SlideShare a Scribd company logo
1 of 22
Struktur Fisik
1) Diksi/Pilihan Kata
Pilihan kata menentukan keindahan dalam puisi walaupun maknanya sama.
Contoh :
• Akara : Bayang
• Aksa : Jauh/Mata
• Bagaskara : Matahari
• Bianglala : Pelangi
• Harsa : Kegembiraan
• Sendu : Sedih, Pilu, Dukacita
• Kalbu : hati
• Nabastala : langit
2. Daya Bayang/Imaji
a) ImajiVisual:
Jika kata-kata dalam puisi itu memberi efek pada indera penglihatan kita (mata).
Contoh:Tinggal kedip lilin di kelam sunyi
b) Imaji Auditif:
Jika kata-kata dalam puisi itu memberi efek pada indera pendengaran kita (telinga).
Contoh: Aku masih menyebut nama-Mu
c) Imaji Penciuman:
Jika kata-kata dalam puisi itu memberi efek pada indera penciuman kita (hidung.
Contoh: Harum semerbak mewangi
d) Imaji Rabaan:
Jika kata-kata dalam puisi itu memberi efek pada indera peraba kita (kulit).
Contoh:Cahaya-Mu panas suci
e) Imaji Cecapan:
Jika kata-kata dalam puisi itu memberi efek pada indera pengecap kita (lidah).
Contoh:
- Semanis gula, sepahit empedu
d) Imaji Rasa:
Jika kata-kata dalam puisi itu memberi efek pada perasaan (hati).
Contoh:
- Aku hilang bentuk, remuk.
3. Gaya Bahasa/Majas
• Gaya Bahasa/Majas Gaya bahasa atau majas atau bahasa figuratif dalam puisi adalah bahasa
yang digunakan oleh penyair untuk mengatakan sesuatu dengan cara yang tidak biasa atau
memakai kata-kata yang bermakna kiasan.
A. Perbandingan
1) Majas Asosiasi
Majas asosiasi adalah majas yang membandingkan dua hal yang berbeda tetapi sengaja
dianggap sama. Majas ini biasanya menggunakan kata seumpama, seperti, bagai, bak, dan lain
sebagainya.
Contoh:
Wajahnya laksana purnama di malam hari.
Ia dan saudaranya mirip, bagai pinang dibelah dua.
Suaranya terdengar seperti kaset kusut.
2) Majas Metafora
Majas metafora adalah majas yang digunakan untuk membandingkan suatu hal
dengan hal lain yang memiliki ciri dan sifat yang sama.
Contoh:
Dewi malam telah keluar dari peraduannya.
IU adalah bintang kelas dunia.
Pustaka itu gudangnya ilmu, membaca adalah kuncinya.
3) Majas Personifikasi
Majas personifikasi adalah majas yang membandingkan benda mati dengan sifat
manusia yang hidup.
Contoh:
Angin bercakap-cakap dengan daun-daun dan bunga-bunga.
Suara ombak terdengar berkejar-kejaran.
Indonesia menangis, duka nestapa Aceh memeluk erat sanubari bangsaku.
3. Majas Dipersonifikasi
Berkebalikan dengan majas personifikasi, majas dipersonifikasi adalah majas yang
membandingkan manusia dengan benda mati.
Contoh:
Tekadku sudah sekuat baja.
Kalau kau jadi bunga, aku jadi tangkainya.
Jika marah, ia lebih suka diam seperti batu.
4. Majas Sinestesia
Majas sinestesia merupakan majas yang menghubungkan indra satu ke indra yang lain.
Contoh:
Masa lalunya begitu pahit sekali.
Kata-kata yang keluar dari mulut dosenku itu sangat pedas sekali untuk didengar.
Aku hanya bisa tersenyum kecut mendengar perkataannya.
7. Majas Pleonasme
Majas ini dipergunakan dengan cara menambahkan keterangan pada pernyataan yang sudah jelas
atau menambahkan keterangan yang sebenarnya tidak diperlukan.
Contoh:
Dia naik ke atas gunung.
Aku melihat adegan itu dengan mata kepalaku sendiri.
Sejak masuk ke dalam gudang itu, ia jadi lebih pendiam.
8. Majas Disfemisme
Majas disfemisme merupakan majas yang mengungkapkan perkataan yang kurang pantas.
Contoh:
Di lampu merah kita bisa menemui gelandangan.
Teman sebangku aku bodoh sehingga dia harus tidak naik kelas.
Perempuan pelacur itu ditangkap Satpol PP.
10. Majas Eufimisme
Majas eufimisme merupakan majas yang mengganti kata yang dirasa kurang pantas menjadi
lebih baik.
Contoh:
Tentara itu gugur dalam medan perang.
Kotoran kucing di rumahnya berbau tidak sedap.
Sejak kecil dia tidak pernah sekolah sehingga dia menjadi tuna aksara.
11. Majas Alegori
Alegori adalah majas yang membangun cerita yang rumit dengan maksud yang terselubung.
Di dalamnya kerap terkandung sifat-sifat moral dan spiritual.
Contoh:
Kehidupan rumah tangga bisa diibaratkan dengan mengarungi lautan.
Perjalanan hidupnya lancar bagai sungai yang mengalir deras.
Rezeki orang tidak ada yang tahu, karena seperti roda berputar, kadang di atas, kadang di
bawah.
12. Majas Sinekdoke
Majas sinekdoke merupakan majas yang menggambarkan benda yang lebih kecil digunakan untuk
menggambarkan benda yang lebih besar, atau sebaliknya.
Contoh:
Batang hidungnya tidak muncul juga hingga hari ini.
Setiap kepala wajib menjaga kebersihan di lingkungannya.
Kita sebagai anak Adam dianugerahi otak untuk berpikir.
13. Majas Aptronim
Majas aptronim adalah majas yang memberikan nama yang sesuai dengan sifat ataupun pekerjaan
orang lain.
Contoh:
Orang tuanya adalah penjual soto, ia kemudian sering dipanggil anak sotoy.
Andi si pemurung tengah duduk termangu di bangku taman.
Rhoma Irama diakui sebagai penyanyi raja dangdut.
14. Majas Alusio
Majas alusio adalah gaya bahasa yang menggambarkan sesuatu hal dengan
hal lain yang sudah lebih dulu dikenal orang banyak. Perbandingannya bisa
berupa manusia, peristiwa, tempat, atau legenda yang sudah dikenal luas oleh
masyarakat.
