SlideShare a Scribd company logo
1
TEORI PRODUKSI
EKONOMI MIKRO
MAKRO
M. Zidny Nafi’ Hasbi
2
POKOK BAHASAN
Formulasi Maslahah
Berkah sebagai Input Produksi
Fungsi Produksi
Kurva Isoinput
Biaya Produksi
Efisiensi Produksi
3
Formulasi Maslahah (1)
Maslahah diperoleh dari
penjumlahan keuntungan
dan berkah, sehingga :
M =  + B
 = TR – TC
M adalah maslahah.
 adalah keuntungan.
B merupakan berkah.
TR adalah total revenue
TC merupakan total cost
M
π
TR - TC
VC FC
B
4
5
Formulasi Maslahah (2)
 Berkah merupakan penerapan nilai-nilai
Islam dalam proses produksi yang mungkin
akan menjadi komponen tambahan dalam
biaya produksi. Artinya bahwa dengan
menerapkan unsur berkah maka biaya
produksi makin tinggi jika dibanding
dengan mengabaikan berkah.
 Berkah yang diterima produsen, diperoleh
dari berkah revenue dikurangi berkah cost,
sehingga B = BR – BC
6
Berkah sebagai Input
Produksi
 Berkah merupakan input produksi, sama
dengan human capital dan enterpreneur yang
sifatnya juga immateriil.
 Semakin tinggi berkah dalam input produksi,
maka output yang dihasilkan juga akan
mengandung nilai berkah yang tinggi pula,
demikian juga sebaliknya.
 Dapatkah berkah dijadikan sebagai
input produksi, padahal berkah
merupakan hal yang immateriil?
7
Fungsi Produksi
• Seorang produsen harus mengetahui APA,
BERAPA, dan BAGAIMANA dalam proses
produksinya, dengan mengacu pada INPUT
PRODUKSI yang dimiliki.
8
Fungsi Produksi
• Fungsi produksi merupakan persamaan
yang menunjukkan hubungan antara
tingkat output dan penggunaan input.
Q = f(X1, X2, X3, …. Xn)
• Q = tingkat produksi (output)
• X1, X2, X3, …. Xn = berbagai input yang
digunakan
9
KURVA ISOINPUT
Sifat dan karakter isoinput:
a. Dari input yang sama,
memberikan beberapa
alternatif output
b. Optimalisasi input
c. Output besar
membutuhkan input
besar
d. Kurva isoinput yang
lebih tinggi menyediakan
input yang lebih banyak
X
Y
Kurva ISOINPUT adalah kurva yang menunjukkan
beberapa jenis alternatif output yang dapat dihasilkan
dari jenis input yang sama.
10
Dari input yang sama, memberikan
beberapa alternatif output
X
Y
X1 X2
Y1
Y2
A
B
 Kombinasi titik A
menghasilkan
ouput (X1,Y1)
 Sedangkan
Kombinasi titik B
menghasilkan
ouput (X2,Y2)
11
MERK HIGH CLASS MEDIUM CLASS LOW CLASS
12
Optimalisasi input
X
Y
D
 Kombinasi pada
titik A & B telah
menggunakan input
secara optimal.
 Kombinasi titik C
adalah input tidak
digunakan dengan
optimal
 Kombinasi titik D
tidak mungkin
dilakukan
A
B
C
13
Output besar membutuhkan input besar
X
Y
X1 X2
Y1
B
 Untuk dapat
menghasilkan
output pada
kombinasi titik B
yang lebih besar
dari titik A, maka
input yang
digunakan juga
lebih besar
A
14
X = 100 porsi
MGN Rice
Y = 50 porsi
MGN Rice
MGN Rice
@ Rp 10.000,-
Input
Rp 500.000,-
Input
Rp 1.000.000,-
15
Kurva isoinput yang lebih tinggi
menyediakan input yang lebih banyak
X
Y
B
Isoinput sepanjang
kurva B (30)
menyediakan input
lebih banyak dari
pada kurva A (20)
A
IT 30
IT 20
16
@ Rp 1000,-
100
10
17
KURVA ISO-MASLAHAH
X
Y
IM1
IM2
IM3
B
A
C
D
PRODUKSI TOTAL
Produksi total (TP) adalah keseluruhan jumlah
produksi yang dihasilkan oleh produsen. TP
diperoleh dari jumlah barang (Q) dikalikan
harganya (P), sehingga TP = Q*P
PRODUKSI MARGINAL
Produksi marginal (MP) merupakan tambahan
barang yang diproduksi karena adanya
penambahan satu faktor produksi. Jika ∆L adalah
pertambahan satu faktor produksi maka ∆TP
adalah pertambahan produksi total. Maka MP =
∆TP/ ∆L.
PRODUKSI RATA-RATA
Produksi rata-rata (AP) adalah produksi yang 18
Tenaga
Kerja
Produksi
Total (TP)
Produksi
Marginal (MP)
Produksi
Rata-rata (AP)
1 200 - 200
2 350 150 175
3 510 160 170
4 760 250 190
5 850 90 170
6 780 -70 130
19
20
0
100
200
300
400
500
600
700
800
900
1 2 3 4 5 6
TP
-100
-50
0
50
100
150
200
250
300
1 2 3 4 5 6
MP
Sumbu Vertikal
PRODUKSI TOTAL
Sumbu Horizontal
JUMLAH TENAGA
KERJA
 Terdapat sebuah asumsi dasar dalam
teori ekonomi, bahwa penambahan
SATU JENIS INPUT produksi pada
suatu saat justru akan mengurangi
output.
 Asumsi ini disebut dengan The Law
of Diminishing Returns.
s t a i n p e k a l o n g a n
21
Ex. SELALU menambah
jumlah ‘buruh tani’ pada lahan
sawah yang luasnya tidak
bertambah maka pada kondisi
tertentu akan mengurangi
returns karena angka
Marginal Product yang
Biaya produksi terdiri dari beberapa komponen
berikut:
FIXED COST (FC)
Biaya tetap yang besarnya tidak berubah,
berapapun out-put yang akan diproduksi.
VARIABEL COST (VC)
Biaya produksi yang besarnya tergantung
pada jumlah out-put yang akan diproduksi.
TOTAL COST (TC)
Biaya keseluruhan dalam berproduksi;
merupakan gabungan dari FC dan VC.
22
TOTAL REVENUE (TR) atau total penerimaan
adalah jumlah penerimaan yang diperoleh dari
besarnya produk yang terjual (terserap di
Produsen bisa dikatakan memperoleh
keuntungan jika kurva TR telah bersinggungan
dengan TC sebagai indikator bahwa TITIK
atau break event point (BEP) telah tercapai.
BEP adalah jumlah produk yang terjual
menutup atau impas dengan TC.
23
TOTAL REVENUE
24
TC
FC
TR
Q
BEP
Rp
Quantity
BEP terjadi
ketika garis TR
bersinggungan
dengan TC.
Untuk mencapai
BEP, maka
produsen harus
dapat menjual
produknya
sejumlah Q.
0
25
TR = TRi
Q1
TC
FC
BEP
Rp
Quantity
TCi
FCi
Q2
Dalam ekonomi
konvensional yang
menggunakan
instrumen bunga, maka
dalam proses produksi
biaya total (TC)
semakin tinggi karena
bunga merupakan
unsur biaya tetap (FCi).
Implikasinya, untuk
mencapai BEP maka Q
yang terjual juga harus
lebih banyak (dari Q1
menjadi Q2).
Konsekuensinya, TR
akan semakin kecil.
0
BAGAIMANA DENGAN TEORI
PRODUKSI DALAM EKONOMI ISLAM?
Dalam Ekonomi Islam, tidak memasukkan instrumen
bunga sebagai komponen biaya.
Pembiayaan produksi dalam Ekonomi Islam dapat
melibatkan pihak lain, yang dapat berbentuk dalam
akad MUDHOROBAH maupun MUSYAROKAH.
MUDHOROBAH pada umumnya menggunakan sistem
profit sharing (ps), sedangkan MUSYAROKAH
menggunakan sistem revenue sharing (rs).
26
GRAFIK PENERIMAAN DALAM SISTEM
MUDHARABAH (PROFIT sharing)
27
TC
FC
TR
Qrs
BEP
Rp
Quantity
TRrs
0
GRAFIK PENERIMAAN DALAM SISTEM
MUSYARAKAH (profit-loss sharing)
28
TC
FC
TR
Qps
BEP
Rp
Quantity
TRps
0
Efisiensi Produksi
Dalam al-Qur’an disebutkan bahwa perilaku
tabdzir/boros/in-efisiensi merupakan
perilaku negatif yang disamakan dengan
perilaku syetan. Dalam proses produksi,
Ekonomi Islam mengajarkan efisiensi
produksi. Efisiensi produksi dapat dilakukan
bila memenuhi kriteria berikut:
 Meminimalisir biaya untuk memproduksi
jumlah yang sama
 Memaksimalkan jumlah produksi dengan
jumlah biaya yang sama
s t a i n p e k a l o n g a n 29
30
TCr
FCr
Rp
Quantity
TCi
FCi
0
TCi
TCr
MINIMALISASI BIAYA UNTUK MEMPRODUKSI
JUMLAH YANG SAMA
31
Quantity
TCr
FCr
Rp
TCi
FCi
0 Qi Qr
MAKSIMALISASI JUMLAH PRODUKSI
DENGAN BIAYA SAMA
Long Life Learning untuk Efisiensi Produksi
Semakin besar
keinginan untuk belajar
maka semakin minim
kesalahan yang akan
dibuat. Maka, input
yang dibutuhkan juga
semakin kecil untuk
dapat memperbesar
output dalam proses
produksi.
20
40
60
80
100
0
20
40
60
80
100
20 40 60 80 100
LEARNING CURVE
32
JUMLAH
OUTPUT
JUMLAH
INPUT

