SlideShare a Scribd company logo
1 of 7
Download to read offline
1
PETUNJUK PENGGUNAAN MEDIA PEMBELAJARAN MATEMATIKA
DENGAN MATERI PELUANG
Media pembelajaran ini menggunakan software microsoft powerpoint (PPT)dengan
materi peluang. Media pembelajaran ini dibuat untuk 1 pertemuan dimana pada
pertemuan 1 membahas sub bab yaitu pengertian titik sampel dan ruang sampel pada
percobaan sederhana, dan cara menentukan ruang sampel menggunakan cara
mendaftar, tabel dan diagram pohon. Adapun petunjuk penggunaan pada media
pembelajaran ini, yaitu:
1. Nyalakan komputer atau laptop .
2. Klik tombol , lalu pilih
3. Setelah microsoft power point terbuka, pilih menu file lalu pilih open .
4. Setelah pilih open, maka akan terlihat media dengan judul Peluang.ppt, Klik
media tersebut lalu pilih open.
5. Setelah dipilih open akan terlihat media pembelajaran matematika tersebut.
seperti contoh berikut :
2
6. Setelah media pembelajaran terbuka, tekan tombol f5 yang ada di keyboard
komputer atau laptop, media pembelajaran akan terlihat seperti gambar dibawah :
7. Klik Next untuk masuk ke menu awal media pembelajaran.
8. Pada menu awal terlihat beberapa tombol untuk memudahkan siswa
menggunakan media pembelajaran, berikut merupakan gambar menu awal media.
3
Berikut merupakan penjelasan penggunaan tombol awal pada media pembelajaran
peluang.
9. Setelah membuka menu awal, kemudian klik tombol indikator. Pada slide ini
berisi kompetensi dasar, berikut gambar slide :
Gambar Penjelasan
Tombol home berfungsi untuk kembali
ke menu awal media pembelajaran.
Tombol indikator berfungsi untuk
melihat kompetensi dasar dan indikator
pembelajaran.
Tombol tujuan berfungsi untuk melihat
tujuan pembelajaran yang akan dipelajari
Tombol materi berfungsi untuk melihat
materi yang akan dipelajari pada media
pembelajaran.
Tombol contoh soal berfungsi untuk
melihat contoh soal dari materi
pembelajaran yang ada pada media
pembelajaran
Tombol soal berfungsi untuk menguji
pemahaman siswa tentang materi yang
disampaikan pada media pembelajaran.
Tombol referensi berisi buku-buku yang
menjadi sumber untuk penyusun
membuat media pembelajaran
Tombol penyusun berisi identitas dari
pembuat media pembelajaran.
Tombol shutdown berfungsi untuk
keluar dari media pembelajaran.
4
10. Selanjutnya klik tombol untuk melanjutkan ke slide indikator, berikut
tampilan slide :
5
11. Selanjutnya klik tombol untuk mengetahui tujuan pembelajaran yang
akan dipelajari
12. Selanjutnya klik tombol untuk memulai pembelajaran, berikut tampilan
slide materi :
Pada tampilan slide terdapat 2 materi yang dibahas dalam media pembelajaran,
yaitu pengertian titik sampel dan ruang sampel, dan cara menentukan titik sampel
dan ruang sampel.
13. Kemudian arahkan kursor ke materi yang pertama yaitu pengertian titik sampel
dan ruang sampel,klik materi tersebut dan akan muncul slide materi tersebut.
14. Selanjutnya jika ingin kembali ke menu materi klik tombol materi yang terdapat
diatas pada slide materi yang sedang disajikan.
15. Setelah selesai memahami materi yang terdapat pada slide , klik tombol
6
untuk lebih memahami materi yang telah disajikan.
16. Setelah selesai memahami contoh soal, klik tombol untuk menguji
kemampuan kita pada materi yang telah kita pelajari dalam media pembelajaran.
17. Selanjutnya, setelah selesai mengerjakan soal-soal, siswa bisa melihat skor hasil
jawaban yang telah diberikan, berikut merupakan slide skor :
18. Arahkan kursor ke arah tulisan “KLIK DISINI UNTUK MELIHAT SCORE” dan
klik tulisan tersebut, lalu score akan muncul di dalam shape yang berwarna biru.
19. Setelah itu jika ingin melihat referensi yang digunakan penyusun, klik tombol
.
20. Selanjutnya klik tombol penyusun untuk melihat identitas penyusun media
pembelajaran.
7
21. Selanjutnya klik tombol , berikut tampilan slide setelah di klik tombol
shutdown
22. Arahkan kursor ke jawaban “YA” untuk keluar dari media pembelajaran atau
“TIDAK” untuk kembali ke menu awal media pembelajaran.