Contoh:
Bandung dikenal sebagai Paris van Java.
Anak itu seperti Maling Kundang.
Mereka sudah seperti bawang merah dan bawang putih.
Majas Pertentangan
1. Majas Antitesis
Majas antitesis adalah majas yang menggunakan kata-kata yang berlawanan satu sama lainnya.
Contoh:
Menang jadi arang, kalah jadi abu.
Kita tidak bisa memilai baik buruknya seseorang hanya dari penampilannya saja.
Miskin atau kaya, di mata Tuhan sama saja.
2.
Majas Hiperbola
Majas hiperbola ialah majas yang mempunyai kesan terlalu atau berlebihan daripada
kenyataanya.
Contoh:
Suaranya menggelegar membelah angkasa.
Tubuhnya tinggal kulit yang membalut tulang.
Para pahlawan berjuang hingga titik darah penghabisan.
3. Majas Litoses
Majas litotes adalah majas yang mengungkapkan perlawanan dari kenyataan yang memiliki tujuan
merendahkan diri.
Contoh:
Perjuangan kita belum habis, masih setitik air saja diantara luasnya lautan.
Sekali-kali datanglah ke gubuk reotku ini.
Ibu hanya mampu menyajikan hidangan yang ala kadarnya.
4. Majas Paradoks
Majas paradoks adalah gaya bahasa yang menyatakan sesuatu secara berlawanan atau
bertentangan.
Contoh:
Kaya harta, miskin akhlak.
Aku merasa sendiri di tengah keramaian ini.
Aku merasa bodoh di tengah orang-orang pintar ini.
5. Majas Anakronisme
Majas anakronisme adalah majas yang mengungkapkan sesuatu kejadian
yang tidak sesuai dengan waktu kejadiannya.
Contoh:
Tak kusangka Bandung Bondowoso dan Sangkuriang ternyata berteman di
media sosial.
Raja Firaun terlihat berkeliling santai di sekitar festival mumi.
Kalau saja para prajurit kerajaan Majapahit menggunakan senjata pistol,
tentu akan beda cerita.
MAJAS SINDIRAN
1) Majas Sinisme
Majas sinisme adalah majas sindiran yang berbentuk kesangsian akan sesuatu tindakan. Sinisme juga
berupa ungkapan yang mencemooh pikiran atau ide baik seseorang.
Contoh:
Katanya pintar, tapi mengapa hal remeh seperti itu masih saja ditanyakan?
Kau memang hebat hingga pasir di gurun sahara dapat kau hitung.
Percuma punya kulit putih, tapi pakai merkuri.
2. Majas Ironi
Majas ironi merupakan majas yang menyembunyikan fakta dan mengatakan hal yang berbanding
terbalik.
Contoh:
Aku memang pintar, tak satupun soal mampu kujawab.
Kulitmu halus sekali seperti permukaan bulan.
Dia anak yang sangat rajin, jam sembilan baru bangun
3) Majas Satire
Majas satire adalah gaya bahasa yang berupa argumen atau puisi yang berisi kritik sosial,
biasanya digunakan untuk menyindir secara halus.
Contoh:
Tinggi badanmu jangan sampai disamakan dengan hatimu, ya!
Sepertinya kamu kebanyakan makan cabai, mulutmu pedas sekali.
Mau sekurus apa lagi? Tubuhmu sudah seperti papan triplek.
4. Majas Sarkasme
Sarkasme juga merupakan majas sindiran. Bedanya dengan satire, pada majas sarkasme
gaya bahasa yang digunakan lebih kasar.
Contoh:
Dari dulu mulutmu memang berbisa seperti ular.
Cepat benar pekerjaanmu, sudah terbiasa jadi babu ya.
Kambing saja tidak mandi bisa laku, apalagi kamu!
4. RIMA
1) Rima sempurna
Rima sempurna adalah rima yang seluruh suku kata terakhir pada akhir
ini banyak ditemukan dalam puisi berbentuk pantun. Contohnya:
• Kalau ada jarum yang patah
• Jangan disimpan di dalam peti
• Kalau ada salah sepatah
• Jangan simpan di dalam hati
• 2) Rima tak sempurna
Sebuah rima dapat dikatakan tak sempurna jika yang berima hanya sebagian suku
Artinya, persamaan bunyi hanya terdapat pada sebagian suku kata terakhir dari
Adakah perisai bertali rambut
Rambut dipintal akar cemara
Adakah kami takut
Kami ini muda remaja
• 3. Rima mutlak
Rima mutlak terjadi apabila seluruh kata berima atau persamaan bunyinya terdapat
sama. Contoh:
Mendatang-datang jua
Kenangan lama kampau
Menghilang muncul jua
Yang dulu sinau-silau
• 4. Rima terbuka
• Rima terbuka merupakan persamaan bunyi yang terdapat pada akhir sebuah
diakhiri bunyi vokal. Contoh:
• Buka - luka
• Peti - budi
• Padu – madu
• 5. Rima tertutup
• Rima tertutup adalah kebalikan dari rima terbuka, yaitu persamaan bunyi
dengan konsonan. Contoh:
• Tutup - hidup
• Putih - bersih
• Hilang - malang
• Rima aliterasi
• Dikatakan rima aliterasi jika yang berima adalah bunyi awal pada tiap kata
maupun pada baris-baris berlainan. Contoh:
Contoh :
Bukan beta bijak berperi
Rima disonansi
• Terjadi jika vokal yang menjadi rangka kata memberikan kesan bunyi yang
Contoh:
• Tindak-tanduk (i-a/a-u)
• Mundar-mandir (u-a/a-i)
Jenis Rima Berdasarkan Letak Kata dalam Baris
• 1. Rima awal
• Rima awal adalah persamaan bunyi yang terdapat pada awal baris, baik berupa kata
Contoh:
• Dari mana punai melayang
• Dari sawah turun ke padi
• Dari mana kasih sayang
• Dari mata turun ke hati
2. Rima tengah
• Rima tengah terjadi apabila kata-kata yang berima terdapat di tengah baris. Contoh:
• Maka tidak terjalankan
• Tindih bertindih kaki dulang
• Maka tidak terkatakan
• Kakak pemilih kata orang
• 3. Rima akhir
• Persamaan bunyi yang terletak di akhir baris atau kalimat. Contoh:
• Sesaat sekejap mata beta berpesan
• Padamu tuan wahai awan
• Arah mana tuan berjalan
• Di negeri manatah tuan berjalan