More Related Content

What's hot

Matematika ekonomi
Matematika ekonomiMatematika ekonomi
Matematika ekonomi
Mirati hasanah
 
Bab 4 b mengenal kurva ekonomi mikro menggunakan analisis grafis (1)
Bab 4 b mengenal kurva ekonomi mikro menggunakan analisis grafis (1)Bab 4 b mengenal kurva ekonomi mikro menggunakan analisis grafis (1)
Bab 4 b mengenal kurva ekonomi mikro menggunakan analisis grafis (1)
Bayu Bayu
 
Makalah fungsi biaya dan penerimaan
Makalah  fungsi biaya dan penerimaanMakalah  fungsi biaya dan penerimaan
Makalah fungsi biaya dan penerimaan
Eka Ardiyanti
 
LTM Mikroekonomi - Bab 8 Memaksimalkan Laba dan Penawaran Bersaing
LTM Mikroekonomi - Bab 8 Memaksimalkan Laba dan Penawaran BersaingLTM Mikroekonomi - Bab 8 Memaksimalkan Laba dan Penawaran Bersaing
LTM Mikroekonomi - Bab 8 Memaksimalkan Laba dan Penawaran Bersaing
Farah Fauziah Hilman
 
Bab vi konsep dasar teori diferensial
Bab vi    konsep dasar teori diferensialBab vi    konsep dasar teori diferensial
Bab vi konsep dasar teori diferensialTajus Yamani
 
Bab 6 micro ekonomi
Bab 6 micro ekonomi Bab 6 micro ekonomi
Bab 6 micro ekonomi Irma yanti
 
Bab6 analisis pendapatan
Bab6 analisis pendapatanBab6 analisis pendapatan
Bab6 analisis pendapatan
Andrew Hutabarat
 
Sap biaya dan pendapatan
Sap biaya dan pendapatanSap biaya dan pendapatan
Sap biaya dan pendapatan
Andrew Hutabarat
 
Teori produksi satu input
Teori produksi satu inputTeori produksi satu input
Teori produksi satu input
Wahyufitri1999
 
Matematika Ekonomi - Biaya Marginal
Matematika Ekonomi - Biaya MarginalMatematika Ekonomi - Biaya Marginal
Matematika Ekonomi - Biaya Marginal
Sonya Santoso
 