More Related Content

Similar to PEMBELAJARAN PELUANG

3. Media Pembelajaran siklus 2.docx
3. Media Pembelajaran siklus 2.docx3. Media Pembelajaran siklus 2.docx
3. Media Pembelajaran siklus 2.docxviyagurutta
 
Panduan Penggunaan Siajar LMS
Panduan Penggunaan Siajar LMSPanduan Penggunaan Siajar LMS
Panduan Penggunaan Siajar LMSDede Alamsyah
 
LATIHAN PRAKTIKUM MICROSOFT WORD
LATIHAN PRAKTIKUM MICROSOFT WORDLATIHAN PRAKTIKUM MICROSOFT WORD
LATIHAN PRAKTIKUM MICROSOFT WORDboyhokage
 
Latihan praktikum-microsoft-word-kls-7
Latihan praktikum-microsoft-word-kls-7Latihan praktikum-microsoft-word-kls-7
Latihan praktikum-microsoft-word-kls-7hilman31
 
371286475-Jobsheet-Ms-Word.docx
371286475-Jobsheet-Ms-Word.docx371286475-Jobsheet-Ms-Word.docx
371286475-Jobsheet-Ms-Word.docxzeliprimalia1
 
T2 942016035 lampiran
T2 942016035 lampiranT2 942016035 lampiran
T2 942016035 lampiranAnakKampung9
 
MENGGUNAKAN PLATFORM MERDEKA MENGAJAR.pptx
MENGGUNAKAN PLATFORM MERDEKA MENGAJAR.pptxMENGGUNAKAN PLATFORM MERDEKA MENGAJAR.pptx
MENGGUNAKAN PLATFORM MERDEKA MENGAJAR.pptxNur Rohmadi
 
materi pecahan (1).pptx
materi pecahan (1).pptxmateri pecahan (1).pptx
materi pecahan (1).pptxNurulR3
 
materi pecahan (1).pptx
materi pecahan (1).pptxmateri pecahan (1).pptx
materi pecahan (1).pptxNurulR3
 
Optimalisasi powerpoint untuk membuat media pembelajaran interaktif
Optimalisasi powerpoint untuk membuat media pembelajaran interaktifOptimalisasi powerpoint untuk membuat media pembelajaran interaktif
Optimalisasi powerpoint untuk membuat media pembelajaran interaktifrosid tamami tamami
 
3 jam menguasai_ms_office-libre
3 jam menguasai_ms_office-libre3 jam menguasai_ms_office-libre
3 jam menguasai_ms_office-librezidzianport
 
Bab 1 tik
Bab 1 tikBab 1 tik
Bab 1 tikEniVita
 
PENGENALAN DASAR POWERPOINT.pptx
PENGENALAN DASAR POWERPOINT.pptxPENGENALAN DASAR POWERPOINT.pptx
PENGENALAN DASAR POWERPOINT.pptxAgungSridarmaWijaya
 
PPT MEDIA PEMBELAJARAN ERA 4.0 PERT 3.pdf
PPT MEDIA PEMBELAJARAN ERA 4.0 PERT 3.pdfPPT MEDIA PEMBELAJARAN ERA 4.0 PERT 3.pdf
PPT MEDIA PEMBELAJARAN ERA 4.0 PERT 3.pdfAfif604019
 

