SlideShare a Scribd company logo
1
LAPORAN TUGAS MANDIRI
DIKLAT BERJENJANG TINGKAT DASAR
MARIA K. KONO LAKE
NAMA TRAINER
PROVIDER
:
ALAMAT PROVIDER :
TANGGAL PELAKSANAAN
DIKLAT
:
TANGGAL PELAKSANAAN
TUGAS MANDIRI
:
TEMPAT PELAKSANAAN
TUGAS MANDIRI
:
ALAMAT TEMPAT TUGAS
MANDIRI
:
2
DAFTAR ISI
HALAMAN JUDUL ....................................................................................... 1
Lembar pengesahan .................................................................................... 2
Daftar Isi ......................................................................................................... 3
Kata Pengantar ............................................................................................. 4
BAB I PENDAHULUAN ............................................................................ 5
1.1Latar Belakang .......................................................................... 5
1.2Alasan Mengikuti Diklat............................................................ 5
1.3Kesan dan Hal-hal Positif yang didapat saat mengikuti
diklat ............................................................................................ 6
BAB II Proses pelaksanaan tugas mandiri .............................................. 9
2.1 Persiapan ................................................................................. 9
2.2 Pelaksanaan penulisan laporan ............................................ 9
Penyelesaian masalah
BAB III Penutup ............................................................................................ 18
5.1 Harapan dimasa depan terkait peningkatan mutu kompetensi
diri sebagai guru PAUD........................................................... 18
LAMPIRAN-LAMPIRAN
 Jadwal pelaksanaan tugas mandiri
 Format-format dan laporan tugas mandiri
 Dokumentasi
3
KATA PENGANTAR
Puji syukur Kita panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa,
karena atas rahmat dan karunia-Nya saya dapat menjalankan tugas
mandiri di kelas dasar berjenjang di TK Satap Kuatnana II dengan lancar
dan lebih berkompeten.
Diklat Dasar Berjenjang ini membukakan pintu ilmu bagi saya
sebagai guru PAUD untuk mendidik anak-anak dirumah maupun di
sekolah.Dengan adanya Diklat Dasar Berjenjang ini sangat menambah
pengetahuan, wawasan dan menjadikan saya ingin lebih maju, lebih
semangat mengajari PAUD dengan kegiatan pembelajaran yang
menyenangkan, yang tidak merampas dunia anak-anak.Karena dunia
anak-anak identik dengan aktifitas bermain. Untuk menciptakan suasana
bermain sambil belajar yang menyenangkan diperlukan adanya suatu
kegiatan menarik seperti yang telah diajarkan atau dilatih di Diklat Dasar
Berjenjang ini.
Mudah-mudahan dengan adanya Diklat Dasar Berjenjang ini dari
semua materi yang diberikan dapat di serap dan dipergunakan oleh saya
dalam mendidik anak-anak disekolah, supaya menjadi anak-anak yang
sehat, cerdas, kreatif dan berakhlak mulia.
Akhir kata semoga laporan tugas mandiri ini dapat dimengerti dan
hasilnya memuaskan.
Penyusun
Maria Angelika Suni,S.Pd
4
BAB I
PENDAHULUAN
A. LATAR BELAKANG
Anak usia dini merupakan masa emas perkembangan, pada
masa itu terjadi lonjakan luar biasa pada perkembangan anak yang
tidak terjadi pada periode berikutnya. Untuk melanjutkan potensi
perkembangan tersebut, setiap anak membutuhkan asupan gizi
seimbang, perlindungan kesehatan, asuhan penuh kasih sayang
dan rangsangan pendidikan yang sesuai dengan tahap
perkembangan dan kemampuan masing- masing anak. Pemberian
rangsangan pendidikan dapat dilakukan sejak lahir, bahkan sejak
anak masih dalam kandungan. Rangsangan pendidikan ini
hendaknya dilakukan secara bertahap, berulang, konsisten, dan
tuntas, sehingga memiliki daya ubah (manfaat) bagi anak.
Menurut Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang
Sistem Pendidikan Nasional pasal 1 ayat 1, menyatakan bahwa
Pendidikan adalah usaha sadar dan terencana untuk mewujudkan
suasana belajar dan proses pembelajaran agar peserta didik secara
aktif mengembangkan potensi dirinya untuk memiliki kekuatan
spiritual keagamaan, pengemndalian diri, kecerdasan, akhlak mulia,
serta keterampilan yang diperlukan dirinya, masyarakat, bangsa dan
negara.
B. Alasan Mengikuti Diklat
Untuk meningkatkan pengetahuan tentang pembelajaran
K13 PAUD dan pendekatan bermain sebagai metode pembelajaran
terbaik bagi anak-anak misalnya bagaimana meningkatkan
pengetahuan dalam mengembangkan rencana pembelajaran dan
5
evaluasi atau penilaian harian dan juga komunikasi yang melibatkan
anak-anak di semua bidang permainan.
C. Kesan
- Dengan mengikuti diklat dasar k-13 menambah pengetahuan dan
wawasan bagi pendidik PAUD dalam mengajar anak didiknya
sesuai yang diharapakan dengan indicator perkembangan anak.
- Meningkatkan keterampilan pendidik, menjadikan pendidik lebih
kreatif dalam membuat perencanaan pembelajaran dan
pembuatan APE serta meningkatkan kualitas dan kompetensi
pendidik paud dalam memahami karakteristik anak berkebutuhan
khusus
- Melengkapi administrasi misalnya adanya satuan kegiatan
tahunan dan jaringan tema memahami dan membuat RPPH,
penilaian, catatan anekdot dan pembuatan APE.
6
BAB II
PELAKSANAAN
A. WAKTU PELAKSANAAN
1. Pelaksanaan diklat dasar dimulai pada tanggal 22 S/d 26
Oktober 2017.
2. Pelaksanaan tugas mandiri dimulai pada tanggal 01 November
s/d 25 November
7
BAB II
PENUTUP
5.1 KESIMPULAN
Diklat Berjenjang Tingkat Dasar ini memper dalam
pengetahuan, memantapkan sikap dan meningkatkan keterampilan
peserta Diklat sesuai ruang lingkup penugasannya, dapat
memahami pembuatan RKH, dapat mengevaluasi anak sesuai aspek
perkembangannya, dapat meningkatkan kualitas pendidik paud, dapat
mengimplementasikan etika dan karakter pendidik paud, dapat
meningkatkan kemampuan pendidik dalam mengelola kegiatan
bermain dan belajar.
Pelaksanaan Diklat Berjenjang Tingkat Dasar yang akhirnya
ditugaskan untuk membuat tugas mandiri ini dapat disimpulkan dengan
berbagai macam hasil yang diperoleh diantaranya dapat menata dan
mengatur tempat main untuk anak, mengetahui pembelajaran yang
menyenangkan, menjadikan guru menjadi lebih kreatif, berdisiplin
waktu.
Akhir kata saya ucapkan terima kasih kepada Humpaudi yang
telah membimbing saya dalam pembuatan tugas mandiri ini sehingga
dapat tersusun dan saya akui akan kekurangannya. Mudah-mudahan
dapat dimengerti dan dipahami akan isi tugas mandiri ini.
5.2 SARAN
Akhir kata dari susunan tugas mandiri ini ada saran saya diantaranya:
a. Adanya pembinaan lebih lanjut peserta diklat dasar pada lembaga
yang bersangkutan atau monitoring pada administrasi PAUD.
b. Adanya pelatihan Diklat lanjutan secara gratis.
c. Adanya pengakuan terhadap sertifikat sebagai dasar untuk
mendapatkan kompetensi.
8
DAFTAR PUSTAKA
Fridani, lara; Wulan, Sri; Pujiastuti, Sri Indah. 2008. Evaluasi
Perkembangan Anak Usia Dini Jakarta: Universitas Terbuka
Musfiroh, Tadkiroatun. 2008. Pengembangan Kecerdasan Majemuk.
Jakarta: Universitas Terbuka
Gunarti, Winda; Suryani, Lilis; Muis, Azizah. 2008. Metode
Pengembangan Perilaku dan Kemampuan Dasar Anak Usia
Dini Jakarta: Universitas Terbuka
Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 20 Tahun 2003. Tentang
Sistem Pendidikan Nasional Jakarta: BP. Dharma Bhakti
Wijana, Widarmi D dkk. 2008. Kurikulum Pendidikan Anak Usia Dini.
Jakarta: Universitas Terbuka
Djamarah, Syaiful Bachri. 1997. Strategi Belajar Mengejar. Jakarta:
Rineke Cipta.
Prawiradilaga, Dewi Salma. 2007. Prinsip Disain Pembelajaran. Jakarta:
Kencana Permada Media Group.
Seefeldt, Carol &Barbara A .Wasik. 2008. Pendidikan Anak Usia Dini.
Jakarta: PT. Indeks.

