SlideShare a Scribd company logo
Pengantar
Kecerdasan
Tiruan 7D
M u h a m m a d Ta u f i k S e t i y a w a n - 1 9 0 3 0 1 5 1 3 1
H. A. Simon [1987] :
"Kecerdasan buatan (artificial intelligence) merupakan kawasan
penelitian, aplikasi dan instruksi yang terkait dengan
pemrograman kompüter untuk melakukan sesuatu hal yang -
dalam pandangan manusia adalah- cerdas“
Rich and Knight [1991]:
"Kecerdasan Buatan (Al) merupakan sebuah studi tentang
bagaimana membuat komputer melakukan hal-hal yang pada
saat ini dapat dilakukan lebih baik oleh manusia.“
Encyclopedia Britannica:
"Kecerdasan Buatan (Al) merupakan cabang dari ilmu komputer
yang dalam merepresentasi pengetahuan lebih banyak
menggunakan bentuk simbol-simbol daripada bilangan, dan
memproses informasi berdasarkan metode heuristic atau dengan
berdasarkan sejumlah aturan"
Pengertian Kecerdasan Tiruan
Menurut Teori Beliau, ada tiga perspektif utama
dari sisis tujuan AI ini, antara lain :
1. Membuat mesin untuk bekerja dengan lebih
pintar dan memungkinkan untuk membantu
pekerjaan manusia.
2. Dari segi Ilmiah diharapkan bahwa AI ini dapat
memahami kecerdasan terutama kecerdasan
buatan.
3. Kemudian dari sisi entrepreneurial mesin ini
menjadi lebih bermanfaat dengan
menanamkan kecerdasan buatan yang akan
ditanamkan.
Menurut Winston dan Prendergast [1984]:
Perspektif AI dari sisi Tujuan AI
Perspektif AI dari makna
Kecerdasan (Intelligence)
AI adalah bagaimana membuat mesin yang “cerdas” dan dapat melakukan hal-
hal yang sebelumnya dapat dilakukan oleh manusia.
Kemudian penciptaan dari Kecerdasan Buatan ini bukan tanpa sebab dan bukan
tanpa tujuan, dilihat dari berbagai sisi dan aspek Kecerdasan Buatan ini memiliki
banyak perspektif terhadap penciptaan serta tujuan pembuatannya, yang paling
dasar adalah ketika dilihat dari perspektif AI atau Artificial Intelligence dimana AI
ini membuat dan mengubah suatu sistem yang dilakukan oleh mesin untuk
memiliki kecerdasan dan kemampuan terhadapa hal-hal yang dilakukan oleh
manusia pada umumnya, sehingga AI ini dapat menirukan apa yang dilakukan
manusia dan mempermudah pekerjaan manusia.
Sisi Bisnis
AI adalah sekelompok alat
bantu (tools) yang berdaya
guna, dan metodologi yang
menggunakan tool-tool
tersebut guna menyelesaikan
masalah masalah bisnis.
Sisi Olahraga
Dari sisi olahraga pun ikut
memanfaatkan perkembangan AI ini,
salah satunya pada Sepakbola dengan
digunakannya Goal-Line Technology
hingga VAR
Sisi Penelitian
Riset tentang AI dimulai pada
awal tahun 1960-an,
percobaan pertama adalah
membuat program permainan
(game) catur, membuktikan
teori, dan general problem
solving (untuk tugastugas
sederhana)
Artificial intelligence adalah
nama pada akar dari studi
area.
Perspektif AI Dari Sisi Pemanfaatan Manusia
• AI termasuk didalamnya adalah studi tentang
pemrograman simbolik, pemecahan masalah,
proses pencarian (search)
• Umumnya program AI lebih fokus pada simbol-
simbol daripada pemrosesan numerik (huruf,
kata, angka untuk merepresentasikan obyek,
proses dan hubungannya).
• Pemecahan masalah -> pencapaian tujuan
• Search -> jarang mengarah langsung ke solusi.
Proses search menggunakan beberapa teknik.
Perspektif AI dari sisi pemrograman (Programming) (1)
Bahasa pemrograman yang sering digunakan AI :
• LISP, dikembangkan awal tahun 1950-an, bahasa
pemrograman pertama yang diasosiasikan
dengan AI.
• PROLOG, dikembangkan pada tahun 1970-an.
• Bahasa pemrograman berorientasi obyek (Object
Oriented Programming (Objective C, C++,
Smalltalk, Java)
Perspektif AI dari sisi pemrograman (Programming) (2)
Pada akhirnya Kecerdasan Buatan ini memiliki dua dampak
besar, yaitu sebagai inovasi dan kemajuan dalam kehidupan
manusia sebagai mesin cerdas yang membantu kehidupan
manusia. Namun dampak buruk dari Kecerdasan buatan ini
adalah mengurangi lapangan pekerjaan karena pekerjaannya
digantikan oleh mesin cerdas tadi dan menyebabkan
meningkatnya tingkat pengangguran yang terus meningkat.
Dengan semua dampak yang diperkirakan dan akan terjadi,
maka kebijakan manusia terhadap AI akan sangat menentukan
keberlangsungan hidup manusia ketika hidup berdampingan
dengan AI ini.
Kesimpulan AI Untuk Manusia
LOGO
Thank you

