SlideShare a Scribd company logo
Modul ke:
Fakultas
Program Studi
SISTEM INFORMASI
MANAJEMEN
Bisnis Elektronik dan Kerjasama Global
Dosen Pengampu:
Prof. Dr. Hapzi Ali, Ir, MM, CMA, MPM
Disusun Oleh:
Arsy Mustari (43117010259)
Aldi Rochmana (43118010169)
Adrian Firdaus (43118010298)
Rizka Handayani (43118010430)
2FEB
Manajemen
Kelompok ke :
Proses Bisnis dan Sistem
Informasi
Bisnis Proses adalah suatu kumpulan pekerjaan yang
saling terkait untuk menyelesaikan suatu masalah
tertentu. Suatu proses bisnis dapat dipecah menjadi
beberapa subproses yang masing-masing memiliki
atribut sendiri tapi juga berkontribusi untuk
mencapai tujuan dari superprosesnya. Analisis proses
bisnis umumnya melibatkan pemetaan proses dan
subproses di dalamnya hingga tingkatan aktivitas
atau kegiatan. Banyak definisi yang telah dijabarkan
oleh para ahli manajemen mengenai proses bisnis.
Proses Bisnis yang terkait dengan wilayah
fungsional tertentu :
Wilayah
Fungsional
Proses Bisnis
Manufaktur dan
Produksi
• Menggabungkan
Produk
• Mengecek Kualitas
• Membuat Tagihan
Bahan Baku
Penjualan dan
Pemasaran
• Mengenali
Pelanggan
• Membuat
Pelanggan sadar
akan produk
• Menjual Produk
Keuangan dan
Akutansi
SDM
• Membayar Kreditor
• Membuat Kelaporan
Keuangan
• Mengelola Kas
• Mempekerjakan
Pelanggan
• Mengevaluasi
Kinerja Karyawan
• Melibatkan
Karyawan
Sistem informasi adalah suatu sistem di
dalam suatu organisasi yang
mempertemukan kebutuhan pengolahan
transaksi harian yang mendukung fungsi
operasi organisasi yang bersifat manajerial
dengan kegiatan strategi dari suatu organisasi
untuk dapat menyediakan kepada pihak luar
tertentu dengan laporan-laporan yang
diperlukan (Tata Sutabri, 2004).
Sistem Informasi Bisnis terdiri dari 2 bagian
SISTEM FUNGSIONAL
TIDAK ADA SISTEM
INFORMASI TUNGGAL
Jenis Sistem Informasi
Sistem Informasi
Manajemen
Sistem Informasi
Akutansi
Sistem Informasi
Keuangan
Sistem Informasi
Manufaktur
Sistem Informasi SDA
Sistem Informasi
Pemasaran
Sistem Informasi
Eksekutif
Kolaborasi dan Jejaring Sosial
Definisi Kolaborasi dan Bisnis Jejaring Sosial
• Kolaborasi (collaboration) merupakan suatu proses partisipasi yang
melibatkan beberapa orang atau sekelompok organisasi untuk bekerja
sama untuk mencapai tujuan organisasi, atau lebih singkatnya bekerja
sama dengan orang lain untuk mencapai tujuan bersama yang jelas.
• Bisnis Jejaring Sosial (sosial bussines) adalah bagaimana menjual
barang atau jasa kepada pembeli atau konsumen dengan
menggunakan platform jejaring sosial yaitu seperti facebook, twitter,
youtube, instagram, dan perangkat media sosial lainya yang terdapat
dalam perusahaan untuk saling berhubungan dengan karyawan,
pelanggan dan pemasok
PERANGKAT DAN TEKNOLOGI UNTUK
KOLABORASI DAN BISNIS JEJARING SOSIAL
SUREL WIKI
VIRTUAL
WOLRDS
Platform Kolaborasi dan Bisnis
Jejaring Sosial
Fungsi Sistem informasi dalam
bisnis
• Menjaga keamanan data dan informasi perusahaan agar
tidak mudah diretas dan dihack
• Membantu mempermudah perusahaan dalam membuat
laporan perusahaan
• Masyarakat umum bisa mengetahui seberapa baik dan
seberapa makmurnya sebuah perusahaan
• Sistem informasi juga dapat membantu masyarakat umum
mengetahui kelemahan dan juga kelebihan dari suatu
perusahaan, serta spesialisasi yang dimiliki oleh
perusahaan
Kasus: Mengendalikan Procter & Gamble
melalui decision cockpits Hal.55-57
Kasus
Procter & Gamble adalah perusahaan penyedia barang
kebutuhan konsumsi terbesar didunia dengan 127.000
karyawan di 180 negara, 300 merek, & pendapatan $ 82
miliar pada tahun 2011. P&G biasanya menempati peringkat
atas sebagai “perusahaan yang paling dikagumi” berkat
kemampuan dalam menciptakan, memasarkan, dan menjual,
sebagian besar produk konsumsi terkenal. Faktor utama
kesuksesan P&G adalah teknologi informasinya yang kuat