More Related Content

What's hot

MODUL 3 _ PENGORGANISASIAN KELAS _ PKR.pdf
MODUL 3 _ PENGORGANISASIAN KELAS _ PKR.pdfMODUL 3 _ PENGORGANISASIAN KELAS _ PKR.pdf
MODUL 3 _ PENGORGANISASIAN KELAS _ PKR.pdf
harishmwddh
 
laporan evaluasi kurikulum.docx
laporan evaluasi kurikulum.docxlaporan evaluasi kurikulum.docx
laporan evaluasi kurikulum.docx
EllianiElliani
 
RTL BIMTEK IKM
RTL BIMTEK IKMRTL BIMTEK IKM
RTL BIMTEK IKM
ssuser526b9b1
 
Aksi Nyata Merdeka Belajar
Aksi Nyata Merdeka BelajarAksi Nyata Merdeka Belajar
Aksi Nyata Merdeka Belajar
IshakIshak42
 
Sk supervisi sim smt.1 20202021 (1) fix
Sk supervisi sim smt.1 20202021 (1) fixSk supervisi sim smt.1 20202021 (1) fix
Sk supervisi sim smt.1 20202021 (1) fix
QothubNazori
 
PPG Prajabatan 2022 Ruang Kolaborasi Topik 2 Pembelajaran Sosio Emosional
PPG Prajabatan 2022 Ruang Kolaborasi Topik 2 Pembelajaran Sosio EmosionalPPG Prajabatan 2022 Ruang Kolaborasi Topik 2 Pembelajaran Sosio Emosional
PPG Prajabatan 2022 Ruang Kolaborasi Topik 2 Pembelajaran Sosio Emosional
Adi Pratama
 
Jadwal supervisi kunjungan kelas
Jadwal  supervisi  kunjungan  kelasJadwal  supervisi  kunjungan  kelas
Jadwal supervisi kunjungan kelas
Almakmun Santoso
 
Aksi Nyata mengenal KOSP.pdf
Aksi Nyata mengenal KOSP.pdfAksi Nyata mengenal KOSP.pdf
Aksi Nyata mengenal KOSP.pdf
NUROHMANNUROHMAN2
 
AKSI NYATA UPLOAD.pdf
AKSI NYATA UPLOAD.pdfAKSI NYATA UPLOAD.pdf
AKSI NYATA UPLOAD.pdf
CaLang1
 
Pembelajaran Bahasa Indonesia dengan Fokus Menyimak
Pembelajaran Bahasa Indonesia dengan Fokus MenyimakPembelajaran Bahasa Indonesia dengan Fokus Menyimak
Pembelajaran Bahasa Indonesia dengan Fokus Menyimak
Yuns Saragih
 
Penyusunan rks rkas
Penyusunan rks rkasPenyusunan rks rkas
Penyusunan rks rkas
Nandang Sukmara
 
