SlideShare a Scribd company logo
1. KEPALA SEKOLAH
Kepala Sekolah berfungsi dan bertugas sebagai Edukator, Manajer, Supervisor, Pemimpin/Leader, inovator, dan
Motivator.
A. KEPALA SEKOLAH SELAKU EDUKATOR
Kepala Sekolah sebagai Edukator bertugas melaksanakan proses belajar mengajar secara efektif dan efisien (lihat
tugas guru).
B. KEPALA SEKOLAH SELAKU MANAJER
Mempunyai Tugas :
1. Menyusun perencanaan
2. Mengorganisasikan kegiatan
3. Mengarahkan kegiatan
4. Mengkoordinasikan kegiatan
5. Melaksanakan pengawasan
6. Melakukan evaluasi terhadap kegiatan
7. Menentukan kebijaksanaan
8. Mengadakan rapat
9. Mengambil keputusan
10. Mengatur proses belajar mengajar
11. Mengatur Administrasi, Ketatalaksanaan, Siswa, ketenaga-an, Sarana prasarana, dan Keuangan (RAPBS)
12. Mengatur Organisasi Siswa Intra Sekolah (OSIS)
13. Mengatur hubungan sekolah dengan masyarakat dan Ins-tansi terkait
C. KEPALA SEKOLAH SELAKU ADMINISTRATOR
Bertugas menyelenggarakan Administrasi :
1. Perencanaan 12. Perpustakaan
2. Pengorganisasian 13. Laboratorium
3. Pengarahan 14. Ruang keterampilan/kesenian
4. Pengkoordinasian 15. Bimbingan konseling
5. Pengawasan 16. U K S
6. Kurikulum 17. O S I S
7. Kesiswaan 18. Serba guna
8. Ketatausahaan 19. Media
9. Ketenagaan 20. Gudang
10. Kantor 21. 7 K
11. Keuangan
D. KEPALA SEKOLAH SELAKU SUPERVISOR
Bertugas menyelenggarakan supervisi mengenai :
1. Proses Belajar Mengajar (PBM)
2. Kegiatan bimbingan dan konseling
3. Kegiatan Ekstrakurikuler
4. Kegiatan Ketatausahaan
5. Kegiatan kerjasama dengan masyarakat & Instansi terkait
6. Sarana dan Prasarana
7. Kegiatan OSIS
8. Kegiatan 7 K
E. KEPALA SEKOLAH SELAKU PEMIMPIN / LEADER
1. Dapat dipercaya, jujur dan bertanggung jawab
2. Memahami kondisi guru, karyawan dan siswa
3. Memiliki Visi dan memahami Misi Sekolah
4. Mengambil keputusan urusan intern dan ekstern sekolah
5. Membuat, mencari dan memilih gagasan baru
F. KEPALA SEKOLAH SEBAGAI INOVATOR
1. Melakukan pembaharuan di bidang : KBM, BK, Ekstrakuri-kuler, pengadaan.
2. Melaksanakan pembinaan guru dan karyawan
3. Melakukan pembaharuan dalam menggali sumber daya di KOMITE SEKOLAH dan
masyarakat.
G. KEPALA SEKOLAH SEBAGAI MOTIVATOR
1. Mengatur ruang kantor yang kondusif untuk bekerja
2. Mengatur ruang kantor yang kondusif untuk KBM/BK
3. Mengatur ruang laboratorium yang kondusif untuk praktikum
4. Mengatur ruang perpustakaan yang kondusif untuk belajar
5. Mengatur halaman/lingkungan sekolah yang sejuk & teratur
6. Menciptakan lingkungan sekolah yang harmonis sesama guru dan karyawan
7. Menciptakan hubungan kerja yang harmonis antar sekolah dan lingkungan.
8. Menerapkan prinsip penghargaan dan hukuman dalam melaksanakan tugasnya. Kepala
Sekolah dapat mencetegaskan kepada wakil kepala sekolah
2. WAKIL KEPALA SEKOLAH
Wakil Kepala sekolah membantu Kepala Sekolah dalam kegiatan–
kegiatan sebagai berikut :
• Menyusun perencanaan, membuat program kegiatan dan
pelaksanaan program
• Pengorganisasian
• Pengarahan
• Ketenagaan
• Pengkoordinasian
• Pengawasan
• Penilaian
• Identifikasi dan pengumpulan data
• Penyusunan laporan
• Wakil Kepala Sekolah bertugas membantu Kepala Sekolah dalam urusan-
urusan sebagai berikut :
a. K U R I K U L U M
1. Menyusun dan menjabarkan kalender pendidikan
2. Menyusun pembagian tugas guru dan jadwal pelajaran
3. Mengatur penyusunan program pengajaran (program semes-ter),
program satuan pelajaran dan persiapan mengajar penja-baran
dan penyesuaian kurikulum.
4. Mengatur pelaksanaan kegiatan kurikuler dan ekstrakurikuler
5. Mengatur pelaksanaan program penilaian kriteria kenaikan kelas,
kriteria kelulusan, dan laporan kemajuan belajar.
6. Mengatur pelaksanaan program perbaikan dan pengajaran
7. Mengatur pemanfaatan lingkungan sebagai sumber belajar
8. Mengatur pengembangan MGMPP & koordinasi mata pelajaran
9. Mengatur mutasi siswa
10. Melakukan supervisi administrasi dan akademis
11. Menyusun laporan
c. SARANA PRASARANA
1. Merencanakan kebutuhan prasarana untuk
menunjang Proses Belajar Mengajar.
2. Merencanakan program pengadaannya
3. Mengatur pemanfaatan sarana dan prasarana
4. Mengelola perawatan, perbaikan dan pengisian
5. Mengatur pembukuannya
6. Menyusun laporan
d. HUBUNGAN DENGAN MASYARAKAT
1. Mengatur dan mengembangkan hubungan
dengan KOMITE SEKOLAH dan peran
KOMITE SEKOLAH.
2. Menyelenggarakan bakti sosial, karya
wisata.
3. Menyelenggarakan pameran hasil
pendidikan sekolah (gebyar pendidikan).
4. Menyusun laporan
3. GURU
• Guru bertanggung jawab kepada Kepala Sekolah dan mempunyai tugas melaksanakan kegiatan proses
belajar mengajar secara efektif dan efisien.
A. Membuat perangkat pengajaran
- AMP
- Program tahunan / semester
- Program rencana pengajaran
- Program mingguan guru
- LKS
B. Melaksanakan kegiatan pembelajaran
C. Melaksanakan kegiatan penilaian proses belajar, ulangan harian, ulangan umum, ulangan akhir.
D. Melaksanakan analisa hasil ulangan harian.
E. Menyusun dan melaksanakan program perbaikan dan penga-yaan.
F. Mengisi daftar nilai siswa.
