SlideShare a Scribd company logo
1 of 29
SMA Labschool Unesa
Universitas Negeri Surabaya
PERTEMUAN I
INDIKATOR
1
• Mengklasifikasikan sumber daya alam
2
• Menganalisis potensi sumber daya alam kehutanan,
pertambangan, kelautan, dan pariwisata di Indonesia
3
• Menggambarkan persebaran sumber daya alam
kehutanan, pertambangan, kelautan, dan paiwisata di
Indonesia
Dalam Undang-Undang republik Indonesia No 4 tahun 1982, disebutkan
bahwa sumber daya adalah unsur lingkungan hidup, yang terdiri atas sumber
daya manusia, sumber daya alam hayati, sumber daya alam non-hayati, dan
sumber daya buatan
Sumber Daya Alam berdasarkan Pemanfaatan
• SDA yang berbentuk materi, yang
dimanfaatkan oleh manusia adalah
materi sumber daya alam itu sendiri
Sumber Daya
Alam Materi
• SDA yang berguna untuk
menghasilkan energi
Sumber Daya
Energi
• Tempat yang diperlukan manusia
dalam hidupnya
Sumber Daya
Ruang
SDA Berdasarkan Pembentukannya atau Sifat
Kelestariannya
•SDA yang tidak akan habis,
karena bagian-bagian yang telah
terpakai dapat diganti dengan
yang baru
Sumber Daya
Alam yang
dapat
diperbarui
•SDA jika digunakan secara terus
menerus , maka lama kelamaan
akan habis dan tidak dapat
dihasilkan sendiri oleh manusia
Sumber Daya
Alam yang
tidak dapat
diperbarui
SDA Berdasarkan Jenis
•SDA fisik berupa benda-benda
mati di lingkungan alam fisik
Sumber Daya
Alam Nonhayati
•SDA yang berbentuk makhluk
hidup, yaitu hewan dan
tumbuhan
Sumber Daya
Alam Hayati
Sumber Daya Manusia
bagian integral dari sistem yang membentuk suatu
organisasi yang megelola Sumber Daya Alam
Sumber Daya Buatan
sumber daya alam yang telah ditingkatkan dayagunanya
untuk memenuhi kebutuhan manusia dan kepentingan
pertahanan negara
Potensi dan Persebaran Sumber Daya Alam
Indonesia
Sumber Daya Alam Kehutanan
Sumber Daya Kehutanan dapat diartikan sebagai
suatu kesatuan ekosistem berupa hamparan lahan
yang berisi SDA hayati yang didominasi pepohonan
dalam dalam persekutuan alam dan
lingkungannya, yang satu dengan lalinnya tidak
dapat dipisahkan
Jenis – Jenis Hutan berdasarkan Fungsi Pokoknya
Hutan Produksi
• dikelola untuk
menghasilkan
kayu ataupun
hasil hutan
bukan kayu
Hutan Lindung
• dikelola untuk
mengelola tanah
dan air Hutan
suaka alam,
dikelola untuk
melindungi
kekayaan
keanekaragaman
hayati atau
keindahan alam
Hutan Konservasi
• kawasan hutan
dengan ciri khas
tertentu yang
memiliki fungsi
perlindungan
keanekaragaman
tumbuhan dan
satwa serta
ekosistemnya
Sumber Daya Alam Pertambangan
Pertambangan adalah rangkaian
kegiatan dalam rangka upaya pencarian,
penambangan (penggalian), pengolahan,
pemanfaatan dan penjualan bahan galian
Pengelompokkan Bahan Galian
Barang galian golongan A Disebut juga bahan galian stategis
Contoh: Minyak bumi, bitumen cair, lilin bumi,
dan gas alam, Bitumen padat, aspal
Barang galian golongan B
Disebut juga bahan galian vital
Contohnya : Besi, mangan, molibdenum,
khrom, walfran, vanadium, titaniumBauksit,
tembaga, timbal, seng
Barang galian golongan C
Disebut juga bahan galian industri
Contohnya : Nitrat, phosphate, garam batu,
Asbes, talk, mike, grafit, magnesit;
Persebaran Barang tambang
Minyak dan Gas Bumi
Sumatra: Pereula dan
Lhokseumawe (Aceh
Darussalam), Sungai Pakning
dan Dumai (Riau), Plaju,
Sungai Gerong dan Muara
Enim (Sumatra Selatan)
Jawa: Jati Barang Majalengka
(Jawa Barat), Wonokromo,
Delta (Jawa Timur), Cepu,
Cilacap (Jawa Tengah)
Kalimantan: Pulau Tarakan,
Balikpapan, Pulau Bunyu dan
Sungai Mahakam
(Kalimantan Timur), Rantau,
Tanjung, dan Amuntai
(Kalimantan Selatan)
Maluku : Pulau Seram dan
Tenggara
Papua : Klamono, Sorong,
dan Babo
Persebaran Barang tambang
Batu bara
• Kalimantan
terdapat di
Kalimantan Timur
(Lembah Sungai
Berau dan
Samarinda),
Sumatra Barat
(Ombilin dan
Sawahlunto),
Sumatra Selatan
(Bukit Asam dan
Tanjung Enim)
Bauksit
• Pulau Bintan,
Kepulauan Riau,
Pulau Bangka, dan
Pulau Kalimantan
Bijih Besi
• Cilacap (Jawa
Tengah), Sumatra,
Lombok,
Yogyakarta,
Gunung Tegak
(Lampung),
Pegunungan
Verbeek (Sulawesi
Selatan), dan Pulau
Sebuku
(Kalimantan
Selatan
Persebaran Barang tambang
Timah Putih
• Riau sampai
Bangka
Belitung, serta
terdapat di
daratan Riau
yaitu di
Kabupaten
Kampar dan
Rokan Ulu
Nikel
• Kalimantan
Barat, Maluku,
Papua,
Sulawesi
Selatan,
Sulawesi
Tengah, dan
Sulawesi
Tenggara
Mangan
• Tasikmalaya
(Jawa Barat),
Kiripan
(Yogyakarta),
dan Martapura
(Kalimantan
Selatan)
Kegiatan Pertambangan
Observasi
• kegiatan pengamatan
ke daerah yang
diperkirakan secara
teoritis mempunyai
sumber tambang
Eksplorasi
• kegiatan
penyelidikan tentang
keadaan mineral
tambang beserta
kemungkinannya
untuk dimanfaatkan
secara ekonomis
Ekploitasi
• kegiatan
pengambilan barang
tambang. Eksploitasi
bisa kita sebut juga
sebagai
penambangan
Sumber Daya Alam Kelautan
Hutan
Mangrove
• hutan khas yang
hidup di sepanjang
pantai di daerah
tropis yang
dipengaruhi oleh
pasang surut air
laut
Terumbu Karang
• terumbu (batuan
sedimen kapur di laut)
yang terbentuk dari
kapur yang sebagian
besar dihasilkan dari
koral (binatang yang
menghasilkan kapur
untuk kerangka
tubuhnya)
Lamun
• tumbuhan tinggi
yang sudah
sepenuhnya
menyesuaikan diri
hidup terendam di
dalam lau
Sumber Daya Alam Pariwisata
Wisata alam, adalah bentuk kegiatan rekreasi dan
pariwisata yang memanfaatkan potensi sumber daya alam,
