SlideShare a Scribd company logo
SISTEM INFORMASI MANAJEMEN
Pertemuan ke-3
Disusun untuk memenuhi tugas mata kuliah “Sistem Informasi Manajemen”
Dosen Pengampu : Putra, Yananto Mihadi
Oleh : Mayriana (43217110305)
S1 AKUNTANSI FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS
MERCU BUANA 2018
Pengertian teknologi komunikasi : fungsi dan contohnya – Teknologi komunikasi pada abad
ke-20 mengalami kemajuan dan perkembangan yang sangat maju. Penggunaan teknologi saat ini
sudah menyebar bahkan hingga di daerah pedesaan. Teknologi saat ini merupakan suatu sarana
untuk menyediakan berbagai barang-barang yang diperlukan manusia untuk kelangsungan hidup
manusia. Pada awalnya penggunaan teknologi digunakan oleh manusia untuk pengubahan sumber
daya alam menjadi alat yang sederhana, hingga sampai saat ini perkembangan teknologi terbaru
seperti internet. Untuk lebih jelasnya marilah kita simak penjelasannya di bawah ini.
Pengertian Teknologi Komunikasi
Indonesia adalah salah satu negara yang berkembang di dunia. Selain itu Indonesia juga tengah
menjadi salah satu negara yang memiliki pengaruh di dunia yang cukup besar. Untuk menjadi
negara yang maju, maka negara tersebut haruslah lebih meningkatkan perkembangan teknologi
komunikasi dari sebelumnya. Dengan adanya teknologi ini dapat memudahkan segala pekerjaan
maupun untuk hiburan. Sebelum beranjak lebih jauh, marilah kita simak arti dari teknologi
komunikasi.
Teknologi komunikasi berasal dari dua kata, yaitu teknologi dan komunikasi. Secara umum, kata
teknologi dapat diartikan sebagai entitas ataupun dapat merujuk pada suatu kumpulan teknik-
teknik. Tetapi dalam konteks ini, teknologi diartikan sebagai suatu kondisi pengetahuan manusia
berkaitan dengan cara untuk memadukan berbagai sumber untuk menghasilkan produk/jasa yang
dikehendaki maupun untuk memenuhi kebutuhan. Sedangkan komunikasi diartikan sebagai alat
penghubung atau interaksi.
Teknologi komunikasi dapat diartikan sebagai suatu peralatan keras (hardware) pada sebuah
struktur organisasi yang memiliki kandungan nilai-nilai sosial yang dapat memungkinkan setiap
orang untuk mengumpulkan, memproses, hingga saling bertukar informasi satu dengan yang lain.
Teknologi ini berkembang secara cepat seiring dengan perkembangan teknologi elektronika,
sistem transmisi dan modulasi, hingga informasi dapat disebarkan dengan cepat dan tepat.
Fungsi Teknologi Komunikasi
Setelah kita mengetahui definisi di atas, kini saatnya kita ulas mengenai teknologi komunikasi
tersebut. Dalam memudahkan pekerjaan manusia, teknologi ini memiliki beberapa fungsi, yaitu
pertama, memudahkan pekerjaan dalam dunia bisnis dan ekonomi. Dengan hal itu, teknologi
komunikasi yang berkembang sangat pesat tersebut menjadi pilar pendukung dalam teknologi
transportasi pada bidang revolusi industri.
Kedua, kegunaan teknologi komunikasi juga dapat membantu dan memudahkan dalam
mentrasnfer data dari satu perangkat ke perangkat yang lainnya baik dalam jarak dekat maupun
jauh. Ketiga, dapat berperan untuk mengatur/memanajemen suatu sistem agar dapat dikelola
dengan baik. Pengelolaan sistem yang baik akan mempengaruhi kinerja sistem yang baik pula.
Selain beberapa fungsi di atas, fungsi lainnya yaitu teknologi komunikasi yang mampu membawa
suatu nilai-nilai dari struktur ekonomi, sosial, dan politik pada umumnya. Dan fungsi terakhir yaitu
dapat meningkatkan kemampuan indera setiap manusia dalam kemampuan mendengar dan
melihat.
Contoh Teknologi Komunikasi
Contoh dari teknologi komunikasi ini sudah tidak asing lagi di sekitar kita. Hampir seluruh
masyarakat Indonesia menggunakan beberapa teknologi untuk berkomunikasi dan saling bertukar
informasi baik dalam jarak dekat maupun jauh. Pertama yaitu handphone. Saat ini penggunaan
handphone sudah sangat mendunia, terlebih lagi saat ini tengah populer dengan smartphone.
Kedua, yaitu faximile yang merupakan alat untuk mengirim file berupa dokumen maupun gambar
dari satu perangkat ke perangkat lain. Kemudian alat berupa telegraph yang merupakan alat untuk
mengirim file dari jarak jauh juga tergolong dalam contoh teknologi komunikasi. Selain beberapa
contoh di atas, contoh lainnya yakni email/ messenger dan surat pos yang sudah sering kita
gunakan.
Manfaat-manfaat yang diharapkan e-commerce
Perusahaan melaksanakan e-commerce untuk dapat mencapai kebaikan organisasi secara
keseluruhan. Perbaikan-perbaikan ini diharapkan merupakan hasil dari tiga manfaat utama :
 Perbaikan layanan pelanggan sebelum, selama, dan setelah penjualan
 Perbaikan hubungan dengan pemasok dan komunitas keuangan
 Peningkatan imbal hasil ekonomis atas pemegang saham dan investasi pemilik
Manfaat-manfaat diatas akan memberikan kontribusi pada stabilitas keuangan perusahaan dan
memungkinnya bersaing dengan lebih baik didalam dunia bisnis yang semakin luas menerapkan
teknologi computer.
Kendala-kendala E-commerce
Pada survey tahun 1996, 60 persen perusahaan yang memberikan respons menunjukan
bahwa mereka belum mengimplementasikan e-commerce dan tidak memiliki rencana untuk
melakukannya dalam waktu tiga tahun ke depan. Perusahaan yang telah mengimplementasikan
system menggunakannya terutama untuk melakukan transaksi dengan pemasok dan pelanggan,
dan proses-proses utama yang berhubungan dengan pesanan pembelian, transfer pembayaran,
dan faktur.
Ketika ditanyakan mengenai alasan dari kehati-hatiannya, perusahaan menyebutkan ketiga
kendala dengan urutan sebagai berikut:
 Biaya yang tinggi
 kekhawatiran akan masalah keamanan.
 Peranti lunak yang belum mapan atau belum tersedia.
Masing-masing kendala diatas akan semakin tertantang seiring dengan semakin
populernya teknologi dan system informasi. Biaya sumber daya komputasi pada akhirnya akan
menurun.
Keamanan adalah satu masalah bagi transaksi B2B dan B2C. Perusahaan pada umumnya
menggunakanjaringantelekomunikasi yang amanyang dimonitor terusmenerus untuk akses yang
tidak terotorisasi. Jaringan-jaringan ini telat terbukti sangat aman bagi perusahaan-perusahaan
besar.Perusahaan-perusahaanseperti verisign.Pelangganakanmemiliki kemungkinanlebihbesar
menyebarkan informasi yang sensitive, seperti nomer kartu kredit, dari tempat sampah dari pada
dari informasi yang terkompromi dari internet.
Ruang Lingkup Electronic Commerce
Sejumlah ragam pengaruh ekonomi dari industri ke industri tetapi e-commerce sekitar 94
% B2B sisanya 6 % B2C. E-commerce diramalkan akan berkembang antara 5% dan 15% setiap
tahun, walaupun mungkin lambat, perkembangan tertinggi e-Commerce sepertinya akan
berlanjut untuk beberapa tahun kedepan. Tabel 3.2 memberikan contoh luas penggunaan pada
area tertentu ekonomi:
Strategi e-commerce dan system interorganisasi
Masalah dalam menentukan strategi e-commerce yang terbaik memiliki beberapa
kemungkinan solusi. Namun strategi yang paling sering disebut-sebut adalah strategi dimana
unsur-unsur yang ada dikaitkan dengan transmisi data elektronik.
System interorganisasional
Kita telah mengetahui bagaimana perusahaan dapat membuat hubungan elektronik
dengan perusahaan lain untuk menciptakan suatu system interorganisasional sehingga semua
perusahaan bekerja bersama sebagai suatu unit yang berkoordinasi, meraih manfaat yang tidak
dapat diraih sendiri oleh setiap perusahaan.
ManfaatIOSdengan bergabung dalamIOS, para sekutu dagang dapat memproduksi barang
dan jasa dengan tingkat efesiensi yang lebih tinggi dan, selanjutnya, memberikan barang dan jasa
dengan biaya yang lebih rendah kepada para pelanggan. Hal ini memberikan para sekutu didalam
IOS keunggulan harga diatas para pesaingnya.
Kekuatan penawaran kemampuan sebuah perusahaan untuk menyelesaikan perselisihan
dengan para pemasok dan pelanggannya demi keuntungannya perusahaan itu sendiri disebut
kekuatan penawaran. Kekuatan ini diambil dari tiga area dasar dengan menawarkan fitur-fitur
produk yang unit, dengan mengurangi biaya-biaya yang berhubungan dengan penelitian, serta
dengan meningkat biaya perpindahan.
Penambahan , persediaan oleh vendo adalah satu jenis IOS khusus dimana pelanggan
memberikan cukup kepercayaan bagi pemasok untuk mengizinkannya mengakses
system persedian berbasis computer yang dimilikinya. Pemasok dapat memulai proses
penambahan dengan secara elektronik memonitor tingkat perusahaan persediaan perusahaan.
Jalur Electronic Commerce
• Mengimplementasi sebuah sistem e-commerce termasuk resiko kegagalan yang signifikan
• Langkah awal adalah berkomitmen mengimplementasi sistem sebagai bagian perencanaan
strategi bisnis menggunakan e-commerce untuk tercapainya keunggulan kompetitif
• Perusahaan kemudian mengumpulkan intelejen bisnis untuk memahami aturan potensial
setiap elemen lingkungan yang akan dimainkan.
Business Intelligence
Sebelum ikut serta dalam e-commerce manajer harus memahami hubungan perusahaannya
dengan konsumen, pesaing, suplier, dan entitas eksternal lainnya
Business Intelligence (BI) merupakan kumpulan informasi mengenai elemen lingkungan yang
berinteraksi dengan perusahaan
Basis Data Eksternal
Perusahaan dapat pula menggunakan basis data komersial yang memberikan lingku-ngan
informasi daripada mengumpulkannya sendiri. Perusahaan menggunakan basis data ini karena
lebih cepat dan mengurangi pengeluaran daripada mencoba meneliti informasi sendiri.
Gambar 3.1 ilustrasi penggunaan basis data eksternal dan pencarian Web bagi business
intelligence.
ARPANET
Advanced Research Projects Agency adalh untuk memungkinkan personil militer dan periset sipil
bertukar informasi yang berkaitan dengan hal-hal militer. Itu adalah jaringan pertama untuk
memperlihatkan kemampuan transmisi data dalam bentuk paket dari komputer ke komputer.
 World Wide Web
World Wide Web disebut juga Web, WWW dan W3. Merupakan ruang informasi di internet
tempat dokumen-dokumen hypermedia disimpan dan dapat diambil melalui suatu skema alamat
yang unik.
Banyak istilah yang berkaitan dengan Internet sebenarnya berhubungan dengan Web, yaitu :
a. Web site (situs web)
