SlideShare a Scribd company logo
1 of 12
DOSEN MATA KULIAH: DEWI
NOPISKA L, M. Keb
Kelompok 3:
1. Hilda Rahayu (PO7124122-0055)
2. Risa (PO7124122-0056)
3. Dewi Sulfia (PO7124122-0058)
4. Risnanda Utami (PO7124122-0113)
PEMANTAUAN IBU DAN
JANIN
SIMULASI PEMERIKSAAN
USG DAN CTG
EVIDENCE BASED MIDWIFERY
PROGRAM STUDI D IV KEBIDANAN
ALIH JENJANG KEBIDANAN
POLTEKKES KEMENKES JAMBI
TAHUN AJARAN 2022/2023
Simulasi Pemeriksaan USG
dan CTG
PENDAHU
LUAN
Merupakan teknologi kompleks yang
diterapkan untuk pengawasan janin
selama kehamilan, dan persalinan
Suatu alat dalam dunia kedokteran yang
memanfaatkan gelombang ultrasnonik
Ultrasonografi (USG)
.
Bertujuan untuk membantu
mendiagnosis perkembangan janin
disetiap trimester
Cardiotocography (CTG)
.
Diperlukan apabila ibu hamil mengalami
kondisi yang di anggap dapat membahayakan
persalinan atau bayi dalam kandungan,
misanya diabetes atau tekanan darah tinggi.
Indikasi merupakan salah satu persyaratan penting yang harus
dipenuhi sebelum pemeriksan usg dilakukan . Dalam Bidang
Obstetri, Indikasi Yang Dianut Adalah Melakukan Pemeriksaan
USG Begitu Diketahui Hamil,
INDIKASI -
ULTRASONOGRAFI (USG)
Penapisan pada trimester pertama dan kedua , serta
pemeriksaan tambahan yang diperlukan untuk memantau
tumbuh kembang janin.
Cuci tangan sebelum dan setelah kontak langsung
dengan pasien , setelah kontak dengan daerah atau
cairan tubuh lainnya, dan setelah melepas sarung
tangan . Peralatan yang dipakai cukup dibersihkan
dengan alkohol 70%
Persiapan Pemeriksaan
01
 Hidupkan peralatan USG sesuai dengan tata cara
yang dianjurkan oleh pabrik pembuat peralatan
tersebut
 Perhatikan tegangan listrik pada kamar USG
 Setiap kali selesai melakukan peemriksaan USG,
bersihkan semua peralatan dengan hati-hati
terutama pada transduser (penjejak) yang mudah
rusak
Persiapan Alat
02
 Pasien harus memperoleh informasi yang
cukup mengenai pemeriksaan USG
 Pastikan bahwa pasien benar-benar telah
mengerti dan memberikan persetujuan untuk
dilakukan pemeriksaan USG
 Terangkan secara benar dan penuh pengertian
bahwa USG bukanlah suatu alat yang dapat
melihat seluruh tubuh janin atau organ
Persiapan Pasien
03
PERSIAPAN DAN
TEKNIK
PEMERIKSAAN
Teknik
Pemeriksaan USG Setelah pasien tidur terlentang, perut bagian
bawah ditampakkan dengan batas bawah
setinggi tepi atas rambut pubis, batas atas
setinggi sternum, dan batas lateral sampai tepi
abdomen.
Letakkan kertas tissue besar pada perut
bagian bawah dan bagian atas untuk
melindungi pakaian ibu dari jelly yang
dipakai. Taruh jelly secukupnya pada
kulit perut.
Lakukan pemeriksaan secara sistematis.
Pertama gerakkan transduser secara
longitudinal ke atas dan ke bawah,
selanjutnya transduser digerakkan
kembali kearah atas.
Lakukan pemeriksaan secara sistematis.
Pertama gerakkan transduser secara
longitudinal ke atas dan ke bawah, selanjutnya
transduser digerakkan kembali kearah atas.
CARDIOTOCOGRHAPY (CTG)
1. Mesin Cardiotocogrhapy
2. Transduser dengan probe Ultrasonografi
3. Transduser dengan Tocodynamometer
4. Gel
5. Sabuk elastis
6. Kertas CTG
Persiapan Alat
 Memberi penjelasan kepada pasien mengenai prosedur CTG dan
meminta informend consent.
 Meminta pasien untuk mengosongkan kandung kemih
 Melakukan palpasi abdomen untuk menentukan posisi janin
 Mempersiapkan posisi yang nyaman. Posisi pasien yang
direkomendasikan untuk CTG adalah posisi berbaring pada sisi
Persiapan Pasien
Prosedural CTG
1. Posisikan pasien pada posisi lateral, setengah duduk, atau tegak
2. Tempatkan trasduser tocodynamometer pada fundus uteri dan melihat baseline tonus uterus istirahat
3. Tempatkan sabuk elastis mengelilingi perut ibu untuk fiksasi transduser tocodynamomete
4. Berikan gel pada transduser ultrasonografi
5. Konfirmasi denyut janin sesuai dengan posisi punggung janin
6. Tempatkan transduser ultarsonografi pada posisi terdengarnya denyut janin yang paing keras
7. Tempatkan sabuk elastis mengelilingi perut ibu untuk fiksasi transduser ultrasonografi
8. Alat CTG diatur pada kecepatan 1 cm/menit
9. Validasi jam dan tanggal
10.Berikan identitas pada kertas CTG
11.Jika dilakukan CTG antepartum dengan metode non-stress test, intruksikan pasien untuk menekan tombol ketika janin
bergerak saat pemeriksaan berlangsung.
12.Mulai perekaman pada mesih CTG
13.Pastikan CTG berfungsi dengan baik dan hasilperekaman dapat diinterpretasi sebelum meninggalkan pasien
14.Evaluasi hasil ctg dalam 10 menit
15.Jika dalam 10 menit fetus tidak aktif, stimulasi fetus dengan mengubah posisi ibu
16.Jika terdapat akselerasi 15 denyut per menit yang berlangsung 15 detik dan kondisi ibu stabil, lanjutkan monitor selama 20
menit
Terdapat 4 hal dasar yang perlu di evaluasi pada
hasil pemeriksaan CTG
PEMBACAAN
HASIL
CTG
Baseline (garis
dasar) denyut
jantung
A Variabilitas
Merupakan
jangkauan
besarnya
amplitudo denyut
jantung dalam
segmen 1 menit
B
Akselerasi : Peningka
tan cepat denyut jant
ung melebihi garis da
sar dengan onset pu
ncak kurang dari 30 d
etik, amplitudo >15 d
enyut per menit, den
gan durasi 15 detik hi
ngga 10 menit
C
Deselerasi
Peningkatan cepat
denyut jantung
melebihi garis dasar
dengan onset puncak
kurang dari 30 detik,
amplitudo >15 denyut
per menit, dengan
durasi 15 detik hingga
Klasifikasi Hasil Cardiotocography Intrapartum
Pola normal: baseline normal,
variabilitas normal, tidak
terdapat akselerasi atau
deselerasi
Pola yang dicurigai: Terdapat
abnormalitas pada hasil
cardiotocography tapi tidak
memenuhi kriteria karakteristik
patologis
Pola Patologis
Follow Up
HASIL CTG
Follow Up
Cardiotocography
Intrapartum
Follow Up CTG Non-
Stress Test
Antepartum
.
Follow Up
Cardiotocography
Contraction Stress
Test Antepartum
TERIMA
KASIH

