SlideShare a Scribd company logo
1 of 10
Created by Sri Mulyani
Analisa Iklan
Marketing Public Relations
http://fikomseru.blogspot.com/
Tugas 1
29 September 2013
Contoh Iklan Promo
Analisa Berdasarkan Promotional Mix
Public Relations : logo / lambang
Advertising : pada kalimat “Akses mudah tanpa batas”
Sales Promotion : pada kalimat “kini dengan indosat internet hanya Rp. 25 ribu
Selling : terdapat pada kalimat “aktifkan segera”
Analisa Iklan Berdasarkan The
Marketing Mix (The 7ps)
• Product : Jenis Kartu seluler
• Price : Harga perdana terjangkau hanya Rp.
3.000,- dan Paket internet Rp. 25.000,-
lebih murah
• Place : Tersebar di toko kecil dan toko besar
• Promotions : Tv, Radio, Poster, Billbord, dan Flayer
• Physical evidence : Kebutuhan Pengguna Smart Phone
• Participant : Pengguna Smart Phone, Modem & Tablet
• Process : Buat pilihan promo paket baru untuk
internet
PT XL Axiata Tbk
Profil Perusahaan
PT XL Axiata Tbk (dahulu PT Excelcomindo Pratama Tbk), atau disingkat XL,
adalah sebuah perusahaan operator telekomunikasi seluler di Indonesia. XL mulai
beroperasi secara komersial pada tanggal 8 Oktober 1996, dan merupakan perusahaan
swasta pertama yang menyediakan layanan telepon seluler di Indonesia.
XL memiliki dua lini produk GSM, yaitu XL Prabayar dan XL Pascabayar. Selain
itu XL juga menyediakan layanan korporasi yang termasuk Internet Service Provider
(ISP) dan VoIP.
XL Axiata telah bertransformasi sejak mulai beroperasi secara komersial satu
dekade silam.
Teknologi berada dalam fase percepatan yang terus mendorong kita pada
era digital global. Perubahan demi perubahan mutlak dilakukan agar kami tetap
berada dalam momentum adaptasi yang terfokus pada masa depan. Menjadikan
layanan dan kultur data sebagai pondasi organisasi untuk pengembangan struktur
bisnis yang kuat.
Visi dan Misi
Motto "It's XL", yaitu integritas, kerja sama, dan pelayanan prima, menjadi
kunci utama bagi XL Axiata untuk memenuhi komitmennya.
PT XL Axiata Tbk telah beroperasi di industri telekomunikasi selama lebih
dari satu dekade, dan merupakan salah satu operator seluler terkemuka di Indonesia.
XL Axiata memiliki visi untuk menjadi operator seluler nomor satu di Indonesia, yang
diwujudkan dalam bentuk komitmen untuk memenuhi kebutuhan pelanggan,
pemegang saham, serta karyawan-karyawannya.
XL Axiata memiliki strategi terpercaya untuk selalu menjadi yang terbaik.
Kami berambisi pada kepemimpinan layanan teknologi seluler, selalu
berpikiran terbuka dan fleksibel pada perubahan. XL adalah masa depan yang bisa
dimiliki oleh setiap orang di saat ini. Kami merangkul setiap individu dalam
perusahaan untuk bersama memimpin masa depan.
Perkembangan Perusahaan
Perkembangan XL Axiata sampai menjadi operator seluler
terkemuka di Indonesia.
Sampai saat ini, XL dimiliki secara mayoritas oleh Axiata
Group Berhad (Axiata Group) melalui Axiata Investments
(Indonesia) (dahulu Indocel Holding Sdn. Bhd.) (66,55%) dan
sisanya adalah publik (33,45%). Sebagai bagian dari Axiata Group
bersama-sama dengan Aktel (Bangladesh), HELLO (Cambodia),
Idea (India), MTCE (Iran), Celcom (Malaysia), Multinet (Pakistan),
M1 (Singapore), Samart (Thailand) dan Dialog (Sri Lanka), untuk
menjadi perusahaan telekomunikasi terbaik di wilayah Asia.
Jenis Produk
• Kartu XL Prabayar
Kartu XL Prabayar merupakan peleburan dari 3 produk prabayar XL
sebelumnya, yaitu 'ProXL, Bebas, Jempol, dan Jimat. Peleburan menjadi satu lini
produk ini merupakan upaya XL untuk memangkas biaya pemasaran Jempol yang
memiliki perkembangan kurang siginifikan jika dibandingkan dengan Bebas.
• Kartu XL Pascabayar
Kartu XL Pascabayar sebelumnya dikenal dengan nama Xplor. Perubahan ini
seiring dengan restrukturisasi lini produk XL dimana hanya ada 1 lini produk masing-
masing untuk prabayar dan pascabayar.
Sekian dan terimakasih
http://fikomseru.blogspot.com/
You can search my article in

