SlideShare a Scribd company logo
Teori Tata Ruang
Kota
Home Teori-teori Struktur
Keruangan Kota
Teori Konsentris Teori Sektoral Teori Inti Ganda
Pengertian Struktur
Ruang Kota
Anggota Kelompok:
1. Samuel Sitompul
2.Dwika Handil
3.Wahyu Fahrezky
Pengertian
struktur ruang
kota
Daftar Isi
Teori-teori struktur
keruangan kota
Teori Konsentris Teori Sektoral
Home
Teori Inti Ganda
Pengertian Struktur
Ruang Kota
Teori-teori Struktur
Keruangan Kota
Teori Konsentris Teori Sektoral Teori Inti Ganda
Pengertian
struktur ruang
kota
01
Home Pengertian Struktur
Ruang Kota
Teori-teori Struktur
Keruangan Kota
Teori Konsentris Teori Sektoral Teori Inti Ganda
Struktur Ruang Kota
Struktur ruang wilayah kota merupakan gambaran sistem pusat pelayanan
kegiatan internal kota dan jaringan infrastruktur kota sampai akhir masa
perencanaan, yang dikembangkan untuk mengintegrasikan wilayah kota dan
melayani fungsi kegiatan yang ada/direncanakan dalam wilayah kota pada skala
kota, yang merupakan satu kesatuan dari sistem regional, provinsi, nasional
bahkan internasional.
Pengertian Struktur
Ruang Kota
Teori-teori Struktur
Keruangan Kota
Teori Konsentris Teori Sektoral
Home Teori Inti Ganda
Teori-teori Struktur
Keruangan Kota
02
Pengertian Struktur
Ruang Kota
Teori-teori Struktur
Keruangan Kota
Teori Konsentris Teori Sektoral Teori Inti Ganda
Home
1. Teori Konsentris 3. Teori Inti Ganda
Teori-teori Struktur Keruangan Kota
2. Teori Sektoral
Pengertian Struktur
Ruang Kota
Teori-teori Struktur
Keruangan Kota
Teori Konsentris Teori Sektoral Teori Inti Ganda
Home
Teori Konsentris
03
Pengertian Struktur
Ruang Kota
Teori-teori Struktur
Keruangan Kota
Teori Konsentris Teori Sektoral Teori Inti Ganda
Home
Teori konsentris merupakan sebuah teori
pembagian wilayah yang mana dimulai dari
pusat perkotaan hingga pinggiran yang
membentuk sebuah pola lingkaran atau
seperti sebuah gelang. Teori konsentris
pertama dicetuskan oleh Ernest W. Burgess
yang berprofesi sebagai seorang sosiolog
asal Amerika Serikat. Berdasarkan teori
konsentris milik Burgess, sebuah kota
terbagi dalam lima kawasan yang
mengeliling seperti sebuah lingkaran.
Pengertian Teori
Konsentris
Pengertian Struktur
Ruang Kota
Teori-teori Struktur
Keruangan Kota
Teori Konsentris Teori Sektoral Teori Inti Ganda
Home
Pembagian Zona pada Teori Konsentris
CBD
Kawasan pusat untuk kegiatan,
yang meliputi segala kegiatan
politik, ekonomi, sosial hingga
budaya.
Zona Peralihan
Kawasan dimana kebanyakan merupakan
jalan besar, tol, jembatan yang sebagian
besar penduduk sekitarnya adalah orang-
orang yang tuna wisma.
Pemukiman yang
Lebih Baik
Kawasan dengan penduduk yang
memiliki finansial yang lenih baik
Commuters
Daerah pinggiran atau bisa juga
merupakan daerah perbatasan dengan
kota atau provinsi lain.
Pemukiman Pekerja
Kawasan dimana sebagian besar
orang yang tinggal atau
menempati adalah para pekerja.
Pengertian Struktur
Ruang Kota
Teori-teori Struktur
Keruangan Kota
Teori Konsentris Teori Sektoral Teori Inti Ganda
Home
Kelebihan Teori Konsentris
• Dapat mengondisikan lingkungan sedemikian rupa sehingga
kelangsungan hidup manusia dapat terjaga.
• Menyeragamkan sifat-sifat “Natural Area” karena zona yang
terbentuk sebagai produk dan proses manifestasi ekologis.
• Dapat mencitrakan interelasi dan interaksi yang kompetitif antara
manusia, tumbuhan dan binatang serta lingkungan.
Pengertian Struktur
Ruang Kota
Teori-teori Struktur
Keruangan Kota
Teori Konsentris Teori Sektoral Teori Inti Ganda
Home
Kekurangan Teori Konsentris
• Adanya pertentangan antara “Gradints” dan “Zonal Boundaries”.
• Homoginitas internal yang tidak sesuai dengan kenyataannya.
• Teorinya kurang universal dan skema anakronistis/out of date.
Pengertian Struktur
Ruang Kota
Teori-teori Struktur
Keruangan Kota
Teori Konsentris Teori Sektoral Teori Inti Ganda
Home
Teori Sektoral
04
Pengertian Struktur
Ruang Kota
Teori-teori Struktur
Keruangan Kota
Teori Konsentris Teori Sektoral Teori Inti Ganda
Home
Pengertian Teori
Sektoral
Teori sektoral merupakan teori yang mengemukakan
bahwa kegiatan manusia (khususnya perekonomian) yang
menjadi kegiatan utama, berada di pusat kota, sementara
di sekelilingnya terdiri atas kegiatan produksi industri dan
juga pemukiman penduduk yang dibagi atas tiga tingkatan,
yaitu kaum elit, kaum menengah dan juga kaum buruh.
Teori sektoral ini dikemukakan oleh Homer Hoyt.
Pengertian Struktur
Ruang Kota
Teori-teori Struktur
Keruangan Kota
Teori Konsentris Teori Sektoral Teori Inti Ganda
Home
Pembagian Zona pada Teori Sektoral
CBD
Terdiri atas bangunan-bangunan
kantor, hotel, pasar, bank, bioskop,
pusat perbelanjaan serta sektor-
sektor publik dan perputaran
ekonomi lainnya.
Daerah Industri
Kawasan ini terdapat pabrik- pabrik
kecil atau ringan dan juga toko- toko.
Pemukiman
Kelas Menengah
Pemukiman penduduk dengan
pendapatan menengah.
Pemukiman Kelas
Atas
Pemukiman penduduk kaya yang
terdiri dari rumah-rumah besar.
Pemukiman Kelas
Rendah
Pemukiman kaum pekerja
dengan pendapatan rendah.
Pengertian Struktur