More Related Content

What's hot

12. pengkajian fetal -
12. pengkajian fetal -12. pengkajian fetal -
12. pengkajian fetal -Devi Narti
 
Caput succedaneum dan cephalhematoma
Caput succedaneum dan cephalhematomaCaput succedaneum dan cephalhematoma
Caput succedaneum dan cephalhematomaFuji Astuti
 
Pengkajian data pada balita, dan Anak Prasekolah
Pengkajian data pada balita, dan Anak PrasekolahPengkajian data pada balita, dan Anak Prasekolah
Pengkajian data pada balita, dan Anak Prasekolahpjj_kemenkes
 
Modul 4 kb 1 kebutuhan fisiologis ibu bersalin
Modul 4 kb 1   kebutuhan fisiologis ibu bersalinModul 4 kb 1   kebutuhan fisiologis ibu bersalin
Modul 4 kb 1 kebutuhan fisiologis ibu bersalinpjj_kemenkes
 
Kegawat daruratan pada neonatal
Kegawat daruratan pada neonatalKegawat daruratan pada neonatal
Kegawat daruratan pada neonatalIrma Delima
 
Pilihan Metode Kontrasepsi
Pilihan Metode Kontrasepsi Pilihan Metode Kontrasepsi
Pilihan Metode Kontrasepsi Aan Erlian
 
refrat persalinan normal ( 2-08-2013 RSUD SERANG )
 refrat  persalinan normal ( 2-08-2013 RSUD SERANG ) refrat  persalinan normal ( 2-08-2013 RSUD SERANG )
refrat persalinan normal ( 2-08-2013 RSUD SERANG )Dea Noviana
 
Pre eklamsia/Eklamsia Pada Masa Nifas
Pre eklamsia/Eklamsia Pada Masa NifasPre eklamsia/Eklamsia Pada Masa Nifas
Pre eklamsia/Eklamsia Pada Masa Nifaspowerpoint2910
 
5. PENGANTAR PELATIHAN USG OBSTETRI DASAR TERBATAS VER4 - POKJA USG POGI.pptx
5. PENGANTAR PELATIHAN USG OBSTETRI DASAR TERBATAS VER4 - POKJA USG POGI.pptx5. PENGANTAR PELATIHAN USG OBSTETRI DASAR TERBATAS VER4 - POKJA USG POGI.pptx
5. PENGANTAR PELATIHAN USG OBSTETRI DASAR TERBATAS VER4 - POKJA USG POGI.pptxssuserc493fe1
 
Perdarahan Post Partum
Perdarahan Post PartumPerdarahan Post Partum
Perdarahan Post PartumIsma Nur'aini
 