More Related Content

Similar to Tugas 2 Taufik - Pengantar Kecerdasan Tiruan 7D.pptx

AI-1-Konsep AI.pptx
AI-1-Konsep AI.pptxAI-1-Konsep AI.pptx
AI-1-Konsep AI.pptx
SamFChaerul
 
I Pengantar Kecerdasan Buatan
I   Pengantar Kecerdasan BuatanI   Pengantar Kecerdasan Buatan
I Pengantar Kecerdasan Buatan
Herman Tolle
 
Slide-INF401-KECERDASAN-BUATAN-PERTEMUAN-1.pptx
Slide-INF401-KECERDASAN-BUATAN-PERTEMUAN-1.pptxSlide-INF401-KECERDASAN-BUATAN-PERTEMUAN-1.pptx
Slide-INF401-KECERDASAN-BUATAN-PERTEMUAN-1.pptx
ssuser637fdc
 
2 - Artificial Intelegence.pptx
2 - Artificial Intelegence.pptx2 - Artificial Intelegence.pptx
2 - Artificial Intelegence.pptx
RachmatJaenalAbidin
 
Slide-INF401-KECERDASAN-BUATAN-PERTEMUAN-1.pptx
Slide-INF401-KECERDASAN-BUATAN-PERTEMUAN-1.pptxSlide-INF401-KECERDASAN-BUATAN-PERTEMUAN-1.pptx
Slide-INF401-KECERDASAN-BUATAN-PERTEMUAN-1.pptx
AgusGremory
 
Kecerdasan buatan
Kecerdasan buatanKecerdasan buatan
Kecerdasan buatan
zhu ma
 
Artificial Intelligence-Rosmalia Sagita Lp3i
Artificial Intelligence-Rosmalia Sagita Lp3iArtificial Intelligence-Rosmalia Sagita Lp3i
Artificial Intelligence-Rosmalia Sagita Lp3i
rosmaliasagita
 
ARTIFICIAL INTELLIGENCE / AI (Kecerdasan Buatan)
ARTIFICIAL INTELLIGENCE / AI (Kecerdasan Buatan)ARTIFICIAL INTELLIGENCE / AI (Kecerdasan Buatan)
ARTIFICIAL INTELLIGENCE / AI (Kecerdasan Buatan)
iimpunya3
 
Pertemuan1 Pengantar Artifical Intelegent (Kecerdasan Buatan)
Pertemuan1 Pengantar Artifical Intelegent (Kecerdasan Buatan)Pertemuan1 Pengantar Artifical Intelegent (Kecerdasan Buatan)
Pertemuan1 Pengantar Artifical Intelegent (Kecerdasan Buatan)
Endang Retnoningsih
 
TIB_AI.pptx
TIB_AI.pptxTIB_AI.pptx
TIB_AI.pptx
urfan2
 
Sim,Denkaamaliaputri,Hapzi Ali,Prof,Dr,MM
Sim,Denkaamaliaputri,Hapzi Ali,Prof,Dr,MMSim,Denkaamaliaputri,Hapzi Ali,Prof,Dr,MM
Sim,Denkaamaliaputri,Hapzi Ali,Prof,Dr,MM
Denka Amalia Putri
 