G. Melaksanakan kegiatan membimbing (pengimbasan pengeta-huan) kepada guru lain dalam proses
belajar mengajar.
H. Membuat alat pelajaran / alat peraga.
I. Menumbuhkembangkan sikap menghargai karya seni.
J. Mengikuti kegiatan pengembangan dan pemasyarakatan kuri-kulum.
K. Melaksanakan tugas tertentu di sekolah.
L. Mengadakan pengembangan program pengajaran yang men-jadi tanggung jawabnya.
M. Membuat catatan tentang kemajuan hasil belajar siswa.
N. Mengisi dan meneliti daftar hadir siswa sebelum memulai pelajaran.
O. Mengatur kebersihan ruang kelas dan ruang praktikum.
P. Mengumpulkan dan menghitung angka kredit untuk kenaikan pangkatnya.
4. WALI KELAS
Wali Kelas mambantu Kepala Sekolah dalam kegiatan-kegiatan
sebagai berikut :
A. Mengelola kelas
B. Penyelenggaraan administrasi kelas meliputi :
1. Denah tempat duduk siswa
2. Papan absensi siswa
3. Daftar pelajaran kelas
4. Daftar piket kelas
5. Buku absensi siswa
6. Buku pembelajaran/buku kelas
7. Tata tertib siswa
C. Penyusunan pembuatan statistik bulanan siswa
D. Pengisian daftar kumpulan nilai siswa (Lengger)
E. Pembuatan catatan khusus tentang siswa
F. Pencatatan mutasi siswa
G. Pengisian buku laporan penilaian hasil belajar
H. Pembagian buku lapor penilaian hasil belajar
5. GURU BIMBINGAN DAN KONSELING
• Bimbingan dan Konseling membantu Kepala Sekolah dalam
kegiatan-kegiatan sebagai berikut :
• Penyusunan program dalam pelaksanaan bimbingan konseling
• Koordinasi dengan wali kelas dalam rangka mengatasi masa-lah
yang dihadapi oleh siswa tentang kesulitan belajar
• Memberikan layanan dan bimbingan pada siswa agar lebih
berprestasi dalam kegiatan belajar
• Memberikan saran dan pertimbangan kepada siswa dalam
memperoleh gambaran tetang lanjutan pendidikan dan lapangan
perkerjaan yang sesuai
• Mengadakan Penulaian pelaksanaan bimbingan dan konseling
• Menyusun setatistik hasil penilaian bimbingan dan konseling
• Menyusun kegiatan analisis hasil evaluasi belajar
• Menyusun dan melaksanakan program tidakl lanjut bimbingan dan
konseling
• Menyusun laporan pelaksanaan bimbingan dan konseling
6. PUSTAKAWAN SEKOLAH
• Pustakawan sekolah membantu Kepala sekolah dalam kegiatan-
kigitan sebagai berikut :
• Perencanaan pengadaan buku-buku / bahan pustak/ media
elektronika
• Pengurusan pelayanan perpustakaan
• Perencanaan pengembangan perpustakaan
• Pemeliharaan dan perbaikan buku-buku/bahan pustaka media
elektronika
• Inventarisasi dan pengadministrasian buku-buku dan bahan
pustaka/media elektronika
• Melakukan layanan bagi siswa, guru, dan tenaga kependidikan
lainya serta masyarakat
• Penyimpanan buku-buku perpustakaan/media elektronika
• Menyusun tata tertib perpustakaan
• Menyusun laporan pelaksanaan kegiatan perpustakaan secara
berkala .
7. LABORATORIUM
• Pengelola laboratorium membatu Kepala Sekolah dalam
kegiatan sebagai berikut
A. Perencanaan pengadaan alat dan bahan
laboratorium
B. Menyusun Jadwal dan tata tertib penggunaan
laboratorium
C. Mengatur penyimpanan dan daftara alat-alat
laboratorium
D. Memelihara dan perbaikan alat-lalat laboratorium
E. Inventarisasi dan pengadministrasian peminjaman
alat-alat laboratorium
F. Menyusun laporan pelakasanaan kegiatan
laboratorium
8. KEPALA TATA USAHA
• Kepala tata usaha sekolah mempunyai tugas melaksanakan
ketatausahaan sekolah dan bertanggung jawab kepada
kepala sekolah dalam kegiatan sebagai berikut
• Penyusunan program kerja tata usaha sekolah
• Pengelolaan keuangan sekolah
• Pengurusan administrasi ketenagaan dan siswa
• Pembinaan dan pengembangan Karir pegawai tata usaha
sekolah
• Penyusunan administrasi perlengkapan sekolah
• Penyusunan dan penyajian data / statistik sekolah
• Mengkoordinasi dan melaksanakan 7 K
• Penyusunan laporan pelaksanaan kegitan pengurusan
ketata usahaan secara berkala
9. TEKNISI MEDIA
• Teknisi media membantu kepala sekolah dalam
kegiatan sebagai berikut :
• Merencanakan pengadaan alat-alat media
• Menyusun jadwal dan tata tertib penggunaan
media
• Menyusun program kegiatan teknisi media
• Mengatur penyimpanan, pemeliharaan dan
perbaikan alat-alat media
• Infentarisasi dan pengadministrasian alat-alat
media
• Menyusun laporan pemanfaatan alat-alat media
LAYANAN TEKNIS DI BIDANG
PERTAMANAN / KEBUN
(TUKANG KEBUN)
• Mengusulakan keperluaan alat perkebunan
• Merencanakan distribusi dan pemila tanaman
• Memotong rumput
• Menyiangi rumput liar
• Memeliharan dan memangkas tanaman
• Memupuk tanaman
• Memberantas hama dan penyakit tanaman
• Menjaga kebersihan dan keindahan taman serta kerindangan
• Merawat tanaman dan infrastrukturnya (pagar saluran air)
• Merawat dan memperbaiki peralatan kebun
• Membuang sampah kebun dan lingkungan sekolah ketempat
sampah
LAYANAN TEKNISI
DIBIDANG KEAMANAN
(PENJAGA / SATPAM)
• Mengisi buku catatan kejadian
• Mengantar / memberi petunjuk tamu sekolah
• Mengamankan pelaksanaan upacara, PBM, EBTA,
EBTANAS dan rapat
• Menjaga keberisahan pos jaga
• Menjaga ketengan dan keamanan siang dan malam
• Merawat perawatan jaga malam
• Melaporkan kejadian secepatnya (bila ada)

