SlideShare a Scribd company logo
Membuat Poster Hemat Energi
Sebelumnya, kalian telah mengenal teks
petunjuk. Teks petunjuk dapat disajikan dalah
bentuk poster.
Poster adalah karya seni erisi
gambar dan kalimat ajakan di
atas kertas berukuran besar yang
digantung atau ditempel.
Berikut langkah-langkah membuat poster yang menarik
1. Poster sebaiknya berwarna cerah, karena akan menarik perhatian
orang untuk membacanya.
2. Gambar atau tulissan dibuat sesuai tema dan ukuran poster
3. Tulisan dibuat dengan kalimat efektif, singkat, dan jelas
Poster menggunakan
kata-kata singkat,
padat, jelas, dan
menarik.
T2 St2
P4
Muatan
B. Indonesia
KD 3.4 dan 4.4
Pembelajaran 4:
Poster Pelaksanaan Hak
dan Kewajiban
• Kita berhak memanfaatkan energi dan
wajib menghemat penggunakaannya.
• Ajaklah orang-orang untuk menghemat
energi melalui poster.
• Poster dapat digunakan untuj
mengajak masyarakat
melaksanakan hak dan
kewajiban secara seimbang.
T2 St2
P4
Muatan
PPKn
KD 3.2 dan 4.2
Pembelajaran 4:
Membandingkan
Pecahan
Saat membandingkan dua pecahan,
gunakan tanda:
• > (lebih dari),
• < (kurang dari), atau
• = (sama dengan).
T2 St2
P4
Muatan
Matematika
KD 3.2 dan 4.2
Pembelajaran 4:
Pola Irama dan Ketukan
• Irama: rangkaian bunyi yang teratur.
• Pola irama: panjang pendeknya bunyi sebuah lagu.
• Pola terbentuk: bunyi nada yang teratur dan berulang-
ulang.
• Panjang pendek bunyi: dihitung berdasarkan ketukan.
Pola irama dalam lagu umumnya 4/4, 3/4 , dan 6/8
1. Birama 2, memiliki 2 (2/4) hitungan. Contoh : | 3 5 | 3 2 |
2. Birama 3, memiliki (3/4) hitungan. Contoh : | 1 7 7 | 1 7 6 |
3. Birama 4, memiliki 4 (4/4) hitangan. Contoh : | 5 3 4 5 | 3 1 1 7 |
T1 St1
P2
Muatan
SBdP
KD 3.2 dan 4.2
Pembelajaran 5:
Bunyi yang dihasilkan dapat
berasal dari internal dan eksternal
Bunyi internal: dihasilkan dari tubuh kita.
bertepuk tangan, menepuk paha, dan
menghentakkan kaki ke lantai.
Lama bunyi tepuk tangan disesuaikan dengan nilai
nadanya. Satu tepuk tangan dapat bernilai setengah
ketuk, satu ketuk, dua ketuk, tiga ketuk, dan empat
ketuk.
Bunyi eksternal: dihasilkan oleh alat musik.
 gendang, suling, gitar, tamborin, dan drum.
T2 St2
P5
Muatan
IPS
KD 3.1 dan 4.1
Pembelajaran 5:
Sumber daya alam juga
dimanfaatkan untuk membantu
kegiatan manusia.
Sumber daya alam harus
dimanfaatkan dengan
bijak!
Pemanfaatan Sumber Daya
Alam (SDA)
Kegiatan SDA Pemanfaatan
Pertanian
padi
Matahari Pertumbuhan padi, pembangkit listrik, dan menerangi lingkungan.
Air Mengaliri lahan pertanian.
Tanah Media tanam.
Udara Sumber kabon dioksida untuk berfotosintesis dan oksigen untuk
pernapasan mahluk hidup.
Kotoran hewan Pupuk tanaman.
Kerbau Bahan makanan dan sumber tenaga bagi para petani.
Pembuatan
ikan asin
Kayu Bahan pembuat anyaman tempat pengeringan ikan.
Garam Mengawetkan ikan asin.
Panas matahari Mengeringkan ikan asin.
Pembuatan
pakaian
Kapas Bahan baku pembuatan kain dan benang.
Logam Bahan baku pembuatan jarum jahit, gunting, dan meja jahit.
Plastik Bahan baku pembuatan kancing.
Transpotasi logam Bahan pembuatan alat transpotasi.
Minyak bumi Bahan utama pembuatan bahan bakar.
Pembuatan
patung
Tanah, kayu, atau batu Bahan baku pembuatan patung.
Besi atau baja Bahan baku untuk membuat pahat
Mengurutkan Pecahan
Dapat dilakukan setelah
membandingkan pecahan.
• Membandingkan satu persatu dari
yang terkecil.
• Membandingkan satu persatu dari
yang terbesar.
T1 St1
P5
Muatan
Matematika
KD 3.3 dan 4.3
Pembelajaran 5:
Mengampanyekan Isi Poster
Poster dapat disampaikan kepada
orang-orang sekitar atau disebut
kampaye.
Cara mengampanyekan isi poster:
1. Pahamilah isi poster dengan baik.
2. Bicarakan isi poster dengan jelas dan
efektif.
3. Sampaikan dengan bahasa yang baik
dan santun, serta tidak terlalu cepat.
T2 St2
P6
Muatan
Bahasa Indonesia
KD 3.1 dan 4.1
Pembelajaran 6:
Kerja Sama Dalam Pelaksanaan
Hak dan Kewajiban
• Setiap manusia memiliki
hak dan kewajiban
terhadap penggunaan
sumber energi.
• Hak: menggunakan
sumber energi sesuai
kebutuhan.
• Kewajiban: menghemat
energi.
T2 St2
P6
Muatan
PPKn
KD 3.2 dan 4.2
Pembelajaran 6:

