SlideShare a Scribd company logo
1 of 8
Download to read offline
Membuat Dial Up (RAS) Server


Cara Membuat Dial Up Server
Perangkat yang dibutuhkan :
Disisi server :
     1. Komputer PC dengan sistem operasi Microsoft Windows XP
     2. modem
     3. line telpon yang bisa ditelpon dari luar dan bisa menelpon keluar
Disisi Client :
     1. laptop/komputer PC dengan modem atau koneksi USB/Bluetooth (jika menggunakan handphone)
     2. line telpon yang bisa menelpon keluar dan bisa ditelpon dari luar, atau
     3. handphone yang memiliki fitur modem dengan kabel data -nya atau via Bluetooth

Yang harus di-set disisi Server :

1. Buka control panel, aktifkan icon “Network Connections”




2. pada task menu di sebelah kiri, klik “Create a new connection”




3. pada “New Connection Wizard” yg muncul, klik tombol “Next”




                                   © Institut Manajemen Telkom
                                    http://www.imtelkom.ac.id
Membuat Dial Up (RAS) Server

4. pada dialog yang muncul, pilih “Set up an advanced connection” dan klik tombol “Next”




5. pada dialog yang muncul, pilih “Accept incoming connections” dan klik tombol “Next”




6. pada dialog yg muncul, pilih modem yg ingin digunakan untuk menerima dial up dan klik tombol “Next”




                                  © Institut Manajemen Telkom
                                   http://www.imtelkom.ac.id
Membuat Dial Up (RAS) Server

7. pada dialog berikutnya, pilh “Do not allow virtual provate connections” dan klik tombol “Next”




8. selanjutnya pilih User Account yang ingin digunakan untuk login ke server, disini diberi contoh untuk akun
“Administrator”. Selanjutnya klik tombol “Properties” untuk melakukan setting Call Back




9. Pada dialog “Administrator Properties” pilih tab “Callback” dan pilih “Always use the following callback
number ” dan isi entry-nya dengan nomor telpon yg akan digunakan untuk men-dial (tanda koma
menyebabkan ada delay 1 detik sebelum nomor berikutnya di -dial oleh komputer. (contoh : 0,,70775560
maka komputer akan men-dial angka “0” kemudian menunggu 2 detik baru dilajutkan dengan men -dial
angka “7”, “0”, dst). Selanjutnya klik tombol “OK”




                                   © Institut Manajemen Telkom
                                    http://www.imtelkom.ac.id
Membuat Dial Up (RAS) Server

10. pada dialog berikutnya, pilih “Internet Protocol (TCP/IP)” dan klik tombol “Properties”




11. Pada dialog yang muncul, entry range IP address yg bisa digunakan Client (IP address Client harus diset
static dalam range tsb). Jangan lupa mengaktifkan “Allow calling computer to specify its own IP address”.




12. Selesai, klik tombol “Finish”. Maka akan muncul icon baru “Incoming” di daftar “Network Connectios”




                                   © Institut Manajemen Telkom
                                    http://www.imtelkom.ac.id
Membuat Dial Up (RAS) Server


Yang harus di-set disisi Client :

1. Buka control panel, aktifkan icon “Network Connections”




2. pada task menu di sebelah kiri, klik “Create a new connection”




3. pada “New Connection Wizard” yg muncul, klik tombol “Next”




4. pada dialog yang muncul, pilih “Connect to the network at my workplace” dan klik tombol “Next”




                                   © Institut Manajemen Telkom
                                    http://www.imtelkom.ac.id
Membuat Dial Up (RAS) Server

5. pada dialog yang muncul, pilih “Di al-up connection” dan klik tombol “Next”




6. pada dialog yang muncul, entry suatu nama (misal: IM Telkom) yang akan memudahkan anda untuk
mengidentifikasi akun dial -up ini dan klik tombol “Next”




7. pada dialog yang muncul, entry nomor telpon yang di gunakan oleh Dial-up Server (jangan lupa
memasukkan kode area 022 jika anda menggunakan handphone diluar TelkomFlexi) dan klik tombol “Nex t”.
Jika nomor telpon Dial -up Server adalah nomor extension, jangan lupa menyisipkan tanda koma untuk
memberi jeda (1 tanda koma = jeda 1 detik). Hal ini untuk mengantisipasi answering machine (mesin
penjawab telpon otomatis) yang kadang tidak mau di -entry nomor extension sebelum mesin selesai
berbicara.




                                   © Institut Manajemen Telkom
                                    http://www.imtelkom.ac.id
Membuat Dial Up (RAS) Server

8. pada dialog yang muncul, pilih “Do not use my smart card” dan klik tombol “Next”




9. klik tombol “Finish”




Menggunakan Layanan Dial-up IM Telkom :

1. Buka control panel, aktifkan icon “Network Connections”




2. pilih nama Dial -up yang anda entry di langkah 6 di atas, dan aktifkan dengan cara double-click icon tsb




                                   © Institut Manajemen Telkom
                                    http://www.imtelkom.ac.id
Membuat Dial Up (RAS) Server

3. pada dialog yang muncul, entry User Name dan Password yang terdaftar sebagai User Account di Dial -up
Server (User Account ini juga digunakan untuk login langsung ke Microsoft Windows XP di Dial -up Server).
Aktifkan (check) “Save this user name and password for the following users” jika anda menggunakan laptop.
Selanjutnya klik tombol “Dial” untuk mulai koneksi dengan Dial -up Server.




4. dialing ke Dial-up Server, dilakukan melalui 2 tahap :

         1. komputer/laptop mengecek por t modem apakah idle atau sedang digunakan




         2. jika port modem idle, komputer/laptop mendial nomor telpon Dial -up Server




Note:
Jika mendapatkan kesulitan dalam proses diatas, silahkan hubungi Helpdesk Sisfo IM Telkom.



                                    © Institut Manajemen Telkom
                                     http://www.imtelkom.ac.id

More Related Content

Viewers also liked (7)

AT Rapier Usecase Document
AT Rapier Usecase DocumentAT Rapier Usecase Document
AT Rapier Usecase Document
 
FreeBSD VPN Server
FreeBSD VPN ServerFreeBSD VPN Server
FreeBSD VPN Server
 
Bandwidth Management System
Bandwidth Management SystemBandwidth Management System
Bandwidth Management System
 
SAMP (Solaris, Apache, MySQL, PHP)
SAMP (Solaris, Apache, MySQL, PHP)SAMP (Solaris, Apache, MySQL, PHP)
SAMP (Solaris, Apache, MySQL, PHP)
 
Building a Secure Web Application
Building a Secure Web ApplicationBuilding a Secure Web Application
Building a Secure Web Application
 
Oracle VirtualBox
Oracle VirtualBoxOracle VirtualBox
Oracle VirtualBox
 
Oracle on Solaris
Oracle on SolarisOracle on Solaris
Oracle on Solaris
 

Similar to Building a Dialup Server

Voice over internet protocol
Voice over internet protocolVoice over internet protocol
Voice over internet protocolcyberkibra
 
Membangun infrastruktur hotspot
Membangun infrastruktur hotspotMembangun infrastruktur hotspot
Membangun infrastruktur hotspotGerry Ismanto
 
pengaturan penggunaan telkomnet instan
pengaturan penggunaan telkomnet instanpengaturan penggunaan telkomnet instan
pengaturan penggunaan telkomnet instanCyndot Ndot
 
Setting billing hotspot integrasi router mikrotik
Setting billing hotspot integrasi router mikrotikSetting billing hotspot integrasi router mikrotik
Setting billing hotspot integrasi router mikrotikkpg65
 
Cara setting koneksi dial
Cara setting koneksi dialCara setting koneksi dial
Cara setting koneksi dialNash Rul
 
MS POWER POINT 2007 BAB 6
MS POWER POINT 2007 BAB 6MS POWER POINT 2007 BAB 6
MS POWER POINT 2007 BAB 6AhmedLasca
 
Bab iii utility jaringan
Bab iii utility jaringanBab iii utility jaringan
Bab iii utility jaringanEddy_TKJ
 
Mikrotik. ( hotspot )
Mikrotik. ( hotspot )Mikrotik. ( hotspot )
Mikrotik. ( hotspot )Agus Setyawan
 
Sosialisasi pemakaian leccos
Sosialisasi pemakaian leccosSosialisasi pemakaian leccos
Sosialisasi pemakaian leccosBayu Mursito
 
9 e = 4 tuti hartati sussi ok
9 e = 4 tuti hartati   sussi ok9 e = 4 tuti hartati   sussi ok
9 e = 4 tuti hartati sussi okEka Dhani
 
Domain Name System (DNS) Windows Server 2003
Domain Name System (DNS) Windows Server 2003Domain Name System (DNS) Windows Server 2003
Domain Name System (DNS) Windows Server 2003Ryandika Alfarishi
 

Similar to Building a Dialup Server (20)

Rainna power point
Rainna power pointRainna power point
Rainna power point
 
Rainna power point
Rainna power pointRainna power point
Rainna power point
 
Tugas tik
Tugas tikTugas tik
Tugas tik
 
Tugas tik
Tugas tikTugas tik
Tugas tik
 
Olivevme110usermanualid
Olivevme110usermanualidOlivevme110usermanualid
Olivevme110usermanualid
 
Voice over internet protocol
Voice over internet protocolVoice over internet protocol
Voice over internet protocol
 
Membangun infrastruktur hotspot
Membangun infrastruktur hotspotMembangun infrastruktur hotspot
Membangun infrastruktur hotspot
 
pengaturan penggunaan telkomnet instan
pengaturan penggunaan telkomnet instanpengaturan penggunaan telkomnet instan
pengaturan penggunaan telkomnet instan
 
Setting billing hotspot integrasi router mikrotik
Setting billing hotspot integrasi router mikrotikSetting billing hotspot integrasi router mikrotik
Setting billing hotspot integrasi router mikrotik
 
Cara setting koneksi dial
Cara setting koneksi dialCara setting koneksi dial
Cara setting koneksi dial
 
MS POWER POINT 2007 BAB 6
MS POWER POINT 2007 BAB 6MS POWER POINT 2007 BAB 6
MS POWER POINT 2007 BAB 6
 
Tik 6
Tik 6Tik 6
Tik 6
 
Bab iii utility jaringan
Bab iii utility jaringanBab iii utility jaringan
Bab iii utility jaringan
 
Mikrotik. ( hotspot )
Mikrotik. ( hotspot )Mikrotik. ( hotspot )
Mikrotik. ( hotspot )
 
Sosialisasi pemakaian leccos
Sosialisasi pemakaian leccosSosialisasi pemakaian leccos
Sosialisasi pemakaian leccos
 
Laporan 2
Laporan 2Laporan 2
Laporan 2
 
9 e = 4 tuti hartati sussi ok
9 e = 4 tuti hartati   sussi ok9 e = 4 tuti hartati   sussi ok
9 e = 4 tuti hartati sussi ok
 
Domain Name System (DNS) Windows Server 2003
Domain Name System (DNS) Windows Server 2003Domain Name System (DNS) Windows Server 2003
Domain Name System (DNS) Windows Server 2003
 
Tugas tik
Tugas tikTugas tik
Tugas tik
 
Tugas tik
Tugas tikTugas tik
Tugas tik
 

More from Telkom Institute of Management

More from Telkom Institute of Management (20)

FreeBSD Traffic Monitoring
FreeBSD Traffic MonitoringFreeBSD Traffic Monitoring
FreeBSD Traffic Monitoring
 
FreeBSD Proxy Server
FreeBSD Proxy ServerFreeBSD Proxy Server
FreeBSD Proxy Server
 
FreeBSD Name Server
FreeBSD Name ServerFreeBSD Name Server
FreeBSD Name Server
 
FreeBSD web-based MUA
FreeBSD web-based MUAFreeBSD web-based MUA
FreeBSD web-based MUA
 
FreeBSD POP3/IMAP Server
FreeBSD POP3/IMAP ServerFreeBSD POP3/IMAP Server
FreeBSD POP3/IMAP Server
 
FreeBSD Securing Mail Server
FreeBSD Securing Mail ServerFreeBSD Securing Mail Server
FreeBSD Securing Mail Server
 
FreeBSD Mailing List
FreeBSD Mailing ListFreeBSD Mailing List
FreeBSD Mailing List
 
FreeBSD Mail Server
FreeBSD Mail ServerFreeBSD Mail Server
FreeBSD Mail Server
 
FreeBSD Log Analyzer
FreeBSD Log AnalyzerFreeBSD Log Analyzer
FreeBSD Log Analyzer
 
FreeBSD PHP
FreeBSD PHPFreeBSD PHP
FreeBSD PHP
 
FreeBSD Database Server
FreeBSD Database ServerFreeBSD Database Server
FreeBSD Database Server
 
FreeBSD Web Server
FreeBSD Web ServerFreeBSD Web Server
FreeBSD Web Server
 
FreeBSD Installation
FreeBSD InstallationFreeBSD Installation
FreeBSD Installation
 
FreeBSD FTP Server
FreeBSD FTP ServerFreeBSD FTP Server
FreeBSD FTP Server
 
FreeBSD Bandwidth Management
FreeBSD Bandwidth ManagementFreeBSD Bandwidth Management
FreeBSD Bandwidth Management
 
FreeBSD Firewall
FreeBSD FirewallFreeBSD Firewall
FreeBSD Firewall
 
FreeBSD Basic Setting
FreeBSD Basic SettingFreeBSD Basic Setting
FreeBSD Basic Setting
 
FreeBSD Installation
FreeBSD InstallationFreeBSD Installation
FreeBSD Installation
 
FreeBSD Installation
FreeBSD InstallationFreeBSD Installation
FreeBSD Installation
 
Resource Reservation Protocol
Resource Reservation ProtocolResource Reservation Protocol
Resource Reservation Protocol
 

Recently uploaded

Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapDinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapsefrida3
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfDimanWr1
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfSitiJulaeha820399
 
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxsoal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxazhari524
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfElaAditya
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdfsdn3jatiblora
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...Kanaidi ken
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1udin100
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfCandraMegawati
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxRezaWahyuni6
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7IwanSumantri7
 
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxPEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxsukmakarim1998
 
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan .pptx
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan  .pptxcontoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan  .pptx
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan .pptxHR MUSLIM
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASKurniawan Dirham
 
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptxMiftahunnajahTVIBS
 
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxAksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxsdn3jatiblora
 
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxTugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxmawan5982
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxssuser35630b
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxmawan5982
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDNurainiNuraini25
 

Recently uploaded (20)

Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapDinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
 
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxsoal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
 
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxPEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
 
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan .pptx
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan  .pptxcontoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan  .pptx
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan .pptx
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
 
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
 
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxAksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
 
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxTugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
 

