SlideShare a Scribd company logo
Update Tatalaksana Terkini
Guillain-Barre Syndrome
dr. I Komang Arimbawa Sp.S (K)
Departemen/KSM Neurologi, Fakultas Kedokteran Universitas Udayana/RSUP
Sanglah Denpasar
Epidemiologi
� Penyakit inflamasi pada sistem saraf perifer yang
disebabkan oleh proses autoimun dan menjadi
penyebab utama paralisis flasid akut.
� Insiden global 🡪 1-2 tiap 100.000 orang / tahun.
� Lebih sering pada laki-laki dibandingkan dengan wanita.
� Insiden meningkat seiring dengan usia, meskipun penyakit
ini dapat terjadi pada setiap kelompok usia
• Sejvar, J. J., Baughman, A. L., Wise, M. & Morgan, O. W. Population incidence of Guillain- Barré syndrome: a systematic review and meta- analysis. Neuroepidemiology 2011; 36, 123–133.
• Syafri AY, Hadnani H, Gunadharma S, Mahama NC. Sindroma Guillain Barre. Dalam: Hakim M, Gunadharma, Basuki M. (editor). Pedomann Tatalaksana GBS, CIDP, MG dan Imunoterapi Edisi I.
Kelompok Studi Neurofisiologi Klinik dan Saraf Tepi, Perhimpunan Dokter Spesialis Saraf Indonesia. 2018.
Etiologi dan Pencetus
gangguan imun 🡪 interaksi
sinergis yang kompleks dari
imun humoral dan imun
termediasi sel terhadap
antigen pada saraf perifer.
75% pasien 🡪 infeksi pada
saluran pernafasan atas atau
salutan gastrointestinal yang
mendahului kejadian SGB (1-6
minggu sebelum onset)
vaksinasi, tindakan operasi
dan trauma
menghasilkan respon
autoimun yang memproduksi
antibodi melawan agen infeksi
yang memiliki epitope dengan
gangliosida pada saraf perifer.
🡪 mimikri molekular postinfeksi
infeksi tersering 🡪
Campilobacter Jejeni.
• Kieseier BC, Wiendl H, Hartung HP. The inflamed peripheral nervous syste update on immune therapies. Curr Opin Neurol 2006;19(5):433–436
• Yang, et al. A retrospective analysis of possible triggers of Guillain-Barre syndrome. Journal of Neuroimminology. 293, 2016;17-21.
• Souayah N, Nasar A, Suri MF, Qureshi AI. Guillain-Barre syndrome after vaccination in United States a report from the CDC/FDA Vaccine Adverse Event Reporting System. Vaccine 2007;25(29):5253–5255
• van Doorn PA, Ruts L, Jacobs BC. Clinical features, pathogenesis, and treatment of Guillain-Barré syndrome. Lancet Neurol 2008;7(10):939–950.
• Goodfellow JA, Willison HJ. Guillain-Barré syndrome: a century of progress. Nat Rev Neurol. 2016;12(12):723–731
Manifestasi Klinis dan Diagnosis
paralisis
ascending
cepat
dengan
kelemahan
maksimal
dalam 4
minggu.
tipikal 🡪 presentasi klinis
kelemahan dan gangguan
sensorik pada tungkai yang
menjalar ke lengan dan otot-
otot kranial 🡪 heterogen dan
memiliki beberapa variasi klinis.
diagnosus SGB
ditegakkan
berdasarkan
anamnesis,
pemeriksaan fisik
umum dan neurologis,
pemeriksaan
elektrofisiologi dan
pemeriksaan analisa
cairan serebrospinal.
Shapiro, Barbara E. Preston, David C, Electromyography and neuromuscular disorders (third edition). 2013.
Pemeriksaan elektrofisiologi
�acute inflammatory demyelinating
polyradiculoneuropathy (AIDP)
�acute motor axonal neuropathy (AMAN)
�acute motor sensory axonal neuropathy (AMSAN).
• Sejvar, J. J. et al. Guillain- Barré syndrome and Fisher syndrome: case definitions and guidelines for collection, analysis, and presentation of immunization safety data. Vaccine. 2011.29, 599–
612.
• Leonhard, S.E., Mandarakas, M.R., Gondim, F.A.A. et al. Diagnosis and management of Guillain–Barré syndrome in ten steps. Nat Rev Neurol. 2019; 15, 671–683.
Setelah fase progresif
awal 🡪 mencapai fase
datar (plateu) yang
dapat berlangsung
beberapa hari, minggu
bahkan bulan sebelum
mengalami fase
penyembuhan.
20% 🡪 gagal nafas
dan membutuhkan
alat bantu nafas
ventilasi mekanik
penyebab
kematian pada 3-
10% dengan SGB
pemilihan
manajemen dan
tatalaksana SGB
pada tahap awal
🡪 sangat penting
untuk memperbaiki
klinis, mengurangi
komplikasi dan
mencegah
mortalitas pada
pasien.
60-80% 🡪 dapat
berjalan secara
independen
dalam 6 bulan
setelah onset baik
dengan maupun
tanpa terapi
Gangguan sistem
saraf otonom 🡪
ketidakstabilan
tekanan darah
dan aritmia
jantung.
Ruts, L., Drenthen, J., Jacobs, B. C., van Doorn, P. A. & Dutch Guillain-
Barré syndrome Study Group. Distinguishing acute- onset CIDP from
fluctuating Guillain- Barré syndrome: a prospective study. Neurology. 2010;
74, 1680–1686.
10 Langkah
pendekatan
diagnosis dan
manajemen
Doets, A. Y. et al. Regional variation of Guillain- Barré syndrome.
Brain. 2018; 141, 2866–2877.
Variasi Sindroma Guillain-Barre
Doets, A. Y. et al. Regional variation of Guillain- Barré syndrome. Brain. 2018; 141, 2866–2877.
Kriteria Diagnosis Sindroma Guillain-Barre
Kuwabara, S., Sekiguchi, Y. & Misawa, S. Electrophysiology in Fisher syndrome. Clin. Neurophysiol. 2017; 128, 215–219.
Pemeriksaan elektrodiagnostik
konduksi hantar saraf
� Normal pada fase awal SGB
� setelah minggu kedua 🡪 lebih dari 90% kelainan pada pemeriksaan konduksi hantar saraf.
� dapat ditemukan sensori motor poliradikulopari atau polineuropati dengan pemanjangan
latensi motorik distal, melambatnya kecepatan hantar saraf, meningkatnya dispersi
temporal, pemanjangan latensi gelombang-F dan blok konduksi.
� Sindroma Miller-Fisher 🡪 pemeriksaan elektrodiagnostik biasanya didapatkan normal atau
hanya penurunan amplitudo pada potensial aksi sensoris.
Ruts, L., Drenthen, J., Jacobs, B. C., van Doorn, P. A. & Dutch Guillain- Barré syndrome Study Group. Distinguishing acute- onset CIDP from fluctuating Guillain-
Barré syndrome: a prospective study. Neurology. 2010; 74, 1680–1686.
MRI bukan merupakan
pemerikaan diagnostik rutin untuk
mengevaluasi SGB 🡪 dapat
membantu umembedakan infeksi
batang otak, stroke, inflamasi
pada medula spinalis atau kornu
anterior, kompresi saraf maupun
malignansi leptomeningal.
Ensefalitis batang otak Bickerstaff
🡪 lesi fokal pada T2W MRI di
mesensefalon, thalamus,
serebelum dan batang otak pada
11% kasus
• Shapiro, Barbara E. Preston, David C, Electromyography and neuromuscular disorders (third edition). 2013.