Ruang Kota
Teori-teori Struktur
Keruangan Kota
Teori Konsentris Teori Sektoral Teori Inti Ganda
Home
Kelebihan Teori Sektoral
• Bahwasannya elemen arah akan lebih menentukan penggunaan
lahannya dari pada elemen jarak.
• Jalur transportasi menghubungkan pusat Kota ke bagian – bagian yang
lebih jauh.
• Berkembang pada arah yang sama pada waktu yang lama.
• Persebaran rumah berdasar kualitas fisik mengikuti pola sector.
• Merupakan karya yang memperbaiki dan melengkapi teori Burgess.
Pengertian Struktur
Ruang Kota
Teori-teori Struktur
Keruangan Kota
Teori Konsentris Teori Sektoral Teori Inti Ganda
Home
Kekurangan Teori Konsentris
• Distribusi umur bangunan cendrung menunjukan pola Konsentris.
• Sangat bergantung pada jalur transportasi yang menjari.
• Hanya dapat di gunakan pada Kota atau Wilayah tertentu.
• Lebih mengarah pada pembangunan perumahan bukan unsur
Wilayahnya.
• Kajiannya hanya sebatas pembagunan dan penetapan
bangunan–bangunan yang tepat.
Pengertian Struktur
Ruang Kota
Teori-teori Struktur
Keruangan Kota
Teori Konsentris Teori Sektoral Teori Inti Ganda
Home
Teori Inti Ganda
05
Pengertian Struktur
Ruang Kota
Teori-teori Struktur
Keruangan Kota
Teori Konsentris Teori Sektoral Teori Inti Ganda
Home
Teori inti ganda merupakan hasil dari pengamatan
yang menunjukkan bahwa sebagian kota besar tidak
tumbuh hanya dengan satu inti, melainkan adanya
beberapa inti yang terpisah. Inti-inti tersebut
berkembang sesuai dengan penggunaan lahannya
yang fungsional dan keuntungan ekonomi menjadi
dasar pertimbangan. Teori inti ganda diusulkan oleh
Harris dan Ullmann pada tahun 1945.
Pengertian Teori
Inti Ganda
Teori inti ganda merupakan hasil dari pengamatan
yang menunjukkan bahwa sebagian kota besar tidak
tumbuh hanya dengan satu inti, melainkan adanya
beberapa inti yang terpisah. Inti-inti tersebut
berkembang sesuai dengan penggunaan lahannya
yang fungsional dan keuntungan ekonomi menjadi
dasar pertimbangan. Teori inti ganda diusulkan oleh
Harris dan Ullmann pada tahun 1945.
Pengertian Struktur
Ruang Kota
Teori-teori Struktur
Keruangan Kota
Teori Konsentris Teori Sektoral Teori Inti Ganda
Home
Pembagian Zona pada Teori Inti Ganda
1. CBD
Pusat fasilitas transportasi dan juga
spesialisasi pelayanan seperti perbankan,
theater dan lain sebagainya.
2. Daerah Industri
Ringan
Daerah industri yang menghasilkan barang-
barang grosir seperti pakaian, furniture, dan
elektronik
4. Pemukiman
Kelas Menengah
Pemukiman penduduk dengan
pendapatan menengah.
5. Pemukiman
Kelas Atas
Pemukiman
3. Pemukiman Kelas
Bawah
Pemukiman kaum pekerja
pabrik dan berpenghasilan
rendah.
Pengertian Struktur
Ruang Kota
Teori-teori Struktur
Keruangan Kota
Teori Konsentris Teori Sektoral Teori Inti Ganda
Home
Pembagian Zona pada Teori Inti Ganda
6. Zona Industri
Berat
Tempat industri besar dan pabrik.
7. Zona Bisnis
Pinggiran
9. Zona Industri Pinggiran
Dibuat dan dikategorikan untuk
sumber industri di pinggiran kota.
8. Pemukiman Pinggiran
Sebagian besar penduduk bekerja
di pusat kota dan zona ini hanya
digunakan sebagai tempat tinggal.
Hadir untuk memenuhi kebutuhan
semua jenis zona pemukiman kelas
menengah dan atas
Pengertian Struktur
Ruang Kota
Teori-teori Struktur
Keruangan Kota
Teori Konsentris Teori Sektoral Teori Inti Ganda
Home
Kelebihan Teori Inti Ganda
• Banyak daerah sub urban.
• Teori ini lebih cocok pada kota dengan pusat ekonomi berpencar
pencar.
• Teori inti ganda lebih kompleks dibandingkan 2 teori lainnya dan lebih
realistis untuk perkotaan di Indonesia.
• Pengembangan kota akan lebih cepat karena daerah daerah ekonomi
berpencar.
• Teori ini lebih mengikuti perkembangan zaman
• Lebih realistis karena perkembangan suatu kota akan memiliki lebih dari
satu daerah CBD dan pusat suatu kota juga tidak akan persis tepat di
pusat kota.
Pengertian Struktur
Ruang Kota
Teori-teori Struktur
Keruangan Kota
Teori Konsentris Teori Sektoral Teori Inti Ganda
Home
Kekurangan Teori Inti Ganda
• Akan banyak daerah urban slum karena banyak daerah
pertumbuhan pusat ekonomi.
• Pertumbuhan daerah yang satu dengan daerah yang lain
tidak akan merata tergantung terpengaruh atau tidak
dengan daerah pusat ekonomi.
• Teori ini akan memerlukan memerlukan pengawasan
dan pengamanan lebih kompleks jika dibandingkan
dengan 2 teori lainnya.
• Akan menimbulkan banyaknya daerah rawan macet
karena banyaknya pusat pertumbuhan
Pengertian Struktur
Ruang Kota
Teori-teori Struktur
Keruangan Kota
Teori Konsentris Teori Sektoral Teori Inti Ganda
Home
Sumber :
https://www.gramedia.com/literasi/teori-inti-ganda/
https://ilmugeografi.com/geografi-teknik/teori-inti-ganda
http://irawanduwila.blogspot.com/2011/12/teoriperencanaan-kota-oleh-
irawan.html
https://ilmugeografi.com/geografi-teknik/teori-sektoral
https://pertarung.kulonprogokab.go.id/detil/778/pengertian-tata-ruang
https://www.studiobelajar.com/teori-konsentris-sektoral-inti-ganda/
https://www.kompas.com/skola/read/2020/03/16/140000169/teori-struktur-kota-
konsentris-sektoral-dan-inti-ganda?page=all