More Related Content

Similar to Analisis Iklan XL

TB 1 DDKP (PPT).pdf
TB 1 DDKP (PPT).pdfTB 1 DDKP (PPT).pdf
TB 1 DDKP (PPT).pdfKayyisaAufa
 
Group 2 halo halo bandung (indonesian telecommunication condition today)
Group 2 halo halo bandung (indonesian telecommunication condition today)Group 2 halo halo bandung (indonesian telecommunication condition today)
Group 2 halo halo bandung (indonesian telecommunication condition today)Marthin Rajagukguk
 
Kewirausahaan dalam Open Source
Kewirausahaan dalam Open SourceKewirausahaan dalam Open Source
Kewirausahaan dalam Open SourceMichael Sunggiardi
 
Studi Kasus Manajemen Strategi Perusahaan Jasa - Lintasarta.pptx
Studi Kasus Manajemen Strategi Perusahaan Jasa - Lintasarta.pptxStudi Kasus Manajemen Strategi Perusahaan Jasa - Lintasarta.pptx
Studi Kasus Manajemen Strategi Perusahaan Jasa - Lintasarta.pptxAhmad Irfan
 
Manajemen Strategi PT. Metrodata
Manajemen Strategi PT. MetrodataManajemen Strategi PT. Metrodata
Manajemen Strategi PT. MetrodataSamrotu Sa'adah
 
Teori Organisasi Umum 2
Teori Organisasi Umum 2Teori Organisasi Umum 2
Teori Organisasi Umum 2Dhetta Nancyke
 
Teori organisasi umum 2 Perubahan dan Perkembangan Organisasi
Teori organisasi umum 2 Perubahan dan Perkembangan OrganisasiTeori organisasi umum 2 Perubahan dan Perkembangan Organisasi
Teori organisasi umum 2 Perubahan dan Perkembangan OrganisasiYuliana Fajarwati
 
TEORI ORGANISASI UMUM 2 PERUBAHAN DAN PENGEMBANGAN ORGANISASI
TEORI ORGANISASI UMUM 2 PERUBAHAN DAN PENGEMBANGAN ORGANISASITEORI ORGANISASI UMUM 2 PERUBAHAN DAN PENGEMBANGAN ORGANISASI
TEORI ORGANISASI UMUM 2 PERUBAHAN DAN PENGEMBANGAN ORGANISASIYuliana Fajarwati
 
2003102225_MUSTYEKA PRAMESTI ADIANA.docx
2003102225_MUSTYEKA PRAMESTI ADIANA.docx2003102225_MUSTYEKA PRAMESTI ADIANA.docx
2003102225_MUSTYEKA PRAMESTI ADIANA.docxMustyekapramesti
 
Artikel sim, novi irnawati, hapzi ali, implementasi sistem informasi pada pt ...
Artikel sim, novi irnawati, hapzi ali, implementasi sistem informasi pada pt ...Artikel sim, novi irnawati, hapzi ali, implementasi sistem informasi pada pt ...
Artikel sim, novi irnawati, hapzi ali, implementasi sistem informasi pada pt ...Novi Irnawati
 
Kasus analisis-eksternal-dan-internal-telkom-april-2009
Kasus analisis-eksternal-dan-internal-telkom-april-2009Kasus analisis-eksternal-dan-internal-telkom-april-2009
Kasus analisis-eksternal-dan-internal-telkom-april-2009World Company
 