• Willison, H. J., Jacobs, B. C. & van Doorn, P. A.Guillain- Barré syndrome. Lancet. 2016; 388, 717–727.
• Doets, A. Y. et al. Regional variation of Guillain- Barré syndrome. Brain. 2018; 141, 2866–2877.
The Erasmus Guillain-Barre Syndrome
Respiratory Insufficiency Score
Hughes, R. A. et al. Immunotherapy for Guillain- Barré syndrome: a systematic review. Brain. 2007; 130, 2245–2257.
Skor Disabilitas Sindroma Guillain-Barre
Skor Keterangan
0 Normal
1 Gejala atau tanda neuropati ringan namun dapat melakukan pekerjaan dengan tangan/ masih
dapat berlari
2 Mampu berjalan tanpa bantuan sejauh 5 meter, tetapi tidak dapat melakukan perkerjaan dengan
tangan atau berlari
3 Mampu berjalan dengan bantuan alat sejauh 5 meter
4 Hanya dapat berbaring atau menggunakan kursi roda dalam aktivitasnya
5 Memerlukan bantuan ventilator
6 Meningeal
Syafri AY, Hadnani H, Gunadharma S, Mahama NC. Sindroma Guillain Barre. Dalam: Hakim M, Gunadharma, Basuki M.
(editor). Pedomann Tatalaksana GBS, CIDP, MG dan Imunoterapi Edisi I. Kelompok Studi Neurofisiologi Klinik dan Saraf
Tepi, Perhimpunan Dokter Spesialis Saraf Indonesia. 2018.
Algoritma Terapi
Sindroma Guillain-Barre
∙ Treatment Related Fluctuation: Perbaikan skala
disabilitas GBS sedikitnya 1 poin setelah
pemberian imunoterapi diikuti oleh perburukan
skala disabilitas GBS sedikitnya 1 poin dalam 2
bulan pertama setelah imunoterapi.
� IVIg (0.4g/kgBB per hari selama 5 hari)
� Plasma Exchance (200-250 ml plasma/kgbb dalam 5
sesi).
� Keduanya 🡪 efektivitas yang sama
� kortikosteroid diperkirakan bermanfaat untuk
mengurangi inflamasi, namun sebagai terapi untuk
progresivitas dari SGB 🡪 tidak menunjukkan manfaat,
dan terapi kortikosteroid oral bahkan hanya akan
memberikan efek negatif pada luaran pasien
Carod Artal, Francisco Javier. “Complicaciones neurológicas por coronavirus y COVID-19.” Revista de Neurología.
2020;70:311.
modified Erasmus GBS Outcome Score
(mEGOS)
Abu-Rumeileh S, Abdelhak A, Foschi M, Tumani H, Otto M. Guillain-Barré syndrome spectrum associated with COVID-19: an up-to-date systematic
review of 73 cases. J Neurol. 2021 Apr;268(4):1133-1170.
Sindroma Guillian-Barre dengan COVID-19
� Infeksi SARS-CoV-2 dapat mempengaruhi sistem saraf 🡪
kemampuan neurotrofik dari virus korona 🡪 virus mampu
memasuki sistem saraf melalui bulbus olfaktorius 🡪 peradangan
dan demielinisasi.
� Gejala 🡪 hilangnya indra penciuman pada 60% kasus.
� Mencetuskan proses autoimun pada sistem saraf perifer 🡪
kasus Sindrom Guillain-Barre (SGB) pada pasien COVID-19.
Smatti, Maria K., Farhan S. Cyprian, Gheyath K. Nasrallah, Asmaa A. Al Thani, Ruba O. Almishal, and Hadi M. Yassine. “Viruses and Autoimmunity:
A Review on the Potential Interaction and Molecular Mechanisms.” Viruses. 2019;11:762
Patofisiologi
Melalui hematogen (infeksi dari sel endotel dan leukosit) atau trans-neural (melalui traktus olfaktorius atau
nervus kranial lain diseminasi ke dalam sistem saraf pusat berhubungan dengan neurotrofisme virus
Melalui respon abnormal termediasi imun yang menyebabkan keterlibatan saraf secara sekunder
• pembentukan antibodi anti-gangliosida karena mekanisme mimikri molekuler.
• virus atau agen infeksi membawa struktur antigen yang serupa dengan self-antigen, yang akan
mengakibatkan aktivasi sel B dan T untuk memicu terjadinya reaktivasi silang melawan antigen yang
berasal dari dirinya sendiri
• Lucchese G, Flöel A. SARS-CoV-2 and Guillain-Barré syndrome: molecular mimicry with human heat shock proteins as potential pathogenic mechanism. Cell Stress Chaperones. 2020 Sep;25(5):731-
735.
• Costela-Ruiz VJ, Illescas-Montes R, Puerta-Puerta JM, Ruiz C, Melguizo-Rodríguez L. SARS-CoV-2 infection: The role of cytokines in COVID-19 disease. Cytokine Growth Factor Rev. 2020;54:62-75.
� Meningkatnya pelepasan sitokinin secara masif pada COVID-19
🡪 berkontribusi pada peningkatan proses disimun yang
mendasari SGB.
� Peningkatan tanda-tanda inflamasi: IL-6, IL-10, Granulocyte-
Colony Stimulating Factor (G-CSF), Monocyte Chemotractant
Protein 1 (MCP1), Macrophage Inflammatory Protein (MIP)1α,
TNF-α pada pasien dengan SGB 🡪 menunjang hipotesis badai
inflamasi pada COVID-19
Pemeriksaan
analisis cairan
serebrospinal
juga tipikal
dengan temuan
pada pasien
SGB non-
COVID-19.
Peningkatan protein
CSF dilaporkan pada
50-80% kasus dan
pleositosis
ditemukan pada 11-
15% kasus
serupa dengan
SGB 🡪
predominansi
lebih banyak
sindrom
sensorimotor
SARS-CoV-2 RNA tidak ditemukan pada
sampel cairan serebrospinal🡪 kemungkinan
invasi secara langsung dari SARS-CoV-2
pada sistem saraf dengan replikasi
intratechal berkurang
• Doets, A. Y. et al. Regional variation of Guillain- Barré syndrome. Brain. 2018; 141, 2866–2877.
• Smatti, Maria K., Farhan S. Cyprian, Gheyath K. Nasrallah, Asmaa A. Al Thani, Ruba O. Almishal, and Hadi M. Yassine. “Viruses and Autoimmunity: A Review on the Potential Interaction and
Molecular Mechanisms.” Viruses. 2019;11:762
� varian AIDP merupakan varian yang paling sering
dilaporkan.
� .Tidak ditemukan kelainan radiologis.
� Tatalaksana 🡪 immunoglobulin intravena 0,4 g/kgBB/hari
selama 5 hari.
� Pada kasus-kasus dengan penyakit penyerta dan usia
sangat tua menunjukkan luaran klinis yang buruk
Smatti, Maria K., Farhan S. Cyprian, Gheyath K. Nasrallah, Asmaa A. Al Thani, Ruba O. Almishal, and Hadi M. Yassine. “Viruses and
Autoimmunity: A Review on the Potential Interaction and Molecular Mechanisms.” Viruses. 2019;11:762
Vaksinasi dan Sindroma Guillian-Barre
� Diperkirakan, stimulasi sistem imun melalui vaksin dapat menyebabkan kejadian
Sindroma Guillain Barre melalui beberapa mekanisme;
� Konsep mimikri molekuler, konsep ini memperkirakan terjadinya proses mimikri
molekuler akibat dari pembentukan antobodi dan/atau sel T yang mengalami reaksi
silang dengan epitop glikoprotein myelin dan akson pada saraf perifer
� Destruksi akson dan membran myelin yang dimediasi oleh virus vaksin atau
