SlideShare a Scribd company logo
1 of 14
PEMBENTUKAN PETUGASPEMUTAKHIRAN DATA PEMILIH
(PPDP)
PILBUPDEMAK 2020
DEMAK, 22 JUNI 2020
TAHAPAN PEMILIHAN
BUPATI DAN WAKIL BUPATI
DEMAK TAHUN 2020
TAHAPAN PERSIAPAN TAHAPAN
PENYELENGGARAN
TAHAPAN PERSIAPAN
TAHAPAN PERSIAPAN
SOSIALISASI & BIMTEK
1 Nov 2019 – Sept 2020
PEMBENTUKAN BADAN AD HOC
15 Januari – 23 November 2020
PPK
15 Januari – 14 Februari 2020
PPS
15 Februari 2020- 22 Maret 2020
KPPS
1 Oktober – 23 November 2020
PPDP
24 Juni – 14 Juli 2020
PETUGAS PEMUTAKHIRAN DATA PEMILIH
(PPDP)
PILBUP DEMAK 2020
PPDP
Dalam pembentukan PPDP, KPU Kabupaten Demak dapat melakukan
penugasan atau pendelegasian kepada PPS;
PPDP membantu KPU kabupaten dalam melakukan pemutakhiran
data pemilih;
PPDP berasal dari rukun warga, rukun tetangga, dan/atau warga yang
diusulkan PPS setempat;
 PPDP diangkat dan diberhentikan dengan keputusan KPU Kabupaten
Demak;
PPDP berjumlah 1 (satu) orang untuk setiap TPS;
Ada 2206 TPS=2206 PPDP dalam Pilbup Demak 2020;
PPDP
Pembentukan 24 Juni 2020 – 14 Juli 2020;
Masa kerja 15 Juli 2020 – 13 Agustus 2020;
No Waktu Keterangan
1. 24 Juni 2020 – 8 Juli 2020 Pembentukan PPDP
2. 9 Juli 2020 Penetapan PPDP
3. 10 Juli 2020 – 12 Juli 2020 Bimtek PPDP
4. 15 Juli 2020 – 13 Agustus 2020 Coklit
Pengumumkan penetapan PPDP terpilih dapat dilakukan di laman,
media sosial KPU Kabupaten serta papan pengumuman Kantor KPU
Kabupaten, media sosial PPK/PPS, papan pengumuman Kantor
Kecamatan dan tempat-tempat yang mudah dijangkau atau diakses
publik.
KPU Kabupaten menetapkan PPDP dengan keputusan KPU
Kabupaten Demak
PPDP yang telah ditetapkan wajib menandatangani pakta
integritas
PPDP
KEGIATAN PEMBENTUKAN PPDP
a. PPS mengidentifikasi dan memilih calon PPDP
Calon PPDP memenuhi syarat sebagai calon PPDP;
PPS menyediakan formulir pendaftaran PPDP;
Calon PPDP menyerahkan dokumen pemenuhan syarat PPDP;
PPS menerima dokumen pemenuhan syarat calon PPDP;
memeriksa kelengkapan dan kebenaran dokumen persyaratan PPDP;
Calon PPDP memiliki HP android;
PPS memastikan usia PPDP dibawah 50 tahun dan tidak memiliki penyakit
bawaan yang berbahaya
B. Penetapan PPDP
• PPS mencatatkan tiap calon PPDP yang akan bertugas pada TPS tertentu;
• PPS membuat daftar calon PPDP seluruh TPS di desa/kelurahan yang
bersangkutan;
• PPS mengusulkan calon PPDP kepada KPU Kabupaten Demak melalui PPK
untuk diangkat sebagai PPDP;
• KPU Kabupaten Demak membuat Surat Keputusan Penetapan PPDP;
• PPDP menandatangani pakta integritas;
KEGIATAN PEMBENTUKAN PPDP
Tugas, wewenang dan kewajiban PPDP:
a. Membantu KPU Kabupaten Demak dalam melakukan pemutakhiran data;
b. Menerima data pemilih dari KPU Kabupaten Demak melalui PPK dan PPS;
c. Melakukan pemutakhiran data pemilih;
d. Melakukan pencocokan dan penelitian data pemilih;
e. Mendatangi pemilih untuk melakukan pencocokan dan penelitian;
f. Memberikan tanda bukti terdaftar kepada pemilih dan menempelkan tanda
khusus pada rumah pemilih; dan
g. Membuat dan menyampaikan rekapitulasi hasil pencocokan dan penelitian
kepada PPS;
h. Menjaga kerahasiaan Data Pemilih
KEGIATAN PEMBENTUKAN PPDP
PPDP
Syarat PPDP Kelengkapan Dokumen
a. tidak pernah dijatuhi sanksi disiplin pegawai; Surat pernyataan tidak pernah dijatuhi sanksi disiplin pegawai.
b. independen dan tidak berpihak
Surat pernyataan independen dan tidak berpihak pada peserta Pemilihan
Bupati dan Wakil
Bupati Demak Tahun 2020
c. Mampu secara jasmani , rohani dan bebas dari
penyalahgunaan Narkotika
d. memiliki kemampuan dalam mengoperasikan
perangkat teknologi informasi
a. Surat keterangan bebas dari penyalahgunaan narkotika dan surat
kesehatan dari puskesmas atau rumah sakit setempat, atau Surat
Pernyataan mampu secara jasmani,rohani dan bebas dari penyalahgunaan
Narkotika.
b. Surat Pernyataan Bebas Covid-19
Surat pernyataan mampu mengoperasikan perangkat teknologi informasi
Dokumen yang berupa Surat Pernyataan dibuat bermaterai cukup serta di tanda tangani calon PPDP.
Seluruh dokumen disampaikan kepada KPU Kabupaten Demak paling lambat tanggal 08 Juli 2020 sebanyak 2 (dua) rangkap dengan
rincian:
1 (satu) rangkap asli (untuk KPU Kabupaten Demak); dan
DOKUMEN CALON PPDP
• Bio data PPDP
• Surat pernyataan pemenuhan syarat
• Surat pernyataan PPDP Pemilihan Tahun 2020
• Surat pernyataan Bebas Covid-19
• Pakta Integritas PPDP Pemilihan Tahun 2020
• Foto 4x6 = 2 Lembar
Tugas PPK & PPS
• Menekankan Kode Etik;
• Menekankan Tugas, wewenang dan kewajiban Surat pernyataan PPDP
Pemilihan Tahun 2020;
• Menekankan kepada PPDP untuk menggunakan prosedur Covid-19 dalam
melakukan Coklit;
• PPS wajib melaporkan progress pembentukan PPDP setiap hari (exel)
kepada KPU Kabupaten Demak melalui PPK;
• PPK wajib melakukan rekapitulasi progress pendaftaran PPDP setiap hari
kepada KPU
• PPK & PPS wajib mensosialisasikan pembentukan dan Progress pendaftaran
PPDP
Pilkada sehat,
kita selamat
Semoga Bermanfaat