Pertemuan ke vii teori produksi
Pertemuan ke  vii teori produksiPertemuan ke  vii teori produksi
Pertemuan ke vii teori produksi
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BERAU
 
Analisa BEP (Matematika Bisnis)
Analisa BEP (Matematika Bisnis)Analisa BEP (Matematika Bisnis)
Analisa BEP (Matematika Bisnis)
Ardhy Danu
 
Teori biaya produksi
Teori biaya produksiTeori biaya produksi
Teori biaya produksi
Taufik Habibie
 
Bab5 biaya up
Bab5 biaya upBab5 biaya up
Bab5 biaya up
Andrew Hutabarat
 
Ekonomi regional
Ekonomi regionalEkonomi regional
Ekonomi regional
alfitrorekwendi93
 
Ecn 2013 teori kos dan pengeluaran
Ecn 2013   teori kos dan pengeluaranEcn 2013   teori kos dan pengeluaran
Ecn 2013 teori kos dan pengeluaranSukhairi Husain
 
Analisis kelayakan usaha bidang peternakan
Analisis kelayakan usaha bidang peternakanAnalisis kelayakan usaha bidang peternakan
Analisis kelayakan usaha bidang peternakan
crhis david
 
MATERI TAMBAHAN ANALISIS USAHA TANI
MATERI TAMBAHAN ANALISIS USAHA TANIMATERI TAMBAHAN ANALISIS USAHA TANI
MATERI TAMBAHAN ANALISIS USAHA TANI
latifstpp
 
Analisa usaha tani fkh 2012
Analisa usaha tani fkh 2012Analisa usaha tani fkh 2012
Analisa usaha tani fkh 2012
djubaidin
 

What's hot (20)

Matematika ekonomi
Matematika ekonomiMatematika ekonomi
Matematika ekonomi
 
Bab 4 b mengenal kurva ekonomi mikro menggunakan analisis grafis (1)
Bab 4 b mengenal kurva ekonomi mikro menggunakan analisis grafis (1)Bab 4 b mengenal kurva ekonomi mikro menggunakan analisis grafis (1)
Bab 4 b mengenal kurva ekonomi mikro menggunakan analisis grafis (1)
 
Makalah fungsi biaya dan penerimaan
Makalah  fungsi biaya dan penerimaanMakalah  fungsi biaya dan penerimaan
Makalah fungsi biaya dan penerimaan
 
LTM Mikroekonomi - Bab 8 Memaksimalkan Laba dan Penawaran Bersaing
LTM Mikroekonomi - Bab 8 Memaksimalkan Laba dan Penawaran BersaingLTM Mikroekonomi - Bab 8 Memaksimalkan Laba dan Penawaran Bersaing
LTM Mikroekonomi - Bab 8 Memaksimalkan Laba dan Penawaran Bersaing
 
Bab vi konsep dasar teori diferensial
Bab vi    konsep dasar teori diferensialBab vi    konsep dasar teori diferensial
Bab vi konsep dasar teori diferensial
 
Bab 6 micro ekonomi
Bab 6 micro ekonomi Bab 6 micro ekonomi
Bab 6 micro ekonomi
 
Bab6 analisis pendapatan
Bab6 analisis pendapatanBab6 analisis pendapatan
Bab6 analisis pendapatan
 
Sap biaya dan pendapatan
Sap biaya dan pendapatanSap biaya dan pendapatan
Sap biaya dan pendapatan
 
Teori produksi satu input
Teori produksi satu inputTeori produksi satu input
Teori produksi satu input
 
Matematika Ekonomi - Biaya Marginal
Matematika Ekonomi - Biaya MarginalMatematika Ekonomi - Biaya Marginal
Matematika Ekonomi - Biaya Marginal
 
Pertemuan ke vii teori produksi
Pertemuan ke  vii teori produksiPertemuan ke  vii teori produksi
Pertemuan ke vii teori produksi
 
Analisa BEP (Matematika Bisnis)
Analisa BEP (Matematika Bisnis)Analisa BEP (Matematika Bisnis)
Analisa BEP (Matematika Bisnis)
 
Teori biaya produksi
Teori biaya produksiTeori biaya produksi
Teori biaya produksi
 
Pengertian pendapatan regional iccank
Pengertian pendapatan regional iccankPengertian pendapatan regional iccank
Pengertian pendapatan regional iccank
 
Bab5 biaya up
Bab5 biaya upBab5 biaya up
Bab5 biaya up
 
Ekonomi regional
Ekonomi regionalEkonomi regional
Ekonomi regional
 
Ecn 2013 teori kos dan pengeluaran
Ecn 2013   teori kos dan pengeluaranEcn 2013   teori kos dan pengeluaran
Ecn 2013 teori kos dan pengeluaran
 
Analisis kelayakan usaha bidang peternakan
Analisis kelayakan usaha bidang peternakanAnalisis kelayakan usaha bidang peternakan
Analisis kelayakan usaha bidang peternakan
 
MATERI TAMBAHAN ANALISIS USAHA TANI
MATERI TAMBAHAN ANALISIS USAHA TANIMATERI TAMBAHAN ANALISIS USAHA TANI
MATERI TAMBAHAN ANALISIS USAHA TANI
 
Analisa usaha tani fkh 2012
Analisa usaha tani fkh 2012Analisa usaha tani fkh 2012
Analisa usaha tani fkh 2012
 

Similar to Teori Produksi

D5.mikro.043345727.Rokibi.pdf
D5.mikro.043345727.Rokibi.pdfD5.mikro.043345727.Rokibi.pdf
D5.mikro.043345727.Rokibi.pdf
BoeyLastyan
 
IX.TEORI BIAYA.ppt
IX.TEORI BIAYA.pptIX.TEORI BIAYA.ppt
IX.TEORI BIAYA.ppt
Nauval221
 
Analisis kelayakan usaha
Analisis kelayakan usahaAnalisis kelayakan usaha
Analisis kelayakan usaha
yy rahmat
 
