SlideShare a Scribd company logo
1 of 22
SECARA BENAR
Q.S. An-Nisa/4: 59
MEMAKNAI KETAATAN
SECARA BENAR
Q.S. An-Nisa: 59
Kompetensi Dasar
Alur KBM
Peta Konsep
Pengantar
1
2
3
4
Bahan Materi
5
Evaluasi
6
Studi Kasus
7
Pengayaan Materi
8
Kompetensi Dasar
1.1
2.1
3.1
Terbiasa membaca al-Qur’an dengan
meyakini bahwa taat pada aturan,
kompetisi dalam kebaikan, dan etos
kerja sebagai perintah agama.
Bersikap taat aturan, tanggung jawab,
kompetitif dalam kebaikan dan kerja
keras sebagai implementasi dari
pemahaman Q.S. al Maidah/5: 48; Q.S.
An-Nisa/4: 59; Q.S. at-Taubah/9: 105
serta Hadits yang terkait.
Menganalisis makna Q.S. al Maidah/5: 48;
Q.S. An-Nisa/4: 59; Q.S. at-Taubah/9: 105,
serta Hadits tentang taat pada aturan,
kompetisi dalam kebaikan, dan etos kerja.
4.1.1
Membaca Q.S. al Maidah/5: 48; Q.S. An-
Nisa/4: 59; Q.S. at-Taubah/9: 105 sesuai
dengan kaidah tajwid dan makharijul huruf
4.1.2
Mendemonstrasikan hafalan Q.S. al
Maidah/5: 48; Q.S. An-Nisa/4: 59; Q.S. at-
Taubah/9: 105 dengan fasih dan lancar
4.1.3
Menyajikan keterkaitan antara perintah
berkompetisi dalam kebaikan dengan
kepatuhan terhadap ketentuan Allah sesuai
dengan pesan Q.S. al Maidah/5: 48; Q.S.
An-Nisa/4: 59; Q.S. at-Taubah/9: 105.
• Peta Konsep
• Pengantar
Pilihan Model:
• Tutor sebaya
• Drill
• NHT
• Gallery Walk
• Performace
• Evaluasi &
Refleksi
Alur KBM
Peta Konsep Materi
MEMAKNAI KETAATAN
SECARA BENAR
(Q.S. An-Nisa/4: 59)
3. Asbab al-Nuzul 2. Terjemah
4. Isi Kandungan
7. Pengertian &
Batasan Taat
8. Studi Kasus
6. Hadits tentang Taat
1. Ayat Quran
(Tajwid &
Makharijul Huruf)
5. Sikap dan
Perilaku yang
Mencerminkan
Ayat
KEMUKAKAN PENDAPATMU,
APA YANG TERJADI KALAU DALAM HIDUP INI TIDAK ADA ATURAN?
KEMUKAKAN PENDAPATMU,
MENGAPA ADA ORANG YANG TAHU ATURAN TAPI MASIH MELANGGARNYA?
BERIKAN CONTOH KETAATAN PADA AGAMA DI LINGKUNGAN SEKITARMU!
APA BUAH YANG DIDAPAT DARI KETAATAN TERSEBUT?
APAKAH DI SEKELILINGMU MASIH ADA YANG MELANGGAR ATURAN AGAMA?
APAKAH AKIBAT YANG MEREKA DIPEROLEH?
QS. AN-NISA/4:59
(AYAT DAN TERJEMAH)
Artinya:
“Wahai orang-orang yang beriman! Taatilah Allah dan taatilah Rasul
(Muhammad), dan Ulil Amri (pemegang kekuasaan) di antara kamu.
Kemudian, jika kamu berbeda pendapat tentang sesuatu, maka
kembalikanlah kepada Allah (Al-Qur'an) dan Rasul (sunnahnya), jika
kamu beriman kepada Allah dan hari kemudian. Yang demikian itu
lebih utama (bagimu) dan lebih baik akibatnya.”
BACA, HAFAL DAN KAJI MAKNANYA
• Buatlah 5 Kelompok • Walk Gallery
Menganalisis Materi:
1) Analisis Tajwid, 2) Isi
kandungan, Asbabun
Nuzul, 3) Perilaku taat
aturan cerminan ayat, 4)
Hadits taat aturan, 5)
Konsep taat aturan dan
batasannya
ANALISIS “TAATATURAN”
Analisis Tajwid yang terdapat dalam
Q.S. An-Nisa/4: 59 !
NO PENGGALAN AYAT HUKUM TAJWID
1
2
3
4
5
PENGUATAN
Q.S AN-NISA/4: 59 MEMAKNAI KETAATAN SECARA BENAR
MATERI
Asbabun Nuzul
Q.S. An-Nisa/4: 59
Memuat riwayat dari Imam Bukhari,
Turunnya ayat ini berkenaan dengan diutusnya
Abdullah bin Hudzafay bin Qais oleh Rasulullah
Saw. sebagai pemimpin suatu pasukan. Menurut
Al-Hafidz Ibnu Hajar Al-Asqalani, kisah ini menjadi
sebab turunnya Q.S. An-Nisa/4: 59, karena
adanya batasan taat kepada perintah (pimpinan)
dan menolak perintah (pimpinan) untuk terjun ke
