SlideShare a Scribd company logo
1 of 6
Download to read offline
PENGOLAHAN CITRA DIGITAL
MENGGUNAKAN SOFTWARE
ARCGIS 9.2
Oleh: Aji Putra Perdana, S.Si
GIS-TEXTBOOKS
YOGYAKARTA
2008
PT. GEOVISI MITRATAMA
Jl. Sidoarum No. 20, Bantulan, Rt06/Rw04, Godean, Sleman, DIY, 55564
Telp/Fax : (0274)798306, Website : http://geovisi.com
GEOVISI™ GISTEXTBOOK SERIES : PENGOLAHAN CITRA DIGITAL DENGAN ARCGIS 9.2,
kunjungi website kami : http://geovisi.com email : info@geovisi.com. Buku Teks GIS Geovisi ini adalah gratis dan tidak
diperjualbelikan.
1
PENGANTAR
ArcGIS merupakan software GIS yang “LUAR BIASA”.
Alhamdulillah...telah tertuangkan lagi Pengolahan Citra Digital
Menggunakan Software ArcGIS 9.2. Sedikit tulisan ini
merupakan cuplikan dan editan dari tulisan sebelumnya yang
dibuat dalam rangka Pelatihan SIG Analis Menggunakan
ArcGIS 9.2 pada tahun 2007 saat penulis di Laboratorium SIG
Fakultas Geografi UGM.
Pengolahan citra digital pada umumnya menggunakan
software-software pengolahan citra, seperti ENVI, ErMapper,
Erdas, Ilwis, dll.Tetapi seperti halnya ArcView dengan ekstensi
Image Analyst, software ArcGIS ini juga mempunyai
kemampuan dalam pengolahan data raster dengan fasilitas
ArcToolbox-nya yang memiliki bermacam-macam Tools dan
ekstensi yang disediakan ArcGIS.
Tulisan ini sekedar sharing pengalaman dan semoga
dapat bermanfaat. Penulis sadari bahwa kekurangan dan
kesalahan akan selalu terjadi sehingga kritik dan saran akan
sangat diperlukan untuk menambah wacana dan perbaikan
bagi penulis di waktu mendatang.
Yogayakarta, 2008
Aji Putra Perdana
http://ajiputrap.blogspot.com
A. DISPLAY CITRA
1) Untuk menampilkan data citra di ArcCatalog
(StartàProgramàArcGISàArcCatalog), klik pada lokasi
file raster dataset, pilih tab Preview.
2) Untuk menampilkan data citra di
ArcMap(StartàProgramàArcGISàArcMap), jalankan
ArcMap. Klik Add Data Button untuk menampilkan
data di ArcMap.
Apabila keluar peringatan “Unknown Spatial Reference”,
klik OK. Hal ini karena data yang ditambahkan tidak
diketahui informasi spatial reference dari data tersebut.
GEOVISI™ GISTEXTBOOK SERIES : PENGOLAHAN CITRA DIGITAL DENGAN ARCGIS 9.2,
kunjungi website kami : http://geovisi.com email : info@geovisi.com. Buku Teks GIS Geovisi ini adalah gratis dan tidak
diperjualbelikan.
2
B. KOMPOSIT CITRA
Untuk membuat komposit citra dari data citra dengan saluran-
saluran yang masih terpisah, sehingga kita dapat menampilkan
komposit RGB dari citra tersebut memanfaatkan fasilitas yang ada
dalam ArcToolbox.
1) Aktifkan ArcToolbox , dengan mengklik icon
(WindowàArcToolbox) dan akan muncul window dari
ArcToolbox.
2) Kemudian klik pada Data Management Tools à Raster à
Composite Bands, lalu double klik pada Composite Bands.
3) Pilih file saluran-saluran citra yang akan kita gabungkan.
Dapat menggabungkan lebih dari 3 saluran.
4) Setelah proses selesai, maka akan muncul citra hasil
komposit. Untuk merubah urutan komposit band, dapat
dilakukan dengan meng-klik pada masing-masing saluran
(Red, Green, Blue), lalu pilih pilih band yang diinginkan.
C. DISPLAY NILAI PIXEL CITRA
1. Jalankan ArcMap dan tampilkan citranya, untuk melihat nilai
piksel di suatu lokasi dengan menggunakan identify
2. Setelah kita klik button identify, lalu arahkan kursor ke lokasi
yang ingin kita ketahui nilai pikselnya.
Nilai Piksel
yang terbaca
GEOVISI™ GISTEXTBOOK SERIES : PENGOLAHAN CITRA DIGITAL DENGAN ARCGIS 9.2,
kunjungi website kami : http://geovisi.com email : info@geovisi.com. Buku Teks GIS Geovisi ini adalah gratis dan tidak
diperjualbelikan.
3
D. DISPLAY NILAI RENTAN BAND/SALURAN CITRA
Untuk cek nilai rentan band/saluran, klik kanan pada data dan
pilih Properties.. , kemudian Pilih tab Symbology. Bisa dilihat nilai