3 HBL Rosdiana, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA. Bentuk Badan Hukum Perseroan Terbat...
3 HBL Rosdiana, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA. Bentuk Badan Hukum Perseroan Terbat...3 HBL Rosdiana, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA. Bentuk Badan Hukum Perseroan Terbat...
3 HBL Rosdiana, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA. Bentuk Badan Hukum Perseroan Terbat...Rosdiana
 
Sm, muhamad rusdi, prof hapzi ali, analisis swot, universitas mercu buana 201...
Sm, muhamad rusdi, prof hapzi ali, analisis swot, universitas mercu buana 201...Sm, muhamad rusdi, prof hapzi ali, analisis swot, universitas mercu buana 201...
Sm, muhamad rusdi, prof hapzi ali, analisis swot, universitas mercu buana 201...muhamadrusdi4
 
Company Profile of VivaStor Techno Logica
Company Profile of VivaStor Techno LogicaCompany Profile of VivaStor Techno Logica
Company Profile of VivaStor Techno LogicaAgustin Wenestya
 
Telkom Indonesia Business Strategy
Telkom Indonesia Business StrategyTelkom Indonesia Business Strategy
Telkom Indonesia Business StrategySanjaya Sanjaya
 

Similar to Analisis Iklan XL (20)

TB 1 DDKP (PPT).pdf
TB 1 DDKP (PPT).pdfTB 1 DDKP (PPT).pdf
TB 1 DDKP (PPT).pdf
 
Tugas 9.group 1
Tugas 9.group 1Tugas 9.group 1
Tugas 9.group 1
 
Presentasion 3
Presentasion 3Presentasion 3
Presentasion 3
 
Group 2 halo halo bandung (indonesian telecommunication condition today)
Group 2 halo halo bandung (indonesian telecommunication condition today)Group 2 halo halo bandung (indonesian telecommunication condition today)
Group 2 halo halo bandung (indonesian telecommunication condition today)
 
Kewirausahaan dalam Open Source
Kewirausahaan dalam Open SourceKewirausahaan dalam Open Source
Kewirausahaan dalam Open Source
 
Tugas hi 1
Tugas hi 1Tugas hi 1
Tugas hi 1
 
Studi Kasus Manajemen Strategi Perusahaan Jasa - Lintasarta.pptx
Studi Kasus Manajemen Strategi Perusahaan Jasa - Lintasarta.pptxStudi Kasus Manajemen Strategi Perusahaan Jasa - Lintasarta.pptx
Studi Kasus Manajemen Strategi Perusahaan Jasa - Lintasarta.pptx
 
Manajemen Strategi PT. Metrodata
Manajemen Strategi PT. MetrodataManajemen Strategi PT. Metrodata
Manajemen Strategi PT. Metrodata
 
Teori Organisasi Umum 2
Teori Organisasi Umum 2Teori Organisasi Umum 2
Teori Organisasi Umum 2
 
Teori organisasi umum 2 Perubahan dan Perkembangan Organisasi
Teori organisasi umum 2 Perubahan dan Perkembangan OrganisasiTeori organisasi umum 2 Perubahan dan Perkembangan Organisasi
Teori organisasi umum 2 Perubahan dan Perkembangan Organisasi
 
TEORI ORGANISASI UMUM 2 PERUBAHAN DAN PENGEMBANGAN ORGANISASI
TEORI ORGANISASI UMUM 2 PERUBAHAN DAN PENGEMBANGAN ORGANISASITEORI ORGANISASI UMUM 2 PERUBAHAN DAN PENGEMBANGAN ORGANISASI
TEORI ORGANISASI UMUM 2 PERUBAHAN DAN PENGEMBANGAN ORGANISASI
 
2003102225_MUSTYEKA PRAMESTI ADIANA.docx
2003102225_MUSTYEKA PRAMESTI ADIANA.docx2003102225_MUSTYEKA PRAMESTI ADIANA.docx
2003102225_MUSTYEKA PRAMESTI ADIANA.docx
 
souvenir
souvenirsouvenir
souvenir
 
Artikel sim, novi irnawati, hapzi ali, implementasi sistem informasi pada pt ...
Artikel sim, novi irnawati, hapzi ali, implementasi sistem informasi pada pt ...Artikel sim, novi irnawati, hapzi ali, implementasi sistem informasi pada pt ...
Artikel sim, novi irnawati, hapzi ali, implementasi sistem informasi pada pt ...
 
