SlideShare a Scribd company logo
1 of 8
Download to read offline
P-ISSN: 2303-3142 E-ISSN: 2548-8570 Vol. 9 No. 1 Tahun 2020
Jurnal Sains dan Teknologi | 39
EXPLORASI ALGORITMA C4.5 DAN FORWARD FEATURE
SELECTION UNTUK MENENTUKAN DEBITUR BAIK DAN DEBITUR
BERMASALAH PADA PRODUK KREDIT TANPA AGUNAN (KTA)
Putu Gede Surya Cipta Nugraha1, Gede Surya Mahendra2
1 Prodi Teknik Informatika, STMIK STIKOM Indonesia, Denpasar, Indonesia
2
Prodi Teknik Informatika, STMIK STIKOM Indonesia, Denpasar, Indonesia
e-mail: surya.cipta@stiki-indonesia.ac.id, gede.mahendra@stiki-indonesia.ac.id
Abstrak
Produk kredit Bank Umum yang sangat diminati oleh Badan Usaha atau Organisai dan
masyarakat salah satunya yaitu Kredit Tanpa Angunan (KTA), hal ini dikarenakan
sistem kredit tidak membutuhkan jaminan dari debitur. Tetapi dalam jangka waktu
proses kredit KTA tidak menutup kemungkinan debitur melakukan keterlambatan
dalam melakukan pembayaran angsuran (menunggak) yang dikarenakan mengalami
kegagalam dalam bisnis, kehilangan pekerjaan, uang digunakan untuk memenuhi
kebutuhan lain serta berbagi macam alasan lainnya. Pada Bank ABC setiap nasabah
yang terlambat melakukan pembayaran dapat dikelompokan menjadi Non Performance
Loan (NPL) atau yang sering disebut dengan kredit macet. Untuk mengatasi
permasalahan tersebut diterapkan bidang Ilmu Komputer yaitu Data Mining untuk
memprediksi kriteria debitur yang baik dan debitur bermasalah. Adapun metode atau
algoritma Data Mining yang digunakan adalah kombinasi dari algoritma C4.5 dan
Forward Feature Selection. Pengujian algoritma C4.5 dalam memprediksi
menghasilkan tingkat accuracy sebesar 92.00%, recall sebesar 92.00% dan precission
sebesar 92.00%. Forward Feature Selection berbasis algoritma C4.5 lebih akurat dan
efektif dalam memprediksi debitur yang baik dan debitur bermasalah dengan hasil
accuracy sebesar 93.60%, recall sebesar 93.60%, precission sebesar 93.60% dan
memperoleh atribut yang berpengaruh yaitu jangka waktu, maksimum kredit dan
pekerjaan.
Kata kunci: Data Mining, Algoritma C4.5, Forward Feature Selection
Abstract
Commercial bank credit products that are in great demand by Business Entities or
Organizations and the public, one of which is Unsecured Credit (KTA), this is because
the credit system does not require collateral from the debtor. But in the term of the KTA
credit process does not rule out the possibility of debtors making payments in arrears
(delinquent) due to experience failure in business, lost work, money used to meet other
needs and share various other reasons. At ABC Bank, every customer who is late in
making a payment can be classified as Non Performance Loan (NPL) or what is often
referred to as bad credit. To overcome these problems applied the field of Computer
Science namely Data Mining to predict criteria for good debtors and problematic
debtors. The Data Mining method or algorithm used is a combination of C4.5 algorithm
and Forward Feature Selection. Testing the C4.5 algorithm in predicting produces an
accuracy rate of 92.00%, recall of 92.00% and precission of 92.00%. Forward Feature
Selection based on C4.5 algorithm is more accurate and effective in predicting good
debtors and problem debtors with an accuracy of 93.60%, recall of 93.60%, precission
of 93.60% and obtaining the influential attributes namely, time period, maximum credit
and work.
Keywords : Data Mining, C4.5 Algorithm, Forward Feature Selection
P-ISSN: 2303-3142 E-ISSN: 2548-8570 Vol. 9 No. 1 Tahun 2020
Jurnal Sains dan Teknologi | 40
PENDAHULUAN
Menurut Otoritas Jasa Keuangan
(2017), Bank adalah badan usaha yang
menghimpun dana dari masyarakat dalam
bentuk simpanan dan menyalurkan kepada
masyarakat dalam bentuk kredit dan atau
bentuk-bentuk lainnya dalam rangka
meningkatkan tarif hidup masyarakat.
Menurut Undang-Undang Nomor 10 Tahun
1998, Kredit adalah penyediaan uang atau
tagihan yang dapat dipersamakan dengan
itu, berdasarkan persetujuan atau
kesepakatan pinjam meminjam antara
bank dengan pihak lain yang mewajibkan
pihak peminjam untuk melunasi utangnya
setelah jangka waktu tertentu dengan
pemberian bunga.
Produk kredit Bank Umum yang
sangat diminati oleh Badan Usaha atau
Organisai dan masyarakat salah satunya
yaitu Kredit Tanpa Angunan (KTA), hal ini
dikarenakan sistem kredit tidak
membutuhkan jaminan dari debitur. Kredit
KTA dapat diberikan kepada debitur jika
debitur memiliki syarat utama yaitu
memiliki track record yang bagus dalam
proses perkreditan. Tetapi dalam jangka
waktu proses kredit KTA tidak menutup
kemungkinan debitur melakukan
keterlambatan dalam melakukan
pembayaran angsuran (menunggak) yang
dikarenakan mengalami kegagalam dalam
bisnis, kehilangan pekerjaan, uang
digunakan untuk memenuhi kebutuhan lain
serta berbagi macam alasan lainnya. Pada
Bank ABC setiap nasabah yang terlambat
melakukan pembayaran dapat
dikelompokan menjadi Non Performance
Loan (NPL) atau yang sering disebut
dengan kredit macet.
Permasalahan NPL ini, jika tidak
segera mendapatkan solusi pasti
memberikan dampak yang buruk pada
pihak Bank, hal ini bisa menyebabkan
keuntungan yang diperoleh pihak Bank
menjadi berkurang karena setiap adanya
debitur yang terlambat melakukan
pembayaran angsuran, maka pihak Bank
harus menaruh sebagian dananya ke Bank
Indonesia (BI) atau yang sering disebut
dengan istilah CKPN (Cadangan Kerugian
Penurunan Nilai). Untuk mengatasi
permasalahan tersebut, peneliti
menggunakan bidang Ilmu Komputer yaitu
Data Mining. Menurut Larose (2005),
dalam Nuraeni (2017) Data Mining adalah
proses menemukan korelasi baru yang
bermakna, pola dan tren dengan memilah-
milah sejumlah besar data yang tersimpan
dalam repositori, menggunakan teknologi
penalaran pola serta teknik-teknik statistik
dan matematika. Dalam penelitian ini
metode atau algoritma Data Mining yang
digunakan adalah algoritma C4.5 dan
forward feature selection. Algoritma C4.5
adalah pohon keputusan di mana setiap
simpul cabang mewakili pilihan antara a
sejumlah alternatif, dan setiap simpul daun
mewakili keputusan. Hasil dari proses
klasifikasi yang berupa aturan-aturan
dapat digunakan untuk memprediksi nilai
atribut bertipe diskret dari record yang baru
sedangkan forward feature selection
merupakan salah satu metode pemodelan
untuk menemukan kombinasi peubah yang
terbaik dari suatu gugus peubah
Algoritma adalah metode efektif yang
diekspresikan sebagai rangkaian terbatas.
Algoritma juga merupakan kumpulan
perintah untuk menyelesaikan suatu
masalah. Perintahperintah ini dapat
diterjemahkan secara bertahap dari awal
hingga akhir. Masalah tersebut dapat
berupa apa saja, dengan syarat untuk
setiap permasalahan memiliki kriteria
kondisi awal yang harus dipenuhi sebelum
menjalankan sebuah algoritma. Algoritma
juga memiliki pengulangan proses (iterasi),
dan juga memiliki keputusan hingga
keputusan selesai (Maulana, 2017).
Beberapa peneliti telah melakukan
penelitian menggunakan algoritma C4.5
antara lain oleh Jafar Hamid, A., & Ahmed,
T. M. (2016) dengan judul Developing
Prediction Model of Loan Risk in Banks
Using Data Mining, dengan hasil
menemukan bahwa algoritma terbaik untuk
klasifikasi pinjaman adalah algoritma J48
(C4.5) karena algoritma J48 (C4.5)
memiliki akurasi tinggi sebesar 78.3784%
dan kesalahan absolut rata-rata rendah.
Melihat hasil yang sangat baik dari
algoritma C4.5, penulis kembali
menggunakan algoritma C4.5 dengan di
kombinaskan dengan seleksi fitur dari
forward feature selection untuk pemilihan
parameter yang berpengaruh. Peneliti
lainnya dilakukan oleh Sambani & Nuraeni
(2018) dengan judul Penerapan Algoritma
C4.5 Untuk Klasifikasi Pola Penjurusan di
P-ISSN: 2303-3142 E-ISSN: 2548-8570 Vol. 9 No. 1 Tahun 2020
Jurnal Sains dan Teknologi | 41
Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) Kota
Tasikmalaya, dengan hasil penelitian
tingkat akurasi algoritma C4.5 sebesar
92.30%. Melihat hasil yang sangat baik dari
algoritma C4.5, penulis kembali
menggunakan algoritma C4.5 kedalam
objek yang berbeda yaitu produk kredit
KTA pada Bank ABC. Penelitian lainnya
dilakukan oleh Saleh (2017) dengan judul
Prediksi Kebangkrutan Perusahaan
Menggunakan Algoritma C4.5 Berbasis
forward selection, dengan hasil penelitian
penerapan algoritma C4.5 berbasis
forward selection menghasilkan tingkat
akurasi sebesar 99.60% dan algoritma
C4.5 berbasis forward selection dengan
akurasi sebesar 99.61%. Melihat hasil
yang sangat baik dari algoritma C4.5
berbasis forward selection, penulis
menjadikan penelitian ini sebagai acuan
dasar dalam melakukan kombinasi
algortima C4.5 dengan forward feature
selection.
Dengan permasalahan diatas dan
hasil penelitian sebelumnya, penulis
tertarik untuk melakukan penelitian
terhadap debitur di Bank ABC
menggunakan algoritma C4.5 dan forward
feature selection untuk memprediksi
nasabah baik dan nasabah bermasalah.
Sehingga tujuan dari penelitian ini adalah
mengetahui hasil pengujian algoritma C4.5
dan metode forward feature selection
dalam memprediksi debitur baik dan
debitur bermasalah pada KTA di Bank
ABC.
METODE
Gambar 1. Kerangka Berpikir
Kerangka pemikiran pada penelitian
ini berdasarkan klasifikasi data mining dari
dataset Bank ABC. Algoritma C4.5
diketahui bisa menangani masalah dataset
yang besar. Sedangkan proses fitur seleksi
yaitu Forward Feature Selection digunakan
untuk menentukan atribut yang paling
berpengaruh dan dapat membantu
meningkatkan hasil akurasi klasifikasi
algoritma C4.5.
A. Desain Penelitian Algoritma C4.5 dan
Forward Selection
Pada Penelitian kali ini
menggunakan metode penelitian
eksperimen, dengan desain penelitian
sebagai berikut :
P-ISSN: 2303-3142 E-ISSN: 2548-8570 Vol. 9 No. 1 Tahun 2020
Jurnal Sains dan Teknologi | 42