Similar to PEMBELAJARAN PELUANG (20)

3. Media Pembelajaran siklus 2.docx
3. Media Pembelajaran siklus 2.docx3. Media Pembelajaran siklus 2.docx
3. Media Pembelajaran siklus 2.docx
 
Panduan Penggunaan Siajar LMS
Panduan Penggunaan Siajar LMSPanduan Penggunaan Siajar LMS
Panduan Penggunaan Siajar LMS
 
Tutorial lectora
Tutorial lectoraTutorial lectora
Tutorial lectora
 
Bab iii modul media
Bab iii modul mediaBab iii modul media
Bab iii modul media
 
Tugas final mind map
Tugas final mind mapTugas final mind map
Tugas final mind map
 
PENGIMBASAN QUIZIZZ.pptx
PENGIMBASAN QUIZIZZ.pptxPENGIMBASAN QUIZIZZ.pptx
PENGIMBASAN QUIZIZZ.pptx
 
Rendi saputrama Tutorial Media Pembelajaran Teorema Phytagoras
Rendi saputrama Tutorial Media Pembelajaran Teorema PhytagorasRendi saputrama Tutorial Media Pembelajaran Teorema Phytagoras
Rendi saputrama Tutorial Media Pembelajaran Teorema Phytagoras
 
LATIHAN PRAKTIKUM MICROSOFT WORD
LATIHAN PRAKTIKUM MICROSOFT WORDLATIHAN PRAKTIKUM MICROSOFT WORD
LATIHAN PRAKTIKUM MICROSOFT WORD
 
Latihan praktikum-microsoft-word-kls-7
Latihan praktikum-microsoft-word-kls-7Latihan praktikum-microsoft-word-kls-7
Latihan praktikum-microsoft-word-kls-7
 
371286475-Jobsheet-Ms-Word.docx
371286475-Jobsheet-Ms-Word.docx371286475-Jobsheet-Ms-Word.docx
371286475-Jobsheet-Ms-Word.docx
 
T2 942016035 lampiran
T2 942016035 lampiranT2 942016035 lampiran
T2 942016035 lampiran
 
MENGGUNAKAN PLATFORM MERDEKA MENGAJAR.pptx
MENGGUNAKAN PLATFORM MERDEKA MENGAJAR.pptxMENGGUNAKAN PLATFORM MERDEKA MENGAJAR.pptx
MENGGUNAKAN PLATFORM MERDEKA MENGAJAR.pptx
 
materi pecahan (1).pptx
materi pecahan (1).pptxmateri pecahan (1).pptx
materi pecahan (1).pptx
 
materi pecahan (1).pptx
materi pecahan (1).pptxmateri pecahan (1).pptx
materi pecahan (1).pptx
 
Optimalisasi powerpoint untuk membuat media pembelajaran interaktif
Optimalisasi powerpoint untuk membuat media pembelajaran interaktifOptimalisasi powerpoint untuk membuat media pembelajaran interaktif
Optimalisasi powerpoint untuk membuat media pembelajaran interaktif
 
3 jam menguasai_ms_office-libre
3 jam menguasai_ms_office-libre3 jam menguasai_ms_office-libre
3 jam menguasai_ms_office-libre
 
Bab 1 tik
Bab 1 tikBab 1 tik
Bab 1 tik
 
PENGENALAN DASAR POWERPOINT.pptx
PENGENALAN DASAR POWERPOINT.pptxPENGENALAN DASAR POWERPOINT.pptx
PENGENALAN DASAR POWERPOINT.pptx
 