FUNGSI & BIAYA PRODUKSI.pptx
FUNGSI & BIAYA PRODUKSI.pptxFUNGSI & BIAYA PRODUKSI.pptx
FUNGSI & BIAYA PRODUKSI.pptx
AnandaBayuAji
 
Aplikasi Nilai Ekstrem (Nilai Marjinal) berupa Turunan / Derivatif dalam Ekon...
Aplikasi Nilai Ekstrem (Nilai Marjinal) berupa Turunan / Derivatif dalam Ekon...Aplikasi Nilai Ekstrem (Nilai Marjinal) berupa Turunan / Derivatif dalam Ekon...
Aplikasi Nilai Ekstrem (Nilai Marjinal) berupa Turunan / Derivatif dalam Ekon...
AprisaPutri
 
PP KWU_KONSEP BIAYA.pptx
PP KWU_KONSEP BIAYA.pptxPP KWU_KONSEP BIAYA.pptx
PP KWU_KONSEP BIAYA.pptx
AnggunRusyantia
 
produksi
produksiproduksi
04 AKMEN new.pdf........................
04 AKMEN new.pdf........................04 AKMEN new.pdf........................
04 AKMEN new.pdf........................
rendisalay
 
Slide-ACT201-ACT201-Slide-02.ppt
Slide-ACT201-ACT201-Slide-02.pptSlide-ACT201-ACT201-Slide-02.ppt
Slide-ACT201-ACT201-Slide-02.ppt
feliciaclarissa6
 
peran Pelaku Kegiatan Ekonomi .pptx
peran Pelaku Kegiatan Ekonomi .pptxperan Pelaku Kegiatan Ekonomi .pptx
peran Pelaku Kegiatan Ekonomi .pptx
GibranFadilla4
 
Bab 5 - Proses dan Biaya Produksi
Bab 5 - Proses dan Biaya Produksi Bab 5 - Proses dan Biaya Produksi
Bab 5 - Proses dan Biaya Produksi
Astrie Deny W
 
Pertemuan 6 Biaya Produksi Jangka Pendek.pdf
Pertemuan 6 Biaya Produksi Jangka Pendek.pdfPertemuan 6 Biaya Produksi Jangka Pendek.pdf
Pertemuan 6 Biaya Produksi Jangka Pendek.pdf
MuhammadAffaryMaulid
 
PPT MATERI 4 BEP (YOPI DIKA SAPUTRA).ppt
PPT MATERI 4 BEP (YOPI DIKA SAPUTRA).pptPPT MATERI 4 BEP (YOPI DIKA SAPUTRA).ppt
PPT MATERI 4 BEP (YOPI DIKA SAPUTRA).ppt
musicminang
 
bep_update.ppt
bep_update.pptbep_update.ppt
bep_update.ppt
novitaolin1
 
4 teori-produksi-1
4 teori-produksi-14 teori-produksi-1
4 teori-produksi-1
abieinside
 
Analisis Produksi.ppt
Analisis Produksi.pptAnalisis Produksi.ppt
Analisis Produksi.ppt
MrIsthafan
 
Analisis Biaya Produksi.ppt
Analisis Biaya Produksi.pptAnalisis Biaya Produksi.ppt
Analisis Biaya Produksi.ppt
MirnatulQinayah1
 
Analisis Biaya Produksi.ppt
Analisis Biaya Produksi.pptAnalisis Biaya Produksi.ppt
Analisis Biaya Produksi.ppt
KenBintangRafi
 
penerimaan total dan fungsi produksi
penerimaan total dan fungsi produksipenerimaan total dan fungsi produksi
penerimaan total dan fungsi produksi
state university of surabaya
 

Similar to Teori Produksi (20)

D5.mikro.043345727.Rokibi.pdf
D5.mikro.043345727.Rokibi.pdfD5.mikro.043345727.Rokibi.pdf
D5.mikro.043345727.Rokibi.pdf
 
IX.TEORI BIAYA.ppt
IX.TEORI BIAYA.pptIX.TEORI BIAYA.ppt
IX.TEORI BIAYA.ppt
 
Analisis kelayakan usaha
Analisis kelayakan usahaAnalisis kelayakan usaha
Analisis kelayakan usaha
 
FUNGSI & BIAYA PRODUKSI.pptx
FUNGSI & BIAYA PRODUKSI.pptxFUNGSI & BIAYA PRODUKSI.pptx
FUNGSI & BIAYA PRODUKSI.pptx
 
Aplikasi Nilai Ekstrem (Nilai Marjinal) berupa Turunan / Derivatif dalam Ekon...
Aplikasi Nilai Ekstrem (Nilai Marjinal) berupa Turunan / Derivatif dalam Ekon...Aplikasi Nilai Ekstrem (Nilai Marjinal) berupa Turunan / Derivatif dalam Ekon...
Aplikasi Nilai Ekstrem (Nilai Marjinal) berupa Turunan / Derivatif dalam Ekon...
 
PP KWU_KONSEP BIAYA.pptx
PP KWU_KONSEP BIAYA.pptxPP KWU_KONSEP BIAYA.pptx
PP KWU_KONSEP BIAYA.pptx
 
produksi
produksiproduksi
produksi
 
04 AKMEN new.pdf........................
04 AKMEN new.pdf........................04 AKMEN new.pdf........................
04 AKMEN new.pdf........................
 