More Related Content

Similar to Bahan Pembentkan PPDP covid Pemilu 2020.pptx

Tata Cara Pemilihan Kepala Desa Untuk pemilihan kades
Tata Cara Pemilihan Kepala Desa Untuk pemilihan kadesTata Cara Pemilihan Kepala Desa Untuk pemilihan kades
Tata Cara Pemilihan Kepala Desa Untuk pemilihan kadessafranjamalpasaribu1
 
PEMUTAKHIRAN DAN PENYUSUNAN DAFTAR PEMILIH PEMILU 2024.pptx
PEMUTAKHIRAN DAN PENYUSUNAN DAFTAR PEMILIH PEMILU 2024.pptxPEMUTAKHIRAN DAN PENYUSUNAN DAFTAR PEMILIH PEMILU 2024.pptx
PEMUTAKHIRAN DAN PENYUSUNAN DAFTAR PEMILIH PEMILU 2024.pptxKPUTTS
 
ISU STRATEGIS DAN POTENSI RAWAN PEMILU 2024.pptx
ISU STRATEGIS DAN POTENSI RAWAN  PEMILU 2024.pptxISU STRATEGIS DAN POTENSI RAWAN  PEMILU 2024.pptx
ISU STRATEGIS DAN POTENSI RAWAN PEMILU 2024.pptxBawasluPacitan
 
(BAWASLU) Materi Pimpinan 12 Mei 2023.pptx
(BAWASLU) Materi Pimpinan 12 Mei 2023.pptx(BAWASLU) Materi Pimpinan 12 Mei 2023.pptx
(BAWASLU) Materi Pimpinan 12 Mei 2023.pptxmuhammadfarikharison
 