b. Hypertext Link
c. Home page
Search Engines
Sebuah search engine merupakan program khusus yang memberikan link ke basis Website pada
kata kunci atau kelompok kata dimasukkan oleh pemakai.
Mesin pencari kemudian melihat melalui basis data Website nya untuk melihat website mana
menggunakan kata atau kalimat tersebut.
Spesialis program index lainnya menciptakan kategori Website, bekerja pada “backend” mesin
pencari.
SUATU MODEL INTERNET
· Gopher
· WAIS (Wide Area Information Server)
· USENET
KEAMANAN INTERNET
KeamananInternet dapat dicapai denganmenggunakanfirewall,yang merupakansuatufilter yang
membatasi arus data antara jaringan internal perusahaan dan internet.
SARAN UNTUK PENGGUNAAN INTERNET YANG BERHASIL
· Pastikan situs Web itu dapat dikembangkan
· Pastikan browser dan struktur database Anda fleksibel dan intuitif
· Tekankan isi
· Sering diperbarui
· Lihat dengan kaca mata pelanggan
· Arahkan isi untuk kebutuhan pemakai tertentu
· Buat interface yang intuitif
· Tempatkan di lokasi Web yang tepat
· Ciptakan rasa kebersamaan
· Dapatkan bantuan jika Anda membutuhkannya
THE INTERORGANIZATIONAL SYSTEM (IOS)
IOS dibentuk melalui hubungan dengan perusahaan lain sehingga mereka dapat bekerja
sama sebagai unit terkoordinasi. Ini memungkinkan mereka mencapai manfaat yang tidak dapat
dicapai jika sendiri. IOS merupakan landasan e-commerce.
Manfaat IOS
Rekan perdagangan masuk kedalam spekulasi IOS dengan mengharap realisasi manfaat seperti :
– Perbandingan Efisiensi
– Internal efisiensi
– Inter organizational efisiensi
– Kekuatan Tawar-Menawar
Persediaan perlengkapan vendor merupakan jenis khusus IOS dimana suplier dapat memprakarsai
proses perlengkapan dengan memonitor secara elektronik tingkat inventarisasi perusahaan
Kekuatan Tawar-Menawar diperoleh dari tiga area dasar :
• Mengutamakan keunikan produk
• Mengurangi pencarian – berhubungan dengan biaya
• Meningkatkan biaya penggantian
Manfaat-manfaat tidak langsung IOS
Beberapa manfaat dari system interorganisional seperti EDI dan ekstranet didorong secara
langsung dari teknologi. Ini merupakan manfaat langsung dari berkurangnya kesalahan entri data,
biaya yang lebih rendah, dan meningkatnya efisiensi oprasional. Manfaa tidak langsung meliputi
meningkatnya kemampuan untuk bersaing, perbaikan hubungan dengan sekutu dagang, dan
layanan pelanggan yang lebih baik.
Ekstranet
Ekstranet adalah cara lain dari membuat IOS. Cara ini memungkinkan dibaginya informasi berbasis
computer yang sensitive dengan perusahaan lain dengan menggunakan teknologi informasi yang
pada umumnya dihubungkan dengan internet.
Electronic Data Interchange (EDI)
EDI pada dasarnya bentuk elektronik yang dapat dikirimantar jaringan.EDImeliputi pengirimdata
pada mesin pembaca, format struktur, memungkinkan data diterima tanpa perlu untuk mengunci
ulang.
Dua standar utama EDI yaitu American National Standards Institute standard ASC X12 digunakan
pada North America dan standar internasional EDIFACT digunakan di Eropa.
TANTANGAN EDI
Pendekatan terbaru sistem inter organizational B2B transfer data XML, DHTML, dan CORBA
• Extensible markup language (XML) merupakan ekstensi html digunakan untuk pemrograman
Web pages
• Dynamic hypertext markup language (DHTML)penambahan kemampuan seperti scripting and
active controls sehingga tampilan konten Web page dibangun secara dinamis
• Common Object Request Broker Architecture (CORBA) tumbuh sebagai standar industri
software yang melahirkan pemrograman berorientasi objek dan basisdata
Electronic Funds Transfer (EFT)
Ketika data merepresentasikanuang dikirimkanmelaluijaringankomputer,yang disebutelectronic
funds transfer. EFT digunakan oleh perusahaan dan pribadi yang memiliki penggajian melalui bank
atau melakukan pembayaran menggunakan e-payment.
EFT juga memainkan aturan utama dalam electronic commerce
Proaktif dan Re-aktif Rekan Bisnis
Sponsor IOS biasanya mengambil pendekatan proaktif, menstimulasi perhatian pada IOS
dan menganjurkan partisipasi pada jaringan. Peserta, di sisi lain, biasanya merespon secara reaktif
– menerima atau menolak tawaran sponsor untuk mengadopsi IOS.
Contoh, pendekatan proaktif diambil olehpabrikotomotif besar memaksa suplier bereaksi
dengan salah satu adopsi sistem EDI atau resiko kehilangan peserta pada rantai suplai.
Pengaruh Adopsi IOS
Premkumar dan Ramamurthy mengidentifikasi empat faktor kritis dalam menentukan jika
perusahaan akan menjadi proaktif atau reaktif:
1. Tekanan Persaiangan
2. Kekuatan Pelatihan
3. Kebutuhan internal
4. Dukungan Manajemen tingkat atas
1 dan 2 adalah faktor internal sedangkan 3 dan 4 faktor lingkungan
STRATEGI B2C UNTUK E-COMMERCE
Nilai uang e-commerceB2C mebuatnilai uang e-commerceB2C terlihatbegitukecil.Hanya
sekitar 6 persen dari nilai e-commerce dihasilkan oleh B2C. Jadi, mengapa memahami strategi
bisnis untuk e-commerce B2C menjadi begitu penting?
Dua alasan adalah semakin banyaknya jumlah produk dan jasa yang tersedia untuk
pengiriman digital dan semakin banyaknya pelanggan yang mampu mengatasi keengganan
mereka untuk melakukan pembelian menggunakan web. Kecepatan komunikasi yang lebih cepat
bagi computer-komputer rumahanjuga telahmembuatpengirimanproduk-produk digital menjadi
lebih praktis.
Produk-produk Digital
Bebrapa produk dan jasa tertentu dapat dikirimkan kepada pelanggan melalui internet.
Dunia hiburan telah menjadi salah satu produk awal yang mengambil manfaat dari internet.
Program-program computer dan peningkatanny, seperti peranti lunak antivirus, sering kali dijual
menggunakan web sehinggga pelanggan akan mendapatkan versi yang paling akhir. Jasa-jasa juga
dapat dikirimkan melalui internet.
Produk-produk fisik
Barang-barang fisik tidak dapat dikomsumsi melalui web, sebagai gantinya harus
dikirimkan kepelanggan. Perusahaan-perusahaan yang disebut perusahan “ katalog” telah
menghadapi masalah ini selama bertahun-tahun. Pesanan penjualan dapat diambil alih oleh web,
tapi pengiriman tetap harus tetap dilakukan.
Perusahaan menggunakan internet dalam banyak hal. Ekstranet memiliki arti penting
karena memungkin para pengguna yang dipercaya diluar batas organisasi untuk mengakses
programdan data pada jaringanorganisasi.Aplikasi yang lainnya disebutinternet, yang terdiri atas
trasmisi-trasmisi didalam perusahaan. Internet menggunakan jaringan didalam perusahaan dan
peranti lunak browser yang terkait dengan dengan web tetapi dengan keamanan yang hanya
memperkenankan akses bagi para pengguna di dalam jaringan organisasi.
Penjualan Virtual Vs Hybrid
Penjualan Virtual dibuat oleh perusahaan yang tidak memiliki toko secara fisik hanya
virtual. Penjualan Hybrid terjadi ketika perusahaan memiliki keduanya toko dan Website dimana
konsumen dapat memebli produk.
Office Depot’s Web site (www.officedepot.com) menunjukkan contoh strategi
pembatasan sejumlah tampilan gambar sampai konsumen memperhatikan pencariannya pada
beberapa pilihan.
EVOLUSI INTERNET
Memahami evolusi internet membantu meramalkanpeluang di masa datang. ARPANET membuat
ini menjadi mungkinbagi personel militer danmasyarakatpeneliti untukmengubah informasi yang
berhubungan ke masalah militer. Ini bentuk utama dari apa yang sekarang kita sebut dengan
internet.
Pada 1989, Tim Berners-Lee, bekerja di CERN, hadir dengan cara fisik ke komunikasi
menggunakan hypertext secara elektronik menghubungkan dokumen. Sistem ini cepat berevolusi
menjadi World Wide Web
CYBERSPACE AND THE INFORMATION SUPERHIGHWAY
Istilah cyberspace dari William Gibson’s 1984 bukunya Neuromancer menjelaskan masyarakat
yang telah menjadi budak teknologi itu sendiri.
Information superhighway menjelaskan sistem yang memberi akses setiap orang pada kekayaan
informasi yang berada di masyarakat modern.
Dua tujuan organisasi dalam aturan kepemimpinan dalam mendirikan Internet dan standar Web
yaitu masyarakat Internet dan IETF (Internet Engineering Task Force). Standar Web hadir dari
World Wide Web Consortium (W3C)
APLIKASI BISNIS INTERNET
Internet dapat berfungsi untuk semua aplikasi bisnis dimana melibatkan komunikasi data,
termasuk komunikasi dalam perusahaan dan dengan lingkungannya.
Tidak seperti pemilik jaringan, Internet dapat menggunakan komputer apapun tanpa
usaha khusus untuk mengakses ke jaringan
Internet juga membuat menjadi mungkin untuk memindahkan ragam media besar yang
dapat ditangani kebanyakan jaringan konvensional
DAMPAK INTERNET PADA BISNIS DIMASA MENDATANG
Para pengguna internet adalah satu kelompok yang beragam. Banyak masih berusia muda,
namun yang berusia lebih tua (dengan lebih banyak penghasilan untuk dibelanjakan) memiliki
dampak yang substansial pada ramalan ekonomi e-commerce. Bahkan ketika uang tidak langsung
dibelanjakan secara langsung secara online, konsumen sering kali menggunakan web untuk
melakukan penelitian atas pembelian mereka sebelum pergi ke toko. Sekitar satu atau lima orang
yang meneliti suatu produk di web melakukan pe,belian online, sedangkan empat yang lain pergi
ketoko untuk melakukan pembelian.
E-commerce sedang mengalami perkembangan baik itu di Amerika Serikat maupun
diseluruh dunia. Amerika Serikat telah melihat tingkat pertumbuhan tahunan e-commerce yang
substansial sebesar hampir 15 persen selama lima tahun terakhir.
Dengan mengambil keuntungan sumber baru pada informasi konsumen, pasar industri
diuntungkan sasaran baru pasar mereka. Aplikasi bisnis Web dengan publik umum lebih familiar
penjualan – kebanyakan rantai penjual besar sekarang menghadirkan Web.
Daftar Pustaka
Putra, Yananto Mihadi. (2018). Modul Kuliah SistemInformasi Manajemen:Pengantar Sistem
Informasi Manajemen. FEB - UniversitasMercuBuana: Jakarta.)
Laudon, K. C., & Laudon, J. P. (2018). Management Information Systems: Managing The Digital Firm.
Pearson.
‘O'Brien, J. A.,& Marakas,G. M. (2006). Management Information Systems (Vol. 6). McGraw-Hill Irwin.
O'Brien, J. A., & Marakas, G. M. (2005). Introduction to Information Systems (Vol. 13). New York City,
USA: McGraw-Hill/Irwin.