serta keinginan kuat mengejar inovasi teknologi informasi
yang baru untuk memelihara keunggulan kompetitif di
bidang industrinya. P&G telah mendigitalisasi keseluruhan
proses bisnisnya, memangkas biaya pada area bisnis yang
lain, membangun sistem pakar analisis, dan mengerjakan
solusi analisis baru seperti Business Sufficiency, Business
Sphere, dan Decision Cockpit.
Dengan pengimplementasian Business Sufficiency, Business
Sphere, dan Desicion Cockpit, masalah-masalah manajemen,
organisasi dan teknologi apa saja yang dipecahkan?
Masalah-masalah yang harus dipecahkan antara lain yaitu dibutuhkannya
manajemen yang ahli, yang memiliki kemampuan untuk dapat mengikuti
keadaan pasar saat ini. Seperti pada Business Suficiency, manajemen
dituntut untuk menggunakan teknologi untuk meramal pangsa pasar
P&G serta matriks kinerja penting dengan serangkaian model analisis
sehingga untuk melakukannya tentu dibutuhkan seseorang yang ahli
serta teknologi dan program terbaru. Pada Business Sphere, manajer
dituntut untuk selalu mengawasi layar yang menampilkan data
penjualan, pangsa pasar, serta algoritma dan analisis keseluruhan data
dari seluruh wilayah yang ada di dunia juga mmebutuhkan tenaga ahli
dan teknologi terbaru. Sedangkan untuk Decision Cockpit karyawan juga
dituntut untuk mengetahui dan memahami sistem tersebut agar dapat
mengetahui tentang keadaan pasar masyarakat.
Bagaimana perangkat pendukung pengambilan keputusan
mengubah cara perusahaan menjalankan bisnis? seberapa
efektif perangkat tersebut? mengapa iya atau tidak?
Pada awalnya perusahaan P&G dalam melakukan pengambilan keputusan dengan model
lama dimana perusahaan menampilkan laporan yang diinginkan orang, menerima data,
kemudian mengirim informasi tersebut beberapa hari atau minggu kemudian kepada para
pengambil keputusan penting. Selanjutnya, karena dirasa kurang efektif akhirnya
perusahaan membuat keseluruhan proses bisnisnya menjadi digital dan membangun sistem
pakar analisis dan mengerjakan analisis baru seperti Business Sufficiency, Business Sphere,
dan Decision Cockpits.
Alat pengambilan keputusan ini membantu manajer dan karyawan untuk membuat
keputusan yang lebih cepat dan lebih baik. Ini juga mengurangi kerumitan yang terlibat
dalam menghasilkan laporan statistik serta pengurangan biaya dari pemeliharaan satu set
data standar di seluruh perusahaan, bukan duplikat, data redundansi. Sistem ini juga
memungkinkan pengiriman pesan dan video yang lebih baik untuk membuat keputusan dan
memungkinkan untuk lebih mengantisipasi peristiwa masa depan yang mempengaruhi
bisnis dan lebih cepat menanggapi rangsangan pasar.
Bagaimana hubungan sistem-sistem ini dengan strategi bisnis
yang dijalankan P&G?
Sistem ini mengarahkan P&G untuk mencapai strategi bisnis dengan
beralih ke digitalisasi proses dari ujung ke ujung dan perubahan mendasar
cara mengumpulkan laporan, dan melewati batas data. Ini juga membantu
memangkas biaya dari area bisnis lainnya.
Sistem pengambilan keputusan ini tentunya dapat memberikan
kemudahan manajemen dan eksekutif dalam pengambilan keputusan yang
lebih cepat dan lebih baik. Keuntungan disamping pengambilan keputusan
yang lebih cepat dan lebih baik dari sebelumnya, sistem ini juga
mengurangi kerumitan terkait penyusunan laporan statistik dan
penghematan biaya pemeliharaan data terstandarisasi pada seluruh
perusahaan untuk menghindari kesalahan duplikasi dan penggandaan data.
Terima Kasih
Daftar Pustaka
• E-book "Kenneth_C.Laudon,Jane_P_.Laudon_-
_Management_Information_Sysrem_13th_Edition_"
• https://www.slideshare.net/AdityaTroJhan/chapter-2-global-e-business-and-
collaboration-138351804
• https://adityaputra813266362.wordpress.com/2017/12/10/chapter-2-sistem-
informasi-manajemen/
• https://trysutriani.blogspot.com/2019/02/bisnis-elektronik-dan-kerjasama-
global.html