dalam api. Saat itu, mereka memerlukan petunjuk
berkenaan dengan apa yang harus mereka
lakukan, sehingga ayat ini turun memberikan
petunjuk kepada mereka. Yaitu apabila berselisih
pendapat,
hendaknya kembali kepada Allah SWT.
dan Rasul-Nya.
Isi & Kandungan Ayat
1
Taat dan patuh kepada perintah Allah SWT. Dengan mengamalkan isi Al-
Qur’an, dan meyakini dengan sepenuh hati bahwa semua yang
diperintahkan pasti mengandung manfaat.
2
Menaati tuntunan Rasulullah saw. Menaati perintah Rasulullah Saw.
Merupakan pengejawantahan dari perintah Allah SWT. dalam Al-Qur’an
dan Rasulullah yang ditugaskan untuk menjelaskan isi kitab tersebut.
3
Mematuhi ketentuan ulil amri, yaitu orang-orang yang memegang
kekuasaan di antara kamu yang tidak mengandung kemaksiatan dan
tidak bertentangan dengan Al-Qur’an dan Hadits.
4 Jika ada masalah yang diperselisihkan dan tidak ada kata sepakat,
dikembalikan kepada Al-Qur’an dan Hadits.
Sikap & Perilaku yang Mencerminkan Ayat
1
Berusaha mengkaji ayat-ayat untuk mendapatkan pemahaman
yang benar tentang hakikat taat kepada Allah SWT., Rasulullah
Saw., dan Ulil amri.
2 Meyakini bahwa setiap perintah pasti mengandung manfaat dan
setiap larangan-Nya pasti mengandung mudarat (bahaya) bagi
manusia.
3 Berusaha melaksanakan semua perintah Allah SWT. sekuat
tenaga sesuai kemampuan dan menjauhi semua larangan-Nya.
4 Berusaha meneladani semua akhlak Rasulullah Saw., baik
dalam hal ibadah ritual ataupun ibadah sosial.
5 Mematuhi perintah pemerintah, selama aturannya tidak
bertentangan dengan perintah Allah dan Rasul-Nya.
Artinya:
“Barangsiapa yang taat kepadaku berarti ia telah taat kepada Allah
dan barangsiapa yang durhaka kepadaku berarti ia telah durhaka
kepada Allah, barangsiapa yang taat kepada amirku (yang muslim)
maka ia taat kepadaku dan barangsiapa yang maksiat kepada
amirku, maka ia maksiat kepadaku.”
Kajian Hadits
TA’AT
Ketaatan mengandung unsur
‘kesadaran’ dan ‘adanya perintah’ yang
diikuti.
Mengikuti perintah dengan ‘terpaksa’
atau melaksanakan yang ‘tidak
diperintahkan’ tidak dapat disebut taat.
Secara etimologis:
Ta’ah ( َ‫ع‬‫ا‬َ‫ط‬َ‫ا‬
–
ُ‫ع‬ْ‫ي‬ِ‫ط‬ُ‫ي‬
–
‫َة‬‫ع‬‫ا‬َ‫ط‬ )
=
Tunduk melakukan perintah)
1. Taat kepada Pemimpin Selama Tidak
Memerintahkan Berbuat Maksiat
“Tidak ada ketaatan dalam kemaksiatan kepada Allah, ketaatan itu
hanya di dalam kebajikan.” (H.R. Bukhari)
2. Taat kepada Pemimpin Meskipun Tidak Memenuhi
Hak Rakyat
Dalam keadaan seperti ini, rakyat tetap harus taat kepadanya, selagi perintahnya
secara nyata tidak bertentangan dengan perintah Allah SWT. karena ketaatan rakyat
dan sikap pribadi pemimpin adalah dua hal yang berbeda.
Batasan Taat
Tugas
Rangkum dan Baca Serta Hafalkan
Q.S. An-Nisa/4: 59 untuk menambah
hafalannya!
1
2
Dalam Q.S. An-Nisa/4: 59 : Tulis ayatnya
dan Temukanlah Hukum Tajwid lainnya
yang terkandung di dalam ayat tersebut
baik itu berupa mad, izhar, ikhfa, idgham,
alif lam, dll.
3
Test Hafalan, pilih salah satu dari :
1. QS. Al-Maidah/5 : 48,
2. QS. An-Nisa/4 : 59,
3. QS. At-taubah/9 : 105
Untuk waktu test sampai bab
pertama selesai.
PENGAYAAN BAHAN
BACAAN
1. https://islam.nu.or.id/post/read/114134/ma
kna-ulil-amri-dalam-kitab-tafsir
2. https://bersamadakwah.net/surat-an-nisa-
ayat-59/