More Related Content

Similar to Tematik tema 2 subtema 2

Media Tema 3.pptx
Media Tema 3.pptxMedia Tema 3.pptx
Media Tema 3.pptx
ZaniIstihariani
 
STD_PPT_BUPENA 5C_TEMA 6_SUBTEMA 1 (wecompress.com).pptx
STD_PPT_BUPENA 5C_TEMA 6_SUBTEMA 1 (wecompress.com).pptxSTD_PPT_BUPENA 5C_TEMA 6_SUBTEMA 1 (wecompress.com).pptx
STD_PPT_BUPENA 5C_TEMA 6_SUBTEMA 1 (wecompress.com).pptx
RelaNurErydR
 
Bupena 5A T3 ST3 KN13N.pptx
Bupena 5A T3 ST3 KN13N.pptxBupena 5A T3 ST3 KN13N.pptx
Bupena 5A T3 ST3 KN13N.pptx
DyanEkaPamungkas
 
Pencemaran pri 4 Unit 1
Pencemaran pri 4 Unit 1Pencemaran pri 4 Unit 1
Pencemaran pri 4 Unit 1
Sekolah Rendah Park View
 
Bahan Ajar Tema 3 Kelas 5 berasal dari BUPENA
Bahan Ajar Tema 3 Kelas 5 berasal dari BUPENABahan Ajar Tema 3 Kelas 5 berasal dari BUPENA
Bahan Ajar Tema 3 Kelas 5 berasal dari BUPENA
SiskaResvita1
 
[Tema 6 Subtema 1] Power Point Kelas 3 SD.pptx
[Tema 6 Subtema 1] Power Point Kelas 3 SD.pptx[Tema 6 Subtema 1] Power Point Kelas 3 SD.pptx
[Tema 6 Subtema 1] Power Point Kelas 3 SD.pptx
sdnulujami07
 
Senin tematik tema 2 subtema 3
Senin tematik tema 2 subtema 3Senin tematik tema 2 subtema 3
Senin tematik tema 2 subtema 3
SD Hj. Isriati Baiturrahman 2
 
Sains ; Kepentingan Sumber Bumi Kepada Manusia Tingkatan 1
Sains ; Kepentingan Sumber Bumi Kepada Manusia Tingkatan 1Sains ; Kepentingan Sumber Bumi Kepada Manusia Tingkatan 1
Sains ; Kepentingan Sumber Bumi Kepada Manusia Tingkatan 1
Nurin Imanina
 