More Related Content

What's hot

Kompilasi tugas sm; mawardi janitra
Kompilasi tugas sm; mawardi janitraKompilasi tugas sm; mawardi janitra
Kompilasi tugas sm; mawardi janitra
Mawardi Janitra
 
Tugas sim, yolanda sibuea (43218110037), yananto mihadi putra se,. m.si, peng...
Tugas sim, yolanda sibuea (43218110037), yananto mihadi putra se,. m.si, peng...Tugas sim, yolanda sibuea (43218110037), yananto mihadi putra se,. m.si, peng...
Tugas sim, yolanda sibuea (43218110037), yananto mihadi putra se,. m.si, peng...
YolandaSibuea
 
Sistem informasi manajemen
Sistem informasi manajemenSistem informasi manajemen
Sistem informasi manajemen
nisaharunn
 
Artikel literature review manajemen proyek analisis sistem perusahaan,sistem ...
Artikel literature review manajemen proyek analisis sistem perusahaan,sistem ...Artikel literature review manajemen proyek analisis sistem perusahaan,sistem ...
Artikel literature review manajemen proyek analisis sistem perusahaan,sistem ...
WijayaKesuma3
 
Kelompok 10 mpb tugas 10_analisis implementasi entreprise information system ...
Kelompok 10 mpb tugas 10_analisis implementasi entreprise information system ...Kelompok 10 mpb tugas 10_analisis implementasi entreprise information system ...
Kelompok 10 mpb tugas 10_analisis implementasi entreprise information system ...
giatamaistian1
 
SI & PI, Priscilla M. Adeline K., Hapzi Ali, Sistem Informasi Bagi Organisasi...
SI & PI, Priscilla M. Adeline K., Hapzi Ali, Sistem Informasi Bagi Organisasi...SI & PI, Priscilla M. Adeline K., Hapzi Ali, Sistem Informasi Bagi Organisasi...
SI & PI, Priscilla M. Adeline K., Hapzi Ali, Sistem Informasi Bagi Organisasi...
Priscilla Maria Adeline Kristianto
 
Artikel ilmiah membangun sistem informasi
Artikel ilmiah membangun sistem informasiArtikel ilmiah membangun sistem informasi
Artikel ilmiah membangun sistem informasi
MilaAryanti1
 
MEMBANGUN SISTEM INFORMASI UNTUK PERUBAHAN MODEL BISNIS DAN DIGITALISASI PERU...
MEMBANGUN SISTEM INFORMASI UNTUK PERUBAHAN MODEL BISNIS DAN DIGITALISASI PERU...MEMBANGUN SISTEM INFORMASI UNTUK PERUBAHAN MODEL BISNIS DAN DIGITALISASI PERU...
MEMBANGUN SISTEM INFORMASI UNTUK PERUBAHAN MODEL BISNIS DAN DIGITALISASI PERU...
SitiAisyahMaudina
 
Sistem Informasi Manajemen
Sistem Informasi ManajemenSistem Informasi Manajemen
Sistem Informasi Manajemen
Azharan Dhani
 
MEMBANGUN SISTEM INFORMASI UNTUK PERUBAHAN MODEL BISNIS DAN DIGITALISASI PERU...
MEMBANGUN SISTEM INFORMASI UNTUK PERUBAHAN MODEL BISNIS DAN DIGITALISASI PERU...MEMBANGUN SISTEM INFORMASI UNTUK PERUBAHAN MODEL BISNIS DAN DIGITALISASI PERU...
MEMBANGUN SISTEM INFORMASI UNTUK PERUBAHAN MODEL BISNIS DAN DIGITALISASI PERU...
AyuEndahLestari
 
SISTEM INFORMASI UNTUK KEUNGGULAN KOMPETITIF
SISTEM INFORMASI UNTUK KEUNGGULAN KOMPETITIFSISTEM INFORMASI UNTUK KEUNGGULAN KOMPETITIF
SISTEM INFORMASI UNTUK KEUNGGULAN KOMPETITIF
Al Putri Oktavia
 
Chapter 2
Chapter 2Chapter 2
Chapter 2
Hasunah
 
SIM-11_pdf
SIM-11_pdfSIM-11_pdf
SIM-11_pdf
Yoyo Sudaryo
 
SIM-07_pdf
SIM-07_pdfSIM-07_pdf
SIM-07_pdf
Yoyo Sudaryo
 

What's hot (15)

Kompilasi tugas sm; mawardi janitra
Kompilasi tugas sm; mawardi janitraKompilasi tugas sm; mawardi janitra
Kompilasi tugas sm; mawardi janitra
 
Tugas sim, yolanda sibuea (43218110037), yananto mihadi putra se,. m.si, peng...
Tugas sim, yolanda sibuea (43218110037), yananto mihadi putra se,. m.si, peng...Tugas sim, yolanda sibuea (43218110037), yananto mihadi putra se,. m.si, peng...
Tugas sim, yolanda sibuea (43218110037), yananto mihadi putra se,. m.si, peng...
 
Sistem informasi manajemen
Sistem informasi manajemenSistem informasi manajemen
Sistem informasi manajemen
 
Artikel literature review manajemen proyek analisis sistem perusahaan,sistem ...
Artikel literature review manajemen proyek analisis sistem perusahaan,sistem ...Artikel literature review manajemen proyek analisis sistem perusahaan,sistem ...
Artikel literature review manajemen proyek analisis sistem perusahaan,sistem ...
 