Kegawatdaruratan Masa Persalinan Kala III dan IV
Kegawatdaruratan Masa Persalinan Kala III dan IVKegawatdaruratan Masa Persalinan Kala III dan IV
Kegawatdaruratan Masa Persalinan Kala III dan IVpjj_kemenkes
 
Praktikum 2 PWS-KIA
Praktikum 2 PWS-KIAPraktikum 2 PWS-KIA
Praktikum 2 PWS-KIApjj_kemenkes
 
SKRINING DAN DETEKSI DINI PADA IBU BERSALIN
SKRINING DAN DETEKSI DINI PADA IBU BERSALINSKRINING DAN DETEKSI DINI PADA IBU BERSALIN
SKRINING DAN DETEKSI DINI PADA IBU BERSALINLilis c'Ben
 
Asuhan intranatal di komunitas
Asuhan intranatal di komunitasAsuhan intranatal di komunitas
Asuhan intranatal di komunitasBayu Fijrie
 

What's hot (20)

12. pengkajian fetal -
12. pengkajian fetal -12. pengkajian fetal -
12. pengkajian fetal -
 
Caput succedaneum dan cephalhematoma
Caput succedaneum dan cephalhematomaCaput succedaneum dan cephalhematoma
Caput succedaneum dan cephalhematoma
 
Pengkajian data pada balita, dan Anak Prasekolah
Pengkajian data pada balita, dan Anak PrasekolahPengkajian data pada balita, dan Anak Prasekolah
Pengkajian data pada balita, dan Anak Prasekolah
 
Distosia bahu
Distosia bahuDistosia bahu
Distosia bahu
 
Modul 4 kb 1 kebutuhan fisiologis ibu bersalin
Modul 4 kb 1   kebutuhan fisiologis ibu bersalinModul 4 kb 1   kebutuhan fisiologis ibu bersalin
Modul 4 kb 1 kebutuhan fisiologis ibu bersalin
 
Kegawat daruratan pada neonatal
Kegawat daruratan pada neonatalKegawat daruratan pada neonatal
Kegawat daruratan pada neonatal
 
Pilihan Metode Kontrasepsi
Pilihan Metode Kontrasepsi Pilihan Metode Kontrasepsi
Pilihan Metode Kontrasepsi
 
PROSES KEHAMILAN
PROSES KEHAMILANPROSES KEHAMILAN
PROSES KEHAMILAN
 
refrat persalinan normal ( 2-08-2013 RSUD SERANG )
 refrat  persalinan normal ( 2-08-2013 RSUD SERANG ) refrat  persalinan normal ( 2-08-2013 RSUD SERANG )
refrat persalinan normal ( 2-08-2013 RSUD SERANG )
 
Partus Lama final
Partus Lama finalPartus Lama final
Partus Lama final
 
Pre eklamsia/Eklamsia Pada Masa Nifas
Pre eklamsia/Eklamsia Pada Masa NifasPre eklamsia/Eklamsia Pada Masa Nifas
Pre eklamsia/Eklamsia Pada Masa Nifas
 
5. PENGANTAR PELATIHAN USG OBSTETRI DASAR TERBATAS VER4 - POKJA USG POGI.pptx
5. PENGANTAR PELATIHAN USG OBSTETRI DASAR TERBATAS VER4 - POKJA USG POGI.pptx5. PENGANTAR PELATIHAN USG OBSTETRI DASAR TERBATAS VER4 - POKJA USG POGI.pptx
5. PENGANTAR PELATIHAN USG OBSTETRI DASAR TERBATAS VER4 - POKJA USG POGI.pptx
 
Perdarahan Post Partum
Perdarahan Post PartumPerdarahan Post Partum
Perdarahan Post Partum
 
Kegawatdaruratan Masa Persalinan Kala III dan IV
Kegawatdaruratan Masa Persalinan Kala III dan IVKegawatdaruratan Masa Persalinan Kala III dan IV
Kegawatdaruratan Masa Persalinan Kala III dan IV
 
Pijat oksitosin
Pijat oksitosinPijat oksitosin
Pijat oksitosin
 
Keluarga berencana
Keluarga berencanaKeluarga berencana
Keluarga berencana
 
Kelainan his
Kelainan hisKelainan his
Kelainan his
 
Praktikum 2 PWS-KIA
Praktikum 2 PWS-KIAPraktikum 2 PWS-KIA
Praktikum 2 PWS-KIA
 
SKRINING DAN DETEKSI DINI PADA IBU BERSALIN
SKRINING DAN DETEKSI DINI PADA IBU BERSALINSKRINING DAN DETEKSI DINI PADA IBU BERSALIN
SKRINING DAN DETEKSI DINI PADA IBU BERSALIN
 
Asuhan intranatal di komunitas
Asuhan intranatal di komunitasAsuhan intranatal di komunitas
Asuhan intranatal di komunitas
 

Similar to Simulasi USG dan CTG

PENGGUNAAN TEKNOLOGI PADA KEHAMILAN KOMPLIKASI.pptx
PENGGUNAAN TEKNOLOGI PADA KEHAMILAN  KOMPLIKASI.pptxPENGGUNAAN TEKNOLOGI PADA KEHAMILAN  KOMPLIKASI.pptx
PENGGUNAAN TEKNOLOGI PADA KEHAMILAN KOMPLIKASI.pptxDianSiregar10
 