More Related Content

Similar to Struktur fisik puisi. aazxskkkkkkkkkkpptx

Macam macam majas
Macam macam majasMacam macam majas
Macam macam majasLinda Lidya
 
Bahasa indonesia kelompok 1 majas
Bahasa indonesia kelompok 1 majasBahasa indonesia kelompok 1 majas
Bahasa indonesia kelompok 1 majasKhoirun Nif'an
 
Menganalisis_Unsur_Pembangun_Puisi(1).pptx
Menganalisis_Unsur_Pembangun_Puisi(1).pptxMenganalisis_Unsur_Pembangun_Puisi(1).pptx
Menganalisis_Unsur_Pembangun_Puisi(1).pptxINDAHWATIHUTABARAT17
 
Gurindam dan Puisi Kontemporer
Gurindam dan Puisi KontemporerGurindam dan Puisi Kontemporer
Gurindam dan Puisi KontemporerQurrati A'yun
 
gurindam dan puisi kontemporer
gurindam dan puisi kontemporergurindam dan puisi kontemporer
gurindam dan puisi kontemporerAmri Hasan
 
Majas bahasa indonesia
Majas bahasa indonesiaMajas bahasa indonesia
Majas bahasa indonesiadeden98
 
materi Majas.docx
materi Majas.docxmateri Majas.docx
materi Majas.docxDirman19
 
MAJAS PERBANDINGAN DAN PERTENTANGAN.ppt
MAJAS PERBANDINGAN DAN PERTENTANGAN.pptMAJAS PERBANDINGAN DAN PERTENTANGAN.ppt
MAJAS PERBANDINGAN DAN PERTENTANGAN.pptLARASATIRAMADIYANI20
 
Mengenal Apa Itu Puisi.pptx
Mengenal Apa Itu Puisi.pptxMengenal Apa Itu Puisi.pptx
Mengenal Apa Itu Puisi.pptxNina Arthayasa
 
Pengertian, Unsur, Karakter, dan Ciri-Ciri Hikayat DOCX
 Pengertian, Unsur, Karakter, dan Ciri-Ciri Hikayat DOCX Pengertian, Unsur, Karakter, dan Ciri-Ciri Hikayat DOCX
Pengertian, Unsur, Karakter, dan Ciri-Ciri Hikayat DOCXKRISNAKRISNA20
 
Asep sutarya smk terpadulampang
Asep sutarya smk terpadulampangAsep sutarya smk terpadulampang
Asep sutarya smk terpadulampangNie Andini
 
macam - macam majas
macam - macam majasmacam - macam majas
macam - macam majasPuspa Indah
 
Ensiklopedia sastra indonesia sd smp
Ensiklopedia sastra indonesia sd smpEnsiklopedia sastra indonesia sd smp
Ensiklopedia sastra indonesia sd smpDhek Prasetya
 

Similar to Struktur fisik puisi. aazxskkkkkkkkkkpptx (20)

Majas.pptx
Majas.pptxMajas.pptx
Majas.pptx
 
Majas perulangan
Majas perulanganMajas perulangan
Majas perulangan
 
Macam macam majas
Macam macam majasMacam macam majas
Macam macam majas
 
Bahasa indonesia kelompok 1 majas
Bahasa indonesia kelompok 1 majasBahasa indonesia kelompok 1 majas
Bahasa indonesia kelompok 1 majas
 
Menganalisis_Unsur_Pembangun_Puisi(1).pptx
Menganalisis_Unsur_Pembangun_Puisi(1).pptxMenganalisis_Unsur_Pembangun_Puisi(1).pptx
Menganalisis_Unsur_Pembangun_Puisi(1).pptx
 
Retorik Pidato atau Berucap.
Retorik Pidato atau Berucap.Retorik Pidato atau Berucap.
Retorik Pidato atau Berucap.
 