aik alami maupun setelah adanya usaha budidaya
Wisata budaya adalah perjalanan yang dilakukan untuk
memperlus pandangan hidup dengan cara mengunjungi
tempat lain atau ke luar negri untuk mempelajari keadaan
rakyat, kebiasaan dan adat istiadat mereka, cara hidup,
serta kebudayaan dan seni
Wisata buatan, adalah kegiatan rekreasi dan pariwisata
yang memanfaatkan objek wisata yang sangat dipengaruhi
oleh upaya dan aktivitas manusia
PERTEMUAN II
INDIKATOR
4
• Menjelaskan konsep AMDAL
dalam pembangunan
5
• Menguraikan prosedur
AMDAL dalam pembangunan
KONSEP AMDAL
AMDAL merupakan kajian mengenai dampak penting
suatu usaha dan kegiatan yang direncanakan pada
lingkungan hidup yang diperlukan bagi proses
pengambilan keputusan tentang penyelenggaraan usaha
atau kegiatan yang dapat menimbulkan perhubahan
terhadap lingkungan hidup
FUNGSI AMDAL
Bahan bagi perencanaan pembangunan wilayah
Membantu proses pengambilan keputusan tentang kelayakan lingkungan hidup dari
rencana usaha dan atau kegiatan
Memberi masukan untuk penyusunan disain rinci teknis dari rencana usaha dan atau
kegiatan
Memberi masukan untuk penyusunan rencana pengelola dan pemantauan lingkungan
hidup
Memberi informasi bagi masyarakat atas dampak ditimbulkan dari suatu rencana
usaha dann atau kegiatan
FUNGSI AMDAL
Awal dari rekomendasi tentang izin usaha
Sebagai Scientific Document dan Legal Document
Izin Kelayakan Lingkungan
Menunjukkan tempat pembangunan yang layak pada suatu wilayah beserta
pengaruhnya
Sebagai masukan dengan pertimbangan yang lebih luas bagi perencanaan dan
pengambilan keputusan sejak awal dan arahan atau pedoman bagi pelaksanaan
Dokumen AMDAL memuat hal-hal berikut
1
•Pengkajian mengenai dampak rencana usaha atau kegiatan
2
•Evaluasi kegiatan di sekitar lokasi rencana usaha dan kegiatan
3
•Saran masukan serta tanggapan masyarakat terhadap rencana usaha dan kegiatan
4
•Prakiraan terhadap bersaran dampak serta sifat penting dampak yang tejadi jika rencana
usaha atau kegiatan tersebut dilaksanakan
5
•Evaluasi secara holistik terhadap dampak yang terjadi untuk menentukan kelayakan atau
ketidaklayakan lingkungan hidup
6
•Rencana pengelolaan dan pemantauan lingkungan hidup
PERTEMUAN III
INDIKATOR
6
• Menjelaskan prinsip-prinsip
pembangunan berkelanjutan
7
• Menganalisis bentuk-bentuk
pemanfaatan SDA dengan prinsip
pembangunan berkelanjutan
PEMBANGUNAN BERKELAJUTAN
Pembangunan berkelanjutan adalah
proses pembangunan (lahan, kota, bisnis,
masyarakat, dsb) yang berprinsip
memenuhi kebutuhan sekarang tanpa
mengorbankan pemenuhan kebutuhan
generasi masa depan
Program Studi Pendidikan Geografi
Fakultas Ilmu Sosial Universitas Negeri Padang
Ciri-Ciri Pembangunan Berkelanjutan
Pembangunan yang dilaksanakan tidak terjadi atau mampu meminimalkan kerusakan
dan pencemaran lingkungan
Pembangunan yang dilaksanakan memperhatikan antara lingkungan fisik dan
lingkungan sosial
Pembangunan yang dilaksanakan mampu mengendalikan pemanfaatan sumber daya
Pembangunan yang dilakukan mendasar pada nilai-nilai kemanusiaan serta
memperhatikan moral atau nilai yang dianut dalam masyarakat
Pembangunan yang dilaksanakan harus memiliki sifat fundamental dan ideal serta
berjangka pendek dan panjang
Ciri-Ciri Pembangunan Berkelanjutan
Pembangunan yang dilakukan mampu memperluas kesempatan kerja
Pembangunan yang dilakukan harus mampu melakukan pemerataan atau
keseimbanngan kesejahteraan rakyat
Pembangunan berkelanjutan dilakukan harus mampu melakukan pemerataan atau
keseimbangan kesejahteraan hidup antar golongan dan antar daerah
Pembangunan yang dilakukan dalam tingkat laju pertumbuhan ekonomi nasional yang
tinggi
Pembangunan yang dilakukan harus berpedoman untuk selalu mempertahankan
stabilitas ekonomi, politik, sosial budaya dan keamanan nasional
Prinsip-Prinsip Pembangunan Berkelanjutan
• Pemerataan dalam pembangunan
berkelanjutan menjadi tujuan utama.
Pemerataan dianggap mampu meminimalisasi
disparitas baik ekonomi dan sosial serta
kesempatan yang seimbang bagi masyarakat
Equity
(Pemerataan)
• Bentuk pembangunan berkelanjutan dapat
dilakukan melalui peningkatan dan
optimalisasi peran serta masyarakat dalam
proses pembangunan lingkungan
Engagement
(Peran Serta)
Pemanfaatan Sumber Daya Alam dengan Prinsip-
Prinsip Pembangunan Berkelanjutan
Kehutanan
Berkelanjutan
• bertujuan untuk
menjaga kelestarian
sumber daya hutan
dan kelestarian
lingkungan untuk
kepentingan hidup
manusia saat
sekarang dan
generasi yang akan
datang
Pertanian
Berkelanjutan
• bertujuan untuk
meningkatakan
kualitas kehidupan
(equality of life)
Pertambangan
Berkelanjutan
• Pengelolaan tambang
yang berkelanjutan
memerlukan adanya
komitmen
perusahaan terhadap
nilai-nilai
keberlanjutan. Selain
itu, struktur
organisasi sistem
manajemen yang
memadai juga
diperlukan
Pemanfaatan Sumber Daya Alam dengan Prinsip-
Prinsip Pembangunan Berkelanjutan
Industri
Berkelanjutan
• berperan terhadap
tiga hal secara
signifikan, yaitu
kepada faktor
ekonomi, faktor
sosial, dan faktor
lingkungan
Kelautan
Berkelanjutan
• Perlindungan anak
ikan
• Sistem kuota
• Penutupan musim
penangkapan
• Penutupan daerah
perikanan
Pariwisata
Berkelanjutan
• berfokus pada
keberlanjutan
pariwisata sebagai
aktifitas ekonomi
dan
mempertimbangkan
pariwisata sebagai
elemen kebijakan
pembangunan
berkelanjutan yang
lebih lua