More Related Content

What's hot

Tupoksiperangkatsekolah docx-130128075950-phpapp01
Tupoksiperangkatsekolah docx-130128075950-phpapp01Tupoksiperangkatsekolah docx-130128075950-phpapp01
Tupoksiperangkatsekolah docx-130128075950-phpapp01
Pendidikan Matematika
 
Standar operasional pendidikan
Standar operasional pendidikanStandar operasional pendidikan
Standar operasional pendidikan
Bajank Pnyndiri
 
T ugas guru besar
T ugas guru besarT ugas guru besar
T ugas guru besarpaksuma
 
Standar operasional prosedur kepala sekolah
Standar operasional prosedur kepala sekolahStandar operasional prosedur kepala sekolah
Standar operasional prosedur kepala sekolah
Doem Chareo
 
2. mulyati ojl keuangan
2. mulyati ojl keuangan2. mulyati ojl keuangan
2. mulyati ojl keuanganMulyati Rahman
 
Senarai tugas pengetua
Senarai tugas pengetuaSenarai tugas pengetua
Senarai tugas pengetuaKasniza Kas
 
Rkm kepala madarasah
Rkm kepala madarasahRkm kepala madarasah
Rkm kepala madarasahalipono
 
Presentation sarpras
Presentation sarprasPresentation sarpras
Presentation sarpras
Indonesia
 
Lampiran 2 a. matrik rtk
Lampiran 2 a. matrik rtkLampiran 2 a. matrik rtk
Lampiran 2 a. matrik rtk
Endin Salahudin
 
Panduan ojl
Panduan ojlPanduan ojl
Panduan ojl
Endin Salahudin
 
Laporan hasil implementasi OJL
Laporan hasil implementasi OJLLaporan hasil implementasi OJL
Laporan hasil implementasi OJLSolihin Utjok
 
Pengurusan panitia
Pengurusan panitiaPengurusan panitia
Pengurusan panitiaimanmutiara
 
Jurnal kegiatan OJL
Jurnal kegiatan OJLJurnal kegiatan OJL
Jurnal kegiatan OJL
MUHAMMAD SYAHRANI
 
ANALISIS STANDAR PENGELOLAAN
ANALISIS STANDAR PENGELOLAANANALISIS STANDAR PENGELOLAAN
ANALISIS STANDAR PENGELOLAAN
diyan tri wijaya
 
Matrik kajian 9 majerial 1 pamoyanan
Matrik kajian 9 majerial 1 pamoyananMatrik kajian 9 majerial 1 pamoyanan
Matrik kajian 9 majerial 1 pamoyanan
Endin Salahudin
 
Fungsi Pengarahan dan Pengaruhan (Manajemen Pendidikan Kejuruan)
Fungsi Pengarahan dan Pengaruhan (Manajemen Pendidikan Kejuruan)Fungsi Pengarahan dan Pengaruhan (Manajemen Pendidikan Kejuruan)
Fungsi Pengarahan dan Pengaruhan (Manajemen Pendidikan Kejuruan)
Charis Muhammad
 