More Related Content

What's hot

Struktur ruang
Struktur ruangStruktur ruang
Struktur ruang
Agus Dwi Wicaksono
 
URBAN GEOGRAPHY.pptx
URBAN GEOGRAPHY.pptxURBAN GEOGRAPHY.pptx
URBAN GEOGRAPHY.pptx
NosaLin
 
Rencana Tata Ruang Wilayah Kota Surabaya
Rencana Tata Ruang Wilayah Kota SurabayaRencana Tata Ruang Wilayah Kota Surabaya
Rencana Tata Ruang Wilayah Kota Surabaya
Penataan Ruang
 
Rancang kota yang baik
Rancang kota yang baikRancang kota yang baik
Rancang kota yang baik
Agus Dwi Wicaksono
 
GEOGRAFI: TEORI INTERAKSI
GEOGRAFI: TEORI INTERAKSIGEOGRAFI: TEORI INTERAKSI
GEOGRAFI: TEORI INTERAKSI
Aulia Safitri
 
Pendekatan Geografi
Pendekatan GeografiPendekatan Geografi
Pendekatan Geografi
Qonita Fatihah
 
Download PPT Konsep, Prinisip, Pendekatan dan Ruang Lingkup Geografi
Download PPT Konsep, Prinisip, Pendekatan dan Ruang Lingkup GeografiDownload PPT Konsep, Prinisip, Pendekatan dan Ruang Lingkup Geografi
Download PPT Konsep, Prinisip, Pendekatan dan Ruang Lingkup Geografi
Agnas Setiawan
 
Perumahan Swadaya. Konsep, Pembelajaran dan Praktek Unggulan
 Perumahan Swadaya. Konsep, Pembelajaran dan Praktek Unggulan Perumahan Swadaya. Konsep, Pembelajaran dan Praktek Unggulan
Perumahan Swadaya. Konsep, Pembelajaran dan Praktek Unggulan
Oswar Mungkasa
 
Pertumbuhan dan Perkembangan Kota Surabaya dari Masa ke Masa
Pertumbuhan dan Perkembangan Kota Surabaya dari Masa ke MasaPertumbuhan dan Perkembangan Kota Surabaya dari Masa ke Masa
Pertumbuhan dan Perkembangan Kota Surabaya dari Masa ke Masa
Mia Nur Aisyah Firdaus
 
Ekonomi Kota
Ekonomi KotaEkonomi Kota
Ekonomi Kota
gea feroza
 
Teori Lokasi dan Analisis Pola Ruang
Teori Lokasi dan Analisis Pola RuangTeori Lokasi dan Analisis Pola Ruang
Teori Lokasi dan Analisis Pola Ruang
Sally Indah N
 
Bab 3 Pemanfaatan Peta, Pengindraan Jauh, dan Sistem Informasi Geografis.pptx
Bab 3 Pemanfaatan Peta, Pengindraan Jauh, dan Sistem Informasi Geografis.pptxBab 3 Pemanfaatan Peta, Pengindraan Jauh, dan Sistem Informasi Geografis.pptx
Bab 3 Pemanfaatan Peta, Pengindraan Jauh, dan Sistem Informasi Geografis.pptx
GhufronAffandy
 
Ppt kd 3.1 konsep wilayah dan tata ruang
Ppt kd 3.1  konsep wilayah dan tata ruangPpt kd 3.1  konsep wilayah dan tata ruang
Ppt kd 3.1 konsep wilayah dan tata ruang
Rahmat261158
 
INTERPRETASI CITRA.ppt
INTERPRETASI CITRA.pptINTERPRETASI CITRA.ppt
INTERPRETASI CITRA.ppt
Halili4
 
Pedoman Penyusunan Rencana Detail Tata Ruang dan Peraturan Zonasi Kabupaten/Kota
Pedoman Penyusunan Rencana Detail Tata Ruang dan Peraturan Zonasi Kabupaten/KotaPedoman Penyusunan Rencana Detail Tata Ruang dan Peraturan Zonasi Kabupaten/Kota
Pedoman Penyusunan Rencana Detail Tata Ruang dan Peraturan Zonasi Kabupaten/Kota
Penataan Ruang
 