Bab 2. SI
Bab 2. SIBab 2. SI
Bab 2. SI
 
Kelompok 10 mpb tugas 10_analisis implementasi entreprise information system ...
Kelompok 10 mpb tugas 10_analisis implementasi entreprise information system ...Kelompok 10 mpb tugas 10_analisis implementasi entreprise information system ...
Kelompok 10 mpb tugas 10_analisis implementasi entreprise information system ...
 
SI & PI, Priscilla M. Adeline K., Hapzi Ali, Sistem Informasi Bagi Organisasi...
SI & PI, Priscilla M. Adeline K., Hapzi Ali, Sistem Informasi Bagi Organisasi...SI & PI, Priscilla M. Adeline K., Hapzi Ali, Sistem Informasi Bagi Organisasi...
SI & PI, Priscilla M. Adeline K., Hapzi Ali, Sistem Informasi Bagi Organisasi...
 
Artikel ilmiah membangun sistem informasi
Artikel ilmiah membangun sistem informasiArtikel ilmiah membangun sistem informasi
Artikel ilmiah membangun sistem informasi
 
MEMBANGUN SISTEM INFORMASI UNTUK PERUBAHAN MODEL BISNIS DAN DIGITALISASI PERU...
MEMBANGUN SISTEM INFORMASI UNTUK PERUBAHAN MODEL BISNIS DAN DIGITALISASI PERU...MEMBANGUN SISTEM INFORMASI UNTUK PERUBAHAN MODEL BISNIS DAN DIGITALISASI PERU...
MEMBANGUN SISTEM INFORMASI UNTUK PERUBAHAN MODEL BISNIS DAN DIGITALISASI PERU...
 
Sistem Informasi Manajemen
Sistem Informasi ManajemenSistem Informasi Manajemen
Sistem Informasi Manajemen
 
MEMBANGUN SISTEM INFORMASI UNTUK PERUBAHAN MODEL BISNIS DAN DIGITALISASI PERU...
MEMBANGUN SISTEM INFORMASI UNTUK PERUBAHAN MODEL BISNIS DAN DIGITALISASI PERU...MEMBANGUN SISTEM INFORMASI UNTUK PERUBAHAN MODEL BISNIS DAN DIGITALISASI PERU...
MEMBANGUN SISTEM INFORMASI UNTUK PERUBAHAN MODEL BISNIS DAN DIGITALISASI PERU...
 
SISTEM INFORMASI UNTUK KEUNGGULAN KOMPETITIF
SISTEM INFORMASI UNTUK KEUNGGULAN KOMPETITIFSISTEM INFORMASI UNTUK KEUNGGULAN KOMPETITIF
SISTEM INFORMASI UNTUK KEUNGGULAN KOMPETITIF
 
Chapter 2
Chapter 2Chapter 2
Chapter 2
 
SIM-11_pdf
SIM-11_pdfSIM-11_pdf
SIM-11_pdf
 
SIM-07_pdf
SIM-07_pdfSIM-07_pdf
SIM-07_pdf
 

Similar to Tugas besar 1 ppt sim - kelompok 2 (1)

eBisnis untuk pemula dan pertemuan awal.ppt
eBisnis untuk pemula dan pertemuan awal.ppteBisnis untuk pemula dan pertemuan awal.ppt
eBisnis untuk pemula dan pertemuan awal.ppt
DaraAOi
 
SIM 1, rhosida desarti, prof. dr. hapzi ali, cma,sistem informasi untuk keung...
SIM 1, rhosida desarti, prof. dr. hapzi ali, cma,sistem informasi untuk keung...SIM 1, rhosida desarti, prof. dr. hapzi ali, cma,sistem informasi untuk keung...
SIM 1, rhosida desarti, prof. dr. hapzi ali, cma,sistem informasi untuk keung...
rhosidadesarti
 
Sim,alya zulfa oktaviana putri, hapzi ali,Sistem Informasi Untuk Keunggulan B...
Sim,alya zulfa oktaviana putri, hapzi ali,Sistem Informasi Untuk Keunggulan B...Sim,alya zulfa oktaviana putri, hapzi ali,Sistem Informasi Untuk Keunggulan B...
Sim,alya zulfa oktaviana putri, hapzi ali,Sistem Informasi Untuk Keunggulan B...
Alya Zulfa Oktaviana Putri
 
Daya Saing Bisnis Elektronik Global dan Kolaborasi Teknologi dengan E-Commerc...
Daya Saing Bisnis Elektronik Global dan Kolaborasi Teknologi dengan E-Commerc...Daya Saing Bisnis Elektronik Global dan Kolaborasi Teknologi dengan E-Commerc...
Daya Saing Bisnis Elektronik Global dan Kolaborasi Teknologi dengan E-Commerc...
AyuEndahLestari
 
Sim, nurul putri pebriani, hapzi ali, implementasi sistem informasi pada pt. ...
Sim, nurul putri pebriani, hapzi ali, implementasi sistem informasi pada pt. ...Sim, nurul putri pebriani, hapzi ali, implementasi sistem informasi pada pt. ...
Sim, nurul putri pebriani, hapzi ali, implementasi sistem informasi pada pt. ...
nrlputri26
 