High dan Low. Atau bisa juga (untuk lebih memastikan lagi
rentang nilainya) pada Strectched – Type pilih Custom, lalu klik
Histograms...
E. GEOREFERENCE CITRA
Georeference adalah proses memberikan koordinat peta pada citra
dan lokasi spasial Untuk proses ini dibutuhkan beberapa titik
ikat medan untuk memasukan nilai koordinat pada citra. Peta
rupabumi dapat digunakan sebagai data acuan untuk
menentukan titik ikat medan pada citra.
Untuk menentukan titik kontrol maka icon yang dipilih adalah
.
Untuk melihat rms error dan jumlah titik kontrol yang sudah kita
ambil, klik pada View Link Table. Setelah mendapatkan rms error
di bawah 1, klik pada Georeferencing à Update Georeferencing.
GEOVISI™ GISTEXTBOOK SERIES : PENGOLAHAN CITRA DIGITAL DENGAN ARCGIS 9.2,
kunjungi website kami : http://geovisi.com email : info@geovisi.com. Buku Teks GIS Geovisi ini adalah gratis dan tidak
diperjualbelikan.
4
F. KLASIFIKASI MULTISPEKTRAL CITRA
Klasifikasi multispektral citra merupakan pengelompokan untuk
obyek yang sama pada citra. Klasifikasi dapat dibedakan menjadi
2 menurut banyak tidaknya peran operator, yaitu klasifikasi
unsupervised (tak terselia, tak beracuan) dan klasifikasi supervised
(terselia, beracuan)
KLASIFIKASI UNSUPERVISED
Klasifikasi tanpa menggunakan area sampel. Menggunakan
klasifikasi ISO CLUSTER
1. Tampilkan data citra yang akan kita klasifikasikan dalam
ArcMap dan atur display RGB citra.
2. Aktifkan ArcToolbox dan buka Spatial Analyst Tools à
Multivariate à Iso Cluster.
3. Klik kanan pilih Open pada IsoCluster atau double klik
IsoCluster. Kemudian akan muncul tab IsoCluster, pilih input
raster, tentukan lokasi penyimpanan dari signature file dan
tentukan jumlah kelasnya.
4. Klik OK, kemudian tunggu sampai proses Iso Cluster selesai
maka kita sudah memperoleh file signature yang akan kita
gunakan dalam input klasifikasi.
5. Untuk mengeksekusi hasil iso cluster kita, maka pilih
Maximum Likelihood Classification dalam toolbox Multivariate.
6. Masukkan input raster bands-nya dan file signature hasil iso
cluster kita pilih dan simpan output raster terklasifikasi pada
lokasi yang diinginkan.
7. Klik OK dan tunggu proses selesai.
8. Setelah selesai maka pada Data View akan muncul citra yang
sudah terklasifikasi secara unsupervised (iso cluster).
GEOVISI™ GISTEXTBOOK SERIES : PENGOLAHAN CITRA DIGITAL DENGAN ARCGIS 9.2,
kunjungi website kami : http://geovisi.com email : info@geovisi.com. Buku Teks GIS Geovisi ini adalah gratis dan tidak
diperjualbelikan.
5
KLASIFIKASI SUPERVISED
Klasifikasi menggunakan area sampel. Menggunakan klasifikasi
Maximum Likelihood. Sebelum proses klasifikasi perlu dilakukan
pengambilan sampel.
1. Untuk melakukan pengambilan sampel, terlebih dahulu dalam
ArcCatalog kita buat data berupa vektor, dapat sebagai
featureclass maupun shapefile.
2. Tambahkan data shapefile atau featureclass (polygon) yang
sudah kita buat, dan mulailah sesi editing à create new
feature untuk membuat sampel.
3. Setelah selesai membuat sampel, dapat kita tambahkan juga
field mengenai keterangan dari id yang kita buat.
4. Selanjutnya kita buat signature file dengan cara klik Create
Signature pada toolbox Multivariate..
5. Masukkan input raster band dan sampel data, pilih sampel
field dan tentukan lokasi dan nama output file signaturenya
lalu klik OK.
6. Untuk mengeksekusi hasil create signature kita, maka pilih
Maximum Likelihood Classification dalam toolbox Multivariate.
9. Masukkan input raster bands-nya dan file signature hasil create
signature kita pilih dan simpan output raster terklasifikasi
pada lokasi yang diinginkan.
10.Klik OK dan tunggu proses selesai.
11.Setelah selesai maka pada Data View akan muncul citra yang
sudah terklasifikasi secara supervised.
Thank’s
http://ajiputrap.blogspot.com