What's hot (20)

Tupoksiperangkatsekolah docx-130128075950-phpapp01
Tupoksiperangkatsekolah docx-130128075950-phpapp01Tupoksiperangkatsekolah docx-130128075950-phpapp01
Tupoksiperangkatsekolah docx-130128075950-phpapp01
 
Standar operasional pendidikan
Standar operasional pendidikanStandar operasional pendidikan
Standar operasional pendidikan
 
T ugas guru besar
T ugas guru besarT ugas guru besar
T ugas guru besar
 
Standar operasional prosedur kepala sekolah
Standar operasional prosedur kepala sekolahStandar operasional prosedur kepala sekolah
Standar operasional prosedur kepala sekolah
 
Tugas penolong kanan hem
Tugas penolong kanan hemTugas penolong kanan hem
Tugas penolong kanan hem
 
Rincian tugas tt usaha
Rincian tugas tt usahaRincian tugas tt usaha
Rincian tugas tt usaha
 
Sarpras 28 14
Sarpras 28 14Sarpras 28 14
Sarpras 28 14
 
2. mulyati ojl keuangan
2. mulyati ojl keuangan2. mulyati ojl keuangan
2. mulyati ojl keuangan
 
Senarai tugas pengetua
Senarai tugas pengetuaSenarai tugas pengetua
Senarai tugas pengetua
 
7. mulyati ojl sarpra
7. mulyati ojl sarpra7. mulyati ojl sarpra
7. mulyati ojl sarpra
 
Rkm kepala madarasah
Rkm kepala madarasahRkm kepala madarasah
Rkm kepala madarasah
 
Presentation sarpras
Presentation sarprasPresentation sarpras
Presentation sarpras
 
Lampiran 2 a. matrik rtk
Lampiran 2 a. matrik rtkLampiran 2 a. matrik rtk
Lampiran 2 a. matrik rtk
 
Panduan ojl
Panduan ojlPanduan ojl
Panduan ojl
 
Laporan hasil implementasi OJL
Laporan hasil implementasi OJLLaporan hasil implementasi OJL
Laporan hasil implementasi OJL
 
Pengurusan panitia
Pengurusan panitiaPengurusan panitia
Pengurusan panitia
 
Jurnal kegiatan OJL
Jurnal kegiatan OJLJurnal kegiatan OJL
Jurnal kegiatan OJL
 
ANALISIS STANDAR PENGELOLAAN
ANALISIS STANDAR PENGELOLAANANALISIS STANDAR PENGELOLAAN
ANALISIS STANDAR PENGELOLAAN
 
Matrik kajian 9 majerial 1 pamoyanan
Matrik kajian 9 majerial 1 pamoyananMatrik kajian 9 majerial 1 pamoyanan
Matrik kajian 9 majerial 1 pamoyanan
 
Fungsi Pengarahan dan Pengaruhan (Manajemen Pendidikan Kejuruan)
Fungsi Pengarahan dan Pengaruhan (Manajemen Pendidikan Kejuruan)Fungsi Pengarahan dan Pengaruhan (Manajemen Pendidikan Kejuruan)
Fungsi Pengarahan dan Pengaruhan (Manajemen Pendidikan Kejuruan)
 

Viewers also liked

Impact of Maternal Exercise (Blaize et al.) [2015]
Impact of Maternal Exercise (Blaize et al.) [2015]Impact of Maternal Exercise (Blaize et al.) [2015]
Impact of Maternal Exercise (Blaize et al.) [2015]Thomas Biel
 
โรคเอดส์
โรคเอดส์โรคเอดส์
โรคเอดส์
krittapat laipat
 
slidershare
slidershareslidershare
slidershare
Alvaro Castillo
 
M.jabal alfarist 1 eb
M.jabal alfarist 1 ebM.jabal alfarist 1 eb
M.jabal alfarist 1 eb
jabalalfarist
 
Social media clark
Social media clarkSocial media clark
Social media clark
Gageclark
 
Pdf excel siti
Pdf excel sitiPdf excel siti
Pdf excel siti
sitifatimahpolman
 
Pdf excel siti
Pdf excel sitiPdf excel siti
Pdf excel siti
sitifatimahpolman
 
Jabal
JabalJabal

Viewers also liked (9)

Impact of Maternal Exercise (Blaize et al.) [2015]
Impact of Maternal Exercise (Blaize et al.) [2015]Impact of Maternal Exercise (Blaize et al.) [2015]
Impact of Maternal Exercise (Blaize et al.) [2015]
 
โรคเอดส์
โรคเอดส์โรคเอดส์
โรคเอดส์
 
slidershare
slidershareslidershare
slidershare
 
M.jabal alfarist 1 eb
M.jabal alfarist 1 ebM.jabal alfarist 1 eb
M.jabal alfarist 1 eb
 
Props
PropsProps
Props
 
Social media clark
Social media clarkSocial media clark
Social media clark
 
Pdf excel siti
Pdf excel sitiPdf excel siti
Pdf excel siti
 
Pdf excel siti
Pdf excel sitiPdf excel siti
Pdf excel siti
 
Jabal
JabalJabal
Jabal
 

Similar to Struktur organisasi (pp)