Contoh sk gerakan-literasi-sekolah
Contoh sk gerakan-literasi-sekolahContoh sk gerakan-literasi-sekolah
Contoh sk gerakan-literasi-sekolah
hidayatramdan
 
Lampiran tugas mandiri
Lampiran tugas mandiriLampiran tugas mandiri
Lampiran tugas mandiri
Siti Adiya
 
26 rencana kerja sekolah
26 rencana kerja sekolah26 rencana kerja sekolah
26 rencana kerja sekolah
Ujang Kasah
 
Model model manajemen berbasis sekolah
Model  model manajemen berbasis sekolahModel  model manajemen berbasis sekolah
Model model manajemen berbasis sekolah
bagibagiilmu
 
Instrumen penilaian pelaksanaan pembelajaran
Instrumen penilaian pelaksanaan pembelajaranInstrumen penilaian pelaksanaan pembelajaran
Instrumen penilaian pelaksanaan pembelajaran
sdpius
 
DOKUMEN KOSP.docx
DOKUMEN KOSP.docxDOKUMEN KOSP.docx
DOKUMEN KOSP.docx
Darmiatimimi1
 
Pembelajaran Kemampuan Memecahkan Masalah Matematika di SD
Pembelajaran Kemampuan Memecahkan Masalah Matematika di SDPembelajaran Kemampuan Memecahkan Masalah Matematika di SD
Pembelajaran Kemampuan Memecahkan Masalah Matematika di SDNASuprawoto Sunardjo
 
Sk pembentukan tim uks sekolah dasar negeri 2 pandan sari
Sk pembentukan tim uks sekolah dasar negeri 2 pandan sariSk pembentukan tim uks sekolah dasar negeri 2 pandan sari
Sk pembentukan tim uks sekolah dasar negeri 2 pandan sari
Rohandi Nur Satardi
 

What's hot (20)

MODUL 3 _ PENGORGANISASIAN KELAS _ PKR.pdf
MODUL 3 _ PENGORGANISASIAN KELAS _ PKR.pdfMODUL 3 _ PENGORGANISASIAN KELAS _ PKR.pdf
MODUL 3 _ PENGORGANISASIAN KELAS _ PKR.pdf
 
laporan evaluasi kurikulum.docx
laporan evaluasi kurikulum.docxlaporan evaluasi kurikulum.docx
laporan evaluasi kurikulum.docx
 
RTL BIMTEK IKM
RTL BIMTEK IKMRTL BIMTEK IKM
RTL BIMTEK IKM
 
Aksi Nyata Merdeka Belajar
Aksi Nyata Merdeka BelajarAksi Nyata Merdeka Belajar
Aksi Nyata Merdeka Belajar
 
Sk supervisi sim smt.1 20202021 (1) fix
Sk supervisi sim smt.1 20202021 (1) fixSk supervisi sim smt.1 20202021 (1) fix
Sk supervisi sim smt.1 20202021 (1) fix
 
PPG Prajabatan 2022 Ruang Kolaborasi Topik 2 Pembelajaran Sosio Emosional
PPG Prajabatan 2022 Ruang Kolaborasi Topik 2 Pembelajaran Sosio EmosionalPPG Prajabatan 2022 Ruang Kolaborasi Topik 2 Pembelajaran Sosio Emosional
PPG Prajabatan 2022 Ruang Kolaborasi Topik 2 Pembelajaran Sosio Emosional
 
Jadwal supervisi kunjungan kelas
Jadwal  supervisi  kunjungan  kelasJadwal  supervisi  kunjungan  kelas
Jadwal supervisi kunjungan kelas
 
Aksi Nyata mengenal KOSP.pdf
Aksi Nyata mengenal KOSP.pdfAksi Nyata mengenal KOSP.pdf
Aksi Nyata mengenal KOSP.pdf
 
AKSI NYATA UPLOAD.pdf
AKSI NYATA UPLOAD.pdfAKSI NYATA UPLOAD.pdf
AKSI NYATA UPLOAD.pdf
 
Pembelajaran Bahasa Indonesia dengan Fokus Menyimak
Pembelajaran Bahasa Indonesia dengan Fokus MenyimakPembelajaran Bahasa Indonesia dengan Fokus Menyimak
Pembelajaran Bahasa Indonesia dengan Fokus Menyimak
 
Susunan acara mopdb
Susunan acara mopdbSusunan acara mopdb
Susunan acara mopdb
 
Penyusunan rks rkas
Penyusunan rks rkasPenyusunan rks rkas
Penyusunan rks rkas
 
Contoh sk gerakan-literasi-sekolah
Contoh sk gerakan-literasi-sekolahContoh sk gerakan-literasi-sekolah
Contoh sk gerakan-literasi-sekolah
 
Lampiran tugas mandiri
Lampiran tugas mandiriLampiran tugas mandiri
Lampiran tugas mandiri
 
26 rencana kerja sekolah
26 rencana kerja sekolah26 rencana kerja sekolah
26 rencana kerja sekolah
 
Model model manajemen berbasis sekolah
Model  model manajemen berbasis sekolahModel  model manajemen berbasis sekolah
Model model manajemen berbasis sekolah
 
Instrumen penilaian pelaksanaan pembelajaran
Instrumen penilaian pelaksanaan pembelajaranInstrumen penilaian pelaksanaan pembelajaran
Instrumen penilaian pelaksanaan pembelajaran
 
DOKUMEN KOSP.docx
DOKUMEN KOSP.docxDOKUMEN KOSP.docx
DOKUMEN KOSP.docx
 
Pembelajaran Kemampuan Memecahkan Masalah Matematika di SD
Pembelajaran Kemampuan Memecahkan Masalah Matematika di SDPembelajaran Kemampuan Memecahkan Masalah Matematika di SD
Pembelajaran Kemampuan Memecahkan Masalah Matematika di SD
 