produk vaksin menyebabkan hancurnya sel penyokong sekitarnya sehingga
memungkinkan virus lain dengan polipeptida spesifik masuk kedalam membran sel
host dan menyebabkan respon autoimun humoral atau termediasi sel dari sel yang
terinfeksi.
� Peran faktor host dan polimorfisme genetik, dari mekanisme ini diperkirakan
beberapa individu lebih rentan untuk mengalami SGB. Beberapa penelitian
menduga variasi polimorfisme termasuk gen dari sel T glikolipid CD1 lebih tinggi
pada pasien yang memiliki SGB.
Waheed S, Bayas A, Hindi F, Rizvi Z, Espinosa PS. Neurological Complications of COVID-19:
Guillain-Barre Syndrome Following Pfizer COVID-19 Vaccine. Cureus. 2021 Feb 18;13(2):e13426.
doi: 10.7759/cureus.13426. PMID: 33758714; PMCID: PMC7978140.
� Beberapa hal perlu ditekankan dalam mempertimbangkan
hubungan antara kejadian SGB paska vaksinasi dengan
kebijakan vaksin itu sendiri.
�Diperlukannya survailans yang didesain dengan baik
dan akurat termasuk definisi kasus dan kriteria dari
SGB,
�Latar belakang umur dan responden penerima vaksin,
�Laporan kasus yang komplit yang menjelaskan kejadian
SGB paska pemberian vaksin, dan
�Pengetahuan mengenai jumlah orang yang telah
tervaksinasi.
Daftar Pustaka
� Sejvar, J. J., Baughman, A. L., Wise, M. & Morgan, O. W. Population incidence of Guillain- Barré syndrome: a systematic review and meta- analysis.
Neuroepidemiology 2011; 36, 123–133.
� Syafri AY, Hadnani H, Gunadharma S, Mahama NC. Sindroma Guillain Barre. Dalam: Hakim M, Gunadharma, Basuki M. (editor). Pedomann Tatalaksana GBS,
CIDP, MG dan Imunoterapi Edisi I. Kelompok Studi Neurofisiologi Klinik dan Saraf Tepi, Perhimpunan Dokter Spesialis Saraf Indonesia. 2018.
� Kieseier BC, Wiendl H, Hartung HP. The inflamed peripheral nervous syste update on immune therapies. Curr Opin Neurol 2006;19(5):433–436
� Yang, et al. A retrospective analysis of possible triggers of Guillain-Barre syndrome. Journal of Neuroimminology. 293, 2016;17-21.
� Souayah N, Nasar A, Suri MF, Qureshi AI. Guillain-Barre syndrome after vaccination in United States a report from the CDC/FDA Vaccine Adverse Event Reporting
System. Vaccine 2007;25(29):5253–5255
� van Doorn PA, Ruts L, Jacobs BC. Clinical features, pathogenesis, and treatment of Guillain-Barré syndrome. Lancet Neurol 2008;7(10):939–950.
� Goodfellow JA, Willison HJ. Guillain-Barré syndrome: a century of progress. Nat
� Rev Neurol. 2016;12(12):723–731
� Shapiro, Barbara E. Preston, David C, Electromyography and neuromuscular disorders (third edition). 2013.
� Sejvar, J. J. et al. Guillain- Barré syndrome and Fisher syndrome: case definitions and guidelines for collection, analysis, and presentation of immunization safety
data. Vaccine. 2011.29, 599–612.
� Leonhard, S.E., Mandarakas, M.R., Gondim, F.A.A. et al. Diagnosis and management of Guillain–Barré syndrome in ten steps. Nat Rev Neurol. 2019; 15, 671–683.
� Willison, H. J., Jacobs, B. C. & van Doorn, P. A.Guillain- Barré syndrome. Lancet. 2016; 388, 717–727.
� Doets, A. Y. et al. Regional variation of Guillain- Barré syndrome. Brain. 2018; 141, 2866–2877.
� Ruts, L., Drenthen, J., Jacobs, B. C., van Doorn, P. A. & Dutch Guillain- Barré syndrome Study Group. Distinguishing acute- onset CIDP from fluctuating Guillain-
Barré syndrome: a prospective study. Neurology. 2010; 74, 1680–1686.
� Asbury AK, Cornblath DR. Assessment of current diagnostic criteria for Guillain-Barré syndrome. Ann Neuro. 1990;27(Suppl):S21–S24
Daftar Pustaka
� Gopalakrishna KN, Ramesh V. Management of Guillain-Barré Syndrome. J Neuroanaesthesiol Crit Care 2019;6:160–166
� Kuwabara, S., Sekiguchi, Y. & Misawa, S. Electrophysiology in Fisher syndrome. Clin. Neurophysiol. 2017; 128, 215–219.
� Walgaard, C. et al. Prediction of respiratory insufficiency in Guillain- Barré syndrome. Ann. Neurol. 2010; 67, 781–787.
� Verboon, C., van Doorn, P. A. & Jacobs, B. C. Treatment dilemmas in Guillain- Barré syndrome. J. Neurol. Neurosurg. Psychiatry. 2017; 88, 346–352.
� Hughes, R. A. et al. Immunotherapy for Guillain- Barré syndrome: a systematic review. Brain. 2007; 130, 2245–2257.
� Van den Berg, B., Bunschoten, C., van Doorn, P. A. & Jacobs, B. C. Mortality in Guillain- Barré syndrome. Neurology. 2013; 80, 1650–1654.
� Carod Artal, Francisco Javier. “Complicaciones neurológicas por coronavirus y COVID-19.” Revista de Neurología. 2020;70:311.
� Abu-Rumeileh S, Abdelhak A, Foschi M, Tumani H, Otto M. Guillain-Barré syndrome spectrum associated with COVID-19: an up-to-date systematic review of 73
cases. J Neurol. 2021 Apr;268(4):1133-1170.
� Wang L, Shen Y, Li M et al (2020) Clinical manifestations and evidence of neurological involvement in 2019 novel coronavirus SARS-CoV-2: a systematic review
and meta-analysis. J Neurol.
� Smatti, Maria K., Farhan S. Cyprian, Gheyath K. Nasrallah, Asmaa A. Al Thani, Ruba O. Almishal, and Hadi M. Yassine. “Viruses and Autoimmunity: A Review on the
Potential Interaction and Molecular Mechanisms.” Viruses. 2019;11:762
� Lucchese G, Flöel A. SARS-CoV-2 and Guillain-Barré syndrome: molecular mimicry with human heat shock proteins as potential pathogenic mechanism. Cell
Stress Chaperones. 2020 Sep;25(5):731-735.
� Costela-Ruiz VJ, Illescas-Montes R, Puerta-Puerta JM, Ruiz C, Melguizo-Rodríguez L. SARS-CoV-2 infection: The role of cytokines in COVID-19 disease. Cytokine
Growth Factor Rev. 2020;54:62-75.
� Haber P, Sejvar J, Mikaeloff Y, DeStefano F. Vaccines and Guillain-Barré syndrome. Drug Saf. 2009;32(4):309-23.
� Roscelli TD, Bass JW, Pang L. Guillain-Barre´ syndrome and influenza vaccination in the US Army, 1980–1988. Am J Epidemiol 1991; 133: 952-5
� Waheed S, Bayas A, Hindi F, Rizvi Z, Espinosa PS. Neurological Complications of COVID-19: Guillain-Barre Syndrome Following Pfizer COVID-19 Vaccine. Cureus.
2021 Feb 18;13(2):e13426. doi: 10.7759/cureus.13426. PMID: 33758714; PMCID: PMC7978140.