Building a Dialup Server

  • 1. Membuat Dial Up (RAS) Server Cara Membuat Dial Up Server Perangkat yang dibutuhkan : Disisi server : 1. Komputer PC dengan sistem operasi Microsoft Windows XP 2. modem 3. line telpon yang bisa ditelpon dari luar dan bisa menelpon keluar Disisi Client : 1. laptop/komputer PC dengan modem atau koneksi USB/Bluetooth (jika menggunakan handphone) 2. line telpon yang bisa menelpon keluar dan bisa ditelpon dari luar, atau 3. handphone yang memiliki fitur modem dengan kabel data -nya atau via Bluetooth Yang harus di-set disisi Server : 1. Buka control panel, aktifkan icon “Network Connections” 2. pada task menu di sebelah kiri, klik “Create a new connection” 3. pada “New Connection Wizard” yg muncul, klik tombol “Next” © Institut Manajemen Telkom http://www.imtelkom.ac.id
  • 2. Membuat Dial Up (RAS) Server 4. pada dialog yang muncul, pilih “Set up an advanced connection” dan klik tombol “Next” 5. pada dialog yang muncul, pilih “Accept incoming connections” dan klik tombol “Next” 6. pada dialog yg muncul, pilih modem yg ingin digunakan untuk menerima dial up dan klik tombol “Next” © Institut Manajemen Telkom http://www.imtelkom.ac.id
  • 3. Membuat Dial Up (RAS) Server 7. pada dialog berikutnya, pilh “Do not allow virtual provate connections” dan klik tombol “Next” 8. selanjutnya pilih User Account yang ingin digunakan untuk login ke server, disini diberi contoh untuk akun “Administrator”. Selanjutnya klik tombol “Properties” untuk melakukan setting Call Back 9. Pada dialog “Administrator Properties” pilih tab “Callback” dan pilih “Always use the following callback number ” dan isi entry-nya dengan nomor telpon yg akan digunakan untuk men-dial (tanda koma menyebabkan ada delay 1 detik sebelum nomor berikutnya di -dial oleh komputer. (contoh : 0,,70775560 maka komputer akan men-dial angka “0” kemudian menunggu 2 detik baru dilajutkan dengan men -dial angka “7”, “0”, dst). Selanjutnya klik tombol “OK” © Institut Manajemen Telkom http://www.imtelkom.ac.id
  • 4. Membuat Dial Up (RAS) Server 10. pada dialog berikutnya, pilih “Internet Protocol (TCP/IP)” dan klik tombol “Properties” 11. Pada dialog yang muncul, entry range IP address yg bisa digunakan Client (IP address Client harus diset static dalam range tsb). Jangan lupa mengaktifkan “Allow calling computer to specify its own IP address”. 12. Selesai, klik tombol “Finish”. Maka akan muncul icon baru “Incoming” di daftar “Network Connectios” © Institut Manajemen Telkom http://www.imtelkom.ac.id
  • 5. Membuat Dial Up (RAS) Server Yang harus di-set disisi Client : 1. Buka control panel, aktifkan icon “Network Connections” 2. pada task menu di sebelah kiri, klik “Create a new connection” 3. pada “New Connection Wizard” yg muncul, klik tombol “Next” 4. pada dialog yang muncul, pilih “Connect to the network at my workplace” dan klik tombol “Next” © Institut Manajemen Telkom http://www.imtelkom.ac.id
  • 6. Membuat Dial Up (RAS) Server 5. pada dialog yang muncul, pilih “Di al-up connection” dan klik tombol “Next” 6. pada dialog yang muncul, entry suatu nama (misal: IM Telkom) yang akan memudahkan anda untuk mengidentifikasi akun dial -up ini dan klik tombol “Next” 7. pada dialog yang muncul, entry nomor telpon yang di gunakan oleh Dial-up Server (jangan lupa memasukkan kode area 022 jika anda menggunakan handphone diluar TelkomFlexi) dan klik tombol “Nex t”. Jika nomor telpon Dial -up Server adalah nomor extension, jangan lupa menyisipkan tanda koma untuk memberi jeda (1 tanda koma = jeda 1 detik). Hal ini untuk mengantisipasi answering machine (mesin penjawab telpon otomatis) yang kadang tidak mau di -entry nomor extension sebelum mesin selesai berbicara. © Institut Manajemen Telkom http://www.imtelkom.ac.id
  • 7. Membuat Dial Up (RAS) Server 8. pada dialog yang muncul, pilih “Do not use my smart card” dan klik tombol “Next” 9. klik tombol “Finish” Menggunakan Layanan Dial-up IM Telkom : 1. Buka control panel, aktifkan icon “Network Connections” 2. pilih nama Dial -up yang anda entry di langkah 6 di atas, dan aktifkan dengan cara double-click icon tsb © Institut Manajemen Telkom http://www.imtelkom.ac.id
  • 8. Membuat Dial Up (RAS) Server 3. pada dialog yang muncul, entry User Name dan Password yang terdaftar sebagai User Account di Dial -up Server (User Account ini juga digunakan untuk login langsung ke Microsoft Windows XP di Dial -up Server). Aktifkan (check) “Save this user name and password for the following users” jika anda menggunakan laptop. Selanjutnya klik tombol “Dial” untuk mulai koneksi dengan Dial -up Server. 4. dialing ke Dial-up Server, dilakukan melalui 2 tahap : 1. komputer/laptop mengecek por t modem apakah idle atau sedang digunakan 2. jika port modem idle, komputer/laptop mendial nomor telpon Dial -up Server Note: Jika mendapatkan kesulitan dalam proses diatas, silahkan hubungi Helpdesk Sisfo IM Telkom. © Institut Manajemen Telkom http://www.imtelkom.ac.id