494460051-Std-Ppt-Bupena-5c-Tema-6-Subtema-2-Wecompress-com.pptx
494460051-Std-Ppt-Bupena-5c-Tema-6-Subtema-2-Wecompress-com.pptx494460051-Std-Ppt-Bupena-5c-Tema-6-Subtema-2-Wecompress-com.pptx
494460051-Std-Ppt-Bupena-5c-Tema-6-Subtema-2-Wecompress-com.pptx
swan dana
 
Ekspositori group work 2013
Ekspositori group work 2013Ekspositori group work 2013
Ekspositori group work 2013Raihan Marksman
 
Daur ulang barang bekas
Daur ulang barang bekasDaur ulang barang bekas
Daur ulang barang bekasDiana Ary
 
TEMA 8 SUBTEMA 3 Kelas 6 Sekolah Dasar.pptx
TEMA 8 SUBTEMA 3 Kelas 6 Sekolah Dasar.pptxTEMA 8 SUBTEMA 3 Kelas 6 Sekolah Dasar.pptx
TEMA 8 SUBTEMA 3 Kelas 6 Sekolah Dasar.pptx
laluilhamsanjaya
 
Ipskelas3 edihernawan-170722011321
Ipskelas3 edihernawan-170722011321Ipskelas3 edihernawan-170722011321
Ipskelas3 edihernawan-170722011321
NurHidayah332
 
Ips kelas 3 - edi hernawan
Ips kelas 3  - edi hernawanIps kelas 3  - edi hernawan
Ips kelas 3 - edi hernawan
primagraphology consulting
 
Dari sampah plastik menjadi bbm ramah lingkungan
Dari sampah plastik menjadi bbm ramah lingkunganDari sampah plastik menjadi bbm ramah lingkungan
Dari sampah plastik menjadi bbm ramah lingkungan
Ade Hugosancez
 
Daur ulang sampah kertas
Daur ulang sampah kertasDaur ulang sampah kertas
Daur ulang sampah kertasAnang's Succes
 
Selasa tematik tema 2 subtema 3
Selasa tematik tema 2 subtema 3Selasa tematik tema 2 subtema 3
Selasa tematik tema 2 subtema 3
SD Hj. Isriati Baiturrahman 2
 
LKPD.pdf
LKPD.pdfLKPD.pdf
LKPD.pdf
YENIGUSTIN3
 

Similar to Tematik tema 2 subtema 2 (20)

Media Tema 3.pptx
Media Tema 3.pptxMedia Tema 3.pptx
Media Tema 3.pptx
 
STD_PPT_BUPENA 5C_TEMA 6_SUBTEMA 1 (wecompress.com).pptx
STD_PPT_BUPENA 5C_TEMA 6_SUBTEMA 1 (wecompress.com).pptxSTD_PPT_BUPENA 5C_TEMA 6_SUBTEMA 1 (wecompress.com).pptx
STD_PPT_BUPENA 5C_TEMA 6_SUBTEMA 1 (wecompress.com).pptx
 
Bupena 5A T3 ST3 KN13N.pptx
Bupena 5A T3 ST3 KN13N.pptxBupena 5A T3 ST3 KN13N.pptx
Bupena 5A T3 ST3 KN13N.pptx
 
Pencemaran pri 4 Unit 1
Pencemaran pri 4 Unit 1Pencemaran pri 4 Unit 1
Pencemaran pri 4 Unit 1
 
Bahan Ajar Tema 3 Kelas 5 berasal dari BUPENA
Bahan Ajar Tema 3 Kelas 5 berasal dari BUPENABahan Ajar Tema 3 Kelas 5 berasal dari BUPENA
Bahan Ajar Tema 3 Kelas 5 berasal dari BUPENA
 
[Tema 6 Subtema 1] Power Point Kelas 3 SD.pptx
[Tema 6 Subtema 1] Power Point Kelas 3 SD.pptx[Tema 6 Subtema 1] Power Point Kelas 3 SD.pptx
[Tema 6 Subtema 1] Power Point Kelas 3 SD.pptx
 
Senin tematik tema 2 subtema 3
Senin tematik tema 2 subtema 3Senin tematik tema 2 subtema 3
Senin tematik tema 2 subtema 3
 
Sains ; Kepentingan Sumber Bumi Kepada Manusia Tingkatan 1
Sains ; Kepentingan Sumber Bumi Kepada Manusia Tingkatan 1Sains ; Kepentingan Sumber Bumi Kepada Manusia Tingkatan 1
Sains ; Kepentingan Sumber Bumi Kepada Manusia Tingkatan 1
 