More Related Content

Similar to Update Tatalaksana Terkini Guillain-Barre Syndrome.pptx

ppt_Referat_ Infeksi SSP.pptx
ppt_Referat_ Infeksi SSP.pptxppt_Referat_ Infeksi SSP.pptx
ppt_Referat_ Infeksi SSP.pptxMeiharusberkelas
 
JOURNAL READING_Bells palsy_Kristy Spica (21-089) [Autosaved].pptx
JOURNAL READING_Bells palsy_Kristy Spica (21-089) [Autosaved].pptxJOURNAL READING_Bells palsy_Kristy Spica (21-089) [Autosaved].pptx
JOURNAL READING_Bells palsy_Kristy Spica (21-089) [Autosaved].pptxkristyagaki
 
Jurnal saraf ppt
Jurnal saraf pptJurnal saraf ppt
Jurnal saraf pptshintasissy
 
Herpes zoster dan nyeri pasca herpes by dr prasna
Herpes zoster dan nyeri pasca herpes by dr  prasnaHerpes zoster dan nyeri pasca herpes by dr  prasna
Herpes zoster dan nyeri pasca herpes by dr prasnaSuharti Wairagya
 
193773755 guillain-barre-syndrome
193773755 guillain-barre-syndrome193773755 guillain-barre-syndrome
193773755 guillain-barre-syndromeS Hidayatullah
 
Asuhan Keperawatan Pasien dengan Myastenia Gravis
Asuhan Keperawatan Pasien dengan Myastenia Gravis Asuhan Keperawatan Pasien dengan Myastenia Gravis
Asuhan Keperawatan Pasien dengan Myastenia Gravis Ns Agung Syuhada
 
ppt kelompok 4 kep kritis.pptx
ppt kelompok 4 kep kritis.pptxppt kelompok 4 kep kritis.pptx
ppt kelompok 4 kep kritis.pptxsitihardiyanti43
 
Vaksinasi pada Usia Lanjut_Bonita.pptx
Vaksinasi pada Usia Lanjut_Bonita.pptxVaksinasi pada Usia Lanjut_Bonita.pptx
Vaksinasi pada Usia Lanjut_Bonita.pptxAndrewHukom1
 
6.2 Chorea.pdf
6.2 Chorea.pdf6.2 Chorea.pdf
6.2 Chorea.pdfdraries2
 
Sindroma Guillain Barré-MKK fix.pptx
Sindroma Guillain Barré-MKK fix.pptxSindroma Guillain Barré-MKK fix.pptx
Sindroma Guillain Barré-MKK fix.pptxAlvinHadisaputra3
 
Kualitas Hidup Pada Pasien Epilepsi Yang
Kualitas Hidup Pada Pasien Epilepsi YangKualitas Hidup Pada Pasien Epilepsi Yang
Kualitas Hidup Pada Pasien Epilepsi YangSabhan Dinata
 
KEJADIAN LUAR BIASA (KLB)
KEJADIAN LUAR BIASA (KLB)KEJADIAN LUAR BIASA (KLB)
KEJADIAN LUAR BIASA (KLB)Yafet Geu
 
epilepsi_HR123bahhsvsy09171626291920292!:
epilepsi_HR123bahhsvsy09171626291920292!:epilepsi_HR123bahhsvsy09171626291920292!:
epilepsi_HR123bahhsvsy09171626291920292!:AndiSorayaSahrafani
 
31829220200520zoominar epilepsi.pdfghhhh
31829220200520zoominar epilepsi.pdfghhhh31829220200520zoominar epilepsi.pdfghhhh
31829220200520zoominar epilepsi.pdfghhhhAndiSorayaSahrafani
 
Askep anak kejang demam
Askep anak kejang demamAskep anak kejang demam
Askep anak kejang demamervinpramita
 

Similar to Update Tatalaksana Terkini Guillain-Barre Syndrome.pptx (20)

ppt_Referat_ Infeksi SSP.pptx
ppt_Referat_ Infeksi SSP.pptxppt_Referat_ Infeksi SSP.pptx
ppt_Referat_ Infeksi SSP.pptx
 
JOURNAL READING_Bells palsy_Kristy Spica (21-089) [Autosaved].pptx
JOURNAL READING_Bells palsy_Kristy Spica (21-089) [Autosaved].pptxJOURNAL READING_Bells palsy_Kristy Spica (21-089) [Autosaved].pptx
JOURNAL READING_Bells palsy_Kristy Spica (21-089) [Autosaved].pptx
 
VERTIGO.pptx
VERTIGO.pptxVERTIGO.pptx
VERTIGO.pptx
 
Migrain
MigrainMigrain
Migrain
 
Jurnal saraf ppt
Jurnal saraf pptJurnal saraf ppt
Jurnal saraf ppt
 
Herpes zoster dan nyeri pasca herpes by dr prasna
Herpes zoster dan nyeri pasca herpes by dr  prasnaHerpes zoster dan nyeri pasca herpes by dr  prasna
Herpes zoster dan nyeri pasca herpes by dr prasna
 
193773755 guillain-barre-syndrome
193773755 guillain-barre-syndrome193773755 guillain-barre-syndrome
193773755 guillain-barre-syndrome
 