More Related Content

What's hot

Laporan Praktikum Sistem Informasi Geografis (SIG)
Laporan Praktikum Sistem Informasi Geografis (SIG)Laporan Praktikum Sistem Informasi Geografis (SIG)
Laporan Praktikum Sistem Informasi Geografis (SIG)Ahmad Dani
 
MEMBANGUN DATA (PROYEKSI) pada ARCGIS 10.0
MEMBANGUN DATA (PROYEKSI) pada ARCGIS 10.0MEMBANGUN DATA (PROYEKSI) pada ARCGIS 10.0
MEMBANGUN DATA (PROYEKSI) pada ARCGIS 10.0oriza steva andra
 
Tutorial penyusunan layer peta & pembuatan layout di arcgis
Tutorial penyusunan layer peta & pembuatan layout di arcgisTutorial penyusunan layer peta & pembuatan layout di arcgis
Tutorial penyusunan layer peta & pembuatan layout di arcgisEgi Septiana
 
Laporan digitasi arcview rizky muhammad faisal
Laporan digitasi arcview  rizky muhammad faisalLaporan digitasi arcview  rizky muhammad faisal
Laporan digitasi arcview rizky muhammad faisalRizky Faisal
 
Tutorial Membuat Peta Sebaran Gempa menggunakan ArcGIS
Tutorial Membuat Peta Sebaran Gempa menggunakan ArcGISTutorial Membuat Peta Sebaran Gempa menggunakan ArcGIS
Tutorial Membuat Peta Sebaran Gempa menggunakan ArcGISLastri Mei Liska Harahap
 
Belajar arc gis 10.2 10.3
Belajar arc gis 10.2 10.3Belajar arc gis 10.2 10.3
Belajar arc gis 10.2 10.3Beni Raharjo
 
Export, Import Menggunakan Ms.Excel dan Join Data Attibute pada ArcGis 10.0
Export, Import Menggunakan Ms.Excel dan Join Data Attibute pada ArcGis 10.0Export, Import Menggunakan Ms.Excel dan Join Data Attibute pada ArcGis 10.0
Export, Import Menggunakan Ms.Excel dan Join Data Attibute pada ArcGis 10.0oriza steva andra
 
Laporan Praktikum GIS Digitasi
Laporan Praktikum GIS DigitasiLaporan Praktikum GIS Digitasi
Laporan Praktikum GIS DigitasiSally Indah N
 
Laprak TI Smt 1: ArcGIS Analisis Kesesuaian Lahan
Laprak TI Smt 1: ArcGIS Analisis Kesesuaian LahanLaprak TI Smt 1: ArcGIS Analisis Kesesuaian Lahan
Laprak TI Smt 1: ArcGIS Analisis Kesesuaian LahanLaras Kun Rahmanti Putri
 
Tutorial Penggunaan Aplikasi ArcView 3.3 untuk Pengolahan Data Kesehatan
Tutorial Penggunaan Aplikasi ArcView 3.3 untuk Pengolahan Data KesehatanTutorial Penggunaan Aplikasi ArcView 3.3 untuk Pengolahan Data Kesehatan
Tutorial Penggunaan Aplikasi ArcView 3.3 untuk Pengolahan Data KesehatanFaza Talnover
 
PENGENALAN ArcMAP dan PENGANTAR ArcCATALOG pada ARCGIS 10.0
PENGENALAN ArcMAP dan PENGANTAR ArcCATALOG pada ARCGIS 10.0PENGENALAN ArcMAP dan PENGANTAR ArcCATALOG pada ARCGIS 10.0
PENGENALAN ArcMAP dan PENGANTAR ArcCATALOG pada ARCGIS 10.0oriza steva andra
 
Koreksi geometrik peta (arc gis) registrasi
Koreksi geometrik peta (arc gis) registrasiKoreksi geometrik peta (arc gis) registrasi
Koreksi geometrik peta (arc gis) registrasifikrul islamy
 