Slide-ACT201-ACT201-Slide-02.ppt
Slide-ACT201-ACT201-Slide-02.pptSlide-ACT201-ACT201-Slide-02.ppt
Slide-ACT201-ACT201-Slide-02.ppt
 
peran Pelaku Kegiatan Ekonomi .pptx
peran Pelaku Kegiatan Ekonomi .pptxperan Pelaku Kegiatan Ekonomi .pptx
peran Pelaku Kegiatan Ekonomi .pptx
 
Bab 5 - Proses dan Biaya Produksi
Bab 5 - Proses dan Biaya Produksi Bab 5 - Proses dan Biaya Produksi
Bab 5 - Proses dan Biaya Produksi
 
Pertemuan 6 Biaya Produksi Jangka Pendek.pdf
Pertemuan 6 Biaya Produksi Jangka Pendek.pdfPertemuan 6 Biaya Produksi Jangka Pendek.pdf
Pertemuan 6 Biaya Produksi Jangka Pendek.pdf
 
PPT MATERI 4 BEP (YOPI DIKA SAPUTRA).ppt
PPT MATERI 4 BEP (YOPI DIKA SAPUTRA).pptPPT MATERI 4 BEP (YOPI DIKA SAPUTRA).ppt
PPT MATERI 4 BEP (YOPI DIKA SAPUTRA).ppt
 
bep_update.ppt
bep_update.pptbep_update.ppt
bep_update.ppt
 
4 teori-produksi-1
4 teori-produksi-14 teori-produksi-1
4 teori-produksi-1
 
Analisis Produksi.ppt
Analisis Produksi.pptAnalisis Produksi.ppt
Analisis Produksi.ppt
 
Analisis Biaya Produksi.ppt
Analisis Biaya Produksi.pptAnalisis Biaya Produksi.ppt
Analisis Biaya Produksi.ppt
 
Analisis Biaya Produksi.ppt
Analisis Biaya Produksi.pptAnalisis Biaya Produksi.ppt
Analisis Biaya Produksi.ppt
 
penerimaan total dan fungsi produksi
penerimaan total dan fungsi produksipenerimaan total dan fungsi produksi
penerimaan total dan fungsi produksi
 
Materi teori produksi
Materi teori produksiMateri teori produksi
Materi teori produksi
 

More from M. Zidny Nafi' Hasbi

Kekuatan Pasar Dalam Ekonomi Islam
Kekuatan Pasar Dalam Ekonomi IslamKekuatan Pasar Dalam Ekonomi Islam
Kekuatan Pasar Dalam Ekonomi Islam
M. Zidny Nafi' Hasbi
 
Teori Nalar & Budaya Menurut Al Jabiri
Teori Nalar & Budaya Menurut Al Jabiri Teori Nalar & Budaya Menurut Al Jabiri
Teori Nalar & Budaya Menurut Al Jabiri
M. Zidny Nafi' Hasbi
 
Filsafat Analitik Kontemporer
Filsafat Analitik KontemporerFilsafat Analitik Kontemporer
Filsafat Analitik Kontemporer
M. Zidny Nafi' Hasbi
 
Pemikiran khaled abou el fadl ppt
Pemikiran khaled abou el fadl pptPemikiran khaled abou el fadl ppt
Pemikiran khaled abou el fadl ppt
M. Zidny Nafi' Hasbi
 
Teori Prilaku Produsen
Teori Prilaku ProdusenTeori Prilaku Produsen
Teori Prilaku Produsen
M. Zidny Nafi' Hasbi
 
Teori Analisis Permintaan
Teori Analisis PermintaanTeori Analisis Permintaan
Teori Analisis Permintaan
M. Zidny Nafi' Hasbi
 
Analisis permintaan islami
Analisis permintaan islami  Analisis permintaan islami
Analisis permintaan islami
M. Zidny Nafi' Hasbi
 
Pemikiran Abdul Karim Soroush Teks Agama & pemahaman Keagamaan
Pemikiran Abdul Karim Soroush Teks Agama & pemahaman KeagamaanPemikiran Abdul Karim Soroush Teks Agama & pemahaman Keagamaan
Pemikiran Abdul Karim Soroush Teks Agama & pemahaman Keagamaan
M. Zidny Nafi' Hasbi
 
Maqosid dan pekembangan doktrin Arbitrase syariah kontemporer
Maqosid dan pekembangan doktrin Arbitrase syariah kontemporer Maqosid dan pekembangan doktrin Arbitrase syariah kontemporer
Maqosid dan pekembangan doktrin Arbitrase syariah kontemporer
M. Zidny Nafi' Hasbi
 
Islamisasi Ekonomi Konsep & Metodologi
Islamisasi Ekonomi Konsep & MetodologiIslamisasi Ekonomi Konsep & Metodologi
Islamisasi Ekonomi Konsep & Metodologi
M. Zidny Nafi' Hasbi
 
Filsafat Politik
Filsafat PolitikFilsafat Politik
Filsafat Politik
M. Zidny Nafi' Hasbi
 
Analisis permintaan
Analisis permintaanAnalisis permintaan
Analisis permintaan
M. Zidny Nafi' Hasbi
 

More from M. Zidny Nafi' Hasbi (12)

Kekuatan Pasar Dalam Ekonomi Islam
Kekuatan Pasar Dalam Ekonomi IslamKekuatan Pasar Dalam Ekonomi Islam
Kekuatan Pasar Dalam Ekonomi Islam
 
Teori Nalar & Budaya Menurut Al Jabiri
Teori Nalar & Budaya Menurut Al Jabiri Teori Nalar & Budaya Menurut Al Jabiri
Teori Nalar & Budaya Menurut Al Jabiri
 
Filsafat Analitik Kontemporer
Filsafat Analitik KontemporerFilsafat Analitik Kontemporer
Filsafat Analitik Kontemporer
 
Pemikiran khaled abou el fadl ppt
Pemikiran khaled abou el fadl pptPemikiran khaled abou el fadl ppt
Pemikiran khaled abou el fadl ppt
 
Teori Prilaku Produsen
Teori Prilaku ProdusenTeori Prilaku Produsen
Teori Prilaku Produsen
 
Teori Analisis Permintaan
Teori Analisis PermintaanTeori Analisis Permintaan
Teori Analisis Permintaan
 
Analisis permintaan islami
Analisis permintaan islami  Analisis permintaan islami
Analisis permintaan islami
 
Pemikiran Abdul Karim Soroush Teks Agama & pemahaman Keagamaan
Pemikiran Abdul Karim Soroush Teks Agama & pemahaman KeagamaanPemikiran Abdul Karim Soroush Teks Agama & pemahaman Keagamaan
Pemikiran Abdul Karim Soroush Teks Agama & pemahaman Keagamaan
 
