilkan nilai-nilai politik , dan ketuhanan dalam bentuk kerajaan , keduri , serta sedekah kepada para brahmana. Dalam zaman kuno (400-1500) terdapat dua kerajaan yang meliputi hampir separuh Indonesia dan seluruh wilayah Indonesia sekarang yaitu kerajaan sriwijaya dan majapahit yang berpusat di jawa . C. ZAMAN SRIWIJAYA Menurut Mr. M. Yamin bahwa berdirinya Negara kebangsaan Indonesia tidak dapat dipisahakan oleh kerajaan-kerajaan lama yang merupakan warisan nenek moyang bangsa Indonesia . Negara kebangsaan Indonesia terbentuk melalui tiga yaitu ; pertama zaman sriwijaya di bwah shailendra (600-1400), yang bercirikan kesatuan , kedua Negara kebangsaan zaman majapahit (1293-1525) , kedua tahap tersebut merupakan Negara kebangsaan Indonesia lama . Negara kebangsaan modern yaitu Negara Indonesia merdeka (sekarang Negara proklamasi 17 agustus 1945) . Pada abad ke VII muncullah suatu kerajaan di Sumatra yaitu kerajaan sriwijaya di bawah kekuasaan bangsa sailendra . dalam bahasa Melayu kuno dan huruf pallawa . kerajaan itu adalah kerajaan maritim yang mengandalkan kekuatan lautnya . Pada zaman itu kerajaan sriwijaya merupakan suatu kerajaan besar yang cukup disegani dikawasaan asia selatan . Agama dan kebudayaan dikembangkan dengan mendirikan suatu universitas agama budha , yang sangat terkenal di Negara lain di asia . D. ZAMAN KERAJAAN-KERAJAAN SEBELUM MAJAPAHIT
  • 2. Sebelum kerajaan Majapahit muncul sebagai suatu kerajaan yang memancangkan nilai -nilai nasionalisme, telah muncul kerajaan-kerajaan di jawa tengah dan jawa timur secara silih berganti . Kerajaan kalingga pada abad ke VII , Sanjaya pada abad ke VIII yang ikut membantu membangun candi kalasan untuk dewa tara dan sebuah wihara untuk pendeta budha didirikan di Jawa Tengah bersama dinasti syailendra (abad ke VII dan IX). Selain kerajaan-kerajaan di jawa tengah tersebut di jawa timur munculah kerajaan-kerajaan isana (pada abad ke IX), darmawangsa (abad ke X) demikian juga kerajaan erlangga pada abad ke XI . Agama yang diakui oleh kerajaan adalah Budha , agama Wisnu dan agama Syiwa yang hidup berdampingan secara damai (Toyibin,1997) . Di wilayah Jawa Timur berdiri pula kerajaan singasari (pada abad ke XIII), yang kemudian sangat erat hubungannya dengan berdirinya kerajaan majapahit .