Kecerdasan buatan
Kecerdasan buatanKecerdasan buatan
Kecerdasan buatan
laztorino
 
Kecerdasan Buatan Diskusi 1.docx
Kecerdasan Buatan Diskusi 1.docxKecerdasan Buatan Diskusi 1.docx
Kecerdasan Buatan Diskusi 1.docx
HendroGunawan8
 
Denka amalia putri sim
Denka amalia putri simDenka amalia putri sim
Denka amalia putri sim
Denka Amalia Putri
 
Kecerdasanbuatan
KecerdasanbuatanKecerdasanbuatan
Kecerdasanbuatan41510010075
 
Kecerdasanbuatan
KecerdasanbuatanKecerdasanbuatan
Kecerdasanbuatan
41510010075
 
13 ai sitm_pakar
13 ai sitm_pakar13 ai sitm_pakar
13 ai sitm_pakar
Basiroh M.Kom
 
5 sistem pakar
5 sistem pakar5 sistem pakar
5 sistem pakar
ENDANG YADI
 
Artificial Intelligence Doc.
Artificial Intelligence Doc.Artificial Intelligence Doc.
Artificial Intelligence Doc.
Rexsy RS
 

Similar to Tugas 2 Taufik - Pengantar Kecerdasan Tiruan 7D.pptx (20)

AI-1-Konsep AI.pptx
AI-1-Konsep AI.pptxAI-1-Konsep AI.pptx
AI-1-Konsep AI.pptx
 
I Pengantar Kecerdasan Buatan
I   Pengantar Kecerdasan BuatanI   Pengantar Kecerdasan Buatan
I Pengantar Kecerdasan Buatan
 
1 ai
1 ai1 ai
1 ai
 
Slide-INF401-KECERDASAN-BUATAN-PERTEMUAN-1.pptx
Slide-INF401-KECERDASAN-BUATAN-PERTEMUAN-1.pptxSlide-INF401-KECERDASAN-BUATAN-PERTEMUAN-1.pptx
Slide-INF401-KECERDASAN-BUATAN-PERTEMUAN-1.pptx
 
2 - Artificial Intelegence.pptx
2 - Artificial Intelegence.pptx2 - Artificial Intelegence.pptx
2 - Artificial Intelegence.pptx
 
Slide-INF401-KECERDASAN-BUATAN-PERTEMUAN-1.pptx
Slide-INF401-KECERDASAN-BUATAN-PERTEMUAN-1.pptxSlide-INF401-KECERDASAN-BUATAN-PERTEMUAN-1.pptx
Slide-INF401-KECERDASAN-BUATAN-PERTEMUAN-1.pptx
 
Kecerdasan buatan
Kecerdasan buatanKecerdasan buatan
Kecerdasan buatan
 
Artificial Intelligence-Rosmalia Sagita Lp3i
Artificial Intelligence-Rosmalia Sagita Lp3iArtificial Intelligence-Rosmalia Sagita Lp3i
Artificial Intelligence-Rosmalia Sagita Lp3i
 
ARTIFICIAL INTELLIGENCE / AI (Kecerdasan Buatan)
ARTIFICIAL INTELLIGENCE / AI (Kecerdasan Buatan)ARTIFICIAL INTELLIGENCE / AI (Kecerdasan Buatan)
ARTIFICIAL INTELLIGENCE / AI (Kecerdasan Buatan)
 
Pertemuan1 Pengantar Artifical Intelegent (Kecerdasan Buatan)
Pertemuan1 Pengantar Artifical Intelegent (Kecerdasan Buatan)Pertemuan1 Pengantar Artifical Intelegent (Kecerdasan Buatan)
Pertemuan1 Pengantar Artifical Intelegent (Kecerdasan Buatan)
 
TIB_AI.pptx
TIB_AI.pptxTIB_AI.pptx
TIB_AI.pptx
 
Sim,Denkaamaliaputri,Hapzi Ali,Prof,Dr,MM
Sim,Denkaamaliaputri,Hapzi Ali,Prof,Dr,MMSim,Denkaamaliaputri,Hapzi Ali,Prof,Dr,MM
Sim,Denkaamaliaputri,Hapzi Ali,Prof,Dr,MM
 
Kecerdasan buatan
Kecerdasan buatanKecerdasan buatan
Kecerdasan buatan
 
Kecerdasan Buatan Diskusi 1.docx
Kecerdasan Buatan Diskusi 1.docxKecerdasan Buatan Diskusi 1.docx
Kecerdasan Buatan Diskusi 1.docx
 