Sk pembentukan tim uks sekolah dasar negeri 2 pandan sari
Sk pembentukan tim uks sekolah dasar negeri 2 pandan sariSk pembentukan tim uks sekolah dasar negeri 2 pandan sari
Sk pembentukan tim uks sekolah dasar negeri 2 pandan sari
 

Similar to Tugas mandiri

Pengenalan diri
Pengenalan diri Pengenalan diri
Pengenalan diri
Lapang Ari
 
Administrasi Pendidikan " Bidang Garapan Kesiswaan"
Administrasi Pendidikan " Bidang Garapan Kesiswaan"Administrasi Pendidikan " Bidang Garapan Kesiswaan"
Administrasi Pendidikan " Bidang Garapan Kesiswaan"
munhai miroh
 
Mempersiapkan akreditasi
Mempersiapkan akreditasiMempersiapkan akreditasi
Mempersiapkan akreditasi
Nandang Sukmara
 
Psikologi perkembangan. rizki alfi altati
Psikologi perkembangan. rizki alfi altatiPsikologi perkembangan. rizki alfi altati
Psikologi perkembangan. rizki alfi altati
RizkiAlfiAltati
 
Pedoman sanlat2015
Pedoman sanlat2015Pedoman sanlat2015
Pedoman sanlat2015
Muh Prio Susilo
 
Best practices muhamad tafsir tahun 2018
Best practices  muhamad tafsir tahun 2018Best practices  muhamad tafsir tahun 2018
Best practices muhamad tafsir tahun 2018
MUHAMAD TAFSIR
 
Permen no 54 2013
Permen no 54 2013Permen no 54 2013
Permen no 54 2013
cahyadi24
 
Permen tahun2013 nomor54_lampiran skl 2013 gnti permen 23 th 2006
Permen tahun2013 nomor54_lampiran skl 2013 gnti permen 23 th 2006Permen tahun2013 nomor54_lampiran skl 2013 gnti permen 23 th 2006
Permen tahun2013 nomor54_lampiran skl 2013 gnti permen 23 th 2006Winarto Winartoap
 
01. b. salinan lampiran permendikbud no. 54 tahun 2013 ttg skl
01. b. salinan lampiran permendikbud no. 54 tahun 2013 ttg skl01. b. salinan lampiran permendikbud no. 54 tahun 2013 ttg skl
01. b. salinan lampiran permendikbud no. 54 tahun 2013 ttg skl
Yana Sambeka
 
01. b. salinan lampiran permendikbud no. 54 tahun 2013 ttg skl
01. b. salinan lampiran permendikbud no. 54 tahun 2013 ttg skl01. b. salinan lampiran permendikbud no. 54 tahun 2013 ttg skl
01. b. salinan lampiran permendikbud no. 54 tahun 2013 ttg skl
Arfa Mantoeng
 
01 b-salinan-lampiran-permendikbud-no-54-tahun-2013-ttg-skl
01 b-salinan-lampiran-permendikbud-no-54-tahun-2013-ttg-skl01 b-salinan-lampiran-permendikbud-no-54-tahun-2013-ttg-skl
01 b-salinan-lampiran-permendikbud-no-54-tahun-2013-ttg-sklHendrijanto Mazhend
 
Lampiran Permendikbud Nomor 54 tahun 2013 tentang Standar Kompetensi Lulusan
Lampiran Permendikbud Nomor 54 tahun 2013 tentang Standar Kompetensi LulusanLampiran Permendikbud Nomor 54 tahun 2013 tentang Standar Kompetensi Lulusan
Lampiran Permendikbud Nomor 54 tahun 2013 tentang Standar Kompetensi Lulusanalvinnoor
 
05. b. salinan lampiran permendikbud no. 54 tahun 2013 ttg skl
05. b. salinan lampiran permendikbud no. 54 tahun 2013 ttg skl05. b. salinan lampiran permendikbud no. 54 tahun 2013 ttg skl
05. b. salinan lampiran permendikbud no. 54 tahun 2013 ttg sklAmrizal Ahmad
 
01 b-salinan-lampiran-permendikbud-no-54-tahun-2013-ttg-skl
01 b-salinan-lampiran-permendikbud-no-54-tahun-2013-ttg-skl01 b-salinan-lampiran-permendikbud-no-54-tahun-2013-ttg-skl
01 b-salinan-lampiran-permendikbud-no-54-tahun-2013-ttg-skl
Galih Galank
 
01. b. salinan lampiran permendikbud no. 54 tahun 2013 ttg skl
01. b. salinan lampiran permendikbud no. 54 tahun 2013 ttg skl01. b. salinan lampiran permendikbud no. 54 tahun 2013 ttg skl
01. b. salinan lampiran permendikbud no. 54 tahun 2013 ttg sklSofyan Nardi Saputra
 
01. lampiran permendikbud no. 54 tahun 2013 ttg skl
01. lampiran permendikbud no. 54 tahun 2013 ttg skl01. lampiran permendikbud no. 54 tahun 2013 ttg skl
01. lampiran permendikbud no. 54 tahun 2013 ttg skl
Rudy Aja
 
Salinan lampiran-permendikbud-no-54-tahun-2013-ttg-skl
Salinan lampiran-permendikbud-no-54-tahun-2013-ttg-sklSalinan lampiran-permendikbud-no-54-tahun-2013-ttg-skl
Salinan lampiran-permendikbud-no-54-tahun-2013-ttg-skl
Alvin Cg
 
01. b. salinan lampiran permendikbud no. 54 tahun 2013 ttg skl
01. b. salinan lampiran permendikbud no. 54 tahun 2013 ttg skl01. b. salinan lampiran permendikbud no. 54 tahun 2013 ttg skl
01. b. salinan lampiran permendikbud no. 54 tahun 2013 ttg sklSD N Karangayu 02
 