494460051-Std-Ppt-Bupena-5c-Tema-6-Subtema-2-Wecompress-com.pptx
494460051-Std-Ppt-Bupena-5c-Tema-6-Subtema-2-Wecompress-com.pptx494460051-Std-Ppt-Bupena-5c-Tema-6-Subtema-2-Wecompress-com.pptx
494460051-Std-Ppt-Bupena-5c-Tema-6-Subtema-2-Wecompress-com.pptx
 
Ekspositori group work 2013
Ekspositori group work 2013Ekspositori group work 2013
Ekspositori group work 2013
 
Daur ulang barang bekas
Daur ulang barang bekasDaur ulang barang bekas
Daur ulang barang bekas
 
TEMA 8 SUBTEMA 3 Kelas 6 Sekolah Dasar.pptx
TEMA 8 SUBTEMA 3 Kelas 6 Sekolah Dasar.pptxTEMA 8 SUBTEMA 3 Kelas 6 Sekolah Dasar.pptx
TEMA 8 SUBTEMA 3 Kelas 6 Sekolah Dasar.pptx
 
Ipskelas3 edihernawan-170722011321
Ipskelas3 edihernawan-170722011321Ipskelas3 edihernawan-170722011321
Ipskelas3 edihernawan-170722011321
 
Ips kelas 3 - edi hernawan
Ips kelas 3  - edi hernawanIps kelas 3  - edi hernawan
Ips kelas 3 - edi hernawan
 
Dari sampah plastik menjadi bbm ramah lingkungan
Dari sampah plastik menjadi bbm ramah lingkunganDari sampah plastik menjadi bbm ramah lingkungan
Dari sampah plastik menjadi bbm ramah lingkungan
 
Daur ulang sampah kertas
Daur ulang sampah kertasDaur ulang sampah kertas
Daur ulang sampah kertas
 
Selasa tematik tema 2 subtema 3
Selasa tematik tema 2 subtema 3Selasa tematik tema 2 subtema 3
Selasa tematik tema 2 subtema 3
 
Rpp bahasa indonesia
Rpp bahasa indonesiaRpp bahasa indonesia
Rpp bahasa indonesia
 
LKPD.pdf
LKPD.pdfLKPD.pdf
LKPD.pdf
 
Mawapres 2013
Mawapres 2013Mawapres 2013
Mawapres 2013
 

More from SD Hj. Isriati Baiturrahman 2

Tematik senin
Tematik seninTematik senin
Tematik selasa
Tematik selasaTematik selasa
Matematika senin dan kamis
Matematika senin dan kamisMatematika senin dan kamis
Matematika senin dan kamis
SD Hj. Isriati Baiturrahman 2
 
Selasa tematik tema 4 subtema 1
Selasa tematik tema 4 subtema 1Selasa tematik tema 4 subtema 1
Selasa tematik tema 4 subtema 1
SD Hj. Isriati Baiturrahman 2
 
Rabu tematik tema 4 subtema 1
Rabu tematik tema 4 subtema 1Rabu tematik tema 4 subtema 1
Rabu tematik tema 4 subtema 1
SD Hj. Isriati Baiturrahman 2
 
Senin matematika keliling dan luas bangun datar
Senin matematika keliling dan luas bangun datarSenin matematika keliling dan luas bangun datar
Senin matematika keliling dan luas bangun datar
SD Hj. Isriati Baiturrahman 2
 
Senin tematik tema 4 subtema 1
Senin tematik tema 4 subtema 1Senin tematik tema 4 subtema 1
Senin tematik tema 4 subtema 1
SD Hj. Isriati Baiturrahman 2
 
PPT matematika senin 21 sept
PPT matematika senin 21 septPPT matematika senin 21 sept
PPT matematika senin 21 sept
SD Hj. Isriati Baiturrahman 2
 
Bias campak kelas 1
Bias campak kelas 1Bias campak kelas 1
Bias campak kelas 1
SD Hj. Isriati Baiturrahman 2
 
Virtual kelas 5 ( 21 25 sept'20)
Virtual kelas 5 ( 21 25 sept'20)Virtual kelas 5 ( 21 25 sept'20)
Virtual kelas 5 ( 21 25 sept'20)
SD Hj. Isriati Baiturrahman 2
 