More Related Content

What's hot

Sistem informasi manajemen ( sim )
Sistem informasi manajemen ( sim )Sistem informasi manajemen ( sim )
Sistem informasi manajemen ( sim )
pertiwieka
 
3. sim, rizka fitriani,hapzi ali,user and developers system,universitas mercu...
3. sim, rizka fitriani,hapzi ali,user and developers system,universitas mercu...3. sim, rizka fitriani,hapzi ali,user and developers system,universitas mercu...
3. sim, rizka fitriani,hapzi ali,user and developers system,universitas mercu...
RizkaFitriani3
 
Penggunaan Teknologi Informasi dalam Menjalankan Perdagangan Elektronik
Penggunaan Teknologi Informasi dalam Menjalankan Perdagangan ElektronikPenggunaan Teknologi Informasi dalam Menjalankan Perdagangan Elektronik
Penggunaan Teknologi Informasi dalam Menjalankan Perdagangan Elektronik
Nony Saraswati Gendis
 
Tugas sim, rahmat nurdiyanto, yananto mihadi putra,se,m. si, pemanfaatan sist...
Tugas sim, rahmat nurdiyanto, yananto mihadi putra,se,m. si, pemanfaatan sist...Tugas sim, rahmat nurdiyanto, yananto mihadi putra,se,m. si, pemanfaatan sist...
Tugas sim, rahmat nurdiyanto, yananto mihadi putra,se,m. si, pemanfaatan sist...
rahmatnurdiyanto11
 
Fiqhi Hanief Al Islamy
Fiqhi Hanief Al IslamyFiqhi Hanief Al Islamy
Fiqhi Hanief Al Islamy
fnukezx
 
Tugas sim, wanda soraya,yananto mihadi p., s.e., m.si., cma, penggunaan tekno...
Tugas sim, wanda soraya,yananto mihadi p., s.e., m.si., cma, penggunaan tekno...Tugas sim, wanda soraya,yananto mihadi p., s.e., m.si., cma, penggunaan tekno...
Tugas sim, wanda soraya,yananto mihadi p., s.e., m.si., cma, penggunaan tekno...
wandasoraya
 
Tugas kelompok 2 tatap muka 7 sistem informasi manajemen
Tugas kelompok 2   tatap muka 7 sistem informasi manajemenTugas kelompok 2   tatap muka 7 sistem informasi manajemen
Tugas kelompok 2 tatap muka 7 sistem informasi manajemen
Apriani Suci
 
4.2 dasar dasar teknik jaringan komputer dan telekomunikasi-bab 1
4.2 dasar dasar teknik jaringan komputer dan telekomunikasi-bab 14.2 dasar dasar teknik jaringan komputer dan telekomunikasi-bab 1
4.2 dasar dasar teknik jaringan komputer dan telekomunikasi-bab 1
HermantoSMKN1Bone
 
Tugas sistem informasi manajemen feliks 43218110078 (3)
Tugas sistem informasi manajemen feliks 43218110078 (3)Tugas sistem informasi manajemen feliks 43218110078 (3)
Tugas sistem informasi manajemen feliks 43218110078 (3)
felikstevanus
 
Sim, santi susanti, hapzi ali prof. dr. mm, implementasi sistem informasi di ...
Sim, santi susanti, hapzi ali prof. dr. mm, implementasi sistem informasi di ...Sim, santi susanti, hapzi ali prof. dr. mm, implementasi sistem informasi di ...
Sim, santi susanti, hapzi ali prof. dr. mm, implementasi sistem informasi di ...
Santi Susanti
 
Sistem Informasi Manajemen, Seffria Royani, Yananto Mihadi P, Pemanfaatan Tek...
Sistem Informasi Manajemen, Seffria Royani, Yananto Mihadi P, Pemanfaatan Tek...Sistem Informasi Manajemen, Seffria Royani, Yananto Mihadi P, Pemanfaatan Tek...
Sistem Informasi Manajemen, Seffria Royani, Yananto Mihadi P, Pemanfaatan Tek...
seffriaroyani
 
Laporan Akhir Dwi Andang K
Laporan Akhir Dwi Andang KLaporan Akhir Dwi Andang K
Laporan Akhir Dwi Andang KYazid Aufar
 
Pengaruh Teknologi Informasi Pada Lingkungan Bisnis
Pengaruh Teknologi Informasi Pada Lingkungan BisnisPengaruh Teknologi Informasi Pada Lingkungan Bisnis
Pengaruh Teknologi Informasi Pada Lingkungan Bisnis
Inggit Meilani
 
Implikasi etis dari teknologi informasi tm 11
Implikasi etis dari teknologi informasi tm 11Implikasi etis dari teknologi informasi tm 11
Implikasi etis dari teknologi informasi tm 11
Auliahafidzk
 
Dampak Teknologi Informasi Terhadap Lingkungan Bisnis Perusahaan_Rani Nurrohm...
Dampak Teknologi Informasi Terhadap Lingkungan Bisnis Perusahaan_Rani Nurrohm...Dampak Teknologi Informasi Terhadap Lingkungan Bisnis Perusahaan_Rani Nurrohm...
Dampak Teknologi Informasi Terhadap Lingkungan Bisnis Perusahaan_Rani Nurrohm...
Rani Nurrohmah
 
Tugas sim, widya ayunda putri, yananto mihadi putra, implikasi etis dari tekn...
Tugas sim, widya ayunda putri, yananto mihadi putra, implikasi etis dari tekn...Tugas sim, widya ayunda putri, yananto mihadi putra, implikasi etis dari tekn...
Tugas sim, widya ayunda putri, yananto mihadi putra, implikasi etis dari tekn...
WidyaAyundaPutri
 
3 menggunakan teknologi informasi dalam menajalankan perdagangan elektronik (...
3 menggunakan teknologi informasi dalam menajalankan perdagangan elektronik (...3 menggunakan teknologi informasi dalam menajalankan perdagangan elektronik (...
3 menggunakan teknologi informasi dalam menajalankan perdagangan elektronik (...
Judianto Nugroho
 
SIM, Mega Ambar Lutfia, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi Telkom, Univ...
SIM, Mega Ambar Lutfia, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi Telkom, Univ...SIM, Mega Ambar Lutfia, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi Telkom, Univ...
SIM, Mega Ambar Lutfia, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi Telkom, Univ...
SIM MEGA AMBAR LUTFIA
 
TUGAS SIM, MARINI KHALISHAH KHANSA, YANANTO MIHADI PUTRA, SE, M.Si, IMPLIKASI...
TUGAS SIM, MARINI KHALISHAH KHANSA, YANANTO MIHADI PUTRA, SE, M.Si, IMPLIKASI...TUGAS SIM, MARINI KHALISHAH KHANSA, YANANTO MIHADI PUTRA, SE, M.Si, IMPLIKASI...
TUGAS SIM, MARINI KHALISHAH KHANSA, YANANTO MIHADI PUTRA, SE, M.Si, IMPLIKASI...
Marini Khalishah Khansa
 

What's hot (20)

Sistem informasi manajemen ( sim )
Sistem informasi manajemen ( sim )Sistem informasi manajemen ( sim )
Sistem informasi manajemen ( sim )
 
3. sim, rizka fitriani,hapzi ali,user and developers system,universitas mercu...
3. sim, rizka fitriani,hapzi ali,user and developers system,universitas mercu...3. sim, rizka fitriani,hapzi ali,user and developers system,universitas mercu...
3. sim, rizka fitriani,hapzi ali,user and developers system,universitas mercu...
 
Penggunaan Teknologi Informasi dalam Menjalankan Perdagangan Elektronik
Penggunaan Teknologi Informasi dalam Menjalankan Perdagangan ElektronikPenggunaan Teknologi Informasi dalam Menjalankan Perdagangan Elektronik
Penggunaan Teknologi Informasi dalam Menjalankan Perdagangan Elektronik
 
Tugas sim, rahmat nurdiyanto, yananto mihadi putra,se,m. si, pemanfaatan sist...
Tugas sim, rahmat nurdiyanto, yananto mihadi putra,se,m. si, pemanfaatan sist...Tugas sim, rahmat nurdiyanto, yananto mihadi putra,se,m. si, pemanfaatan sist...
Tugas sim, rahmat nurdiyanto, yananto mihadi putra,se,m. si, pemanfaatan sist...
 
Fiqhi Hanief Al Islamy
Fiqhi Hanief Al IslamyFiqhi Hanief Al Islamy
Fiqhi Hanief Al Islamy
 
Dinamika Penerapan E-Business Di Indonesia
Dinamika Penerapan E-Business Di IndonesiaDinamika Penerapan E-Business Di Indonesia
Dinamika Penerapan E-Business Di Indonesia
 
Tugas sim, wanda soraya,yananto mihadi p., s.e., m.si., cma, penggunaan tekno...
Tugas sim, wanda soraya,yananto mihadi p., s.e., m.si., cma, penggunaan tekno...Tugas sim, wanda soraya,yananto mihadi p., s.e., m.si., cma, penggunaan tekno...
Tugas sim, wanda soraya,yananto mihadi p., s.e., m.si., cma, penggunaan tekno...
 
Tugas kelompok 2 tatap muka 7 sistem informasi manajemen
Tugas kelompok 2   tatap muka 7 sistem informasi manajemenTugas kelompok 2   tatap muka 7 sistem informasi manajemen
Tugas kelompok 2 tatap muka 7 sistem informasi manajemen
 
4.2 dasar dasar teknik jaringan komputer dan telekomunikasi-bab 1
4.2 dasar dasar teknik jaringan komputer dan telekomunikasi-bab 14.2 dasar dasar teknik jaringan komputer dan telekomunikasi-bab 1
4.2 dasar dasar teknik jaringan komputer dan telekomunikasi-bab 1
 
Tugas sistem informasi manajemen feliks 43218110078 (3)
Tugas sistem informasi manajemen feliks 43218110078 (3)Tugas sistem informasi manajemen feliks 43218110078 (3)
Tugas sistem informasi manajemen feliks 43218110078 (3)
 
Sim, santi susanti, hapzi ali prof. dr. mm, implementasi sistem informasi di ...
Sim, santi susanti, hapzi ali prof. dr. mm, implementasi sistem informasi di ...Sim, santi susanti, hapzi ali prof. dr. mm, implementasi sistem informasi di ...
Sim, santi susanti, hapzi ali prof. dr. mm, implementasi sistem informasi di ...
 
Sistem Informasi Manajemen, Seffria Royani, Yananto Mihadi P, Pemanfaatan Tek...
Sistem Informasi Manajemen, Seffria Royani, Yananto Mihadi P, Pemanfaatan Tek...Sistem Informasi Manajemen, Seffria Royani, Yananto Mihadi P, Pemanfaatan Tek...
Sistem Informasi Manajemen, Seffria Royani, Yananto Mihadi P, Pemanfaatan Tek...
 
Laporan Akhir Dwi Andang K
Laporan Akhir Dwi Andang KLaporan Akhir Dwi Andang K
Laporan Akhir Dwi Andang K
 
Pengaruh Teknologi Informasi Pada Lingkungan Bisnis
Pengaruh Teknologi Informasi Pada Lingkungan BisnisPengaruh Teknologi Informasi Pada Lingkungan Bisnis
Pengaruh Teknologi Informasi Pada Lingkungan Bisnis
 
Implikasi etis dari teknologi informasi tm 11
Implikasi etis dari teknologi informasi tm 11Implikasi etis dari teknologi informasi tm 11
Implikasi etis dari teknologi informasi tm 11
 
Dampak Teknologi Informasi Terhadap Lingkungan Bisnis Perusahaan_Rani Nurrohm...
Dampak Teknologi Informasi Terhadap Lingkungan Bisnis Perusahaan_Rani Nurrohm...Dampak Teknologi Informasi Terhadap Lingkungan Bisnis Perusahaan_Rani Nurrohm...
Dampak Teknologi Informasi Terhadap Lingkungan Bisnis Perusahaan_Rani Nurrohm...
 
Tugas sim, widya ayunda putri, yananto mihadi putra, implikasi etis dari tekn...
Tugas sim, widya ayunda putri, yananto mihadi putra, implikasi etis dari tekn...Tugas sim, widya ayunda putri, yananto mihadi putra, implikasi etis dari tekn...
Tugas sim, widya ayunda putri, yananto mihadi putra, implikasi etis dari tekn...
 
3 menggunakan teknologi informasi dalam menajalankan perdagangan elektronik (...
3 menggunakan teknologi informasi dalam menajalankan perdagangan elektronik (...3 menggunakan teknologi informasi dalam menajalankan perdagangan elektronik (...
3 menggunakan teknologi informasi dalam menajalankan perdagangan elektronik (...
 
SIM, Mega Ambar Lutfia, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi Telkom, Univ...
SIM, Mega Ambar Lutfia, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi Telkom, Univ...SIM, Mega Ambar Lutfia, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi Telkom, Univ...
SIM, Mega Ambar Lutfia, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi Telkom, Univ...
 