Teori lokasi
Teori lokasiTeori lokasi
Teori lokasi
Theresia Nelie
 
Penyusunan Rencana Tata Ruang dan Dokumen Perencanaan Pembangunan Daerah
Penyusunan Rencana Tata Ruang dan Dokumen Perencanaan Pembangunan DaerahPenyusunan Rencana Tata Ruang dan Dokumen Perencanaan Pembangunan Daerah
Penyusunan Rencana Tata Ruang dan Dokumen Perencanaan Pembangunan Daerah
Dadang Solihin
 
Ppt dinamika kependudukan
Ppt dinamika kependudukanPpt dinamika kependudukan
Ppt dinamika kependudukan
NabilaGeografi
 
PERENCANAAN TATA RUANG
PERENCANAAN TATA RUANGPERENCANAAN TATA RUANG
PERENCANAAN TATA RUANG
Dadang Solihin
 
PPT Biosfer "persebaran flora dan fauna"
PPT Biosfer "persebaran flora dan fauna"PPT Biosfer "persebaran flora dan fauna"
PPT Biosfer "persebaran flora dan fauna"
Akhmad Puryanto
 

What's hot (20)

Struktur ruang
Struktur ruangStruktur ruang
Struktur ruang
 
URBAN GEOGRAPHY.pptx
URBAN GEOGRAPHY.pptxURBAN GEOGRAPHY.pptx
URBAN GEOGRAPHY.pptx
 
Rencana Tata Ruang Wilayah Kota Surabaya
Rencana Tata Ruang Wilayah Kota SurabayaRencana Tata Ruang Wilayah Kota Surabaya
Rencana Tata Ruang Wilayah Kota Surabaya
 
Rancang kota yang baik
Rancang kota yang baikRancang kota yang baik
Rancang kota yang baik
 
GEOGRAFI: TEORI INTERAKSI
GEOGRAFI: TEORI INTERAKSIGEOGRAFI: TEORI INTERAKSI
GEOGRAFI: TEORI INTERAKSI
 
Pendekatan Geografi
Pendekatan GeografiPendekatan Geografi
Pendekatan Geografi
 
Download PPT Konsep, Prinisip, Pendekatan dan Ruang Lingkup Geografi
Download PPT Konsep, Prinisip, Pendekatan dan Ruang Lingkup GeografiDownload PPT Konsep, Prinisip, Pendekatan dan Ruang Lingkup Geografi
Download PPT Konsep, Prinisip, Pendekatan dan Ruang Lingkup Geografi
 
Perumahan Swadaya. Konsep, Pembelajaran dan Praktek Unggulan
 Perumahan Swadaya. Konsep, Pembelajaran dan Praktek Unggulan Perumahan Swadaya. Konsep, Pembelajaran dan Praktek Unggulan
Perumahan Swadaya. Konsep, Pembelajaran dan Praktek Unggulan
 
Pertumbuhan dan Perkembangan Kota Surabaya dari Masa ke Masa
Pertumbuhan dan Perkembangan Kota Surabaya dari Masa ke MasaPertumbuhan dan Perkembangan Kota Surabaya dari Masa ke Masa
Pertumbuhan dan Perkembangan Kota Surabaya dari Masa ke Masa
 
Ekonomi Kota
Ekonomi KotaEkonomi Kota
Ekonomi Kota
 
Teori Lokasi dan Analisis Pola Ruang
Teori Lokasi dan Analisis Pola RuangTeori Lokasi dan Analisis Pola Ruang
Teori Lokasi dan Analisis Pola Ruang
 
Bab 3 Pemanfaatan Peta, Pengindraan Jauh, dan Sistem Informasi Geografis.pptx
Bab 3 Pemanfaatan Peta, Pengindraan Jauh, dan Sistem Informasi Geografis.pptxBab 3 Pemanfaatan Peta, Pengindraan Jauh, dan Sistem Informasi Geografis.pptx
Bab 3 Pemanfaatan Peta, Pengindraan Jauh, dan Sistem Informasi Geografis.pptx
 
Ppt kd 3.1 konsep wilayah dan tata ruang
Ppt kd 3.1  konsep wilayah dan tata ruangPpt kd 3.1  konsep wilayah dan tata ruang
Ppt kd 3.1 konsep wilayah dan tata ruang
 
INTERPRETASI CITRA.ppt
INTERPRETASI CITRA.pptINTERPRETASI CITRA.ppt
INTERPRETASI CITRA.ppt
 
Pedoman Penyusunan Rencana Detail Tata Ruang dan Peraturan Zonasi Kabupaten/Kota
Pedoman Penyusunan Rencana Detail Tata Ruang dan Peraturan Zonasi Kabupaten/KotaPedoman Penyusunan Rencana Detail Tata Ruang dan Peraturan Zonasi Kabupaten/Kota
Pedoman Penyusunan Rencana Detail Tata Ruang dan Peraturan Zonasi Kabupaten/Kota
 
Teori lokasi
Teori lokasiTeori lokasi
Teori lokasi
 
Penyusunan Rencana Tata Ruang dan Dokumen Perencanaan Pembangunan Daerah
Penyusunan Rencana Tata Ruang dan Dokumen Perencanaan Pembangunan DaerahPenyusunan Rencana Tata Ruang dan Dokumen Perencanaan Pembangunan Daerah
Penyusunan Rencana Tata Ruang dan Dokumen Perencanaan Pembangunan Daerah
 
Ppt dinamika kependudukan
Ppt dinamika kependudukanPpt dinamika kependudukan
Ppt dinamika kependudukan
 