Pemeriksaan diagnostik
Pemeriksaan diagnostik Pemeriksaan diagnostik
Pemeriksaan diagnostik Rahayu Pratiwi
 
Standar 9 kala 1
Standar 9 kala 1Standar 9 kala 1
Standar 9 kala 1Icha Reza
 
Persiapan Pemeriksaan USG Ultrasonografi
Persiapan Pemeriksaan USG UltrasonografiPersiapan Pemeriksaan USG Ultrasonografi
Persiapan Pemeriksaan USG Ultrasonografiaulia rahmah
 
Pelayanan Intranatal Poltekkes Surakarta
Pelayanan Intranatal Poltekkes SurakartaPelayanan Intranatal Poltekkes Surakarta
Pelayanan Intranatal Poltekkes SurakartaYunita Dipra
 
PPT USG_TANTRI.pptxcskmvmwmwmfwpg,w[e,g[ep,ep,
PPT USG_TANTRI.pptxcskmvmwmwmfwpg,w[e,g[ep,ep,PPT USG_TANTRI.pptxcskmvmwmwmfwpg,w[e,g[ep,ep,
PPT USG_TANTRI.pptxcskmvmwmwmfwpg,w[e,g[ep,ep,BramantyoDwiHandjono
 
KUNJUNGAN AWAL.pada saat awal kehamilann
KUNJUNGAN AWAL.pada saat awal kehamilannKUNJUNGAN AWAL.pada saat awal kehamilann
KUNJUNGAN AWAL.pada saat awal kehamilannDwiNormaR
 
Penatalaksanaan Asuhan Kegawatdaruratan Persalinan Kala I dan II
Penatalaksanaan Asuhan Kegawatdaruratan Persalinan Kala I dan IIPenatalaksanaan Asuhan Kegawatdaruratan Persalinan Kala I dan II
Penatalaksanaan Asuhan Kegawatdaruratan Persalinan Kala I dan IIpjj_kemenkes
 
Workshop Pendidikan dan Pelatihan Ultrasonik Kebidanan Bagi Profesi Kesehata...
Workshop Pendidikan dan Pelatihan Ultrasonik Kebidanan  Bagi Profesi Kesehata...Workshop Pendidikan dan Pelatihan Ultrasonik Kebidanan  Bagi Profesi Kesehata...
Workshop Pendidikan dan Pelatihan Ultrasonik Kebidanan Bagi Profesi Kesehata...Dokter Tekno
 
Asuhan intranatal di kebidanan komunitas
Asuhan intranatal di kebidanan komunitasAsuhan intranatal di kebidanan komunitas
Asuhan intranatal di kebidanan komunitasNindi Yulianti
 
Ketrampilan dasar Kebidanan pemeriksaan diagnostik
Ketrampilan dasar Kebidanan pemeriksaan diagnostikKetrampilan dasar Kebidanan pemeriksaan diagnostik
Ketrampilan dasar Kebidanan pemeriksaan diagnostikSisko Sipir
 
Breech presentation in pregnancy 2
Breech presentation in pregnancy 2 Breech presentation in pregnancy 2
Breech presentation in pregnancy 2 Aina Najihah
 
USG new dr umum.ppt
USG new dr umum.pptUSG new dr umum.ppt
USG new dr umum.pptHanifReza7
 

Similar to Simulasi USG dan CTG (20)

PENGGUNAAN TEKNOLOGI PADA KEHAMILAN KOMPLIKASI.pptx
PENGGUNAAN TEKNOLOGI PADA KEHAMILAN  KOMPLIKASI.pptxPENGGUNAAN TEKNOLOGI PADA KEHAMILAN  KOMPLIKASI.pptx
PENGGUNAAN TEKNOLOGI PADA KEHAMILAN KOMPLIKASI.pptx
 
Pemeriksaan diagnostik
Pemeriksaan diagnostik Pemeriksaan diagnostik
Pemeriksaan diagnostik
 
Standar 9 kala 1
Standar 9 kala 1Standar 9 kala 1
Standar 9 kala 1
 
Persiapan Pemeriksaan USG Ultrasonografi
Persiapan Pemeriksaan USG UltrasonografiPersiapan Pemeriksaan USG Ultrasonografi
Persiapan Pemeriksaan USG Ultrasonografi
 
Pelayanan Intranatal Poltekkes Surakarta
Pelayanan Intranatal Poltekkes SurakartaPelayanan Intranatal Poltekkes Surakarta
Pelayanan Intranatal Poltekkes Surakarta
 
PPT USG_TANTRI.pptxcskmvmwmwmfwpg,w[e,g[ep,ep,
PPT USG_TANTRI.pptxcskmvmwmwmfwpg,w[e,g[ep,ep,PPT USG_TANTRI.pptxcskmvmwmwmfwpg,w[e,g[ep,ep,
PPT USG_TANTRI.pptxcskmvmwmwmfwpg,w[e,g[ep,ep,
 
KUNJUNGAN AWAL.pada saat awal kehamilann
KUNJUNGAN AWAL.pada saat awal kehamilannKUNJUNGAN AWAL.pada saat awal kehamilann
KUNJUNGAN AWAL.pada saat awal kehamilann
 