TUGAS SIM, MARINI KHALISHAH KHANSA, YANANTO MIHADI PUTRA, SE, M.Si, IMPLIKASI...
TUGAS SIM, MARINI KHALISHAH KHANSA, YANANTO MIHADI PUTRA, SE, M.Si, IMPLIKASI...TUGAS SIM, MARINI KHALISHAH KHANSA, YANANTO MIHADI PUTRA, SE, M.Si, IMPLIKASI...
TUGAS SIM, MARINI KHALISHAH KHANSA, YANANTO MIHADI PUTRA, SE, M.Si, IMPLIKASI...
 

Similar to Tugas sim, mayriana, putra yananto mihadi, penggunaan teknologi informasi pada e business file, universitas mercu buana 2018

Sistem informasi manajemen
Sistem informasi manajemenSistem informasi manajemen
Sistem informasi manajemen
Nurul_Hayati
 
Muhammad Arfan
Muhammad Arfan Muhammad Arfan
Muhammad Arfan
muhammad Arfan
 
TUGAS SIM, UTARI ANATAYA, YANANTO MIHADI PUTRA SE, M.Si, SISTEM INFORMASI UNT...
TUGAS SIM, UTARI ANATAYA, YANANTO MIHADI PUTRA SE, M.Si, SISTEM INFORMASI UNT...TUGAS SIM, UTARI ANATAYA, YANANTO MIHADI PUTRA SE, M.Si, SISTEM INFORMASI UNT...
TUGAS SIM, UTARI ANATAYA, YANANTO MIHADI PUTRA SE, M.Si, SISTEM INFORMASI UNT...
UtariAnataya
 
Si-pi, fazril azi nugraha, prof. hapzi ali, implementasi sistem informasi man...
Si-pi, fazril azi nugraha, prof. hapzi ali, implementasi sistem informasi man...Si-pi, fazril azi nugraha, prof. hapzi ali, implementasi sistem informasi man...
Si-pi, fazril azi nugraha, prof. hapzi ali, implementasi sistem informasi man...
Fazril Azi
 
Sistem informasi manajemen - Paul Bima Wanggai
Sistem informasi manajemen - Paul Bima WanggaiSistem informasi manajemen - Paul Bima Wanggai
Sistem informasi manajemen - Paul Bima Wanggai
Paul Bima Wanggai
 
Bab 3
Bab 3Bab 3
Pemanfaatan ict
Pemanfaatan ictPemanfaatan ict
Pemanfaatan ict
Alliya Nur Aisyah
 
Tugas sim ke 3 sandra kartika sari-yananto mihadi putra, se, m.si , pemanfaat...
Tugas sim ke 3 sandra kartika sari-yananto mihadi putra, se, m.si , pemanfaat...Tugas sim ke 3 sandra kartika sari-yananto mihadi putra, se, m.si , pemanfaat...
Tugas sim ke 3 sandra kartika sari-yananto mihadi putra, se, m.si , pemanfaat...
Sandra Kartika Sari
 
Sistem Informasi Manajemen
Sistem Informasi ManajemenSistem Informasi Manajemen
Sistem Informasi Manajemen
Hayyuningrum hafifah
 
PENGGUNAAN TEKNOLOGI INFORMASI PADA E-BUSINESS
PENGGUNAAN TEKNOLOGI INFORMASI PADA E-BUSINESSPENGGUNAAN TEKNOLOGI INFORMASI PADA E-BUSINESS
PENGGUNAAN TEKNOLOGI INFORMASI PADA E-BUSINESS
Jenifer Andalangi
 
SI-PI, PASHA PINTOKITTA MADOGUCCI, HAPZI ALI, SISTEM INFORMASI, ORGANISASI, d...
SI-PI, PASHA PINTOKITTA MADOGUCCI, HAPZI ALI, SISTEM INFORMASI, ORGANISASI, d...SI-PI, PASHA PINTOKITTA MADOGUCCI, HAPZI ALI, SISTEM INFORMASI, ORGANISASI, d...
SI-PI, PASHA PINTOKITTA MADOGUCCI, HAPZI ALI, SISTEM INFORMASI, ORGANISASI, d...
Pasha Madogucci
 
SIM,FATHIA SUWANINDA, Prof. Dr,HAPZI ALI ,CMA ,IMPLEMENTASI SISTEM INFORMASI ...
SIM,FATHIA SUWANINDA, Prof. Dr,HAPZI ALI ,CMA ,IMPLEMENTASI SISTEM INFORMASI ...SIM,FATHIA SUWANINDA, Prof. Dr,HAPZI ALI ,CMA ,IMPLEMENTASI SISTEM INFORMASI ...
SIM,FATHIA SUWANINDA, Prof. Dr,HAPZI ALI ,CMA ,IMPLEMENTASI SISTEM INFORMASI ...
fathiamunaf
 
13. sim, ressy ika ariana, hapzi ali, analisis dan perancangan sistem informa...
13. sim, ressy ika ariana, hapzi ali, analisis dan perancangan sistem informa...13. sim, ressy ika ariana, hapzi ali, analisis dan perancangan sistem informa...
13. sim, ressy ika ariana, hapzi ali, analisis dan perancangan sistem informa...
Ressy Ika Ariana
 
Sim, santi susanti, hapzi ali prof. dr. mm, sumber daya komputasi dan komunik...
Sim, santi susanti, hapzi ali prof. dr. mm, sumber daya komputasi dan komunik...Sim, santi susanti, hapzi ali prof. dr. mm, sumber daya komputasi dan komunik...
Sim, santi susanti, hapzi ali prof. dr. mm, sumber daya komputasi dan komunik...
Santi Susanti
 
Tugas 3, celine danaris gracia, yananto mihadi putra, se, m.si, penggunaan te...
Tugas 3, celine danaris gracia, yananto mihadi putra, se, m.si, penggunaan te...Tugas 3, celine danaris gracia, yananto mihadi putra, se, m.si, penggunaan te...
Tugas 3, celine danaris gracia, yananto mihadi putra, se, m.si, penggunaan te...
CELINEDANARIS
 
Sistem informasi manajemen
Sistem informasi manajemenSistem informasi manajemen
Sistem informasi manajemen
Romanz Faraknimela
 
TUGAS SIM, UTARI ANATAYA, YANANTO MIHADI PUTRA SE, M.Si,PENGGUNAAN TEKNOLOGI ...
TUGAS SIM, UTARI ANATAYA, YANANTO MIHADI PUTRA SE, M.Si,PENGGUNAAN TEKNOLOGI ...TUGAS SIM, UTARI ANATAYA, YANANTO MIHADI PUTRA SE, M.Si,PENGGUNAAN TEKNOLOGI ...
TUGAS SIM, UTARI ANATAYA, YANANTO MIHADI PUTRA SE, M.Si,PENGGUNAAN TEKNOLOGI ...
UtariAnataya
 
03. tugas sistem informasi manajemen, penggunaan teknologi informasi pada e b...
03. tugas sistem informasi manajemen, penggunaan teknologi informasi pada e b...03. tugas sistem informasi manajemen, penggunaan teknologi informasi pada e b...
03. tugas sistem informasi manajemen, penggunaan teknologi informasi pada e b...
SeptiHendarwati
 
SISTEM INFORMASI MANAJEMEN
SISTEM INFORMASI MANAJEMENSISTEM INFORMASI MANAJEMEN
SISTEM INFORMASI MANAJEMEN
tigorijacky
 
Sim, rahadian khevrianur, hapzi ali, akuntansi, universitas mercubuana, 2017
Sim, rahadian khevrianur, hapzi ali, akuntansi, universitas mercubuana, 2017Sim, rahadian khevrianur, hapzi ali, akuntansi, universitas mercubuana, 2017
Sim, rahadian khevrianur, hapzi ali, akuntansi, universitas mercubuana, 2017
RakaKhevrianur
 

Similar to Tugas sim, mayriana, putra yananto mihadi, penggunaan teknologi informasi pada e business file, universitas mercu buana 2018 (20)

Sistem informasi manajemen
Sistem informasi manajemenSistem informasi manajemen
Sistem informasi manajemen
 
Muhammad Arfan
Muhammad Arfan Muhammad Arfan
Muhammad Arfan
 
TUGAS SIM, UTARI ANATAYA, YANANTO MIHADI PUTRA SE, M.Si, SISTEM INFORMASI UNT...
TUGAS SIM, UTARI ANATAYA, YANANTO MIHADI PUTRA SE, M.Si, SISTEM INFORMASI UNT...TUGAS SIM, UTARI ANATAYA, YANANTO MIHADI PUTRA SE, M.Si, SISTEM INFORMASI UNT...
TUGAS SIM, UTARI ANATAYA, YANANTO MIHADI PUTRA SE, M.Si, SISTEM INFORMASI UNT...
 
Si-pi, fazril azi nugraha, prof. hapzi ali, implementasi sistem informasi man...
Si-pi, fazril azi nugraha, prof. hapzi ali, implementasi sistem informasi man...Si-pi, fazril azi nugraha, prof. hapzi ali, implementasi sistem informasi man...
Si-pi, fazril azi nugraha, prof. hapzi ali, implementasi sistem informasi man...
 
Sistem informasi manajemen - Paul Bima Wanggai
Sistem informasi manajemen - Paul Bima WanggaiSistem informasi manajemen - Paul Bima Wanggai
Sistem informasi manajemen - Paul Bima Wanggai
 
Bab 3
Bab 3Bab 3
Bab 3
 
Pemanfaatan ict
Pemanfaatan ictPemanfaatan ict
Pemanfaatan ict
 
Tugas sim ke 3 sandra kartika sari-yananto mihadi putra, se, m.si , pemanfaat...
Tugas sim ke 3 sandra kartika sari-yananto mihadi putra, se, m.si , pemanfaat...Tugas sim ke 3 sandra kartika sari-yananto mihadi putra, se, m.si , pemanfaat...
Tugas sim ke 3 sandra kartika sari-yananto mihadi putra, se, m.si , pemanfaat...
 
Sistem Informasi Manajemen
Sistem Informasi ManajemenSistem Informasi Manajemen
Sistem Informasi Manajemen
 
PENGGUNAAN TEKNOLOGI INFORMASI PADA E-BUSINESS
PENGGUNAAN TEKNOLOGI INFORMASI PADA E-BUSINESSPENGGUNAAN TEKNOLOGI INFORMASI PADA E-BUSINESS
PENGGUNAAN TEKNOLOGI INFORMASI PADA E-BUSINESS
 
SI-PI, PASHA PINTOKITTA MADOGUCCI, HAPZI ALI, SISTEM INFORMASI, ORGANISASI, d...
SI-PI, PASHA PINTOKITTA MADOGUCCI, HAPZI ALI, SISTEM INFORMASI, ORGANISASI, d...SI-PI, PASHA PINTOKITTA MADOGUCCI, HAPZI ALI, SISTEM INFORMASI, ORGANISASI, d...
SI-PI, PASHA PINTOKITTA MADOGUCCI, HAPZI ALI, SISTEM INFORMASI, ORGANISASI, d...
 
SIM,FATHIA SUWANINDA, Prof. Dr,HAPZI ALI ,CMA ,IMPLEMENTASI SISTEM INFORMASI ...
SIM,FATHIA SUWANINDA, Prof. Dr,HAPZI ALI ,CMA ,IMPLEMENTASI SISTEM INFORMASI ...SIM,FATHIA SUWANINDA, Prof. Dr,HAPZI ALI ,CMA ,IMPLEMENTASI SISTEM INFORMASI ...
SIM,FATHIA SUWANINDA, Prof. Dr,HAPZI ALI ,CMA ,IMPLEMENTASI SISTEM INFORMASI ...
 
13. sim, ressy ika ariana, hapzi ali, analisis dan perancangan sistem informa...
13. sim, ressy ika ariana, hapzi ali, analisis dan perancangan sistem informa...13. sim, ressy ika ariana, hapzi ali, analisis dan perancangan sistem informa...
13. sim, ressy ika ariana, hapzi ali, analisis dan perancangan sistem informa...
 