PERENCANAAN TATA RUANG
PERENCANAAN TATA RUANGPERENCANAAN TATA RUANG
PERENCANAAN TATA RUANG
 
PPT Biosfer "persebaran flora dan fauna"
PPT Biosfer "persebaran flora dan fauna"PPT Biosfer "persebaran flora dan fauna"
PPT Biosfer "persebaran flora dan fauna"
 

Similar to Teori Tata Ruang Kota .pptx

Tugas GEOGRAFI (kelompok) .pptx
Tugas GEOGRAFI (kelompok) .pptxTugas GEOGRAFI (kelompok) .pptx
Tugas GEOGRAFI (kelompok) .pptx
AnantaBora4
 
geografi struktur keruangan kota.pptx
geografi struktur keruangan kota.pptxgeografi struktur keruangan kota.pptx
geografi struktur keruangan kota.pptx
RafiHudsi
 
KELOMPOK SNEAKY LINKS.pdf
KELOMPOK SNEAKY LINKS.pdfKELOMPOK SNEAKY LINKS.pdf
KELOMPOK SNEAKY LINKS.pdf
BulanNurulutami
 
pdf_20221105_134223_0000.pdf
pdf_20221105_134223_0000.pdfpdf_20221105_134223_0000.pdf
pdf_20221105_134223_0000.pdf
RafiHudsi
 
Masalah Perencanaan : Kontra pemindahan Ibu kota
Masalah Perencanaan : Kontra pemindahan Ibu kotaMasalah Perencanaan : Kontra pemindahan Ibu kota
Masalah Perencanaan : Kontra pemindahan Ibu kota
Susantri Susantri
 
pdf.pola keruangan kota.pptx
pdf.pola keruangan kota.pptxpdf.pola keruangan kota.pptx
pdf.pola keruangan kota.pptx
NaylaCarlen
 
fdokumen.com_struktur-n-bentuk-kota.ppt
fdokumen.com_struktur-n-bentuk-kota.pptfdokumen.com_struktur-n-bentuk-kota.ppt
fdokumen.com_struktur-n-bentuk-kota.ppt
baya13
 
Teori Struktur Kota [RR]
Teori Struktur Kota [RR]Teori Struktur Kota [RR]
Teori Struktur Kota [RR]
RachelNamiraR
 
PPT KELOMPOK GEOGRAFI.pptx
PPT KELOMPOK GEOGRAFI.pptxPPT KELOMPOK GEOGRAFI.pptx
PPT KELOMPOK GEOGRAFI.pptx
DianraAyu
 
geografi.pptx
geografi.pptxgeografi.pptx
geografi.pptx
maulanayusufIbrahim1
 
KELOMPOK KICUL GEOGRAFI-1.pptx
KELOMPOK KICUL GEOGRAFI-1.pptxKELOMPOK KICUL GEOGRAFI-1.pptx
KELOMPOK KICUL GEOGRAFI-1.pptx
GhesaDwikinanti
 
Bab i Rancang Kota
Bab i Rancang KotaBab i Rancang Kota
Bab i Rancang Kota
Latifah Tio
 
Seminar PPT.pptx
Seminar PPT.pptxSeminar PPT.pptx
Seminar PPT.pptx
AtimHerman
 
Proposal sidang transformasi spasial dan sosial ekonomi kawasan sekitar bin...
Proposal sidang   transformasi spasial dan sosial ekonomi kawasan sekitar bin...Proposal sidang   transformasi spasial dan sosial ekonomi kawasan sekitar bin...
Proposal sidang transformasi spasial dan sosial ekonomi kawasan sekitar bin...Shahnaz Acrydiena
 
Bab iv rancang kota konsep perancangan
Bab iv rancang kota konsep perancanganBab iv rancang kota konsep perancangan
Bab iv rancang kota konsep perancanganLatifah Tio
 
inofasi Desain model gang pemukiman kota ramah anak dan lingkungan
inofasi Desain model gang pemukiman kota ramah anak dan lingkungan inofasi Desain model gang pemukiman kota ramah anak dan lingkungan
inofasi Desain model gang pemukiman kota ramah anak dan lingkungan
juni apri
 
KELOMPOK SOULBERRY GEOGRAFI.pptx
KELOMPOK SOULBERRY GEOGRAFI.pptxKELOMPOK SOULBERRY GEOGRAFI.pptx
KELOMPOK SOULBERRY GEOGRAFI.pptx
CindyCahya3
 
KELOMPOK SOULBERRY GEOGRAFI-1.pptx
KELOMPOK SOULBERRY GEOGRAFI-1.pptxKELOMPOK SOULBERRY GEOGRAFI-1.pptx
KELOMPOK SOULBERRY GEOGRAFI-1.pptx
StefanyHimawari
 
dokumen.tips_teori-lokasi-sentral-dan-kerucut-permintaan.pdf
dokumen.tips_teori-lokasi-sentral-dan-kerucut-permintaan.pdfdokumen.tips_teori-lokasi-sentral-dan-kerucut-permintaan.pdf
dokumen.tips_teori-lokasi-sentral-dan-kerucut-permintaan.pdf
mudrikmustafid2
 
Kota dan Kebutuhan Perumahan (1) dan (2)
Kota dan Kebutuhan Perumahan (1) dan (2)Kota dan Kebutuhan Perumahan (1) dan (2)
Kota dan Kebutuhan Perumahan (1) dan (2)
Nurul Angreliany
 

Similar to Teori Tata Ruang Kota .pptx (20)