Sistem Informasi Manajemen
Sistem Informasi ManajemenSistem Informasi Manajemen
Sistem Informasi Manajemen
Nurhalina
 
SI PT BENTOEL.pptx
SI PT BENTOEL.pptxSI PT BENTOEL.pptx
SI PT BENTOEL.pptx
AgustinusKismet
 
Tugas besar 1 sistem informasi manajemen kelompok 1
Tugas besar 1 sistem informasi manajemen kelompok 1Tugas besar 1 sistem informasi manajemen kelompok 1
Tugas besar 1 sistem informasi manajemen kelompok 1
biaggijulian
 
Tugas sim wirantika a- yananto mihadi putra, se, m.si- pemanfaatan sistem
Tugas sim  wirantika a- yananto mihadi putra, se, m.si- pemanfaatan sistemTugas sim  wirantika a- yananto mihadi putra, se, m.si- pemanfaatan sistem
Tugas sim wirantika a- yananto mihadi putra, se, m.si- pemanfaatan sistem
wirantikaanggraeni
 
Tinjauan Menyeluruh Atas Sistem Informasi Akuntansi PPT
Tinjauan Menyeluruh Atas Sistem Informasi Akuntansi PPTTinjauan Menyeluruh Atas Sistem Informasi Akuntansi PPT
Tinjauan Menyeluruh Atas Sistem Informasi Akuntansi PPT
Putri Yulia R
 
SISTEM INFORMASI MANAJEMEN
SISTEM INFORMASI MANAJEMENSISTEM INFORMASI MANAJEMEN
SISTEM INFORMASI MANAJEMEN
Faisal Akbar
 
Fauziah, hapzi ali, forum 5 minggu 7, aspek apek dalam sistem teknologi infor...
Fauziah, hapzi ali, forum 5 minggu 7, aspek apek dalam sistem teknologi infor...Fauziah, hapzi ali, forum 5 minggu 7, aspek apek dalam sistem teknologi infor...
Fauziah, hapzi ali, forum 5 minggu 7, aspek apek dalam sistem teknologi infor...
fauziah_fauziah
 
SIM - Ghabidar Ghali M Harara
SIM  -  Ghabidar Ghali M HararaSIM  -  Ghabidar Ghali M Harara
SIM - Ghabidar Ghali M Harara
Ghabidar Ghali
 
Sistem Informasi
Sistem InformasiSistem Informasi
Sistem Informasi
DefiraAinunShifa
 
Tugas Besar 1 Sistem Informasi Manajemen Kelompok 1
Tugas Besar 1 Sistem Informasi Manajemen Kelompok 1Tugas Besar 1 Sistem Informasi Manajemen Kelompok 1
Tugas Besar 1 Sistem Informasi Manajemen Kelompok 1
Frans Tumpal Hutagaol
 
Tb 1 sim ppt kelompok 1
Tb 1 sim ppt  kelompok 1Tb 1 sim ppt  kelompok 1
Tb 1 sim ppt kelompok 1
biaggijulian
 
TEKNOLOGI INFORMASI & BISNIS
TEKNOLOGI INFORMASI & BISNISTEKNOLOGI INFORMASI & BISNIS
TEKNOLOGI INFORMASI & BISNIS
Winata Syahdan
 
Sim, fajar muh triadi sakti, hapzi ali, penerapan sistem informasi pada aktiv...
Sim, fajar muh triadi sakti, hapzi ali, penerapan sistem informasi pada aktiv...Sim, fajar muh triadi sakti, hapzi ali, penerapan sistem informasi pada aktiv...
Sim, fajar muh triadi sakti, hapzi ali, penerapan sistem informasi pada aktiv...
Fajar Muh Triadi Sakti
 
Tugas SIM_ Septian Dwi Noorcahyo_Yananto Mihadi Putra S.E., M.Si., CMA_Inform...
Tugas SIM_ Septian Dwi Noorcahyo_Yananto Mihadi Putra S.E., M.Si., CMA_Inform...Tugas SIM_ Septian Dwi Noorcahyo_Yananto Mihadi Putra S.E., M.Si., CMA_Inform...
Tugas SIM_ Septian Dwi Noorcahyo_Yananto Mihadi Putra S.E., M.Si., CMA_Inform...
SeptianCahyo10
 
Sistem Informasi Manajemen
Sistem Informasi ManajemenSistem Informasi Manajemen
Sistem Informasi Manajemen
Azharan Dhani
 

Similar to Tugas besar 1 ppt sim - kelompok 2 (1) (20)

eBisnis untuk pemula dan pertemuan awal.ppt
eBisnis untuk pemula dan pertemuan awal.ppteBisnis untuk pemula dan pertemuan awal.ppt
eBisnis untuk pemula dan pertemuan awal.ppt
 
SIM 1, rhosida desarti, prof. dr. hapzi ali, cma,sistem informasi untuk keung...
SIM 1, rhosida desarti, prof. dr. hapzi ali, cma,sistem informasi untuk keung...SIM 1, rhosida desarti, prof. dr. hapzi ali, cma,sistem informasi untuk keung...
SIM 1, rhosida desarti, prof. dr. hapzi ali, cma,sistem informasi untuk keung...
 