Asuhan Keperawatan Pasien dengan Myastenia Gravis
Asuhan Keperawatan Pasien dengan Myastenia Gravis Asuhan Keperawatan Pasien dengan Myastenia Gravis
Asuhan Keperawatan Pasien dengan Myastenia Gravis
 
ppt kelompok 4 kep kritis.pptx
ppt kelompok 4 kep kritis.pptxppt kelompok 4 kep kritis.pptx
ppt kelompok 4 kep kritis.pptx
 
Vaksinasi pada Usia Lanjut_Bonita.pptx
Vaksinasi pada Usia Lanjut_Bonita.pptxVaksinasi pada Usia Lanjut_Bonita.pptx
Vaksinasi pada Usia Lanjut_Bonita.pptx
 
6.2 Chorea.pdf
6.2 Chorea.pdf6.2 Chorea.pdf
6.2 Chorea.pdf
 
Sindroma Guillain Barré-MKK fix.pptx
Sindroma Guillain Barré-MKK fix.pptxSindroma Guillain Barré-MKK fix.pptx
Sindroma Guillain Barré-MKK fix.pptx
 
Kualitas Hidup Pada Pasien Epilepsi Yang
Kualitas Hidup Pada Pasien Epilepsi YangKualitas Hidup Pada Pasien Epilepsi Yang
Kualitas Hidup Pada Pasien Epilepsi Yang
 
Referat parkinson
Referat parkinsonReferat parkinson
Referat parkinson
 
Modul-Fungsional-Edit.pdf
Modul-Fungsional-Edit.pdfModul-Fungsional-Edit.pdf
Modul-Fungsional-Edit.pdf
 
KEJADIAN LUAR BIASA (KLB)
KEJADIAN LUAR BIASA (KLB)KEJADIAN LUAR BIASA (KLB)
KEJADIAN LUAR BIASA (KLB)
 
Lp vertigo
Lp vertigoLp vertigo
Lp vertigo
 
epilepsi_HR123bahhsvsy09171626291920292!:
epilepsi_HR123bahhsvsy09171626291920292!:epilepsi_HR123bahhsvsy09171626291920292!:
epilepsi_HR123bahhsvsy09171626291920292!:
 
31829220200520zoominar epilepsi.pdfghhhh
31829220200520zoominar epilepsi.pdfghhhh31829220200520zoominar epilepsi.pdfghhhh
31829220200520zoominar epilepsi.pdfghhhh
 
Askep anak kejang demam
Askep anak kejang demamAskep anak kejang demam
Askep anak kejang demam
 

Recently uploaded

Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdferlita3
 
Modul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptx
Modul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptxModul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptx
Modul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptxSriayuAnisaToip
 
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024SABDA
 
Presentasi visi misi revisi sekolah dasar.pptx
Presentasi visi misi revisi sekolah dasar.pptxPresentasi visi misi revisi sekolah dasar.pptx
Presentasi visi misi revisi sekolah dasar.pptxDWIHANDOYOPUTRO2
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaagusmulyadi08
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfSEMUELSAMBOKARAENG
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxkinayaptr30
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptDedi Dwitagama
 
CONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docx
CONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docxCONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docx
CONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docxAhmadBarkah2
 
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           xKoneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt xjohan199969
 
Solusi dan Strategi ATHG yang di hadapi Indonesia (Kelas 11).pptx
Solusi dan Strategi ATHG yang di hadapi Indonesia (Kelas 11).pptxSolusi dan Strategi ATHG yang di hadapi Indonesia (Kelas 11).pptx
Solusi dan Strategi ATHG yang di hadapi Indonesia (Kelas 11).pptxAgungRomadhon3
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.com
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.comModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.com
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.comFathan Emran
 
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfSapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfTarkaTarka
 
perumusan visi, misi dan tujuan sekolah.ppt
perumusan visi, misi dan tujuan sekolah.pptperumusan visi, misi dan tujuan sekolah.ppt
perumusan visi, misi dan tujuan sekolah.pptAryLisawaty
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxEkoPutuKromo
 
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...AgusRahmat39
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdfindrawatiahmad62
 
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdfLaporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdfheridawesty4
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfUditGheozi2
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIgloriosaesy
 

Recently uploaded (20)

Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
 
Modul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptx
Modul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptxModul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptx
Modul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptx
 
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
 
Presentasi visi misi revisi sekolah dasar.pptx
Presentasi visi misi revisi sekolah dasar.pptxPresentasi visi misi revisi sekolah dasar.pptx
Presentasi visi misi revisi sekolah dasar.pptx
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
 
CONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docx
CONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docxCONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docx
CONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docx
 
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           xKoneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
 
Solusi dan Strategi ATHG yang di hadapi Indonesia (Kelas 11).pptx
Solusi dan Strategi ATHG yang di hadapi Indonesia (Kelas 11).pptxSolusi dan Strategi ATHG yang di hadapi Indonesia (Kelas 11).pptx
Solusi dan Strategi ATHG yang di hadapi Indonesia (Kelas 11).pptx
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.com
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.comModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.com
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.com
 
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfSapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
 
perumusan visi, misi dan tujuan sekolah.ppt
perumusan visi, misi dan tujuan sekolah.pptperumusan visi, misi dan tujuan sekolah.ppt
perumusan visi, misi dan tujuan sekolah.ppt
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
 
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdf
 
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdfLaporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
 