Denka amalia putri sim
Denka amalia putri simDenka amalia putri sim
Denka amalia putri sim
 
Kecerdasanbuatan
KecerdasanbuatanKecerdasanbuatan
Kecerdasanbuatan
 
Kecerdasanbuatan
KecerdasanbuatanKecerdasanbuatan
Kecerdasanbuatan
 
13 ai sitm_pakar
13 ai sitm_pakar13 ai sitm_pakar
13 ai sitm_pakar
 
5 sistem pakar
5 sistem pakar5 sistem pakar
5 sistem pakar
 
Artificial Intelligence Doc.
Artificial Intelligence Doc.Artificial Intelligence Doc.
Artificial Intelligence Doc.
 

More from MuhammadTaufiksez

Tugas 14 Taufik - Penerapan Simulasi Analisa Kebutuhan.pptx
Tugas 14 Taufik - Penerapan Simulasi Analisa Kebutuhan.pptxTugas 14 Taufik - Penerapan Simulasi Analisa Kebutuhan.pptx
Tugas 14 Taufik - Penerapan Simulasi Analisa Kebutuhan.pptx
MuhammadTaufiksez
 
Tugas 13 - Penerapan Diagram Simpal Kausal (CLD).pptx
Tugas 13 - Penerapan Diagram Simpal Kausal (CLD).pptxTugas 13 - Penerapan Diagram Simpal Kausal (CLD).pptx
Tugas 13 - Penerapan Diagram Simpal Kausal (CLD).pptx
MuhammadTaufiksez
 
Tugas 13 - Contoh Implementasi Kecerdasan Tiruan Oleh Muhammad Taufik Setiyaw...
Tugas 13 - Contoh Implementasi Kecerdasan Tiruan Oleh Muhammad Taufik Setiyaw...Tugas 13 - Contoh Implementasi Kecerdasan Tiruan Oleh Muhammad Taufik Setiyaw...
Tugas 13 - Contoh Implementasi Kecerdasan Tiruan Oleh Muhammad Taufik Setiyaw...
MuhammadTaufiksez
 
Tugas 12 Taufik - Simulasi Berbasis Software PowerSim.pptx
Tugas 12 Taufik - Simulasi Berbasis Software PowerSim.pptxTugas 12 Taufik - Simulasi Berbasis Software PowerSim.pptx
Tugas 12 Taufik - Simulasi Berbasis Software PowerSim.pptx
MuhammadTaufiksez
 
Tugas 12 Taufik - Pekerjaan Yang Tergantikan dengan Kecerdasan Tiruan.pptx
Tugas 12 Taufik - Pekerjaan Yang Tergantikan dengan Kecerdasan Tiruan.pptxTugas 12 Taufik - Pekerjaan Yang Tergantikan dengan Kecerdasan Tiruan.pptx
Tugas 12 Taufik - Pekerjaan Yang Tergantikan dengan Kecerdasan Tiruan.pptx
MuhammadTaufiksez
 
Tugas 11 Taufik - Simulasi Dalam Sistem Dinamik.pptx
Tugas 11 Taufik - Simulasi Dalam Sistem Dinamik.pptxTugas 11 Taufik - Simulasi Dalam Sistem Dinamik.pptx
Tugas 11 Taufik - Simulasi Dalam Sistem Dinamik.pptx
MuhammadTaufiksez
 
Tugas 11 Taufik - Pengakuan Terhadap Kecerdasan Tiruan.pptx
Tugas 11 Taufik - Pengakuan Terhadap Kecerdasan Tiruan.pptxTugas 11 Taufik - Pengakuan Terhadap Kecerdasan Tiruan.pptx
Tugas 11 Taufik - Pengakuan Terhadap Kecerdasan Tiruan.pptx
MuhammadTaufiksez
 
Tugas 10 Taufik - Pendekatan Dalam Sistem Dinamik.pptx
Tugas 10 Taufik - Pendekatan Dalam Sistem Dinamik.pptxTugas 10 Taufik - Pendekatan Dalam Sistem Dinamik.pptx
Tugas 10 Taufik - Pendekatan Dalam Sistem Dinamik.pptx
MuhammadTaufiksez
 