Laporan Praktikum TI Semester 1: Digitasi Peta dg ArcGIS
Laporan Praktikum TI Semester 1: Digitasi Peta dg ArcGISLaporan Praktikum TI Semester 1: Digitasi Peta dg ArcGIS
Laporan Praktikum TI Semester 1: Digitasi Peta dg ArcGISLaras Kun Rahmanti Putri
 

What's hot (19)

Laporan Praktikum ArcGis
Laporan Praktikum ArcGisLaporan Praktikum ArcGis
Laporan Praktikum ArcGis
 
LAPORAN PRAKTIKUM 1_Tofan
LAPORAN PRAKTIKUM 1_TofanLAPORAN PRAKTIKUM 1_Tofan
LAPORAN PRAKTIKUM 1_Tofan
 
Laporan Praktikum Sistem Informasi Geografis (SIG)
Laporan Praktikum Sistem Informasi Geografis (SIG)Laporan Praktikum Sistem Informasi Geografis (SIG)
Laporan Praktikum Sistem Informasi Geografis (SIG)
 
Tutorial arcgis 931
Tutorial arcgis 931Tutorial arcgis 931
Tutorial arcgis 931
 
MEMBANGUN DATA (PROYEKSI) pada ARCGIS 10.0
MEMBANGUN DATA (PROYEKSI) pada ARCGIS 10.0MEMBANGUN DATA (PROYEKSI) pada ARCGIS 10.0
MEMBANGUN DATA (PROYEKSI) pada ARCGIS 10.0
 
Tutorial penyusunan layer peta & pembuatan layout di arcgis
Tutorial penyusunan layer peta & pembuatan layout di arcgisTutorial penyusunan layer peta & pembuatan layout di arcgis
Tutorial penyusunan layer peta & pembuatan layout di arcgis
 
LAYOUT PADA ARCGIS 10.0
LAYOUT PADA ARCGIS 10.0LAYOUT PADA ARCGIS 10.0
LAYOUT PADA ARCGIS 10.0
 
Laporan digitasi arcview rizky muhammad faisal
Laporan digitasi arcview  rizky muhammad faisalLaporan digitasi arcview  rizky muhammad faisal
Laporan digitasi arcview rizky muhammad faisal
 
Tutorial Membuat Peta Sebaran Gempa menggunakan ArcGIS
Tutorial Membuat Peta Sebaran Gempa menggunakan ArcGISTutorial Membuat Peta Sebaran Gempa menggunakan ArcGIS
Tutorial Membuat Peta Sebaran Gempa menggunakan ArcGIS
 
Belajar arc gis 10.2 10.3
Belajar arc gis 10.2 10.3Belajar arc gis 10.2 10.3
Belajar arc gis 10.2 10.3
 
Export, Import Menggunakan Ms.Excel dan Join Data Attibute pada ArcGis 10.0
Export, Import Menggunakan Ms.Excel dan Join Data Attibute pada ArcGis 10.0Export, Import Menggunakan Ms.Excel dan Join Data Attibute pada ArcGis 10.0
Export, Import Menggunakan Ms.Excel dan Join Data Attibute pada ArcGis 10.0
 
Laporan Praktikum GIS Digitasi
Laporan Praktikum GIS DigitasiLaporan Praktikum GIS Digitasi
Laporan Praktikum GIS Digitasi
 
Laprak TI Smt 1: ArcGIS Analisis Kesesuaian Lahan
Laprak TI Smt 1: ArcGIS Analisis Kesesuaian LahanLaprak TI Smt 1: ArcGIS Analisis Kesesuaian Lahan
Laprak TI Smt 1: ArcGIS Analisis Kesesuaian Lahan
 
Laporan pemetaan
Laporan  pemetaanLaporan  pemetaan
Laporan pemetaan
 
Tutorial Penggunaan Aplikasi ArcView 3.3 untuk Pengolahan Data Kesehatan
Tutorial Penggunaan Aplikasi ArcView 3.3 untuk Pengolahan Data KesehatanTutorial Penggunaan Aplikasi ArcView 3.3 untuk Pengolahan Data Kesehatan
Tutorial Penggunaan Aplikasi ArcView 3.3 untuk Pengolahan Data Kesehatan
 
PENGENALAN ArcMAP dan PENGANTAR ArcCATALOG pada ARCGIS 10.0
PENGENALAN ArcMAP dan PENGANTAR ArcCATALOG pada ARCGIS 10.0PENGENALAN ArcMAP dan PENGANTAR ArcCATALOG pada ARCGIS 10.0
PENGENALAN ArcMAP dan PENGANTAR ArcCATALOG pada ARCGIS 10.0
 