Sim, santi susanti, hapzi ali prof. dr. mm, sumber daya komputasi dan komunik...
Sim, santi susanti, hapzi ali prof. dr. mm, sumber daya komputasi dan komunik...Sim, santi susanti, hapzi ali prof. dr. mm, sumber daya komputasi dan komunik...
Sim, santi susanti, hapzi ali prof. dr. mm, sumber daya komputasi dan komunik...
 
Tugas 3, celine danaris gracia, yananto mihadi putra, se, m.si, penggunaan te...
Tugas 3, celine danaris gracia, yananto mihadi putra, se, m.si, penggunaan te...Tugas 3, celine danaris gracia, yananto mihadi putra, se, m.si, penggunaan te...
Tugas 3, celine danaris gracia, yananto mihadi putra, se, m.si, penggunaan te...
 
Sistem informasi manajemen
Sistem informasi manajemenSistem informasi manajemen
Sistem informasi manajemen
 
TUGAS SIM, UTARI ANATAYA, YANANTO MIHADI PUTRA SE, M.Si,PENGGUNAAN TEKNOLOGI ...
TUGAS SIM, UTARI ANATAYA, YANANTO MIHADI PUTRA SE, M.Si,PENGGUNAAN TEKNOLOGI ...TUGAS SIM, UTARI ANATAYA, YANANTO MIHADI PUTRA SE, M.Si,PENGGUNAAN TEKNOLOGI ...
TUGAS SIM, UTARI ANATAYA, YANANTO MIHADI PUTRA SE, M.Si,PENGGUNAAN TEKNOLOGI ...
 
03. tugas sistem informasi manajemen, penggunaan teknologi informasi pada e b...
03. tugas sistem informasi manajemen, penggunaan teknologi informasi pada e b...03. tugas sistem informasi manajemen, penggunaan teknologi informasi pada e b...
03. tugas sistem informasi manajemen, penggunaan teknologi informasi pada e b...
 
SISTEM INFORMASI MANAJEMEN
SISTEM INFORMASI MANAJEMENSISTEM INFORMASI MANAJEMEN
SISTEM INFORMASI MANAJEMEN
 
Sim, rahadian khevrianur, hapzi ali, akuntansi, universitas mercubuana, 2017
Sim, rahadian khevrianur, hapzi ali, akuntansi, universitas mercubuana, 2017Sim, rahadian khevrianur, hapzi ali, akuntansi, universitas mercubuana, 2017
Sim, rahadian khevrianur, hapzi ali, akuntansi, universitas mercubuana, 2017
 

More from may riana

Tugas sim, mayriana, putra yananto mihadi, sumber daya komputasi dan komunika...
Tugas sim, mayriana, putra yananto mihadi, sumber daya komputasi dan komunika...Tugas sim, mayriana, putra yananto mihadi, sumber daya komputasi dan komunika...
Tugas sim, mayriana, putra yananto mihadi, sumber daya komputasi dan komunika...
may riana
 
Tugas sim, mayriana, putra yananto mihadi, pengguna dan pengembang sistem inf...
Tugas sim, mayriana, putra yananto mihadi, pengguna dan pengembang sistem inf...Tugas sim, mayriana, putra yananto mihadi, pengguna dan pengembang sistem inf...
Tugas sim, mayriana, putra yananto mihadi, pengguna dan pengembang sistem inf...
may riana
 
Tugas sim,pertemuan 2, mayriana, putra yananto mihadi, pengantar sistem infor...
Tugas sim,pertemuan 2, mayriana, putra yananto mihadi, pengantar sistem infor...Tugas sim,pertemuan 2, mayriana, putra yananto mihadi, pengantar sistem infor...
Tugas sim,pertemuan 2, mayriana, putra yananto mihadi, pengantar sistem infor...
may riana
 
Tugas sim, mayriana, putra yananto mihadi, pengantar sistem informasi manajem...
Tugas sim, mayriana, putra yananto mihadi, pengantar sistem informasi manajem...Tugas sim, mayriana, putra yananto mihadi, pengantar sistem informasi manajem...
Tugas sim, mayriana, putra yananto mihadi, pengantar sistem informasi manajem...
may riana
 
13 usaha, mayriana, hapzi ali, manajemen keuanagan, universitas mercu buana, ...
13 usaha, mayriana, hapzi ali, manajemen keuanagan, universitas mercu buana, ...13 usaha, mayriana, hapzi ali, manajemen keuanagan, universitas mercu buana, ...
13 usaha, mayriana, hapzi ali, manajemen keuanagan, universitas mercu buana, ...
may riana
 
12 usaha, mayriana, hapzi ali, manajemen, universitas mercu buana,2018
12 usaha, mayriana, hapzi ali, manajemen, universitas mercu buana,201812 usaha, mayriana, hapzi ali, manajemen, universitas mercu buana,2018
12 usaha, mayriana, hapzi ali, manajemen, universitas mercu buana,2018
may riana
 
7 usaha, mayriana, hapzi ali, proposal bisnis, universitas mercu buana, 2018
7 usaha, mayriana, hapzi ali, proposal bisnis, universitas mercu buana, 20187 usaha, mayriana, hapzi ali, proposal bisnis, universitas mercu buana, 2018
7 usaha, mayriana, hapzi ali, proposal bisnis, universitas mercu buana, 2018
may riana
 
11 usaha, mayriana, hapzi ali, msdm manajemen operasi & produksi, univers...
11 usaha, mayriana, hapzi ali, msdm manajemen operasi & produksi, univers...11 usaha, mayriana, hapzi ali, msdm manajemen operasi & produksi, univers...
11 usaha, mayriana, hapzi ali, msdm manajemen operasi & produksi, univers...
may riana
 
10 usaha, mayriana, hapzi ali, manajemen fungsional, universitas mercu buana,...
10 usaha, mayriana, hapzi ali, manajemen fungsional, universitas mercu buana,...10 usaha, mayriana, hapzi ali, manajemen fungsional, universitas mercu buana,...
10 usaha, mayriana, hapzi ali, manajemen fungsional, universitas mercu buana,...
may riana
 
9 usaha, mayriana, hapzi ali, dasar manajemen dan fungsi manajemen, universit...
9 usaha, mayriana, hapzi ali, dasar manajemen dan fungsi manajemen, universit...9 usaha, mayriana, hapzi ali, dasar manajemen dan fungsi manajemen, universit...
9 usaha, mayriana, hapzi ali, dasar manajemen dan fungsi manajemen, universit...
may riana
 
6 usaha, mayriana, hapzi ali, komunikasi dan mengetahui model kepemimpinan, u...
6 usaha, mayriana, hapzi ali, komunikasi dan mengetahui model kepemimpinan, u...6 usaha, mayriana, hapzi ali, komunikasi dan mengetahui model kepemimpinan, u...
6 usaha, mayriana, hapzi ali, komunikasi dan mengetahui model kepemimpinan, u...
may riana
 
4 usaha, mayriana, hapzi ali, berfikir kreativitas, universitas mercu buana, ...
4 usaha, mayriana, hapzi ali, berfikir kreativitas, universitas mercu buana, ...4 usaha, mayriana, hapzi ali, berfikir kreativitas, universitas mercu buana, ...
4 usaha, mayriana, hapzi ali, berfikir kreativitas, universitas mercu buana, ...
may riana
 
3 usaha, mayriana,hapzi ali, pola fikir dan motivasi berpertasi, universitas ...
3 usaha, mayriana,hapzi ali, pola fikir dan motivasi berpertasi, universitas ...3 usaha, mayriana,hapzi ali, pola fikir dan motivasi berpertasi, universitas ...
3 usaha, mayriana,hapzi ali, pola fikir dan motivasi berpertasi, universitas ...
may riana
 
2 usaha, mayriana, hapzi ali, motivasi pengusahan sukses, universitas mercu b...
2 usaha, mayriana, hapzi ali, motivasi pengusahan sukses, universitas mercu b...2 usaha, mayriana, hapzi ali, motivasi pengusahan sukses, universitas mercu b...
2 usaha, mayriana, hapzi ali, motivasi pengusahan sukses, universitas mercu b...
may riana
 
1 usaha, mayriana, hapzi ali, kewirausahaan, universitas mercu buana, 2018
1 usaha, mayriana, hapzi ali, kewirausahaan, universitas mercu buana, 20181 usaha, mayriana, hapzi ali, kewirausahaan, universitas mercu buana, 2018
1 usaha, mayriana, hapzi ali, kewirausahaan, universitas mercu buana, 2018
may riana
 
5 usaha, mayriana, hapzi ali, model bisnis konvensional, waralaba dan e comm...
5 usaha, mayriana, hapzi ali, model bisnis konvensional, waralaba dan e  comm...5 usaha, mayriana, hapzi ali, model bisnis konvensional, waralaba dan e  comm...
5 usaha, mayriana, hapzi ali, model bisnis konvensional, waralaba dan e comm...
may riana
 

More from may riana (16)

Tugas sim, mayriana, putra yananto mihadi, sumber daya komputasi dan komunika...
Tugas sim, mayriana, putra yananto mihadi, sumber daya komputasi dan komunika...Tugas sim, mayriana, putra yananto mihadi, sumber daya komputasi dan komunika...
Tugas sim, mayriana, putra yananto mihadi, sumber daya komputasi dan komunika...
 
Tugas sim, mayriana, putra yananto mihadi, pengguna dan pengembang sistem inf...
Tugas sim, mayriana, putra yananto mihadi, pengguna dan pengembang sistem inf...Tugas sim, mayriana, putra yananto mihadi, pengguna dan pengembang sistem inf...
Tugas sim, mayriana, putra yananto mihadi, pengguna dan pengembang sistem inf...
 
Tugas sim,pertemuan 2, mayriana, putra yananto mihadi, pengantar sistem infor...
Tugas sim,pertemuan 2, mayriana, putra yananto mihadi, pengantar sistem infor...Tugas sim,pertemuan 2, mayriana, putra yananto mihadi, pengantar sistem infor...
Tugas sim,pertemuan 2, mayriana, putra yananto mihadi, pengantar sistem infor...
 
Tugas sim, mayriana, putra yananto mihadi, pengantar sistem informasi manajem...
Tugas sim, mayriana, putra yananto mihadi, pengantar sistem informasi manajem...Tugas sim, mayriana, putra yananto mihadi, pengantar sistem informasi manajem...
Tugas sim, mayriana, putra yananto mihadi, pengantar sistem informasi manajem...
 
13 usaha, mayriana, hapzi ali, manajemen keuanagan, universitas mercu buana, ...
13 usaha, mayriana, hapzi ali, manajemen keuanagan, universitas mercu buana, ...13 usaha, mayriana, hapzi ali, manajemen keuanagan, universitas mercu buana, ...
13 usaha, mayriana, hapzi ali, manajemen keuanagan, universitas mercu buana, ...
 
12 usaha, mayriana, hapzi ali, manajemen, universitas mercu buana,2018
12 usaha, mayriana, hapzi ali, manajemen, universitas mercu buana,201812 usaha, mayriana, hapzi ali, manajemen, universitas mercu buana,2018
12 usaha, mayriana, hapzi ali, manajemen, universitas mercu buana,2018
 
7 usaha, mayriana, hapzi ali, proposal bisnis, universitas mercu buana, 2018
7 usaha, mayriana, hapzi ali, proposal bisnis, universitas mercu buana, 20187 usaha, mayriana, hapzi ali, proposal bisnis, universitas mercu buana, 2018
7 usaha, mayriana, hapzi ali, proposal bisnis, universitas mercu buana, 2018
 
11 usaha, mayriana, hapzi ali, msdm manajemen operasi & produksi, univers...
11 usaha, mayriana, hapzi ali, msdm manajemen operasi & produksi, univers...11 usaha, mayriana, hapzi ali, msdm manajemen operasi & produksi, univers...
11 usaha, mayriana, hapzi ali, msdm manajemen operasi & produksi, univers...
 