Tugas 10 Taufik - Cara Kerja Kecerdasan Tiruan.pptx
Tugas 10 Taufik - Cara Kerja Kecerdasan Tiruan.pptxTugas 10 Taufik - Cara Kerja Kecerdasan Tiruan.pptx
Tugas 10 Taufik - Cara Kerja Kecerdasan Tiruan.pptx
MuhammadTaufiksez
 
Tugas 9 - Contoh Implementasi Simulasi.pptx
Tugas 9 - Contoh Implementasi Simulasi.pptxTugas 9 - Contoh Implementasi Simulasi.pptx
Tugas 9 - Contoh Implementasi Simulasi.pptx
MuhammadTaufiksez
 
Tugaa 9 - Pengantar Kecerdasan Tiruan.pptx
Tugaa 9 - Pengantar Kecerdasan Tiruan.pptxTugaa 9 - Pengantar Kecerdasan Tiruan.pptx
Tugaa 9 - Pengantar Kecerdasan Tiruan.pptx
MuhammadTaufiksez
 
Tugas 6 - Langkah Dasar Simulasi Antrian.pptx
Tugas 6 - Langkah Dasar Simulasi Antrian.pptxTugas 6 - Langkah Dasar Simulasi Antrian.pptx
Tugas 6 - Langkah Dasar Simulasi Antrian.pptx
MuhammadTaufiksez
 
Tugas 6 Taufik - Kemampuan Dasar Kecerdasan Tiruan.pptx
Tugas 6 Taufik - Kemampuan Dasar Kecerdasan Tiruan.pptxTugas 6 Taufik - Kemampuan Dasar Kecerdasan Tiruan.pptx
Tugas 6 Taufik - Kemampuan Dasar Kecerdasan Tiruan.pptx
MuhammadTaufiksez
 
Tugas 5 - Studi Pemodelan Dan Simulasi.pptx
Tugas 5 - Studi Pemodelan Dan Simulasi.pptxTugas 5 - Studi Pemodelan Dan Simulasi.pptx
Tugas 5 - Studi Pemodelan Dan Simulasi.pptx
MuhammadTaufiksez
 
Tugas 5 Taufik - Kecerdasan Tiruan vs Kecerdasan Alamiah.pptx
Tugas 5 Taufik - Kecerdasan Tiruan vs Kecerdasan Alamiah.pptxTugas 5 Taufik - Kecerdasan Tiruan vs Kecerdasan Alamiah.pptx
Tugas 5 Taufik - Kecerdasan Tiruan vs Kecerdasan Alamiah.pptx
MuhammadTaufiksez
 
Tugas 4 - Hubungan Pemodelan Dan Simulasi.pptx
Tugas 4 - Hubungan Pemodelan Dan Simulasi.pptxTugas 4 - Hubungan Pemodelan Dan Simulasi.pptx
Tugas 4 - Hubungan Pemodelan Dan Simulasi.pptx
MuhammadTaufiksez
 
Tugas 4 Taufik - Konsep Dasar Kecerdasan Tiruan.pptx
Tugas 4 Taufik - Konsep Dasar Kecerdasan Tiruan.pptxTugas 4 Taufik - Konsep Dasar Kecerdasan Tiruan.pptx
Tugas 4 Taufik - Konsep Dasar Kecerdasan Tiruan.pptx
MuhammadTaufiksez
 
Tugas 2 Taufik - Pemodelan dan Simulasi 7C.pptx
Tugas 2 Taufik - Pemodelan dan Simulasi 7C.pptxTugas 2 Taufik - Pemodelan dan Simulasi 7C.pptx
Tugas 2 Taufik - Pemodelan dan Simulasi 7C.pptx
MuhammadTaufiksez
 

More from MuhammadTaufiksez (18)

Tugas 14 Taufik - Penerapan Simulasi Analisa Kebutuhan.pptx
Tugas 14 Taufik - Penerapan Simulasi Analisa Kebutuhan.pptxTugas 14 Taufik - Penerapan Simulasi Analisa Kebutuhan.pptx
Tugas 14 Taufik - Penerapan Simulasi Analisa Kebutuhan.pptx
 