Ppt matematika kamis
Ppt matematika kamisPpt matematika kamis
Ppt matematika kamis
SD Hj. Isriati Baiturrahman 2
 
Ppt tematik selasa tema 3 subtema 3
Ppt tematik selasa tema 3 subtema 3 Ppt tematik selasa tema 3 subtema 3
Ppt tematik selasa tema 3 subtema 3
SD Hj. Isriati Baiturrahman 2
 
Ppt tematik rabu tema 3 subtema 3
Ppt tematik rabu tema 3 subtema 3Ppt tematik rabu tema 3 subtema 3
Ppt tematik rabu tema 3 subtema 3
SD Hj. Isriati Baiturrahman 2
 
Ppt matematika senin
Ppt matematika seninPpt matematika senin
Ppt matematika senin
SD Hj. Isriati Baiturrahman 2
 
Ppt tematik senin tema 3 subtema 3
Ppt tematik senin tema 3 subtema 3 Ppt tematik senin tema 3 subtema 3
Ppt tematik senin tema 3 subtema 3
SD Hj. Isriati Baiturrahman 2
 
PPT bahasa jawa pasinaon 3
PPT bahasa jawa pasinaon 3PPT bahasa jawa pasinaon 3
PPT bahasa jawa pasinaon 3
SD Hj. Isriati Baiturrahman 2
 
Matematika bab 2 satuan waktu
Matematika bab 2 satuan waktuMatematika bab 2 satuan waktu
Matematika bab 2 satuan waktu
SD Hj. Isriati Baiturrahman 2
 
IPA st1 proses pencernaan pada hewan
IPA st1 proses pencernaan pada hewanIPA st1 proses pencernaan pada hewan
IPA st1 proses pencernaan pada hewan
SD Hj. Isriati Baiturrahman 2
 
Rabu tematik tema 3 subtema 2
Rabu tematik tema 3 subtema 2Rabu tematik tema 3 subtema 2
Rabu tematik tema 3 subtema 2
SD Hj. Isriati Baiturrahman 2
 

More from SD Hj. Isriati Baiturrahman 2 (20)

Tematik senin
Tematik seninTematik senin
Tematik senin
 
Tematik rabu
Tematik rabuTematik rabu
Tematik rabu
 
Tematik selasa
Tematik selasaTematik selasa
Tematik selasa
 
Matematika senin dan kamis
Matematika senin dan kamisMatematika senin dan kamis
Matematika senin dan kamis
 
Selasa tematik tema 4 subtema 1
Selasa tematik tema 4 subtema 1Selasa tematik tema 4 subtema 1
Selasa tematik tema 4 subtema 1
 
Rabu tematik tema 4 subtema 1
Rabu tematik tema 4 subtema 1Rabu tematik tema 4 subtema 1
Rabu tematik tema 4 subtema 1
 
Senin matematika keliling dan luas bangun datar
Senin matematika keliling dan luas bangun datarSenin matematika keliling dan luas bangun datar
Senin matematika keliling dan luas bangun datar
 
Senin tematik tema 4 subtema 1
Senin tematik tema 4 subtema 1Senin tematik tema 4 subtema 1
Senin tematik tema 4 subtema 1
 
PPT matematika senin 21 sept
PPT matematika senin 21 septPPT matematika senin 21 sept
PPT matematika senin 21 sept
 
Bias campak kelas 1
Bias campak kelas 1Bias campak kelas 1
Bias campak kelas 1
 
Virtual kelas 5 ( 21 25 sept'20)
Virtual kelas 5 ( 21 25 sept'20)Virtual kelas 5 ( 21 25 sept'20)
Virtual kelas 5 ( 21 25 sept'20)
 
Ppt matematika kamis
Ppt matematika kamisPpt matematika kamis
Ppt matematika kamis
 
Ppt tematik selasa tema 3 subtema 3
Ppt tematik selasa tema 3 subtema 3 Ppt tematik selasa tema 3 subtema 3
Ppt tematik selasa tema 3 subtema 3
 
Ppt tematik rabu tema 3 subtema 3
Ppt tematik rabu tema 3 subtema 3Ppt tematik rabu tema 3 subtema 3
Ppt tematik rabu tema 3 subtema 3
 