Update Tatalaksana Terkini Guillain-Barre Syndrome.pptx

  • 1. Update Tatalaksana Terkini Guillain-Barre Syndrome dr. I Komang Arimbawa Sp.S (K) Departemen/KSM Neurologi, Fakultas Kedokteran Universitas Udayana/RSUP Sanglah Denpasar
  • 2. Epidemiologi � Penyakit inflamasi pada sistem saraf perifer yang disebabkan oleh proses autoimun dan menjadi penyebab utama paralisis flasid akut. � Insiden global 🡪 1-2 tiap 100.000 orang / tahun. � Lebih sering pada laki-laki dibandingkan dengan wanita. � Insiden meningkat seiring dengan usia, meskipun penyakit ini dapat terjadi pada setiap kelompok usia • Sejvar, J. J., Baughman, A. L., Wise, M. & Morgan, O. W. Population incidence of Guillain- Barré syndrome: a systematic review and meta- analysis. Neuroepidemiology 2011; 36, 123–133. • Syafri AY, Hadnani H, Gunadharma S, Mahama NC. Sindroma Guillain Barre. Dalam: Hakim M, Gunadharma, Basuki M. (editor). Pedomann Tatalaksana GBS, CIDP, MG dan Imunoterapi Edisi I. Kelompok Studi Neurofisiologi Klinik dan Saraf Tepi, Perhimpunan Dokter Spesialis Saraf Indonesia. 2018.
  • 3. Etiologi dan Pencetus gangguan imun 🡪 interaksi sinergis yang kompleks dari imun humoral dan imun termediasi sel terhadap antigen pada saraf perifer. 75% pasien 🡪 infeksi pada saluran pernafasan atas atau salutan gastrointestinal yang mendahului kejadian SGB (1-6 minggu sebelum onset) vaksinasi, tindakan operasi dan trauma menghasilkan respon autoimun yang memproduksi antibodi melawan agen infeksi yang memiliki epitope dengan gangliosida pada saraf perifer. 🡪 mimikri molekular postinfeksi infeksi tersering 🡪 Campilobacter Jejeni. • Kieseier BC, Wiendl H, Hartung HP. The inflamed peripheral nervous syste update on immune therapies. Curr Opin Neurol 2006;19(5):433–436 • Yang, et al. A retrospective analysis of possible triggers of Guillain-Barre syndrome. Journal of Neuroimminology. 293, 2016;17-21. • Souayah N, Nasar A, Suri MF, Qureshi AI. Guillain-Barre syndrome after vaccination in United States a report from the CDC/FDA Vaccine Adverse Event Reporting System. Vaccine 2007;25(29):5253–5255 • van Doorn PA, Ruts L, Jacobs BC. Clinical features, pathogenesis, and treatment of Guillain-Barré syndrome. Lancet Neurol 2008;7(10):939–950. • Goodfellow JA, Willison HJ. Guillain-Barré syndrome: a century of progress. Nat Rev Neurol. 2016;12(12):723–731
  • 4. Manifestasi Klinis dan Diagnosis paralisis ascending cepat dengan kelemahan maksimal dalam 4 minggu. tipikal 🡪 presentasi klinis kelemahan dan gangguan sensorik pada tungkai yang menjalar ke lengan dan otot- otot kranial 🡪 heterogen dan memiliki beberapa variasi klinis. diagnosus SGB ditegakkan berdasarkan anamnesis, pemeriksaan fisik umum dan neurologis, pemeriksaan elektrofisiologi dan pemeriksaan analisa cairan serebrospinal. Shapiro, Barbara E. Preston, David C, Electromyography and neuromuscular disorders (third edition). 2013.
  • 5. Pemeriksaan elektrofisiologi �acute inflammatory demyelinating polyradiculoneuropathy (AIDP) �acute motor axonal neuropathy (AMAN) �acute motor sensory axonal neuropathy (AMSAN). • Sejvar, J. J. et al. Guillain- Barré syndrome and Fisher syndrome: case definitions and guidelines for collection, analysis, and presentation of immunization safety data. Vaccine. 2011.29, 599– 612. • Leonhard, S.E., Mandarakas, M.R., Gondim, F.A.A. et al. Diagnosis and management of Guillain–Barré syndrome in ten steps. Nat Rev Neurol. 2019; 15, 671–683.
  • 6. Setelah fase progresif awal 🡪 mencapai fase datar (plateu) yang dapat berlangsung beberapa hari, minggu bahkan bulan sebelum mengalami fase penyembuhan. 20% 🡪 gagal nafas dan membutuhkan alat bantu nafas ventilasi mekanik penyebab kematian pada 3- 10% dengan SGB pemilihan manajemen dan tatalaksana SGB pada tahap awal 🡪 sangat penting untuk memperbaiki klinis, mengurangi komplikasi dan mencegah mortalitas pada pasien. 60-80% 🡪 dapat berjalan secara independen dalam 6 bulan setelah onset baik dengan maupun tanpa terapi Gangguan sistem saraf otonom 🡪 ketidakstabilan tekanan darah dan aritmia jantung. Ruts, L., Drenthen, J., Jacobs, B. C., van Doorn, P. A. & Dutch Guillain- Barré syndrome Study Group. Distinguishing acute- onset CIDP from fluctuating Guillain- Barré syndrome: a prospective study. Neurology. 2010; 74, 1680–1686.
  • 7. 10 Langkah pendekatan diagnosis dan manajemen Doets, A. Y. et al. Regional variation of Guillain- Barré syndrome. Brain. 2018; 141, 2866–2877.
  • 8. Variasi Sindroma Guillain-Barre Doets, A. Y. et al. Regional variation of Guillain- Barré syndrome. Brain. 2018; 141, 2866–2877.
  • 9. Kriteria Diagnosis Sindroma Guillain-Barre Kuwabara, S., Sekiguchi, Y. & Misawa, S. Electrophysiology in Fisher syndrome. Clin. Neurophysiol. 2017; 128, 215–219.
  • 10. Pemeriksaan elektrodiagnostik konduksi hantar saraf � Normal pada fase awal SGB � setelah minggu kedua 🡪 lebih dari 90% kelainan pada pemeriksaan konduksi hantar saraf. � dapat ditemukan sensori motor poliradikulopari atau polineuropati dengan pemanjangan latensi motorik distal, melambatnya kecepatan hantar saraf, meningkatnya dispersi temporal, pemanjangan latensi gelombang-F dan blok konduksi. � Sindroma Miller-Fisher 🡪 pemeriksaan elektrodiagnostik biasanya didapatkan normal atau hanya penurunan amplitudo pada potensial aksi sensoris. Ruts, L., Drenthen, J., Jacobs, B. C., van Doorn, P. A. & Dutch Guillain- Barré syndrome Study Group. Distinguishing acute- onset CIDP from fluctuating Guillain- Barré syndrome: a prospective study. Neurology. 2010; 74, 1680–1686.
  • 11. MRI bukan merupakan pemerikaan diagnostik rutin untuk mengevaluasi SGB 🡪 dapat membantu umembedakan infeksi batang otak, stroke, inflamasi pada medula spinalis atau kornu anterior, kompresi saraf maupun malignansi leptomeningal. Ensefalitis batang otak Bickerstaff 🡪 lesi fokal pada T2W MRI di mesensefalon, thalamus, serebelum dan batang otak pada 11% kasus • Shapiro, Barbara E. Preston, David C, Electromyography and neuromuscular disorders (third edition). 2013. • Willison, H. J., Jacobs, B. C. & van Doorn, P. A.Guillain- Barré syndrome. Lancet. 2016; 388, 717–727. • Doets, A. Y. et al. Regional variation of Guillain- Barré syndrome. Brain. 2018; 141, 2866–2877.