Gurindam dan Puisi Kontemporer
Gurindam dan Puisi KontemporerGurindam dan Puisi Kontemporer
Gurindam dan Puisi Kontemporer
 
gurindam dan puisi kontemporer
gurindam dan puisi kontemporergurindam dan puisi kontemporer
gurindam dan puisi kontemporer
 
Majas bahasa indonesia
Majas bahasa indonesiaMajas bahasa indonesia
Majas bahasa indonesia
 
materi Majas.docx
materi Majas.docxmateri Majas.docx
materi Majas.docx
 
Majas
MajasMajas
Majas
 
MAJAS PERBANDINGAN DAN PERTENTANGAN.ppt
MAJAS PERBANDINGAN DAN PERTENTANGAN.pptMAJAS PERBANDINGAN DAN PERTENTANGAN.ppt
MAJAS PERBANDINGAN DAN PERTENTANGAN.ppt
 
Gaya bahasa
Gaya bahasaGaya bahasa
Gaya bahasa
 
Uts senin
Uts seninUts senin
Uts senin
 
Mengenal Apa Itu Puisi.pptx
Mengenal Apa Itu Puisi.pptxMengenal Apa Itu Puisi.pptx
Mengenal Apa Itu Puisi.pptx
 
Pengertian, Unsur, Karakter, dan Ciri-Ciri Hikayat DOCX
 Pengertian, Unsur, Karakter, dan Ciri-Ciri Hikayat DOCX Pengertian, Unsur, Karakter, dan Ciri-Ciri Hikayat DOCX
Pengertian, Unsur, Karakter, dan Ciri-Ciri Hikayat DOCX
 
Asep sutarya smk terpadulampang
Asep sutarya smk terpadulampangAsep sutarya smk terpadulampang
Asep sutarya smk terpadulampang
 
macam - macam majas
macam - macam majasmacam - macam majas
macam - macam majas
 
Ensiklopedia sastra indonesia sd smp
Ensiklopedia sastra indonesia sd smpEnsiklopedia sastra indonesia sd smp
Ensiklopedia sastra indonesia sd smp
 
Gaya bahasa perbandingan
Gaya bahasa perbandinganGaya bahasa perbandingan
Gaya bahasa perbandingan
 

Recently uploaded

MONITORING DAN EVALUASI PROGRAM PPI CILOTO oke.pp...............................
MONITORING DAN EVALUASI PROGRAM PPI CILOTO oke.pp...............................MONITORING DAN EVALUASI PROGRAM PPI CILOTO oke.pp...............................
MONITORING DAN EVALUASI PROGRAM PPI CILOTO oke.pp...............................teeka180806
 
IDMPO Link Slot Online Terbaru Kamboja 2024
IDMPO Link Slot Online Terbaru Kamboja 2024IDMPO Link Slot Online Terbaru Kamboja 2024
IDMPO Link Slot Online Terbaru Kamboja 2024idmpo grup
 
Ryu4D : Daftar Situs Judi Slot Gacor Terbaik & Slot Gampang Menang
Ryu4D : Daftar Situs Judi Slot Gacor Terbaik & Slot Gampang MenangRyu4D : Daftar Situs Judi Slot Gacor Terbaik & Slot Gampang Menang
Ryu4D : Daftar Situs Judi Slot Gacor Terbaik & Slot Gampang MenangRyu4D
 
PEDOMAN PENYELENGGARAAN BEASISWA LPPD JATIM - 2024.pdf
PEDOMAN PENYELENGGARAAN BEASISWA LPPD JATIM - 2024.pdfPEDOMAN PENYELENGGARAAN BEASISWA LPPD JATIM - 2024.pdf
PEDOMAN PENYELENGGARAAN BEASISWA LPPD JATIM - 2024.pdfachsofyan1
 
Wa + 62 82211599998, TERLARIS, souvenir dompet unik bandung
Wa + 62 82211599998, TERLARIS, souvenir dompet unik bandungWa + 62 82211599998, TERLARIS, souvenir dompet unik bandung
Wa + 62 82211599998, TERLARIS, souvenir dompet unik bandungnicksbag
 
MAKALAH agama.11docx.docx. ppt agama katolik
MAKALAH agama.11docx.docx. ppt agama katolikMAKALAH agama.11docx.docx. ppt agama katolik
MAKALAH agama.11docx.docx. ppt agama katolikssuser328cb5
 
IDMPO : GAME SLOT SPACEMAN PRAGMATIC PLAY MUDAH JACKPOT
IDMPO : GAME SLOT SPACEMAN PRAGMATIC PLAY MUDAH JACKPOTIDMPO : GAME SLOT SPACEMAN PRAGMATIC PLAY MUDAH JACKPOT
IDMPO : GAME SLOT SPACEMAN PRAGMATIC PLAY MUDAH JACKPOTNeta
 