Penatalaksanaan Asuhan Kegawatdaruratan Persalinan Kala I dan II
Penatalaksanaan Asuhan Kegawatdaruratan Persalinan Kala I dan IIPenatalaksanaan Asuhan Kegawatdaruratan Persalinan Kala I dan II
Penatalaksanaan Asuhan Kegawatdaruratan Persalinan Kala I dan II
 
Workshop Pendidikan dan Pelatihan Ultrasonik Kebidanan Bagi Profesi Kesehata...
Workshop Pendidikan dan Pelatihan Ultrasonik Kebidanan  Bagi Profesi Kesehata...Workshop Pendidikan dan Pelatihan Ultrasonik Kebidanan  Bagi Profesi Kesehata...
Workshop Pendidikan dan Pelatihan Ultrasonik Kebidanan Bagi Profesi Kesehata...
 
256898838 copy-of-askeb-bulin
256898838 copy-of-askeb-bulin256898838 copy-of-askeb-bulin
256898838 copy-of-askeb-bulin
 
Asuhan intranatal di kebidanan komunitas
Asuhan intranatal di kebidanan komunitasAsuhan intranatal di kebidanan komunitas
Asuhan intranatal di kebidanan komunitas
 
Nure makalah
Nure makalahNure makalah
Nure makalah
 
Ketrampilan dasar Kebidanan pemeriksaan diagnostik
Ketrampilan dasar Kebidanan pemeriksaan diagnostikKetrampilan dasar Kebidanan pemeriksaan diagnostik
Ketrampilan dasar Kebidanan pemeriksaan diagnostik
 
Breech presentation in pregnancy 2
Breech presentation in pregnancy 2 Breech presentation in pregnancy 2
Breech presentation in pregnancy 2
 
Resusitasi Neonatus.pdf
Resusitasi Neonatus.pdfResusitasi Neonatus.pdf
Resusitasi Neonatus.pdf
 
ashen kebidan.pptx
ashen kebidan.pptxashen kebidan.pptx
ashen kebidan.pptx
 
asuhan kebidan.pptx
asuhan kebidan.pptxasuhan kebidan.pptx
asuhan kebidan.pptx
 
USG new dr umum.ppt
USG new dr umum.pptUSG new dr umum.ppt
USG new dr umum.ppt
 
Distosia
DistosiaDistosia
Distosia
 
loogbook salin.docx
loogbook salin.docxloogbook salin.docx
loogbook salin.docx
 

Recently uploaded

ALERGI MAKANAN - ALERMUN dokter doktor subi.pptx
ALERGI MAKANAN - ALERMUN dokter doktor subi.pptxALERGI MAKANAN - ALERMUN dokter doktor subi.pptx
ALERGI MAKANAN - ALERMUN dokter doktor subi.pptxmarodotodo
 
Materi Elektroterapi Fisioterapi Interrupted Galvanic (Exponential) Current
Materi Elektroterapi Fisioterapi Interrupted Galvanic (Exponential) CurrentMateri Elektroterapi Fisioterapi Interrupted Galvanic (Exponential) Current
Materi Elektroterapi Fisioterapi Interrupted Galvanic (Exponential) Currentaditya romadhon
 
PB I KONSEP DASAR KESEHATAN REPRODUKSI (1).pptx
PB I KONSEP DASAR KESEHATAN REPRODUKSI (1).pptxPB I KONSEP DASAR KESEHATAN REPRODUKSI (1).pptx
PB I KONSEP DASAR KESEHATAN REPRODUKSI (1).pptxHikmaLavigne
 
Rancangan Aksi_ Si IMAAM ( Sistem Informasi Manajemen Aset dan Alat Medis di ...
Rancangan Aksi_ Si IMAAM ( Sistem Informasi Manajemen Aset dan Alat Medis di ...Rancangan Aksi_ Si IMAAM ( Sistem Informasi Manajemen Aset dan Alat Medis di ...
Rancangan Aksi_ Si IMAAM ( Sistem Informasi Manajemen Aset dan Alat Medis di ...Arif Fahmi
 
MANASIK KESEHATAN HAJI KOTA DEPOK TAHUN 2024
MANASIK KESEHATAN HAJI KOTA DEPOK TAHUN 2024MANASIK KESEHATAN HAJI KOTA DEPOK TAHUN 2024
MANASIK KESEHATAN HAJI KOTA DEPOK TAHUN 2024Zakiah dr
 
konsep keperawatan kritis dan asuhan keperawatan kritis
konsep keperawatan kritis dan asuhan keperawatan kritiskonsep keperawatan kritis dan asuhan keperawatan kritis
konsep keperawatan kritis dan asuhan keperawatan kritisfidel377036
 
dokumen.tips_pap-smear-ppt-final.pptx_iva pap smear
dokumen.tips_pap-smear-ppt-final.pptx_iva pap smeardokumen.tips_pap-smear-ppt-final.pptx_iva pap smear
dokumen.tips_pap-smear-ppt-final.pptx_iva pap smearprofesibidan2
 