More Related Content

Similar to OPTIMALISASI SDA

Kuliah 15 KEBIJAKAN PERLINDUNGAN LINGKUNGAN.pptx
Kuliah 15 KEBIJAKAN PERLINDUNGAN LINGKUNGAN.pptxKuliah 15 KEBIJAKAN PERLINDUNGAN LINGKUNGAN.pptx
Kuliah 15 KEBIJAKAN PERLINDUNGAN LINGKUNGAN.pptxMuhammadMunarMukhsin1
 
3.2.a.5.2. Unggah Tugas Ruang Kolaborasi - Modul 3.pptx
3.2.a.5.2. Unggah Tugas Ruang Kolaborasi - Modul 3.pptx3.2.a.5.2. Unggah Tugas Ruang Kolaborasi - Modul 3.pptx
3.2.a.5.2. Unggah Tugas Ruang Kolaborasi - Modul 3.pptxDeddyIrawan22
 
Pendidikan Konservasi - Konservasi Nilai (Universitas Negeri Semarang)
Pendidikan Konservasi - Konservasi Nilai (Universitas Negeri Semarang)Pendidikan Konservasi - Konservasi Nilai (Universitas Negeri Semarang)
Pendidikan Konservasi - Konservasi Nilai (Universitas Negeri Semarang)Universitas Negeri Semarang
 
Pengembangan Sumberdaya Alam dan Pembangunan Berkelanjutan
Pengembangan Sumberdaya Alam dan Pembangunan BerkelanjutanPengembangan Sumberdaya Alam dan Pembangunan Berkelanjutan
Pengembangan Sumberdaya Alam dan Pembangunan Berkelanjutanmuktiimam
 