Lim4D Link Daftar Situs Slot Gacor Hari Ini Terpercaya Gampang Maxwin
Lim4D Link Daftar Situs Slot Gacor Hari Ini Terpercaya Gampang MaxwinLim4D Link Daftar Situs Slot Gacor Hari Ini Terpercaya Gampang Maxwin
Lim4D Link Daftar Situs Slot Gacor Hari Ini Terpercaya Gampang MaxwinLim4D
 
IDMPO : SITUS TARUHAN BOLA ONLINE TERPERCAYA, KEMENANGAN DI BAYAR LUNAS Arnet...
IDMPO : SITUS TARUHAN BOLA ONLINE TERPERCAYA, KEMENANGAN DI BAYAR LUNAS Arnet...IDMPO : SITUS TARUHAN BOLA ONLINE TERPERCAYA, KEMENANGAN DI BAYAR LUNAS Arnet...
IDMPO : SITUS TARUHAN BOLA ONLINE TERPERCAYA, KEMENANGAN DI BAYAR LUNAS Arnet...Neta
 
STD BAB 6 STATISTIKA kelas x kurikulum merdeka
STD BAB 6 STATISTIKA kelas x kurikulum merdekaSTD BAB 6 STATISTIKA kelas x kurikulum merdeka
STD BAB 6 STATISTIKA kelas x kurikulum merdekachairilhidayat
 
IDMPO : SITUS SLOT DEPOSIT RECEH & BOCORAN GAME SLOT GACOR TERPERCAYA 2024 Ar...
IDMPO : SITUS SLOT DEPOSIT RECEH & BOCORAN GAME SLOT GACOR TERPERCAYA 2024 Ar...IDMPO : SITUS SLOT DEPOSIT RECEH & BOCORAN GAME SLOT GACOR TERPERCAYA 2024 Ar...
IDMPO : SITUS SLOT DEPOSIT RECEH & BOCORAN GAME SLOT GACOR TERPERCAYA 2024 Ar...Neta
 
Nila88 : Situs Slot Gacor Scatter Hitam Mahjong & Link Slot Resmi Hari Ini
Nila88 : Situs Slot Gacor Scatter Hitam Mahjong & Link Slot Resmi Hari IniNila88 : Situs Slot Gacor Scatter Hitam Mahjong & Link Slot Resmi Hari Ini
Nila88 : Situs Slot Gacor Scatter Hitam Mahjong & Link Slot Resmi Hari IniNila88
 
Babahhsjdkdjdudhhndjdjdfjdjjdjdjfjdjjdjdjdjjf
BabahhsjdkdjdudhhndjdjdfjdjjdjdjfjdjjdjdjdjjfBabahhsjdkdjdudhhndjdjdfjdjjdjdjfjdjjdjdjdjjf
BabahhsjdkdjdudhhndjdjdfjdjjdjdjfjdjjdjdjdjjfDannahadiantyaflah
 
Bento88slot Situs Judi Slot Terbaik & Daftar Slot Gacor Mudah Maxwin
Bento88slot Situs Judi Slot Terbaik & Daftar Slot Gacor Mudah MaxwinBento88slot Situs Judi Slot Terbaik & Daftar Slot Gacor Mudah Maxwin
Bento88slot Situs Judi Slot Terbaik & Daftar Slot Gacor Mudah MaxwinBento88slot
 

Recently uploaded (14)

MONITORING DAN EVALUASI PROGRAM PPI CILOTO oke.pp...............................
MONITORING DAN EVALUASI PROGRAM PPI CILOTO oke.pp...............................MONITORING DAN EVALUASI PROGRAM PPI CILOTO oke.pp...............................
MONITORING DAN EVALUASI PROGRAM PPI CILOTO oke.pp...............................
 
IDMPO Link Slot Online Terbaru Kamboja 2024
IDMPO Link Slot Online Terbaru Kamboja 2024IDMPO Link Slot Online Terbaru Kamboja 2024
IDMPO Link Slot Online Terbaru Kamboja 2024
 
Ryu4D : Daftar Situs Judi Slot Gacor Terbaik & Slot Gampang Menang
Ryu4D : Daftar Situs Judi Slot Gacor Terbaik & Slot Gampang MenangRyu4D : Daftar Situs Judi Slot Gacor Terbaik & Slot Gampang Menang
Ryu4D : Daftar Situs Judi Slot Gacor Terbaik & Slot Gampang Menang
 
PEDOMAN PENYELENGGARAAN BEASISWA LPPD JATIM - 2024.pdf
PEDOMAN PENYELENGGARAAN BEASISWA LPPD JATIM - 2024.pdfPEDOMAN PENYELENGGARAAN BEASISWA LPPD JATIM - 2024.pdf
PEDOMAN PENYELENGGARAAN BEASISWA LPPD JATIM - 2024.pdf
 
Wa + 62 82211599998, TERLARIS, souvenir dompet unik bandung
Wa + 62 82211599998, TERLARIS, souvenir dompet unik bandungWa + 62 82211599998, TERLARIS, souvenir dompet unik bandung
Wa + 62 82211599998, TERLARIS, souvenir dompet unik bandung
 
MAKALAH agama.11docx.docx. ppt agama katolik
MAKALAH agama.11docx.docx. ppt agama katolikMAKALAH agama.11docx.docx. ppt agama katolik
MAKALAH agama.11docx.docx. ppt agama katolik
 