  • 12. The Erasmus Guillain-Barre Syndrome Respiratory Insufficiency Score Hughes, R. A. et al. Immunotherapy for Guillain- Barré syndrome: a systematic review. Brain. 2007; 130, 2245–2257.
  • 13. Skor Disabilitas Sindroma Guillain-Barre Skor Keterangan 0 Normal 1 Gejala atau tanda neuropati ringan namun dapat melakukan pekerjaan dengan tangan/ masih dapat berlari 2 Mampu berjalan tanpa bantuan sejauh 5 meter, tetapi tidak dapat melakukan perkerjaan dengan tangan atau berlari 3 Mampu berjalan dengan bantuan alat sejauh 5 meter 4 Hanya dapat berbaring atau menggunakan kursi roda dalam aktivitasnya 5 Memerlukan bantuan ventilator 6 Meningeal Syafri AY, Hadnani H, Gunadharma S, Mahama NC. Sindroma Guillain Barre. Dalam: Hakim M, Gunadharma, Basuki M. (editor). Pedomann Tatalaksana GBS, CIDP, MG dan Imunoterapi Edisi I. Kelompok Studi Neurofisiologi Klinik dan Saraf Tepi, Perhimpunan Dokter Spesialis Saraf Indonesia. 2018.
  • 14. Algoritma Terapi Sindroma Guillain-Barre ∙ Treatment Related Fluctuation: Perbaikan skala disabilitas GBS sedikitnya 1 poin setelah pemberian imunoterapi diikuti oleh perburukan skala disabilitas GBS sedikitnya 1 poin dalam 2 bulan pertama setelah imunoterapi.
  • 15. � IVIg (0.4g/kgBB per hari selama 5 hari) � Plasma Exchance (200-250 ml plasma/kgbb dalam 5 sesi). � Keduanya 🡪 efektivitas yang sama � kortikosteroid diperkirakan bermanfaat untuk mengurangi inflamasi, namun sebagai terapi untuk progresivitas dari SGB 🡪 tidak menunjukkan manfaat, dan terapi kortikosteroid oral bahkan hanya akan memberikan efek negatif pada luaran pasien Carod Artal, Francisco Javier. “Complicaciones neurológicas por coronavirus y COVID-19.” Revista de Neurología. 2020;70:311.
  • 16. modified Erasmus GBS Outcome Score (mEGOS) Abu-Rumeileh S, Abdelhak A, Foschi M, Tumani H, Otto M. Guillain-Barré syndrome spectrum associated with COVID-19: an up-to-date systematic review of 73 cases. J Neurol. 2021 Apr;268(4):1133-1170.
  • 17. Sindroma Guillian-Barre dengan COVID-19 � Infeksi SARS-CoV-2 dapat mempengaruhi sistem saraf 🡪 kemampuan neurotrofik dari virus korona 🡪 virus mampu memasuki sistem saraf melalui bulbus olfaktorius 🡪 peradangan dan demielinisasi. � Gejala 🡪 hilangnya indra penciuman pada 60% kasus. � Mencetuskan proses autoimun pada sistem saraf perifer 🡪 kasus Sindrom Guillain-Barre (SGB) pada pasien COVID-19. Smatti, Maria K., Farhan S. Cyprian, Gheyath K. Nasrallah, Asmaa A. Al Thani, Ruba O. Almishal, and Hadi M. Yassine. “Viruses and Autoimmunity: A Review on the Potential Interaction and Molecular Mechanisms.” Viruses. 2019;11:762
  • 18. Patofisiologi Melalui hematogen (infeksi dari sel endotel dan leukosit) atau trans-neural (melalui traktus olfaktorius atau nervus kranial lain diseminasi ke dalam sistem saraf pusat berhubungan dengan neurotrofisme virus Melalui respon abnormal termediasi imun yang menyebabkan keterlibatan saraf secara sekunder • pembentukan antibodi anti-gangliosida karena mekanisme mimikri molekuler. • virus atau agen infeksi membawa struktur antigen yang serupa dengan self-antigen, yang akan mengakibatkan aktivasi sel B dan T untuk memicu terjadinya reaktivasi silang melawan antigen yang berasal dari dirinya sendiri • Lucchese G, Flöel A. SARS-CoV-2 and Guillain-Barré syndrome: molecular mimicry with human heat shock proteins as potential pathogenic mechanism. Cell Stress Chaperones. 2020 Sep;25(5):731- 735. • Costela-Ruiz VJ, Illescas-Montes R, Puerta-Puerta JM, Ruiz C, Melguizo-Rodríguez L. SARS-CoV-2 infection: The role of cytokines in COVID-19 disease. Cytokine Growth Factor Rev. 2020;54:62-75.
  • 19. � Meningkatnya pelepasan sitokinin secara masif pada COVID-19 🡪 berkontribusi pada peningkatan proses disimun yang mendasari SGB. � Peningkatan tanda-tanda inflamasi: IL-6, IL-10, Granulocyte- Colony Stimulating Factor (G-CSF), Monocyte Chemotractant Protein 1 (MCP1), Macrophage Inflammatory Protein (MIP)1α, TNF-α pada pasien dengan SGB 🡪 menunjang hipotesis badai inflamasi pada COVID-19
  • 20. Pemeriksaan analisis cairan serebrospinal juga tipikal dengan temuan pada pasien SGB non- COVID-19. Peningkatan protein CSF dilaporkan pada 50-80% kasus dan pleositosis ditemukan pada 11- 15% kasus serupa dengan SGB 🡪 predominansi lebih banyak sindrom sensorimotor SARS-CoV-2 RNA tidak ditemukan pada sampel cairan serebrospinal🡪 kemungkinan invasi secara langsung dari SARS-CoV-2 pada sistem saraf dengan replikasi intratechal berkurang • Doets, A. Y. et al. Regional variation of Guillain- Barré syndrome. Brain. 2018; 141, 2866–2877. • Smatti, Maria K., Farhan S. Cyprian, Gheyath K. Nasrallah, Asmaa A. Al Thani, Ruba O. Almishal, and Hadi M. Yassine. “Viruses and Autoimmunity: A Review on the Potential Interaction and Molecular Mechanisms.” Viruses. 2019;11:762
  • 21. � varian AIDP merupakan varian yang paling sering dilaporkan. � .Tidak ditemukan kelainan radiologis. � Tatalaksana 🡪 immunoglobulin intravena 0,4 g/kgBB/hari selama 5 hari. � Pada kasus-kasus dengan penyakit penyerta dan usia sangat tua menunjukkan luaran klinis yang buruk Smatti, Maria K., Farhan S. Cyprian, Gheyath K. Nasrallah, Asmaa A. Al Thani, Ruba O. Almishal, and Hadi M. Yassine. “Viruses and Autoimmunity: A Review on the Potential Interaction and Molecular Mechanisms.” Viruses. 2019;11:762