10 usaha, mayriana, hapzi ali, manajemen fungsional, universitas mercu buana,...
10 usaha, mayriana, hapzi ali, manajemen fungsional, universitas mercu buana,...10 usaha, mayriana, hapzi ali, manajemen fungsional, universitas mercu buana,...
10 usaha, mayriana, hapzi ali, manajemen fungsional, universitas mercu buana,...
 
9 usaha, mayriana, hapzi ali, dasar manajemen dan fungsi manajemen, universit...
9 usaha, mayriana, hapzi ali, dasar manajemen dan fungsi manajemen, universit...9 usaha, mayriana, hapzi ali, dasar manajemen dan fungsi manajemen, universit...
9 usaha, mayriana, hapzi ali, dasar manajemen dan fungsi manajemen, universit...
 
6 usaha, mayriana, hapzi ali, komunikasi dan mengetahui model kepemimpinan, u...
6 usaha, mayriana, hapzi ali, komunikasi dan mengetahui model kepemimpinan, u...6 usaha, mayriana, hapzi ali, komunikasi dan mengetahui model kepemimpinan, u...
6 usaha, mayriana, hapzi ali, komunikasi dan mengetahui model kepemimpinan, u...
 
4 usaha, mayriana, hapzi ali, berfikir kreativitas, universitas mercu buana, ...
4 usaha, mayriana, hapzi ali, berfikir kreativitas, universitas mercu buana, ...4 usaha, mayriana, hapzi ali, berfikir kreativitas, universitas mercu buana, ...
4 usaha, mayriana, hapzi ali, berfikir kreativitas, universitas mercu buana, ...
 
3 usaha, mayriana,hapzi ali, pola fikir dan motivasi berpertasi, universitas ...
3 usaha, mayriana,hapzi ali, pola fikir dan motivasi berpertasi, universitas ...3 usaha, mayriana,hapzi ali, pola fikir dan motivasi berpertasi, universitas ...
3 usaha, mayriana,hapzi ali, pola fikir dan motivasi berpertasi, universitas ...
 
2 usaha, mayriana, hapzi ali, motivasi pengusahan sukses, universitas mercu b...
2 usaha, mayriana, hapzi ali, motivasi pengusahan sukses, universitas mercu b...2 usaha, mayriana, hapzi ali, motivasi pengusahan sukses, universitas mercu b...
2 usaha, mayriana, hapzi ali, motivasi pengusahan sukses, universitas mercu b...
 
1 usaha, mayriana, hapzi ali, kewirausahaan, universitas mercu buana, 2018
1 usaha, mayriana, hapzi ali, kewirausahaan, universitas mercu buana, 20181 usaha, mayriana, hapzi ali, kewirausahaan, universitas mercu buana, 2018
1 usaha, mayriana, hapzi ali, kewirausahaan, universitas mercu buana, 2018
 
5 usaha, mayriana, hapzi ali, model bisnis konvensional, waralaba dan e comm...
5 usaha, mayriana, hapzi ali, model bisnis konvensional, waralaba dan e  comm...5 usaha, mayriana, hapzi ali, model bisnis konvensional, waralaba dan e  comm...
5 usaha, mayriana, hapzi ali, model bisnis konvensional, waralaba dan e comm...
 

Recently uploaded

POWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptx
POWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptxPOWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptx
POWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptx
EchaNox
 
Materi Pemasaran Kelas 11 kurikulum merdeka
Materi Pemasaran Kelas 11 kurikulum merdekaMateri Pemasaran Kelas 11 kurikulum merdeka
Materi Pemasaran Kelas 11 kurikulum merdeka
13FitriDwi
 
SUNDABET DAFTAR SLOT ONLINE GACOR MAXWIN
SUNDABET DAFTAR SLOT ONLINE GACOR MAXWINSUNDABET DAFTAR SLOT ONLINE GACOR MAXWIN
SUNDABET DAFTAR SLOT ONLINE GACOR MAXWIN
SUNDABET
 
AUDIT II KELOMPOK 9_indrioktuvianii.pptx
AUDIT II KELOMPOK 9_indrioktuvianii.pptxAUDIT II KELOMPOK 9_indrioktuvianii.pptx
AUDIT II KELOMPOK 9_indrioktuvianii.pptx
indrioktuviani10
 
studi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).ppt
studi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).pptstudi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).ppt
studi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).ppt
SendowoResiden
 
Jasa Cuci Sofa Terdekat Bogor Barat Bogor.PDF
Jasa Cuci Sofa Terdekat Bogor Barat Bogor.PDFJasa Cuci Sofa Terdekat Bogor Barat Bogor.PDF
Jasa Cuci Sofa Terdekat Bogor Barat Bogor.PDF
Rajaclean
 
bauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioning
bauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioningbauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioning
bauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioning
wear7
 
pph pasal 4 ayat 2 belajar ( pph Final ).ppt
pph pasal 4 ayat 2  belajar ( pph Final ).pptpph pasal 4 ayat 2  belajar ( pph Final ).ppt
pph pasal 4 ayat 2 belajar ( pph Final ).ppt
mediamandirinusantar
 
Grass Block Untuk Carport Pengiriman ke Klojen
Grass Block Untuk Carport Pengiriman ke KlojenGrass Block Untuk Carport Pengiriman ke Klojen
Grass Block Untuk Carport Pengiriman ke Klojen
PavingBlockBolong
 
hubungan-perusahaan-dengan-stakeholder-lintas-budaya-dan-pola-hidup-audit-sos...
hubungan-perusahaan-dengan-stakeholder-lintas-budaya-dan-pola-hidup-audit-sos...hubungan-perusahaan-dengan-stakeholder-lintas-budaya-dan-pola-hidup-audit-sos...
hubungan-perusahaan-dengan-stakeholder-lintas-budaya-dan-pola-hidup-audit-sos...
hanhan140379
 
PPT BIMTEK STRATEGI PEMBELAJARAN EFEKTIF.pptx
PPT BIMTEK STRATEGI PEMBELAJARAN EFEKTIF.pptxPPT BIMTEK STRATEGI PEMBELAJARAN EFEKTIF.pptx
PPT BIMTEK STRATEGI PEMBELAJARAN EFEKTIF.pptx
MiscoTamaela1
 
PPT METODOLOGI PENELITIAN MUHAMMAD IQBAL.pdf
PPT METODOLOGI PENELITIAN MUHAMMAD IQBAL.pdfPPT METODOLOGI PENELITIAN MUHAMMAD IQBAL.pdf
PPT METODOLOGI PENELITIAN MUHAMMAD IQBAL.pdf
MuhammadIqbal24956
 
BAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptx
BAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptxBAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptx
BAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptx
arda89
 
ppt metodologi penelitian bisnis digital Al faiz
ppt metodologi penelitian bisnis digital Al faizppt metodologi penelitian bisnis digital Al faiz
ppt metodologi penelitian bisnis digital Al faiz
Alfaiz21
 
PENGARUH PERCEIVED USEFULNESS, PERCEIVED EASE OF USE, DAN PERCEIVED RISK TERH...
PENGARUH PERCEIVED USEFULNESS, PERCEIVED EASE OF USE, DAN PERCEIVED RISK TERH...PENGARUH PERCEIVED USEFULNESS, PERCEIVED EASE OF USE, DAN PERCEIVED RISK TERH...
PENGARUH PERCEIVED USEFULNESS, PERCEIVED EASE OF USE, DAN PERCEIVED RISK TERH...
helenenolaloren
 
Strategi pemasaran dalam bisnis ritel diperusahaan
Strategi pemasaran dalam bisnis ritel diperusahaanStrategi pemasaran dalam bisnis ritel diperusahaan
Strategi pemasaran dalam bisnis ritel diperusahaan
fatamorganareborn88
 
kinerja penyusunan anggaran organisasi yang baik
kinerja penyusunan anggaran organisasi yang baikkinerja penyusunan anggaran organisasi yang baik
kinerja penyusunan anggaran organisasi yang baik
HalomoanHutajulu3
 
17837355 pemantauan dan pengendalian.ppt
17837355 pemantauan dan pengendalian.ppt17837355 pemantauan dan pengendalian.ppt
17837355 pemantauan dan pengendalian.ppt
aciambarwati
 
PERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptx
PERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptxPERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptx
PERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptx
AzisahAchmad
 
10. Bab tentang Anuitas - Matematika ekonomi.pptx
10. Bab tentang Anuitas - Matematika ekonomi.pptx10. Bab tentang Anuitas - Matematika ekonomi.pptx
10. Bab tentang Anuitas - Matematika ekonomi.pptx
RahmanAnshari3
 

Recently uploaded (20)

POWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptx
POWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptxPOWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptx
POWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptx
 
Materi Pemasaran Kelas 11 kurikulum merdeka
Materi Pemasaran Kelas 11 kurikulum merdekaMateri Pemasaran Kelas 11 kurikulum merdeka
Materi Pemasaran Kelas 11 kurikulum merdeka
 
SUNDABET DAFTAR SLOT ONLINE GACOR MAXWIN
SUNDABET DAFTAR SLOT ONLINE GACOR MAXWINSUNDABET DAFTAR SLOT ONLINE GACOR MAXWIN
SUNDABET DAFTAR SLOT ONLINE GACOR MAXWIN
 
AUDIT II KELOMPOK 9_indrioktuvianii.pptx
AUDIT II KELOMPOK 9_indrioktuvianii.pptxAUDIT II KELOMPOK 9_indrioktuvianii.pptx
AUDIT II KELOMPOK 9_indrioktuvianii.pptx
 
studi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).ppt
studi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).pptstudi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).ppt
studi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).ppt
 
Jasa Cuci Sofa Terdekat Bogor Barat Bogor.PDF
Jasa Cuci Sofa Terdekat Bogor Barat Bogor.PDFJasa Cuci Sofa Terdekat Bogor Barat Bogor.PDF
Jasa Cuci Sofa Terdekat Bogor Barat Bogor.PDF
 
bauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioning
bauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioningbauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioning
bauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioning
 
pph pasal 4 ayat 2 belajar ( pph Final ).ppt
pph pasal 4 ayat 2  belajar ( pph Final ).pptpph pasal 4 ayat 2  belajar ( pph Final ).ppt
pph pasal 4 ayat 2 belajar ( pph Final ).ppt
 
Grass Block Untuk Carport Pengiriman ke Klojen
Grass Block Untuk Carport Pengiriman ke KlojenGrass Block Untuk Carport Pengiriman ke Klojen
Grass Block Untuk Carport Pengiriman ke Klojen
 
hubungan-perusahaan-dengan-stakeholder-lintas-budaya-dan-pola-hidup-audit-sos...
hubungan-perusahaan-dengan-stakeholder-lintas-budaya-dan-pola-hidup-audit-sos...hubungan-perusahaan-dengan-stakeholder-lintas-budaya-dan-pola-hidup-audit-sos...
hubungan-perusahaan-dengan-stakeholder-lintas-budaya-dan-pola-hidup-audit-sos...
 
PPT BIMTEK STRATEGI PEMBELAJARAN EFEKTIF.pptx
PPT BIMTEK STRATEGI PEMBELAJARAN EFEKTIF.pptxPPT BIMTEK STRATEGI PEMBELAJARAN EFEKTIF.pptx
PPT BIMTEK STRATEGI PEMBELAJARAN EFEKTIF.pptx
 
PPT METODOLOGI PENELITIAN MUHAMMAD IQBAL.pdf
PPT METODOLOGI PENELITIAN MUHAMMAD IQBAL.pdfPPT METODOLOGI PENELITIAN MUHAMMAD IQBAL.pdf
PPT METODOLOGI PENELITIAN MUHAMMAD IQBAL.pdf
 
BAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptx
BAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptxBAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptx
BAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptx
 
ppt metodologi penelitian bisnis digital Al faiz
ppt metodologi penelitian bisnis digital Al faizppt metodologi penelitian bisnis digital Al faiz
ppt metodologi penelitian bisnis digital Al faiz
 
PENGARUH PERCEIVED USEFULNESS, PERCEIVED EASE OF USE, DAN PERCEIVED RISK TERH...
PENGARUH PERCEIVED USEFULNESS, PERCEIVED EASE OF USE, DAN PERCEIVED RISK TERH...PENGARUH PERCEIVED USEFULNESS, PERCEIVED EASE OF USE, DAN PERCEIVED RISK TERH...
PENGARUH PERCEIVED USEFULNESS, PERCEIVED EASE OF USE, DAN PERCEIVED RISK TERH...
 