01. b.-salinan-lampiran-permendikbud-no.-54-tahun-2013-ttg-skl1
01. b.-salinan-lampiran-permendikbud-no.-54-tahun-2013-ttg-skl101. b.-salinan-lampiran-permendikbud-no.-54-tahun-2013-ttg-skl1
01. b.-salinan-lampiran-permendikbud-no.-54-tahun-2013-ttg-skl1dimas hartono
 

Similar to Tugas mandiri (20)

Pengenalan diri
Pengenalan diri Pengenalan diri
Pengenalan diri
 
Administrasi Pendidikan " Bidang Garapan Kesiswaan"
Administrasi Pendidikan " Bidang Garapan Kesiswaan"Administrasi Pendidikan " Bidang Garapan Kesiswaan"
Administrasi Pendidikan " Bidang Garapan Kesiswaan"
 
Model Pembelajaran Tematik
Model Pembelajaran TematikModel Pembelajaran Tematik
Model Pembelajaran Tematik
 
Mempersiapkan akreditasi
Mempersiapkan akreditasiMempersiapkan akreditasi
Mempersiapkan akreditasi
 
Psikologi perkembangan. rizki alfi altati
Psikologi perkembangan. rizki alfi altatiPsikologi perkembangan. rizki alfi altati
Psikologi perkembangan. rizki alfi altati
 
Pedoman sanlat2015
Pedoman sanlat2015Pedoman sanlat2015
Pedoman sanlat2015
 
Best practices muhamad tafsir tahun 2018
Best practices  muhamad tafsir tahun 2018Best practices  muhamad tafsir tahun 2018
Best practices muhamad tafsir tahun 2018
 
Permen no 54 2013
Permen no 54 2013Permen no 54 2013
Permen no 54 2013
 
Permen tahun2013 nomor54_lampiran skl 2013 gnti permen 23 th 2006
Permen tahun2013 nomor54_lampiran skl 2013 gnti permen 23 th 2006Permen tahun2013 nomor54_lampiran skl 2013 gnti permen 23 th 2006
Permen tahun2013 nomor54_lampiran skl 2013 gnti permen 23 th 2006
 
01. b. salinan lampiran permendikbud no. 54 tahun 2013 ttg skl
01. b. salinan lampiran permendikbud no. 54 tahun 2013 ttg skl01. b. salinan lampiran permendikbud no. 54 tahun 2013 ttg skl
01. b. salinan lampiran permendikbud no. 54 tahun 2013 ttg skl
 
01. b. salinan lampiran permendikbud no. 54 tahun 2013 ttg skl
01. b. salinan lampiran permendikbud no. 54 tahun 2013 ttg skl01. b. salinan lampiran permendikbud no. 54 tahun 2013 ttg skl
01. b. salinan lampiran permendikbud no. 54 tahun 2013 ttg skl
 
01 b-salinan-lampiran-permendikbud-no-54-tahun-2013-ttg-skl
01 b-salinan-lampiran-permendikbud-no-54-tahun-2013-ttg-skl01 b-salinan-lampiran-permendikbud-no-54-tahun-2013-ttg-skl
01 b-salinan-lampiran-permendikbud-no-54-tahun-2013-ttg-skl
 
Lampiran Permendikbud Nomor 54 tahun 2013 tentang Standar Kompetensi Lulusan
Lampiran Permendikbud Nomor 54 tahun 2013 tentang Standar Kompetensi LulusanLampiran Permendikbud Nomor 54 tahun 2013 tentang Standar Kompetensi Lulusan
Lampiran Permendikbud Nomor 54 tahun 2013 tentang Standar Kompetensi Lulusan
 
05. b. salinan lampiran permendikbud no. 54 tahun 2013 ttg skl
05. b. salinan lampiran permendikbud no. 54 tahun 2013 ttg skl05. b. salinan lampiran permendikbud no. 54 tahun 2013 ttg skl
05. b. salinan lampiran permendikbud no. 54 tahun 2013 ttg skl
 
01 b-salinan-lampiran-permendikbud-no-54-tahun-2013-ttg-skl
01 b-salinan-lampiran-permendikbud-no-54-tahun-2013-ttg-skl01 b-salinan-lampiran-permendikbud-no-54-tahun-2013-ttg-skl
01 b-salinan-lampiran-permendikbud-no-54-tahun-2013-ttg-skl
 
01. b. salinan lampiran permendikbud no. 54 tahun 2013 ttg skl
01. b. salinan lampiran permendikbud no. 54 tahun 2013 ttg skl01. b. salinan lampiran permendikbud no. 54 tahun 2013 ttg skl
01. b. salinan lampiran permendikbud no. 54 tahun 2013 ttg skl
 
01. lampiran permendikbud no. 54 tahun 2013 ttg skl
01. lampiran permendikbud no. 54 tahun 2013 ttg skl01. lampiran permendikbud no. 54 tahun 2013 ttg skl
01. lampiran permendikbud no. 54 tahun 2013 ttg skl
 
Salinan lampiran-permendikbud-no-54-tahun-2013-ttg-skl
Salinan lampiran-permendikbud-no-54-tahun-2013-ttg-sklSalinan lampiran-permendikbud-no-54-tahun-2013-ttg-skl
Salinan lampiran-permendikbud-no-54-tahun-2013-ttg-skl
 
01. b. salinan lampiran permendikbud no. 54 tahun 2013 ttg skl
01. b. salinan lampiran permendikbud no. 54 tahun 2013 ttg skl01. b. salinan lampiran permendikbud no. 54 tahun 2013 ttg skl
01. b. salinan lampiran permendikbud no. 54 tahun 2013 ttg skl
 
01. b.-salinan-lampiran-permendikbud-no.-54-tahun-2013-ttg-skl1
01. b.-salinan-lampiran-permendikbud-no.-54-tahun-2013-ttg-skl101. b.-salinan-lampiran-permendikbud-no.-54-tahun-2013-ttg-skl1
01. b.-salinan-lampiran-permendikbud-no.-54-tahun-2013-ttg-skl1
 