Tugas GEOGRAFI (kelompok) .pptx
Tugas GEOGRAFI (kelompok) .pptxTugas GEOGRAFI (kelompok) .pptx
Tugas GEOGRAFI (kelompok) .pptx
 
geografi struktur keruangan kota.pptx
geografi struktur keruangan kota.pptxgeografi struktur keruangan kota.pptx
geografi struktur keruangan kota.pptx
 
KELOMPOK SNEAKY LINKS.pdf
KELOMPOK SNEAKY LINKS.pdfKELOMPOK SNEAKY LINKS.pdf
KELOMPOK SNEAKY LINKS.pdf
 
pdf_20221105_134223_0000.pdf
pdf_20221105_134223_0000.pdfpdf_20221105_134223_0000.pdf
pdf_20221105_134223_0000.pdf
 
Masalah Perencanaan : Kontra pemindahan Ibu kota
Masalah Perencanaan : Kontra pemindahan Ibu kotaMasalah Perencanaan : Kontra pemindahan Ibu kota
Masalah Perencanaan : Kontra pemindahan Ibu kota
 
pdf.pola keruangan kota.pptx
pdf.pola keruangan kota.pptxpdf.pola keruangan kota.pptx
pdf.pola keruangan kota.pptx
 
fdokumen.com_struktur-n-bentuk-kota.ppt
fdokumen.com_struktur-n-bentuk-kota.pptfdokumen.com_struktur-n-bentuk-kota.ppt
fdokumen.com_struktur-n-bentuk-kota.ppt
 
Teori Struktur Kota [RR]
Teori Struktur Kota [RR]Teori Struktur Kota [RR]
Teori Struktur Kota [RR]
 
PPT KELOMPOK GEOGRAFI.pptx
PPT KELOMPOK GEOGRAFI.pptxPPT KELOMPOK GEOGRAFI.pptx
PPT KELOMPOK GEOGRAFI.pptx
 
geografi.pptx
geografi.pptxgeografi.pptx
geografi.pptx
 
KELOMPOK KICUL GEOGRAFI-1.pptx
KELOMPOK KICUL GEOGRAFI-1.pptxKELOMPOK KICUL GEOGRAFI-1.pptx
KELOMPOK KICUL GEOGRAFI-1.pptx
 
Bab i Rancang Kota
Bab i Rancang KotaBab i Rancang Kota
Bab i Rancang Kota
 
Seminar PPT.pptx
Seminar PPT.pptxSeminar PPT.pptx
Seminar PPT.pptx
 
Proposal sidang transformasi spasial dan sosial ekonomi kawasan sekitar bin...
Proposal sidang   transformasi spasial dan sosial ekonomi kawasan sekitar bin...Proposal sidang   transformasi spasial dan sosial ekonomi kawasan sekitar bin...
Proposal sidang transformasi spasial dan sosial ekonomi kawasan sekitar bin...
 
Bab iv rancang kota konsep perancangan
Bab iv rancang kota konsep perancanganBab iv rancang kota konsep perancangan
Bab iv rancang kota konsep perancangan
 
inofasi Desain model gang pemukiman kota ramah anak dan lingkungan
inofasi Desain model gang pemukiman kota ramah anak dan lingkungan inofasi Desain model gang pemukiman kota ramah anak dan lingkungan
inofasi Desain model gang pemukiman kota ramah anak dan lingkungan
 
KELOMPOK SOULBERRY GEOGRAFI.pptx
KELOMPOK SOULBERRY GEOGRAFI.pptxKELOMPOK SOULBERRY GEOGRAFI.pptx
KELOMPOK SOULBERRY GEOGRAFI.pptx
 
KELOMPOK SOULBERRY GEOGRAFI-1.pptx
KELOMPOK SOULBERRY GEOGRAFI-1.pptxKELOMPOK SOULBERRY GEOGRAFI-1.pptx
KELOMPOK SOULBERRY GEOGRAFI-1.pptx
 
dokumen.tips_teori-lokasi-sentral-dan-kerucut-permintaan.pdf
dokumen.tips_teori-lokasi-sentral-dan-kerucut-permintaan.pdfdokumen.tips_teori-lokasi-sentral-dan-kerucut-permintaan.pdf
dokumen.tips_teori-lokasi-sentral-dan-kerucut-permintaan.pdf
 
Kota dan Kebutuhan Perumahan (1) dan (2)
Kota dan Kebutuhan Perumahan (1) dan (2)Kota dan Kebutuhan Perumahan (1) dan (2)
Kota dan Kebutuhan Perumahan (1) dan (2)
 

Recently uploaded

Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
LucyKristinaS
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
Nur afiyah
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
jodikurniawan341
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
gloriosaesy
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Galang Adi Kuncoro
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
agusmulyadi08
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
asyi1
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
SEMUELSAMBOKARAENG
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
agusmulyadi08
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
EkoPutuKromo
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
irawan1978
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
PURWANTOSDNWATES2
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
ferrydmn1999
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
astridamalia20
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
UditGheozi2
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
mohfedri24
 
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi KomunikasiKarakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
AdePutraTunggali
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
Dedi Dwitagama
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
TEDYHARTO1
 

Recently uploaded (20)

Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
 
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi KomunikasiKarakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
 