IDMPO : GAME SLOT SPACEMAN PRAGMATIC PLAY MUDAH JACKPOT
IDMPO : GAME SLOT SPACEMAN PRAGMATIC PLAY MUDAH JACKPOTIDMPO : GAME SLOT SPACEMAN PRAGMATIC PLAY MUDAH JACKPOT
IDMPO : GAME SLOT SPACEMAN PRAGMATIC PLAY MUDAH JACKPOT
 
Lim4D Link Daftar Situs Slot Gacor Hari Ini Terpercaya Gampang Maxwin
Lim4D Link Daftar Situs Slot Gacor Hari Ini Terpercaya Gampang MaxwinLim4D Link Daftar Situs Slot Gacor Hari Ini Terpercaya Gampang Maxwin
Lim4D Link Daftar Situs Slot Gacor Hari Ini Terpercaya Gampang Maxwin
 
IDMPO : SITUS TARUHAN BOLA ONLINE TERPERCAYA, KEMENANGAN DI BAYAR LUNAS Arnet...
IDMPO : SITUS TARUHAN BOLA ONLINE TERPERCAYA, KEMENANGAN DI BAYAR LUNAS Arnet...IDMPO : SITUS TARUHAN BOLA ONLINE TERPERCAYA, KEMENANGAN DI BAYAR LUNAS Arnet...
IDMPO : SITUS TARUHAN BOLA ONLINE TERPERCAYA, KEMENANGAN DI BAYAR LUNAS Arnet...
 
STD BAB 6 STATISTIKA kelas x kurikulum merdeka
STD BAB 6 STATISTIKA kelas x kurikulum merdekaSTD BAB 6 STATISTIKA kelas x kurikulum merdeka
STD BAB 6 STATISTIKA kelas x kurikulum merdeka
 
IDMPO : SITUS SLOT DEPOSIT RECEH & BOCORAN GAME SLOT GACOR TERPERCAYA 2024 Ar...
IDMPO : SITUS SLOT DEPOSIT RECEH & BOCORAN GAME SLOT GACOR TERPERCAYA 2024 Ar...IDMPO : SITUS SLOT DEPOSIT RECEH & BOCORAN GAME SLOT GACOR TERPERCAYA 2024 Ar...
IDMPO : SITUS SLOT DEPOSIT RECEH & BOCORAN GAME SLOT GACOR TERPERCAYA 2024 Ar...
 
Nila88 : Situs Slot Gacor Scatter Hitam Mahjong & Link Slot Resmi Hari Ini
Nila88 : Situs Slot Gacor Scatter Hitam Mahjong & Link Slot Resmi Hari IniNila88 : Situs Slot Gacor Scatter Hitam Mahjong & Link Slot Resmi Hari Ini
Nila88 : Situs Slot Gacor Scatter Hitam Mahjong & Link Slot Resmi Hari Ini
 
Babahhsjdkdjdudhhndjdjdfjdjjdjdjfjdjjdjdjdjjf
BabahhsjdkdjdudhhndjdjdfjdjjdjdjfjdjjdjdjdjjfBabahhsjdkdjdudhhndjdjdfjdjjdjdjfjdjjdjdjdjjf
Babahhsjdkdjdudhhndjdjdfjdjjdjdjfjdjjdjdjdjjf
 
Bento88slot Situs Judi Slot Terbaik & Daftar Slot Gacor Mudah Maxwin
Bento88slot Situs Judi Slot Terbaik & Daftar Slot Gacor Mudah MaxwinBento88slot Situs Judi Slot Terbaik & Daftar Slot Gacor Mudah Maxwin
Bento88slot Situs Judi Slot Terbaik & Daftar Slot Gacor Mudah Maxwin
 