More from etto kono

Laporan sertifikasi margareta g.bano
Laporan sertifikasi margareta g.banoLaporan sertifikasi margareta g.bano
Laporan sertifikasi margareta g.bano
etto kono
 
Biografi ki hajar dewantara
Biografi ki hajar dewantaraBiografi ki hajar dewantara
Biografi ki hajar dewantara
etto kono
 
PENINGKATAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS IV SDK NOETOKO DENGAN METODE DISKUSI P...
PENINGKATAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS IV SDK NOETOKO  DENGAN METODE DISKUSI P...PENINGKATAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS IV SDK NOETOKO  DENGAN METODE DISKUSI P...
PENINGKATAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS IV SDK NOETOKO DENGAN METODE DISKUSI P...
etto kono
 
LAPORAN PRAKTEK PEMBELAJARAN BERWAWASAN KEMASYARAKATAN TINGKAT KEAKSARAAN DAS...
LAPORAN PRAKTEK PEMBELAJARAN BERWAWASAN KEMASYARAKATAN TINGKAT KEAKSARAAN DAS...LAPORAN PRAKTEK PEMBELAJARAN BERWAWASAN KEMASYARAKATAN TINGKAT KEAKSARAAN DAS...
LAPORAN PRAKTEK PEMBELAJARAN BERWAWASAN KEMASYARAKATAN TINGKAT KEAKSARAAN DAS...
etto kono
 
Makalah tenun ikat ntt
Makalah tenun ikat nttMakalah tenun ikat ntt
Makalah tenun ikat ntt
etto kono
 
Tarian dan alat musik ntt
Tarian dan alat musik nttTarian dan alat musik ntt
Tarian dan alat musik ntt
etto kono
 
Rumah adat di ntt
Rumah adat di nttRumah adat di ntt
Rumah adat di ntt
etto kono
 
Alat musik ntt
Alat musik nttAlat musik ntt
Alat musik ntt
etto kono
 
PROPOSAL PENELITIAN UNDANA
PROPOSAL PENELITIAN UNDANAPROPOSAL PENELITIAN UNDANA
PROPOSAL PENELITIAN UNDANA
etto kono
 
PROPOSAL PENELITIAN TINDAKAN KELAS UNDANA
PROPOSAL PENELITIAN TINDAKAN KELAS UNDANAPROPOSAL PENELITIAN TINDAKAN KELAS UNDANA
PROPOSAL PENELITIAN TINDAKAN KELAS UNDANA
etto kono
 
Proposal save
Proposal saveProposal save
Proposal save
etto kono
 
Proposal penelitian
Proposal penelitianProposal penelitian
Proposal penelitian
etto kono
 
Skripsi PENGARUH EVALUASI PILIHAN GANDA TERHADAP MENTAL BELAJAR SISWA
Skripsi PENGARUH EVALUASI PILIHAN GANDA TERHADAP MENTAL BELAJAR SISWA Skripsi PENGARUH EVALUASI PILIHAN GANDA TERHADAP MENTAL BELAJAR SISWA
Skripsi PENGARUH EVALUASI PILIHAN GANDA TERHADAP MENTAL BELAJAR SISWA
etto kono
 
makalah organisasi pergerakan di indonesia
makalah organisasi pergerakan di indonesiamakalah organisasi pergerakan di indonesia
makalah organisasi pergerakan di indonesia
etto kono
 
Pengertian penyakit menular seksual.doc
Pengertian penyakit menular seksual.docPengertian penyakit menular seksual.doc
Pengertian penyakit menular seksual.doc
etto kono
 
Makalah metode pembelajaran pkn sd
                Makalah metode pembelajaran pkn sd                Makalah metode pembelajaran pkn sd
Makalah metode pembelajaran pkn sdetto kono
 
Makalah kenakalan remaja
Makalah kenakalan remajaMakalah kenakalan remaja
Makalah kenakalan remaja
etto kono
 
Makalah sapi
Makalah sapiMakalah sapi
Makalah sapi
etto kono
 

More from etto kono (18)

Laporan sertifikasi margareta g.bano
Laporan sertifikasi margareta g.banoLaporan sertifikasi margareta g.bano
Laporan sertifikasi margareta g.bano
 
Biografi ki hajar dewantara
Biografi ki hajar dewantaraBiografi ki hajar dewantara
Biografi ki hajar dewantara
 
PENINGKATAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS IV SDK NOETOKO DENGAN METODE DISKUSI P...
PENINGKATAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS IV SDK NOETOKO  DENGAN METODE DISKUSI P...PENINGKATAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS IV SDK NOETOKO  DENGAN METODE DISKUSI P...
PENINGKATAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS IV SDK NOETOKO DENGAN METODE DISKUSI P...
 
LAPORAN PRAKTEK PEMBELAJARAN BERWAWASAN KEMASYARAKATAN TINGKAT KEAKSARAAN DAS...
LAPORAN PRAKTEK PEMBELAJARAN BERWAWASAN KEMASYARAKATAN TINGKAT KEAKSARAAN DAS...LAPORAN PRAKTEK PEMBELAJARAN BERWAWASAN KEMASYARAKATAN TINGKAT KEAKSARAAN DAS...
LAPORAN PRAKTEK PEMBELAJARAN BERWAWASAN KEMASYARAKATAN TINGKAT KEAKSARAAN DAS...
 