Teori Tata Ruang Kota .pptx

  • 1. Teori Tata Ruang Kota Home Teori-teori Struktur Keruangan Kota Teori Konsentris Teori Sektoral Teori Inti Ganda Pengertian Struktur Ruang Kota Anggota Kelompok: 1. Samuel Sitompul 2.Dwika Handil 3.Wahyu Fahrezky
  • 2. Pengertian struktur ruang kota Daftar Isi Teori-teori struktur keruangan kota Teori Konsentris Teori Sektoral Home Teori Inti Ganda Pengertian Struktur Ruang Kota Teori-teori Struktur Keruangan Kota Teori Konsentris Teori Sektoral Teori Inti Ganda
  • 3. Pengertian struktur ruang kota 01 Home Pengertian Struktur Ruang Kota Teori-teori Struktur Keruangan Kota Teori Konsentris Teori Sektoral Teori Inti Ganda
  • 4. Struktur Ruang Kota Struktur ruang wilayah kota merupakan gambaran sistem pusat pelayanan kegiatan internal kota dan jaringan infrastruktur kota sampai akhir masa perencanaan, yang dikembangkan untuk mengintegrasikan wilayah kota dan melayani fungsi kegiatan yang ada/direncanakan dalam wilayah kota pada skala kota, yang merupakan satu kesatuan dari sistem regional, provinsi, nasional bahkan internasional. Pengertian Struktur Ruang Kota Teori-teori Struktur Keruangan Kota Teori Konsentris Teori Sektoral Home Teori Inti Ganda
  • 5. Teori-teori Struktur Keruangan Kota 02 Pengertian Struktur Ruang Kota Teori-teori Struktur Keruangan Kota Teori Konsentris Teori Sektoral Teori Inti Ganda Home
  • 6. 1. Teori Konsentris 3. Teori Inti Ganda Teori-teori Struktur Keruangan Kota 2. Teori Sektoral Pengertian Struktur Ruang Kota Teori-teori Struktur Keruangan Kota Teori Konsentris Teori Sektoral Teori Inti Ganda Home
  • 7. Teori Konsentris 03 Pengertian Struktur Ruang Kota Teori-teori Struktur Keruangan Kota Teori Konsentris Teori Sektoral Teori Inti Ganda Home
  • 8. Teori konsentris merupakan sebuah teori pembagian wilayah yang mana dimulai dari pusat perkotaan hingga pinggiran yang membentuk sebuah pola lingkaran atau seperti sebuah gelang. Teori konsentris pertama dicetuskan oleh Ernest W. Burgess yang berprofesi sebagai seorang sosiolog asal Amerika Serikat. Berdasarkan teori konsentris milik Burgess, sebuah kota terbagi dalam lima kawasan yang mengeliling seperti sebuah lingkaran. Pengertian Teori Konsentris Pengertian Struktur Ruang Kota Teori-teori Struktur Keruangan Kota Teori Konsentris Teori Sektoral Teori Inti Ganda Home
  • 9. Pembagian Zona pada Teori Konsentris CBD Kawasan pusat untuk kegiatan, yang meliputi segala kegiatan politik, ekonomi, sosial hingga budaya. Zona Peralihan Kawasan dimana kebanyakan merupakan jalan besar, tol, jembatan yang sebagian besar penduduk sekitarnya adalah orang- orang yang tuna wisma. Pemukiman yang Lebih Baik Kawasan dengan penduduk yang memiliki finansial yang lenih baik Commuters Daerah pinggiran atau bisa juga merupakan daerah perbatasan dengan kota atau provinsi lain. Pemukiman Pekerja Kawasan dimana sebagian besar orang yang tinggal atau menempati adalah para pekerja. Pengertian Struktur Ruang Kota Teori-teori Struktur Keruangan Kota Teori Konsentris Teori Sektoral Teori Inti Ganda Home
  • 10. Kelebihan Teori Konsentris • Dapat mengondisikan lingkungan sedemikian rupa sehingga kelangsungan hidup manusia dapat terjaga. • Menyeragamkan sifat-sifat “Natural Area” karena zona yang terbentuk sebagai produk dan proses manifestasi ekologis. • Dapat mencitrakan interelasi dan interaksi yang kompetitif antara manusia, tumbuhan dan binatang serta lingkungan. Pengertian Struktur Ruang Kota Teori-teori Struktur Keruangan Kota Teori Konsentris Teori Sektoral Teori Inti Ganda Home
  • 11. Kekurangan Teori Konsentris • Adanya pertentangan antara “Gradints” dan “Zonal Boundaries”. • Homoginitas internal yang tidak sesuai dengan kenyataannya. • Teorinya kurang universal dan skema anakronistis/out of date. Pengertian Struktur Ruang Kota Teori-teori Struktur Keruangan Kota Teori Konsentris Teori Sektoral Teori Inti Ganda Home
  • 12. Teori Sektoral 04 Pengertian Struktur Ruang Kota Teori-teori Struktur Keruangan Kota Teori Konsentris Teori Sektoral Teori Inti Ganda Home
  • 13. Pengertian Teori Sektoral Teori sektoral merupakan teori yang mengemukakan bahwa kegiatan manusia (khususnya perekonomian) yang menjadi kegiatan utama, berada di pusat kota, sementara di sekelilingnya terdiri atas kegiatan produksi industri dan juga pemukiman penduduk yang dibagi atas tiga tingkatan, yaitu kaum elit, kaum menengah dan juga kaum buruh. Teori sektoral ini dikemukakan oleh Homer Hoyt. Pengertian Struktur Ruang Kota Teori-teori Struktur Keruangan Kota Teori Konsentris Teori Sektoral Teori Inti Ganda Home