Maqosid dan pekembangan doktrin Arbitrase syariah kontemporer
Maqosid dan pekembangan doktrin Arbitrase syariah kontemporer Maqosid dan pekembangan doktrin Arbitrase syariah kontemporer
Maqosid dan pekembangan doktrin Arbitrase syariah kontemporer
 
Islamisasi Ekonomi Konsep & Metodologi
Islamisasi Ekonomi Konsep & MetodologiIslamisasi Ekonomi Konsep & Metodologi
Islamisasi Ekonomi Konsep & Metodologi
 
Filsafat Politik
Filsafat PolitikFilsafat Politik
Filsafat Politik
 
Analisis permintaan
Analisis permintaanAnalisis permintaan
Analisis permintaan
 

Recently uploaded

tantangan dan solusi perbankan syariah.pdf
tantangan dan solusi perbankan syariah.pdftantangan dan solusi perbankan syariah.pdf
tantangan dan solusi perbankan syariah.pdf
muhammadarsyad77
 
AUDITING II chapter25.ppt
AUDITING II                chapter25.pptAUDITING II                chapter25.ppt
AUDITING II chapter25.ppt
DwiAyuSitiHartinah
 
Financial Planning Eno Perencanaan keuangan
Financial Planning Eno Perencanaan keuanganFinancial Planning Eno Perencanaan keuangan
Financial Planning Eno Perencanaan keuangan
EnoCasmiSEMBA
 
EKONOMI INDUSTRI ilmu tentang industri dan disiplin
EKONOMI INDUSTRI ilmu tentang industri dan disiplinEKONOMI INDUSTRI ilmu tentang industri dan disiplin
EKONOMI INDUSTRI ilmu tentang industri dan disiplin
anthoniusaldolemauk
 
Pertemuan 12 Materi Pasar Monopoli.ppt. Makalah ini membahas tentan...
Pertemuan 12 Materi Pasar Monopoli.ppt.           Makalah ini membahas tentan...Pertemuan 12 Materi Pasar Monopoli.ppt.           Makalah ini membahas tentan...
Pertemuan 12 Materi Pasar Monopoli.ppt. Makalah ini membahas tentan...
Meihotmapurba
 
BAB 3 PROFESI, PELUANG KERJA, DAN PELUANG USAHA BIDANG AKL.pptx
BAB 3 PROFESI, PELUANG KERJA, DAN PELUANG USAHA BIDANG AKL.pptxBAB 3 PROFESI, PELUANG KERJA, DAN PELUANG USAHA BIDANG AKL.pptx
BAB 3 PROFESI, PELUANG KERJA, DAN PELUANG USAHA BIDANG AKL.pptx
anselmusl280
 
MATERI AKUNTANSI IJARAH POWER POINT (PPT)
MATERI AKUNTANSI IJARAH  POWER POINT (PPT)MATERI AKUNTANSI IJARAH  POWER POINT (PPT)
MATERI AKUNTANSI IJARAH POWER POINT (PPT)
ritaseptia16
 
Mateko11_Adjoin invers matrikspptnya.ppt
Mateko11_Adjoin invers matrikspptnya.pptMateko11_Adjoin invers matrikspptnya.ppt
Mateko11_Adjoin invers matrikspptnya.ppt
kurikulumsdithidayah
 
ANALISI KESEMBANGAN PASAR UANG (KURVA-LM).pptx
ANALISI KESEMBANGAN PASAR UANG (KURVA-LM).pptxANALISI KESEMBANGAN PASAR UANG (KURVA-LM).pptx
ANALISI KESEMBANGAN PASAR UANG (KURVA-LM).pptx
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BERAU
 
Tabungan perumahan rakyat TAPERA DJPP.pdf
Tabungan perumahan rakyat TAPERA DJPP.pdfTabungan perumahan rakyat TAPERA DJPP.pdf
Tabungan perumahan rakyat TAPERA DJPP.pdf
HuseinKewolz1
 
Modul Pembekalan PKD PILKADA SERENTAK 2024.pdf
Modul Pembekalan PKD PILKADA SERENTAK  2024.pdfModul Pembekalan PKD PILKADA SERENTAK  2024.pdf
Modul Pembekalan PKD PILKADA SERENTAK 2024.pdf
muhammadarsyad77
 
Kelompok 5_PPT Etika Akuntan dalam Kasus Anti Korupsi pada Perusahaan Manufak...
Kelompok 5_PPT Etika Akuntan dalam Kasus Anti Korupsi pada Perusahaan Manufak...Kelompok 5_PPT Etika Akuntan dalam Kasus Anti Korupsi pada Perusahaan Manufak...
Kelompok 5_PPT Etika Akuntan dalam Kasus Anti Korupsi pada Perusahaan Manufak...
MrBready
 
MAKALAH SISTEM PEREKONOMIAN INDONESIA.pptx
MAKALAH SISTEM PEREKONOMIAN INDONESIA.pptxMAKALAH SISTEM PEREKONOMIAN INDONESIA.pptx
MAKALAH SISTEM PEREKONOMIAN INDONESIA.pptx
JaffanNauval
 

Recently uploaded (13)

tantangan dan solusi perbankan syariah.pdf
tantangan dan solusi perbankan syariah.pdftantangan dan solusi perbankan syariah.pdf
tantangan dan solusi perbankan syariah.pdf
 
AUDITING II chapter25.ppt
AUDITING II                chapter25.pptAUDITING II                chapter25.ppt
AUDITING II chapter25.ppt
 
Financial Planning Eno Perencanaan keuangan
Financial Planning Eno Perencanaan keuanganFinancial Planning Eno Perencanaan keuangan
Financial Planning Eno Perencanaan keuangan
 
EKONOMI INDUSTRI ilmu tentang industri dan disiplin
EKONOMI INDUSTRI ilmu tentang industri dan disiplinEKONOMI INDUSTRI ilmu tentang industri dan disiplin
EKONOMI INDUSTRI ilmu tentang industri dan disiplin
 
Pertemuan 12 Materi Pasar Monopoli.ppt. Makalah ini membahas tentan...
Pertemuan 12 Materi Pasar Monopoli.ppt.           Makalah ini membahas tentan...Pertemuan 12 Materi Pasar Monopoli.ppt.           Makalah ini membahas tentan...
Pertemuan 12 Materi Pasar Monopoli.ppt. Makalah ini membahas tentan...
 