Santiajipemilihankepaladesa 120505014157-phpapp02
Santiajipemilihankepaladesa 120505014157-phpapp02Santiajipemilihankepaladesa 120505014157-phpapp02
Santiajipemilihankepaladesa 120505014157-phpapp02dyzas88
 
Bahan-Materi-Pembekalan-Panwaslu Desa Kelurahan di Taman Rajo.ppt
Bahan-Materi-Pembekalan-Panwaslu Desa Kelurahan di Taman Rajo.pptBahan-Materi-Pembekalan-Panwaslu Desa Kelurahan di Taman Rajo.ppt
Bahan-Materi-Pembekalan-Panwaslu Desa Kelurahan di Taman Rajo.pptSutriDestemiElsi
 
MODUL 2 tata Kerja KPPS Untuk Pemilu 2024
MODUL 2 tata Kerja KPPS Untuk Pemilu 2024MODUL 2 tata Kerja KPPS Untuk Pemilu 2024
MODUL 2 tata Kerja KPPS Untuk Pemilu 2024pemdescendonomaju
 
Bimtek Tungsura Petugas KPPS Pemilu 2024.pptx
Bimtek Tungsura Petugas KPPS Pemilu 2024.pptxBimtek Tungsura Petugas KPPS Pemilu 2024.pptx
Bimtek Tungsura Petugas KPPS Pemilu 2024.pptxHahHehHoh
 
PPT MODUL 2 (1) tata cara pemilihan umum.pdf
PPT MODUL 2 (1) tata cara pemilihan umum.pdfPPT MODUL 2 (1) tata cara pemilihan umum.pdf
PPT MODUL 2 (1) tata cara pemilihan umum.pdfmarinahutapea
 
Mekanisme Penanganan DPTb dan DPK.pptx
Mekanisme Penanganan DPTb dan DPK.pptxMekanisme Penanganan DPTb dan DPK.pptx
Mekanisme Penanganan DPTb dan DPK.pptxajipadasugih31
 
TATA KERJA, KODE ETIK, DAN KODE PERILAKU KPPS.pptx
TATA KERJA, KODE ETIK, DAN KODE PERILAKU KPPS.pptxTATA KERJA, KODE ETIK, DAN KODE PERILAKU KPPS.pptx
TATA KERJA, KODE ETIK, DAN KODE PERILAKU KPPS.pptxrinamawatiy
 
Kesiapan penyelenggaraan pemilu 2014
Kesiapan penyelenggaraan pemilu 2014Kesiapan penyelenggaraan pemilu 2014
Kesiapan penyelenggaraan pemilu 2014Election Commision
 
Materi Kaban - Bawaslu - Kirim.pptx
Materi Kaban - Bawaslu - Kirim.pptxMateri Kaban - Bawaslu - Kirim.pptx
Materi Kaban - Bawaslu - Kirim.pptxMisSilirejo1
 
[Materi_rev1] DPTb dan DPK.pdf
[Materi_rev1] DPTb dan DPK.pdf[Materi_rev1] DPTb dan DPK.pdf
[Materi_rev1] DPTb dan DPK.pdfMDTASABILULHAQ
 
[Materi_rev1] DPTb dan DPK RL.pptx
[Materi_rev1] DPTb dan DPK RL.pptx[Materi_rev1] DPTb dan DPK RL.pptx
[Materi_rev1] DPTb dan DPK RL.pptxChipDomino
 
Sosialisasi PPK Depok pemilu 2024 NKRI.pdf
Sosialisasi PPK Depok pemilu 2024 NKRI.pdfSosialisasi PPK Depok pemilu 2024 NKRI.pdf
Sosialisasi PPK Depok pemilu 2024 NKRI.pdfokirmayk
 
PRESENTASI TATA KERJA, KODE ETIK, DAN KODE KPPS TOT.pptx
PRESENTASI TATA KERJA, KODE ETIK, DAN KODE KPPS TOT.pptxPRESENTASI TATA KERJA, KODE ETIK, DAN KODE KPPS TOT.pptx
PRESENTASI TATA KERJA, KODE ETIK, DAN KODE KPPS TOT.pptxNurdinZaky
 