Gambar 2. Desain Penelitian Algoritma C4.5 dan Forward Selection
Pada gambar 2 merupakan langkah-
langkah algoritma C4.5 dengan metode
forward feature selection. Dimana langkah-
langkahnya dijelaskan sebagai berikut :
1. Dataset kredit diseleksi fitur
menggunakan forward feature
selection, metode forward feature
selection adalah pemodelan dimulai
dari nol peubah (empty model).
2. Pemilihan fitur atribut menggunakan
metode forward feature selection
untuk diuji menggunakan data training
algoritma C4.5.
3. Dari proses uji atribut pada data
training algoritma C4.5 akan
mendapatkan hasil dan pembobotan.
4. Apabila proses tersebut lolos maka
akan mendapatkan suatu
atribut/model yang optimal dari
klasifikasi algoritma C4.5.
5. Sedangkan bila proses tersebut tidak
berlanjut pada kriteria berhenti maka
dilakukan proses pengulangan dari
awal (pemilihan fitur seleksi forward
feature selection) sampai
mendapatkan atribut/model optimal.
B. Desain Penelitian Algoritma C4.5
Gambar 4. Desain Penelitian Algoritma C4.5
P-ISSN: 2303-3142 E-ISSN: 2548-8570 Vol. 9 No. 1 Tahun 2020
Jurnal Sains dan Teknologi | 43
Pada gambar 4 dapat dijelaskan
bahwasanya algoritma C4.5 dimulai
dengan dua langkah :
1. Proses Training.
Pada proses training yaitu
memasukkan data sampel kedalam tabel
yang disiapkan untuk proses perhitungan.
Tabel tersebut meliputi atribut, jumlah data
keseluruhan, jumlah data yang sudah
terklasifikasi berdasarkan target yang
ditentukan, dalam kasus ini yaitu debitur
baik dan debitur bermasalah, serta kolom
nilai Entropy dan Gain. Tahapan
selanjutnya yaitu penerapan algoritma
C4.5 yaitu menghitung nilai Entropy dan
Gain pada tiap-tiap atribut untuk dijadikan
bentuk pohon. Bentuk pohon merupakan
bentuk aturan klasifikasi yang akan
diterapkan pada proses testing.
2. Proses Testing
Pada proses testing ini langkah yang
dilakukan yaitu memasukkan data uji atau
data prediksi. Atribut yang digunakan pada
proses testing ini harus sesuai dengan
atribut pada proses training. Setiap data
atribut akan dibandingkan dengan aturan
yang sudah terbentuk pada perhitungan
data training sebelumnya. Selanjutnya
data tersebut akan diklasifikasikan
berdasarkan target yang ingin diketahui
yaitu data kredit tanpa anggunan dengan
kondisi atribut ini debitur baik atau debitur
bermasalah.
C. Parameter Penelitian
Pada penelitian ini, parameter
penelitian yang digunakan sebagai
berikut :
Tabel 1. Parameter Penelitian
Parameter Katagori
Jangka Waktu Kredit
a. Pendek
b. Menengah
c. Panjang
Maksimum Kredit
a. Kecil
b. Sedang
c. Besar
Umur
a. Remaja
b. Dewasa
c. Lansia
Angsuran
a. Kecil
b. Sedang
c. Besar
Lama Bekerja
a. Pendek
b. Menengah
c. Panjang
Jenis Kelamin
a. Laki-Laki
b. Perempuan
Pekerjaan
a. Karyawan Swasta
b. PNS
c. Dosen
d. Dokter
e. BUMN
Status
a. Menikah
b. Belum Menikah
Dalam penelitian ini, menggunakan 8
parameter yaitu : jangka waktu kredit,
maksimum kredit, umur, angsuran, lama
bekerja, jenis kelamin, pekerjaan dan
status.
HASIL DAN PEMBAHASAN
Penelitian ini dilakukan dengan
mengumpulkan data pada Bank ABC.
Pada penelitian ini, peneliti menggunakan
8 atribut yaitu jangka waktu kredit,
maksimum kredit, umur, angsuran, lama
P-ISSN: 2303-3142 E-ISSN: 2548-8570 Vol. 9 No. 1 Tahun 2020
Jurnal Sains dan Teknologi | 44
bekerja, jenis kelamin, pekerjaan dan
status dengan data training sebanyak 500
data dan data testing sebanyak 250 data.
Perbandingan tingkat akurasi algoritma
C4.5 dan forward feature selection dapat
dilihat pada gambar dibawah ini.
Gambar 5. Perbandingan Tingkat Accuracy
Pada gambar 5 memperlihatkan
persentase accuracy dari masing-masing
parameter yang digunakan. Dapat dilihat
accuracy dengan 8 parameter
menghasilkan persentase sebesar 92,00%
sedangkan dengan 3 parameter
menghasilkan persentase sebesar
93,60%. Hasil ini diartikan tidak perlu
mencari menggunakan 8 parameter untuk
memprediksi kriteria nasabah cukup
dengan 3 parameter yaitu jangka waktu
kredit, maksimum kredit dan pekerjaan
sudah bisa mempediksi kriteria nasabah
baik dan bermasalah.
Gambar 6. Perbandingan Tingkat Recall
Pada gambar 6 memperlihatkan
persentase recall dari masing-masing
parameter yang digunakan. Dapat dilihat
recall dengan 8 parameter menghasilkan
persentase 92,00% sedangkan dengan 3
parameter menghasilkan persentase
sebesar 93,60% hasil ini didapatkan
karena dengan 3 parameter tingkat
keberhasilan algoritma untuk memprediksi
data yang relevan hasilnya lebih baik
dibandingkan dengan 8 parameter.
92%
93,60%
91%
92%
93%
94%
Tingkat Accuracy
Perbandingan Tingkat Accuracy
8 Parameter (Algoritma C4.5)
3 Parameter (Algoritma C4.5 dgn Forward Selection)
92%
93,60%
91%
92%
93%
94%
Tingkat Recall
Perbandingan Tingkat Recall
8 Parameter (Algoritma C4.5)
3 Parameter (Algoritma C4.5 dgn Forward Selection)
P-ISSN: 2303-3142 E-ISSN: 2548-8570 Vol. 9 No. 1 Tahun 2020
Jurnal Sains dan Teknologi | 45
Gambar 7. Perbandingan Tingkat Precission
Pada gambar 7 memperlihatkan
persentase precission dari masing-masing
parameter yang digunakan. Dapat dilihat
precission dengan 8 parameter
menghasilkan persentase 92,00%
sedangkan dengan 3 parameter
menghasilkan persentase sebesar
93,60%. Hasil ini didapatkan karena
dengan 2 parameter tingkat ketepatan
dalam memprediksi dengan benar pada
sebuah data yang positif benar pada data
yang sebenarnya lebih baik dibandingkan
dengan 8 parameter.
Untuk membuktikan metode yang
diusulkan dapat bekerja secara optimal,
dilakukan serangkaian pengujian seperti
mencari nilai accuracy, recall, precission
serta membandingkan hasil tingkat
accuracy metode C4.5 dengan penelitian
terdahulu. Berdasarkan hasil pengujian
accuracy algoritma C4.5 yang digunakan
pada penelitian ini memberikan hasil
accuracy yang masuk dalam katagori baik,
begitu pula dengan penelitian yang
dilakukan oleh oleh Jafar Hamid, A., &
Ahmed, T. M yang masuk dalam katagori
baik dikarenakan hasilnya diatas 75%.
Pada penelitian selanjutnya yang
dilakukan oleh Sambani & Nuraeni dengan
menerapkan algoritma C4.5 dalam bidang
penjurusan sekolah juga memberikan
tingkat accuracy yang baik yaitu sebesar
92.30%. Pada penelitian ini juga
membuktikan bahwa penerapan algotima
C4.5 dalam bidang perkreditan khususnya
KTA dapat bekerja secara optimal karena
memberikan tingkat accuracy yang baik itu
sebesar 92.00%.
Pada penelitian selanjutnya yang
dilakukan oleh Saleh dengan menerapkan
kombinasi algoritma C4.5 dengan forward
selection dalam bidang kebangkrutan
perusahaan juga memberikan hasil yang
baik sebesar 99.60% dan ketika
dikombinasikan dengan forward selection
tingkat accuracy meningkat menjadi
99.61%. Pada penelitian ini juga
membuktikan bahwa tingkat accuracy
algortima C4.5 memberikan hasil yang baik
yaitu sebesar 92.00% dan ketika
dikombinasikan dengan forward feature
selection tingkat accuracy meningkat
menjadi 93.60% serta mendapatkan
parameter yang paling berpengaruh yaitu
jangka waktu, maksimum kredit dan
pekerjaan.
SIMPULAN
Penelitian Dalam penelitian
menentukan debitur baik dan debitur
bermasalah pada produk Kredit Tanpa
Agunan (KTA) di Bank ABC. Algoritma
C4.5 menghasilkan tingkat accuracy yang
baik yaitu sebesar 92.00%, recall sebesar
92.00% dan precission sebesar 92.00%.
Dalam hal ini algoritma C4.5
memanfaatkan fungsi seleksi fitur dari
forward feature selection untuk pemilihan
parameter data sehingga dapat membantu
algoritma C4.5 meningkatkan accuracy
sebesar 93.60%, recall sebesar 93.60%,
precission sebesar 93.60%. Dengan
memperoleh parameter yang berpengaruh
yaitu jangka waktu, maksimum kredit dan
pekerjaan
92%
93,60%
91%
92%
93%
94%
Tingkat Precission
Perbandingan Tingkat Precission
8 Parameter (Algoritma C4.5)
3 Parameter (Algoritma C4.5 dgn Forward Selection)
P-ISSN: 2303-3142 E-ISSN: 2548-8570 Vol. 9 No. 1 Tahun 2020
Jurnal Sains dan Teknologi | 46
DAFTAR PUSTAKA
Dinesh Kumar, A., Pandi Selvam, R., &
Sathesh Kumar, K. (2018). Review
on prediction algorithms in
educational data mining.
International Journal of Pure and
Applied Mathematics, 118(Special
Issue 8), 531–537.
Jafar Hamid, A., & Ahmed, T. M. (2016).
Developing Prediction Model of Loan
Risk in Banks Using Data Mining.
Machine Learning and Applications:
An International Journal, 3(1), 1–9.
https://doi.org/10.5121/mlaij.2016.31
01
Larose, D.T. ( 2005). Discovering
Knowledge in Data. Canada: Wiley-
Interscience.
Maulana, Gun Gun. 2017. Pembelajaran
Dasar Algoritma Dan Pemrograman
Menggunakan El-Goritma Berbasis
Web. Jurnal Teknik Mesin (JTM):
Vol. 06, No. 2, Maret 2017.
Nuraeni, N. (2017). Penentuan Kelayakan
Kredit Dengan Algoritma Naïve
Bayes Classifier: Studi Kasus Bank
Mayapada Mitra Usaha Cabang
PGC. Jurnal Teknik Komputer AMIK
BSI. 3 (1), ISSN. 2442-2436.
Otoritas Jasa Keuangan. (2017). Bank
Umum. [Online]. Available:
https://www.ojk.go.id/id/kanal/perban
kan/Pages/Bank-Umum.aspx, 28
Juni 2019.
Sambani, E. B., & Nuraeni, F. (2018).
Penerapan Algoritma C4.5 Untuk
Klasifikasi Pola Penjurusan di
Sekolah Menengah Kejuruan (SMK)
Kota Tasikmalaya. CSRID
(Computer Science Research and Its
Development Journal), 9 (3), 144.
Saleh, A. (2015). Penerapan Data Mining
Dengan Metode Klasifikasi Naïve
Bayes Untuk Memprediksi Kelulusan
Mahasiswa Dalam Mengikuti English
Proficiency Test ( Studi Kasus :
Universitas Potensi Utama).
ResearchGate
Saleh, H. (2017). Prediksi Kebangkrutan
Perusahaan Menggunakan
Algoritma C4.5 Berbasis Forward
Selection. ILKOM Jurnal Ilmiah, 9 (2),
173. ISSN 2087-1716. doi :
10.33096/ilkom.v9i2.97.173-180.
Salim, M. (2016). Klasifikasi Tutupan
Lahan Perkotaan Menggunakan
Naive Bayes Berbasis Forward
Selection. Jurnal Teknosains, 10 (2),
165-182.
Undang-Undang Republik Indonesia
Nomor 10 Tahun 1998 tentang
perubahan atas Undang-Undang
Nomor 7 Tahun 1992 tentang
perbankan.