Sim,alya zulfa oktaviana putri, hapzi ali,Sistem Informasi Untuk Keunggulan B...
Sim,alya zulfa oktaviana putri, hapzi ali,Sistem Informasi Untuk Keunggulan B...Sim,alya zulfa oktaviana putri, hapzi ali,Sistem Informasi Untuk Keunggulan B...
Sim,alya zulfa oktaviana putri, hapzi ali,Sistem Informasi Untuk Keunggulan B...
 
Daya Saing Bisnis Elektronik Global dan Kolaborasi Teknologi dengan E-Commerc...
Daya Saing Bisnis Elektronik Global dan Kolaborasi Teknologi dengan E-Commerc...Daya Saing Bisnis Elektronik Global dan Kolaborasi Teknologi dengan E-Commerc...
Daya Saing Bisnis Elektronik Global dan Kolaborasi Teknologi dengan E-Commerc...
 
Sim, nurul putri pebriani, hapzi ali, implementasi sistem informasi pada pt. ...
Sim, nurul putri pebriani, hapzi ali, implementasi sistem informasi pada pt. ...Sim, nurul putri pebriani, hapzi ali, implementasi sistem informasi pada pt. ...
Sim, nurul putri pebriani, hapzi ali, implementasi sistem informasi pada pt. ...
 
Sistem Informasi Manajemen
Sistem Informasi ManajemenSistem Informasi Manajemen
Sistem Informasi Manajemen
 
SI PT BENTOEL.pptx
SI PT BENTOEL.pptxSI PT BENTOEL.pptx
SI PT BENTOEL.pptx
 
Tugas besar 1 sistem informasi manajemen kelompok 1
Tugas besar 1 sistem informasi manajemen kelompok 1Tugas besar 1 sistem informasi manajemen kelompok 1
Tugas besar 1 sistem informasi manajemen kelompok 1
 
Tugas sim wirantika a- yananto mihadi putra, se, m.si- pemanfaatan sistem
Tugas sim  wirantika a- yananto mihadi putra, se, m.si- pemanfaatan sistemTugas sim  wirantika a- yananto mihadi putra, se, m.si- pemanfaatan sistem
Tugas sim wirantika a- yananto mihadi putra, se, m.si- pemanfaatan sistem
 
Tinjauan Menyeluruh Atas Sistem Informasi Akuntansi PPT
Tinjauan Menyeluruh Atas Sistem Informasi Akuntansi PPTTinjauan Menyeluruh Atas Sistem Informasi Akuntansi PPT
Tinjauan Menyeluruh Atas Sistem Informasi Akuntansi PPT
 
SISTEM INFORMASI MANAJEMEN
SISTEM INFORMASI MANAJEMENSISTEM INFORMASI MANAJEMEN
SISTEM INFORMASI MANAJEMEN
 
Fauziah, hapzi ali, forum 5 minggu 7, aspek apek dalam sistem teknologi infor...
Fauziah, hapzi ali, forum 5 minggu 7, aspek apek dalam sistem teknologi infor...Fauziah, hapzi ali, forum 5 minggu 7, aspek apek dalam sistem teknologi infor...
Fauziah, hapzi ali, forum 5 minggu 7, aspek apek dalam sistem teknologi infor...
 
SIM - Ghabidar Ghali M Harara
SIM  -  Ghabidar Ghali M HararaSIM  -  Ghabidar Ghali M Harara
SIM - Ghabidar Ghali M Harara
 
Sistem Informasi
Sistem InformasiSistem Informasi
Sistem Informasi
 
Tugas Besar 1 Sistem Informasi Manajemen Kelompok 1
Tugas Besar 1 Sistem Informasi Manajemen Kelompok 1Tugas Besar 1 Sistem Informasi Manajemen Kelompok 1
Tugas Besar 1 Sistem Informasi Manajemen Kelompok 1
 
Tb 1 sim ppt kelompok 1
Tb 1 sim ppt  kelompok 1Tb 1 sim ppt  kelompok 1
Tb 1 sim ppt kelompok 1
 
TEKNOLOGI INFORMASI & BISNIS
TEKNOLOGI INFORMASI & BISNISTEKNOLOGI INFORMASI & BISNIS
TEKNOLOGI INFORMASI & BISNIS
 
Sim, fajar muh triadi sakti, hapzi ali, penerapan sistem informasi pada aktiv...
Sim, fajar muh triadi sakti, hapzi ali, penerapan sistem informasi pada aktiv...Sim, fajar muh triadi sakti, hapzi ali, penerapan sistem informasi pada aktiv...
Sim, fajar muh triadi sakti, hapzi ali, penerapan sistem informasi pada aktiv...
 