Tata Cara Penyelenggaraan Pemilu
Tata Cara Penyelenggaraan PemiluTata Cara Penyelenggaraan Pemilu
Tata Cara Penyelenggaraan PemiluBijakbertindak
 

Similar to Bahan Pembentkan PPDP covid Pemilu 2020.pptx (20)

Tata Cara Pemilihan Kepala Desa Untuk pemilihan kades
Tata Cara Pemilihan Kepala Desa Untuk pemilihan kadesTata Cara Pemilihan Kepala Desa Untuk pemilihan kades
Tata Cara Pemilihan Kepala Desa Untuk pemilihan kades
 
02. Bintek PPDP.pptx
02. Bintek PPDP.pptx02. Bintek PPDP.pptx
02. Bintek PPDP.pptx
 
PEMUTAKHIRAN DAN PENYUSUNAN DAFTAR PEMILIH PEMILU 2024.pptx
PEMUTAKHIRAN DAN PENYUSUNAN DAFTAR PEMILIH PEMILU 2024.pptxPEMUTAKHIRAN DAN PENYUSUNAN DAFTAR PEMILIH PEMILU 2024.pptx
PEMUTAKHIRAN DAN PENYUSUNAN DAFTAR PEMILIH PEMILU 2024.pptx
 
ISU STRATEGIS DAN POTENSI RAWAN PEMILU 2024.pptx
ISU STRATEGIS DAN POTENSI RAWAN  PEMILU 2024.pptxISU STRATEGIS DAN POTENSI RAWAN  PEMILU 2024.pptx
ISU STRATEGIS DAN POTENSI RAWAN PEMILU 2024.pptx
 
(BAWASLU) Materi Pimpinan 12 Mei 2023.pptx
(BAWASLU) Materi Pimpinan 12 Mei 2023.pptx(BAWASLU) Materi Pimpinan 12 Mei 2023.pptx
(BAWASLU) Materi Pimpinan 12 Mei 2023.pptx
 
Santiajipemilihankepaladesa 120505014157-phpapp02
Santiajipemilihankepaladesa 120505014157-phpapp02Santiajipemilihankepaladesa 120505014157-phpapp02
Santiajipemilihankepaladesa 120505014157-phpapp02
 
Bahan-Materi-Pembekalan-Panwaslu Desa Kelurahan di Taman Rajo.ppt
Bahan-Materi-Pembekalan-Panwaslu Desa Kelurahan di Taman Rajo.pptBahan-Materi-Pembekalan-Panwaslu Desa Kelurahan di Taman Rajo.ppt
Bahan-Materi-Pembekalan-Panwaslu Desa Kelurahan di Taman Rajo.ppt
 
MODUL 2 tata Kerja KPPS Untuk Pemilu 2024
MODUL 2 tata Kerja KPPS Untuk Pemilu 2024MODUL 2 tata Kerja KPPS Untuk Pemilu 2024
MODUL 2 tata Kerja KPPS Untuk Pemilu 2024
 
Bimtek Tungsura Petugas KPPS Pemilu 2024.pptx
Bimtek Tungsura Petugas KPPS Pemilu 2024.pptxBimtek Tungsura Petugas KPPS Pemilu 2024.pptx
Bimtek Tungsura Petugas KPPS Pemilu 2024.pptx
 
PPT MODUL 2 (1) tata cara pemilihan umum.pdf
PPT MODUL 2 (1) tata cara pemilihan umum.pdfPPT MODUL 2 (1) tata cara pemilihan umum.pdf
PPT MODUL 2 (1) tata cara pemilihan umum.pdf
 
Mekanisme Penanganan DPTb dan DPK.pptx
Mekanisme Penanganan DPTb dan DPK.pptxMekanisme Penanganan DPTb dan DPK.pptx
Mekanisme Penanganan DPTb dan DPK.pptx
 
TATA KERJA, KODE ETIK, DAN KODE PERILAKU KPPS.pptx
TATA KERJA, KODE ETIK, DAN KODE PERILAKU KPPS.pptxTATA KERJA, KODE ETIK, DAN KODE PERILAKU KPPS.pptx
TATA KERJA, KODE ETIK, DAN KODE PERILAKU KPPS.pptx
 
Kesiapan penyelenggaraan pemilu 2014
Kesiapan penyelenggaraan pemilu 2014Kesiapan penyelenggaraan pemilu 2014
Kesiapan penyelenggaraan pemilu 2014
 