Pengelolaan_Sumber_Daya_Alam_XI.pptx
Pengelolaan_Sumber_Daya_Alam_XI.pptxPengelolaan_Sumber_Daya_Alam_XI.pptx
Pengelolaan_Sumber_Daya_Alam_XI.pptxAsriSiregar1
 
Kearifan lokal dalam pemanfaatan sumber daya alam
Kearifan lokal dalam pemanfaatan sumber daya alamKearifan lokal dalam pemanfaatan sumber daya alam
Kearifan lokal dalam pemanfaatan sumber daya alamdeviarsel
 
ppt kiki.pptx
ppt kiki.pptxppt kiki.pptx
ppt kiki.pptxdecul2
 
05 pengembangan pariwisata bahari
05 pengembangan pariwisata bahari05 pengembangan pariwisata bahari
05 pengembangan pariwisata bahariEko Efendi
 
PPT-UEU-Pendidikan-Lingkungan-Hidup-Pertemuan-3a.ppt
PPT-UEU-Pendidikan-Lingkungan-Hidup-Pertemuan-3a.pptPPT-UEU-Pendidikan-Lingkungan-Hidup-Pertemuan-3a.ppt
PPT-UEU-Pendidikan-Lingkungan-Hidup-Pertemuan-3a.pptnizamburhanudin
 
Ppt biologi kelompok 4 (konservasi)
Ppt biologi kelompok 4 (konservasi)Ppt biologi kelompok 4 (konservasi)
Ppt biologi kelompok 4 (konservasi)UNIB
 
Pengantar ilmu perikanan dan kelautan 1
Pengantar ilmu perikanan dan kelautan 1Pengantar ilmu perikanan dan kelautan 1
Pengantar ilmu perikanan dan kelautan 1PT. SASA
 
Kelestarian alam sekitar untuk kesejahteraan kominiti Kuantan .pptx
Kelestarian alam sekitar untuk kesejahteraan kominiti Kuantan .pptxKelestarian alam sekitar untuk kesejahteraan kominiti Kuantan .pptx
Kelestarian alam sekitar untuk kesejahteraan kominiti Kuantan .pptxNorFaiza1
 
Makalah pengelolaan sumber daya alam dengan baik dan bijaksana
Makalah pengelolaan sumber daya alam dengan baik dan bijaksanaMakalah pengelolaan sumber daya alam dengan baik dan bijaksana
Makalah pengelolaan sumber daya alam dengan baik dan bijaksanaOperator Warnet Vast Raha
 
Makalah pengelolaan sumber daya alam dengan baik dan bijaksana
Makalah pengelolaan sumber daya alam dengan baik dan bijaksanaMakalah pengelolaan sumber daya alam dengan baik dan bijaksana
Makalah pengelolaan sumber daya alam dengan baik dan bijaksanaWarnet Raha
 
4. 5. & 6. Geografi Pariwisata - Peran Kajian Geografi Dalam Kegiatan Kepari...
4. 5. & 6.  Geografi Pariwisata - Peran Kajian Geografi Dalam Kegiatan Kepari...4. 5. & 6.  Geografi Pariwisata - Peran Kajian Geografi Dalam Kegiatan Kepari...
4. 5. & 6. Geografi Pariwisata - Peran Kajian Geografi Dalam Kegiatan Kepari...Irwan Haribudiman
 
selasa-16-Juni-20-Jam-13.30-Christianus-M.pptx
selasa-16-Juni-20-Jam-13.30-Christianus-M.pptxselasa-16-Juni-20-Jam-13.30-Christianus-M.pptx
selasa-16-Juni-20-Jam-13.30-Christianus-M.pptxssusere7fb6a
 
Sumber daya alam
Sumber daya alamSumber daya alam
Sumber daya alamrequistia
 

Similar to OPTIMALISASI SDA (20)

Kuliah 15 KEBIJAKAN PERLINDUNGAN LINGKUNGAN.pptx
Kuliah 15 KEBIJAKAN PERLINDUNGAN LINGKUNGAN.pptxKuliah 15 KEBIJAKAN PERLINDUNGAN LINGKUNGAN.pptx
Kuliah 15 KEBIJAKAN PERLINDUNGAN LINGKUNGAN.pptx
 
3.2.a.5.2. Unggah Tugas Ruang Kolaborasi - Modul 3.pptx
3.2.a.5.2. Unggah Tugas Ruang Kolaborasi - Modul 3.pptx3.2.a.5.2. Unggah Tugas Ruang Kolaborasi - Modul 3.pptx
3.2.a.5.2. Unggah Tugas Ruang Kolaborasi - Modul 3.pptx
 
Pendidikan Konservasi - Konservasi Nilai (Universitas Negeri Semarang)
Pendidikan Konservasi - Konservasi Nilai (Universitas Negeri Semarang)Pendidikan Konservasi - Konservasi Nilai (Universitas Negeri Semarang)
Pendidikan Konservasi - Konservasi Nilai (Universitas Negeri Semarang)
 
Pengembangan Sumberdaya Alam dan Pembangunan Berkelanjutan
Pengembangan Sumberdaya Alam dan Pembangunan BerkelanjutanPengembangan Sumberdaya Alam dan Pembangunan Berkelanjutan
Pengembangan Sumberdaya Alam dan Pembangunan Berkelanjutan
 