Kasus analisis-eksternal-dan-internal-telkom-april-2009
Kasus analisis-eksternal-dan-internal-telkom-april-2009Kasus analisis-eksternal-dan-internal-telkom-april-2009
Kasus analisis-eksternal-dan-internal-telkom-april-2009
 
Sistem Informasi Management
Sistem Informasi ManagementSistem Informasi Management
Sistem Informasi Management
 
3 HBL Rosdiana, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA. Bentuk Badan Hukum Perseroan Terbat...
3 HBL Rosdiana, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA. Bentuk Badan Hukum Perseroan Terbat...3 HBL Rosdiana, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA. Bentuk Badan Hukum Perseroan Terbat...
3 HBL Rosdiana, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA. Bentuk Badan Hukum Perseroan Terbat...
 
Sm, muhamad rusdi, prof hapzi ali, analisis swot, universitas mercu buana 201...
Sm, muhamad rusdi, prof hapzi ali, analisis swot, universitas mercu buana 201...Sm, muhamad rusdi, prof hapzi ali, analisis swot, universitas mercu buana 201...
Sm, muhamad rusdi, prof hapzi ali, analisis swot, universitas mercu buana 201...
 
Company Profile of VivaStor Techno Logica
Company Profile of VivaStor Techno LogicaCompany Profile of VivaStor Techno Logica
Company Profile of VivaStor Techno Logica
 
Telkom Indonesia Business Strategy
Telkom Indonesia Business StrategyTelkom Indonesia Business Strategy
Telkom Indonesia Business Strategy
 

Recently uploaded

MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASKurniawan Dirham
 
implementasu Permendikbudristek no 53 2023
implementasu Permendikbudristek no 53 2023implementasu Permendikbudristek no 53 2023
implementasu Permendikbudristek no 53 2023DodiSetiawan46
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKirwan461475
 
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxKONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxawaldarmawan3
 
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdfShintaNovianti1
 
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdfHARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdfkustiyantidew94
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxWirionSembiring2
 
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxJurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxBambang440423
 
demontrasi kontekstual modul 1.2.a. 6.pdf
demontrasi kontekstual modul 1.2.a. 6.pdfdemontrasi kontekstual modul 1.2.a. 6.pdf
demontrasi kontekstual modul 1.2.a. 6.pdfIndri117648
 
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Abdiera
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...Kanaidi ken
 
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptxMODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptxarnisariningsih98
 
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...MarwanAnugrah
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...Kanaidi ken
 
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptxIPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptxErikaPuspita10
 
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfAKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfTaqdirAlfiandi1
 
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptxadap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptxmtsmampunbarub4
 
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptxPPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptxalalfardilah
 
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisKelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisNazla aulia
 
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASreskosatrio1
 

Recently uploaded (20)

MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
 
implementasu Permendikbudristek no 53 2023
implementasu Permendikbudristek no 53 2023implementasu Permendikbudristek no 53 2023
implementasu Permendikbudristek no 53 2023
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
 
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxKONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
 
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
 
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdfHARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
 
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxJurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
 
demontrasi kontekstual modul 1.2.a. 6.pdf
demontrasi kontekstual modul 1.2.a. 6.pdfdemontrasi kontekstual modul 1.2.a. 6.pdf
demontrasi kontekstual modul 1.2.a. 6.pdf
 
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
 
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptxMODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
 
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
 
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptxIPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
 
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfAKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
 
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptxadap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
 
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptxPPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
 
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisKelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
 