BAB 3 PROFESI, PELUANG KERJA, DAN PELUANG USAHA BIDANG AKL.pptx
BAB 3 PROFESI, PELUANG KERJA, DAN PELUANG USAHA BIDANG AKL.pptxBAB 3 PROFESI, PELUANG KERJA, DAN PELUANG USAHA BIDANG AKL.pptx
BAB 3 PROFESI, PELUANG KERJA, DAN PELUANG USAHA BIDANG AKL.pptx
 
MATERI AKUNTANSI IJARAH POWER POINT (PPT)
MATERI AKUNTANSI IJARAH  POWER POINT (PPT)MATERI AKUNTANSI IJARAH  POWER POINT (PPT)
MATERI AKUNTANSI IJARAH POWER POINT (PPT)
 
Mateko11_Adjoin invers matrikspptnya.ppt
Mateko11_Adjoin invers matrikspptnya.pptMateko11_Adjoin invers matrikspptnya.ppt
Mateko11_Adjoin invers matrikspptnya.ppt
 
ANALISI KESEMBANGAN PASAR UANG (KURVA-LM).pptx
ANALISI KESEMBANGAN PASAR UANG (KURVA-LM).pptxANALISI KESEMBANGAN PASAR UANG (KURVA-LM).pptx
ANALISI KESEMBANGAN PASAR UANG (KURVA-LM).pptx
 
Tabungan perumahan rakyat TAPERA DJPP.pdf
Tabungan perumahan rakyat TAPERA DJPP.pdfTabungan perumahan rakyat TAPERA DJPP.pdf
Tabungan perumahan rakyat TAPERA DJPP.pdf
 
Modul Pembekalan PKD PILKADA SERENTAK 2024.pdf
Modul Pembekalan PKD PILKADA SERENTAK  2024.pdfModul Pembekalan PKD PILKADA SERENTAK  2024.pdf
Modul Pembekalan PKD PILKADA SERENTAK 2024.pdf
 
Kelompok 5_PPT Etika Akuntan dalam Kasus Anti Korupsi pada Perusahaan Manufak...
Kelompok 5_PPT Etika Akuntan dalam Kasus Anti Korupsi pada Perusahaan Manufak...Kelompok 5_PPT Etika Akuntan dalam Kasus Anti Korupsi pada Perusahaan Manufak...
Kelompok 5_PPT Etika Akuntan dalam Kasus Anti Korupsi pada Perusahaan Manufak...
 
MAKALAH SISTEM PEREKONOMIAN INDONESIA.pptx
MAKALAH SISTEM PEREKONOMIAN INDONESIA.pptxMAKALAH SISTEM PEREKONOMIAN INDONESIA.pptx
MAKALAH SISTEM PEREKONOMIAN INDONESIA.pptx
 