Tugas SIM_ Septian Dwi Noorcahyo_Yananto Mihadi Putra S.E., M.Si., CMA_Inform...
Tugas SIM_ Septian Dwi Noorcahyo_Yananto Mihadi Putra S.E., M.Si., CMA_Inform...Tugas SIM_ Septian Dwi Noorcahyo_Yananto Mihadi Putra S.E., M.Si., CMA_Inform...
Tugas SIM_ Septian Dwi Noorcahyo_Yananto Mihadi Putra S.E., M.Si., CMA_Inform...
 
Sistem Informasi Manajemen
Sistem Informasi ManajemenSistem Informasi Manajemen
Sistem Informasi Manajemen
 

Tugas besar 1 ppt sim - kelompok 2 (1)

  • 1. Modul ke: Fakultas Program Studi SISTEM INFORMASI MANAJEMEN Bisnis Elektronik dan Kerjasama Global Dosen Pengampu: Prof. Dr. Hapzi Ali, Ir, MM, CMA, MPM Disusun Oleh: Arsy Mustari (43117010259) Aldi Rochmana (43118010169) Adrian Firdaus (43118010298) Rizka Handayani (43118010430) 2FEB Manajemen Kelompok ke :
  • 2.
  • 3. Proses Bisnis dan Sistem Informasi Bisnis Proses adalah suatu kumpulan pekerjaan yang saling terkait untuk menyelesaikan suatu masalah tertentu. Suatu proses bisnis dapat dipecah menjadi beberapa subproses yang masing-masing memiliki atribut sendiri tapi juga berkontribusi untuk mencapai tujuan dari superprosesnya. Analisis proses bisnis umumnya melibatkan pemetaan proses dan subproses di dalamnya hingga tingkatan aktivitas atau kegiatan. Banyak definisi yang telah dijabarkan oleh para ahli manajemen mengenai proses bisnis.
  • 4. Proses Bisnis yang terkait dengan wilayah fungsional tertentu : Wilayah Fungsional Proses Bisnis Manufaktur dan Produksi • Menggabungkan Produk • Mengecek Kualitas • Membuat Tagihan Bahan Baku Penjualan dan Pemasaran • Mengenali Pelanggan • Membuat Pelanggan sadar akan produk • Menjual Produk
  • 5. Keuangan dan Akutansi SDM • Membayar Kreditor • Membuat Kelaporan Keuangan • Mengelola Kas • Mempekerjakan Pelanggan • Mengevaluasi Kinerja Karyawan • Melibatkan Karyawan
  • 6. Sistem informasi adalah suatu sistem di dalam suatu organisasi yang mempertemukan kebutuhan pengolahan transaksi harian yang mendukung fungsi operasi organisasi yang bersifat manajerial dengan kegiatan strategi dari suatu organisasi untuk dapat menyediakan kepada pihak luar tertentu dengan laporan-laporan yang diperlukan (Tata Sutabri, 2004).
  • 7. Sistem Informasi Bisnis terdiri dari 2 bagian SISTEM FUNGSIONAL TIDAK ADA SISTEM INFORMASI TUNGGAL
  • 8. Jenis Sistem Informasi Sistem Informasi Manajemen Sistem Informasi Akutansi Sistem Informasi Keuangan Sistem Informasi Manufaktur Sistem Informasi SDA Sistem Informasi Pemasaran Sistem Informasi Eksekutif
  • 10. Definisi Kolaborasi dan Bisnis Jejaring Sosial • Kolaborasi (collaboration) merupakan suatu proses partisipasi yang melibatkan beberapa orang atau sekelompok organisasi untuk bekerja sama untuk mencapai tujuan organisasi, atau lebih singkatnya bekerja sama dengan orang lain untuk mencapai tujuan bersama yang jelas. • Bisnis Jejaring Sosial (sosial bussines) adalah bagaimana menjual barang atau jasa kepada pembeli atau konsumen dengan menggunakan platform jejaring sosial yaitu seperti facebook, twitter, youtube, instagram, dan perangkat media sosial lainya yang terdapat dalam perusahaan untuk saling berhubungan dengan karyawan, pelanggan dan pemasok
  • 11. PERANGKAT DAN TEKNOLOGI UNTUK KOLABORASI DAN BISNIS JEJARING SOSIAL SUREL WIKI VIRTUAL WOLRDS
  • 12. Platform Kolaborasi dan Bisnis Jejaring Sosial
  • 13. Fungsi Sistem informasi dalam bisnis • Menjaga keamanan data dan informasi perusahaan agar tidak mudah diretas dan dihack • Membantu mempermudah perusahaan dalam membuat laporan perusahaan • Masyarakat umum bisa mengetahui seberapa baik dan seberapa makmurnya sebuah perusahaan • Sistem informasi juga dapat membantu masyarakat umum mengetahui kelemahan dan juga kelebihan dari suatu perusahaan, serta spesialisasi yang dimiliki oleh perusahaan
  • 14. Kasus: Mengendalikan Procter & Gamble melalui decision cockpits Hal.55-57