Koreksi geometrik peta (arc gis) registrasi
Koreksi geometrik peta (arc gis) registrasiKoreksi geometrik peta (arc gis) registrasi
Koreksi geometrik peta (arc gis) registrasi
 
Laporan kartografi digital
Laporan kartografi digitalLaporan kartografi digital
Laporan kartografi digital
 
Laporan Praktikum TI Semester 1: Digitasi Peta dg ArcGIS
Laporan Praktikum TI Semester 1: Digitasi Peta dg ArcGISLaporan Praktikum TI Semester 1: Digitasi Peta dg ArcGIS
Laporan Praktikum TI Semester 1: Digitasi Peta dg ArcGIS
 

Similar to PENGOLAHAN CITRA

Module sig 2010
Module sig 2010Module sig 2010
Module sig 2010Ario Vroyo
 
Modul dari laporan pratikum gis
Modul dari laporan pratikum gisModul dari laporan pratikum gis
Modul dari laporan pratikum gisAdminKreativeUnit
 
Koreksi Geometrik, Digitasi, Dan Pembuatan Kenampakan 3D Dengan Aplikasi Goog...
Koreksi Geometrik, Digitasi, Dan Pembuatan Kenampakan 3D Dengan Aplikasi Goog...Koreksi Geometrik, Digitasi, Dan Pembuatan Kenampakan 3D Dengan Aplikasi Goog...
Koreksi Geometrik, Digitasi, Dan Pembuatan Kenampakan 3D Dengan Aplikasi Goog...Rusdianto
 
Laporan praktikum sig proses digitasi pada software arcgis
Laporan praktikum sig proses digitasi pada software arcgisLaporan praktikum sig proses digitasi pada software arcgis
Laporan praktikum sig proses digitasi pada software arcgisMega Yasma Adha
 
07 pit 00681080000279804002soal latihan uts-sig -2011
07 pit 00681080000279804002soal latihan uts-sig -201107 pit 00681080000279804002soal latihan uts-sig -2011
07 pit 00681080000279804002soal latihan uts-sig -2011Nurul Huda
 
Laporan Praktikum Cropping Citra
Laporan Praktikum Cropping CitraLaporan Praktikum Cropping Citra
Laporan Praktikum Cropping CitraSally Indah N
 
Caramudahbuatpeta blogspot com
Caramudahbuatpeta blogspot comCaramudahbuatpeta blogspot com
Caramudahbuatpeta blogspot comNie Andini
 
Cara Akses ArcGIS Feature Service
Cara Akses ArcGIS Feature ServiceCara Akses ArcGIS Feature Service
Cara Akses ArcGIS Feature Servicemaska_sani
 
Review komponen gis dan data collection
Review komponen gis dan data collectionReview komponen gis dan data collection
Review komponen gis dan data collection082393805433
 
Pertemuan 3 - Input Data SIG.pdf
Pertemuan 3 - Input Data SIG.pdfPertemuan 3 - Input Data SIG.pdf
Pertemuan 3 - Input Data SIG.pdffendi09
 
Tiga Cara Memotong file Raster Sesuai Batas Polygon Menggunakan ArcGIS
Tiga Cara Memotong file Raster Sesuai Batas Polygon Menggunakan ArcGISTiga Cara Memotong file Raster Sesuai Batas Polygon Menggunakan ArcGIS
Tiga Cara Memotong file Raster Sesuai Batas Polygon Menggunakan ArcGISbramantiyo marjuki
 
Laprak Interpretasi Ruang: Cropping Citra dg ER Mapper
Laprak Interpretasi Ruang: Cropping Citra dg ER MapperLaprak Interpretasi Ruang: Cropping Citra dg ER Mapper
Laprak Interpretasi Ruang: Cropping Citra dg ER MapperLaras Kun Rahmanti Putri
 

Similar to PENGOLAHAN CITRA (20)

Laporan praktikum 1 tofan
Laporan praktikum 1 tofanLaporan praktikum 1 tofan
Laporan praktikum 1 tofan
 
Laporan praktikum 1 tofan
Laporan praktikum 1 tofanLaporan praktikum 1 tofan
Laporan praktikum 1 tofan
 
Membuat Layout Peta
Membuat Layout PetaMembuat Layout Peta
Membuat Layout Peta
 
DIGITASI
DIGITASIDIGITASI
DIGITASI
 
Module sig 2010
Module sig 2010Module sig 2010
Module sig 2010
 
Modul dari laporan pratikum gis
Modul dari laporan pratikum gisModul dari laporan pratikum gis
Modul dari laporan pratikum gis
 