TUGAS POKOK DAN FUNGSI KEPSEK.docx
TUGAS POKOK DAN FUNGSI KEPSEK.docxTUGAS POKOK DAN FUNGSI KEPSEK.docx
TUGAS POKOK DAN FUNGSI KEPSEK.docx
neniliana1
 
2 file-struktur-organisasi
2 file-struktur-organisasi2 file-struktur-organisasi
2 file-struktur-organisasi
MauLa AL Mafhy
 
2. TUPOKSI SMPN 1 PARONGPONG.pdf
2. TUPOKSI SMPN 1 PARONGPONG.pdf2. TUPOKSI SMPN 1 PARONGPONG.pdf
2. TUPOKSI SMPN 1 PARONGPONG.pdf
saefulgerlonk
 
Tupoksi smpn1gabus
Tupoksi smpn1gabusTupoksi smpn1gabus
Tupoksi smpn1gabus
Bapake Icha Kukuh Andin
 
Tupoksi sekolah
Tupoksi sekolahTupoksi sekolah
Tupoksi sekolah
kang agus
 
Skt pk1
Skt pk1Skt pk1
Skt pk1
Ahmad Yusoff
 
Tupoksi perangkat sekolah.docx
Tupoksi perangkat sekolah.docxTupoksi perangkat sekolah.docx
Tupoksi perangkat sekolah.docxEducation of Art
 
Tugas fungsi tenaga pendidik dan kependidikan
Tugas fungsi tenaga pendidik dan kependidikanTugas fungsi tenaga pendidik dan kependidikan
Tugas fungsi tenaga pendidik dan kependidikanAmdi Zulhefi
 
Struktur organisasi sekolah dan tugasnya
Struktur organisasi sekolah dan tugasnyaStruktur organisasi sekolah dan tugasnya
Struktur organisasi sekolah dan tugasnya
Saifuz Zuhri
 
Raker 27 juni 2022 NEW SKh Al-Ihsan 01.pptx
Raker 27 juni 2022 NEW SKh Al-Ihsan 01.pptxRaker 27 juni 2022 NEW SKh Al-Ihsan 01.pptx
Raker 27 juni 2022 NEW SKh Al-Ihsan 01.pptx
alihsantangsel01
 
1 tugas wakil kepala sekolah
1 tugas wakil kepala sekolah1 tugas wakil kepala sekolah
1 tugas wakil kepala sekolah
syifaul123
 
Management pendidikan
Management pendidikanManagement pendidikan
Management pendidikan
Aeni Khusniyati Rofiqoh
 
Tugas pokok dan fungsi
Tugas pokok dan fungsiTugas pokok dan fungsi
Tugas pokok dan fungsi
Samsul Ziljian
 
MANAJEMEN SEKOLAH.pptx
MANAJEMEN SEKOLAH.pptxMANAJEMEN SEKOLAH.pptx
MANAJEMEN SEKOLAH.pptx
ahmadrifai575195
 
PROGRAM KERJA KEPALA SKOLAH.docx
PROGRAM KERJA KEPALA SKOLAH.docxPROGRAM KERJA KEPALA SKOLAH.docx
PROGRAM KERJA KEPALA SKOLAH.docx
SDN1SUMBERAGUNG
 
Identifikasi perangkat kerja komputer
Identifikasi perangkat kerja komputerIdentifikasi perangkat kerja komputer
Identifikasi perangkat kerja komputer
Sulus Sahal
 
KEPEMIMPINAN__INSTRUKSIONAL_PENGETUA_DAN_GURU_BESAR.ppt
KEPEMIMPINAN__INSTRUKSIONAL_PENGETUA_DAN_GURU_BESAR.pptKEPEMIMPINAN__INSTRUKSIONAL_PENGETUA_DAN_GURU_BESAR.ppt
KEPEMIMPINAN__INSTRUKSIONAL_PENGETUA_DAN_GURU_BESAR.ppt
AsrolFaezal1
 
Program kerja sarpras
Program kerja sarprasProgram kerja sarpras
Program kerja sarpras
Budi Santoso
 
Program kerja wakasek
Program kerja wakasekProgram kerja wakasek
Program kerja wakasek
Agus Hariyatno
 

Similar to Struktur organisasi (pp) (20)

TUGAS POKOK DAN FUNGSI KEPSEK.docx
TUGAS POKOK DAN FUNGSI KEPSEK.docxTUGAS POKOK DAN FUNGSI KEPSEK.docx
TUGAS POKOK DAN FUNGSI KEPSEK.docx
 
2 file-struktur-organisasi
2 file-struktur-organisasi2 file-struktur-organisasi
2 file-struktur-organisasi
 
Management Sekolah
Management SekolahManagement Sekolah
Management Sekolah
 
2. TUPOKSI SMPN 1 PARONGPONG.pdf
2. TUPOKSI SMPN 1 PARONGPONG.pdf2. TUPOKSI SMPN 1 PARONGPONG.pdf
2. TUPOKSI SMPN 1 PARONGPONG.pdf
 
Tupoksi smpn1gabus
Tupoksi smpn1gabusTupoksi smpn1gabus
Tupoksi smpn1gabus
 
Tupoksi sekolah
Tupoksi sekolahTupoksi sekolah
Tupoksi sekolah
 
Skt pk1
Skt pk1Skt pk1
Skt pk1
 
Tupoksi perangkat sekolah.docx
Tupoksi perangkat sekolah.docxTupoksi perangkat sekolah.docx
Tupoksi perangkat sekolah.docx
 