ASUHAN KEPERAWATAN NYERI AKUT 2023 STIKES DIAN HUSADA
ASUHAN KEPERAWATAN NYERI AKUT 2023 STIKES DIAN HUSADAASUHAN KEPERAWATAN NYERI AKUT 2023 STIKES DIAN HUSADA
ASUHAN KEPERAWATAN NYERI AKUT 2023 STIKES DIAN HUSADARismaZulfiani
 
KONSEP KELUARGA SEJAHTERA tugas keperawatan keluarga.pptx
KONSEP KELUARGA SEJAHTERA tugas keperawatan keluarga.pptxKONSEP KELUARGA SEJAHTERA tugas keperawatan keluarga.pptx
KONSEP KELUARGA SEJAHTERA tugas keperawatan keluarga.pptxmade406432
 
jenis-jenis Data dalam bidang epidemiologi
jenis-jenis Data dalam bidang epidemiologijenis-jenis Data dalam bidang epidemiologi
jenis-jenis Data dalam bidang epidemiologissuser7c01e3
 
Parasitologi-dan-Mikrobiologi-Pertemuan-4.ppt
Parasitologi-dan-Mikrobiologi-Pertemuan-4.pptParasitologi-dan-Mikrobiologi-Pertemuan-4.ppt
Parasitologi-dan-Mikrobiologi-Pertemuan-4.pptStevenSamuelBangun
 
081-388-333-722 Toko Jual Alat Bantu Seks Penis Ikat Pinggang Di SUrabaya Cod
081-388-333-722 Toko Jual Alat Bantu Seks Penis Ikat Pinggang Di SUrabaya Cod081-388-333-722 Toko Jual Alat Bantu Seks Penis Ikat Pinggang Di SUrabaya Cod
081-388-333-722 Toko Jual Alat Bantu Seks Penis Ikat Pinggang Di SUrabaya Codajongshopp
 
ASUHAN KEPERAWATAN PADA LANSIA MENJELANG AJAL PPT.pptx
ASUHAN KEPERAWATAN PADA LANSIA MENJELANG AJAL PPT.pptxASUHAN KEPERAWATAN PADA LANSIA MENJELANG AJAL PPT.pptx
ASUHAN KEPERAWATAN PADA LANSIA MENJELANG AJAL PPT.pptxabdulmujibmgi
 
MODUL P5BK TEMA KEBEKERJAAN KENALI DUNIA KERJA.docx
MODUL P5BK TEMA KEBEKERJAAN KENALI DUNIA KERJA.docxMODUL P5BK TEMA KEBEKERJAAN KENALI DUNIA KERJA.docx
MODUL P5BK TEMA KEBEKERJAAN KENALI DUNIA KERJA.docxsiampurnomo90
 
regulasi tentang kosmetika di indonesia cpkb
regulasi tentang kosmetika di indonesia cpkbregulasi tentang kosmetika di indonesia cpkb
regulasi tentang kosmetika di indonesia cpkbSendaUNNES
 

Recently uploaded (15)

ALERGI MAKANAN - ALERMUN dokter doktor subi.pptx
ALERGI MAKANAN - ALERMUN dokter doktor subi.pptxALERGI MAKANAN - ALERMUN dokter doktor subi.pptx
ALERGI MAKANAN - ALERMUN dokter doktor subi.pptx
 
Materi Elektroterapi Fisioterapi Interrupted Galvanic (Exponential) Current
Materi Elektroterapi Fisioterapi Interrupted Galvanic (Exponential) CurrentMateri Elektroterapi Fisioterapi Interrupted Galvanic (Exponential) Current
Materi Elektroterapi Fisioterapi Interrupted Galvanic (Exponential) Current
 
PB I KONSEP DASAR KESEHATAN REPRODUKSI (1).pptx
PB I KONSEP DASAR KESEHATAN REPRODUKSI (1).pptxPB I KONSEP DASAR KESEHATAN REPRODUKSI (1).pptx
PB I KONSEP DASAR KESEHATAN REPRODUKSI (1).pptx
 
Rancangan Aksi_ Si IMAAM ( Sistem Informasi Manajemen Aset dan Alat Medis di ...
Rancangan Aksi_ Si IMAAM ( Sistem Informasi Manajemen Aset dan Alat Medis di ...Rancangan Aksi_ Si IMAAM ( Sistem Informasi Manajemen Aset dan Alat Medis di ...
Rancangan Aksi_ Si IMAAM ( Sistem Informasi Manajemen Aset dan Alat Medis di ...
 
MANASIK KESEHATAN HAJI KOTA DEPOK TAHUN 2024
MANASIK KESEHATAN HAJI KOTA DEPOK TAHUN 2024MANASIK KESEHATAN HAJI KOTA DEPOK TAHUN 2024
MANASIK KESEHATAN HAJI KOTA DEPOK TAHUN 2024
 
konsep keperawatan kritis dan asuhan keperawatan kritis
konsep keperawatan kritis dan asuhan keperawatan kritiskonsep keperawatan kritis dan asuhan keperawatan kritis
konsep keperawatan kritis dan asuhan keperawatan kritis
 
dokumen.tips_pap-smear-ppt-final.pptx_iva pap smear
dokumen.tips_pap-smear-ppt-final.pptx_iva pap smeardokumen.tips_pap-smear-ppt-final.pptx_iva pap smear
dokumen.tips_pap-smear-ppt-final.pptx_iva pap smear
 
ASUHAN KEPERAWATAN NYERI AKUT 2023 STIKES DIAN HUSADA
ASUHAN KEPERAWATAN NYERI AKUT 2023 STIKES DIAN HUSADAASUHAN KEPERAWATAN NYERI AKUT 2023 STIKES DIAN HUSADA
ASUHAN KEPERAWATAN NYERI AKUT 2023 STIKES DIAN HUSADA
 
KONSEP KELUARGA SEJAHTERA tugas keperawatan keluarga.pptx
KONSEP KELUARGA SEJAHTERA tugas keperawatan keluarga.pptxKONSEP KELUARGA SEJAHTERA tugas keperawatan keluarga.pptx
KONSEP KELUARGA SEJAHTERA tugas keperawatan keluarga.pptx
 
jenis-jenis Data dalam bidang epidemiologi
jenis-jenis Data dalam bidang epidemiologijenis-jenis Data dalam bidang epidemiologi
jenis-jenis Data dalam bidang epidemiologi
 
Parasitologi-dan-Mikrobiologi-Pertemuan-4.ppt
Parasitologi-dan-Mikrobiologi-Pertemuan-4.pptParasitologi-dan-Mikrobiologi-Pertemuan-4.ppt
Parasitologi-dan-Mikrobiologi-Pertemuan-4.ppt
 
081-388-333-722 Toko Jual Alat Bantu Seks Penis Ikat Pinggang Di SUrabaya Cod
081-388-333-722 Toko Jual Alat Bantu Seks Penis Ikat Pinggang Di SUrabaya Cod081-388-333-722 Toko Jual Alat Bantu Seks Penis Ikat Pinggang Di SUrabaya Cod
081-388-333-722 Toko Jual Alat Bantu Seks Penis Ikat Pinggang Di SUrabaya Cod
 
ASUHAN KEPERAWATAN PADA LANSIA MENJELANG AJAL PPT.pptx
ASUHAN KEPERAWATAN PADA LANSIA MENJELANG AJAL PPT.pptxASUHAN KEPERAWATAN PADA LANSIA MENJELANG AJAL PPT.pptx
ASUHAN KEPERAWATAN PADA LANSIA MENJELANG AJAL PPT.pptx
 
MODUL P5BK TEMA KEBEKERJAAN KENALI DUNIA KERJA.docx
MODUL P5BK TEMA KEBEKERJAAN KENALI DUNIA KERJA.docxMODUL P5BK TEMA KEBEKERJAAN KENALI DUNIA KERJA.docx
MODUL P5BK TEMA KEBEKERJAAN KENALI DUNIA KERJA.docx
 
regulasi tentang kosmetika di indonesia cpkb
regulasi tentang kosmetika di indonesia cpkbregulasi tentang kosmetika di indonesia cpkb
regulasi tentang kosmetika di indonesia cpkb
 