More Related Content

Similar to EXPLORASI ALGORITMA C4.5 DAN FORWARD FEATURE SELECTION UNTUK MENENTUKAN DEBITUR BAIK DAN DEBITUR BERMASALAH PADA PRODUK KREDIT TANPA AGUNAN (KTA)

Procceding_KNIT_2_97-102_AndikaDwiHadiri
Procceding_KNIT_2_97-102_AndikaDwiHadiriProcceding_KNIT_2_97-102_AndikaDwiHadiri
Procceding_KNIT_2_97-102_AndikaDwiHadiriAndika Dwi Hadiri
 
SIM, Renny Kurniyawati, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, PPT Analisa dan Per...
SIM, Renny Kurniyawati, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, PPT Analisa dan Per...SIM, Renny Kurniyawati, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, PPT Analisa dan Per...
SIM, Renny Kurniyawati, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, PPT Analisa dan Per...Rennykoer
 
Teknosains Journal Vol 1 no 13 juli 2016
Teknosains Journal Vol 1 no 13 juli 2016Teknosains Journal Vol 1 no 13 juli 2016
Teknosains Journal Vol 1 no 13 juli 2016sttm cileungsi
 
Sim nur putriana, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma sistem pendukung keputusan...
Sim nur putriana, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma sistem pendukung keputusan...Sim nur putriana, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma sistem pendukung keputusan...
Sim nur putriana, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma sistem pendukung keputusan...Nur Putriana
 
SIM, MEGA AMBAR LUTFIA, PROF Dr. HAFZI ALI,SISTEM PENDUKUNG PENGAMBILAN KEPUT...
SIM, MEGA AMBAR LUTFIA, PROF Dr. HAFZI ALI,SISTEM PENDUKUNG PENGAMBILAN KEPUT...SIM, MEGA AMBAR LUTFIA, PROF Dr. HAFZI ALI,SISTEM PENDUKUNG PENGAMBILAN KEPUT...
SIM, MEGA AMBAR LUTFIA, PROF Dr. HAFZI ALI,SISTEM PENDUKUNG PENGAMBILAN KEPUT...SIM MEGA AMBAR LUTFIA
 
SIM, Wahyudiyanto, Hapzi Ali, Akuntansi, Universitas Mercu Buana, 2017
SIM, Wahyudiyanto, Hapzi Ali, Akuntansi, Universitas Mercu Buana, 2017SIM, Wahyudiyanto, Hapzi Ali, Akuntansi, Universitas Mercu Buana, 2017
SIM, Wahyudiyanto, Hapzi Ali, Akuntansi, Universitas Mercu Buana, 2017Deny Corkrey
 
SIM, Renny Kurniyawati, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, Analisa dan Peranca...
SIM, Renny Kurniyawati, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, Analisa dan Peranca...SIM, Renny Kurniyawati, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, Analisa dan Peranca...
SIM, Renny Kurniyawati, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, Analisa dan Peranca...Rennykoer
 
Sim, nur kairunnisa, prof. dr. hapzi ali, cma, uas analisis dan perancangan s...
Sim, nur kairunnisa, prof. dr. hapzi ali, cma, uas analisis dan perancangan s...Sim, nur kairunnisa, prof. dr. hapzi ali, cma, uas analisis dan perancangan s...
Sim, nur kairunnisa, prof. dr. hapzi ali, cma, uas analisis dan perancangan s...kairunnisa
 
Sim, dedy hariyanto, hapzi ali, sistem pendukung pengambilan keputusan, unive...
Sim, dedy hariyanto, hapzi ali, sistem pendukung pengambilan keputusan, unive...Sim, dedy hariyanto, hapzi ali, sistem pendukung pengambilan keputusan, unive...
Sim, dedy hariyanto, hapzi ali, sistem pendukung pengambilan keputusan, unive...Dedy Hariyanto
 
Essential sql server 2008 bi sql server indonesia group - data mining
Essential sql server 2008 bi sql server indonesia group - data miningEssential sql server 2008 bi sql server indonesia group - data mining
Essential sql server 2008 bi sql server indonesia group - data miningCharlez Dbc
 
Sim, aida kusumawardhani, hapzi ali, spk & problem solving, universitas m...
Sim, aida kusumawardhani, hapzi ali, spk & problem solving, universitas m...Sim, aida kusumawardhani, hapzi ali, spk & problem solving, universitas m...
Sim, aida kusumawardhani, hapzi ali, spk & problem solving, universitas m...aida k
 