Pengelolaan_Sumber_Daya_Alam_XI.pptx
Pengelolaan_Sumber_Daya_Alam_XI.pptxPengelolaan_Sumber_Daya_Alam_XI.pptx
Pengelolaan_Sumber_Daya_Alam_XI.pptx
 
Kearifan lokal dalam pemanfaatan sumber daya alam
Kearifan lokal dalam pemanfaatan sumber daya alamKearifan lokal dalam pemanfaatan sumber daya alam
Kearifan lokal dalam pemanfaatan sumber daya alam
 
ppt kiki.pptx
ppt kiki.pptxppt kiki.pptx
ppt kiki.pptx
 
selayang pandang tek.tambang UPN vetyeran yogyakarta
selayang pandang tek.tambang UPN vetyeran yogyakartaselayang pandang tek.tambang UPN vetyeran yogyakarta
selayang pandang tek.tambang UPN vetyeran yogyakarta
 
05 pengembangan pariwisata bahari
05 pengembangan pariwisata bahari05 pengembangan pariwisata bahari
05 pengembangan pariwisata bahari
 
PPT-UEU-Pendidikan-Lingkungan-Hidup-Pertemuan-3a.ppt
PPT-UEU-Pendidikan-Lingkungan-Hidup-Pertemuan-3a.pptPPT-UEU-Pendidikan-Lingkungan-Hidup-Pertemuan-3a.ppt
PPT-UEU-Pendidikan-Lingkungan-Hidup-Pertemuan-3a.ppt
 
Ppt biologi kelompok 4 (konservasi)
Ppt biologi kelompok 4 (konservasi)Ppt biologi kelompok 4 (konservasi)
Ppt biologi kelompok 4 (konservasi)
 
Pengantar ilmu perikanan dan kelautan 1
Pengantar ilmu perikanan dan kelautan 1Pengantar ilmu perikanan dan kelautan 1
Pengantar ilmu perikanan dan kelautan 1
 
Kelestarian alam sekitar untuk kesejahteraan kominiti Kuantan .pptx
Kelestarian alam sekitar untuk kesejahteraan kominiti Kuantan .pptxKelestarian alam sekitar untuk kesejahteraan kominiti Kuantan .pptx
Kelestarian alam sekitar untuk kesejahteraan kominiti Kuantan .pptx
 
Materi amdal
Materi amdalMateri amdal
Materi amdal
 
Makalah pengelolaan sumber daya alam dengan baik dan bijaksana
Makalah pengelolaan sumber daya alam dengan baik dan bijaksanaMakalah pengelolaan sumber daya alam dengan baik dan bijaksana
Makalah pengelolaan sumber daya alam dengan baik dan bijaksana
 
Makalah pengelolaan sumber daya alam dengan baik dan bijaksana
Makalah pengelolaan sumber daya alam dengan baik dan bijaksanaMakalah pengelolaan sumber daya alam dengan baik dan bijaksana
Makalah pengelolaan sumber daya alam dengan baik dan bijaksana
 
4. 5. & 6. Geografi Pariwisata - Peran Kajian Geografi Dalam Kegiatan Kepari...
4. 5. & 6.  Geografi Pariwisata - Peran Kajian Geografi Dalam Kegiatan Kepari...4. 5. & 6.  Geografi Pariwisata - Peran Kajian Geografi Dalam Kegiatan Kepari...
4. 5. & 6. Geografi Pariwisata - Peran Kajian Geografi Dalam Kegiatan Kepari...
 
selasa-16-Juni-20-Jam-13.30-Christianus-M.pptx
selasa-16-Juni-20-Jam-13.30-Christianus-M.pptxselasa-16-Juni-20-Jam-13.30-Christianus-M.pptx
selasa-16-Juni-20-Jam-13.30-Christianus-M.pptx
 
1886594.ppt
1886594.ppt1886594.ppt
1886594.ppt
 
Sumber daya alam
Sumber daya alamSumber daya alam
Sumber daya alam
 

Recently uploaded

Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTKeterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTIndraAdm
 
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)MustahalMustahal
 
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...Kanaidi ken
 
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidup
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk HidupUT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidup
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidupfamela161
 
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptxPPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptxssuser8905b3
 
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMMAKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMMIGustiBagusGending
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfCandraMegawati
 
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...asepsaefudin2009
 
Diskusi PPT Sistem Pakar Sesi Ke-4 Simple Naïve Bayesian Classifier .pdf
Diskusi PPT Sistem Pakar Sesi Ke-4 Simple Naïve Bayesian Classifier .pdfDiskusi PPT Sistem Pakar Sesi Ke-4 Simple Naïve Bayesian Classifier .pdf
Diskusi PPT Sistem Pakar Sesi Ke-4 Simple Naïve Bayesian Classifier .pdfHendroGunawan8
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxIrfanAudah1
 
Materi IPAS Kelas 1 SD Bab 3. Hidup Sehat.pptx
Materi IPAS Kelas 1 SD Bab 3. Hidup Sehat.pptxMateri IPAS Kelas 1 SD Bab 3. Hidup Sehat.pptx
Materi IPAS Kelas 1 SD Bab 3. Hidup Sehat.pptxmuhammadkausar1201
 