Teori Produksi

  • 2. 2 POKOK BAHASAN Formulasi Maslahah Berkah sebagai Input Produksi Fungsi Produksi Kurva Isoinput Biaya Produksi Efisiensi Produksi
  • 3. 3 Formulasi Maslahah (1) Maslahah diperoleh dari penjumlahan keuntungan dan berkah, sehingga : M =  + B  = TR – TC M adalah maslahah.  adalah keuntungan. B merupakan berkah. TR adalah total revenue TC merupakan total cost
  • 5. 5 Formulasi Maslahah (2)  Berkah merupakan penerapan nilai-nilai Islam dalam proses produksi yang mungkin akan menjadi komponen tambahan dalam biaya produksi. Artinya bahwa dengan menerapkan unsur berkah maka biaya produksi makin tinggi jika dibanding dengan mengabaikan berkah.  Berkah yang diterima produsen, diperoleh dari berkah revenue dikurangi berkah cost, sehingga B = BR – BC
  • 6. 6 Berkah sebagai Input Produksi  Berkah merupakan input produksi, sama dengan human capital dan enterpreneur yang sifatnya juga immateriil.  Semakin tinggi berkah dalam input produksi, maka output yang dihasilkan juga akan mengandung nilai berkah yang tinggi pula, demikian juga sebaliknya.  Dapatkah berkah dijadikan sebagai input produksi, padahal berkah merupakan hal yang immateriil?
  • 7. 7 Fungsi Produksi • Seorang produsen harus mengetahui APA, BERAPA, dan BAGAIMANA dalam proses produksinya, dengan mengacu pada INPUT PRODUKSI yang dimiliki.
  • 8. 8 Fungsi Produksi • Fungsi produksi merupakan persamaan yang menunjukkan hubungan antara tingkat output dan penggunaan input. Q = f(X1, X2, X3, …. Xn) • Q = tingkat produksi (output) • X1, X2, X3, …. Xn = berbagai input yang digunakan
  • 9. 9 KURVA ISOINPUT Sifat dan karakter isoinput: a. Dari input yang sama, memberikan beberapa alternatif output b. Optimalisasi input c. Output besar membutuhkan input besar d. Kurva isoinput yang lebih tinggi menyediakan input yang lebih banyak X Y Kurva ISOINPUT adalah kurva yang menunjukkan beberapa jenis alternatif output yang dapat dihasilkan dari jenis input yang sama.
  • 10. 10 Dari input yang sama, memberikan beberapa alternatif output X Y X1 X2 Y1 Y2 A B  Kombinasi titik A menghasilkan ouput (X1,Y1)  Sedangkan Kombinasi titik B menghasilkan ouput (X2,Y2)
  • 11. 11 MERK HIGH CLASS MEDIUM CLASS LOW CLASS
  • 12. 12 Optimalisasi input X Y D  Kombinasi pada titik A & B telah menggunakan input secara optimal.  Kombinasi titik C adalah input tidak digunakan dengan optimal  Kombinasi titik D tidak mungkin dilakukan A B C
  • 13. 13 Output besar membutuhkan input besar X Y X1 X2 Y1 B  Untuk dapat menghasilkan output pada kombinasi titik B yang lebih besar dari titik A, maka input yang digunakan juga lebih besar A
  • 14. 14 X = 100 porsi MGN Rice Y = 50 porsi MGN Rice MGN Rice @ Rp 10.000,- Input Rp 500.000,- Input Rp 1.000.000,-
  • 15. 15 Kurva isoinput yang lebih tinggi menyediakan input yang lebih banyak X Y B Isoinput sepanjang kurva B (30) menyediakan input lebih banyak dari pada kurva A (20) A IT 30 IT 20
  • 18. PRODUKSI TOTAL Produksi total (TP) adalah keseluruhan jumlah produksi yang dihasilkan oleh produsen. TP diperoleh dari jumlah barang (Q) dikalikan harganya (P), sehingga TP = Q*P PRODUKSI MARGINAL Produksi marginal (MP) merupakan tambahan barang yang diproduksi karena adanya penambahan satu faktor produksi. Jika ∆L adalah pertambahan satu faktor produksi maka ∆TP adalah pertambahan produksi total. Maka MP = ∆TP/ ∆L. PRODUKSI RATA-RATA Produksi rata-rata (AP) adalah produksi yang 18
  • 19. Tenaga Kerja Produksi Total (TP) Produksi Marginal (MP) Produksi Rata-rata (AP) 1 200 - 200 2 350 150 175 3 510 160 170 4 760 250 190 5 850 90 170 6 780 -70 130 19
  • 20. 20 0 100 200 300 400 500 600 700 800 900 1 2 3 4 5 6 TP -100 -50 0 50 100 150 200 250 300 1 2 3 4 5 6 MP Sumbu Vertikal PRODUKSI TOTAL Sumbu Horizontal JUMLAH TENAGA KERJA
  • 21.  Terdapat sebuah asumsi dasar dalam teori ekonomi, bahwa penambahan SATU JENIS INPUT produksi pada suatu saat justru akan mengurangi output.  Asumsi ini disebut dengan The Law of Diminishing Returns. s t a i n p e k a l o n g a n 21 Ex. SELALU menambah jumlah ‘buruh tani’ pada lahan sawah yang luasnya tidak bertambah maka pada kondisi tertentu akan mengurangi returns karena angka Marginal Product yang
  • 22. Biaya produksi terdiri dari beberapa komponen berikut: FIXED COST (FC) Biaya tetap yang besarnya tidak berubah, berapapun out-put yang akan diproduksi. VARIABEL COST (VC) Biaya produksi yang besarnya tergantung pada jumlah out-put yang akan diproduksi. TOTAL COST (TC) Biaya keseluruhan dalam berproduksi; merupakan gabungan dari FC dan VC. 22
  • 23. TOTAL REVENUE (TR) atau total penerimaan adalah jumlah penerimaan yang diperoleh dari besarnya produk yang terjual (terserap di Produsen bisa dikatakan memperoleh keuntungan jika kurva TR telah bersinggungan dengan TC sebagai indikator bahwa TITIK atau break event point (BEP) telah tercapai. BEP adalah jumlah produk yang terjual menutup atau impas dengan TC. 23 TOTAL REVENUE
  • 24. 24 TC FC TR Q BEP Rp Quantity BEP terjadi ketika garis TR bersinggungan dengan TC. Untuk mencapai BEP, maka produsen harus dapat menjual produknya sejumlah Q. 0
  • 25. 25 TR = TRi Q1 TC FC BEP Rp Quantity TCi FCi Q2 Dalam ekonomi konvensional yang menggunakan instrumen bunga, maka dalam proses produksi biaya total (TC) semakin tinggi karena bunga merupakan unsur biaya tetap (FCi). Implikasinya, untuk mencapai BEP maka Q yang terjual juga harus lebih banyak (dari Q1 menjadi Q2). Konsekuensinya, TR akan semakin kecil. 0
  • 26. BAGAIMANA DENGAN TEORI PRODUKSI DALAM EKONOMI ISLAM? Dalam Ekonomi Islam, tidak memasukkan instrumen bunga sebagai komponen biaya. Pembiayaan produksi dalam Ekonomi Islam dapat melibatkan pihak lain, yang dapat berbentuk dalam akad MUDHOROBAH maupun MUSYAROKAH. MUDHOROBAH pada umumnya menggunakan sistem profit sharing (ps), sedangkan MUSYAROKAH menggunakan sistem revenue sharing (rs). 26
  • 27. GRAFIK PENERIMAAN DALAM SISTEM MUDHARABAH (PROFIT sharing) 27 TC FC TR Qrs BEP Rp Quantity TRrs 0
  • 28. GRAFIK PENERIMAAN DALAM SISTEM MUSYARAKAH (profit-loss sharing) 28 TC FC TR Qps BEP Rp Quantity TRps 0
  • 29. Efisiensi Produksi Dalam al-Qur’an disebutkan bahwa perilaku tabdzir/boros/in-efisiensi merupakan perilaku negatif yang disamakan dengan perilaku syetan. Dalam proses produksi, Ekonomi Islam mengajarkan efisiensi produksi. Efisiensi produksi dapat dilakukan bila memenuhi kriteria berikut:  Meminimalisir biaya untuk memproduksi jumlah yang sama  Memaksimalkan jumlah produksi dengan jumlah biaya yang sama s t a i n p e k a l o n g a n 29
  • 31. 31 Quantity TCr FCr Rp TCi FCi 0 Qi Qr MAKSIMALISASI JUMLAH PRODUKSI DENGAN BIAYA SAMA
  • 32. Long Life Learning untuk Efisiensi Produksi Semakin besar keinginan untuk belajar maka semakin minim kesalahan yang akan dibuat. Maka, input yang dibutuhkan juga semakin kecil untuk dapat memperbesar output dalam proses produksi. 20 40 60 80 100 0 20 40 60 80 100 20 40 60 80 100 LEARNING CURVE 32 JUMLAH OUTPUT JUMLAH INPUT