Materi Kaban - Bawaslu - Kirim.pptx
Materi Kaban - Bawaslu - Kirim.pptxMateri Kaban - Bawaslu - Kirim.pptx
Materi Kaban - Bawaslu - Kirim.pptx
 
PKPU Nomor 8 Tahun 2017
PKPU Nomor 8 Tahun 2017PKPU Nomor 8 Tahun 2017
PKPU Nomor 8 Tahun 2017
 
[Materi_rev1] DPTb dan DPK.pdf
[Materi_rev1] DPTb dan DPK.pdf[Materi_rev1] DPTb dan DPK.pdf
[Materi_rev1] DPTb dan DPK.pdf
 
[Materi_rev1] DPTb dan DPK RL.pptx
[Materi_rev1] DPTb dan DPK RL.pptx[Materi_rev1] DPTb dan DPK RL.pptx
[Materi_rev1] DPTb dan DPK RL.pptx
 
Sosialisasi PPK Depok pemilu 2024 NKRI.pdf
Sosialisasi PPK Depok pemilu 2024 NKRI.pdfSosialisasi PPK Depok pemilu 2024 NKRI.pdf
Sosialisasi PPK Depok pemilu 2024 NKRI.pdf
 
PRESENTASI TATA KERJA, KODE ETIK, DAN KODE KPPS TOT.pptx
PRESENTASI TATA KERJA, KODE ETIK, DAN KODE KPPS TOT.pptxPRESENTASI TATA KERJA, KODE ETIK, DAN KODE KPPS TOT.pptx
PRESENTASI TATA KERJA, KODE ETIK, DAN KODE KPPS TOT.pptx
 
Tata Cara Penyelenggaraan Pemilu
Tata Cara Penyelenggaraan PemiluTata Cara Penyelenggaraan Pemilu
Tata Cara Penyelenggaraan Pemilu
 

Recently uploaded

393479010-POWER-POINT-MODUL-6-ppt.pdf. tugas
393479010-POWER-POINT-MODUL-6-ppt.pdf. tugas393479010-POWER-POINT-MODUL-6-ppt.pdf. tugas
393479010-POWER-POINT-MODUL-6-ppt.pdf. tugaslisapalena
 
PPT ANEMIA pada remaja maupun dewasapptx
PPT ANEMIA pada remaja maupun dewasapptxPPT ANEMIA pada remaja maupun dewasapptx
PPT ANEMIA pada remaja maupun dewasapptxsitifaiza3
 
Instrumen Penelitian dalam pengukuran fenomena .pptx
Instrumen Penelitian dalam pengukuran fenomena .pptxInstrumen Penelitian dalam pengukuran fenomena .pptx
Instrumen Penelitian dalam pengukuran fenomena .pptxZhardestiny
 
Menggunakan Data matematika kelas 7.pptx
Menggunakan Data matematika kelas 7.pptxMenggunakan Data matematika kelas 7.pptx
Menggunakan Data matematika kelas 7.pptxImahMagwa
 
Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...
Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...
Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...Shary Armonitha
 
Contoh Algoritma Asosiasi pada data mining
Contoh Algoritma Asosiasi pada data miningContoh Algoritma Asosiasi pada data mining
Contoh Algoritma Asosiasi pada data miningSamFChaerul
 
Geologi Jawa Timur-Madura Kelompok 6.pdf
Geologi Jawa Timur-Madura Kelompok 6.pdfGeologi Jawa Timur-Madura Kelompok 6.pdf
Geologi Jawa Timur-Madura Kelompok 6.pdfAuliaAulia63
 
KISI KISI PSAJ IPS KLS IX 2324.docskskkks
KISI KISI PSAJ IPS KLS IX 2324.docskskkksKISI KISI PSAJ IPS KLS IX 2324.docskskkks
KISI KISI PSAJ IPS KLS IX 2324.docskskkksdanzztzy405
 
UKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptx
UKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptxUKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptx
UKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptxzidanlbs25
 

Recently uploaded (9)

393479010-POWER-POINT-MODUL-6-ppt.pdf. tugas
393479010-POWER-POINT-MODUL-6-ppt.pdf. tugas393479010-POWER-POINT-MODUL-6-ppt.pdf. tugas
393479010-POWER-POINT-MODUL-6-ppt.pdf. tugas
 
PPT ANEMIA pada remaja maupun dewasapptx
PPT ANEMIA pada remaja maupun dewasapptxPPT ANEMIA pada remaja maupun dewasapptx
PPT ANEMIA pada remaja maupun dewasapptx
 
Instrumen Penelitian dalam pengukuran fenomena .pptx
Instrumen Penelitian dalam pengukuran fenomena .pptxInstrumen Penelitian dalam pengukuran fenomena .pptx
Instrumen Penelitian dalam pengukuran fenomena .pptx
 
Menggunakan Data matematika kelas 7.pptx
Menggunakan Data matematika kelas 7.pptxMenggunakan Data matematika kelas 7.pptx
Menggunakan Data matematika kelas 7.pptx
 
Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...
Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...
Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...
 
Contoh Algoritma Asosiasi pada data mining
Contoh Algoritma Asosiasi pada data miningContoh Algoritma Asosiasi pada data mining
Contoh Algoritma Asosiasi pada data mining
 
Geologi Jawa Timur-Madura Kelompok 6.pdf
Geologi Jawa Timur-Madura Kelompok 6.pdfGeologi Jawa Timur-Madura Kelompok 6.pdf
Geologi Jawa Timur-Madura Kelompok 6.pdf
 
KISI KISI PSAJ IPS KLS IX 2324.docskskkks
KISI KISI PSAJ IPS KLS IX 2324.docskskkksKISI KISI PSAJ IPS KLS IX 2324.docskskkks
KISI KISI PSAJ IPS KLS IX 2324.docskskkks
 
UKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptx
UKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptxUKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptx
UKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptx
 