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdfModul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdfanitanurhidayah51
 
Hiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
HiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaHiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
Hiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaafarmasipejatentimur
 
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ikaIntegrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ikaAtiAnggiSupriyati
 
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...Kanaidi ken
 
aksi nyata - aksi nyata refleksi diri dalam menyikapi murid.pdf
aksi nyata - aksi nyata refleksi diri dalam menyikapi murid.pdfaksi nyata - aksi nyata refleksi diri dalam menyikapi murid.pdf
aksi nyata - aksi nyata refleksi diri dalam menyikapi murid.pdfwalidumar
 
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxPaparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxIgitNuryana13
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxssuser35630b
 
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdfMAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdfChananMfd
 
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxPendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxdeskaputriani1
 

Recently uploaded (20)

Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTKeterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
 
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
 
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
 
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidup
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk HidupUT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidup
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidup
 
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptxPPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
 
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMMAKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
 
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...
 
Diskusi PPT Sistem Pakar Sesi Ke-4 Simple Naïve Bayesian Classifier .pdf
Diskusi PPT Sistem Pakar Sesi Ke-4 Simple Naïve Bayesian Classifier .pdfDiskusi PPT Sistem Pakar Sesi Ke-4 Simple Naïve Bayesian Classifier .pdf
Diskusi PPT Sistem Pakar Sesi Ke-4 Simple Naïve Bayesian Classifier .pdf
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
 
Materi IPAS Kelas 1 SD Bab 3. Hidup Sehat.pptx
Materi IPAS Kelas 1 SD Bab 3. Hidup Sehat.pptxMateri IPAS Kelas 1 SD Bab 3. Hidup Sehat.pptx
Materi IPAS Kelas 1 SD Bab 3. Hidup Sehat.pptx
 
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdfModul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
 
Hiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
HiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaHiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
Hiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
 
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ikaIntegrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
 
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
 
aksi nyata - aksi nyata refleksi diri dalam menyikapi murid.pdf
aksi nyata - aksi nyata refleksi diri dalam menyikapi murid.pdfaksi nyata - aksi nyata refleksi diri dalam menyikapi murid.pdf
aksi nyata - aksi nyata refleksi diri dalam menyikapi murid.pdf
 
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxPaparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
 
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdfMAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
 
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxPendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
 