  • 14. Pembagian Zona pada Teori Sektoral CBD Terdiri atas bangunan-bangunan kantor, hotel, pasar, bank, bioskop, pusat perbelanjaan serta sektor- sektor publik dan perputaran ekonomi lainnya. Daerah Industri Kawasan ini terdapat pabrik- pabrik kecil atau ringan dan juga toko- toko. Pemukiman Kelas Menengah Pemukiman penduduk dengan pendapatan menengah. Pemukiman Kelas Atas Pemukiman penduduk kaya yang terdiri dari rumah-rumah besar. Pemukiman Kelas Rendah Pemukiman kaum pekerja dengan pendapatan rendah. Pengertian Struktur Ruang Kota Teori-teori Struktur Keruangan Kota Teori Konsentris Teori Sektoral Teori Inti Ganda Home
  • 15. Kelebihan Teori Sektoral • Bahwasannya elemen arah akan lebih menentukan penggunaan lahannya dari pada elemen jarak. • Jalur transportasi menghubungkan pusat Kota ke bagian – bagian yang lebih jauh. • Berkembang pada arah yang sama pada waktu yang lama. • Persebaran rumah berdasar kualitas fisik mengikuti pola sector. • Merupakan karya yang memperbaiki dan melengkapi teori Burgess. Pengertian Struktur Ruang Kota Teori-teori Struktur Keruangan Kota Teori Konsentris Teori Sektoral Teori Inti Ganda Home
  • 16. Kekurangan Teori Konsentris • Distribusi umur bangunan cendrung menunjukan pola Konsentris. • Sangat bergantung pada jalur transportasi yang menjari. • Hanya dapat di gunakan pada Kota atau Wilayah tertentu. • Lebih mengarah pada pembangunan perumahan bukan unsur Wilayahnya. • Kajiannya hanya sebatas pembagunan dan penetapan bangunan–bangunan yang tepat. Pengertian Struktur Ruang Kota Teori-teori Struktur Keruangan Kota Teori Konsentris Teori Sektoral Teori Inti Ganda Home
  • 17. Teori Inti Ganda 05 Pengertian Struktur Ruang Kota Teori-teori Struktur Keruangan Kota Teori Konsentris Teori Sektoral Teori Inti Ganda Home
  • 18. Teori inti ganda merupakan hasil dari pengamatan yang menunjukkan bahwa sebagian kota besar tidak tumbuh hanya dengan satu inti, melainkan adanya beberapa inti yang terpisah. Inti-inti tersebut berkembang sesuai dengan penggunaan lahannya yang fungsional dan keuntungan ekonomi menjadi dasar pertimbangan. Teori inti ganda diusulkan oleh Harris dan Ullmann pada tahun 1945. Pengertian Teori Inti Ganda Teori inti ganda merupakan hasil dari pengamatan yang menunjukkan bahwa sebagian kota besar tidak tumbuh hanya dengan satu inti, melainkan adanya beberapa inti yang terpisah. Inti-inti tersebut berkembang sesuai dengan penggunaan lahannya yang fungsional dan keuntungan ekonomi menjadi dasar pertimbangan. Teori inti ganda diusulkan oleh Harris dan Ullmann pada tahun 1945. Pengertian Struktur Ruang Kota Teori-teori Struktur Keruangan Kota Teori Konsentris Teori Sektoral Teori Inti Ganda Home
  • 19. Pembagian Zona pada Teori Inti Ganda 1. CBD Pusat fasilitas transportasi dan juga spesialisasi pelayanan seperti perbankan, theater dan lain sebagainya. 2. Daerah Industri Ringan Daerah industri yang menghasilkan barang- barang grosir seperti pakaian, furniture, dan elektronik 4. Pemukiman Kelas Menengah Pemukiman penduduk dengan pendapatan menengah. 5. Pemukiman Kelas Atas Pemukiman 3. Pemukiman Kelas Bawah Pemukiman kaum pekerja pabrik dan berpenghasilan rendah. Pengertian Struktur Ruang Kota Teori-teori Struktur Keruangan Kota Teori Konsentris Teori Sektoral Teori Inti Ganda Home
  • 20. Pembagian Zona pada Teori Inti Ganda 6. Zona Industri Berat Tempat industri besar dan pabrik. 7. Zona Bisnis Pinggiran 9. Zona Industri Pinggiran Dibuat dan dikategorikan untuk sumber industri di pinggiran kota. 8. Pemukiman Pinggiran Sebagian besar penduduk bekerja di pusat kota dan zona ini hanya digunakan sebagai tempat tinggal. Hadir untuk memenuhi kebutuhan semua jenis zona pemukiman kelas menengah dan atas Pengertian Struktur Ruang Kota Teori-teori Struktur Keruangan Kota Teori Konsentris Teori Sektoral Teori Inti Ganda Home
  • 21. Kelebihan Teori Inti Ganda • Banyak daerah sub urban. • Teori ini lebih cocok pada kota dengan pusat ekonomi berpencar pencar. • Teori inti ganda lebih kompleks dibandingkan 2 teori lainnya dan lebih realistis untuk perkotaan di Indonesia. • Pengembangan kota akan lebih cepat karena daerah daerah ekonomi berpencar. • Teori ini lebih mengikuti perkembangan zaman • Lebih realistis karena perkembangan suatu kota akan memiliki lebih dari satu daerah CBD dan pusat suatu kota juga tidak akan persis tepat di pusat kota. Pengertian Struktur Ruang Kota Teori-teori Struktur Keruangan Kota Teori Konsentris Teori Sektoral Teori Inti Ganda Home
  • 22. Kekurangan Teori Inti Ganda • Akan banyak daerah urban slum karena banyak daerah pertumbuhan pusat ekonomi. • Pertumbuhan daerah yang satu dengan daerah yang lain tidak akan merata tergantung terpengaruh atau tidak dengan daerah pusat ekonomi. • Teori ini akan memerlukan memerlukan pengawasan dan pengamanan lebih kompleks jika dibandingkan dengan 2 teori lainnya. • Akan menimbulkan banyaknya daerah rawan macet karena banyaknya pusat pertumbuhan Pengertian Struktur Ruang Kota Teori-teori Struktur Keruangan Kota Teori Konsentris Teori Sektoral Teori Inti Ganda Home