Strategi pemasaran dalam bisnis ritel diperusahaan
Strategi pemasaran dalam bisnis ritel diperusahaanStrategi pemasaran dalam bisnis ritel diperusahaan
Strategi pemasaran dalam bisnis ritel diperusahaan
 
kinerja penyusunan anggaran organisasi yang baik
kinerja penyusunan anggaran organisasi yang baikkinerja penyusunan anggaran organisasi yang baik
kinerja penyusunan anggaran organisasi yang baik
 
17837355 pemantauan dan pengendalian.ppt
17837355 pemantauan dan pengendalian.ppt17837355 pemantauan dan pengendalian.ppt
17837355 pemantauan dan pengendalian.ppt
 
PERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptx
PERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptxPERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptx
PERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptx
 
10. Bab tentang Anuitas - Matematika ekonomi.pptx
10. Bab tentang Anuitas - Matematika ekonomi.pptx10. Bab tentang Anuitas - Matematika ekonomi.pptx
10. Bab tentang Anuitas - Matematika ekonomi.pptx
 

Tugas sim, mayriana, putra yananto mihadi, penggunaan teknologi informasi pada e business file, universitas mercu buana 2018

  • 1. SISTEM INFORMASI MANAJEMEN Pertemuan ke-3 Disusun untuk memenuhi tugas mata kuliah “Sistem Informasi Manajemen” Dosen Pengampu : Putra, Yananto Mihadi Oleh : Mayriana (43217110305) S1 AKUNTANSI FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS MERCU BUANA 2018
  • 2. Pengertian teknologi komunikasi : fungsi dan contohnya – Teknologi komunikasi pada abad ke-20 mengalami kemajuan dan perkembangan yang sangat maju. Penggunaan teknologi saat ini sudah menyebar bahkan hingga di daerah pedesaan. Teknologi saat ini merupakan suatu sarana untuk menyediakan berbagai barang-barang yang diperlukan manusia untuk kelangsungan hidup manusia. Pada awalnya penggunaan teknologi digunakan oleh manusia untuk pengubahan sumber daya alam menjadi alat yang sederhana, hingga sampai saat ini perkembangan teknologi terbaru seperti internet. Untuk lebih jelasnya marilah kita simak penjelasannya di bawah ini. Pengertian Teknologi Komunikasi Indonesia adalah salah satu negara yang berkembang di dunia. Selain itu Indonesia juga tengah menjadi salah satu negara yang memiliki pengaruh di dunia yang cukup besar. Untuk menjadi negara yang maju, maka negara tersebut haruslah lebih meningkatkan perkembangan teknologi komunikasi dari sebelumnya. Dengan adanya teknologi ini dapat memudahkan segala pekerjaan maupun untuk hiburan. Sebelum beranjak lebih jauh, marilah kita simak arti dari teknologi komunikasi. Teknologi komunikasi berasal dari dua kata, yaitu teknologi dan komunikasi. Secara umum, kata teknologi dapat diartikan sebagai entitas ataupun dapat merujuk pada suatu kumpulan teknik- teknik. Tetapi dalam konteks ini, teknologi diartikan sebagai suatu kondisi pengetahuan manusia berkaitan dengan cara untuk memadukan berbagai sumber untuk menghasilkan produk/jasa yang dikehendaki maupun untuk memenuhi kebutuhan. Sedangkan komunikasi diartikan sebagai alat penghubung atau interaksi. Teknologi komunikasi dapat diartikan sebagai suatu peralatan keras (hardware) pada sebuah struktur organisasi yang memiliki kandungan nilai-nilai sosial yang dapat memungkinkan setiap orang untuk mengumpulkan, memproses, hingga saling bertukar informasi satu dengan yang lain. Teknologi ini berkembang secara cepat seiring dengan perkembangan teknologi elektronika, sistem transmisi dan modulasi, hingga informasi dapat disebarkan dengan cepat dan tepat. Fungsi Teknologi Komunikasi Setelah kita mengetahui definisi di atas, kini saatnya kita ulas mengenai teknologi komunikasi tersebut. Dalam memudahkan pekerjaan manusia, teknologi ini memiliki beberapa fungsi, yaitu pertama, memudahkan pekerjaan dalam dunia bisnis dan ekonomi. Dengan hal itu, teknologi komunikasi yang berkembang sangat pesat tersebut menjadi pilar pendukung dalam teknologi transportasi pada bidang revolusi industri. Kedua, kegunaan teknologi komunikasi juga dapat membantu dan memudahkan dalam mentrasnfer data dari satu perangkat ke perangkat yang lainnya baik dalam jarak dekat maupun jauh. Ketiga, dapat berperan untuk mengatur/memanajemen suatu sistem agar dapat dikelola dengan baik. Pengelolaan sistem yang baik akan mempengaruhi kinerja sistem yang baik pula. Selain beberapa fungsi di atas, fungsi lainnya yaitu teknologi komunikasi yang mampu membawa suatu nilai-nilai dari struktur ekonomi, sosial, dan politik pada umumnya. Dan fungsi terakhir yaitu
  • 3. dapat meningkatkan kemampuan indera setiap manusia dalam kemampuan mendengar dan melihat. Contoh Teknologi Komunikasi Contoh dari teknologi komunikasi ini sudah tidak asing lagi di sekitar kita. Hampir seluruh masyarakat Indonesia menggunakan beberapa teknologi untuk berkomunikasi dan saling bertukar informasi baik dalam jarak dekat maupun jauh. Pertama yaitu handphone. Saat ini penggunaan handphone sudah sangat mendunia, terlebih lagi saat ini tengah populer dengan smartphone. Kedua, yaitu faximile yang merupakan alat untuk mengirim file berupa dokumen maupun gambar dari satu perangkat ke perangkat lain. Kemudian alat berupa telegraph yang merupakan alat untuk mengirim file dari jarak jauh juga tergolong dalam contoh teknologi komunikasi. Selain beberapa contoh di atas, contoh lainnya yakni email/ messenger dan surat pos yang sudah sering kita gunakan. Manfaat-manfaat yang diharapkan e-commerce Perusahaan melaksanakan e-commerce untuk dapat mencapai kebaikan organisasi secara keseluruhan. Perbaikan-perbaikan ini diharapkan merupakan hasil dari tiga manfaat utama :  Perbaikan layanan pelanggan sebelum, selama, dan setelah penjualan  Perbaikan hubungan dengan pemasok dan komunitas keuangan  Peningkatan imbal hasil ekonomis atas pemegang saham dan investasi pemilik Manfaat-manfaat diatas akan memberikan kontribusi pada stabilitas keuangan perusahaan dan memungkinnya bersaing dengan lebih baik didalam dunia bisnis yang semakin luas menerapkan teknologi computer. Kendala-kendala E-commerce Pada survey tahun 1996, 60 persen perusahaan yang memberikan respons menunjukan bahwa mereka belum mengimplementasikan e-commerce dan tidak memiliki rencana untuk melakukannya dalam waktu tiga tahun ke depan. Perusahaan yang telah mengimplementasikan system menggunakannya terutama untuk melakukan transaksi dengan pemasok dan pelanggan, dan proses-proses utama yang berhubungan dengan pesanan pembelian, transfer pembayaran, dan faktur. Ketika ditanyakan mengenai alasan dari kehati-hatiannya, perusahaan menyebutkan ketiga kendala dengan urutan sebagai berikut:
  • 4.  Biaya yang tinggi  kekhawatiran akan masalah keamanan.  Peranti lunak yang belum mapan atau belum tersedia. Masing-masing kendala diatas akan semakin tertantang seiring dengan semakin populernya teknologi dan system informasi. Biaya sumber daya komputasi pada akhirnya akan menurun. Keamanan adalah satu masalah bagi transaksi B2B dan B2C. Perusahaan pada umumnya menggunakanjaringantelekomunikasi yang amanyang dimonitor terusmenerus untuk akses yang tidak terotorisasi. Jaringan-jaringan ini telat terbukti sangat aman bagi perusahaan-perusahaan besar.Perusahaan-perusahaanseperti verisign.Pelangganakanmemiliki kemungkinanlebihbesar menyebarkan informasi yang sensitive, seperti nomer kartu kredit, dari tempat sampah dari pada dari informasi yang terkompromi dari internet. Ruang Lingkup Electronic Commerce Sejumlah ragam pengaruh ekonomi dari industri ke industri tetapi e-commerce sekitar 94 % B2B sisanya 6 % B2C. E-commerce diramalkan akan berkembang antara 5% dan 15% setiap tahun, walaupun mungkin lambat, perkembangan tertinggi e-Commerce sepertinya akan berlanjut untuk beberapa tahun kedepan. Tabel 3.2 memberikan contoh luas penggunaan pada area tertentu ekonomi:
  • 5. Strategi e-commerce dan system interorganisasi Masalah dalam menentukan strategi e-commerce yang terbaik memiliki beberapa kemungkinan solusi. Namun strategi yang paling sering disebut-sebut adalah strategi dimana unsur-unsur yang ada dikaitkan dengan transmisi data elektronik. System interorganisasional Kita telah mengetahui bagaimana perusahaan dapat membuat hubungan elektronik dengan perusahaan lain untuk menciptakan suatu system interorganisasional sehingga semua perusahaan bekerja bersama sebagai suatu unit yang berkoordinasi, meraih manfaat yang tidak dapat diraih sendiri oleh setiap perusahaan. ManfaatIOSdengan bergabung dalamIOS, para sekutu dagang dapat memproduksi barang dan jasa dengan tingkat efesiensi yang lebih tinggi dan, selanjutnya, memberikan barang dan jasa dengan biaya yang lebih rendah kepada para pelanggan. Hal ini memberikan para sekutu didalam IOS keunggulan harga diatas para pesaingnya. Kekuatan penawaran kemampuan sebuah perusahaan untuk menyelesaikan perselisihan dengan para pemasok dan pelanggannya demi keuntungannya perusahaan itu sendiri disebut kekuatan penawaran. Kekuatan ini diambil dari tiga area dasar dengan menawarkan fitur-fitur produk yang unit, dengan mengurangi biaya-biaya yang berhubungan dengan penelitian, serta dengan meningkat biaya perpindahan. Penambahan , persediaan oleh vendo adalah satu jenis IOS khusus dimana pelanggan memberikan cukup kepercayaan bagi pemasok untuk mengizinkannya mengakses system persedian berbasis computer yang dimilikinya. Pemasok dapat memulai proses penambahan dengan secara elektronik memonitor tingkat perusahaan persediaan perusahaan. Jalur Electronic Commerce • Mengimplementasi sebuah sistem e-commerce termasuk resiko kegagalan yang signifikan • Langkah awal adalah berkomitmen mengimplementasi sistem sebagai bagian perencanaan strategi bisnis menggunakan e-commerce untuk tercapainya keunggulan kompetitif
  • 6. • Perusahaan kemudian mengumpulkan intelejen bisnis untuk memahami aturan potensial setiap elemen lingkungan yang akan dimainkan. Business Intelligence Sebelum ikut serta dalam e-commerce manajer harus memahami hubungan perusahaannya dengan konsumen, pesaing, suplier, dan entitas eksternal lainnya Business Intelligence (BI) merupakan kumpulan informasi mengenai elemen lingkungan yang berinteraksi dengan perusahaan Basis Data Eksternal Perusahaan dapat pula menggunakan basis data komersial yang memberikan lingku-ngan informasi daripada mengumpulkannya sendiri. Perusahaan menggunakan basis data ini karena lebih cepat dan mengurangi pengeluaran daripada mencoba meneliti informasi sendiri. Gambar 3.1 ilustrasi penggunaan basis data eksternal dan pencarian Web bagi business intelligence.