Simulasi USG dan CTG

  • 1. DOSEN MATA KULIAH: DEWI NOPISKA L, M. Keb Kelompok 3: 1. Hilda Rahayu (PO7124122-0055) 2. Risa (PO7124122-0056) 3. Dewi Sulfia (PO7124122-0058) 4. Risnanda Utami (PO7124122-0113) PEMANTAUAN IBU DAN JANIN SIMULASI PEMERIKSAAN USG DAN CTG EVIDENCE BASED MIDWIFERY PROGRAM STUDI D IV KEBIDANAN ALIH JENJANG KEBIDANAN POLTEKKES KEMENKES JAMBI TAHUN AJARAN 2022/2023
  • 3. PENDAHU LUAN Merupakan teknologi kompleks yang diterapkan untuk pengawasan janin selama kehamilan, dan persalinan Suatu alat dalam dunia kedokteran yang memanfaatkan gelombang ultrasnonik Ultrasonografi (USG) . Bertujuan untuk membantu mendiagnosis perkembangan janin disetiap trimester Cardiotocography (CTG) . Diperlukan apabila ibu hamil mengalami kondisi yang di anggap dapat membahayakan persalinan atau bayi dalam kandungan, misanya diabetes atau tekanan darah tinggi.
  • 4. Indikasi merupakan salah satu persyaratan penting yang harus dipenuhi sebelum pemeriksan usg dilakukan . Dalam Bidang Obstetri, Indikasi Yang Dianut Adalah Melakukan Pemeriksaan USG Begitu Diketahui Hamil, INDIKASI - ULTRASONOGRAFI (USG) Penapisan pada trimester pertama dan kedua , serta pemeriksaan tambahan yang diperlukan untuk memantau tumbuh kembang janin.
  • 5. Cuci tangan sebelum dan setelah kontak langsung dengan pasien , setelah kontak dengan daerah atau cairan tubuh lainnya, dan setelah melepas sarung tangan . Peralatan yang dipakai cukup dibersihkan dengan alkohol 70% Persiapan Pemeriksaan 01  Hidupkan peralatan USG sesuai dengan tata cara yang dianjurkan oleh pabrik pembuat peralatan tersebut  Perhatikan tegangan listrik pada kamar USG  Setiap kali selesai melakukan peemriksaan USG, bersihkan semua peralatan dengan hati-hati terutama pada transduser (penjejak) yang mudah rusak Persiapan Alat 02  Pasien harus memperoleh informasi yang cukup mengenai pemeriksaan USG  Pastikan bahwa pasien benar-benar telah mengerti dan memberikan persetujuan untuk dilakukan pemeriksaan USG  Terangkan secara benar dan penuh pengertian bahwa USG bukanlah suatu alat yang dapat melihat seluruh tubuh janin atau organ Persiapan Pasien 03 PERSIAPAN DAN TEKNIK PEMERIKSAAN
  • 6. Teknik Pemeriksaan USG Setelah pasien tidur terlentang, perut bagian bawah ditampakkan dengan batas bawah setinggi tepi atas rambut pubis, batas atas setinggi sternum, dan batas lateral sampai tepi abdomen. Letakkan kertas tissue besar pada perut bagian bawah dan bagian atas untuk melindungi pakaian ibu dari jelly yang dipakai. Taruh jelly secukupnya pada kulit perut. Lakukan pemeriksaan secara sistematis. Pertama gerakkan transduser secara longitudinal ke atas dan ke bawah, selanjutnya transduser digerakkan kembali kearah atas. Lakukan pemeriksaan secara sistematis. Pertama gerakkan transduser secara longitudinal ke atas dan ke bawah, selanjutnya transduser digerakkan kembali kearah atas.
  • 7. CARDIOTOCOGRHAPY (CTG) 1. Mesin Cardiotocogrhapy 2. Transduser dengan probe Ultrasonografi 3. Transduser dengan Tocodynamometer 4. Gel 5. Sabuk elastis 6. Kertas CTG Persiapan Alat  Memberi penjelasan kepada pasien mengenai prosedur CTG dan meminta informend consent.  Meminta pasien untuk mengosongkan kandung kemih  Melakukan palpasi abdomen untuk menentukan posisi janin  Mempersiapkan posisi yang nyaman. Posisi pasien yang direkomendasikan untuk CTG adalah posisi berbaring pada sisi Persiapan Pasien
  • 8. Prosedural CTG 1. Posisikan pasien pada posisi lateral, setengah duduk, atau tegak 2. Tempatkan trasduser tocodynamometer pada fundus uteri dan melihat baseline tonus uterus istirahat 3. Tempatkan sabuk elastis mengelilingi perut ibu untuk fiksasi transduser tocodynamomete 4. Berikan gel pada transduser ultrasonografi 5. Konfirmasi denyut janin sesuai dengan posisi punggung janin 6. Tempatkan transduser ultarsonografi pada posisi terdengarnya denyut janin yang paing keras 7. Tempatkan sabuk elastis mengelilingi perut ibu untuk fiksasi transduser ultrasonografi 8. Alat CTG diatur pada kecepatan 1 cm/menit 9. Validasi jam dan tanggal 10.Berikan identitas pada kertas CTG 11.Jika dilakukan CTG antepartum dengan metode non-stress test, intruksikan pasien untuk menekan tombol ketika janin bergerak saat pemeriksaan berlangsung. 12.Mulai perekaman pada mesih CTG 13.Pastikan CTG berfungsi dengan baik dan hasilperekaman dapat diinterpretasi sebelum meninggalkan pasien 14.Evaluasi hasil ctg dalam 10 menit 15.Jika dalam 10 menit fetus tidak aktif, stimulasi fetus dengan mengubah posisi ibu 16.Jika terdapat akselerasi 15 denyut per menit yang berlangsung 15 detik dan kondisi ibu stabil, lanjutkan monitor selama 20 menit
  • 9. Terdapat 4 hal dasar yang perlu di evaluasi pada hasil pemeriksaan CTG PEMBACAAN HASIL CTG Baseline (garis dasar) denyut jantung A Variabilitas Merupakan jangkauan besarnya amplitudo denyut jantung dalam segmen 1 menit B Akselerasi : Peningka tan cepat denyut jant ung melebihi garis da sar dengan onset pu ncak kurang dari 30 d etik, amplitudo >15 d enyut per menit, den gan durasi 15 detik hi ngga 10 menit C Deselerasi Peningkatan cepat denyut jantung melebihi garis dasar dengan onset puncak kurang dari 30 detik, amplitudo >15 denyut per menit, dengan durasi 15 detik hingga
  • 10. Klasifikasi Hasil Cardiotocography Intrapartum Pola normal: baseline normal, variabilitas normal, tidak terdapat akselerasi atau deselerasi Pola yang dicurigai: Terdapat abnormalitas pada hasil cardiotocography tapi tidak memenuhi kriteria karakteristik patologis Pola Patologis
  • 11. Follow Up HASIL CTG Follow Up Cardiotocography Intrapartum Follow Up CTG Non- Stress Test Antepartum . Follow Up Cardiotocography Contraction Stress Test Antepartum