Tugas 13 - Penerapan Diagram Simpal Kausal (CLD).pptx
Tugas 13 - Penerapan Diagram Simpal Kausal (CLD).pptxTugas 13 - Penerapan Diagram Simpal Kausal (CLD).pptx
Tugas 13 - Penerapan Diagram Simpal Kausal (CLD).pptx
 
Tugas 13 - Contoh Implementasi Kecerdasan Tiruan Oleh Muhammad Taufik Setiyaw...
Tugas 13 - Contoh Implementasi Kecerdasan Tiruan Oleh Muhammad Taufik Setiyaw...Tugas 13 - Contoh Implementasi Kecerdasan Tiruan Oleh Muhammad Taufik Setiyaw...
Tugas 13 - Contoh Implementasi Kecerdasan Tiruan Oleh Muhammad Taufik Setiyaw...
 
Tugas 12 Taufik - Simulasi Berbasis Software PowerSim.pptx
Tugas 12 Taufik - Simulasi Berbasis Software PowerSim.pptxTugas 12 Taufik - Simulasi Berbasis Software PowerSim.pptx
Tugas 12 Taufik - Simulasi Berbasis Software PowerSim.pptx
 
Tugas 12 Taufik - Pekerjaan Yang Tergantikan dengan Kecerdasan Tiruan.pptx
Tugas 12 Taufik - Pekerjaan Yang Tergantikan dengan Kecerdasan Tiruan.pptxTugas 12 Taufik - Pekerjaan Yang Tergantikan dengan Kecerdasan Tiruan.pptx
Tugas 12 Taufik - Pekerjaan Yang Tergantikan dengan Kecerdasan Tiruan.pptx
 
Tugas 11 Taufik - Simulasi Dalam Sistem Dinamik.pptx
Tugas 11 Taufik - Simulasi Dalam Sistem Dinamik.pptxTugas 11 Taufik - Simulasi Dalam Sistem Dinamik.pptx
Tugas 11 Taufik - Simulasi Dalam Sistem Dinamik.pptx
 
Tugas 11 Taufik - Pengakuan Terhadap Kecerdasan Tiruan.pptx
Tugas 11 Taufik - Pengakuan Terhadap Kecerdasan Tiruan.pptxTugas 11 Taufik - Pengakuan Terhadap Kecerdasan Tiruan.pptx
Tugas 11 Taufik - Pengakuan Terhadap Kecerdasan Tiruan.pptx
 
Tugas 10 Taufik - Pendekatan Dalam Sistem Dinamik.pptx
Tugas 10 Taufik - Pendekatan Dalam Sistem Dinamik.pptxTugas 10 Taufik - Pendekatan Dalam Sistem Dinamik.pptx
Tugas 10 Taufik - Pendekatan Dalam Sistem Dinamik.pptx
 
Tugas 10 Taufik - Cara Kerja Kecerdasan Tiruan.pptx
Tugas 10 Taufik - Cara Kerja Kecerdasan Tiruan.pptxTugas 10 Taufik - Cara Kerja Kecerdasan Tiruan.pptx
Tugas 10 Taufik - Cara Kerja Kecerdasan Tiruan.pptx
 
Tugas 9 - Contoh Implementasi Simulasi.pptx
Tugas 9 - Contoh Implementasi Simulasi.pptxTugas 9 - Contoh Implementasi Simulasi.pptx
Tugas 9 - Contoh Implementasi Simulasi.pptx
 
Tugaa 9 - Pengantar Kecerdasan Tiruan.pptx
Tugaa 9 - Pengantar Kecerdasan Tiruan.pptxTugaa 9 - Pengantar Kecerdasan Tiruan.pptx
Tugaa 9 - Pengantar Kecerdasan Tiruan.pptx
 
Tugas 6 - Langkah Dasar Simulasi Antrian.pptx
Tugas 6 - Langkah Dasar Simulasi Antrian.pptxTugas 6 - Langkah Dasar Simulasi Antrian.pptx
Tugas 6 - Langkah Dasar Simulasi Antrian.pptx
 
Tugas 6 Taufik - Kemampuan Dasar Kecerdasan Tiruan.pptx
Tugas 6 Taufik - Kemampuan Dasar Kecerdasan Tiruan.pptxTugas 6 Taufik - Kemampuan Dasar Kecerdasan Tiruan.pptx
Tugas 6 Taufik - Kemampuan Dasar Kecerdasan Tiruan.pptx
 