OPTIMALISASI SDA

  • 2. PERTEMUAN I INDIKATOR 1 • Mengklasifikasikan sumber daya alam 2 • Menganalisis potensi sumber daya alam kehutanan, pertambangan, kelautan, dan pariwisata di Indonesia 3 • Menggambarkan persebaran sumber daya alam kehutanan, pertambangan, kelautan, dan paiwisata di Indonesia
  • 3. Dalam Undang-Undang republik Indonesia No 4 tahun 1982, disebutkan bahwa sumber daya adalah unsur lingkungan hidup, yang terdiri atas sumber daya manusia, sumber daya alam hayati, sumber daya alam non-hayati, dan sumber daya buatan
  • 4. Sumber Daya Alam berdasarkan Pemanfaatan • SDA yang berbentuk materi, yang dimanfaatkan oleh manusia adalah materi sumber daya alam itu sendiri Sumber Daya Alam Materi • SDA yang berguna untuk menghasilkan energi Sumber Daya Energi • Tempat yang diperlukan manusia dalam hidupnya Sumber Daya Ruang
  • 5. SDA Berdasarkan Pembentukannya atau Sifat Kelestariannya •SDA yang tidak akan habis, karena bagian-bagian yang telah terpakai dapat diganti dengan yang baru Sumber Daya Alam yang dapat diperbarui •SDA jika digunakan secara terus menerus , maka lama kelamaan akan habis dan tidak dapat dihasilkan sendiri oleh manusia Sumber Daya Alam yang tidak dapat diperbarui
  • 6. SDA Berdasarkan Jenis •SDA fisik berupa benda-benda mati di lingkungan alam fisik Sumber Daya Alam Nonhayati •SDA yang berbentuk makhluk hidup, yaitu hewan dan tumbuhan Sumber Daya Alam Hayati
  • 7. Sumber Daya Manusia bagian integral dari sistem yang membentuk suatu organisasi yang megelola Sumber Daya Alam Sumber Daya Buatan sumber daya alam yang telah ditingkatkan dayagunanya untuk memenuhi kebutuhan manusia dan kepentingan pertahanan negara
  • 8. Potensi dan Persebaran Sumber Daya Alam Indonesia Sumber Daya Alam Kehutanan Sumber Daya Kehutanan dapat diartikan sebagai suatu kesatuan ekosistem berupa hamparan lahan yang berisi SDA hayati yang didominasi pepohonan dalam dalam persekutuan alam dan lingkungannya, yang satu dengan lalinnya tidak dapat dipisahkan
  • 9. Jenis – Jenis Hutan berdasarkan Fungsi Pokoknya Hutan Produksi • dikelola untuk menghasilkan kayu ataupun hasil hutan bukan kayu Hutan Lindung • dikelola untuk mengelola tanah dan air Hutan suaka alam, dikelola untuk melindungi kekayaan keanekaragaman hayati atau keindahan alam Hutan Konservasi • kawasan hutan dengan ciri khas tertentu yang memiliki fungsi perlindungan keanekaragaman tumbuhan dan satwa serta ekosistemnya
  • 10. Sumber Daya Alam Pertambangan Pertambangan adalah rangkaian kegiatan dalam rangka upaya pencarian, penambangan (penggalian), pengolahan, pemanfaatan dan penjualan bahan galian
  • 11. Pengelompokkan Bahan Galian Barang galian golongan A Disebut juga bahan galian stategis Contoh: Minyak bumi, bitumen cair, lilin bumi, dan gas alam, Bitumen padat, aspal Barang galian golongan B Disebut juga bahan galian vital Contohnya : Besi, mangan, molibdenum, khrom, walfran, vanadium, titaniumBauksit, tembaga, timbal, seng Barang galian golongan C Disebut juga bahan galian industri Contohnya : Nitrat, phosphate, garam batu, Asbes, talk, mike, grafit, magnesit;
  • 12. Persebaran Barang tambang Minyak dan Gas Bumi Sumatra: Pereula dan Lhokseumawe (Aceh Darussalam), Sungai Pakning dan Dumai (Riau), Plaju, Sungai Gerong dan Muara Enim (Sumatra Selatan) Jawa: Jati Barang Majalengka (Jawa Barat), Wonokromo, Delta (Jawa Timur), Cepu, Cilacap (Jawa Tengah) Kalimantan: Pulau Tarakan, Balikpapan, Pulau Bunyu dan Sungai Mahakam (Kalimantan Timur), Rantau, Tanjung, dan Amuntai (Kalimantan Selatan) Maluku : Pulau Seram dan Tenggara Papua : Klamono, Sorong, dan Babo
  • 13. Persebaran Barang tambang Batu bara • Kalimantan terdapat di Kalimantan Timur (Lembah Sungai Berau dan Samarinda), Sumatra Barat (Ombilin dan Sawahlunto), Sumatra Selatan (Bukit Asam dan Tanjung Enim) Bauksit • Pulau Bintan, Kepulauan Riau, Pulau Bangka, dan Pulau Kalimantan Bijih Besi • Cilacap (Jawa Tengah), Sumatra, Lombok, Yogyakarta, Gunung Tegak (Lampung), Pegunungan Verbeek (Sulawesi Selatan), dan Pulau Sebuku (Kalimantan Selatan
  • 14. Persebaran Barang tambang Timah Putih • Riau sampai Bangka Belitung, serta terdapat di daratan Riau yaitu di Kabupaten Kampar dan Rokan Ulu Nikel • Kalimantan Barat, Maluku, Papua, Sulawesi Selatan, Sulawesi Tengah, dan Sulawesi Tenggara Mangan • Tasikmalaya (Jawa Barat), Kiripan (Yogyakarta), dan Martapura (Kalimantan Selatan)
  • 15. Kegiatan Pertambangan Observasi • kegiatan pengamatan ke daerah yang diperkirakan secara teoritis mempunyai sumber tambang Eksplorasi • kegiatan penyelidikan tentang keadaan mineral tambang beserta kemungkinannya untuk dimanfaatkan secara ekonomis Ekploitasi • kegiatan pengambilan barang tambang. Eksploitasi bisa kita sebut juga sebagai penambangan
  • 16. Sumber Daya Alam Kelautan Hutan Mangrove • hutan khas yang hidup di sepanjang pantai di daerah tropis yang dipengaruhi oleh pasang surut air laut Terumbu Karang • terumbu (batuan sedimen kapur di laut) yang terbentuk dari kapur yang sebagian besar dihasilkan dari koral (binatang yang menghasilkan kapur untuk kerangka tubuhnya) Lamun • tumbuhan tinggi yang sudah sepenuhnya menyesuaikan diri hidup terendam di dalam lau