Gis cloud
Gis cloudGis cloud
Gis cloud
 
Koreksi Geometrik, Digitasi, Dan Pembuatan Kenampakan 3D Dengan Aplikasi Goog...
Koreksi Geometrik, Digitasi, Dan Pembuatan Kenampakan 3D Dengan Aplikasi Goog...Koreksi Geometrik, Digitasi, Dan Pembuatan Kenampakan 3D Dengan Aplikasi Goog...
Koreksi Geometrik, Digitasi, Dan Pembuatan Kenampakan 3D Dengan Aplikasi Goog...
 
Laporan rektifikasi
Laporan rektifikasiLaporan rektifikasi
Laporan rektifikasi
 
Laporan praktikum sig proses digitasi pada software arcgis
Laporan praktikum sig proses digitasi pada software arcgisLaporan praktikum sig proses digitasi pada software arcgis
Laporan praktikum sig proses digitasi pada software arcgis
 
07 pit 00681080000279804002soal latihan uts-sig -2011
07 pit 00681080000279804002soal latihan uts-sig -201107 pit 00681080000279804002soal latihan uts-sig -2011
07 pit 00681080000279804002soal latihan uts-sig -2011
 
Laporan Praktikum Cropping Citra
Laporan Praktikum Cropping CitraLaporan Praktikum Cropping Citra
Laporan Praktikum Cropping Citra
 
Membuat Data Spasial
Membuat Data SpasialMembuat Data Spasial
Membuat Data Spasial
 
Caramudahbuatpeta blogspot com
Caramudahbuatpeta blogspot comCaramudahbuatpeta blogspot com
Caramudahbuatpeta blogspot com
 
Cara Akses ArcGIS Feature Service
Cara Akses ArcGIS Feature ServiceCara Akses ArcGIS Feature Service
Cara Akses ArcGIS Feature Service
 
Review komponen gis dan data collection
Review komponen gis dan data collectionReview komponen gis dan data collection
Review komponen gis dan data collection
 
Pertemuan 3 - Input Data SIG.pdf
Pertemuan 3 - Input Data SIG.pdfPertemuan 3 - Input Data SIG.pdf
Pertemuan 3 - Input Data SIG.pdf
 
GIS CLOUD
GIS CLOUD GIS CLOUD
GIS CLOUD
 
Tiga Cara Memotong file Raster Sesuai Batas Polygon Menggunakan ArcGIS
Tiga Cara Memotong file Raster Sesuai Batas Polygon Menggunakan ArcGISTiga Cara Memotong file Raster Sesuai Batas Polygon Menggunakan ArcGIS
Tiga Cara Memotong file Raster Sesuai Batas Polygon Menggunakan ArcGIS
 
Laprak Interpretasi Ruang: Cropping Citra dg ER Mapper
Laprak Interpretasi Ruang: Cropping Citra dg ER MapperLaprak Interpretasi Ruang: Cropping Citra dg ER Mapper
Laprak Interpretasi Ruang: Cropping Citra dg ER Mapper
 

Recently uploaded

contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan .pptx
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan  .pptxcontoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan  .pptx
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan .pptxHR MUSLIM
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfbibizaenab
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxRezaWahyuni6
 
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptxMiftahunnajahTVIBS
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASKurniawan Dirham
 
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxAksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxsdn3jatiblora
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5KIKI TRISNA MUKTI
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfSitiJulaeha820399
 
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxMODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxSlasiWidasmara1
 
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxdpp11tya
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggeraksupriadi611
 
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxPERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxRizkyPratiwi19
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1udin100
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CAbdiera
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxssuser35630b
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxmawan5982
 
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdfMODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdfNurulHikmah50658
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfElaAditya
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BAbdiera
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7IwanSumantri7
 

Recently uploaded (20)

contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan .pptx
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan  .pptxcontoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan  .pptx
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan .pptx
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
 
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
 
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxAksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
 
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxMODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
 
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
 
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxPERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
 
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdfMODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
 

PENGOLAHAN CITRA

  • 1. PENGOLAHAN CITRA DIGITAL MENGGUNAKAN SOFTWARE ARCGIS 9.2 Oleh: Aji Putra Perdana, S.Si GIS-TEXTBOOKS YOGYAKARTA 2008 PT. GEOVISI MITRATAMA Jl. Sidoarum No. 20, Bantulan, Rt06/Rw04, Godean, Sleman, DIY, 55564 Telp/Fax : (0274)798306, Website : http://geovisi.com
  • 2. GEOVISI™ GISTEXTBOOK SERIES : PENGOLAHAN CITRA DIGITAL DENGAN ARCGIS 9.2, kunjungi website kami : http://geovisi.com email : info@geovisi.com. Buku Teks GIS Geovisi ini adalah gratis dan tidak diperjualbelikan. 1 PENGANTAR ArcGIS merupakan software GIS yang “LUAR BIASA”. Alhamdulillah...telah tertuangkan lagi Pengolahan Citra Digital Menggunakan Software ArcGIS 9.2. Sedikit tulisan ini merupakan cuplikan dan editan dari tulisan sebelumnya yang dibuat dalam rangka Pelatihan SIG Analis Menggunakan ArcGIS 9.2 pada tahun 2007 saat penulis di Laboratorium SIG Fakultas Geografi UGM. Pengolahan citra digital pada umumnya menggunakan software-software pengolahan citra, seperti ENVI, ErMapper, Erdas, Ilwis, dll.Tetapi seperti halnya ArcView dengan ekstensi Image Analyst, software ArcGIS ini juga mempunyai kemampuan dalam pengolahan data raster dengan fasilitas ArcToolbox-nya yang memiliki bermacam-macam Tools dan ekstensi yang disediakan ArcGIS. Tulisan ini sekedar sharing pengalaman dan semoga dapat bermanfaat. Penulis sadari bahwa kekurangan dan kesalahan akan selalu terjadi sehingga kritik dan saran akan sangat diperlukan untuk menambah wacana dan perbaikan bagi penulis di waktu mendatang. Yogayakarta, 2008 Aji Putra Perdana http://ajiputrap.blogspot.com A. DISPLAY CITRA 1) Untuk menampilkan data citra di ArcCatalog (StartàProgramàArcGISàArcCatalog), klik pada lokasi file raster dataset, pilih tab Preview. 2) Untuk menampilkan data citra di ArcMap(StartàProgramàArcGISàArcMap), jalankan ArcMap. Klik Add Data Button untuk menampilkan data di ArcMap. Apabila keluar peringatan “Unknown Spatial Reference”, klik OK. Hal ini karena data yang ditambahkan tidak diketahui informasi spatial reference dari data tersebut.
  • 3. GEOVISI™ GISTEXTBOOK SERIES : PENGOLAHAN CITRA DIGITAL DENGAN ARCGIS 9.2, kunjungi website kami : http://geovisi.com email : info@geovisi.com. Buku Teks GIS Geovisi ini adalah gratis dan tidak diperjualbelikan. 2 B. KOMPOSIT CITRA Untuk membuat komposit citra dari data citra dengan saluran- saluran yang masih terpisah, sehingga kita dapat menampilkan komposit RGB dari citra tersebut memanfaatkan fasilitas yang ada dalam ArcToolbox. 1) Aktifkan ArcToolbox , dengan mengklik icon (WindowàArcToolbox) dan akan muncul window dari ArcToolbox. 2) Kemudian klik pada Data Management Tools à Raster à Composite Bands, lalu double klik pada Composite Bands. 3) Pilih file saluran-saluran citra yang akan kita gabungkan. Dapat menggabungkan lebih dari 3 saluran. 4) Setelah proses selesai, maka akan muncul citra hasil komposit. Untuk merubah urutan komposit band, dapat dilakukan dengan meng-klik pada masing-masing saluran (Red, Green, Blue), lalu pilih pilih band yang diinginkan. C. DISPLAY NILAI PIXEL CITRA 1. Jalankan ArcMap dan tampilkan citranya, untuk melihat nilai piksel di suatu lokasi dengan menggunakan identify 2. Setelah kita klik button identify, lalu arahkan kursor ke lokasi yang ingin kita ketahui nilai pikselnya. Nilai Piksel yang terbaca
  • 4. GEOVISI™ GISTEXTBOOK SERIES : PENGOLAHAN CITRA DIGITAL DENGAN ARCGIS 9.2, kunjungi website kami : http://geovisi.com email : info@geovisi.com. Buku Teks GIS Geovisi ini adalah gratis dan tidak diperjualbelikan. 3 D. DISPLAY NILAI RENTAN BAND/SALURAN CITRA Untuk cek nilai rentan band/saluran, klik kanan pada data dan pilih Properties.. , kemudian Pilih tab Symbology. Bisa dilihat nilai High dan Low. Atau bisa juga (untuk lebih memastikan lagi rentang nilainya) pada Strectched – Type pilih Custom, lalu klik Histograms... E. GEOREFERENCE CITRA Georeference adalah proses memberikan koordinat peta pada citra dan lokasi spasial Untuk proses ini dibutuhkan beberapa titik ikat medan untuk memasukan nilai koordinat pada citra. Peta rupabumi dapat digunakan sebagai data acuan untuk menentukan titik ikat medan pada citra. Untuk menentukan titik kontrol maka icon yang dipilih adalah . Untuk melihat rms error dan jumlah titik kontrol yang sudah kita ambil, klik pada View Link Table. Setelah mendapatkan rms error di bawah 1, klik pada Georeferencing à Update Georeferencing.
  • 5. GEOVISI™ GISTEXTBOOK SERIES : PENGOLAHAN CITRA DIGITAL DENGAN ARCGIS 9.2, kunjungi website kami : http://geovisi.com email : info@geovisi.com. Buku Teks GIS Geovisi ini adalah gratis dan tidak diperjualbelikan. 4 F. KLASIFIKASI MULTISPEKTRAL CITRA Klasifikasi multispektral citra merupakan pengelompokan untuk obyek yang sama pada citra. Klasifikasi dapat dibedakan menjadi 2 menurut banyak tidaknya peran operator, yaitu klasifikasi unsupervised (tak terselia, tak beracuan) dan klasifikasi supervised (terselia, beracuan) KLASIFIKASI UNSUPERVISED Klasifikasi tanpa menggunakan area sampel. Menggunakan klasifikasi ISO CLUSTER 1. Tampilkan data citra yang akan kita klasifikasikan dalam ArcMap dan atur display RGB citra. 2. Aktifkan ArcToolbox dan buka Spatial Analyst Tools à Multivariate à Iso Cluster. 3. Klik kanan pilih Open pada IsoCluster atau double klik IsoCluster. Kemudian akan muncul tab IsoCluster, pilih input raster, tentukan lokasi penyimpanan dari signature file dan tentukan jumlah kelasnya. 4. Klik OK, kemudian tunggu sampai proses Iso Cluster selesai maka kita sudah memperoleh file signature yang akan kita gunakan dalam input klasifikasi. 5. Untuk mengeksekusi hasil iso cluster kita, maka pilih Maximum Likelihood Classification dalam toolbox Multivariate. 6. Masukkan input raster bands-nya dan file signature hasil iso cluster kita pilih dan simpan output raster terklasifikasi pada lokasi yang diinginkan. 7. Klik OK dan tunggu proses selesai. 8. Setelah selesai maka pada Data View akan muncul citra yang sudah terklasifikasi secara unsupervised (iso cluster).
  • 6. GEOVISI™ GISTEXTBOOK SERIES : PENGOLAHAN CITRA DIGITAL DENGAN ARCGIS 9.2, kunjungi website kami : http://geovisi.com email : info@geovisi.com. Buku Teks GIS Geovisi ini adalah gratis dan tidak diperjualbelikan. 5 KLASIFIKASI SUPERVISED Klasifikasi menggunakan area sampel. Menggunakan klasifikasi Maximum Likelihood. Sebelum proses klasifikasi perlu dilakukan pengambilan sampel. 1. Untuk melakukan pengambilan sampel, terlebih dahulu dalam ArcCatalog kita buat data berupa vektor, dapat sebagai featureclass maupun shapefile. 2. Tambahkan data shapefile atau featureclass (polygon) yang sudah kita buat, dan mulailah sesi editing à create new feature untuk membuat sampel. 3. Setelah selesai membuat sampel, dapat kita tambahkan juga field mengenai keterangan dari id yang kita buat. 4. Selanjutnya kita buat signature file dengan cara klik Create Signature pada toolbox Multivariate.. 5. Masukkan input raster band dan sampel data, pilih sampel field dan tentukan lokasi dan nama output file signaturenya lalu klik OK. 6. Untuk mengeksekusi hasil create signature kita, maka pilih Maximum Likelihood Classification dalam toolbox Multivariate. 9. Masukkan input raster bands-nya dan file signature hasil create signature kita pilih dan simpan output raster terklasifikasi pada lokasi yang diinginkan. 10.Klik OK dan tunggu proses selesai. 11.Setelah selesai maka pada Data View akan muncul citra yang sudah terklasifikasi secara supervised. Thank’s http://ajiputrap.blogspot.com