Tugas 5 - Studi Pemodelan Dan Simulasi.pptx
Tugas 5 - Studi Pemodelan Dan Simulasi.pptxTugas 5 - Studi Pemodelan Dan Simulasi.pptx
Tugas 5 - Studi Pemodelan Dan Simulasi.pptx
 
Tugas 5 Taufik - Kecerdasan Tiruan vs Kecerdasan Alamiah.pptx
Tugas 5 Taufik - Kecerdasan Tiruan vs Kecerdasan Alamiah.pptxTugas 5 Taufik - Kecerdasan Tiruan vs Kecerdasan Alamiah.pptx
Tugas 5 Taufik - Kecerdasan Tiruan vs Kecerdasan Alamiah.pptx
 
Tugas 4 - Hubungan Pemodelan Dan Simulasi.pptx
Tugas 4 - Hubungan Pemodelan Dan Simulasi.pptxTugas 4 - Hubungan Pemodelan Dan Simulasi.pptx
Tugas 4 - Hubungan Pemodelan Dan Simulasi.pptx
 
Tugas 4 Taufik - Konsep Dasar Kecerdasan Tiruan.pptx
Tugas 4 Taufik - Konsep Dasar Kecerdasan Tiruan.pptxTugas 4 Taufik - Konsep Dasar Kecerdasan Tiruan.pptx
Tugas 4 Taufik - Konsep Dasar Kecerdasan Tiruan.pptx
 
Tugas 2 Taufik - Pemodelan dan Simulasi 7C.pptx
Tugas 2 Taufik - Pemodelan dan Simulasi 7C.pptxTugas 2 Taufik - Pemodelan dan Simulasi 7C.pptx
Tugas 2 Taufik - Pemodelan dan Simulasi 7C.pptx
 

Recently uploaded

Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptxPemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
ssuser4dafea
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptxPOWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
cikgumeran1
 
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPALANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
Annisa Syahfitri
 
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
indraayurestuw
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
SABDA
 
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDFJUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
budimoko2
 
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIANSINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
NanieIbrahim
 
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
inganahsholihahpangs
 
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdfMODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
YuristaAndriyani1
 
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul AjarPowerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
MashudiMashudi12
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
junarpudin36
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptxNovel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
NirmalaJane
 
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptxPPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
AqlanHaritsAlfarisi
 
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptxRENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
mukminbdk
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
junaedikuluri1
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Fathan Emran
 
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamiiAksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
esmaducoklat
 
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Yayasan Pusat Kajian dan Perlindungan Anak
 

Recently uploaded (20)

Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptxPemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
 
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptxPOWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
 
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPALANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
 
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
 
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDFJUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
 
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIANSINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
 
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
 
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdfMODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
 
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul AjarPowerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
 
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptxNovel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
 
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptxPPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
 
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptxRENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
 
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamiiAksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
 