  • 17. Sumber Daya Alam Pariwisata Wisata alam, adalah bentuk kegiatan rekreasi dan pariwisata yang memanfaatkan potensi sumber daya alam, aik alami maupun setelah adanya usaha budidaya Wisata budaya adalah perjalanan yang dilakukan untuk memperlus pandangan hidup dengan cara mengunjungi tempat lain atau ke luar negri untuk mempelajari keadaan rakyat, kebiasaan dan adat istiadat mereka, cara hidup, serta kebudayaan dan seni Wisata buatan, adalah kegiatan rekreasi dan pariwisata yang memanfaatkan objek wisata yang sangat dipengaruhi oleh upaya dan aktivitas manusia
  • 18. PERTEMUAN II INDIKATOR 4 • Menjelaskan konsep AMDAL dalam pembangunan 5 • Menguraikan prosedur AMDAL dalam pembangunan
  • 19. KONSEP AMDAL AMDAL merupakan kajian mengenai dampak penting suatu usaha dan kegiatan yang direncanakan pada lingkungan hidup yang diperlukan bagi proses pengambilan keputusan tentang penyelenggaraan usaha atau kegiatan yang dapat menimbulkan perhubahan terhadap lingkungan hidup
  • 20. FUNGSI AMDAL Bahan bagi perencanaan pembangunan wilayah Membantu proses pengambilan keputusan tentang kelayakan lingkungan hidup dari rencana usaha dan atau kegiatan Memberi masukan untuk penyusunan disain rinci teknis dari rencana usaha dan atau kegiatan Memberi masukan untuk penyusunan rencana pengelola dan pemantauan lingkungan hidup Memberi informasi bagi masyarakat atas dampak ditimbulkan dari suatu rencana usaha dann atau kegiatan
  • 21. FUNGSI AMDAL Awal dari rekomendasi tentang izin usaha Sebagai Scientific Document dan Legal Document Izin Kelayakan Lingkungan Menunjukkan tempat pembangunan yang layak pada suatu wilayah beserta pengaruhnya Sebagai masukan dengan pertimbangan yang lebih luas bagi perencanaan dan pengambilan keputusan sejak awal dan arahan atau pedoman bagi pelaksanaan
  • 22. Dokumen AMDAL memuat hal-hal berikut 1 •Pengkajian mengenai dampak rencana usaha atau kegiatan 2 •Evaluasi kegiatan di sekitar lokasi rencana usaha dan kegiatan 3 •Saran masukan serta tanggapan masyarakat terhadap rencana usaha dan kegiatan 4 •Prakiraan terhadap bersaran dampak serta sifat penting dampak yang tejadi jika rencana usaha atau kegiatan tersebut dilaksanakan 5 •Evaluasi secara holistik terhadap dampak yang terjadi untuk menentukan kelayakan atau ketidaklayakan lingkungan hidup 6 •Rencana pengelolaan dan pemantauan lingkungan hidup
  • 23. PERTEMUAN III INDIKATOR 6 • Menjelaskan prinsip-prinsip pembangunan berkelanjutan 7 • Menganalisis bentuk-bentuk pemanfaatan SDA dengan prinsip pembangunan berkelanjutan
  • 24. PEMBANGUNAN BERKELAJUTAN Pembangunan berkelanjutan adalah proses pembangunan (lahan, kota, bisnis, masyarakat, dsb) yang berprinsip memenuhi kebutuhan sekarang tanpa mengorbankan pemenuhan kebutuhan generasi masa depan
  • 25. Program Studi Pendidikan Geografi Fakultas Ilmu Sosial Universitas Negeri Padang Ciri-Ciri Pembangunan Berkelanjutan Pembangunan yang dilaksanakan tidak terjadi atau mampu meminimalkan kerusakan dan pencemaran lingkungan Pembangunan yang dilaksanakan memperhatikan antara lingkungan fisik dan lingkungan sosial Pembangunan yang dilaksanakan mampu mengendalikan pemanfaatan sumber daya Pembangunan yang dilakukan mendasar pada nilai-nilai kemanusiaan serta memperhatikan moral atau nilai yang dianut dalam masyarakat Pembangunan yang dilaksanakan harus memiliki sifat fundamental dan ideal serta berjangka pendek dan panjang
  • 26. Ciri-Ciri Pembangunan Berkelanjutan Pembangunan yang dilakukan mampu memperluas kesempatan kerja Pembangunan yang dilakukan harus mampu melakukan pemerataan atau keseimbanngan kesejahteraan rakyat Pembangunan berkelanjutan dilakukan harus mampu melakukan pemerataan atau keseimbangan kesejahteraan hidup antar golongan dan antar daerah Pembangunan yang dilakukan dalam tingkat laju pertumbuhan ekonomi nasional yang tinggi Pembangunan yang dilakukan harus berpedoman untuk selalu mempertahankan stabilitas ekonomi, politik, sosial budaya dan keamanan nasional
  • 27. Prinsip-Prinsip Pembangunan Berkelanjutan • Pemerataan dalam pembangunan berkelanjutan menjadi tujuan utama. Pemerataan dianggap mampu meminimalisasi disparitas baik ekonomi dan sosial serta kesempatan yang seimbang bagi masyarakat Equity (Pemerataan) • Bentuk pembangunan berkelanjutan dapat dilakukan melalui peningkatan dan optimalisasi peran serta masyarakat dalam proses pembangunan lingkungan Engagement (Peran Serta)
  • 28. Pemanfaatan Sumber Daya Alam dengan Prinsip- Prinsip Pembangunan Berkelanjutan Kehutanan Berkelanjutan • bertujuan untuk menjaga kelestarian sumber daya hutan dan kelestarian lingkungan untuk kepentingan hidup manusia saat sekarang dan generasi yang akan datang Pertanian Berkelanjutan • bertujuan untuk meningkatakan kualitas kehidupan (equality of life) Pertambangan Berkelanjutan • Pengelolaan tambang yang berkelanjutan memerlukan adanya komitmen perusahaan terhadap nilai-nilai keberlanjutan. Selain itu, struktur organisasi sistem manajemen yang memadai juga diperlukan
  • 29. Pemanfaatan Sumber Daya Alam dengan Prinsip- Prinsip Pembangunan Berkelanjutan Industri Berkelanjutan • berperan terhadap tiga hal secara signifikan, yaitu kepada faktor ekonomi, faktor sosial, dan faktor lingkungan Kelautan Berkelanjutan • Perlindungan anak ikan • Sistem kuota • Penutupan musim penangkapan • Penutupan daerah perikanan Pariwisata Berkelanjutan • berfokus pada keberlanjutan pariwisata sebagai aktifitas ekonomi dan mempertimbangkan pariwisata sebagai elemen kebijakan pembangunan berkelanjutan yang lebih lua