13, sim, yuni rahmayani, hapzi ali, implementasi sistem pendukung keputusan (...
13, sim, yuni rahmayani, hapzi ali, implementasi sistem pendukung keputusan (...13, sim, yuni rahmayani, hapzi ali, implementasi sistem pendukung keputusan (...
13, sim, yuni rahmayani, hapzi ali, implementasi sistem pendukung keputusan (...Yuni Rahmayani
 
12, sim, yuni rahmayani, hapzi ali, implementasi sistem pendukung keputusan (...
12, sim, yuni rahmayani, hapzi ali, implementasi sistem pendukung keputusan (...12, sim, yuni rahmayani, hapzi ali, implementasi sistem pendukung keputusan (...
12, sim, yuni rahmayani, hapzi ali, implementasi sistem pendukung keputusan (...Yuni Rahmayani
 
Analisa sistem informasi peminjaman uang
Analisa sistem informasi peminjaman uangAnalisa sistem informasi peminjaman uang
Analisa sistem informasi peminjaman uangDesfah Iriadi
 
Penyebab error
Penyebab errorPenyebab error
Penyebab errorashamarsha
 
Sistem informasi manajemen
Sistem informasi manajemenSistem informasi manajemen
Sistem informasi manajemenRevi R
 
Makalah sistem informasi bisnis bank syariah
Makalah sistem informasi bisnis bank syariahMakalah sistem informasi bisnis bank syariah
Makalah sistem informasi bisnis bank syariahRenol Doang
 

Similar to EXPLORASI ALGORITMA C4.5 DAN FORWARD FEATURE SELECTION UNTUK MENENTUKAN DEBITUR BAIK DAN DEBITUR BERMASALAH PADA PRODUK KREDIT TANPA AGUNAN (KTA) (20)

Procceding_KNIT_2_97-102_AndikaDwiHadiri
Procceding_KNIT_2_97-102_AndikaDwiHadiriProcceding_KNIT_2_97-102_AndikaDwiHadiri
Procceding_KNIT_2_97-102_AndikaDwiHadiri
 
Bab i ta agus
Bab i ta agusBab i ta agus
Bab i ta agus
 
SIM, Renny Kurniyawati, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, PPT Analisa dan Per...
SIM, Renny Kurniyawati, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, PPT Analisa dan Per...SIM, Renny Kurniyawati, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, PPT Analisa dan Per...
SIM, Renny Kurniyawati, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, PPT Analisa dan Per...
 
Teknosains Journal Vol 1 no 13 juli 2016
Teknosains Journal Vol 1 no 13 juli 2016Teknosains Journal Vol 1 no 13 juli 2016
Teknosains Journal Vol 1 no 13 juli 2016
 
Sim nur putriana, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma sistem pendukung keputusan...
Sim nur putriana, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma sistem pendukung keputusan...Sim nur putriana, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma sistem pendukung keputusan...
Sim nur putriana, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma sistem pendukung keputusan...
 
SIM, MEGA AMBAR LUTFIA, PROF Dr. HAFZI ALI,SISTEM PENDUKUNG PENGAMBILAN KEPUT...
SIM, MEGA AMBAR LUTFIA, PROF Dr. HAFZI ALI,SISTEM PENDUKUNG PENGAMBILAN KEPUT...SIM, MEGA AMBAR LUTFIA, PROF Dr. HAFZI ALI,SISTEM PENDUKUNG PENGAMBILAN KEPUT...
SIM, MEGA AMBAR LUTFIA, PROF Dr. HAFZI ALI,SISTEM PENDUKUNG PENGAMBILAN KEPUT...
 
SIM, Wahyudiyanto, Hapzi Ali, Akuntansi, Universitas Mercu Buana, 2017
SIM, Wahyudiyanto, Hapzi Ali, Akuntansi, Universitas Mercu Buana, 2017SIM, Wahyudiyanto, Hapzi Ali, Akuntansi, Universitas Mercu Buana, 2017
SIM, Wahyudiyanto, Hapzi Ali, Akuntansi, Universitas Mercu Buana, 2017
 
Tugas paper mmt bag. akhir
Tugas paper mmt bag. akhirTugas paper mmt bag. akhir
Tugas paper mmt bag. akhir
 
SIM, Renny Kurniyawati, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, Analisa dan Peranca...
SIM, Renny Kurniyawati, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, Analisa dan Peranca...SIM, Renny Kurniyawati, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, Analisa dan Peranca...
SIM, Renny Kurniyawati, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, Analisa dan Peranca...
 
Sim, nur kairunnisa, prof. dr. hapzi ali, cma, uas analisis dan perancangan s...
Sim, nur kairunnisa, prof. dr. hapzi ali, cma, uas analisis dan perancangan s...Sim, nur kairunnisa, prof. dr. hapzi ali, cma, uas analisis dan perancangan s...
Sim, nur kairunnisa, prof. dr. hapzi ali, cma, uas analisis dan perancangan s...
 
Sim, dedy hariyanto, hapzi ali, sistem pendukung pengambilan keputusan, unive...
Sim, dedy hariyanto, hapzi ali, sistem pendukung pengambilan keputusan, unive...Sim, dedy hariyanto, hapzi ali, sistem pendukung pengambilan keputusan, unive...
Sim, dedy hariyanto, hapzi ali, sistem pendukung pengambilan keputusan, unive...
 
Essential sql server 2008 bi sql server indonesia group - data mining
Essential sql server 2008 bi sql server indonesia group - data miningEssential sql server 2008 bi sql server indonesia group - data mining
Essential sql server 2008 bi sql server indonesia group - data mining
 
Sim, aida kusumawardhani, hapzi ali, spk & problem solving, universitas m...
Sim, aida kusumawardhani, hapzi ali, spk & problem solving, universitas m...Sim, aida kusumawardhani, hapzi ali, spk & problem solving, universitas m...
Sim, aida kusumawardhani, hapzi ali, spk & problem solving, universitas m...
 
Tugas 4 MPPL
Tugas 4 MPPLTugas 4 MPPL
Tugas 4 MPPL
 
13, sim, yuni rahmayani, hapzi ali, implementasi sistem pendukung keputusan (...
13, sim, yuni rahmayani, hapzi ali, implementasi sistem pendukung keputusan (...13, sim, yuni rahmayani, hapzi ali, implementasi sistem pendukung keputusan (...
13, sim, yuni rahmayani, hapzi ali, implementasi sistem pendukung keputusan (...
 
12, sim, yuni rahmayani, hapzi ali, implementasi sistem pendukung keputusan (...
12, sim, yuni rahmayani, hapzi ali, implementasi sistem pendukung keputusan (...12, sim, yuni rahmayani, hapzi ali, implementasi sistem pendukung keputusan (...
12, sim, yuni rahmayani, hapzi ali, implementasi sistem pendukung keputusan (...
 
Analisa sistem informasi peminjaman uang
Analisa sistem informasi peminjaman uangAnalisa sistem informasi peminjaman uang
Analisa sistem informasi peminjaman uang
 
Penyebab error
Penyebab errorPenyebab error
Penyebab error
 
Sistem informasi manajemen
Sistem informasi manajemenSistem informasi manajemen
Sistem informasi manajemen
 
Makalah sistem informasi bisnis bank syariah
Makalah sistem informasi bisnis bank syariahMakalah sistem informasi bisnis bank syariah
Makalah sistem informasi bisnis bank syariah
 

More from Gede Surya Mahendra

Decision Support System Using FUCOM-MARCOS for Airline Selection in Indonesia
Decision Support System Using FUCOM-MARCOS for Airline Selection in IndonesiaDecision Support System Using FUCOM-MARCOS for Airline Selection in Indonesia
Decision Support System Using FUCOM-MARCOS for Airline Selection in IndonesiaGede Surya Mahendra
 
Penerapan Data Mining dengan Algoritma C4.5 dalam Pemesanan Obat Guna Meningk...
Penerapan Data Mining dengan Algoritma C4.5 dalam Pemesanan Obat Guna Meningk...Penerapan Data Mining dengan Algoritma C4.5 dalam Pemesanan Obat Guna Meningk...
Penerapan Data Mining dengan Algoritma C4.5 dalam Pemesanan Obat Guna Meningk...Gede Surya Mahendra
 
Implementasi Pemilihan Maskapai Penerbangan Menggunakan FUCOM-MABAC Pada Sist...
Implementasi Pemilihan Maskapai Penerbangan Menggunakan FUCOM-MABAC Pada Sist...Implementasi Pemilihan Maskapai Penerbangan Menggunakan FUCOM-MABAC Pada Sist...
Implementasi Pemilihan Maskapai Penerbangan Menggunakan FUCOM-MABAC Pada Sist...Gede Surya Mahendra
 
Pelatihan Peningkatan Pemahaman Penggunaan Facebook dan Instagram pada Kelomp...
Pelatihan Peningkatan Pemahaman Penggunaan Facebook dan Instagram pada Kelomp...Pelatihan Peningkatan Pemahaman Penggunaan Facebook dan Instagram pada Kelomp...
Pelatihan Peningkatan Pemahaman Penggunaan Facebook dan Instagram pada Kelomp...Gede Surya Mahendra
 
SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS PEMETAAN LOKASI PUSKESMAS MENGGUNAKAN GOOGLE MAPS...
 SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS PEMETAAN LOKASI PUSKESMAS MENGGUNAKAN GOOGLE MAPS... SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS PEMETAAN LOKASI PUSKESMAS MENGGUNAKAN GOOGLE MAPS...
SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS PEMETAAN LOKASI PUSKESMAS MENGGUNAKAN GOOGLE MAPS...Gede Surya Mahendra
 
Determination of Favorite E-Commerce in Indonesia in a Decision Support Syste...
Determination of Favorite E-Commerce in Indonesia in a Decision Support Syste...Determination of Favorite E-Commerce in Indonesia in a Decision Support Syste...
Determination of Favorite E-Commerce in Indonesia in a Decision Support Syste...Gede Surya Mahendra
 
SISTEM INFORMASI KEUANGAN PADA PERUSAHAAN KOST ELIT DENGAN METODE WATERFALL
SISTEM INFORMASI KEUANGAN PADA PERUSAHAAN KOST ELIT DENGAN METODE WATERFALLSISTEM INFORMASI KEUANGAN PADA PERUSAHAAN KOST ELIT DENGAN METODE WATERFALL
SISTEM INFORMASI KEUANGAN PADA PERUSAHAAN KOST ELIT DENGAN METODE WATERFALLGede Surya Mahendra
 
Studi Geologi Lingkungan Berbasis Kearifan Lokal Pada Objek Wisata Candi Tebi...
Studi Geologi Lingkungan Berbasis Kearifan Lokal Pada Objek Wisata Candi Tebi...Studi Geologi Lingkungan Berbasis Kearifan Lokal Pada Objek Wisata Candi Tebi...
Studi Geologi Lingkungan Berbasis Kearifan Lokal Pada Objek Wisata Candi Tebi...Gede Surya Mahendra
 
KUOTA KEMENDIKBUD, INFRASTRUKTUR DAN PEMBELAJARAN ADAPTIF SEBAGAI SOLUSI PEND...
KUOTA KEMENDIKBUD, INFRASTRUKTUR DAN PEMBELAJARAN ADAPTIF SEBAGAI SOLUSI PEND...KUOTA KEMENDIKBUD, INFRASTRUKTUR DAN PEMBELAJARAN ADAPTIF SEBAGAI SOLUSI PEND...
KUOTA KEMENDIKBUD, INFRASTRUKTUR DAN PEMBELAJARAN ADAPTIF SEBAGAI SOLUSI PEND...Gede Surya Mahendra
 
PLATFORM VIDEO 360o SEBAGAI SOLUSI DOKUMENTASI PELESTARIAN CANDI (STUDI KASUS...
PLATFORM VIDEO 360o SEBAGAI SOLUSI DOKUMENTASI PELESTARIAN CANDI (STUDI KASUS...PLATFORM VIDEO 360o SEBAGAI SOLUSI DOKUMENTASI PELESTARIAN CANDI (STUDI KASUS...
PLATFORM VIDEO 360o SEBAGAI SOLUSI DOKUMENTASI PELESTARIAN CANDI (STUDI KASUS...Gede Surya Mahendra
 
Perancangan Sistem Pendukung Keputusan Dengan Metode Ahp-Vikor Dalam Penentua...
Perancangan Sistem Pendukung Keputusan Dengan Metode Ahp-Vikor Dalam Penentua...Perancangan Sistem Pendukung Keputusan Dengan Metode Ahp-Vikor Dalam Penentua...
Perancangan Sistem Pendukung Keputusan Dengan Metode Ahp-Vikor Dalam Penentua...Gede Surya Mahendra
 
Implementation of AHP-MAUT and AHP-Profile Matching Methods in OJT Student Pl...
Implementation of AHP-MAUT and AHP-Profile Matching Methods in OJT Student Pl...Implementation of AHP-MAUT and AHP-Profile Matching Methods in OJT Student Pl...
Implementation of AHP-MAUT and AHP-Profile Matching Methods in OJT Student Pl...Gede Surya Mahendra
 
PENGADUAN ONLINE BERBASIS WEB (EC-RESOLVER) UNTUK MENUJU DESA DIGITAL
 PENGADUAN ONLINE BERBASIS WEB (EC-RESOLVER) UNTUK  MENUJU DESA DIGITAL PENGADUAN ONLINE BERBASIS WEB (EC-RESOLVER) UNTUK  MENUJU DESA DIGITAL
PENGADUAN ONLINE BERBASIS WEB (EC-RESOLVER) UNTUK MENUJU DESA DIGITALGede Surya Mahendra
 
Sosialisasi dan Pelatihan Internet Marketing Bagi UMKM Sokasi di Desa Tigawasa
Sosialisasi dan Pelatihan Internet Marketing Bagi UMKM Sokasi di Desa TigawasaSosialisasi dan Pelatihan Internet Marketing Bagi UMKM Sokasi di Desa Tigawasa
Sosialisasi dan Pelatihan Internet Marketing Bagi UMKM Sokasi di Desa TigawasaGede Surya Mahendra
 
SPK Penentuan Lokasi ATM Menggunakan Metode AHP dan SAW
SPK Penentuan Lokasi ATM Menggunakan Metode AHP dan SAWSPK Penentuan Lokasi ATM Menggunakan Metode AHP dan SAW
SPK Penentuan Lokasi ATM Menggunakan Metode AHP dan SAWGede Surya Mahendra
 
RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI NILAI AKADEMIK BERBASIS SMS GATEWAY PADA UNIV...
RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI NILAI AKADEMIK BERBASIS SMS GATEWAY PADA UNIV...RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI NILAI AKADEMIK BERBASIS SMS GATEWAY PADA UNIV...
RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI NILAI AKADEMIK BERBASIS SMS GATEWAY PADA UNIV...Gede Surya Mahendra
 

More from Gede Surya Mahendra (17)

Decision Support System Using FUCOM-MARCOS for Airline Selection in Indonesia
Decision Support System Using FUCOM-MARCOS for Airline Selection in IndonesiaDecision Support System Using FUCOM-MARCOS for Airline Selection in Indonesia
Decision Support System Using FUCOM-MARCOS for Airline Selection in Indonesia
 
Penerapan Data Mining dengan Algoritma C4.5 dalam Pemesanan Obat Guna Meningk...
Penerapan Data Mining dengan Algoritma C4.5 dalam Pemesanan Obat Guna Meningk...Penerapan Data Mining dengan Algoritma C4.5 dalam Pemesanan Obat Guna Meningk...
Penerapan Data Mining dengan Algoritma C4.5 dalam Pemesanan Obat Guna Meningk...
 
Implementasi Pemilihan Maskapai Penerbangan Menggunakan FUCOM-MABAC Pada Sist...
Implementasi Pemilihan Maskapai Penerbangan Menggunakan FUCOM-MABAC Pada Sist...Implementasi Pemilihan Maskapai Penerbangan Menggunakan FUCOM-MABAC Pada Sist...
Implementasi Pemilihan Maskapai Penerbangan Menggunakan FUCOM-MABAC Pada Sist...
 
Pelatihan Peningkatan Pemahaman Penggunaan Facebook dan Instagram pada Kelomp...
Pelatihan Peningkatan Pemahaman Penggunaan Facebook dan Instagram pada Kelomp...Pelatihan Peningkatan Pemahaman Penggunaan Facebook dan Instagram pada Kelomp...
Pelatihan Peningkatan Pemahaman Penggunaan Facebook dan Instagram pada Kelomp...
 
SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS PEMETAAN LOKASI PUSKESMAS MENGGUNAKAN GOOGLE MAPS...
 SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS PEMETAAN LOKASI PUSKESMAS MENGGUNAKAN GOOGLE MAPS... SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS PEMETAAN LOKASI PUSKESMAS MENGGUNAKAN GOOGLE MAPS...
SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS PEMETAAN LOKASI PUSKESMAS MENGGUNAKAN GOOGLE MAPS...
 
Determination of Favorite E-Commerce in Indonesia in a Decision Support Syste...
Determination of Favorite E-Commerce in Indonesia in a Decision Support Syste...Determination of Favorite E-Commerce in Indonesia in a Decision Support Syste...
Determination of Favorite E-Commerce in Indonesia in a Decision Support Syste...
 
SISTEM INFORMASI KEUANGAN PADA PERUSAHAAN KOST ELIT DENGAN METODE WATERFALL
SISTEM INFORMASI KEUANGAN PADA PERUSAHAAN KOST ELIT DENGAN METODE WATERFALLSISTEM INFORMASI KEUANGAN PADA PERUSAHAAN KOST ELIT DENGAN METODE WATERFALL
SISTEM INFORMASI KEUANGAN PADA PERUSAHAAN KOST ELIT DENGAN METODE WATERFALL
 
Studi Geologi Lingkungan Berbasis Kearifan Lokal Pada Objek Wisata Candi Tebi...
Studi Geologi Lingkungan Berbasis Kearifan Lokal Pada Objek Wisata Candi Tebi...Studi Geologi Lingkungan Berbasis Kearifan Lokal Pada Objek Wisata Candi Tebi...
Studi Geologi Lingkungan Berbasis Kearifan Lokal Pada Objek Wisata Candi Tebi...
 
Arsitektur Pemodelan Data
Arsitektur Pemodelan DataArsitektur Pemodelan Data
Arsitektur Pemodelan Data
 
KUOTA KEMENDIKBUD, INFRASTRUKTUR DAN PEMBELAJARAN ADAPTIF SEBAGAI SOLUSI PEND...
KUOTA KEMENDIKBUD, INFRASTRUKTUR DAN PEMBELAJARAN ADAPTIF SEBAGAI SOLUSI PEND...KUOTA KEMENDIKBUD, INFRASTRUKTUR DAN PEMBELAJARAN ADAPTIF SEBAGAI SOLUSI PEND...
KUOTA KEMENDIKBUD, INFRASTRUKTUR DAN PEMBELAJARAN ADAPTIF SEBAGAI SOLUSI PEND...
 
PLATFORM VIDEO 360o SEBAGAI SOLUSI DOKUMENTASI PELESTARIAN CANDI (STUDI KASUS...
PLATFORM VIDEO 360o SEBAGAI SOLUSI DOKUMENTASI PELESTARIAN CANDI (STUDI KASUS...PLATFORM VIDEO 360o SEBAGAI SOLUSI DOKUMENTASI PELESTARIAN CANDI (STUDI KASUS...
PLATFORM VIDEO 360o SEBAGAI SOLUSI DOKUMENTASI PELESTARIAN CANDI (STUDI KASUS...
 
Perancangan Sistem Pendukung Keputusan Dengan Metode Ahp-Vikor Dalam Penentua...
Perancangan Sistem Pendukung Keputusan Dengan Metode Ahp-Vikor Dalam Penentua...Perancangan Sistem Pendukung Keputusan Dengan Metode Ahp-Vikor Dalam Penentua...
Perancangan Sistem Pendukung Keputusan Dengan Metode Ahp-Vikor Dalam Penentua...
 
Implementation of AHP-MAUT and AHP-Profile Matching Methods in OJT Student Pl...
Implementation of AHP-MAUT and AHP-Profile Matching Methods in OJT Student Pl...Implementation of AHP-MAUT and AHP-Profile Matching Methods in OJT Student Pl...
Implementation of AHP-MAUT and AHP-Profile Matching Methods in OJT Student Pl...
 
PENGADUAN ONLINE BERBASIS WEB (EC-RESOLVER) UNTUK MENUJU DESA DIGITAL
 PENGADUAN ONLINE BERBASIS WEB (EC-RESOLVER) UNTUK  MENUJU DESA DIGITAL PENGADUAN ONLINE BERBASIS WEB (EC-RESOLVER) UNTUK  MENUJU DESA DIGITAL
PENGADUAN ONLINE BERBASIS WEB (EC-RESOLVER) UNTUK MENUJU DESA DIGITAL
 
Sosialisasi dan Pelatihan Internet Marketing Bagi UMKM Sokasi di Desa Tigawasa
Sosialisasi dan Pelatihan Internet Marketing Bagi UMKM Sokasi di Desa TigawasaSosialisasi dan Pelatihan Internet Marketing Bagi UMKM Sokasi di Desa Tigawasa
Sosialisasi dan Pelatihan Internet Marketing Bagi UMKM Sokasi di Desa Tigawasa
 
SPK Penentuan Lokasi ATM Menggunakan Metode AHP dan SAW
SPK Penentuan Lokasi ATM Menggunakan Metode AHP dan SAWSPK Penentuan Lokasi ATM Menggunakan Metode AHP dan SAW
SPK Penentuan Lokasi ATM Menggunakan Metode AHP dan SAW
 
RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI NILAI AKADEMIK BERBASIS SMS GATEWAY PADA UNIV...
RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI NILAI AKADEMIK BERBASIS SMS GATEWAY PADA UNIV...RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI NILAI AKADEMIK BERBASIS SMS GATEWAY PADA UNIV...
RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI NILAI AKADEMIK BERBASIS SMS GATEWAY PADA UNIV...
 

Recently uploaded

668579210-Visi-Gp-Berdasarkan-Tahapan-Bagja.pdf
668579210-Visi-Gp-Berdasarkan-Tahapan-Bagja.pdf668579210-Visi-Gp-Berdasarkan-Tahapan-Bagja.pdf
668579210-Visi-Gp-Berdasarkan-Tahapan-Bagja.pdfAfriYani29
 
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.pptHAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.pptnabilafarahdiba95
 
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxvIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxsyahrulutama16
 
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptxPPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptxMaskuratulMunawaroh
 
Latihan Soal untuk US dan Tryout SMP 2024
Latihan Soal untuk  US dan Tryout SMP 2024Latihan Soal untuk  US dan Tryout SMP 2024
Latihan Soal untuk US dan Tryout SMP 2024panyuwakezia
 
Program Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - PerencanaanProgram Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - PerencanaanAdePutraTunggali
 
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptxContoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptxIvvatulAini
 
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...pipinafindraputri1
 
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 20241. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024DessyArliani
 
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAYSOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAYNovitaDewi98
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, FigmaPengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, FigmaAndreRangga1
 
Topik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan Berkelanjutan
Topik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan BerkelanjutanTopik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan Berkelanjutan
Topik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan BerkelanjutanAyuApriliyanti6
 
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdfAksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdfEniNuraeni29
 

Recently uploaded (20)

668579210-Visi-Gp-Berdasarkan-Tahapan-Bagja.pdf
668579210-Visi-Gp-Berdasarkan-Tahapan-Bagja.pdf668579210-Visi-Gp-Berdasarkan-Tahapan-Bagja.pdf
668579210-Visi-Gp-Berdasarkan-Tahapan-Bagja.pdf
 
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.pptHAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
 
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxvIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
 
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptxPPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
 
Latihan Soal untuk US dan Tryout SMP 2024
Latihan Soal untuk  US dan Tryout SMP 2024Latihan Soal untuk  US dan Tryout SMP 2024
Latihan Soal untuk US dan Tryout SMP 2024
 
Program Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - PerencanaanProgram Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - Perencanaan
 
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
 
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptxContoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
 
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
 
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 20241. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024
 
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAYSOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, FigmaPengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
 
Topik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan Berkelanjutan
Topik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan BerkelanjutanTopik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan Berkelanjutan
Topik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan Berkelanjutan
 
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdfAksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
 

EXPLORASI ALGORITMA C4.5 DAN FORWARD FEATURE SELECTION UNTUK MENENTUKAN DEBITUR BAIK DAN DEBITUR BERMASALAH PADA PRODUK KREDIT TANPA AGUNAN (KTA)

  • 1. P-ISSN: 2303-3142 E-ISSN: 2548-8570 Vol. 9 No. 1 Tahun 2020 Jurnal Sains dan Teknologi | 39 EXPLORASI ALGORITMA C4.5 DAN FORWARD FEATURE SELECTION UNTUK MENENTUKAN DEBITUR BAIK DAN DEBITUR BERMASALAH PADA PRODUK KREDIT TANPA AGUNAN (KTA) Putu Gede Surya Cipta Nugraha1, Gede Surya Mahendra2 1 Prodi Teknik Informatika, STMIK STIKOM Indonesia, Denpasar, Indonesia 2 Prodi Teknik Informatika, STMIK STIKOM Indonesia, Denpasar, Indonesia e-mail: surya.cipta@stiki-indonesia.ac.id, gede.mahendra@stiki-indonesia.ac.id Abstrak Produk kredit Bank Umum yang sangat diminati oleh Badan Usaha atau Organisai dan masyarakat salah satunya yaitu Kredit Tanpa Angunan (KTA), hal ini dikarenakan sistem kredit tidak membutuhkan jaminan dari debitur. Tetapi dalam jangka waktu proses kredit KTA tidak menutup kemungkinan debitur melakukan keterlambatan dalam melakukan pembayaran angsuran (menunggak) yang dikarenakan mengalami kegagalam dalam bisnis, kehilangan pekerjaan, uang digunakan untuk memenuhi kebutuhan lain serta berbagi macam alasan lainnya. Pada Bank ABC setiap nasabah yang terlambat melakukan pembayaran dapat dikelompokan menjadi Non Performance Loan (NPL) atau yang sering disebut dengan kredit macet. Untuk mengatasi permasalahan tersebut diterapkan bidang Ilmu Komputer yaitu Data Mining untuk memprediksi kriteria debitur yang baik dan debitur bermasalah. Adapun metode atau algoritma Data Mining yang digunakan adalah kombinasi dari algoritma C4.5 dan Forward Feature Selection. Pengujian algoritma C4.5 dalam memprediksi menghasilkan tingkat accuracy sebesar 92.00%, recall sebesar 92.00% dan precission sebesar 92.00%. Forward Feature Selection berbasis algoritma C4.5 lebih akurat dan efektif dalam memprediksi debitur yang baik dan debitur bermasalah dengan hasil accuracy sebesar 93.60%, recall sebesar 93.60%, precission sebesar 93.60% dan memperoleh atribut yang berpengaruh yaitu jangka waktu, maksimum kredit dan pekerjaan. Kata kunci: Data Mining, Algoritma C4.5, Forward Feature Selection Abstract Commercial bank credit products that are in great demand by Business Entities or Organizations and the public, one of which is Unsecured Credit (KTA), this is because the credit system does not require collateral from the debtor. But in the term of the KTA credit process does not rule out the possibility of debtors making payments in arrears (delinquent) due to experience failure in business, lost work, money used to meet other needs and share various other reasons. At ABC Bank, every customer who is late in making a payment can be classified as Non Performance Loan (NPL) or what is often referred to as bad credit. To overcome these problems applied the field of Computer Science namely Data Mining to predict criteria for good debtors and problematic debtors. The Data Mining method or algorithm used is a combination of C4.5 algorithm and Forward Feature Selection. Testing the C4.5 algorithm in predicting produces an accuracy rate of 92.00%, recall of 92.00% and precission of 92.00%. Forward Feature Selection based on C4.5 algorithm is more accurate and effective in predicting good debtors and problem debtors with an accuracy of 93.60%, recall of 93.60%, precission of 93.60% and obtaining the influential attributes namely, time period, maximum credit and work. Keywords : Data Mining, C4.5 Algorithm, Forward Feature Selection
  • 2. P-ISSN: 2303-3142 E-ISSN: 2548-8570 Vol. 9 No. 1 Tahun 2020 Jurnal Sains dan Teknologi | 40 PENDAHULUAN Menurut Otoritas Jasa Keuangan (2017), Bank adalah badan usaha yang menghimpun dana dari masyarakat dalam bentuk simpanan dan menyalurkan kepada masyarakat dalam bentuk kredit dan atau bentuk-bentuk lainnya dalam rangka meningkatkan tarif hidup masyarakat. Menurut Undang-Undang Nomor 10 Tahun 1998, Kredit adalah penyediaan uang atau tagihan yang dapat dipersamakan dengan itu, berdasarkan persetujuan atau kesepakatan pinjam meminjam antara bank dengan pihak lain yang mewajibkan pihak peminjam untuk melunasi utangnya setelah jangka waktu tertentu dengan pemberian bunga. Produk kredit Bank Umum yang sangat diminati oleh Badan Usaha atau Organisai dan masyarakat salah satunya yaitu Kredit Tanpa Angunan (KTA), hal ini dikarenakan sistem kredit tidak membutuhkan jaminan dari debitur. Kredit KTA dapat diberikan kepada debitur jika debitur memiliki syarat utama yaitu memiliki track record yang bagus dalam proses perkreditan. Tetapi dalam jangka waktu proses kredit KTA tidak menutup kemungkinan debitur melakukan keterlambatan dalam melakukan pembayaran angsuran (menunggak) yang dikarenakan mengalami kegagalam dalam bisnis, kehilangan pekerjaan, uang digunakan untuk memenuhi kebutuhan lain serta berbagi macam alasan lainnya. Pada Bank ABC setiap nasabah yang terlambat melakukan pembayaran dapat dikelompokan menjadi Non Performance Loan (NPL) atau yang sering disebut dengan kredit macet. Permasalahan NPL ini, jika tidak segera mendapatkan solusi pasti memberikan dampak yang buruk pada pihak Bank, hal ini bisa menyebabkan keuntungan yang diperoleh pihak Bank menjadi berkurang karena setiap adanya debitur yang terlambat melakukan pembayaran angsuran, maka pihak Bank harus menaruh sebagian dananya ke Bank Indonesia (BI) atau yang sering disebut dengan istilah CKPN (Cadangan Kerugian Penurunan Nilai). Untuk mengatasi permasalahan tersebut, peneliti menggunakan bidang Ilmu Komputer yaitu Data Mining. Menurut Larose (2005), dalam Nuraeni (2017) Data Mining adalah proses menemukan korelasi baru yang bermakna, pola dan tren dengan memilah- milah sejumlah besar data yang tersimpan dalam repositori, menggunakan teknologi penalaran pola serta teknik-teknik statistik dan matematika. Dalam penelitian ini metode atau algoritma Data Mining yang digunakan adalah algoritma C4.5 dan forward feature selection. Algoritma C4.5 adalah pohon keputusan di mana setiap simpul cabang mewakili pilihan antara a sejumlah alternatif, dan setiap simpul daun mewakili keputusan. Hasil dari proses klasifikasi yang berupa aturan-aturan dapat digunakan untuk memprediksi nilai atribut bertipe diskret dari record yang baru sedangkan forward feature selection merupakan salah satu metode pemodelan untuk menemukan kombinasi peubah yang terbaik dari suatu gugus peubah Algoritma adalah metode efektif yang diekspresikan sebagai rangkaian terbatas. Algoritma juga merupakan kumpulan perintah untuk menyelesaikan suatu masalah. Perintahperintah ini dapat diterjemahkan secara bertahap dari awal hingga akhir. Masalah tersebut dapat berupa apa saja, dengan syarat untuk setiap permasalahan memiliki kriteria kondisi awal yang harus dipenuhi sebelum menjalankan sebuah algoritma. Algoritma juga memiliki pengulangan proses (iterasi), dan juga memiliki keputusan hingga keputusan selesai (Maulana, 2017). Beberapa peneliti telah melakukan penelitian menggunakan algoritma C4.5 antara lain oleh Jafar Hamid, A., & Ahmed, T. M. (2016) dengan judul Developing Prediction Model of Loan Risk in Banks Using Data Mining, dengan hasil menemukan bahwa algoritma terbaik untuk klasifikasi pinjaman adalah algoritma J48 (C4.5) karena algoritma J48 (C4.5) memiliki akurasi tinggi sebesar 78.3784% dan kesalahan absolut rata-rata rendah. Melihat hasil yang sangat baik dari algoritma C4.5, penulis kembali menggunakan algoritma C4.5 dengan di kombinaskan dengan seleksi fitur dari forward feature selection untuk pemilihan parameter yang berpengaruh. Peneliti lainnya dilakukan oleh Sambani & Nuraeni (2018) dengan judul Penerapan Algoritma C4.5 Untuk Klasifikasi Pola Penjurusan di
  • 3. P-ISSN: 2303-3142 E-ISSN: 2548-8570 Vol. 9 No. 1 Tahun 2020 Jurnal Sains dan Teknologi | 41 Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) Kota Tasikmalaya, dengan hasil penelitian tingkat akurasi algoritma C4.5 sebesar 92.30%. Melihat hasil yang sangat baik dari algoritma C4.5, penulis kembali menggunakan algoritma C4.5 kedalam objek yang berbeda yaitu produk kredit KTA pada Bank ABC. Penelitian lainnya dilakukan oleh Saleh (2017) dengan judul Prediksi Kebangkrutan Perusahaan Menggunakan Algoritma C4.5 Berbasis forward selection, dengan hasil penelitian penerapan algoritma C4.5 berbasis forward selection menghasilkan tingkat akurasi sebesar 99.60% dan algoritma C4.5 berbasis forward selection dengan akurasi sebesar 99.61%. Melihat hasil yang sangat baik dari algoritma C4.5 berbasis forward selection, penulis menjadikan penelitian ini sebagai acuan dasar dalam melakukan kombinasi algortima C4.5 dengan forward feature selection. Dengan permasalahan diatas dan hasil penelitian sebelumnya, penulis tertarik untuk melakukan penelitian terhadap debitur di Bank ABC menggunakan algoritma C4.5 dan forward feature selection untuk memprediksi nasabah baik dan nasabah bermasalah. Sehingga tujuan dari penelitian ini adalah mengetahui hasil pengujian algoritma C4.5 dan metode forward feature selection dalam memprediksi debitur baik dan debitur bermasalah pada KTA di Bank ABC. METODE Gambar 1. Kerangka Berpikir Kerangka pemikiran pada penelitian ini berdasarkan klasifikasi data mining dari dataset Bank ABC. Algoritma C4.5 diketahui bisa menangani masalah dataset yang besar. Sedangkan proses fitur seleksi yaitu Forward Feature Selection digunakan untuk menentukan atribut yang paling berpengaruh dan dapat membantu meningkatkan hasil akurasi klasifikasi algoritma C4.5. A. Desain Penelitian Algoritma C4.5 dan Forward Selection Pada Penelitian kali ini menggunakan metode penelitian eksperimen, dengan desain penelitian sebagai berikut :
  • 4. P-ISSN: 2303-3142 E-ISSN: 2548-8570 Vol. 9 No. 1 Tahun 2020 Jurnal Sains dan Teknologi | 42 Gambar 2. Desain Penelitian Algoritma C4.5 dan Forward Selection Pada gambar 2 merupakan langkah- langkah algoritma C4.5 dengan metode forward feature selection. Dimana langkah- langkahnya dijelaskan sebagai berikut : 1. Dataset kredit diseleksi fitur menggunakan forward feature selection, metode forward feature selection adalah pemodelan dimulai dari nol peubah (empty model). 2. Pemilihan fitur atribut menggunakan metode forward feature selection untuk diuji menggunakan data training algoritma C4.5. 3. Dari proses uji atribut pada data training algoritma C4.5 akan mendapatkan hasil dan pembobotan. 4. Apabila proses tersebut lolos maka akan mendapatkan suatu atribut/model yang optimal dari klasifikasi algoritma C4.5. 5. Sedangkan bila proses tersebut tidak berlanjut pada kriteria berhenti maka dilakukan proses pengulangan dari awal (pemilihan fitur seleksi forward feature selection) sampai mendapatkan atribut/model optimal. B. Desain Penelitian Algoritma C4.5 Gambar 4. Desain Penelitian Algoritma C4.5
  • 5. P-ISSN: 2303-3142 E-ISSN: 2548-8570 Vol. 9 No. 1 Tahun 2020 Jurnal Sains dan Teknologi | 43 Pada gambar 4 dapat dijelaskan bahwasanya algoritma C4.5 dimulai dengan dua langkah : 1. Proses Training. Pada proses training yaitu memasukkan data sampel kedalam tabel yang disiapkan untuk proses perhitungan. Tabel tersebut meliputi atribut, jumlah data keseluruhan, jumlah data yang sudah terklasifikasi berdasarkan target yang ditentukan, dalam kasus ini yaitu debitur baik dan debitur bermasalah, serta kolom nilai Entropy dan Gain. Tahapan selanjutnya yaitu penerapan algoritma C4.5 yaitu menghitung nilai Entropy dan Gain pada tiap-tiap atribut untuk dijadikan bentuk pohon. Bentuk pohon merupakan bentuk aturan klasifikasi yang akan diterapkan pada proses testing. 2. Proses Testing Pada proses testing ini langkah yang dilakukan yaitu memasukkan data uji atau data prediksi. Atribut yang digunakan pada proses testing ini harus sesuai dengan atribut pada proses training. Setiap data atribut akan dibandingkan dengan aturan yang sudah terbentuk pada perhitungan data training sebelumnya. Selanjutnya data tersebut akan diklasifikasikan berdasarkan target yang ingin diketahui yaitu data kredit tanpa anggunan dengan kondisi atribut ini debitur baik atau debitur bermasalah. C. Parameter Penelitian Pada penelitian ini, parameter penelitian yang digunakan sebagai berikut : Tabel 1. Parameter Penelitian Parameter Katagori Jangka Waktu Kredit a. Pendek b. Menengah c. Panjang Maksimum Kredit a. Kecil b. Sedang c. Besar Umur a. Remaja b. Dewasa c. Lansia Angsuran a. Kecil b. Sedang c. Besar Lama Bekerja a. Pendek b. Menengah c. Panjang Jenis Kelamin a. Laki-Laki b. Perempuan Pekerjaan a. Karyawan Swasta b. PNS c. Dosen d. Dokter e. BUMN Status a. Menikah b. Belum Menikah Dalam penelitian ini, menggunakan 8 parameter yaitu : jangka waktu kredit, maksimum kredit, umur, angsuran, lama bekerja, jenis kelamin, pekerjaan dan status. HASIL DAN PEMBAHASAN Penelitian ini dilakukan dengan mengumpulkan data pada Bank ABC. Pada penelitian ini, peneliti menggunakan 8 atribut yaitu jangka waktu kredit, maksimum kredit, umur, angsuran, lama
  • 6. P-ISSN: 2303-3142 E-ISSN: 2548-8570 Vol. 9 No. 1 Tahun 2020 Jurnal Sains dan Teknologi | 44 bekerja, jenis kelamin, pekerjaan dan status dengan data training sebanyak 500 data dan data testing sebanyak 250 data. Perbandingan tingkat akurasi algoritma C4.5 dan forward feature selection dapat dilihat pada gambar dibawah ini. Gambar 5. Perbandingan Tingkat Accuracy Pada gambar 5 memperlihatkan persentase accuracy dari masing-masing parameter yang digunakan. Dapat dilihat accuracy dengan 8 parameter menghasilkan persentase sebesar 92,00% sedangkan dengan 3 parameter menghasilkan persentase sebesar 93,60%. Hasil ini diartikan tidak perlu mencari menggunakan 8 parameter untuk memprediksi kriteria nasabah cukup dengan 3 parameter yaitu jangka waktu kredit, maksimum kredit dan pekerjaan sudah bisa mempediksi kriteria nasabah baik dan bermasalah. Gambar 6. Perbandingan Tingkat Recall Pada gambar 6 memperlihatkan persentase recall dari masing-masing parameter yang digunakan. Dapat dilihat recall dengan 8 parameter menghasilkan persentase 92,00% sedangkan dengan 3 parameter menghasilkan persentase sebesar 93,60% hasil ini didapatkan karena dengan 3 parameter tingkat keberhasilan algoritma untuk memprediksi data yang relevan hasilnya lebih baik dibandingkan dengan 8 parameter. 92% 93,60% 91% 92% 93% 94% Tingkat Accuracy Perbandingan Tingkat Accuracy 8 Parameter (Algoritma C4.5) 3 Parameter (Algoritma C4.5 dgn Forward Selection) 92% 93,60% 91% 92% 93% 94% Tingkat Recall Perbandingan Tingkat Recall 8 Parameter (Algoritma C4.5) 3 Parameter (Algoritma C4.5 dgn Forward Selection)
  • 7. P-ISSN: 2303-3142 E-ISSN: 2548-8570 Vol. 9 No. 1 Tahun 2020 Jurnal Sains dan Teknologi | 45 Gambar 7. Perbandingan Tingkat Precission Pada gambar 7 memperlihatkan persentase precission dari masing-masing parameter yang digunakan. Dapat dilihat precission dengan 8 parameter menghasilkan persentase 92,00% sedangkan dengan 3 parameter menghasilkan persentase sebesar 93,60%. Hasil ini didapatkan karena dengan 2 parameter tingkat ketepatan dalam memprediksi dengan benar pada sebuah data yang positif benar pada data yang sebenarnya lebih baik dibandingkan dengan 8 parameter. Untuk membuktikan metode yang diusulkan dapat bekerja secara optimal, dilakukan serangkaian pengujian seperti mencari nilai accuracy, recall, precission serta membandingkan hasil tingkat accuracy metode C4.5 dengan penelitian terdahulu. Berdasarkan hasil pengujian accuracy algoritma C4.5 yang digunakan pada penelitian ini memberikan hasil accuracy yang masuk dalam katagori baik, begitu pula dengan penelitian yang dilakukan oleh oleh Jafar Hamid, A., & Ahmed, T. M yang masuk dalam katagori baik dikarenakan hasilnya diatas 75%. Pada penelitian selanjutnya yang dilakukan oleh Sambani & Nuraeni dengan menerapkan algoritma C4.5 dalam bidang penjurusan sekolah juga memberikan tingkat accuracy yang baik yaitu sebesar 92.30%. Pada penelitian ini juga membuktikan bahwa penerapan algotima C4.5 dalam bidang perkreditan khususnya KTA dapat bekerja secara optimal karena memberikan tingkat accuracy yang baik itu sebesar 92.00%. Pada penelitian selanjutnya yang dilakukan oleh Saleh dengan menerapkan kombinasi algoritma C4.5 dengan forward selection dalam bidang kebangkrutan perusahaan juga memberikan hasil yang baik sebesar 99.60% dan ketika dikombinasikan dengan forward selection tingkat accuracy meningkat menjadi 99.61%. Pada penelitian ini juga membuktikan bahwa tingkat accuracy algortima C4.5 memberikan hasil yang baik yaitu sebesar 92.00% dan ketika dikombinasikan dengan forward feature selection tingkat accuracy meningkat menjadi 93.60% serta mendapatkan parameter yang paling berpengaruh yaitu jangka waktu, maksimum kredit dan pekerjaan. SIMPULAN Penelitian Dalam penelitian menentukan debitur baik dan debitur bermasalah pada produk Kredit Tanpa Agunan (KTA) di Bank ABC. Algoritma C4.5 menghasilkan tingkat accuracy yang baik yaitu sebesar 92.00%, recall sebesar 92.00% dan precission sebesar 92.00%. Dalam hal ini algoritma C4.5 memanfaatkan fungsi seleksi fitur dari forward feature selection untuk pemilihan parameter data sehingga dapat membantu algoritma C4.5 meningkatkan accuracy sebesar 93.60%, recall sebesar 93.60%, precission sebesar 93.60%. Dengan memperoleh parameter yang berpengaruh yaitu jangka waktu, maksimum kredit dan pekerjaan 92% 93,60% 91% 92% 93% 94% Tingkat Precission Perbandingan Tingkat Precission 8 Parameter (Algoritma C4.5) 3 Parameter (Algoritma C4.5 dgn Forward Selection)
  • 8. P-ISSN: 2303-3142 E-ISSN: 2548-8570 Vol. 9 No. 1 Tahun 2020 Jurnal Sains dan Teknologi | 46 DAFTAR PUSTAKA Dinesh Kumar, A., Pandi Selvam, R., & Sathesh Kumar, K. (2018). Review on prediction algorithms in educational data mining. International Journal of Pure and Applied Mathematics, 118(Special Issue 8), 531–537. Jafar Hamid, A., & Ahmed, T. M. (2016). Developing Prediction Model of Loan Risk in Banks Using Data Mining. Machine Learning and Applications: An International Journal, 3(1), 1–9. https://doi.org/10.5121/mlaij.2016.31 01 Larose, D.T. ( 2005). Discovering Knowledge in Data. Canada: Wiley- Interscience. Maulana, Gun Gun. 2017. Pembelajaran Dasar Algoritma Dan Pemrograman Menggunakan El-Goritma Berbasis Web. Jurnal Teknik Mesin (JTM): Vol. 06, No. 2, Maret 2017. Nuraeni, N. (2017). Penentuan Kelayakan Kredit Dengan Algoritma Naïve Bayes Classifier: Studi Kasus Bank Mayapada Mitra Usaha Cabang PGC. Jurnal Teknik Komputer AMIK BSI. 3 (1), ISSN. 2442-2436. Otoritas Jasa Keuangan. (2017). Bank Umum. [Online]. Available: https://www.ojk.go.id/id/kanal/perban kan/Pages/Bank-Umum.aspx, 28 Juni 2019. Sambani, E. B., & Nuraeni, F. (2018). Penerapan Algoritma C4.5 Untuk Klasifikasi Pola Penjurusan di Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) Kota Tasikmalaya. CSRID (Computer Science Research and Its Development Journal), 9 (3), 144. Saleh, A. (2015). Penerapan Data Mining Dengan Metode Klasifikasi Naïve Bayes Untuk Memprediksi Kelulusan Mahasiswa Dalam Mengikuti English Proficiency Test ( Studi Kasus : Universitas Potensi Utama). ResearchGate Saleh, H. (2017). Prediksi Kebangkrutan Perusahaan Menggunakan Algoritma C4.5 Berbasis Forward Selection. ILKOM Jurnal Ilmiah, 9 (2), 173. ISSN 2087-1716. doi : 10.33096/ilkom.v9i2.97.173-180. Salim, M. (2016). Klasifikasi Tutupan Lahan Perkotaan Menggunakan Naive Bayes Berbasis Forward Selection. Jurnal Teknosains, 10 (2), 165-182. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 10 Tahun 1998 tentang perubahan atas Undang-Undang Nomor 7 Tahun 1992 tentang perbankan.