  • 7. ARPANET Advanced Research Projects Agency adalh untuk memungkinkan personil militer dan periset sipil bertukar informasi yang berkaitan dengan hal-hal militer. Itu adalah jaringan pertama untuk memperlihatkan kemampuan transmisi data dalam bentuk paket dari komputer ke komputer.  World Wide Web World Wide Web disebut juga Web, WWW dan W3. Merupakan ruang informasi di internet tempat dokumen-dokumen hypermedia disimpan dan dapat diambil melalui suatu skema alamat yang unik. Banyak istilah yang berkaitan dengan Internet sebenarnya berhubungan dengan Web, yaitu : a. Web site (situs web) b. Hypertext Link c. Home page Search Engines Sebuah search engine merupakan program khusus yang memberikan link ke basis Website pada kata kunci atau kelompok kata dimasukkan oleh pemakai. Mesin pencari kemudian melihat melalui basis data Website nya untuk melihat website mana menggunakan kata atau kalimat tersebut. Spesialis program index lainnya menciptakan kategori Website, bekerja pada “backend” mesin pencari.
  • 8. SUATU MODEL INTERNET · Gopher · WAIS (Wide Area Information Server) · USENET KEAMANAN INTERNET KeamananInternet dapat dicapai denganmenggunakanfirewall,yang merupakansuatufilter yang membatasi arus data antara jaringan internal perusahaan dan internet. SARAN UNTUK PENGGUNAAN INTERNET YANG BERHASIL · Pastikan situs Web itu dapat dikembangkan · Pastikan browser dan struktur database Anda fleksibel dan intuitif · Tekankan isi · Sering diperbarui · Lihat dengan kaca mata pelanggan
  • 9. · Arahkan isi untuk kebutuhan pemakai tertentu · Buat interface yang intuitif · Tempatkan di lokasi Web yang tepat · Ciptakan rasa kebersamaan · Dapatkan bantuan jika Anda membutuhkannya THE INTERORGANIZATIONAL SYSTEM (IOS) IOS dibentuk melalui hubungan dengan perusahaan lain sehingga mereka dapat bekerja sama sebagai unit terkoordinasi. Ini memungkinkan mereka mencapai manfaat yang tidak dapat dicapai jika sendiri. IOS merupakan landasan e-commerce. Manfaat IOS Rekan perdagangan masuk kedalam spekulasi IOS dengan mengharap realisasi manfaat seperti : – Perbandingan Efisiensi – Internal efisiensi – Inter organizational efisiensi – Kekuatan Tawar-Menawar Persediaan perlengkapan vendor merupakan jenis khusus IOS dimana suplier dapat memprakarsai proses perlengkapan dengan memonitor secara elektronik tingkat inventarisasi perusahaan Kekuatan Tawar-Menawar diperoleh dari tiga area dasar : • Mengutamakan keunikan produk • Mengurangi pencarian – berhubungan dengan biaya • Meningkatkan biaya penggantian Manfaat-manfaat tidak langsung IOS
  • 10. Beberapa manfaat dari system interorganisional seperti EDI dan ekstranet didorong secara langsung dari teknologi. Ini merupakan manfaat langsung dari berkurangnya kesalahan entri data, biaya yang lebih rendah, dan meningkatnya efisiensi oprasional. Manfaa tidak langsung meliputi meningkatnya kemampuan untuk bersaing, perbaikan hubungan dengan sekutu dagang, dan layanan pelanggan yang lebih baik. Ekstranet Ekstranet adalah cara lain dari membuat IOS. Cara ini memungkinkan dibaginya informasi berbasis computer yang sensitive dengan perusahaan lain dengan menggunakan teknologi informasi yang pada umumnya dihubungkan dengan internet.
  • 11. Electronic Data Interchange (EDI) EDI pada dasarnya bentuk elektronik yang dapat dikirimantar jaringan.EDImeliputi pengirimdata pada mesin pembaca, format struktur, memungkinkan data diterima tanpa perlu untuk mengunci ulang. Dua standar utama EDI yaitu American National Standards Institute standard ASC X12 digunakan pada North America dan standar internasional EDIFACT digunakan di Eropa. TANTANGAN EDI Pendekatan terbaru sistem inter organizational B2B transfer data XML, DHTML, dan CORBA • Extensible markup language (XML) merupakan ekstensi html digunakan untuk pemrograman Web pages • Dynamic hypertext markup language (DHTML)penambahan kemampuan seperti scripting and active controls sehingga tampilan konten Web page dibangun secara dinamis • Common Object Request Broker Architecture (CORBA) tumbuh sebagai standar industri software yang melahirkan pemrograman berorientasi objek dan basisdata Electronic Funds Transfer (EFT) Ketika data merepresentasikanuang dikirimkanmelaluijaringankomputer,yang disebutelectronic funds transfer. EFT digunakan oleh perusahaan dan pribadi yang memiliki penggajian melalui bank atau melakukan pembayaran menggunakan e-payment. EFT juga memainkan aturan utama dalam electronic commerce Proaktif dan Re-aktif Rekan Bisnis Sponsor IOS biasanya mengambil pendekatan proaktif, menstimulasi perhatian pada IOS dan menganjurkan partisipasi pada jaringan. Peserta, di sisi lain, biasanya merespon secara reaktif – menerima atau menolak tawaran sponsor untuk mengadopsi IOS.
  • 12. Contoh, pendekatan proaktif diambil olehpabrikotomotif besar memaksa suplier bereaksi dengan salah satu adopsi sistem EDI atau resiko kehilangan peserta pada rantai suplai. Pengaruh Adopsi IOS Premkumar dan Ramamurthy mengidentifikasi empat faktor kritis dalam menentukan jika perusahaan akan menjadi proaktif atau reaktif: 1. Tekanan Persaiangan 2. Kekuatan Pelatihan 3. Kebutuhan internal 4. Dukungan Manajemen tingkat atas 1 dan 2 adalah faktor internal sedangkan 3 dan 4 faktor lingkungan
  • 13. STRATEGI B2C UNTUK E-COMMERCE Nilai uang e-commerceB2C mebuatnilai uang e-commerceB2C terlihatbegitukecil.Hanya sekitar 6 persen dari nilai e-commerce dihasilkan oleh B2C. Jadi, mengapa memahami strategi bisnis untuk e-commerce B2C menjadi begitu penting? Dua alasan adalah semakin banyaknya jumlah produk dan jasa yang tersedia untuk pengiriman digital dan semakin banyaknya pelanggan yang mampu mengatasi keengganan mereka untuk melakukan pembelian menggunakan web. Kecepatan komunikasi yang lebih cepat bagi computer-komputer rumahanjuga telahmembuatpengirimanproduk-produk digital menjadi lebih praktis. Produk-produk Digital Bebrapa produk dan jasa tertentu dapat dikirimkan kepada pelanggan melalui internet. Dunia hiburan telah menjadi salah satu produk awal yang mengambil manfaat dari internet. Program-program computer dan peningkatanny, seperti peranti lunak antivirus, sering kali dijual menggunakan web sehinggga pelanggan akan mendapatkan versi yang paling akhir. Jasa-jasa juga dapat dikirimkan melalui internet. Produk-produk fisik Barang-barang fisik tidak dapat dikomsumsi melalui web, sebagai gantinya harus dikirimkan kepelanggan. Perusahaan-perusahaan yang disebut perusahan “ katalog” telah menghadapi masalah ini selama bertahun-tahun. Pesanan penjualan dapat diambil alih oleh web, tapi pengiriman tetap harus tetap dilakukan. Perusahaan menggunakan internet dalam banyak hal. Ekstranet memiliki arti penting karena memungkin para pengguna yang dipercaya diluar batas organisasi untuk mengakses programdan data pada jaringanorganisasi.Aplikasi yang lainnya disebutinternet, yang terdiri atas trasmisi-trasmisi didalam perusahaan. Internet menggunakan jaringan didalam perusahaan dan peranti lunak browser yang terkait dengan dengan web tetapi dengan keamanan yang hanya memperkenankan akses bagi para pengguna di dalam jaringan organisasi.
  • 14. Penjualan Virtual Vs Hybrid Penjualan Virtual dibuat oleh perusahaan yang tidak memiliki toko secara fisik hanya virtual. Penjualan Hybrid terjadi ketika perusahaan memiliki keduanya toko dan Website dimana konsumen dapat memebli produk. Office Depot’s Web site (www.officedepot.com) menunjukkan contoh strategi pembatasan sejumlah tampilan gambar sampai konsumen memperhatikan pencariannya pada beberapa pilihan. EVOLUSI INTERNET
  • 15. Memahami evolusi internet membantu meramalkanpeluang di masa datang. ARPANET membuat ini menjadi mungkinbagi personel militer danmasyarakatpeneliti untukmengubah informasi yang berhubungan ke masalah militer. Ini bentuk utama dari apa yang sekarang kita sebut dengan internet. Pada 1989, Tim Berners-Lee, bekerja di CERN, hadir dengan cara fisik ke komunikasi menggunakan hypertext secara elektronik menghubungkan dokumen. Sistem ini cepat berevolusi menjadi World Wide Web
  • 16. CYBERSPACE AND THE INFORMATION SUPERHIGHWAY Istilah cyberspace dari William Gibson’s 1984 bukunya Neuromancer menjelaskan masyarakat yang telah menjadi budak teknologi itu sendiri. Information superhighway menjelaskan sistem yang memberi akses setiap orang pada kekayaan informasi yang berada di masyarakat modern. Dua tujuan organisasi dalam aturan kepemimpinan dalam mendirikan Internet dan standar Web yaitu masyarakat Internet dan IETF (Internet Engineering Task Force). Standar Web hadir dari World Wide Web Consortium (W3C) APLIKASI BISNIS INTERNET Internet dapat berfungsi untuk semua aplikasi bisnis dimana melibatkan komunikasi data, termasuk komunikasi dalam perusahaan dan dengan lingkungannya. Tidak seperti pemilik jaringan, Internet dapat menggunakan komputer apapun tanpa usaha khusus untuk mengakses ke jaringan Internet juga membuat menjadi mungkin untuk memindahkan ragam media besar yang dapat ditangani kebanyakan jaringan konvensional DAMPAK INTERNET PADA BISNIS DIMASA MENDATANG Para pengguna internet adalah satu kelompok yang beragam. Banyak masih berusia muda, namun yang berusia lebih tua (dengan lebih banyak penghasilan untuk dibelanjakan) memiliki
  • 17. dampak yang substansial pada ramalan ekonomi e-commerce. Bahkan ketika uang tidak langsung dibelanjakan secara langsung secara online, konsumen sering kali menggunakan web untuk melakukan penelitian atas pembelian mereka sebelum pergi ke toko. Sekitar satu atau lima orang yang meneliti suatu produk di web melakukan pe,belian online, sedangkan empat yang lain pergi ketoko untuk melakukan pembelian. E-commerce sedang mengalami perkembangan baik itu di Amerika Serikat maupun diseluruh dunia. Amerika Serikat telah melihat tingkat pertumbuhan tahunan e-commerce yang substansial sebesar hampir 15 persen selama lima tahun terakhir. Dengan mengambil keuntungan sumber baru pada informasi konsumen, pasar industri diuntungkan sasaran baru pasar mereka. Aplikasi bisnis Web dengan publik umum lebih familiar penjualan – kebanyakan rantai penjual besar sekarang menghadirkan Web.
  • 18. Daftar Pustaka Putra, Yananto Mihadi. (2018). Modul Kuliah SistemInformasi Manajemen:Pengantar Sistem Informasi Manajemen. FEB - UniversitasMercuBuana: Jakarta.) Laudon, K. C., & Laudon, J. P. (2018). Management Information Systems: Managing The Digital Firm. Pearson. ‘O'Brien, J. A.,& Marakas,G. M. (2006). Management Information Systems (Vol. 6). McGraw-Hill Irwin. O'Brien, J. A., & Marakas, G. M. (2005). Introduction to Information Systems (Vol. 13). New York City, USA: McGraw-Hill/Irwin.