Bahan Pembentkan PPDP covid Pemilu 2020.pptx

  • 1. PEMBENTUKAN PETUGASPEMUTAKHIRAN DATA PEMILIH (PPDP) PILBUPDEMAK 2020 DEMAK, 22 JUNI 2020
  • 2. TAHAPAN PEMILIHAN BUPATI DAN WAKIL BUPATI DEMAK TAHUN 2020 TAHAPAN PERSIAPAN TAHAPAN PENYELENGGARAN TAHAPAN PERSIAPAN
  • 3. TAHAPAN PERSIAPAN SOSIALISASI & BIMTEK 1 Nov 2019 – Sept 2020 PEMBENTUKAN BADAN AD HOC 15 Januari – 23 November 2020 PPK 15 Januari – 14 Februari 2020 PPS 15 Februari 2020- 22 Maret 2020 KPPS 1 Oktober – 23 November 2020 PPDP 24 Juni – 14 Juli 2020
  • 4. PETUGAS PEMUTAKHIRAN DATA PEMILIH (PPDP) PILBUP DEMAK 2020
  • 5. PPDP Dalam pembentukan PPDP, KPU Kabupaten Demak dapat melakukan penugasan atau pendelegasian kepada PPS; PPDP membantu KPU kabupaten dalam melakukan pemutakhiran data pemilih; PPDP berasal dari rukun warga, rukun tetangga, dan/atau warga yang diusulkan PPS setempat;  PPDP diangkat dan diberhentikan dengan keputusan KPU Kabupaten Demak; PPDP berjumlah 1 (satu) orang untuk setiap TPS; Ada 2206 TPS=2206 PPDP dalam Pilbup Demak 2020;
  • 6. PPDP Pembentukan 24 Juni 2020 – 14 Juli 2020; Masa kerja 15 Juli 2020 – 13 Agustus 2020; No Waktu Keterangan 1. 24 Juni 2020 – 8 Juli 2020 Pembentukan PPDP 2. 9 Juli 2020 Penetapan PPDP 3. 10 Juli 2020 – 12 Juli 2020 Bimtek PPDP 4. 15 Juli 2020 – 13 Agustus 2020 Coklit
  • 7. Pengumumkan penetapan PPDP terpilih dapat dilakukan di laman, media sosial KPU Kabupaten serta papan pengumuman Kantor KPU Kabupaten, media sosial PPK/PPS, papan pengumuman Kantor Kecamatan dan tempat-tempat yang mudah dijangkau atau diakses publik. KPU Kabupaten menetapkan PPDP dengan keputusan KPU Kabupaten Demak PPDP yang telah ditetapkan wajib menandatangani pakta integritas PPDP
  • 8. KEGIATAN PEMBENTUKAN PPDP a. PPS mengidentifikasi dan memilih calon PPDP Calon PPDP memenuhi syarat sebagai calon PPDP; PPS menyediakan formulir pendaftaran PPDP; Calon PPDP menyerahkan dokumen pemenuhan syarat PPDP; PPS menerima dokumen pemenuhan syarat calon PPDP; memeriksa kelengkapan dan kebenaran dokumen persyaratan PPDP; Calon PPDP memiliki HP android; PPS memastikan usia PPDP dibawah 50 tahun dan tidak memiliki penyakit bawaan yang berbahaya
  • 9. B. Penetapan PPDP • PPS mencatatkan tiap calon PPDP yang akan bertugas pada TPS tertentu; • PPS membuat daftar calon PPDP seluruh TPS di desa/kelurahan yang bersangkutan; • PPS mengusulkan calon PPDP kepada KPU Kabupaten Demak melalui PPK untuk diangkat sebagai PPDP; • KPU Kabupaten Demak membuat Surat Keputusan Penetapan PPDP; • PPDP menandatangani pakta integritas; KEGIATAN PEMBENTUKAN PPDP
  • 10. Tugas, wewenang dan kewajiban PPDP: a. Membantu KPU Kabupaten Demak dalam melakukan pemutakhiran data; b. Menerima data pemilih dari KPU Kabupaten Demak melalui PPK dan PPS; c. Melakukan pemutakhiran data pemilih; d. Melakukan pencocokan dan penelitian data pemilih; e. Mendatangi pemilih untuk melakukan pencocokan dan penelitian; f. Memberikan tanda bukti terdaftar kepada pemilih dan menempelkan tanda khusus pada rumah pemilih; dan g. Membuat dan menyampaikan rekapitulasi hasil pencocokan dan penelitian kepada PPS; h. Menjaga kerahasiaan Data Pemilih KEGIATAN PEMBENTUKAN PPDP
  • 11. PPDP Syarat PPDP Kelengkapan Dokumen a. tidak pernah dijatuhi sanksi disiplin pegawai; Surat pernyataan tidak pernah dijatuhi sanksi disiplin pegawai. b. independen dan tidak berpihak Surat pernyataan independen dan tidak berpihak pada peserta Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Demak Tahun 2020 c. Mampu secara jasmani , rohani dan bebas dari penyalahgunaan Narkotika d. memiliki kemampuan dalam mengoperasikan perangkat teknologi informasi a. Surat keterangan bebas dari penyalahgunaan narkotika dan surat kesehatan dari puskesmas atau rumah sakit setempat, atau Surat Pernyataan mampu secara jasmani,rohani dan bebas dari penyalahgunaan Narkotika. b. Surat Pernyataan Bebas Covid-19 Surat pernyataan mampu mengoperasikan perangkat teknologi informasi Dokumen yang berupa Surat Pernyataan dibuat bermaterai cukup serta di tanda tangani calon PPDP. Seluruh dokumen disampaikan kepada KPU Kabupaten Demak paling lambat tanggal 08 Juli 2020 sebanyak 2 (dua) rangkap dengan rincian: 1 (satu) rangkap asli (untuk KPU Kabupaten Demak); dan
  • 12. DOKUMEN CALON PPDP • Bio data PPDP • Surat pernyataan pemenuhan syarat • Surat pernyataan PPDP Pemilihan Tahun 2020 • Surat pernyataan Bebas Covid-19 • Pakta Integritas PPDP Pemilihan Tahun 2020 • Foto 4x6 = 2 Lembar
  • 13. Tugas PPK & PPS • Menekankan Kode Etik; • Menekankan Tugas, wewenang dan kewajiban Surat pernyataan PPDP Pemilihan Tahun 2020; • Menekankan kepada PPDP untuk menggunakan prosedur Covid-19 dalam melakukan Coklit; • PPS wajib melaporkan progress pembentukan PPDP setiap hari (exel) kepada KPU Kabupaten Demak melalui PPK; • PPK wajib melakukan rekapitulasi progress pendaftaran PPDP setiap hari kepada KPU • PPK & PPS wajib mensosialisasikan pembentukan dan Progress pendaftaran PPDP