Struktur fisik puisi. aazxskkkkkkkkkkpptx

  • 1.
  • 2. Struktur Fisik 1) Diksi/Pilihan Kata Pilihan kata menentukan keindahan dalam puisi walaupun maknanya sama. Contoh : • Akara : Bayang • Aksa : Jauh/Mata • Bagaskara : Matahari • Bianglala : Pelangi • Harsa : Kegembiraan • Sendu : Sedih, Pilu, Dukacita • Kalbu : hati • Nabastala : langit
  • 3. 2. Daya Bayang/Imaji a) ImajiVisual: Jika kata-kata dalam puisi itu memberi efek pada indera penglihatan kita (mata). Contoh:Tinggal kedip lilin di kelam sunyi b) Imaji Auditif: Jika kata-kata dalam puisi itu memberi efek pada indera pendengaran kita (telinga). Contoh: Aku masih menyebut nama-Mu c) Imaji Penciuman: Jika kata-kata dalam puisi itu memberi efek pada indera penciuman kita (hidung. Contoh: Harum semerbak mewangi
  • 4. d) Imaji Rabaan: Jika kata-kata dalam puisi itu memberi efek pada indera peraba kita (kulit). Contoh:Cahaya-Mu panas suci e) Imaji Cecapan: Jika kata-kata dalam puisi itu memberi efek pada indera pengecap kita (lidah). Contoh: - Semanis gula, sepahit empedu d) Imaji Rasa: Jika kata-kata dalam puisi itu memberi efek pada perasaan (hati). Contoh: - Aku hilang bentuk, remuk.
  • 5. 3. Gaya Bahasa/Majas • Gaya Bahasa/Majas Gaya bahasa atau majas atau bahasa figuratif dalam puisi adalah bahasa yang digunakan oleh penyair untuk mengatakan sesuatu dengan cara yang tidak biasa atau memakai kata-kata yang bermakna kiasan. A. Perbandingan 1) Majas Asosiasi Majas asosiasi adalah majas yang membandingkan dua hal yang berbeda tetapi sengaja dianggap sama. Majas ini biasanya menggunakan kata seumpama, seperti, bagai, bak, dan lain sebagainya. Contoh: Wajahnya laksana purnama di malam hari. Ia dan saudaranya mirip, bagai pinang dibelah dua. Suaranya terdengar seperti kaset kusut.
  • 6. 2) Majas Metafora Majas metafora adalah majas yang digunakan untuk membandingkan suatu hal dengan hal lain yang memiliki ciri dan sifat yang sama. Contoh: Dewi malam telah keluar dari peraduannya. IU adalah bintang kelas dunia. Pustaka itu gudangnya ilmu, membaca adalah kuncinya. 3) Majas Personifikasi Majas personifikasi adalah majas yang membandingkan benda mati dengan sifat manusia yang hidup. Contoh: Angin bercakap-cakap dengan daun-daun dan bunga-bunga. Suara ombak terdengar berkejar-kejaran. Indonesia menangis, duka nestapa Aceh memeluk erat sanubari bangsaku.
  • 7. 3. Majas Dipersonifikasi Berkebalikan dengan majas personifikasi, majas dipersonifikasi adalah majas yang membandingkan manusia dengan benda mati. Contoh: Tekadku sudah sekuat baja. Kalau kau jadi bunga, aku jadi tangkainya. Jika marah, ia lebih suka diam seperti batu. 4. Majas Sinestesia Majas sinestesia merupakan majas yang menghubungkan indra satu ke indra yang lain. Contoh: Masa lalunya begitu pahit sekali. Kata-kata yang keluar dari mulut dosenku itu sangat pedas sekali untuk didengar. Aku hanya bisa tersenyum kecut mendengar perkataannya.
  • 8. 7. Majas Pleonasme Majas ini dipergunakan dengan cara menambahkan keterangan pada pernyataan yang sudah jelas atau menambahkan keterangan yang sebenarnya tidak diperlukan. Contoh: Dia naik ke atas gunung. Aku melihat adegan itu dengan mata kepalaku sendiri. Sejak masuk ke dalam gudang itu, ia jadi lebih pendiam. 8. Majas Disfemisme Majas disfemisme merupakan majas yang mengungkapkan perkataan yang kurang pantas. Contoh: Di lampu merah kita bisa menemui gelandangan. Teman sebangku aku bodoh sehingga dia harus tidak naik kelas. Perempuan pelacur itu ditangkap Satpol PP.
  • 9. 10. Majas Eufimisme Majas eufimisme merupakan majas yang mengganti kata yang dirasa kurang pantas menjadi lebih baik. Contoh: Tentara itu gugur dalam medan perang. Kotoran kucing di rumahnya berbau tidak sedap. Sejak kecil dia tidak pernah sekolah sehingga dia menjadi tuna aksara. 11. Majas Alegori Alegori adalah majas yang membangun cerita yang rumit dengan maksud yang terselubung. Di dalamnya kerap terkandung sifat-sifat moral dan spiritual. Contoh: Kehidupan rumah tangga bisa diibaratkan dengan mengarungi lautan. Perjalanan hidupnya lancar bagai sungai yang mengalir deras. Rezeki orang tidak ada yang tahu, karena seperti roda berputar, kadang di atas, kadang di bawah.
  • 10. 12. Majas Sinekdoke Majas sinekdoke merupakan majas yang menggambarkan benda yang lebih kecil digunakan untuk menggambarkan benda yang lebih besar, atau sebaliknya. Contoh: Batang hidungnya tidak muncul juga hingga hari ini. Setiap kepala wajib menjaga kebersihan di lingkungannya. Kita sebagai anak Adam dianugerahi otak untuk berpikir. 13. Majas Aptronim Majas aptronim adalah majas yang memberikan nama yang sesuai dengan sifat ataupun pekerjaan orang lain. Contoh: Orang tuanya adalah penjual soto, ia kemudian sering dipanggil anak sotoy. Andi si pemurung tengah duduk termangu di bangku taman. Rhoma Irama diakui sebagai penyanyi raja dangdut.
  • 11. 14. Majas Alusio Majas alusio adalah gaya bahasa yang menggambarkan sesuatu hal dengan hal lain yang sudah lebih dulu dikenal orang banyak. Perbandingannya bisa berupa manusia, peristiwa, tempat, atau legenda yang sudah dikenal luas oleh masyarakat. Contoh: Bandung dikenal sebagai Paris van Java. Anak itu seperti Maling Kundang. Mereka sudah seperti bawang merah dan bawang putih.