  • 15. Kasus Procter & Gamble adalah perusahaan penyedia barang kebutuhan konsumsi terbesar didunia dengan 127.000 karyawan di 180 negara, 300 merek, & pendapatan $ 82 miliar pada tahun 2011. P&G biasanya menempati peringkat atas sebagai “perusahaan yang paling dikagumi” berkat kemampuan dalam menciptakan, memasarkan, dan menjual, sebagian besar produk konsumsi terkenal. Faktor utama kesuksesan P&G adalah teknologi informasinya yang kuat serta keinginan kuat mengejar inovasi teknologi informasi yang baru untuk memelihara keunggulan kompetitif di bidang industrinya. P&G telah mendigitalisasi keseluruhan proses bisnisnya, memangkas biaya pada area bisnis yang lain, membangun sistem pakar analisis, dan mengerjakan solusi analisis baru seperti Business Sufficiency, Business Sphere, dan Decision Cockpit.
  • 16. Dengan pengimplementasian Business Sufficiency, Business Sphere, dan Desicion Cockpit, masalah-masalah manajemen, organisasi dan teknologi apa saja yang dipecahkan? Masalah-masalah yang harus dipecahkan antara lain yaitu dibutuhkannya manajemen yang ahli, yang memiliki kemampuan untuk dapat mengikuti keadaan pasar saat ini. Seperti pada Business Suficiency, manajemen dituntut untuk menggunakan teknologi untuk meramal pangsa pasar P&G serta matriks kinerja penting dengan serangkaian model analisis sehingga untuk melakukannya tentu dibutuhkan seseorang yang ahli serta teknologi dan program terbaru. Pada Business Sphere, manajer dituntut untuk selalu mengawasi layar yang menampilkan data penjualan, pangsa pasar, serta algoritma dan analisis keseluruhan data dari seluruh wilayah yang ada di dunia juga mmebutuhkan tenaga ahli dan teknologi terbaru. Sedangkan untuk Decision Cockpit karyawan juga dituntut untuk mengetahui dan memahami sistem tersebut agar dapat mengetahui tentang keadaan pasar masyarakat.
  • 17. Bagaimana perangkat pendukung pengambilan keputusan mengubah cara perusahaan menjalankan bisnis? seberapa efektif perangkat tersebut? mengapa iya atau tidak? Pada awalnya perusahaan P&G dalam melakukan pengambilan keputusan dengan model lama dimana perusahaan menampilkan laporan yang diinginkan orang, menerima data, kemudian mengirim informasi tersebut beberapa hari atau minggu kemudian kepada para pengambil keputusan penting. Selanjutnya, karena dirasa kurang efektif akhirnya perusahaan membuat keseluruhan proses bisnisnya menjadi digital dan membangun sistem pakar analisis dan mengerjakan analisis baru seperti Business Sufficiency, Business Sphere, dan Decision Cockpits. Alat pengambilan keputusan ini membantu manajer dan karyawan untuk membuat keputusan yang lebih cepat dan lebih baik. Ini juga mengurangi kerumitan yang terlibat dalam menghasilkan laporan statistik serta pengurangan biaya dari pemeliharaan satu set data standar di seluruh perusahaan, bukan duplikat, data redundansi. Sistem ini juga memungkinkan pengiriman pesan dan video yang lebih baik untuk membuat keputusan dan memungkinkan untuk lebih mengantisipasi peristiwa masa depan yang mempengaruhi bisnis dan lebih cepat menanggapi rangsangan pasar.
  • 18. Bagaimana hubungan sistem-sistem ini dengan strategi bisnis yang dijalankan P&G? Sistem ini mengarahkan P&G untuk mencapai strategi bisnis dengan beralih ke digitalisasi proses dari ujung ke ujung dan perubahan mendasar cara mengumpulkan laporan, dan melewati batas data. Ini juga membantu memangkas biaya dari area bisnis lainnya. Sistem pengambilan keputusan ini tentunya dapat memberikan kemudahan manajemen dan eksekutif dalam pengambilan keputusan yang lebih cepat dan lebih baik. Keuntungan disamping pengambilan keputusan yang lebih cepat dan lebih baik dari sebelumnya, sistem ini juga mengurangi kerumitan terkait penyusunan laporan statistik dan penghematan biaya pemeliharaan data terstandarisasi pada seluruh perusahaan untuk menghindari kesalahan duplikasi dan penggandaan data.
  • 20. Daftar Pustaka • E-book "Kenneth_C.Laudon,Jane_P_.Laudon_- _Management_Information_Sysrem_13th_Edition_" • https://www.slideshare.net/AdityaTroJhan/chapter-2-global-e-business-and- collaboration-138351804 • https://adityaputra813266362.wordpress.com/2017/12/10/chapter-2-sistem- informasi-manajemen/ • https://trysutriani.blogspot.com/2019/02/bisnis-elektronik-dan-kerjasama- global.html