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
 

Analisis Iklan XL

  • 1. Created by Sri Mulyani Analisa Iklan Marketing Public Relations http://fikomseru.blogspot.com/ Tugas 1 29 September 2013
  • 3. Analisa Berdasarkan Promotional Mix Public Relations : logo / lambang Advertising : pada kalimat “Akses mudah tanpa batas” Sales Promotion : pada kalimat “kini dengan indosat internet hanya Rp. 25 ribu Selling : terdapat pada kalimat “aktifkan segera”
  • 4. Analisa Iklan Berdasarkan The Marketing Mix (The 7ps) • Product : Jenis Kartu seluler • Price : Harga perdana terjangkau hanya Rp. 3.000,- dan Paket internet Rp. 25.000,- lebih murah • Place : Tersebar di toko kecil dan toko besar • Promotions : Tv, Radio, Poster, Billbord, dan Flayer • Physical evidence : Kebutuhan Pengguna Smart Phone • Participant : Pengguna Smart Phone, Modem & Tablet • Process : Buat pilihan promo paket baru untuk internet
  • 6. Profil Perusahaan PT XL Axiata Tbk (dahulu PT Excelcomindo Pratama Tbk), atau disingkat XL, adalah sebuah perusahaan operator telekomunikasi seluler di Indonesia. XL mulai beroperasi secara komersial pada tanggal 8 Oktober 1996, dan merupakan perusahaan swasta pertama yang menyediakan layanan telepon seluler di Indonesia. XL memiliki dua lini produk GSM, yaitu XL Prabayar dan XL Pascabayar. Selain itu XL juga menyediakan layanan korporasi yang termasuk Internet Service Provider (ISP) dan VoIP. XL Axiata telah bertransformasi sejak mulai beroperasi secara komersial satu dekade silam. Teknologi berada dalam fase percepatan yang terus mendorong kita pada era digital global. Perubahan demi perubahan mutlak dilakukan agar kami tetap berada dalam momentum adaptasi yang terfokus pada masa depan. Menjadikan layanan dan kultur data sebagai pondasi organisasi untuk pengembangan struktur bisnis yang kuat.
  • 7. Visi dan Misi Motto "It's XL", yaitu integritas, kerja sama, dan pelayanan prima, menjadi kunci utama bagi XL Axiata untuk memenuhi komitmennya. PT XL Axiata Tbk telah beroperasi di industri telekomunikasi selama lebih dari satu dekade, dan merupakan salah satu operator seluler terkemuka di Indonesia. XL Axiata memiliki visi untuk menjadi operator seluler nomor satu di Indonesia, yang diwujudkan dalam bentuk komitmen untuk memenuhi kebutuhan pelanggan, pemegang saham, serta karyawan-karyawannya. XL Axiata memiliki strategi terpercaya untuk selalu menjadi yang terbaik. Kami berambisi pada kepemimpinan layanan teknologi seluler, selalu berpikiran terbuka dan fleksibel pada perubahan. XL adalah masa depan yang bisa dimiliki oleh setiap orang di saat ini. Kami merangkul setiap individu dalam perusahaan untuk bersama memimpin masa depan.
  • 8. Perkembangan Perusahaan Perkembangan XL Axiata sampai menjadi operator seluler terkemuka di Indonesia. Sampai saat ini, XL dimiliki secara mayoritas oleh Axiata Group Berhad (Axiata Group) melalui Axiata Investments (Indonesia) (dahulu Indocel Holding Sdn. Bhd.) (66,55%) dan sisanya adalah publik (33,45%). Sebagai bagian dari Axiata Group bersama-sama dengan Aktel (Bangladesh), HELLO (Cambodia), Idea (India), MTCE (Iran), Celcom (Malaysia), Multinet (Pakistan), M1 (Singapore), Samart (Thailand) dan Dialog (Sri Lanka), untuk menjadi perusahaan telekomunikasi terbaik di wilayah Asia.
  • 9. Jenis Produk • Kartu XL Prabayar Kartu XL Prabayar merupakan peleburan dari 3 produk prabayar XL sebelumnya, yaitu 'ProXL, Bebas, Jempol, dan Jimat. Peleburan menjadi satu lini produk ini merupakan upaya XL untuk memangkas biaya pemasaran Jempol yang memiliki perkembangan kurang siginifikan jika dibandingkan dengan Bebas. • Kartu XL Pascabayar Kartu XL Pascabayar sebelumnya dikenal dengan nama Xplor. Perubahan ini seiring dengan restrukturisasi lini produk XL dimana hanya ada 1 lini produk masing- masing untuk prabayar dan pascabayar.