Tugas fungsi tenaga pendidik dan kependidikan
Tugas fungsi tenaga pendidik dan kependidikanTugas fungsi tenaga pendidik dan kependidikan
Tugas fungsi tenaga pendidik dan kependidikan
 
Struktur organisasi sekolah dan tugasnya
Struktur organisasi sekolah dan tugasnyaStruktur organisasi sekolah dan tugasnya
Struktur organisasi sekolah dan tugasnya
 
Raker 27 juni 2022 NEW SKh Al-Ihsan 01.pptx
Raker 27 juni 2022 NEW SKh Al-Ihsan 01.pptxRaker 27 juni 2022 NEW SKh Al-Ihsan 01.pptx
Raker 27 juni 2022 NEW SKh Al-Ihsan 01.pptx
 
1 tugas wakil kepala sekolah
1 tugas wakil kepala sekolah1 tugas wakil kepala sekolah
1 tugas wakil kepala sekolah
 
Management pendidikan
Management pendidikanManagement pendidikan
Management pendidikan
 
Tugas pokok dan fungsi
Tugas pokok dan fungsiTugas pokok dan fungsi
Tugas pokok dan fungsi
 
MANAJEMEN SEKOLAH.pptx
MANAJEMEN SEKOLAH.pptxMANAJEMEN SEKOLAH.pptx
MANAJEMEN SEKOLAH.pptx
 
PROGRAM KERJA KEPALA SKOLAH.docx
PROGRAM KERJA KEPALA SKOLAH.docxPROGRAM KERJA KEPALA SKOLAH.docx
PROGRAM KERJA KEPALA SKOLAH.docx
 
Identifikasi perangkat kerja komputer
Identifikasi perangkat kerja komputerIdentifikasi perangkat kerja komputer
Identifikasi perangkat kerja komputer
 
KEPEMIMPINAN__INSTRUKSIONAL_PENGETUA_DAN_GURU_BESAR.ppt
KEPEMIMPINAN__INSTRUKSIONAL_PENGETUA_DAN_GURU_BESAR.pptKEPEMIMPINAN__INSTRUKSIONAL_PENGETUA_DAN_GURU_BESAR.ppt
KEPEMIMPINAN__INSTRUKSIONAL_PENGETUA_DAN_GURU_BESAR.ppt
 
Program kerja sarpras
Program kerja sarprasProgram kerja sarpras
Program kerja sarpras
 
Program kerja wakasek
Program kerja wakasekProgram kerja wakasek
Program kerja wakasek
 

Recently uploaded

SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
RinawatiRinawati10
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
PURWANTOSDNWATES2
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
lastri261
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
ferrydmn1999
 
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawasPrensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
suprihatin1885
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
safitriana935
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
muhammadRifai732845
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
Dedi Dwitagama
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
mattaja008
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
erlita3
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
DataSupriatna
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
ssuser289c2f1
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
kinayaptr30
 
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
haryonospdsd011
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
d2spdpnd9185
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
astridamalia20
 
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptxPRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
muhammadyudiyanto55
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
NurSriWidyastuti1
 

Recently uploaded (20)

SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
 
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawasPrensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
 
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptxPRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
 

Struktur organisasi (pp)