TIK Bab 1
TIK Bab 1TIK Bab 1
TIK Bab 1
 
PPT MEDIA PEMBELAJARAN ERA 4.0 PERT 3.pdf
PPT MEDIA PEMBELAJARAN ERA 4.0 PERT 3.pdfPPT MEDIA PEMBELAJARAN ERA 4.0 PERT 3.pdf
PPT MEDIA PEMBELAJARAN ERA 4.0 PERT 3.pdf
 

More from Diah Dwi

Resume evaluasi proses dan hasil belajar
Resume evaluasi proses dan hasil belajarResume evaluasi proses dan hasil belajar
Resume evaluasi proses dan hasil belajarDiah Dwi
 
Pembelajaran Menggunakan Tangram
Pembelajaran Menggunakan TangramPembelajaran Menggunakan Tangram
Pembelajaran Menggunakan TangramDiah Dwi
 
Pembelajaran geometri fractal menggunakan google earth
Pembelajaran geometri fractal menggunakan google earthPembelajaran geometri fractal menggunakan google earth
Pembelajaran geometri fractal menggunakan google earthDiah Dwi
 
Ppt van hiele
Ppt van hielePpt van hiele
Ppt van hieleDiah Dwi
 
Archimedes
Archimedes Archimedes
Archimedes Diah Dwi
 
Peluang smp
Peluang smpPeluang smp
Peluang smpDiah Dwi
 
Paper penemuan terbimbing
Paper penemuan terbimbingPaper penemuan terbimbing
Paper penemuan terbimbingDiah Dwi
 

More from Diah Dwi (8)

Resume evaluasi proses dan hasil belajar
Resume evaluasi proses dan hasil belajarResume evaluasi proses dan hasil belajar
Resume evaluasi proses dan hasil belajar
 
Summary
SummarySummary
Summary
 
Pembelajaran Menggunakan Tangram
Pembelajaran Menggunakan TangramPembelajaran Menggunakan Tangram
Pembelajaran Menggunakan Tangram
 
Pembelajaran geometri fractal menggunakan google earth
Pembelajaran geometri fractal menggunakan google earthPembelajaran geometri fractal menggunakan google earth
Pembelajaran geometri fractal menggunakan google earth
 
Ppt van hiele
Ppt van hielePpt van hiele
Ppt van hiele
 
Archimedes
Archimedes Archimedes
Archimedes
 
Peluang smp
Peluang smpPeluang smp
Peluang smp
 
Paper penemuan terbimbing
Paper penemuan terbimbingPaper penemuan terbimbing
Paper penemuan terbimbing
 

Recently uploaded

PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...Kanaidi ken
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CAbdiera
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxmawan5982
 
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxPrakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxSyaimarChandra1
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)3HerisaSintia
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5ssuserd52993
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfElaAditya
 
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxKesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxDwiYuniarti14
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfirwanabidin08
 
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxKONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxawaldarmawan3
 
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau tripletMelianaJayasaputra
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptArkhaRega1
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfSitiJulaeha820399
 
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASreskosatrio1
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMmulyadia43
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docxbkandrisaputra
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggeraksupriadi611
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxRezaWahyuni6
 
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxPaparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxIgitNuryana13
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfCandraMegawati
 

Recently uploaded (20)

PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
 
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxPrakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
 
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxKesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
 
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxKONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
 
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
 
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
 
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxPaparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
 

PEMBELAJARAN PELUANG

  • 1. 1 PETUNJUK PENGGUNAAN MEDIA PEMBELAJARAN MATEMATIKA DENGAN MATERI PELUANG Media pembelajaran ini menggunakan software microsoft powerpoint (PPT)dengan materi peluang. Media pembelajaran ini dibuat untuk 1 pertemuan dimana pada pertemuan 1 membahas sub bab yaitu pengertian titik sampel dan ruang sampel pada percobaan sederhana, dan cara menentukan ruang sampel menggunakan cara mendaftar, tabel dan diagram pohon. Adapun petunjuk penggunaan pada media pembelajaran ini, yaitu: 1. Nyalakan komputer atau laptop . 2. Klik tombol , lalu pilih 3. Setelah microsoft power point terbuka, pilih menu file lalu pilih open . 4. Setelah pilih open, maka akan terlihat media dengan judul Peluang.ppt, Klik media tersebut lalu pilih open. 5. Setelah dipilih open akan terlihat media pembelajaran matematika tersebut. seperti contoh berikut :
  • 2. 2 6. Setelah media pembelajaran terbuka, tekan tombol f5 yang ada di keyboard komputer atau laptop, media pembelajaran akan terlihat seperti gambar dibawah : 7. Klik Next untuk masuk ke menu awal media pembelajaran. 8. Pada menu awal terlihat beberapa tombol untuk memudahkan siswa menggunakan media pembelajaran, berikut merupakan gambar menu awal media.
  • 3. 3 Berikut merupakan penjelasan penggunaan tombol awal pada media pembelajaran peluang. 9. Setelah membuka menu awal, kemudian klik tombol indikator. Pada slide ini berisi kompetensi dasar, berikut gambar slide : Gambar Penjelasan Tombol home berfungsi untuk kembali ke menu awal media pembelajaran. Tombol indikator berfungsi untuk melihat kompetensi dasar dan indikator pembelajaran. Tombol tujuan berfungsi untuk melihat tujuan pembelajaran yang akan dipelajari Tombol materi berfungsi untuk melihat materi yang akan dipelajari pada media pembelajaran. Tombol contoh soal berfungsi untuk melihat contoh soal dari materi pembelajaran yang ada pada media pembelajaran Tombol soal berfungsi untuk menguji pemahaman siswa tentang materi yang disampaikan pada media pembelajaran. Tombol referensi berisi buku-buku yang menjadi sumber untuk penyusun membuat media pembelajaran Tombol penyusun berisi identitas dari pembuat media pembelajaran. Tombol shutdown berfungsi untuk keluar dari media pembelajaran.
  • 4. 4 10. Selanjutnya klik tombol untuk melanjutkan ke slide indikator, berikut tampilan slide :
  • 5. 5 11. Selanjutnya klik tombol untuk mengetahui tujuan pembelajaran yang akan dipelajari 12. Selanjutnya klik tombol untuk memulai pembelajaran, berikut tampilan slide materi : Pada tampilan slide terdapat 2 materi yang dibahas dalam media pembelajaran, yaitu pengertian titik sampel dan ruang sampel, dan cara menentukan titik sampel dan ruang sampel. 13. Kemudian arahkan kursor ke materi yang pertama yaitu pengertian titik sampel dan ruang sampel,klik materi tersebut dan akan muncul slide materi tersebut. 14. Selanjutnya jika ingin kembali ke menu materi klik tombol materi yang terdapat diatas pada slide materi yang sedang disajikan. 15. Setelah selesai memahami materi yang terdapat pada slide , klik tombol
  • 6. 6 untuk lebih memahami materi yang telah disajikan. 16. Setelah selesai memahami contoh soal, klik tombol untuk menguji kemampuan kita pada materi yang telah kita pelajari dalam media pembelajaran. 17. Selanjutnya, setelah selesai mengerjakan soal-soal, siswa bisa melihat skor hasil jawaban yang telah diberikan, berikut merupakan slide skor : 18. Arahkan kursor ke arah tulisan “KLIK DISINI UNTUK MELIHAT SCORE” dan klik tulisan tersebut, lalu score akan muncul di dalam shape yang berwarna biru. 19. Setelah itu jika ingin melihat referensi yang digunakan penyusun, klik tombol . 20. Selanjutnya klik tombol penyusun untuk melihat identitas penyusun media pembelajaran.
  • 7. 7 21. Selanjutnya klik tombol , berikut tampilan slide setelah di klik tombol shutdown 22. Arahkan kursor ke jawaban “YA” untuk keluar dari media pembelajaran atau “TIDAK” untuk kembali ke menu awal media pembelajaran.