  • 22. Vaksinasi dan Sindroma Guillian-Barre � Diperkirakan, stimulasi sistem imun melalui vaksin dapat menyebabkan kejadian Sindroma Guillain Barre melalui beberapa mekanisme; � Konsep mimikri molekuler, konsep ini memperkirakan terjadinya proses mimikri molekuler akibat dari pembentukan antobodi dan/atau sel T yang mengalami reaksi silang dengan epitop glikoprotein myelin dan akson pada saraf perifer � Destruksi akson dan membran myelin yang dimediasi oleh virus vaksin atau produk vaksin menyebabkan hancurnya sel penyokong sekitarnya sehingga memungkinkan virus lain dengan polipeptida spesifik masuk kedalam membran sel host dan menyebabkan respon autoimun humoral atau termediasi sel dari sel yang terinfeksi. � Peran faktor host dan polimorfisme genetik, dari mekanisme ini diperkirakan beberapa individu lebih rentan untuk mengalami SGB. Beberapa penelitian menduga variasi polimorfisme termasuk gen dari sel T glikolipid CD1 lebih tinggi pada pasien yang memiliki SGB.
  • 23. Waheed S, Bayas A, Hindi F, Rizvi Z, Espinosa PS. Neurological Complications of COVID-19: Guillain-Barre Syndrome Following Pfizer COVID-19 Vaccine. Cureus. 2021 Feb 18;13(2):e13426. doi: 10.7759/cureus.13426. PMID: 33758714; PMCID: PMC7978140.
  • 24. � Beberapa hal perlu ditekankan dalam mempertimbangkan hubungan antara kejadian SGB paska vaksinasi dengan kebijakan vaksin itu sendiri. �Diperlukannya survailans yang didesain dengan baik dan akurat termasuk definisi kasus dan kriteria dari SGB, �Latar belakang umur dan responden penerima vaksin, �Laporan kasus yang komplit yang menjelaskan kejadian SGB paska pemberian vaksin, dan �Pengetahuan mengenai jumlah orang yang telah tervaksinasi.
  • 25. Daftar Pustaka � Sejvar, J. J., Baughman, A. L., Wise, M. & Morgan, O. W. Population incidence of Guillain- Barré syndrome: a systematic review and meta- analysis. Neuroepidemiology 2011; 36, 123–133. � Syafri AY, Hadnani H, Gunadharma S, Mahama NC. Sindroma Guillain Barre. Dalam: Hakim M, Gunadharma, Basuki M. (editor). Pedomann Tatalaksana GBS, CIDP, MG dan Imunoterapi Edisi I. Kelompok Studi Neurofisiologi Klinik dan Saraf Tepi, Perhimpunan Dokter Spesialis Saraf Indonesia. 2018. � Kieseier BC, Wiendl H, Hartung HP. The inflamed peripheral nervous syste update on immune therapies. Curr Opin Neurol 2006;19(5):433–436 � Yang, et al. A retrospective analysis of possible triggers of Guillain-Barre syndrome. Journal of Neuroimminology. 293, 2016;17-21. � Souayah N, Nasar A, Suri MF, Qureshi AI. Guillain-Barre syndrome after vaccination in United States a report from the CDC/FDA Vaccine Adverse Event Reporting System. Vaccine 2007;25(29):5253–5255 � van Doorn PA, Ruts L, Jacobs BC. Clinical features, pathogenesis, and treatment of Guillain-Barré syndrome. Lancet Neurol 2008;7(10):939–950. � Goodfellow JA, Willison HJ. Guillain-Barré syndrome: a century of progress. Nat � Rev Neurol. 2016;12(12):723–731 � Shapiro, Barbara E. Preston, David C, Electromyography and neuromuscular disorders (third edition). 2013. � Sejvar, J. J. et al. Guillain- Barré syndrome and Fisher syndrome: case definitions and guidelines for collection, analysis, and presentation of immunization safety data. Vaccine. 2011.29, 599–612. � Leonhard, S.E., Mandarakas, M.R., Gondim, F.A.A. et al. Diagnosis and management of Guillain–Barré syndrome in ten steps. Nat Rev Neurol. 2019; 15, 671–683. � Willison, H. J., Jacobs, B. C. & van Doorn, P. A.Guillain- Barré syndrome. Lancet. 2016; 388, 717–727. � Doets, A. Y. et al. Regional variation of Guillain- Barré syndrome. Brain. 2018; 141, 2866–2877. � Ruts, L., Drenthen, J., Jacobs, B. C., van Doorn, P. A. & Dutch Guillain- Barré syndrome Study Group. Distinguishing acute- onset CIDP from fluctuating Guillain- Barré syndrome: a prospective study. Neurology. 2010; 74, 1680–1686. � Asbury AK, Cornblath DR. Assessment of current diagnostic criteria for Guillain-Barré syndrome. Ann Neuro. 1990;27(Suppl):S21–S24
  • 26. Daftar Pustaka � Gopalakrishna KN, Ramesh V. Management of Guillain-Barré Syndrome. J Neuroanaesthesiol Crit Care 2019;6:160–166 � Kuwabara, S., Sekiguchi, Y. & Misawa, S. Electrophysiology in Fisher syndrome. Clin. Neurophysiol. 2017; 128, 215–219. � Walgaard, C. et al. Prediction of respiratory insufficiency in Guillain- Barré syndrome. Ann. Neurol. 2010; 67, 781–787. � Verboon, C., van Doorn, P. A. & Jacobs, B. C. Treatment dilemmas in Guillain- Barré syndrome. J. Neurol. Neurosurg. Psychiatry. 2017; 88, 346–352. � Hughes, R. A. et al. Immunotherapy for Guillain- Barré syndrome: a systematic review. Brain. 2007; 130, 2245–2257. � Van den Berg, B., Bunschoten, C., van Doorn, P. A. & Jacobs, B. C. Mortality in Guillain- Barré syndrome. Neurology. 2013; 80, 1650–1654. � Carod Artal, Francisco Javier. “Complicaciones neurológicas por coronavirus y COVID-19.” Revista de Neurología. 2020;70:311. � Abu-Rumeileh S, Abdelhak A, Foschi M, Tumani H, Otto M. Guillain-Barré syndrome spectrum associated with COVID-19: an up-to-date systematic review of 73 cases. J Neurol. 2021 Apr;268(4):1133-1170. � Wang L, Shen Y, Li M et al (2020) Clinical manifestations and evidence of neurological involvement in 2019 novel coronavirus SARS-CoV-2: a systematic review and meta-analysis. J Neurol. � Smatti, Maria K., Farhan S. Cyprian, Gheyath K. Nasrallah, Asmaa A. Al Thani, Ruba O. Almishal, and Hadi M. Yassine. “Viruses and Autoimmunity: A Review on the Potential Interaction and Molecular Mechanisms.” Viruses. 2019;11:762 � Lucchese G, Flöel A. SARS-CoV-2 and Guillain-Barré syndrome: molecular mimicry with human heat shock proteins as potential pathogenic mechanism. Cell Stress Chaperones. 2020 Sep;25(5):731-735. � Costela-Ruiz VJ, Illescas-Montes R, Puerta-Puerta JM, Ruiz C, Melguizo-Rodríguez L. SARS-CoV-2 infection: The role of cytokines in COVID-19 disease. Cytokine Growth Factor Rev. 2020;54:62-75. � Haber P, Sejvar J, Mikaeloff Y, DeStefano F. Vaccines and Guillain-Barré syndrome. Drug Saf. 2009;32(4):309-23. � Roscelli TD, Bass JW, Pang L. Guillain-Barre´ syndrome and influenza vaccination in the US Army, 1980–1988. Am J Epidemiol 1991; 133: 952-5 � Waheed S, Bayas A, Hindi F, Rizvi Z, Espinosa PS. Neurological Complications of COVID-19: Guillain-Barre Syndrome Following Pfizer COVID-19 Vaccine. Cureus. 2021 Feb 18;13(2):e13426. doi: 10.7759/cureus.13426. PMID: 33758714; PMCID: PMC7978140.