  • 1.
  • 2. 1. KEPALA SEKOLAH Kepala Sekolah berfungsi dan bertugas sebagai Edukator, Manajer, Supervisor, Pemimpin/Leader, inovator, dan Motivator. A. KEPALA SEKOLAH SELAKU EDUKATOR Kepala Sekolah sebagai Edukator bertugas melaksanakan proses belajar mengajar secara efektif dan efisien (lihat tugas guru). B. KEPALA SEKOLAH SELAKU MANAJER Mempunyai Tugas : 1. Menyusun perencanaan 2. Mengorganisasikan kegiatan 3. Mengarahkan kegiatan 4. Mengkoordinasikan kegiatan 5. Melaksanakan pengawasan 6. Melakukan evaluasi terhadap kegiatan 7. Menentukan kebijaksanaan 8. Mengadakan rapat 9. Mengambil keputusan 10. Mengatur proses belajar mengajar 11. Mengatur Administrasi, Ketatalaksanaan, Siswa, ketenaga-an, Sarana prasarana, dan Keuangan (RAPBS) 12. Mengatur Organisasi Siswa Intra Sekolah (OSIS) 13. Mengatur hubungan sekolah dengan masyarakat dan Ins-tansi terkait
  • 3. C. KEPALA SEKOLAH SELAKU ADMINISTRATOR Bertugas menyelenggarakan Administrasi : 1. Perencanaan 12. Perpustakaan 2. Pengorganisasian 13. Laboratorium 3. Pengarahan 14. Ruang keterampilan/kesenian 4. Pengkoordinasian 15. Bimbingan konseling 5. Pengawasan 16. U K S 6. Kurikulum 17. O S I S 7. Kesiswaan 18. Serba guna 8. Ketatausahaan 19. Media 9. Ketenagaan 20. Gudang 10. Kantor 21. 7 K 11. Keuangan D. KEPALA SEKOLAH SELAKU SUPERVISOR Bertugas menyelenggarakan supervisi mengenai : 1. Proses Belajar Mengajar (PBM) 2. Kegiatan bimbingan dan konseling 3. Kegiatan Ekstrakurikuler 4. Kegiatan Ketatausahaan 5. Kegiatan kerjasama dengan masyarakat & Instansi terkait 6. Sarana dan Prasarana 7. Kegiatan OSIS 8. Kegiatan 7 K E. KEPALA SEKOLAH SELAKU PEMIMPIN / LEADER 1. Dapat dipercaya, jujur dan bertanggung jawab 2. Memahami kondisi guru, karyawan dan siswa 3. Memiliki Visi dan memahami Misi Sekolah 4. Mengambil keputusan urusan intern dan ekstern sekolah 5. Membuat, mencari dan memilih gagasan baru
  • 4. F. KEPALA SEKOLAH SEBAGAI INOVATOR 1. Melakukan pembaharuan di bidang : KBM, BK, Ekstrakuri-kuler, pengadaan. 2. Melaksanakan pembinaan guru dan karyawan 3. Melakukan pembaharuan dalam menggali sumber daya di KOMITE SEKOLAH dan masyarakat. G. KEPALA SEKOLAH SEBAGAI MOTIVATOR 1. Mengatur ruang kantor yang kondusif untuk bekerja 2. Mengatur ruang kantor yang kondusif untuk KBM/BK 3. Mengatur ruang laboratorium yang kondusif untuk praktikum 4. Mengatur ruang perpustakaan yang kondusif untuk belajar 5. Mengatur halaman/lingkungan sekolah yang sejuk & teratur 6. Menciptakan lingkungan sekolah yang harmonis sesama guru dan karyawan 7. Menciptakan hubungan kerja yang harmonis antar sekolah dan lingkungan. 8. Menerapkan prinsip penghargaan dan hukuman dalam melaksanakan tugasnya. Kepala Sekolah dapat mencetegaskan kepada wakil kepala sekolah
  • 5. 2. WAKIL KEPALA SEKOLAH Wakil Kepala sekolah membantu Kepala Sekolah dalam kegiatan– kegiatan sebagai berikut : • Menyusun perencanaan, membuat program kegiatan dan pelaksanaan program • Pengorganisasian • Pengarahan • Ketenagaan • Pengkoordinasian • Pengawasan • Penilaian • Identifikasi dan pengumpulan data • Penyusunan laporan
  • 6. • Wakil Kepala Sekolah bertugas membantu Kepala Sekolah dalam urusan- urusan sebagai berikut : a. K U R I K U L U M 1. Menyusun dan menjabarkan kalender pendidikan 2. Menyusun pembagian tugas guru dan jadwal pelajaran 3. Mengatur penyusunan program pengajaran (program semes-ter), program satuan pelajaran dan persiapan mengajar penja-baran dan penyesuaian kurikulum. 4. Mengatur pelaksanaan kegiatan kurikuler dan ekstrakurikuler 5. Mengatur pelaksanaan program penilaian kriteria kenaikan kelas, kriteria kelulusan, dan laporan kemajuan belajar. 6. Mengatur pelaksanaan program perbaikan dan pengajaran 7. Mengatur pemanfaatan lingkungan sebagai sumber belajar 8. Mengatur pengembangan MGMPP & koordinasi mata pelajaran 9. Mengatur mutasi siswa 10. Melakukan supervisi administrasi dan akademis 11. Menyusun laporan
  • 7. c. SARANA PRASARANA 1. Merencanakan kebutuhan prasarana untuk menunjang Proses Belajar Mengajar. 2. Merencanakan program pengadaannya 3. Mengatur pemanfaatan sarana dan prasarana 4. Mengelola perawatan, perbaikan dan pengisian 5. Mengatur pembukuannya 6. Menyusun laporan
  • 8. d. HUBUNGAN DENGAN MASYARAKAT 1. Mengatur dan mengembangkan hubungan dengan KOMITE SEKOLAH dan peran KOMITE SEKOLAH. 2. Menyelenggarakan bakti sosial, karya wisata. 3. Menyelenggarakan pameran hasil pendidikan sekolah (gebyar pendidikan). 4. Menyusun laporan