Ppt matematika senin
Ppt matematika seninPpt matematika senin
Ppt matematika senin
 
Ppt tematik senin tema 3 subtema 3
Ppt tematik senin tema 3 subtema 3 Ppt tematik senin tema 3 subtema 3
Ppt tematik senin tema 3 subtema 3
 
PPT bahasa jawa pasinaon 3
PPT bahasa jawa pasinaon 3PPT bahasa jawa pasinaon 3
PPT bahasa jawa pasinaon 3
 
Matematika bab 2 satuan waktu
Matematika bab 2 satuan waktuMatematika bab 2 satuan waktu
Matematika bab 2 satuan waktu
 
IPA st1 proses pencernaan pada hewan
IPA st1 proses pencernaan pada hewanIPA st1 proses pencernaan pada hewan
IPA st1 proses pencernaan pada hewan
 
Rabu tematik tema 3 subtema 2
Rabu tematik tema 3 subtema 2Rabu tematik tema 3 subtema 2
Rabu tematik tema 3 subtema 2
 

Recently uploaded

KERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG
KERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANGKERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG
KERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG
EviRohimah3
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
UditGheozi2
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
EkoPutuKromo
 
Konflik dan Negosiasi dalam perilaku organisai
Konflik dan Negosiasi dalam perilaku organisaiKonflik dan Negosiasi dalam perilaku organisai
Konflik dan Negosiasi dalam perilaku organisai
muhammadmasyhuri9
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
DataSupriatna
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
agusmulyadi08
 
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfLaporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
yuniarmadyawati361
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptxPPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
Kurnia Fajar
 
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
AgusRahmat39
 
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
RinawatiRinawati10
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
bobobodo693
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
mattaja008
 
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawasPrensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
suprihatin1885
 
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdfLaporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
heridawesty4
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
gloriosaesy
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
lastri261
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
NurSriWidyastuti1
 
Teori Profetik Kuntowijoyo (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
Teori Profetik Kuntowijoyo (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)Teori Profetik Kuntowijoyo (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
Teori Profetik Kuntowijoyo (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
LabibAqilFawaizElB
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
SEMUELSAMBOKARAENG
 

Recently uploaded (20)

KERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG
KERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANGKERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG
KERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
 
Konflik dan Negosiasi dalam perilaku organisai
Konflik dan Negosiasi dalam perilaku organisaiKonflik dan Negosiasi dalam perilaku organisai
Konflik dan Negosiasi dalam perilaku organisai
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
 
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfLaporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
 
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptxPPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
 
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
 
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
 
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawasPrensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
 
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdfLaporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
 
Teori Profetik Kuntowijoyo (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
Teori Profetik Kuntowijoyo (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)Teori Profetik Kuntowijoyo (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
Teori Profetik Kuntowijoyo (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
 