More Related Content

What's hot

Perkembamngan hadits pada masa rasulullah
Perkembamngan hadits pada masa rasulullahPerkembamngan hadits pada masa rasulullah
Perkembamngan hadits pada masa rasulullah
juniska efendi
 
ULUMUL HADIS (SEJARAH HADITS PRA KODIFIKASI DAN PASCA KODIFIKASI)
ULUMUL HADIS (SEJARAH HADITS PRA KODIFIKASI DAN PASCA KODIFIKASI)ULUMUL HADIS (SEJARAH HADITS PRA KODIFIKASI DAN PASCA KODIFIKASI)
ULUMUL HADIS (SEJARAH HADITS PRA KODIFIKASI DAN PASCA KODIFIKASI)
annisa berliana
 
Sejarah dan perkembangan ilmu kalam
Sejarah dan perkembangan ilmu kalamSejarah dan perkembangan ilmu kalam
Sejarah dan perkembangan ilmu kalam
oonx
 
toleransi dalam islam
toleransi dalam islamtoleransi dalam islam
toleransi dalam islam
Royyan Faizin
 
Ppt Media Pembelajaran Bahasa Arab
Ppt Media Pembelajaran Bahasa ArabPpt Media Pembelajaran Bahasa Arab
Ppt Media Pembelajaran Bahasa Arab
Siti Maisaroh
 

What's hot (20)

Power point alquran
Power point alquranPower point alquran
Power point alquran
 
Aliran teologi islam
Aliran teologi islamAliran teologi islam
Aliran teologi islam
 
Makalah Aqidah Akhlak
Makalah Aqidah AkhlakMakalah Aqidah Akhlak
Makalah Aqidah Akhlak
 
Mencintai Al-Qur’an dan Al-Hadist
Mencintai Al-Qur’an dan Al-HadistMencintai Al-Qur’an dan Al-Hadist
Mencintai Al-Qur’an dan Al-Hadist
 
01 LKPD Dengan Ilmu Pengetahuan Semua Jadi Lebih Mudah.pdf
01 LKPD Dengan Ilmu Pengetahuan Semua Jadi Lebih Mudah.pdf01 LKPD Dengan Ilmu Pengetahuan Semua Jadi Lebih Mudah.pdf
01 LKPD Dengan Ilmu Pengetahuan Semua Jadi Lebih Mudah.pdf
 
Analisis skl, ki kd, silabus dan ppm-1-4-16
Analisis skl, ki kd, silabus dan ppm-1-4-16Analisis skl, ki kd, silabus dan ppm-1-4-16
Analisis skl, ki kd, silabus dan ppm-1-4-16
 
Perkembamngan hadits pada masa rasulullah
Perkembamngan hadits pada masa rasulullahPerkembamngan hadits pada masa rasulullah
Perkembamngan hadits pada masa rasulullah
 
Infaq, Shodaqoh, dan Zakat
Infaq, Shodaqoh, dan ZakatInfaq, Shodaqoh, dan Zakat
Infaq, Shodaqoh, dan Zakat
 
"INSTRUMEN PENELITIAN TINDAKAN KELAS"
 "INSTRUMEN PENELITIAN TINDAKAN KELAS" "INSTRUMEN PENELITIAN TINDAKAN KELAS"
"INSTRUMEN PENELITIAN TINDAKAN KELAS"
 
ULUMUL HADIS (SEJARAH HADITS PRA KODIFIKASI DAN PASCA KODIFIKASI)
ULUMUL HADIS (SEJARAH HADITS PRA KODIFIKASI DAN PASCA KODIFIKASI)ULUMUL HADIS (SEJARAH HADITS PRA KODIFIKASI DAN PASCA KODIFIKASI)
ULUMUL HADIS (SEJARAH HADITS PRA KODIFIKASI DAN PASCA KODIFIKASI)
 
Ringkasan materi pai kelas 8 bab 2 iman kepada kitab allah
Ringkasan materi pai kelas 8 bab 2 iman kepada kitab allahRingkasan materi pai kelas 8 bab 2 iman kepada kitab allah
Ringkasan materi pai kelas 8 bab 2 iman kepada kitab allah
 
Sejarah dan perkembangan ilmu kalam
Sejarah dan perkembangan ilmu kalamSejarah dan perkembangan ilmu kalam
Sejarah dan perkembangan ilmu kalam
 
makalah Pendidikan Agama Islam - syari'at Islam
makalah Pendidikan Agama Islam - syari'at Islammakalah Pendidikan Agama Islam - syari'at Islam
makalah Pendidikan Agama Islam - syari'at Islam
 
Diskusi Kelas: Hakim, Mukallaf, Taklif, dan aliran-aliran dalam Islam (Ushul ...
Diskusi Kelas: Hakim, Mukallaf, Taklif, dan aliran-aliran dalam Islam (Ushul ...Diskusi Kelas: Hakim, Mukallaf, Taklif, dan aliran-aliran dalam Islam (Ushul ...
Diskusi Kelas: Hakim, Mukallaf, Taklif, dan aliran-aliran dalam Islam (Ushul ...
 
Power point kd 3.6 jujur
Power point kd 3.6 jujurPower point kd 3.6 jujur
Power point kd 3.6 jujur
 
toleransi dalam islam
toleransi dalam islamtoleransi dalam islam
toleransi dalam islam
 
Hadist Dhaif - Ulumul Hadis
Hadist Dhaif - Ulumul HadisHadist Dhaif - Ulumul Hadis
Hadist Dhaif - Ulumul Hadis
 
Ppt Media Pembelajaran Bahasa Arab
Ppt Media Pembelajaran Bahasa ArabPpt Media Pembelajaran Bahasa Arab
Ppt Media Pembelajaran Bahasa Arab
 
Tujuan dan manfaat dakwah
Tujuan dan manfaat dakwahTujuan dan manfaat dakwah
Tujuan dan manfaat dakwah
 
Macam-macam Qaulan
Macam-macam QaulanMacam-macam Qaulan
Macam-macam Qaulan
 

Similar to 02_MEMAKNAI KETAATAN SECARA BENAR QS. ANNISA AYAT 59. (wecompress.com).pptx

01 memaknai ketaatan secara benar qs. annisa ayat 59.
01 memaknai ketaatan secara benar qs. annisa ayat 59.01 memaknai ketaatan secara benar qs. annisa ayat 59.
01 memaknai ketaatan secara benar qs. annisa ayat 59.
edo soehendro
 
PPT_PAI-dan-BUDI-PEKERTI_Kelas-XI_Gasal_1.-Menjadi-Muslim-yang-Taat-Kompetiti...
PPT_PAI-dan-BUDI-PEKERTI_Kelas-XI_Gasal_1.-Menjadi-Muslim-yang-Taat-Kompetiti...PPT_PAI-dan-BUDI-PEKERTI_Kelas-XI_Gasal_1.-Menjadi-Muslim-yang-Taat-Kompetiti...
PPT_PAI-dan-BUDI-PEKERTI_Kelas-XI_Gasal_1.-Menjadi-Muslim-yang-Taat-Kompetiti...
AsistenJurnalFEB
 
Makalah ushul fiqh istihsan
Makalah ushul fiqh istihsanMakalah ushul fiqh istihsan
Makalah ushul fiqh istihsan
Muli Bluelovers
 
Menjadi-Muslim-yang-Taat-Kompetitif-dan-Beretos-Kerja-Unggul.pptx
Menjadi-Muslim-yang-Taat-Kompetitif-dan-Beretos-Kerja-Unggul.pptxMenjadi-Muslim-yang-Taat-Kompetitif-dan-Beretos-Kerja-Unggul.pptx
Menjadi-Muslim-yang-Taat-Kompetitif-dan-Beretos-Kerja-Unggul.pptx
MukarobinspdMukarobi
 
AIK 2 KELOMPOKKKKKKKKKKKKKKKKKKKK.3.pptx
AIK 2 KELOMPOKKKKKKKKKKKKKKKKKKKK.3.pptxAIK 2 KELOMPOKKKKKKKKKKKKKKKKKKKK.3.pptx
AIK 2 KELOMPOKKKKKKKKKKKKKKKKKKKK.3.pptx
Anggita854299
 
Manhaj tarjih muhammadiyah wawan gunawan aw
Manhaj tarjih muhammadiyah wawan gunawan awManhaj tarjih muhammadiyah wawan gunawan aw
Manhaj tarjih muhammadiyah wawan gunawan aw
Wahyu Yaghnajayanti
 

Similar to 02_MEMAKNAI KETAATAN SECARA BENAR QS. ANNISA AYAT 59. (wecompress.com).pptx (20)

01 memaknai ketaatan secara benar qs. annisa ayat 59.
01 memaknai ketaatan secara benar qs. annisa ayat 59.01 memaknai ketaatan secara benar qs. annisa ayat 59.
01 memaknai ketaatan secara benar qs. annisa ayat 59.
 
PPT_PAI-dan-BUDI-PEKERTI_Kelas-XI_Gasal_1.-Menjadi-Muslim-yang-Taat-Kompetiti...
PPT_PAI-dan-BUDI-PEKERTI_Kelas-XI_Gasal_1.-Menjadi-Muslim-yang-Taat-Kompetiti...PPT_PAI-dan-BUDI-PEKERTI_Kelas-XI_Gasal_1.-Menjadi-Muslim-yang-Taat-Kompetiti...
PPT_PAI-dan-BUDI-PEKERTI_Kelas-XI_Gasal_1.-Menjadi-Muslim-yang-Taat-Kompetiti...
 
Makalah ushul fiqh istihsan
Makalah ushul fiqh istihsanMakalah ushul fiqh istihsan
Makalah ushul fiqh istihsan
 
KONSEP ASAS ISLAM.pptx
KONSEP ASAS ISLAM.pptxKONSEP ASAS ISLAM.pptx
KONSEP ASAS ISLAM.pptx
 
Menjadi-Muslim-yang-Taat-Kompetitif-dan-Beretos-Kerja-Unggul.pptx
Menjadi-Muslim-yang-Taat-Kompetitif-dan-Beretos-Kerja-Unggul.pptxMenjadi-Muslim-yang-Taat-Kompetitif-dan-Beretos-Kerja-Unggul.pptx
Menjadi-Muslim-yang-Taat-Kompetitif-dan-Beretos-Kerja-Unggul.pptx
 
TUGAS MEDIA PEMBELAJARAN RUSLAN KELAS E.ppt
TUGAS MEDIA PEMBELAJARAN RUSLAN KELAS E.pptTUGAS MEDIA PEMBELAJARAN RUSLAN KELAS E.ppt
TUGAS MEDIA PEMBELAJARAN RUSLAN KELAS E.ppt
 
Powerpoint slide master. oleh afdal kelas x mia 1
Powerpoint slide master. oleh afdal kelas x mia 1Powerpoint slide master. oleh afdal kelas x mia 1
Powerpoint slide master. oleh afdal kelas x mia 1
 
AIK 2 KELOMPOKKKKKKKKKKKKKKKKKKKK.3.pptx
AIK 2 KELOMPOKKKKKKKKKKKKKKKKKKKK.3.pptxAIK 2 KELOMPOKKKKKKKKKKKKKKKKKKKK.3.pptx
AIK 2 KELOMPOKKKKKKKKKKKKKKKKKKKK.3.pptx
 
Manhaj tarjih muhammadiyah wawan gunawan aw
Manhaj tarjih muhammadiyah wawan gunawan awManhaj tarjih muhammadiyah wawan gunawan aw
Manhaj tarjih muhammadiyah wawan gunawan aw
 
Materi sumber hukum_islam
Materi sumber hukum_islamMateri sumber hukum_islam
Materi sumber hukum_islam
 
Materi sumber hukum_islam
Materi sumber hukum_islamMateri sumber hukum_islam
Materi sumber hukum_islam
 
Materi sumber-hukum-islam pdf
Materi sumber-hukum-islam pdfMateri sumber-hukum-islam pdf
Materi sumber-hukum-islam pdf
 
Ketaatan, kompetisi dalam kebaikan, etos kerja
Ketaatan, kompetisi dalam kebaikan, etos kerjaKetaatan, kompetisi dalam kebaikan, etos kerja
Ketaatan, kompetisi dalam kebaikan, etos kerja
 
lima sumber hukum islam muttafaq dan mukhtalaf.pptx
lima sumber hukum islam muttafaq dan mukhtalaf.pptxlima sumber hukum islam muttafaq dan mukhtalaf.pptx
lima sumber hukum islam muttafaq dan mukhtalaf.pptx
 
Materi sumber-hukum-islam
Materi sumber-hukum-islamMateri sumber-hukum-islam
Materi sumber-hukum-islam
 
Makalah Agama Islam Kelas X. Semester Genap
Makalah Agama Islam Kelas X. Semester GenapMakalah Agama Islam Kelas X. Semester Genap
Makalah Agama Islam Kelas X. Semester Genap
 
Materi sumber-hukum-islam
Materi sumber-hukum-islamMateri sumber-hukum-islam
Materi sumber-hukum-islam
 
Materi sumber-hukum-islam
Materi sumber-hukum-islamMateri sumber-hukum-islam
Materi sumber-hukum-islam
 
Perilaku taat kepada aturan,
Perilaku taat kepada  aturan,Perilaku taat kepada  aturan,
Perilaku taat kepada aturan,
 
Materi Akhlak.ppt
Materi Akhlak.pptMateri Akhlak.ppt
Materi Akhlak.ppt
 

Recently uploaded

Asimilasi Masyarakat Cina Dengan Orang Melayu di Kelantan (Cina Peranakan Kel...
Asimilasi Masyarakat Cina Dengan Orang Melayu di Kelantan (Cina Peranakan Kel...Asimilasi Masyarakat Cina Dengan Orang Melayu di Kelantan (Cina Peranakan Kel...
Asimilasi Masyarakat Cina Dengan Orang Melayu di Kelantan (Cina Peranakan Kel...
luqmanhakimkhairudin
 
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
ErikaPutriJayantini
 
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docxKISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
DewiUmbar
 
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptxPPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
MaskuratulMunawaroh
 
.....................Swamedikasi 2-2.pptx
.....................Swamedikasi 2-2.pptx.....................Swamedikasi 2-2.pptx
.....................Swamedikasi 2-2.pptx
furqanridha
 

Recently uploaded (20)

Lokakarya tentang Kepemimpinan Sekolah 1.pptx
Lokakarya tentang Kepemimpinan Sekolah 1.pptxLokakarya tentang Kepemimpinan Sekolah 1.pptx
Lokakarya tentang Kepemimpinan Sekolah 1.pptx
 
Materi Modul 1.4_Fitriani Program guru penggerak
Materi Modul 1.4_Fitriani Program guru penggerakMateri Modul 1.4_Fitriani Program guru penggerak
Materi Modul 1.4_Fitriani Program guru penggerak
 
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptxBab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
 
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
 
PPT BAHASA INDONESIA KELAS 1 SEKOLAH DASAR
PPT BAHASA INDONESIA KELAS 1 SEKOLAH DASARPPT BAHASA INDONESIA KELAS 1 SEKOLAH DASAR
PPT BAHASA INDONESIA KELAS 1 SEKOLAH DASAR
 
Asimilasi Masyarakat Cina Dengan Orang Melayu di Kelantan (Cina Peranakan Kel...
Asimilasi Masyarakat Cina Dengan Orang Melayu di Kelantan (Cina Peranakan Kel...Asimilasi Masyarakat Cina Dengan Orang Melayu di Kelantan (Cina Peranakan Kel...
Asimilasi Masyarakat Cina Dengan Orang Melayu di Kelantan (Cina Peranakan Kel...
 
RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".
RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".
RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".
 
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKAKELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
 
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptxAKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
 
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docxKISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
 
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptxPPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
 
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
.....................Swamedikasi 2-2.pptx
.....................Swamedikasi 2-2.pptx.....................Swamedikasi 2-2.pptx
.....................Swamedikasi 2-2.pptx
 
SISTEM SARAF OTONOM_.SISTEM SARAF OTONOM
SISTEM SARAF OTONOM_.SISTEM SARAF OTONOMSISTEM SARAF OTONOM_.SISTEM SARAF OTONOM
SISTEM SARAF OTONOM_.SISTEM SARAF OTONOM
 
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTX
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTXAKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTX
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTX
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 

02_MEMAKNAI KETAATAN SECARA BENAR QS. ANNISA AYAT 59. (wecompress.com).pptx

  • 2. MEMAKNAI KETAATAN SECARA BENAR Q.S. An-Nisa: 59 Kompetensi Dasar Alur KBM Peta Konsep Pengantar 1 2 3 4 Bahan Materi 5 Evaluasi 6 Studi Kasus 7 Pengayaan Materi 8
  • 3. Kompetensi Dasar 1.1 2.1 3.1 Terbiasa membaca al-Qur’an dengan meyakini bahwa taat pada aturan, kompetisi dalam kebaikan, dan etos kerja sebagai perintah agama. Bersikap taat aturan, tanggung jawab, kompetitif dalam kebaikan dan kerja keras sebagai implementasi dari pemahaman Q.S. al Maidah/5: 48; Q.S. An-Nisa/4: 59; Q.S. at-Taubah/9: 105 serta Hadits yang terkait. Menganalisis makna Q.S. al Maidah/5: 48; Q.S. An-Nisa/4: 59; Q.S. at-Taubah/9: 105, serta Hadits tentang taat pada aturan, kompetisi dalam kebaikan, dan etos kerja. 4.1.1 Membaca Q.S. al Maidah/5: 48; Q.S. An- Nisa/4: 59; Q.S. at-Taubah/9: 105 sesuai dengan kaidah tajwid dan makharijul huruf 4.1.2 Mendemonstrasikan hafalan Q.S. al Maidah/5: 48; Q.S. An-Nisa/4: 59; Q.S. at- Taubah/9: 105 dengan fasih dan lancar 4.1.3 Menyajikan keterkaitan antara perintah berkompetisi dalam kebaikan dengan kepatuhan terhadap ketentuan Allah sesuai dengan pesan Q.S. al Maidah/5: 48; Q.S. An-Nisa/4: 59; Q.S. at-Taubah/9: 105.
  • 4. • Peta Konsep • Pengantar Pilihan Model: • Tutor sebaya • Drill • NHT • Gallery Walk • Performace • Evaluasi & Refleksi Alur KBM
  • 5. Peta Konsep Materi MEMAKNAI KETAATAN SECARA BENAR (Q.S. An-Nisa/4: 59) 3. Asbab al-Nuzul 2. Terjemah 4. Isi Kandungan 7. Pengertian & Batasan Taat 8. Studi Kasus 6. Hadits tentang Taat 1. Ayat Quran (Tajwid & Makharijul Huruf) 5. Sikap dan Perilaku yang Mencerminkan Ayat
  • 6. KEMUKAKAN PENDAPATMU, APA YANG TERJADI KALAU DALAM HIDUP INI TIDAK ADA ATURAN?
  • 7. KEMUKAKAN PENDAPATMU, MENGAPA ADA ORANG YANG TAHU ATURAN TAPI MASIH MELANGGARNYA?
  • 8. BERIKAN CONTOH KETAATAN PADA AGAMA DI LINGKUNGAN SEKITARMU! APA BUAH YANG DIDAPAT DARI KETAATAN TERSEBUT?
  • 9. APAKAH DI SEKELILINGMU MASIH ADA YANG MELANGGAR ATURAN AGAMA? APAKAH AKIBAT YANG MEREKA DIPEROLEH?
  • 11. Artinya: “Wahai orang-orang yang beriman! Taatilah Allah dan taatilah Rasul (Muhammad), dan Ulil Amri (pemegang kekuasaan) di antara kamu. Kemudian, jika kamu berbeda pendapat tentang sesuatu, maka kembalikanlah kepada Allah (Al-Qur'an) dan Rasul (sunnahnya), jika kamu beriman kepada Allah dan hari kemudian. Yang demikian itu lebih utama (bagimu) dan lebih baik akibatnya.” BACA, HAFAL DAN KAJI MAKNANYA
  • 12. • Buatlah 5 Kelompok • Walk Gallery Menganalisis Materi: 1) Analisis Tajwid, 2) Isi kandungan, Asbabun Nuzul, 3) Perilaku taat aturan cerminan ayat, 4) Hadits taat aturan, 5) Konsep taat aturan dan batasannya ANALISIS “TAATATURAN”
  • 13. Analisis Tajwid yang terdapat dalam Q.S. An-Nisa/4: 59 ! NO PENGGALAN AYAT HUKUM TAJWID 1 2 3 4 5
  • 14. PENGUATAN Q.S AN-NISA/4: 59 MEMAKNAI KETAATAN SECARA BENAR MATERI
  • 15. Asbabun Nuzul Q.S. An-Nisa/4: 59 Memuat riwayat dari Imam Bukhari, Turunnya ayat ini berkenaan dengan diutusnya Abdullah bin Hudzafay bin Qais oleh Rasulullah Saw. sebagai pemimpin suatu pasukan. Menurut Al-Hafidz Ibnu Hajar Al-Asqalani, kisah ini menjadi sebab turunnya Q.S. An-Nisa/4: 59, karena adanya batasan taat kepada perintah (pimpinan) dan menolak perintah (pimpinan) untuk terjun ke dalam api. Saat itu, mereka memerlukan petunjuk berkenaan dengan apa yang harus mereka lakukan, sehingga ayat ini turun memberikan petunjuk kepada mereka. Yaitu apabila berselisih pendapat, hendaknya kembali kepada Allah SWT. dan Rasul-Nya.
  • 16. Isi & Kandungan Ayat 1 Taat dan patuh kepada perintah Allah SWT. Dengan mengamalkan isi Al- Qur’an, dan meyakini dengan sepenuh hati bahwa semua yang diperintahkan pasti mengandung manfaat. 2 Menaati tuntunan Rasulullah saw. Menaati perintah Rasulullah Saw. Merupakan pengejawantahan dari perintah Allah SWT. dalam Al-Qur’an dan Rasulullah yang ditugaskan untuk menjelaskan isi kitab tersebut. 3 Mematuhi ketentuan ulil amri, yaitu orang-orang yang memegang kekuasaan di antara kamu yang tidak mengandung kemaksiatan dan tidak bertentangan dengan Al-Qur’an dan Hadits. 4 Jika ada masalah yang diperselisihkan dan tidak ada kata sepakat, dikembalikan kepada Al-Qur’an dan Hadits.
  • 17. Sikap & Perilaku yang Mencerminkan Ayat 1 Berusaha mengkaji ayat-ayat untuk mendapatkan pemahaman yang benar tentang hakikat taat kepada Allah SWT., Rasulullah Saw., dan Ulil amri. 2 Meyakini bahwa setiap perintah pasti mengandung manfaat dan setiap larangan-Nya pasti mengandung mudarat (bahaya) bagi manusia. 3 Berusaha melaksanakan semua perintah Allah SWT. sekuat tenaga sesuai kemampuan dan menjauhi semua larangan-Nya. 4 Berusaha meneladani semua akhlak Rasulullah Saw., baik dalam hal ibadah ritual ataupun ibadah sosial. 5 Mematuhi perintah pemerintah, selama aturannya tidak bertentangan dengan perintah Allah dan Rasul-Nya.
  • 18. Artinya: “Barangsiapa yang taat kepadaku berarti ia telah taat kepada Allah dan barangsiapa yang durhaka kepadaku berarti ia telah durhaka kepada Allah, barangsiapa yang taat kepada amirku (yang muslim) maka ia taat kepadaku dan barangsiapa yang maksiat kepada amirku, maka ia maksiat kepadaku.” Kajian Hadits
  • 19. TA’AT Ketaatan mengandung unsur ‘kesadaran’ dan ‘adanya perintah’ yang diikuti. Mengikuti perintah dengan ‘terpaksa’ atau melaksanakan yang ‘tidak diperintahkan’ tidak dapat disebut taat. Secara etimologis: Ta’ah ( َ‫ع‬‫ا‬َ‫ط‬َ‫ا‬ – ُ‫ع‬ْ‫ي‬ِ‫ط‬ُ‫ي‬ – ‫َة‬‫ع‬‫ا‬َ‫ط‬ ) = Tunduk melakukan perintah)
  • 20. 1. Taat kepada Pemimpin Selama Tidak Memerintahkan Berbuat Maksiat “Tidak ada ketaatan dalam kemaksiatan kepada Allah, ketaatan itu hanya di dalam kebajikan.” (H.R. Bukhari) 2. Taat kepada Pemimpin Meskipun Tidak Memenuhi Hak Rakyat Dalam keadaan seperti ini, rakyat tetap harus taat kepadanya, selagi perintahnya secara nyata tidak bertentangan dengan perintah Allah SWT. karena ketaatan rakyat dan sikap pribadi pemimpin adalah dua hal yang berbeda. Batasan Taat
  • 21. Tugas Rangkum dan Baca Serta Hafalkan Q.S. An-Nisa/4: 59 untuk menambah hafalannya! 1 2 Dalam Q.S. An-Nisa/4: 59 : Tulis ayatnya dan Temukanlah Hukum Tajwid lainnya yang terkandung di dalam ayat tersebut baik itu berupa mad, izhar, ikhfa, idgham, alif lam, dll. 3 Test Hafalan, pilih salah satu dari : 1. QS. Al-Maidah/5 : 48, 2. QS. An-Nisa/4 : 59, 3. QS. At-taubah/9 : 105 Untuk waktu test sampai bab pertama selesai.