Makalah tenun ikat ntt
Makalah tenun ikat nttMakalah tenun ikat ntt
Makalah tenun ikat ntt
 
Tarian dan alat musik ntt
Tarian dan alat musik nttTarian dan alat musik ntt
Tarian dan alat musik ntt
 
Rumah adat di ntt
Rumah adat di nttRumah adat di ntt
Rumah adat di ntt
 
Alat musik ntt
Alat musik nttAlat musik ntt
Alat musik ntt
 
PROPOSAL PENELITIAN UNDANA
PROPOSAL PENELITIAN UNDANAPROPOSAL PENELITIAN UNDANA
PROPOSAL PENELITIAN UNDANA
 
PROPOSAL PENELITIAN TINDAKAN KELAS UNDANA
PROPOSAL PENELITIAN TINDAKAN KELAS UNDANAPROPOSAL PENELITIAN TINDAKAN KELAS UNDANA
PROPOSAL PENELITIAN TINDAKAN KELAS UNDANA
 
Proposal save
Proposal saveProposal save
Proposal save
 
Proposal penelitian
Proposal penelitianProposal penelitian
Proposal penelitian
 
Skripsi PENGARUH EVALUASI PILIHAN GANDA TERHADAP MENTAL BELAJAR SISWA
Skripsi PENGARUH EVALUASI PILIHAN GANDA TERHADAP MENTAL BELAJAR SISWA Skripsi PENGARUH EVALUASI PILIHAN GANDA TERHADAP MENTAL BELAJAR SISWA
Skripsi PENGARUH EVALUASI PILIHAN GANDA TERHADAP MENTAL BELAJAR SISWA
 
makalah organisasi pergerakan di indonesia
makalah organisasi pergerakan di indonesiamakalah organisasi pergerakan di indonesia
makalah organisasi pergerakan di indonesia
 
Pengertian penyakit menular seksual.doc
Pengertian penyakit menular seksual.docPengertian penyakit menular seksual.doc
Pengertian penyakit menular seksual.doc
 
Makalah metode pembelajaran pkn sd
                Makalah metode pembelajaran pkn sd                Makalah metode pembelajaran pkn sd
Makalah metode pembelajaran pkn sd
 
Makalah kenakalan remaja
Makalah kenakalan remajaMakalah kenakalan remaja
Makalah kenakalan remaja
 
Makalah sapi
Makalah sapiMakalah sapi
Makalah sapi
 

Recently uploaded

EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdfEVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
Rismawati408268
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
agusmulyadi08
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
gloriosaesy
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
ozijaya
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
rohman85
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
junarpudin36
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
muhammadRifai732845
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
irawan1978
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
smp4prg
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
ferrydmn1999
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
mohfedri24
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
astridamalia20
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
TEDYHARTO1
 
AKSI NYATA TAHAP PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK JENJANG SD USIA 6-12 TAHUN.pptx
AKSI NYATA TAHAP PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK JENJANG SD USIA 6-12 TAHUN.pptxAKSI NYATA TAHAP PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK JENJANG SD USIA 6-12 TAHUN.pptx
AKSI NYATA TAHAP PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK JENJANG SD USIA 6-12 TAHUN.pptx
adelsimanjuntak
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
agusmulyadi08
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
MirnasariMutmainna1
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
widyakusuma99
 

Recently uploaded (20)

EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdfEVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
 
AKSI NYATA TAHAP PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK JENJANG SD USIA 6-12 TAHUN.pptx
AKSI NYATA TAHAP PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK JENJANG SD USIA 6-12 TAHUN.pptxAKSI NYATA TAHAP PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK JENJANG SD USIA 6-12 TAHUN.pptx
AKSI NYATA TAHAP PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK JENJANG SD USIA 6-12 TAHUN.pptx
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
 

Tugas mandiri

  • 1. 1 LAPORAN TUGAS MANDIRI DIKLAT BERJENJANG TINGKAT DASAR MARIA K. KONO LAKE NAMA TRAINER PROVIDER : ALAMAT PROVIDER : TANGGAL PELAKSANAAN DIKLAT : TANGGAL PELAKSANAAN TUGAS MANDIRI : TEMPAT PELAKSANAAN TUGAS MANDIRI : ALAMAT TEMPAT TUGAS MANDIRI :
  • 2. 2 DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL ....................................................................................... 1 Lembar pengesahan .................................................................................... 2 Daftar Isi ......................................................................................................... 3 Kata Pengantar ............................................................................................. 4 BAB I PENDAHULUAN ............................................................................ 5 1.1Latar Belakang .......................................................................... 5 1.2Alasan Mengikuti Diklat............................................................ 5 1.3Kesan dan Hal-hal Positif yang didapat saat mengikuti diklat ............................................................................................ 6 BAB II Proses pelaksanaan tugas mandiri .............................................. 9 2.1 Persiapan ................................................................................. 9 2.2 Pelaksanaan penulisan laporan ............................................ 9 Penyelesaian masalah BAB III Penutup ............................................................................................ 18 5.1 Harapan dimasa depan terkait peningkatan mutu kompetensi diri sebagai guru PAUD........................................................... 18 LAMPIRAN-LAMPIRAN  Jadwal pelaksanaan tugas mandiri  Format-format dan laporan tugas mandiri  Dokumentasi
  • 3. 3 KATA PENGANTAR Puji syukur Kita panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa, karena atas rahmat dan karunia-Nya saya dapat menjalankan tugas mandiri di kelas dasar berjenjang di TK Satap Kuatnana II dengan lancar dan lebih berkompeten. Diklat Dasar Berjenjang ini membukakan pintu ilmu bagi saya sebagai guru PAUD untuk mendidik anak-anak dirumah maupun di sekolah.Dengan adanya Diklat Dasar Berjenjang ini sangat menambah pengetahuan, wawasan dan menjadikan saya ingin lebih maju, lebih semangat mengajari PAUD dengan kegiatan pembelajaran yang menyenangkan, yang tidak merampas dunia anak-anak.Karena dunia anak-anak identik dengan aktifitas bermain. Untuk menciptakan suasana bermain sambil belajar yang menyenangkan diperlukan adanya suatu kegiatan menarik seperti yang telah diajarkan atau dilatih di Diklat Dasar Berjenjang ini. Mudah-mudahan dengan adanya Diklat Dasar Berjenjang ini dari semua materi yang diberikan dapat di serap dan dipergunakan oleh saya dalam mendidik anak-anak disekolah, supaya menjadi anak-anak yang sehat, cerdas, kreatif dan berakhlak mulia. Akhir kata semoga laporan tugas mandiri ini dapat dimengerti dan hasilnya memuaskan. Penyusun Maria Angelika Suni,S.Pd
  • 4. 4 BAB I PENDAHULUAN A. LATAR BELAKANG Anak usia dini merupakan masa emas perkembangan, pada masa itu terjadi lonjakan luar biasa pada perkembangan anak yang tidak terjadi pada periode berikutnya. Untuk melanjutkan potensi perkembangan tersebut, setiap anak membutuhkan asupan gizi seimbang, perlindungan kesehatan, asuhan penuh kasih sayang dan rangsangan pendidikan yang sesuai dengan tahap perkembangan dan kemampuan masing- masing anak. Pemberian rangsangan pendidikan dapat dilakukan sejak lahir, bahkan sejak anak masih dalam kandungan. Rangsangan pendidikan ini hendaknya dilakukan secara bertahap, berulang, konsisten, dan tuntas, sehingga memiliki daya ubah (manfaat) bagi anak. Menurut Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional pasal 1 ayat 1, menyatakan bahwa Pendidikan adalah usaha sadar dan terencana untuk mewujudkan suasana belajar dan proses pembelajaran agar peserta didik secara aktif mengembangkan potensi dirinya untuk memiliki kekuatan spiritual keagamaan, pengemndalian diri, kecerdasan, akhlak mulia, serta keterampilan yang diperlukan dirinya, masyarakat, bangsa dan negara. B. Alasan Mengikuti Diklat Untuk meningkatkan pengetahuan tentang pembelajaran K13 PAUD dan pendekatan bermain sebagai metode pembelajaran terbaik bagi anak-anak misalnya bagaimana meningkatkan pengetahuan dalam mengembangkan rencana pembelajaran dan
  • 5. 5 evaluasi atau penilaian harian dan juga komunikasi yang melibatkan anak-anak di semua bidang permainan. C. Kesan - Dengan mengikuti diklat dasar k-13 menambah pengetahuan dan wawasan bagi pendidik PAUD dalam mengajar anak didiknya sesuai yang diharapakan dengan indicator perkembangan anak. - Meningkatkan keterampilan pendidik, menjadikan pendidik lebih kreatif dalam membuat perencanaan pembelajaran dan pembuatan APE serta meningkatkan kualitas dan kompetensi pendidik paud dalam memahami karakteristik anak berkebutuhan khusus - Melengkapi administrasi misalnya adanya satuan kegiatan tahunan dan jaringan tema memahami dan membuat RPPH, penilaian, catatan anekdot dan pembuatan APE.
  • 6. 6 BAB II PELAKSANAAN A. WAKTU PELAKSANAAN 1. Pelaksanaan diklat dasar dimulai pada tanggal 22 S/d 26 Oktober 2017. 2. Pelaksanaan tugas mandiri dimulai pada tanggal 01 November s/d 25 November
  • 7. 7 BAB II PENUTUP 5.1 KESIMPULAN Diklat Berjenjang Tingkat Dasar ini memper dalam pengetahuan, memantapkan sikap dan meningkatkan keterampilan peserta Diklat sesuai ruang lingkup penugasannya, dapat memahami pembuatan RKH, dapat mengevaluasi anak sesuai aspek perkembangannya, dapat meningkatkan kualitas pendidik paud, dapat mengimplementasikan etika dan karakter pendidik paud, dapat meningkatkan kemampuan pendidik dalam mengelola kegiatan bermain dan belajar. Pelaksanaan Diklat Berjenjang Tingkat Dasar yang akhirnya ditugaskan untuk membuat tugas mandiri ini dapat disimpulkan dengan berbagai macam hasil yang diperoleh diantaranya dapat menata dan mengatur tempat main untuk anak, mengetahui pembelajaran yang menyenangkan, menjadikan guru menjadi lebih kreatif, berdisiplin waktu. Akhir kata saya ucapkan terima kasih kepada Humpaudi yang telah membimbing saya dalam pembuatan tugas mandiri ini sehingga dapat tersusun dan saya akui akan kekurangannya. Mudah-mudahan dapat dimengerti dan dipahami akan isi tugas mandiri ini. 5.2 SARAN Akhir kata dari susunan tugas mandiri ini ada saran saya diantaranya: a. Adanya pembinaan lebih lanjut peserta diklat dasar pada lembaga yang bersangkutan atau monitoring pada administrasi PAUD. b. Adanya pelatihan Diklat lanjutan secara gratis. c. Adanya pengakuan terhadap sertifikat sebagai dasar untuk mendapatkan kompetensi.
  • 8. 8 DAFTAR PUSTAKA Fridani, lara; Wulan, Sri; Pujiastuti, Sri Indah. 2008. Evaluasi Perkembangan Anak Usia Dini Jakarta: Universitas Terbuka Musfiroh, Tadkiroatun. 2008. Pengembangan Kecerdasan Majemuk. Jakarta: Universitas Terbuka Gunarti, Winda; Suryani, Lilis; Muis, Azizah. 2008. Metode Pengembangan Perilaku dan Kemampuan Dasar Anak Usia Dini Jakarta: Universitas Terbuka Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 20 Tahun 2003. Tentang Sistem Pendidikan Nasional Jakarta: BP. Dharma Bhakti Wijana, Widarmi D dkk. 2008. Kurikulum Pendidikan Anak Usia Dini. Jakarta: Universitas Terbuka Djamarah, Syaiful Bachri. 1997. Strategi Belajar Mengejar. Jakarta: Rineke Cipta. Prawiradilaga, Dewi Salma. 2007. Prinsip Disain Pembelajaran. Jakarta: Kencana Permada Media Group. Seefeldt, Carol &Barbara A .Wasik. 2008. Pendidikan Anak Usia Dini. Jakarta: PT. Indeks.