Tematik tema 2 subtema 2

  • 1. Membuat Poster Hemat Energi Sebelumnya, kalian telah mengenal teks petunjuk. Teks petunjuk dapat disajikan dalah bentuk poster. Poster adalah karya seni erisi gambar dan kalimat ajakan di atas kertas berukuran besar yang digantung atau ditempel. Berikut langkah-langkah membuat poster yang menarik 1. Poster sebaiknya berwarna cerah, karena akan menarik perhatian orang untuk membacanya. 2. Gambar atau tulissan dibuat sesuai tema dan ukuran poster 3. Tulisan dibuat dengan kalimat efektif, singkat, dan jelas Poster menggunakan kata-kata singkat, padat, jelas, dan menarik. T2 St2 P4 Muatan B. Indonesia KD 3.4 dan 4.4 Pembelajaran 4:
  • 2. Poster Pelaksanaan Hak dan Kewajiban • Kita berhak memanfaatkan energi dan wajib menghemat penggunakaannya. • Ajaklah orang-orang untuk menghemat energi melalui poster. • Poster dapat digunakan untuj mengajak masyarakat melaksanakan hak dan kewajiban secara seimbang. T2 St2 P4 Muatan PPKn KD 3.2 dan 4.2 Pembelajaran 4:
  • 3. Membandingkan Pecahan Saat membandingkan dua pecahan, gunakan tanda: • > (lebih dari), • < (kurang dari), atau • = (sama dengan). T2 St2 P4 Muatan Matematika KD 3.2 dan 4.2 Pembelajaran 4:
  • 4. Pola Irama dan Ketukan • Irama: rangkaian bunyi yang teratur. • Pola irama: panjang pendeknya bunyi sebuah lagu. • Pola terbentuk: bunyi nada yang teratur dan berulang- ulang. • Panjang pendek bunyi: dihitung berdasarkan ketukan. Pola irama dalam lagu umumnya 4/4, 3/4 , dan 6/8 1. Birama 2, memiliki 2 (2/4) hitungan. Contoh : | 3 5 | 3 2 | 2. Birama 3, memiliki (3/4) hitungan. Contoh : | 1 7 7 | 1 7 6 | 3. Birama 4, memiliki 4 (4/4) hitangan. Contoh : | 5 3 4 5 | 3 1 1 7 | T1 St1 P2 Muatan SBdP KD 3.2 dan 4.2 Pembelajaran 5:
  • 5. Bunyi yang dihasilkan dapat berasal dari internal dan eksternal Bunyi internal: dihasilkan dari tubuh kita. bertepuk tangan, menepuk paha, dan menghentakkan kaki ke lantai. Lama bunyi tepuk tangan disesuaikan dengan nilai nadanya. Satu tepuk tangan dapat bernilai setengah ketuk, satu ketuk, dua ketuk, tiga ketuk, dan empat ketuk. Bunyi eksternal: dihasilkan oleh alat musik.  gendang, suling, gitar, tamborin, dan drum.
  • 6. T2 St2 P5 Muatan IPS KD 3.1 dan 4.1 Pembelajaran 5: Sumber daya alam juga dimanfaatkan untuk membantu kegiatan manusia. Sumber daya alam harus dimanfaatkan dengan bijak! Pemanfaatan Sumber Daya Alam (SDA)
  • 7. Kegiatan SDA Pemanfaatan Pertanian padi Matahari Pertumbuhan padi, pembangkit listrik, dan menerangi lingkungan. Air Mengaliri lahan pertanian. Tanah Media tanam. Udara Sumber kabon dioksida untuk berfotosintesis dan oksigen untuk pernapasan mahluk hidup. Kotoran hewan Pupuk tanaman. Kerbau Bahan makanan dan sumber tenaga bagi para petani. Pembuatan ikan asin Kayu Bahan pembuat anyaman tempat pengeringan ikan. Garam Mengawetkan ikan asin. Panas matahari Mengeringkan ikan asin. Pembuatan pakaian Kapas Bahan baku pembuatan kain dan benang. Logam Bahan baku pembuatan jarum jahit, gunting, dan meja jahit. Plastik Bahan baku pembuatan kancing. Transpotasi logam Bahan pembuatan alat transpotasi. Minyak bumi Bahan utama pembuatan bahan bakar. Pembuatan patung Tanah, kayu, atau batu Bahan baku pembuatan patung. Besi atau baja Bahan baku untuk membuat pahat
  • 8. Mengurutkan Pecahan Dapat dilakukan setelah membandingkan pecahan. • Membandingkan satu persatu dari yang terkecil. • Membandingkan satu persatu dari yang terbesar. T1 St1 P5 Muatan Matematika KD 3.3 dan 4.3 Pembelajaran 5:
  • 9. Mengampanyekan Isi Poster Poster dapat disampaikan kepada orang-orang sekitar atau disebut kampaye. Cara mengampanyekan isi poster: 1. Pahamilah isi poster dengan baik. 2. Bicarakan isi poster dengan jelas dan efektif. 3. Sampaikan dengan bahasa yang baik dan santun, serta tidak terlalu cepat. T2 St2 P6 Muatan Bahasa Indonesia KD 3.1 dan 4.1 Pembelajaran 6:
  • 10. Kerja Sama Dalam Pelaksanaan Hak dan Kewajiban • Setiap manusia memiliki hak dan kewajiban terhadap penggunaan sumber energi. • Hak: menggunakan sumber energi sesuai kebutuhan. • Kewajiban: menghemat energi. T2 St2 P6 Muatan PPKn KD 3.2 dan 4.2 Pembelajaran 6: