SlideShare a Scribd company logo
1 of 7
Komite Pencegahan dan
Pengendalian Infeksi
RSUP Persahabatan
SOAL POST TEST
1. Penyebab utama timbulnya penyebaran infeksi di
rumah sakit adalah karena kegagalan petugas
kesehatan dalam:
a. Hand hygiene
b. Penggunaan APD
c. Disinfeksi alat
d. Sterilisasi alat
2. Tujuan penggunaan sarung tangan adalah:
a. Melindungi kulit dari iritasi
b. Melindungi kulit dan selaput lendir dari pajanan
darah
c. Melindungi petugas dari sentuhan pasien
d. Melindungi petugas dari droplet infeksi
3. Dampak adanya infeksi di rumah sakit bagi pasien
adalah diantaranya :
a. Kesembuhan
b. Kematian
c. Biaya semakin murah
d. Hari rawat pendek
4. Seorang pekarya sedang mendorong pasien ke ruang
rawat, pada saat pasien akan dipindahkan dari brankar
ke tempat tidur ruangan, maka pekarya tersebut harus
melakukan cuci tangan, pada momen ke berapakah
tindakan tersebut?
a. Momen 1: sebelum kontak dengan pasien
b. Momen 2: sebelum melakukan tindakan aseptik
c. Momen 3: setelah kontak dengan cairan tubuh
d. Momen 4: setelah kontak dengan pasien
5. Berikut ini adalah siapa saja yang berisiko
terinfeksi akibat kegiatan di rumah sakit:
a. Hanya pasien-pasien yang dirawat di rumah sakit
b. Hanya pasien dan petugas dalam rumah sakit
c. Pasien, petugas dan pengunjung dalam rumah sakit
d. Pedagang di sekitar rumah sakit
6. Tehnik melakukan kebersihan tangan yang benar
adalah
a. 4 langkah dan 6 momen
b. 5 langkah dan 6 momen
c. 6 langkah dan 5 momen
d. 7 langkah dan 8 momen
e. 9 langkah dan 7 momen
7. Dokter A melakukan cuci tangan setelah melakukan
pemeriksaan dan akan keluar dari ruangan pasien, maka ia
harus melakukan cuci tangan :
a. Sebelum kontak dengan pasien
b. Sebelum melakukan tindakan aseptic
c. Setelah kontak dengan cairan tubuh pasien
d. Setelah kontak dengan lingkungan di sekitar pasien
e. Setelah kontak dengan pasien
8. Jika kita selesai melakukan tindakan medis dan sampah
yang dihasilkan dari kegiatan itu terkontaminasi oleh cairan
tubuh pasien, maka sampah tersebut dibuang ke tempat
sampah dengan kantong plastic berwarna:
a. Merah
b. Hitam
c. Kuning
d. Ungu
e. Putih
9. Yang tidak termasuk dalam momen untuk kebersihan
tangan adalah :
a. Sebelum melakukan tindakan aseptik
b. Sebelum memeriksa nadi pasien
c. Sesudah memegang kateter urin pasien
d. Sebelum memegang meja pasien
10. Sebelum pemakaian sarung tangan kenapa harus
melakukan kebersihan tangan terlebih dahulu?
a. Karena sarung tangan bisa digunakan berganti ganti pasien.
b. Tangan kotor, malas cuci tangan sehingga pakai sarung tangan
saja.
c. Karena sarung tangan ada pori – pori nya, dengan tangan yang
bersih tidak membawa kuman ke sarung tangan dan ke
pasien.
d. Dengan sarung tangan kita bisa menjadi lebih nyaman
melakukan perawatan kepada pasien tanpa harus melakukan
kebersihan tangan.
SELAMAT MENGERJAKAN

More Related Content

Similar to SOAL PRE TEST.pptx

Penerapan Kewaspadaan Standar di Fasilitas Pelayanan Kesehatan - WHO
Penerapan Kewaspadaan Standar di Fasilitas Pelayanan Kesehatan - WHO Penerapan Kewaspadaan Standar di Fasilitas Pelayanan Kesehatan - WHO
Penerapan Kewaspadaan Standar di Fasilitas Pelayanan Kesehatan - WHO
uning wikandari
 
04.-COVID19-ITS-Pencegahan-dan-Pengendalian-Infeksi.pdf
04.-COVID19-ITS-Pencegahan-dan-Pengendalian-Infeksi.pdf04.-COVID19-ITS-Pencegahan-dan-Pengendalian-Infeksi.pdf
04.-COVID19-ITS-Pencegahan-dan-Pengendalian-Infeksi.pdf
StefanusTabbo1
 
HH APD HOPE (1).pdf
HH APD HOPE (1).pdfHH APD HOPE (1).pdf
HH APD HOPE (1).pdf
varioold
 
PERSENTASI PROGRAM TIM PENCEGAHAN DAN PENGENDALIAN INFEKSI .ppt
PERSENTASI PROGRAM TIM PENCEGAHAN DAN PENGENDALIAN INFEKSI .pptPERSENTASI PROGRAM TIM PENCEGAHAN DAN PENGENDALIAN INFEKSI .ppt
PERSENTASI PROGRAM TIM PENCEGAHAN DAN PENGENDALIAN INFEKSI .ppt
PPIRSUSyifaMedina
 
KEWASPDAAN STANDAR oke.pptx
KEWASPDAAN STANDAR oke.pptxKEWASPDAAN STANDAR oke.pptx
KEWASPDAAN STANDAR oke.pptx
dwimaydalena
 
ASEPTIC AND PERSONAL PROTECTIVE EQUIPMENTppt.pptx
ASEPTIC AND PERSONAL PROTECTIVE EQUIPMENTppt.pptxASEPTIC AND PERSONAL PROTECTIVE EQUIPMENTppt.pptx
ASEPTIC AND PERSONAL PROTECTIVE EQUIPMENTppt.pptx
HorakhtyPride
 
437986103-Sop-Pengelolaan-Linen.doc
437986103-Sop-Pengelolaan-Linen.doc437986103-Sop-Pengelolaan-Linen.doc
437986103-Sop-Pengelolaan-Linen.doc
willyharis1
 
KONSEP DASAR PENGENDALIAN PENYAKIT INFEKSI.pptx
KONSEP DASAR PENGENDALIAN PENYAKIT INFEKSI.pptxKONSEP DASAR PENGENDALIAN PENYAKIT INFEKSI.pptx
KONSEP DASAR PENGENDALIAN PENYAKIT INFEKSI.pptx
elvira381479
 

Similar to SOAL PRE TEST.pptx (20)

Penerapan Kewaspadaan Standar di Fasilitas Pelayanan Kesehatan - WHO
Penerapan Kewaspadaan Standar di Fasilitas Pelayanan Kesehatan - WHO Penerapan Kewaspadaan Standar di Fasilitas Pelayanan Kesehatan - WHO
Penerapan Kewaspadaan Standar di Fasilitas Pelayanan Kesehatan - WHO
 
Teknik aseptik-dan-sterilisasi
Teknik aseptik-dan-sterilisasiTeknik aseptik-dan-sterilisasi
Teknik aseptik-dan-sterilisasi
 
04.-COVID19-ITS-Pencegahan-dan-Pengendalian-Infeksi.pdf
04.-COVID19-ITS-Pencegahan-dan-Pengendalian-Infeksi.pdf04.-COVID19-ITS-Pencegahan-dan-Pengendalian-Infeksi.pdf
04.-COVID19-ITS-Pencegahan-dan-Pengendalian-Infeksi.pdf
 
SOP Luka Dasar.docx
SOP Luka Dasar.docxSOP Luka Dasar.docx
SOP Luka Dasar.docx
 
HH APD HOPE (1).pdf
HH APD HOPE (1).pdfHH APD HOPE (1).pdf
HH APD HOPE (1).pdf
 
zoominar ppi april 2022.pptx
zoominar ppi april 2022.pptxzoominar ppi april 2022.pptx
zoominar ppi april 2022.pptx
 
Sap materi makro kdpk
Sap materi makro kdpkSap materi makro kdpk
Sap materi makro kdpk
 
POWERPOINT PPI COVID beserta latar belakang masalah
POWERPOINT PPI COVID beserta latar belakang masalahPOWERPOINT PPI COVID beserta latar belakang masalah
POWERPOINT PPI COVID beserta latar belakang masalah
 
DESINFEKSI PERALATAN LAYANAN KESEHATAN SMK
DESINFEKSI PERALATAN LAYANAN  KESEHATAN SMKDESINFEKSI PERALATAN LAYANAN  KESEHATAN SMK
DESINFEKSI PERALATAN LAYANAN KESEHATAN SMK
 
Kewaspadaan umum (universal precautions)
Kewaspadaan umum (universal precautions) Kewaspadaan umum (universal precautions)
Kewaspadaan umum (universal precautions)
 
PERSENTASI PROGRAM TIM PENCEGAHAN DAN PENGENDALIAN INFEKSI .ppt
PERSENTASI PROGRAM TIM PENCEGAHAN DAN PENGENDALIAN INFEKSI .pptPERSENTASI PROGRAM TIM PENCEGAHAN DAN PENGENDALIAN INFEKSI .ppt
PERSENTASI PROGRAM TIM PENCEGAHAN DAN PENGENDALIAN INFEKSI .ppt
 
KEWASPDAAN STANDAR oke.pptx
KEWASPDAAN STANDAR oke.pptxKEWASPDAAN STANDAR oke.pptx
KEWASPDAAN STANDAR oke.pptx
 
PPI dr. Siti.pptx
PPI dr. Siti.pptxPPI dr. Siti.pptx
PPI dr. Siti.pptx
 
HH - EDIT.pptx
HH - EDIT.pptxHH - EDIT.pptx
HH - EDIT.pptx
 
EMPAT INM KLINIK.pdf
EMPAT INM KLINIK.pdfEMPAT INM KLINIK.pdf
EMPAT INM KLINIK.pdf
 
PELATIHAN KEBERSIHAN TANGAN.pptx
PELATIHAN KEBERSIHAN TANGAN.pptxPELATIHAN KEBERSIHAN TANGAN.pptx
PELATIHAN KEBERSIHAN TANGAN.pptx
 
ASEPTIC AND PERSONAL PROTECTIVE EQUIPMENTppt.pptx
ASEPTIC AND PERSONAL PROTECTIVE EQUIPMENTppt.pptxASEPTIC AND PERSONAL PROTECTIVE EQUIPMENTppt.pptx
ASEPTIC AND PERSONAL PROTECTIVE EQUIPMENTppt.pptx
 
3. perawatan luka AKPER PEMKAB MUNA
3. perawatan luka AKPER PEMKAB MUNA 3. perawatan luka AKPER PEMKAB MUNA
3. perawatan luka AKPER PEMKAB MUNA
 
437986103-Sop-Pengelolaan-Linen.doc
437986103-Sop-Pengelolaan-Linen.doc437986103-Sop-Pengelolaan-Linen.doc
437986103-Sop-Pengelolaan-Linen.doc
 
KONSEP DASAR PENGENDALIAN PENYAKIT INFEKSI.pptx
KONSEP DASAR PENGENDALIAN PENYAKIT INFEKSI.pptxKONSEP DASAR PENGENDALIAN PENYAKIT INFEKSI.pptx
KONSEP DASAR PENGENDALIAN PENYAKIT INFEKSI.pptx
 

Recently uploaded

bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikabab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
AtiAnggiSupriyati
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
ssuser35630b
 
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
dpp11tya
 
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
pipinafindraputri1
 
mengapa penguatan transisi PAUD SD penting.pdf
mengapa penguatan transisi PAUD SD penting.pdfmengapa penguatan transisi PAUD SD penting.pdf
mengapa penguatan transisi PAUD SD penting.pdf
saptari3
 
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfAksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
JarzaniIsmail
 

Recently uploaded (20)

bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikabab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
 
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
 
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdf
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdfKanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdf
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdf
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
 
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITASMATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
 
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdfMAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
 
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxvIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
 
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdfAksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
 
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKAKELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
 
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
 
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxMODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
 
mengapa penguatan transisi PAUD SD penting.pdf
mengapa penguatan transisi PAUD SD penting.pdfmengapa penguatan transisi PAUD SD penting.pdf
mengapa penguatan transisi PAUD SD penting.pdf
 
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdfModul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
 
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfAksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
 
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 

SOAL PRE TEST.pptx

  • 1. Komite Pencegahan dan Pengendalian Infeksi RSUP Persahabatan SOAL POST TEST
  • 2. 1. Penyebab utama timbulnya penyebaran infeksi di rumah sakit adalah karena kegagalan petugas kesehatan dalam: a. Hand hygiene b. Penggunaan APD c. Disinfeksi alat d. Sterilisasi alat 2. Tujuan penggunaan sarung tangan adalah: a. Melindungi kulit dari iritasi b. Melindungi kulit dan selaput lendir dari pajanan darah c. Melindungi petugas dari sentuhan pasien d. Melindungi petugas dari droplet infeksi
  • 3. 3. Dampak adanya infeksi di rumah sakit bagi pasien adalah diantaranya : a. Kesembuhan b. Kematian c. Biaya semakin murah d. Hari rawat pendek 4. Seorang pekarya sedang mendorong pasien ke ruang rawat, pada saat pasien akan dipindahkan dari brankar ke tempat tidur ruangan, maka pekarya tersebut harus melakukan cuci tangan, pada momen ke berapakah tindakan tersebut? a. Momen 1: sebelum kontak dengan pasien b. Momen 2: sebelum melakukan tindakan aseptik c. Momen 3: setelah kontak dengan cairan tubuh d. Momen 4: setelah kontak dengan pasien
  • 4. 5. Berikut ini adalah siapa saja yang berisiko terinfeksi akibat kegiatan di rumah sakit: a. Hanya pasien-pasien yang dirawat di rumah sakit b. Hanya pasien dan petugas dalam rumah sakit c. Pasien, petugas dan pengunjung dalam rumah sakit d. Pedagang di sekitar rumah sakit 6. Tehnik melakukan kebersihan tangan yang benar adalah a. 4 langkah dan 6 momen b. 5 langkah dan 6 momen c. 6 langkah dan 5 momen d. 7 langkah dan 8 momen e. 9 langkah dan 7 momen
  • 5. 7. Dokter A melakukan cuci tangan setelah melakukan pemeriksaan dan akan keluar dari ruangan pasien, maka ia harus melakukan cuci tangan : a. Sebelum kontak dengan pasien b. Sebelum melakukan tindakan aseptic c. Setelah kontak dengan cairan tubuh pasien d. Setelah kontak dengan lingkungan di sekitar pasien e. Setelah kontak dengan pasien 8. Jika kita selesai melakukan tindakan medis dan sampah yang dihasilkan dari kegiatan itu terkontaminasi oleh cairan tubuh pasien, maka sampah tersebut dibuang ke tempat sampah dengan kantong plastic berwarna: a. Merah b. Hitam c. Kuning d. Ungu e. Putih
  • 6. 9. Yang tidak termasuk dalam momen untuk kebersihan tangan adalah : a. Sebelum melakukan tindakan aseptik b. Sebelum memeriksa nadi pasien c. Sesudah memegang kateter urin pasien d. Sebelum memegang meja pasien 10. Sebelum pemakaian sarung tangan kenapa harus melakukan kebersihan tangan terlebih dahulu? a. Karena sarung tangan bisa digunakan berganti ganti pasien. b. Tangan kotor, malas cuci tangan sehingga pakai sarung tangan saja. c. Karena sarung tangan ada pori – pori nya, dengan tangan yang bersih tidak membawa kuman ke sarung tangan dan ke pasien. d. Dengan sarung tangan kita bisa menjadi lebih nyaman melakukan perawatan kepada pasien tanpa harus melakukan kebersihan tangan.