  • 9. 3. GURU • Guru bertanggung jawab kepada Kepala Sekolah dan mempunyai tugas melaksanakan kegiatan proses belajar mengajar secara efektif dan efisien. A. Membuat perangkat pengajaran - AMP - Program tahunan / semester - Program rencana pengajaran - Program mingguan guru - LKS B. Melaksanakan kegiatan pembelajaran C. Melaksanakan kegiatan penilaian proses belajar, ulangan harian, ulangan umum, ulangan akhir. D. Melaksanakan analisa hasil ulangan harian. E. Menyusun dan melaksanakan program perbaikan dan penga-yaan. F. Mengisi daftar nilai siswa. G. Melaksanakan kegiatan membimbing (pengimbasan pengeta-huan) kepada guru lain dalam proses belajar mengajar. H. Membuat alat pelajaran / alat peraga. I. Menumbuhkembangkan sikap menghargai karya seni. J. Mengikuti kegiatan pengembangan dan pemasyarakatan kuri-kulum. K. Melaksanakan tugas tertentu di sekolah. L. Mengadakan pengembangan program pengajaran yang men-jadi tanggung jawabnya. M. Membuat catatan tentang kemajuan hasil belajar siswa. N. Mengisi dan meneliti daftar hadir siswa sebelum memulai pelajaran. O. Mengatur kebersihan ruang kelas dan ruang praktikum. P. Mengumpulkan dan menghitung angka kredit untuk kenaikan pangkatnya.
  • 10. 4. WALI KELAS Wali Kelas mambantu Kepala Sekolah dalam kegiatan-kegiatan sebagai berikut : A. Mengelola kelas B. Penyelenggaraan administrasi kelas meliputi : 1. Denah tempat duduk siswa 2. Papan absensi siswa 3. Daftar pelajaran kelas 4. Daftar piket kelas 5. Buku absensi siswa 6. Buku pembelajaran/buku kelas 7. Tata tertib siswa C. Penyusunan pembuatan statistik bulanan siswa D. Pengisian daftar kumpulan nilai siswa (Lengger) E. Pembuatan catatan khusus tentang siswa F. Pencatatan mutasi siswa G. Pengisian buku laporan penilaian hasil belajar H. Pembagian buku lapor penilaian hasil belajar
  • 11. 5. GURU BIMBINGAN DAN KONSELING • Bimbingan dan Konseling membantu Kepala Sekolah dalam kegiatan-kegiatan sebagai berikut : • Penyusunan program dalam pelaksanaan bimbingan konseling • Koordinasi dengan wali kelas dalam rangka mengatasi masa-lah yang dihadapi oleh siswa tentang kesulitan belajar • Memberikan layanan dan bimbingan pada siswa agar lebih berprestasi dalam kegiatan belajar • Memberikan saran dan pertimbangan kepada siswa dalam memperoleh gambaran tetang lanjutan pendidikan dan lapangan perkerjaan yang sesuai • Mengadakan Penulaian pelaksanaan bimbingan dan konseling • Menyusun setatistik hasil penilaian bimbingan dan konseling • Menyusun kegiatan analisis hasil evaluasi belajar • Menyusun dan melaksanakan program tidakl lanjut bimbingan dan konseling • Menyusun laporan pelaksanaan bimbingan dan konseling
  • 12. 6. PUSTAKAWAN SEKOLAH • Pustakawan sekolah membantu Kepala sekolah dalam kegiatan- kigitan sebagai berikut : • Perencanaan pengadaan buku-buku / bahan pustak/ media elektronika • Pengurusan pelayanan perpustakaan • Perencanaan pengembangan perpustakaan • Pemeliharaan dan perbaikan buku-buku/bahan pustaka media elektronika • Inventarisasi dan pengadministrasian buku-buku dan bahan pustaka/media elektronika • Melakukan layanan bagi siswa, guru, dan tenaga kependidikan lainya serta masyarakat • Penyimpanan buku-buku perpustakaan/media elektronika • Menyusun tata tertib perpustakaan • Menyusun laporan pelaksanaan kegiatan perpustakaan secara berkala .
  • 13. 7. LABORATORIUM • Pengelola laboratorium membatu Kepala Sekolah dalam kegiatan sebagai berikut A. Perencanaan pengadaan alat dan bahan laboratorium B. Menyusun Jadwal dan tata tertib penggunaan laboratorium C. Mengatur penyimpanan dan daftara alat-alat laboratorium D. Memelihara dan perbaikan alat-lalat laboratorium E. Inventarisasi dan pengadministrasian peminjaman alat-alat laboratorium F. Menyusun laporan pelakasanaan kegiatan laboratorium
  • 14. 8. KEPALA TATA USAHA • Kepala tata usaha sekolah mempunyai tugas melaksanakan ketatausahaan sekolah dan bertanggung jawab kepada kepala sekolah dalam kegiatan sebagai berikut • Penyusunan program kerja tata usaha sekolah • Pengelolaan keuangan sekolah • Pengurusan administrasi ketenagaan dan siswa • Pembinaan dan pengembangan Karir pegawai tata usaha sekolah • Penyusunan administrasi perlengkapan sekolah • Penyusunan dan penyajian data / statistik sekolah • Mengkoordinasi dan melaksanakan 7 K • Penyusunan laporan pelaksanaan kegitan pengurusan ketata usahaan secara berkala
  • 15. 9. TEKNISI MEDIA • Teknisi media membantu kepala sekolah dalam kegiatan sebagai berikut : • Merencanakan pengadaan alat-alat media • Menyusun jadwal dan tata tertib penggunaan media • Menyusun program kegiatan teknisi media • Mengatur penyimpanan, pemeliharaan dan perbaikan alat-alat media • Infentarisasi dan pengadministrasian alat-alat media • Menyusun laporan pemanfaatan alat-alat media
  • 16. LAYANAN TEKNIS DI BIDANG PERTAMANAN / KEBUN (TUKANG KEBUN) • Mengusulakan keperluaan alat perkebunan • Merencanakan distribusi dan pemila tanaman • Memotong rumput • Menyiangi rumput liar • Memeliharan dan memangkas tanaman • Memupuk tanaman • Memberantas hama dan penyakit tanaman • Menjaga kebersihan dan keindahan taman serta kerindangan • Merawat tanaman dan infrastrukturnya (pagar saluran air) • Merawat dan memperbaiki peralatan kebun • Membuang sampah kebun dan lingkungan sekolah ketempat sampah
  • 17. LAYANAN TEKNISI DIBIDANG KEAMANAN (PENJAGA / SATPAM) • Mengisi buku catatan kejadian • Mengantar / memberi petunjuk tamu sekolah • Mengamankan pelaksanaan upacara, PBM, EBTA, EBTANAS dan rapat • Menjaga keberisahan pos jaga • Menjaga ketengan dan keamanan siang dan malam • Merawat perawatan jaga malam • Melaporkan kejadian secepatnya (bila ada)