  • 12. Majas Pertentangan 1. Majas Antitesis Majas antitesis adalah majas yang menggunakan kata-kata yang berlawanan satu sama lainnya. Contoh: Menang jadi arang, kalah jadi abu. Kita tidak bisa memilai baik buruknya seseorang hanya dari penampilannya saja. Miskin atau kaya, di mata Tuhan sama saja. 2. Majas Hiperbola Majas hiperbola ialah majas yang mempunyai kesan terlalu atau berlebihan daripada kenyataanya. Contoh: Suaranya menggelegar membelah angkasa. Tubuhnya tinggal kulit yang membalut tulang. Para pahlawan berjuang hingga titik darah penghabisan.
  • 13. 3. Majas Litoses Majas litotes adalah majas yang mengungkapkan perlawanan dari kenyataan yang memiliki tujuan merendahkan diri. Contoh: Perjuangan kita belum habis, masih setitik air saja diantara luasnya lautan. Sekali-kali datanglah ke gubuk reotku ini. Ibu hanya mampu menyajikan hidangan yang ala kadarnya. 4. Majas Paradoks Majas paradoks adalah gaya bahasa yang menyatakan sesuatu secara berlawanan atau bertentangan. Contoh: Kaya harta, miskin akhlak. Aku merasa sendiri di tengah keramaian ini. Aku merasa bodoh di tengah orang-orang pintar ini.
  • 14. 5. Majas Anakronisme Majas anakronisme adalah majas yang mengungkapkan sesuatu kejadian yang tidak sesuai dengan waktu kejadiannya. Contoh: Tak kusangka Bandung Bondowoso dan Sangkuriang ternyata berteman di media sosial. Raja Firaun terlihat berkeliling santai di sekitar festival mumi. Kalau saja para prajurit kerajaan Majapahit menggunakan senjata pistol, tentu akan beda cerita.
  • 15. MAJAS SINDIRAN 1) Majas Sinisme Majas sinisme adalah majas sindiran yang berbentuk kesangsian akan sesuatu tindakan. Sinisme juga berupa ungkapan yang mencemooh pikiran atau ide baik seseorang. Contoh: Katanya pintar, tapi mengapa hal remeh seperti itu masih saja ditanyakan? Kau memang hebat hingga pasir di gurun sahara dapat kau hitung. Percuma punya kulit putih, tapi pakai merkuri. 2. Majas Ironi Majas ironi merupakan majas yang menyembunyikan fakta dan mengatakan hal yang berbanding terbalik. Contoh: Aku memang pintar, tak satupun soal mampu kujawab. Kulitmu halus sekali seperti permukaan bulan. Dia anak yang sangat rajin, jam sembilan baru bangun
  • 16. 3) Majas Satire Majas satire adalah gaya bahasa yang berupa argumen atau puisi yang berisi kritik sosial, biasanya digunakan untuk menyindir secara halus. Contoh: Tinggi badanmu jangan sampai disamakan dengan hatimu, ya! Sepertinya kamu kebanyakan makan cabai, mulutmu pedas sekali. Mau sekurus apa lagi? Tubuhmu sudah seperti papan triplek. 4. Majas Sarkasme Sarkasme juga merupakan majas sindiran. Bedanya dengan satire, pada majas sarkasme gaya bahasa yang digunakan lebih kasar. Contoh: Dari dulu mulutmu memang berbisa seperti ular. Cepat benar pekerjaanmu, sudah terbiasa jadi babu ya. Kambing saja tidak mandi bisa laku, apalagi kamu!
  • 17. 4. RIMA 1) Rima sempurna Rima sempurna adalah rima yang seluruh suku kata terakhir pada akhir ini banyak ditemukan dalam puisi berbentuk pantun. Contohnya: • Kalau ada jarum yang patah • Jangan disimpan di dalam peti • Kalau ada salah sepatah • Jangan simpan di dalam hati
  • 18. • 2) Rima tak sempurna Sebuah rima dapat dikatakan tak sempurna jika yang berima hanya sebagian suku Artinya, persamaan bunyi hanya terdapat pada sebagian suku kata terakhir dari Adakah perisai bertali rambut Rambut dipintal akar cemara Adakah kami takut Kami ini muda remaja • 3. Rima mutlak Rima mutlak terjadi apabila seluruh kata berima atau persamaan bunyinya terdapat sama. Contoh: Mendatang-datang jua Kenangan lama kampau Menghilang muncul jua Yang dulu sinau-silau
  • 19. • 4. Rima terbuka • Rima terbuka merupakan persamaan bunyi yang terdapat pada akhir sebuah diakhiri bunyi vokal. Contoh: • Buka - luka • Peti - budi • Padu – madu • 5. Rima tertutup • Rima tertutup adalah kebalikan dari rima terbuka, yaitu persamaan bunyi dengan konsonan. Contoh: • Tutup - hidup • Putih - bersih • Hilang - malang
  • 20. • Rima aliterasi • Dikatakan rima aliterasi jika yang berima adalah bunyi awal pada tiap kata maupun pada baris-baris berlainan. Contoh: Contoh : Bukan beta bijak berperi Rima disonansi • Terjadi jika vokal yang menjadi rangka kata memberikan kesan bunyi yang Contoh: • Tindak-tanduk (i-a/a-u) • Mundar-mandir (u-a/a-i)
  • 21. Jenis Rima Berdasarkan Letak Kata dalam Baris • 1. Rima awal • Rima awal adalah persamaan bunyi yang terdapat pada awal baris, baik berupa kata Contoh: • Dari mana punai melayang • Dari sawah turun ke padi • Dari mana kasih sayang • Dari mata turun ke hati 2. Rima tengah • Rima tengah terjadi apabila kata-kata yang berima terdapat di tengah baris. Contoh: • Maka tidak terjalankan • Tindih bertindih kaki dulang • Maka tidak terkatakan • Kakak pemilih kata orang
  • 22. • 3. Rima akhir • Persamaan bunyi yang terletak di akhir baris atau kalimat. Contoh: • Sesaat sekejap mata beta berpesan • Padamu tuan wahai awan • Arah mana tuan berjalan • Di negeri manatah tuan berjalan