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
 

Tugas 2 Taufik - Pengantar Kecerdasan Tiruan 7D.pptx

  • 1. Pengantar Kecerdasan Tiruan 7D M u h a m m a d Ta u f i k S e t i y a w a n - 1 9 0 3 0 1 5 1 3 1
  • 2. H. A. Simon [1987] : "Kecerdasan buatan (artificial intelligence) merupakan kawasan penelitian, aplikasi dan instruksi yang terkait dengan pemrograman kompüter untuk melakukan sesuatu hal yang - dalam pandangan manusia adalah- cerdas“ Rich and Knight [1991]: "Kecerdasan Buatan (Al) merupakan sebuah studi tentang bagaimana membuat komputer melakukan hal-hal yang pada saat ini dapat dilakukan lebih baik oleh manusia.“ Encyclopedia Britannica: "Kecerdasan Buatan (Al) merupakan cabang dari ilmu komputer yang dalam merepresentasi pengetahuan lebih banyak menggunakan bentuk simbol-simbol daripada bilangan, dan memproses informasi berdasarkan metode heuristic atau dengan berdasarkan sejumlah aturan" Pengertian Kecerdasan Tiruan
  • 3. Menurut Teori Beliau, ada tiga perspektif utama dari sisis tujuan AI ini, antara lain : 1. Membuat mesin untuk bekerja dengan lebih pintar dan memungkinkan untuk membantu pekerjaan manusia. 2. Dari segi Ilmiah diharapkan bahwa AI ini dapat memahami kecerdasan terutama kecerdasan buatan. 3. Kemudian dari sisi entrepreneurial mesin ini menjadi lebih bermanfaat dengan menanamkan kecerdasan buatan yang akan ditanamkan. Menurut Winston dan Prendergast [1984]: Perspektif AI dari sisi Tujuan AI
  • 4. Perspektif AI dari makna Kecerdasan (Intelligence) AI adalah bagaimana membuat mesin yang “cerdas” dan dapat melakukan hal- hal yang sebelumnya dapat dilakukan oleh manusia. Kemudian penciptaan dari Kecerdasan Buatan ini bukan tanpa sebab dan bukan tanpa tujuan, dilihat dari berbagai sisi dan aspek Kecerdasan Buatan ini memiliki banyak perspektif terhadap penciptaan serta tujuan pembuatannya, yang paling dasar adalah ketika dilihat dari perspektif AI atau Artificial Intelligence dimana AI ini membuat dan mengubah suatu sistem yang dilakukan oleh mesin untuk memiliki kecerdasan dan kemampuan terhadapa hal-hal yang dilakukan oleh manusia pada umumnya, sehingga AI ini dapat menirukan apa yang dilakukan manusia dan mempermudah pekerjaan manusia.
  • 5. Sisi Bisnis AI adalah sekelompok alat bantu (tools) yang berdaya guna, dan metodologi yang menggunakan tool-tool tersebut guna menyelesaikan masalah masalah bisnis. Sisi Olahraga Dari sisi olahraga pun ikut memanfaatkan perkembangan AI ini, salah satunya pada Sepakbola dengan digunakannya Goal-Line Technology hingga VAR Sisi Penelitian Riset tentang AI dimulai pada awal tahun 1960-an, percobaan pertama adalah membuat program permainan (game) catur, membuktikan teori, dan general problem solving (untuk tugastugas sederhana) Artificial intelligence adalah nama pada akar dari studi area. Perspektif AI Dari Sisi Pemanfaatan Manusia
  • 6. • AI termasuk didalamnya adalah studi tentang pemrograman simbolik, pemecahan masalah, proses pencarian (search) • Umumnya program AI lebih fokus pada simbol- simbol daripada pemrosesan numerik (huruf, kata, angka untuk merepresentasikan obyek, proses dan hubungannya). • Pemecahan masalah -> pencapaian tujuan • Search -> jarang mengarah langsung ke solusi. Proses search menggunakan beberapa teknik. Perspektif AI dari sisi pemrograman (Programming) (1)
  • 7. Bahasa pemrograman yang sering digunakan AI : • LISP, dikembangkan awal tahun 1950-an, bahasa pemrograman pertama yang diasosiasikan dengan AI. • PROLOG, dikembangkan pada tahun 1970-an. • Bahasa pemrograman berorientasi obyek (Object Oriented Programming (Objective C, C++, Smalltalk, Java) Perspektif AI dari sisi pemrograman (Programming) (2)
  • 8. Pada akhirnya Kecerdasan Buatan ini memiliki dua dampak besar, yaitu sebagai inovasi dan kemajuan dalam kehidupan manusia sebagai mesin cerdas yang membantu kehidupan manusia. Namun dampak buruk dari Kecerdasan buatan ini adalah mengurangi lapangan pekerjaan karena pekerjaannya digantikan oleh mesin cerdas tadi dan menyebabkan meningkatnya tingkat pengangguran yang terus meningkat. Dengan semua dampak yang diperkirakan dan akan terjadi, maka kebijakan manusia terhadap AI akan sangat menentukan keberlangsungan hidup manusia ketika hidup berdampingan dengan AI ini. Kesimpulan AI Untuk Manusia

Editor's Notes

  1. 33a2652d-8bf6-4dc0-9f99-ecc22c083a1e.source.default.zh-Hans
  2. 2e82489a-1b16-4e57-ab74-9e4148335ebb.source.default.zh-Hans
  3. 2e82489a-1b16-4e57-ab74-9e4148335ebb.source.default.zh-Hans
  4. 2e82489a-1b16-4e57-ab74-9e4148335ebb.source.default.zh-Hans